Insisi Abses Maksilofasial

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Insisi Abses Maksilofasial

Citation preview

  • 7/17/2019 Insisi Abses Maksilofasial

    1/21

    I Gede Hendra Sucipta

    Insisi abses

    maksilofasialis

  • 7/17/2019 Insisi Abses Maksilofasial

    2/21

    ABSES MAKSILOFASIALIS

    Abses suatu kantong berisi kumpulanpus terlokalisir akibat proses supurasipada suatu jaringan yang disebabkanoleh bakteri piogenik

    Abses maksilofasial terjadi di

    supercial hingga propunda darimuskulus platysma, tampak tanda-tanda radang yang hebat

  • 7/17/2019 Insisi Abses Maksilofasial

    3/21

    Ruang Anatomi dimana pus menumpuk :

    Submandibular

    Sublingual

    BuccalSubmasseteric

    Parotis

    Palatal

    Infratemporal

  • 7/17/2019 Insisi Abses Maksilofasial

    4/21

    Ruang dmnpusmenumpuk :

    Submandibular

    Sublingual

    Buccal

    Submasseteric

    Parotis

    Palatal

    Infratemporal

  • 7/17/2019 Insisi Abses Maksilofasial

    5/21

  • 7/17/2019 Insisi Abses Maksilofasial

    6/21

    Etiologi

    Bakteri (stapilococcus, !coli,streptococcus, pseudomonas,mycobacteria" masuk ke ba#ah kulit

    pada area yang luka Bakteri menyebar dari suatu infeksi di

    bagian tubuh lain

    $aerah yang terinfeksi mendapat alirandarah yang kurang

    %angguan sistem kekebalan tubuh

  • 7/17/2019 Insisi Abses Maksilofasial

    7/21

    Gejala

    &! Adanya massa

    '! yeri tekan

    )! *eraba hangat+! Pembengkakan

    ! emerahan

    .! $emam

  • 7/17/2019 Insisi Abses Maksilofasial

    8/21

    DIAGNOSA BANDING

    SELULITIS MAKSILOFASIAL

  • 7/17/2019 Insisi Abses Maksilofasial

    9/21

    Insisi Abses Maksilofasial

    Suatu tindakan drainase pada abses yang mengenai

    daerah maksi!"asiais

  • 7/17/2019 Insisi Abses Maksilofasial

    10/21

    Tujuan insisi abses

    #$ Mencegah ter%adinya peruasan in"eksi ke %aringan

    ain

    &$ Mengeuarkan eksudat puruent'pus untuk

    mempercepat penyembuhan

    ($ Mengurangi rasa sakit

    )$ Menurunkan %umah p!puasi mikr!ba beserta

    t!ksinnya

  • 7/17/2019 Insisi Abses Maksilofasial

    11/21

    !insip insisi abses

    /enghindari pembuluh darah besar

    Insisi di lakukan pada bagian supersial

    pada titik terendah akumulasi untukpengeluaran pus sesuai gra0itasi

    /emilih daerah insisi berdasarkanpertimbangan estetik

  • 7/17/2019 Insisi Abses Maksilofasial

    12/21

    *emeriksaan *enun%ang

    Pungsi percobaan dan kultur pus

  • 7/17/2019 Insisi Abses Maksilofasial

    13/21

    e!siapan

    Anamnesa, pemeriksaan sik danpemeriksaan penunjang

    Penjelasan kepada penderita dan keluargamengenai tindakan operasi serta resiko(informed consent"

    Persiapan alat dan kelengkapan operasi

    Antibiotik prolaksis (broad spectrum luas"

  • 7/17/2019 Insisi Abses Maksilofasial

    14/21

    Lid!kain &+

    ,etadine

    ak!h!

    Spuit

    *isau insisi-skape.

    *inset sirurgis

    Kem %aringan

    /arum dan benang

    e!siapan Alat dan Ba"an

  • 7/17/2019 Insisi Abses Maksilofasial

    15/21

  • 7/17/2019 Insisi Abses Maksilofasial

    16/21

    Teknik ope!asi

    #$ *asien p!sisi supine berbaring diatas me%a !perasi

    dengan anestesi !ca atau anestesi umum

    &$ 0esin"eksi menggunakan betadine atau ac!h! 12+

    ($ Lapangan !perasi di persempit menggunakan d!ek'inen

    steri

    )$ Irisan disesuaikan dengan garis anger pada tempat yang"uktuasi maksima sepan%ang & cm3 hingga menembus

    kapsu abses

  • 7/17/2019 Insisi Abses Maksilofasial

    17/21

    4$ 0engan kem bengk!k abses di buka secara tumpu

    sehingga nanah yang terkumpu dapat keuar meaui

    uka insisi

    5$ Lakukan kutur dan sensiti"itas untuk kuman

    penyebabnya1$ 0i pasang drain yang di "iksasi pada kuit

    6$ Operasi seesai

  • 7/17/2019 Insisi Abses Maksilofasial

    18/21

    #omplikasi

    Trismus

    Fiste

    Sepsis

    Tr!mb!sis sinus ka7ern!sus

  • 7/17/2019 Insisi Abses Maksilofasial

    19/21

    e!a$atan pas%a beda"

    In%eksi antibi!tik -br!ad spectrum uas. di

    an%utkan sampai 4 hari

    Ora hygiene yang baik Latihan buka muut supaya tidak trismus

    8a9at uka dengan k!mpres arutan garam "aai

    -:ac 23;+.

    E7auasi sumber in"eksi misanya -gigi.

    *eriksa penyakit penyerta -diabetes meitus.

  • 7/17/2019 Insisi Abses Maksilofasial

    20/21

    &O''O( )

    8a9at uka tiap ( hari sampai in"eksi sembuh

  • 7/17/2019 Insisi Abses Maksilofasial

    21/21

    *erimakasih