23
MEMBANGUN PARADIGMA DAN TUJUAN PEMBELAJARAN Meliputi Siswa sebagai Pusat Pembelajaran, Pilar-pilar Pendidikan sebagai Landasan Model Pembelajaran Berbasis Kompetensi

Management kelas : pilar-pilar pndidikan sebagai landasan

Embed Size (px)

DESCRIPTION

#PGSDUNS

Citation preview

Page 1: Management kelas : pilar-pilar pndidikan sebagai landasan

MEMBANGUN PARADIGMA DAN TUJUAN

PEMBELAJARAN

Meliputi

Siswa sebagai Pusat Pembelajaran,

Pilar-pilar Pendidikan sebagai

Landasan Model Pembelajaran

Berbasis Kompetensi

Page 2: Management kelas : pilar-pilar pndidikan sebagai landasan

Membangun

Paradigma

dan Tujuan

PembelajaranA

• Tujuan Pembelajaran Siswa sebagai Pusat Pembelajaran

B

• Pilar-pilar Pendidikan

C

• Model Pembelajaran Berbasis Kompetensi

Page 3: Management kelas : pilar-pilar pndidikan sebagai landasan

A.Tujuan Pembelajaran Siswa sebagai Pusat Pembelajaran

Page 4: Management kelas : pilar-pilar pndidikan sebagai landasan

...Tujuan Pembelajaran

Pembelajaran adalah proses interaksipeserta didik dengan pendidik dan sumberbelajar pada suatu lingkungan belajar yang meliputi guru dan siswa yang saling bertukarinformasi.

Page 5: Management kelas : pilar-pilar pndidikan sebagai landasan

Tujuan Pembelajaran (instructional objective) adalah perilaku hasil belajar yang diharapkan terjadi, dimiliki, atau dikuasai oleh peserta didik setelahmengikuti kegiatan pembelajaran tertentu. Hal inididasarkan berbagai pendapat tentang makna tujuanpembelajaran atau tujuan instruksional.

Page 6: Management kelas : pilar-pilar pndidikan sebagai landasan

Siswa sebagai pusat pembelajaran merupakan proses belajar mengajar yang menempatkan siswasebagai subjek belajar, artinya siswa berperan aktifdalam setiap proses pembelajaran dengan caramenemukan dan menggali sendiri materi matapelajaran.

...Siswa Sebagai Pusat Pembelajaran

Page 7: Management kelas : pilar-pilar pndidikan sebagai landasan

Hal ini tentunya berbeda dengan pembelajarankonvesional, dimana siswa ditempatkan sebagaiobjek belajar yang berperan sebagai penerimainformasi secara pasif.

Page 8: Management kelas : pilar-pilar pndidikan sebagai landasan

Pada dasarnya, semua siswa memiliki potensiuntuk mencapai kompetensi. Jika sampai merekatidak mencapai kompetensi, hal itu bukan karenamereka tidak memiliki kemampuan untuk itu, melainkan lebih kepada masalah mereka sendiri yang tidak disediakan pengalaman belajar yang cocokdengan keunikan masing-masing karakteristikindividu.

Page 9: Management kelas : pilar-pilar pndidikan sebagai landasan

B. Pilar-pilar Pendidikan

Page 10: Management kelas : pilar-pilar pndidikan sebagai landasan

B. Pilar-pilar Pendidikan

• Pilar-pilar pendidikan menurut UNESCO ada 4, yaitu:

1. Learning to know (belajar menngetahui)

2. Learning to do (belajar melakukan sesuatu)

3. Learning to be (belajar menjadi sesuatu)

4. Learning to live together (belajar hidup bersama)

Page 11: Management kelas : pilar-pilar pndidikan sebagai landasan

Untuk mengimplementasikan “learning to know” (belajar untuk mengetahui), Guru harus mampumenempatkan dirinya sebagai fasilitator. Di sampingitu guru dituntut untuk dapat berperan gandasebagai kawan berdialog bagi siswanya dalam rangkamengembangkan penguasaan pengetahuan siswa.

1. Learning to

Know

Page 12: Management kelas : pilar-pilar pndidikan sebagai landasan

Proses belajar menghasilkan perubahan dalamranah kognitif, peningkatan kompetensi, sertapemilihan dan penerimaan secara sadar terhadapnilai, sikap, penghargaan, perasaan, serta kemauanuntuk berbuat atau merespon suatu stimulus.

2. Learning To

De

Page 13: Management kelas : pilar-pilar pndidikan sebagai landasan

Pendidikan membekali manusia tidak sekedaruntuk mengetahui, tetapi lebih jauh untuk terampilberbuat atau mengerjakan sesuatu sehinggamenghasilkan sesuatu yang bermakna bagikehidupan.

Page 14: Management kelas : pilar-pilar pndidikan sebagai landasan

Menjadi diri sendiri diartikan sebagai prosespemahaman terhadap kebutuhan dan jati diri. Belajar berperilaku sesuai dengan norma dan kaidahyang berlaku di masyarakat, belajar menjadi orangyang berhasil, sesungguhnya merupakan prosespencapaian aktualisasi diri.

3. Learning To

Be

Page 15: Management kelas : pilar-pilar pndidikan sebagai landasan

Pada pilar keempat ini, kebiasaan hidup bersama, saling menghargai, terbuka, memberi dan menerima perlu dikembangkan disekolah. Kondisi seperti inilah yang memungkinkan tumbuhnya sikap saling pengertian antar ras, suku, dan agama.

4. Learning To

Live Together

Page 16: Management kelas : pilar-pilar pndidikan sebagai landasan

Untuk itu semua, pendidikan di Indonesia harusdiarahkan pada peningkatan kualitas kemampuanintelektual dan profesional serta sikap, kepribadiandan moral. Dengan kemampuan dan sikap manusiaIndonesia yang demikian maka pada gilirannya akanmenjadikan masyarakat Indonesia masyarakat yang bermartabat di mata masyarakat dunia.

...untuk itu

Semua

Page 17: Management kelas : pilar-pilar pndidikan sebagai landasan

C. Model Pembelajaran Berbasis Kompetensi

Page 18: Management kelas : pilar-pilar pndidikan sebagai landasan

Pembelajaran berbasis kompetensi

adalah pembelajaran yang dilakukan

dengan orientasi pencapaian kompetensi

peserta didik. Sehingga muara akhir hasil

pembelajaran adalah meningkatnya

kompetensi peserta didik yang dapat diukur

dalam pola sikap, pengetahuan, dan

keterampilannya.

Page 19: Management kelas : pilar-pilar pndidikan sebagai landasan

...Prinsip pembelajaran

berbasis kompetensi

1. Berpusat pada peserta didik agar mencapai

kompetensi yang diharapkan.

2. Pembelajaran terpadu agar kompetensi

yang dirumuskan dalam KD dan SK tercapai

secara utuh.

3. Pembelajaran dilakukan dengan sudut

pandang adanya keunikan individual setiap

peserta didik.

Page 20: Management kelas : pilar-pilar pndidikan sebagai landasan

4. Pembelajaran dilakukan secara bertahap

dan terus menerus menerapkan prinsip

pembelajaran tuntas (mastery learning)

sehingga mencapai ketuntasan yang

ditetapkan.

Page 21: Management kelas : pilar-pilar pndidikan sebagai landasan

5. Pembelajaran dihadapkan pada situasi

pemecahan masalah, sehingga peserta

didik menjadi pembelajar yang kritis,

kreatif, dan mampu memecahkan masalah

yang dihadapi.

Page 22: Management kelas : pilar-pilar pndidikan sebagai landasan

6. Pembelajaran dilakukan dengan multi

strategi dan multimedia sehingga

memberikan pengalaman belajar beragam

bagi peserta didik.

7. Peran guru sebagai fasilitator, motivator, dan

narasumber.

Page 23: Management kelas : pilar-pilar pndidikan sebagai landasan