31
UPPER MOTOR NEURON & UPPER MOTOR NEURON & LOWER MOTOR NEURON LOWER MOTOR NEURON dr. Hj.Sasmoyohati Sp S (K) dr. Hj.Sasmoyohati Sp S (K)

SUSUNAN NEUROMUSKULUS

Embed Size (px)

DESCRIPTION

kuliah pakar

Citation preview

Page 1: SUSUNAN NEUROMUSKULUS

UPPER MOTOR NEURON &UPPER MOTOR NEURON &LOWER MOTOR NEURONLOWER MOTOR NEURON

dr. Hj.Sasmoyohati Sp S (K)dr. Hj.Sasmoyohati Sp S (K)

Page 2: SUSUNAN NEUROMUSKULUS

Otot otot skeletal dan serangkaian neuron Otot otot skeletal dan serangkaian neuron neuron menyusun ssn neuromuskulus volunter.neuron menyusun ssn neuromuskulus volunter.

Misalnya berjalan, org berjalan akan Misalnya berjalan, org berjalan akan menunjukkan kerapian, keserasian dan menunjukkan kerapian, keserasian dan ketangkasan.ketangkasan.

Gerakan tsb merupakan manifestasi eksternal Gerakan tsb merupakan manifestasi eksternal ssn saraf pusat yg diatur secara integratif.ssn saraf pusat yg diatur secara integratif.

Page 3: SUSUNAN NEUROMUSKULUS

GERAKAN

E.PIRAMIDALIS PIRAMIDALIS SEREBELUM

KOORDINASIIMPULS GRK TNGKSTONUS OTOT

Page 4: SUSUNAN NEUROMUSKULUS

Koordinasi dan sinkronisasi gerakan otot volunter Koordinasi dan sinkronisasi gerakan otot volunter diatur secara integratif oleh susunan saraf, yidiatur secara integratif oleh susunan saraf, yi - ssn ekstrapiramidal menyiapkan kondisi tonus otot - ssn ekstrapiramidal menyiapkan kondisi tonus otot

yg serasi dg gerakan otot yg akan diwujudkan.yg serasi dg gerakan otot yg akan diwujudkan.

- ssn piramidalis mencetuskan impuls pola gerakan - ssn piramidalis mencetuskan impuls pola gerakan tangkas tangkas motoneuron digalakkan utk merangsang motoneuron digalakkan utk merangsang otot2 yg akan melaksanakan gerakan yg sdh otot2 yg akan melaksanakan gerakan yg sdh direncanakan.direncanakan.

- sinkron dg corak gerakan volunter pertama yg - sinkron dg corak gerakan volunter pertama yg bangkit, impuls propioseptif dikirim ke serebelum bangkit, impuls propioseptif dikirim ke serebelum mewartakan posisi setiap otot yg melaksanakan mewartakan posisi setiap otot yg melaksanakan gerakan kpd ssn piramidalis &ekstrapiramidalis gerakan kpd ssn piramidalis &ekstrapiramidalis

Page 5: SUSUNAN NEUROMUSKULUS

Ssn ekstrapiramidalis menyiapkan kondisi tonus yg Ssn ekstrapiramidalis menyiapkan kondisi tonus yg sesuai, ssn piramidalis mencetuskan gerakan tangkas sesuai, ssn piramidalis mencetuskan gerakan tangkas berikutnya.berikutnya.

Bila tdpt gangguan pada :Bila tdpt gangguan pada : 1. ssn ekstrapiramidalis 1. ssn ekstrapiramidalis pembagian tonus tdk pembagian tonus tdk

sesuai dg gerakan tangkas yg diwujudkan. Gerakan sesuai dg gerakan tangkas yg diwujudkan. Gerakan menjadi kaku, pd pemeriksaan didapati spastisitas.menjadi kaku, pd pemeriksaan didapati spastisitas.

2. ssn piramidalis 2. ssn piramidalis pengiriman impuls suatu pola pengiriman impuls suatu pola gerakan tangkas tdk terjadi atau terhalang sebagian gerakan tangkas tdk terjadi atau terhalang sebagian gerakan tdk dpt dilaksanakan yi lumpuh (plegi) atau gerakan tdk dpt dilaksanakan yi lumpuh (plegi) atau lemah (paresis).lemah (paresis).

3. Serebelum 3. Serebelum gerakan yg dilaksanakan tdk sesuai gerakan yg dilaksanakan tdk sesuai kehendak (diskoordinasi). kehendak (diskoordinasi).

Page 6: SUSUNAN NEUROMUSKULUS

Ke 3 ssn saraf ini berhub. satu sama lain melalui Ke 3 ssn saraf ini berhub. satu sama lain melalui jaras2,jg hub. dg. motoneuron dibentuk oleh jaras.jaras2,jg hub. dg. motoneuron dibentuk oleh jaras.

Jaras piramidalis & ekstrapiramidalis yg menuju keJaras piramidalis & ekstrapiramidalis yg menuju kemotoneuron berjalan dlm satu kawasan yg sama motoneuron berjalan dlm satu kawasan yg sama lesi pd jaras piramidalis otomatis mengenai jaras lesi pd jaras piramidalis otomatis mengenai jaras ekstrapiramidalis.ekstrapiramidalis.

Serebelum dihubungkan dg korteks piramidalis & Serebelum dihubungkan dg korteks piramidalis & ekstra piramidalis melalui talamus.ekstra piramidalis melalui talamus.Serebelum tdk punya hub. langsung dg motoneuron Serebelum tdk punya hub. langsung dg motoneuron lesiserebelum tdk menyebabkan kelumpuhan lesiserebelum tdk menyebabkan kelumpuhan melainkan kesimpangsiuran gerakan krn ssn melainkan kesimpangsiuran gerakan krn ssn piramidalis & ekstra piramidalis tdk mendpt informasi piramidalis & ekstra piramidalis tdk mendpt informasi lengkap dr posisi gerakan yg berlaku. lengkap dr posisi gerakan yg berlaku.

Page 7: SUSUNAN NEUROMUSKULUS

KELUMPUHANKELUMPUHANPengertianPengertian : Terjadi gangguan pada sistim : Terjadi gangguan pada sistim motorik motorik berarti otot-otot tertentu tidak berarti otot-otot tertentu tidak dapat berkontraksi.dapat berkontraksi.

otot-otot disini adalah yang termasuk susunan otot-otot disini adalah yang termasuk susunan neuromuskulus volunter/susunan yang neuromuskulus volunter/susunan yang melaksanakan gerakan otot yang dikehendaki melaksanakan gerakan otot yang dikehendaki kemauan .kemauan .

Page 8: SUSUNAN NEUROMUSKULUS

Istilah-istilah yang berhubungan dengan kelumpuhanIstilah-istilah yang berhubungan dengan kelumpuhan Parese : Keadaan tidak lumpuh sama Parese : Keadaan tidak lumpuh sama

sekali/kelemahan . Otot masih bisa berkontraksi sekali/kelemahan . Otot masih bisa berkontraksi dengan kekuatan berkurangdengan kekuatan berkurang

Plegi : keadaan lumpuh sama sekaliPlegi : keadaan lumpuh sama sekali Mono Parese/Plegi. Disebut mono parese/plegi bila Mono Parese/Plegi. Disebut mono parese/plegi bila

kelumpuhan terdapatkelumpuhan terdapat hanya pd satu ekstremitas. Scr terperinci dpt disebutkan:hanya pd satu ekstremitas. Scr terperinci dpt disebutkan: a. Mono parese/plegi brachialis dextra/sinistraa. Mono parese/plegi brachialis dextra/sinistra b. Mono parese/plegi cruralis dextra/sinistrab. Mono parese/plegi cruralis dextra/sinistra Para Parese/plegi . Disebut para parese/plegi bila tdpt Para Parese/plegi . Disebut para parese/plegi bila tdpt

kelumpuhan pd sepasang anggota gerak. Secara kelumpuhan pd sepasang anggota gerak. Secara terperinci dpt disebutkan : Para parese/Plegi terperinci dpt disebutkan : Para parese/Plegi inferior/superiorinferior/superior

Tetra Parese.Plegi. sebutan pd mana tdpt kelumpuhan Tetra Parese.Plegi. sebutan pd mana tdpt kelumpuhan pd keempat ekstremitaspd keempat ekstremitas

Hemi Parese/plegi. Hemi Parese /Plegi Dextra/SinistraHemi Parese/plegi. Hemi Parese /Plegi Dextra/Sinistra H. Parese / Plegi alternansH. Parese / Plegi alternans

Page 9: SUSUNAN NEUROMUSKULUS

Kelumpuhan berdasarkan letak lesi dibagi menjadi 2Kelumpuhan berdasarkan letak lesi dibagi menjadi 21 . 1 . Lesi Upper Motor Neuron/UMN/CentralLesi Upper Motor Neuron/UMN/Central

a. Hemispher Cerebri : - Korteks Precentralisa. Hemispher Cerebri : - Korteks Precentralis - Kapsula Interna- Kapsula Interna

b. Batang Otakb. Batang Otak : - Mesencephalon: - Mesencephalon - Pons- Pons - Medulla oblongata- Medulla oblongata

c. Medulla Spinalisc. Medulla Spinalis

2 . 2 . Lesi Lower Motor Neuron / LMN / PeriferLesi Lower Motor Neuron / LMN / Perifera . Motor neurona . Motor neuronb . Radix ventralisb . Radix ventralisc . Saraf tepic . Saraf tepid . Motor end plated . Motor end platee . Otote . Otot

Page 10: SUSUNAN NEUROMUSKULUS

Ciri-ciri Kelumpuhan Upper Motor Neuron/ SentralCiri-ciri Kelumpuhan Upper Motor Neuron/ Sentral

Tonus MeninggiTonus Meninggi HiperrefleksiHiperrefleksi Refleks PatologisRefleks Patologis Tidak ada atrofi ototTidak ada atrofi otot

Page 11: SUSUNAN NEUROMUSKULUS

Ciri-ciri Kelumpuhan Lower Motor Ciri-ciri Kelumpuhan Lower Motor Neuron/PeriferNeuron/Perifer

ArefleksiArefleksi AtoniAtoni Atrofi Atrofi Reflek patologiReflek patologi

Page 12: SUSUNAN NEUROMUSKULUS

UMNUMNSemua neuron yang menyalurkan impuls motorik ke Semua neuron yang menyalurkan impuls motorik ke LMN tergolong UMN Kelompok UMN berdasarkan LMN tergolong UMN Kelompok UMN berdasarkan anatomik dan fisiologis dibagi 2 :anatomik dan fisiologis dibagi 2 :

- Susunan piramidalis- Susunan piramidalis- Susunan ekstrapiramidalis- Susunan ekstrapiramidalis

Susunan PiramidalisSusunan PiramidalisJaras piramidalis menghubungkan neuron dari korteks Jaras piramidalis menghubungkan neuron dari korteks presentralis presentralis dengan motor neuron di kornu dengan motor neuron di kornu anterior dan inti saraf otak motorikanterior dan inti saraf otak motorik

Di korteks presentralis terjadi penataan somatotopikDi korteks presentralis terjadi penataan somatotopik misal : di medial belahan otak terletak proyeksi misal : di medial belahan otak terletak proyeksi

tungkai dan kaki .tungkai dan kaki .

Page 13: SUSUNAN NEUROMUSKULUS

Serabut-serabut dari korteks presentralis menyusun Serabut-serabut dari korteks presentralis menyusun lintasan piramidalis / traktus piramidalis Jalan yang lintasan piramidalis / traktus piramidalis Jalan yang dilalui :dilalui : Kapsula interna , Mesencephalon , Pons , Kapsula interna , Mesencephalon , Pons , Medulla oblongataMedulla oblongata

Sepanjang batang otak, serabut piramidalis menyilang Sepanjang batang otak, serabut piramidalis menyilang garis tengah dan berakhir di sekitar inti-inti motorik garis tengah dan berakhir di sekitar inti-inti motorik saraf otak kontralateral (III , IV , VI , VII , IX , X , XI , saraf otak kontralateral (III , IV , VI , VII , IX , X , XI , XII) . Sebagian berakhir di inti motorik ipsilateral .XII) . Sebagian berakhir di inti motorik ipsilateral .

Serabut piramidalis lain meneruskan perjalanan ke Serabut piramidalis lain meneruskan perjalanan ke medulla medulla spinalis dan berakhir di kornu anteriorspinalis dan berakhir di kornu anterior

Page 14: SUSUNAN NEUROMUSKULUS
Page 15: SUSUNAN NEUROMUSKULUS
Page 16: SUSUNAN NEUROMUSKULUS
Page 17: SUSUNAN NEUROMUSKULUS
Page 18: SUSUNAN NEUROMUSKULUS
Page 19: SUSUNAN NEUROMUSKULUS
Page 20: SUSUNAN NEUROMUSKULUS
Page 21: SUSUNAN NEUROMUSKULUS
Page 22: SUSUNAN NEUROMUSKULUS

Susunan ekstrapiramidalisSusunan ekstrapiramidalis

Terdiri dari beberapa jaras yg sangat Terdiri dari beberapa jaras yg sangat kompleks.kompleks.

Sebelum sampai dimotoneuron, impuls Sebelum sampai dimotoneuron, impuls motorik mengalami motorik mengalami

berbagai pengolahan dan penggubahan. berbagai pengolahan dan penggubahan.

Gambar.Gambar.

Page 23: SUSUNAN NEUROMUSKULUS
Page 24: SUSUNAN NEUROMUSKULUS

LMNLMNNeuron-neuron yang menyalurkan impuls motorik Neuron-neuron yang menyalurkan impuls motorik pada tahap perjalan terakhir ke otot disebut :pada tahap perjalan terakhir ke otot disebut : LMN LMN LMN menyusun inti saraf otak motorik dan inti radiks LMN menyusun inti saraf otak motorik dan inti radiks ventralis saraf spinal yang terletak di kornu anterior ventralis saraf spinal yang terletak di kornu anterior medulla spinalis bila impuls tiba di motorneuron medulla spinalis bila impuls tiba di motorneuron aktif aktif timbul gerak otot timbul gerak ototMotor End PlateMotor End PlateYaitu penghubung antara unsur saraf dan otot dengan Yaitu penghubung antara unsur saraf dan otot dengan cara merubah gaya listrik saraf menjadi gaya kimia cara merubah gaya listrik saraf menjadi gaya kimia saraf dengan mengaktifkan acethylcholine yang saraf dengan mengaktifkan acethylcholine yang terdapat pada ujung-ujung aksonterdapat pada ujung-ujung aksonAcethylcholine disebut neurotransmitterAcethylcholine disebut neurotransmitterOTOTOTOTKegiatan berupa kontraksiKegiatan berupa kontraksi

Page 25: SUSUNAN NEUROMUSKULUS
Page 26: SUSUNAN NEUROMUSKULUS
Page 27: SUSUNAN NEUROMUSKULUS

Sindroma Kelumpuhan PiramidalisSindroma Kelumpuhan Piramidalis

Kerusakan pada susunan piramidalis Kerusakan pada susunan piramidalis menimbulkan kelumpuhan UMN.menimbulkan kelumpuhan UMN.

Jenis2 lesi bisa berupaJenis2 lesi bisa berupa ::

a . Lesi vaskuker trombotika . Lesi vaskuker trombotik

b . Perdarahanb . Perdarahan

c . Lesi desak ruangc . Lesi desak ruang

d . Infeksid . Infeksi

e . Degenerasie . Degenerasi

f . Traumaf . Trauma

Page 28: SUSUNAN NEUROMUSKULUS

Kerusakan susunan piramidalis berdasarkan topik :Kerusakan susunan piramidalis berdasarkan topik :

1 . Lesi di korteks piramidalis.1 . Lesi di korteks piramidalis.

Kelumpuhan UMN kontralateralKelumpuhan UMN kontralateral

Lesi di sisi kiri Lesi di sisi kiri Afasia Afasia

2 . Lesi di Kapsula Interna2 . Lesi di Kapsula Interna

Kelumpuhan UMN kontralateralKelumpuhan UMN kontralateral

Bisa disertai manifestasi ganglia basal Bisa disertai manifestasi ganglia basal rigiditasrigiditas

3 . Lesi dibatang otak3 . Lesi dibatang otak

Khas : kelumpuhan UMN kontralateral disertai Khas : kelumpuhan UMN kontralateral disertai kelumpuhan saraf otak motorik ipsilateral kelumpuhan saraf otak motorik ipsilateral hemiparesis alternans hemiparesis alternans

Page 29: SUSUNAN NEUROMUSKULUS

Mesencephalon Mesencephalon sindroma weber yaitu hemiparesis sindroma weber yaitu hemiparesis alternans N IIIalternans N IIIPonsPons sindroma Milard Gubler yaitu hemiparesis sindroma Milard Gubler yaitu hemiparesis alternans N VII dan VIalternans N VII dan VIMedulla Oblongata Medulla Oblongata hemiparesis alternans N XII hemiparesis alternans N XII

4 . Lesi di Medulla Spinalis4 . Lesi di Medulla SpinalisLesi medulla spinalis yang merusak jaras Lesi medulla spinalis yang merusak jaras

kortikospinal menimbulkan kelumpuhan UMN otot-kortikospinal menimbulkan kelumpuhan UMN otot-otot bagian tubuh dibawah tingkat lesi dan otot bagian tubuh dibawah tingkat lesi dan kelumpuhan LMN pada tingkat lesikelumpuhan LMN pada tingkat lesi

- Lesi cervical bawah- Lesi cervical bawah Kelumpuhan LMN ke 2 lenganKelumpuhan LMN ke 2 lengan Kelumpuhan UMN ke 2 tungkaiKelumpuhan UMN ke 2 tungkai- Lesi Thorakal / Lumbal atas- Lesi Thorakal / Lumbal atas Kelumpuhan UMN ke 2 tungkaiKelumpuhan UMN ke 2 tungkai

Page 30: SUSUNAN NEUROMUSKULUS

SINDROMA LOWER MOTOR NEURONSINDROMA LOWER MOTOR NEURON

1 . Lesi motor neuron1 . Lesi motor neuronGejalanya kelumpuhan LMNGejalanya kelumpuhan LMNMisalMisal : poliomyelitis: poliomyelitis

2 . Lesi radix ventralis2 . Lesi radix ventralisGejala kelumpuhan LMN + fibrilasiGejala kelumpuhan LMN + fibrilasi

3 . Lesi Saraf Tepi3 . Lesi Saraf Tepidi foramen intervertebrale radiks ventralis + di foramen intervertebrale radiks ventralis +

dorsalis dorsalis bergabung bergabung Saraf Spinalis Saraf SpinalisGejalaGejala : Kelumpuhan LMN dan gejala : Kelumpuhan LMN dan gejala

sensoriksensorik

Page 31: SUSUNAN NEUROMUSKULUS

a . Lesi Plexus brachialisa . Lesi Plexus brachialis- Total- Total- Parsial- Parsial : Erb Duchene (bag atas ): Erb Duchene (bag atas )

KlumpkeKlumpke (bag bwh)(bag bwh)b . Lesi Plexus lumbosakral b . Lesi Plexus lumbosakral lebih sering lesi bersama-sama antara lebih sering lesi bersama-sama antara plexus plexus lumbalisdan plexus sakralislumbalisdan plexus sakralis

4 . Lesi Motor end plate4 . Lesi Motor end plate misalmisal : miasthenia gravis: miasthenia gravis

5 . Lesi Otot5 . Lesi Otot misalmisal : distrophia muskulorum: distrophia muskulorum

miopatiamiopatia miositismiositis