MEMBRAN MIKROFILTRASI

Embed Size (px)

DESCRIPTION

pembuatan karaginan dengan membran mikrofiltrasi

Citation preview

  • 5/24/2018 MEMBRAN MIKROFILTRASI

    1/24

    MEMBRAN

    MIKROFILTRASI

    ANNISA SEPTIANI

    3335100533

    ALETHEA ROYAN

    3335111877

    KARAKTERISTIK

    FOULING DAN

    POLARISASIKONSENTRASI PADA

    PROSES PEMURNIAN

    DAN PEMEKATAN

    KARAGINANDENGAN MEMBRAN

    MIKROFILTRASI

  • 5/24/2018 MEMBRAN MIKROFILTRASI

    2/24

    BAB 1 PENDAHULUAN

    Latar Belakang

    1. Meningkatkan nilai tambah ekonomi

    2. Dapat menghemat energi dan bahankimia dengan penggunaan membran.

    Rumusan Masalah

    Munculnya fouling dan polarisasikonsentrasi yang dapat menurunkan kinerjafluks membran.

  • 5/24/2018 MEMBRAN MIKROFILTRASI

    3/24

    Tujuan Penelitian

    Untuk mengetahui pengaruh fouling danpolarisasi konsentrasi pada proses pemurnian danpengkonsentrasian karaginan dengan prosesmikrofiltrasi.

    Ruang Lingkup

    Bahan Kappaphycuss alvarezii, larutan NaOH,larutan HCl, Sodium hipoklorit dan aquades, satu unitmembran cross-flow filtrasi, membran yang digunakanadalah mikrofiltrasi 0,1 mikron dengan bahan

    polisulfon serta jenis modul membran adalah tubular.

  • 5/24/2018 MEMBRAN MIKROFILTRASI

    4/24

    BAB II TINJAUAN PUSTAKA

    http://fauzimsp.files.wordpress.com/2010/10/aeee.jpg
  • 5/24/2018 MEMBRAN MIKROFILTRASI

    5/24

    Membran Mikrofiltrasi

    Miktofiltrasi diaplikasikan dalam proses

    pemisahan unsur-unsur partikulat darilarutannya. Membran ini dapat menahankoloid, mikroorganisme, dan padatantersuspensi.

    Mikrofiltrasi adalah proses membrandengan menggunakan tekanan sebagaigaya dorong.

  • 5/24/2018 MEMBRAN MIKROFILTRASI

    6/24

    Aplikasi industri membran mikrofiltrasi

    Membran Asimetrik, porousKetebalan 10 - 200 m, polimerPori

    0,0510 m

    Driving force Tekanan, (

  • 5/24/2018 MEMBRAN MIKROFILTRASI

    7/24

    Aliran Cross-FlowMembran

  • 5/24/2018 MEMBRAN MIKROFILTRASI

    8/24

    Pendekatan model tahanan seri dalammemprediksi fluks adalah lapisan partikelpada permukaan membran merupakanpenghalang laju aliran permeat. Hal ini

    dapat dinyatakan dengan Persamaanberikut (Cheryan, 1998) :

  • 5/24/2018 MEMBRAN MIKROFILTRASI

    9/24

    Adanya peristiwa fouling dan polarisasi konsentrasimenyebabkan tahanan membran bertambah,sehingga tahanan total membran (Rt) merupakanpenggabungan dari tahanan membran internal(Rm), tahanan membran akibat fouling (Rf) dantahanan membran akibat polarisasi konsentrasi(Rp), seperti yang dinyatakan dalam Persamaan(Cheryan, 1998).

  • 5/24/2018 MEMBRAN MIKROFILTRASI

    10/24

    Tahanan membran internal (Rm) dapat ditentukandengan menggunakan air murni sebagai umpan,sedangkan nilai Rf muncul akibat interaksi dari sifatmembran dan partikel terlarut. Rf tidak dipengaruhioleh parameter operasi dan biasanya Rf disatukan

    dengan nilai Rm menjadi Rm seperti padaPersamaan (Cheryan, 1998).

  • 5/24/2018 MEMBRAN MIKROFILTRASI

    11/24

    Rp merupakan fungsi dari permeabilitas dan

    ketebalan gel yang merupakan fungsi dari

    tekanan, sehingga nilai tahanan membran

    akibat polarisasi konsentrasi dapat

    dinyatakan dengan Persamaan berikut :

    adalah indeks tahanan polarisasi

    konsentrasi, yang merupakan variabel yang

    mempengaruhi transfer massa seperti

    viskositas,shear rate/laju alir dan suhu.

  • 5/24/2018 MEMBRAN MIKROFILTRASI

    12/24

    BAB III METODOLOGI PENELITIAN3.1.1 Tahapan Ekstrak Rumput Laut dari Bahan BakuKappaphycussalvarezii

    Merendam Kappaphycuss alvarezii dengan

    aquades selama 2 jam

    Menyaringnya dengan

    kertas saring

    Merendam Kappaphycuss alvarezii dengan HCl1% PH 5-6 selama 15 menit

    Mencucinya dengan air

  • 5/24/2018 MEMBRAN MIKROFILTRASI

    13/24

    Merendam Kappaphycuss alvarezii

    dengan NaOH 0.1% pada PH 9-10

    selama 24 jam

    h

    ATC (Alkali

    Treated

    Cottonii)

    Mencucinya dengan air dan mengeringkan

    dibawah sinar matahari

    h

    Mengekstraknya dengan dengan perbandingan

    rumput laut kering : aquadest 1 gr : 60 ml pada

    suhu 750C850C PH 8-9 selama 3 jam.

    h

    Produk berupa ekstrak rumput laut Semi

    Refined Carrageenan dan Refined

    Carrageenan

  • 5/24/2018 MEMBRAN MIKROFILTRASI

    14/24

    Tangki Umpan

    h

    Filtrat hasil

    Ekstrak

    Rumput Laut

    Memanaskan

    hingga suhu 550C

    hMencuci membran dengan

    larutan Sodium hipoklorit 200

    ppm

    h

    Membran mikrofiltrasi

    untuk menguji kembali

    fluks membran

    NaOH 0.1%

    3.1.2 Tahapan Pemurnian Ekstrak Rumput Laut

  • 5/24/2018 MEMBRAN MIKROFILTRASI

    15/24

    Mengambil permeat pada

    waktu tertentu

    h

    Mengulangi langkah-langkah tersebut

    dengan variasi tekanan membran,

    temperatur umpan dan laju alir umpan

  • 5/24/2018 MEMBRAN MIKROFILTRASI

    16/24

    3.2 Alat dan Bahan

    3.2.1 Alat yang DigunakanAlat yang digunakan

    sebagai berikut: Gelas kimia 100 ml sebanyak 5

    buah Gelas ukur 10 ml

    Gelas ukur 50 ml Ekstraktor Membran mikrofiltrasi Pemanas listrik Pompa

    Termometer Pressure Gauge Flowmeter Wadah permeat Valve

    3.2.2 Bahan yang

    DigunakanBahan-bahan yangdigunakan adalah sebagaiberikut: Kappaphycuss alvarezii Sodium hipoklorit

    NaOH 0.1% HCl 1% Aquades

  • 5/24/2018 MEMBRAN MIKROFILTRASI

    17/24

    Gambar Alat

    Keterangan:1. Tangki Umpan2. Pemanas

    3. Pengaduk4. Termometer5. Pompa6. Flowmeter7. Pressure gauge8. Membran mikrofiltrasi9. Wadah permeat

    10. Valve

  • 5/24/2018 MEMBRAN MIKROFILTRASI

    18/24

    BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

    4.1 Tahanan Membran Internal

  • 5/24/2018 MEMBRAN MIKROFILTRASI

    19/24

    4.2 Tahanan Fouling

    KomponenTahananMembran

    Laju Alir Umpan (m s-1)2,97 3,47 3,97

    Rm(kPa m2 h l-1) 0,0551 0,0551 0,0551

    Rm =Rm + Rf(kPa m2 h l-1) 0,1863 0,2292 0,2309

    Rf(kPa m2 h l-1) 0,1312 0,1741 0,1758

    (s m-1) 0,0067 0,0061 0,0058

  • 5/24/2018 MEMBRAN MIKROFILTRASI

    20/24

    4.3 Indeks Tahanan Polarisasi

    Konsentrasi ()

  • 5/24/2018 MEMBRAN MIKROFILTRASI

    21/24

    4.4 Pengaruh Tekanan

    Transmembran terhadap NilaiTahanan Polarisasi

  • 5/24/2018 MEMBRAN MIKROFILTRASI

    22/24

    4.5 Perubahan Nilai Komponen

    Tahanan Membran Menurut FungsiTekanan Transmembran

  • 5/24/2018 MEMBRAN MIKROFILTRASI

    23/24

    4.6 Prediksi Fluks dengan

    Model Tahanan Seri

  • 5/24/2018 MEMBRAN MIKROFILTRASI

    24/24

    BAB V KESIMPULANBerdasarkan percobaan yang telah dilakukan dapat disimpulkanbahwa:

    Besarnya fluks pada proses mikrofiltrasi di- tentukan olehtahanan membran internal (Rm), tahanan fouling (Rf) dantahanan polarisasi (Rp).

    Rf mencapai 2-3 kali lebih tinggi dibandingkan Rm dan selama

    mikrofiltrasi kedua jenis tahanan tersebut tidak mengalamiperubahan yang signifikan.

    Tahanan polarisasi konsentrasi (Rp) besarnya tergantungpada perkalian indeks tahanan polarisasi () dan tekanantransmembran (P).

    Pada tekanan transmembran rendah (kurang dari 40 kPa)tahanan didominasi oleh Rm dan Rf, sedangkan di atas nilaitersebut tahanan membran didominasi oleh Rp.

    Model tahanan seri dapat menjelaskan perilaku fluks baikpada daerah yang dikendalikan oleh tekanan maupun pada

    daerah yang dikendalikan oleh transfer massa.