28
HARGA LANGGANAN: Rp 29.000/BULAN BERLANGGANAN/PENGADUAN/SIRKULASI: (031) 8479 555 ALAMAT REDAKSI/IKLAN: JL. RUNGKUT INDUSTRI III NO. 68 & 70 SIER SURABAYA (031) 8419 000 P ENAMPILAN sehari-hari- nya kalem, tidak banyak bicara dan sopan. Itulah sikap Evan Dimas Darmono tatkala berada di luar lapangan. Pembawaan itu akan bertolak belakang ketika Evan sudah berada di medan pertempuran. standar. Putra pertama pasangan Condro Darmono dan Ny Ana itu akan agresif, lincah, dan tanpa BUPATI Sumenep A Busyro Karim seusai pertemuan dengan Forum Pimpinan Daerah (Forpimda) di Pendopo Kabupaten Sumenep Kami juga mendesak kepada pemerintah supaya segera membantu warga untuk kembali pulang ke Sampang Madura," MUJAHRO Warga Jarah SPBU Sumenep Protes Kelangkaan BBM di Kepulauan dalam Sebulan Terakhir SUMENEP, SURYA - Sedikit- nya 300 warga kepulauan di Su- menep menjarah stasiun peng- isian bahan bakar umum (SPBU) milik pemkab, Senin (23/9). Me- reka memaksa petu-gas SPBU mengisi puluhan jeriken untuk diangkut ke kepulauan. Penjarahan dilakukan sebagai bentuk protes atas terjadinya kelangkaan dan melambungnya harga BBM (mencapai Rp 20.000 per liter) di kawasan kepulauan dalam sebulan terakhir. Sebelum menjarah, para aktivis Gerakan Pemuda dan Mahasiswa Raas (GPMR) serta Lembaga Pemerhati Masyarakat Kepulauan (LPMK) itu berunjuk rasa mengepung Kantor Pemkab Sumenep. Mereka meminta pemerintah segera mencari solusi terhadap krisis BBM itu. Mereka menilai pemerintah tak serius mengusa- hakan pasokan bahan bakar ke kawasan kepulauan. Selain itu, mereka menilai ti- dak ada koordinasi antara peme- rintah dengan pihak Pertamina dan aparat kepolisian, sehingga orang tak berani memasok BBM ke kawasan kepulauan karena takut ditangkap polisi. Sambil berorasi di depan Kan- tor Pemkab Sumenep, mereka membentangkan aneka spanduk yang berbunyi antara lain: Raas Menggugat; Segera distribusi- kan BBM; Berikan solusi cerdas; dan lain-lain. Kelangkaan bahan bakar membuat berbagai aktivitas KE HALAMAN 7 Usai gelaran sepak bola Piala AFF U-19, nama Evan Dimas Darmono langsung melejit. Kapten Tim Garuda Muda ini ternyata mampu bermain apik, menawan, dan konsisten. Gelandang serang Persebaya 1927 ini akhirnya sukses membawa Indonesia ke prestasi puncak sebagai tim terbaik di Asia Tenggara. Evan Dimas Darmono, Kapten Timnas Indonesia U-19 (1) Pemuda Rendah Hati yang Haus Belajar BAWA JERIKEN - Pengunjukrasa membawa jeriken memaksa petugas SPBU milik Pemkab Sumenep mengisi penuh jeriken mereka, karena kelangkaan BBM di kepulauan, Senin (23/9). Pengungsi Syiah - Warga Sampang Berdamai SURABAYA, SURYA - Peng- ungsi Syiah asal Sampang, Madura di rumah susun Puspa Agro Jemundo mendeklarasikan perdamaian bersama dengan warga Sampang terkait dengan perselisihan agama di antara mereka. Salah satu pimpinan Rom- bongan dari Madura, Mujahro mengatakan, deklarasi perda- maian yang dilakukan warga ini sebagai bukti kalau warga sudah berdamai terkait dengan perselisihan yang sempat terjadi sebelumnya. "Kami ingin warga yang meng- ungsi di Puspa Agro ini bisa kem- bali ke lingkungan masing-ma- sing karena saat ini kedua belah pihak sudah saling memaafkan," katanya saat dikonfirmasi di Si- doarjo, Senin (23/9). Ia mengemukakan, warga sudah menyatakan sepakat dan Islah demi tercapainya perda- maian di lingkungan mereka supaya bisa melanjutkan kehi- dupan yang lebih baik lagi. "Pembacaan ikrar ini merupa- kan kemauan dari warga sendiri dan warga secara sadar ingin bersatu dan membangun kehi- dupan berumah tangga seperti Enggan Mikir Enji AYU TING TING S ETELAH tahun lalu gagal memberangkatkan kedua orang tuanya naik haji, tahun ini Ayu Ting Ting berbahagia karena ayah dan ibunya siap berangkat berha- ji. Senin (23/9), di rumah Ayu ada pengajian menjelang keberangkatan orang tuanya. Ayu tampak pucat dengan balutan kebaya dan kerudung serba putih. Ia mendoakan kedua orang tuanya diberi umur panjang dan kesehatan agar bisa mengurus dirinya dan sang adik. “Hidup dan mati Ayu cuma buat ayah dan ibu. Maaf, Ayu tak bisa jadi anak yang baik, semoga ayah dan ibu selalu diberi kesehatan dan kebahagian. Semoga ayah ibu bisa merawat Ayu dan Sifa sampai kapan pun. Ayu rela berbuat apa saja buat ayah-ibu,” doa Ayu lirih di kediamannya, kawasan Depok. Tak sampai doa selesai dipanjatkan, sang adik, Sifa tiba-tiba jatuh pingsan. Sejumlah keluarga dan kerabat pun tampak panik dan langsung membawa- nya ke dalam rumah. Para Angin Kencang Empaskan 18 Penerjun Paskhas BATU, SURYA - Hari pertama latihan terjun payung memperingati hari ulang tahun (HUT) TNI 5 Oktober 2013 yang dilakukan oleh 27 anggota Pasukan Khas (Paskhas) TNI Angkatan Udara (AU), SEnin (23/9), tak berjalan mulus. Sedianya, ti- tik pendaratan ada di dalam Stadion Brantas. Namun, empasan angin yang kencang membuat 18 penerjun mendarat di luar stadion. Dari pandangan mata, mereka mendarat antara lain di sekitar kawasan obyek wisata Jatim Park, Agrokusuma, hutan kota depan stadion, dan di sekitar lembah Gunung Pan- derman Desa Pesanggrahan. Sedangkan sembi- lan anggota Paskhas lainnya mendarat tepat di dalam Stadion Brantas. SURYA/IKSAN FAUZI PASKHAS - Penerjun Paskhas berhasil mendarat di Stadion Brantas dalam latihan pendaratan, Senin (23/9). KAPANLAGI Garuda Muda Mendapat Beasiswa SURABAYA, SURYA - Badan Tim Nasional (BTN) sepak bola Indonesia memberi apre- siasi tinggi terhadap capaian juara Piala AFF U-19. BTN memberikan penghargaan berupa beasiswa pendidikan bagi semua skuat Garuda Muda. Beasiswa tersebut akan mengcover semua biaya pen- didikan mereka, mulai pema- in yang masih di jenjang seko- lah menengah, maupun yang sedang dan akan menempuh pendidikan perguruan tinggi atau kuliah. Ketua BTN La Nyalla M Mattalitti mengatakan, apre- siasi berupa beasiswa pen- didikan ini sebagai bentuk penghargaan atas prestasi Evan Dimas dkk yang sudah mengharumkan nama Indo- nesia di even internasional. “Semua biaya pendidikan mereka kita cover. Ini bagian dari program welfare for players yang mulai kita ja- lankan di BTN. Bonus tidak KE HALAMAN 7 KE HALAMAN 7 Lahir : Surabaya, 13 Maret 1995 Posisi : Gelandang/Striker Tinggi/Berat : 164 cm/54 kg Anak ke : 1 dari 4 bersaudara Orangtua : Condro Darmono/Ny Ana Hobi : Tenis Meja Asal Klub : Mitra Surabaya 2011 Persebaya U-18 2012 Tim PON Jatim 2012 Timnas U-17 2013 Timnas U-19 2013 Persebaya 1927 Karier: 2009 Medco Jatim 2009 Porprov Surabaya 2010 Popda Jatim 2010 Persebaya U-15 Prestasi: 2010 : Juara kompetisi U-15 bersama PS Mitra Radar Surabaya 2011 : Juara HKFC (Hongkong) Cup 2012 : Pemenang event pencarian bakat The Chance yang diadakan produk alat dan perlengkapan olahraga Nike. Evan dikirim belajar ke Ciutat Esportiva Joan Gamper, akademi sepak bola FC Barcelona, Spanyol 2013 : Juara HKFC (Hongkong) Cup 2013 : Juara Piala AFF U-19 EVAN DIMAS DARMONO THE BEST OF JAVA NEWSPAPER INDONESIA PRINT MEDIA AWARD (IPMA) 2013 SELASA, 24 SEPTEMBER 2013 NO. 314 TAHUN XXVI TERBIT 24 HALAMAN HARGA Rp 1.000 Bupati Temui Jalan Buntu KE HALAMAN 7 KE HALAMAN 7 KE HALAMAN 7 KE HALAMAN 7 Bagaimana kelanjutan upaya penanganan kelangkaan BBM di Sumenep? SURYA/MUHAMMAD RIVAI join facebook.com/suryaonline follow @portalsurya

Epaper surya 24 september 2013

  • View
    5.706

  • Download
    0

Embed Size (px)

DESCRIPTION

 

Citation preview

Page 1: Epaper surya 24 september 2013

HARGA LANGGANAN: Rp 29.000/BULAN ● BERLANGGANAN/PENGADUAN/SIRKULASI: (031) 8479 555 ALAMAT REDAKSI/IKLAN: JL. RUNGKUT INDUSTRI III NO. 68 & 70 SIER SURABAYA (031) 8419 000

PENAMPILAN sehari-hari-nya kalem, tidak banyak bicara dan sopan. Itulah

sikap Evan Dimas Darmono tatkala berada di luar lapangan. Pembawaan itu akan bertolak belakang ketika Evan sudah

berada di medan pertempuran. standar.

Putra pertama pasangan Condro Darmono dan Ny Ana itu akan agresif, lincah, dan tanpa

BUPATI Sumenep A Busyro Karim seusai pertemuan dengan Forum Pimpinan Daerah (Forpimda) di Pendopo Kabupaten Sumenep

Kami juga mendesak kepada pemerintah supaya segera membantu

warga untuk kembali pulang ke Sampang Madura,"

MUJAHRO

Warga Jarah SPBU SumenepProtes Kelangkaan BBM di Kepulauan dalam Sebulan Terakhir■

SUMENEP, SURYA - Sedikit-nya 300 warga kepulauan di Su-menep menjarah stasiun peng-isian bahan bakar umum (SPBU) milik pemkab, Senin (23/9). Me-reka memaksa petu-gas SPBU mengisi puluhan jeriken untuk diangkut ke kepulauan.

Penjarahan dilakukan sebagai bentuk protes atas terjadinya kelangkaan dan melambungnya harga BBM (mencapai Rp 20.000 per liter) di kawasan kepulauan dalam sebulan terakhir.

Sebelum menjarah, para aktivis Gerakan Pemuda dan Mahasiswa Raas (GPMR) serta Lembaga Pemerhati Masyarakat Kepulauan (LPMK) itu berunjuk rasa mengepung Kantor Pemkab Sumenep.

Mereka meminta pemerintah segera mencari solusi terhadap krisis BBM itu. Mereka menilai pemerintah tak serius mengusa-hakan pasokan bahan bakar ke

kawasan kepulauan.Selain itu, mereka menilai ti-

dak ada koordinasi antara peme-rintah dengan pihak Pertamina dan aparat kepolisian, sehingga orang tak berani memasok BBM ke kawasan kepulauan karena takut ditangkap polisi.

Sambil berorasi di depan Kan-tor Pemkab Sumenep, mereka membentangkan aneka spanduk yang berbunyi antara lain: Raas Menggugat; Segera distribusi-kan BBM; Berikan solusi cerdas; dan lain-lain.

Kelangkaan bahan bakar membuat berbagai aktivitas

KE HALAMAN 7■

Usai gelaran sepak bola Piala AFF U-19, nama Evan Dimas Darmono langsung melejit. Kapten Tim Garuda Muda ini ternyata mampu bermain

apik, menawan, dan konsisten. Gelandang serang Persebaya 1927 ini akhirnya sukses membawa

Indonesia ke prestasi puncak sebagai tim terbaik di Asia Tenggara.

Evan Dimas Darmono, Kapten Timnas Indonesia U-19 (1)

Pemuda Rendah Hati yang Haus Belajar

BAWA JERIKEN - Pengunjukrasa membawa jeriken memaksa petugas SPBU milik Pemkab Sumenep mengisi penuh jeriken mereka, karena kelangkaan BBM di kepulauan, Senin (23/9).

Pengungsi Syiah

- Warga Sampang Berdamai

SURABAYA, SURYA - Peng-ungsi Syiah asal Sampang, Madura di rumah susun Puspa Agro Jemundo mendeklarasikan perdamaian bersama dengan warga Sampang terkait dengan perselisihan agama di antara mereka.

Salah satu pimpinan Rom-bongan dari Madura, Mujahro mengatakan, deklarasi perda-maian yang dilakukan warga ini sebagai bukti kalau warga sudah berdamai terkait dengan perselisihan yang sempat terjadi sebelumnya.

"Kami ingin warga yang meng-ungsi di Puspa Agro ini bisa kem-bali ke lingkungan masing-ma-sing karena saat ini kedua belah pihak sudah saling memaafkan," katanya saat dikon� rmasi di Si-doarjo, Senin (23/9).

Ia mengemukakan, warga sudah menyatakan sepakat dan Islah demi tercapainya perda-maian di lingkungan mereka supaya bisa melanjutkan kehi-dupan yang lebih baik lagi.

"Pembacaan ikrar ini merupa-kan kemauan dari warga sendiri dan warga secara sadar ingin bersatu dan membangun kehi-dupan berumah tangga seperti

Enggan Mikir EnjiAYU TING TING

SETELAH tahun lalu gagal memberangkatkan kedua orang tuanya naik haji, tahun ini Ayu

Ting Ting berbahagia karena ayah dan ibunya siap berangkat berha-ji. Senin (23/9), di rumah Ayu ada pengajian menjelang keberangkatan orang tuanya.

Ayu tampak pucat dengan balutan kebaya dan kerudung serba

putih. Ia mendoakan kedua orang tuanya diberi umur panjang dan kesehatan agar bisa mengurus dirinya dan sang adik.

“Hidup dan mati Ayu cuma buat ayah dan ibu. Maaf, Ayu tak bisa jadi anak yang baik, semoga ayah dan ibu selalu diberi kesehatan dan kebahagian. Semoga ayah ibu bisa merawat Ayu dan Sifa sampai kapan pun. Ayu rela berbuat apa saja buat ayah-ibu,” doa Ayu lirih di kediamannya, kawasan Depok.

Tak sampai doa selesai dipanjatkan, sang adik, Sifa tiba-tiba jatuh pingsan. Sejumlah keluarga dan kerabat pun tampak panik dan langsung membawa-nya ke dalam rumah. Para

Angin Kencang Empaskan

18 Penerjun Paskhas

BATU, SURYA - Hari pertama latihan terjun payung memperingati hari ulang tahun (HUT) TNI 5 Oktober 2013 yang dilakukan oleh 27 anggota Pasukan Khas (Paskhas) TNI Angkatan Udara (AU), SEnin (23/9), tak berjalan mulus. Sedianya, ti-tik pendaratan ada di dalam Stadion Brantas.

Namun, empasan angin yang kencang membuat 18 penerjun mendarat di luar stadion. Dari pandangan mata, mereka mendarat antara lain di sekitar kawasan obyek wisata Jatim Park, Agrokusuma, hutan kota depan stadion, dan di sekitar lembah Gunung Pan-derman Desa Pesanggrahan. Sedangkan sembi-lan anggota Paskhas lainnya mendarat tepat di dalam Stadion Brantas.

SURYA/IKSAN FAUZI

PASKHAS - Penerjun Paskhas berhasil mendarat di Stadion Brantas dalam latihan pendaratan, Senin (23/9).

KAPANLAGI

Garuda Muda Mendapat Beasiswa

SURABAYA, SURYA - Badan Tim Nasional (BTN) sepak bola Indonesia memberi apre-siasi tinggi terhadap capaian juara Piala AFF U-19. BTN memberikan penghargaan berupa beasiswa pendidikan bagi semua skuat Garuda Muda.

Beasiswa tersebut akan mengcover semua biaya pen-didikan mereka, mulai pema-in yang masih di jenjang seko-lah menengah, maupun yang sedang dan akan menempuh pendidikan perguruan tinggi

atau kuliah.Ketua BTN La Nyalla M

Mattalitti mengatakan, apre-siasi berupa beasiswa pen-didikan ini sebagai bentuk penghargaan atas prestasi Evan Dimas dkk yang sudah mengharumkan nama Indo-nesia di even internasional.

“Semua biaya pendidikan mereka kita cover. Ini bagian dari program welfare for players yang mulai kita ja-lankan di BTN. Bonus tidak

KE HALAMAN 7■

KE HALAMAN 7■

Lahir : Surabaya, 13 Maret 1995Posisi : Gelandang/StrikerTinggi/Berat : 164 cm/54 kgAnak ke : 1 dari 4 bersaudaraOrangtua : Condro Darmono/Ny AnaHobi : Tenis MejaAsal Klub : Mitra Surabaya

2011 Persebaya U-182012 Tim PON Jatim2012 Timnas U-172013 Timnas U-192013 Persebaya 1927

Karier:2009 Medco Jatim2009 Porprov Surabaya2010 Popda Jatim2010 Persebaya U-15

Prestasi:� 2010 : Juara kompetisi U-15 bersama PS Mitra Radar Surabaya� 2011 : Juara HKFC (Hongkong) Cup� 2012 : Pemenang event pencarian bakat The Chance yang diadakan produk alat dan perlengkapan olahraga Nike. Evan dikirim belajar ke Ciutat Esportiva Joan Gamper, akademi sepak bola FC Barcelona, Spanyol� 2013 : Juara HKFC (Hongkong) Cup� 2013 : Juara Piala AFF U-19

EVAN DIMAS DARMONO

THE BEST OF JAVA NEWSPAPER INDONESIA PRINT MEDIA AWARD(IPMA) 2013

SELASA, 24 SEPTEMBER 2013NO. 314 TAHUN XXVI

TERBIT 24 HALAMAN

HARGA Rp 1.000

Bupati Temui Jalan Buntu

KE HALAMAN 7■

KE HALAMAN 7■

KE HALAMAN 7■

KE HALAMAN 7■

Bagaimana kelanjutan upaya

penanganan kelangkaan BBM di

Sumenep?

SURYA/MUHAMMAD RIVAI

join facebook.com/suryaonline follow @portalsurya

Page 2: Epaper surya 24 september 2013

� surya.co.id | surabaya.tribunnews.comROAD TO ELECTION SELASA, 24 SEPTEMBER 2013 |

SURABAYA, SURYA - Par-tai Keadilan dan Persatuan Indonesia (PKPI) mengincar minimal empat kursi DPR dari daerah pemilihan (da-pil) Jatim dalam Pemilu 2014 mendatang.

“Kami tidak mau bicara yang muluk-muluk. Target kami realistis karena sudah dihitung matang sesuai dengan peta

suara dan kekuatan yang kami miliki,” jelas dr Chris Sang-gelorang, Wakil Ketua PKPI Jatim, bidang Infokom, Senin (23/9).

Namun Chris tidak mau menyebut, diantara 11 daerah pemilihan di Jatim, mana saja akan dijadikan lumbung suara partainya.

Yang pasti menurut Chis

Sanggelorang, partainya telah melakukan pemetaan suara se-cara detil. Terakhir pemetaan dilakukan bulan Agustus lalu bersamaan dengan acara pem-bekalan calon anggota legislatif (caleg) DPR/DPRD se-Jatim di Pacet Mojokerto. “Ketua Umum (Sutiyoso) sendiri yang hadir dan memberikan pengarahan,” katanya. (ian)

SURABAYA, SURYA - Pe-netapan Daftar pemilih tetap (DPT) Pemilu Legislatif (Pileg) 2014 dipastikan molor. Ini me-nyusul dikembalikannya DPT yang sudah disetorkan KPU Kabupaten/Kota ke KPU Jatim ke daerah masing-masing.

Komisioner KPU Jatim Agus Mahfudz Fauzi mengatakan, pe-ngembalian DPT Pileg ke KPU Kabupaten/Kota dilakukan menyusul adanya Surat Edaran (SE) Nomor 664/KPU/IX/2013 dari KPU Pusat. Isinya, minta agar DPT yang sudah direkap dievaluasi kembali sehingga jadwal penetapan DPT diper-panjang hingga 12-13 Oktober nanti. “Nah, selama perpanjang-an itu, masing-masing daerah kita beri kesempatan memper-baiki dan mencermati kembali hasil rekapitulasi jumlah DPT sebelum diserahkan kembali ke kami (KPU Provinsi),” tegasnya, Senin (23/9).

Menurut Agus, rekapitulasi DPT Pileg 2014 di Jatim sebe-narnya hampir selesai. Dari 38 kabupaten/kota, saat ini sudah 36 yang sudah menyelesaikan reka-

pitulasi. Dua kota lainnya, yakni Madiun dan Probolinggo belum menyelesaikan rekapitulasi kare-na masih terdapat sengketa.

“Khusus Kota Madiun dan Probolinggo masih dalam pro-ses, karena saat ini menunggu hasil sidang sengketa Pemilu-kada,” jelas Mantan Ketua KPU Ponorogo ini.

Setelah dicermati dan diper-baiki kembali, pertengahan Oktober nanti, seluruh kabu-paten/kota harus menyerahkan revisi rekapitulasi DPT ke KPU Jatim. Pihaknya berharap hasil revisi semua warga masuk DPT agar pada Pileg tahun depan bisa menggunakan hak pilih. “Jangan sampai DPT yang di-serahkan bolong-bolong lagi seperti kemarin,” tegasnya.

Sebelumnya, KPU Jatim memprediksi DPT Pileg 2014 akan mengalami penyusutan sekitar 308 ribu atau 1 persen dari Daftar Pemilih Sementara (DPS) yang sudah ditetapkan yakni 30.855.520 orang. Rincian-nya, pemilih laki-laki 15.188.409 orang dan pemilih perempuan 15.667.111 orang. (uji)

Ribut Iklan Terselubung Gita WirjawanJAKARTA, SURYA - Riak po-litik mulai mengiringi langkah Gita Wirjawan yang mencalon-kan presedian (capres) peserta konvensi Partai Demokrat. Ik-lan-iklan Gita Wirajawan yang bermunculan menjadi sorotan. Sejumlah kalangan mencurigai-nya, termasuk asal-usul penda-naanya.

Iklan Gita Wirjawan yang jadi sorotan itu bukanlah iklan capres, melainkan iklan yang berkaitan dengan jabatannya sebagai Menteri Perdagangan. Namun tetap saja memuncul-kan kecurigaan. Direktur Ekse-kutif Lingkar Madani Indonesia (Lima) Ray Rangkuti misalnya mencurigai adanya kampanye terselubung.

Iklan itu dinilainya sebagai bagian mendongkrak populari-tas Gita Wirjawan, meski dike-mas iklan itu berlabel Kemente-rian Perdagangan dengan tema bangga menggunakan produk dalam negeri.

Indikasinya, kata Ray Rang-kuty, iklan-iklan itu baru ber-munculan di bulan September, pascapenetapan Gita bersama 10 kandidat capres Konvensi lainnya pada 15 Agustus 2013.

Ray Rangkuty pun kemudi-an melaporkan kecurigaannya itu kepada Komite Konvensi Capres Partai Demokrat. “Kami meminta pertama data (iklan Gita) ini untuk dipelajari, apa-kah ada kemungkinan peng-gunaan fasilitas negara lewat iklan bersangkutan,” ujar Ray di Wisma Kodel, Jakarta, Senin (23/9/2013).

Ray menemukan iklan Gita sebagai Kemendag ada di sa-rung kursi kereta api Taksaka, Argo, Bima. Juga iklan dalam bentuk baliho di kawasan Cipu-tat, Tangerang Selatan. Bahkan, ada juga iklan di media cetak

dan televisi.“Dorongan kita adalah Komi-

te Konvensi memperjelas apa semata-mata ini semua iklan pribadi atau kementerian. Kare-na Komite pernah bilang, dalam rangka mendorong konvensi yang diharapkan, harus bersih dari politik uang, bebas dari praktek penggunaan fasilitas ne-gara,” terangnya lagi.Ray diteri-ma Sekretaris Komite Konvensi, Suaedi Marassabesy,

Kecurigaan juga muncul dari Pengajar Komunikasi Politik di Program Sarjana dan Pascasarja-na Universitas Indonesia (UI) Ari Junaedi. “Hampir semua iklan Gitta dikemas dengan posisinya sebagai menteri perdagangan sehingga jika masyarakat cerdas akan mengkritisinya sebagai upaya pendomplengan jabatan dengan kepentingan pribadi. Apakah bisa dijamin dana yang digunakan Gita murni dari ang-garan Kementerian Perdagang-an ataukah dari pihak ketiga ?” kata Ari, Senin (23/9).

Berdasarkan data dari Forum Indonesia untuk Transparansi Anggaran (FITRA), anggaran Kemendag untuk iklan tahun 2013 mencapai Rp 56,6 miliar. Sebesar Rp 55,4 miliar diantara-nya untuk iklan layanan masya-rakat.

Namun Partai Demokrat me-nilai iklan-iklan Gita Wirjawan masih dalam batas wajar. Ke-tua DPP Partai Demokrat Didi Irawadi Syamsuddin melihat iklan itu sah-sah saja dilakukan menteri promosi produk. “Se-belum konvensi, memang ke-menterian-kementerian itu ada program-program sosialisasi kerja mereka,” ujarnya.

Gita sendiri membantah ke-curigaan itu. Menurutnya, ik-lan tersebut sudah dibuat jauh sebelum dirinya ikut konvensi. “Itu yang pasti dilakukan di ta-hun-tahun sebelumnya ya,”u-jar Gita di kompleks Istana Negara, Jakarta, Senin (23/9).

Gita mengatakan biaya iklan yang menggunakan gambar fotonya, anggarannya jauh lebih murah dibanding menampilkan model profesional. “Daripada pakai model, harus bayar lebih mahal,” ujarnya.

Sementara itu koordinator Tim Media Gita Wirjawan For President, Ade Armando me-nyatakan, iklan bangga produk dalam negeri yang dibintangi Gita Wirjawan, tidak ada kait-annya dengan konvensi capres. “Iklan ini produk lama Kemen-dag dan sudah diluncurkan sejak Juni. Mungkin teman-te-man di Lima baru melakukan pemantauan sekarang,” ujar Ade di Wisma Kodel.

Khusus untuk iklan di TV, kata Ade, baru bisa tayang Sep-tember itu karena padatnya jad-wal pada bulan Ramadan 2013. (tribunnews.com/kompas.com)

ANTARA FOTO/WidOdO S. JuSuFO

BUKA POSKO - Capres peserta konvensi demokrat Jenderal TNi (Purn) Pramono Edhie Wibowo berpose sebelum meresmikan Posko Pemenangan di Jakarta, Senin (23/9). Posko ini menempati rumah politisi PPP djan Farid, yang dulu digunakan kantor Sekgab Parpol Koalisi pendukung SBY.

PKPI Incar 4 Kursi DPR dari Jatim

Penetapan DPT Pileg Dipastikan Molor

Mendompleng Iklan di KementerianLSM Laporkan Pada Komite Konvensi

Gita menjadi model dalam iklan sosialisasi produk di kementerian perdagangan yang dipimpinnya.

LSM LIMA mencurigai iklan itu ditunggangi kepentingan konvensi. Sebab baru bermunculan setelah Gita jadi peserta konvensi.

Gita membantah kecurigaan. Katanya, iklan itu sudah dibuat jauh sebelum dirinya ikut konvensi capres.

storyhighlights

INTER-NAs

Janda Asal Inggris Otaki Serangan Mal di KenyaNAiRoBi, SURYA - Pihak berwenang Kenya, Senin (23/9) mengatakan serang-an di pusat perbelanjaan Westgate di Ibu Kota Nairobi yang telah menewaskan 69 orang itu dipimpin oleh seorang janda kulit putih asal Buckinghamshire, Inggris, bernama Samantha Lewthwaite.

Samantha yang dijuluki Janda Putih itu merupakan istri dari pengebom bunuh diri Jermaine Lindsay pada peristiwa bom bunuh diri di kereta bawah tanah di Ibu Kota London, Inggris, 7 Juli 2005.

Surat kabar Inggris Daily Mail mela-porkan, Senin (23/9), seorang tentara me-ngatakan seorang perempuan kulit putih berjilbab berteriak-teriak memerintahkan pria bersenjata dalam bahasa Arab di te-ngah penyerbuan mal itu.

Kelompok Al-Shabab yang menyande-ra pengunjung mal itu mengatakan dalan akun Twitter mereka yang telah ditutup, dua warga Inggris dari London, Liban Adam (23), dan Ahmad nasir Shirdoon (24) berada di antara pejuang suci dalam

penyerangan itu.Sementara itu, serangkaian ledakan

besar dan baku tembak terdengar di pusat perbelanjaan Westgate, Senin siang waktu setempat saat pasukan gabungan menyerbu ke dalam mal dalam upaya dan melumpuhkan kelompok Al-Shabab yang hingga hari ketiga menolak menye-rah.

Belum ada penjelasan resmi terkait upaya penyerbuan ini, namun pejabat kepolisian menyatakan ada kemajuan

dalam upaya melumpuhkan milisi ber-senjata Al-Shabab.

"Kami semakin mendapatkan peluang untuk melumpuhkan para penyerang," terang Inspektur Jendral David Kimaiyo, pejabat kepolisian Kenya melalui akun Twitternya @IGkimaiyo.

Pihak kepolisian Kenya mengklaim telah berhasil menyelamatkan banyak pengunjung mal meski diyakini masih ada ratusan orangh yang menjadi sande-ra. (dailymail/bbc)

join facebook.com/suryaonline follow @portalsurya

Page 3: Epaper surya 24 september 2013

Surya Biz

Industri Semen Terus EkspansifJakarta, surya - Potensi pasar yang cukup besar untuk produksi semen di Tanah Air,

masih menjadi daya tarik ter-sendiri bagi perusahaan asing untuk turut bermain.

Kondisi ini setidaknya diakui Siam Cement Group (CSG), produsen semen asal Thailand, yang melakukan ekspansi usa-hanya di Indonesia.

Tidak lama lagi, SCG akan membangun pabrik baru melalui anak perusahaannya, yaitu PT Semen Jawa (SJW) di kuartal II tahun ini dan meng-ambil lokasi di Sukabumi, Jabar.

"Total investasi untuk pabrik ini adalah Rp 3,4 triliun," kata Kan Trakulhoon President dan CEO SCG di Jakarta (23/9).

Menurut Trakulhoon, kapa-sitas produksi pabrik baru SCG tersebut mencapai 1,8 juta ton

per tahun. Dengan kapasitas produksi sebanyak itu, lanjut dia, dapat memenuhi kebutuh-an semen masyarakat Indonesia yang mencapai 55 juta ton.

Pembangunan pabrik yang dilengkapi pembangkit listrik tenaga limbah ini dimulai pada 2015. Pabrik ini dibangun agar Siam Cement menjadi pemim-pin bisnis yang berkelanjutan di Asia Tenggara.

SCG masuk ke Indonesia mulai 2002. Saat itu, SCG mulai mengembangkan bisnisnya di Tanah Air di industri keramik. Selanjutnya, SCG mengem-bangkan bisnis yang lain mela-lui bahan bangunan (material), kertas, dan semen.

Sementara itu, Ketua Aso-siasi Semen Indonesia (ASI), Widodo Santoso mengatakan, pertumbuhan konsumsi semen yang menembus dua digit se-

tiap tahun mendorong investor di industri ini untuk terus ber-ekspansi.

Namun, ia menambahkan, ekspansi ke luar Jawa efektif untuk menekan biaya distribusi semen. "Akan lebih mengun-tungkan kalau memperbesar produksi di daerah," katanya, belum lama ini.

Tidak hanya SCG, ada juga in-vestor baru seperti Anhui Conch dari China yang akan memba-ngun pabrik semen.

Tambah KapasitasSelain investor dari luar, pro-

dusen semen yang sudah ada pun berlomba menambah fasili-tas produksi. PT Semen Baturaja Tbk, misalnya akan membangun pabrik semen Baturaja II di Su-matra Selatan pada kuartal IV-2013. Pabrik baru berkapasitas 1,85 juta ton per tahun ini mene-lan investasi Rp 2,65 triliun.

Tahun ini, PT Semen Indonesia (SI) Tbk, melalui anak usahanya

PT Semen Padang, juga berencana menambah pabrik berkapasitas 3 juta ton per tahun di Sumatera Barat. Perusahaan itu juga mem-bangun pabrik baru di Rembang, Jawa Tengah, berkapasitas 2,5 juta ton per tahun.

Untuk kedua rencana ini, SI menggelontorkan investasi sekitar Rp 7 triliun. "Lahan di Rembang seluas 400 hektare (ha), dan di Padang 412 ha," kata Direktur Utama SI, Dwi Soetjipto, belum lama ini.

Pemain baru di industri semen, Ganda Group (afilisasi Grup Wilmar), melalui PT Ce-mindo Gemilang, akan memba-ngun pabrik semen berkapasi-tas 5,25 juta ton per tahun dan grinding plant di Banten. Nilai investasi proyek ini sekitar 400 juta dolar AS.

Menyerap sekitar 50 persen dari total konsumsi semen nasional membuat Jawa masih tetap menjadi incaran investor untuk berekspansi. (kontan)

surya/tutug pamorkaton

tinjau BtS - para pejabat telkomsel Jatim ketika meninjau salah satu Base transceiver station (Bts) di kediri, senin (23/9).

terpaksa MenundaPertuMBuhan ekonomi Indonesia yang melambat mem-buat grup Bosowa menunda beberapa rencana ekspansinya.

Chief Executive officer (CEo) Bosowa group Erwin aksa, mengatakan, kondisi ekonomi global yang tidak pasti membuat Bosowa mengevaluasi kembali berbagai rencana bisnisnya.

"ada beberapa rencana ekspan-si yang kami tunda dulu walaupun sudah ada komitmen dari lembaga pembiayaan," ujarnya, pekan lalu.

salah satu rencana ekspan-si yang akan ditunda adalah pembangunan pabrik semen di sorong, papua. sedianya, Bosowa melalui pt semen Bosowa tahun ini bakal mulai membangun pabrik di sorong dengan nilai investasi rp 679 miliar. pabrik semen ber-kapasitas 750.000 ton ini semula

ditargetkan selesai pada 2014.selain nilai tukar rupiah yang

berfluktuasi, permintaan semen di dalam negeri tahun ini juga me-rosot. "tidak produktif kalau mem-bangun pabrik semen di tengah permintaan semen yang sedang turun," ujar Erwin.

pihaknya juga mengkaji ulang rencana pembangunan pabrik semen, khusus yakni semen blen-ded yang berbahan baku slag

meski menunda beberapa ren-cana ekspansi, Erwin memastikan Bosowa tetap melanjutkan proyek yang sudah berjalan. antara lain, pabrik semen yang tengah diba-ngun di Banyuwangi Jawa timur dan maros, sulawesi selatan.

"pembangunan dua pabrik itu masih sesuai target. pabrik di Banyuwangi tahun depan selesai," katanya. (kontan)

surabaya, surya - Meningkatnya pasar motor roda dua turut mendorong pertumbuhan bisnis penjualan ban mo-tor. Terlebih lagi, adanya layanan khusus yang diberikan pelaku usaha, yang me-micu tingginya permintaan pasar.

Kondisi ini menjadi salah satu poin yang dijalankan PT Surganya Motor Indonesia melalui Planet Ban, toko pen-jualan ban motor dan spare part.

Saat ini, setidaknya ada 100 toko Planet Ban yang beroperasi dan tersebar di Jawa dan Bali. Branch Manager Planet Ban Indonesia Timur, Surya Adhi P menga-takan, layanan khusus pada konsumen merupakan senjata utama untuk menarik pelanggan.

"Kami menyediakan banyak pilihan ban motor, kami juga menggunakan peralatan modern untuk pengerjaan penggantian ban, itu salah satu pembe-

da kami dengan yang lain," ujar Surya, saat ditemui di Toko ke. 100 Planet Ban di kawasan Wadungasri, Senin (23/9).

Selain penggunaan alat modern, Pla-net Ban juga menggratiskan ongkos pe-ngerjaan penggantian ban. "Di sini harga ban sudah include biaya pemasangan, bongkar pasang ban gratis, pelanggan juga bisa isi nitrogen gratis di semua toko Planet Ban, kapanpun," tambahnya.

Ada tujuh merek ban motor yang di-sediakan di setiap toko. Harga yang dita-warkan mulai Rp 86.000 untuk ban biasa atau Rp 113.000 untuk ban tubles hingga Rp 1,5 juta untuk ban impor.

Setelah buka toko ke 100 atau ke 18 di Jatim, Planet Ban berencana menambah lagi jumlah toko di wilayah ini. Hingga akhir tahun ini diperkirakan bisa ditam-bah empat hingga lim toko baru lagi.

"Jatim, khususnya di Surabaya potensi pasarnya masih sangat besar. Kami akan tambah toko lagi khususnya di Surabaya dan sekitarnya," tegas Surya.

Potensi yang menrik ini terlihat dari jumlah penjualan ban yang rata-rata men-capai 1.500 per bulan per toko di Jatim.

Untuk buka toko baru, PT SMI seti-daknya memerlukan investasi sekitar Rp 500 juta per toko. (rey)

surya/sugIharto

teruS ekSPanSi - Branch manager planet Ban, surya adhi (kiri) bersama karyawannya mengamati ban yang didis-play di planet Ban Wadung asri, sidoarjo, senin (23/9). permintaan pasar yang tinggi, terus memicu pertumbuhan bisnis penjualan ban.

Sediakan ragam Pilihan Ban dan Peralatan Modern

Siam Cement Bangun Pabrik rp 3,4 t■

Pertumbuhan konsumsi semen menembus dua digit setiap tahun

Dari total konsumsi semen nasional, sekitar 50 persennya terserap di Jawa

Perusahaan dari luar yang berekspansi di antaranya Siam Cement Group dari Thailand dan Anhui Conch dari China

Penambahan kapasitas produksi juga dilakukan PT Semen Baturaja, PT SI melalui PT Semen Padang dan PT Cemindo Gemilang

storyhighlights

Beralih andalkan konten Broadband

kediri, surya - Tidak lama lagi, PT Telkomsel bakal meng-andalkan bisnis konten broad-band sebagai pendapatannya. Tekad ini didesak oleh kecende-rungan bahwa konsumen mulai beralih ke layanan jaringan data broadband/3G dibanding SMS.

"Ke depan SMS akan semakin terus didesak oleh perkembang-an broadband yang kian hari kian meningkat," ungkap Mas'ud Khamid, Direktur Sales PT Tel-komsel, di sela-sela kunjungan-nya ke GraPari Telkomsel Kediri, Jawa Timur, Senin (23/9).

Prediksi akhir tahun ini, pendapatan dari layanan broad-band mencapai 20 persen atau sekitar Rp 7 triliun-Rp 8 triliun dari pendapatan keseluruhan Telkomsel, yaitu Rp 61 triliun.Yang menggembirakan, ternya-ta perkembangan broadband di Jawa Timur, khususnya Suraba-ya sangat pesat.

Menurut Mas'ud, ada dua kota di Indonesia yang perkem-bangan layanan data broadband mengalahkan layanan SMS, yai-tu Surabaya dan Jakarta

Karena itu, tidak muluk jika Telkomsel menargetkan penda-patan dari layanan broadband sebesar 30 persen dari penda-patan total pada 2015.

Mengapa Telkomsel meng-genjot pendapatan dari layanan broadband? "Kami mengincar bisnis konten di balik broad-band," ungkap Mas'ud.

Dia menganalogikan 'jualan' layanan SMS sebagai naik mobil, dan layanan broadband sebagai naik kereta api. "Kalau naik kere-ta, ada bisnis makanan dan res-toran di dalamnya," tambahnya.

Bisnis konten saat ini telah menempati segmen 16 persen

surya.co.id | surabaya.tribunnews.com

haLaman � | | SELASA, 24 sEptEmBEr 2013

tempe Bakal picu inflasiBadan pusat statistik (Bps) memperkirakan, inflasi masih akan terjadi bulan september tahun ini, yang terjadi karena sejumlah harga komoditas pokok mengalami kenaikan. Beberapa komodi-tas pangan yang masih mengalami kenaikan antara lain ayam, tempe, dan emas. proyeksi sampai akhir tahun, inflasi berada di level 9 persen. sampai agustus lalu inflasi sudah 7,95 persen.

sasmito hadi WiBoWo Deputi BiDang StatiStik DiStriBuSi Dan JaSa, BpS

dari pendapatan Telkomsel yang berasal dari broadband, musik, dan advetorial.

Namun bukan hanya Telkomsel yang melirik bisnis konten ini. Ope-rator lain juga melakukannya. "Tidak apa-apa. Tapi mereka harus membu-at BTS (Base Transciever Station) bro-adband. Tanpa itu tidak bisa," tutur Mas'ud.

Telkomsel telah menambah sekitar 15.000 BTS, dengan 70-80 persen, di antaranya untuk broadband. Secara na-sional, Telkomsel memiliki 21.000 BTS, sekitar 15 persen di antaranya di Jatim.

Pertumbuhan langganan broad-band di Jatim juga meningkat pesat, sehingga menempati sekitar 50 per-sen pertumbuhan nasional. (tug)

join facebook.com/suryaonline follow @portalsurya

Page 4: Epaper surya 24 september 2013

� surya.co.id | surabaya.tribunnews.comFINANCE SELASA, 24 SEPTEMBER 2013 |

Takayuki kano meng-gantikan Takeshi Tsuka-moto, yang telah memim-

pin PT NEC indonesia sejak 25 Mei 2009. Tsukamoto akan bertugas ke kantor pusat NEC di Jepang untuk menduduki ja-batan sebagai General Manager of the Greater China and asia Pacific Division.

NEC indonesia merupakan anak perusahaan yang hampir seluruh sahamnya dimiliki oleh NEC asia Pacific Pte Ltd. Perusahaan ini adalah pemimpin pasar dalam bidang penyediaan total solusi untuk industri teknologi informasi (iT) dan telekomunikasi indonesia.

"Saya mendapatkan kehormatan untuk memimpin tim yang berpengalaman dan kompeten di NEC indonesia," ujar kano mengomentari penunjukan barunya sebagai Presiden Direktur NEC indonesia, yang efektif sejak Senin (23/9).

NEC indonesia berdiri pertama kali, dengan mendirikan kan-tor Perwakilan Jakarta pada 1968. Saat ini, mengelola 20 kantor lain yang berlokasi di berbagai wilayah di indonesia. untuk me-manfaatkan keahlian teknologinya dalam bidang keselamatan publik, NEC aPaC telah mendirikan pusat kompetensi regional (keselamatan publik) untuk memperluas kemampuannya dalam mendukung bisnis di kawasan asia Pasifik.

"Dengan derap pertumbuhan ekonomi indonesia yang sangat cepat dan populasi yang semakin berkembang, saya mengharapkan dapat terus memperluas dan memperkuat solusi total NEC di seluruh sektor bisnis, termasuk terus berkontribusi secara signifikan dalam industri telekomunikasi," tambah kano.

NEC ternyata juga memulai prakarsa tanggung jawab sosial perusahaan (corporate social responsibilities/CSR) untuk mendukung dan "membuat perbedaan" bagi alam (lingkungan), pendidikan, dan masyarakat. (hri)

jakarta, surya - Masyarakat di-minta tidak terlalu khawatir menghadapi gejolak nilai tukar rupiah karena hal itu dapat membawa rupiah pada ekuilibrium (keseimbangan) baru. Pelemahan nilai tu-kar yang terjadi saat ini dapat membantu kestabilan ekonomi indonesia.

"Jangan terlalu khawatir, kondisi rupiah sekarang. Level rupiah dari Rp 9.500 ke posisi saat ini, akan membawa rupiah ke ekuilibrium baru. Jika dipaksa tetap berada di Rp 9.500, nanti akan tidak stabil," kata Deputi Gubernur Senior Bi terpilih, Mirza adityas-wara seperti dikutip kontan, Senin (23/9).

Pekan lalu, Mirza adityaswara terpilih

sebagai Deputi Gubernur Senior (DGS) Bank indonesia (Bi) melalui voting yang dilakukan oleh komisi Xi DPR dengan mendapatkan 32 suara. Pemilihan DGS Bi dihadiri 48 dari 52 anggota komisi Xi DPR Ri. Dari hasil pemilihan ini, Mirza memper-oleh 32 suara, anton Gunawan sebanyak dua suara. Sedangkan yang menolak kedua calon sembilan suara, abstain empat suara, satu kertas suara kosong,

Menurut mantan kepala Eksekutif Lembaga Penjaminan Simpanan (LPS) itu menilai, menguatnya nilai tukar rupiah beberapa waktu lalu ke level Rp 9.500 per dolat aS, justru membuat indonesia lebih

banyak melakukan impor dan menarik utang dalam denominasi dollar, karena menganggap mata uang aS itu murah.

karena itu, menurut Mirza adityaswara, hal itu membuat rupiah semakin tidak kompetitif. "Jika rupiah terus menguat, se-benarnya harus dikhawatirkan. Menguat-nya rupiah bukan berarti hebat. impor tidak kompetitif. impor menjadi banyak, utang luar negeri menjadi banyak, ini ba-haya karena lama-lama bubble," paparnya.

Mata uang rupiah ditransaksikan an-tarbank di Jakarta melemah sebesar 365 poin menjadi Rp 11.420 dibanding se-belumnya (20/9) di posisi Rp 11.055 per

dolar aS. Sedangkan, kurs tengah Bank indonesia (Bi) mencatat rupiah melemah menjadi Rp 11.435 dibanding sebelumnya Rp 11.352 per dolar aS.

"investor juga masih khawatir dengan inflasi, defisit neraca perdagangan, dan per-lambatan ekonomi indonesia," kata analis Monex investindo Futures, Zulfirman Basir.

Secara eksternal, meningkatnya aktivi-tas manufaktur China dapat memberikan harapan terhadap perbaikan ekonomi. kondisi itu dapat menjadi sentimen po-sitif untuk rupiah mengingat China me-rupakan salah satu mitra dagang utama indonesia. (ant)

ORI 010 Ludes di BukopinsuraBaya, surya - Minat investor di Jawa Timur mengoleksi Obligasi Ritel indonesia (ORi) 010 cukup tinggi. Di sejumlah bank yang menjadi agen, ORi 010 yang meluncur Jumat (20/9), telah hampir ter-serap keseluruhan.

Pemimpin Cabang Bank Bukopin Suraba-ya, Rachmursito me-ngatakan, di Surabaya permintaan ORi 010 oleh nasabah Bukopin sangat tinggi. Bahnakn, dipastikan telah mencapai ham-pir 100 persen.

“Permintaan di kami sudah memenuhi target. untuk yang ingin membeli, harus menunggu dulu calon investor yang mundur,” kata Rachmursito kepada Surya, Senin (23/9).

Tingginya ketertarikan investor terhadap ORi 010, kemungkinan didorong beberapa faktor. Se-lain dijamin pemerintah dan bisa dijualbelikan di pasar sekunder, masyarakat percaya bahwa rupiah cenderung akan kembali stabil.

kestabilan rupiah nantinya mendorong Bank indonesia (Bi) menurunkan tingkat suku bunga acuan (Bi Rate) sehingga bunga deposito niscaya ikut menurun. kalau sekarang Bi Rate 7,25 per-sen, dan turun, maka bunga simpanan turun juga sementara ORi 010 tetap 8,5 persen.

Menurut Rachmursito, Bukopin pada 2012 turut menjadi agen penjual ORi 009. Hasilnya, terjual 100 persen dan tahun ini juga dipastikan

sold out.Pemimpin Bidang

konsumer dan Ritel BNi kanwil Surabaya, Ryanto Wisnuardhy menyebutkan, tahun ini BNi dijatah menjual ORi senilai Rp 4 triliun. Hingga Senin (23/9), baru terserap sekitar Rp 3 triliun.

Tahun lalu, saat me-nawarkan ORi 009, BNi kanwil Surabaya berha-

sil menghimpun permintaan senilai Rp 500 mili-ar. Meski begitu, akhirnya hanya sekitar Rp 200 miliar saja permintaan yang terlayani sementara sebagian tak berhasil mendapat bagian.

"untuk sekarang, kami melayani penjualan ORi 010 di 20 kantor cabang utama dan 146 cabang pembantu hingga kantor kas," ujar Ryanto.

Pemerintah melalui Direktorat Jenderal Pe-ngelolaan utang (DJPu) kementerian keuangan menawarkan kupon ORi 010 dengan bunga 8,5 persen dan tenor tiga tahun. ORi itu ditawarkan kepada investor individu selama dua pekan, yakni mulai 20 September 2013 hingga 4 Ok-tober 2013, melalui 20 agen penjual yang telah ditunjuk.

Pemerintah menargetkan, penjualan obligasi ini mencapai Rp 20 triliun, atau sekitar 33,6 persen lebih besar ketimbang target ORi 009 yang terbit tahun lalu, yakni Rp 14,97 triliun. D Dana itu nan-tinya akan dipakai untuk memenuhi kebutuhan pembiayaan aPBN Perubahan 2013. (ben)

SuRya/SugihaRTo

berlebih - Petugas teller Bank Bukopin melayani seorang nasabah. Bank ini menjadi salah satu agen penjual obligasi Ritel indonesia (oRi) 010, yang diprediksi memikat konsumen domestik karena kondisi global yang belum membaik.

rupiah yang Menguat Justru Dianggap Tidak Kompetitif

iST

aKrab - Direktur Corporate affairs PT hM Sampoerna Tbk, Nikos Papathanasiou berbincang akrab dengan Wakil Menteri Perdagangan Bayu Krisnamurti saat penutupan Pusat Pelatihan Kewirausahaan (PPK) Sampoerna Expo 2013 di gramedia Expo (Dyandra Convention Center) Surabaya, Minggu (22/9) malam.

listing Fee Dikenakan ke Pelaku UsahasuraBaya, surya - Pela-ku usaha, kecil dan menengah (ukM) sekarang tidak perlu khawatir dalam memasarkan produknya. Pemerintah telah menerbitkan sejumlah aturan te-gas, mulai Permendag hingga SE Dirjen guna memudahkan usaha ukM masuk pasar modern.

"untuk listing fee, biaya yang dikenakan ke pelaku ukM, jadi tidak diberlakukan untuk setiap produk," kata Wakil Menteri Per-dagangan, Bayu krisnamurti di sela penutupan Pusat Pelatihan kewirausahaan (PPk) Sampoer-na Expo 2013 di Gramedia Expo (Dyandra Convention Center) Surabaya, Minggu (22/9) malam.

kendati syarat untuk masuk dipermudah, setiap ukM harus tetap mengikuti ketentuan me-

ngenai standar kualitas produk yang sudah ditetapkan jika ingin memasok ke pasar modern. yang tak kalah pentingnya, pembayaran ke pelaku ukM di-percepat karena umumnya dana itu diperlukan pengusaha ukM untuk cash flow.

Menurut Bayu krisnamurti, kebutuhan lapangan kerja di in-donesia telah mencapai 400.000 per tahun. Dengan kondisi se-perti ini, pemerintah berharap akan semakin banyak masya-rakat yang menjadi wirausaha. indonesia sangat membutuhkan keberadaan mereka guna mem-perkuat perekonomian nasional.

kegiatan ukM Expo sangat dibutuhkan untuk membantu pertumbuhan bisnis pelaku ukM sekaligus untuk menginspirasi

warga lainnya agar berani menja-di wirausaha. "Tidak ada sebuah perusahaan yang muncul lantas tiba-tiba menjadi besar. umum-nya, dimulai dari usaha yang sangat sederhana," tandasnya.

Direktur Corporate affairs PT HM Sampoerna Tbk, Nikos Papathanasiou mengatakan per-usahaan itu akan terus menjalin kemitraan dengan pelaku ukM supaya muncul para wirausaha baru yang tangguh.

Langkah semacam ini meru-pakan bagian dari dukungan terhadap Gerakan kewirausa-haan Nasional yang dicanang-kan kementerian koperasi dan ukM pada tahun 2011. "PPk Sampoerna Expo telah diikuti 100 ukM hasil binaan PPk Sam-poerna," terangnya. (hri)

investor Yakin Nilai Tukar Kembali Stabil■

Masa Penawaran : 20/9 s/d 4/10 2013Penjatahan : 7 Oktober 2013Setelmen : 9 Oktober 2013Listing Bursa : 10 Oktober 2013Jatuh Tempo : 15 Oktober 2016Nilai Nominal : Rp 1 juta/unitMinimum Pesan : Rp 5 juta dan kelipatan Rp 5 jutaMaksimum Pesan : Rp 3 miliarKupon Pertama : 15 November 2013

■■■■■■■■■■

aNTaRa

TenTang ori 010

harGa eMaS PerKiraaN PaSar

22/9 23/9

DOlar aS/TrOY OUNCe (24 KaraT)

1.325.85 1.327.13 Rp 490.000/gram

MaTa UaNG KUrS JUal KUrS beli

HKD 1,482.23 1,467.33

MYR 3,626.95 3,587.58

SGD 9,206.12 9,114.07

THB 370.71 366.56

KU

RS

VA

LAS

SuMBER: BaNK iNDoNESia

FIGUR Takayuki kanoFIGUR

Pimpin NEC Indonesia

IIIII17

IIIII18

IIIII19

IIIII20

IIIII23

IIIII17

IIIII18

IIIII19

IIIII20

IIIII23

IIIII17

IIIII18

IIIII19

IIIII20

IIIII23

SuMBER: BlooMBERg

IHSG Jakarta4.6004.5004.4004.300

Minyak/Dolar AS120,00110.00100.00 90.00

Rupiah/Dolar AS11.70011.50011.30011.100

4.470,73 108,75 10.847

4.583,83 105,8711.041

4.562,86104,95 11.445

join facebook.com/suryaonline follow @portalsurya

Page 5: Epaper surya 24 september 2013

�surya.co.id | surabaya.tribunnews.comJAWA TIMUR | SELASA, 24 SEPTEMBER 2013

uang denda dan pengganti senilai Rp 108 juta. Semua lang-sung disetorkan ke kas negara," terangnya, Senin (23/9).

Sedangkan mundurnya ek-sekusi terhadap terpidana ini, karena terpidana melalui peng-acaranya, M Yuli Pujiono, me-minta waktu penundaan waktu hinggga 2 pekan dengan alasan belum menerima petikan putusan dari Mahkamah Agung (MA). Alasan lainnya, terpidana masih mencari dana untuk membayar uang pengganti kerugian negara,

uang denda, dan mempersiapkan mental keluarganya.

Seret PejabatSelain Daryono, dalam kasus

penggunaan anggaran sebesar Rp 400 juta yang digelontorkan Kementrian Perindustrian itu, juga menyeret mantan Kabid Perindustrian Dikopperindag-par Kabupaten Madiun, Ahmad Najib Farid, yang telah meng-ajukan pensiun dini sebagai Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan Pemkab Madiun.

Dalam putusan kasasi MA, Farid divonis selama 5 tahun, denda Rp 250 juta subsider 6 bu-lan kurungan, tanpa mengem-balilan uang pengganti. Farid, telah dieksekusi Kejari Madiun, Rabu (28/8) lalu.

Diberitakan sebelumnya, ka-sus korupsi pengadaan mesin tepat guna Dikopperindapar Kabupaten Madiun di senilai Rp 400 juta tidak saja melibatkan para pejabat, tetapi juga Direk-tur Cv Brisma Jawa, Daryono, selaku rekanan .(wan)

madiun, surya - 2 Kepala Sekolah (Kasek) SMA Negeri di Kota Madiun diperiksa tim penyidik Kejaksaan Negeri (Ke-jari) Madiun, Senin (23/9). Ke-dua kasek ini diperiksa terkait dugaan penyelewengan dana komite sekolah.

Kedua Kasek itu adalah Ke-pala SMA Negeri I Kota Madi-un, BSB dan Kepala SMA Nege-ri 5 Kota Madiun, RTN. Dalam pemanggilan itu, BSB datang ke Kantor Kejari Madiun sekitar pukul 09.00 WIB menggunakan pakaian dinas Pegawai Negeri Sipil (PNS) Kota Madiun yang dibalut jaket warna hitam.

Setelah melapor kebagian piket Kejari Madiun, BSB lang-sung menuju ruang tunggu Kejari Madiun di lantai II itu. Sekitar 30 menit, BSB baru di-persilahkan masuk di dalam ru-ang pemeriksaan Seksi Pidana Khusus (Pidsus) Kejari Madiun untuk diperiksa tim penyidik Kejari Madiun.

Selain BSB, turut dipanggil Kepala SMA Neegri 5 Kota Madiun, RTN. Perempuan ini datang belakangan setelah BSB datang ke kantor Kejari Ma-diun. Begitu datang ke kantor

kejaksaan, RTN juga langsung menuju lantai dua (ruang Pid-sus) Kejari Madiun itu.

Kasi Pidsus Kejari Madiun, Sudarsana mengatakan BSB dan RTN diperiksa dengan kapasitas masih sebagai saksi dalam perkara yang tengah ditanganinya itu. Menurut-nya, sebelum memeriksa BSB dan RTN, tim penyidik sudah memeriksa belasan guru dari kedua sekolah itu.

"Kami masih penyelidikan. Jadi belum ada tersangkanya. Dia (BSB), diperiksa masih sebagai saksi. Karena kasus ini masih dalam penyelidikan un-tuk mencari dan menentukan tersangkanya dalam perkara dugaan korupsi dana komite itu," terangnya, Senin (23/9).

Namun demikian, Sudarsana belum bisa menyebutkan duga-an awal penyimpangan uang komite itu. Namun, pihaknya meyakini dalam dugaan itu, lambat laun bakal diketahui adanya penyimpangan itu.

Sedangkan sumber di Kejari Madiun menyebutkan kedua Kasek diperiksa tidak hanya kasus dana komite sekolah, tetapi ada kasus lain.(wan)

Bos Cv BJ Masuk Buimadiun, surya - Terpidana kasus korupsi pengadaan mesin tepat guna (Dikopperindagpar) sebesar Rp 400 juta, Direktur CV Brisma Jawa, Daryono alias Nyoi akhirnya dijebloskan ke dalam tahanan Lembaga Pema-syarakatan (Lapas) kelas I Madi-un, Senin (23/9).

Eksekusi terhadap terpidana ini, dilaksanakan tanpa adanya perla-wanan, meski sebelumnya ekseku-si untuk menjalani pidana tersebut, sempat tertunda hingga selama 2 pekan. Pasalnya, saat hendak di-ekskusi, Senin (9/9) lalu, terpidana masih meminta penundaan eskusi selama 2 pekan.

Dalam ekskusi itu, berjalan lancar lantaran terpidana datang sendiri ke Kejaksaan Negeri (Kejari) Madiun tanpa dijemput petugas. Selain didampingi anggota keluarganya, terpidana juga didampingi penasehat hu-kumnya, M Yuli Pujiono.

Setelah diperiksa selama ham-pir 30 menit, terpidana kasus korupsi Pengadaan Mesin Tepat Guna di Dinas Koperasi, Per-industrian, Perdagangan, dan Pariwisata (Dikopperindagpar) Pemkab Madiun ini langsung di-keler dan dikirim ke Lapas kelas I Madiun, di JL Yos Sudarso, Ke-lurahan Madiun Lor, Kecamatan Manguharjo, Kota Madiun.

Kepala Seksi (Kasi) Pidana Khusus (Pidsus) Kejari Madiun, Sudarsana mengatakan terpi-dana datang sendiri ke Kejari Madiun dengan sukarela untuk menjalani eksesusi. Selain itu, terpidana juga membayar uang denda Rp 50 juta dan uang peng-ganti Rp 58 juta. Uang tersebut langsung disetorkan ke kas ne-gara sebagai uang Pendapatan Negara Bukan Pajak (PNBP).

"Terpidana mengembalikan

SuRya/SudaRMawan

UANG PENGGANTI - Kasi Pidsus Kejari Madiun, Sudarsana menunjukkan Berita acara Penyerahan uang denda Rp 50 juta dan uang pengganti Rp 58 juta dari terpidana, Cv Brisma Jaya, daryono alias nyoi, sebelum dijebloskan ke Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) kelas I Madiun, Senin (23/9).

SuRya/SudaRMawan

TAbrAk PohoN - Mobil Toyota Kijang Innova aE 1756 Jd yang dikemudikan wahyu (36) warga desa Selopuro, Kecamatan Pitu, Kabupaten ngawi menabrak warung di pinggir JL Trunojoyo, Kelurahan Karangtengah, Kecamatan/Kabupaten ngawi, hingga mengakibatkan 3 korban terluka, Senin (23/9) sore.

Terbukti korupsi rp 400 Juta■

2 kasek SMA Negeri Diperiksa kejari

Terkait kasus Dana komite Sekolah■

jombang, surya -Pelantik-an Bupati-Wabup Jombang ter-pilih, Nyono Suharli Wihando-ko-Hj Mundjidah Wahab pada Selasa (24/9) besok diprediksi bakal meriah dan istimewa.

Acara pelantikan yang digelar di pendapa Kabupaten Jombang itu selain dihadiri sekitar 1000 undangan, juga dijadwalkan dihadiri Ketua Umum DPP Par-tai Golkar (PG) Abu Rizal Bakri (ARB) dan Menko Kesra Agung Laksono.

Nyono-Mundjidah diusung oleh Partai Golkar dan sejum-lah parpol lain. Di antaranya PPP, PKS, dan Partai Demokrat. Nyono sendiri hingga sekarang masih menjabat Ketua DPD PG Jombang. Sedangkan Mundji-dah sebelum terpilih jadi wabup adalah anggota DPRD Jatim dari PPP.

Pelantikan bupati-wabup hasil pilbup Jombang 5 Juni lalu ini bakal dipimpin Gubernur Jawa Timur, Soekarwo, dalam

sidang paripurna Dewan Per-wakilan Rakyat daerah (DPRD) Jombang.

Ketua DPRD Jombang, Baha-na Bela Binanda mengatakan, pelantikan Kepala Daerah me-rupakan agenda di wilayah ker-ja legislatif. Sedianya, kegiatan tersebut digelar di kantor DPRD Jombang.

"Tapi karena pihak pemprov minta di Pendapa Kabupaten, maka kami ikuti arahan mere-ka," kata Bahana.(uto)

Pelantikan bupati Dihadiri Arb

Menyusul kabid Perindustrian ■

Pengadaan Mesin tepat guna di Dikopperindagpar K abupa t en Mad iun sebesar Rp 400 juta diselewengkan oknum pejabat dan rekananMantan Kabid Perindutrian Dikopperindagpar, Ahmad Farid Najib diganjar 5 tahun penjara

storyhighlights

join facebook.com/suryaonline follow @portalsurya

Page 6: Epaper surya 24 september 2013

HALAMAN � | | SELASA, 24 SEPTEMBER 2013

Jawa Timursurya.co.id | surabaya.tribunnews.com

NamuN dari raut wajahnya, dia menunjukkan

kegembiraan yang luar biasa. "Saya sampai sekarang gak percaya mendapat hadiah mobil," ujar lelaki beranak satu itu.

Supriyono merupakan pe­menang hadiah utama dalam program Kejutan Isi Pulsa yang diselenggarakan Telkomsel. Ba­gi lelaki yang bekerja sebagai pengemudi di perusahaan swasta itu, hadiah tersebut merupakan rezeki luar biasa.

Sekitar sebulan lalu, dia dihubungi oleh petugas Telkomsel bahwa dia memenangkan hadiah mobil. "Tetapi saya tidak ngrewes, wong. Saya kira itu hanya penipuan," tutur Supriyono ketika ditemui di GraPari Telkomsel Kediri.

maklum saja, banyak penipuan dengan

mengatasnamakan operator seluler. Supriyono mengakui, memang iseng­iseng pernah mendaftar untuk ikut undian berhadiah itu. undian terbuka bagi semua pelanggan Simpati Telkomsel setiap mengisi pulsa.

Selang beberapa hari kemudian, petugas Telkomsel kembali menghubunginya untuk mengurus hadiahnya. Kali ini petugas meminta Supriyono datang ke GraPari Telkomsel Kediri. Karena penasaran, Supriyono kemudian datang ke GraPari Kediri. "Ternyata memang benar, petugas menyatakan saya sebagai pemenang undian berhadiah," ujar pria warga Dusun Dolopo, Desa Karangrejo, Kecamatan Ngasem, Kabupaten Kediri ini.

Pada hari penyerahan mobil kemarin, Supriyono datang

disertai istrinya, Yesa Nuri Fimada (21) istrinya dan anaknya yang masih berusia 3 tahun. Yesa mengaku tak bakal menjual mobil hadiah itu. "Saya sudah menyiapkan tempat untuk garasi. Tinggal membangunnya nanti," ujar ibu muda itu. Dia juga mengaku bakal menggelar syukuran di rumah, sekalian untuk menyelamati aqiqah untuk anaknya.

Supriyono mengaku dia

telah lima tahun menggunakan kartu Simpati. Setiap bulan dia menghabiskan Rp 200.000 untuk membeli pulsa isi ulang. "Sekali ngisi, paling Rp 10.000, Rp 20.000. Ndak tentu, tergantung kebutuhan," akunya.

Direktur Sales PT Telkomsel, mas'ud Khamil mengatakan, program hadiah seperti Kejutan Isi Pulsa dilakukan di 20 regional Telkomsel di seluruh Indonesia. masing­masing

dengan hadiah berbeda, namun pelaksanaannya mirip dan nilai hadiahnya setara.

undian dengan hadiah utama mobil dilaksanakan mulai mei 2013 hingga Januari 2014. Setiap tiga bulan sekali dilakukan undian.

Tujuannya untuk merangkul pelanggan yang sudah ada agar tetap loyal dan menarik pelanggan baru. "Ternyata program seperti ini sangat efektif. Setidaknya bisa mempertahankan pertumbuhan dua digit," ujar mas'ud.

menurutnya, kini pertumbuhan layanan data Telkomsel telah mencapai di atas 45 persen. Tentu saja hal itu dibarengi dengan pembenahan jaringan.

Khusus Jawa Timur, ada pergeseran kebiasaan pelanggan dari layanan SmS ke layanan data. Bahkan di Surabaya pertumbuhan layanan data mengalahkan layanan SmS. "Hal ini hanya terjadi di Surabaya dan Jakarta," tambah mas'ud. Pertumbuhan signifikan juga terjadi di malang, Jember, Kediri, dan Gresik. (tutug pamorkaton)

Polres Magetan

Perangi Judimagetan, surya - menyusul protes warga yang menengarai para pejudi togel di magetan bebas berjualan, akhirnya Polres magetan menyatakan perang terhadap para pejudi.

meski terlambat, Polres magetan menangkap 16 pejudi togel, tiga diantaranya pejudi togel itu ditangkap di wilayah Kecamatan Parang, Senin (23/9).

Sebelumnya masyarakat magetan, khususnya warga Widorokandang mengkritisi cara polisi menangkap para pejudi, karena tebang pilih. Dalam satu Rt saja ada tujuh pejudi, tetapi yang ditangkap hanya 1 orang. Itu sebabnya warga mengancam akan bergerak menangkap para pejudi, karena polisi tebang pilih.

Kasus tebang pilih ini terungkap setelah Warso, warga Desa Widorokandang, Kecamatan Sidorejo pengecer togel dari bandar togel Sragen, Jawa Tengah ditangkap anggota unit Reskrim Polsek Plaosan.

menurut Kasubbag Humas Polres magetan Iptu Iin Pelangi sudah dilakukan Polres secara terus menerus sejak perjudian yang merupakan salah satu penyakit masyarakat (pekat) ini dinyatakan dilarang negara.

"Sebenarnya Polisi secara terus menerus memerangi togel. Karena memang judi togel ini sembunyi­sembunyi

penangkapan pelaku tidak semudah yang dibayangkan. Tapi pada dasarnya Polisi me­nyatakan perang terhadap perjudian itu sejak dinyatakan dilarang negara,"kata Iptu Iin Pelangi kepada Surya, Senin (23/9).

Ia katakan, dalam sepakan ini Polres selain berhasil menangkap pengecer, juga pengepul antar wilayah. Terakhir penangkapan tiga pengepul togel yang menurut pengakuan tersangka merupakan anak buah dari bandar magetan.

"Ketiga orang yang ditangkap terakhir warga Kecamatan Parang, ketiganya ditangkap bersama barang bukti saat merekap di rumahnya, masing­masing,"kata Iptu Iin Pelangi.

masih kata Iin Pelangi,

Polres magetan selalu berusaha memberantas segala bentuk penyakit masyarakat satu di antaranya perjudian. Karena perjudian yang dikemas dalam bentuk apapun berakibat merusak perekonomian masyarakat.

4 Pejudi Perempuanmemanfaatkan rumah warga

untuk jagong bayi, empat perempuan di Kota Kediri, digerebek polisi saat bermain judi kartu domino. Para pejudi perempuan itu bermain kartu dengan taruhan uang.

Empat pejudi yang diringkus seluruhnya berstatus ibu rumah tangga masing­masing, Narti (51), maisenah (56) Pandan Sundari (52) dan Sukowati (55). Pejudi itu diringkus di rumah warga yang ada di eks lokalisasi Semampir, Kota Kediri.

"mulanya kami hanya bermain kartu biasa, tapi kemudian memakai taruhan uang," ungkap Pandan Sundari (52) salah satu pejudi usai diperiksa penyidik, Senin (23/9).

Dijelaskan, kegiatan judi kecil­kecilan itu sebenarnya hanya untuk iseng saja. Namun ke empat perempuan itu kemudian keasyikan terus berjudi mulai dari pagi sampai sore. Perjudian itu kemudian dilaporkan ke polisi, sehingga polisi menang­kap para pejudi.(st40/dim)

Mata Supriyono (25) berkaca-kaca ketika menerima secara simbolis kunci mobil Honda Brio dari

Direktur Sales PT Telkomsel di GraPari, Kediri, Senin (23/9). Dia seperti bermimpi mendapat hadiah

mobil seharga Rp 160 juta itu.

Sopir Meraih Hadiah Mobil Honda Brio

Sempat Mengira Telepon dari Penipu

SuRyA/didik MASHudi

pejudi pereMpuan - 4 Perempuan di kota kediri, digerebek polisi saat bermain judi kartu domino dengan taruhan uang. Empat pejudi yang diringkus seluruhnya berstatus ibu rumah tangga masing-masing, Narti (51), Maisenah (56) Pandan Sundari (52) dan Sukowati (55).

jember, surya - Kawanan perampok beraksi di SPBu Kecamatan Wuluhan, Senin (23/9) siang. Dalam peristiwa yang terjadi sekitar pukul 11.15 WIB itu, uang tunai Rp 11 juta melayang dibawa kabur perampok.

Dari informasi yang dihimpun Surya, perampokan dilakukan enam orang. mereka mengendarai tiga unit sepeda motor. Ketiga jenis sepeda motor terekam dalam CCTV di SPBu.

Kala itu, SPBu yang berada di Desa Dukuh Dempok Kecamatan Wuluhan sedang sepi. Hal itu dikarenakan pasokan BBm jenis premium

masih kosong dan menunggu pengiriman datang. Hanya tersedia solar dan pertamax. Karena sedang sepi pengunjung, sejumlah karyawan istirahat.

Karyawan SPBu yang bertugas antara lain Eva Erna dan Ika Okta. Eva sedang bertugas di dispenser BBm lima dan Ika di dispenser lima.

Kemudian masuk tiga unit sepeda motor dari pintu masuk utara. Ketiga sepeda motor itu dinaiki oleh enam orang. mereka masuk tanpa membuka helm.

Sesampainya di dekat Eva dan Ika, para perampok merampas tas pinggang yang dipakai

kedua karyawan itu. Eva dan Ika tidak bisa berkutik karena para perampok mengacungkan celurit ke arah keduanya.

Setelah tas pinggang terlepas, Eva dan Ika langsung berlari menjauh sambil ketakutan. Para perampok bergegas meninggalkan SPBu.

Berdasarkan rekaman CCTV, peristiwa itu berlangsung cepat sekitar 1 menit. uang Rp 11 juta merupakan uang hasil penjualan BBm siang itu. Eva memegang Rp 6 juta dan Ika menyimpan Rp 5 juta di tas pinggang.

Kasus itu langsung dilaporkan ke mapolsek Wuluhan. "Setelah mendapatkan laporan, kami

langsung mendatangi lokasi dan melakukan penyelidikan. Bukti­bukti pendukung tentu akan kami pelajari," ujar Kaur Operasional Satuan Reserse dan Kriminal Polres Jember Iptu Suhartanto, Senin (23/9).

Ciri­ciri pakaian perampok terekam dalam CCTV di tempat itu. Tetapi wajah pelaku tidak diketahui karena tidak mencopot helm dari kepala mereka. "Kami akan selidiki, dan menangkap pelakunya," tegas Tanto.

Terekam CCTVDi Pasuruan, aksi pencurian

sepeda motor yang terjadi pada

Senin (23/9) pagi, di parkiran kantor Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pasuruan terekam kamera CCTV. Dalam rekaman tersebut, tampak seorang pria berjaket, dan membawa tas punggung berjalan di areal parkir belakang kantor Dinas Pengelolaan Keuangan Daerah (DPKD) Pasuruan.

Pencuri dengan santai memindahkan jaket yang berada di atas sepeda motor ke sepeda motor yang berada di sebelah. Selanjutnya, pelaku langsung membawa kabur motor Yamaha Byson warna putih dengan nopol N 5076 aX.(uni/rbp)

SuRyA/TuTug PAMoRkAToN

keluarga BaHagia - Supriyono dan keluarganya di dekat mobil hadiah yang dimenangkannya.

di kediri 4 pejudi perempuan ditangkap■

Warga Desa Widorokandang, Kecamatan Sidoorejo, Kabupaten Magetan marah, mereka mengancam menangkap sendiri para pejudi, karena polisi tebang pilih

Polres magetan merilis sudah menangkap 16 pejudi togel

storyhighlights

15 Tewas digerogoti aidSmadiun, surya - Penyebaran penyakit dan virus mematikan HIV dan aIDS di wilayah Kabupaten madiun terus mengalami peningkatan dari tahun ke tahun. Bahkan diprediksi peningkatan itu bisa mencapai 100 persen.

Rata­rata penularan penyakit mematikan itu disebabkan faktor hubungan seks dengan pasangan di luar nikah, pengaruh penggunaaan jarum suntik narkoba bersamaan serta faktor penyebab lainnya. Berdasarkan data yang berhasil dihimpun di Komisi Penanggulangan aIDS Daerah (KPaD) Kabupaten madiun, datanya peningkatannya cukup memprihatinkan. Berdasarkan datanya sejak Tahun 2002 sampai awal September 2013, ada 239 penderita. Tahun 2002 ­ 2012 korban meninggal 81 orang, sedang Tahun 2013 sebanyak 15 penderita aIDS meninggal.(wan)

Samuji Tewas dipelukan pSkmagetan, surya - Pasar Sayur Kabupaten magetan geger setelah Samuji (70) warga Desa Jabung, Kecamatan Panekan, Kabupaten magetan ditemukan tak bernyawa, di kamar Suratin (45) penjaja seks komersial (PSK) setelah sebelumnya tidur berdua dengan PSK asal Kabupaten Ngajuk itu, Senin (23/9).

menurut Suratin, PSK yang baru empat hari berada di warung penampungan Pasar sayur itu, korban datang ke warungnya di penampungan Pasar Sayur sekitar pukul 10.00. Saat mengajak tidur, korban terlihat minum obat yang tidak diketahui Suratin.

"Saya tidak tahu, Pak Samuji minum obat sebelum mengajak saya tidur,"kata Suratin kepada penyidik Polsek magetan.

Bahkan pensiunan Depag ini, kata Suratin, terlihat perkasa saat bermain dironde pertama, dia minta tambah lagi untuk permainan yang kedua. menginjak ronde tiga sudah terkapar.(st40)

LINTAS JAWA TIMUR

SuRyA/REHARdiAN BAguS PRASETyo

TerekaM CCTV - Pencurian motor di parkiran kantor Pemkab Pasuruan terekam kamera CCTV. kini polisi tengah meneliti ciri-ciri pencuri.

surya/sutono

kendati PkB belum pasti mengusungnya sebagai calon presiden, Namun pedangdut kondang Rhoma irama terus bergerilya menebar pesona dan mencari dukungan. diantaranya kembali begadang Jombang, tepatnya di lapangan kecamatan Jogoroto, Minggu (22/9) malam.(uto)

Begadang di jomBang

gerombolan perampok kuras duit SpBu di Siang Bolong

Suami-istri dibunuh di kandang Sapisampang, surya - Pasangan suami istri (Pasutri), Bunadi (60) dan Bukiyah (55), warga Dusun Komereh Laok, Desa Pandiyangan, Kecamatan Robatal, Sampang, ditemukan tewas secara misterius di dalam kandang sapi depan rumahnya, Senin (23/9).

Saat ditemukan, Bukiyah terlentang dengan kepala di utara. Di sekujur tubuhnya terdapat 8 luka bacok. Di antaranya perutnya, tangan kikri, lengan dan punggung tersayat.

Sementara Bunadi dada kirinya sobek dan empat jari tangannya terputus, diduga Bunadi berusaha melawan dengan menggenggam senjata tajam pelaku, hingga tangannya putus.

Kali pertama yang melihat terbunuhnya pasutri itu, mohammad Hadi, anak ketiga

korban. Saat itu sekitar pukul 05.30 Hadi baru pulang dari menginap di rumah familinya, curiga melihat pintu rumah terbuka dan ketika menoleh ke kandang, Hadi kaget, kedua orang tuanya sudah tewas bersimbah darah dan posisi ibunya sedang memegang rumput untuk dua ekor sapi miliknya.

Kemudian, Hadi berteriak memanggil kakak sulungnya yang tidur se rumah dengan ayah ibunya, disusul dua anak lainnya yang tinggal di rumah sendiri samping rumah korban.

Dugaan sementara tewasnya pasutri ini berlatar belakang ilmu santet. Sebab di rumah korban tidak ada satu barangpun yang hilang. uang Sebesar Rp 4.774.000 yang tersimpan di kantong saku Bukiyah masih utuh. Dua ekor sapi dibiarkan di

kandang dengan posisi tali tetap terikat dan tidak ada tanda­tanda diputus.

menurut sumber di lokasi kejadian, selama ini hampir tiap malam korban Bukiyah memberi makan rumput untuk dua ekor sapi di kandangnya. Saat itulah, pelaku lebih dari dua orang yang sudah mempelajari kebiasaan korban langsung menghabisi Bukiyah.

Ketika Bukiyah mengerang kesakitan, Bunadi terbangun dan bergegas menuju kandang sapi ingin mengetahui yang terjadi. Tapi malang, Bunadi juga dihabisi di lokasi.

Wakapolres Sampang, Kompol alfian Nurrizal, yang dimintai konfirmasinya mengatakan, petugas masih melakukan penyelidikan dan mengumpulkan saksi di lapangan.(sin)

join facebook.com/suryaonline follow @portalsurya

Page 7: Epaper surya 24 september 2013

�surya.co.id | surabaya.tribunnews.comSURYA LINES | SELASA, 24 SEPTEMBER 2013

kemarin mengaku masih belum menemu-kan solusi untuk mengatasi kelangkaan BBM di kawasan kepulauan.

”Kami sudah bahas masalah ini dan diskusikan teknik pendistribusian BBM ke kawasan kepulauan. Tapi, kami belum menemukan solusi tepat,” katanya.

Bahkan, bupati mengaku meminta ke-pada pihak BPH Migas untuk mengusul-kan perubahan terhadap undang-undang migas sehingga tidak menyulitkan pendis-tribusian BBM ke kepulauan.

Selain itu, bupati juga telah meminta kepada Gubenur Jatim untuk membuat ke-bijakan pembuatan rekomendasi bagi warga kepulauan untuk memasok BBM, sehingga pengontrolannya lebih cepat dan tepat.

External Relations Pertamina Marketing Operation Region V, Heppy Wulansari, men-jelaskan, kelangkaan BBM subsidi di Sepudi dan sekitarnya hanya ada di sektor trans-portasi. Sedangkan di sektor lain seperti untuk nelayan, pertanian, dan UKM lain, tidak ada masalah karena masih ada suplai dari pengecer yang mendapat rekomendasi.

"Rekomendasi diberikan SKPD terkait, se-bagaimana diatur pada Perpres Nomor 15 Tahun 2012," ujar Heppy, Senin (23/9).

Heppy menyebut penangkapan oleh Sat-pol Airud pekan lalu itu karena pengecer menjual BBM subsidi untuk kendaraan/transportasi. Seharusnya mereka menjual ke sektor UKM.

"Masalahnya, rekomendasi ke pengecer untuk sektor transportasi belum diatur atau belum ada regulasinya. Sehingga hari ini permasalahan dibicarakan dengan BPH Migas selaku regulator. Kewenang-an Pertamina dalam menyalurkan BBM subsidi hanya sampai lembaga penyalur, sedangkan di Sepudi dan sekitarnya sam-pai dengan saat ini belum ada lembaga penyalur," ungkap Heppy.

Heppy menegaskan, Pertamina sangat concern dengan masalah BBM di Sepudi. Salah satu upaya mengatasi kondisi di Sepudi, Pertamina telah mencoba men-carikan kapal pengangkut BBM. Namun, ongkos transport dirasa terlalu berat oleh Pemkab Sumenep.

Sebagai alternatif lain, Pertamina akan segera mengkaji kemungkinan penjualan BBM nonsubsidi ke Sepudi dan sekitarnya sembari menunggu realisasi langkah-lang-

kah jangka pendek dan jangka panjang disiapkan oleh Pemda dan BPH Migas.

Penyaluran BBM nonsubsidi lebih mu-dah karena tidak diatur oleh perundang-undangan/regulasi. Namun harganya memang di atas harga BBM subsidi, tapi setidaknya kami yakin masih di bawah Rp.25.000 dan ini sifatnya hanya emer-gency/sementara waktu

Kapolres Sumenep AKBP Mardjoko menyatakan pendistribusian BBM untuk daerah kepulauan saat ini masih rentan penyelewengan yang mengakibatkan pasokan BBM selalu berkurang, hingga akhirnya harga BBM melambung tinggi.

Karenanya, ia akan memperketat peng-awasan, agar tidak terjadi lagi penyele-wengan dan masyarakat bisa menikmati pasokan BBM secara utuh tanpa ada permainan pihak tertentu.

Pihaknya juga akan mengkaji kebutuhan BBM di kepulauan, agar petugas lebih mudah mengontrol pasokan BBM kekepu-lauan. Jika sudah diketahui secara rinci kebutuhan masyarakat kepulauan ter-hadap BBM, maka pihaknya tidak segan menindak oknum yang memasok BBM ke kepulauan di luar kebutuhan masyarakat.

”Kami pasti menindak tegas oknum

pemasuk BBM yang tidak prosedural serta melebihi kapasitas masyarakat ke-pulauan, dan tidak menutup kemungkinan akan dilakukan penangkapan terhadap pemasok BBM liar,” tegasnya.

Sementara itu, Kabag Perekonomian Pemkab Sumenep, Moh Hanafi, kini su-dah tidak bersedia lagi menandatangani rekom untuk memasok BBM ke kepulau-an. Karena akibat tandatangan yang dibu-buhkannya pada rekom milik Syamsuddin, ia juga dijadikan tersangka. Sehingga pihaknya memilih diam dan fokus pada permasalahan hukum yg menjeratnya.

Sekdakab Sumenep Hadi Soetarto menya-takan ia akan terus berupaya dan memfasili-tasi pertemuan-pertemuan dengan pihak ter-kait seperti Pertamina agar secepatnya bisa mengirim BBM ke kepulauan. Namun, hingga kini usaha yang dilakukannya terus terganjal ijin angkut yang diterbitkan pemerintah pusat. Sehingga pertemuan-pertemuan yang diga-gasnya antara Pemkab Sumenep, Pertaminan hingga kini masih buntu.

"Kami dalam waktu dekat ini akan menghadap Pertamina dan BP Migas di Surabaya guna membahas izin angkut yg menyebabkan kelangkaan BBM di kepu-lauan," papar Hadi Soetarto. (riv/rey)

sedia kala," katanya.Ia mengatakan, adanya kesa-

daran warga untuk melakukan perdamaian ini merupakan hidayah dari Allah SWT karena memang semua makluk ini ada-lah ciptaanNya.

"Kami sebagai manusia ha-rus bisa mengambil hikmah dari adanya perselisihan yang sempat terjadi dan kami ingin semuanya kembali seperti sedia kala," katanya.

Ia mengatakan, kejadian yang dulu biarlah berlalu dan keja-dian yang akan datang harus ditata lebih baik lagi dan jadikan kejadian masa lalu sebagai pela-jaran yang berharga.

"Kami juga mendesak kepada pemerintah supaya segera mem-bantu warga untuk kembali pulang ke lingkungan masing-masing di Sampang Madura," katanya.

Sementara itu, tokoh di peng-ungsian Puspa Agro Iklil Almial mengatakan, pihaknya sangat mendukung langkah perdamai-an yang dilakukan tersebut.

"Kami sudah rindu dan sece-patnya ingin pulang ke kampung halaman dan bisa hidup dengan damai seperti dulu," katanya.

Ia mengatakan, sejak awal dirinya dipindahkan ke lokasi pengungsian ini memang ingin kembali ke kampung halaman masing-masing supaya bisa hi-dup bertetangga dengan aman dan nyaman.

"Kalau bisa secepatnya kami segera kembali ke rumah kami. Karena kami sebagai orang Ma-dura kekeluargaan itu akan sa-ngat kami junjung dengan baik," katanya. (ant)

selalu dalam bentuk uang. Tapi sesuatu yang berarti dan ber-manfaat untuk jangka panjang. Untuk pemain usia muda, lebih cocok biaya pendidikan. Dan kita cover sampai selesainya pendidikan mereka. Mung-kin untuk atlet senior akan

diberikan dalam bentuk lain. Nanti akan dipikirkan yang menangani program welfare for players itu,” jelas Nyalla, Senin (23/9).

Fokus Kualifikasi AFC U-19Apresiasi juga diberikan

kepada seluruh official Timnas U-19 dengan memberikan ke-percayaan kepada pelatih Indra Sjafri untuk tetap memimpin

Evan Dimas dkk menjalani laga di kualifikasi AFC U-19 Grup G. Indonesia berada satu grup dengan Korea Selatan, Laos, dan Filipina.

“Indra Sjafri telah mampu memenuhi target BTN untuk memboyong trophy AFF U-19. Untuk itu, BTN memberikan ke-percayaan kepada Indra untuk terus memimpin anak-anak di laga selanjutnya. Saya berharap

di SEA Games 2017 nanti, anak-anak ini menjadi skuat inti dan dipimpin oleh Indra Sjafri," jelas Nyalla.

Pria yang juga Wakil Ketua Umum PSSI ini berpesan kepada Indra Sjafri untuk memproteksi anak-anak dari kegiatan di luar sepak bola yang bisa menyebab-kan mereka menjadi over ekspo-se media.

"Jangan dibawa kemana-

mana, di luar lapangan rumput. Terlalu dini, beberapa program TV meminta anak-anak hadir di studio. Masak anak-anak mau diboyong kesana –kemari, dari studio TV satu ke studio TV yang lain. Tampil di acara hibur-an dan entertainment. Bisa-bisa malah merusak mental anak-anak. Mereka masih harus fokus. Masa depannya masih panjang," tegas La Nyalla.(fat)

Koordinator Penerjun Payung Paskhas TNI AU Mayor Yohan Paulus mengemukakan, ang-gotanya gagal mendarat di titik pendaratan yang telah ditentu-kan karena kecepatan angin pagi itu mencapai 17-20 knot.

Meskipun langit terlihat cerah, namun kecepatan angin di atas 3.000 kaki terlalu kencang. Kon-disi ini membuat parasut anggo-ta Paskhas tak mampu menahan rmpasan angin. Sehingga hanya sembilan penerjun yang berhasil mendarat di dalam stadion.

Pada saat latihan ketepatan mendarat, Yohan membagi penerjun dalam dua kelompok. Kelompok pertama terdiri 14 pa-sukan. Empat di antaranya suk-ses mendarat di titik di Stadion Brantas. Sedangkan kelompok kedua ada 13 anggota. Untuk kelompok ini, lima penerjun ber-hasil mendarat di stadion.

Para anggota Paskhas itu di-angkut pesawat Hercules 1310, Skuadron 32 pangkalan militer

TNI AU Abdul Rachman Saleh yang diterbangkan Mayor Agus Rohmat.

Latihan terjun payung ini akan dilanjutkan pada Rabu (25/9) dan Kamis (26/9) pukul 14.00 WIB. "Kegiatan ini untuk persiapan HUT TNI 5 Oktober dan memeriahkan HUT ke-12 Kota Batu ke pada 17 Oktober mendatang," terang Yohan.

Salah satu penerjun anggota Paskhas TNI AU, Peltu Rusli (52) mengungkapkan kecepatan angin memang terlalu kencang. Ia sempat kesulitan mengen-dalikan arah parasut. "Yang penting kita selamat dulu saat mendarat. Karena anginnya bertiup kencang," katanya.

Panitia Hut Kota Batu, Mu-hammad Chori mengatakan, la-tihan terjun payung merupakan rangkaian acara yang akan di-tampilkan dalam menyemarak-kan HUT ke 12 Kota Batu. Selain itu, Pemkot Batu bekerja sama dengan TNI menggelar pameran alat sistem pertahanan negara (Alutsista). “Tentu event ini akan memberi hiburan bagi masyara-kat Kota Batu," ujarnya.(iks)

warga di Pulau Raas dan se-jumlah pulau lainnya lumpuh total. Para nelayan tak bisa lagi melaut.

"Transportasi tidak jalan. Akti-vitas ekonomi kami mandeg. Ini bukti Pemkab Sumenep tidak ada komitmen mensejahterakan masyarakat kepulauan,’’ teriak Suryadi Syah, saat berorasi.

Pemkab dinilai membiarkan warga kepulauan menderita tanpa pasokan BBM. "Bahkan, mereka seperti hanya menjadi menonton ketika kepulauan

dirundung masalah kelangkaan BBM,’’ teriak Suryadi.

Sekitar satu jam pengunjuk rasa berorasi di kantor pemkab. Namun, karena tidak ada per-wakilan pejabat yang menemui, mereka langsung berlari menuju Jl Trunojoyo, jalur protokol me-nuju Kota Sumenep.

Mereka memblokir jalan uta-ma itu dengan duduk berjajar menutup jalan, sambil memben-tangkan spanduk. Akibatnya, arus lalu lintas ke Kota Sumenep terpaksa dialihkan menuju Jl Dr Cipto. Para demonstran sempat mengusir pengendara sepeda motor yang nekat menerobos blokade jalan.

Sambil memblokir jalan, para aktivis terus berorasi mengecam pemerintah. "Kami butuh solusi, bukan negosiasi atau lobi. Kami butuh langkah cepat, bukan lam-bat," tandas Suryadi. "Bagi war-ga pulau, BBM nyawa kedua, harus selalu ada," tambahnya.

Di tengah orasi, seorang aktivis menyandera mobil Suzuki Carry pelat merah. Sejumlah mereka ada yang menendang dan men-duduki mobil itu. Melihat ini, aparat kepolisian meminta mere-ka melepas mobil yang ternyata bukan milik Pemkab Sumenep, melainkan Pemkot Surabaya.

Negosiasi berjalan alot. Para mahasiswa ngotot menyandera

mobil itu. Namun, berkat kegi-gihan polisi, para aktivis pun melepas mobil dinas berpelat L itu menuju ke arah Kantor DPRD Sumenep.

Aksi mahasiswa tidak berhenti sampai di situ. Mereka bergerak kembali ke pemkab, meminta bertemu Bupati Sumenep A Busyro Karim. Namun, aksi itu kembali memanas ketika aparat kepolisian melarang mereka masuk semua, melainkan hanya perwakilan.

"Kami tidak ingin masuk ha-nya satu atau dua orang. Kami mau masuk semuanya pak po-lisi. Kami hanya ingin menyam-paikan aspirasi. Kami berjanji

tidak anarkis," imbuh Suryadi.Namun, aparat kepolisian te-

tap tidak mengizinkan mahasis-wa masuk semua. Sempat terjadi saling dorong antara mahasiswa dan polisi. Buntutnya, maha-siswa bergerak meninggalkan kantor pemkab dan menuju ke SPBU milik Pemkab Sumenep.

Mereka menyandera petugas SPBU milik daerah, yakni PT Wira Usaha Sumekar (WUS), dan memaksa petugas mengisi puluhan jeriken kosong ukuran 20 liter.

"Bapak-bapak, tolong diisi jeriken-jeriken yang kami bawa dari pulau ini dengan bensin dan solar. Di pulau sudah tidak ada

tamu terdiam dalam keharuan.Beberapa minggu ini Ayu

dan Enji dikabarkan sedang dalam masalah. Ayu tinggal bersama ayah dan ibu tanpa Enji. Mereka juga diberitakan akan bercerai, padahal usia pernikahan itu baru seumur jagung. Keduanya menikah 4 Juli 2013. Sebelum itu, Ayu juga ditengarai hamil di luar nikah.

“Alhamdulillah saja. Maunya bagaimana, terserah kalau mau tanya begitu, saya akan tanya balik. Saya ketawa saja,” tandasnya.

Meski demikian, ia dengan penuh tawa mempersilakan para tamu. Akan tetapi, ketika ketidakhadiran Enji, suaminya, dalam pengajian itu diusik, Ayu menghindar.

Ditanya keberadaan anak bekas Kapolri Jenderal (Purn) Bambang Hendarso Danuri itu, Ayu tidak mau menjelaskan. Sebelum wawancara, Ayu sudah berpesan pada warta-wan supaya tidak menanyakan seputar Enji dan keberadaan-nya. Sejak Lebaran lalu, Enji tidak lagi menyentuh rumah

mertuanya itu. “Kalau tanya yang lain, saya

nggak mau jawab. Saya jawab soal haji ayah dan ibu saja ya,” ungkap Ayu.

Meski ayah dan ibunya berangkat dan Enji tidak muncul di rumah, Ayu tetap tenang. “Ada adik dan keluarga yang akan menjaga saya,” kata pe-nyanyi Alamat Palsu yang ketika mengidam kecapi dan manggis dipenuhi oleh saudaranya dan bukan oleh suaminya.

Ayu hanya menegaskan, tidak mau memikirkan hal yang membuatnya stres. Baginya, yang terpenting adalah memikirkan masalah kesehatan janin yang sedang dikandungnya, termasuk juga soal kesehatan ayah dan ibunya yang tak lama lagi akan menunaikan ibadah haji.

“Saya enggak mau mikirin yang macam-macam. Yang penting bapak, ibu, adik, serta calon anak saya sehat,” katanya.

Abdul Rozak, ayah Ayu, juga berpesan kepada dua anaknya agar saling menjaga. “Saat ini kami sedang mendapat-kan cobaan,” ujar Rozak saat berbicara sambil menangis. (Tribunnews)

kompromi, saat memainkan bola di lapangan. Evan terlihat serius dan berusaha tampil all out menghadapi lawan-lawannya, kendati pembawaannya kalem.

Agresivitas dan kegarangan-nya bermain bola telah dibukti-kan Evan selama ajang Piala AFF U-19. Pemain jebolan PS Mitra Surabaya ini menjadi pemain paling subur Indonesia dengan torehan lima gol. Kemasan gol sebanyak itu menujukkan bukti, Evan merupakan pemain trenggi-nas di lapangan.

Fakta itu juga mengindika-sikan betapa penting peran gelandang Garuda Muda itu di setiap laga. Sebagai pemain, Evan dibekali kemampuan

yang cukup lengkap. Tak hanya memiliki naluri mencetak gol tinggi, ia juga mahir mengatur tempo permainan, mendistribu-sikan bola, dan sebagai pemain pengatur serangan.

Anak pertama dari empat bersaudara ini ibarat ruh dan otak permainan Merah Putih. Kehadirannya selalu dinanti dan jadi peran penting di skuad Indonesia. Tanpa Evan, maka permainan Indonesia mungkin saja goyah, karena tidak ada pengatur lapangan di sektor tengah.

Evan mengawali karir sepak bola bersama Sekolah Sepak Bola (SSB) Mitra Surabaya ketika masih berusia 11 tahun. Sejak kecil, ia yang juga hobi bermain tenis meja ini menyu-kai sepak bola.

Evan tumbuh di keluarga

sederhana. Ayahnya, Condro Darmono, sehari-hari bekerja sebagai sekuriti. Kemudian, ibu-nya, Ny Ana, sebagai ibu rumah tangga yang tinggal di Kelurahan Made, Kecamatan Sambikerep, Surabaya. Dimas sudah bertekad meniti karir sepak bola sebagai pilihan hidup.

Evan merupakan satu-satunya pemain Indonesia yang dikirim oleh sebuah perusahaan perleng-kapan olahraga untuk menimba ilmu sepak bola di Bercelona, Spanyol, selama dua pekan.

Setelah belajar di Bercelona, Evan pernah membela tim Jawa Timur di PON XVIII/2012 di Riau. Sayang, Jatim gagal total pada ajang empat tahunan itu.

Setelah PON 2012, Evan me-mutuskan bergabung dengan tim Persebaya 1927. Dia juga sudah tercatat sebagai anggota

Timnas Indonesia mulai U-17. Mantan pelatih Persebaya Ibnu Grahan yang memberinya rekomendasi masuk Persebaya. Di Persebaya, karir Evan belum mulus, karena statusnya dari pemain amatir ke provesonal masih 'digantung' karena belum disahkan PSSI.

Sukses membawa Indonesia juara AFF U-19, tidak mambuat Evan besar kepala. Ia tetap rendah hati dalam menjalani karirnya yang masih panjang.

Evan mengaku, saat ini masih sedang dalam proses belajar. Pemain kelahiran 1996 ini me-rasa masih banyak kekurangan. “Saya masih butuh jam terbang lebih banyak lagi. Saya masih baru memulai, dan akan terus berkembang,” akunya.

Evan merasa belum puas de-ngan kemampuan yang ia miliki

saat ini. Baginya, apa yang ia capai sejauh ini berkat dukungan semua rekan-rekan di timnas dan bimbingan pelatih.

“Saya punya teman yang bisa membantu saya untuk mela-kukan sesuatu yang tidak bisa dilakukan sendiri. Saya juga mempunyai pelatih yang tekun dan sabar dalam membina saya,” aku pemain bernomor punggung 6 ini.

Menapaki jalan jadi pemain hebat bagi Evan butuh waktu yang tak sebentar. Ia sangat menyadari, bahwa apa yang ia lakukan saat ini masih jauh dari harapan. Terus belajar untuk memperbaiki diri dan selalu mendengarkan arahan para pelatih dinilai sebagai kunci yang bisa membukakan jalan menuju harapannya. (fatkhulalamy)

Bupati Temui...DARI HALAMAN 1■

Angin Kencang...DARI HALAMAN 1■

Enggan Mikir...DARI HALAMAN 1■

Pengungsi...DARI HALAMAN 1■

Garuda Muda...DARI HALAMAN 1■

Warga Jarah...DARI HALAMAN 1■

Pemuda...DARI HALAMAN 1■

BBM. Kalau tidak diisi, jangan salahkan kalau kami berbuat anarkis,’’ ancan Pusawi, korlap aksi dari kepulauan.

Petugas SPBU pun tidak ber-kutik dan memenuhi perminta-an para aktivis mengisi penuh semua jeriken. Aksi ini dijaga ketat aparat kepolisian.

"Ini puncak kejengkelan kami, warga kepulauan. Kami tidak mendapat rekom dari siapapun untuk membeli BBM yang akan dibawa ke Pulau. Makanya, kami ambil BBM ke sini," kata Makhtub Syarif, orator dari pu-lau Masalembu.

Mahktub mengatakan, kepu-tusan untuk menjarah SPBU ini merupakan puncak kekesalan warga karena pemerintah belum mengambil langkah apapun untuk memasok BBM ke Pulau Masalembu, Kangean, Raas, Se-pudi, dan lain-lain.

"Kami akan bawa pulang BBM dari SPBU ini, karena di pulau sudah tidak ada ama sekali. Kehidupan di pulau macet," tan-dasnya.

Makhtub Syarib juga ikhlas menjadi jaminan ketika polisi ingin menangkap pelaku pen-jarahan. "Silakan warga pulau yang sudah ambil BBM di sini bawa ke pulau. Kalau ditangkap

polisi, saya siap jadi jaminan. Jangan takut," imbuhnya.

Dalam sebulan terakhir, warga kawasan kepulauan di Sumenep mengalami kelangkaan BBM se-cara merata. Harga bahan bakar mencapai Rp 20.000 per liter, namun stok kosong.

Kelangkaan BBM ini diduga terjadi karena Syamsudin, war-ga Pulau Sepudi yang selama ini memasok BBM ke kepulauan ditangkap polisi. Pengiriman BBM berdasar rekomendasi ca-mat dan Kabag Perekonomian Pemkab Sumenep ini dianggap menyalahi aturan, hingga pe-lakunya ditangkap Direktorat Polisi Air Polda Jatim.

Pascapenangkapan, para ca-mat kepulauan maupun Kabag Perekonomian Pemkab, enggan memberikan rekomendasi peng-ambilan BBM, dengan dalih kha-watir bernasib sama, ditetapkan sebagai tersangka.

Dalam kasus itu, Syamsudin sebagai pemegang surat reko-mendasi ditetapkan sebagai tersangka. Bahkan, penyidikan kasus itu juga dikabarkan me-nyeret camat dan Kabag Pereko-nomian yang menandatangani rekomendasi pengambilan BBM dari SPBU di daratan untuk di-bawa ke kepulauan. (riv)

ISLAH SYIAH-SUNNI - Sejumlah warga Syiah dan Sunni asal Sampang, Madura, saling bermaafan usai pembacaan surat kesepa-katan damai, saat islah warga Sunni-Syiah Sampang Madura, di pengungsian warga Syiah di Rusunawa Kompleks Puspa Agro Jemundo, Sidoarjo, Senin (23/9).

jakarTa, surya - PT Bank Negara Indonesia (Per-sero) Tbk terpilih menjadi bank yang menjadi tempat pengumpulan dan pengam-bilan uang setoran (escrow agent and cash pickup) jalan tol Bali yang dioperasikan oleh PT Jasamarga Bali Tol (JBT).

Dalam rilis tertulis BNI yang diterima di Jakarta, Se-nin (23/9), menyebutkan BNI memperoleh manfaat dari penunjukkan itu yaitu beru-pa sumber dana murah dari hasil pengendapan setoran jalan tol Bali.

BNI merupakan salah satu dari anggota sindikasi pembangunan jalan tol Bali, selain PT Bank Mandiri (Per-sero) Tbk, PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk, PT Bank Central Asia Tbk, PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk dan PT Bank Pembangunan Daerah Bali.

Sindikasi keenam bank itu membiayai pembangunan jalan tol Bali senilai Rp1,739 triliun atau sebagian dari to-tal kebutuhan pembangunan-nya yang mencapai Rp2,485 triliun. BNI memberikan pembiayaan senilai Rp445 miliar atau 25,6 persen dari

total kredit. Perjanjian kredit sindikasi ditandatangani pada Juni 2012.

Direktur Utama BNI Gatot Suwondo menjelaskan pro-yek jalan tol itu merupakan salah satu program prioritas pemerintah pusat yang ter-masuk dalam Masterplan Percepatan dan Perluasan Pembangunan Ekonomi (MP3EI).

Selain untuk mendukung pengembangan ekonomi dae-rah Bali, jalan tol ini diperlu-kan sebagai salah satu fasili-tas utama dalam mendukung pelaksanaan KTT APEC 2013, dimana Indonesia menjadi tuan rumah.

"Bagi BNI, pembangunan jalan tol Bali ini merupakan perwujudan dari dukungan kami terhadap percepatan pembangunan infrastruktur, salah satu dari delapan sektor unggulan yang kami dukung penuh selama ini," ujarnya.

Peresmian jalan tol sepan-jang sekitar sepuluh kilome-ter yang menghubungkan Bandar Udara Ngurah Rai, pelabuhan Benoa, dan dae-rah wisata Nusa Dua terse-but dilakukan oleh Presiden Susilo Bambang Yudhoyono, kemarin. (ant)

BNI Terpilih Bank Setoran Tol Bali

La Liga. Tim Catalan menjalani musim bagus dengan rekor sempurna menggenggam poin maksimal 15 poin hasil dari lima laga awal.

Kontras dengan Real So-ciedad yang membuka awal musim tanpa kebahagiaan. Me-reka mengawali musim hanya dengan satu kemenangan, tiga kali seri dan sekali kalah dari Atletico Madrid.

Ini tentu bukan hal bagus bagi The Basques sebagai tim yang musim ini menjadi salah satu wakil Spanyol di pentas kompetisi elite Eropa Liga Champions. Beruntungnya, tim yang untuk pertama kali men-tas di Champions setelah satu dekade ini tampil bagus di laga

awal Champion setelah menang 4-0 atas Olympique Lyon.

Namun, Kapten Sociedad, Xabi Prieto, percaya diri timnya tak mengalami krisis. "Setelah lima laga kami memiliki enam poin. Ini bukan situasi krisis tapi kami harus mendapat lebih banyak poin lagi," kata Prieto.

"Kini kami harus konsentrasi pada laga melawan Barcelona. Mereka adalah tim yang fantas-tis. Meski mereka main di sta-dion mereka sendiri tapi kami yakin bisa mendapatkan poin," tambah Prieto.

Sociedad pernah mengalah-kan Barcelona dua kali dalam kurun 2,5 tahun terakhir. Sayangnya kali ini mereka tak diperkuat sejumlah pemain cedera di antaranya Esteban Granero, Diego Ifran, dan Gor-ka Elustondo.

(tribunnews.com/cen)

Berebut Posisi...DARI HALAMAN 8■

ANTARA/ERIc IRENG

join facebook.com/suryaonline follow @portalsurya

Page 8: Epaper surya 24 september 2013

SURABAYA, SURYA - Pesona group band Noah masih terus menarik para muda-mudi Kota Surabaya. Seperti ketika 100 orang yang berkumpul di sentra Yamaha Dupak, Senin (23/9) sore. Mereka terpilih menjadi peserta dalam meet dan greet bersama para personel Noah.

Antusiasme tampak di antara mereka yang sudah berdatangan sejak pukul 12.00 WIB. Padahal undangan acara pukul 14.00 WIB dan personel Noah, yang terdiri atas Lukman, Reza, Da-vid, Ariel, dan Ukie, baru akan tiba pukul 15.00 WIB. "Sudah penasaran ingin ketemu mereka. Terutama David," ungkap Tari, warga Simokerto.

Tari mengaku rela bolos ku-liah demi bisa berangkat lebih awal. Dia datang bersama dua temannya yang sama-sama ber-untung mendapat hadiah untuk bertemu group band ini.

Di antara mereka tampak ha-dir para siswa yang masih ber-seragam sebanyak enam orang. Mereka merupakan perwakilan dari penghuni Panti Asuhan (PA) yang mendapat bingkisan dari acara itu. "Jadi kami tidak

hanya menghadirkan Noah saja, tapi juga memberikan bingkisan kepada anak-anak PA, yang me-rupakan bagian dari rasa syukur kami," ungkap William Saputra, Promotion Manager PT Surya Timur Sakti Jatim.

Para anak-anak PA itupun mendapat kesempatan berfoto

bersama Ariel cs, saat group band ini muncul sekitar pukul 15.00 WIB. Histeria juga tampak di antara mereka, saat Ariel memberikan sapaan kepada peserta Meet and Greet. Namun, dalam acara itu, sosok Ariel tidak lagi favorit. Tapi sudah beralih ke sosok David.

Hal itu terungkap dari be-berapa peserta yang menanya-kan kabar David yang sempat mengalami sakit. "Mas David sudah sembuh total belum. Dan apakah sudah ikut touring naik motor," tanya Natasya, langsung mendapat teriakan dan tepuk tangan peserta lainnya.

David pun menjawab bila di-rinya sudah 100 persen sembuh dan sudah ikut touring. "Dan yang pasti siap untuk tampil menghibur kalian semua," lan-jutnya.

Kehadiarn Noah selain untuk meet and greet juga untuk persi-apan tampil dalam konser Pesta Yamaha di lapangan parkir Stadion Delta Sidoarjo, Selasa (24/9) malam. Dalam konser itu, menurut Ukie, mereka akan me-nyanyikan 13 lagu. "Lagu-lagu-nya mayoritas lagu baru, bebe-rapa lagu Noah yang sudah ada, tapi memang ada yang khusus untuk konser Pesta Yamaha ini," ungkap Ukie.

Usai acara, peserta meet dan greet berkesempatan foto ber-sama dengan personel band ini. Termasuk dengan anak-anak PA yang menerima santunan.(rie)

JAKARTA, SURYA - PT Bank Rakyat Indonesia Tbk menggali pasar kredit pemilikan rumah (KPR) dan kredit kendaraan ber-motor (KKB) yang menawarkan bunga murah dan kompetitif. Selain menjaring nasabah baru, bank BUMN itu siap melakukan akuisisi di pasar kredit konsumer.

Sekretaris Perusahaan BRI, Muhamad Ali mengungkapkan, BRI berani memberikan suku bunga KPR 7,75 persen � xed (te-tap) dua tahun dan bebas biaya administrasi.

"Untuk program KKB, suku bunga 3,35 persen untuk seta-hun, bebas biaya adminsitrasi serta bebas biaya provisi," pa-parnya, Senin (23/9).

Normalnya, suku bunga KPR BRI yang berlaku sejak awal September 2013 adalan 8 persen hingga 9 persen (bunga tetap) seiring dengan melemahnya ru-piah. Sedangkan, untuk � oating rate (suku bunga mengambang) naik menjadi 12 persen sampai 14 persen.

Dengan struktur pendanaan yang bagus, BRI sangat yakin dapat menawarkan suku bunga yang sangat bersaing untuk KPR maupun KKB. Selain itu, BRI menawarkan kecepatan dan ke-mudian dalam pelayanan KPR dan KKB ini.

"Dengan dokumen yang le-bih sederhana dan proses yang hanya lima hari, diharapkan

dapat meningkatkan kepuasan nasabah," tutur Ali.

Hanya saja, kesempatan untuk memperoleh bunga murah dari BRI ini berlaku di empat mal di Jakarta. Keempat mal itu masing-masing Kota Kasablanka (23-29

September), Mall of Indonesia (28 September–6 Oktober), Cibubur Junction (7–13 Oktober), dan Li-vingworld (22–28 Oktober).

Sebelumnya, bunga murah KPR juga ditawarkan oleh Ke-menterian Perumahan Rakyat (Kemenpera). Dengan harga rumah relatif murah, yaitu mak-simal Rp 88 juta per unit suku bunga yang diberlakukan tetap 7,25 persen, dengan tenor mak-simal 20 tahun.

Deputi Perumahan Formal Kemenpera Pangihutang Mar-paung menyatakan meski nilai tukar rupiah melemah, dan Bank Indonesia (BI) menaikkan suku bunga acuan (BI Rate), Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumah-an untuk masyarakat berpengha-silan rendah tetap berpedoman ke bunga 7,25 persen. (ant)

MALANG, SURYA - Arema Cronous kokoh di puncak klase-men sementara Grup B Menpora Cup. Tiga poin sempurna kedua dipetik setelah mereka mem-bekuk Mitra Kukar 4-1 (2-0) di Stadion Kanjuruhan, Malang, Senin (23/9/2013).

Arema Cronous sudah mem-perlihatkan ketajaman sejak me-nit awal. Striker Arema Cronous Greg Nwokolo berpeluang men-cetak gol di menit 7. Sepakan ke-rasnya berhasil ditangkis kiper Mitra Kukar, Syamsidar.

Namun keteledoran Syamsiar di menit 19 mengakibatkan tim besutan Stefan Hansson itu ter-tinggal 1-0. Sepakan gelandang Arema Hendro Siswanto tepat mengarah gawang. Syamsidar gagal mengantisipasi bola. Stri-ker Arema Cronous, Cristian Gonzales yang siaga di depan gawang dengan mudah menje-bol gawang Mitra Kukar.

Singo Edan pun semakin ganas. Greg kembali mendapat peluang di menit 42. Kali ini Syamsidar dengan sigap men-jemput bola.

Tapi Syamsidar kembali me-lakukan kesalahan di menit 43. Bek Mitra Kukar Zulki� i Syukur yang menguasai bola berniat memberikan bola ke Syamsidar. Lagi-lagi Syamsidar gagal men-jemput bola sehingga gawang-nya bobol lagi. Aremania berso-rak saat Singo Edan unggul 2-0 yang bertahan sampai berakhir-nya babak pertama.

Tak ingin keteledoran ter-ulang, Syamsidar ditarik di awal babak kedua digantikan Joice Sorongan.

Hanya butuh 15 detik bagi Arema Cronous untuk menam-bah gol di babak kedua. Umpan gelandang Arema Cronous, Edemar Garcia tepat mengarah

Arema Kokoh di PuncakBekuk Mitra

Kukar 4-1■

SURYA/HAYU YUDHA PRABOWO

SELEBRASI - Strikrer ARema Cronous Cristian Gonzales meluapkan kegembiraan usai membobol gawang Mitra Kukar yang dijaga Syamsidar dalam laga Menpora Cup Grup B di Stadion Kanjuruhan Kepanjen, Kabupaten Malang, Sabtu (21/9).

Berebut Posisi di Masa Transisi

BARCELONA, SURYA - Arah perubahan permainan Barcelona di bawah Pelatih Gerardo "Tito" Martino semakin tampak jelas. Martino mulai meninggalkan gaya sepakbola Barcelona yang selama ini mendewakan pengua-saan atau ciri khas tiki-taka.

Pelatih asal Argentina itu meminta kepada skuad Barce-lona bermain lebih cepat, me-nekan lawan dengan kombinasi umpan pendek dan panjang, bahkan sesekali melakukan serangan balik.

Kebijakan baru ini membuat skuad Barcelona harus memu-lai adaptasi dengan gaya kepe-latihan Martino. Dampaknya, ada sejum-lah rotasi pe-main di tiap pertanding-an. Bahkan tak ada lagi pemain inti selama masa transisi ini.

Besar kemungkinan rotasi kembali dilakukan Martino ketika Barcelona menjamu Real Sociedad dalam laga lanjutan Liga Primera di Stadion Camp Nou, Rabu (25/9) dini hari. Pe-main sekelas Cesc Fabregas pun merasakan sulitnya mendapat posisi inti dalam skuad. Menu-rutnya, saat ini tak ada jaminan bagi pemain di posisi manapun terpilih jadi starter.

"Rotasi itu selalu dilakukan pe-latih kepada semua pemain mes-ki dia pemain penting. Kami tak menyukai ini sebab kami ingin main di semua laga. Tapi ini ada-lah pendekatan cerdas dan kami akan berterima kasih kepadanya di akhir musim nanti," kata Fa-bregas dilansir soccerway.com, Senin (23/9).

Memang saat ini cukup sulit memprediksi para pemain star-

ter yang akan dimainkan Marti-no di setiap laga. Yang menco-lok adalah komposisi pemain di sektor depan dan tengah.

Jika sebelumnya Barca selalu bergantung pada duet Xavi Hernandez-Andres Iniesta, kali ini dua gelandang ikon Barcelo-na itu kerap tak dimainkan ber-sama dan bahkan dicadangkan.

Posisi penyerang sayap juga sama. Alexis Sanchez, yang awalnya diprediksi bakal jadi pilihan utama ternyata tidak. Ia terkadang harus berbagi dengan Fabregas atu Pedro Rodriguez.

Pemain baru seperti Neymar juga tak luput dari kebijakan

ini. Dia tak se-lalu dimainkan sebagai starter. Jika ada pemain yang tak pernah terkena kebijak-an rotasi hanya sang superstar Lionel Messi.

Bisa ditebak kebijakan Martino tentu untuk mencari solusi kele-mahan Barcelona yang dalam dua musim belakangan polanya bisa dibaca lawan. Dengan rotasi ini dia berharap strateginya tak mudah dibaca lawan.

Beruntungnya, Martino di masa transisi ini tidak memiliki pemain penting yang cedera kecuali Ibrahim Afellay dan Jordi Alba yang dipastikan ab-sen karena cedera.

Untuk laga melawan Socie-dad, Martino memiliki amunisi baru yakni Sergio Busquets dan Carles Puyol yang telah sembuh dari cedera.

Barcelona menatap laga melawan Sociedad dengan ambisi memperpanjang rekor tak terkalahkan dalam 18 laga

Gali Pasar BRI Roadshow Bunga MurahGandeng 35 Pengembang, 10 Diler Mobil■

SURYA/AHMAD ZAIMUL HAQ

MEET GREET - Personel grup band Noah berfoto dengan motor Yamaha Mio sebelum meet greet di sentra Yamaha Dupak, Senin (23/9).

Kinerja KPR dan KKB) BRI memperlihatkan peningkatan.

Hingga akhir Juni 2013, penyaluran KPR dan KKB BRI masing-masing Rp 9,9 triliun dan Rp 2,2 triliun, naik dibandingkan Juni 2012 lalu yang Rp 8,7 triliun dan Rp 1,6 triliun.

STORYHIGHLIGHTS

HALAMAN 8 | SELASA, 24 SEPTEMBER 2013

Bolos Kuliah Demi Bisa Menyapa David NOAH

Mengabadikan Kanselir Angela Merkel SEORANG fotografer membidik ka-mera di antara kamera-kamera yang lain yang sudah ditempatkan lebih

awal. Untuk mengabadikan pidato Kanselir Jerman yang kembali terpilin, Angela Merkel, hampir tidak ada tempat bagi fotografer. Sehingga kamera terpaksa dikendalilan dengan remote control. (telegraph)

gawang. Gonzales yang men-dapat pengawalan tiga pemain Mitra Kukar langsung melesak-kan bola ke gawang. Joice gagal mengantisipasinya. Arema Cro-nous unggul 3-0.

Arema Cronous mencetak gol keempatnya di menit 65. Tendangan keras Greg yang mengarah gawang sempat kena punggung bek Mitra Kukar, Rahmad Latif. Bola langsung

menggelinding ke gawang Mitra Kukar. Arema Cronous unggul 4-0.

Mitra Kukar mempersempit ketertinggalan di menit 77. Di-awali bola pantul setelah diha-lau kiper Arema Cronous, Made Wardana, diambil gelandang Mitra Kukar, Rafael Maitimo. Pemilik nomor punggung 17 itu

BARCELONA VS SOCIEDAD

LIVE RCTI Rabu (25/9)

Pkl 01.00 WIB

KLASEMEN SEMENTARAArema Cronous 2 2 0 0 5-1 6Loyola Meracol 2 1 0 1 3-2 3Persepam 2 1 0 1 3-3 3Mitra Kukar 2 0 0 2 1-6 0

Arema Cronous: Made Wardana (PG); Munhar, Theirry Ganthussi/Jerico Cristianto, Gilang Ginarsa/Victor Igbonefo, Benny Wahyudi; Gede Sukadana/Egi Melgiansyah, Hendro Siswanto, Kayamba Gumbs/Irsyad Maulana, Edemar Garcia/Joko Sasongko; Greg Nwokolo, Gonzales/Beto

Mitra Kukar: Syamsidar/Joice Sorongan (PG); Hamka Hamzah, Rahmad Latif, Zulki� i Syukur, Padli Sausu/Abd Gamal; Rafael Maitimo, A Busthomi/Hendra Ridwan, Paulo Prangi Pane; Zulham Zamrun, Ilija Spaso Jevic/Jajang Mulyana, Esteban Jose Herera/Arif Suyono

SUSUNANPEMAIN melesakkan bola ke gawang Arema Cronous. Papan skor berubah 4-1. Wasit menambah waktu 2 menit. Namun skor tetap 4-1 sampai laga

berakhir. (jay) KE HALAMAN 7■

join facebook.com/suryaonline follow @portalsurya

Page 9: Epaper surya 24 september 2013

surya.co.id | surabaya.tribunnews.com

Tunjungan LifeHALAMAN � | | SELASA, 24 SEPTEMBER 2013

surabaya, surya - Meski menjamin tak akan membawa kasus pemalsuan ijazah peser-ta sertifikasi atau Pendidikan Latihan Profesi Guru (PLPG) ke jalur hukum, Universitas Dr Soetomo (Unitomo) tetap ingin bertemu Nuraini Yazul, guru pemakai ijazah palsu tersebut.

Rektor Unitomo Bachrul Amiq merasa perlu memperjelas kete-rangan Nuraini saat klarifikasi di Universitas Negeri Surabaya beberapa waktu lalu. Dalam kla-rifikasinya, guru asal Temayang, Bojonegoro ini membenarkan ija-zahnya palsu yang dibuat Sucip-to, oknum di luar Unitomo yang ditangkap polisi setahun silam.

Bahkan saat kasus ini mencu-at 2012 lalu, Nuraini bersama 90 korban Sucipto lainnya berikrar ingin mendapatkan ijazah yang asli dengan kuliah di Unitomo.

Namun setahun berjalan, Nu-

raini yang sudah mendapat re-komendasi diterima di Unitomo tidak menindaklanjuti hal itu. Malah tahun ini dia tercatat se-bagai peserta PLPG dengan ber-kas ijazah palsu tersebut.

”Logikanya dia sudah tahu palsu kok memakai ijazah itu untuk daftar PLPG. Ini yang perlu kami tanyakan langsung," katanya.

Menurut Amiq, jika memang Nuraini punya alasan yang te-

pat atas tindakannya, misalnya dia tak tahu tentang pendaftar-an PLPG, pihaknya tetap akan memberi kesempatan untuk ber-kuliah lagi di Unitomo.

Tapi jika ternyata dia memang berbuat tidak jujur dengan senga-ja memakai ijazah palsu untuk daftar PLPG, kesempatan kuliah itu tidak akan diberikan. ”Untuk memastikan ini, saya harus ber-temu langsung dengan dia, tidak bisa diwakilkan,” kata doktor hukum administrasi negara.

Sebenarnya, kemarin Nurai-ni sudah berkeinginan bertemu Amiq di kampus. Setelah di-tunggu hingga sore, guru SD ini tak kunjung datang.

Karena klatifikasi Nuraini ini sangat dibutuhkan, pihak-nya akan mengirim surat resmi ke Nuraini agar mau datang

MeSKI penggunaan boraks di makanan cukup marak, tidak

banyak masyarakat yang peduli dan rela bersusah payah menge-tes produk makanannya. Hal itu tidak terlepas dari mahal dan langkanya tester boraks yang ada di pasaran.

Mengetahui hal itu, lima mahasiswa Jurusan Kimia, Fa-kultas MIPA Unair, yakni M Al Rizqi Dharma Fauzi, Siswanto, Aisyul Athiroh, Fitria Desi Ari S dan Inayatur Rohmaniyah membuat tester boraks yang

SankSi yang sangat ringan membuat peredaran minuman keras ilegal makin marak di Surabaya. Penjual miras yang ditangkap pun hanya didenda maksimal Rp 250.000.

Padahal jika merujuk pada Peraturan Daerah (Perda) No 1/2010, Pasal 28 Ayat 1, tentang Surat Izin Usaha Perda-gangan Minuman Beralkohol, yang dikeluarkan oleh Dinas Perdagangan dan Perindustrian Surabaya, mereka yang tidak memiliki surat izin usaha memperdagangkan minuman keras beralkohol, bisa dikenakan hukuman tiga bulan penjara dan

Logikanya dia sudah tahu palsu kok memakai ijazah itu untuk daftar

PLPG. Ini yang perlu kami tanyakan langsung.

bachruL amIqrektor unitomo

Kami Capek Hanya Sita CukrikPolisi Dituduh Main Mata

dengan Penjual Miras■

surabaya, surya - Kapolre-stabes Surabaya, Kombes Pol Setija Junianta, mengaku capek selama ini hanya menyita minuman keras (miras) ilegal dan menindak penju-alnya dengan tindak pidana ringan.

"Kami capek hanya sita cukrik saja, tapi tidak ada efek jeranya," kata Setija, Senin (23/9).

Bahkan menurut Setija, akibat peredaran minuman keras, ada per-sepsi yang negatif dari masyarakat kepada polisi. Dikira polisi bermain

mata dengan penjual miras. Seperti yang dialaminya saat menggrebek gudang miras milik buronan Budi Utomo, di Jalan Kutai II, Minggu (22/9) dini hari.

Menurutnya, masyarakat mengi-ra seolah-olah ada oknum polisi yang mem-backup kegiatan tersang-ka. "Masyarakat sampai mengira ada main mata, karena sudah di-tangkap tapi dua hari bebas lagi,"

KE HALAMAN 15■

HUMAS UNAIR

juara PiMnaS - Tim Unair yang menciptakan tester boraks, borjaise, saat tiba di Kampus Unair, Senin (23/9).

Idealnya boraks dipakai di industri kertas, pengawet kayu, pengontrol kecoa dan industry keramik. Tapi

kenyataannya tidak sedikit yang memakainya sebagai bahan tambahan makanan seperti kerupuk, mie basah, lontong dan bakso. Terkait hal ini, mahasiswa Unair

menciptakan tester boraks yang sederhana dan murah.

Mahasiswa unair Ciptakan Borjaise

Bisa untuk Ngetes Kandungan Boraks di Makanan

MuSiCaL jOurnEY - Sebagian ang-gota String Orchestra of Surabaya menggelar latihan di Gedung De Javasche Bank (DJB) Surabaya, Senin (23/9) sore. Kelompok yang didominasi musisi muda itu akan tampil dalam konser orkestra ber-tajuk Musical Journey di gedung yang dibangun pada tahun 1829 tersebut, Rabu (25/9) malam.

Pengelolaan Sampah Bukan urusan untung dan rugi

surabaya, surya - DPRD Surabaya masih memperta-nyakan perjanjian kerjasama pengelolaan sampah di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Beno-wo, karena hingga sekarang isi perjanjian pengelolaan sampah belum pernah disampaikan ke dewan.

"Akibatnya kami dibutakan oleh pengelolaan sampah TPA Benowo. Terlebih alokasi ang-garan untuk pengelolaanya cukup besar setiap tahunnya," kata Reni Astuti, anggota Ko-misi C DPRD Surabaya, Senin (23/9).

Dijelaskannya, alokasi ang-garan untuk pengelolaan sam-pah TPA Benowo mencapai Rp 57 miliar tahun 2013 dan akan naik menjadi Rp 61 miliar. Na-mun belum diketahui progres reportnya oleh DPRD.

Memang, diakui Reni, perso-alan sampah di Surabaya me-rupakan masalah serius dan kritis. Ini dikarenakan jika ada hambatan dan persoal-an sedikit saja menyangkut sampah maka dampaknya akan luar biasa.

KE HALAMAN 15■

Tak Percaya Jadi JuaraaGhnIa Intan sofIarI

RezeKI memang datang-nya tidak pernah diduga. Mungkin inilah yang

dirasakan Aghnia Intan Sofiari, siswi kelas X SMA Muhamma-diyah 2 Pucang Taman.

Nyanya, demikian ia akrab dipangil oleh teman-temannya, tidak percaya ketika dewan juri memanggilnya untuk menerima piala dan penghargaan menjadi pemenang dalam kontes foto yang diadakan salah satu mal di kawasan Surabaya Barat bebe-rapa hari lalu.

"Saya nggak percaya kalau menjadi juara kontes foto itu,"

kata Nyanya kepada Surya, Senin (23/09).

Karena tidak percaya itulah lantas ia maju dan meminta ker-tas pengumuman yang dibaca oleh si MC. "Coba lihat mana ada nama saya," pintanya.

Barulah ketika ditunjukkan kertas pengumuman pemenang kontes foto itu, Nyanya yang suka malu difoto ini percaya bahwa dirinya benar-benar menjadi juara.

Ia tidak menyangka jika hasil jepretannya ini dinobatkan

Kapolrestabes capek menyita cukrik karena penjualnya hanya kena tipiring

Polisi tidak bisa memenjarakan tersangka penjual miras yang hanya terkena tipiring

BPOM akhirnya bersedia melakukan uji laboratorium terkait kandungan cukrik yang menewaskan 14 orang

storyhIGhLIGhts

KOMPAS/BAHANA PATRIA GUPTA

Butuh BiaYa BESar - Pemulung saat mencari plastik di timbun-an sampah di TPA Benowo, Kota Surabaya.

unitomo Beri kesempatan nuraini kuliah

KE HALAMAN 15■

Sore, keheningan lahan kering di kawasan Wono-rejo, Rungkut, Surabaya tiba tiba berubah ramai. Lahan kosong yang berbatasan dengan perumahan yang sedang dibangun pecah oleh raungan sepeda motor.

baca haLaman 11

SURYA/AHMAD ZAIMULO HAQ

MiraS OPLOSan - Kapolresta Surabaya, Kombes Pol Setija Junianta (kedua kiri) miras oplosan yang berhasil diamankan Polrestabes Surabaya, Senin (23/9).

Dendanya hanya rp 250.000

Guru Pemakai ijazah Palsu dalam PLPG■

muSiSi muDA konSer

surabaya, surya - Gedung De Javasche Bank (DJB) di Jalan Garuda, Surabaya, baru diresmikan penggunaannya pada 2012 silam setelah setahun sebelumnya sempat dikonservasi.

Bangunan cagar budaya yang dibangun pada 1829 dan sempat menjadi Bank Indonesia Kantor Perwakilan Wilayah IV Jawa Timur itu, beberapa kali menjadi venue pameran, rapat, seminar, hing-ga pernikahan. Lalu apa jadinya bila bangunan ber-

lantai dua itu disulap menjadi panggung orkestra? Pertanyaan itu tak lama lagi akan terjawab. Sebab pada 25 September 2013 mendatang, kelompok String Orchestra of Surabaya, berencana menggelar konser di gedung tersebut.

Produser String Orchestra, Shienny Kurniawati, mengatakan, ruangan DJB memiliki akustik yang sangat sempurna sehingga cocok dijadikan venue untuk menggelar orkestra. “Konser 25 September

KE HALAMAN 15■

De Javasche Bank48

di KE HALAMAN 15■

SURYA/EBEN HAEZER PANCA P

KE HALAMAN 15■

KE HALAMAN 15■

semakIn menantanG semakIn asyIk

SURYA/AHMAD ZAIMUL HAQ

join facebook.com/suryaonline follow @portalsurya

Page 10: Epaper surya 24 september 2013

MALANG, SURYA - Wali Kota Malang Moch Anton akhirnya memutuskan rekayasa jalur satu arah di kawasan Dinoyo tidak berlaku untuk mikrolet. Hal ini disepakati setelah sejumlah so-pir mikrolet menolak penerapan rekayasa lalu lintas satu jalur di wilayah tersebut.

Anton, menggelar pertemu-an dengan paguyuban mikro-let yang beroperasi di kawasan Dinoyo, Senin (23/9). Perte-muan tersebut untuk mencari solusi perubahan jalur mikro-let terkait rencana penerapan rekayasa lalu lintas jalur satu arah di Jalan Gajayana dan Jalan DI Panjaitan.

Rekayasa jalur satu arah itu untuk mengurai kemacetan di kawasan Dinoyo dan pe-

nutupan jembatan Soekarno-Hatta yang kondisinya sudah membahayakan. Namun, penerapan rekayasa jalur satu arah tersebut akan berdam-pak terhadap jalur mikrolet di kawasan itu. Sedikitnya, ada tujuh trayek mikrolet yang beroperasi di wilayah itu akan berubah jika rekayasa satu arah ini diterapkan.

“Rekayasa jalur satu arah ini masih uji coba sampai satu bu-lan. Setelah itu akan dievalua-si, seperti apa hasilnya. Untuk itu, kami mohon pengertian bapak-bapak,” kata Anton ke-pada para sopir mikrolet.

Namun sejumlah sopir mik-rolet yang beroperasi di Jalan

Malang LifeHALAMAN 9 | | SELASA, 24 SEPTEMBER 2013

40 KURSI CPNS DIREBUT 5.000 PENDAFTARPendaftaran seleksi calon pegawai negeri sipil (CPNS) di Pemkot Malang ditutup Selasa (24/9), pukul 16.00 WIB. Sekitar 3.500 orang telah mendaftar. “Mungkin, jumlah itu masih bertambah. Kira-kira pendaftarnya bisa tembus 5.000 orang,” kata Kepala Badan Kepe-gawaian Daerah (BKD) Kota Malang, Supriyadi, Senin (23/9). Padahal kuota CPNS di Pemkot Malang hanya 40 orang untuk formasi guru. (sha)

BACA HALAMAN 16

surya.co.id | surabaya.tribunnews.com

HMI Pertanyakan Kinerja Kejaksaan MALANG, SURYA - Sekitar 10 orang perwakilan Him-

punan Mahasiswa Islam (HMI) Lintas Komisariat Uni-versitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim (UIN Maliki) Malang mendatangi Kejaksaan Negeri (Kejari) Kota Malang, Senin (23/9). Mereka mempertanyakan

kinerja kejari dalam menangani dugaan korupsi pembe-besan lahan Kampus 2 UIN.

Para mahasiswa tiba di Kantor Kejari Kota Malang Ja-lan Raden Intan pukul 10.00 WIB. Mereka ingin bertemu dengan Kepala Seksi Pidana Khusus (Kasi Pidsus) yang menangani kasus korupsi itu, Tri Widodo. Namun, Tri Widodo sedang ada tugas di luar kantor.

Site Plan Pasar Diubah, Seluruh Pedagang Tertampung

MALANG, SURYA - Penyelesai-an relokasi pedagang Pasar Blim-bing yang berlarut-larut mendo-rong Wali Kota Malang, Moch Anton memberi tenggat penye-lesaian pada Kamis (26/9). Pada hari itu akan digelar pertemuan � nal antara pedagang, investor, Pemkot Malang, dan DPRD yang berujung pada solusi penuntasan relokasi dan pelaksanaan pemba-ngunan Pasar Blimbing.

Saat ini, antara pedagang pasar dan investor masih belum sepa-kat atas siteplan bangunan baru Pasar Blimbing dan kelengkapan fasilitas di tempat relokasi.

Anton menegaskan hal terse-but saat menggelar pertemuan dengan PT Karya Indah Sukses

(KIS), selaku investor pemba-ngunan Pasar Blimbing, di Balai Kota Malang, Senin (23/9).

“Kamis mendatang akan ada pertemuan lagi antara pihak pe-dagang, investor, dan DPRD Kota Malang. Semua permasalahan ha-rus selesai hari itu juga dan segera dilaksanakan,” kata Anton.

Direktur PT KIS, Litiansyah King, mengatakan, akan meng-ubah lagi site plan pembangun-an Pasar Blimbing. Karena ada sejumlah pedagang yang harus ditampung di pasar baru nanti.

Dikatakanya, site plan awal, jumlah pedagang yang ditam-pung hanya 2.000 orang. Namun,

Wali Kota Beri Tenggat Kamis■

TRAUMA dan diliputi rasa ke-takutan selalu menghinggapi SZ. Bahkan, remaja jebolan

sekolah dasar (SD) itu tampak tertekan dan panik. Ia takut apabila AM menemukan keberadaannya. Karena itu, untuk melindungi korban, LPA menempatkannya di tempat tersembunyi.

“Dia itu preman di kampung. Banyak orang yang takut dan jadi anak buahnya,” ucap SZ ketika

ditemui Surya, Senin (23/9).SZ berkisah, peristiwa buruk

yang menimpanya terjadi saat dia masih berusia 14 tahun. Saat itu AM mengirim pesan lewat ponsel memintanya datang ke rumah. Karena masih kerabat, SZ menuruti pesan itu. Apalagi, rumah SZ dan AM saling berhadapan.

PAKAR transportasi dari Uni-versitas Brawijaya (UB), Prof Ir Harnen Sulistio, mengatakan, wacana rekayasa lalu lintas penerapan jalur satu arah di Jalan Gajayana dan Jalan DI Panjaitan, untuk mengurai kemacetan di kawasan Dinoyo, sebenarnya sudah lama dilakukan.

Menurutnya, wacana penerapan jalur satu arah di kawasan itu hasil penelitian yang dilakukan tim kajian

mahasiswa S-2 Fakultas Teknik UB. “Kami sudah mengkaji rencana satu arah sudah lama, tapi belum mendapat respons dari Pemkot. Baru setelah ada masalah jembatan Soehat (Soekarno-Hatta), ada tindak lanjut,” kata Hernan, Senin (23/9).

Dijelaskannya, penerapan jalur satu arah di wilayah itu harus diberlakukan untuk

Jangan Seenaknya Naik Turunkan Penumpang

Dibuatkan Jalur Khusus Mirip Busway■

KE HALAMAN 15■

SZ, remaja berusia 16 tahun ini memohon perlin-dungan Lembaga Perlindungan Anak (LPA) Kota Malang. SZ mengaku hidupnya tertekan setelah

dua tahun dipaksa AM (50) yang masih kerebatnya untuk berhubungan badan.

Dicabuli 2 Tahun Remaja SZ Minta Perlindungan LPA

Korban Ketakutan Karena Pelakunya Preman Kampung

Perkawinkan PKn dan Lukisan

INTAN HAQQI

PENDIDIKAN Kewarganegara-an (PKn) dengan

lukisan memang tidak ada kaitannya. Tapi kedua

hal itu akan diramu Intan Haqqi (20) menjadi sebuah

cara pembelajaran pelajaran PKn yang menarik, ketika ia

menjadi guru kelak. .Mahasiswi jurusan PKn

Universitas Negeri Malang (UM) ini mengatakan, sebagai calon guru PKn, ia merasa pelajaran PKn di sekolah-sekolah butuh terobosan baru agar tidak lagi membosan-

kan. Rasa bosan tu yang pernah dialaminya semasa

sekolah.Caranya, lanjut ma-

hasiswi asli Malang ini, menggunakan

media pembe-lajaran kreatif

yang banyak menggunakan gambar.

“Pembelajaran PKn akan lebih menarik dan mudah dipahami kalau dipadukan dengan gambar dan cerita,” kata Intan saat ditemui Surya di Sekretariat Sanggar Minat (Samin) UM, Senin (23/9).

Untuk masalah gambar-menggambar, intan tampak-nya tidak akan menemui kendala. Sebab alumni SMAN 7 Malang ini merupakan seorang pelukis.

Bahkan, Intan yang sudah mendalami lukis sejak SD ini tergabung dalam unit kegiatan mahasiswa (UKM) Samin yang menjadi wadah mahasis-wa UM dengan kemampuan seni rupa.

“Di Samin ini, semua maha-siswa jurusan bisa bergabung selama memiliki kecintaan terhadap seni. Saya bergabung Samin untuk memperkaya ilmu melukis saya untuk

HMI Pertanyakan Kinerja Kejaksaan MALANG, SURYA -

punan Mahasiswa Islam (HMI) Lintas Komisariat Uni-versitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim (UIN Maliki) Malang mendatangi Kejaksaan Negeri (Kejari) Kota Malang, Senin (23/9). Mereka mempertanyakan

kinerja kejari dalam menangani dugaan korupsi pembe-besan lahan Kampus 2 UIN.

Para mahasiswa tiba di Kantor Kejari Kota Malang Ja-lan Raden Intan pukul 10.00 WIB. Mereka ingin bertemu dengan Kepala Seksi Pidana Khusus (Kasi Pidsus) yang menangani kasus korupsi itu, Tri Widodo. Namun, Tri Widodo sedang ada tugas di luar kantor.

Perkawinkan PKn dan Lukisan

PENDIDIKAN Kewarganegara-an (PKn) dengan

lukisan memang tidak ada kaitannya. Tapi kedua

hal itu akan diramu Intan Haqqi (20) menjadi sebuah

cara pembelajaran pelajaran PKn yang menarik, ketika ia

menjadi guru kelak. .Mahasiswi jurusan PKn

Universitas Negeri Malang (UM) ini mengatakan, sebagai calon guru PKn, ia merasa pelajaran PKn di sekolah-sekolah butuh terobosan baru agar tidak lagi membosan-

kan. Rasa bosan tu yang pernah dialaminya semasa

sekolah.Caranya, lanjut ma-

hasiswi asli Malang ini, menggunakan

media pembe-lajaran kreatif

yang banyak menggunakan gambar.gambar.

Anton Setuju Mikrolet Tidak Satu Arah

SURYA/HAYU YUDHA PRABOWO

PENAMPUNGAN - Sejumlah pedagang melihat lokasi tempat penam-pungan sementara Pasar Blimbing yang menempati lahan bekas Stadion Blimbing, beberapa waktu silam. Wali kota Malang meminta proses relokasi pedagang dtuntaskan dalam pertemuan semua pihak terkait, Kamis mendatang.

STORYHIGHLIGHTSPaguyuban 9 jalur mikrolet yang melewati kawasan Dinoyo menolak jalur satu arahWali Kota M Anton meng-ajak pertemuan paguyub-

an mikrolet.Hasilnya, ja-lur satu arah hanya untuk kendaraan non mikroletPemkot akan buat jalur dan halte khusus mikrolet

KE HALAMAN 15■

KE HALAMAN 15■

KE HALAMAN 15■

KE HALAMAN 15■

SURYA/HAYU YUDHA PRABOWO

DEMO BRI - Warga Perum Graha Dewata (PGD)yang sertifikat rumahnya disandera melakukan demo di Kantor Bank Rakyat Indonesia (BRI) Cabang Kota Malang di Jalan Kawi, Senin (23/9). Warga menuntut pengusutan dugaan gratifikasi oleh PT Dewata Abdi Nusa kepada pejabat BRI berupa tanah seluas 7.000 meter persegi dengan jaminan sertfikat 125 warga.

MALANG, SURYA- Warga Perumah-an Graha Dewata (PGD) mengancam akan memperkarakan dugaan grati� -kasi dari pengembang PT Dewata Abdi Nusa yang diterima oknum pejabat BRI Kawi Malang. Ancaman ini dilontarkan ketika warga PGD demo di Kantor BRI Kawi Malang, Senin (23/9).

Pemicu ancaman dan demo warga PGD kali ini adalah pernyataan tertu-lis BRI Kawi Malang ke Majelis Hakim Pengadilan Tata Niaga Surabaya yang

mengatakan transaksi jual-beli peru-mahan warga PGD cacat hukum dan harus batal di mata hukum.

Seorang warga PGD, Pulung S (33), merasa sangat tersakiti hatinya ketika dikatakan pembelian rumah miliknya di Blok LL3 Nomor 5 dan 6 PGD tidak sah secara hukum oleh BRI Kawi Malang. Pulung dan istrinya membeli rumah itu pada 2005 dengan pembayaran tunai Rp 260 juta untuk dua kavling. “Se-luruh dokumen jual-beli lengkap dan

kini tersimpan. Tetapi serti� kat saya, informasinya digadaikan BRI Kawi ke Bank Jatim. Kemudian BRI mengatakan transaksi saya ilegal, ini logikanya di mana?,” keluh Pulung.

Demo keempat warga PGD ini ber-langsung pukul 10.00 WIB. Pulung dan puluhan warga PGD lainnya memben-tangkan spanduk besar bertuliskan ‘BRI Kawi terindikasi menerima grati� kasi’.

Kepada Surya, Pulung menjelaskan ada oknum pejabat BRI Kawi yang

menerima tanah kavling dari pengem-bang PGD, Dewa Putu Raka.

“Kalau rumah kami dikatakan ilegal, kami punya bukti kalau BRI Kawi ada indikasi menerima grati� kasi,” ujar Pu-lung yang memiliki usaha fotogra� ini.

Hal senada dinyatakan Direktur LSM Lingkar Studi Wacana Indonesia, Abdul Aziz, bahwa BRI Kawi Malang ada indikasi menerima grati� kasi dari

Warga Ungkap Dugaan Gratifikasi Pejabat BRI

KE HALAMAN 15■

Rekayasa Jalan Satu Arah 2 Pekan Lagi■

KE HALAMAN 15■SURYA/IRWAN SYAIRWAN

join facebook.com/suryaonline follow @portalsurya

Page 11: Epaper surya 24 september 2013

10 surya.co.id | surabaya.tribunnews.comSURABAYA BLITZ SELASA, 24 SEPTEMBER 2013 |

Surabaya, Surya - Tahun 2005, Agus Subargi (41), warga Ngagel Dadi IIB Surabaya per-nah ditangkap polisi karena menjadi pengepul judi togel. Setelah keluar dari penjara, dia malah menjadi bandar togel Singapura dengan omzet men-capai Rp 60 juta per bulan.

Agus ditangkap anggota Pol-sek Wonokromo saat beroperasi di sebuah depot sekitar kampus Universitas PGRI Adi Buana Surabaya di Jl Ngagel Dadi, Surabaya. Pria berkumis ini mengaku menyesal, namun dia sering mengumbar senyum saat menceritakan sepak terjangnya di dunia judi, Senin (23/9).

“Dari tangan tersangka ini, petugas juga mengamankan

barang bukti berupa sebuah laptop, modem, handphone, dan uang taruhan Rp 3 juta,” ungkap Kapolsek Wonokromo Kompol Roman Smaradhana Elhaj.

Dalam pemeriksaan, bapak satu anak ini mengaku sudah sekitar satu tahun beroperasi. Setiap bulan, omzetnya men-capai Rp 60 juta. Rinciannya, setiap minggu ada sekitar Rp 15 juta dengan perhitungan setiap kali bukaan omzet tombokan Rp 3 juta. Sedangkan seminggu, ada lima kali bukaan.

Penombok togel yang menja-di pelanggan Agus ternyata bu-kan hanya orang-orang umum. Kalangan mahasiswa pun ba-nyak memasang togel.

Judi togel yang dijalankan-

nya adalah togel Singapura. Untuk mengetahui nomor yang keluar, dia biasa melihat di internet. “Jadi, penombok juga bisa memantau langsung. Supaya mereka percaya, bahwa tidak ada permainan dalam penentuan angka yang keluar,”

jawab Agus.Saat beroperasi, Agus biasa du-

duk di bangku depot di kompleks kampus tersebut sambil membu-ka laptopnya, layaknya para ma-hasiswa. Ia menerima pemasang lewat ponsel. Kemudian nomor-nomor itu direkap dengan power point di laptopnya. Nomor itu lantas dicocokkan dengan nomor yang keluar di internet pada pu-kul 17.45 WIB.

Agus mengakui sudah lama bergelut bisnis judi togel. Pada tahun 2005 lalu, dia ditangkap karena menjadi pengepul. Dia pun harus mendekam di dalam penjara selama 3 bulan. Namun, hukuman itu tidak membuat-nya jera. Malah menjadikannya berkembang.

“Pas di dalam penjara, saya diajari sama seorang teman tionghoa yang juga dipenjara dalam kasus judi. Saya dike-nalkan judi togel Singapura ini dan bagaimana mengelolanya,” kisahnya.

Keluar dari penjara, ilmu itu terus dipelajarinya. Meski wak-tu itu belum pernah mengenal internet, Agus sering ke warnet untuk belajar. Semakin hari, dia semakin mahir bermain inter-net.

Sejak setahun lalu, dia me-mulai usahanya menjadi ban-dar togel Singapura. Bermodal laptop plus modem dan sebuah ponsel, dia mulai menjaring orang-orang yang gemar me-masang togel. (ufi)

Dari tangan tersangka ini, petugas juga mengamankan

barang bukti berupa sebuah laptop, modem, handphone, dan uang taruhan Rp 3 juta. Kompol Roman SmaRaDhana ElhajKapolseK WonoKromo

Surabaya, Surya - Terdak-wa kurir narkoba jenis sabu se-berat 1472,32 gram, asal Inggris, Andrea Ruth Waldeck, terlihat bingung karena tak begitu me-mahami proses persidangan di Pengadilan Negeri (PN) Suraba-ya. Perempuan yang berprofesi sebagai guru ini dijerat dengan pasal berlapis dan diancam maksimal hukuman mati.

Dalam persidangan itu, pe-rempuan berusia 43 tahun ini terlihat diam saja ketika duduk di kursi terdakwa. Didampingi penerjemah, Andrea mende-katkan telinganya ke arah pe-nerjemah yang menjelaskan isi dakwaan. Sedangkan Jaksa Penuntut Umum (JPU) Deddy Agus Oktavianto juga terpaksa membaca berkas dakwaan se-cara perlahan agar bisa diterje-mahkan secara sempurna.

Pada dakwaan itu, JPU Ded-dy Agus menjelaskan kronolo-gis kejadian sehingga terdakwa asal Kota Rustington Inggris ini ditangkap petugas BNN. Dimulai 28 April, pukul 23.00, terdakwa diperintah pacarnya bernama Joe berangkat dari Guangzhou China ke Surabaya dengan membawa sabu-sabu 1472,32 gram. Nilai jual sabu itu diperkirakan sekitar 5.000 dolar Amerika Serikat. "Dia memang bisa lolos dari peme-

riksaan di bandara, karena pe-tugas BNN memang sengaja menguntitnya," jelasnya dalam persidangan, Senin (23/9).

Setelah lolos dari pemeriksa-an, dia kemudian menginap di hotel di Jalan Embong Kenanga. Kemudian, pada 29 April, terdak-wa menelepon pacarnya yang berada di China, untuk memin-ta seseorang datang mengambil barang itu. Tak lama, seseorang bernama Ari Wahyudi berjanji datang dan mengambil barang itu pada pukul 23.00. Namun se-belum Ari datang, petugas BNN sudah menggrebek kamar tem-pat Andrea menginap. "Penyi-dik BNN kemudian menggele-dah isi kamar itu," tuturnya.

Di dalam kamar itu, petugas menemukan dua paket narkoti-ka dalam kantung plastik hitam disimpan dalam bra, kemudian satu paket diletakkan di celana dalam terdakwa dan satu paket dalam kantung plastik di bawah perut terdakwa. "Terdakwa dije-rat dengan pasal 114 ayat 2 dan pasal 112 ayat 2 UU Narkotika. Ancaman maksimal hukuman mati," paparnya.

Sedangkan penasehat hukum terdakwa, Oktavianto setelah berkonsultasi dengan terdakwa, akhirnya tak mengajukan eksep-si dan memilih langsung pem-buktian dalam sidang. (sda)

Dana Rehab Sekolah

Baru CairSurabaya, Surya - Setelah tertunda dua tahun, pencairan dana alokasi khusus (DAK) pendidikan tahun 2011 akhirnya cair. Ada 101 sekolah yang men-dapat, 89 di antaranya SD negeri dan swasta, sisanya SMP.

Salah satu sekolah yang men-dapat kucuran dana ini adalah SDN Simokerto 1 Surabaya. Ke-beradaan sekolah hasil merger empat SD (SDN Simokerto 1, 2, 3 dan 4) ini menarik karena se-belum dana dikucurkan, pihak sekolah sudah membongkar ru-ang-ruang kelas yang akan dire-hab. Pembongkaran sudah dila-kukan sejak Juli 2013. Tak lama setelah itu langsung dibangun.

Namun pembangunan ruang kelas ini berhenti sebelum Lebar-an karena dana yang dijanjikan belum turun. Karena berhenti di tengah jalan, ruang-ruang kelas ini pun tetap mangkrak dan ti-dak bisa digunakan.

Humas Dinas Pendidikan Surabaya, Eko Prasetyaningsih, saat dikonfirmasi membenarkan pencairan DAK untk 101 seko-lah, termasuk SDN Simokerto I. ”Memang mereka sudah diang-garkan dapat kok,” katanya saat dikonfirmasi Senin (23/9).

Disinggung tentang rehabili-tasi SDN Simokerto 1 yang su-dah berjalan, menurut Eko hal itu terjadi karena sekolah terlalu antusias setelah namanya ma-suk dalam daftar penerima DAK

sehingga berupaya membangun sendiri meski dana belum cair.

”Istilahnya itu kebut klewat. Mereka itu rodok kesusu,” ka-tanya tanpa mau berkomentar lebih jauh.

Terkait pencairan ini, pihak-nya telah mengumpulkan se-luruh sekolah penerima untuk membahas proses pencairan, pe-laksanaan, dan laporan penggu-naan DAK.

Selain itu, masing-masing se-kolah juga diminta menunjukan Panitia Pembangunan Sekolah (P2S) yang bertanggung jawab pada masing-masing sekolah.

Perempuan yang menjabat Kabid Pendidikan Dasar ini

mengatakan, pembahasan DAK juga melibatkan Dewan Pen-didikan Surabaya, Badan Pe-rencanaan Pembangunan Kota (Bappeko), Inspektorat, Bagian Keuangan dan Bagian Umum Pemkot Surabaya.

Dalam penggunaan DAK ini, pihak sekolah bersama P2S yang bertanggun jawab untuk melaksanakan. Namun, Dindik tetap akan melakukan kontrol. “Dengan sejumlah instansi ter-kait itu, dinas ingin melakukan pengawasan bersama dalam penggunaan DAK ini,” tutur Eko. Apabila mengalami kesulit-an, pihak sekolah diminta segera melaporkan kepada dinas.

DAK rehabilitasi sekolah ini hanya untuk tahun anggaran 2011-2012. Sementara DAK 2013 yang nilainya Rp 51 miliar be-lum bisa digunakan.

Terpisah, Ketua Dewan Pen-didikan Surabaya, Isa Anshori, mengaku pernah diundang da-lam sosialisasdi DAK bersama kepala sekolah dan sejumlah in-stansi. Tetapi kapasitas pihaknya hanya mendengarkan sosialisasi tanpa diminta keterlibatannya dalam proses pengawasan.

Hal ini dinilai aneh karena sesuai petunjuk teknis, Dewan Pendidikan berperan dalam pro-ses monitoring. ”Ya mungkin, dinas memiliki mekanisme ki-nerja tersendiri denagn instansi-intansi terkait,” kata Isa. (uus)

SuRya/achMad aMRu MuiS

keluhkan stan - Sejumlah perwakilan pedagang Pasar Turi ketika menyampaikan keluhan soal pembayaran pembelian stan ke Komisi B dPRd Surabaya, Senin (23/9).

terpaksa Baca Dakwaan Warga Inggris Pelan-pelan

sebelum Meninggal Palupi sering konsumsi Obat Penguat

Surabaya, Surya - Sri Sundari Palupi (37), warga Karangrejo III Surabaya, ditemukan tewas di da-lam kamar tidurnya dengan kondisi mulut berbusa, Senin (23/9) pagi. Pegawai BCA Cabang Indrapura yang dalam keadaan hamil tiga bulan tersebut, diduga tewas akibat terlalu banyak mengonsumsi obat penguat kandungan.

“Palupi dalam keadaan hamil tiga bulan. Dia memang sering sa-kit. Selama ini memang kerap me-ngonsumsi obat penguat kandung-an dan vitamin untuk menguatkan tubuhnya,” ujar Sugiyem, ibu kan-dung Palupi.

Sugiyem adalah orang perta-ma yang mengetahui kematian anak kesembilannya itu. Ia meng-aku tidak tahu persis kapan anak bungsunya itu meninggal. Sugi-yem baru mengetahui kematian sang anak setelah ia bersama ke-luarga lain dan beberapa warga mencongkel jendela rumah. “Saya dari luar kota, Minggu malam da-tang pukul 22.30. Karena saya ke-tuk-ketuk pintu tidak dibuka, saya akhirnya tidur di rumah anak saya lainnya. Saya kira dia tidur pulas karena kecapekan sehingga tidak mendengar saya mengetuk pintu,” kisahnya.

Kecurigaan baru muncul pada Se-nin pagi. Istri dari Jefri Indra yang biasanya sudah bangun dan be-

rangkat kerja itu tak kunjung keluar. Sugiyem berusaha mengetuk pintu-nya lagi, bahkan sampai digedor-gedor juga tetap tidak dibuka. Lalu, ia bersama keluarga lain dan bebe-rapa warga memaksa mencongkel jendela.

Saat itulah, diketahui Palupi su-dah tidak bernyawa di dalam ka-marnya. Selain dalam kondisi ter-telungkup di kasur dengan mulut berbusa, juga ditemukan darah yang mengering di sekitar mulutnya.

Sedang sang suami, Jefri Indra yang sedang bekerja di Malang langsung dihubungi oleh pihak ke-luarga untuk dikabari perihal ini.

Di sisi lain, tak lama berselang, petugas dari Polsek Wonokromo dan Tim Identifikasi Polrestabes Surabaya tiba di lokasi kejadian. Je-nazah pun dievakuasi ke RSUD Dr Soetomo.

Dari lokasi kejadian, petugas me-nemukan sejumlah obat. Obat-oba-tan inilah yang diklaim sebagai obat penguat kandungan dan vitamin penambah daya tahan tubuh yang kerap dikonsumsi korban.

Kapolsek Wonokromo, AKP Ro-man Smaradhana Elhaj, menyam-paikan pihaknya masih butuh hasil visum untuk memastikan penyebab kematian Palupi. Termasuk, hasil pemeriksaan terhadap obat-obatan yang ditemukan di dekat jenazah korban. (ufi)

sDn simokerto 1 terlanjur Bongkar Ruang■

Dana alokasi khusus untuk pendidikan tahun 2011 baru cair tahun ini

Ada 101 sekolah yang menerima dana alokasi khusus, yakni 89 SD dan 12 SMP

SDN Simokerto 1 sejak Juli 2013 sudah membongkar ruang kelas

Dewan Pendidikan mengaku sudah pernah diundang sosialisasi

StoRyhighlightS

Surabaya, Surya - Perwakilan Pedagang Pasar Turi mempersoalkan sistem pembayaran pembelian stan, karena investor cenderung mengabaikan perjanjian pen-jualan stan kepada pedagang lama.

Perwakilan Pedagang Pasar Turi, Syeh Al Jufri, mengata-kan, investor telah meminta pedagang melunasi pembeli-an stan. Padahal, dalam kese-pakatan penjualan pelunasan pembelian stan akan dilaksa-nakan setelah pedagang mene-rima kunci.

"Namun pedagang harus membayar uang muka beli stan 20 persen sebelum mereka me-nerima kunci. Kesepakatan itu

yang tidak ada sekarang ini," kata Jufri saat mengadu ke Ko-misi B DPRD Surabaya, Senin (23/9).

Dijelaskan Jufri, sistem pem-bayaran yang diterapkan in-vestor, yakni pedagang sudah harus melunasi pembelian stan sebelum penyerahan kunci. Jika tidak memenuhi angsuran terkena sanksi denda.

"Besaran sanksi denda yang diterapkan investor cukup va-riatif dalam kisaran Rp 20-120 juta. Jika pedagang kena den-da artinya pedagang tidak da-pat subsidi beli stan seperti da-lam perjanjian," ucapnya.

Menggapi keluhan ini Tri Setijo Puruwito, Wakil Ketua Komisi B DPRD Surabaya,

menjelaskan pembangunan Pasar Turi murni mengguna-kan dana investasi dari inves-tor. Dengan demikian DPRD tidak bisa masuk terlalu dalam untuk mencampuri persoalan sistem pembayaran beli stan. Karena persoalan jual beli stan Pasar Turi menjadi kewenang-an investor.

"Ini yang kami maksud berat untuk memecahkan persoalan yang disampaikan pedagang Pasar Turi," ucap Tri Setijo.

Meski demikian, ungkap Tri Setijo, DPRD akan terus me-mantau pembangunan Pasar Turi Surabaya. Karena bagai-manapun, Pasar Turi Surabaya dibangun di atas tanah aset mi-lik Pemkot Surabaya.

Sementara pihak investor menyatakan penerapan sistem pembelian stan sudah sesuai dengan kesepakatan. "Ruang gerak pedagang dalam mem-beli stan kami buka lebar-le-bar. Bagi pedagang yang tidak mampu bisa mengajukan surat permohonan dan akan kami berikan kemudahan," kata Santoso, Direktur Operasional PT Gala Bumi Perkasa.

Dijelaskan Santoso, dibuat-nya sistem pembelian stan seperti sekarang ini sebagai upaya untuk mengantisipasi terjadinya praktik makelar. Ini dikarenakan banyak pedagang Pasar Turi yang berusaha me-mindah tangankan stan milik-nya ke pembeli lain. (aru)

Pedagang Pertanyakan sistem Pembayaran stan

SuRya/SudhaRMa adi

BIngung - andrea Ruth Waldeck, saat mendengarkan dakwaan yang dibacakan jaksa dalam persidangan di PN Surabaya, Senin (23/9).

Biasa layani kalangan Mahasiswa Penyuka togel

PENYAK IT m a a g terkadang dianggap ringan oleh penderi­tanya. Padahal jika sakitnya sudah kronis, dapat meningkatkan risiko kanker lambung dan jika dibiarkan ti­dak terawat dapat me­nyebabkan peptic ulcers dan pendarahan pada lambung. Kita perlu mengetahui cara mengatur kebiasaan makan dan mengerti mengenai peranan posisi tubuh kita. Cara lainnya adalah dengan mengkonsumsi Gentong Mas, minuman herbal dengan kandungan vitamin dan nutrisi bermutu yang berbahan dasar Gula Aren dan Nigella Sativa (Habbatussauda).

Pengalaman Mu Inah, pen­derita sakit maag patut kita simak. 3 bulan lamanya, ne­nek 11 cucu ini menderita sakit maag. Ia mengeluhkan, seringkali merasakan tidak nya­man ketika penyakit itu datang menyerang, “Kalau sudah kambuh, ulu hati sering terasa nyeri, perih, dan kembung. Tapi setelah minum Gentong Mas, sekarang sakit maag sudah tidak kambuh lagi,” Jelas ibu rumah tangga tersebut. Ia menambah­kan, sudah merasakan manfaat herbal ini sejak minum kotak

pertama.Gastritis atau lebih

dikenal sebagai maag berasal dari bahasa Yu­nani yaitu Gastro, yang berarti perut/lambung dan Itis yang berarti inflamasi/peradangan dengan gejala­gejala

seperti perih atau sakit seperti terbakar pada perut bagian atas yang dapat menjadi lebih baik atau lebih buruk ketika makan, mual, muntah, kehilangan se­lera, kembung, terasa penuh pada perut bagian atas setelah makan, kehilangan berat badan.

Karena telah merasakan manfaat mengkonsumsi Gen­tong Mas, warga Perum Beda­dung Indah, Bedadung, Jember, Jawa Timur ini tak segan­segan membagi pengalaman sehatnya dengan orang lain, “Mudah­mudahan pengalaman saya ini bermanfaat bagi orang lain.” Pungkas wanita berusia 73 tahun tersebut.

Habbatussauda dalam Gen­tong Mas bermanfaat untuk memelihara pembuluh darah, perbaikan sistem saraf, optima­lisasi aktifitas hormon, mening­katkan proses penyembuhan dinding lambung, mening­katkan daya tahan tubuh dan bersifat anti bakteri. Selain itu

juga, Habbatussauda dapat mengatasi gangguan tidur dan relaksasi. Cabe Jamu yang ter­dapat dalam Gentong Mas bermanfaat untuk memper­cepat penyembuhan mukosa lambung. Sedangkan kandu­ngan yang terdapat dalam Kayu Manis bersifat anti kembung dan mules. Kapulaga dalam Gentong Mas bermanfaat se­bagai anti muntah serta radang lambung. Dan Gula Aren ber­manfaat untuk menurunkan pe­nyerapan lemak dan perbaikan sistem saraf. Untuk hasil cepat dan maksimal dianjurkan untuk makan teratur, hindari alkohol, rokok, kendalikan stress, dan jika memungkinkan hindari obat penghilang nyeri. Manfaat yang hebat bagi kesehatan dan rasa yang lezat membuat se­makin banyak masyarakat yang mengkonsumsi Gentong Mas.

Untuk informasi lebih lan­jut silahkan kunjungi www.gentongmas.com. Bagi Anda yang membutuhkan Gentong Mas bisa didapatkan di apo­tek/toko obat terdekat atau hubungi: 14047 24 jam Tarif lokal: (Tlp Rumah dan CDMA), SMS ke: 08.1122.14047. SURA­BAYA: 081 3200 70604, 031 7516 1806. DEPKES RI P­IRT: 8123205.01.114. (ikl)

Pilih Gula Aren dan Habbatussaudauntuk Atasi Maag

TERSEDIA DI APOTIK DAN TOKO OBAT TERDEKAT

Informasi Pemasangan Iklan Hubungi :Hakim - 0812345 94787 | Meidy - 031 83356990

join facebook.com/suryaonline follow @portalsurya

Page 12: Epaper surya 24 september 2013

Community

Semakin Menantang Semakin

KEGIATAN lain yang dilakukan para anggota komunitas TRAC selain berkumpul dan “mbolang”

adalah misi sosial dengan bakti sosial. Tidak jarang saat berkeliling melakukan hobi mereka naik sepeda motor gunung itu, anggota TRAC sekaligus melakukan bakti sosial, seperti memberikan sembako dan sejumlah uang pada warga tidak mampu yang kebetulan rumahnya mere-ka lewati dalam perjalanan.

Mereka ingin membantu sesama dan menunjukkan jika para crosser tidak hanya bersenang-senang, tetapi juga siap sedia membantu warga yang membutuhkan uluran tangan. Jadilah sebuah rutinitas yang dilakukan setiap akan melakukan kegiatan petualangan, para anggota TRAC selalu mengum-pulkan sejumlah uang atau barang yang akan mereka sumbangkan untuk warga sekitar. Mereka akan melihat kebutuhan warga yang akan dibantu.

Mereka memberikan bantuan spon-tan. Melalui survei sekilas dengan cara menanyakan kepada tetua atau warga sekitar lokasi perjalanan mengenai warga yang pantas menerima bantuan.

Jadi, mereka tidak hanya minta izin menggunakan lahan untuk berlatih. Anggota TRAC selalu diterima dengan tangan terbuka. Atraksi mereka meng-geber motor sudah menjadi hiburan gratis. Tidak heran jika kedatangan TRAC selalu disambut gembira. Me-reka menunggu raungan motor yang siap melayang dan menapak mantap kembali di tanah. (iit)

Saudara Baru dari Sirkuit

Tandus

TERGABUNGNYA peng-gemar motor trail ini sebenarnya tidak sengaja.

Mereka bertemu satu sama lain dengan cara berbeda. Selalu ada jalan untuk menemukan satu per satu penggemar trail.

Wirawan dan Bayu Hendrie Budikusuma misalnya. Mere-ka bertemu di sebuah warnet. Bayu Hendrie Budikusuma, Bagus Luqman Arief Pratama, dan Dony Mardian bertemu di jejaring sosial.

Beberapa anggota lainnya seperti Bambang Sugiyanto bertemu di bengkel trail, Satria Motor Jalan Zamhuri Pasar Pa-ing Rungkut Kidul, Surabaya. Di tempat ini biasanya mereka berkumpul. Dari perkenalan itu, mereka menyepakati kopdar (kopi darat).

Pertemuan tidak formal itu berlangsung minimal sepekan sekali. Dari perkumpulan tidak formal itu, anggota baru pun berdatangan.

“Pada akhirnya, kami berse-pakat membentuk komunitas bernama TRAC ini,” beber Wirawan.

Komunitas ini, menurutnya, menjadi ajang silaturahmi dan tukar informasi terkait dengan serba-serbi motor trail. Awal-nya, perbincangan itu hanya untuk menggali informasi tentang ketangguhan trail.

Meski terbentuk secara tidak sengaja para anggota TRAC tergolong dekat satu sama lain. Di samping karena kesamaan wilayah geogra� s, kedekatan mereka dipicu oleh kesamaan hobi mereka "mbrasak-mbrasak". Apalagi mereka juga ingin men-dapat informasi tentang mesin serta aksesori sepeda motor yang mereka kendarai. Itu menjadi kebutuhan agar performa sepeda motor tetap prima.

Meski saling lirik untuk menguji kemampuan sepeda motor lain, mereka dengan sportif memuji dan memberi semangat kepada mereka

yang tampil bagus. Yang memiliki trik khusus juga tidak pelit ilmu.

“Kami bertukar info melalui Whatsapp atau jejaring sosial. Jadi, kalau ada yang butuh sesuatu mereka cepat mendapatkan informasi. Maklum, tidak banyak toko yang menyediakan kebutuhan sepeda motor seperti yang kami kendarai,” jelas pria berusia 31 tahun itu.

Biasanya, jika ada salah satu anggota yang membutuhkan alat tambahan untuk dipasang di sepeda motornya, anggota lainnya akan berusaha menca-rikan. Mereka akan berjuang menemani sekaligus kopi darat, maupun mencari via online.

Kedekatan karena sering ber-kumpul membuat para anggota TRAC sudah seperti saudara. Yang menarik, kedekatan itu membuat mereka tidak lagi segan turun tangan membantu jika ada anggota TRAC yang membutuhkan bantuan.

Jika di sirkuit mereka adu kebolehan mengendalikan motor sekaligus menaklukkan tantangan dari tanah berkontur yang merepotkan, justru ketika sepeda motor diparkir, mereka bersatu. Setelah mesin kenda-raan mati, mereka bersatu lagi. Saling ledek, saling membang-gakan atraksi yang dilakukan, atau sekadar curhat karena berdebar-debar ketika motor tidak mau diajak bermanuver menjadi bagian pertemuan.

Setiap kali ingin menggeber kendaraan, mereka mema-sang mata dan telinga untuk mendapatkan lahan ajaib yang dapat digunakan berlatih. Ta-nah uruk dengan kontur tanah tidak liat menjadi tantangan. Ketinggian tanah juga menjadi pemandangan cantik di mata mereka. Jika orang lain meli-hat lahan berundak dan berde-bu itu dengan miris, justru itu yang membuat mata anggota TRAC berbinar gembira. (iit)

surya.co.id | surabaya.tribunnews.com

HALAMAN 11 | | SELASA, 24 SEPTEMBER 2013

Sore, keheningan lahan kering di kawasan Wono-rejo, Rungkut, Sura-

baya tiba tiba berubah ramai. Lahan kosong yang berbatasan dengan

perumahan yang sedang dibangun pecah oleh

raungan sepeda motor.

AHAN berupa tanah dan sirtu itu didatangi belasan penggemar motor trail. Mereka menyulap lahan menjadi sirkuit.

Lahan yang selalu dihindari karena tidak nyaman

dilewati justru menjadi tempat paling jempolan untuk para crosser. Melihat lokasi yang berkontur beragam itu mereka langsung jatuh hati. Tidak menunggu waktu lama, mereka langsung menggarap lahan itu agar semakin menantang.

Praktis kedatangan belasan pengen-dara motor penggaruk tanah menarik perhatian warga sekitar. Setelah beristi-rahat sejenak dan melakukan persi-apan sebentar, para crosser pun mulai unjuk kebolehan kemampuan mereka mengendarai motor trail. Tunggangan

gagah itu sanggup menjadi magnet yang memanggil penonton dadakan.

Tidak berapa lama, debu-debu mulai beterbangan seiring dengan laju roda bergerigi besar motor-motor dengan kecepatan tinggi. Raungan mesin menjadi penanda ketidaksa-baran memulai menaklukkan lahan berkontur itu. Penunggang kuda besi juga sudah memincingkan mata untuk mengukur tingkat kesulitan jalur yang harus dilalui.

Seakan tidak terganggu dengan panas terik matahari dan debu yang semakin tebal, warga yang menonton para crosser berlatih semakin banyak. Mereka berteriak keras dan bertepuk tangan memberikan semangat, ketika motor motor itu berlompatan di sirkuit. Teriakan dan tepuk tangan itu menjadi sumber semangat bagi pemotor yang

meliuk-liuk menaklukkan lahan.Kegiatan fun yang dilakukan para

crosser kerap dilakukan mereka yang tergabung dalam Trail Adventure Community (TRAC), sebuah komuni-tas pecinta adventure menggunakan motor trail. Menurut Wirawan Dwi, anggota TRAC, mereka rutin bertemu untuk mengasah kemampuan.

“Minimal sepekan sekali, kami selalu menyempatkan untuk berkumpul. Selain unjuk kebolehan, ini sekaligus ajang latihan peningkatan skill berkendara,” kata Wirawan Dwi.

Sesuai dengan namanya, anggota komunitas ini memang senang “mbolang” bersama kuda besi. Hampir sebulan sekali mereka bertualang bersama mencari jalur

di daerah daerah luar kota.“Kami senang melakukan adventure,

mencari medan-medan ekstrem yang belum pernah atau jarang dijajal, Semakin sulit medannya semakin menantang,’’ ujar bapak satu anak itu.

Wirawan lantas memberi contoh daerah Gunung Welirang, Gunung Bromo, dan Pantai Selatan. Medan-medan ini sudah tidak asing lagi bagi mereka untuk bertualang.

Selain tingkat kesulitannya yang lumayan tinggi, lokasi tersebut me-

mang memacu adrenalin. “Semakin menantang, semakin asyik,” kata Wirawan yang juga fotografer ini. (wiwit purwanto)

Baksos di Jalur yang Dilewati

FOTO-FOTO: SURYA/AHMAD ZAIMUL HAQ

join facebook.com/suryaonline follow @portalsurya

Page 13: Epaper surya 24 september 2013

12 surya.co.id | surabaya.tribunnews.comGRESIK PLUS SELASA, 24 SEPTEMBER 2013 |

mojokerto, surya - Aksi merampas motor dengan cara mengepruk pengendaranya kini kian merisaukan warga Mojok-erto. Bahkan, aksi ini dilakukan di siang bolong.

Pelaku mengepruk korban saat dalam posisi pengendara motor berjalan. Terakhir terjadi di wilayah Jetis, Kabupaten Mo-jokerto.

Selain Jetis, wilayah Kemlagi dan Dawar Blandong adalah lo-kasi yang rawan terjadi kepruk pengendara. Jalur Mojokerto-Gresik ini adalah jalur yang ke-rap terjadi aksi rampas dengan kepruk pengendara. Wilayah ini masuk wilayah hukum Kapol-resta Mojokerto.

"Tidak hanya di Mojokerto, di Jombang dan Sidoarjo memang kerap terjadi curas (pencurian dengan kekerasan) kepruk pengendara motor. Memang sesuai laporan resmi sudah ada

lima kejadian," aku AKBP Wiji Suwartini, Kapolresta Mojokerto Senin (23/9).

Perwira tertinggi di Polresta tersebut menolak jika wilayahnya disebut tak lagi aman. Namun memang rentetan peristiwa ke-pruk pengendara motor itu meng-usik rasa aman dan kenyamanan pengendara. "Curas ini menjadi atensi utama kami," kata Wiji.

Pihaknya bukan tidak berbuat sesuatu. Meski sampai saat ini, pelaku dan jaringan kepruk pengendara motor itu memang belum berhasil diungkap. Saat ini, Wiji mengaku telah mening-katkan patroli dam rajin mera-zia motor di wilayah-wilayah tertentu. "Termasuk Kecamatan Gedeg, Jetis, dan sekitarnya," ungkap Wiji.

Dalam situasi saat ini, pi-haknya meminta peran Babin Kamtibmas di setiap kecamatan dan desa makin ditingkatkan.

Sebab, menurutnya tidak mung-kin mengandalkan anggota polisi dengan personel terbatas. Namun saat ini tim bentukan Polresta Mojokerto dikatakan telah bekerja. Mereka menyebar di wilayah paling rawan yakni di Kemlagi, Dawar Blandong, Jetid, dan Gedeg.

"Tim khusus itu tak hanya dari unsur Buser. Tapi juga ang-gota dari satuan lain yang setiap saat ada di lokasi rawan. Mereka juga mobile di seluruh wilayah. Setidaknya ini bisa meredam atau mengurangi," kata Wiji.

Naik BerduaAksi kriminal di jalanan dia-

kui memang bisa terjadi dan mengancam siapa pun. Tidak mengenal waktu dan lokasi.

"Karena itu masyarakat juga ikut berperan, minimal, hindari naik motor sendirian atau pilih waktu yang jalanan tidak sepi,"

tuban, surya - Delapan warga ahli waris tanah di Dukuh Klorak, Desa Leran Kulon, Keca-matan Palang, Kabupaten Tuban mengusir puluhan pekerja pro-yek pemasangan pipa minyak di tempat tersebut, Senin (23/9).

Akibat aksi ini, aktivitas pema-sangan proyek tersebut terhenti. Para pekerja juga dibuat segan karena warga membawa senjata tajam (sajam) ke areal proyek.

"Tanah ini masih sengketa, kenapa mau meneruskan pe-kerjaan ditanah milik keluarga kami?" tanya perwakilan kelu-arga, Imam Khafas pada pekerja di sana.

Imam menjelaskan tindak-an seperti ini mereka tempuh karena permasalahan ini tak kunjung selesai. Mereka merasa digantung oleh pemilik proyek, yakni Mobile Cepu Limited (MCL) selama setahun ini.

"MCL itu sudah tertipu de-ngan membeli tanah yang akta-nya palsu. Kenapa kami tidak diajak berbicara kepada kelu-arga kami dan membicarakan permasalahan ini hingga ada solusi," tambah Imam.

Imam memaparkan pada ta-nah seluas 8.040 meter persegi di Dukuh Klorak, Desa Leran Ku-lon, Kecamatan Palang, Kabupa-ten Tuban, memang mempunyai

sertifikat ganda. Sertifikat perta-ma dimiliki oleh ahli waris dari Askiya, selaku penjual tanah kepada MCL. "Kami akan tetap menolak karena tanah ini masih sengketa," tegasnya.

Polisi AwasiBeruntung aksi warga ini

berlangsung aman. Para pekerja proyek serta warga yang mem-protes sama-sama bisa menahan diri. Para pekerja proyek ketika itu menghentikan sementara

aktivitas mereka.Sementara polisi yang meng-

awal aksi warga tak mampu ber-tindak apapun. Polisi saat itu ha-nya meminta warga dan pekerja proyek untuk bisa menahan diri agar tak terjadi bentrok, serta bisa menyelesaikan masalah ini dengan cara kekeluargaan.

"Kami hanya menjaga aksi warga ini. Terkait permasalahan mereka kami tak bisa berkomen-tar dulu," tutur AKP Lumban, Kapolsek Palang. (dri)

Pungutan Studi Ancol Rp 2 Juta

gresik, surya - Wali mu-rid SMAN 1 Gresik mengeluh pungutan yang dibungkus kegi-atan studi ilmiah dan perayaan HUT SMAN 1 Gresik. Total pu-ngutan yang harus dibayarkan Rp 2.170.000 per siswa.

Wali murid mengadukan pu-ngutan yang memberatkan itu ke Komisi D DPRD Kabupaten Gresik. "Kami akan evaluasi apakah pungutan itu masuk Rancana Anggaran Pendapatan dan Belanja Sekolah, karena acara HUT itu termasuk agenda tahunan," kata Chumaidi Ma'in Ketua Komisi D, di ruang Fraksi PKB DPRD Gresik, Senin (23/9)

Chumaidi menerima rencana rencana kegiatan siswa kelas X dan XI SMAN 1 Gresik berupa studi ilmiah ke Jakarta selama enam hari pada 19 - 24 Desember 2013. Obyeknya, Masjid Istiqlal, Ancol, Sea World dan lain-lain. Sekolah menganggarkan Rp 640 juta untuk kegiatan yang diikuti 320 siswa, 52 wali kelas dan guru pendamping. Karena itu setiap siswa dipungut Rp 2 juta dengan pembayaran diangsur Rp 500 ribu per bulan.

"Pungutan dituangkan da-lam surat tentang Studi ilmiah. Dasarnya, hasil angket peserta didik. Tujuannya, menambah wawasan akademis dan untuk

lebih mencintai alam atau ling-kungan," papar Chumaidi.

Surat tersebut ditandatangani Kepala SMAN 1 Gresik Suswan-to, Wakasek Kesiswaan, Alil Himmah Dan Ketua Komite Aarif Fauzan.

"Jika kegiatan ini tidak ma-suk RAPBS, maka ini termasuk mengajari siswa untuk korupsi bersama. Saya harap penegak hukum untuk memproses kasus ini sebab ada unsur pemaksaan dengan adanya Surat Pernya-taan wali murid dan peserta didik," tegas Chumaidi.

Pesta Kembang ApiPungutan lainnya dikaitkan

dengan HUT SMAN 1 Gresik ke-49. OSIS SMAN 1 Gresik akan menyenggearakan serang-kaian kegiatan yang diberi nama 'M49Nificents', singkatan dari Marvelous 49th AnNiversar with Futuristic Concept and Inteligent Entertainment of Smansa.

Berdasarkan rapat antara OSIS, Wakasek Kesiswaan dan perwakilan Kelas X, XI, XII, di-tetapkan iuran sukarela sebesar Rp 175.000 untuk membiayai acara yang dianggarkan Rp 160 juta. Rinciannya, untuk malam inaugurasi Rp 120 Juta, haflah dzikir Rp 30 Juta, dan pesta kembang api Rp 10 Juta.

Keputusan yang dilanjutkan dengan surat edaran akhirnya di teken oleh Kepala SMAN 1 Gresik, Suswanto, Ketua Komite SMAN 1 Gresik H Arif Fauzan, Ketua Pe-laksana Yana Claudio Rachmadi dan Ketua Osis Ramadhani.

"Jika kegiatan ini tidak masuk RAPBS maka kegiatan ini harus dibatalkan, dan tidak boleh me-narik iuran ke wali murid dan siswa," tegas Chumaidi.

Sementara Kepala Dinas Pendi-dikan Kabupaten Gresik, Nadlif saat dihubungi melalui ponselnya ternyata tidak diangkat. Begitu juga SMS tidak dibalas. (st38)

SuRya/Moch Sugiyono

gusur pkl - Petugas gabungan yang terdiri dari Satpol PP, Kodim, polisi, dinas perhubungan serta petugas uPT sigap menertibkan peda-gang kaki lima (PKL) yang menggelar lapak di Pasar Baru gresik, Senin (23/9). Rencananya mereka direlokasi di Pasar Krempyeng.

Warga Bawa sajam usir pekerja

SuRya/fai

AkBp Wiji suWArtini

Buser Buru pengepruk Motor

Wali Murid sMAn 1 Wadul Dewan■

Wali murid SMAN 1 Gresik mengadu ke Komisi D soal pungutan sekolah

Dalih Studi Wisata ke Jakarta biaya Rp 640 juta, pungutan Rp 2 juta

Dalih HUT SMAN 1 Gresik ke-49 biaya Rp 160 juta, pungutan Rp 175.000

Dewan janji evaluasi Rancana Anggaran Pendapatan dan Belanja Sekolah (RAPBS)

storyhighlights

gresik, surya - Bupati Gresik Sambari Halim meme-rintahkan pasukan gabungan (Satpol PP, Kodim, Polisi, Dis-hub dan UPT) sebanyak 105 personel menertibkan peda-gang kaki lima (PKL) di pasar baru Gresik Jl Gubernur Suryo, Gresik, Senin (23/9).

Penertiban berlangsung aman, petugas hanya mengam-bil tempat dagangan yang su-dah tidak dipakai berdagang.

"Kita terpaksa melakukan penertiban sebab berbagai upa-ya peringatan tidak digubris. Bukan kita memusuhi mereka, yang penting adalah mengem-

balikan fungsi jalan, trotoar dan tempat parkir sebagaima-na fungsinya," kata Sambari sebelum menertibkan PKL.

Asisten II, Andhy Hendro Wijaya yang memimpin ope-rasi mengatakan, penertiban telah melalui prosedur. "Selain sosialisasi dan pemberitahuan melalui pemasangan spanduk. Kami telah mengirimkan surat selama 3 hari berturut-turut pada pertengahan September," kata Andhy.

Untuk memastikan peda-gang tidak kembali lagi meng-gelar lapaknya, maka petugas ditempatkan secara bergantian

di Pasar Baru Gresik Jl Guber-nur Suryo selama 24 Jam.

Terlalu Mahal PKL Pasar Baru rencananya

direlokasi ke Pasar Krempyeng di area milik PT Multi Sarana Plasa (MSP) Gresik, sebelah barat Pasar Baru Gresik.

Kepala Dinas Koperasi, UKM, Perdagangan dan Perin-dustrian, M Najikh, mengata-kan pasar krempyeng itu bisa menampung 111 PKL. Selain di lapak B masih ada lahan luas yang lain dan diperkirakan masih bisa menampung ratus-an PKL yang lain.

Namun para pedagang keberatan dengan rencana re-lokasi karena setiap pedagang

dibebani iuran Rp 300.000 per bulan.

"Seharusnya pemerintah menggratiskan pedagang yang dipindahkan ke Pasar Krem-pyeng sebab belum mempu-nyai pelanggan tetap. Iuran perhari Rp 10.000, kalau per bulan sudah Rp 300.000 lebih. Kalau sudah ramai kami mau membayar iuran," kata Siti ra-miah (39), salah satu PKL di Jl Gubernur Suryo, saat memin-dahi barang dagangannya.

Kebanyakan dari PKL eks Pasar Baru memilih tak berda-gang dan menunggu perkem-bangan lebih lanjut. "Besok ka-lau sudah tenang maka kami bisa berjualan lagi," pungkas Siti. (st38)

Bupati instruksikan gusur pkl pasar Baru Disiapkan di pasar krempyeng■

SuRya/adRianuS adhi

BAWA pArAng - ahli waris tanah membawa parang saat mengusir pekerja proyek pemasangan pipa Mobile cepu Ltd. Senin (23/9).

lamongan, surya - Sete-lah tiga orang sebelumnya dite-tapkan sebagai tersangka korup-si perjalanan dinas 2012 sebesar Rp 4,8 miliar. Kini kejari kembali menyeret empat Ketua Komisi A, B, C dan D DPRD Lamongan sebagai tersangka baru.

"Memang kami sudah mene-tapkan empat tersangka tam-bahan terkait korupsi dana per-jalanan dinas. Masing –masing ketua komisi yang ada," ungap Kasi Intel Kejari Lamongan Ar-fan Halim kepada Surya, Senin (23/9).

Dari keterangan tiga tersang-ka terdahulu, menjurus keterli-batan keempat ketua komisi di DPRD Lamongan, yakni, Jim-my Hariyanto (Komisi A dari FPG), Nipbianto (Komisi B dari FPDIP), Soetradjo Syafii (Komi-si C, FPKB) dan Mantan Ketua Komisi D, Sulaiman yang kini

pindah ke partai PPP.Terkait kerugiannya. riilnya

pihak kejari masih harus me-nunggu dati Badan Pengawas Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Jatim. ”Sampai saat ini kami masih terus koordinasi dengan BPKP,” ungkap Arfan.

Empat tersangka ini bukan hanya terduga karena jabatan-nya, tapi mereka ikut menikmati kucuran dana perjalanan dinas. Para tersangka ini dijerat Un-dang Undang Korupsi pasal 2, 3 sementara Pasal 11 dan 12 jo 55.

Modus Mark upHasil penyidikan kejari dite-

mukan modus penyeleweng-an. Ketua Komisi langsung menerima uang anggaran dan melakukan kerjasama dengan pihak travel milik Muniroh asal Gresik. Pihak travel menggelem-bungkan dana akomodasi dan

transportasi , diantaranya peng-inapan hotel dan tiket pesawat.

Semisal kamar hotel dalam anggaran yang semestinya satu kamar untuk satu orang ter-nyata dipakai untuk dua orang dengan LPJ dipalsukan. Sedang-kan tiket pesawat saat dicek di manivesnya, ada yang muncul ada yang tidak. Bahkan ada juga yang manivesnya bukan anggo-ta DPRD. Untuk hotel, standar-nya bintang empat, tapi yang disewa hotel dibawahnya.

Sampai saat ini keempat Ke-tua Komisi yang statusnya seba-gai tersangka, namun semuanya belum ditahan pihak kejaksaan.

Diberitakan sebelumnya, Kejari Lamongna telah mene-tapkan tiga tersangka dugaan korupsi dana perjalanan dinas DPRD, diantaranya, Abdul Mu-nir, Sekwan, Rivinato, PPTK dan pemilik travel, Muniroh. (fai)

4 ketua komisi tersangka korupsi

Orangtua Agar Melarang siswa naik Motormojokerto, surya - Se-jumlah sekolah kini diminta menyosialisasikan larangan bawa motor dan mobil ke se-kolah itu kepada orangtua wali murid yang tahu anaknya tak mengantongi SIM.

Sekdakot Mojokerto Budwi Sunu menyatakan bahwa Pemkot Mojokerto mendukung penuh larangan membawa kendaraan ke sekolah lantaran siswa be-lum punya SIM. "UU lalu lintas mengamanatkan bahwa semua

pengendara harus memiliki SIM. Ini harus dipahami semua pihak termasuk orangtua wali murid," kata Budwi, Senin (23/9).

Dia memberikan contoh put-rinya yang saat ini duduk di kelas dua SMA. Dia tak izinkan anaknya ini membawa mobil atau naik motor ke sekolah.

Kasihan AnakBudwi memaklumi jika sela-

ma ini orangtua tak tega melihat anaknya telat atau belum terbia-

sa dengan menyuruh anaknya naik sepeda onthel. Saat ini, banyak siswa yang tetap mem-bawa motor dan orangtua tak bisa melarang, dengan motor diparkir di tempat parkir lain di luar sekolah. Seperti SMPN 1 ada sejumlah siswanya memar-kir motor di eks-RSUD.

"Karena ini sudah masuk larangan resmi, besok lagi seba-iknya memarkir di luar areal se-kolah bisa dihindari. Larangan ini sifatnya mengikat dan harus

ditaati demi kebaikan bersama," kata Budwi.

Dinas Pendidikan Kota Mo-jokerto telah resmi mengelu-arkan edaran larangan siswa SMP-SMA/SMK yang tidak pu-nya SIM tidak boleh membawa kendaraan ke sekolah.

Selain menjalankan amanat UU Lalu Lintas No 22 Tahun 2009. Emosional siswa juga ma-sih labil. Saat ini, sekolah-seko-lah menyiapkan sosialisasi ber-sama wali murid. (fai)

SuRya/Moch Sugiyono

OBAt terlArAng - Tersangka Sunarto di Mapolres gresik mengaku tidak tahu barang yang dijualnya obat terlarang, Senin (23/9).

polisi sita Obat Aborsi gresik, surya - Sunarto (53), warga Jl Gubernur Suryo, Kecamatan Gresik, diamankan tim Satnarkoba Polres Gresik, karena menjual obat terlarang jenis Gynaecosid dan Cytotec. Diduga untuk menggugurkan kandungan, Senin (23/9).

Tertangkapnya pelaku ini ketika ibu-ibu di sekitar Kelu-rahan Tlogopojok, Kecamatan Gresik membeli obat dari tersangka, kemudian banyak yang mengeluh perutnya mules kemudian pendarahan.

Dari keterangan tersangka bahwa mendapatkan obat-obatan

terlarang dari sales obat. "Kata sales, ini hanya untuk mem-perlancar haid. Karena banyak wanita sehingga saya membeli obat ini," kata Sunarto di ruang Satnarkoba Polres Gresik.

Dari tangan sales obat, untuk obat jenis Cytotec harga per bu-tirnya Rp 10.000 kemudian dijual Rp 50.000, sedangkan obat Gy-naecosid per bijinya Rp 12.000, kemudian dijual Rp 15.000.

Atas perbuatannya, tersang-ka dijerat Pasal 196 dan 197 UU Kesehatan No 36/2009 dengan ancaman 15 tahun penjara. (st38)

kata Wiji.Beberapa hari yang lalu di

Gedeg, kembali pengendara motor menjadi korban peram-pasan modus kepruk pengen-daranya. Korban harus dilari-kan ke rumah sakit sementara motornya dibawa kabur pe-laku. Ini terjadi di siang hari. (fai)

join facebook.com/suryaonline follow @portalsurya

Page 14: Epaper surya 24 september 2013

13surya.co.id | surabaya.tribunnews.com | SELASA, 24 SEPTEMBER 2013

MuhaMMad Rosyid hW Mahasiswa Fakultas Humaniora Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim (Maliki) [email protected]

dalam kunjungan ke kebun jeruk Bedengan, malang,

Minggu (15/9/2013) lalu, kami para pengurus pusat ma’had jami’ah Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang, sempat memainkan permainan unik sekaligus sarat makna. Mengusung tema kepemimpinan, materi yang disuguhkan memang dikemas dalam bentuk permainan. Salah satu permainan yang menarik adalah bambu gila.

Ya, nama permainan tersebut memang bambu gila karena menggunakan bambu sebagai peranti utama permainan. Sebuah permainan yang pada intinya bisa dimainkan oleh semua orang. Semakin banyak orang yang terlibat dalam permainan, akan semakin panjang

pula bambu yang digunakan. Cara memainkan permainan bambu

gila adalah sebatang bambu berukuran kecil harus diletakkan di atas jari telunjuk kanan semua pemain. Bambu ini hanya diletakkan saja di jari

telunjuk dan tidak boleh digengggam ataupun jari pemain dilipat. Bambu dan jari telunjuk pemain harus saling bersentuhan selama permainan berlangsung. Kemudian, seluruh pemain diminta untuk menurunkan bambu kecil ini secara perlahan-lahan hingga bambu menyentuh tanah.

Kesannya, permainan ini terlihat sangat sederhana dan mudah untuk dilakukan. Peralatannya juga hanya sebatang bambu kecil. Namun, di balik semua itu, ada sebuah pesan yang dapat diambil. Misi utamanya adalah meletakkan bambu di tanah secara bersama-sama. Hal yang paling dibutuhkan adalah kebersamaan

dan kekompakan. Jika tidak kompak, bambu tersebut tidak akan pernah

dapat menyentuh tanah. Agar misi tercapai haruslah ada leader atau pemimpin

yang mengatur bagaimana bambu dapat menyentuh

tanah. Jika para pemain tidak dapat menekan ego pribadi dan mematuhi kata sang pemimpin maka dapat dipastikan kalau misinya juga tidak akan berhasil.

So, kuncinya adalah kekompakan dan eksistensi si pemimpin. Tertarik memainkannya? Coba saja!

(http://surabaya.tribun-news.com/2013/09/22/awas-

bambu-gila)

HotLine PubLic Service

datang dari New York, sikap dan kepribadian noni berubah total. Hedonis dan kebarat-baratan. Tak mau mengakui tanah airnya sen-diri sehingga mereka yang melihat sikapnya dibuat geram. Ya, noni dari New York diangkat teater Pelangi dalam pentas aplikasi diklat ke-19 di Gedung Sasana Budaya Universitas Negeri Malang, Selasa (17/9/2013) silam.

Nama aslinya Menik. Asli dari desa. Setelah pergi ke Amerika dan bekerja di New York, Menik kembali ke Indonesia dengan mem-bawa gaya hidup kebarat-baratan. Namanya berubah menjadi Mrs Fransisca. Perubahan sikap Menik tak pelak memicu konflik dan klimaks dengan lingkungan sekitarnya.

Selama dua jam aksi Me-nik sukses menyedot animo ratusan penonton. Pena-taan dekorasi panggung menarik, lighting yang mumpuni serta iringan musik dan lagu yang sesuai

dengan kondisi panggung menambah apik penampil-an peserta diklat baru teater Pelangi.

Pesan moral yang disi-sipkan dalam pementasan kali ini lewat sosok Menik adalah, hujan emas di nege-

ri tetangga, masih lebih baik hujan batu di negeri sendiri. Itulah gambaran utuh na-sionalisme yang harusnya dimiliki oleh setiap generasi muda bangsa Indonesia di manapun ia berada.

(http://surabaya.tribun-news.com/2013/09/22/noni-dari-new-york)

banyak sekali pencurian kendaraan bermotor dengan kekerasan terjadi di kabupaten Jember. Mohon Kapolsek, Kapolres di Jember beserta seluruh jajarannya secepatnya mengintensifkan patroli ber-motor rutin di wilayah kampus, Pakusari, Ajung, Jumerto, Am-bulu mohon dijaga polisi karena aksi ini sudah sangat meresahkan masyarakat pedesaan sampai perkotaan di Jember. Ahmad Abdullah 62331301xxxx

kenapa di wilayah Pasuruan kerap menjadi langganan cu-ranmor? Apakah karena ku-rangnya penjagaan aparat keamanan ataukah karena lemahnya sanksi hukum untuk tindak kriminal jenis ini? Mohon kepada Kapolres Pasuruan selaku aparat terkait, segera diintensifkan patroli bermotor /dijaga polisi di daerah-daerah rawan curanmor karena ini sudah sangat meresahkan masyarakat. 628564961xxxx

maraknya kasus pencurian kendaraan bermotor dengan kekerasan di Sidoarjo dan beberapa daerah di Jawa Timur mohon secepatnya diatasi dan diantisipasi sebelum terlambat. Lebih baik aparat kerepotan di depan daripada di belakang. Ayo pak pols jalin kemitraan dgn warga unt meningkatkan keamanan lingkungan scr bersama-2, krn sdh lama sis-kamling kita mati suri. Krn cr ini juga skaligus bs mngatasi aksi balap liar anak-2 muda kita.

62815528xxxx

(http://surabaya.tribun-news.com/2013/09/23/tolooong-curanmor)

Tolooong Curanmor

Awas Bambu Gila

Nama aslinya Menik. Asald ari desa. Bertahun-

tahun di Amerika, ketika pulang Menik mengubah nama, penampilan dan gaya hidupnya!

SUARA PUBLIKAnda punya keluhan atau pendapat terkait pelayanan umum? Jangan pendam sendiri. Anda punya hak untuk bersuara.

Kirim SMS ke

083 831 686 299 083 857 517 888

BALAP LIAR PLATUK DONOMULYO - yth pak polisi, bgmana ini kok masih saja banyak anak2 balapan liar sepeda di jl platuk donomulyo, kan banyak orang yg jd terganggu, Mhn sgr disikapi dgn tegas pak -trima kasih. 628383050xxxx

TERMINAL HAMID RUSDI MALANG - yth abah Anton, wali ko-taku yg baru tolong terminal hamid rusdi sgr difungsikan agar ti-dak terjadi penumpukan angkutan umum di perempatan gadang, trims bah... 62341238xxxx

JALAN DESA SOKO BOJONEGORO - akses jalan di bojone-goro, terutama di ds soko kec temayang masak mulai sy kecil sampai punya anak kecil kok gak pernah dibangun ya? Apakah warga di daerah ini bukan trmasuk WNI shg tdk berhak mera-sakan jalan enak? 628123026xxxx

PEREMPATAN DANDANGAN KEDIRI - kpd dinas terkait mhn supaya perempatan jalan sisingamangaraja-jlan patiunus dan-dangan kediri segera diberi lampu peringatan krn sering terjadi kecelakaan dan sdah bnyak makan korban. 628384614xxxx

PDAM PONDOK BENOWO - Untuk PDAM Surabaya, kami warga pondok benowo indah dari pasca lebaran 2013 s\d sekarang ini di wilayah pondok benowo indah sby aliran air PDAM kok ke-luarnya kecil sekali, baik malam dan apalagi siang hari malah hanya ngriwik, krn sebelumnya normal malah2 klau malam air bs naik ke tandon diatas, mohon koreksinya segera - tq 628880171xxxx

AKSES DAWUNG CARUBAN - kpd dinas PU & instansi terkait, mhon diperhatikan jalan rusak parah arah ke dusun dawung atau ke kecamatan kare lewat pasar Caruban, terus masuk hutan sam-pai kampung jlanx rusak, tlong segera diperbaiki, soalx itu jlan satu2x paling dekat, dan mempermudah perekonomian warga, mhn sgera dibenahi, trims. 628785184xxxx

GALIAN KABEL OPTIK SIDOARJO - kepada pak bupati sido-arjo mhon bekas galian kabel optik yang merusak paving trotoar sepanjang jalan arah pandaan malang yg belum dirapikan sep-erti semula sehingga menggnggu dan merusak pemandangan, tolong pak sgr diperintahkan ke dinas ybs demi mempertahankan prestasi anda & keindahan sidoarjo. trims pak. 628573351xxxx BLSM LAKARSANTRI SURABAYA - pembagian BLSM di keca-matan Lakarsantri Surabaya salah sasaran, rumah keramik kok dpt BLSM, sedang di RW03 ada janda, duda, rumahnya mau ro-boh malah gak dapat sedangkan, rumah keramik, punya sepeda motor sampai empat dikasih BLSM, unt pihak terkait tolong dong ditindaklanjuti. 628385469xxxx LAYANAN KANTOR POS SIDOARJO - unt kantor pos sidoarjo mhon pelayanannya ditingkatkan, krn mengecewakan, mau kirim surat aja ribet, pelayanan nya juga kurang ramah. Trims. 628575316xxxx

sekolah-sekolah negeri memiliki dua golongan guru, yakni guru pegawai negeri sipil (PNS) dan guru tidak tetap (GTT). Guru PNS yaitu guru yang mendapat gaji, tunjangan, fasilitas lain dari pemerintah. Sementara GTT atau guru honor tidak tetap menerima honor dari sekolah.

Barangkali pejabat di sekolah lupa, ketika memproses input berupa anak didik, bila

mesin penggodoknya bermasalah, jangan harap output sempurna. Bila sekolah sungguh-sungguh meningkatkan mutu anak didik, seharusnya diikuti dengan peningkatan kualitas pendidiknya.

Sebaiknya jalankan sistem yang me-manusiakan manusia, profesional me-nangani permasalahan dengan memandang dari berbagai sisi dan mengelola anggaran dengan baik. Tak perlu perbedaan gaji PNS

dengan gaji GTT karena mereka sama-sama guru, sama-sama mengajar peserta didik, seharusnya gajinya disamakan.

Tri Ayu Suryani

Mahasiswa Universitas Negeri Malang

(http://surabaya.tribun-

news.com/2013/09/23/pns-vs-gtt)

PNS vs GTT

Punya masalah dengan layanan publik, dari gangguan telepon, listrik, air, pajak, parkir, dan layanan umum lainnya? Kirim ke Harian Surya, lengkapi identitas diri dan nomor kontak yang mudah dihubungi.

Jl Rungkut Industri III No 68 & 70 Surabaya [email protected]

FAKSIMIL:

031-8414024SuRAt : EMAIL :

citizen reporter Liput dan tulis sendiri pengalaman atau acara Anda sepanjang 450 kata, lengkapi identitas diri, nomor kontak, dan pas foto diri terbaru. Email ke [email protected]

Noni dari NY

CITIZEN/ERIKA PARAMITA

ModaL NEKaT - Anak-anak di bawah umur tanpa helm nekat mengendarai kendaraan bermotor dengan berboncengan melebihi batas melintas di Jalan Mawar, Pasar Tawangmangu, Jumat (20/9/2013).

Novia aNggRaiNiMahasiswa Universitas Negeri Malang [email protected].

SEMUA WARTAWAN SURYA DIBEKALI TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIPERKENANKAN

MENERIMA / MEMINTA APA PUN DARI NARASUMBER.

Setiap artikel/tulisan/foto atau materi apa pun yang telah dimuat di Harian Surya dapat diumumkan/dialihwujudkan kembali dalam format digital maupun nondigital yang tetap merupakan bagian dari Harian Surya.

HARIAN PAGI

Staf Redaksi: Satwika Rumeksa, Tri Yulianto, D Wahjoe Harjanto, Trihatmaningsih, Tri Dayaning Reviati, Eko Supriyanto, Hariyanto, Tri Mulyono, Tutug Pamorkaton, Wahyudi Hari Widodo, Endah Imawati,Yuli Ahmada, M Rudy Hartono, Ahmad Pramudito, Anas Miftahudin, Joko Hari Nugroho, Wiwit Purwanto, Suyanto, Deddy Sukma, Habiburrohman, Adi Agus Santoso, Titis Jatipermata, Fatkhul Alami, Doso Priyanto, Dyan Rekohadi, Sri Handi Lestari, Marta Nurfaidah, Sugiharto, Musahadah, Mujib Anwar, Ahmad Zaimul Haq, Aji Bramastra, Nuraini Faiq, Adrianus Adhi Nugroho, Eko Darmoko, Haorrahman Dwi Saputra, Muhammad Miftah Faridl, Ahmad Amru Muis, Sudarma Adi; Ilustrator: Rendra Kurniawan, Akhmad Yusuf Marzuki; Perwajahan: Teguh Wahyudi, Edy Minto Prasaro, Agus Susanto, Haryoto, Njono, Anang Dwi H, Aloma Irjianto

General Manager Business: Agus Nugroho; Wakil General Manager Busines: M Taufiq Zuhdi ; Manager Iklan: Shinta Indahayati; Manager Business Development: M Taufiq Zuhdi; Biro/Perwakilan: Malang: Hesti Kristanti, Wahyu Nurdiyanto, Eko Nurcahyo, Sylvianita Widyawati, Iksan Fauzi Alamat: Jl Sultan Agung No. 4, Malang. Telepon: (0341) 360201 Fax: (0341) 360204. Iklan: fax (0341) 360204, Sirkulasi (0341) 360203, Kediri: Didik Mashudi, Madiun: Imam Hidayat, Jakarta: Ravianto, Alamat: Jl Palmerah Selatan 12 Tlp (021) 5483008, Fax: (021) 5495360 Kantor Pusat: Jl Rungkut Industri III No 68 & 70 Surabaya 60293 Telepon: (031) 8419000, Fax Redaksi: (031) 8414024 Alamat Surat: PO BOX 110 SBS 60400 Surabaya Penerbit: PT Antar Surya Jaya, Surat Izin Usaha Penerbitan Pers: SK Menpen No.202/SK/MENPEN/ SIUPP/A.7/1986 Tanggal 28 Juni 1986. Percetakan: PT Antar Surya Jaya. Isi di luar tanggung jawab percetakan.

Tarif Iklan: Iklan taktis 1 Karakter Rp 1.000 (minimal 2 baris); Iklan display/umum (hitam putih) Rp 35.000/mmk, Iklan display/umum (warna) Rp 45.000/mmk; Iklan duka cita Rp 4.000/mmk (hitam putih); Iklan mendesak/duka cita untuk dimuat besok dapat diterima sampai pukul 15.00 WIB. Bagian Iklan: Jl Rungkut Industri III No 68 & 70 Surabaya 60293, Telepon: (031) 841 9000, Fax: (031) 8470000 dan (031) 8470500. Perwakilan Iklan Jakarta: Gedung PT Indopersda Primamedia, Jl Palmerah Selatan No.3 Jakarta. Telepon (021) 5483863, 54895395, 5494999, 5301991 Fax : (021) 5495360. Bagian Sirkulasi (Langganan): Gedung Kompas Gramedia Jl. Jemur Sari No. 64 Surabaya, Telepon: (031) 8479555 (Pelanggan/Pengaduan), (031) 8483939, 8483500 (Bagian Sirkulasi) Fax: (031)8479595 - 8478753. Harga Langganan Rp 29.000/bulan, Rekening: BCA Cabang Darmo, Rek 088-3990380; Bank BNI Cabang Pemuda, Rek. 0290-11969-3 (untuk iklan); Bank Mandiri Cabang Rungkut, Rek 141-00-1071877-3 (untuk sirkulasi) atas nama PT Antar Surya Media.

Surya Online: http://www.surya.co.id E-Mail: [email protected]

PEMIMPIN uMuM : H Herman Darmo PEMIMPIN REDAKSI : Febby Mahendra Putra WAKIL PEMIMPIN REDAKSI : Farhan Effendy

SEKREtARIS REDAKSI : P Sujarwanto

MANAJER PRoDuKSI:Adi Sasono

MANAJER LIPutAN:Sigit Sugiharto

join facebook.com/suryaonline follow @portalsurya

Page 15: Epaper surya 24 september 2013

Setelah lulus SMa mau kemana? Pertanyaan ini tak selalu mendapat jawaban

yang tepat. Sebagian besar siswa, khususnya yang duduk di bangku kelas XII malah masih bingung mau melanjutkan kuliah atau bekerja?

Kalau pun kuliah, perguruan tinggi mana yang sesuai dengan keinginan mereka? Pertanyaan ini pun sering mengambang.

Bertolak dari fenomena itulah SMaK Santa Maria Malang menggelar langsep Campus exhibition (lCe). Dan penyelenggaraan lCe tahun ini masuk tahun ke-sembilan.

“langsep Campus exhibition ini merupakan wadah yang mempertemukan perguruan tinggi dan siswa di satu tempat sehingga mereka bisa berinteraksi dan berbagi informasi,” papar herman Purnomo, Ketua Panitia langsep Campus exhibition 2013.

Kegiatan yang berlangsung selama dua hari (18-19/9) itu diikuti hampir semua perguruan tinggi negeri (PtN) maupun perguruan tinggi swasta (PtS) di tanah air. Di antaranya adalah Universitas Kristen Petra Surabaya, Universitas Surabaya, Universitas Kristen Maranatha Bandung, Universitas Pelita harapan Jakarta, dan Universitas atma Jaya Jakarta.

Selain itu, juga hadir perguruan tinggi luar negeri yang semua berusaha menampilkan keunggulan masing-masing untuk menarik simpati serta perhatian dari 198 siswa kelas XII SMaK Santa Maria yang dalam beberapa bulan lagi lulus dan masuk dunia kampus ini.

hari pertama lCe diisi dengan presentasi perguruan tinggi mengenai kampus masing-masing di kelas-kelas, khususnya kelas XII. Dan di hari kedua, digelar pameran yang dipusatkan di aula SMaK Santa Maria Malang.

tahun ini lCe diikuti 45 perguruan tinggi swasta dan 34 perguruan tinggi nasional yang berasal dari enam kota besar di Indonesia antara lain Malang, Jakarta, Bandung, Surabaya, Yogyakarta, dan Bali. Selain itu juga ada 11 agen perguruan tinggi Internasional turut ambil bagian dan berusaha menarik perhatian siswa-siswa SMa swasta yang cukup ternama ini.

“Kami mengadakan lCe

ini karena sekolah menyadari banyak informasi yang harus diketahui siswa-siswi, khususnya kelas XII untuk menentukan jurusan mereka setelah lulus nanti,” tutur herman Purnomo, Ketua Panitia langsep Campus exhibition 2013.

Pria yang akrab disapa Pak Pur ini menambahkan, kegiatan lCe ini melengkapi informasi yang diberikan pihak sekolah pada siswa-siswa tersebut terkait dunia perguruan tinggi serta jurusan yang bisa dijadikan pilihan. Selain informasi mengenai dunia kampus, dilanjut dengan tes minat bakat khusus kelas XII, dan puncaknya adalah lCe ini.

Ditambahkan, lCe merupakan salah satu dari sekian banyak kegiatan yang ditunggu-tunggu seluruh murid SMaK Santa Maria Malang. Ini nampak jelas dari keseriusan para murid bertanya secara

detail

mulai dari jurusan, biaya kuliah, kuota perkelas dalam satu jurusan, kualitas alumni, biaya hidup dan tempat tinggal, pada berbagai universitas yang hadir di lCe 2013.

“Saya melihat bahwa antusias dan rasa ingin tahu siswa-siswi SMaK Santa Maria Malang memang tinggi. Mereka serius dan banyak bertanya tentang universitas kami mulai dari jurusan, biaya, tempat tinggal, dan alumni,” ujar Billy dari the One academy.

Selain itu, lanjut Billy, pertanyaan lain juga menyangkut setelah lulus dari perguruan tinggi tersebut kerja di bidang apa dan dimana saja mereka bisa mengajukan aplikasi. “Walaupun memang mereka masih belum tahu akan memutuskan untuk masuk ke universitas yang mana. tapi antusiasme mereka sangat bagus,” ucapnya. (monica beatrice magaline)

FOTO-FOTO : DOK PRIBADI

laNgSeP Campus exhibition (lCe) tak hanya melibatkan orangtua dan siswa-siswi

SMaK Santa Maria Malang. Para alumni yang sekarang menjadi mahasiswa pun menjadi bagian kegiatan tahunan tersebut. Tak ayal, LCE pun jadi ajang para alumni reuni tahunan. Selama dua hari mereka berkangen-kangenan dengan para guru serta adik-adik kelas yang nantinya menyusul mereka menapaki dunia perguruan tinggi.

Para alumni itu kini kembali ke almamaternya, SMaK Santa Maria dan menjadi ‘juru bicara’ kampus mereka masing-masing di pameran lCe 2013. Seperti Rachel loveus emmanuella henry, lulusan SMaK Santa Maria Malang yang sekarang melanjutkan studinya ke trisar Culinary di Surabaya.

Ia mengaku lCe memang sangat membantu siswa-siswi untuk menentukan jurusan yang benar-benar sesuai minat dan bakat mereka. “Kebanyakan siswa-siswi kelas XII dipastikan masuk ke

universitas-universitas yang hadir di lCe,” ujar Rachel.

Menurut Rachel, lCe memang sangat membantu perguruan tinggi dalam mencari mahasiswa baru. “Selain itu melalui pameran perguruan tinggi seperti ini kami juga dapat memberikan informasi yang jelas tentang universitas kami yang terletak di Bandung,” kata arie tunggal, alumni SMaK Santa Maria yang kini masuk Jurusan teknik Industri di Universitas Kristen Maranatha. (monica beatrice magaline)

Ketar-Ketir Pergaulan di JakartaBUKaN cuma siswa yang

tinggal selangkah lagi bakal meninggalkan

almamater mereka, SMaK Santa Maria. Para orangtua/wali murid juga terlihat sangat antusias mengikuti lCe, Kamis (19/9).

“Saya sebagai orangtua sangat mengapresiasi kegiatan lCe, karena pameran seperti ini membuka cara pandang saya terhadap dunia perkuliahan saat ini,” ujar Cecilia Maria, salah seorang wali murid.

Informasi yang langsung kalangan PtN dan PtS tersebut tentu sangat membantu anak didiknya, serta tentu anak kandung dalam menentukan pilihan di perguruan tinggi.

“Kegiatan seperti ini penting banget. Karena faktanya masuk dunia perkuliahan ini tidak mudah, tidak seperti dulu waktu seorang anak akan masuk ke SD, SMP atau SMa. Walau beda sekolah, dulu yang dipelajari ya sama. Sekarang kan tidak seperti itu,” ungkap Cecilia Maria.

lebih lanjut, Cecilia juga menyampaikan rasa khawatirnya melepas sang anak bila diterima di

perguruan tinggi di luar kota. “Sebenarnnya saya agak sedikit ketar-ketir untuk melepas anak saya, karena universitas yang dia mau itu di Jakarta. Sedangkan di Jakarta ya tau lah pergaulannya bagaimana,” imbuhnya.

Rasa khawatir Cecilia kian besar lantaran dirinya tidak punya keluarga atau kenalan

di Jakarta. “Kondisi itu yang membuat saya khawatir. Karena itu saya datang dengan harapan bisa mendapat gambaran rinci mengenai perguruan tinggi yang akan dipilih anak saya serta lingkungannya seperti apa,” lanjut wanita paruh baya, kelahiran Malang, 9 agustus 1957 ini.

Reaksi berbeda diungkapkan

Yovita, salah seorang wali murid lainnya. Yovita mengaku dirinya tidak terlalu khawatir tentang seberapa jauh universitas yang diinginkan anaknya.

“Sebab, bila anak saya bisa menggapai cita-citanya di universitas itu, kenapa tidak meluluskan keinginannya?” sergah Yovita. (monica beatrice magaline)

YouGensurya.co.id surabaya.tribunnews.com

HALAMAN 14 | | SELASA, 24 SEPTEMBER 2013

Kegiatan LCE ini melengkapi informasi yang diberikan pihak sekolah pada siswa-siswa tersebut terkait dunia perguruan tinggi serta jurusan yang bisa dijadikan pilihan.

hErman purnomoketua panitia langsep campus exhibition 2013

Langsep Campus Exhibition

Menawarkan Masa DepanMenawarkan Masa Depan Bagi Siswa

LCE Ajang Kangen-Kangenan

Para Alumnus

join facebook.com/suryaonline follow @portalsurya

Page 16: Epaper surya 24 september 2013

surya.co.id | surabaya.tribunnews.com

Tunjungan LifeHALAMAN � | | SELASA, 24 SEPTEMBER 2013

surabaya, surya - Meski menjamin tak akan membawa kasus pemalsuan ijazah peser-ta sertifikasi atau Pendidikan Latihan Profesi Guru (PLPG) ke jalur hukum, Universitas Dr Soetomo (Unitomo) tetap ingin bertemu Nuraini Yazul, guru pemakai ijazah palsu tersebut.

Rektor Unitomo Bachrul Amiq merasa perlu memperjelas kete-rangan Nuraini saat klarifikasi di Universitas Negeri Surabaya beberapa waktu lalu. Dalam kla-rifikasinya, guru asal Temayang, Bojonegoro ini membenarkan ija-zahnya palsu yang dibuat Sucip-to, oknum di luar Unitomo yang ditangkap polisi setahun silam.

Bahkan saat kasus ini mencu-at 2012 lalu, Nuraini bersama 90 korban Sucipto lainnya berikrar ingin mendapatkan ijazah yang asli dengan kuliah di Unitomo.

Namun setahun berjalan, Nu-

raini yang sudah mendapat re-komendasi diterima di Unitomo tidak menindaklanjuti hal itu. Malah tahun ini dia tercatat se-bagai peserta PLPG dengan ber-kas ijazah palsu tersebut.

”Logikanya dia sudah tahu palsu kok memakai ijazah itu untuk daftar PLPG. Ini yang perlu kami tanyakan langsung," katanya.

Menurut Amiq, jika memang Nuraini punya alasan yang te-

pat atas tindakannya, misalnya dia tak tahu tentang pendaftar-an PLPG, pihaknya tetap akan memberi kesempatan untuk ber-kuliah lagi di Unitomo.

Tapi jika ternyata dia memang berbuat tidak jujur dengan senga-ja memakai ijazah palsu untuk daftar PLPG, kesempatan kuliah itu tidak akan diberikan. ”Untuk memastikan ini, saya harus ber-temu langsung dengan dia, tidak bisa diwakilkan,” kata doktor hukum administrasi negara.

Sebenarnya, kemarin Nurai-ni sudah berkeinginan bertemu Amiq di kampus. Setelah di-tunggu hingga sore, guru SD ini tak kunjung datang.

Karena klatifikasi Nuraini ini sangat dibutuhkan, pihak-nya akan mengirim surat resmi ke Nuraini agar mau datang

MeSKI penggunaan boraks di makanan cukup marak, tidak

banyak masyarakat yang peduli dan rela bersusah payah menge-tes produk makanannya. Hal itu tidak terlepas dari mahal dan langkanya tester boraks yang ada di pasaran.

Mengetahui hal itu, lima mahasiswa Jurusan Kimia, Fa-kultas MIPA Unair, yakni M Al Rizqi Dharma Fauzi, Siswanto, Aisyul Athiroh, Fitria Desi Ari S dan Inayatur Rohmaniyah membuat tester boraks yang

SankSi yang sangat ringan membuat peredaran minuman keras ilegal makin marak di Surabaya. Penjual miras yang ditangkap pun hanya didenda maksimal Rp 250.000.

Padahal jika merujuk pada Peraturan Daerah (Perda) No 1/2010, Pasal 28 Ayat 1, tentang Surat Izin Usaha Perda-gangan Minuman Beralkohol, yang dikeluarkan oleh Dinas Perdagangan dan Perindustrian Surabaya, mereka yang tidak memiliki surat izin usaha memperdagangkan minuman keras beralkohol, bisa dikenakan hukuman tiga bulan penjara dan

Logikanya dia sudah tahu palsu kok memakai ijazah itu untuk daftar

PLPG. Ini yang perlu kami tanyakan langsung.

bachruL amIqrektor unitomo

Kami Capek Hanya Sita CukrikPolisi Dituduh Main Mata

dengan Penjual Miras■

surabaya, surya - Kapolre-stabes Surabaya, Kombes Pol Setija Junianta, mengaku capek selama ini hanya menyita minuman keras (miras) ilegal dan menindak penju-alnya dengan tindak pidana ringan.

"Kami capek hanya sita cukrik saja, tapi tidak ada efek jeranya," kata Setija, Senin (23/9).

Bahkan menurut Setija, akibat peredaran minuman keras, ada per-sepsi yang negatif dari masyarakat kepada polisi. Dikira polisi bermain

mata dengan penjual miras. Seperti yang dialaminya saat menggrebek gudang miras milik buronan Budi Utomo, di Jalan Kutai II, Minggu (22/9) dini hari.

Menurutnya, masyarakat mengi-ra seolah-olah ada oknum polisi yang mem-backup kegiatan tersang-ka. "Masyarakat sampai mengira ada main mata, karena sudah di-tangkap tapi dua hari bebas lagi,"

KE HALAMAN 15■

HUMAS UNAIR

juara PiMnaS - Tim Unair yang menciptakan tester boraks, borjaise, saat tiba di Kampus Unair, Senin (23/9).

Idealnya boraks dipakai di industri kertas, pengawet kayu, pengontrol kecoa dan industry keramik. Tapi

kenyataannya tidak sedikit yang memakainya sebagai bahan tambahan makanan seperti kerupuk, mie basah, lontong dan bakso. Terkait hal ini, mahasiswa Unair

menciptakan tester boraks yang sederhana dan murah.

Mahasiswa unair Ciptakan Borjaise

Bisa untuk Ngetes Kandungan Boraks di Makanan

MuSiCaL jOurnEY - Sebagian ang-gota String Orchestra of Surabaya menggelar latihan di Gedung De Javasche Bank (DJB) Surabaya, Senin (23/9) sore. Kelompok yang didominasi musisi muda itu akan tampil dalam konser orkestra ber-tajuk Musical Journey di gedung yang dibangun pada tahun 1829 tersebut, Rabu (25/9) malam.

Pengelolaan Sampah Bukan urusan untung dan rugi

surabaya, surya - DPRD Surabaya masih memperta-nyakan perjanjian kerjasama pengelolaan sampah di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Beno-wo, karena hingga sekarang isi perjanjian pengelolaan sampah belum pernah disampaikan ke dewan.

"Akibatnya kami dibutakan oleh pengelolaan sampah TPA Benowo. Terlebih alokasi ang-garan untuk pengelolaanya cukup besar setiap tahunnya," kata Reni Astuti, anggota Ko-misi C DPRD Surabaya, Senin (23/9).

Dijelaskannya, alokasi ang-garan untuk pengelolaan sam-pah TPA Benowo mencapai Rp 57 miliar tahun 2013 dan akan naik menjadi Rp 61 miliar. Na-mun belum diketahui progres reportnya oleh DPRD.

Memang, diakui Reni, perso-alan sampah di Surabaya me-rupakan masalah serius dan kritis. Ini dikarenakan jika ada hambatan dan persoal-an sedikit saja menyangkut sampah maka dampaknya akan luar biasa.

KE HALAMAN 15■

Tak Percaya Jadi JuaraaGhnIa Intan sofIarI

RezeKI memang datang-nya tidak pernah diduga. Mungkin inilah yang

dirasakan Aghnia Intan Sofiari, siswi kelas X SMA Muhamma-diyah 2 Pucang Taman.

Nyanya, demikian ia akrab dipangil oleh teman-temannya, tidak percaya ketika dewan juri memanggilnya untuk menerima piala dan penghargaan menjadi pemenang dalam kontes foto yang diadakan salah satu mal di kawasan Surabaya Barat bebe-rapa hari lalu.

"Saya nggak percaya kalau menjadi juara kontes foto itu,"

kata Nyanya kepada Surya, Senin (23/09).

Karena tidak percaya itulah lantas ia maju dan meminta ker-tas pengumuman yang dibaca oleh si MC. "Coba lihat mana ada nama saya," pintanya.

Barulah ketika ditunjukkan kertas pengumuman pemenang kontes foto itu, Nyanya yang suka malu difoto ini percaya bahwa dirinya benar-benar menjadi juara.

Ia tidak menyangka jika hasil jepretannya ini dinobatkan

Kapolrestabes capek menyita cukrik karena penjualnya hanya kena tipiring

Polisi tidak bisa memenjarakan tersangka penjual miras yang hanya terkena tipiring

BPOM akhirnya bersedia melakukan uji laboratorium terkait kandungan cukrik yang menewaskan 14 orang

storyhIGhLIGhts

KOMPAS/BAHANA PATRIA GUPTA

Butuh BiaYa BESar - Pemulung saat mencari plastik di timbun-an sampah di TPA Benowo, Kota Surabaya.

unitomo Beri kesempatan nuraini kuliah

KE HALAMAN 15■

Sore, keheningan lahan kering di kawasan Wono-rejo, Rungkut, Surabaya tiba tiba berubah ramai. Lahan kosong yang berbatasan dengan perumahan yang sedang dibangun pecah oleh raungan sepeda motor.

baca haLaman 11

SURYA/AHMAD ZAIMULO HAQ

MiraS OPLOSan - Kapolresta Surabaya, Kombes Pol Setija Junianta (kedua kiri) miras oplosan yang berhasil diamankan Polrestabes Surabaya, Senin (23/9).

Dendanya hanya rp 250.000

Guru Pemakai ijazah Palsu dalam PLPG■

muSiSi muDA konSer

surabaya, surya - Gedung De Javasche Bank (DJB) di Jalan Garuda, Surabaya, baru diresmikan penggunaannya pada 2012 silam setelah setahun sebelumnya sempat dikonservasi.

Bangunan cagar budaya yang dibangun pada 1829 dan sempat menjadi Bank Indonesia Kantor Perwakilan Wilayah IV Jawa Timur itu, beberapa kali menjadi venue pameran, rapat, seminar, hing-ga pernikahan. Lalu apa jadinya bila bangunan ber-

lantai dua itu disulap menjadi panggung orkestra? Pertanyaan itu tak lama lagi akan terjawab. Sebab pada 25 September 2013 mendatang, kelompok String Orchestra of Surabaya, berencana menggelar konser di gedung tersebut.

Produser String Orchestra, Shienny Kurniawati, mengatakan, ruangan DJB memiliki akustik yang sangat sempurna sehingga cocok dijadikan venue untuk menggelar orkestra. “Konser 25 September

KE HALAMAN 15■

De Javasche Bank48

di KE HALAMAN 15■

SURYA/EBEN HAEZER PANCA P

KE HALAMAN 15■

KE HALAMAN 15■

semakIn menantanG semakIn asyIk

SURYA/AHMAD ZAIMUL HAQ

join facebook.com/suryaonline follow @portalsurya

Page 17: Epaper surya 24 september 2013

surya.co.id | surabaya.tribunnews.comMALANG LINES | SELASA, 24 SEPTEMBER 2013

Para mahasiswa yang kecewa enggan beranjak dari depan Kantor Kejari Kota Malang. Koordinator Humas HMI UIN Malang, Alfian Hadi, menyata-kan pihak kejari meminta untuk menjadwal ulang pertemuan. Padahal, sebelumnya pihaknya kerap berkirim surat untuk audensi. “Terus terang kami ke-cewa. Karena sebelumnya kami sudah sering berkirim surat,” kata Alfian Hadi.

Aksi ini juga mendapat du-kungan dari Malang Corrup-tion Watch (MCW) dan LBH Surabaya Pos Malang. Alfian menambahkan, pihaknya meni-lai kejari tidak serius mengusut dugaan korupsi pembebasan lahan Kampus 2 UIN di Keca-matan Junrejo, Kota Batu. Sebab sebelumnya pada 31 Oktober 2012 kejari menyatakan ada dua calon tersangka, MW dan MH.

Bahkan, kejari menyataan ada kerugian negara sebesar

mengurangi kemacetan di kawasan Dinoyo. Sedangkan, teknis pelaksanaan jalur satu arah bisa dilakukan berbagai cara. Misalnya, terkait jalur mikrolet yang tidak berubah tersebut juga tidak masalah.

“Di beberpa kota juga diberlakukan jalur seperti itu. Di mana jalur angkutan umum dan kendaraan pribadi berlawanan arah. Namanya jalur contra flow, angkutan umum mempunyai jalur khusus sendiri. Hal itu sah-sah saja,” ujar dosen Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik UB itu.

Namun, yang perlu diper-hatikan, pemerintah harus menyediakan halte khusus di jalur mikrolet tersebut. Sebab, jumlah mikrolet di kawasan tersebut cukup banyak. Sopir mikrolet pun tidak boleh seenaknya menaikan dan menurunkan penumpang.

“Kalau tidak ada halte khusus kondisi lalu lintas akan semerawut dan rawan terjadi kecelakaan. Para sopir juga harus mentaati rambu-rambu yang ada,” katanya.

Selain itu, menurutnya, saat melakukan uji coba penerapan jalur contra flow, pemerintah juga harus mengakaji tingkat kepadatan lalu lintas di jalur tersebut. Bagaimana kondisi lalu lintas di jalur kendaraan pribadi, setelah ruas jalannya dikurangi untuk jalur mikrolet.

“Kalau kondisi lalu lintas di jalur kendaraan pribadi cukup padat, harus menyiapkan alternatif lain. Termasuk di jalur khusus mikrolet, juga harus dikaji tingkat kerawanannya. Tapi, kalau para sopir mikrolet tertib, rencana itu akan berjalan lancar,” ujarnya.

Ia menambahkan, penerapan jalur satu arah sebenarnya bisa diberlakuan untuk semua ken-daraan, termasuk jalur mikrolet. Menurutnya, jalur mikrolet di kawasan itu bisa diatur lagi. Agar tidak terjadi gesekan antarsopir mikrolet, harus ada trayek

mikrolet yang diubah.“Jalur mikrolet masih

bisa diatur lagi. Tidak semua dilewatkan jalur itu. Beberapa trayek mikrolet bisa dipindahkan ke jalur lain. Yang penting pendapatan sopir tidak berkurang,” katanya.

Kasat Lantas Polres Kota Malang, AKP Erwin Aras Genda, mengatakan, perlakukan jalur satu arah yang tidak berlaku untuk mikrolet tersebut rawan terjadi kecelakaan lalu lintas. Karenanya, ia meminta para sopir mikrolet untuk mentaati rambu-rambu lalu lintas yang ada.

“Kalau siang hari, mikrolet harus menyalakan lampu. Mikrolet juga tidak boleh keluar dari median jalan. Kalau ada yang melanggar, kami akan menindak tegas,” katanya.

Selain itu, dikatakannya, para sopir mikrolet tidak boleh saling menyalip. Karena, jalur tersebut hanya cukup untuk satu mobil. Kecepatan mikrolet juga akan dibatasi. “Dimungkinkan akan ada jeda pemberangkatan mikro-let, agar tidak saling menyalip,” ujarnya. (sha)

Namun saat tiba di rumah yang berada di Kecamatan Pakis, Kabupaten Malang ini, AM menyergapnya. AM mengikat tangan SZ dengan kain. Demikian juga mulutnya juga dibungkam dengan kain agar tidak berteriak. AM kemudian memperkosa SZ. “Saya ingatnya waktu itu tahun 2011,” tutur SZ.

Usai melakukan aksi bejat itu, AM mengancam SZ akan tidak bercerita kepada orang lain. Jika sampai bocor ke orang lain, maka AM akan menjual SZ ke lokasi sabung ayam. Di sana, menurut AM banyak orang yang dengan senang hati

membeli SZ untuk jadi pemuas nafsu. “Saya takut jika benar-be-nar dijual ke arena judi sabung ayam. Karena di sana banyak orang jahat,” ujar SZ polos.

Sejak saat itu AM selalu mengulangi perbuatannya. Dalam seminggu perbuatan itu dilakukan minimal tiga kali. Semua dilakukan pagi hari, saat dua anak AM sekolah dan istrinya bekerja di pabrik.

SZ masih ingat, perbuatan itu terakhir dilakukan pada 28 Agustus 2013. Karena tidak kuat dengan aib yang menimpanya, SZ kemudian melapor ke Polsek Pakis, pada 13 September lalu. Mengetahui laporan tersebut, AM mengancam akan melapor-kan SZ karena mencemarkan nama baiknya.

Dalam keadaan tertekan, SZ dan keluarganya sepakat untuk menyelesaikan laporan

itu dengan jalan kekeluargaan. Penyelesaian itu dijembatani Kapolsek Pakis, AKP Heri Prasetyo. Penyelesaian itu yang membuat SZ tertekan dan memilih kabur dari rumah. “Saya takut perbuatan itu diulangi lagi. Saya pilih kabur saja,” katanya.

Menurut seorang warga dari Kecamatan Pakis yang mendampingi SZ, AM dikenal sebagai jagoan kampung. Selain itu AM juga dikenal luas sebagai informan polisi. Diduga polisi tidak mau menghukum AM karena terkait sebagai informan itu.

AKP Heri Prasetyo tidak bisa dikonfirmasi. Saat dihubungi lewat nomor telepon selulernya, Heri tak mengangkat.

Ketua LPA Kota Malang, Joko Nunang mengatakan, saat ini yang penting mengaman-

kan SZ. Selain itu pihaknya mendampingi SZ untuk memulihkan dampak psikologi atas kasus yang menimpanya. “Yang penting dia selamat dulu. Selanjutnya baru meneruskan proses hukumnya,” terangnya.

Joko menyayangkan sikap Polsek Pakis yang tidak mene-ruskan laporan dari SZ ke Unit Perlindungan Perempuan dan Anak (UPPA) Polres Malang. Joko juga menyayangkan sikap Polsek untuk menyelesaikan kasus itu dengan jalan kekeluar-gaan. Padahal, kasus pencabulan terhadap anak itu tidak boleh di-damaikan. Semua harus diproses sampai pelaku dihukum. “Tidak boleh pencabulan terhadap anak diselesaikan dengan jalan damai. Karena itu berkaitan dengan trauma berkepanjangan serta masa depan anak-anak,” tegasnya. (day)

Jangan Seenaknya...

DARI HALAMAN 9■

Korban Ketakutan...

DARI HALAMAN 9■

SURYA/SYLvIANITA wIDYAwATI

EVAKUASI-Sejumlah petugas mengevakuasi korban Poniman (55), warga Dusun Mentaraman, Desa/Kecamatan Pagelaran, yang mening-gal terbakar di ladang tebu miliknya, Senin (23/9). Korban mengalami luka bakar antara lain di dada, tangan, dan wajah.

Petani Tebu Tewas Terbakar Berusaha Padamkan Api Yang Merembet■

15

HMI Pertanyakan...DARI HALAMAN 9■

Gajayana dan Jalan DI Panja-itan tetap menolak penerapan rekayasa lalu lintas satu jalur di wilayah tersebut. Ketua jalur mikrolet Arjosari-Dinoyo-Lan-dungsari (ADL), Arifin Sarido, mengatakan, jika penerapan ja-lur satu arah juga diberlakukan untuk mikrolet, maka rawan terjadi perselisihan antarsopir mikrolet.

“Kondisi tersebut rawan ter-jadi gesekan antarsopir. Untuk itu, kami minta kepada wali kota agar jalur mikrolet di kawasan itu tidak diubah,” kata Sarido.

Ketua jalur mikrolet Gadang-Landungsari (GL), Ali Mursyid, mengatakan, para sopir sudah merasa resah saat mendengar rencana penerapan jalur satu arah di kawasan itu. Menurut-nya, para sopir mikrolet tidak setuju dengan rencana penera-pan jalur satu arah di wilayah tersebut.

“Kami sudah merintis jalur tersebut mulai sepi, menjadi ramai, sampai sekarang sepi lagi. Kalau sekarang jalurnya dijadikan satu lalu bagaimana nasib kami (sopir),” ujarnya.

Ketua jalur mikrolet Lan-dungsari -Dinoyo-Gadang (LDG), Taufik, mengatakan, sudah melakukan koordinasi dengan para ketua jalur ter-kait rencana penerapan jalur satu arah di kawasan Dinoyo. Menurutnya, para ketua jalur sepakat agar pemerintah tidak mengubah sembilan trayek resmi mikrolet.

Jalur KhususAnton, akhirnya menuruti

permintaan para sopir mik-rolet tersebut. “Kalau semua sopir mikrolet menginginkan jalurnya tetap, ya sudah, jalur mikrolet tidak akan diubah,” katanya.

Solusinya, Pemkot Malang akan membangun median jalan khusus untuk jalur mikrolet. Median ini berfungsi sebagai

batas jalur mikrolet dengan kendaraan pribadi, sebagaima-na jalur busway di Jakarta.

“Kami sudah berkomitmen pro wong cilik. Kalau kebijakan-nya memberatkan masyarakat (sopir), saya juga tidak mau. Nanti akan kami anggarkan untuk pembuatan media ja-lan,” ujarnya. Nanti juga akan ditambah rambu-rambu lalu lintas dan halte khusus untuk jalur mikrolet.

Dengan demikian, uji coba penerapan jalur satu arah di kawasan itu akan berlaku untuk kendaraan pribadi. Mi-nimal dua minggu ke depan sudah mulai dilaksanakan guna mengurai kemacetan di kawasan Dinoyo.

Selain itu, rekayasa lalu lintas juga untuk mengalihkan arus lalu lintas di jembatan Soekarno-Hatta (Soehat) yang rencananya akan ditutup.

Anton pun menyebut kesepa-katan dalam pertemuan tersebut sudah final dan dilaksanakan dua pekan ke depan.(sha)

Anton Setuju...DARI HALAMAN 9■

sesuai permintaan wali kota, semua pedagang, baik yang aktif maupun tidak aktif ditampung.

“Sesuai kesepakatan, jumlah semua pedagang menjadi 2.250 orang,” ujarnya.

2 Tahun TuntasLitiansyah menegaskan, per-

ubahan site plan ini akan diikuti nilai investasi yang makin besar. Sebelumnya, PT KIS sudah me-nyiapkan uang Rp 400 miliar untuk pembangunan pasar ter-sebut.

“Kami belum melakukan penghitungan. Ketika perte-muan Kamis (26/9), akan kami sampaikan,” kata King.

Dikatakannya, berlarut-la-rutnya masalah relokasi juga membuat PT KIS harus me-

ngeluarkan biaya tambahan. Menurutnya, semakin lama pelaksanaan pembangunan dilakukan, investor semakin rugi. Sebab, proyek tersebut bukan proyek APBD.

Ia menuturkan, relokasi pe-dagang Pasar Blimbing sudah pernah dilakukan pada 8 Mei 2012, namun gagal. Lalu pro-ses relokasi diundur pada 21 Agustus 2013, tetapi sampai sekarang belum beres. “Semo-

ga kali ini bisa berhasil. Kami targetkan pembangunan sele-sai dua tahun setelah pedagang pindah,” katanya.

Hasil rapat pada Kamis mendatang akan segera dino-tariskan. Setelah itu, semua pihak juga segera melaksana-kan kesepakatan yang sudah disetujui. “Pembangunan pasar segera dilaksanakan, pedagang juga harus segera pindah,” katanya. (sha)

Putu Raka terkait pencairan kre-dit Rp 20 miliar untuk pengem-bangan PGD. Menurut Aziz, ada 15 oknum pejabat BRI Kawi Malang yang diduga menerima 32 tanah kavling di PGD. Bebe-rapa oknum pejabat ini bahkan ada yang memiliki hingga enam tanah kavling itu.

“Dari 32 tanah kavling yang diduga sebagai gratifikasi, luas totalnya sekitar 7.000 meter persegi. Kalau rumah kami dikatakan ilegal oleh BRI, kami juga bisa melakukan pengusutan terhadap dugaan grati-fikasi ini,” papar Aziz.

Aziz memberikan beberapa nama, tiga di antaranya adalah ok-num pejabat BRI Kawi Malang ber-inisial HS, YS, dan BP. Ketiga nama ini, lanjut Aziz, memiliki kavling di

PGD sebanyak empat hingga enam kavling. “Ada yang punya satu dan dua kavling. Tetapi ketiga nama itu, memiliki setidaknya empat kav-ling. Bahkan BP ini punya enam kavling,” bebernya.

Data-data dugaan gratifikasi ini, ungkap Aziz, didapatnya dari komputer perusahaan pe-ngembang PGD, PT DAN, yang disita warga. Di dalam file-file yang ada itu, terdapat data-data penerima kavling-kavling tadi.

“Kami sebenarnya tidak akan mengungkap ini. Tetapi BRI Kawi sudah buat pernyataan yang benar-benar menyakitkan warga. Makanya kami beberkan semuanya di hadapan publik,” tegas Aziz.

Legal Officer BRI Kawi Malang, Gusman Aresa, menuturkan per-nyataan BRI Kawi Malang kepa-da Pengadilan Tata Niaga meru-pakan jawaban normatif proses

hukum terhadap sidang derden verzet yang dilakukan warga PGD terhadap putusan pailit PT DAN dan Putu Raka.

“Kalaupun nanti pernyataan kami itu tidak benar, biar peng-adilan yang memutuskan,” kata Gusman.

Pimpinan Cabang (Pimcab) BRI Kawi Malang, Sulaeman Tahe, menambahkan meski dia men-jabat sebagai Pimcab, Sulaeman tidak bisa mengambil kebijakan terhadap kasus PGD ini. Sulaem-an mengungkapkan kasus PGD ini sudah diambil alih BRI Pusat Jakarta. “Segala kebijakan dan keputusan terkait PGD sudah bukan lagi wewenang saya. Itu semua sudah di-handle pusat,” tandas Sulaeman.

Saat ditanya tentang dugaan gra-tifikasi, Sulaeman mengaku belum mendapatkan laporan tentang itu dari siapapun. “Saya ini masih baru

menjabat di sini, jadi belum tahu banyak kasus-kasus terdahulu. Kalau warga memang punya data, silakan laporkan ke saya, nanti akan saya tindaklanjuti,” ucapnya.

Menanggapi pernyataan Pimcab BRI Kawi, kuasa hukum warga PGD, Gunadi Handoko, meminta agar Sulaeman meng-hadirkan Direksi BRI Pusat yang memiliki wewenang terkait ka-sus PGD. Gunadi mengatakan setelah berkoordinasi, pihak BRI Kawi menyanggupi permintaan warga untuk dengar pendapat dengan Direksi BRI Pusat yang punya wewenang.

“Mereka katakan sampai dengan minggu ketiga Oktober, dengar pendapat itu bisa dila-kukan. Kami akan tagih janji itu, karena Pimcab BRI Kawi sudah buat surat pernyataan resmi ter-hadap permintaan warga ini,” urainya. (isy)

Warga Ungkap...DARI HALAMAN 9■

digunakan saat saya menjadi guru kelak,” sambungnya.

Awal Intan menyukai lukis adalah guru keseniannya di SDN Mulyoagung 3, Sudewo. Yang memperkenalkannya. Dengan telaten, lanjut Intan, Sudewo mengajarkan prinsip-prinsip melukis.

“Saya berterimakasih kepada beliau. Sekarang saya sudah terbiasa melukis di atas kanvas,” ujarnya.

Bagi Intan, melukis bukan sekedar membuat gambar, tapi sebagai wadah menuangkan ide. Makna dalam satu bidang lukisan, bisa diterjemahkan ke dalam seribu bahasa yang tak akan habis diulas.

“Bersama Samin ini, saya juga sudah mengikuti pamer-an, dan lomba-lomba. Kadang menang, kadang kalah, tapi itu

tak masalah, karena menam-bah jam terbang saya sebagai pelukis,” ungkapnya.

Saat Surya menantangnya melukis, dengan cekatan Intan melukis di atas notes Surya. Tidak sampai 10 menit, sketsa pulpen bergambarkan wajah wartawan Surya selesai dikerjakannya.

“Saya biasanya melukis sambil mendengarkan musik band All Time Low. Kalau ha-silnya jelek, saya minta maaf,” ucapnya merendah.(isy)

Perkawinkan PKn...

DARI HALAMAN 9■

Kepanjen, Surya - Warga Dusun Mentaraman, Desa/Ke-camatan Pagelaran, Kabupaten Malang, Senin (23/9), geger menyusul adanya kebakaran ladang tebu yang menewaskan seorang petani tebu dusun se-tempat. Korban tewas diketahui bernama Paiman alias Poniman (55), warga Dusun Mentaraman RT 24/RW 03.

Informasinya, siang itu kor-

ban membakar daun tebu yang habis ditebang di lahan milik-nya seluas 500 meter persegi. Namun, kobaran api itu merem-bet ke ladang tebu milik orang lain yaitu Suprapto. Mengetahui kondisi ini, korban berusaha me-madamkan kobaran api. Diduga kuat kobaran api itu semakin membesar hingga mengepung korban. Jilatan api ditambah asap tebal yang mengepung

lahan tebu membuat korban tak mampu menyelematkan diri. Korban akhirnya tersulut api hingga meninggal dunia di tem-pat kejadian dengan luka serius di sekujur badan.

“Korban menurut informasi membakar daun tebu kering yang habis ditebang pada pagi hari. Tetapi agak siang, angin agak kencang. Mungkin dari daun yang dibakar itu ada

Site Plan...DARI HALAMAN 9■

Rp 800 juta. Pernyataan itu menunjukkan adanya validitas bukti sesuai ketentuan hukum. “Tidak mungkin kejari berani mengungkapkan itu jika tidak ada alat bukti yang cukup,” te-rang Alfian.

Namun, sikap optimistis ke-jaksaan menjadi mentah. Pada 14 September 2013, kejaksaan me-nyatakan ada persoalan teknis untuk mengusut kasus tersebut, di antaranya kesulitan mencari informasi dari para warga.

Alfian menyatakan, setahun sejak pernyataan ada dua calon tersangka, Kejari Kota Malang telah bersikap tidak konsisten. Kejari juga dinilai tidak profe-sional. Sebab sejak menyatakan akan ada tersangka, namun setelah setahun berselang kasus tersebut justru mandek.

“Tidak ada progres sama seka-li. Setahun dari calon tersangka, sampai sekarang tidak kunjung jadi tersangka,” ucapnya kece-

wa. Mewakili teman-temannya,

Alfian mendesak agar Kejari Kota Malang segera menetap-kan tersangka. Selain itu kejari harus mengungkap otak di balik korupsi tersebut. “Korupsi ada-lah kejahatan sistemik. Karena itu, ada otak struktural maupun otak intelektual. Mereka harus ditangkap,” tegasnya.

Apabila Kejari Kota Malang ti-dak sanggup, HMI UIN menya-rankan agar menyerahkan kasus itu ke Kejati Jatim. Bahkan, jika masih tidak memungkinkan, kasus itu bisa diserahkan ke Ke-jaksaan Agung mapun Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).

HMI UIN pun serius mene-ruskan kasus itu ke KPK. Sebab, berdasar hitungan, kerugian dugaan korupsi Kampus 2 UIN mencapai Rp 8 miliar. “Kami su-dah berkonsultasi dengan KPK. Mereka menyarankan untuk melakukan perbaikan pelapor-

an,” ungkap Alfian. Berdasar data dari MCW,

lahan kampus 2 UIN seluas 100 hektare dibeli dengan harga Rp 20 miliar. Namun Rp 8 miliar di antaranya terindikasi dikorupsi. Harga nilai jual obyek pajak (NJOP) tanah yang seharusnya Rp 75.000 per meter persegi, ter-nyata hanya dibeli Rp 65.000 per meter persegi. Indikasi tersebut dikuatkan hasil audit Badan Pe-meriksa Keuangan (BKP) RI.

Sayangnya saat akan dikon-firmasi, tidak ada pejabat Kejari Kota Malang yang ngantor. Me-nurut petugas penerima tamu yang bernama Adi, Kepala Kejari Kota Malang dan jajaran stafnya ada acara di Kejati Jatim. Sedang Kasi Pidsus, Tri Widodo, ada acara serah terima jabatan Wakil Ketua Pengadilan Negeri (PN) Kota Malang. “Semua sedang ada kegiatan di luar. Mungkin Selasa (24/9) bisa datang lagi,” ujarnya. (day)

yang terbang ke lahan tebu milik orang lain,” jelas Agus Sulis, petugas pemadam keba-karan (PMK) Pemkab Malang kepada Surya, Senin (23/9).

Diungkapkan Agus Sulis, lokasi korban membakar daun tebu itu sendiri sudah kosong karena tebu telah ha-bis ditebang pada pagi hari. Diperkirakan khawatir apinya makin merembet, ia berusaha memadamkan sendiri. PMK yang mendapat info kebakaran itu langsung meluncurkan dua unit mobil PMK.

Api memang sempat meram-bah ke daun-daun tebu kering yang berada di bawah lading korban. Posisi korban ketika ditemukan sudah di pinggir la-han tebu. Mungkin ia berusaha melarikan diri tetapi tetap saja badannya tersulut kobaran api.

Baru sekitar pukul 13.00 WIB, kobaran api bisa dipadamkan total petugas PMK.

Begitu mendapat berita ada kebakaran lading tebu yang menelan korban jiwa, Kapolres Malang, AKBP Adi Deriyan Ja-yamarta, dan Camat Pagelaran, Hari Krispiyanto, langsung men-datangi lokasi kejadian. Korban yang mengalami luka bakar di sekujur tubuhnya itu kemudian dibawa ke puskesmas dengan ambulans untuk divisum.

“Keluarga korban sudah me-nerima hal ini sebagai musibah atau kecelakaan murni,” kata AKP Karmidi, Kapolsek Page-laran.

Posisi korban ketika ditemu-kan adalah tengkurap. Korban mengalami luka bakar terparah pada dada, tangan dan wajah. Celana korban juga terbakar.

Nurul Kusnaeni, Kepala UPT PMK Kabupaten Malang meng-imbau warga agar lebih berhati-hati beraktivitas, apalagi yang dapat menyebabkan timbulnya

kebakaran. “Apabila terjadi ke-bakaran mohon segera hubungi posko pemadam di nomor tele-pon (0341) 346999. Kami siaga 24 jam,” tutur Nurul. (vie)

join facebook.com/suryaonline follow @portalsurya

Page 18: Epaper surya 24 september 2013

Sidoarjo RegionDishub Siapkan 15 Bus SekolahSidoarjo, Surya - Dampak larangan naik motor bagi pela-jar di Sidoarjo karena seringnya angka kecelakaan yang melibat-kan pelajar, mendorong Dinas Perhubungan (Dishub) Sidoarjo mengajukan anggaran untuk pengadaan 15 bus sekolah dalam RAPBD 2014. Bus ini disediakan gratis bagi pelajar SMP/MTs maupun SMA/SMK/MA.

Bus sekolah ini sebetulnya sudah direncanakan sejak lama dan belum terealisasi. Makan-nya Dishub nekat mengajukan anggaran dalam RAPBD 2014 karena tujuannya untuk memu-dahkan siswa.

“Apabila ini terwujud, pem-kab bisa mempunyai angkutan massal untuk siswa,” tutur Ka-

dishub, HM Husni Thamrin, di sela-sela acara Sosialisasi Anti Korupsi oleh KPK dan Kejari Sidoarjo di Pendopo Pemkab Sidoarjo, Senin (23/9).

Toleransi Lintas Agama Harus DigaungkanSidoarjo, Surya - Mantan Ketua Mahkamah Konsti-tusi (MK), Mahfud MD dan mantan Ketua Umum PBNU, KH Hasyim Muzadi menghadiri kegiatan Konsultasi Nasio-nal Antar-Gereja dan Lembaga Kristen di Gereja Bethany Jl Diponegoro, di Sidoarjo, Senin (23/9).

Pertemuan yang digagas itu mengingat pentingnya silaturahmi meski berbeda agama. Namun tujuan yang paling penting adalah menjalin kebersamaan antarumat beragama sehingga bisa terwujud perdamaian.

Dalam acara itu, Mahfud menegaskan pertemuan de-ngan pimpinan gereja merupakan salah satu bentuk tole-ransi lintas agama. Karena dalam komunikasi yang baik akan tercipta rasa persaudaraan yang tinggi yang dapat memperkuat persatuan dan kesatuan bangsa.

“Yang jelas dalam silaturahmi itu penting. Disini tidak ada unsur politik apapun,” tegas Mahfud.

Adanya pertemuan rutin antarumat hingga lintas agama dapat menciptkana visi dan misi Indonesia ke depan yang lebih baik. “Dengan pertemuan ini, Indonesia bisa lebih maju dan tercipta kondisi yang baik. Komunikasi yang kami bangun di sini untuk membuat suasana yang sejuk hingga terjalin keamanan,” ungkapnya.

Pertemuan yang dilangsungkan di Gedung Serba Guna House of Glory Jl Diponegoro itu juga dihadiri mantan Ketua PBNU KH Hasyim Muzadi dan sejumlah pimpinan gereja Sidoarjo serta anggota Badan Musyawarah Antar Gereja (Bamag) Sidoarjo.

Sementara itu KH Hasyim Muzadi menegaskan, komu-nikasi lintas agama dan antarumat beragama harus diba-ngun secara terus-menerus. Karena dari komunikasi yang baik akan tercipta kondisi yang lebih baik.

“Semua itu dari komunikasi. Seringnya kita berkomuni-kasi semuanya bisa tercapai dengan baik,” tuturnya.

Sementara itu, Panitia Konsultasi Nasional Antar Gereja Dan Lembaga Kristen, Agus Santoso, menjelaskan meng-undang Mahfud MD dan KH Hasyim Muzadi karena kedua tokoh ini memiliki wawasan yang luas. Baik itu budaya dan keberagaam di Indonesia.

Sidoarjo, Surya - Dua pengendara motor tewas dalam tabrakan beruntun yang melibatkan tiga sepeda motor dan sebuah mobil Toyota Innova L 1832 QF di Jl Raya Pahlawan, tepatnya di depan pintu masuk Lippo Plaza, Senin (23/9) sekitar pukul 09.56 WIB.

Dalam peristiawa itu Abdul Bazar (63), pengendara motor Supra 125 nopol L 4721 EI beralamat di Tenggilis Surabaya, tewas di lokasi. Sedangkan Sri (45), yang dibonceng korban mengalami patah tu-lang tangan dan luka serius di kepalanya sempat dirawat di RSUD. Namun Sri mengembuskan napas terakhir dalam perawatan.

Sementara pengendara Yamaha Vixon

S 5742 RH, Andik Priyoni mengalami luka patah tulang rusuk dan kaki; Jatmiko Utomo warga Mojokerto mangalami luka ringan; dan M Rosyad (43), warga Mojo-sari, Mojokerto, yang mengendarai Hon-da Supra 125 nopol S 2453 RF mengalami luka ringan.

Informasi yang di lapangan menyebut-kan, kecelakaan itu bermula saat Dian Hermawan (34), pengemudi Toyota Inno-va L 1832 QF, warga Sidosermo, Surabaya melaju dari arah timur ke barat dengan kecepatan sekitar 80 km/jam.

Bersamaan dengan itu meluncur dari arah barat tiga unit motor dan tabrakan tak bisa terelakkan lagi. Setelah tabrakan tiga unit motor itu terseret hingga 5 meter.

Kerasnya tabrakan menyebabkan bumper depan mobil penyok.

Menurut saksi mata, sekuriti Lippo Plaza, mobil meluncur dari arah timur ke barat itu nyelonong hingga melewati marka jalan. “Pertama yang ditabrak mo-tor Yamaha Vixion kemudian dua motor Honda. Pengendara motor Abdul Bazar meninggal dunia di lokasi dan perempu-an yang dibonceng kondisinya parah,” tuturnya.

Sementara itu, Kanit Laka Polres Sido-arjo, Iptu Eka Anggriana, menetapkan Dian Hermawan sebagai tersangka da-lam insiden ini. Karena saat diperiksa di mapolres, Dian mengaku mengantuk dan mobil yang dikendarai oleng ke kanan lalu menghantam tiga motor . “Dian Her-mawan yang menyetir mobil kami tetap-kan sebagai tersangka,” jelasnya. (mif)

surya/anas miftakudin

TAbrAkAn mAuT - mobil toyota innova yang dikendarai dian Hermawan (34), usai menabrak tiga sepeda motor dan menewaskan dua orang saat dipindahkan dari lokasi kecelakaan di Jl raya Pahlawan, tepatnya di depan Lippo Plaza, senin (23/9).

mengantuk Tewaskan 2 Pengendara motorSopir Toyota Innova Jadi Tersangka■

Gratis untuk Semua Pelajar di Sidoarjo■

Bertujuan mengurangi penggunaan motor di kalangan pelajar

Operasinal bus sekolah dibagi dalam empat wilayah

Bus ini hanya akan diperasikan saat jam berangkat dan pulang sekolah dan disediakan gratis

storyhighlights

surya/anas miftakudin

konSuLTASI nASIonAL - mahfud md bersama kH Hasyim muzadi saat menghadiri konsultasi nasional antar Gereja dan Lembaga kristen sidoarjo di Gereja Bethany Jl diponegoro, senin (23/9).

surabaya.tribunnews.com surya.co.id

HaLaman 16 | | SELASA, 24 sEPtEmBEr 2013

Guru Dukung Program bus Sekolah

rencAnA pengadaaan sebanyak 15 unit bus sekolah oleh Pemkab sidoarjo mendapat dukungan dari guru. Pasalnya, kendaraan bus yang disediakan gratis ini bisa mempermudah siswa-siswi yang rumahnya jauh dari jauh sekolah. selain bisa lebih cepat sampai sekolah, juga lebih aman bagi pelajar dibanding naik kendaraan sendiri maupun angkutan umum.

menurut dwi prasetyo sPd, guru smPn 3 sidoarjo, secara pribadi dan lembaga sangat mendukung upaya yang dilakukan dinas Perhubungan (dishub) sidoarjo. karena bus gratis yang akan disediakan justru mengurangi kemacetan jalanan sidoarjo. selama ini banyak siswa-siswi yang menggunakan kendaraan bermotor. “dengan cara itu bisa meminimalisir angka kecelakaan di jalan. terus terang, siswa saat naik motor

kondisinya masih labil karena masih terbawa emosional,” terangnya.

dwi Prasetyo yang juga sebagai Humas smPn 3 mengungkapkan, bus sekolah itu saat mengangkut siswa harus tepat waktu. artinya, siswa saat sampai di sekolah harus sebelum masuk sekolah.

“Jangan sampai ada alasan dari siswa jika naik bus sekolah datangnya terlambat. Pokoknya harus tepat waktu,” ujarnya.

dijelaskannya, yang harus dipikirkan oleh dishub adalah bagaimana dengan kondisi so-pir angkutan umum yang ada. karena secara tidak langsung, keberadaan bus sekolah bisa mengurangi pendapatan dari sopir angkutan umum.

“kalau bicara bus sekolah saya sangat mendukung. mungkin sopir angkutan umum akan mendapat sosialisasi dari dishub,” jelas dwi. (mif)

Sesuai rencana, operasional bus sekolah dibagi dalam empat wilayah. Yakni Jabon-Sidoarjo, Tarik-Sidoarjo, Balongbendo-Sidoarjo dan Waru-Sidoarjo. Misalnya, siswa yang rumahnya di Krian dan sekolah di Sidoarjo maka bisa menggunakan jasa bus gratis dan langsung turun di depan sekolah. "Rute yang dilewati memang jalur sekolah,” katanya.

Penyediaan bus sekolah gratis ini semata untuk keselamatan siswa. Karena selama ini ba-nyak siswa SMP dan SMA atau sederajat yang usianya belum mencukupi untuk mendapatkan SIM, banyak yang mengguna-kan motor. Akibatnya banyak pelajar yang terlibat kecelakaan karena kurang paham aturan lalu lintas.

“Anak yang masih di bawah usia 17 tahun adalah tanggung jawab orangtua. Kalau sampai ada kecelakaan dan meninggal dunia siapa yang bertanggung jawab?” ungkapnya.

Apakah nantinya bus sekolah ini tidak berjubel? “Program ini kan program awal. Kalau ada kurang pas akan diperbaiki dan yang penting jalan dulu,” terangnya.

Bus sekolah akan dioperasi-kan saat jam masuk sekolah dan pulang sekolah saja. ”Alhamdu-lillah program yang saya ajukan mendapat sinyal positif dari Pak Bupati (Saiful Ilah) karena bisa mengurangi kendaraan priba-di yang dipakai siswa,” jelas Thamrin.

Sementara itu, anggota DPRD Sidoarjo, Tarkit Erdianto meng-akui program yang digagas Dishub tersebut sangat bagus karena bisa memudahkan sis-wa. Namun program yang ada harus diawasi dan dikawal te-rus sampai selesai. “Saya con-tohkan saja, parkir berlanggan-an, apakah layanannya beres dan kedua pemasangan rambu larangan parkir di Jl Pahlawan apa tindaklanjutnya,” kritiknya. (mif)

“KH Hasyim Muzadi yang menyan-dang sebagai presiden World Conference for Religious dan Peace sangat paham ten-tang toleransi umat beragama,” ujar Agus.

Dalam pertemuan ini, Agus dan peser-

ta yang hadir diharapkan bisa mendapat ilmu yang bermanfaat dari kedua tokoh ini. “Silaturahmi yang kami gelar supa-ya hubungan menjadi lebih baik dan ber-makna,” pungkasnya. (mif)

join facebook.com/suryaonline follow @portalsurya

Page 19: Epaper surya 24 september 2013

Batu Plus

Batu, Surya- Kurang tiga bulan lagi program Jaminan Ke-sehatan Nasional (JKN) dilaksa-nakan di seluruh Indonesia. Na-mun, hingga kini Kementerian Kesehatan (Kemenkes) belum juga menurunkan petunjuk pe-laksanaan (juklak) dan petunjuk teknis (juknis).

Belum turunnya juklak dan juknis ini membuat rencana Di-nas Kesehatan (Dinkes) Kota Batu menyosialisasikan program itu terhambat. Sebab, satu-satunya bahan untuk sosialisasi ada dalam juklak dan juknis. Di dalam juklak

dan juknis itu memuat kepastian waktu pelaksanaan, premi yang harus ditanggung, prosedur pelaksanaan, dan berapa jumlah penduduk yang ikut.

“Akan sosialisasi tidak ada materinya. Kami belum tahu nanti konsep teknis program itu bagaimana. Kami bisa sosialisasi kalau sudah memegang juklak dan juknis itu,” kata Edang Tri-ningsih, Kepala Dinkes (Kadin-kes) Kota Batu, Senin (23/9).

Kendati belum melakukan sosialisasi, Endang mengaku su-dah siap melaksanakan program

itu. Di antara kesiapan itu ada-lah peningkatan sumberdaya manusia yang nantinya bertugas di puskesmas, pembangunan infrastruktur, dan penambahan alat di puskesmas.

“Tahun ini menambah alat pe-rawatan gigi, seperti bor, pinset, dan alat cabut gigi. Tahun lalu beli alat tensi. Kami selalu me-nambah alat agar nanti begitu JKN dilaksanakan maka satu orang satu alat. Apalagi yang sa-kit gigi di kota ini banyak juga,” papar Endang.

Menurut Endang, angka ke-

sakitan di Kota Batu sebesar 21 persen dari jumlah penduduk sebanyak kurang lebih 206.000 jiwa. Di antara prosentase itu, 10-15 persen mengalami rawat inap. Di Kota Batu ada tiga puskesmas yang tersebar di tiga kecamatan yaitu Batu, Bumiaji, dan Kecamat-an Junrejo. “Semua sudah mela-yani rawat inap,” katanya.

Ditanya tentang obat untuk JKN nanti, menurut Endang, anggaran obat ada di dana alo-kasi khusus (DAK). Pihaknya juga akan menyediakan obat sesuai dengan kebutuhan. (iks)

surya/hayu yudha prabowo

puncak pesta - penampilan ariel Noah dalam yamaha pesta semakin di depan di halaman stadion Kanjuruhan Kepanjen, Kabupaten Malang, Minggu (22/9). Vokalis brand ambassador yamaha yang bernama asli Nazriel Ilham ini mendapatkan ucapan selamat ulang tahun ke-32 dari sahabat Noah yang memadati lokasi konser.

Juklak Hambat sosialisasi program Jkn

Batu Diincar Maling Luar KotaBatu, Surya - Berkembang-nya Kota Batu menjadi kawasan wisata menimbulkan ancaman kejahatan. Akhir-akhir ini, pihak kepolisian mengendus mulai tingginya praktik pencurian yang dilakukan pencuri dari luar kota.

Tidak sampai satu bulan ini, terjadi dua kali pencurian di Jalan Diponegoro, satu kasus pencurian masing-masing di Jalan Diran dan Jalan Patimura. Yang terbaru, dua pencuri dari Pasuruan dan Porong sempat membawa lari laptop milik warga Malang, namun berhasil dibekuk polisi saat itu juga, Minggu (22/9) siang.

Dua pencuri yang dibekuk itu bernama Joko Pranoto (41) warga RT 2 RW 1 Dusun Kra-jan Desa Kapasan Kecamatan Pasrepan Kabupaten Pasuruan dan Alfredo alias Edi (23) war-ga RT 3 RW 6 Dusun Tanggul-rejo Desa Porong Kecamatan Porong Sidoarjo.

Joko dan Alfredo datang ke Batu sekitar pukul 11.00 WIB. Saat melintasi Jembatan Metro Jalan Brantas, mereka melihat mobil pikap warna putih yang dikendarai Imam Syafi’i (43) dan Amarullah Taufani. Ke-duanya warga Kota Malang yang hendak mengunjungi te-mannya di Dusun Junggo Desa Tulungrejo.

Joko dan Alfredo menguntit mobil tersebut. Mengetahui mobilnya dibuntuti, Imam cu-riga lalu menghubungi Polsek

Batu sembari memberitahu motor matik hitam N 6335 TN yang ditunggangi pelaku. Ka-nit Reskrim Polsek Batu, Iptu Tukiman minta Imam meng-hentikan mobilnya di suatu tempat agar bisa dibuntuti oleh anggota Polsek. Imam pun me-nuruti saran itu. Saat memasuki dhuhur, Imam menghentikan mobilnya di depan masjid Al Muttaqien Jl Bukit Berbunga Desa Sidomulyo.

Tidak jauh dari lokasi mobil, sudah berjaga dua anggota Polsek. Selang 10 menit kemu-dian, dua anggota itu melihat pelaku mendekati mobil yang diincar. Salah satu dari mereka bernama Joko turun dari motor lalu membuka pintu mobil dan membawa kabur tas berisi lap-top acer 14 inci.

Joko yang baru meninggal-kan mobil sekitar 10 meter langsung disergap polisi. Se-dangkan Alfredo yang masih di atas motor melarikan diri menuju Desa Sumberbrantas.

“Joko kami bawa ke kantor Polsek. Anggota kami lainnya mengejar Alfredo dan berhasil menangkap di sekitar Cangar Desa Sumberbrantas dengan dibantu warga setempat,” papar Tukiman di Polsek batu, Senin (23/9).

DirencanakanAksi kedua maling luar kota

itu sudah direncanakan. Pe-ngeledahan dari tas Joko, polisi mendapatkan alat untuk aksi, antara lain, catem, obeng, dan linggis dibalut kain. “Melihat linggis yang dibalut kain itu menunjukkan mereka spesialis pencuri barang di dalam mobil untuk memecah kaca jendela,” sambungnya.

Melihat kejadian seperti ini, Tukiman berharap warga yang mencurigai adanya penguntitan oleh orang asing diharapkan se-gera melapor kepada polisi. Pen-curi dari luar kota seringkali sulit dilacak karena mereka langsung meningglkan Kota Batu.

Akibat aksi itu, pelaku dian-cam maksimal penjara tujuh tahun sesuai pasal 363 KUHP karena mereka mencuri dengan kekerasan merusak pintu mobil.

Saat dikeler, baik Joko mau-pun Alfredo mengakui kalau ke Batu mencari sasaran.

“Kami ingin jalan-jalan (ke Batu) sambil mencari yang bisa kami curi,” kata Alfredo yang badannya memiliki banyak tato.(iks)

calon korban sigap, 2 pelaku Ditangkap■

surya.co.id surabaya.tribunnews.com

haLaMaN 16 | | SELASA, 24 sEpTEMbEr 2013

malang, Surya - Jelang penutupan pada Selasa (24/9), pendaftaran seleksi calon pegawai negeri sipil (CPNS) secara online di Pemkot Malang, telah diserbu sekitar 3.500 orang.

“Mungkin, jumlah itu masih bertambah. Kira-kira pendaftarnya bisa tembus 5.000 orang,” kata Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kota Malang, Supriyadi, Senin (23/9).

Jika nanti pendaftar CPNS online ini benar tembus hingga 5.000 orang, maka perebutan kursi CPNS akan sangat ketat karena perbandingan persaingan 1:125.

Kuota CPNS di Pemkot Malang, hanya 40 orang. Kuota tersebut cuma untuk formasi guru, terdiri dari, guru SD, guru SMK, guru SLB, dan guru autis.

Dari total jumlah pendaftar tersebut, baru 500 pendaftar yang sudah mengi-rim berkas ke BKD. Berkas itu diverifi-kasi lagi untuk menentukan pendaftar yang berhak mengikuti seleksi.

“Sampai sekarang, pendaftar paling banyak menjadi guru SD,” ujarnya.

Ia menjelaskan, berkas pendaftar yang sudah diverifikasi tersebut akan dikirim ke Kementerian Pemberdayaan Aparatur Negara (Kemenpan) untuk mendapatkan nomor tes CPNS. Proses verifikasi akan dilakukan hingga 7 Ok-tober mendatang.

“Pengumuman hasil verifikasi lewat web-site. Sedangkan, nomor tes CPNS akan kami kirim ke masing-masing peserta melalui pos,” katanya.

Sedangkan, untuk pengangkatan tenaga honorer daerah (K-2) menjadi PNS, masih menunggu informasi dari pemerintah pusat.

Menurutnya, jumlah tenaga honorer daerah yang akan ikut tes sebanyak 1.200 orang. Dari total itu, kuota yang akan diangkat menjadi PNS hanya 30 persen atau sekitar 400 orang. “Kami juga mengajukan 100 te-naga PNS untuk kesehatan. Tapi belum tahu disetujui atau tidak,” katanya.(sha)

perebutan kursi cpns kota Malang 1 : 125

malang, Surya - Sekitar 300 pasukan jajar-an Korem 083 Baladhika Jaya Malang berkemah di Lapangan Rampal, Senin (23/9). Mereka me-mantau semua perkembangan Gunung berapi Semeru.

Komandan Korem (Danrem) 083 Baladhika Jaya, Kol (Inf) Andiansyah Triono, meninjau langsung kesiapan pasukan ini. Danrem juga melihat peta tiga dimensi yang menunjukkan kondisi Gunung Semeru yang dilengkapi de-ngan alur aliran lahar serta jalur penyelamatan penduduk.

Kabid Kedaruratan dan Logistik Badan Pe-nanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupa-ten Malang, Bagyo Setyono, memberikan masuk-an proses evakuasi. Sementara puluhan mobil militer disiagakan di tengah lapangan. Mobil itu siap berangkat ke lokasi bencana saat dibu-tuhkan. Situasi itu merupakan bagian simulasi mitigasi dan penanggulangan bencana letusan Gunung Semeru.

“Tidak ada prajurit terlatih, yang ada prajurit yang selalu berlatih. Prinsip tersebut yang saya terapkan dalam persiapan menghadapi bahaya letusan Semeru,” ujar Ardiansyah.

Pelatihan dan simulasi di Lapangan Ram-pal melibatkan Batalyon Infantri 512/Qura-tara Yudha, Yon Armed 1/105, Brigif Linud 18 Divisi 2/Kostrad, dan unsur-unsur SAR lainnya. Selama dua hari para pasukan ber-latih potensi bencana dan penyelamatan, jika Semeru meletus.

Pelatihan akan dilanjutkan di Ampelgading, Kabupaten Malang, selamam lima hari mulai Rabu (25/9). Keberangkatan ke Ampelgading dibuat dalam situasi sebenarnya. Pasukan be-rangkat sebagai tim evakuasi yang menolong

masyarakat. “Pasukan datang dalam situasi seperti bencana

yang sesungguhnya. Mereka akan memetakan lokasi aman untuk berkemah dan melakukan evakuasi,” pungkas Andiansyah. (day)

300 pasukan antisipasi Letusan semeru

peRIksa - Kol (inf) ardiansyah,

danrem 083/baladhika Jaya

Malang memerik-sa kelengkapan

peralatan pasuk-an dalam apel

penanggulangan bencana alam di

Lapangan rampal Kota Malang, senin (23/9).

RendRa KhawatiR SuRvei paSaR uMK 2014 RendahRenDRa Kresna, bupati Malang yang juga Ketua serikat pekerja seluruh Indonesia (spsI) Jatim mengkhawatirkan jika survei pasar untuk menentukan angka kebutuhan hidup layak (KhL) untuk upah minimum kabupaten (uMK) 2014 lebih rendah dari uMK 2013. Ini karena Gubernur Jatim pada 2012 telah menaikkan uMK 2013 sekitar 38 persen dari uMK 2012. angkanya lebih besar dari usulan kota/kabupaten. “saya khawatir kalau survei pasar untuk KhL 2014 nanti di bawah angka uMK 2013,” kata rendra Kresna, senin (23/9). sebab ketika daerah mengajukan usulan uMK 2013, semua sudah sesuai mekanisme survei pasar. Karena itu, kemarin dia mengumpulkan seluruh pengurus dpC spsI dan anggota dewan pengupahan se Jatim di Lawang. “Kalau hasil survei pasar ternyata di bawah uMK 2013, maka yang dijadikan patokan adalah uMK berjalan ditambah prediksi inflasi dan kemampuan pengusaha,” papar rendra. (vie)

Kami imbau kepada masyara-kat supaya selalu waspada. Seka-

rang pencuri sangat berani bertindak.

iptu tuKiManKanit ResKRim PolseK Batu

surya/hayu yudha prabowo

join facebook.com/suryaonline follow @portalsurya

Page 20: Epaper surya 24 september 2013

Super Ballsurya.co.id | surabaya.tribunnews.com

HALAMAN 17 | | SELASA, 24 SEPTEMBER 2013

Marthin Puji Gusti DianPelatih Laros FC, Marthin Setiabudi memuji penampilan pemain barunya, Gusti Dian. Pujian itu dilontarkan Marthin usai timnya mengalahkan Prambanan Dwipaka, 6-2 di Gool Futsal Surabaya, Minggu (22/9) malam.

baca halaMan 23Super BallSELASA, 24 SEPTEMBER 2013 HALAMAN 17

Ra Murdianto Pemuda yang lahir pada

8 Januari 1995 ini adalah penjaga gawang hara-pan tim Garuda muda. Dia direkrut dari klub kecil Perserang Serang.

Dia dinilai kiper yang istimewa karena memiliki

ketajaman menahan laju bola dan arah tembak lawan yang tepat. Kehadiran Ra menambah daftar panjang kiper-kiper he-bat Indonesia seperti Hendro Kartiko, Markus Horison, atau Fery Rotinsulu yang sudah trepinggirkan dari timnas. Kedepannya, Radiharapkan bisa sehebat kiper timnas senior saat ini, Kurnia Meiga.

Hansamu Yama PranataHansamu Yama Pranata

namanya mulai dikenal sejak mulai bergabung dengan klub Deportivo Indonesia Uruguay. Gara-gara bergabung dengan

klub Deportivo Indonesia

Uruguay inilah, Yama dipanggil Pelatih Timnas U-19, Indra Sjafri. Pemain kelahiran Mojokerto 16 Januari 1995 ini anak pertama dari dua bersaudara putra pasangan Puji dan Endang Riwayati. Dia mempunyai tinggi badan 179 dan berat badan 70 berposisi sebagai bek tengah. Dia tidak hanya bek yang sulit dilewati tapi juga tenang dalam mengawal pertahanan tim.

Evan Dimas DarmonoEvan lahir di Surabaya 17 tahun silam,

buah hati pasangan Condro Darmono dan Ana.

Evan terpilih sebagai wakil Indonesia dalam ajang pencarian bakat bertajuk The Chance yang membuatnya

terbang ke Barcelona dan berkesempatan

mendapatkan kepelata-hin dari pelatih Barcelona Pep Guardiola. Di lapangan hijau, ia berperan sebagai gelandang. Meski posturnya mungil, daya jelajahnya sangat tinggi. Tak hanya itu, kaki kiri dan kanannya juga hidup. Evan juga

dikenal sebagai gelandang yang memiliki tenaga ekstra. Semangatnya seperti tak per-nah habis untuk mengejar kemenangan tim yang dibelanya.

Ilham Udin ArmaynIlham adalah remaja asal Ternate, Maluku

Utara. Sejak duduk di bangku SMP, Ilham sudah

dilatih menjadi pemain sepakbola, sepeninggal almarhum ayahnya Udin Armayn, Ilham diasuh oleh pamannya Safrin, dan dari pamannya

inilah bakat dan talenta Ilham di dunia sepakbola

dikembangkan di Sekolah Diklat Ragunan, Jakarta. Dia pemain yang memiliki kecepatan dan pandai membaca arah bola umpan kawan serta memiliki ketajaman melihat peluang ruang arah tembak dalam menggolkan bola. Ketenangan dan mentalnya membuat Ilham sukses menjadi penentu kemenangan dalam eksekusi penalti melawan Vietnam.

Bintang Masa Depan Indonesia

TIM Nasional Indonesia U-19 memulai satu langkah besar untuk menorehkan prestasi gemilang di pentas kompetisi sepakbola internasional. Sukses menjuarai pagelaran AFF U-19 menjadi oase di tengah keringn-ya prestasi Indonesia sekaligus momentum kebangkitan sepak-bola nasional.

Pelatih Timnas Indonesia U-19, Indra Sjafri, menekankan pentingnya menjaga momentum kebangkitan sepakbola Indonesia tersebut. Indra berharap keme-nangan ini menjadi pelecut agar prestasi sepakbola Indonesia lebih baik lagi di masa menda-tang.

“Masyarakat berhak menikmati hasil ini. Saya berharap semoga raihan ini bisa dijadikan momen-tum bagi kemajuan sepakbola kita

ke depannya,” tutur pelatih asal Padang itu dalam konferensi pers.

Timnas U-19 sukses mengang-kat tro Piala AFF 2013 setelah mengalahkan Vietnam 7-6 mela-lui adu penalti di Stadion Gelora Delta Sidoarjo, Minggu (22/9) malam.

Sukses tersebut sekaligus menghapus dahaga akan puasa gelar selama 22 tahun di turna-men resmi yang dialami timnas pada semua kelompok umur.

Sudah sepantasnya sorotan se-mua elemen masyarakat Indone-sia kini tertuju pada skuad muda Indonesia U-19. Mereka adalah generasi emas pertama yang harus dijaga dan terus dipoles agar makin mengkilap hingga ke level senior.

Kehadiran Evan Dimas Darmono dan kawan-kawan

seperti sebuah oase di tengah kekeri ngan para talenta muda Indonesia yang bermental juara. Mereka kini jadi simbol kekuatan baru sepakbola Indonesia yang tidak hanya terkenal memiliki banyak pemain berbakat tapi juga bermental juara.

Mental juara inilah yang mem-bedakan generasi Evan Dimas dkk dengan para generasi timnas sebelumnya. Indonesia dalam kurun 22 tahun terakhir memang tak pernah kesulitan menemu-kan para pemain muda berbakat tapi tak ada dari mereka yang mampu menjadi juara di semua kompetisi mayor level interna-sional.

Mental juara Evan Dimas dkk sangat tampak jelas ketika Indo-nesia mendapatkan perlawanan ketat dari Vietnam di nal. Mereka berjuang hingga titik da-rah penghabisan. Tak terlihat dari wajah mereka rasa lelah ataupun putus asa meski usaha untuk memenang-kan pertandingan selalu menemui kegagalan.

Ketenangan untuk mengendalikan situasi yang sudah panas juga dimiliki para pemain muda ini. Puncaknya eksekusi penalti tera-khir dari Ilham Udin Armayn me-ngan-tarkanIndo-nesiamenjadijuara per-helatan akbar sepakbola antara

ne-gara

kawasanAsia Teng-

gara.Tentunya masyarakat

Indonesia berharap ini bukan akhir atau puncak prestasi Timnas U-19. Sebab generasi emas se-lalu dihara-

pkan menghadirkan gelar-gelar lebih besar untuk mengharum-kan nama bangsa Indonesia.

Dan ajang kuali kasi Piala AFC 2014 U-19 sudah menanti Evan Dimas dkk. Level kompeti-si ini setingkat lebih tinggi dari

AFF U-19 sebab akan diikuti oleh para kontestan negara-

negara Asia.Babak kuali kasi AFC U-19 digelar pada 8-12 Oktober nanti. Indone-sia berada di Grup G, bergabung bersama 12 kali juara AFC U-19, Korea Selatan, serta dengan Laos, Guam, dan Filipina.

Indra berjanji akan mem-

persiapkantim ini

lebih matang untuk melakoni ajang kuali kasi Piala AFC U-19 yang tentunya levelnya lebih tinggi dan berat.

“Masalah kuali kasi Piala AFC, saya masih harus menung-gu keputusan PSSI. Jika masih

diperyaca menangani tim, yang jelas saya menginginkan tim ini agar mendapatkan uji coba internasional yang lebih banyak guna menambah pengalaman bertanding para pemain,” ujar pelatih low pro le ini.

Soal peluang, Indra yang sebelumnya sukses membawa tim yang sama menjuarai Youth Invitation Tournament U-17 dan U-18 di Hongkong, optimistis bisa lolos ke putaran nal Piala AFC 2014. Indonesia pernah menjuarai ajang ini pada tahun 1961 dan menjadi runner up tahun 1967 dan 1970.

“Kami siap bersaing dengan Korsel dan yakin bisa lolos ke Piala Asia U-19,” kata Indra yang sudah melatih Evan Di-mas dkk sejak tiga tahun lalu.

Tentunya besar harapan kita skuad Timnas U-19

bisa kembali menunjuk-

kan seman-gat tarung plus mental

juara yang mereka miliki di kompetisi lebih tinggi. Lebih jauh lagi kebersamaan generasi emas ini bisa terjaga hingga ke level timnas senior.(Tribunnews.com/cen)

Generasi EmasGenerasi EmasGenerasi Emas

No Pos Nama Lahir Klub1 Kiper Rafi Murdianto 8 Januari 1995 (18) Perserang Serang12 Kiper Ruli Desrian 19 Desember 1996 (16) PPLP Padang14 Belakang Dimas Sumantri - PSDS Deli Serdang3 Belakang Febly Gushendra - Diklat Ragunan5 Belakang Muh Fatchurohman - Persekap Pasuruan16 Belakang Hansamu Yama Pranata 16 Januari 1995 (18) Deportivo Indonesia4 Belakang Mahdi Fahri Albaar 27 September 1996 (16) Deportivo Indonesia13 Belakang Muh Sahrul Kurniawan - Persinga Ngawi2 Belakang Putu Gede Juni Antara 7 Juni 1995 (18) Diklat Ragunan18 Tengah Alqomar Tehupelasury - Nusa Ina6 Tengah Evan Dimas Darmono 13 Maret 1995 (18) Persebaya 192711 Tengah Hendra Sandi Gunawan 10 Februari 1995 (18) Persiraja Banda Aceh8 Tengah Muhammad Hargianto 24 Juli 1996 (17) Diklat Ragunan17 Tengah Oktavianus Sitanggang 17 Oktober 1995 (17) Jember United19 Tengah Zulfiandi 17 Juli 1995 (18) PSSB Bireuen9 Depan Dinan Yahdian Javier 6 April 1995 (18) Deportivo Indonesia7 Depan Muh Dimas Drajad 30 Maret 1997 (16) Gresik Utd U-2120 Depan Ilham Udin Armayn 10 Mei 1996 (17) Diklat Ragunan15 Depan Maldini Pali 27 Januari 1995 (18) Deportivo Indonesia10 Depan Muchlis Hadi Ning Syaifulloh - Persekap Pasuruan

Skuad Timnas U-19

iiiii seseebubuahahahahh ooaassee didi ttenengagahhngan para talenta muda esia yang bermental juara. i b t l ja kini jadi simbol kekuatanepakbola Indonesia yang hanya terkenal memiliki k pemain berbakat tapi ermental juara.

ntal juara inilah yang mem-an generasi Evan Dimas engan para generasi timnas mnya. Indonesia dalam 22 tahun terakhir memang

rnah kesulitan menemu-ara pemain muda berbakat k ada dari mereka yang u menjadi juara di semua

etisi mayor level interna-

ntal juara Evan Dimas dkkt tampak jelas ketika Indo-mendapatkan perlawanandari Vietnam di nal. a berjuang hingga titik da-nghabisan. Tak terlihat ajah mereka rasa lelah

un putus asa meski untuk memenang-

ertandingan selalu mui kegagalan.enangan untukendalikan situasi udah panas juga ki para pemain ini. Puncaknya

usi penalti tera-ari Ilham Udin yn me-

diper-n akbar bola antara

ne-gara

kawasanAsia Teng-

gara.Tentunya masyarakat

Indonesia berharap ini bukan akhir atau puncakprestasi Timnas U-19. Sebab generasi emas se-lalu dihara-

kkpkan men hhgh ddadadiiri kkakkk n gelllar-gelllal rlebih besar untuk mengharum-kan nama bangsa Indonesia.k b I d i

Dan ajang kuali kasi Piala AFC 2014 U-19 sudah menantiEvan Dimas dkk. Level kompeti-si ini setingkat lebih tinggi dari

AFF U-19 sebab akan diikuti oleh para kontestan negara-

negara Asia.Babak kuali kasi AFC U-19 digelar pada 8-12 Oktober nanti. Indone-sia berada di Grup G, bergabung bersama 12kali juara AFC U-19, Korea Selatan, serta dengan Laos, Guam, dan Filipina.

Indra berjanji akan mem-

persiapkantim ini

lebih matanguntuk melakoni ajang kuali kasi Piala AFC U-19 yang tentunya levelnya lebih tinggi dan berat.

“Masalah kuali kasi Piala AFC, saya masih harus menung-gu keputusan PSSI. Jika masih

didipeperyryaca memenaangngaajelas saya mengingiini agar mendapatki i d tkinternasional yangguna menambah pebertanding para pepelatih low pro le i

Soal peluang, Indsebelumnya suksestim yang sama menInvitation TournamU-18 di Hongkong,bisa lolos ke putaraAFC 2014. Indonesimenjuarai ajang ini1961 dan menjadi rutahun 1967 dan 197

“Kami siap bersKorsel dan yakin bPiala Asia U-19,” kyang sudah melatimas dkk sejak tiga

Tentunya beskita skuad

bisa

mereka miliki di klebih tinggi. Lebih kebersamaan geneini bisa terjaga hintimnas senior.(Tribcom/cen)

Kamis (8/10):Kamis (8/10):Kamis (10/10):Kamis (10/10):Sabtu (12/10):Sabtu (12/10):

Korea Selatan vs Filipina (Stadion Gelora Delta Sidoarjo , Surabaya)Indonesia vs Laos (Stadion Gelora Delta Sidoarjo, Surabaya)Laos vs Korea Selatan (Stadion Petrokimia Gresik, Surabaya)Filipina vs Indonesia (Stadion Petrokimia Gresik, Surabaya)Laos vs Filipina (Stadion Gelora Delta Sidoarjo, Surabaya)Korea Selatan vs Indonesia (Stadion Gelora Delta Sidoarjo, Surabaya)

Agenda Kualifikasi AFC U-19 Grup G:

SBY: Terima KasihPara Pahlawan! R

P8ppDke

Diaistim

ketajam

H

nsdInga

klub

buah haDarm

Evwaby

tedan

mendhin dari pelat

Utara. Sbang

dilseaAoda

inilaIlham

dikemban

KESUKSESAN Timnas Indonesia U-19 meraih Piala AFF U-19, memuaskan dahaga pencinta sepakbola Tanah Air.

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) juga ikut bergembira dengan pencapaian yang ditorehkan skuad Garuda Muda, yang sukses untuk kali pertama menjuarai Piala AFF U-19.

Dalam akun Twitter-nya, @SBYudhoyono, SBY mengaku menyaksikan laga nal Indonesia kontra Vietnam, dari Palembang, Sumatera Selatan.

“Alhamdulillah, Indonesia menang dlm pertandingan sepak bola Piala AFF U-19. Saya menyaksikan jalannya ‘Adu Penalti’ dr Palembang.” *SBY*

“Saya bersyukur. Saya bangga. Terima kasih para pahlawan sepak bola U-19. Anda semua telah mengharumkan nama Indonesia.” *SBY*

Kicauan yang dilabeli *SBY*, berarti ditulis langsung oleh SBY. Di Palembang, SBY membuka ajang Islamic Solidarity Games (ISG), yang diikuti 44 negara. (Tribunnews.com/pen)

SANG JUARA - Pemain Timnas Indonesia U-19 melakukan selebrasi saat menerima mahkota juara piala AFF U-19 usai mengalahkan Timnas Vietnam pada partai fi nal di Gelora Delta Sidoarjo, Jawa Timur, Minggu (22/9). Timnas U-19 bersiap menatap kualifi kasi Piala AFC U-19.

SURYA/ERFAN HAZRANSYAH

Ilham Udin Armayn

LIVE ON TVISLAMIC SOLIDARITY GAMES 2013Selasa (24/9) pukul 12.30 WIB

CENTRAL COAST VS PERSIBSelasa (24/9) pukul 15.30 WIB

SRIWIJAYA FC VS MALAYSIA U-23Selasa (24/9) pukul 18.30 WIB

BARCELONA VS SOCIEDADRabu (25/9) pukul 00.30 WIB

UDINESE VS GENOARabu (25/9) pukul 01.15 WIB

1SWINDON VS CHELSEARabu (25/9) pukul 01.40 WIB

2ASTON VILLA VS TOTTENHAM Rabu (25/9) pukul 01.40 WIB

Susilo Bambang Yudhoyono ISTIMEWA

join facebook.com/suryaonline follow @portalsurya

Page 21: Epaper surya 24 september 2013

surya.co.id | surabaya.tribunnews.comSELASA, 24 SEPTEMBER 2013 | Soccer Hot NewS1818 SELASA

24 SEPTEMBER 2013 soccer hot newssoccer hot newsSWINDON CHELSEAVSSS AA

Tantangan Depan Mata

Soccer Short

Tuliskan “kicauan” Twitter Anda baik berupa komentar tentang sepakbo-la atau dukungan terhadap klub kesayangan anda ke #tribunsuperball atau @tribunsuperball. Kicauan terbaik akan di muat di rubrik tweetball

Data Fakta

Jelang Manchester United vs Liverpool

Moyes Antisipasi SuarezMANAJER Manchester United David Moyes akan mengan-tisipasi kehadiran penyerang Liverpool Luis Suarez saat kedua tim terlibat bentrok pada laga putaran ketiga Capital One Cup (Piala Liga) di Stadion Old Trafford, Kamis (26/9) dinihari.

“Sungguh menarik dia (Suarez) bisa kembali ke per-mainan saat melawan kami. Itu akan membuat pertandingan lebih menarik. Kami akan mel-akukan segala yang kami bisa untuk melewati pertandingan ini dan saya yakin mereka juga akan seperti itu,” kata Moyes seperti dilansir mirror.co.uk, Senin (23/9).

Suarez dipastikan bisa kembali memperkuat The Reds setelah terbebas dari huku-man larangan bermain di 10 pertandingan karena meng-gigit bek Chelsea Branislav Ivanovic pada pertandingan akhir musim lalu.

Moyes sebenarnya punya kenangan buruk dengan ting-kah penyerang asal Uruguay tersebut. Musim lalu saat masih menjadi pelatih Everton, Moyes mengeluhkan aksi Su-arez yang dinilainya melaku-kan diving untuk mencetak gol penyama kedudukan.

Saat itu Everton ditahan imbang 2-2 Liverpool. Namun demikian Moyes menegas-kan sudah tidak akan lagi mengungkit-ngungkit kejadian kontroversial tersebut dan memilih fokus menangani pergerakan Suarez yang liar.

“Saya pikir Luis Suarez merupakan pemain yang benar-benar baik, saya selalu berpikir bahwa Anda harus

mengagumi kemampuan sepa-kbola yang dimiliki sesorang. Saat itu dia mengakui melaku-kan diving setelah pertand-inga, itu hal yang baik,” ujar Moyes.

Kehadiran Suarez dalam skuad The Reds memang telah menjadi hal yang sangat ditunggu-tunggu oleh para punggawa The Reds. Bahkan Manajer The Reds, Brendan Rodgers sudah tak sabar lagi ingin memainkan penyerang andalannya itu.

Wajar saja jika Liverpool sangat mengharapkan ke-hadiran Suarez. Situasinya kini Liverpool sedang sangat membutuhkan penyerang

tajam setelah di laga tera-khir, para penyerang yang ada gagal mengkonversi sejumlah peluang menjadi gol ketika melawan Southampton.

Liverpool tidak bisa hanya bergantung pada sosok Daniel Sturridge yang punya kemam-paun terbatas untuk jadi goal getter. Sementara itu Philippe Coutinho berada dalam kondisi tidak t.

“Tengah pekan ini kami akan menghadapi pertandin-gan besar. Luis Suarez akan kembali ke dalam skuad. Kami berharap dia bisa memberi kami kehidupan dan kami berharap ada hal positif ke de-pannya,” ujar kiper Liverpool

Simon Mignolet.Baik United maupun

Liverpool sama-sama sedang dalam kondisi terluka. United baru saja kalah 1-4 dari rival sekotanya Manchester City sementara Liverpool di laga terakhirnya kalah 0-1 dari Southampton di kandang sendiri.

Namun bagi United pertemuan kali ini dengan musuh bebuyutannya itu akan dijadikan sebagai momen balas dendam setelah di awal musim ini, United kalah 0-1 dari Liverpool di pertandingan Premier League yang berlang-sung di An eld.(Tribunnews.com/cen)

Hasil Minggu (22/9) dan Senin (23/9)

LIGA INGGRISArsenal 3-1 Stoke City (5’ Aaron Ramsey, 36’ Per Mertesacker, 72’ Bacary Sagna; 26’ Geoff Cameron)Crystal Palace 0-2 Swansea City (2’ Michu, 48’ Nathan Dyer)Cardiff City 0-1 Tottenham Hot-spur (90’+3’ Paulinho)Manchester City 4-1 Manchester United (16’, 47’ Sergio Aguero, 45’+1’ Yaya Toure, 50’ Samir Nasri; 87’ Wayne Rooney)Klasemen Sementara1 Arsenal 5 4 0 1 11-6 122 Tottenham 5 4 0 1 5-1 123 Man City 5 3 1 1 12-4 104 Chelsea 5 3 1 1 6-2 105 Liverpool 5 3 1 1 5-3 106 Everton 5 2 3 0 6-4 97 S’hampton 5 2 2 1 3-2 88 Man United 5 2 1 2 7-6 79 Swansea 5 2 1 2 7-7 710 Stoke City 5 2 1 2 4-5 711 Hull City 5 2 1 2 5-7 712 Newcastle 5 2 1 2 5-8 713 Aston Villa 5 2 0 3 6-6 614 West Ham 5 1 2 2 4-4 515 West Brom 5 1 2 2 4-4 516 Cardiff 5 1 2 2 4-6 517 Norwich 5 1 1 3 3-6 418 Fulham 5 1 1 3 3-7 419 Palace 5 1 0 4 4-8 320 Sunderland 5 0 1 4 3-11 1Top Skor4 gol: Daniel Sturridge (Liverpool), Olivier Giroud (Arsenal), Christian Benteke (Aston Villa)3 gol: Sergio Agüero, Yaya Touré (Man City), Aaron Ramsey (Ar-senal), Robin Van Persie (Man United)

LIGA SPANYOLReal Betis 0-0 GranadaCelta Vigo 0-0 VillarrealReal Madrid 4-1 Getafe (19’ Pepe, 33’-pen, 90’ +3’ Cristiano Ronaldo, 59’ Isco; 5’ La ta). Kartu merah: 85’ Michel (Getafe)Valencia 3-1 Sevilla FC (32’, 73’ Jonas, 82’ Victor Ruiz; 52’ Kevin Gameiro)Klasemen Sementara1 Barcelona 5 5 0 0 18-4 152 Atletico 5 5 0 0 16-4 153 Real Madrid 5 4 1 0 12-5 134 Villarreal 5 3 2 0 10-5 115 Bilbao 4 3 0 1 8-6 96 Espanyol 4 2 2 0 6-3 87 Sociedad 5 1 3 1 4-3 68 Celta Vigo 5 1 3 1 7-7 69 Valencia 5 2 0 3 8-10 6

10 Levante 5 1 3 1 4-10 611 Malaga 5 1 2 2 7-4 512 Real Betis 5 1 2 2 5-5 513 Granada 5 1 2 2 3-4 514 Valladolid 5 1 1 3 3-6 415 Getafe 5 1 1 3 5-10 416 Almeria 5 0 3 2 10-13 317 Elche 5 0 3 2 4-8 318 Osasuna 5 1 0 4 4-10 319 Vallecano 5 1 0 4 4-16 320 Sevilla FC 5 0 2 3 6-11 2Top Skor6 gol: Lionel Messi (Barcelona)5 gol: Diego Costa (Atletico Ma-drid), Pedro (Barcelona)4 gol: Cristiano Ronaldo (Real Madrid), Rodri (Almeria)

LIGA ITALIASassuolo 0-7 Inter Milan (7’ Rodrigo Palacio, 23’ Saphir Sliti Taider, 33’-bd Raffaele Pucino, 53’ Ricardo Alvarez, 63’, 83’ Die-go Milito, 75’ Esteban Cambiasso)AS Roma 2-0 Lazio (63’ Fed-erico Balzaretti, 90’+4’-pen Adem Ljajic). Kartu merah: 81’ André Dias (Lazio)Atalanta 0-2 Fiorentina (41’ Matías Fernández, 69’ Giuseppe Rossi)Bologna 1-2 Torino (29’ Cesare Natali; 2’ Danilo D‘Ambrosio, 45’+1’-pen Alessio Cerci). Kartu merah: 45’ Cesare Natali (Bolo-gna)Catania 0-0 Parma Juventus 2-1 Hellas Verona (40’ Carlos Tevez, 45’+3’ Fernando Llorente; 36’ Fabrizio Cacciatore)AC Milan 1-2 Napoli (90’ +1’ Mario Balotelli; 6’ Miguel Britos, 53’ Gonzalo Higuaín). Kartu merah: 90’ +4’ Mario Balotelli (Mi-lan)Klasemen Sementara1 AS Roma 4 4 0 0 10-1 122 Napoli 4 4 0 0 11-3 123 Inter Milan 4 3 1 0 13-1 104 Juventus 4 3 1 0 8-3 105 Fiorentina 4 3 1 0 10-4 106 Livorno 4 2 1 1 6-3 77 Torino 4 2 1 1 6-5 78 Lazio 4 2 0 2 6-7 69 Verona 4 2 0 2 5-6 610 Cagliari 4 1 2 1 6-7 511 Chievo 4 1 1 2 4-8 412 AC Milan 4 1 1 2 7-7 413 Genoa 4 1 1 2 5-7 414 Udinese 4 1 1 2 6-6 415 Atalanta 4 1 0 3 3-6 316 Bologna 4 0 2 2 4-8 217 Sampdoria 4 0 2 2 4-8 218 Parma 4 0 2 2 2-6 219 Catania 4 0 1 3 1-7 120 Sassuolo 4 0 0 4 1-15 0

Top Skor4 gol: Giuseppe Rossi (Fiorentina), Marek Hamsik (Napoli)3 gol: Paulo Sergio Betanin (Livor-no), Arturo Vidal (Juventus), José Callejón (Napoli), Manolo Gabbia-dini (Sampdoria), Gonzalo Higuaín (Napoli), Carlos Tevez (Juventus), Mario Balotelli (AC Milan), Rodrigo Palacio (Inter Milan), Alessio Cerci (Torino)

LIGA JERMANSC Freiburg 1-1 Hertha Berlin (6’ Admir Mehmedi; 38’ Per Skjel-bred)VfB Stuttgart 1-1 Eintracht Frank-furt (16’ Timo Werner; 14’ Marco Russ)Klasemen Sementara1 Dortmund 6 5 1 0 16-5 162 Muenchen 6 5 1 0 13-2 163 Leverkusen 6 5 0 1 15-7 154 Hannover 6 4 0 2 10-8 125 M’gladbach 6 3 0 3 15-11 96 Wolfsburg 6 3 0 3 9-8 97 Mainz 6 3 0 3 9-12 98 Augsburg 6 3 0 3 6-9 99 Bremen 6 3 0 3 5-8 910 H Berlin 6 2 2 2 10-7 811 Hoffenheim 6 2 2 2 15-15 812 Stuttgart 6 2 1 3 11-9 713 Frankfurt 6 2 1 3 8-10 714 Schalke 6 2 1 3 7-13 715 Nurnberg 6 0 4 2 6-9 416 Hamburg 6 1 1 4 10-17 417 Freiburg 6 0 3 3 8-12 318 B’schweig 6 0 1 5 3-14 1Top Skor5 gol: Stefan Kiessling (Leverkus-en), Vedad Ibisevic (VfB Stuttgart), Anthony Modeste (Hoffenheim), Pierre-Emerick Aubameyang (Borussia Dortmund), Nicolai Mueller (Mainz)

Jadwal Selasa (24/9)PIALA LIGA INGGRISAston Villa vs TottenhamBurnley vs Nottingham Hull City vs Hudders eldLeicester City vs Derby CountyMan City vs Wigan AthleticSouthampton vs Bristol CitySunderland vs PeterboroughSwindon vs ChelseaWatford vs Norwich CityWest Ham vs Cardiff CityFulham vs EvertonLA LIGABarcelona vs SociedadLevante vs ValladolidAtletico vs OsasunaMalaga vs AlmeriaLIGA ITALIAUdinese vs Genoa

AFP PHOTO / PAUL ELLIS

DI TRIBUN - Striker Liverpool Luis Suarez menyaksikan timnya bertanding dari tribun saat timnya takluk dari Southampton di Stadion Anfi eld, Liverpool, Sabtu (21/9). Suarez akan melakoni laga comeback melawan Manchester United.

DI CANIO - Sunderland memecat Manajer Paolo Di Canio setelah mengawali musim de ngan rekor buruk yang membuat The Black Cats menja di juru kunci klasemen Liga Primer Inggris. Manajer asal Italia berusia 45 tahun ini baru memenangkan tiga dari 13 pertandingan sejak ditunjuk sebagai manajer pada Maret silam dan hanya mengumpul-kan satu angka dari lima laga awal musim ini. Di Canio menjadi manajer pertama yang dipecat di Liga Primer musim ini. Untuk sementara waktu, Asisten Pelatih Kevin Ball akan mengisi posisi Di Canio. Manajer Celtic Neil Lennon dan mantan Manajer Chelsea Rob-erto Di Matteo menjadi favorit pengganti Di Canio.

ALONSO - AC Milan dan Inter Milan terus memantau situasi Xabi Alonso di Real Madrid, yang kontraknya habis musim panas 2014 mendatang dan kemungkinan tidak akan diper-panjang. Dua raksasa Milan itu dipercaya memantau serius perkembangan Alonso sebelum meluncurkan tawaran resmi.

INIESTA - Dua klub Manchester, City dan United, akan terlibat persaingan memperebutkan gelandang brilian Barcelona, Andres Iniesta. Dilaporkan Tribalfootball, Senin (23/9), isu ketertarikan duo Manchester ini tidak lepas dari fakta bahwa Iniesta belum juga menanda-tangani kontrak baru di Barca. Kontrak pemain berusia 29 tahun ini sedianya baru akan berakhir 2015.

Andy Sugia-rto ?@Andy_Sugiartoo @TribunSuper-Ball laga pe-nuh gengsi tersaji pada derby Man-chester

hisyam ?@elsheva63 @TribunSu-perBall forza indonesia

rama_21 ?@ramah-gagah@TribunSu-perBall kami banggapada tim-nasu u-19

semoga senior juga juara

FirmanHidayat ?@ rmanhi-dayat1 Lho khan RT @TribunSuper-Ball: TRIBUN SUPER BALL

Ketum PSSI Himbau Pemain Timnas U-19 Jadi Bintang ..

RIZKYABDIL-LAH ?@Rizpey Selamatbuat tim Indone-sia yang men-juarai

AFF cup U-19 =)) dan disusul Kemenangan Telak M.City Nice @TribunSuperBall

vandi fernandezz ?@vandifernan-dezz @TribunSu-perBall luar biasa indonesia U19

Atep_Ar-diansyah ?@AtepArdi-ansyah @TribunSu-perBallCONGRATU-LATION..!!! Sakingterharunya

aku tak bisa berkata-kata lagi..i love GARUDA MUDA..I love INDONESIA..!

Namaku L ?@antoLaw-liet48 @TribunSu-perBallselamat buat kemenangan INDONESIA

setelah main kuran lebih 120 menit. Kami semua senang dan bangga atas prestasimu

AmmanG ?@AmmankScout@TribunSuper-Ball alhamdulil-lah sejarah baru timnas in-donesia terukir

dngan indah semoga bisa lebih baik #halatimnas

Agus ?@BagasAndi13 @TribunSuperBall GO!! GO!! Indo-nesia akhirnya Indonesia mem-bawa PIALA

#forzaINDONESIA

KEPUTUSAN Manajer Chelsea Jose Mourinho mem-bangkucadangkan gelandang Juan Mata masih menjadi isu panas. Fans dan sejum-lah pengamat ramai-ramai mempertanyakan keputusan Mourinho meminggirkan gelandang asal Spanyol tersebut.

Namun Mourinho telah mengkon rmasi, dia akan memainkan Mata seba-gai starter ketika Chelsea melakoni laga putaran ketiga kompetisi Capital One Cup (Piala Liga) melawan Swin-donTown di Stadion County Ground, Swindon, Wiltshire, Rabu (25/9) dinihari.

Bagi Mata ini adalah pelu-ang emas untuk membukti-kan kemampuannya bahwa dia pantas untuk mejadi bagian skuad penting Chelsea seperti yang dilakukan-nya musim lalu. Mourinho sendiri juga telah melakukan tantangan pada Mata.

“Semoga saja dia bisa membuktikan bahwa keputu-sanku salah. Hal yang paling kusukai sebagai pelatih ke-tika ada pemain yang mampu membuktikan aku salah. Mata akan kami mainkan di pertandingan tengah pekan ini,” kata Mou dilansir daily-mail.co.uk.

Mourinho terpaksa mencadangkan Mata dalam beberapa pertandingan yang telah dijalani Chelsea karena dia dinilai tidak cocok dengan skema per-mainan tim. Mou menilai Oscar lebih memenuhi syarat jadi pengendali lini tengah meski musim lalu Mata tercatat sebagai pe-main terbaik The Blues.

Untuk itu Mou me-minta Mata segera beradaptasi dengan skema strategi yang diinginkan The Special One jika

ingin menda-patkan tempat utama. Dalam laga melawan Swandon akan jadi momen-tum terbaik Mata untuk melakukannya.

Selain Mata, Mourinho juga akan men-coba sejumlah pemain yang selama jadi pilihan kedua. Diantara mere-ka David Luiz, Michael Essien, Ryan Bertrand, Cesar Azpilicueta termasuk Fernando Torres diberi kes-empatan jadi starter.

Chelsea datang ke markas Swandon setelah mereka mampu bangkit dari keter-purukan. The Blues baru saja meme- nangkan pertandin-

gan 2-0 atas

Ful-

ham di laga terakhir Premier League akhir pekan lalu.

Mourinho sendiri punya rekor bagus dalam mem-impin Chelsea di ajang Piala Liga. Pria asal Portugal ini pernah membawa Chelsea dua kali juara Piala Liga den-gan mengalahkan Liverpool dan Arsenal pada partai nal 2005 dan 2007.

Sementara itu Manajer Swindon Town Mark Cooper mengaku sangat tertantang dengan prospek timnya menghadapi tim besutan Mourinho. Cooper, yang menggantikana posisi Kevin MacDonald bulan lalu, men-gaku takkan menyia-nyiakan

kesempatan ini.“Ini adalah

ujianyang

fantastis buat para pemain. Kami menghadapi klub be-sar. Saya yakin stadion akan penuh dengan pendukung. Ini tentang klub, pemain dan fans,” kata manajer berusia 44 tahun tersebut.

“Kami akan melakukan persiapan sebaik yang kami bisa sebab kami akan meng-hadapi sejumlah pemain ter-baik dunia,” tambah Cooper.

Swindon adalah klub yang beredar di kompetisi League One atau kompetisi Divis Ketiga Inggris. Status klub ini tentu jauh dengan Chel-sea yang bermain di kasta tertinggi sepakbola Negeri Britania.

Namun bukan berarti Swindon tak punya sejarah bagus di kompetisi Piala Liga. Mereka pernah menjadi juara Piala Liga pada tahun 1969 saat mereka juga berstatus

sebagai tim Divisi Tiga.Saat itu Swindon

mengalahkan Arsenal dengan skor 3-1

lewat laga yang berlanjut hingga extra time. Say-angnya performa Swindon musim ini tidak cukup meyakinkan.(Tribunnews.

com/cen)GUARDIAN.CO.UK

Juan Mata

Nasri: Kemenangan Spesial!GELANDANG Manchester City Samir Nasri senang dapat mengantarkan timnya meraih kemenangan telak 4-1 atas rival sekotanya atas Manches-ter United pada derby Liga Primer Inggris. Menurut Nasri, kemenangan tersebut sangat spesial bagi City.

“Ini benar-benar spesial dapat meraih kemenangan dalam derby seperti ini. Kami mengirim pesan besar kepada rival-rival kami bahwa

Manchester City akan menjadi kekuatan besar,” ujar Nasri kepada BBC Sport.

Adapun kubu United secara

“fair” menerima kekalahan tersebut. “Kami tidak benar-benar fokus di awal pertandi-ngan. Kami sama sekali tidak terlihat memiliki peluang untuk menang,” ungkap Kapten United Nemanja Vidic.

Dalam laga ini, Manajer Da-vid Moyes tidak menurunkan striker Robin van Persie kare-na mengalami cedera pangkal paha saat latihan. Moyes tak mau ambil risiko atas cedera RvP.(Tribunnews.com)

Paolo Di Canio

Samir Nasri AFP

join facebook.com/suryaonline follow @portalsurya

Page 22: Epaper surya 24 september 2013

19surya.co.id | surabaya.tribunnews.comSUPER SPORT | SELASA, 24 SEPTEMBER 2013

SELASA, 24 SEPTEMBER 2013 HALAMAN 19

Super sport

KESAKTIAN Mario Balotelli dalam mengeksekusi penalti berakhir di angka 21. Dikenal sebagai eksekutor ulung yang tak pernah gagal mencetak gol dari titik putih, kepiawaian striker AC Milan ini

akhirnya diredam oleh kiper Napoli, Pepe Reina.Tak sekadar gagal penalti, Balo pun terkena

kartu merah pada laga di Stadion San Siro (23/9). Sialnya lagi, Milan pun kalah 1-2 oleh tim tamu, yang menjadi kemenangan pertama Napoli di sana sejak 1986.

Balo secara keseluruhan memang sedang nahas kemarin. Mantan striker Manchester City ini kerap menyia-nyiakan peluang mencetak gol kendati me-lepas 12 tembakan dengan enam on goal. Sayang, semua usahanya selalu mentah di tangan Pepe Reina yang memang tampil cemerlang di laga itu.

Sebaliknya, kubu Napoli melakukan gebrakan yang sungguh e sien. Di menit keenam, mereka

sukses mencetak gol setelah sebuah tendangan bebas diteruskan Raul Albiol melalui tandukan ke Britos yang juga menggetarkan jala Abbiati dengan tandukannya.

Kubu tamu kembali membungkam para pen-dukung tuan rumah pada menit 54. Mendapat operan Juan Camilo Zuniga, Gonzalo Higuain melepas sebuah tendangan keras dari luar kotak penalti yang gagal diantisipasi sempurna Abbiati.

Pada menit 59, Milan menda-pat peluang emas ketika Balotelli dijatuhkan Raul Albiol di kotak terlarang. Maju sebagai ekseku-tor, Balotelli justru gagal menun-taskan peluang emas tersebut menjadi gol setelah Pepe Reina mampu membaca arah bola sepakannya.

Usut punya usut, itulah kegagalan pertama Balotelli menunaikan tugasnya sebagai algojo tendangan penalti. Dalam 20 kali kesempatan se-belumnya, striker Timnas Italia berusia 23 tahun ini selalu sukses mengelabui kiper lawan.

Ke-20 eksekusi yang mulus dilakukan Balotelli terjadi satu kali saat dirinya masih memperkuat Inter Milan di musim 2007-2010, delapan kali ketika

berseragam Manchester City di musim 2010-2013, tujuh kali ber-sama Milan yang dibelanya sejak Januari 2013 lalu, dan tiga kali ketika memperkuat Gli Azzurri.

Pepe Reina sang penakluk mengaku telah mempelajari pergerakan sang attacante inter-nasional Italia. “Seperti biasa, kami mempelajari pemain Milan. Kami tahu Mario sangat kuat

dalam penalti, tapi saya berhasil mendapatkan-nya,” ujar Reina kepada Sky Sport Italia.

Untungnya, Balo masih bisa mengobati luka setelah ia mencetak gol hiburan di saat injury time. Namun, di akhir laga ia masih sempat-sempatnya protes kepada wasit karena tak puas dengan keputusannya. Tanpa ampun, ia pun harus mendapat kartu merah.

Kemenangan ini membuat Napoli masih sem-purna dengan mengumpulkan 12 poin dari empat laga, dan berada di bawah AS Roma dengan nilai yang sama. Sementara itu, bagi Milan, kekalahan ini membuat posisi mereka turun ke peringkat ke-12 klasemen sementara dengan perolehan empat poin hasil empat kali bertanding.

Usai pertandingan, Pelatih AC Milan Massimi-liano Allegri pun mengkritik Balotelli yang bertin-dak gegabah sehingga merugikan dirinya sendiri dan tim. (Tribunnews/den)

CRISTIANO Ronaldo sempat mencak-mencak saat Real Madrid melego Mesut Ozil ke Arsenal. Ia takut kehilangan salah satu pemberi assist terbaiknya. Tapi kini, CR7 sepertinya sudah mulai melupakan Ozil.

Pasalnya, ia kini sudah mendapat pemberi umpan yang jauh lebih baik: Isco Alcoron!

Kolaborasi Ronaldo-Isco ini kembali terlihat ketika Real Madrid menggilas Getafe 4-1 di dalam lanjutan La Liga di Santiago Bernabeu, Senin (23/9) dini hari. Empat gol Madrid dicetak Pepe, Cristiano Ronaldo (dua gol) dan Isco. Adapun satu-satunya gol Getafe dicetak Angel La ta.

Tambahan dua gol itu membuat Ronaldo mengoleksi 209 gol, melewati koleksi gol Hugo Sanchez. Winger Por-tugal ini sekarang berada di peringkat kelima pencetak gol sepanjang sejarah Madrid. Kini ia sedang merintis jalur untuk melewati rekor 237 gol yang saat ini dipegang Puskas.

Sementara Isco sukses menjadi pemain dengan tipe trequartista terbaik di Madrid dalam 10 tahun terakhir. Bersama Madrid, Isco telah bermain

selama 444 menit sejauh ini. Dengan catatan, empat pertandingan bermain selama 90, 59 menit saat melawan Getafe, serta 64 menit bermain saat menghadapi Galatasaray.

Hal inilah yang membuat Isco mele-bihi para pendahulunya. Dalam lima pertandingan awal, Ozil saja tak pernah bermain penuh selama 90 menit sejak awal kedatangannya, bahkan Ozil baru bermain penuh satu pertandingan pada bulan November 2010.

Kaka dan Wesley Sneijder lebih apes lagi. Keduanya hanya bermain penuh satu pertandingan dalam lima laga awalnya bersama Los Blancos. Bahkan Zinedine Zidane hanya melakukan tiga pertandingan selama 90 menit di tiga dari lima pertandingan awalnya.

Jalannya PertandinganBermain di kandang sendiri, Madrid

dikejutkan gol cepat Getafe di menit keempat. Mendapat umpan dari Miku dan berdiri bebas La ta melepaskan tendangan keras. Bola sempat meny-entuh Pepe hingga berbelok arah dan menembus gawang Diego Lopez. Gol tersebut langsung memicu gelombang tekanan dari Madrid dan di menit 19, upaya itu akhirnya membuahkan hasil.

Umpan

silang Angel Di Maria di sisi kiri mengarah pada Ronaldo yang tidak terkawal. Bintang Los Blancos ini melepaskan tendangan yang masih bisa diblok Moya, bola liar langsung disambar Pepe.

Di menit 31 Pepe dijatuhkan Alexis dekat kotak penalti sehingga mem-buahkan tendangan bebas. Eksekusi Ronaldo mengenai tangan Michel di kotak terlarang hingga wasit menunjuk titik putih.

Maju sebagai eksekutor, bintang Portugal tidak mengalami kesulitan menaklukkan Moya. Babak pertama pun berakhir 2-1 untuk kemenangan Madrid.

Di menit 59, Ronaldo melakukan tendangan bebas cepat dan memberi-kannya pada Isco. Pemain tim na-sional Spanyol ini kemudian melewati Mosquera sebelum mengarahkan bola ke tiang jauh dan memaksa Moya me-mungut bola untuk kali ketiga.

Pada menit 85 Getafe dipaksa ber-main dengan sepuluh orang setelahMichel dikartumerah usai melanggar

Jese. Unggul jumlah pemain, Real Ma-drid semakin mendominasi pertandin-gan dan di masa injury time, Ronaldo mencetak gol dengan tumitnya meny-ambut umpan Khedira.

Dengan raihan tiga poin tersebut, Los Merengues naik ke posisi tiga dengan 13 poin dari lima laga. Selisih dua angka dari Barcelona serta Real Madrid. Sementara itu Getafe tertahan di peringkat ke-13 dengan empat poin. (Tribunnews/den)

Milito is Back!

DATA DIRINama : Diego Alberto MilitoTanggal lahir: 12 Juni 1979 (34 tahun)Tempat lahir: Bernal, ArgentinaTinggi : 1.83 m Klub : Inter MilanPosisi : StrikerNomor : 22

TUJUH bulan absen tak membuat tumpul ketajaman Diego Milito. Striker Inter Milan ini langsung menyumbang-kan dua gol untuk Nerazzurri dalam come backnya saat timnya memban-tai Sassuolo dengan skor 7-0 dalam lanjutan Serie A di Stadion Citta del Tricolore (23/09).

Milito mengalami cedera ligamen lutut ketika menghadapi CFR Cluj pada Februari lalu. Meski sempat mengala-mi cedera parah, Milito mampu tampil gemilang ketika turun kembali ke atas lapangan.

Setelah masuk menggantikan Rodrigo Palacio di menit ke-54, penyerang asal

Argentina ini langsung membukukan gol pertamanya di musim ini pada menit ke-64. Milito mencetak gol keduanya sekaligus menutup pesta gol Inter pada menit ke-83. Mantan pemain Genoa itu juga menyumbangkan satu assist kepada Esteban Cambiasso di menit 75.

“Dua gol ini berarti banyak bagi saya,” kata pemain 34 tahun itu kepada Sky Sport Italia seperti dilansir Football Italia. “Saya sangat senang bisa kembali bermain, terutama de-ngan mencetak dua gol.”

Milito juga berterima kasih kepada semua pihak yang telah memberi dukungan penuh selama menjalani pemulihan cedera. “Saya berterima kasih kepada banyak orang, ter-masuk keluarga saya, anak-anak saya, rekan setim, Andrea Scanavino yang membantu pemulihan cedera, Franco Combi, dan dokter lain,” ujarnya.

Pesta gol Inter dibuka oleh Rodrigo

Palacio di menit ketujuh. Berawal dari pergerakan Yuto Nagatomo, yang lolos dari jebakan offside, memberikan ump-an matang kepada Palacio di depan gawang. Penyerang asal Argentina itu tanpa kesulitan menceploskan bola ke dalam gawang Alberto Pomini.

Saphir Taider sukses mencetak gol pertamanya untuk Inter di menit ke-23. Pemain asal Aljazair itu memaksimal-kan bola muntah hasil tendangan Palacio. Pada menit ke-33, Raffaele Pucino membuat Sassuolo semakin terbenam setelah mencetak gol bunuh diri. Pucino salah mengantisipasi umpan silang Fredy Guarin. Hingga turun minum, skor 3-0 tetap bertahan.

Pada paruh kedua, Ricardo Alvarez memperlebar keunggulan Inter di menit ke-53. Lagi-lagi Pomini gagal membuang bola dengan sempurna. Alhasil, Alvarez dengan mudah mengo-yak jala Sassuolo.

Dengan kemenangan tersebut, Inter kini bertengger di posisi tiga klasemen sementara dengan 10 poin. Di atasnya ada AS Roma, dan Napoli yang sama-sama mengemas 12 poin. Sementara itu, Sassuolo semakin ter-puruk di dasar klasemen tanpa mem-peroleh poin satupun. Sassuolo juga memiliki rekor pertahanan terburuk dengan kobobolan 15 kali, dan hanya mencetak satu gol.(Tribunnews/den)

AFP PHOTO / GIUSEPPE CACACE

BERJONGKOK- Striker AC Milan, Mario Balotelli berjongkok setelah gagal mengek-sekusi penalti ke gawang Napoli di Stadion San Siro, Milan.

Rekor Balo Terhenti di Angka 21AC MILAN 1 2 NAPOLIVS

SUSUNAN PEMAINAC MILAN: Abbiati; Abate (Nocer-ino 79), Zapata, Mexes, Emanuel-son; Poli (Niang 72), De Jong, Muntari; Birsa (Robinho 56); Matri, Balotelli

NAPOLI: Reina; Mesto, Albiol, Britos, Zuniga; Dzemaili, Behrami; Insigne (Inler 83), Hamsik (Pandev 67), Callejon; Higuain (Mertens 77)

REAL MADRID 4 1 GETAFEVS

AFP PHOTO/ DANI POZO

SELEBRASI- Penyerang Real Madrid, Cristiano Ronaldo merayakan gol ke gawang Getafe di Santiago Bernabeu, Madrid (23/9).

Perfect Duo GARETH Bale tadinya sudah bersiap menghadapi salah satu hari terbesar dalam kariernya: menjalani debut di Santiago Bernabeu, saat Madrid menjamu Getafe. Sayang impiannya hancur di saat-saat terakhir ketika ia cedera saat pemanasan. Posisi Bale pun diisi oleh Angel Di Maria Isco, yang tampil ce-merlang beroperasi di sayap kanan.

Pelatih Madrid, Carlo Ance-lotti, menyatakan Bale hanyamengalami sedikit masalah ketika pemanasan. “Tetapi, itu bukan cedera. Dia hanya merasa sedikit merasa tidak nyaman saja,” ungkap Ance-lotti dilansir Football-Espana.

“Saya tak tahu apakah dia bisa diturunkan pada Rabu nanti (waktu setempat). Sangat sulit untuk membuat pemain siap hanya dalam jangka waktu tiga hari,” ia menyam-bung.

Namun, Don Carlo kemung-kinan besar akan menurunkan pemain berusia 24 tahun itu di pertandingan derbi melawan Atletico Madrid pekan depan, Minggu (29/9/2013) dinihari WIB.

“Saya rasa Gareth Bale akan siap bermain di laga melawan Atletico Madrid. Kami akan berusaha mengembalikan kebugarannya. Itu karena dia tak banyak tampildi ajang pramusim,”kata Ance-lotti.

Bale men-jadi pujaan baru publik Bernabeuseusaididatang-kan dari TottenhamHotspurpada bursa transferawal musim dengantransfer di-duga sebe-sar 100 juta Euro (Rp 1,7 triliun).

PresidenMadrid,Floren-tino Perez, meya kini bahwaBale, bakal

mengu kir sejarah baru di San-tiago Bernabeu, termasuk mer-aih La Decima. Mantan pemain Tottenham itu memang sukses mencuri hati para pengge-marnya dengan mencetak gol debut ketika melawan Villar-real di jornada ketiga. Bagi Perez, Kehadiran Bale akan menjadi momen kebangkitan timnya di kompetisi Eropa.

“Kini Madrid memiliki pemain yang sanggup menen-tukan era baru, yakni Bale. Ia merupakan pesepakbola terbaik di Premier League selama dua musim terakhir,” demikian sanjungan Perez ke-pada penggawa timnas Wales tersebut.

“Ia akan membantu kami menghadapi semua kompetisi yang Madrid ikut. Tak hanya La Liga dan tro kompetisi domestik, saya yakin Bale akan merealisasikan La Decima bagi para Madridista,”

ujarnya dikutip dari Football-Espana.

Perez juga menjelaskan tujuan Madrid mendatangkan Bale dengan harga sela-ngit yakni untuk memenuhi ekspektasi suporter dan para petinggi klub. Terutama troLiga Champions ke sepuluh. Ia meyakini kualitas yang dimi-liki pemain 24 tahun itu sang-gup meningkatkan performa tim.(den)

CEDERA- Gareth Bale cedera saat pemanasan hingga betal debut di Santiago Bernabeu (23/9).

Batal Debut di Bernabeu

SUSUNAN PEMAINReal Madrid: Lopez - Pepe- Arbeloa - Nacho - Carvajal - Khedira - Di Maria - Illarramendi/Modric (77') - Isco/Jese Rodriguez (84') - Ronaldo -Benzema/Morata (80')Getafe: Moya -Alexis - Escudero/Lago (46') - Lopez - Arroyo/Rafa (70') - La ta/Sarabia (46')- Pedro Leon - Michel - Castro - Mosquera - Fedor

join facebook.com/suryaonline follow @portalsurya

Page 23: Epaper surya 24 september 2013

SELASA, 24 SEPTEMBER 2013

SURABAYA

MOBIL DIJUAL

BMW

BMW 318i M-10 ‘86 Ful Orsinil Antik Sim-panan Kusus Penggemar0813 3133 3310

998283

CHEVROLET

Aveo LT ‘2003 AC TP VR Ors Cat Hitam Sep-erti Bru Sgt Istw Hub:7028 2323

998282

DAIHATSU

NEW XENIA Dp.22Jt/@2,7Jt Pick Up Dp.9Jt/@2,4Jt Proses Cepat!! 031-77345620

994192

New XENIA,AYLA,TERIOS Paket Kredit Dp Angs &Bunga RINGAN ASTRA 031.3444.1001

994687

*DAIHATSU XENIA ‘2013 Hanya 80Jt Dp: 21Jt Angs:17x59 70607343 -BB:22C8FB36

995583

TES DRIVE AYLA! [email protected] Siri-onDp25jt TeriosDp30jt Pu10jt72366858

995368

J KRDT XENIA Li’04Silver 87jt AC TP,VR,PW,CL,Deltasari31225637/08123614861

998153

XENIA Li VVTi Family’09 Pajak Panjang 106jt, Deltasari 08123614861.Hadi

998169

ESPASS PU’02+04 Bak3Way Bagus Jl.Mastrip Waru Gunung36 Dkt Ban BRI70331404

998221

D. Grand Max Pick Up th’2008 puri indah U-26 Sidoarjo 72 057 057

998302

TARUNA FGX 02 Ac Dobel/Vr/Tape Silver Metalik Ors Cat.Hub : 03171061611 BU.

998193

TARUNA FX’02 Tg1 dr Br Silv KM rndah Trwt Bd Klg Cat Ors exWnt081331881700

998121

HIJET 86 PLAT W PJK HDP Mesin Enak Siap Pakai.12JTNG,77675460/085732095836

998266

TAFT HILINE PU 4x4 Th’01 (90Jt)+Isuzu Dimik’07 4x4 Turbo(100Jt)08123242606

998110

YRV’01 Matic Silver Barang Bagus Orisinil (L) Hub:082131947630

998132

DIJL OPER KREDIT XENIA Xi’11 DLX HTM PLAT AG-BLTR. A/N SNDR 65JTNG 71621617

998285

TAFT’92 4x4 BdKaleng TGN1 FulAudio+TV 70ng Rkt Mngl Ky.Satari 4/4771317865

998277

HIJET’85 Vr/Tp Plat Pajak Hidup Noka Ada Hub:031-81821732

998368

CHARMANT’83 L/D Oris Silver PS AC Mulus Hub.081232553429 Cepat Dapat

998380

DISCON OVER.Xenia DP22jt,Luxio DP20jt, Sirion DP22jt,PU DP10jt031.71549101

998487

XENIA Li Dlx Plus(L)’05 AcPsPwVrRtCL Fulvar 89,5Jt NG72514144/083831011847

998510

TARUNA CSX’03 Biru Silver Ors LuarDlm (W)SDA PjkBaru HrgNego 031-7727 9779

998538

TAFT GT Th’92, 4x4, (L), Hijau, AC/TP/VR Ban 30 031-92533278, 085793040091

998546

Xenia Xi Dlx plus’10 TGN 1 VR E.mirror 087854000001 - 085733446677

998422

D.CLSSY’91 Ac/Tp/Vr/Br/Pw/Ps Cat Mesin Bagus 33Jt H:Nginden IV/31 72009405

998514

ZEBRA Podojoyo Tropeer’94 Vr/Tp Istw Hub:Semampir AWS IV/23 031-70106629

998533

XENIA Xi Deluxe Plus’11 Hitam Tgn1 Pjk Baru kond Istw Cash/Kredit 88265530

998444

XENIA Li Deluxe Plus’2007 (L)TGN1 Ors Sgt Istw 99jt 087851546454 Bs TT/Krd

998565

ESPAS PICK UP’05 Istimewa Pajak Ban Baru 45Jt031-70784545/085203974545

998463

****** ESPASS PICK-UP’05 HITAM **** Tinggal pake082335833733/03183311727

998545

XENIA Li deluxe+(L)’10 hitam tgn1 actrvr PucangIndah k3 sda08121689536 krd

998458

FORD

LASER’97 (L)24.5jt Peugeot 504 ‘76(W)10jt Panjunan2/200 Sda Kota031-34804547

998165

FORD LASER’95 AcDingin/Tp/Vr/Br Cat Me-sin Bgs 21Jt H:Nginden IV/3570825087

998529

HONDA

HONDA NOVA’89 PS/VR/AC/Audio Merah Met 46jt Ng031-71195932/ 0812.1049.9514

998083

GRAND CIVIC ‘90 AC/VR/PW/PS/EM/Audio/TV 51jt Ng Jl.Mahakam FS04 T:78494744

998123

H ACCORD th’83 HIJAU AC/CD BAN BGS PJK PJG (L) HUB:0821 3941 0405

998300

HONDA GENIO’92 Audio Tv,Ac Nyes Pajak Gres An.Sendiri (57JtNg)031-81215129

998115

CRV ‘2001 Hitam Istimewa Hrga:109,5Jt Hub :HENNY (031)77501866/081515150901

998205

J.HONDA CRV 2.4 Th2008 Silver Full Audio Hub:081236988988-0816511980

998346

HONDA Ascot Inova Th 96 (CBU) AT Brg Bgs 78Jt Nego 081235565645 Bs TT

998354

H ACCORD Th 84 PwrSter Ac Tp Vr Surat Baru An Sendiri Hrg Ng H:71465642 BU

998425

H.ACCORD’83 Ac/Tp/Vr16 Mdl Gaul Coklat Metalik Siap Pakai Hub:081332433294

998571

CIELO Vtech’96 Ac/Tp/Vr/Br/Pw/Ps 66Jt Krd Oke H:Nginden IV/31 72009405

998511

CIVIC WONDER’84 Ac/Tp/Vr/Br 21Jt+Exca lant ’83=17Jt H:Nginden IV/35 70825087

998526

JAZZ RS’10 (L) TGN1 Manual PJK Br KM.34rb Audio TV 185jt085853155145 BsKrd

998562

EXCELENT’81 Mesin Bagus Srt Mati 5Th J.Murah 7Jt BsTT SpdMotor085336549035

998457

HYUNDAI

Hyundai Excel ex taxi th.04-05 (banyak),hrg bersaing, hub: 031-71360440

998231

HYUNDAI CARNIVAL Bensin Matic 2.0 Biru Tua Pajak Bln 6 60JtNg 085745925238

998124

ISUZU

JUAL PANTHER LS’01 (L) Manual Biru Met 111jt.NEGO031.77405970/085239072000

998212

PANTHER’94/95 Higrade Full Variasi Hijau Met Hub:Jl.Menanggal V/28 Sby

998227

ISUZU Pick Up Bison 4Rd Box’92 Istmw Skl Hub:Ruko RMI Sby 031-78335930

998249

GRAND ROYAL 2.5’96 (L-Sby) Merah Met AC dbl/VR/PW/PS 68jt Hub:081234537704

998118

PANTHER ‘93 AC/TP/VR Tgn1 Dr Baru Abu2 47Jt Rngkut Asri Timur 13/177645169

998244

PANTHER GRAND ROYAL’98 Ors Cat Is-timewa 75JtNego Hub:081331917358

998293

Djl Panther LS’2001 turbo abu2 metalik, AT,pajak baru,istw hub:031-71605969

998236

PANTHER LV’2000 Ps/Pw/Ac(M)Merah Sip Mulus 98Jt 031-71669453-081332161928

998370

Panther PPL’96 HijauTuaMet Ors Luar Dlm (L) PjkBaru Ng:031-71252715 TgAngin

998424

PANTHER Th 2000 Hijau Metalik Hub: 085746579584/082230655143

998516

Panther PU ‘96 ac siap pakai Sawunggal-ing 3 rt.21/ rw.4 no.102 Jemundo

998522

PANTHER HIGRADE’96 AcDbl/Tp/Vr/Br/ Pw/Ps Bgus 60Jt H:Nginden IV/31 72009405

998507

GRAND ROYAL2.5 (L)’97biru ist ACdbl tpvr PucangIndah K3 sda08121689536 krd

998576

jual salah satu ELF Mn bs ‘97/Panther’92 glden031-71783108/081 217 619 946

998579

TOURING’2002 Biru Langit Bagus Pajak+Ban Baru Hub:031-71777234

998430

KIA

JUAL SUKU CADANG Mobil Korea “53 Mo-tor” Tlp:(031) 34558853,77706153,5314270

994258

KIA PICANTO COSMO AT’2011 Silver An.Sdri 112Jt 081235565645 BsKrd

998364

MAZDA

MAZDA 323 NB’86(L)Putih Mas/Ac/Tp/Pw/Wd/Bd Klg/Itr Ori 23JtNg 031-71253917

998224

MAZDA 323 MR’92 Istimewa Audio CD An.Sdri 21Jt77645169

998230

MERCEDEZ

MERCY E-320 ‘93 Mdl Master Peace Hitam /C-230 Face Lift’98 Silver 70068869

998248

mercy benz/E320 th’94 manual abu2met 65jt ng hub cpt 72002363-081248111099

998333

MERCY 300E TH’89 BROWN Hrg=34Jt Nego 0878.5544.4242

998363

NE E230’97 Silver Matic TerawatVelg18 H:Wr.Supratman 2A (Htl.Mini Ayem)

998498

MITSUBISHI

JUAL CPT LANSER Evo3’95 Istw Putih Rac-ing Full Audio TV 52JtNg087752633772

998235

ETERNA DOHC 92 (Matic) Ors L/D Lkp Bgs 37,5jt Ng 089678067910/085646527617

998090

GALANT V6 TH’95 Silver S-Mojokerto Ba-rang Bagus Terawat Hub:031-81115253

998130

STRADA TRITON’07 Htm Tgn1-L Fullvar Ban Bsr.Pndk Jati AI-35 Sda08123564374

998127

L-300 PU’86 Dsl Srt PjkBaru BrgBgs 0813 32888110 Jl.Setro Baru 4/79 Kenjeran

998437

NISSAN

Grand Livina XV 1.5 AT ‘2009 hitam tgn1 ry.gelam 32 Sda 0813 3003 8009 krd

998299

XTRAIL”06 PMK Silver Istw Spt Baru Hrg.131jt Nego.Hub7386035/0811351148.

998500

GRAND LIVINA 1.5 ‘11 (W)Tg1 manual Pjk-Pjg Hitam Ors 142jt70938945 BsTT/KRD

998557

OPEL

BLAZER MONTERA ‘2000 Siap Pakai Is-timewa Seperti Baru 56Jt 70655558

998247

PEUGEOT

406 Th’97 (L) Manual Ors Bagus 46Jt Nga-gel 127A Pojok Jembatn 71346825

998229

SUZUKI

SUZUKI PUSAT DP/ANGS PALING MURAH. PU,ERTIGA,SPLASH,SWIFT,APV,Bonus Byk Bs.TT R.Stok 031-71134115-081703911488

993931

SUZUKI PROMO TERMURAH DP/Ang Ringan R.Stock+Bonus031-83017312/ 081230377313

994526

R.STOCK ERTIGA Splash PU Mcarry angRgn AllSuzuki031-81521199/087854031199

996034

ERTIGA 50jtan, Splash 30jtan Swift 50jtan Proses Cpt Bisa 5th Trima Indent Wagon R031-83009560 /081231419958

996989

Jual SUZUKI FUTURA’03 PU Hub.Jl.Anggrek no.15 Waru SDA telp.031-88267265

998163

CARRY 1.0’90 Artomoro Tropeer Bagus L/D Ors Gak Kecewa 77147666 Menganti

998232

New Splash’13 Putih Hitam 119jt DP Angs Suka Krm Jatim Trbatas081216442144

998270

Suzuki CARY Troper th’95 Siap Pakai Jl.Abdul Karim Rungkut 57 81421092

998273

Escudo 1.6 th’2003 (S) karimun estilo ‘07 pink. Ry gelam 32 sda 7096 3383

998289

Carry Caretta 95 (W-Grsk)Tp,Vr sprti baru(081230256664~Bambang Peg Ktr Pos)

998196

J.SUZUKI VITARA ‘93 Plat L Mesin Halus Body Mulus Remot H 75Jt Ng 70561272

998139

FUTURA ‘95 AC/TP/TP/VR UNGU 43JT HUB:0318913442 /083857909181

998303

BALENO’97 Slv Ori Ist PjkBr Jl.Kol Sugiono Ngingas Utt 43 Waru081331495662

998245

KATANA GX’97 Ac/Tp Ban Semua Baru Ori-sinil (54Jt)77017819/085232616200

998114

CARRY PODOJOYO TROPER’96 Tp,Vr Brng Ba-gus Terawat HrgNego;Kenjeran72065109

998117

J.CPT CARRY STW’87Tp/Vr BanBr nopol mjkt s.pake 16,5jtng 71411506/77685936

998228

READY ERTIGA DP40jt-an,PICk UP Angs 2jt-an,SPLASH,SWIFT Bnyk BONUS77729399

998219

PROMO HEBOH ErtigaDp46Jtan PU Dp 13Jtan M.CaryDp22Jtan085655077684/31282155

998304

FUTURA GX Real Van Hitam ‘2009 Tgn1 Bs krd Juwingan 44 83777748-70507273

998356

CARRY 84 htm an.sendiri Vr/tape/5ban baru istimewa 087858337566 / 83377566

998349

CARRY STW TH’87/88 Barang Bagus Hub:77146599

998367

SZK SALE 031-92540078 /92546969 SWIFT ,APV,Splash Krdt 7th Bs TT Proses Cpt

998568

Jimny ‘84 merah 4x4 aktif 4ban pacul baru siap ke jalur 0813 3341 3999

998573

KATANA GX’96 UnguMet AcCdVr Ban Baru Brg Bagus;Dukuh Setro 3/38 085748755585

998433

FUTURA GRV’00 (L) Biru 57,5JtNg Ac/Vr/Dvd BU Kond.Istw71153565/08121653565

998455

SIDEKICK ‘96 (W-SDA)Antik Alami Ors L/Dlm SptBaru PjkBr FulVar081331155266

998566

BU ESCUDO ‘95 (L)L-D sgt Istw Ori Utuh AcCD VrPwPs 76nego 083831457227 SDA

998584

TOYOTA

KIJANG G Long’96 Mdl Grand Merah (W-Sda) An.Sdr SprIstw BU Cpt 71jtNg83427489

998067

KIJANG KAPSUL LSX’97 Solar AcTpVr W-SDA mesinSehat031-70831310/ 081331416565

998175

Kjg 93NusaLong istw ACdbl VR RT 6speed,S.Parman VIB/11 Waru SDA 03131006944

998151

DIJUAL KREDIT AVANZA E Hitam’09 (106jt) Deltasari 31225637 / 08123614861

998166

** KIJANG SUPER th’89 AC/TP/VR 6Speed 34jt.Kalijudan Gg.1 HKSN.031.71041439

998167

KJG SPR NUSA G’96 PMK Ac/Rt/Vr/Ps/Cl bdy klg 95%istw pjk br72314464 juanda

998173

AVNZA 34jt@2,3jt Ready fort Vnt+NewInova+Etios+Agya+Vios discHeboh.70209998

998176

KIJANG LGX’00 Rp 92Jt Matic Istw Hub:Semolowaru Elok B-7 031-72756781

998246

TYT MARK II Th82 Ac/Tp/Vr15 H.16,5Jt Ng Hub:031-79310012-081252299855

998254

TYT RUSH G A/T Th2012 Oper Kredit 55Jt Ng Hub:031-70899166-087753111170

998253

KIJANG LGX SOLAR L Abu2 2001 Tgn1 Ors-inil Cat Istmw Ban Baru 081217837002

998112

CRESSIDA Th 85 Putih Original STNK Pan-jang Plat L 25Jt Ng 085646001796

998301

STARLET SEG’95 Ac/Tp/Vr/Pw Antik Siap Pakai Jual Cepat Hub:031-81266652

998295

SOLUNA’02 Fulvar STNK Br(50Jt)Bs TkrMbl Jl.Sidotopo Wetan 20-A087853673606

998111

KIJANG SUPER G’94 Abu2 Met Ac,Dvd,Tv,P.Wdw,P.Ster Drh UPN70878558 (58Jt)

998119

KJG LGX’03 New Model 1.8 Bagus 121jt.Pon-dokJati AI-35 Sidoarjo081330071658

998129

CPT NEW COROLLA’99 AT B-Up Air-bag 4Ban Baru Bagus Betul Mbl Prima 70227199

998366

TYT YARIS’2006 HITAM Tgn I Hub:0818393276 BU

998371

** Kijang SSX’97 Disel ** Istw Siap Pakai. Ry Simogunung No.4 081515269787

998341

Dijual Cepat Avanza E’09 Hitam Hrg 115Jt (Nego) Hub: 083849620079

998383

KIJANG LGX Diesel th 2000 Hub 0857 33448926 Jl.Asem Payung 46B Sukolilo .

998518

KIJANG’91 Ac/Tp/Vr Mulus Ry Tenggilis Me-joyo KB-14 72153329

998502

SOLUNA GLi NEW’01 Ac/Tp/Vr/Br/Pw/Ps 71Jt Bs Krd Hub,Nginden IV/31 72009405

998517

KJG SUPER’95 NusaLong MdlGrand AcTpVr-Br 55Jt Krd Oke,Nginden IV/3172009405

998520

KIJANG SUPER’90 AcDbl=39Jt+KIJANG Spr’91 40Jt H:Nginden IV/35 70825087

998523

DJL HI-ACE TH 84 Tanpa Bak STNK Mati 2Th Hrg 17,5Jt Nego Hub 031-70465465

998524

KIJANG SUPER’91 Wrn Putih Ac,Tp,Vr (40Jt) Nego Hub:031-78444465-085745355592

998431

TOYOTA MAX II’84 Barang Bagus Hub:Jl.Kalianyar Wetan 5/2570053553

998443

BU KIJANG G.EXTRA SHORT’94(S)Mjkt AcDbl PwPsVr IstwMls 66Ng087854040885 SDA

998582

VIOS LIMO ‘2005 (L) Slvr 15Jt @1.905.000 47x AC/VR/PW4/PS/CL 91431314 73Jt

998567

SOLUNA’2000 GLi Silver Ori LuarDalam Rungkut Kidul Gg 2 No.40 031-83823442

998508

Jual Mobil Toyota Altis’07 Matic,Warna Htm,Mulus Ac,Tp,Vr Hub:081252744448

998451

TIMOR

TIMOR th’97,Ac/Tp/Vr/Pw,Ps.Raya Page sangan No.28.03177325254 / 03172786931

998150

JEEP

HARDTOP’81 Barang Bagus Hub:0811325991 / 081332302177

998596

TRUCK

JUAL TRUK HINO Ranger Engkel Bak Pan-jang 7,5M Th’2001 Hub:081231068550

998429

MOBIL DICARI

CARI MOBIL Sgl Kondisi,Merk&Thn Berani Hrg Tinggi031-71491443/081231330234

998342

MOBIL DISEWAKAN

100RbMURAH Kjg,APV,Xna,Lxio+Spr,Jl Tik-et n Tour24Jam HALIM5013744/70102636

996971

Mj70777306/081331012970 Neys Cmry Alts Elf Prgio Avz inov LGX BusACpar25-60

998509

MOTOR DIJUAL

HONDA

SUPRA X 125’2009 VR Hitam Hrg:9,7JtNg Hub:Raya Nginden 71031-34220306

998128

Jual Honda VARIO CW Th.2010 Medayu Utara 26/24 Bpk agus

998242

REVO’2010 (L) Ori Trwt;Kemb.Kuning Kra-mat II/53B 72670581 Vivi Hrg 7,5JtNg

998238

REVO’09 6jt+JupZ CW Tmk’08 9jt 31314424 / 08983806515

998147

NEW ABSOLUTE REVO PMK ‘2013 CW (7,7) Jemursari V-23 7134 1314

998272

Supra X’01 Prima91 Max97 Satria98 Shgn97 Bravo’00 Alfa94 Karah4/5470908555

998551

YAMAHA

Jupiter z CW’10 akhir (L)9,6jtng istw :P,Madelan jl.ngagel 165031-78266890

998262

DIJUAL YAMAHA BISON th’2011 (L) a/n: sendiri, 16jt. Hub: 081934664243 .

998152

YAMAHA MIO’2006 Ors Cat Ry Tenggilis Mejoyo KB-14 70977729

998503

J.BISON Hitam’2010 Akhir Brg Sangat Bagus Jarang Pakai 16JtNg 087757741780

998440

MOTOR DICARI

SIFA MTOR Cri SpdMtor HargaHarga Tinggi SiapDatang087852608291-03178627106

993949

DICARI SEGALA MERK Sepeda Motor Harga O.K.E Hubungi : (031) 72009479 .

996427

ANDA JUAL SEPEDA MOTOR? Jl.Gembong Sawah Barat 63 Sby 70526617/3715147

996428

DICARI MOTOR SEGALA MERK Berani Harga Tinggi Hub:031-70800332

998215

ANDA JUAL MOTOR? Segala Merk Harga Tinggi Hub Sinyo 78168081/085648278351

998321

DCR Mtr Sgl Merk(L)/(W) Hrg Bersaing Siap Dtg03172431191-081331720359 Spjg

998352

MALANG

MOBIL DIJUAL

BMW

BMW M40 TH91 ORSINIL CAT VelgAlpina JualCpt0341-9086777

998317

DAIHATSU

TARUNA CSX Limited Pmk 2000 N Kota dan Taruna CSX 1999 Hub:-0816-555-799

997106

ESPASS 97 SUPERVAN 16Ori Nopol(S-TU-BAN) 47JtNego:Jl.Raya Madyopuro No.2 MLG

997138

JUAL CPT TAFT GT 93 Hijau Ors (N-KOTA) 84,5JtNego Hub 7627127 Bisa TT

997155

XENIA Li08 SPORTY108(UM28Jt/2,7)06 100(29/2,3) CARY 01 UM10/1,3 081235008659

997167

DAIHATSU BODYTECH 94Standart (AG-Blitar) VR, MesinEnak 26JtNEGO0341-3133131

997201

J.HIJET 1000’86 Adiputro 22,5jt Hub: 081945190274

997157

ZEBRA’91 Semi Box Tgn 1 N-Kota&Carry’95 FullBox Tgn 1 L Hub:553567

997374

MBL DAIHATSU Bodytec’94 Biru AC VR TV+Jual Laptop0341-7347710/ 081233101270

997487

HIJET 84 Mrh Pd Joyo RT VD Body Mesin Bgs.Jl.Thamrin 12082143460253 Malang

997573

ESPASS ZSX AcDbl 2005 Ban 4 Baru Spr Istw Hub: JL.Masjid II5 Psr Singosari.

997809

AYLA..DAIHATSU Ayla..Type D Harga 80.650.000.. DP16Jt-an..Hub(0341)2384414

997654

CERIA KX01 SilverMls PW,VR,CL,Alarm, ACDgn Ori Byr 24Jt Ang.935Rbx357779928

997734

GRANDMAX BLINDVAN 11Putih N Mlg Tg1 KM 39Rb Trwt Byr 13Jt Angs2Jtx47 7779928

997738

LUXIO 10 HITAM N-Kota Tg1 Spt Baru Pjk Baru Byr 23Jt Angs 2,4Jtx47 7779928

997676

TAFT GT 4x4 TH90 HITAM BLIT Ban 31 Ba-gus Khusus Penggemar 081 3333 98 445

997600

MURAH! XENIA DP16Jt,AYLA DP21Jt, TERIOS DP21Jt,PU DP9Jt7555496/081252025500

997616

ESPASS Th2006 Merah Maron Pajak Pjg Isrimewa Hrg 55Jt 087 759 805 898

998135

XENIA Li DELUXE 2009 Tgn1 dr Baru An.Sendiri (N-MLG) Hub081 333 177 098

998191

NEW XENIA DP18Jt,TERIOS 20Jt,Gran Max MB15Jt, PickUp 10,5Jt H:HENDRIK 08213 1930990/ 9572750/PIN BB 21DDF347

998320

XENIA R 2012 1.3 Silver Km 6rb Komplit Istmw Sprt Baru081233160618/9734208

998382

JUAL CEPAT Taruna Oxxy Fx 2006 N-Kota 119jt Nego Hub:082332514298

998388

CHARADE 91 HITAM MET (N-KOTA) AC, TP,VR Intrior Ori Ngo9388443/ 082337018882

998478

ESPASS 1.3 TH96 Silver (N) Istimewa 43Jt:RyJantiBrt74433911 / 081945551422

998471

FORD

FORD CHAMP 90 DOHC(W)Bagus Abu2 Mtl MesinHalus 32JtNg7722266 Batanghari 2A

997146

HONDA

CRV 2003 SILVER STONE N-KOTA AT SgtB-gsSkli PjkBln6 130JtNego0859 3312 1205

997144

CRV05 2.4cc MATICMrahMet Istw Tg1 OriL/D V-Cool JokKlt081937937793/6309999

997148

JAZZ’05 Matic Mrh 115jt Ng&Starlet’94 Pth 54jt Ng,JoyoGrand Hub:5397774

997235

CIVIC WONDER’86 Ac,Audio,Pw,Remote,Vr Penjual Langsung 03415451212 Nego

997249

HONDA NEW CRV 2009, Brg Istmw KM 50rb-an,Warna Carbon Brush 081231224125

997432

HONDA GENIO’92 Ac/Vr/Audio Biru Tua Metalik Hub:081232777618

997434

CIVIC WONDER’86 Bln12 Istw VelgRacing R15,AC,37Jt 081703924299/08123172399

998002

JAZZ IDSI04 AT Tg1 Mdel07,DVD TV,FAudio OpKrdt 50Jt Angs2,4x31081944950500

997609

ODESSEY ABSOLUTE Th2002 Hitam (W) Kondisi ISTIMEWA Hub081 231 840 000

997637

JAZZ RS Matic’08 Hitam (N-Kt) Ors Bgs Rec.Honda Km52rb Pjk Br 0341-7722809

998044

TELAH HADIR New Honda Mobilo 7 Seater.Menerima Indent,Tanda Jadi 3Juta.Hub:Honda Sukun Malang 0341-2877739

998391

HONDA ODYSSEY CBU 07Absolute Silver MlsSkli Sunroof&ElctricJok082333182333

998459

STREAM 1.7 MANUAL 2004 IstSkl Asli-N 138Jt:RyJantiBrt74433911/081945551422

998482

JAZZ TRIPTONIK 2005 IstSkl Silver 120Jt:RyJantiBrt7 4433911 / 081945551422

998473

CIVIC WONDER 87 (N) IstSkl 39,5Jt:Jl.RayaJantiBarat74433911 / 081945551422

998468

HYUNDAIATOZ 2003 ORI LUAR DLM

Mulus PS/PW N-KOTA0341-8446383997731

ISUZUNEW ROYALE’00 Ac Dbl Tp Pw Cl Pajak Lama Siap Pakai Bu 081231690066

996928

TOURING 04 A/T (N) Irit Mulus G PakePe-gal2 Tinggal Pakai 145Jt085790857983

997194

PANTHER MIYABI 96 Siap Jln Pjk Br Ac au-dio Tp Ist081703092905/081235463689

997476

ISUZU ELF ‘08 Coklat Mesin OK Kondisi Mu-lus Terawat 185Jt Nego ph.9463361

997755

PANTHER LV 01(W)Pth Pjk09 AnSndr +PU L300 ”82 (B)BnsnLsgBlkNm SMS 085784961050

997685

PANTHER ROYAL Th97 AC/Audio/Su-rat Baru Hub: 081 334 667 997

998134

PANTHER Higrade’96 Ori Merah (N)TGN1 Ac Dbl PwPsCL BanBaru 62jt 083849849960

998171

PANTHER HiGRADE’97 N-Kab 85jt Nego OprKred 50jt Sisa 2,5x16 081334610000

998125

PANTHER NEW HIGRADE 98N-ASLI Mrh Met ACD b AudioPW PS OriL-D 94Jt 081334222141

998479

KIA

PICANTO 04 FULLOPTHtm Mnl TV DVD Pjk-Pjg BgsS.Pake 79Jt7616606/085234449999

997184

VISTO ZIP Drive Manual Th2002 Biru Met Kondisi Istimewa (L) (0341)7777337

997592

PICANTO COSMO 2010 HITAM (N) Ban Baru 100JtNego Hub081 333 462 002

997628

PICANTO 2007 Akhir Plat N Silver Istmwa Hub:0341-9920272/085235658580

997793

MAZDA

J.CPT Trendy Pmk 89 N Kota Fulvar Ban Baru Istw 33,5Jt Nego 7627 127

997093

CAPELA 89 HB Putih Antik!Asli N,Ext Dr.Trwt SptBaru TdkKecewa! 39Jt7779928

997680

MERCEDES

MERCY 230E’90+A.140’00 +Chev Spark’05 +Corolla Dx’81 9299901/ 085707606050

996917

J CPT Mercy 300 E Th1992 Biru Mutiara Nmr Panjang Hrg Nego 03415419099

997023

MASTERPIECE 95 SILVER Orsinil Cat Tgn1 (B) 85JtNego H081 2351 888 18

997714

MERCY C240 ElgAT01SrofJkKlt N-ASLI Htm Met KM80RbOriL/D 195JtTDP70Jt 5432345

998481

MITSUBISHI

PAJERO,OUTLANDER Promo Bg 0%/Dp Mulai 100jt,Mirage Ang.2jt 081251122817

997101

MITS KUDA GLS SOLAR Th02 Bagus 80Jt 0341-7300415/9322536 Tidar Karang-widoro

997163

DAN GAN 92 MATIC Hitam Ors Luar Dlm +MAZDA 88 Silver Ors L/D7034014/ 9554999

997165

JUAL CEPAT Eterna Pw,Ps,Audio Full Kom-plit Sistem Ist Mulus Bu081333284607

997377

J.SLH1 T120SS”11 PU(69Jt)/ESPASS PU 03(43,5Jt)MlkPribadi SiapPakai 7627432

998460

NISSAN

INFORMASI Pembelian Nissan Mlg Dimas/dmzrspt 082131941595/081805016845

991598

NISSAN MARCH 2011 Hitam (N) Hub 0341-861 8661

997142

GRAND LIVINA XV 2009 Silver Stone Is-timewa 145JtNego Hub(0341)5483488

997608

GRAND LIVINA XV 08 Manual Ori SptBr Plat 1 Angka Byr39Jt Angs3Jtx477779928

997611

OPEL

OPEL BLAZER LT’97,Hjau,Lmp DpnBlkg baru,platD,siap Pkai 47,5jt H:03419405100

998534

SUZUKI

CARRY STATION’96 W 36jt Ng Hub:085815550958/085732999906

996914

FUTURA 1,5’01 Adiputro-Troper (W),Abu2

Met Pjk-Br RD/VR-RC 49Jt081331440687997103

READY ERTIGA UM.50Jtan/Angs.2Jtan,Pick Up Ready UM.18Jt/2Jtan 0341-3199515

997152

FUTURA 2001 Hijau Tua Ori Luar-Dlm 53Jt Hub(0341)7745927 / 08123392119

997169

AMENITY 2Pnt MERAH AC/VR 41JtNego: GETZ 03 Merah Istw 87JtNego 8123759

997182

SPLASH DES 2010 Pmk 2011 CoklatMet Istmw Km Dikit085234257455/087759773018

997141

CARRY’84 Body Utuh Kaleng Cat Br 4 Ban Br No.Br (L) Hub:7337370

997369

SUZUKI ESTEEM Irit 1.3 Th93(N)Abu2 Met Ori.Msn Hls 52Jt ng 9103455/9506969

997475

REALVAN GX MERAH Ors Istw (N Batu)53Jt Hub: JL.Masjid 115 Psr Singosari BU.

997624

APV X SILVER Ors Istw N Kota 98 Jt Hub: JL.Masjid 115 Dpn Psr Singosari .

997766

JL CPT Carry Careta Th97 Istw Ac Dingin Dvd Nopol Mjkt Hub:085604104813

997527

SWIFT N 2009 ISTIMEWA Abu2 Metalik,DVD TV NJok Kulit0811362389/0341-340281

997667

KARIMUN ESTILO VXi 1.1 2009/2008 Tgn1 N-Kota Km 37Rb V.Cool 0811369888

998040

ESCUDO 04 BIRU 1.6 Trawat Skl SprtBru PastiSuka Byr 15Jt Angs3Jtx477779928

998187

KARIMUN TYPE SL 2001 Biru Metalik Pjk Pjg 71jt Nego Hub:03417352900

998177

Feroza 94 Hitam jok sparco ban baru siap pakek H 53Jt Hub 085236359237

998389

CARRY CARETA Adiputro’97(N)Biru Met Istw VR Aud 49Jt Ng8615388/08179668100

998409

KARIMUN TH2000 70jt Nego Pw,Ps, Tape,Ac,Cl Hub:0341-411897

998415

READY STOCK ERTIGA GL&GX Mnual&Mtic DP52Jtn/BsTenor5Th082141959999/9568253

998492

CARRY TROPER 99 Istimewa(N) 47Jt: Jl.RayaJanti Barat 74433911 / 081945551422

998480

KATANA GX 95 (AG) Istmewa 55Jt:Jl.Raya Janti Barat 7 4433911 / 081945551422

998477

ESTEEM GT 1.6 “95 Merah IstSkl 51Jt:Jl.RayaJantiBrt74433911 / 081945551422

998466

FUTURA TROPER 94(N)ACDb/VR Ist Silver 43,5:RyJantiBrt74433911/081945551422

998464

TOYOTA

TYT AVANZA G’06+Vvti G’08+Szk Apv L’05 +Trajet’01 Mt Hub:9299901/ 0818377648

996915

INNOVA G Bensin At’05 Silver Facelift 2010 Hub:08123450048

996925

KJG LGX’03 Mrh Maron 135jt Ng Pajak Pjng Hub:08125290574/7558485

996955

KIJANG LGX Th97 Spr Istmwa Full Variasi Hrg Nego 081332851124/03437792583

997027

KIJANG SPR’90 Tp AC Dbl-Pintu Lima Mdl Grand(N-Kt)Mlus 39Jt Ng081335838787

997036

LGX “00 DSL N(Kot) SILVER ORI CAT Mesin Trawat Cck u/PEMAKAI J.CPT 8108617

997191

KIJANG 1.5 Long’95 Model Grand Ac/Tp/Vr Istw Hijau Met5151299/081333374154

997266

LIHAT HAL 21

SURABAYA

MOBIL DIJUAL

DAIHATSU

BISA PAKAI KARTU KREDIT . . . . . . . . . . . .1X25 . . . . . . .

996301

ASTRA DAIHATSU . . . . . . . . . . . . . . .1X25

998411

20

Page 24: Epaper surya 24 september 2013

YARIS’08 Ori Luar Dlm Ist Tgn Prtm Komplit

137jt/Ng 5453239/081233280399997376

KIJANG91 Nusa An Pbeli 47,5jt&Katana93 Dx 46,5jt Terawat Jual Slh 15159119

997370

AVANZA EMT 2013 Oper Kredit 0341 - 920 1818

997428

JUAL AVANZA 2013 Istimewa Baru Km5000 N Tgn1 Silver081216706060/7788007 Tp

997502

Jual Cepat KRISTA DSL th’99 (N) Hijau lengkap sangat istimewa T. 7699845 .

997770

INNOVA 05 Diesel N-Malang Light Green081252582600

997582

AVANZA G 1.3 MT 13Silver DVD,VKool ,Sec-ond TapiBaru,KM0081333654765/7550524

997694

JUAL STARLET 1.3 Putih’1990Hrg.55Jt BsNEGO081 233 229 082

997724

OP.KRDT KIJANG (N)Putih 90,RC/AC/DVD/

VR DP:17Jt SisaDiangs 24x081333522111997652

AVANZA G “04 ISTIMEWA Service Teratur Hub811 8269 TP

997621

YARIS TYPE E Manual 2006 Wrn Medium Silver (L) Kondisi ISTIMEWA 0818534700

997632

AVANZA G 08 Aqua Blue VRs Mulus (N-Mlg) 125Jt 081233151734/8934950 Pandaan

997643

WISH MATIC’03/04 Silver Full Option Is-timewa Tgn1 Km.90rb Plat W 5436805

997722

LGX Diesel 2001(N)ACdouble/TP/VR Istime-wa Hub(0341)775 3145/081 334 707 007

998105

AVANZA G 2007 SILVER (N-Tgn-1) KM.62Rb 124JtNEGO Hub0858 554 888 32

998184

KJG LX 2001 BlackSolut Ors(N)Tg1 KM70Rb 492831/08123386300 Jl.CandiKidal 14

998185

AVANZA G’09 Hijau 123jt N 081334064785 &Panter HiGrade96 57jt DA 03415485391

998390

COROLLA DX 80 Vr Merah (N-Kt) Kondisi Siap Pke Pj Hdp 19Jt Ng 081335838787

998438

AVANZA G 2012(11) Silver (N) Tgn1 Istimewa H:081 2325 0005

998472

NEW AVANZA G 2013 160Jt&FERIO 1998 Silver 82Jt.Dijual Semua 081 234 50 874

998490

INNOVA G EURO 2007 BENSIN Istw Hitam 165Jt:RyJantiBrt74433911/081945551422

998485

KIJANG KRISTA DIESEL 2001(N) Istmw 118Jt :RyJantiBrt74433911 / 081945551422

998475

TIMOR

J.CPT TIMOR 99 DOHC Sephia Biru Metlk N-Kota Bagus Hrg 55JtNEGO08123365170

997195

VARIASI/SALON MOBIL

TOKO BAN Purnama Sedia Ban Bridges-tone Segala Model&Ukuran Dg Hrg Bersaing 0341-7037921/403591

996951

MOBIL DISEWAKAN

SEWA MOBIL+Sopir 250Rb,Avanza Innova Alphard Hub:(0341)9490383/081335257340

998360

MOTOR DIJUAL

HONDA

OBRAL KREDIT Honda Baru,DP 1Jt,Beat F1 Dll5191333/087759903888,Mlng(Trbts)

997435

SUPRA FIT 2004 Cakram 5,5Jt;Vega 2004 5,6Jt (0341)4458500 Cepat BU!!!

997488

GRAND’98 Brng Bagus Tinggal Pakai Hub: 03419033310/081615790088/081945956047

998089

KAWASAKI

NINJA 250R Karbu 2011 Km2rb An Sendiri

Spt Br Hub:2120246/085732508064998384

YAMAHA

MIO SOUL CW 08 Biru a/n Sendiri N-Kota Pajak Panjang 2276150 / 8621550

997095

YMH MX 08 Harga 8,5jt; Mio 10 Harga 9,2jt,Joyo Grand R9 8117925

997388

SHOWROOM

MUSTIKA PROMO Kredit!! Honda Revo ABS 10 UM 700Rb Angs.298Rb,Termurah dab Ber-garansi Mesin.Berlaku diseluruh Cab.Mustika 2844041/8127670/085238930538

997039

MUSTIKA HONDA Promo!! Techno F1 Pth/Orange’12(13,9); Beat F1’13 Pth(12,7); Supra X Helm In’12(12,5); Revo Abs’13(9,5); Revo Fit’12(9); Revo Abs’09(7,7); Fit X’08(6,7); Fit S’07(6) 7718827/331830/9893109

998043

HIDAYAH MURAHDP400Rb SupraX125 =353

Mio =381 SmashCW10=319 Fit07=303 Revo 10=

363 Fit X 08=319 Revo08=330 0341- 8669766998195

SIDOARJO

MOBIL DIJUAL

TOYOTA

KIJANG LSX’01 (L) Dsl Istw H:99Jt Nego Sil-ver Hub:087851191889

998467

KEDIRIMITS KUDA Super exleed diesel 2000 (S Jombang) mbl di Kediri 085216762764

998257

SELASA, 24 SEPTEMBER 2013 21

SURABAYA

AGENPASANG IKLAN !

SURABAYA 031-31028168/88252688 998331

Mau PASANG IKLAN ?031-7877390 -70771654 SBY/SDA

998590

AC/KULKASAER TEHNIK.Service AC, KULKAS, DIS-PENSER, M.CUCI. Cuci 30,Freon50, Bongkar/Pasang100 03171581280-081252929980

994502

CV.TOP Svc Ac,Kulkas, M.Cuci. Cuci30, Freon 50, Bkr/Psg100, JB Ac Bks 71777784-72040303

994783

CENTRA CERVICE AC hub: 081217713273.Cuci. Pasang/Bongkar.Perbaikan.dll

997806

FOTOCOPI/LICHTDURK

IR3/4570 6570 5075,5/6000Toner Mulai 70rb KdungSari73 72824008 /085232333797

996862

CANON NP6551 iR4570 iR6570 iR 5000/ 6000 iR6020:JagirSidomukti IX/39 70077444

998501

KOMPUTERTerima Harga Tinggi!Laptop-iPad BG JUNC-TION L2/C42-4381658899/ 082139378000

995849

KAMI BELI Tinta&Toner Cartridge Printer Canon Type 810-811-741-831-41-40.HP Type 802-703-22-21-12A-35A-85A dll(Bisa Antr/Jmpt)Hub:08992356148

996004

Dcr Laptop/Komputer Normal/ Rusak/ Mati Ok Diambil 082333678969/03177995558

996440

RUPA-RUPA ELEKTRONIKSEWA PS2=30Rb/Hr PS3=75Rb Prjctor3000 Lmns=250Rb/Hr KTP+KSKasli 081330769990

997638

ANUGRAH Cari TV,PS,Dll Harga Tinggi 031-31455060,083831290655,082230250898

997999

PARABOLA**** PASANG ORANGE TV03131174999 **** harga 1,2jt dpt 4 bulan Paket Sporty

994368

ELEKTRONIK DICARIDICARI TV,LCD,PS2,PS3 DLL

Beli Dgn Hrg Tinggi 72725963995815

CARI RUSAK/BAIK TV LCD PS2 M.Cuci Kulkas AcFrezer DLL70071063/082188844002

996003

TERTINGGI CrTvLCD PS2&3 DvdAmpli L.Es Frzr Cookies McuciAc5012683-77118666

996264

H.TOP Cr tv Lcd,PS Hndcm Camera Mcuci L.es FrzrBox AudioMbl,AC dll 72619096

996269

CARI RUSAK BAIK TvLCD M.CuciKulkas AC FreserMebel Dll77590058-081252393202

998280

ANTAR JEMPUTANTAR JEMPUT Daerah Rungkut & Seki-tarnya T:03178360543 Terima Kursus TK-SD

998109

BIRO JASA*CENTRAL* PT,CV,UD,NPWP,SIUP, Paspor, TDP ,Merk API HO 082131007336-77336336

998018

Acc&Tax service masa thnan audit LapKeu KAP legal. H;72619037-085731980777

998325

PT CvUD SiupTdpHo TDI,API IUJK,JPT GAP-ENSI IMB TunggalJaya5619667/70610028

998496

SEDOT WCCV.MITRA SEDOT WC 8791356 /8712042 24jam Hari Minggu/Besar Buka/ada Diskon

994020

SEMAR TEHNIK Atasi SaluranAir,WC,KM,NgurasKolam,Sumur,T.Air.Yg trsmbt dgCpt tnp Bhnkimia70877745-082337446414

994503

JITU AHLI Saluran Air WCMampet&Sedot WC Tnp Bongkar-Kimia 71628003-71777759

994786

PUTRA BEBAS Mampet Ahli Saluran Air/WC Dll Tanpa Bongkar,Atasi WC Cpt Penuh Tnp Kuras70429763/71407713 Garansi

996228

ANUGRA Atasi Sluran Mampet,WC Saptitank Cpt Penuh Dll79400119-085732569130

996498

SEDOT WC SURYA JAYARngkt8686405 ; Krtjya71279025

996633

SUMBER REJEKI SEDOT WC BUNTU MAMPET Spj 7875368 ; Demak-Kenjeran 71989983

997843

JAYA KARANG EMPAT 5922404 Penjarin-gan Sari 8782440 Tenggilis 88621795

997745

SERVICE/REPARASI

SERVICE TOSHIBA, MERK LAINTV Kulkas MsnCuci 8793809 / 40279034

996592

HALIM SERVICE 5673655 - 71968559 AHLI TV Sgl Merk Kerja diTempat Garansi .

998527

ARSITEKMitra Bangun Psng Rangka Galvm,Pfon & Solusi RenovRmh HemtBiaya 082334194884

994022

GAYA PLAFON SPSIALIS ACP SEVEN Aclucad & kusenAlmini.bongkar rngka atpKayu gnti dgRngkGlvalum77606975-081615842009

996850

BANKKREDIT CPT TANPA JAMINAN JL.Diponegoro 227 Lt2CC 11. 70046889/081333338847

994745

DANA CPT BPKB MBL/MTR ML’86,SHM Bng 1%nan Rungkt59.PrssCpt72522520/ 70730664

997265

GADAI BPKB&SHM Bunga-+1% Bs TakeOver, Pucang Anom Tmr 42C 5019368-70415325

997836

BTH DANA CPT 2-100Jt Jmn BPKB,SHM/HGB Kedungdoro 167-B 70257328/70915868

997992

TTP KARTU KREDIT/KTA Hy byr 20% dr ttl tghan terakhir hutang lns 100% Krukah Sel 7A/308561065881

998076

GESTUN 2,1% Pelunsan 2,5% DrhTenggilis 8410290/70224111 www.aquafresh.co.id

998154

Kredit Bank Macet? Pasti slesai! Hub:Kami 7913362 /08133-5575-188

998555

KERJASAMAPAKET USAHA ES KRIM KEMASAN MINI CONE Modal/Kemasan Hanya Rp.400. Info: www.minicornelo.blogspot.com

996080

HNY 400RB DPT USHA PTG GABUS (Sty-rofoam) mdh &psti untung.MdoknSwh202 71747385

997930

SuksesKayaInstan halal amanCm140rb bs Dwariskan k jaten4rt14/01085736700333

997863

Memisah Plstik&Krtas DiRmh HslJT’an/bln BahanKerjaGratis+LayanAntarAmbil Gra-tis!085257169969 BukitBambe AN-16Gsk

998265

Mdl150rb.Home IndstriPlstik Hsl300-3jt/bl& Trsdia msnRol TrmingOtomatis kupasPls-tik &krts HsilPsti&bsr.prumKahuripan CA15/6Sda 087700968999-081333362379

998528

KURSUSKURSUS MOBIL “AS” 299RB/10JAM Hari & Jam Terserah Antar/Jemput 92009972

998575

MAKANAN-MINUMAN*** RESEP BAKSO ***

Dicari Resep Bikin BAKSO Curah/Murah Hub:0818 0313 5000

998559

MESIN/ALAT BERATINJEK PLASTIK 50Jt BUBUT 62Jt SKRAP 30Jt BOTOL 8Jt 085 8531 05087

998335

J.msn ptongPolar72&76&92cm-Wohlnbreg 87cm-115-Ito87cm-jonprpecta92-Olvr6-258ZP-Fuji50-58-Ryobi3200PFA-640K Hshimoto 46-Hmda 8eta 52sf-900CDX 08121674679

998365

GENSET SECOND READY:Mits 85,160,250 Lovol 135,Catt 350,Perkins 700KVA.PT Nika-basurya (031)7411188-89/7406726

998339

MUSIKDIJUAL ALAT2 Musik Keybord Yamaha +Bass & Melodi Hub:031-83242599

998122

JL -BL -TT Alat Musik Kybod - Drum - Efek - Gitar Dll Hub:031-60331923

998417

PEMBERITAHUANHILANG STNK Mtr Supra.NoPol N 4554 BW.th2013.An Rafi da.Hub: 087859448367 .

998426

HILANG BukuKir GrandMax Box’12 Nopol L-9740-D asli a/n Winarto.087851905004

998493

HLG STNKSatria’11(L6167SN)AN.Maimuna Jl.Semarang 65 RT3 RW6 Sby 08991326660

998418

KEHILANGAN STNK Revo (L5220GQ) A/N.Sukartini, Jl.Ketintang Baru 10/25,Sby

998419

HLG STNK YMH MIO’2012 L-5455-BI An.Sisca Agustine Budiarti Baratajaya 16/34

998585

HLG STNK+BPKB Honda Vario’09 W-5690-FX an Dewi Suciati Gresik 087753073789

998446

KEHILANGAN STNK HONDA L-5065-JD NA MA: MOCH KHOIRUL ANWAR 0856 4814 9810

998593

Hilg STNK Motor L4196QG a/n.Benediktus Sukadian,Dinoyo Tengah 80 Surabaya

998442

PENJERNIH AIRTKS GROUP Peralatan Airminum Isi Ulang AMDK Hub:ITC Lt.G50-51 71701280

995024

fresh cold depo isi ulang brgaransi nganjuk bs krdt 91548933/085739537649

998362

PENGOBATANMEDICAL CHECK UP 185rb=30mcm By1 Get1 Free Akurasi Alt 90%70224111/8410290

998149

RUPA-RUPADICARI PERABOT JATI Bekas,Lemari,Krs Roda, Etalase 03170738448/081703955668

995561

OBRAL WATERPROFING PelindungAnti Bo-cor Made Mlysia StokByk 1Pil=20Kg 91998191

996145

MELAYANI BOR: SUMUR,Stros ,Arde, Tandon, Bus beton AGUS 81232107/ 082131132269

996340

Cr Cpt Bd Daya Kroto Drmh TnpPohon Hsl Panen Dbeli085607571386/ 081232354172

997287

Jual BahanBaku Plastik HomeIndustri Berb-agaiJenis 085655107146/081231072598

997305

Trima Titipan Kue DaerahSIDOARJO,Cari Karyawati GajahMagersari 16470825250

997454

DICARI PEMODAL 100Jt Tanpa Jaminan Jasprod 3%/Bulan Dijamin Halal & Berkah Hub:081217730408 Tidak SMS

998250

Dcr 10 Agen Bj Anak hg mulai5Rb brg Br dr Pbrik bsReturn,Balik089676971439

998298

J.KULKAS SHOWCASE Bekas 11Buah Kond.Normal/Dngn03183345150/5672233 Ext8339

998338

Jual Grosir Tahu Ikan Tuna Siomay Ikan Tuna Hubungi: 8922724-08123509699 .

998560

JUAL ROMBONG Bakwan Komplit Alumini-um Keadaan Bagus Hubungi:70672016

998432

SEMINAR BISNIS SYARIAH Ustat Yusuf Mansyur Daftar:Nama/Kota/Jumlah Orang Kirim ke:085257181616

998435

WORKSHOP Peluang Bisnis&Tambahan Penghsln Jumat 27 Sep’13 Pk.15.30 Wib Resto Mahameru Sby Serius Sms0818333352

998519

DCR KAYU Mahoni & Sejenisnya Ukuran: 3x3 & 3x6, Hubungi:Arif 081803187577

998586

HOTEL/PENGINAPANHOTEL WALAN SYARIAH 0318666008/ 0877 81810830 Dkt B.Juanda Antr/Jmput Gratis

997524

SONNY HOTEL AC/TV/W.Heater Brkft Taxi-24jam Wifi AgenLaundry Cafeshop PstKota ParkirLuas0315040613/5046432/5044939

998329

CATERINGWWW.GALAXIWEDDING.COM Prasmanan 17rb, Paket Nikah Lengkap 15Jt031-77110027

994581

SIDOARJO

SEDOT WCPT.LANCAR SIDOARJO SEDOT WC

Tinja Hub:031-8921874 /8964978994637

MALANG

AC/KULKASBERKAH JAYA Srvice&JlBeli ACMbl/Rmh, Klkas M.Cuci DRYER0341-5334555/ 5430345

998469

RUPA-RUPA ELEKTRONIKSERVICE SPESIALIST Kamera Digital & Han-dycam Segala Merk Bergaransi9600075

997602

ELEKTRONIK DICARIDICARI** LCD** LED** LAPTOP**PS2 **TV** Dll** 08885443336/Pin BB 314CF4A4

997853

BANKMAU KREDIT BANK Gak AdaKoneksi?KreditMacet,Aset MauDisita/Dilelang?Ke Ruko GadangRegencyKav3 MLG0811353004

998474

INVESTASI

DICARI INVESTOR PERUMAHAN Di Land-ungsari Modal 300Jt Hub0341-7695325

998202

PENGOBATAN

JUAL MADU Herbal Sambung Nyowo;Toko Mini Jl.Bukit Tanggul S50 08175402017

996985

RUPA-RUPA

JUAL 300 LangJawaPos Permanen WilAraya & Blimbing Dskt 80JtNg 081333496111 TP

997170

OPER JUAL Peralatan&Barang Jualan Mini-market PisangKipas 5 Mlg085784961050

997741

CRTV Training,GRATIS28 Sep Hub:Ruko Soekarno Hatta Indah E9 MLG0341-404868

997658

MENERIMA PENITIPAN ANAK Di KBTK Barat Terminal Arjosari Hub 0878.595.777.27

997625

CARI BEKAS Tv LcdPsTabHpMcciKlkas SbedLmri Etlase MEBEL dll 081805120277/ 7377832

998513

JEMBERPELATIHAN GRATIS”DIET SEHAT” Untuk Naik /Turun BB3-30Kg IMAM081 931 872 888

998484

PENGHASILAN TAMBAHAN 1-5Jt/Bln Tnpa Mninggalkan Aktifi tas IMAM 081217352777

998488

MOJOKERTOSUMBER HIDUP SEDOT WC TINJA

0321-324494 /324495 MOJOKERTO994635

SURABAYA

AGEN

CITO TIKET . . . . . . . . . . . . . . . . . . .1X25

997494

BIRO JASA

TERIMA BORDIR KOMPUTER . . . . . . . . . . . . 1X25

998051

MEREK PATENT . . . . . . . . . . . . . .. . . . . 1X25

998061

EKSPEDISI/KURIR

EXPEDISI . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 1X25 . . . . . . .

993787

BANK

BUTUH DANA CEPAT . . . . . . . . . . . .1X25

997474

JL.DUKUH KUPANG . . . .. .. .. .. . . . 1X25

998058

KERJASAMA

PELUANG USAHA . . . . . . . . . . .. .. . 1X25

998403

AGEN PERJALANAN

BA’BAL HAJI . . . . . . . . . . . . . . . . . .1X25

998397

BAHAN BANGUNAN

CUCI GUDANG . . . . . . . . . . . . . . . . . . 1X25

998048

JEMBER

LOW.PELUANG USAHA . . . . . . . . . . .. . . 1X25

998065

SPESIFIKASI IKLAN

Page 25: Epaper surya 24 september 2013

SURABAYA

ADM-KEUANGANDICARI ADM SUPPORT,D3 ACC,MAX 28TH,MIN 2TH PGLMN,JJR,DITMPATKAN DI MOJOKERTO Jl.jababeka VII/K1 i/[email protected]

998401

RAGAM LOWONGANDICARI ADMIN Menguasai EXCEL & WORD Usia 25-40Th:Raya Menganti Gogor 20 Wi-yung031-34377328 / 031-83949299

993915

Teknisi Listrik STM;Sopir B1#Lmr ke:Gad-ing 2/36 sby; email:[email protected]

993942

SECURITY Dtmptk Sby&Sktry Gj UMR.SMP-SMA.Ngagel Tirto 4/15 Sby085730060266

994228

BTH PRT GAJI 5JT (U/ LN)H:P.Rizky 085230229496 Wiyung 5

994532

Dcr:Prwt PasienBayi&Blt Pglm-2th U/dlm&L.Jw Gj5-3jt085655289661 Ngindn2/62

994520

KRYWTI U/Depot JjrAmh,TJwbBrjlbb, Mx 25Th Mkn+TdrDlm 081230230243 KebraonM20

994533

DICARI SOPIR Trailer SIM B2 Umum Ber-pengalaman Lmr Krm Jl.Kalianak 51-Y Sby

994547

Dicari SOPIR Truk Fuso kantor di Jl.Manggis 124 PASURUAN 085791367266

994605

BTH TRAPIS Cewek Gj1jt Umk20rb Kmsi25rb Mesdlm.Ruko Klampis43c081232958889

994683

Bag QUALITYCONTROL JAHIT&Bag Fit-ting (W) sdkt PhamPola.Gaji Nego.BwLam:Bonet LT2 MyrKrtoarjo77611512

994685

BUTUH PENGEMUDI, SIM A/B. JL.Darmokali 2-6 Sby. 085649734734/ 087754141144

994684

DCR STAF / ADMIN Toko Online,Min SMA.Lam Ke Pakuwon City (Laguna) B4-16 Sby

995479

LIPAT KRTASTEH.1hr dpt 5box upah 350 rb. Bu2tn22G087754159776 wahid NKA99492

995638

BTH PRT WNT Tidur Dalam Gji 1,6-2,5Jt Andy081331100355 KetintangBaru 16/21

995197

DCR PENJAHIT Bed Cover Baju,Tkg Potong Kain,SPG.PTC UG E3 26A.08172312773

995660

DCR:ESTIMATOR,PELAKSANA SIPIL;MEP/AC;Pelaksana Finishing,SPV Baja#Lmrn ke:Gading 2/36 Sby;Email:[email protected]

995582

*** MERCURY PLASTIC *** DCR TEKNISI Mesin Inject,DESIGN Mould /Ma-tras 3D,TEKNISI Listrik (Arus Lemah& Kuat), Lam: Pergud. Margomulyo Permai Q-4A,Sby

995640

DCR PENJAHIT HALUSAN Utk Modes Pria/Wnt Ploso Timur 4/22 3815807-70802480

996219

Dcr Teknisi Kulkas,AC,Mknik Motr&Tng srabutn.Dukuh Setro2/1A(CV.Top)71777784

996188

TeleBankGp,UangHadir,AppKmsi Bns KaliR-gkt RkMega Ry M7 Lt3 Rere03183606583

996504

Bth Tng Trapis Cewek di L.pulau.Jl Kejawan Putih TambakV1/8Sby081340895422

996477

DCR TNG PRODUKSI/SRBTN Pria Max 30Th Lam Lsg PRIMA Ngagel Jaya Selatan 102

996511

BTH PRT WNT TDR DLM Gj.1,5Jt H:Iwan 087752212145 Wiyung 5

997045

DCR MANDOR BORONGAN:SIPIL,Aluminium,MEP,Baja,Sanitary,Finishing;#Lmrn Ke:Gading 2/36 Sby;email:[email protected]

997042

**KRYWN TOKO-GAJI MENARIK**Wnt,SMA,Single Max24th,Penam Menarik Toko Aksesoris Petra Jl.Kapasan 153 Sby

997111

PRIA PENJAGA Pternakan Anjing30Rb/Hr Mkn+ TdrDlm BONET LT2MyKrtoarjo 77611512

997944

DIBUTUHKAN PENGEMUDI SIM-A/B Penghasilan 2,5jt/Bln Hub:085731667703 Datang Lsg Tes Ke:Jl.Rungkut Tengah 76 Sby

998162

DCR TNG PRIA SMK Usia Max.30Th Utk Packing Lam: Jl.Tropodo II/17 Waru SDA

998179

DCR SOPIR SIM B1,Bisa Matic & Serabutan Lmr:Kertajaya Indah Timur P-201,Sby

998181

BTH Pegawai Laundry,SMA,18-35,Wani-ta/Pria,Pnglmn.Waterplace Apartment C.25 (sebelah supermall PTC).081252304070

998066

BTH Cpt Lsg Krj ADM/Prod.P/W max50th MinSMP: Ibu ITA 087855213415 gng.sr224

998093

WWW.HOMEINDUSTRI.NET MemisahPlstik&KrtasDiRmhHsl Jutaan/Bln BhnKrjGratis+LayanAntarAmbilGrtis7674988/0852571699690 Bukit Bambe AN-16 Gsk

998160

TK KAYU&TK Cat Mebel halusn,KplProdksi,Designr 3D 0816500298,70701115 wygF4

998209

PERUS.TRANSPORTASI Buth Sgr.Pengemu-di Min.SLTA Max.35Th Lam:PT Assa Rent Jl.Ry Prapen No.63 0318476363/ 081333345024

998039

DIBUTUHKAN OB Lam : Prigama West Point 25B Sambi Kerep Surabaya

998259

CR Tk.Sablon & Jahit Laki Prempuan H:Nam-bangan 59-A 085706840551/75155266

998267

DBTHKAN SEGERA TUKANG MEBEL+ Serabutan, Admin Wnt Meiko Abadi 1 089670122320

998148

DICARI SOPIR Dump Truk Lamaran Ke Jl.Medokan Semampir Indah 130 T:77545087

998106

DICARI SECURITY Pengalaman & TENAGA PENGAJAR Lamrn Kirim:Jl.Kranggan No 86

998113

DCR SOPIR yg Pglmn Luar Kota Serabutan Punya SKCK Hub:Petemon Timur 41 Sby

998116

CR Oprasional&ADM minSMA max30th Kend Sdr,BsComp70200089 PermataJuan-da BB15

998200

DCR ADMIN Wnt Gj.2,5jt/Sales/Accounting Lam Lkp Krm Ke Jl.Kalikepiting 101 Sby

998133

DCR Tukang Cetak Mesin Toko+Ryobi 031 -78378389/081973295000 (Gub.Air 5/32)

998180

CARI STAF ACC Wnt Max 27Th D3/S1 Akun-tansi, MS.Offi ce, B.Ingg Aktf/Psf Srt Lmrn Ke PT.SINAR RODA UTAMA Jl.Mayjend.Prof.DR.Moestopo 93 Sby Max 2 Okt 13

998189

SALES Bhn Bangunan,Mtr Sndri,Gj,Komisi. Dilaksda M Nazir 11F, 087887910111

998218

CARI Max 25Th Pria/Wanita Tenaga Po-tong Kain. Bintang Diponggo 855 (Blkg Hotel TVRI Mayjen) 081805462666

998222

DICARI ADMIN Ringan,Single,Wanita,Sim C. Hub Jl.Kenjeran 300 A-28 3896482

998233

DICARI Tukang Bekleed & Jahit Sofa Ber-pengalaman. Biasa Standar Ekspor. Lokasi Surabaya. Hubungi:031-72742777

998234

CARI SPV/Salesman/Girl Max 35Thn GP/UM/Bonus Menarik Lamaran Lsg HONDA PilarMas Jl.Kapas Krampung 108 Sby

998237

JONAS PHOTO Bth Cleaning Service (SMP) Wwcr Lsg:23-26sept Pk:10-12 Jl.Selamet 15

998239

DIBUTUHKAN SOPIR Sim B1,B1 UMUM Lam Jl.Kalianak Madya 3/23 Sby

998264

KARYAWAN 17-25Th Dtmpkn Di Surabaya. Bw Lmr +Ijsh:Ry.Prapen92 Sby 081231148333

998294

KARYAWAN 17-25Th Dtmpkn DiSamarinda. Bw Lmr +Ijsh:Ry.Prapen92 Sby 081231148333

998292

PELAKSANA ADM Teknik Pria max 40th ,SMK,D3/S1 Sipil utk Proyek Senggigi. Krm Lmrn:jl.Dharmahusada Utara No.37 Surabaya 60285

998126

BTH SGR Krywan (OPS)/Krywati(ADM) Diut-mkan Pglmn(Exim) Pny Kend.Sdri SKCK,Min.SMA Bs Komptr;Jl.Karang Asem VI/18

998068

DCR SOPIR Serabutan SimA/B1 Max40Th Lam Lkp+PasPoto:Rgkt Mapan Tgh IV/CD-12A

998072

DCR PRIA Serabutan/Sales punya kenda-raan sdri, Lam Lsg Raya Panjang Jiwo 38

998213

DIBTHKAN SOPIR B1 LuarKota &Tng-Serabutan angkat2,Rungkut Mapan Tengah 9-ci 19

998206

Operator ms off set Oliver272 gajiMemuas-kan ,Simogunung brt tol II/697342614

998223

BTH:KARYWN/Tng SRBUTAN Pria,SMP/SMA,Max.26Th,Pny Mtr+Sim C,Krm CV:Smile Distributor,Jl.Kalongan 1/11 Sby

998241

SOPIR & KERNET Punya Sim.C Serabutan Max36Th Srt Lam: Jl.Kapas Krampung 97A

998226

BTH SALES Dlm Kota & KARAYWATI Utk Distributor Elektrical Pglmn MinSMA Max 30Th 72596888 Jl.Dukuh 41 KembangJepun

998211

CR MARKETING, ADMN Bonus&Fee Mnrk. 8418543 Lmrn Krm: Sidosermo Indah I/11`

998159

SUPIR TRUK B1 Max38Th,Pria Srabutan Max27Th Lam+KSK:Jl.Kenjeran 185-187 Sby

998306

SECURITY SMU 20-30Th Pria 166/60 Wnt 156/46 lmrn ke:PT.MANGGALAJl.Kerinci No.3 Sawahan Sby Sen-Jum 08.00-10.00 Training &lgsg krja Penempatan Sby&sktrny

998318

Dcr penjahit pglmn konveksi drh ngesong 70906698/081332371100 kji kav95/17

998327

DCR TENAGA SERABUTAN SIM-C U/Toko Hewan Wisma indah D4 0856 4560 6060

998332

WANITA BERSIH2 GAJI 1JT Tidur Dalam Jujur 085 8531 05087 DARMO C 9

998336

PERSH BERKEMBANG PESAT BTH MRKTG GAJI,Kms,Trnsp,Bns,Kendaraan Disediakn ,ADM Tasik,ADM Serang Ada Tmpt Tinggal Lam Jl.Raya Jemursari No.33 Sby

998340

DCR Karyawati SMA Tulisan Bagus Serabu-tan Lmrn Lgs Ke Kalijudan Asri 84 Sby

998344

DCR SERABUTAN Pria Max.35th & Admin Wnt Lam:Jl.Tanjungsari 44 / B-7 Sby

998348

DCR SOPIR SIM A/B Pglm Usia Max.35th Hub:Toko Rejeki Jl.Gemblongan 63 Sby

998350

LIPAT KERTASTEH.Shari dpt 5box upah 350rb(50box=3,5jt)+uangBlnan.Bu2tn22G.sms.ROSA081934165416

998328

DCR PEMBANTU RUMAH TANGGA Ti-dur Dalam Ada KTP,RungkutMadya 320A 085736137388

998347

DCR SUPIR Serabutan,usia max 30th.Sim A,Lamaran kirim ke Kedinding Lor no.9

998351

KRYWTI U/ ITC/psr kps krmpung Max.23th blm nikah Gj 800rb 083849045050 cnd1

998357

DCR SGR SOPIR Max.40Th Wil Sby Sktrnya Lam Ke Ngagel Tama Tengah I/16

998361

DCR SOPIR SIM-B1 Max40Th Manual/Matik Pglmn Luar Kota Ry Romokalisari 2/Blok 9C/7 Pergudangan Bumi Maspion Sby

998372

DICARI Tenaga Serabutan Laki2 Min.SMA Lam Jemur Andayani 50/B-20 Sby

998369

DCR ADM P/W SMU max25th&Tng Kirim Srbtn Lk SimC/A,max28th.Klampis Aji 2/18

998358

Gratis Bth Tnga Klpa Sawit klmntn.dpt uang saku 087705518893 Jl.imogiri226

998416

GRATIS,,BTH TK SAWIT di Kalimantan,,Jl. Demak 377 Sby,,,Hp: 081234780524 .

998428

DCR Arsitek,Mahir Autocad untuk Balikpa-pan085242424600 Mt Haryono Bpn 2A/9

998470

CR TKG Las u/Gdng.Workshop.ProyekBalikpa-pan 085242424600 Mt Haryono Bpn2A/9

998465

DICARI Sopir dan Pegawai Untuk Toko. Hubungi : Jln. Kenjeran 75 .

998491

DCR PRT UTK DLM&L.PULAU+Suster&tkg masak diJkarta77196898/081803026251smo7

998423

TKG CETAK OFSET,tk Ketik/DsainGrfi s komp. WnRjoSel kv581111154-081233333617

998506

**DIBTHKAN KARYAWAN RUMAH MAKAN ”ATENA” Pondok jati Blok BR/6 Sda031.8940590

998530

DCR TKG Dempul+LAS+Cat+Poles Pglmn Gj Bsr Hub:Ry.Dukuh Kupang Barat-147 Sby

998525

CR SATPAM+SOPIR SIM B1+Admin+ Tugas Luar Pglm GjBsr:RyDukuh KupangBrt 147 Sby

998536

DICARI Tkg Las,Bubut,Stel,Drafter,Admin,Pembantu. Lmrn di krm: Jl.Raya Medayu Utara Kav.41-42 Sby 8715289

998532

Dcr Pria/Wnt LlsnSMA Sdrjt KTP Sby Lam Quantum Lt.Dasar E/32 HitechMall Sby

998543

Dcr Penjahit Bantal Guling Kasur (Wnt) Sidotopo WetanBaru Mulya 2772005693

998554

DCR SGR TEKNISI U/Variasi,Kc Film Dll;Srabutan Lgs:Nugraha Baratajaya 19/44

998420

BUTUH PRT P/W T.Dlm Jl.Bebekan Pereng No.28 Spj 082332373506-91642534

998587

DCR WAITRES LADIES u/ Club Cafe 18-25Th H:Corry 087853545014 K.Krampung 137

998441

DCR SOPIR BOX SimB1 Max40Th Pglm Lam CITRA GROUP Jl.Tembaan Tgh A283532053

998544

DCR SEGERA SOPIR Sim A Lam Krm Ke Jl.Sikatan 45A Krembangan Selatan

998549

DICARI SGR PEGAWAI Wanita Bw FC KTP Ke Jl. KEMBANG JEPUN 42 Sby

998553

DCR ADMIN P/W MinSMA Max40Th Lam Jl.Dupak 17 Ruko Pasifi k Megah D8 5476283

998558

DCR SGR Pegawai Wanita Ijasah Tdk Diut.Max25th Sutorejo Timur 42 / H-32 Sby

998561

DCR SGR MARKETING SALES Sim C Kend.Sdr Lam Jl.Sikatan 45A KrembanganSelatan

998564

DCR Karyawati Tong Hua Min.SMA Max. 40th Hub: 3521840-5345944 Bubutan 107i

998569

DCR PEGAWAI TOKO Wnt MinSMA Max 40Th Lam Citra Group Tembaan Tgh A29 3532053

998574

SOPIR Rumah Tangga Usia 30an,Tdk Rokok Syarat:SKCK,SIM A&C Sgr Lamaran Ke Bukit Mas RO 17,087854976200

998547

DCR CPT Laki2 SMA/SMK/D3 Akuntansi Bs Kompt.Lam Jl.Mustopo 17 Dpn PDAM Sby

998542

DCR Pgwi Toko Wnt,Max23Th,LlsnSD/SMP Niat Krj.PA45 087702644866/03161007953

998540

TOKO KACA CARI SOPIR SRABUTAN. Jl.Klampis Smolo Timur no.16 08123047978

998537

DCR PENJAHIT,Tk Bordir,Tk Potong& Finish-ing Pengalamn Hub081803175760 DKB 8

998535

TOKO KACA CARI Tukang Potong Kaca.Jl.Klampis Smolo Timur 16 08123047978

998531

TK POTONG (Hem,Cln,Jaket dll)Pglm DiKon-veksi.Jemur Andayani IX/16,70244228

998497

DCR SATPAM utk Perumahan Min SMA Pu-nya Kendaraan.dtg:Manyarjaya 1/5(pk9-11)

998515

BTH SGR Tkg Masak Masakan Jawa&Sunda Pglm.Lgs Dtg Ke Rmh Makan SARI NUSAN-TARA Jl.Gubernur Suryo 24 Sby 5348638

998494

DICARI TENAGA KERJA Wanita Srabutan Lmr Lgs Jl.Babatan Pantai Barat 5/5

998512

DCR SOPIR Sim.B1&ADM Sdkt Mandarin Dtg:Dupak 63/F21 Pertokoan Mutiara Dupak

998445

CR PEG.TOKO PRIA&WANITA Jl.Slompretan 56031-9111 9112

998450

MENDESAK!BTH Krywan/Ti Lulusan 2010-2013 U/Pss:ADM,Recept,Gdng,OB,Dll Min.SMA/K Lam Lgs Ke:PT.CAJ Jl.Margorejo Indah Ruko Jemursari Raya Blok C-20(Smpng Polsek Wonocolo)81265495(GRATIS)

998453

CARI ILUSTRATOR Buku Anak,Email Gam-bar& Profi l Ke:[email protected]

998456

BBRP SPG Butik Pglmn/Blm,Gaji UMR Galaxi Mall Ext.328 031-5915740

998427

DCR SEGERA PEGAWAI WNT U/Toko.SMA Max 25th Lam Lsg JL.Kranggan9208175053333

998548

DCR Tukang Aluminium, Kayu, plafon Baliwerti 113 0817-338-200

998556

DCR SPG Toko Acc HP Min SMU 27Thn PEGASUS ACC Plaza Marina Lt 3/517-518

998570

BTH SEGERA!! Manager Produk u/Sby P/W 20-30th. Min.SMA-S1. Jl.Pemuda 60-70. Info Injt 085790808839/082332649696

998572

PELUANG USAHA Tanpa Rugi Ikuti Train-ing Gratis 24Sept’13 Htl Bumi Sby031-91553172

998578

DCR PENJAHIT Bisa Obras/Dek Utk Konv Lebak Rejo 2 No.39 089676561888

998580

DCR HAIRDRESER Pglm P/W Salon Rudi H Jl.Ry Dharmahusada Indah 51/C85945491

998581

DCR SGR KASIR Wnt Lls SMA/Sdrjt & KURIR (SimC) Max30Th Ry.Mulyosari PB17/140

998583

BON BON FRIEZZ Cr Krywti Jual Crispy Dpn Carefour GociMall Lt1085854344379

998588

DCR TNG AHLI u/Pemasangan PVC SHEET Lam Jl.Abdurahman 175 Pabean,Sedati,SDA

998592

DCR SOPIR PRIBADI Min SMA Pglmn Min 2Th Dom Mlng Kota Laki2 Kawin Umur Min 25Th Lmrn Jl.Kedungdoro 53 031-5347585

998594

SOPIR&TNG SERABUTAN P/W Max.39Th Lmr:Ry.Margorejo Indah Blok A-304 (Ruko D)

998499

DCR HAIRDRESSER Pglmn Bisa Potong & Sang-gul, Rungkut Asri Tmr IX/18 0811334330

998495

Dcr Tnga Serabutan.SimA/C PglmnPrtkgn-Bngn.NBC.RPMblok D-25,PjgJiwo 8497596

998504

PJAIT KONFKSI&Prmak L/P 45rb/hr+Bns.Srbtn 25rb/hr.BONET MyKrtoarjo 77611512

998552

DCR Sgr Pegewai Toko Laki/WntLam Lkp hub:Pasar Kembang 15-A Secepatnya

998591

BABY SITTERPRT & SUSTER TANPA POTONGAN GAJI IBU WATI. Jl KetintangBaru 16 no 21 Sby.T;70044405-081331100355-085730098057

997320

CR BABY STR/PRT/Prwt Jompo U/Dlm/L.Kt/PulauGrts 082142881230/77595579 BR37B

998080

PRT &BABY SITTER DCR SetiapHari Utk D/L Pulau GjBesar GakPotong Gaji SuryaAsri 4/1Sda081252971262-083857487461

998589

SIDOARJO

RAGAM LOWONGANDibutuhkan Tentor wanita IPA,u/SD,smp, sma sidokare indah PP-9 087852804931

998268

Sopir & Bag Umum (Wnt) Syrt:Muslim Brjilbab 31312323/0811312343 Mustika 49

998276

DICARI MEKANIK Alat Berat & Ass.Mekanik.Buduran Hub:0811318844/082141485404

998436

BTH KRYWN/TI Llsan 10-13 u.Pss:Adm, Recpt, Gdng,OB,dll.min SMA/K.Lmr Lgs ke: PT.SDM Group Jl.Ry Larangan 25 Sda34082432

998439

PENGIRIMAN AQUA/LPG Serabutan Ijazah SMP,Sim C,max30th,Gj 1,2jt/bl31360732

998452

MALANG

ADM-KEUANGANCR STAF Admin wnt u/Perum Sigle,Max 21Th Jl.Atletik No.120 400555

996954

MARKETING-SALESCR MARKETING Pria,Kend.Sndr.Lam:KSU Makmur Abadi,Pattimura 60A Rampal (0341-355586)

998309

TEKNIK-PRODUKSISGR SPV Proyek STM/S1 u/ Kediri,Mlg CV Ke:Jl.Perusahaan 16A-Tunjungtirto(Drh ITN 2)

998392

RAGAM LOWONGANPERUSH JASA Perbankan Butuh:Staff Oper-asional Pria Max25Thn Min Sma Prioritas Ma-hir Bawa Mobil,Sim A,Lamaran ke:Jl.Simpang Barito I No.1 Malang

996061

KSU BTH Pimpinan,Admin,Marketing,Penagihan Min Smu Jujur Ulet Lam Krm Jl.Basuki Rachmad 64A/Via Email:[email protected]

996932

DCR PRIA/Wnt Lulusan SMA/Sdrjt Usia Max 30th Single u/Peg.Toko Jujur,Berpenampilan Rapi&Sehat Syarat:KK,KTP,Foto,SKCK Lamrn Krm Ke Jl.Simpang Dieng 23 Mlg

997034

Bth Cpt Penjual roti keliling,Kmisi &Bonus>1jt Brbudur agg tmr23.H:7711302.

997113

Cr Wnt u/Job Resto/Kafe dMalaysia/Sgpr Gj 25jt.Jl.Pisang101Mlg085258455175

997311

DICARI SOPIR Truk & Kuli Angkut.Hub:Jl.Kawi 1B 083834576947

997043

CR SMK/D3 Sipil Bsa Autocad Ms.Offi ce Cv Dibawa ke:Jl.Pyrus 11 Tlogomas Mlg

997088

BAKSO BU HAJICARI PenjualBecakKeliling Jl.LetjendSutoyo Gg5/520341-8191159

997136

CUSTOMER SERVIS & Admin Max 30Th Chndesign Studio Jl.Kaluta 1 Mlg 565379

997180

MARKETING, Min.SMP,Transprt,GP,Koms,Bns,Profi t Lsg,SIM C.KMN Group,Jl.Raya Ka-rangan RT.7 RW.2 Donowarih,Karangploso 085755318773

997385

CR TEKNISI Spooring-Balancing Pglmn + Kry.Toko.Jl.Syarief Al Qodri 17-19Mlg

997427

CR MRKTG+Pengiriman+Jr Tagih Blm Mnkh Gji Insentif Um+Ut Hub:Ciujung 2C Mlg

997380

DBTHKAN PENJUAL Wnt/Pria Max.45Th Min.SMP Dom Kodya Mlg Muslim Lam Jl.Candi 5A/100 0341-8138718

997397

BUTUH SEGERA SMK/Diploma/S1 u/Admin,FO,Mekanik,SPV Lamaran:Hotel Gra-dia Jl.Ikhwan Hadi No.47 Batu

997424

DCR DRIVER Pham Jln Mlg-Sby Lam Tirta-jaya Travel Jl.Kalimantan36 Mlg366148

997425

DIBUTUHKAN Karyawan Untuk Cuci Motor Hub:491897/Dtg Lgs ke Ciliwung 7B Mlg

997390

DCR TUKANG Sablon PCB Min SMK Usia Max 26Th Lmrn:Griyasantha A202 Mlg

997483

CARI SEGERA OPERATOR CETAK Lmr:Prm.Permata Asri E2 Pakis Jajar Malang,Wwncr 22&29/09/1303419099775/081232165575

997798

### DRIVER ###Pria, SMA/SMK, SIM B1, Usia Max.35Th, Pengalaman,Disiplin, Mau Bekerja Keras, Penempatan Malang,Kirim Lamaran Ke: PO BOX 179 Malang 65101

997825

DCR KARYAWATI Berjilbab Sma Hub:085791870072,Bendungan Sigura2 Kav 7

997460

PERSH SKALA Nas Bid Kesehatan&Kosmetik Bth SPV&SPG Unt Wil Mlg&Blitar Hub:Jl.Satsui Tubun 25 C Ruko Gadang 0341-833488

997490

BTH D3/S1 T.Sipil Pria Max 25Th Diuta-makan Pglmn Gj Mnrk Krm:Ruko Dewandaru Kav 1-4 Mlg

997493

KESEMPATAN EMAS mjd guru TK/Paud ikuti platihan Singkat.slesai dbantu dislrkan H:322297,7795650,082230108052 H.Rusdi 3/179

997776

DBTH SEKRET(S1); Presenter(D3,lk2); Adminjaring(SMK,Bskonfg.netwk) Single Krm STIKI,Jl Tidar 100 Mlg

997590

Cr Adm(W) minSMA/D1,Sales Mrkting/Kanvas(P)min SMA.Gaji+Bonus.Prsh ATK.DAKA Dist. Jl.Pnck Mndala 2 Tidar5047308

997860

Cr Manager Resto, waiter/ss,Cooking, Cafe House of Bejo Jl.puncak mandala 2 tidar mlg. 9405100

997955

DCR WNT u/Buat Kue&Kirim SIM C jjur Tdr Dlm Gj700Rb+Bns08990306499 Cidanau20

997595

BAKERY,PASTRY,Cook,Waiter/s Cv+Foto ke Jl.Ijen 84 Malang

997565

SPV (PALANGKARAYA) Ka.GDG,D3 Farma-si+ ADM BsKomp(MLG+BATU) Sarangan1 7558588

997647

BTH ADM/ACCOUNTING Pglmn Min.1Thn :KSI Jl.Ki.Ageng Gribig 49 Mlg 716477

997598

SPM/SPG,ADM,GUDANG,SPV Min.SMP P/W Lamaran:COUNTER ORIGIN LIPPO PLAZA BATU (BATOS) LT.Dasar BATU5461181(NO SMS)

997619

DCR KRYWN STM/SMK BGN Bisa Komput-er Jl.Kyai Parsehjaya 96B RT01/02 Bumiayu Kedung-Kandang MLG

997672

DCR MHSWA/KRYWN Min18Th ParTime 2-4Jam Wkt DptDiatur XtrInc1-9Jt 0877 77708206

997744

KSU BTH Marketing P/w Min Smp Lam ke:Jl.Laks.Martadinata 56B

997699

DIBUT.RECPT W,Capster W,Therapis W,Laundry L Max30Th Pengalaman Tdk Dibutuhkan, Griya Bugar Istana Dieng II/5 Hub:0341-553555

997827

Dcr Krywn/ti max.30th & Sopir. Krm Lam : Panca Ragam Anyar, Jl. S.Parman 20

998038

Dcr Wnt SMK Diutamakan Luar Kota Hub:RM.Agung Jl. Merdeka Timur 2F (Dpn Mitra I) Tlp 8101744/08123305081

998056

Dbthkn Adm Wnt pnddkan Tdk Diutmkan; Sopir SIM A/B1.Krm Lam:Jl.Let.Sutoyo 48

998049

DIBTHKN:PENJAHIT Baju Pesta/Halusan Jl.M.Panjaitan Ruko Kav7/5083830500208

998041

KARYAWAN TOKO Laki2 Max23th Lam ke:Tk.Buku Jaya Santoso,Jl.Sersan Harun Lt.Dasar 23-24 Pasar Besar

998138

Dcr PEMBANTU Rmt di PBI-Mlg,usia 35th keatas Nginap Gaji 750Rb085646588742

998140

Dcr Sgr Cleaning Service u/Wlyh Janti/Mlng Kota Mondoroko GK V/75 457550

998142

CRTV MALANGBTH MITRA EVENT Organiser EO UtkProgram Off air/Onair0341-404868

998204

BTH LEADER PERUSAHAAN Min.SMA/ Sdrjt Diutmakn KdrnSdri InfoLgkp 085204853307

998199

Dcr Wnt u/Buat Kue&Kirim SIM C Jjr Tdr Dlm Gj.700rb+Bns08990306499,Cidanau20

998143

D’BROWNIES Bth Krywn/Ti Usia Max35Th, Min Smu Kirim/Dtg Lgs:Jl Semeru 31 Mlg

998137

*SANGAT MENDESAK* PT.Artha Graha Sukma Membutuhkan Kary-awan/Karyawati Pendidikan: Min.SMA/SMK/Diploma dan S1 untuk Staf Kantor Cabang max.35th.Bawa Segera Surat Lamaran Anda ke: Jl.JA.Suprapto No.68D,Malang, 10.30-14.30.Terbatas

998308

AKUNTANSI-SMKWnt SettingDesainGrafi s OpMsnCetak Jl.Kemuning KavB Sengkaling

998319

CARI KRYWN/i Sma Motor Sdri Gaji,Bbm,Bonus Krm:Jl.Lematang No 21 Mlg

998381

DCR SGR Spv Sales,Akunting,Sopir.Pglmn Srius Hub:Jl.Kauman 20Mlg082330180005

998393

Dcr P/W Bisa Komputer,Nokia Game Center UG US 21-22 Matos dpn Timezone Mlg

998408

BTH KRYWATI SRBTAN,Ulet,KrjKrs 17 -27Th Gji800Rb-1,5Jt085736367229 Sbrsri82

998476

DCR KONSLTN Keshtan Wil.Mlg,Pasrn,Jmbr Dll Krj Dr Rmh 1-7Jt/Bl087754612728

998489

BTH OPERATOR OUTLET TURKI Wil.MLG RAYA &JOMBANG:P/W,Max25,Min.SMP/ SMA, Fas:Gaji,UangMkn,Transpot Lam Ke: Jl.Ben dun-gan Sigura-gura 38 Malang 085743402295

998486

DBTHKN SEGERA TEKNIKSI STM Listrik Untuk Luar Kota Lam:Jl.Kartini 14 Malang

998462

SELASA, 24 SEPTEMBER 2013

SURABAYA

RAGAM LOWONGAN

LOW.PT HADENA IBU KENDEDES . . . . . . . . . . . . . . .1X25

994330

LOW.GRATIS . . . . . . .. . . . . . . . . . .1X25

996298

LOW.BUTUH CEPAT . . . . . . . . . . . . .. . . 1X25

996312

LOW.KERJA . . . . . . . . . . . . . . . . .. . 1X25

996615

LOW.WELCOMM . . . . . . . . . . . . . . . .1X25

997491

LOW.MEKANIK/MONTIR . . . . . . . . . .. . 1X25

998035

LOW.ATHENA TAGAYA . . . . . . . . . .. . . 1X25

998042

LOW.INTERVIEW LANGSUNG . . . .. . . .. . . . . 1X25

998045

LOW.INDAH . . . . . . . . . . . . . . . . .. 1X25

998054

LOW.DIBUTUHKAN SEGERA . . . . . . . . . . . . .. 1X25

998057

LOW.KAPAL PESIAR . . . . . . . . . . . . .. . 1X25

998059

LOW.TKW . . . . . . . . . . . . .. . . . . . 1X25

998063

LOW.BEKERJA DARI RUMAH . . . . . . . . . . . . 1X25

998395

LOW.PT MAHAWANGSA . . . . . .. . . . . . . .1X25

998398

LOW.ADITYAWARMAN . . . . . . .. . . .. . .1X25

998400

LOW. WISMA BUNGURASIH . . . . . . . . . . . . . . .1X25

998402

LOW.KERJA ., . . . . . . . . . . . .. . . .. 1X25

998404

LOW.BUTUH CEPAT . . . . . . . . . . .. . . . . . . . 1X25

998405

LOW.INTERVEW LANGSUNG . . . . . . . . . . . . . 1X25

998407

LOW.PELUANG KERJA SERLY . . . . . . . . . . . . . . . .. 1X25

998412

LOW.RINA . . . . . . . . . . . .. . . . . ..1X25

998413

LOW.PERUSH AMERICA . . . . . . . . . . . . . . . 1X25

998414

BABY SITTER

PRT & SUSTER BP EKO . . . . . . . . . . . . .1X25

998036

PRT&SUSTER IBU MURTI . . . . . . . . . . . . . .1X25

998037

SIDOARJO

RAGAM LOWONGAN

LOW.IBU ANNA . . .. . . . . . . . . . . . . . 1X25

997498

MALANG

RAGAM LOWONGAN

LOW.KERJA DINA .. . . . . . .. . . . . . .. 1X25

996645

LOW.KRISNA /. . . . . . . . . . . . . . . . . .1X25

998055

LOW UP LENI . . . . . .. . . . . . . . . . 1X25 . . . . . . . .. . .

998307

LOW JL SEMERU. . . . . . . . . . . . . . . . . . .1x25. . . . . . . .

998379

22 SPESIFIKASI IKLANSURABAYA PUSAT

STAND DIJUALDIJUAL/DIKONTRAKAN Stand Batik Lantai 2D Dalam Pasar Blauran H:081357415585

994454

SURABAYA TIMUR

RUMAH DIJUALRmh SHM 59m2 renov 3kt 1km dkt STESIA ITATS 240jtNego Klampis Ngasem Tembusan 5C 085745919880 / 081330746338 TP

998157

J.RMH WIGUNA Siap Huni Lt 8x15 Bangu-nan Full Cash/Opr Krd Hub:031-77821666

998240

Djl Rmh Diamond Regency Amnesty 7x14 Ruby 7x12 BU Hrg Kantor.Hub: 089678220334

998183

TANAH DIJUALJUAL TNH KEPUTIH Dkt Apartemen DR LT 195m 9x15 SHM Hook 3,5jt/m Ng 72886318

998449

RUKO DIJUALDJL Ruha Baru Jl.Wonorejo Sel I A Rkt Lb.64M 2Kt,1Km H:8793797-087854222062

994513

SURABAYA SELATAN

RUMAH DIJUALJ.RMH KARAH TAMA ASRI I/36 Lt180 Lb.536 +Perabot T;085791511822-34817898 .

998178

JUAL CEPAT Rmh LT:10x20 LB:130 HGB, Kendangsari Blok F/50 Hub:081233440044

998086

JUAL RMH+Toko SHM 2Lantai Sukorejo, Buduran,SDA Hub 03183878366.

998287

TANAH DIJUALJUAL TANAH Kavling SHM Bunga 0% Ganting,Gedangan,SDA Hub03183878366.

998274

SURABAYA BARAT

RUMAH DIJUALRMH WISMA LIDAH KULON 700jt.LT/LB.120/100m2. Ad Pnghsiln sewa 35jt/th slm 4th.Ckp Tmbh 5jt djmin HrgNaik th ke4 jd 1M085733402559

998563

RUMAH DIKONTRAKKANDIKONTRAKKAN RUMAH Jl.Manukan Luhur Gg 2 Blok 2G No.2 Hub: 081235555730

998577

TANAH DIJUALJ.KAV KEDAMEAN, MENGANTI GRESIK mrh siap bgn 03171647442/085733130394

998550

SURABAYA UTARA

RUMAH DIJUALJ.RUMAH Blk Rukem Timur IIA/21 SHM Lt 161,3KT 1KM Dpr 03134288828 550Jt Ng

998141

MALANG

KOSTRMH SINGGAH Ry Swjjr 14-A 75/Hr; 400/Bl Strategis 0341-7701414-715661

997387

RUMAH DIJUALRUMAH ASRI Tengah Kota,Bisa u/Kost Hrg Mulai 250jtan Stock Terbatas7769001

996939

RMH TIRTASANI Estate Lt/Lb232/165 4Kt 3Km Carport Tmn Dpn+Blkg&Kolam Ikan Shm 750jt Nego Hub:082337755390

996920

BUKIT CEMARA Tujuh G/17 Lt289 Hgb Hub:081233111164/081333388817

996924

PRMH LEBANA Residence Hrg 174Jtan Lok.Dau-Sengkaling 085257890009-085785050787/03417589477

997032

RMH KENDLSRI 8 Lt85 Lb65 Kalpataru Sgt Dkt Suhat Ac 425jt Nego081334944498

997026

RMH BR MINIMALISSHM 98M2 Lb65 BsKpr Shuni.Kemangi6Lowokwaru08123294564NoSms

997222

DJL/KNTRK PBI/Araya SHM Ls.133m2 Lok.Aman + Strgs Nego BU 088 1709 6489

997259

RMH DKT UNBRAW S.HattaDlm LT139 LB80 SHM 2KT1KM,Carpot7719173/081805016070

997139

RMH POJOK SUKARNO-HATTA 2mnt dr UNI BRAW T.70/120 H:081216716000 / 9552010

997196

RMH ISTW Tidar 300m2(2,25M) DrhGunung 500m2(8,9M)Srius08983902165 NoSMS/TP

997237

.*** NEW MULYOREJO ASRI ***Lok Dkt Kmps,MOG,MATOS BsJAMSOSTEK,UM1 5Jt Disc.10Jt,Bns BB CDMA Hrg 150Jtan7770229,081331922880

997188

*** K CLUSTER *** Lok JlPoros,Dkt Kmps,Psr,Dlwati Angkot BsJAMSOSTEK,UM1 5Jt Disc.10Jt,Bns BB CDMA&Pgr9555147,7772879,9496064

997190

JUAL RMH BU 360jt Shm 198m2 Tgh Kota Jl.Tumenggung SuryoII/7 Smpg Deler Ymh

997204

RMH DLM Kampung Bandulan 160jt 2Rmh Nego Hub:08123394822

997258

CPT Jl.C.Mendut Sel.Blk III/3,SHM 5KT 2KM Grs Lt219/Lb2008463634/0811360349

997439

*MULYOREJO RESIDENCE* Rmh Mewah Strgs Tgh Kota Malang Hrg 200Jtan Um1=5Jt One Gate 0341-2307686, 2307685, 2307672

997440

RUMAH JL.Cendrawasih No 12 Sukun Malang Bekas Toko 327720,9161919

997484

RMH Jl.Bend.Riam Kanan Blkg ITN KPR 9399957-6785757-081233651657

997584

J.RUMAH POJOK Strategis Lt:155 Lb:100 dkt Bandara Asrikaton 0812 3523 2945

997512

HARGA PASARAN 400 Juta, Dijual RUGI 325 Juta, Perum. Puncak Sengkaling Blok H 16-17 Malang (Dekat Dengan Kampus) 081515230300-081938412262

997951

CLUSTER KEBONSARI REGENCY Mulai T55 Tengah Kota Hrg Terjangkau0341-9177900

997635

RMH FREE DESIGNLT90 GPA Blok HN Ngijo. 20mnt KotaBatu085654237534/ 0817532400

997644

BINAYA CIPTARMH Taman Wijaya Kusuma Cluster TghKota DktKmps9177900/ 7711163

997650

JUAL 4UNIT RUMAH Free Desain Jl.NusaIndah LT150 SHM9177900

997657

MUSTIKA PIRANHA RESIDENCE Mulai T45 Tngah KOTA7794440/081235471430/4719000

997661

DIJUAL 3 UNIT RMH SHM T.85 LT.144 Lo-kasi Jl.Bunga Kecilung 0341-9177 900

997666

2 UNIT RMH FREE DESAIN Jl.Sigura-gura VI LT.126 SHM085654237534/0817532400

997678

DJL RMH Jl.Laks.Martadinata No.46 MLG SHM LT±217m081944800599/085646492606

997718

PERUM PURI TIRTA Krglo T36,50 Uang Muka Bisa Diangs 6x9200144/081234001258

997604

RMH PGIR JL.RY Gndanglgi 2mntdr StdionK-ANJURUAN L130.225JtNEGO085855599981

997663

JUAL CPT Rumah di Pusat Kota Kepanjen Lt312 Shm Hrg.550jt 5436805

997707

DIJUAL RMH T36/112 Singosari Residen Murah Hub:368364/085755114846

997840

RM T200 B150 Kt5Km2 Sntani Timur H1A12 Swojajar 081944823433/087859755848

998033

I.JL.TONDANO Raya F5/B21A 2Lt T100/180 550jt Ng II.Jl.Kapi Pramuja VI/18F/9 2Lt T84/140 250jt Ng 085334355354/ 7079580

998034

J.RMH JELEK LT±115 SHM 50mdr JlnRayaK-dgKandang LbrGg2m Strgs 67,5Jt7627432

998461

RUMAH DIKONTRAKKANDISEWAKAN RMH LB220m,4Kt,2Km Md, Jl.Bunga Cempaka Indah 19 Mlg 081233164675

996940

DIKONT RMH Prm Candra Kirana C1/No3 Singosari Km1 Kt2 Pln Pam Grsi 7809030

997379

DIKONTRAKAN Rmh Jl.Widodaren Pln,Pdam ,Telp,5Kt Min 2Thn Hub:081334455625

997383

BTH CPT RMH DIKONTRAKAN Min.2Th 4KT/KM Dkt UB Hub5465065 / 08170094414

998197

TANAH DIJUALJUAL TANAH SHM 13.000m2 Butuh Cepat 081233245250/0341-8195933

996960

DJL TANAH SHM L:1518m2 Kodya Malang Cocok Utk Perumahan /Kavling 08121683210

997058

J.TNH Apel Lok.Agro Wisata SHM L.1700m2 Hrg 750rb/m2 & 150rb/m203412315704

997436

TANAH L2760m2 Dkt Umm/Unitri /Desa Landungsari Cck u/Invest Hub: 081334693886

997743

JUAL TANAH Lt.344m2 SHM Lok Jl.B.Maya Kota malang Hub:0819 3152 0899

998168

TNH L195m2 Ajb KrgDuren Gg7 Pksaji 47,5jt Nego Hub:087759697838/08170477393

998050

KAV MRH BsKREDIT DktJl.D.TOBA SwjrI (Gribig GgV)LT±90-166,SHM,MblMsk 8129346

998182

Djl Sebidang Tanah Segera!!Ls.693m2 Letak:Jl.Raya Abd.Saleh(Arah Bandara),SHM081352978588

998316

LT1600M2 SHM Hamid Rusdi Gg2 LbrJln6M Rp.1,5Jt/m2 BisaSebagian0341-9153133

998315

VILLA DIJUAL

VILA BU TRETES SEKUTI-bsTTmbl/LB170/LT219 SHM 250jt.081330058700/0818326047

997732

GUDANG

JUAL GUDANGLT/LB 300/280 Kntrksi Rgk BjaAtp Glvlm,Lstr3Phase 23000W,Tlp JlKmbr VilaGunung Buring CmrKdg081252461533

997175

RUKO DIJUAL

JUAL RUKO Jl.MT.Haryono Lt192m2 Shm 3Lt 9Kt 4Km Hub:081937933338

996975

J.CPT Ruko Baru 3 Lantai Hrg 2 Lantai di Lo-kasi Strategis, Jl.Galunggung Tidar.Hub:Andi 083834761983/2885168

997040

DJUAL RUKO 2Lt LT/LB 123/200 Di Lt2 Ada 2KT,R.Tmu,R.Klrg,KM/WC;Jemur ManinjauSe-latan BlkgGIANT Ng0812524461533

997174

J.RUKO 3Lantai Pinggir JlnRaya Bedali La-wang Strategis 900JtNG085755899922

998192

DJL CPT 2 Ruko Jd Satu 2Lt Plus Tnh Blkg L.110m Ry.Karangploso 5434535

998434

RUKO DIKONTRAKKANSEWAKAN 2Ruko Ry Mulyorejo Cck:Kopersi,Bngkel,Showroom,Salon 082333545494

996922

DIKONT RUKO Merdan Jl.IR.Rais 88-A& Pu-lungan (Pandaan) 081133417/031-70676930

998447

SIDOARJO

TANAH DIJUALJUAL tanah jl.Ry wonoayu shm Lt.1800m hrg:1,1jt/m 70116773 / 082230977417

998278

Tnh Milano 10x23 dpn primagama cck utk ruko,ush 081335775308 / 71175643

998225

BATUJUAL RMH LOK WISATA BUNGA Lt324, Lb160 2kt,2km SHM adaSisaTanah 081233486418

997198

AQUILLA RESIDENCE Dpn Dprd/Polres-Batu Type 45/105 300jtan03417335353/580712

997218

TNH KAVLING d Batu Lks Pinggir Jln.Raya Songgoriti Cck Buat Villa,View Is-timewa, Bisa Diangsur,Luasan min.320m2, SHM7799449-6617712-7777316

997393

TANAH SHM Blkg Hotel Purnama LT:240M Hrg 750Rb/M 081252557666

997979

LAWANGKAVLING BARU View Bukit 600rb/Bln 3Th DP20Jt.3mnt dr Pasar Hub0341-7011804

998454

PANDAANTNH 4850M2 Tepi Jln Ry Pandaan, SHM 0817 03516588/081235767746 ADA MATA AIR

998210

SURABAYA SELATAN

RUMAH DIJUAL

BECIRONGOR WONOAYU . . . . . . . . . . . . . . .1X25

998410

SIDOARJO

RUMAH DIJUAL

HUNIAN DITENGAH KOTA SDA . . .. . . . . . . .1X40 .. . . . . . . . .

998305

Hunian ditengah kota sda, one gate, mini-malis mdrn, DP 18jt diangsur, jamsostek, siap huni,cash back 10jt. Hub: 79655018 - 9 / 8924200

Rmh br Mnmalis Becirongor wonoayu strtgis hrg mrh .Bns Pgr Kllng,bbs biayapjk/meja dpur UM 1=5JT-031 70854389/ 83686988

Page 26: Epaper surya 24 september 2013

23surya.co.id | surabaya.tribunnews.com

FUTSAL MANIA | SELASA, 24 SEPTEMBER 2013

surabaya, surya - Meng-awali putaran kedua Divisi I LFA Jatim IV langkah Estrella IFC Sidoarjo kedodoran. Dari tiga laga yang sudah dijalani, Tommy Arief dkk kehilangan empat poin alias hanya meraup lima poin.

Bahkan pada pertandingan terakhir, mereka ditahan PCF Mahasiswa, 2-2 di Gool Fut-sal Surabaya, Minggu (22/9) petang.

Pada dua pertandingan sebe-lumnya, Estrella menang atas Green Army, 2-0 dan imbang tanpa gol melawan AIFC.

Tambahan lima poin di tiga laga terakhir membuat Estrella menghuni peringkat tujuh dengan raihan 24 poin. Sejauh ini, Tommy Arief dkk sudah melakoni total 16 laga, dengan rincian menang enam kali, seri enam kali, dan kalah

empat kali.“Ya, hanya mendapatkan

lima poin di tiga laga harus te-tap disyukuri. Yang jelas, sema-ngat anak-anak masih terlihat menggebu-gebu dalam meng-arungi kompetisi ini. Di laga terakhir lawan Mahasiswa mi-salnya, semua pemain Estrella bermain totalitas dan tak mau menyerah,” tegas Francisca Harroviantin, pemilik Estrella IFC, Senin (23/9).

Dijelaskan Siska, sapaan akrab Francisca Harroviantin, semangat dan daya juang pemain Estrella saat menahan Mahasiswa 2-2, layak menda-pat acungan dua jempol. Pasal-nya, di babak pertama, Estrella tertinggal 0-2 dari Mahasiswa. Namun, di babak kedua, tim besutan Rulli Yanto ini mampu bangkit.

“Di babak kedua, Estrella mendapatkan tendangan bebas, dan Fiqih Alwi sukses menjalankan perannya sebagai algojo. Gol Fiqih membuat Es-trella memperkecil kedudukan menjadi 1-2,” papar Siska.

Di tiga menit terakhir, Estrella masih tertinggal dan memaksa-nya untuk mengejar gol mela-lui skema power play. Hasilnya, di akhri babak kedua, Estrella sukses menyamakan keduduk-an menjadi 2-2 melalui gol yang dicetak Aji Setiawan.

Di laga lawan Mahasiswa ini, Estrella tidak diperkuat pemain barunya, Septian Sulton, karena sakit. Namun, Siska berharap, mantan pemain futsal Tim Ja-tim untuk Pra PON 2012 dan FFC Jawara ini bisa segera pu-lih dan kembali bermain untuk Estrella. (edr)

surabaya, surya - Putar-an kedua Divisi I LFA Jatim IV dilalui Laros FC dengan mulus. Di tiga laga awal untuk putaran kedua, Laros sukses menekuk semua lawan-lawannya. Raihan ini mengantarkan Laros meme-tik sembilan poin dari tiga laga.

Hingga kini, tim asuhan Marthin Setiabudi ini menghuni peringkat tiga dengan raihan 35 poin dan hanya selisih dua poin dengan Dyvy FC di puncak klasemen serta FFC Sidoarjo di runner up.

Tiga laga awal di putaran kedua yang dimenangi Laros dengan mengalahkan AIFC 6-3 menekuk Green Army 8-1, serta

melumat Prambanan Dwipaka FC 6-2, Minggu (22/9) malam.

Enam gol Laros ke gawang Prambanan dikemas Gusti Dian (dua gol), Ari Agung (dua gol), Waldee, dan Imam. Sedangkan dua gol Prambanan dicetak Ian dan Mohammad ‘Mohan’ Hasan.

“Lawan Prambanan kami sempat syok, karena Prambanan menampilkan permainan keras. Namun semangat dan ketenang-an pemain Laros, membuat kami sukses mengalahkan Pramban-an,” papar Marthin Setiabudi, Pelatih Laros FC, Senin (23/9).

Menurut Marthin, ada bebera-pa hal yang sangat disayangkan dalam laga melawan Pramban-

an. Salah satunya, pemain sering membuang-buang peluang. Hal ini, ucap Marthin, karena pema-in Laros terkesan meremehkan kekuatan Prambanan. Saat ini Prambanan masih berada di pe-ringkat 12 dengan 14 poin.

Dijelaskan Marthin, dalam laga ini, ia menyoroti kinerja bagus yang ditorehkan pemain barunya, Gusti Dian, yang di-boyong dari Olympic Sport FC (kontestan Divisi II), sejak di pu-taran kedua ini. Gusti Dian yang menyumbang dua gol, diakui Marthin sebagai pemain berta-lenta tinggi dengan segudang kecerdikan.

“Gusti bisa cepat menyatu

dengan Laros, padahal ia kami boyong jelang putaran kedua bergulir. Adaptasinya bersama tim sangat bagus. Gusti adalah aset Jawa Timur, dan Surabaya pada khususnya. Jadi, ia harus terus dipantau dan dikembang lagi skillnya. Kami sangat bang-ga bisa memiliki pemain seba-gus dia,” kata Marthin.

Sekadar diketahui, Gusti Dian juga tercatat sebagai pemain Tim Futsal Surabaya saat berlaga di Porprov 2013. Kecerdikan dan kemampuannya yang bagus saat membela Olympic membuat pe-latih Surabaya, Hadi ‘Iwan’ Pur-wanto meminangnya ke dalam Tim Futsal Surabaya. (edr)

Marthin Puji

Gusti Dian

Laros FC Mulus di Tiga Laga Awal Putaran Kedua■

MULTI SPORTS

Langkah Estrella IFC Kedodoran

DIvIsI IKALIANAK 2 vs 1 BHASKARABARKLA 1 vs 3 DYVYBUANA MAS 11 vs 7 SUPERJRGREEN ARMY 2 vs 3 M88 UNITEDAL IRSYAD 4 vs 7 FFCESTRELLA IFC 2 vs 2 PCF MAHASISWALAROS FC 6 vs 2 PRAMBANAN DP

KLAsEMEN sEMENTARA1. DYVY 16 12 1 3 68-34 372. FFC 16 12 1 3 70-44 373. LAROS 16 11 2 3 53-33 354. KALIANAK FC 16 10 3 3 43-30 335. BUANA MAS 16 9 3 4 48-36 306. BARKLA FC 16 9 2 5 56-31 297. ESTRELLA IFC 16 6 6 4 39-28 248. GREEN ARMY 16 6 4 6 46-50 229. PCF MAHASISWA 16 5 3 8 21-36 1810. BHASKARA FC 16 4 5 7 36-32 1711. AL IRSYAD 16 4 2 10 41-53 1412. PRAMBANAN 16 4 2 10 35-57 1413. M 88 UNITED 16 2 2 12 13-37 814. SUPER JUNIOR 16 0 0 16 21-96 0

DIvIsI IITIM SAR 0 vs 3 GREAT WALL (WO) EAGLE 5 vs 2 WIDI REFLEKSIWW FC 0 vs 7 NS EBOLAGENLIGHT 2 vs 3 BECTIM 09GJ FC 2 vs 2 AK FCKAISAR 4 vs 4 BROTHERMETA FUTSAL 3 vs 2 OLYMPIC

KLAsEMEN sEMENTARA1. EAGLE 17 15 1 1 87-30 462. AK FC 17 14 1 2 77-23 433. TIM SAR 17 14 1 2 49-19 434. HFS SPARTA 16 13 1 2 63-30 405. GREAT WALL 17 9 2 6 52-48 296. OLYMPIC FC 17 9 0 8 64-44 277. KAISAR FC 16 8 2 6 42-42 268. WIDI REFLEKSI 17 6 3 8 39-50 219. NS EBOLA 17 6 2 9 51-46 2010. BEKTIM 09 17 6 2 9 40-55 2011. META FUTSAL 17 4 3 10 32-51 1512. GENLIGHT 17 4 3 10 26-53 1513. BROTHER 16 2 2 12 37-71 814. GJ FC 17 1 3 13 27-76 615. WW FC 17 1 2 14 20-66 5

HAsIL PERTANDINgAN, sAbTu-MINggu (21-22 sEPTEMbER)

surabaya, surya - Di kla-semen sementara Divisi I LFA Jatim IV, FFC Sidoarjo sukses menembus runner up dan me-nempel ketat sang pemuncak klasemen, Dyvy FC. FFC dan Dyvy sama-sama mengantongi 37 poin. Kesuksesan ini dipetik FFC karena skema serangan baliknya yang kian tajam.

Saat menekuk AIFC 7-4, Minggu (22/9) misalnya, FFC mampu memainkan skema serangan balik yang cepat dan akurat. Pemain seperti David Joko, Riski ‘Cimot’ Anugerah, Fathan Apriyatno, dan Adi Dwi ‘Owos’ mampu menja-lankan perannya sebagai juru gedor.

“Saya akui, serangan balik FFC dari hari ke hari makin bagus. Saat mengalahkan AIFC misalnya, para pemain sanggup

menjalankan instruksi serangan balik yang saya sampaikan. Se-rangan balik FFC sangat cepat, akurat, efisien, dan tajam. Tak heran jika kami mampu mero-bek gawang AIFC tujuh kali,” papar Pep Hendrawan, Pelatih FFC Sidoarjo, Senin (23/9).

Di orbit Divisi I musim ini, FFC berpredikat sebagai tim pro-mosi. Musim lalu, FFC adalah kontestan Divisi II yang sang-gup menggasak gelar juara dan memastikan diri promosi. Meski sebagai tim promosi, namun FFC mampu membuktikan diri bisa berbuat banyak di Divisi I. Buktinya, hingga di pekan ketiga di putaran kedua Divisi I, FFC bercokol di runner up.

Di bawah FFC, ada Laros FC di peringkat ketiga dengan raihan 35 poin atau terpaut dua poin dengan FFC. Sedangkan

di peringkat empat dan lima ada Kalianak FC (33 poin) dan Buana Mas (30 poin).

“Perjalanan kami masih jauh, peluang menjuarai Divisi I te-tap terbuka karena poin kami sama dengan Dyvy di puncak klasemen. Kini yang dibutuh-kan hanyalah konsistensi dan kerja keras dari semua insan di kubu FFC,” kata Pep.

“Usai menekuk AIFC, masih banyak lawan yang siap menjegal kami, dan kami harus tetap fokus menghadapinya. Yang jelas, selain kerja keras dan doa, kami juga bergantung dari keberuntungan. Sebab di laga lawan AIFC, faktor keberuntungan menjadi hal yang bisa mengantarkan kami memetik kemenangan. Baik FFC dan AIFC sama ngotot untuk memenangi pertandingan,” im-buh Pep. (edr)

Serangan Balik FFC Kian Tajam

SURYA/HABIBUR ROHMAN

DIbAyANgI LAwAN - Pemain FFC Sidoarjo, David Joko menguasai bola dibayangi pemain AIFC pada pertandingan di Gool Futsal Surabaya, Minggu (22/9).

surabaya, surya - Bambang Haryo bakal bekerja keras dalam memimpin Ikatan Pencak Silat Seluruh Indonesia (IPSI) Sura-baya. Dia siap memajukan dan mengem-bangkan pencak silat di Kota Pahlawan.

Bambang terpilih sebagai Ketua Umum IPSI Surabaya periode 2013-2018 pada Mu-syawarah Kota (Muskot), Minggu (22/9). Pembina perguruan Joko Tole tersebut terpi-lih secara aklamasi.

Muskot dihadiri 29 dari 33 perguruan anggota IPSI Surabaya. Tiga dari empat perguruan yang absen, yakni Walet Hitam, Elang Putih dan Gobsu.

Bambang memberikan apresasi tinggi ke-pada perguruan maupun pengurus IPSI Su-rabaya atas kepercayaan dirinya memimpin IPSI selama lima tahun ke depan.

Salah satu visi Bambang di IPSI Surabaya, yakni membentuk pencak silat sebagai warisan budaya. Kemudian pencak silat sebagai wadah

pendidikan moral dan agama di Indonesia."Olahraga ini (pencak silat) juga sebagai

pemersatu bangsa. Sehingga harus bisa ber-kembang dan maju," harap Bambang.

Di IPSI Surabaya, Bambang menggantikan posisi ketua sebelumnya, M Mahmud. Bam-bang menginginkan pencak silat Surabaya lebih diperhatikan dan bisa maju.

Prestasi yang sudah diraih pada kepengu-rusan sebelumnya, lanjut Bambang, bakal di-teruskan kepengurusan baru. Surabaya punya banyak pesilat yang memiliki kualitas bagus.

"Pencak silat itu merupakan identitas bangsa Indonesia. Ini olahraga asli yang harus dilestarikan," terang Bambang.

Ketua Umum IPSI Jatim, Rasiyo berharap IPSI Surabaya bisa memberikan kontribusi atlet dan bisa memberikan prestasi bagi Jatim baik di level nasional maupun inter-nasional. Tantangan terberat Jatim yakni di ajang PON XIX/2016 Jabar.

"Jatim memerlukan banyak atlet berpres-tasi dan saya berharap Surabaya bisa mela-kukan pembinaan di bawah kepemimpinan ketua baru," terang Rasiyo. (fat)

bambang siap Majukan Pencak silat surabayasurabaya, surya - Jawa Timur (Jatim) bersikap realistis saat ikut Kejuaraan Dunia Brid-ge 2013. Jatim tidak membebani atletnya merebut juara di ajang yang dihelat di Nusa Dua, Bali, 16-29 September 2013.

Pada event ini, Jatim menu-runkan atlet-atlet juniornya. Atlet yang diturunkan, seperti pasangan Hasimy-Abdul Rohim (Gresik), Andi Pramana-Rendra (Surabaya) dan Bambang Ong-Kokoh Indrayana (Surabaya).

"Mereka adalah hasil seleksi yang digelar di BG Juntion Su-rabaya sebelum kejuaraan du-nia," kata Sentot, Pelatih Jatim, Senin (23/9).

Sebenarnya pada seleksi bridge di peringkat ke tiga ada

pasangan Wailah-Ratna (Kota Malang), namun karena dinilai masih kalah dengan pasangan Bambang-Kokoh, maka Jatim lebih memilih Bambang-Kokoh.

"Pada seleksi itu diikuti 10 pasangan dari Surabaya, Gre-sik, Sidoarjo, Kota Malang, Kota Kediri dan Jember. Kami lebih memilih pasangan Bambang-Kokoh karena keduanya secara kualitas lebih unggul dari Wai-lah-Ratna," urai Sentot.

Sentot menjelaskan, tujuan utama mengirim para atlet muda itu adalah untuk meng-asah mental dan menambah jam pertandingan para atlet yang rata-rata berusia 21 tahun itu. Sebab mereka adalah calon atlet Jatim yang akan diturun-

kan di beberapa event."Kami tidak memberikan

target muluk-muluk, tapi kami tetap berharap mereka bisa meraih prestasi terbaik. Ini kesempatan bagi para atlet untuk bertanding melawan atlet dunia, jadi kami berharap mereka bisa bertanding secara maksimal dan terus mengejar poin terbaik," harap Sentot.

Ia mengakui untuk bisa me-raih juara sangat berat, karena kejuaraan ini diikuti beberapa negara yang selama ini memiliki tradisi juara di level junior, seper-ti Belanda, Inggris dan Perancis.

"Sebenarnya Israel juga sangat bagus, tapi atletnya absen di kejuaraan ini," tutup Sentot. (fat)

Jatim Tanpa Target di Kejuaraan Dunia Bridge

SURYA/FATKHUL ALAMYOTO

bAMbANg HARyo (KANAN)

SURYA/AHMAD zAIMUL HAq

PEMAIN bERbAKAT - Penampilan Gusti Dian bersama tim barunya Laros FC tidak mengecewakan. Bahkan, pelatih Laros, Marthin Setiabudi memuji Gusti Dian sebagai pemain bertalenta.

join facebook.com/suryaonline follow @portalsurya

Page 27: Epaper surya 24 september 2013

Bal-balan CakHALAMAN 24 | | SELASA, 24 SEPTEMBER 2013

surabaya, surya - Nama Evan Dimas belakangan ini sangat populer. Ini seiring andil besarnya ikut membawa tim nasional Indonesia merebut juara Piala AFF U-19.

Meski sudah kesohor, namun langkahnya untuk memulai menapaki jalur sebagai pemain profesional menemui kendala. Ini karena PSSI belum mengesahkan Evan Dimas sebagai pemain profesional. Padahal, Evan Dimas sudah tercatat sebagai pemain Persebaya 1927 yang bermain di Liga Prima Indonesia (LPI) sejak Februari 2013.

Manajemen Persebaya sudah menanyakan hal tersebut ke PSSI. Namun PSSI belum mengesahkan status profesional Evan Dimas. Hingga kini proses alih status Evan dari pemain amatir ke profesional, belum disahkan PSSI.

"Saya sendiri yang mema-sukan berkas-berkas Evan ke PSSI minggu lalu. Kami berharap status Evan sebagai pemain profesional segera dapat

pengesahan," sebut Surahman, Sekretaris Tim Persebaya, kepada Surya, Senin (23/9).

Evan mengawali karir sepak bola bersama klub PS Mitra Surabaya. Dia ikut membela tim Jawa Timur di PON XVIII/2012 di Riau.

Sebelum membela Jatim di PON, Evan sebagai satu-satunya pemain Indonesia yang dikirim sebuah perusahaan perlengkapan olahraga menimba ilmu sepak bola di Bercelona, Spanyol selama dua pekan.

Setelah PON 2013, Evan memutuskan bergabung dengan tim Persebaya 1927. Mantan pelatih Persebaya Ibnu Grahan pun saat masih pegang tim memberi rekomendasi bersama pemain muda lainnya, Solikhin masuk Persebaya.

"Sejak lama pelatih ingin me-nurunkan Evan, tapi statusnya tidak kunjung disahkan," kata Surahman.

Manajemen Persebaya, lan-jut Surahman, hanya bisa menunggu. Karena semua

dokumen administrasi Evan sudah diserahkan ke PSSI. "Janjinya (PSSI) sudah oke. Akan segera disahkan karena semua persyaratan administrasi su-dah kami masukan," terang Surahman.

Selain menyerahkan persya-ratan adninistrasi, Surahman juga mengaku terus berkomunikasi dengan Sekretaris Jendral PSSI, Joko Driono. "Pak Joko juga bi-lang oke, ya mudah-mudahan bisa cepat soal urusan Evan," cetus Surahman.

Kendati di Persebaya belum pernah bermain karena masih terganjal status pengesahan, ternyata penampilan Evan ber-sama Timnas U-19 cukup bagus. Dia selalu bermain pada tujuh laga di Piala AFF. Kapten Timnas U-19 itu membela Garuda Muda saat lawan Brunei Darussalam, Myanmar, Malaysia, Thailand, Timor Leste dan dua laga lawan Vietnam.

Evan juga cukup produktif. Dia mampu menjaringkan lima gol selama gelaran Piala AFF. (fat)

Persebaya Tanya Status Evan

Tunggu Pengesahan Pemain Profesional dari PSSI■

Arema Iming-imingi Bonus Rp 750 Jutamalang, surya - Pemain Arema Cronous diiming-iming bonus Rp 750 juta jika mampu menjuarai turnamen Menpora Cup 2013.

General Manajer Arema Cronous Ruddy Widodo mengatakan, mayoritas bonus sebagai juara Menpora Cup akan diberikan kepada pemain. "Uang hadiah sebagai juara akan kami berikan kepada pemain," kata Ruddy, Senin (23/9).

Ruddy mengakui iming-iming bonus tersebut terbukti mampu menambah semangat pemain, apalagi hadiah dalam turnamen pramusim ini tergolong besar, yakni Rp 750 juta untuk juara dan Rp 250 juta untuk runner up.

Oleh karena itu, kata Ruddy,

kalau pemain menginginkan bonus besar tersebut, harus bisa menjadi juara di ajang Menpora Cup.

Selain dimiming-iming bonus juara, para pemain Arema Cronous juga mendapatkan bonus setiap kemenangan dalam satu pertandingan dan teknis maupun sistemnya sama dengan bonus berlipat yang diberlakukan dalam kompetisi.

Ia mengakui untuk menembus final dan menjadi juara Menpora Cup memang tidak mudah, sebab selain harus menuai kemenangan dalam setiap laga, selisih gol yang dihasilkan juga harus lebih besar dari tim-tim lain.

Menyinggung menghadapi Mitra Kukar pada laga kedua

Menpora Cup, Senin (23/9), Ruddy mengatakan, cukup berat, apalagi dengan kemenangan besar agar mampu menembus final.

Sementara kondisi fisik pemain masih kelelahan akibat masa recovery yang hanya satu hari setelah meladeni tim asal Filipina, Loyola Meralco Sparks, pada laga perdana Menpora Cup di Stadion Kanjuruhan Kepanjen, Sabtu (21/9).

Untuk menyiasati kondisi fisik yang masih kelelahan tersebut, tim pelatih akan melakukan rotasi pemain di semua lini. "Kami akan merotasi beberapa pemain, memang tidak banyak, tapi di semua lini ada rotasi," tegas Asisten Pelatih Arema Joko Susilo. (ant)

surya.co.id surabaya.tribunnews.com

SuRyA/ERfAN HAzRANSyAH

juara PIala aFF - Evan Dimas mengangkat Piala Aff u-19, setelah di final menundukkan Vietnam, 7-6 lewat adu penalti di Stadion Gelora Delta Sidoarjo, Minggu (22/9) malam. foto kiri: Evan Dimas berkostum Persebaya 1927.

Tentukan Pelatih Dulu, Baru Cari PemainEmpat Pelatih Melamar■

surabaya, surya - Per-sebaya yang baru saja promosi ke kompetisi Liga Super In-donesia (LSI) tidak mau asal-asalan dalam membentuk tim. Manajemen akan menentukan pelatih dulu, baru pemain dicari sesuai kebutuhan dan keinginan pelatih.

Direktut PT Mitra Muda Inti Berlian (MMIB) Diar Kusuma Putra selaku pengelola tim Persebaya tidak ingin, tim sudah ada pemainnya lebih dulu se-dangkan pelatihnya belum ada.

"Saya tidak ingin itu terjadi di Persebaya. Pemain harus merupakan pilihan dari pelatih, karena yang tahu urusan teknik di lapangan adalah pelatih," sebut Diar kepada Surya, Senin (23/9).

Diar mengaku, saat ini belum ada perkembangan baru soal

calon pelatih Persebaya musim depan. Ada empat pelatih yang sudah memasukan curiculum vitae (CV) ke manajemen MMIB. Empat pelatih yang melamar, dua orang merupakan arsitek asing dan dua lokal.

"Kami belum membahas soal pelatih yang akan menangani Persebaya. CV yang sudah masuk masih kami pelajari dan nanti akan dibahas manajemen," aku Diar.

Pria yang juga pengurus Kadin Jatim ini menegaskan, Persebaya tidak mau melakukan kesalahan-kesalahan seperti tim lain di Indonesia yakni pemain sudah ada sebelum pelatih diputuskan.

"Saya banyak dapat cerita dari tim-tim lain pemain bukan pilihan pelatih, tapi pengurus juga ikut menentukan. Saya tidak ingin kejadian tersebut

ANTARA

ProMoSI kE lSI - Pemain Persebaya sukses merebut juara Divisi utama sekaligus promosi ke LSI. Banyak pelatih tertarik memoles Persebaya.

ada di Persebaya," beber Diar.Manajemen Persebaya hing-

ga saat ini masih menutup diri soal identitas pelatih yang sudah memasukan CV. Manajemen hanya mengaku, awalnya pengurus sempat ingin memboyong Jacksen F Tiago ke

Surabaya.Tapi, rencana tersebut pe-

luangnya hampir pasti tertutup. Jacksen kabarnya sudah dipinang salah satu klub profesional di Liga China. Jacksen baru saja sukses membawa Persipura Jayapura merebut gelar LSI musim ini. (fat)

Menpora Tidak janjikan Bonus Bagi Timnas u-19jakarta, surya - Menteri Pemuda dan Olahraga Roy Suryo mengatakan Pemerintah tidak menjanjikan bonus kepada Tim Nasional U-19 yang berhasil menjuarai Piala AFF U-19.

"Kalau teman-teman ingat, saya tidak pernah mau menjanjikan bonus. Saya bicara apa adanya, pahit harus dikatakan pahit. Anggaran kita tidak ada, ya, katakan tidak ada. APBN perubahan kemarin, malah anggaran kita dikurangi. Jadi, tidak ada bonus, tetapi kita tidak berpikir mati," kata Roy Suryo saat jumpa pers di kantor Kemenpora, Jakarta, Senin (23/9).

Meski begitu, Roy tidak menutup kemungkinan soal bonus atau memberi hadiah lewat beasiswa. Namun, masih harus dicari sumber dananya.

"Seperti bulu tangkis (juara dunia), saya

tidak akan menyebutkan karena itu bukan keputusan pribadi, harus kita atur dan komunikasikan dengan dukungan yang ada. Karena kantor ini (Kemenpora) terus terang tidak ada uang sendiri. Kami harus menyinkronkan, seperti kita kerja sama dengan BUMN atau pihak lain untuk juara dunia bulu tangkis. Jadi, artinya, nanti tetap satu pintu dari PSSI," jelasnya.

Timnas Indonesia berhasil menjadi juara Piala AFF U-19 setelah mengalahkan Vietnam 7-6 (0-0) lewat adu penalti di Stadion Gelora Delta Sidoarjo, Minggu (22/9) malam.

Roy mengatakan Pemerintah menga-presiasi kemenangan itu walaupun Presiden Susilo Bambang Yudhoyono serta Roy tidak dapat menonton langsung karena harus menghadiri pembukaan ISG di Jakabaring,

Palembang, Sumatra Selatan."Saya sampaikan salam dari Bapak

Presiden Pemerintah mengapresiasi. Kami melaksanakan pembukaan di Jakabaring, jadi kalau tidak punya perhatian, Tuhan tahu kita semua memikirkan," ujar Roy yang mengaku sudah berkomunikasi langsung dengan beberapa pemain.

Roy melihat potensi besar dimiliki Timnas U-19 sehingga dirinya berharap PSSI menjaga solidaritas tim dari gangguan internal dan eksternal.

"PSSI harus bijak dalam meneruskan potensi dari anak-anak bangsa, Timnas U-19 harus terus solid, jangan mudah dibongkar pasang. Permainan mereka sudah sangat kompak. Jadi, saya pesan jangan diganggu," katanya. (ant)

Persela Berniat Pertahankan Didiklamongan, surya - Dedikasi pelatih caretaker Persela Lamongan, Didik Ludiyanto tidak bisa dianggap remeh. Meskipun berpredikat sebagai caretaker dan berlisensi kepelatihan B, namun Didik sanggup membawa Laskar Joko Tingkir tetap mengorbit di kompetisi level teratas di Indonesia untuk musim depan. Persela lolos dari jerat degradasi.

Sumbangsih Didik tersebut membuat manajemen Persela akan mempertahankannya di musim depan. Pelatih yang akrab disapa ‘Pacul’ ini dipercaya untuk menukangi Persela lagi di musim depan. Dan tentu saja, ini akan menjadi tantangan berat bagi Didik.

“Coach Didik masih tetap bersama kami di musim depan,”

tegas Debby Kurniawan, Manajer Persela Lamongan, kepada Surya, Senin (23/9).

Namun persoalan akan menghinggapi Persela terkait lisensi kepelatihan yang dimiliki Didik. Pasalnya, sesuai regulasi PT Liga Indonesia, selaku operator kompetisi, mengharuskan setiap kontestan ditangani pelatih berlisensi A. Se-dangkan Didik memegang lisensi B.

“Saya pribadi sangat suka dengan Coach Didik. Tapi beliau belum punya lisensi A, nanti kami akan memikirkan bagaimana solusinya,” kata Debby.

Dalam perjalanannya, di awal musim ini Persela diarsiteki pelatih asal Brasil, Gomes De Oliveira. Namun, karena manajemen menganggap Gomes gagal melatih

Persela, Gomes didepak dan digantikan Didik. Sebelumnya Didik adalah asisten Gomes.

Dari sinilah, PT Liga Indonesia mulai menegur Persela agar sece-patnya mencari pelatih berlisensi A. Kemudian, sebagai solusinya, Persela meminang pelatih asal Argentina, Angel Alfredo Vera, sebagai Penasehat Teknik untuk mendampingi Didik. Kehadiran Alfredo tersebut sekaligus untuk menjawab teguran PT Liga Indonesia terkait keberadaan pelatih berlisensi A.

“Musim depan, kami akan mencari solusi tentang penggunaan pelatih. Yang jelas Coach Didik masih tetap bersama Persela. Apakah nanti solusinya seperti penggunaan jasa Alfredo, kami masih menggodok solusi ini,” pungkas Debby. (edr)

BALINDO

DIDIk luDIyanTo

join facebook.com/suryaonline follow @portalsurya

Page 28: Epaper surya 24 september 2013

AremaniaMALANG, SURYA- Arema Cronous tak bisa memaksimalkan dua pemain pilarnya melakoni laga sisa di Menpora Cup. Alberto ‘Beto’ Goncalves dan Hasim Kipuw masih di-bekap cedera. Keduanya cedera saat Arema Cronous kontra L o y o l a Meracol Sparks di laga

p e r -

dana Menpora Cup lalu.

Beto mengalami cedera engkel, sedang Kipuw cedera pada otot paha. Dokter tim Arema Cronous, Nanang Tri Wahyu-di, mengungkap-kan sebenarnya cedera dua pemain

pilar ini tidak terlalu parah. Bahkan, Nanang memastikan cedera keduanya hanya ringan. Tetapi, Nanang tetap menyarankan agar keduanya tidak dipaksa bermain. “Kalau di-paksa main, cedera bisa tambah parah,” kata Nanang kepada Surya, Senin (23/9).

Dua pemain lain masih dibekap cedera, yaitu Dendi Santoso dan Egi Melgiansyah.

Dendi cedera pada bantalan sendi atau meniskus

di kaki kanan. Sedang Egi cedera di otot ligamen. Cedera yang dialami dua pemain ini awalnya hanya ringan. Akibat dipaksa latihan bersama tim, cedera dua pemain langganan Timnas ini bertambah parah.

Tidak ingin cedera Beto dan Kipuw se-perti kedua pemain itu, Nanang memilih mengistirahatkan Beto dan Kipuw. Dokter

langganan pemain cedera ini tidak dapat memastikan sampai kapan Beto dan Kipuw harus istirahat. Apabila, Beto dan Kipuw dipaksa merumput, kemungkinan cederanya tambah parah sangat besar. Apalagi, jeda tan-ding di Menpora Cup hanya sehari. “Mereka harus menjalani rehabilitasi agar cepat sem-buh,” katanya.

Opsi AlternatifCedera Beto dan Kipuw tidak membuat tim

pelatih Arema Cronous resah. Masih banyak opsi yang sudah disiapkan untuk melakoni laga sisa di Menpora Cup. Di antara opsi yang

disiapkan adalah memaksimalkan pema-in pelapis. Reza

M u s -tofa bisa dipasang menggantikan Beto di posisi striker. Apalagi, dalam

laga kontra Loyola

Meracol Sparks lalu, mantan pemain Perse-ma ini menggantikan posisi Beto di 10 menit terakhir.

Asisten pelatih Arema Cronous, Joko Susilo, mengungkapkan permainan Reza dalam laga tersebut cukup bagus. Bahkan, Reza bebera-pa kali memiliki peluang emas. Meskipun peluang emas itu masih berhasil dipatahkan Sparks, Joko tetap member acungan jempol terhadap penampilan Reza.

“Laga kemarin adalah penampilan pertama Reza di Arema Cronous. Sudah cukup bagus untuk pemain yang baru pertama turun,” kata Joko kepada Surya, Senin (23/9).

Menerjunkan Reza sebagai starter memang sangat berisiko. Apalagi, laga kontra Perse-

pam Madura United nanti akan menjadi penentu lolos atau

t i -daknya Arema melaju ke ba-bak � nal Menpora Cup. Apabila Reza hanya duduk di bangku cadangan, posisi Beto bisa diisi Greg Nwokolo.

Dalam laga lalu, Greg diterjunkan di po-sisi gelandang sayap menggantikan Irsyad Maulana. Awalnya Joko berharap Singo Edan memaksimalkan serangan dari sayap dengan memasukan Greg. Ternyata Greg belum maksimal memanfaatkan serangan dari sisi sayap. Makanya Greg tukar posisi dengan Reza. “Kalau yang di belakang masih ada Gilang Ginarsa,” tambahnya.

Sebagaimana Reza, Gilang pun jarang memperkuat tim kebanggaan Aremania ini. Sampai berakhirnya Liga Super Indonesia (LSI) 2012/2013, Gilang memperkuat Arema Cronous di bawah 50 menit.

Menurut Joko, pemain yang jarang me-rumput hanya butuh waktu untuk mengem-balikan performanya. “Kan tidak mungkin langsung tinggi. Mereka butuh tahapan,”

terang pria asal Cepu ini.(jay)

JanganDipaksa Main

Beto dan Kipuw Dibekap Cedera■

LATIHAN RINGAN - Hasyim Kipuw menyundul bola dalam latihan di

Stadion Gajayana Malang, bebera-pa waktu lalu. Hasyim Kipuw dan

striker Alberto 'Beto' Goncalves dibekap cedera sehingga tak akan

dipaksakan dalam laga lanjutan Menpora Cup nanti.

Persema Klaim Sudah Penuhi Hak IrfanMALANG, SURYA - Pindahnya Irfan Raditya ke Pro Duta sudah diketahui manajer tim Persema, Patrick Theo Tarigan. Tetapi, Patrick tidak memberitahukan masalah ini ke manajemen lain atau tim pelatih. Selama Irfan ti-dak latihan, manajemen dan tim pelatih hanya mengetahui Irfan masih istirahat di Medan.

Patrick memastikan pindah-nya Irfan ke Pro Duta sudah tidak ada masalah. Manajemen sudah mengeluarkan surat kelu-ar untuk Irfan. Proses transfer di PT Liga Prima Indonesia Spor-tindo (LPIS) pun tidak ada ma-salah. Terbukti Irfan sudah bisa diterjunkan Pro Duta dalam laga kontra Persebaya LPI di Gelora Bung Tomo, Sabtu (21/9).

Menurutnya, kepin-dahan Irfan sudah tidak ada masalah dengan Persema. Manajemen sudah meme-nuhi hak-hak Irfan se-belum meninggalkan Persema. Sebenar-nya Irfan terikat kontrak dengan Laskar Ken Arok sela-ma semu-

sim. Tetapi, manajemen hanya memberikan haknya selama Irfan bergabung di Persema. Te-tapi, Patrick tidak mengungkap berapa bulan hak Irfan yang sudah dipenuhi.

“Pokoknya semua sudah beres. Tidak ada masalah lagi,” kata Patrick kepada Surya , Senin (23/9).

Irfan me-r u p a k a n

pemain terakhir yang mening-galkan Persema. Sebelumnya sejumlah pemain telah pindah dari Persema. Menurutnya, sekarang manajemen masih membantu proses pemindahan dua pemain ke klub lain. Jodi Kustiawan pindah Martapura FC, sedang Johan Mandibodibo dan Johan Yudha pindah ke PS Sorong. “Baru mereka yang su-dah mengundurkan diri. Sedang lainnya masih belum,” pungkas-nya.(jay)

Panpel Mengaku Kurang PromosiPANPEL Menpora Cup harus bekerja keras menarik perhatian Aremania datang ke Stadion Kanjuruhan, Kepanjen. Diharapkan laga sisa Grup B dan laga � nal Menpora Cup dibanjiri penonton.

Penonton tidak membanjiri Stadion Kan-juruhan saat laga perdana. Diperkirakan penonton yang datang ke stadion hanya sekitar 20.000 orang. Padahal, kapasitas maksimal stadion milik Pemkab Malang ini mencapai 45.000 orang. Tribun timur dan barat sudah penuh penonton.

Tetapi, tribun utara dan tribun selatan masih sepi penonton.

Padahal, di hari pertama ini Arema Cronous menghadapi tim asal Filipina, Loyola Meracol Sparks. Minimnya Aremania yang datang ke Stadion Kanjuruhan di hari pertama dikhawa-tirkan berdampak ke laga Singo Edan selanjut-nya. Apalagi, Arema hanya menghadapi Mitra

Kukar dan Persepam Madura United.Panpel Menpora Cup, Abdul Haris, meng-

ungkapkan banyak faktor yang menyebab-kan jumlah penonton di hari pertama tidak membludak. Menurutnya, Panpel memang kurang promosi pelaksanaan Menpora Cup di Stadion Kanjuruhan. Makanya mulai hari ini Panpel bekerja keras menarik perhatian suporter menyaksikan laga di stadion.

“Hari ini kami memasang spanduk di seluruh kecamatan agar semua warga tahu bahwa ada Menpora Cup di Stadion Kan-juruhan,” kata Haris kepada Surya, Senin (23/9).

Perubahan jadwal juga memengaruhi ani-mo suporter datang ke Stadion Kanjuruhan. Perlu diketahui, kick off Menpora Cup ber-ubah tiga kali. Awalnya, kick off Menpora Cup dijadwalkan pada 12 September 2013. Karena akhir Liga Super Indonesia (LSI)

2012/2013 diubah menjadi 12 September, kick off Menpora Cup pun berubah menjadi 18 September 2013.

Ternyata akhir laga LSI 2012/2013 berubah menjadi 18 September 2013, se-hingga Menpora Cup baru kick off pada 20 September 2013. Selain itu, kick off Grup B hampir bersamaan dengan � nal AFF U-19 di Gelora Delta, Sidoarjo, Minggu (22/9).

Menurutnya, sebagian Aremania ada yang memilih menyaksikan � nal AFF U-19 daripa-da menyaksikan tim kebanggaannya. “Kalau selisih laganya panjang, saya yakin stadion akan full di hari pertama lalu,” tambahnya.

Harga tiket ekonomi di babak penyisihan sebesar Rp 25.000. Panpel berencana menaikkan harga tiket Menpora Cup. Menu-rutnya, Panpel masih harus melihat situasi dan kondisi sebelum menetapkan kenaikan harga tiket.(jay)

MENPORA CUP - Irsyad Maulana, gelandang Arema Cronous melepaskan tendangan salto dihalangi WH Lee, bek Loyola Meralco Sparks,dalam laga Grub B Menpora Cup di Stadion Kanjuruhan, Kepanjen, Sabtu (21/9). Kurangnya promosi membuat animo penonton laga perdana Menpora Cup kurang begitu banyak.

Peluang Persepam ke Final TipisMALANG, SURYA - Peluang Persepam Madura United lolos ke � nal Menpora Cup sangat tipis. Persepam terjungkal saat melakoni laga kontra Loyola Meracol Sparks di Stadion Kan-juruhan, Senin (23/9), dengan skor 1-3 (1-2).

Persepam mengawali laga dengan menyerang ke jantung pertahanan Loyola. Gelandang Persepam, Busari, mendapat peluang pertama di menit 3. Namun, tendangannya dari luar kotak penalti sisi kanan ga-gal dihalau kiper Loyola, Sam-pama. Bola tendangan Busari itu membentur mistar.

Meskipun minim peluang emas di babak pertama, Loyola berhasil mencetak gol lebih awal. Memanfaatkan bola reborn di de-pan kotak penalti, striker Loyola, Lee, sukses menjebol gawang Persepam yang dijaga Alfonsius Kelyan di menit 18.

Persepam hanya butuh wak-tu semenit untuk menyamakan kedudukan menjadi 1-1. Bek Persepam, Denny Rumba, ber-hasil menerobos pertahanan Loyola di menit 19. Dikawal dua bek Loyola, Rumba tak ragu melesakan bola ke gawang.

Sampama gagal menangkap bola sepakan Rumba.

Loyola menggandakan golnya menjelang berakhirnya babak pertama. Tendangan sudut Philips Younghusband di menit 44 mengarah ke kotak gawang Persepam. Bola melambul itu langsung disundul James Young-husband, dan berhasil menjebol gawang Persepam. Babak perta-ma berakhir dengan skor 2-1.

Seakan ingin mengejar keter-tinggalan, Persepam tetap mem-pertahankan skema menyerang di babak kedua. Berhadapan dengan Sampama di menit 49, striker Persepam, Marchell P gagal menjebol gawang Sparks. Bola tendangannya masih me-lambung.

Serangan balik Loyola di me-nit 54 membuat tim berjuluk Sapi Kerap ini gugup. Sepakan striker

Loyola, Lee, tepat mengarah ke arah gawang. Bek Persepam, Fa-chrudin yang bersiaga di depan gawang berusaha mengamankan bola. Sayangnya bola sundul-annya malah menjebol gawang sendiri di menit 54. Loyola ung-gul 3-1 dari Persepam.

Wasit terpaksa mengusir gelan-dang Loyola, James Younghus-band, keluar lapangan di menit 87. Pengusiran bermula saat tali sepatu James lepas. Wasit meme-rintahkan James menepi keluar lapangan untuk membetulkan tali sepatunya. Ternyata James tidak menuruti permintaan wasit sehingga diganjar kartu kuning kedua. Hingga peluit panjang berakhirnya laga, skor tetap 3-1 untuk Loyola.

Kerasnya pertandingan membuat wasit asal Surabaya, Prasetyo Hadi mengeluarkan sepuluh kartu kuning. Enam kartu kuning diberikan kepada pemain Persepam, yaitu Denny Rumba, Abu Bakar, Khoirul Mashuda, Firly, Ansoruddin, dan Issac Djober. Sedangkan empat kartu kuning lain diberi-kan kepada pemain Loyola, ya-itu James (dua kali), Greatwich, dan Romero.(jay)

surya.co.id | surabaya.tribunnews.com PERSEBAYA TANYAKAN STATUS EVAN DIMASEvan Dimas yang baru membawa Timnas Indonesia juara Piala AFF U-19 sudah tercatat sebagai pemain Persebaya 1927 yang bermain di Liga Prima Indonesia (LPI). Namun, statusnya masih ‘digantung’ karena belum disahkan PSSI, dan Bajul Ijo pun menanyakan status pemain yang sudah bergabung sejak Februari 2013.Manajemen Persebaya sendiri sudah kerap menanyakan berkas administrasi Evan ke PSSI. Terakhir, Persebaya memasukan berkas administrasi ke PSSI satu minggu lalu. Namun PSSI belum mengesahkan status profesional Evan Dimas. Hingga kini proses alih status Evan dari pemain amatir ke profesional, belum disahkan PSSI.“Saya sendiri yang memasukan berkas-berkas Evan ke PSSI minggu lalu. Kami berharap status Evan sebagai pemain provesional segera dapat pengesahan,” papar Surahman, Sekretaris Tim Persebaya, Senin (23/9). (fat)

HALAMAN 24 | | SELASA, 24 SEPTEMBER 2013

BEREBUT BOLA- Didik Ariyanto (kiri), gelandang Persema Malang berebut bola

dengan rekannya setim-nya dalam latihan di

Lapangan Lanud Abd Saleh,

belum lama ini. Persema mengklaim

telah meme-nuhi hak-hak bek andal Irfan Raditya yang hengkang ke Pro

Duta.

SURYA/HAYU YUDHA PRABOWO

PEREBUTAN BOLA - Junior, striker Persepam Madura United berebut bola dengan James Younghusband, kapten Loyola Meralco Spark,dalam lanjutan Menpora Cup Grup B di Stadion Kanjuruhan, Kepanjen Senin (23/9).

SURYA/HAYU YUDHA PRABOWO

SURYA/HAYU YUDHA PRABOWO

SURYA/DOK

join facebook.com/suryaonline follow @portalsurya