23
MANUSIA DAN HAWA NAFSU Tim penyusun : Karina Mende Angkat(142220031) Mahmudi Fajar(14220034) Vonny Fatma (14220041) Trismunandar(14220042) Puput Sahara(14220044) Dinda Aprilia(14220048) Aulaa Nisaa(14220049)

Manusia dan hawa nafsu

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Manusia dan hawa nafsu

MANUSIA DAN HAWA NAFSU

MANUSIA DAN HAWA NAFSU

Tim penyusun : Karina Mende Angkat(142220031) Mahmudi Fajar(14220034) Vonny Fatma (14220041) Trismunandar(14220042) Puput Sahara(14220044) Dinda Aprilia(14220048) Aulaa Nisaa(14220049)

Page 2: Manusia dan hawa nafsu

I.URGENSI MANUSIA

Penciptaan ManusiaPenciptaan Manusia

PENGERTIAN DAN HUBUNGAN ANTAR JIWA,HATI, AKAL DAN RUHPENGERTIAN DAN HUBUNGAN ANTAR JIWA,HATI, AKAL DAN RUH

SIFAT JIWA MANUSIASIFAT JIWA MANUSIA

KONDISI JIWA MANUSIAKONDISI JIWA MANUSIA

MISI MANUSIA DALAM KEHIDUPANYAMISI MANUSIA DALAM KEHIDUPANYA

Page 3: Manusia dan hawa nafsu

PENCIPTAAN MANUSIA

• jasad

penyempurnaan ini menjadikan beragam karakter diantaranya:

  

 

a.fitrah yang bersih, yang terarah pada iman kepada Allah semataa.fitrah yang bersih, yang terarah pada iman kepada Allah semata

b. pengetahuan dengan kesadaran itu diperoleh karena Anugerah Allah berupa akalb. pengetahuan dengan kesadaran itu diperoleh karena Anugerah Allah berupa akal

c.kehendak bebas dalam memilih jalan yang baik dan buruk,serta kemampuan untuk menjalaninyac.kehendak bebas dalam memilih jalan yang baik dan buruk,serta kemampuan untuk menjalaninya

d.tanggung jawab yang disebabkan karena adanya kehendak dan kemampuan.d.tanggung jawab yang disebabkan karena adanya kehendak dan kemampuan.

airair

tanahtanah hama' masnunhama' masnun ruhruh

Page 4: Manusia dan hawa nafsu

HUBUNGAN ANTARA JIWA, HATI, ROH DAN AKAL

AKAL HATI

JASA

D

JIWA

RU

H

HAKIKATMANUSIAHAKIKATMANUSIA

Page 5: Manusia dan hawa nafsu

PENGERTIAN DAN HUBUNGAN JIWA DENGAN AKAL, HATI DAN ROH

• Jiwa adalah “sosok” dalam diri manusia yang bertanggung jawab atas segala perbuatan manusia.

Page 6: Manusia dan hawa nafsu

HUBUNGAN JIWA DENGAN HATI

• PENGERTIAN

• SIFAT-SIFAT/FUNGSINYA

• hati adalah salah satu fungsi jiwa.

HATIHATIDaging berbentuk sebelah kiri didalam dada dan terdapat darah

hitam didalam rongganya. Daging berbentuk sebelah kiri didalam dada dan terdapat darah

hitam didalam rongganya.

hakikat manusia, ia dapat merasa mengetahui dan mengenal diri dalam manusia

hakikat manusia, ia dapat merasa mengetahui dan mengenal diri dalam manusia

A. Tempat menetapnya ilmu pengetahuan & menancapnya akidah. karenaanya hati tempat yang benar bagi iman.QS.Al-Hujuraat 49:14A. Tempat menetapnya ilmu pengetahuan & menancapnya akidah. karenaanya hati tempat yang benar bagi iman.QS.Al-Hujuraat 49:14

B. Hati sebagai tempat penyimpangan dan keraguan. QS. At-Taubah 09 : 45 B. Hati sebagai tempat penyimpangan dan keraguan. QS. At-Taubah 09 : 45

C. Hati tempat perenungan , pemahaman dan petujuk. Hati itu hidup dan sadar.QS.Al-Muthafifin 14 C. Hati tempat perenungan , pemahaman dan petujuk. Hati itu hidup dan sadar.QS.Al-Muthafifin 14

D. Hati tempat berbagai perasaan.QS.D. Hati tempat berbagai perasaan.QS.

Page 7: Manusia dan hawa nafsu

AKAL

•   suatu peralatan rohaniah manusia yang berfungsi untuk membedakan yang salah dan yang benar serta menganalisis sesuatu yang kemampuannya sangat tergantung luas pengalaman dan tingkat pendidikan.

•     Pemahaman dan ilmu itu kedudukanya ada didalam hati. Ini mendukung fungsi hati yang terkait dengan pengetahuan. Demikian juga mendukung bertemunya akal dengan hati, dimana salah satunya tidak dapat terpisah dari yang lain. Namun keduanya memiliki sisi berbeda. Hati memiliki kekhususan pada aspek instuisi(pemikiran), sedangakn akal pada aspek pembelajaran, pemahaman, dan pengetahuan(kognisi)

Page 8: Manusia dan hawa nafsu

•   Roh adalah tiupan Allah SWT saat dalam kandungan.

•   Terdapat hubungan yang kuat antara jiwa dan roh. Dalambuku Ar-Ruuh oleh Ibn Qayyim memaparkan makna jiwa dan roh yang terkandung didalam Al-Qur’an. Yang dimaksud roh disiini adalah yang dengan adanya roh manusia hidup, dan bila roh itu keluar berakibat kemtian.

•     Ada juga yang berpendapat bahwa roh itu bukanlah jiwa, akan tetapi jiwa menjadi tegak jiwa dengan adnya roh. Jiwa cenderung ke dunia karena memiliki berbagai insting,sedangkan roh mengajak memprioritaskankepada akhirat.

hubungan roh dan jiwa

Page 9: Manusia dan hawa nafsu

Sifat Jiwa Manusia

• dapat menerima kebaikan & keburukan

• memiliki sifat yang saling bertentangan

• tingkat pengetahuan yang saling berbeda

• kemampuan menyembunyikan perasaan

Page 10: Manusia dan hawa nafsu

seperti apa kondisi jiwa manusia?

Page 11: Manusia dan hawa nafsu

• jiwa yang mengajak manusia pada keburukan

• jiwa yang tenang

• jiwa yang menyesal

kondisi jiwa ada 3 :

Page 12: Manusia dan hawa nafsu

apa misi manusia?

Page 13: Manusia dan hawa nafsu

misi manusia adalah

• beribadah(az-zariyat : 56)

• diuji (Al-Mulk : 2)

Page 14: Manusia dan hawa nafsu

Apa itu nafsu?

• pengertian nafsu• macam-macam nafsu– pegertiannya

• pengendalianya

Page 15: Manusia dan hawa nafsu

nafsu adalah...• Nafsu atau jiwa adalah substansi

halus yang mengandung daya hidup dan aktifitas kemauan serta berfungsi menjadi perantara antara hati dan tubuh

• Nafsu dalam khasanah Islam memiliki banyak pengertian :Nafsu dapat berarti jiwa (Soul, Psyche), nyawa dan lain-lain.

• Adapun matinya nafsu adalah ketika nafsu keluar dari bagian-bagian kepentingannya, dan digantikan dengan kewajiban-kewajiban yang harus dipenuhi. Sedangkan matinya ruh adalah kembalinya ruh pada alamnya yang bersifat nur-cahaya di sisi perkumpulan yang sangat luhur yang terbebaskan dari bisikan nafsu

Page 16: Manusia dan hawa nafsu

macam-macam nafsumacam-macam nafsu

macam-macam nafsu

al-nafs al amaraah bis suu'

al- nafs al-

lawwamah

al-nafs al muthma'i

nnah

Page 17: Manusia dan hawa nafsu

AL-NAFS AL AMARAAH BIS SUU'

• Nafsu yang membawa pada kemaksiatan dan mengajak untuk meninggalkan tantangan dan tunduk serta taat pada tuntutan nafsu dan syahwat serta dorongan-dorongan syetan.

Page 18: Manusia dan hawa nafsu

Al-NAFS LAWWAMAH

• Nafsu ini ada apabila ketenangan tidak sempurna,akan tetapi menjadi pendorong pada nafsu syahwat dan menentangnya

Page 19: Manusia dan hawa nafsu

Al-Nafs Muthmainnah

• tingkatan ini merupakan tingkatan yang paling tinggi diantara strata jiwa lainya. karena pada tahap ini jiwanya tenang dari godaan nafsu karena bisa ditentangnya, dan ini sudah merasakan manisnya iman.

Page 20: Manusia dan hawa nafsu

Tingkatan nafsu dari tinggi ke rendah!

Page 21: Manusia dan hawa nafsu

bagiamana cara mengendalikan nafsu?

Page 22: Manusia dan hawa nafsu

• sholat • puasa

• membaca AlQur'an

pengendalian dengan amalan.....

Page 23: Manusia dan hawa nafsu

Thank you!