26
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Sekolah : SMP .... Kelas / Semester : ...... / Semester 1 Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam Alokasi Waktu : 16 x 45 menit (8 pertemuan) Standar Kompetensi : Memahami komponen ekosistem serta peranan manusia dalam menjaga keseimbangan lingkungan Kompetensi Dasar : Mengidentifikasi komponen ekosistem Indikator : 1. Mengidentifikasi komponen-komponen ekosistem dengan kritis dan penuh rasa ingin tahu berdasarkan lingkungan sekitar 2. Menjelaskan komponen biotik dan abiotik dengan kreatif, percaya diri dan bertanggung jawab berdasarkan fungsinya 3. Mengidentifikasi jaring-jaring makanan dalam ekosistem dengan kritis dan kreatif berdasarkan rantai makanan 4. Mengatasi masalah lingkungan dengan kreatif menggunakan konsep rantai makanan 5. Mengidentifikasi interaksi antar komponen biotik dan abiotik dalam bentuk mutualisme, komensalisme, dan parasitisme dengan penuh rasa ingin tahu melalui kegiatan penelitian di lapangan 6. Menjelaskan peran komponen biotik dan abiotik dengan kreatif dan bertanggung jawab berdasarkan data hasil praktikum Tujuan Pembelajaran : 1. Siswa dengan kritis dan penuh rasa ingin tahu mampu mengidentifikasi komponen-komponen ekosistem dengan benar berdasarkan lingkungan sekitar setelah berdiskusi dan mengamati lingkungan sekitar 2. Siswa dengan kreatif, percaya diri dan bertanggung jawab mampu menjelaskan komponen biotik dan abiotik dengan benar berdasarka fungsinya setelah melakukan diskusi 3. Siswa dengan kritis dan kreatif mampu mengidentifikasi jaring- jaring makanan delam ekosistem berdasarkan rantai makanan setelah melakukan studi pustaka 4. Siswa dengan kreatif mampu mengatasi masalah lingkungan menggunakan konsep rantai makanan setelah mengamati lingkungan sekitar dan berdiskusi

RPP Ekosistem , karakter

Embed Size (px)

DESCRIPTION

ekosistem

Citation preview

Page 1: RPP Ekosistem , karakter

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Sekolah : SMP ....Kelas / Semester : ...... / Semester 1Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan AlamAlokasi Waktu : 16 x 45 menit (8 pertemuan)Standar Kompetensi : Memahami komponen ekosistem serta peranan manusia dalam menjaga

keseimbangan lingkungan Kompetensi Dasar : Mengidentifikasi komponen ekosistem

Indikator : 1. Mengidentifikasi komponen-komponen ekosistem dengan kritis dan penuh rasa ingin tahu

berdasarkan lingkungan sekitar2. Menjelaskan komponen biotik dan abiotik dengan kreatif, percaya diri dan bertanggung

jawab berdasarkan fungsinya3. Mengidentifikasi jaring-jaring makanan dalam ekosistem dengan kritis dan kreatif

berdasarkan rantai makanan4. Mengatasi masalah lingkungan dengan kreatif menggunakan konsep rantai makanan5. Mengidentifikasi interaksi antar komponen biotik dan abiotik dalam bentuk mutualisme,

komensalisme, dan parasitisme dengan penuh rasa ingin tahu melalui kegiatan penelitian di lapangan

6. Menjelaskan peran komponen biotik dan abiotik dengan kreatif dan bertanggung jawab berdasarkan data hasil praktikum

Tujuan Pembelajaran : 1. Siswa dengan kritis dan penuh rasa ingin tahu mampu mengidentifikasi komponen-

komponen ekosistem dengan benar berdasarkan lingkungan sekitar setelah berdiskusi dan mengamati lingkungan sekitar

2. Siswa dengan kreatif, percaya diri dan bertanggung jawab mampu menjelaskan komponen biotik dan abiotik dengan benar berdasarka fungsinya setelah melakukan diskusi

3. Siswa dengan kritis dan kreatif mampu mengidentifikasi jaring-jaring makanan delam ekosistem berdasarkan rantai makanan setelah melakukan studi pustaka

4. Siswa dengan kreatif mampu mengatasi masalah lingkungan menggunakan konsep rantai makanan setelah mengamati lingkungan sekitar dan berdiskusi

5. Siswa dengan penuh rasa ingin tahu mampu mengidentifikasi interaksi antar komponen biotik dan abiotik dalam bentuk mutualisme, komensalisme dan parasitisme melalui kegiatan penelitian di lapangan

6. Siswa dengan kreatif dan bertanggung jawab berdasarkan data hasil praktikum

Catatan : Karakter Siswa yang diharapkan dalam pembelajaran:Religius Terampil TertibKritis Cermat JujurKreatif Bertanggung jawab Mandiri

Page 2: RPP Ekosistem , karakter

Percaya diri Rasa ingin tahuMateri Pembelajaran :

A. Komponen EkosistemEkosistem adalah sistem alam yang dibentuk dari interaksi antar makhluk hidup dan

interaksi antara makhluk hidup dengan faktor lingkungannya ada suatu kawasan tertentu. Ilmu yang mempelajari mengenai ekosistem adalah ekologi. Ekologi merupakan ilmu yang mempelajari mengenai interaksi antar makhluk hidup dan antara makhluk hidup dengan lingkungannya.1. Komponen Biotik

a. Populasib. Komunitas

2. Komponen Abiotika. Cahayab. Udarac. Aird. Batu dan tanahe. Suhuf. Topografi

B. Interaksi dalam Ekosistem1. Interaksi Antarkomponen Biotik

a. Mutualismeb. Komensalismec. Alelopatid. Predasie. Kompetisif. Parasitisme

2. Interaksi antara Komponen Biotik dengan Komponen AbiotikC. Macam-macam Ekosistem

1. Ekosistem Darat2. Ekosistem Akuatik

D. Aliran Energi1. Tingkat Trofik2. Rantai Makanan dan Jaring-jaring Makanan

Metode Pembelajaran :Model : Cooperative LearningMetode:

Number Head Together Picture and Picture Jelajah Alam Sekitar (JAS) Metode Tim Ahli (Jigsaw) Diskusi

Page 3: RPP Ekosistem , karakter

Langkah-langkah Kegiatan :Pertemuan 1

A. Kegiatan Pendahuluan Perwakilan siswa memimpin kelas berdoa bersama sesuai kepercayaan masing-masing

untuk menanamkan sikap religius Siswa dengan kreatif dan bertanggung jawab menjawab pertanyaan apersepsi dari guru

mengenai lingkungan sekitar Siswa memperhatikan dengan cermat penjelasan guru mengenai topik, tujuan, manfaat

kompetensi serta hal-hal lain mengenai materi yang akan dipelajariB. Kegiatan Inti

a. Eksplorasi (Kur-13 : Mengamati) Siswa dengan kreatif dan terampil menyampaikan pemikiran awalnya tentang

ekosistem Siswa dengan cermat dan penuh rasa tanggung jawab memperhatikan garis besar

materi mengenai ekosistem yang disampaikan oleh guru Siswa dengan kreatif dan terampil memberikan contoh ekosistem yang ada di

lingkungan sekitarnya setelah mendengarkan penjelasan dari guru Guru memfasilitasi terjadinya interaksi antar peserta didik serta antara peserta didik

dengan guru, lingkungan dan sumber belajar lainnyab. Elaborasi (Menanya, Melakukan, Mengasosiasi)

Siswa dengan bimbingan guru dan tertib membentuk kelompok, satu kelompok terdiri dari 4 orang

Siswa dengan cermat memperhatikan penjelasan guru mengenai langkah kerja pembelajaran

Siswa dengan penuh rasa tanggung jawab memilih daerah disekitar sekolah untuk melakukan pendataan

Siswa dengan kritis dan kreatif membuat daftar makhluk hidup dan tak hidup di lingkungan sekolah

Siswa dengan penuh rasa tanggung jawab mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas

Guru menanggapi hasil diskusi peserta didik dan memberikan informasi yang sebenarnya

c. Konfirmasi (menanya dan menalar) Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik

melalui berbagai sumber Siswa dengan rasa ingin tahu menanyakan mengenai materi yang belum dipahami Guru sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan siswa yang

menghadapi kesulitanC. Kegiatan Penutup (mengambil kesimpulan)

Siswa dengan kreatif membuat rangkuman/simpulan pelajaran dengan bimbingan dari guru

Guru melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram

Guru memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran

Page 4: RPP Ekosistem , karakter

Siswa mendengarkan dengan tertib penjelasan guru mengenai tugas individu untuk mencari artikel mengenai komponen biotik dan abiotik serta hasil penelitian mengenai peran komponen biotik dan abiotik

Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik

Page 5: RPP Ekosistem , karakter

Pertemuan 2A. Kegiatan Pendahuluan

Perwakilan siswa memimpin kelas berdoa bersama sesuai kepercayaan masing-masing untuk menanamkan sikap religius

Siswa dengan kreatif dan bertanggung jawab menjawab pertanyaan apersepsi dari guru mengenai gambaran tugas pada pertemuan pertama

Siswa memperhatikan dengan cermat penjelasan guru mengenai topik, tujuan, manfaat kompetensi serta hal-hal lain mengenai materi yang akan dipelajari

B. Kegiatan Intia. Eksplorasi

Siswa dengan kreatif dan terampil menyampaikan pemikiran awalnya tentang komponen biotik dan abiotik setelah mempelajari tugas pada pertemuan pertama

Siswa dengan cermat dan penuh rasa tanggung jawab memperhatikan garis besar materi mengenai biotik dan abiotik yang disampaikan oleh guru

Siswa dengan kreatif dan terampil memberikan contoh biotik dan abiotik yang ada di lingkungan sekitarnya setelah mendengarkan penjelasan dari guru

Guru memfasilitasi terjadinya interaksi antar peserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan dan sumber belajar lainnya

b. Elaborasi Siswa dengan bimbingan guru dan tertib membentuk kelompok, satu kelompok

terdiri dari 4 orang Siswa dengan kritis dan kreatif mendiskusikan mengenai pengertian serta contoh

dari komponen biotik dan abiotik berdasarkan tinjauan pustaka hasil dari tugas pada pertemuan pertama dan buku teks penunjang

Siswa dengan kritis dan kreatif mendiskusikan mengenai hasil penelitian mengenai peran komponen biotik dan abiotik berdasarkan tinjauan pustaka hasil dari tugas pada pertemuan pertama dan buku teks penunjang

Siswa dengan penuh rasa tanggung jawab mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas

Guru menanggapi hasil diskusi peserta didik dan memberikan informasi yang sebenarnya

c. Konfirmasi Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik

melalui berbagai sumber Siswa dengan rasa ingin tahu menanyakan mengenai materi yang belum dipahami Guru sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan siswa yang

menghadapi kesulitan

C. Kegiatan Penutup Siswa dengan kreatif membuat rangkuman/simpulan pelajaran dengan bimbingan dari

guru Guru melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan

secara konsisten dan terprogram Guru memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran Siswa mendengarkan dengan tertib penjelasan guru mengenai tugas individu untuk

mencari artikel mengenai interaksi dalam ekosistem

Page 6: RPP Ekosistem , karakter

Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik

Pertemuan 3A. Kegiatan Pendahuluan

Perwakilan siswa memimpin kelas berdoa bersama sesuai kepercayaan masing-masing untuk menanamkan sikap religius

Siswa dengan kreatif dan bertanggung jawab menjawab pertanyaan apersepsi dari guru mengenai interaksi dalam ekosistem

Siswa memperhatikan dengan cermat penjelasan guru mengenai topik, tujuan, manfaat kompetensi serta hal-hal lain mengenai materi yang akan dipelajari

B. Kegiatan Intia. Eksplorasi

Siswa dengan kreatif dan terampil menyampaikan pemikiran awalnya tentang interaksi dalam ekosistem setelah mempelajari tugas pada pertemuan kedua

Siswa dengan cermat dan penuh rasa tanggung jawab memperhatikan garis besar materi mengenai interaksi dalam ekosistem yang disampaikan oleh guru

Siswa dengan kreatif dan terampil memberikan contoh ekosistem yang ada di lingkungan sekitarnya setelah mendengarkan penjelasan dari guru

Guru memfasilitasi terjadinya interaksi antar peserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan dan sumber belajar lainnya

b. Elaborasi Siswa dengan bimbingan guru dan tertib membentuk kelompok, satu kelompok

terdiri dari 6 orang dan masing-masing siswa membawa nomor kepala Siswa bernomor kepala sama dengan bertanggung jawab membuat tim ahli, tiap tim

ahli mendapat bagian diskusi berbeda Tim ahli dengan kritis, kreatif dan penuh rasa tanggung jawab mendiskusikan bagian

diskusi berdasarkan tinjauan pustaka dari tugas sebelumnya dan buku penunjang, kemudian kembali pada tim inti masing-masing

Tiap anggota dalam tim inti dengan bertanggung jawab menjelaskan apa yang telah didapatkan dari tim ahli secara bergantian

Perwakilan siswa dari tim inti dengan penuh rasa tanggung jawab mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas

Guru menanggapi hasil diskusi peserta didik dan memberikan informasi yang sebenarnya

c. Konfirmasi Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik

melalui berbagai sumber Siswa dengan rasa ingin tahu menanyakan mengenai materi yang belum dipahami Guru sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan siswa yang

menghadapi kesulitanC. Kegiatan Penutup

Guru bersama-sama dengan peserta didik membuat rangkuman/simpulan pelajaran

Page 7: RPP Ekosistem , karakter

Guru melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram

Guru memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran Siswa mendengarkan dengan tertib penjelasan guru mengenai tugas individu untuk

mencari artikel mengenai macam-macam ekosistem Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi,

program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik

Pertemuan 4A. Kegiatan Pendahuluan

Page 8: RPP Ekosistem , karakter

Perwakilan siswa memimpin kelas berdoa bersama sesuai kepercayaan masing-masing untuk menanamkan sikap religius

Siswa dengan kreatif dan bertanggung jawab menjawab pertanyaan apersepsi dari guru mengenai gambaran tugas pada pertemuan sebelumnya

Siswa memperhatikan dengan cermat penjelasan guru mengenai topik, tujuan, manfaat kompetensi serta hal-hal lain mengenai materi yang akan dipelajari

B. Kegiatan Intia. Eksplorasi

Siswa dengan kreatif dan terampil menyampaikan pemikiran awalnya tentang macam-macam ekosistem setelah mempelajari tugas pada pertemuan ketiga

Siswa dengan cermat dan penuh rasa tanggung jawab memperhatikan garis besar materi mengenai macam-macam ekosistem yang disampaikan oleh guru

Siswa dengan kreatif dan terampil memberikan contoh biotik dan abiotik yang ada di lingkungan sekitarnya setelah mendengarkan penjelasan dari guru

Guru memfasilitasi terjadinya interaksi antar peserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan dan sumber belajar lainnya

b. Elaborasi Siswa dengan bimbingan guru dan tertib membentuk kelompok, satu kelompok

terdiri dari 8 orang dan masing-masing siswa membawa nomor kepala Siswa bernomor kepala sama dengan bertanggung jawab membuat tim ahli, tiap tim

ahli mendapat bagian diskusi berbeda Tim ahli dengan kritis, kreatif dan penuh rasa tanggung jawab mendiskusikan bagian

diskusi berdasarkan tinjauan pustaka dari tugas sebelumnya dan buku penunjang, kemudian kembali pada tim inti masing-masing

Tiap anggota dalam tim inti dengan bertanggung jawab menjelaskan apa yang telah didapatkan dari tim ahli secara bergantian

Perwakilan siswa dari tim inti dengan penuh rasa tanggung jawab mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas

Guru menanggapi hasil diskusi peserta didik dan memberikan informasi yang sebenarnya

c. Konfirmasi Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik

melalui berbagai sumber Siswa dengan rasa ingin tahu menanyakan mengenai materi yang belum dipahami Guru sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan siswa yang

menghadapi kesulitanC. Kegiatan Penutup

Siswa dengan kreatif membuat rangkuman/simpulan pelajaran dengan bimbingan dari guru

Guru melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram

Guru memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran Siswa mendengarkan dengan tertib penjelasan guru mengenai tugas individu untuk

mencari artikel mengenai tingkat trofik dan piramida ekologi serta membawa gambar hewan yang berbeda satu sama lainnya

Page 9: RPP Ekosistem , karakter

Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik

Pertemuan 5

Page 10: RPP Ekosistem , karakter

A. Kegiatan Pendahuluan Perwakilan siswa memimpin kelas berdoa bersama sesuai kepercayaan masing-masing

untuk menanamkan sikap religius Siswa dengan kreatif dan bertanggung jawab menjawab pertanyaan apersepsi dari guru

mengenai gambaran tugas pada pertemuan sebelumnya Siswa memperhatikan dengan cermat penjelasan guru mengenai topik, tujuan, manfaat

kompetensi serta hal-hal lain mengenai materi yang akan dipelajariB. Kegiatan Inti

a. Eksplorasi Siswa dengan kreatif dan terampil menyampaikan pemikiran awalnya tentang

tingkat trofik, rantai makanan dan jaring-jaring makanan serta piramida ekologi setelah mempelajari tugas pada pertemuan keempat

Siswa dengan cermat dan penuh rasa tanggung jawab memperhatikan garis besar materi mengenai tingkat trofik, rantai makanan dan jaring-jaring makanan serta piramida ekologi yang disampaikan oleh guru

Siswa dengan kreatif dan terampil memberikan contoh masing-masing tingkat trofik yang ada di lingkungan sekitarnya setelah mendengarkan penjelasan dari guru

Siswa dengan kreatif dan bertanggung jawab menjelaskan pengertian dari piramida ekologi setelah mendengar penjelasan singkat dari guru

Guru memfasilitasi terjadinya interaksi antar peserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan dan sumber belajar lainnya

b. Elaborasi Siswa dengan ikhlas membantu guru untuk menempelkan kertas karton pada papan

tulis Siswa dengan kreatif menempelkan gambar yang telah dipersiapkan dari tugas

sebelumnya sesuai dengan konsep rantai makanan setelah mendengarkan penjelasan dari guru

Perwakilan dari siswa dengan penuh rasa tanggung jawab menjelaskan hasil tempelan gambar di depan kelas

Guru menanggapi hasil presentasi siswa dan memberikan informasi yang sebenarnya

c. Konfirmasi Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik

melalui berbagai sumber Siswa dengan rasa ingin tahu menanyakan mengenai materi yang belum dipahami Guru sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan siswa yang

menghadapi kesulitan Siswa dengan rasa peduli lingkungan membantu guru untuk membersihkan papan

tulis dari tempelan kartonC. Kegiatan Penutup

Siswa dengan kreatif membuat rangkuman/simpulan pelajaran dengan bimbingan dari guru

Guru melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram

Guru memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran

Page 11: RPP Ekosistem , karakter

Siswa mendengarkan dengan tertib penjelasan guru mengenai tugas individu untuk mencari artikel mengenai daur biogeokimia

Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik

Pertemuan 6A. Kegiatan Pendahuluan

Perwakilan siswa memimpin kelas berdoa bersama sesuai kepercayaan masing-masing untuk menanamkan sikap religius

Page 12: RPP Ekosistem , karakter

Siswa dengan kreatif dan bertanggung jawab menjawab pertanyaan apersepsi dari guru mengenai gambaran tugas pada pertemuan sebelumnya

Siswa memperhatikan dengan cermat penjelasan guru mengenai topik, tujuan, manfaat kompetensi serta hal-hal lain mengenai materi yang akan dipelajari

B. Kegiatan Intia. Eksplorasi

Siswa dengan kreatif dan terampil menyampaikan pemikiran awalnya tentang daur biogeokimia setelah mempelajari tugas pada pertemuan keenam

Siswa dengan cermat dan penuh rasa tanggung jawab memperhatikan garis besar materi mengenai daur biogeokimia yang disampaikan oleh guru

Guru memfasilitasi terjadinya interaksi antar peserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan dan sumber belajar lainnya

b. Elaborasi Siswa dengan bimbingan guru dan tertib membentuk kelompok, satu kelompok

terdiri dari 4 orang dan masing-masing siswa membawa nomor kepala Siswa dengan kritis, kreatif dan penuh rasa tanggung jawab mendiskusikan

mengenai daur air, daur karbon dan daur oksigen setelah mendengar penjelasan dari guru dan melakukan tinjauan pustaka dari tugas sebelumnya

Guru menunjuk beberapa siswa dengan cara menyebut nama kelompok dan nomor kepalanya secara acak

Siswa yang terpilih dengan bertanggung jawab mempresentasikan hasil diskusinya di depan kelas

Guru menanggapi hasil diskusi peserta didik dan memberikan informasi yang sebenarnya

c. Konfirmasi Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik

melalui berbagai sumber Siswa dengan rasa ingin tahu menanyakan mengenai materi yang belum dipahami Guru sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan siswa yang

menghadapi kesulitanC. Kegiatan Penutup

Siswa dengan kreatif membuat rangkuman/simpulan pelajaran dengan bimbingan dari guru

Guru melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram

Siswa mendengarkan dengan tertib penjelasan guru mengenai tugas individu untuk mencari artikel mengenai daur nitrogen, daur fosfor dan daur sulfur

Guru memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi,

program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik

Page 13: RPP Ekosistem , karakter

Pertemuan 7A. Kegiatan Pendahuluan

Perwakilan siswa memimpin kelas berdoa bersama sesuai kepercayaan masing-masing untuk menanamkan sikap religius

Siswa dengan kreatif dan bertanggung jawab menjawab pertanyaan apersepsi dari guru mengenai gambaran tugas pada pertemuan sebelumnya

Page 14: RPP Ekosistem , karakter

Siswa memperhatikan dengan cermat penjelasan guru mengenai topik, tujuan, manfaat kompetensi serta hal-hal lain mengenai materi yang akan dipelajari

B. Kegiatan Intia. Eksplorasi

Siswa dengan kreatif dan terampil menyampaikan pemikiran awalnya tentang daur biogeokimia setelah mempelajari tugas pada pertemuan keenam

Siswa dengan cermat dan penuh rasa tanggung jawab memperhatikan garis besar materi mengenai daur biogeokimia yang disampaikan oleh guru

Guru memfasilitasi terjadinya interaksi antar peserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan dan sumber belajar lainnya

b. Elaborasi Siswa dengan bimbingan guru dan tertib membentuk kelompok, satu kelompok

terdiri dari 4 orang dan masing-masing siswa membawa nomor kepala Siswa dengan kritis, kreatif dan penuh rasa tanggung jawab mendiskusikan

mengenai daur nitrogen, daur fosfor dan daur sulfur setelah mendengar penjelasan dari guru dan melakukan tinjauan pustaka dari tugas sebelumnya

Guru menunjuk beberapa siswa dengan cara menyebut nama kelompok dan nomor kepalanya secara acak

Siswa yang terpilih dengan bertanggung jawab mempresentasikan hasil diskusinya di depan kelas

Guru menanggapi hasil diskusi peserta didik dan memberikan informasi yang sebenarnya

c. Konfirmasi Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik

melalui berbagai sumber Siswa dengan rasa ingin tahu menanyakan mengenai materi yang belum dipahami Guru sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan siswa yang

menghadapi kesulitanC. Kegiatan Penutup

Siswa dengan kreatif membuat rangkuman/simpulan pelajaran dengan bimbingan dari guru

Guru melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram

Guru memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi,

program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik

Pertemuan 8A. Kegiatan Pendahuluan

Perwakilan siswa memimpin kelas berdoa bersama sesuai kepercayaan masing-masing untuk menanamkan sikap religius

Siswa dengan kreatif dan bertanggung jawab menjawab pertanyaan apersepsi dari guru mengenai lingkungan sekitar yang berhubungan dengan materi sebelumnya

Siswa memperhatikan dengan cermat penjelasan guru mengenai topik, tujuan, manfaat kompetensi serta hal-hal lain mengenai materi yang akan dipelajari

Page 15: RPP Ekosistem , karakter

B. Kegiatan Intia. Eksplorasi

Siswa dengan penuh rasa ingin tahu menanyakan hal yang masih belum dipahami pada materi sebelumnya

Siswa dengan cermat dan penuh rasa tanggung jawab memperhatikan penjelasan dari guru mengenai hal yang belum dipahami

Guru memfasilitasi terjadinya interaksi antar peserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan dan sumber belajar lainnya

b. Elaborasi Siswa dengan bimbingan guru dan tertib membentuk 4 kelompok besar Guru menyiapkan lembaran berisi jawaban yang diletakkan secara acak di depan

kelas Tiap kelompok mengirim perwakilan kelompoknya untuk menjawab pertanyaan Perwakilan kelompok dengan kritis mendengarkan soal yang diberikan oleh guru Tiap perwakilan kelompok dengan tertib berebut jawaban yang benar pada kertas

yang telah tersedia sebelumnya di depan kelas Perwakilan kelompok yang mendapat jawaban benar pertama kali akan

mendapatkan skor tambahan Kelompok dengan skor tertinggi akan mendapatkan hadiah berupa poin di akhir

pertemuanc. Konfirmasi

Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik melalui berbagai sumber

Siswa dengan rasa ingin tahu menanyakan mengenai materi yang belum dipahami Guru sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan siswa yang

menghadapi kesulitanC. Kegiatan Penutup

Siswa dengan kreatif membuat rangkuman/simpulan pelajaran dengan bimbingan dari guru

Guru melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram

Guru memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran Guru memberikan reward kepada kelompok dengan skor tertinggi Siswa mendengarkan dengan tertib penjelasan guru mengenai tugas individu untuk

mencari artikel mengenai keseimbangan lingkungan Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi,

program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik

Sumber Belajar Ilmu Pengetahuan Alam untuk SMK dan MAK Kelas XII, Erlangga Alam sekitar Internet

Penilaian Lembar Penilaian Kognitif Lembar Penilaian Psikomotor Lembar Penilaian Karakter

Page 16: RPP Ekosistem , karakter

Lembar Penilaian Keterampilan Sosial

Mengetahui,

Kepala

………………………………..

NIP.

Semarang, September 2013

Guru Mapel Ilmu Pengetahuan Alam

Page 17: RPP Ekosistem , karakter

PENILAIAN KOGNITIF

1. Dalam ekosistem terdapat banyak organisme yang melakukan aktivitas berkelompok. Kelompok tersebut sesuai dengan sumber makanannya masing-masing atau sering disebut sebagai...a. Aliran energi d. Autotrofb. Tingkat trofik e. Heterotrofc. Individu

2. Kelompok organisme memiliki sumber makanan masing-masing, akan tetapi terdapat beberapa yang dapat menghasilkan makanan sendiri yang disebut...a. Autotrof d. Konsumenb. Heterotrof e. Detritivorc. Saprotrof

3. Beberapa hewan misalnya cacing tanah, kepiting dan siput memakan makanan yang tidak umum dikonsumsi manusia sehingga disebut sebagai organisme...a. Produsen d. Dekomposerb. Konsumen e. Autotrofc. Detritivor

4. Dalam kolam hidup berbagai organisme, antara lain:I. Fitoplankton IV. Ikan herbivoraII. Bakteri saprofit v. Zat-zat organikIII. Ikan karnivoraRantai makanan yang dapat terbentuk adalah...a. I – II – III – IV – Vb. V – I – IV – III – IIc. I – III – II – IV – Vd. II – IV – III – I – Ve. II – V – III – I – IV

5. Dibawah ini merupakan beberapa pernyataan dalam piramida ekologi, manakah yang paling tepat?

a Piramida biomassa

Menggambarkan jumlah organisme dalam satu tingkat trofik

b Piramida energi

Menggambarkan total biomassa dalam satu tingkat trofik

c Piramida biomassa

Menggambarkan jumlah organisme dalam satu tingkat trofik

d Piramida energi

Menggambarkan produktivitas energi dalam satu tingkat trofik

e Piramida jumlah

Menggambarkan produktivitas energi dalam satu tingkat trofik

6. Perhatikan rantai makanan berikut iniRumput belalang ayam ular elang

Page 18: RPP Ekosistem , karakter

Dari rantai makanan tersebut, yang memiliki bioenergi terbesar adalah... a. Rumput d. Ularb. Belalang e. Elangc. Ayam

7. Kecepatan rumput dalam menyimpan dan mengubah energi cahaya matahari menjadi molekul organik disebut...a. Produsenb. Produksi makananc. Fotosintesisd. Produktivitas primere. Produktivitas sekunder

8. Perpindahan materi kimia dari lingkungan ke dalam tubuh organisme dan dikembalikan lagi ke alam yang dalam prosesnya melibatkan komponen dalam ekosistem disebut...a. Aliran energi d. Produktivitasb. Tingkat trofik e. Daaur biogeokimiac. Sapotrof

9. Dibawah ini merupakan proses dalam daur air, manakah yang paling tepat?a Evaporasi Pembentukan awanb Transpirasi Penguapan air dari laut

c Kondensasi Penguapan air dari tumbuhan

d Presipitasi Turun hujane Evaporasi Tiupan angin

10. Dibawah ini merupakan proses dalam daur nitrogen, manakah yang paling tepat?

a Fiksasi nitrogen

Proses perubahan amonia menjadi gas nitrogen

b Nitrifikasi Pembentukan amonia dan air dari nitrat

c Asimilasi Pembentukan asam nukleat dari nitrat dan amonia

d Amonifikasi Proses penyerapan amonia dari akar

e Denitrifikasi Proses perubahan gas nitrogen menjadi amonia

Kriteria Penskoran:Benar : 1Salah : 0Nilai : Jumlah jawaban benar x 10

Page 19: RPP Ekosistem , karakter

PENILAIAN AFEKTIF

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan AlamMateri Pokok : Komponen Biotik dan AbiotikKelas / Semester : XII / GanjilTahun Pelajaran : 2013/2014

No Nama Siswa

Aspek yang dinilaiJumlah

SkorDisiplin Kerjasama Tanggung jawab Percaya diri

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

Kriteria Penskoran4 : dilakukan selama proses belajar mengajar3 : dilakukan hanya pada saat tertentu saja, lebih dari 50% waktu pembelajaran2 : dilakukan hanya pada saat tertentu saja, kurang dari 50% waktu pembelajaran1 : tidak pernah dilakukan

Page 20: RPP Ekosistem , karakter

PENILAIAN KETERAMPILAN SOSIAL

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan AlamMateri Pokok : Interaksi Komponen-komponen EkosistemKelas / Semester : XII / GanjilTahun Pelajaran : 2013/2014

No Nama Siswa

Aspek yang dinilaiJumlah

SkorBertanya Berpendapat Berkomunikasi Pendengar

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

Kriteria Penskoran4 : dilakukan selama proses belajar mengajar3 : dilakukan hanya pada saat tertentu saja, lebih dari 50% waktu pembelajaran2 : dilakukan hanya pada saat tertentu saja, kurang dari 50% waktu pembelajaran1 : tidak pernah dilakukan

Page 21: RPP Ekosistem , karakter

PENILAIAN PSIKOMOTORIK

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan AlamMateri Pokok : Interaksi Komponen-komponen EkosistemKelas / Semester : XII / GanjilTahun Pelajaran : 2013/2014

No Nama Siswa

Aspek yang dinilaiJumlah

SkorMelakukan Observasi Mengelompokkan hasil

pengamatan1 2 3 4 1 2 3 4

Kriteria Penskoran :4 : Dilakukan dengan baik tanpa bantuan dari guru3 : Dilakukan dengan baik, ada beberapa bagian dengan bantuan dari guru2 : Dilakukan dengan baik dengan bantuan dari guru1 : Dilakukan dengan tidak baik