18
Workshop PHP: Laporan HTML, Excel & PDF Achmad Solichin | @achmatim |Sabtu, 5 Desember 2015

Workshop PHP: Laporan HTML, Excel, PDF

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Workshop PHP: Laporan HTML, Excel, PDF

Workshop PHP:Laporan HTML, Excel & PDFAchmad Solichin | @achmatim |Sabtu, 5 Desember 2015

Page 2: Workshop PHP: Laporan HTML, Excel, PDF

Outline

Pengantar PHP Tampil, Entri, Edit, Delete Laporan HTML Laporan PDF Laporan Excel

Page 3: Workshop PHP: Laporan HTML, Excel, PDF

Pengantar PHP

PHP : Hypertext Preprocesor Gratis. Berlisensi GNU GPL Dikembangkan oleh Rasmus Lerdorf,

tahun 1994 Performa handal, mudah dipelajari. Dukungan basisdata beragam Tersedia pustaka bawaan yang beragam Cross platform

Page 4: Workshop PHP: Laporan HTML, Excel, PDF

Pengantar PHP

Dasar-dasar PHP: Variabel, Tipe Data, Konstanta, Operator, Komentar Program Struktur Kondisi dan Perulangan Penanganan Form Array dan Fungsi String dan Tanggal File dan Direktori Session dan Cookie Dasar-dasar PBO di PHP

Page 5: Workshop PHP: Laporan HTML, Excel, PDF

Tampil, Entri, Edit, Delete

Koneksi PHP ke MySQL Hostname Server MySQL Username MySQL Password MySQL Database

Metode Koneksi PHP-MySQL mysql_* (procedural) mysqli_* (procedural, OOP) Abstraction Layer DB : PEAR DB, AdoDB, …

Page 6: Workshop PHP: Laporan HTML, Excel, PDF

Tampil, Entri, Edit, Delete

Logika Tampil1. Lakukan koneksi ke MySQL.2. Bentuk perintah query SELECT untuk mendapatkan data dari database. Lakukan

filtering melalui perintah SELECT.3. Eksekusi perintah query dengan fungsi mysql_query().4. Ambil data hasil perintah query dengan mysql_fetch_array() atau fungsi sejenis5. Tampilkan data di halaman sesuai kebutuhan

Page 7: Workshop PHP: Laporan HTML, Excel, PDF

Tampil, Entri, Edit, Delete

Logika Entri / Input Data1. Lakukan koneksi ke MySQL dan buka database.2. Ambil data dari form inputan.3. Bentuk perintah query INSERT berdasarkan data dari inputan.4. Jalankan perintah query dengan fungsi mysql_query().5. Jika berhasil, tampilkan notifikasi (pesan).

Page 8: Workshop PHP: Laporan HTML, Excel, PDF

Tampil, Entri, Edit, Delete

Logika Edit / Update Data1. Lakukan koneksi ke MySQL.2. Ambil atau pilih data yang akan diedit.3. Bentuk perintah query SELECT untuk mendapatkan data berita dari database.4. Eksekusi perintah query dengan fungsi mysql_query().5. Ambil data hasil perintah query dengan mysql_fetch_array()6. Tampilkan data berita ke form untuk edit berita.7. User melakukan perubahan dan menyimpan data.8. PHP mengambil data perubahan dari form.9. Bentuk perintah query UPDATE.10.Eksekusi perintah query UPDATE dengan perintah mysql_query()11.Jika query berhasil, tampilkan notifikasi (pesan).

Page 9: Workshop PHP: Laporan HTML, Excel, PDF

Tampil, Entri, Edit, Delete

Logika Delete Data1. Lakukan koneksi ke MySQL.2. Ambil atau pilih data yang akan dihapus.3. Bentuk perintah query DELETE untuk menghapus data berita dari database.4. Eksekusi perintah query dengan fungsi mysql_query().5. Jika berhasil, tampilkan notifikasi (pesan).

Page 10: Workshop PHP: Laporan HTML, Excel, PDF

Contoh Program

Download Contoh Program di http://bit.ly/ContohPegawai

Page 11: Workshop PHP: Laporan HTML, Excel, PDF

Membuat Laporan Data

Pada dasarnya, LAPORAN data apapun menggunakan bentuk perintah SELECT.

Laporan terkadang berkaitan dengan beberapa tabel sekaligus (gunakan perintah JOIN)

Umumnya terdapat Filtering data laporan Bentuk laporan:

HTML / Laman Web PDF Excel Grafik

Page 12: Workshop PHP: Laporan HTML, Excel, PDF

Laporan HTML

Sama seperti menampilkan data di halaman web.

Implementasi-nya mudah dan cepat Berorientasi pada tampilan, namun

beberapa laporan harus dapat dicetak dengan baik ke media lain (printer).

Terkadang tampilan di printer berbeda dg di layar (halaman).

Page 13: Workshop PHP: Laporan HTML, Excel, PDF

Let’s try it…

Page 14: Workshop PHP: Laporan HTML, Excel, PDF

Laporan PDF

PDF: Portable Document Format. Format standar untuk laporan. Data yang ditampilkan tidak mudah

berubah (dan bisa diproteksi). Format dan layout laporan lebih print-

friendly. Implementasinya membutuhkan library:

FPDF TCPDF DOMPDF, dll

Page 15: Workshop PHP: Laporan HTML, Excel, PDF

Let’s try it…

Page 16: Workshop PHP: Laporan HTML, Excel, PDF

Laporan Excel

Tidak hanya Ms Excel, tapi Spreadsheet. Format standar untuk laporan, namun ada

kebutuhan untuk diolah lebih lanjut. Data yang disajikan biasanya dalam

bentuk tabel. Format dan layout laporan dapat diolah

sesuai keinginan. Implementasinya membutuhkan library:

PHPExcel PEAR:Spreadsheet Dll

Cara mudah: Gunakan Format CSV

Page 17: Workshop PHP: Laporan HTML, Excel, PDF

Let’s try it…

Page 18: Workshop PHP: Laporan HTML, Excel, PDF

Terima KasihAchmad Solichin | @achmatim | [email protected] | http://achmatim.net