11

Click here to load reader

Soal Bab I · Web viewMemahami sifat-sifat bilangan berpangkat dan bentuk akar serta penggunaannya dalam pemecahan masalah sederhana Kompetensi Dasar : 5.1 Mengidentifikasi sifat-sifat

  • Upload
    vuquynh

  • View
    253

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Soal Bab I · Web viewMemahami sifat-sifat bilangan berpangkat dan bentuk akar serta penggunaannya dalam pemecahan masalah sederhana Kompetensi Dasar : 5.1 Mengidentifikasi sifat-sifat

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP 1)

Nama Madrasah : MTs Darul Ulum 02 WidangMata Pelajaran : MatematikaKelas : IX (Sembilan)Semester : 2 (Dua)

Standar Kompetensi : 5. Memahami sifat-sifat bilangan berpangkat dan bentuk akar serta penggunaannya dalam pemecahan masalah sederhana

Kompetensi Dasar : 5.1 Mengidentifikasi sifat-sifat bilangan berpangkat dan bentuk akar

Indikator : 1. Menjelaskan pengertian bilangan berpangkat bilangan bulat positif (rasa ingin tahu dan komunikatif)

2. Menjelaskan pengertian bilangan berpangkat bilangan bulat negatif (rasa ingin tahu dan komunikatif)

3. Menjelaskan pengertian bilangan berpangkat bilangan nol (rasa ingin tahu dan komunikatif)

4. Mengubah bilangan berpangkat bulat negatif menjadi pangkat positif (mandiri dan kreatif)

Alokasi Waktu : 4 x 40 menit (2 kali pertemuan)

A. Tujuan PembelajaranSetelah mengikuti materi tentang bilangan berpangkat dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif dengan metode diskusi berpasangan, ceramah dan penugasan, peserta didik dapat:1. Memahami bilangan berpangkat bulat positif2. Memahami bilangan berpangkat bulat negatif3. Memahami bilangan berpangkat nol4. Mengubah bilangan berpangkat bulat negatif menjadi pangkat bulat positif dan

sebaliknyasecara mandiri, kreatif, komunikatif dan mengembangkan rasa ingin tahunya.

B. Materi Pembelajaran 1. Materi Pokok : Biilangan berpangkat dan bentuk akar2. Sub materi pokok  : bilangan berpangkat bulat positif, bulat negatif, dan nol

Bilangan berpangkat bulat positifJika a dan b B dengan a 0 dan m dan n B+, dengan m > n, maka berlaku sifat-sifat sebagai berikut:

am x an = am + n am : an = am – n

(am)n = am.n = an.m

(a x b)m = am. bm

(a : b)m = am : bn

Page 2: Soal Bab I · Web viewMemahami sifat-sifat bilangan berpangkat dan bentuk akar serta penggunaannya dalam pemecahan masalah sederhana Kompetensi Dasar : 5.1 Mengidentifikasi sifat-sifat

Bilangan berpangkat bulat negatifSecara umum, untuk bilangan berpangkat n dengan n bilangan bulat positif dan a 0 maka bilangan bulat dengan pangkat bulat negatif dapat dinyatakan sebagai:

Bentuk disebut bentuk pangkat tak sebenarnya.

Bilangan berpangkat nolSecara umum, untuk a bilangan bulat dan a 0 maka bilangan bulat dengan pangkat nol dapat dinyatakan sebagai:

Jika a = 0, maka , dimana dibaca tidak terdefinisi

C. Metode Pembelajaran1. Model Pembelajaran : Kooperatif2. Metode Pembelajaran : Diskusi berpasangan, ceramah dan penugasan.

D. Langkah-langkah Kegiatan (untuk 2 pertemuan)

No Skenario Pembelajaran MetodeMedia/

Alat Peraga

1 Kegiatan Awal: 10 menita. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dalam

pertemuan inib. Apersepsi:

Guru mengingatkan kembali materi tentang : perpangkatan dan akar kuadrat bilangan bulat di kelas VII semester I

c. Motivasi:Guru menjelaskan manfaat/ kegunaan materi ini dalam kehidupan sehari-hari, misal: menentukan perkembangan dari hewan tertentu seperti amoeba pada kurun waktu yang panjang dan lain sebagainya

Ceramah

2 Kegiatan Inti: 60 menitEksplorasia. Guru menyuruh

siswa mencari pasangan secara acak / diundib. Guru menugaskan

kepada siswa untuk menelaah sifat-sifat perpangkatan bilangan bulat positif, negatif, dan nol (pertemuan pertama) dan cara mengubah perpangkatan (pertemuan kedua) dari berbagai sumber/literatur untuk mengembangkan rasa ingin tahu siswa

c. Guru memberikan

Penugasan (kelompok)

Buku teks

Page 3: Soal Bab I · Web viewMemahami sifat-sifat bilangan berpangkat dan bentuk akar serta penggunaannya dalam pemecahan masalah sederhana Kompetensi Dasar : 5.1 Mengidentifikasi sifat-sifat

Lembar Kerja untuk didiskusikan dan dikerjakan secara berpasangan

Elaborasid. Setiap pasangan

mencatat hasil telaah materi dan hasil diskusinya untuk memupuk komunikasi (lesan maupun tulisan) antara anggota kelompok

e. Guru meminta setiap pasangan untuk mempresentasikan/ mengerjakan soal hasil diskusinya dengan komunikatif dan kreatif didepan kelas secara bergantian pada nomor yang berbeda

f. Pasangan kelompok yang lain mencatat hasil diskusinya dan hasilnya dikumpulkan pada akhir pelajaran.

Konfirmasig. Guru

mengevaluasi hasil pekerjaan siswa dan meminta pendapat siswa yang lain untuk menjalin komunikasi antara guru dan siswa

h. Guru memberikan penguatan hasil diskusi dan presentasi dari masing-masing kelompok secara obyektif dan jujur

i. Guru memberikan reward/penghargaan bagi pasangan kelompok dengan hasil diskusi dan penampilan terbaik

Diskusi pasangan

Ceramah

LKS

3 Kegiatan Akhir: 10 menita. Guru membimbing siswa untuk meringkas materi secara

mandiri yang telah dilakukanb. Guru bersama dengan siswa melakukan refleksi

mengenai kegiatan belajar dalam KD ini.c. Guru memberikan tugas untuk dikerjakan dirumah

secara individu atau mandiri.Penugasan (individu)

E. Alat dan Sumber Belajar- Buku Teks- Lembar Kegiatan Siswa

F. Penilaian

Indikator Pencapaian

Tehnik Penilaia

n

Bentuk Instrumen

Instrumen Penilaian

Page 4: Soal Bab I · Web viewMemahami sifat-sifat bilangan berpangkat dan bentuk akar serta penggunaannya dalam pemecahan masalah sederhana Kompetensi Dasar : 5.1 Mengidentifikasi sifat-sifat

A. Peserta didik dapat memahami bilangan berpangkat bulat positif

Tes Tulis Pilihan Ganda 1. Bilangan berpangkat dari 256 adalah…a. 25 b. 26 c. 27 d. 28

2. Nilai dari (-4)3 adalah…a. -12 b. 12 c. -64 d. -81

3. Nilai dari adalah…

a. b. - c. d. -

Uraian 1. Ubahlah menjadi bilangan berpangkat dengan bilangan pokok tertentu!

a. 128 dengan bilangan pokok 2

b. 729 dengan bilangan pokok 3

B. Peserta didik dapat memahami bilangan berpangkat bulat negatif

Tes Tulis Pilihan Ganda 4. Bilangan bulat dengan eksponen

negatif dari adalah...

a. -63 b. 6-3 c. -362 d. 362

5. Bentuk pangkat positif dari 3-5

adalah...

a. 35 b. -35 c. d. -

Uraian 2. Tentukan bentuk pangkat negatif

dari !

C. Peserta didik dapat memahami bilangan berpangkat nol

Tes Tulis Pilihan Ganda 6. Nilai dari perpangkatan 640 adalah... a. 64 b. 8 c. 1 d. 07. Hasil perpangkatan dari 34a2b0

adalah... a. 34a2 b. 34a2b c. 34 d. 0

Uraian 3. Ubahlah menjadi bilangan berpangkat dengan bilangan pokok 7 dan hasil perpangkatan 1!

D. Peserta didik dapat mengubah bilangan berpangkat bulat negatif menjadi pangkat bulat positif dan sebaliknya

Tes Tulis Pilihan Ganda 8. Bentuk a-3b apabila diubah ke dalam bentuk pangkat bulat positif menjadi...

a. -3ab b. –a3b c. - d.

Uraian 4. Ubahlah menjadi bilangan bulat yang eksponennya negatif!

a. c.

Page 5: Soal Bab I · Web viewMemahami sifat-sifat bilangan berpangkat dan bentuk akar serta penggunaannya dalam pemecahan masalah sederhana Kompetensi Dasar : 5.1 Mengidentifikasi sifat-sifat

b. d.

5. Ubahlah menjadi bilangan bulat yang eksponennya positif!

a. c.

b. d.

G. Pedoman Penskoran Soala. Pilihan Ganda

No Soal Uraian Jawaban

Kunci Jawaba

nSko

rA1 Bilangan berpangkat dari 256 = 28 d 3A2 -43 = -4 x -4 x -4 = -64 c 2A3 d 3

B4Bilangan bulat dengan eksponen negatif dari

b 4

B5 c 3

C6 Menurut definisi, berapapun bilangannya selain 0 jika dipangkatkan dengan 0 adalah 1. jadi 640 = 1

c 2

C7 34a2b0 = 34a2.1 = 34a2 a 4D8

Bentuk pangkat bulat positif dari a-3b = d 4

TOTAL SKOR 25

b. UraianNo

SoalUraian Jawaban Skor

A1 a. 128 dengan bilangan pokok 2 adalah 27

b. 729 dengan bilangan pokok 3 adalah 3644

Sub Skor 8B2

Pangkat negatif dari adalah 5

Sub Skor 5C3 1 dengan bilangan pokok 7 adalah 70 2

Sub Skor

2

D4 bilangan bulat yang eksponennya negatifa.

b.

c.

d.

7

7

8

8

Sub Skor 30

Page 6: Soal Bab I · Web viewMemahami sifat-sifat bilangan berpangkat dan bentuk akar serta penggunaannya dalam pemecahan masalah sederhana Kompetensi Dasar : 5.1 Mengidentifikasi sifat-sifat

D5 bilangan bulat yang eksponennya positifa.

b.

c.

d.

7

7

8

8

30Sub Skor 75

TOTAL SKOR PILIHAN GANDA DAN URAIAN 100

Mengetahui, Widang, ...Januari 2012

Kepala MTs. Darul Ulum 2 Guru Mata pelajaranWidang

Purwanto, S.PdNIP. 198104012005011004

Lampiran-lampiranA. Lembar Kegiatan Siswa (LKS)

PERPANGKATAN BILANGAN BULAT

Nama Kelompok :...............Kelas/ Semester : IX/ I Alokasi Waktu : Tanggal Kegiatan : ..............

Page 7: Soal Bab I · Web viewMemahami sifat-sifat bilangan berpangkat dan bentuk akar serta penggunaannya dalam pemecahan masalah sederhana Kompetensi Dasar : 5.1 Mengidentifikasi sifat-sifat

Selesaikan soal-soal berikut secara berpasangan!Perpangkatan: an = a x a x a x a x………x a (sebanyak n faktor)1. Hitunglah:

a. 44 = 4 x ... x ... x ...=....b. (-5)5 = -5 x...x...x...x...=...

c. 6-3 =

d.

Sifat-sifat perpangkatanJika a dan b B dengan a 0 dan m dan n B+, dengan m > n, maka berlaku sifat-sifat sebagai berikut:

2. Sederhanakanlah bentuk-bentuk berikut ini!a.

b.

c.

d.

Mengubah bentuk pangkatSecara umum, untuk bilangan berpangkat n dengan n bilangan bulat positif dan a 0 maka bilangan bulat dengan pangkat bulat negatif dapat dinyatakan sebagai:

Bentuk disebut bentuk pangkat tak sebenarnya.

3. Nyatakan bilangan-bilangan berikut dalam bentuk pangkat bulat positif

a.

b.

am x an = am + n am : an = am – n

(am)n = am.n = an.m

(a x b)m = am. bm

(a : b)m = am : bn

Page 8: Soal Bab I · Web viewMemahami sifat-sifat bilangan berpangkat dan bentuk akar serta penggunaannya dalam pemecahan masalah sederhana Kompetensi Dasar : 5.1 Mengidentifikasi sifat-sifat

c.

d.

e.

f.

B. Pedoman Penilaian Karakter untuk Kelompok dan Individu1. Format pengamatan nilai-nilai karakter dalam diskusi kelompok

No Indikator nilai karakter

Nomor daftar hadir peserta didik *)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

.. 32

1 Mentaati aturan diskusi seperti mengacungkan tangan sebelum memberikan pendapat

2 Menghargai pendapat teman yang kurang tepat

3 Memberi kesempatan semua anggota kelompok untuk mengajukan pendapat

4 Tidak memotong pembicaraan teman5 Tidak membedakan antara pendapat teman

pria dan wanita 6 Santun dalam berargumentasi/

mempertahankan pendapat yang berbeda 7 Tidak memaksakan kehendak/memaksa

kelompok untuk menerima pendapatnya8 Mau mengakui kesalahannya9 Menunjukkan sikap menerima hasil diskusi

kelompokJumlah BTJumlah MTJumlah MBJumlah MK

2. Format pengamatan nilai-nilai karakter dalam presentasi hasil kelompok

No Indikator nilai karakterNomor daftar hadir peserta didik

*)1 2 3 4 5 6 7 8 9 1

0.. 3

21 Mengikuti prosedur presentasi2 Jujur dalam menyajikan data hasil diskusi3 Menghargai hasil diskusi kelompok lain

yang berbeda4 Memberi kesempatan semua teman untuk

mengajukan pendapat5 Tidak membedakan antara pendapat teman

pria dan wanita6 Santun dalam berargumentasi/

mempertahankan hasil diskusi yang berbeda

7 Tidak memaksakan kehendak/memaksa teman untuk menerima pendapatnya

8 Mau mengakui kesalahannyaJumlah BTJumlah MTJumlah MBJumlah MK

*) Diisi dengan:

Page 9: Soal Bab I · Web viewMemahami sifat-sifat bilangan berpangkat dan bentuk akar serta penggunaannya dalam pemecahan masalah sederhana Kompetensi Dasar : 5.1 Mengidentifikasi sifat-sifat

BT (Belum Terlihat) – jika peserta didik belum memperlihatkan perilaku yang tertera dalam indikator

MT (Mulai Terlihat) – jika peserta didik mulai memperlihatkan perilaku yang tertera dalam indikator, tetapi belum konsisten

MB (Mulai Berkembang) – jika peserta didik mulai konsisten memperlihatkan perilaku yang tertera dalam indikator)

MK (Menjadi Kebiasaan/Membudaya – jika peserta didik terus tenerus/konsisten memperlihatkan perilaku yang tertera dalam indikator)

3. Skor atau nilai selama Proses Belajar Mengajar (PBM)

No Aspek yang dinilai selama PBMNilai

Ket1 2 3 4 5

1 Kehadiran siswa tepat waktu2 Minat/ motivasi terhadap pelajaran3 Ketepatan dalam menyelesaikan tugas individu

dalam kelompok4 Kerjasama dalam kelompok5 Tanggung jawab dalam melaksanakan tugas

kelompok6 Kontribusi dalam kerja kelompok7 Menghormati pendapat anggota kelompok8 Kejujuran selama PBM di kelas

Keterangan:a. Rentangan skor:

Sangat baik (SB) 85 Baik (B) = 75 – 84 Cukup (C) = 60 – 74 Kurang (K) = 41 – 59 Sangat kurang (SK) 40

b. Pedoman penskoran

Skor setiap aspek =

4. Nilai hasil pekerjaan siswa (nilai kognitif) ada buku kumpulan nilai kognitif tiap guru