Transcript
Page 1: pengolahan limbah Cair Pada Industri Pangan

Teknologi pengolahan Limbah SCADA

Oleh:Rosma Basri

YermiaVivi andriawan

Alim mahawan nuryadi

Page 2: pengolahan limbah Cair Pada Industri Pangan

Pengolahan limbah Cair

Berkurangnya jumlah air bersih

Pencemaran lingkungan

Dampak penyakit

Page 3: pengolahan limbah Cair Pada Industri Pangan

pengolahan Limbah SCADA

Scada merupakan suatu metode efektif dalam menguraikan berbagai senyawa organik dan

anorganik menjadi elemen-elemen dasar dari sebuah

senyawa, sehingga elemen-elemen tersebut dapat

digunakan kembali

Page 4: pengolahan limbah Cair Pada Industri Pangan

Proses pengolahan limbah cair Scada

Grit classifier

Primary classifier

Final classifier

Page 5: pengolahan limbah Cair Pada Industri Pangan

Grit classifier

Grit classifier merupakan pemisahan limbah antara bahan padat yang tidak diolah dengan limbah

yang akan diolah sehingga dapat di

sesuaikan pada proses pengolahan selanjutnya.

Page 6: pengolahan limbah Cair Pada Industri Pangan

Primary classifier

Primary classifier merupakan proses pengolahan secara mikrobiologi yang bertujuan untuk mempercepat penguraian sehingga siap untuk di olah kembali.

Page 7: pengolahan limbah Cair Pada Industri Pangan

Final classifierFinal classifier merupakan

merupakan pemisahan antara lumpur/padatan

dan air yang akan dilakukan proses

pengolahan lebih lanjut ataupun pembuangan

dilingkungan.

Page 8: pengolahan limbah Cair Pada Industri Pangan

Proses Pengolahan Limbah SCADA

Page 9: pengolahan limbah Cair Pada Industri Pangan

Pengujian air limbah

Pengujian Parameter RutinPengujian pHPengujian TSSPengujian COD dan BOD

Page 10: pengolahan limbah Cair Pada Industri Pangan
Page 11: pengolahan limbah Cair Pada Industri Pangan

Keunggulan SCADAMengurangi dampak pencemaran lingkunganMeminimalisir adanya senyawa yang beracunLimbah yang didapatkan langsung didapat

diolah

Kekurangan SCADABiaya yang besarSulit dikembangkan di daerah/kota berkembangMasih menghasilkan limbah padat.

Page 12: pengolahan limbah Cair Pada Industri Pangan

terimakasih