7
Dosen : Ir. Titi Pudjiastuti , MT Nurul Septianan / 1441401939

arsitektur perkotaan

Embed Size (px)

Citation preview

Dosen : Ir. Titi Pudjiastuti , MT

Nurul Septianan / 1441401939

5 ELMEN CITRA KOTA “KAWASAN PERUMAHAN GRIYA MAPAN SENTOSA”

SITE PLAN

Perumahan griya mapan sentosa terletak di jl raya perum griya mapan sentosaTropodo Waru Sidoarjo,perumahan ini terdiri dari beberapa blok diantaranya blok EA,F,blok A dan masih banyak lagi,merupakan perumahan yang cukup luas. Banyak rumahElit dikawasan ini.

A. Distrik (kawasan)Sebuah district memiliki ciri khas yang mirip (bentuk, pola dan wujudnya) dankhas pula dalam batasnya, orang akan merasa harus mengakhiri ataumemulainya. Districtmempunyai identitas yang baik jika batasnya dibentukdengan jelas tampilannya dan dapat dilihat homogen, serta fungsi dan posisinyajelas (introvert/ekstrovert; berdiri sendiri atau dikaitkan dengan yang lain). Citra distrik ini tidak boleh hilang, karena bila hal ini terjadi akan mengaburkan citrakawasan.

Kawasan distrik dekat jalan raya tropodo,

B.Patch (Jalur)Path merupakan rute-rute sirkulasi yang biasanya digunakan orang untuk

melakukan pergerakan secara umum, yakni jalan, gang-gang utama, jalan transit, lintasankereta api, saluran dan lain sebagainya. Path mempunyai identitas yang lebih baik kalaumemiliki tujuan rute sirkulasi yang besar (tugu, alun-alun, dan lain sebagainya), serta adapenampakan yang kuat (misal fasade, pohon, dan lain-lain), atau ada belokan yang jelas, mempunyai karakter spesifik.Karakteristik Path meliputu : Pola Jaringan jalan, Pencapaianbangunan, dan kekhasan Jalan.

Jalan raya utama

Jalan menuju gang

C. EdgesEdges adalah elemen linier yang tidak dipakai sebagai path. Edge berada pada batas antaradua kawasan tertentu dan berfungsi sebagai pemutus linier, misalnya : pantai, tembok, lintasan jalan, dan jalur kereta api. Edge merupakan penghalang walaupun kadang-kadangada tempat masuk.Edges merupakan pengakhiran sebuah district. Edges memiliki identitasyang lebih baik apabila kontinuitas tampak jelas batasnya. Demikian pula fungsi batasnyaharus jelas, membagi atau menyatukan. Edges ini terbentuk karena pengaruh dari fasadebangunan, kondisi alam, maupun karakteristik fungsi kawasan.

D.Nodes (Simpul)Nodes merupakan simpul atau lingkaran daerah strategis yang arah atau aktivitasnyasaling bertemu dan dapat dirubah ke arah atau ke aktivitas lain, misalnyapersimpangan lalu lintas, pasar, taman dan lain sebagainya (catatan : tidak semuapersimpangan jalan adalah nodes). Adalah suatu tempat yang orang mempunyaiperasaan “masuk” dan “keluar” dalam tempat yang sama. Nodes mempunyai identitasyang lebih baik jika tempatnya memiliki bentuk yang jelas (karena lebih mudahdiingat) serta tampilan berbeda dari lingkungannya (fungsi dan bentuk).

Pasar yang berada di pertigaan perumaan ini sangat ramai jika pagi hari, pembelitidak hanya dari perumahan sekitar tetapi juga dari perumahan lain,didekat pasarini ada lapangan serbaguna biasanya digunakan untuk lomba volly,futsal danbermain skyboart

E. Landmark (Tetanger)Landmark merupakan titik referensi, atau elemen eksternal dan merupakan bentukvisual yang paling menonjol dari sebuah kota. Landmark adalah elemen penting daribentuk kota karena membantu orang untuk mengorientasikan diri di dalam kota danmembantu orang mengenali suatu daerah. Landmark mempunyai identitas yang lebihbaik jika bentuknya jelas dan unik dalam lingkungannya, ada sekuens dari beberapalandmark (merasa nyaman dalam orientasi) serta ada perbedaan skala .

Masjid yang berada di pertigaan anatar jalan raya utama dengan gang menjadi landmark kwasan ini,selain di gunakan untuk tempatibadah,masjid ini juga digunakan untuk pengajan rutin setiap jumatdan TPQ,selain itu diarea masjid juga ada sekolah anak usia dini