14
DESTILASI Siswanti, S.TP M.Sc

ITP UNS Semester 3, Mesin dan Peralatan: Destilasi

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: ITP UNS Semester 3, Mesin dan Peralatan: Destilasi

DESTILASI

Siswanti, S.TP M.Sc

Page 2: ITP UNS Semester 3, Mesin dan Peralatan: Destilasi

PENGERTIAN Proses Destilasi adalah proses pemisahan

komponen berdasarkan perbedaan titik didihnya

Macam-macam proses destilasi: 1. Destilasi Uap 2. Destilasi Vacum

Page 3: ITP UNS Semester 3, Mesin dan Peralatan: Destilasi

1. DESTILASI UAP Destilasi uap adalah istilah yang secara umum digunakan

untuk destilasi campuran air dengan senyawa yang tidak larut dalam air, dengan cara mengalirkan uap air ke dalam campuran sehingga bagian yang dapat menguap berubah menjadi uap pada temperatur yang lebih rendah dari pada dengan pemanasan langsung

untuk memurnikan zat/senyawa cair yang tidak larut dalam air, dan titik didihnya cukup tinggi, sedangkan sebelum zat cair tersebut mencapai titik didihnya, zat cair sudah terurai, teroksidasi atau mengalami reaksi pengubahan (rearranagement), maka zat cair tersebut tidak dapat dimurnikan secara destilasi sederhana atau destilasi bertingkat, melainkan harus didestilasi dengan destilasi uap.

Page 4: ITP UNS Semester 3, Mesin dan Peralatan: Destilasi

Untuk destilasi uap, labu yang berisi senyawa yang akan dimurnikan dihubungkan dengan labu pembangkit uap (lihat gambar alat destilasi uap).Uap air yang dialirkan ke dalam labu yang berisi senyawa yang akan dimurnikan, dimaksudkan untuk menurunkan titik didih senyawa tersebut

Page 5: ITP UNS Semester 3, Mesin dan Peralatan: Destilasi
Page 6: ITP UNS Semester 3, Mesin dan Peralatan: Destilasi
Page 7: ITP UNS Semester 3, Mesin dan Peralatan: Destilasi
Page 8: ITP UNS Semester 3, Mesin dan Peralatan: Destilasi
Page 9: ITP UNS Semester 3, Mesin dan Peralatan: Destilasi

2. DESTILASI VACUM Titik didih dapat didefinisikan sebagai suhu

pada tekanan atmosfer atau pada atekanan tertentu lainnya, dimana cairan akan berubah menjadi uap atau suhu pada saat tekanan uap dari cairan tersebut sama dengan tekanan gas atau uap yang berada disekitarnya.

Jika dilakukan roses penyulingan pada tekanan atmosfer maka tekanan uap tersebut akan sama dengan tekanan air raksa dalam kolom setinggi 760 mmHg

Page 10: ITP UNS Semester 3, Mesin dan Peralatan: Destilasi

Berkurangnya tekanan pada ruangan di atas cairan akan menurunkan titik didih, dan sebaliknya peningkatan tekanan di atas permukaan cairan akan menaikkan titik didih cairan tersebut

Beberapa bahan organik tidak dapat didistilasi secara memuaskan pada tekanan atmosfer, sebab akan mengalami penguraian ataudekomposisi sempurna sebelum titik didih nirmal tercapai. Dengan mengurangi tekanan eksternal 0,1-30 mmHg, titik didih dapat diturunkan dan distilasi dapat berlangsung tanpa mengakibatkan terjadinya dekomposisi

Page 11: ITP UNS Semester 3, Mesin dan Peralatan: Destilasi

Jika cairan yang disuling tidak stabil pada kisaran suhu tertentu, atau jika titik didihnya pada kondisi normal terlalu tinggi, maka destilasi dapat dilakukan pada suhu yang direndahkan dengan menurunkan tekanan atmosfer distilasi. Teknik distilasi ini disebut distilasi vakum

Destilasi Vacum Memisahkan dua komponen yang titik didihnya sangat tinggi, metode yang digunakan adalah dengan menurunkan tekanan permukaan lebih rendah dari 1atm sehingga titik didihnya juga menjadi rendah, dalam prosesnya suhu yang digunakan untuk mendestilasinya tidak terlalu tinggi.

Page 12: ITP UNS Semester 3, Mesin dan Peralatan: Destilasi
Page 13: ITP UNS Semester 3, Mesin dan Peralatan: Destilasi
Page 14: ITP UNS Semester 3, Mesin dan Peralatan: Destilasi

TERIMA KASIH