Sejarah Terbentuknya Negara Amerika Serikat

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/17/2019 Sejarah Terbentuknya Negara Amerika Serikat

    1/17

    Sejarah Terbentuknya Negara Amerika

    SerikatShare on :

    Sejarah berdirinya negara Amerika Serikat (USA/United States of

     America) menarik untuk diketahui sebab Amerika adalah negara super

     power  dunia yang menguasai perekonomian, militer, serta teknologi dunia.

     Amerika Serikat terletak di tengah-tengah benua Amerika Utara, dibatasi

    oleh Kanada di sebelah utara dan Meksiko di sebelah selatan. Negara Amerika

    Serikat terbentang dari Samudera Atlantik di pesisir timur hingga Samudera

    asi!ik di pesisir barat, termasuk kepulauan "a#aii di lautan asi!ik, negara

    bagian Alaska di ujung utara benua Amerika, dan beberapa teritori lainnya.

    enetap pertama #ilayah yang kini menjadi Amerika Serikat berasal dari Asia

    sekitar $%.&&& tahun yang lalu. Mereka menyeberangi jembatan darat 'ering ke

     Alaska. Selanjutnya, penduduk asl i Amerika bermukim di #ilayah

    tersebut selama ribuan tahun. ada tahun $*, +hristopher Columbus berhasil

    menapai Amerika. rang-orang nggris lalu bermukim di amesto#n, 0irginia

    pada tahun $1&2. ermukiman ini dianggap sebagai permukiman pertama di

     Amerika Serikat. Selanjutnya, Amerika Serikat terus didatangi oleh orang-orang

    nggris. rang eranis, Spanyol, dan 'elanda juga bermukim di sebagian

     Amerika Serikat. erkembangan koloni-koloni nggris berakhir tidak baik bagipenduduk asli Amerika, karena banyak dari mereka yang te#as akibat penyakit,

    dan mereka kehilangan negeri mereka.

    http://oposisiliberal.blogspot.co.id/2012/04/sejarah-terbentuknya-negara-amerika.htmlhttp://oposisiliberal.blogspot.co.id/2012/04/sejarah-terbentuknya-negara-amerika.htmlhttp://en.wikipedia.org/wiki/Larut,_Matang_dan_Selamahttp://en.wikipedia.org/wiki/Larut,_Matang_dan_Selamahttp://oposisiliberal.blogspot.co.id/2012/04/sejarah-terbentuknya-negara-amerika.htmlhttp://oposisiliberal.blogspot.co.id/2012/04/sejarah-terbentuknya-negara-amerika.html

  • 8/17/2019 Sejarah Terbentuknya Negara Amerika Serikat

    2/17

     Amerika Serikat terbentuk dari $3 bekas koloni nggris selepas 4e5olusi Amerika

    setelah deklarasi kemerdekaan pada tanggal uli $221. erang ini dimulai

    karena kolonis merasa diperlakukan tidak adil oleh nggris.

    Setelah 4e5olusi, Amerika Serikat menghadapi banyak masalah, seperti

    perbudakan. ada tahun $6&&-an, AS memperoleh banyak #ilayah dan mulai

    terindustralisasi. 7ari tahun $61$ hingga $61%, erang Saudara Amerika

    berkeamuk antara Utara dengan Selatan. erang ini diakibatkan karena

    sengketa mengenai hak-hak negara bagian, perbudakan, dan masa depan

     Amerika Serikat. 'eberapa negara bagian di Selatan meninggalkan Amerika

    Serikat dan mendirikan 8on!ederasi.

    Utara memenangkan perang, dan negara-negara yang telah meninggalkan

    perserikatan kembali ke Amerika Serikat. Negara ini lalu melalui masa

    rekonstruksi. ada akhir $6&&-an, banyak orang 9ropa datang ke Amerika Serikat

    dan bekerja di pabrik besar. ada a#al abad ke-*&, AS menjadi kekuatan dunia.9konominya merupakan salah satu yang terbesar di dunia. Negara ini juga terlibat

    dalam erang 7unia dan .

    Setelah erang 7unia , Amerika Serikat terlibat dalam erang 7ingin

    dengan Uni So5iet.Selama erang 7ingin, pemerintah banyak menghabiskan dana

    untuk pertahanan. AS terlibat dalam erang 8orea dan 0ietnam, dan juga

    mengirimkan Neil Armstrong dan orang-orang Amerika lain ke luar angkasa. ada

    tahun $$, Uni So5iet runtuh dan perang dingin berakhir. :imur :engah menjadi

    http://en.wikipedia.org/wiki/Larut,_Matang_dan_Selamahttp://en.wikipedia.org/wiki/Larut,_Matang_dan_Selama

  • 8/17/2019 Sejarah Terbentuknya Negara Amerika Serikat

    3/17

    penting bagi Amerika, terutama setelah Serangan $$ September *&&$. 8ini,

     Amerika Serikat merupakan negara adidaya, tetapi masih menghadapi beberapa

    masalah.

    PRA-COLUMBUS

    Nenek moyang dari penduduk asli Amerika berasal dari Asia. Mereka

    menyeberangi jembatan darat 'ering ke Alaska.

    embatan darat 'ering, juga dikenal sebagai 'eringia, adalah sebuah jembatan

    darat. ada garisnya yang terjauh dari utara ke selatan, panjangnya lebih kurang

    $.1&& km, yang menghubungkan Alaska sekarang dengan Siberia timur pada

    berbagai masa di ;aman es leistosin. 'eringia tidak tertutup es karena salju

    yang turun sangat sedikit karena angin barat daya yang menghembus dari

    Samudra asi!ik telah kehilangan sebagian besar uap airnya di atas egunungan

     Alaska yang sepenuhnya tertutup sal ju.

    Selat 'ering,

  • 8/17/2019 Sejarah Terbentuknya Negara Amerika Serikat

    4/17

    perpanjangan dari daratan 9ropa melalui Selat nggris, dan ekungan kering penduduk asli di Amerika Serikat barat laut menangkap ikan>

    penduduk asli di barat daya menanam jagung dan membangun rumah yang

    disebut pueblo> dan penduduk asli di ?reat lains berburu bison.

    Suku Indian

    Suku ndian adalah pemukim pertama Amerika Utara datang dari Asia lebih dari

    *&.&&& tahun lalu. 8arena mengikuti he#an buruan, mereka mengembara

    mele#ati Selat 'ering (dulu tanah genting, kini pemisah Asia dan Amerika Utara).

  • 8/17/2019 Sejarah Terbentuknya Negara Amerika Serikat

    5/17

    Massahusetts. 8oloni yang lebih besar dibangun di :eluk Massahusetts oleh

    uritan tahun $13&. 7aripada menemukan emas, ilgrims dan uritan lebih

    tertarik untuk membuat masyarakat yang lebih baik, yang mereka juluki @kota di

    sebuah bukit.@ 4oger Billiams, yang ditendang keluar dari Massahusetts,mendirikan koloni di 4hode sland tahun $131.

    nggris bukan hanya satu-satunya negara yang menetap di #ilayah yang kini

    menjadi Amerika Serikat. ada tahun $%&&-an, Spanyol mendirikan benteng

    di Saint Augustine, lorida. eranis menetap di 8anada dan #ilayah sekitar 7anau-

    7anau 'esar. 'angsa 'elanda mendirikan koloni di Ne# Cork, yang mereka sebut

    Nieu# Nederland. Bilayah-#ilayah lain dimukimi oleh orang Skotlandia-rlandia,

    erman, dan S#edia.

    erkembangan koloni merupakan hal yang buruk bagi penduduk asli Amerika.

    Mereka kehilangan negeri mereka, dan banyak dari antara mereka yang

    meninggal akibat 5ariola, penyakit yang diba#a bangsa 9ropa ke Amerika.

    ada a#al tahun $2&&-an, munul gerakan religius yang disebut ?erakan

    8ebangunan 4ohani. ?erakan 8ebangunan merupakan salah satu peristi#a

    pertama dalam sejarah Amerika yang merupakan @pergerakan besar@, atau

    sesuatu yang melibatkan banyak orang Amerika. ?erakan 8ebangunan 4ohani,

    bersama dengan enghukuman enyihir Salem, merupakan tanggapan atas

    situasi Amerika saat itu, dan mungkin mempengaruhi pemikiran yang digunakan

    dalam 4e5olusi Amerika.

    ada tahun $233, terdapat tiga belas koloni. 8oloni-koloni ini biasanya

    dikelompokan menjadi New England (Ne# "ampshire, Massahusetts, 4hode sland

    and +onnetiut), koloni-koloni :engah (Ne# Cork, Ne# ersey, ennsyl5ania,

    7ela#are), dan Selatan (Maryland, 0irginia, +arolina Utara, +arolina Selatan, dan

    ?eorgia). Ne# 9ngland memiliki peternakan-peternakan keil, dan lebih bertumpu

    pada perikanan, perkapalan, dan industri-industri keil. 8oloni Selatan memiliki

    perkebunan tembakau dan kapas. 8ebun-kebun ini a#alnya digarap oleh pekerja

    yang bersedia bekerja beberapa tahun dengan upah pintu masuk ke Amerika dan

    tanah, lalu oleh budak. 8oloni tengah memiliki peternakan berukuran keil, dan

    dikenal memiliki budaya dan keperayaan yang beragam.

  • 8/17/2019 Sejarah Terbentuknya Negara Amerika Serikat

    6/17

    8etigabelas koloni tersebut terikat dengan @ekonomi Atlantik@, yang melibatkan

    penggunaan kapal untuk perdagangan budak, tembakau, rum, gula, emas,

    rempah-rempah, ikan, kayu, dan barang hasil produksi, antara Amerika, "india

    'arat, 9ropa, dan A!rika. Ne# Cork, hiladelphia, 'oston, dan +harlestonmerupakan kota dan pelabuhan utama pada masa itu.

    7ari tahun $2% hingga $213, nggris dan eranis terlibat dalam perang yang

    disebut erang :ujuh :ahun. nggris berhasil memenangkan perang. eranis

    menyerahkan koloninya di 8anada kepada nggris, dan menyerahkan Spanyol menyerahkan lorida ke nggris. Selanjutnya, nggris

    mengeluarkan roklamasi $213, yang menyatakan bah#a orang yang tinggal di

    tiga belas koloni tidak dapat menetap di sebelah barat egunungan Appalahia.

    ?erakan 8ebangunan 4ohani (:he ?reat A#akening) dipelopori oleh

    berkembangnya ietisme yang yang menjangkiti #ilayah 9ropa dan Amerika.

    ?erakan ini digambarkan sebagai gelombang unik yang turut me#arnai

    kebangkitan negara-negara koloni pada $2&-$2*. ?erakan ini kemudian dikenal

    sebagai permulaan gerakan e5angelikal. Ada empat periode dari gerakan

    kebangunan rohani ini. Masing-masing memiliki karakteristik menyebar luas

    dengan sangat pesat, dipimpin oleh para pendeta e5angelikal, memberi

    peningkatan sangat tajam dalam ketertarikan beragama dan memba#a dampak

    besar bagi rasa bersalah dan pengampunan terhadap seseorang. "al inilah yang

    mengakibatkan gereja e5angelikal mengalami lompatan hebat dalam hal jumlah

    dan memba#a bentuk pergerakan keagamaan baru dan denominasi (termasuk di

    dalamnya ?ereja 'aptis).

    enghukuman enyihir Salem adalah penghukuman terhadap orang-orang yang

    dituduh sebagai penyihir di +ounty 9sseD, Su!!olk, dan MiddleseD, di koloni

    Massahusetts pada masa antara ebruari $1* hingga Mei $13. eristi#a ini

    digambarkan sebagai bahaya dari ekstremisme agama dan penuduhan yang

    salah.

    4e5olusi Amerika

    Setelah erang :ujuh :ahun, kolonis mulai merasa mereka tidak memperoleh hak-

    hak mereka. Selain akibat roklamasi $213, mereka merasa diperlakukan tak adilkarena pajak yang dipungut oleh pemerintah 'ritania. 8olonis menyatakan @:ak

  • 8/17/2019 Sejarah Terbentuknya Negara Amerika Serikat

    7/17

    ada pajak tanpa per#akilan@, yang berarti mereka meminta agar mereka memiliki

    suara di arlemen 'ritania. ajak-pajak tersebut meliputi Sugar At ($21), Stamp

     At ($21%), :o#nsend 7uties ($212), dan :ea At ($223). ada tahun $22&,

    peristi#a 'oston :ea arty terjadi. 8olonis-kolonis di 'oston membuang ratusankotak berisi teh dari kapal di elabuhan 'oston, sebagai tanggapan terhadap :ea

     At. :entara 'ritania lalu mengambil alih 'oston, yang mengakibatkan pendirian

    8ongres 8ontinental, terdiri dari pemimpin setiap $3 koloni. :okoh-tokoh penting

    dalam kongres tersebut adalah 'enjamin ranklin, ohn Adams, Thomas e!!erson,

    ohn "anok, 4oger Sherman, dan ohn ay.

    ada tahun $221, :homas aine menulis pam!let +ommon Sense, yang

    menyatakan bah#a koloni-koloni harus merdeka dari 'ritania. ada uli $221,

    ketigabelas koloni setuju terhadap 7eklarasi 8emerdekaan Amerika Serikat.

    8olonis-kolonis telah terlibat dalam pertempuran dengan 'ritania dalam erang

    4e5olusi Amerika. erang dimulai pada tahun $22% di

  • 8/17/2019 Sejarah Terbentuknya Negara Amerika Serikat

    8/17

    ada tahun $26$, koloni-koloni mempersiapkan sebuah Uni melalui Artiles o!

    +on!ederation, akan tetapi hanya dapat berlangsung selama enam tahun.

    Sebagian besar kekuasaan diserahkan kepada negara-negara bagian, dan hanya

    sedikit kekuasaan yang dimiliki pemerintah pusat. Selain itu, tidak terdapat

    presiden. Artiles o! +on!ederation juga tidak dapat menghentikan penduduk asli Amerika atau orang 'ritania di perbatasan, dan juga tak mampu menghentikan

    pemberontakan seperti emberontakan ShaysE. Setelah pemberontakan ShaysE,

    banyak orang merasa Artiles o! +on!ederation telah gagal.

    8onstitusi Amerika Serikat ditulis pada tahun $262. :okoh-tokoh yang membantu

    penulisan konstitusi, seperti Bashington, ames Madison, AleDander "amilton,

    dan ?ou5erneur Morris, merupakan pemikir-pemikir utama Amerika pada masa

    itu. 'eberapa tokoh akan memegang posisi penting dalam pemerintahan baru.

    8onstitusi ini mendirikan pemerintahan nasional yang lebih kuat dan memiliki tiga

    abang= eksekuti! (residen dan kabinetnya), legislati! (7e#an er#akilan 4ayat

    dan Senat), dan yudikati! (pengadilan !ederal). 8onstitusi ini dirati!ikasi oleh

    negara-negara bagian pada tahun $266.

    !o"#! $a%&in#'on

    ada tahun $26, Bashington terpilih sebagai presiden pertama. ada masa

  • 8/17/2019 Sejarah Terbentuknya Negara Amerika Serikat

    9/17

     jabatannya, emberontakan Bhiskey meletus. etani-petani di pedesaan

    menoba untuk menghentikan pengumpulan pajak terhadap #hiskey. ada tahun

    $2%, 8ongres menyetujui :raktat ay, yang membuka perdagangan dengan

    'ritania. :raktat ini dibuat dengan tujuan memperbaiki hubungan dengan 'ritania.:homas e!!erson dan ames Madison sangat menentang traktat ini.

    7alam pemilu tahun $21, ohn Adams berhasil mengalahkan :homas e!!erson.

    emilu ini merupakan pemilu antar dua partai politik pertama di Amerika Serikat.

    Sebagai presiden, Adams membuat Angkatan 7arat dan

  • 8/17/2019 Sejarah Terbentuknya Negara Amerika Serikat

    10/17

    ndustri di Amerika Serikat juga berkembang. 'anyak pabrik dibangun di kota-kota

    timur laut seperti

  • 8/17/2019 Sejarah Terbentuknya Negara Amerika Serikat

    11/17

    Sutter pada tahun $66. 4atusan ribu orang pergi ke +ali!ornia. Namun, beberapa

    orang tetap di rumah dan membuka toko pemasok yang membekali mereka

    semua dengan peralatan tambang.

    'anyak orang yang menjadi kaya, namun ada pula yang tidak. 7i samping

    menoba menemukan emas, beberapa orang mulai menjual barang. :erkadang

    seorang #anita dapat menerima lebih daripada suaminya yang menambang.

    rang seperti

  • 8/17/2019 Sejarah Terbentuknya Negara Amerika Serikat

    12/17

    karena berbagai perbedaan, seperti=

    9konomi Utara berdasarkan pada industri, sedangkan Selatan berdasarkan

    agraris.

    Negara bagian Utara tidak memerlukan budak, sementara Selatan

    memerlukan budak. rang-orang di Selatan juga marah dengan buku-buku

    seperti Unle :omFs +abin yang menyatakan bah#a perbudakan itu salah.

    Utara memiliki artai 4epublik, sementara Selatan memiliki artai

    7emokrat.

    erbedaan pandangan mengenai kekuasaan pemerintahan !ederal.

    erang Saudara Amerika adalah perang yang terjadi antara $61$ dan $61% di

     Amerika Serikat (AS). Sekelompok negara bagian di bagian selatan ingin

    merdeka, sedangkan pemerintahan dan negara-negara bagian di utara ingin

    menjaga AS tetap utuh.

    erang Saudara Amerika adalah menjadi salah satu perang pertama yang

    menunjukkan perang industri persenjataan dalam sejarah manusia. embuatan rel

    kereta, kapal-kapal uap, produksi senjata seara massal, dan berbagai maam

    alat militer lainnya dilakukan di man-mana. raktek perang total yang

    dikembangkan oleh Sherman di ?eorgia dan perang parit di sekitar etersburgmenjadi salah satu taktik yang digunakan dalam erang 7unia di 9ropa.

    eta pembagian negara bagian selama erang Saudara Amerika. Barna biru

    menunjukkan Negara Utara (Union), #arna biru muda menunjukkan anggota

    Negara Utara yang memperbolehkan perbudakan, #arna merah menunjukkan

    Negara 8on!ederasi Amerika, dan #arna putih menunjukkan negara bagian yang

    tidak ikut erang Saudara Amerika

    P!n/!0a0

    7i Selatan, banyak orang yang menjadi budak yang dimiliki orang lain, dan

    sebagian besar pekerjaan di ladang dikerjakan oleh mereka. Sedangkan negara-

    negara bagian di utara telah memutuskan membuat hukum yang menyatakan tak

    seorang pun bisa memiliki/memperbudak orang lain. Negara-negara utara itu

    disebut @negara bagian bebas@ dan di selatan @negara bagian budak@. Selain itu,

    sebagian besar tanah milik AS di barat belum dibagi atas negara bagian, namun

  • 8/17/2019 Sejarah Terbentuknya Negara Amerika Serikat

    13/17

    teritori, di mana penduduk bukan penduduk asli tinggal. :ak seperti negara

    bagian, teritori itu tak membantu memutuskan siapa yang bakal jadi presiden dan

    teritori itu tak mengirim #akilnya ke Bashington, 7+ untuk membuat hukum

    seluruh negeri. 'anyak orang kulit putih yang pindah ke sana dan tiap orangsetuju bah#a suatu hari semua teritori itu harus disebut negara bagian. 7i utara,

    orang ingin negara-negara bagian itu menjadi negara bebas. 7i selatan, orang

    menginginkannya menjadi negara bagian budak. Abraham

  • 8/17/2019 Sejarah Terbentuknya Negara Amerika Serikat

    14/17

    8on!ederasi membentuk :entara 8on!ederasi.

     Ada dua daerah penting di mana perang itu terjadi-di #ilayah barat dan di #ilayah

    timur.

    7i #ilayah timur, ada ibukota AS, Bashington, 7istrit o! +olumbia, dan ibukota

    8on!ederasi di 4ihmond. 8edua kota itu hanya berjarak & mil. 7i daerah ini,

    pemimpin militer 8on!ederasi ialah 4obert 9.

  • 8/17/2019 Sejarah Terbentuknya Negara Amerika Serikat

    15/17

    ertempuran Antietam, juga dikenal sebagai ertempuran Sharpsburg di Amerika

    Serikat Selatan, terjadi pada tanggal $2 September $61* di dekat Sharpsburg,

    Maryland. ertempuran ini merupakan pertempuran utama di Amerika Serikat

    Utara. ertempuran Antietam merupakan pertempuran sehari paling berdarahdalam sejarah Amerika Serikat, sekitar *3 ribu tentara te#as dalam peristi#a ini.

    Meskipun seara taktis tak selesai karena 4obert 9d#ard

  • 8/17/2019 Sejarah Terbentuknya Negara Amerika Serikat

    16/17

     Api South Side jalur perbekalan 8on!ederasi. 8alau sampai direbut ?rant, :entara

    8on!ederasi pasti kalah.

  • 8/17/2019 Sejarah Terbentuknya Negara Amerika Serikat

    17/17

     Amerika Serikat didatangi oleh pendatang dari berbagai negara, seperti rlandia,

    talia, erman, 9ropa :imur, dan +ina. Sebagian besar dari mereka bekerja di

    pabrik-pabrik besar dan tinggal di kota besar, seperti Ne# Cork +ity, +hiago, dan'oston. Mereka biasanya menghuni apartemen yang keil, miskin, dan

    berdekatan. endatang-pendatang ini seringkali digunakan sebagai @mesin

    politik@. Mereka diberi pekerjaan dan uang, dengan imbalan suara dalam pemilu.

    @Mesin-mesin politik@ telah menguasai pemerintahan dalam dekade terakhir abad

    ke-$. Sebagian besar presiden terpilih karena mesin politik. emilik bisnis besar

    seringkali memiliki kekuasaan yang lebih besar daripada pemerintahan.

    +ontohnya adalah ohn 7. 4oke!eller, Andre# +arnegie, dan .. Morgan.

    alur kereta api transkontinental selesai dibangun pada tahun $61. alur ini

    membantu kemudahan transportasi di Amerika Serikat. +hiago, tempat jalur-jalur 

    bertemu, menjadi pusat perdagangan antara 'arat dan :imur.

    MASA PRORESIISME DA) IMPERIALISME

    ada akhir abad ke-$ dan a#al abad ke-*&, Amerika Serikat menjadi lebih akti!

    dalam urusan luar negeri. ada tahun $66, Amerika Serikat berperang mela#an

    Spanyol. AS berhasil memenangkan perang, dan menguasai uerto 4iko, ?uam,

    ?uantanamo, dan ilipina. 7itambah dengan pembelian Alaska dan

    pengambilalihan "a#aii, Amerika Serikat telah memperoleh seluruh #ilayahnya

    hari ini, ditambah beberapa #ilayah yang akan lepas setelah erang 7unia .

    ada tahun $&$, :heodore 4oose5elt menjadi presiden Amerika Serikat. a

    memiliki kebijakan luar negeri yang disebut @'ig Stik@. Maksudnya ialah bah#a

    HASI harus memiliki angkatan laut yang besar dan melakukan penga#asan

    terhadap Amerika