Transcript

8/17/2019 Perdarahan Postpartum Dini Et Causa Retensi Sisa Plasenta

http://slidepdf.com/reader/full/perdarahan-postpartum-dini-et-causa-retensi-sisa-plasenta 1/25

Presentasi Kasus

PERDARAHAN POSTPARTUM DINI ET CAUSA

RETENSI SISA PLASENTA

Oleh :Hermawan Andhia K ! ""

Erlimia ! ""

N#$ian Anindit# Sant#sa ! ""%&'(()

Almira Muthia Deane$a ! ""

Pem*im*in+ :

Te+uh Pra#sa, dr-, S.-O!/K0On 

KEPANITERAAN KLINIK ILMU KE1IDANAN DAN KANDUN!AN

2AKULTAS KEDOKTERAN UNS3 RSUD Dr- MOE4ARDISURAKARTA

'(%5

A1STRAK 

Kasus perdarahan postpartum dini et causa laserasi jalan lahir dan retensi

sisa plasenta. Datang seorang P2A1 kiriman bidan dengan keterangan retensi sisa

 plasenta. Penderita melahirkan pukul 17.40, bai perempuan dengan berat badan

1

8/17/2019 Perdarahan Postpartum Dini Et Causa Retensi Sisa Plasenta

http://slidepdf.com/reader/full/perdarahan-postpartum-dini-et-causa-retensi-sisa-plasenta 2/25

!100 gram. "ai lahir langsung menangis. Plasenta dilahirkan secara manual

 plasenta. #imbul perdarahan sebanak 7$0cc. Kesan retansi plasenta. Kontraksi

%&'. (nspekulo) *ul+auretra tenang, tampak laserasi diinsisi sd 1! +agina, -/

terbuka 1 jari, darah %&', discharge %'. *# ) *ul+a uretra tenang, dari introitus sd

1! +agina distal terdapat robekan jalan lahir, -/ terbuka 1 jari, teraba

 jaringan sisa plasenta, ca+um uteri sebesar kepala bai, A, AP dbn, darah %&',

discharge %'. Pada penderita dilakukan reparasi jalan lahir dan kuretase atas

indikasi retensi sisa plasenta. Penderita dinatakan membaik dan diperbolehkan

 pulang.

  

 Kata kunci : perdarahan postpartum dini, laserasi jalan lahir, retensi sisa

 plasenta, anemia

2

8/17/2019 Perdarahan Postpartum Dini Et Causa Retensi Sisa Plasenta

http://slidepdf.com/reader/full/perdarahan-postpartum-dini-et-causa-retensi-sisa-plasenta 3/25

1A1 I

PENDAHULUAN

Pada pelepasan plasenta selalu terjadi perdarahan karena sinussinus

maternalis di tempat insersina pada dinding uterus terbuka. "iasana perdarahan

itu tidak banak, sebab kontraksi dan retraksi otototot uterus menekan pembuluh

darah ang terbuka, sehingga lumenna tertutup, kemudian pembuluh darah

tersumbat oleh bekuan darah. 3eorang anita sehat dapat kehilangan $00 m5

darah tanpa akibat buruk. (stilah perdarahan postpartum digunakan apabila

 perdarahan setelah anak lahir melebihi $00 m5. Perdarahan dini terjadi dalam 24

 jam pertama dan lanjut sesudah itu. 6alhal ang menebabkan perdarahan

 postpartum ialah ) atonia uteri, perlukaaan jalan lahir, terlepasna sebagian

 plasenta dari uterus, tertinggalna sebagian plasenta umpamana kotiledon atau

 plasenta susksenturiata.1

Kadangkadang perdarahan disebabkan kelainan proses pembekuan darah

akibat dari hipoibrinogenemia %solusio plasenta, retensi janin mati dalam uterus,

emboli air ketuban'. Apabila sebagian plasenta lepas sebagian lagi belum, terjadi

 perdarahan karena uterus tidak bisa berkontraksi dan berretraksi dengan baik 

 pada batas antara dua bagian itu. 3elanjutna apabila sebagian besar plasenta

sudah lahir, tetapi sebagian kecil masih melekat pada dinding uterus, dapat timbul

 perdarahan dalam masa nias. 3ebab terpenting perdarahan postpartum ialah

atonia uteri. (ni dapat terjadi sebagai akibat partus lama, pembesaran uterus ang

 berlebihan pada aktu hamil, seperti pada hamil kembar, hidramnion atau janin

 besar, multiparitas, anestesi ang dalam dan anestesi lumbal.1

Diagnosis sebenarna tidak sulit, terutama apabila timbul perdarahan

 banak dalam aktu pendek. #etapi bila perdarahan sedikit dalam aktu lama,

tanpa disadari penderita telah kehilangan banak darah sebelum ia tampak pucat.

 8adi serta pernaasan menjadi lebih cepat dan tekanan darah menurun. 3eorang

anita hamil ang sehat dapat kehilangan darah sebanak 109 dari +olume total

tanpa mengalami gejala klinik, gejala baru tampak pada kehilangan darah 209.

:ika perdarahan berlangsung terus, dapat timbul sok. Diagnosis perdarahan

!

8/17/2019 Perdarahan Postpartum Dini Et Causa Retensi Sisa Plasenta

http://slidepdf.com/reader/full/perdarahan-postpartum-dini-et-causa-retensi-sisa-plasenta 4/25

 postpartum dipermudah apabila pada tiaptiap persalinan ; setelah anak lahir ; 

secara rutin diukur pengeluaran darah dalam kala ((( dan satu jam sesudahna.1

Pada persalinan di rumah sakit, dengan asilitas ang baik untuk 

melakukan transusi darah, seharusna kematian karena perdarahan postpartum

dapat dicegah. #etapi kematian tidak selalu dapat dihindarkan, terutama apabila

 penderita masuk rumah sakit dalam keadaan sok karena sudah kehilangan darah

 banak. Karena persalinan di (ndonesia sebagian besar terjadi di luar rumah sakit,

 perdarahan postpartum merupakan sebab utama %terpenting' kematian dalam

 persalinan.1

 

4

8/17/2019 Perdarahan Postpartum Dini Et Causa Retensi Sisa Plasenta

http://slidepdf.com/reader/full/perdarahan-postpartum-dini-et-causa-retensi-sisa-plasenta 5/25

1A1 II

TIN6AUAN PUSTAKA

A- PERDARAHAN POSTPARTUM

%- De7inisi

Perdarahan postpartum adalah perdarahan per+aginam ang melebihi

$00 m5 dari organorgan reproduksi setelah selesaina kala tiga

 persalinan.2

'- Klasi7iasi

a. Perdarahan postpartum dini % Early PPH ' aitu perdarahan ang terjadi

 pada 24 jam pertama setelah lahirna bai.

 b. Perdarahan postpartum lanjut % Late PPH ' aitu perdarahan ang

terjadi pada masa nias %puerperium', tidak termasuk 24 jam pertama.!

8- Kriteria Dia+n#sis

a. Perdarahan terus menerus setelah lahirna bai.

 b. Pucat dan terdapat tandatanda sok atau presok %tekanan darah

rendah, nadi cepat dan lemah, ekstremitas dingin', perdarahan terus

mengalir per+aginam.!

Ta*el %- Klasi7iasi .erdarahan&

2at#r Kelas I Kelas II Kelas III Kelas I9

9 kehilangan

darah

1$ 202$ !0!$ 40

 8adi

%kalimenit'

 8ormal 100 120 140

#ekanan darah

sistolik 

%mm6g'

 8ormal normal 70<0 =0

#ekanan arteri

ratarata

%mm6g'

<0>0 <0>0 $070 $0

Perusi

 jaringan

6ipotensi

 postural

*asokonstriksi

 perier 

Pucat, lemah,

oligouria

Kolaps,

anuria

Kecuali apabila penimbunan darah intrauterin dan intra+agina

mungkin tidak teridentiikasi, atau pada beberapa kasus ruptur uteri

$

8/17/2019 Perdarahan Postpartum Dini Et Causa Retensi Sisa Plasenta

http://slidepdf.com/reader/full/perdarahan-postpartum-dini-et-causa-retensi-sisa-plasenta 6/25

dengan perdarahan intraperitoneum, diagnosis perdarahan postpartum

sebenarna mudah. Pembedaan sementara antara perdarahan akibat

atonia uteri dan akibat laserasi ditegakkan berdasarkan kondisi uterus.

Apabila perdarahan berlanjut alaupun uterus berkontraksi kuat,

 penebab perdarahan kemungkinan besar adalah laserasi. Darah merah

segar juga mengisaratkan adana laserasi. ntuk memastikan peran

laserasi sebagai penebab perdarahan, harus dilakukan inspeksi ang

cermat terhadap +agina, ser+iks, dan uterus.$

Kadangkadang perdarahan disebabkan baik oleh atonia

maupun trauma, terutama setelah persalinan operati besar. 3ecara

umum, harus dilakukan inspeksi ser+iks dan +agina setelah setiap

 persalinan untuk mengidentiikasi perdarahan akibat laserasi. Anestesi

harus adekuat untuk mencegah rasa tidak naman saat pemeriksaan.

Pemeriksaan terhadap rongga uterus, ser+iks dan keseluruhan +agina

harus dilakukan setelah ekstraksi bokong, +ersi podalik internal, dan

 pelahiran per+aginam pada anita ang pernah menjalani seksio

sesarea. 6al ang sama berlaku pada perdarahan berlebihan selama

kala dua persalinan.$ 

c. Pemeriksaan obstetri )

1' bila ada atoniahipoton?a uteri ) uterus teraba lembek dan

membesar.

2' "ila kontraksi uterus baik, kemungkinan telah terjadi perlukaan

 jalan lahir.

!' Pemeriksaan dalam dapat dilakukan setelah keadaan umum

diperbaiki dan dinilai kontraksi uterus, perlukaan jalan lahir dan

adana sisa plasenta.!

&- 2at#r Predis.#sisi

a. penggunaan anestesia umum.

 b. partus lama.

c. partus presipitatus.

d. uterus terlalu tegang %misalna hidramnion, kembar'.

=

8/17/2019 Perdarahan Postpartum Dini Et Causa Retensi Sisa Plasenta

http://slidepdf.com/reader/full/perdarahan-postpartum-dini-et-causa-retensi-sisa-plasenta 7/25

e. solusio plasenta.

. placenta pre+ia.

g. riaat perdarahan postpartum sebelumna.!

Ta*el '- 2at#r Predis.#sisi dan Kausa Perdarahan P#st.artum Dini

Perdarahan dari #empat (mplantasi Plasenta

@iometrium hipotonus ; atonia uteri

•  beberapa anestetik umum ; hidrokarbon berhalogen

• gangguan perusi miometrium ; hipotensi

 perdarahan

anestesia regional• o+erdistensi uterus ; janin besar, kembar, hidramnion

• setelah persalinan lama

• setelah partus presipitatus

• setelah induksi oksitosin atau augmentasi persalinan

•  paritas tinggi

• atonia uteri pada kehamilan sebelumna

• korioamnionitis

etensi jaringan plasenta

• a+ulsi kotiledon, lobus suksenturiatus

•  perlekatan abnormal ; akreta, inkreta, perkreta

#rauma saluran genetalia

• episiotomi lebar, termasuk perluasan

• laserasi perineum, +agina, atau ser+iks

• ruptura uteri

Bangguan koagulasi

memperparah semua ang di atas

- Pemerisaan Penun;an+

a. Darah lengkap ) hemoglobin, hematokrit, golongan darah, masa

 pembekuan, masa perdarahan.

 b. rin lengkap

5- Tera.i

a. 3egera setelah diketahui perdarahan postpartum, harus ditentukan

adana sok atau tidak. "ila dijumpai keadaan sok, maka segera

diberikan inus cairan kristaloid, transusi darah, kontrol perdarahan

dan pemberian oksigen.

7

8/17/2019 Perdarahan Postpartum Dini Et Causa Retensi Sisa Plasenta

http://slidepdf.com/reader/full/perdarahan-postpartum-dini-et-causa-retensi-sisa-plasenta 8/25

Ta*el 8- E$aluasi .erdarahan .#st.artum5

Palpasi uterus untuk mengetahui adana atonia uteri atau tidak 

(nspeksi saluran genetalia bagian baah untuk mengetahui adana

laserasi.

Pemeriksaan plasenta dan ka+um uteri untuk mengetahui adana

retensi plasenta.

Pertimbangan penebab koagulopati.

"ila perlu dilakukan laparotomi.

 b. "ila tidak ada sok atau sok sudah teratasi, segera dilakukan

 pemeriksaan untuk menemukan etiologi berikut ini )

At#nia uteri

Perdarahan postpartum secara isiologis dikontrol oleh konstriksi

serat otot miometrium ang mengelilingi pembuluh darah ang

mensuplai darah pada tempat implantasi plasenta. Atonia uteri terjadi

 jika miometrium tidak dapat berkontraksi.<

Atonia uteri merupakan penebab paling banak perdarahan

 postpartum %$09 kasus'. Predisposisi terjadina atonia uteri meliputi

manipulasi uterus berlebihan, anestesi umum %terutama dengan

halogen', o+erdistensi uterus %janin kembar atau hidramnion', partus

lama, grande multipara, leiomioma uteri, operasi dan manipulasiintrauterin, induksi oksitosin atau augmentasi persalinan, perdarahan

ang terdahulu pada trimester ketiga, ineksi uterus, ekstra+asasi darah

ke dalam miometrium %uterus Cou+elaire', distensi kandung kemih,

dan disungsi miometrium intrinsik.<

#erapi )

<

8/17/2019 Perdarahan Postpartum Dini Et Causa Retensi Sisa Plasenta

http://slidepdf.com/reader/full/perdarahan-postpartum-dini-et-causa-retensi-sisa-plasenta 9/25

• Dilakukan masase %pemijatan' rahim dan diberikan oksitosin

dan metilergometrin intra+ena, atau diberikan preparat prostaglandin.

• "ila ada perbaikan dan perdarahan berhenti, oksitosin atau

 prostaglandin diteruskan.

 

"ila tidak ada perbaikan, dilakukan kompresi bimanual dan

kemudian dipasang tampon utero+aginal atau tampon  Foley

catheter  no. 242= ang diisi dengan 100 m5 aquadest   steril,

lalu tampon dipertahankan selama 244< jam. 3elama itu,dilakukan monitor terhadap perdarahan dan jika perdarahan

tetap berlangsung %tampon basah kuup atau darah tertampung

melalui kateter cukup banak', segera dilakukan laparotomi

dan dilakukan ligasi arteri uterina atau hipogastrika jika

dimungkinkan %akni untuk penderita usia muda atau belum

 puna anak'. "ila tidak memungkinkan, dapat dilakukan

Laserasi .erineum

#empat ang paling sering mengalami perlukaan akibat

 persalinan ialah perineum. #ingkat perlukaan perineum dapat

dibagi dalam )

• #ingkat ( ) bila perlukaan hana terbatas pada mukosa +agina

atau kulit perineum.

• #ingkat (( ) adana perlukaan ang lebih dalam dan luas ke

+agina dan perineum dengan melukai asia serta otototot

diaragma urogenetalia.

• #ingkat ((( ) perlukaan ang lebih luas dan lebih dalam ang

menebabkan muskulus singter ani eksternus terputus di

depan.7

3emua laserasi perineum kecuali ang paling superisial

disertai oleh cidera bagian baah +agina dengan derajat ber+ariasi.

obekan semacam ini dapat cukup dalam untuk mencapai singter 

>

8/17/2019 Perdarahan Postpartum Dini Et Causa Retensi Sisa Plasenta

http://slidepdf.com/reader/full/perdarahan-postpartum-dini-et-causa-retensi-sisa-plasenta 10/25

anus dan meluas menembus dinding +agina dengan kedalaman

 ber+ariasi. 5aserasi bilateral ke dalam +agina biasana memiliki

 panjang ang tidak sama dan dipisahkan oleh bagian mukosa

+agina ang berbentuk lidah, perbaikan laserasi ini harus menjadi

 bagian setiap operasi untuk memperbaiki laserasi perineum.

Apabila otot dan asia +agina serta perineum di baahna tidak 

dijahit, pintu keluar +agina dapat mengendur dan memudahkan

terbentukna rektokel dan sistokel.$

Laserasi $a+ina

5aserasi terbatas ang mengenai sepertiga tengah atau atas

+agina tetapi tidak berkaitan dengan laserasi perineum atau ser+iks

lebih jarang dijumpai. 5aserasi ini biasana longitudinal dan sering

terjadi akibat cidera ang ditimbulkan oleh tindakan orseps atau

+akum tetapi dapat juga terjadi pada persalinan spontan. 5aserasi

ini sering meluas ke dalam menuju jaringan di baahna dan dapat

menimbulkan perdarahan bermakna ang biasana dapat diatasi

dengan penjahitan ang tepat. 5aserasi ini mungkin terleatkan

kecuali apabila dilakukan inspeksi ang cermat terhadap +agina

 bagian atas. Perdarahan pada keadaan uterus berkontraksi kuat

merupakan bukti adana laserasi saluran genetalia, retensi sisa

 plasenta, atau keduana.$

5aserasi dinding anterior +agina ang terletak di dekat uretra

sering terjadi. 5aserasi ini sering superisial dengan sedikit atau

tanpa perdarahan, dan perbaikan biasana tidak diindikasikan.

Apabila laserasina cukup besar sehingga diperlukan perbaikan,

dapat terjadi kesulitan berkemih sehingga perlu dipasang kateter 

ole %indwelling '.$

Cidera le$at#r ani

Cidera ini terjadi akibat peregangan berlebihan jalan lahir.

3eratserat otot terpisah dan penurunan tonus seratserat ini

mungkin dapat mengganggu ungsi diaragma panggul. Pada kasus

10

8/17/2019 Perdarahan Postpartum Dini Et Causa Retensi Sisa Plasenta

http://slidepdf.com/reader/full/perdarahan-postpartum-dini-et-causa-retensi-sisa-plasenta 11/25

semacam ini, anita ang bersangkutan mungkin mengalami

relaksasi panggul. Apabila ciderana mengenai otot

 pubokoksigeus, dapat juga terjadi inkontinensia urin.$

Cidera .ada ser$is

3er+iks mengalami laserasi pada lebih dari separuh

 persalinan per+aginam. 3ebagian besar laserasi ini berukuran

kurang dari 0,$ cm. obekan ser+iks ang dalam dapat meluas ke

sepertiga atas +agina. 8amun, pada kasus ang jarang, ser+iks

dapat mengalami a+ulsi total atau parsial dari +agina, disertai

kolporeksis di orniks anterior, posterior atau lateral. Cidera ini

kadangkadang terjadi setelah rotasi orseps ang sulit atau

 persalinan ang dilakukan pada ser+iks ang belum membuka

 penuh dengan daun orseps terpasang pada ser+iks. @eski jarang,

robekan ser+iks dapat meluas ke segmen baah uterus dan arteri

uterina serta cabangcabang utamana, bahkan ke peritoneum.

obekan ini mungkin sama sekali tidak diperkirakan, tetapi

umumna bermaniestasi sebagai perdarahan eksternal ang deras

atau pembentukan hematom. obekan luas di rongga +agina harus

dieksplorasi secara hatihati. Apabila ada kecurigaan perorasi

 peritoneum atau perdarahan retro atau intraperitoneum, perlu

dipertimbangkan laparotomi. Pada cidera separah ini, eksplorasi

intrauterin untuk mencari kemungkinan ruptur juga harus

dilakukan. "iasana diperlukan perbaikan secara bedah, serta

anestesia ang eekti, transusi darah dalam jumlah besar dan

asisten ang cakap.$

obekan ser+iks ang dalam memerlukan perbaikan bedah.

Apabila laserasi terbatas pada ser+iks atau bahkan apabila agak 

meluas ke dalam orniks +agina, penjahitan ser+iks setelah

11

8/17/2019 Perdarahan Postpartum Dini Et Causa Retensi Sisa Plasenta

http://slidepdf.com/reader/full/perdarahan-postpartum-dini-et-causa-retensi-sisa-plasenta 12/25

dipajankan di +ul+a biasana akan memberi hasil memuaskan.

*isualisasi paling jelas diperoleh apabila asisten melakukan

tekanan kuat pada uterus ke arah baah sementara operator 

menarik porsio dengan orseps o+um atau spons. Karena

 perdarahan biasana datang dari sudut atas luka, jahitan pertama

dipasang tepat di atas sudut dan diarahkan ke operator. 5aserasi

+agina ang menertai dapat ditampon dengan kassa untuk 

menghambat perdarahan sementara dilakukan perbaikan laserasi

ser+iks. Dapat digunakan jahitan interrupted   atau jelujur dengan

 benang ang dapat diserap. Penjahitan ang terlalu bersemangat

dalam upaa untuk memulihkan penampakan normal ser+iks dapat

menebabkan stenosis saat uterus mengalami in+olusi.$ 

Retensi .lasenta 3 sisa .lasenta

Apabila plasenta belum lahir setengah jam setelah janin lahir,

hal itu dinamakan retensi plasenta. 3ebabsebabna adalah %a'

 plasenta belum lepas dari dinding uterus, atau %b' plasenta sudah

lepas, akan tetapi belum dilahirkan.1

  :ika plasenta belum dilahirkan sama sekali, tidak terjadi

 perdarahan, jika lepas sebagian, terjadi perdarahan ang

merupakan indikasi untuk mengeluarkanna. Plasenta belum lepas

dari dinding uterus karena ) %a' kontraksi uterus kurang kuat untuk 

melepaskan plasenta % placenta adhesiva', %b' plasenta melekat erat

 pada dinding uterus karena +ili korialis menembus desidua sampai

miometrium ; sampai di baah peritoneum %plasenta akreta ; 

 perkreta'.1

Plasenta ang sudah lepas dari dinding uterus akan tetapi

 belum keluar, disebabkan tidak adana usaha untuk melahirkan

atau karena salah penanganan kala (((, sehingga terjadi lingkaran

konstriksi pada bagian baah uterus ang menghalangi keluarna

 plasenta %inkarserasio placenta'.1

12

8/17/2019 Perdarahan Postpartum Dini Et Causa Retensi Sisa Plasenta

http://slidepdf.com/reader/full/perdarahan-postpartum-dini-et-causa-retensi-sisa-plasenta 13/25

Perdarahan postpartum dini jarang disebabkan oleh retensi

 potongan plasenta ang kecil, tetapi plasenta ang tersisa sering

menebabkan perdarahan pada akhir masa nias. (nspeksi plasenta

setelah persalinan harus dilakukan secara rutin. Apabila ada bagian

 plasenta ang hilang, uterus harus dieksplorasi dan sisa plasenta

dikeluarkan, terutama pada perdarahan postpartum ang berlanjut.

alaupun jarang, retensi lobus suksenturiata dapat menebabkan

 perdarahan postpartum.$

#erapi )

• Diusahakan melahirkan plasenta jika belum lahir, dilakukan

dengan tarikan pada tali pusat %teknik "randtAndres' lalu

segera inspeksi keadaan plasenta tersebut.

• "ila plasenta tidak berhasil dilahirkan dengan dugaan

adana plasenta akreta, maka perlu dilakukan

laparotomihisterektomi.

• "ila hana sisa placenta %rest placentae', pengeluaran

dilakukan secara digitalmanual ataupun dengan

menggunakan kuret besar dan tajam secara hatihati.!

!an++uan .em*euan darah

3ebab tersering perdarahan postpartum ialah atonia uteri,

ang disusul oleh perlukaan jalan lahir dan tertinggalna sebagian

 plasenta. Bangguan pembekuan darah dapat pula menebabkan

 perdarahan postpartum. Dalam hal ini ang menebabkanna

 biasana deisiensi aktor pembekuan dan atau penghancuran ibrin

ang berlebihan.1

#erapi )

#ransusi darahplasma segar, dilakukan kontrol D(C dengan

 pemberian heparin.!

Ta*el &- K#m.#nen darah <an+ serin+ ditrans7usian dalam

#*stetri

1!

8/17/2019 Perdarahan Postpartum Dini Et Causa Retensi Sisa Plasenta

http://slidepdf.com/reader/full/perdarahan-postpartum-dini-et-causa-retensi-sisa-plasenta 14/25

Pr#du Indiasi Kandun+an E7e  

Whole blood 

%4$0 m5'

Anemia simtomatik 

dengan deisit+olume ang besar 

3emua

komponen

@eningkatkan

hematokrit !4+ol9 per unit

 Packed red 

cells  %2$0

m5'

Anemia simtomatik /ritrosit @eningkatkan

hematokrit !4

+ol9 per unit

 Fresh-frozen

 plasa  %2$0

m5'

Deisit aktor  

koagulasi labil dan

stabil

3emua aktor 

 pembekuan

@emberikan

ibrinogen 1$0

mg per unit

dan aktor lain

Kriopresipitat%$0 m5'

6ipoibrinogenemia aktor *(((,+, E(((,

ibronektin,

ibrinogen

@emberikanaktor 

 pembekuan

tertentu

#rombosit %$0

m5'

Perdarahan akibat

trombositopenia

trombosit @eningkatkan

hitung

trombosit

$000<000F5

 per unit

=- Pen<ulit• 3ok irreversible

•  !isseinated "ntravascular #oaggulation %D(C'.

Kadar plasminogen meningkat dalam kehamilan. alaupun

demikian, akti+itas menghancurkan ibrin justru lambat. Keping

keping ibrin akibat ibrinolisis ditemukan dalam konsentrasi tinggi

 pada pembekuan intra+askuler ang merata %D(C' ang

menghambat terjadina reaksi trombinibrinogen.1

• 3indroma 3heehan %$heehan Post Partu $%ndroe'.

Perdarahan banak kelak bisa menebabkan sindroma

3heehan sebagai akibat nekrosis pada hipoisis pars anterior 

sehingga terjadi insuisiensi bagian tersebut. Bejalagejalana ialah

astenia, hipotensi, anemia, turunna berat badan sampai

menimbulkan kakeksia, penurunan ungsi seksual dengan atroi

alatalat genital, kehilangan rambut pubis dan ketiak, penurunan

14

8/17/2019 Perdarahan Postpartum Dini Et Causa Retensi Sisa Plasenta

http://slidepdf.com/reader/full/perdarahan-postpartum-dini-et-causa-retensi-sisa-plasenta 15/25

metabolisme dengan hipotensi, amenorea dan kehilangan ungsi

laktasi1.

)- Lama .erawatan

"iasana pasca tindakan perlu peraatan sekitar enamtujuh hari.!

"- Masa .emulihan

 8onoperati ) sekitar 40 hari %nias'.

-peratilaparotomi ) tiga bulan.!

%(- Pr#+n#sis

:ika cepat ditangani, pasien dapat sembuh dengan baik.!

%%- Pat#l#+i anat#mi

Diperlukan pada kasuskasus ang diduga sebagai placenta akreta.!

%'- Ot#.si

Perlu untuk pasien ang meninggal dan untuk mencari sebab

kematian.!

1$

8/17/2019 Perdarahan Postpartum Dini Et Causa Retensi Sisa Plasenta

http://slidepdf.com/reader/full/perdarahan-postpartum-dini-et-causa-retensi-sisa-plasenta 16/25

 1A1 III

STATUS PENDERITA

I- ANAMNESIS

  #anggal 24 :anuari 201=

A. (dentitas Penderita

 8ama ) 8. 3@

mur ) !4 tahun

:enis Kelamin ) PerempuanPekerjaan ) (bu umah #angga

Pendidikan ) 3@A

Alamat ) 8gambak, Kalang !E(, @ojolaban 3ukoharjo

3tatus Perkainan ) Kain

Agama ) (slam

#anggal @asuk ) 24 :anuari 201= jam 0>.4$

 8o. @ ) 01!27$0!

"erat "adan ) $0 Kg

#inggi "adan ) 1$0 cm

". Keluhan tama

Perdarahan setelah melahirkan

C. iaat Penakit 3ekarang

Datang seorang P=A0 kiriman bidan dengan keterangan P=A0 dengan

 perdarahan post partum. Pasien mengaku mengalami perdarahan dari jalan

lahir ! jam setelah melahirkan. Plasenta dilahirkan secara manual plasenta.

#imbul perdarahan sebanak & 7$0cc. Kesan retensi plasenta. Kontraksi %&'.

D. iaat Penakit Dahulu

iaat mondok ) disangkal

iaat D@ ) disangkal

1=

8/17/2019 Perdarahan Postpartum Dini Et Causa Retensi Sisa Plasenta

http://slidepdf.com/reader/full/perdarahan-postpartum-dini-et-causa-retensi-sisa-plasenta 17/25

iaat asma ) disangkal

iaat penakit jantung ) disangkal

iaat hipertensi ) disangkal

iaat alergi obat makanan ) disangkal

iaat minum obat selama hamil ) disangkal

iaat operasi ) disangkal

/. iaat ertilitas ) baik  

. iaat -bstetri

(. 5akilaki meninggal usia 2 hari, berat badan lahir 1$00 gram, lahir 

spontan

((. 5akilaki usia 1! tahun, berat badan lahir !000 gram, lahir spontan

(((. 5akilaki usia 11 tahun, berat badan lahir 2>00 gram, lahir spontan

(*. 5akilaki usia = tahun, berat badan lahir 2>00 gram, lahir spontan

*. 5akilaki usia ! tahun, berat badan lahir 2>00 gram, lahir spontan

*(. 5akilaki usia 0 hari, berat badan lahir !000 gram, lahir spontan

B. iaat 6aid

@enarche ) 14 tahun

5ama haid ) 7 hari

3iklus haid ) 2< hari

6. iaat Perkainan

  @enikah 1 kali, dengan suami sekarang selama 7 tahun.

(. iaat Keluarga "erencana ) %&' suntik ! bulan

17

8/17/2019 Perdarahan Postpartum Dini Et Causa Retensi Sisa Plasenta

http://slidepdf.com/reader/full/perdarahan-postpartum-dini-et-causa-retensi-sisa-plasenta 18/25

II- PEMERIKSAAN 2ISIK 

Status Interna

Keadaan mum ) "aik, compos mentis, giGi kesan cukup

#anda *ital

#ensi ) 110<0 mm6g

espirator ate ) 20 H menit

 8adi ) <4Hmenit

3uhu ) !=,$0 C

Kepala ) @esocephal

@ata ) Conjuncti+a anemis % ' 3klera ikterik % '

#6# ) #onsil tidak membesar, aring hiperemis % '

5eher ) Bld. throid tidak membesar, limonodi tidak membesar 

#horaH ) Blandulla mammae dalam batas normal, areola mammae

hiperpigmentasi %&'

Cor ) (nspeksi ) (ctus cordis tidak tampak  

Palpasi ) (ctus cordis tidak kuat angkat

Perkusi ) "atas jantung kesan tidak melebar 

Auskultasi ) ": ((( intensitas normal, reguler, bising %'

Pulmo ) (nspeksi ) Pengembangan dada kanan I kiri

Palpasi ) remitus raba kanan I kiri

  Perkusi ) 3onor sonor 

  Auskultasi ) 3D +esikuler %&&' suara tambahan %'

Abdomen ) (nspeksi ) Dinding perut J dinding dada,

striae gra+idarum %&'

Palpasi ) 3upel, neri tekan %', hepar tidak membesar, lien

tidak membesar.

  Perkusi ) #mpani pada daerah baah processus

Hphoideus, redup pada daerah uterus

Auskultasi ) Peristaltik %&' normal

Benital ) darah %&'

1<

8/17/2019 Perdarahan Postpartum Dini Et Causa Retensi Sisa Plasenta

http://slidepdf.com/reader/full/perdarahan-postpartum-dini-et-causa-retensi-sisa-plasenta 19/25

/kstremitas ) -edema %', akral dingin %'

Status O*stetri

(nspeksi

Kepala ) @esocephal

@ata ) Conjuncti+a anemis % ' sklera ikterik % '

5eher ) Pembesaran kelenjar tiroid %'

#horaH ) Blandula mammae hipertroi %&', areola mammae

hiperpigmentasi %&'

Abdomen ) Dinding perut J dinding dada,

striae gra+idarum %&'

Benital eksterna ) *ul+auretra tenang, lendir darah %', peradangan

%', tumor%'

Palpasi

Abdomen ) supel, neri tekan %', # setinggi pusat,

6is baik 

/kstremitas ) -edema %' akral dingin %'

3tatus ginekologis )

  (nspekulo ) *ul+auretra tenang, dinding +agina dalam batas

normal, portio utuh, tampak -/ terbuka, darah

%&', discharge %'.

*# ) *ul+a uretra tenang, , -/ terbuka 1 jari, teraba

 jaringan sisa plasenta, ca+um uteri sebesar kepala

 bai, darah %&', discharge %'

III-PEMERIKSAAN PENUN6AN!

La*#rat#rium darah tan++al '& 6anuari '(%5

6emoglobin ) 12,0 grdl

6ematokrit ) !4,1 9

:umlah /ritrosit ) !,>>. 10=  u5

6itung 5ekosit ) 11,0 H 10!

u5

1>

8/17/2019 Perdarahan Postpartum Dini Et Causa Retensi Sisa Plasenta

http://slidepdf.com/reader/full/perdarahan-postpartum-dini-et-causa-retensi-sisa-plasenta 20/25

6itung #rombosit ) 20< H 10!u5

Bolongan Darah ) -

BD3 ) 7> mgd5

reum ) 1> mgd5

Creatinin ) 0,7 mgd5

6bsAg ) %'

I9- RESUME

Datang seorang P=A0 kiriman bidan dengan keterangan P=A0  dengan

 perdarahan post partum. Pasien mengaku mengalami perdarahan dari jalan

lahir ! jam setelah melahirkan. Plasenta dilahirkan secara manual plasenta.

#imbul perdarahan sebanak & 7$0cc. Kesan retensi plasenta. Kontraksi %&'.

Pada pemeriksaan isik ditemukan #ensi 110<0 mm6g, respiratory

rate  20 H menit, nadi <4Hmenit, suhu !=,$0  C. 3triae gra+idarum %&',

areola mammae hiperpigmentasi %&'.

Abdomen supel, neri tekan %', # setinggi pusat, 6is baik.

9- DIA!NOSIS

Perdarahan postpartum dini ec retensi sisa plasenta

9I-PRO!NOSIS

Dubia

9II- TERAPI

pro kuretase

cek lab

inormed consent

20

8/17/2019 Perdarahan Postpartum Dini Et Causa Retensi Sisa Plasenta

http://slidepdf.com/reader/full/perdarahan-postpartum-dini-et-causa-retensi-sisa-plasenta 21/25

Tan++al '& 6anuari '(%5 6am %'-(( 4I1 dilauan uretase

5aporan Kuretase )

1. Penderita ditidurkan diatas meja ginekologis dalam posisi litotomi.

2. Dilakukan premedikasi 3A %0,2$ mg', diaGepam %10 mg' dan pethidine

%$0 mg'.

!. Dilakukan toilet +ul+a dan sekitarna dengan sa+lon.

4. Dipasang duk steril.

$. Dilakukan kateterisasi, keluar urine 2$ cc.

=. Dilakukan vaginal toucher , uterus retroleksi.

7. Dipasang 3ims spekulum, bibir portio depan dicekam dengan klem

o+arium.

<. Dilakukan sonde rahim sampai angka 12, uterus retroleksi.

>. Dengan kuret tajam %8o. 4' dilakukan kuretase ca+um uteri sesuai arah

 jarum jam sampai mendapat kesan ca+um uteri telah bersih.

10. 6asil kuretase sebanak !0 cc.

11. Perdarahan selama tindakan 20 cc.

12. Klem o+arium dilepas, spekulum dilepas, tindakan selesai, injeksi

methergin 1 ampul.

1!. Keadaan umum penderita sebelumselamasesudah tindakan baik.

14. Diagnosis selama dan sesudah tindakan etensi 3isa Plasenta

1$. #erapi post kuretase

AmoHicillin ! H $00 mg

@etronidaGole ! E$00mg

@ethlergometrin ! H ( tab

oborantia 1 H ( tab

2#ll#w U. tan++al ' 6anuari '(%5 ;am (5-((

Keluhan )

K ) baik, C@, giGi cukup

*ital sign ) # I 120<0 espirator ate I 20 Hmenit

21

8/17/2019 Perdarahan Postpartum Dini Et Causa Retensi Sisa Plasenta

http://slidepdf.com/reader/full/perdarahan-postpartum-dini-et-causa-retensi-sisa-plasenta 22/25

 8 I << Hmenit 3uhu I !=,$° C

@ata ) Conjungti+a anemis %', 3klera ikterik %'#horaH ) CorPulmo dalam batas normal

Abdomen ) 3upel, neri tekan %', tinggi undus uteri teraba setinggi 2 jari di

 baah pusat, kontraksi uterus baik 

Benital ) Perdarahan %', lochia %&'

Diagnosis ) Perdarahan post partum ec retensi plasenta

#erapi ) post kuret )

AmoHicilin !E$00 mg @etronidaGole ! E$00mg

 @ometergin !E1

  oborantia

22

8/17/2019 Perdarahan Postpartum Dini Et Causa Retensi Sisa Plasenta

http://slidepdf.com/reader/full/perdarahan-postpartum-dini-et-causa-retensi-sisa-plasenta 23/25

1A1 I9

ANALISIS KASUS

A- PENE!AKAN DIA!NOSIS

1. Perdarahan postpartum dini et causa retensi sisa plasenta.

Diagnosis perdarahan postpartum dini et causa retensi sisa plasenta pada

kasus ini ditegakkan berdasarkan )

a. Anamnesis) Pasien datang sebelum 24 jam postpartum spontan. Pasien

merasakan adana cairan %darah' ang merembes keluar dari jalan

lahir.

 b. Pemeriksaan isik )

Palpasi abdomen ) supel, neri tekan %', #) setinggi pusat,

Kontraksi uterus baik.

(nspekulo ) *ul+auretra tenang, dinding +agina dalam batas

normal, portio utuh, tampak -/ terbuka, darah

%&', discharge %'

Pemeriksaan Dalam %*#' ) *ul+a uretra tenang, -/ terbuka 1 jari,

teraba jaringan sisa plasenta, ca+um uteri sebesar kepala bai, darah

%&', discharge %'

1- MANA6EMEN PENATALAKSANAAN

Analisis masalah )

Pre H#s.ital :

Pasien ini merupakan kiriman bidan dengan keterangan setelah ! jam

 postpartum spontan dengan retensi sisa plasenta, plasenta dilahirkan kesan

tidak lengkap. Pada kasus dengan retensi sisa plasenta harus segera dibaa

ke rumah sakit untuk diraat. Di rumah sakit tentu lebih lengkap

 peralatan, tenaga ahli maupun penatalaksanaanna dibanding di rumah.

2!

8/17/2019 Perdarahan Postpartum Dini Et Causa Retensi Sisa Plasenta

http://slidepdf.com/reader/full/perdarahan-postpartum-dini-et-causa-retensi-sisa-plasenta 24/25

3ehingga dengan demikian komplikasi  ang mungkin sudah

munculbelum dapat diminimalisirditiadakan-

Kesimpulan ) tindakan hospitalisasi pasien ini sudah benar.

H#s.ital :

3etelah dilakukan anamnesis, pemeriksaan isik, dan juga

 pemeriksaan penunjang, didapatkan adana retensi sisa plasenta. Pada

 pasien ini terdapat kelalaian dari pihak pengirim dikarenakan tidak 

dilakukan pemeriksaan plasenta serta melakukan eksplorasi. Pada saat itu

dilakukan kuretase, penggantian cairan dengan cairan inus dan diberikan

obatobatan seperti antibiotika untuk mengobati ineksi dan uterotonika, .

Kesimpulan ) manajemen dirumah sakit 3D@ pada kasus ini sudah

 benar 

DA2TAR PUSTAKA

24

8/17/2019 Perdarahan Postpartum Dini Et Causa Retensi Sisa Plasenta

http://slidepdf.com/reader/full/perdarahan-postpartum-dini-et-causa-retensi-sisa-plasenta 25/25

1. 6ania . %ed', 2002. &angguan dala 'ala """ Persalinan dan Penyakit 

 !arah  dala "lu 'ebidanan. :akarta ) Laasan "ina Pustaka 3arono

Prairohardjo. 6alaman ) =$!=!, 44<=2

2. #aber "., 1>>4. 'apita $elekta 'edaruratan (bstetri dan &inekologi. :akarta)

Penerbit "uku Kedokteran /BC. 6alaman ) !$==1

!. Achadiat C. @., 2004.  Prosedur )etap (bstetri dan &inekologi. :akarta )

Penerbit "uku Kedokteran /BC. 6alaman ) 4$>

4. Kodkan ". 3. Dan Derman . :., 200=.  Pitfalls in *ssessing +lood Loss and 

 !ecision to )ransfer , dalam Christopher dkk. %eds', 200=.  * )e,tbook of 

 Postpartu Heorrhage * #oprehensive &uide to Evaluation

 .anageent and $urgical "ntervention. Dunco, Kirkmahoe, Dumriesshire )

3apiens Publishing. 6alaman ) !$44

$. Cunningham . B. dkk., 200=.  Perdarahan (bstetri dala (bstetri Willias

 Edisi /0 1olue 0. :akarta ) Penerbit "uku Kedokteran /BC. 6alaman ) =<$

71=

=. 3eils Andrea dkk. %eds', 1>>$. (perative (bstetrics $econd Edition. 3A )

@cBra6ill Companies. 6alaman ) !>740$

7. 6ania . %ed', 1>>>.  Perlukaan Pada *lat-*lat &enital dala "lu

 'andungan. :akarta ) Laasan "ina Pustaka 3arono Prairohardjo. 6alaman

) 40>14

<. Pernoll @. dan "enson . C. %ed', 1><7. #urrent (bstetric 2 &ynecologic

 !iagnosis 2 )reatent 0345 . 5ondon ) Prentice 6all (nt. 6alaman ) $24>


Recommended