3
Perhatikan bagian – bagian tumbuhan berikut! 6. Sebutkan bgaian bagian tumbuhan berikut! 7. Bagian tumbuhan yang menyerap air dari dalam tanah adalah ……. 8. Sebutkan buah- buahan yang kamu suka ! 9. Pohon yang lebih tinggi adalah …. 10. Urutkan pohon dari yang rendah ke yang paling tinggi ! ………………………………………………………………………. Selamat Mengerjakan SEKOLAH DASAR NEGERI SEDATIGEDE II KECAMATAN SEDATI KABUPATEN SIDOARJO UJIAN KENAIKAN KELAS SEKOLAH DASAR TAHUN PELAJARAN 2013 / 2014 Nama : ………………. Tema /Sub Tema :7 (Benda, Hewan dan Tanaman) Kela s : 1 ( Satu) Hari / Tanggal : Selasa, 03 Juni 2014 A. Berilah tanda silang ( x ) pada huruf a,b,c di depan jawaban yang tepat ! 1. Yang termasuk benda hidup dibawah ini, adalah … a. meja b. kucing c. kursi 2. Agar tidak mati, maka tanaman harus di …. a. buang b. siram c. celup 3. Alat tulis kita termasuk benda …. a. mati b. hidup c. menakutka SDN Sedatigede II Kec.Sedati Kab.Sidoarjo Kurikulum 2013 Tema 7 Ujian Kenaikan Kelas / Kelas 1 2013/2014 Kurikulum 2013 Tema 7

Soal UKK kelas 1 tema 7 (1).doc

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Soal UKK kelas 1 tema 7 (1).doc

Perhatikan bagian – bagian tumbuhan berikut!

6. Sebutkan bgaian bagian tumbuhan berikut!

7. Bagian tumbuhan yang menyerap air dari dalam tanah adalah …….

8. Sebutkan buah- buahan yang kamu suka !

9. Pohon yang lebih tinggi adalah ….

10. Urutkan pohon dari yang rendah ke yang paling tinggi !

……………………………………………………………………….

Selamat Mengerjakan

SEKOLAH DASAR NEGERI SEDATIGEDE II KECAMATAN SEDATI KABUPATEN SIDOARJO

UJIAN KENAIKAN KELAS SEKOLAH DASARTAHUN PELAJARAN 2013 / 2014

Nama : ………………. Tema /Sub Tema : 7 (Benda, Hewan dan Tanaman)

Kelas : 1 ( Satu) Hari / Tanggal : Selasa, 03 Juni 2014

A. Berilah tanda silang ( x ) pada huruf a,b,c di depan jawaban yang tepat !

1. Yang termasuk benda hidup dibawah ini, adalah …a. meja b. kucing c. kursi

2. Agar tidak mati, maka tanaman harus di ….a. buang b. siram c. celup

3. Alat tulis kita termasuk benda ….a. mati b. hidup c. menakutkan

4. Bermain dengan teman harus ….a. menang b. rukun c. nakal

5. Bebek adalah makhluk hidup, bebek memerlukan….a. mainan b. kue c. makan

6. Bintang termasuk benda langit yang ada pada …..a. sore hari b. siang hari c. malam hari

7. Bermain bola sebaiknya di….a. kolam renang b. lapangan c. sungai

8. Olahraga yang bisa dilakukan bersama dengan teman adalah….a. sepak bola b. lari c. push - up

SDN Sedatigede II Kec.Sedati Kab.Sidoarjo Kurikulum 2013 Tema 7 Ujian Kenaikan Kelas / Kelas 1 2013/2014 Kurikulum 2013 Tema 7

Page 2: Soal UKK kelas 1 tema 7 (1).doc

9. Kita harus bersyukur kepada …..a. manusia b. nenek c. Tuhan

10. Indana menyiram bunga, sikap Indana … a. jelek b. terpuji c. tercela

B. Jawablah dengan singkat dan benar pertanyaan dibawah ini !

1. Adik bayi minum ……..

2. Agar tumbuh besar, maka tumbuhan pepaya harus di...........

3. Untuk tumbuh, manusia memerlukan ............ dan ……….

4. Bunga yang tidak disiram akan menjadi ……..

5. Kelinci makanannya ………...

6. Gajah ………………. daripada kelinci

7. Anjing berbunyi …………………..

8. Jawablah titik – titik berikut ini ! ……

9. Buah yang berwarna merah contohnya …..

10. Balonku ada ……….. rupa-rupa …………..

C. Uraikanlah jawaban pertanyaan di bawah ini dengan jawaban yang benar !

1. Sebutkan hewan yang hidup di air !

……………………………….…………………………………………

2. Sebutkan hewan yang hidup di darat !

…….............................................……………………………….………

3. Hewan yang badannya paling besar adalah !

………………………………………………………….………………

4. Hewan yang badannya paling kecil adalah!

………………………………………………………………………….

5. Sebutkan hewan yang makan tumbuhan !

…………………………………………………………………..............SDN Sedatigede II Kec.Sedati Kab.Sidoarjo Kurikulum 2013 Tema 7 Ujian Kenaikan Kelas / Kelas 1 2013/2014 Kurikulum 2013 Tema 7

45 16 – …..