6
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI SMA NEGERI 1 JONGGOL PEMBIMBING : TITIAN BAYURAMA, S.Kom KELOMPOK V Komarudin M Zaelani Septian Bagas Sulistio Arianti Juniar Eliana Tri Astuti Mira Faradilla Choiroh Tri Wahyuni XII IPA 5 PROGRAM : Adobe Photoshop CS3 MEMBUAT EFEK KARTUN PADA FOTO 1. Buka program Adobe Photoshop CS3 atau Adobe Photoshop 7.0 juga bisa 2. Sebelumnya anda harus sudah memastikan foto atau gambar mana yang akan di edit, usahakan foto yang cerah dan resolusinya tinggi (HD). Pada praktikum kali ini kami menggunakan foto Adam Lambert. Ada dua cara dalam menyisipkan foto.

Membuat Efek Kartun Pada foto

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Membuat Efek Kartun Pada foto

TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI SMA NEGERI 1 JONGGOL

PEMBIMBING : TITIAN BAYURAMA, S.Kom

KELOMPOK V

Komarudin M Zaelani

Septian Bagas Sulistio

Arianti Juniar

Eliana Tri Astuti

Mira Faradilla

Choiroh Tri Wahyuni

XII IPA 5

PROGRAM : Adobe Photoshop CS3

MEMBUAT EFEK KARTUN PADA FOTO

1. Buka program Adobe Photoshop CS3 atau Adobe Photoshop 7.0 juga bisa

2. Sebelumnya anda harus sudah memastikan foto atau gambar mana yang akan di edit, usahakan foto yang cerah dan resolusinya tinggi (HD). Pada praktikum kali ini kami menggunakan foto Adam Lambert. Ada dua cara dalam menyisipkan foto.

Page 2: Membuat Efek Kartun Pada foto

a. Cara dragging. Cara drag anda cukup mendrag foto pada file langsung ke Photoshop, sebelumnya program telah terbuka.

b. Cara Open file. File – Open – Pilih File – Ok.

3. Potong foto untuk menyesuaikan ukuran objek, kondisi ini tergantung pada keadaan foto tersebut. Tidak ada keharusan untuk di potong. Digunakan selection tool yaitu crop tool. Crop tool – seleksi daerah potongan – enter.

Crop Tool

Page 3: Membuat Efek Kartun Pada foto

Hingga hasilnya seperti ini

4. Setelah dipotong seperti pada gambar diatas lalu duplikat Layer (Ctrl + J)

5. Setelah itu tambahkan auto level di seubmenu image untuk menstabilkan

gambar. Image - adjustment – Auto Level

Page 4: Membuat Efek Kartun Pada foto

6. Lalu Pilih Filter - Artistic - Poster Edges, akan muncul tampilan seperti ini Atur resolusinya dengan Edge Thickness: 10 Edge Intensity: 4 dan Posterization: 0

7. Selanjutnya Filter – Artistic - Film Grain. perhatikan gambar di bawah

Atur resolutionnya Grain = 0, Highlight Area = 11, dan Intensity = 10

Page 5: Membuat Efek Kartun Pada foto

8. Lalu Pilih Filter – Artistic – Cutout, atur resolusi nya, Number of Levels: 8, Egde Simplicity: 2, dan Egde Fidelity: 3

9. Langkah terakhir yang paling rumit adalah membersihkan atau memperhalus gambar dengan tool brush, sebelumnya pilih eyedropper tool untuk mengambil sampel warna.

Eyedropper

Tool

Page 6: Membuat Efek Kartun Pada foto

Lalu pilih tool brush untuk mengilangkan bintik atau warna kusut pada gambar.

Terus lakukan berulang hingga gambar halus dan bersih sesuai dengan yang diharapkan, hingga hasilnya seperti ini.

TERIMAKASIH

Tool Brush