8
TEKNIK PENSKORAN

TEKNIK PENSKORAN - staffnew.uny.ac.idstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/teknik-penskoran.pdf · Makna NILAI 1. Untuk memotivasi ... Jumlah soal tes pilihan ganda = 20 butir soal. Pilihan

  • Upload
    vandung

  • View
    357

  • Download
    9

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: TEKNIK PENSKORAN - staffnew.uny.ac.idstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/teknik-penskoran.pdf · Makna NILAI 1. Untuk memotivasi ... Jumlah soal tes pilihan ganda = 20 butir soal. Pilihan

TEKNIK PENSKORAN

Page 2: TEKNIK PENSKORAN - staffnew.uny.ac.idstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/teknik-penskoran.pdf · Makna NILAI 1. Untuk memotivasi ... Jumlah soal tes pilihan ganda = 20 butir soal. Pilihan

Makna NILAI

1. Untuk memotivasi peserta didik belajar dan pengajar mengajar lebih

baik.

2. Peserta didik akan dapat menyusun rencana untuk perbaikan.

3. Reward terhadap usaha yang telah dilakukan peserta didik

4. Informasi mengenai keberhailan pendidik dalam melaksanakan

proses pembelajaran.

5. Hasil yg didapat tidak sesuai bisa menurunkan motivasi.

Page 3: TEKNIK PENSKORAN - staffnew.uny.ac.idstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/teknik-penskoran.pdf · Makna NILAI 1. Untuk memotivasi ... Jumlah soal tes pilihan ganda = 20 butir soal. Pilihan

TEKNIK PENSKORAN

1. Bentuk Jawaban Dengan Pilihan

Sistem Denda

Sk = B – S / P - 1 SK = Skor yang diperoleh peserta tes

B = Jumlah jawaban yang benar

S = Jumlah jawaban yang salah

P = Banyaknya pilihan

1 = bilangan tetap

Page 4: TEKNIK PENSKORAN - staffnew.uny.ac.idstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/teknik-penskoran.pdf · Makna NILAI 1. Untuk memotivasi ... Jumlah soal tes pilihan ganda = 20 butir soal. Pilihan

contoh

Jumlah soal tes pilihan ganda = 20 butir soal. Pilihan

jawaban sebanyak 5 buah. Kartika dapat menjawab

dengan betul sejumlah 13 butir soal, jawaban yang

salah berjumlah 4 butir dan 3 butir soal tidak

dikerjakan. Skor kartika :

SK = B – S / P - 1

= 13 – (4/5-1)

= 12

Page 5: TEKNIK PENSKORAN - staffnew.uny.ac.idstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/teknik-penskoran.pdf · Makna NILAI 1. Untuk memotivasi ... Jumlah soal tes pilihan ganda = 20 butir soal. Pilihan

Sistem Tanpa denda

Sk = B

Sk = Skor yang diperoleh

peserta tes

B = Jumlah jawaban

yang benar

Page 6: TEKNIK PENSKORAN - staffnew.uny.ac.idstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/teknik-penskoran.pdf · Makna NILAI 1. Untuk memotivasi ... Jumlah soal tes pilihan ganda = 20 butir soal. Pilihan

PENSKORAN SOAL URAIAN OBJEKTIF Contoh pedoman

Indikator : Peserta didik dapat menghitung isi bangun ruang (balok)

dan mengubah satuan ukurannya.

Butir Soal : Sebuah bak mandi berbentuk balok berukuran panjang 150

cm, lebar 80 cm, tinggi 75 cm. Berapa literkah isi bak mandi

tersebut?

Pedoman Penskoran :Langkah Kunci jawaban skor

1

2

3

4

5

Isi balok = pxlxt

= 150x80x75

= 900.000 cm

kubik

Isi bak mandi dlm liter :

900.000 / 1000 liter

= 900l.

1

1

1

1

1

Skor max 5

Page 7: TEKNIK PENSKORAN - staffnew.uny.ac.idstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/teknik-penskoran.pdf · Makna NILAI 1. Untuk memotivasi ... Jumlah soal tes pilihan ganda = 20 butir soal. Pilihan

Bentuk uraian bebas Indikator : Peserta didik dapat mendeskripsikan alasan warga

negara indonesia bangga menjadi bangsa Indonesia

Butir soal : tuliskan alasan-alasan yang membuat Anda berbangga

sebagai bangsa Indonesia

Pedoman penskoran

Kriteria jawaban Rentang skor

Kebanggaan yang berkaitan

dengan kekayaan alam indonesia

0-2

Kebanggaan yang berkaitan

dengan keindahan tanah air

indonesia(pemandangan

alamnya, geografisnya dll)

0-2

Kebanggaan yang berkaitan

dengan keanekaragaman

budaya, suku, adat istiadat tetapi

dapat bersatu

0-2

Kebanggaan yang berkaitan

dengan keramahtamahan

masyarakat indonesia

0-2

Skor maksimum 8

Page 8: TEKNIK PENSKORAN - staffnew.uny.ac.idstaffnew.uny.ac.id/.../pendidikan/teknik-penskoran.pdf · Makna NILAI 1. Untuk memotivasi ... Jumlah soal tes pilihan ganda = 20 butir soal. Pilihan

TUGAS KELOMPOK

SUSUNLAH 3 PERTANYAAN URAIAN BEBAS

SUSUNLAH PEDOMAN PENSKORAN