7
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Pembelajaran Aktif dengan Satu Komputer (Kelas III MI Cibangban) No 1 Judul Kegiatan: Pembelajaran Aktif Berbasis ICT Mata Pelajaran: TEMATIK Kelas / Semester : III / 2 Materi: Keluarga Waktu: 70 Menit (2x35menit) Jumlah Siswa : 27 siswa Perancang Kegiatan: Guru Kelas III SK MATEMATIKA : Menggunakan pengukuran waktu, panjang dan berat dalam pemecahan masalah SAINS : Memahami ciri-ciri dan kebutuhan makhluk hidup serta hal-hal yang mempengaruhi perubahan pada makhluk hidup KD MATEMATIKA : 2.1 Memilih alat ukur sesuai dengan fungsinya( meteran, timbangan atau jam) SAINS : 1.2 Menggolongkan makhluk hidup secara sederhana Indikator 1. Menyebutkan nama dan fungsi alat ukur 2. Mengukur dengan alat ukur 3. Mengidentifikasi persamaan dan perbedaan hewan dan tumbuhan 4. Menggolongkan hewan dan tumbuhan berdasarkan persamaan ciri-cirinya. 2 Tujuan Pembelajaran: Melalui sebuah penelitian mini, siswa mampu: Menggunakan pengukuran waktu , panjang dan berat. Memilih alat ukur sesuai dengan fungsinya (meteran, timbangna atau jam) Memahami ciri-ciri dan kebutuhan makhluk hidup serta hal-hal yang mempengaruhinya. Menggolongkan makhluk hidup secara sederhana. 3. Asesmen: Asesmen yang dilakukan adalah asesmen formatif terhadap proyek yang meliputi: 1. Penilaian Unjuk Kerja Guru memberikan penilaian dan pengamatan terhadap kinerja siswa. a. Performance Assessment Guru memberikan penilaian dan pengamatan terhadap kinerja siswa dalam kelompok

Rpp Kls III Tematik

  • Upload
    uhertea

  • View
    331

  • Download
    20

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Pak Uus

Citation preview

Page 1: Rpp Kls III Tematik

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)Pembelajaran Aktif dengan Satu Komputer

(Kelas III MI Cibangban)

No1 Judul Kegiatan:

Pembelajaran Aktif Berbasis ICTMata Pelajaran:TEMATIK

Kelas / Semester :III / 2

Materi:Keluarga

Waktu:70 Menit (2x35menit)

Jumlah Siswa : 27 siswa

Perancang Kegiatan:Guru Kelas III

SKMATEMATIKA :Menggunakan pengukuran waktu, panjang dan berat dalam pemecahan masalahSAINS :Memahami ciri-ciri dan kebutuhan makhluk hidup serta hal-hal yang mempengaruhi perubahan pada makhluk hidup

KDMATEMATIKA : 2.1 Memilih alat ukur sesuai dengan fungsinya( meteran, timbangan atau jam)SAINS :1.2 Menggolongkan makhluk hidup secara sederhana

Indikator1. Menyebutkan nama dan fungsi alat ukur2. Mengukur dengan alat ukur3. Mengidentifikasi persamaan dan perbedaan hewan dan tumbuhan 4. Menggolongkan hewan dan tumbuhan berdasarkan persamaan ciri-cirinya.

2 Tujuan Pembelajaran:Melalui sebuah penelitian mini, siswa mampu: Menggunakan pengukuran waktu , panjang dan berat. Memilih alat ukur sesuai dengan fungsinya (meteran, timbangna atau jam) Memahami ciri-ciri dan kebutuhan makhluk hidup serta hal-hal yang

mempengaruhinya. Menggolongkan makhluk hidup secara sederhana.

3. Asesmen: Asesmen yang dilakukan adalah asesmen formatif terhadap proyek yang meliputi:1. Penilaian Unjuk Kerja

Guru memberikan penilaian dan pengamatan terhadap kinerja siswa.a. Performance Assessment

Guru memberikan penilaian dan pengamatan terhadap kinerja siswa dalam kelompok

b. Product AssessmentGuru memberikan penilaian terhadap hasil kerja siswa berupa inspiration (pada kertas HVS dan program komputer inspiration)

c. LaporanGuru memberikan penilaian dan pengamatan terhadap laporan kelompok yang berupa presentasi dari perwakilan tiap-tiap kelompok

2. Penilaian PenugasanGuru memberikan penilaian dan pengamatan terhadap masing-masing siswa dalam melaksanakan tugas yang diberikan

Deskripsi Kegiatan- Menyampaikan judul materi yang akan diajarkan- Mengkondisikan kelas menjadi 5 kelompok- Menyiapkan alat peraga

Page 2: Rpp Kls III Tematik

- Membagikan LK- Presentase siswa- Refleksi/kesimpulan- Pemajangan hasil

Urutan Pelaksanaan Kegiatan:

Kegiatan WaktuSebelum pembelajaran dimulai ada dua hal yang harus dilakukan oleh guru dalam pembentukan kelompok, diantaranya:- Guru mengatur tempat duduk siswa menjadi empat kelompok

dengan kertas manila warna (Bulat) yang di sediakan guru dengan diberi tkamu dibelakangnya =,+, #, x.

- Guru membagikan kertas manila (Bulat) bertkamu kepada seluruh siswa, selanjutnya siswa akan berkelompok sesuai kartu pilihan yang meraka dapatkan dengan rekan yang mendapat tkamu yang sama di dalam kelas.

I. PENGANTARA. Membangun pemahaman awal siswa terhadap materi yang

akan disampaikan.

Guru memberikan pengantar pada siswa bahwa pada pembelajaran kali ini, siswa akan melakukan sebuah pendataan sederhana. Guru mengkaitkan pengalaman/pengetahuan siswa dengan materi pembelajaran yang akan diajarkan. Dengan mengajukan beberapa pertanyaan diskusi awal pada siswa: 1. Apa yang kamu dapatkan dari pertemuan belajar yang lalu ? 2. Apa yang kamu ketahui tentang pengukuran? Apa itu

pengukuran?Guru dapat mengajak siswa untuk melakukan komparasi sebelum siswa dapat menjelaskan definisi pangukuran.

Apakah dikeluarga Kamu punya alat ukur ? alat ukur apa yang digunakan dikelurga Kamu?

3. Apa yang kamu ketahui tentang makhluk hidup? Apa itu makhluk hidup?Guru dapat mengajak siswa untuk melakukan komparasi sebelum siswa dapat menjelaskan definisi ciri-ciri dan kebutuhan makhluk hidup yang mempengaruhi perubahannya.

a. Apakah Kamu punya hewan peliharaan keluarga ? hewan peliharan apa yang ada dikeluargamu?

b. Apa ciri – ciri dan kebutuhan makhluk hidup serta hal-hal yang mempengaruhi keluarga?

B. Penjelasan Tujuan Pembelajaran dan Proses Pembelajaran yg Akan Dilakukan

Guru menggunakan infocus dan satu laptop untuk menampilkan tujuan pembelajaran dengan Power PointTampilkan dalam bentuk power point sebagai berikut:

1. Penjelasan tujuan pembelajaran. (Power Point 1 : Perancangan Model)

10 menit

Page 3: Rpp Kls III Tematik

2. Penjelasan proses pembelajaran yg akan dilakukan.(Power Point 2)

3. Belajar dalam kelompok (Power Point 3)

4. Belajar menggunakan satu komputer di kelas (Power Point 4)

Page 4: Rpp Kls III Tematik

II Kegiatan IntiA. Bekerja di Kelompok 1. Penugasan Kelompok

Siswa bekerja dalam kelompokKetua kelompok diminta maju untuk menerima pesan melalui audio secara bergantian.

2. Siswa mempelajari tugas dan membuat rencana kerjaGuru memberikan waktu selama 5 menit kepada ketua kelompok untuk menyampaikan pesan secara berantai kepada teman-teman di kelompoknya, selanjutnya melakukan hal-hal:a. Membaca lembar kerjab. Memberi pangarahan dalam kelompokc. Memahami langkah-langkah kegiatan

3. Mengerjakan tugas diskusiGuru meminta siswa untuk memulai mengerjakan tugas kelompoknya masing-masing

a. Siswa secara perorangan mendata nama-nama alat pengukuran waktu, panjang dan berat yang ada di lingkungan keluarga masing-masing.

b. Siswa memilih alat ukur sesuai dengan fungsinya (meteran, timbangan atau jam) secara berpasangan yang ada dalam keluarga.

c. Secara berkelompok siswa mendiskusikan untuk mengukur dengan alat ukur.

d. Siswa menempelkan gambar benda/alat yang diamatinya berdasarkan kelompok alat pengukuran waktu, panjang dan berat serta alat ukur berupa meteran, timbangan atau jam pada kertas HVS /plano.

e. Siswa mengidentifikasi persamaan dan perbedaan hewan dan tumbuhan.

f. Siswa menggolongkan hewan dan tumbuhan berdasarkan persamaan ciri-cirinya.

B. Kelompok Mempresentasikan Hasil Temuan dan Jawaban Pertanyaan PenelitianPada sesi ini setiap kelompok mempresentasikan hasil diskusi kelompok dengan menggunakan kertas HVS/plano yang telah dibuat oleh masing-masing kelompok, dilakukan oleh juru bicara. Guru berperan sebagai fasilitator dalam mengendalikan tanya jawab siswa. 1. Guru meminta kelompok untuk mempresentasikan hasil

diskusi kelompok yang ada pada kertas HVS/plano sementara

Page 5: Rpp Kls III Tematik

2. Setelah juru bicara menjelaskan temuannya, guru meminta siswa lain/kelompok lain untuk memberikan tanggapan atas penjelasan kelompok yang sedang presentasi

IV PENUTUP

A. Refleksi.Pada bagian ini guru melakukan refleksi dengan menampilkan hasil temuan siswa dan mengajukan pertanyaan.Pertanyaan-pertanyaan diantaranya: Sebutkan 3 hal yang sudah Kamu pelajari tentang

menggunakan pengukuran waktu, panjang dan berat? Apa saja manfaat alat-alat yang disebutkan oleh Kamu dalam

kehidupan keluarga sehari-hari? Menurut hasil diskusi kalian, bagaimanakah seharusnya

melestarikan persamaan dan perbedaan hewan dan tumbuhan berdasarkan cirinya serta hal-hal yang dapat mempengaruhi keluarga?

Ada yang dapat menyimpulkan hasil diskusi kita pada pembelajaran hari ini?

B. Pemberian tugas rumah.Siswa diarahkan untuk mencari dan merangkum dari sumber lain baik dari buku-buku, majalah, koran ataupun dari internet tema yang berkaitan dengan benda /alat pengukuran waktu, panjang dan berat serta manfaatnya buat kehidupan keluarga berupa ‘kliping” .

Kliping akan di kumpulkan pada waktu seminggu yang akan datang dan klipping yang bagus akan di pajang di Majalah Dinding Sekolah. Sehingga dapat menjadi informasi bagi siswa-siswi di kelas lain, guru , kepala sekolah, komite sekolah tentang Manfaat Alat Pengukuran buat keluarga.

Persiapan pulang dan berdo’a

Mengetahui,Kepala Madrasah

ENDANG, S.Pd.INIP.196904071991031001

Guru Kelas III

Uus Saepudin, S.Pd.I

10 menit