39
Log Presentation Track 1 : Penentuan lapisan permeabel GR, SP dan Caliper Track 2 : Penentuan HC Resistivity Track 3 : Jenis fluida Density, Neutron dan Sonic

interpretation Log and Log Presentation

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Well Logging

Citation preview

Log Presentation

• Track 1 : Penentuan lapisan permeabel

– GR, SP dan Caliper

• Track 2 : Penentuan HC

– Resistivity

• Track 3 : Jenis fluida

– Density, Neutron dan Sonic

Skala

Track 1

Penentuan lapisan

permeabel

• GR • SP • Caliper

Track 2

Penentuan HC •Resistivity

Track 3

Jenis fluida • Density • Neutron • Sonic

Triple Combo Log

• GR + Resistivity + Density

Resistivity tinggi mungkin adalah minyak

Gradien temperatur

• Hubungan T dan R

– Temperatur ≈ Kedalaman

– Temperatur ≈ 1 / Resistivity

• Satuan ⁰T/100 FT

Contoh Soal

• Jika diketahui, suhu dipermukaan adalah 30 degC, dan suhu di bottom hole (1000 ft) adalah 80 degC, coba anda hitung gradient temperature dari sumur tersebut.

• Kalau diketahui, pada kedalaman 500 ft ditemukan Hidrocarbon, hitunglah water saturation (Sw) dgn menggunakan persamaan Archie :

– a = 1, m = n = 2,

– Porositas = 20%

– RT = 200 ohm m

– Rw = 3 ohm m pada kedalaman 1000 ft.

n

t

m

ww

R

RaS

Langka kerja:

• tentukan grad temp • temp 500ft • Resistifty 500ft • Sw

30⁰C

1000 m

80⁰C

a = Konstanta lithologi m = cementation exponent n = saturation exponent Rw = Resistivity of water Rt = Resistivity True Formation Sw = Saturasi air

Tidak hitung So langsung

7,0)200()2,0(

4 1

45,2155

5,2180 3500

55100

5 500500

1005

100100

01000

3080

2

xSw

mxR

Cft

CxSTT

ftC

ftCxGT

Log Track 1

• Caliper

• SP

• GR

Caliper log

Definisi

• Lengan (2 atau 4) yang direntangkan sepanjang formasi

• Garis asumsi yang menyatakan ukuran bit

• Tool lain dilengkapi dengannya Density Neutron dan Microlog

Fungsi Caliper

• Mengukur bentuk dan ukuran lubang

• Menentukan volume cement

• Mengukur ketebalan mudcake

Mudcake defleksi ke kiri

Kekerasan Batuan

Dolostone > Carbonate > Sandstone > Shale

Definisi SP Spontaenous Potensial

• Listrik PASIF Liquid junction + Membran Potential • Satuan : mV (millivolts) Defleksi karena perbedaan salinitas Rmf dan Rw

Rmf = resistivity mud filtrat Rw = resistivity water

Prinsip kerja

• Grounded electrode (P’) ~ source

• Downhole electrode (P) ~ recording

• Running

Dasar sumur ke permukaan

Fungsi

• Mendeteksi lapisan permeabel

• Menetukan batasan lapisan

• Menetukan resistivity air Rw

• Menentukan shaliness

Syarat SP defleksi

• Lumpur konduktif ~

hanya Saline WBM (Water Based Mud)

• Φ dan K

• Kontras salinitas Rmf dan Rw

Faktor yang mempengaruhi panjang defleksi

• Ketebalan formasi 30 ft

approximately 20 times borehole diameter

• Shaliness

• Hidrokarbon

Defleksi

Kemungkinan Kanan, Kiri atau Lurus

Kenapa ?

Rmf > Rw - Fresh mud – Negative SP Rw > Rmf - Saline mud – Positive SP

Rw = Rmf

Interpretasi

SP tidak memiliki rentang nilai pasti

Shifted shale baseline

HALAMAN 36

Gambar 4.3

Contoh SP

Contoh soal

• Hal 156 no 2

GR Gamma Ray

GR

• Log Radioaktif

• Radioaktif umum dan signifikan

Th, U, K

• Satuan : API

• Range : 0 – 150 API

Identifikasi litologi berdasarkan GR

Konten radioaktif

Umumnya

Shale > Sandstone > Dolostone > Limestone

Perhitungan Volume Shale

GR - GRclean

GRshale - GRclean Vshale =

–Mengidentifikasikan batas reservoir

• Shale line

• Sand line (clean line)

• Cutoff

–Volum shale (Vshale):

Shale

line

Sand

line

Contoh

Identifikasi

•shale line

•sand line

Hitung Vshale @ 2760ft

Pembahasan

•Step 1

shale line

sand line

•Step 2

GR - GRclean

GRshale - GRclean

Vshale =

100 - 50

180 - 50

Vshale =

Kelebihan GR dibandingkan SP

• Nonkonduktif fluida pemboran

– OBM, Aerated Drilling, Fresh water mud

• Cased holes

Fungsi GR

• Indikasi Shaliness

• Konten organik source rock

• Korelasi well

lapisan tipis radioaktif

– tinggi (i.e. volcanic ash or bentonite)

– rendah (i.e. anhydrite, salt or coal).