23
F4 Pesebaran negara maju dan berkembang (perancis) Tugas IPS

Presentation negara prancis (ips)

  • Upload
    adysa

  • View
    354

  • Download
    68

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Presentation negara prancis (ips)

F4

Pesebaran negara maju dan berkembang(perancis)

Tugas IPS

Page 2: Presentation negara prancis (ips)

Kelompok 2 ;1. Iqbal2. Ratih Maniarsih3. Adya Sari4. Sellica Wulan Sari5. Nita Fransisca Dewi6.M.Nur Saputra

Kelas IX Cerdas Ceria

MTs Ushuluddin Singkawang

Page 3: Presentation negara prancis (ips)

Perancis

Batas-batasnya

Iklim

Bentang Alam

Keadaan Penduduk

Keadaan Ekonomi

Perdagangan

Letak Astronomis

Page 4: Presentation negara prancis (ips)

Perancis• Merupakan salah satu negara maju yang berada di Benua Eropa.• Perancis adalah negara terbesar ketiga di Eropa setelah Rusia dan

Ukraina.• Menara Effel dikenal dunia sebagai simbol Negara Perancis.• Kota Grasse dikenal sebagai ibukota parfum dunia.• Perancis adalah negara dengan perekonomian terbesar ke-5 di

dunia.• 78% tenaga listrik di Perancis berasal dari nuklir.• Perancis memiliki sistem kesehatan terbaik di dunia menurut

WHO.• Usia harapan hidup di Perancis tercatat sebagai yang tertinggi di

Eropa.• Usia harapan hidup di Perancis adalah 78 tahun untuk pria dan 85

tahun untuk wanita.

Page 5: Presentation negara prancis (ips)

PROFIL

Page 6: Presentation negara prancis (ips)

Letak Astronomis

• Letak Astronomis Negara Perancis yaitu antara 420 LU – 510 LU dan 50 BB – 80 BB

Page 7: Presentation negara prancis (ips)

Batas – Batasnya

Sebelah Utara : Selat Channel dan Belgia

Sebelah Timur : Italia, Jerman dan Swiss.

Sebelah Selatan : Laut Tengah dan Spanyol

Sebelah Barat : Teluk Biscaye

Page 8: Presentation negara prancis (ips)

Iklim• Di Negara Perancis pada umumnya beriklim laut sedang dengan suhu yang tidak terlalu dingin pada musim dingin.

• Di bagian utara dan dan barat udaranya sejuk.

• Di bagian selatan beriklim mediteran.

Page 9: Presentation negara prancis (ips)

Bentang AlamA.Dataran Rendah

Daerah subur dan baik untuk pertanian. Daerah ini banyak dialiri oleh sungai besar. Sungai Rhoe bermuara ke Laut Tengah,

sungai Loire, Adour, Garone, dan sungai Seine mengalir ke Samudra Atlantik.

Sungai Seine dapat dilayari dan melewati kota Paris.

Page 10: Presentation negara prancis (ips)

Sungai RhoneTerletak di Port Saint Louis

Du Rhone

Sungai LoireTerletak di Saint

Nazaire

Sungai AdourTerletak di dekat

Bayonne

Page 11: Presentation negara prancis (ips)

Sungai Seine Terletak di Le Havre

Sungai Garonne Terletak di dekat

Ambes

Page 12: Presentation negara prancis (ips)

B. Dataran Tinggi Rendah Daerah pegunungan yang membatasi

negara sekitarnya seperti : i. Pegunungan Vosges berbatasan dengan

Jerman.ii. Pegunungan Yura berbatasan dengan

Swiss.iii. Pegunungan Alpen.

C. Pegunungan Bagian Selatan Merupakan Pegunungan Pyrenea yang

berbatasan dengan Spanyol.

Page 13: Presentation negara prancis (ips)

Pegunungan Vosges Pegunungan Yuraa

Page 14: Presentation negara prancis (ips)

Pegunungan AlpenTerdapat pada: perancis,

Austria, Slovenia, Liechtenstein, Italia, Jerman, Swiss

Pegunungan Pyrenea

Page 15: Presentation negara prancis (ips)

Keadaan Penduduk• Jumlah penduduk Perancis pada pertengahan

tahun 2004 + 57.900.000 jiwa. • Kepadatan penduduknya sekitar 105,8

jiwa/Km2.

• Pertumbuhan penduduknya termasuk rendah yaitu 0,4% pertahun.

• Penduduk Perancis terdiri 4 etnis utama :a. Etnis Nordik, bermata biru dan berambut

pirang, tinggal di wilayah utarab. Etnis Alpina, bermata coklat dan berambut

pirang, tinggal di wilayah tengahc. Etnis Mediteran, bermata kecoklatan, dan

berambut hitam bergelombangd. Etnis Slavia, bermata abu-abu biru, rambut

pirang keputih-putihan

Page 16: Presentation negara prancis (ips)

Keadaan EkonomiA.Pertanian

Pertanian di Perancis sangat maju, hasil utamannya adalah gandum, anggur, gula bit, kentang, jagung dan buah-buahan.

Cider adalah sejenis minuman yang dibuat dari sari buah apel. Apel diusahakan di daerah Bretagne dan Normandia.

Apple Cider

Page 17: Presentation negara prancis (ips)

B.Perikanan Hasil terbesar di daerah Boulogne. Disana terdapat

pabrik pengalengan dan pengawetan hasil perikanan. Ikannya Jenis tuna,kod,haring dan berbagai jenis kerang

C. Perindustrian Industri di Perancis maju pesat karena didukung

oleh faktor berikut ini :i. Tenaga kerjanya terampil dan terlatih

ii. Memiliki modal yang besariii. Sumber daya manusiannya baik, banyak tenaga

ahliiv. Menggunakan tekhnologi modern

Page 18: Presentation negara prancis (ips)

Contoh wilayah industri di Perancis:

i. Industri Besi Baja di Lorraine.ii. Industri Logam (mesin dan

senjata) di St. Afirne Le Creusot.

iii. Industri mobil dan pesawat terbang di Paris.

iv. Industri keramik di Avignon.v. Industri elektronik di Paris dan

pegunungan Alpen

Page 19: Presentation negara prancis (ips)

D.PeternakanMenghasilkan susu dan daging dalam

jumlah cukup besar. Jenis ternaknya antara lain : sapi,babi,biri-biri,dan domba. Peternakan sapi dan biri-biri di Convensus.

E. Pertambangan Batu bara di daerah Saar, Perancis Utara. Bijih besi di Saar dan Lorraine Bauksit di selatan dekat laut Tengah Garam di Elzas Minyak dan gas alam di Perancis barat

daya

Page 20: Presentation negara prancis (ips)

Hubungan Perancis dengan Indonesia Bidang Perdagangan

1. Impor dari Indonesia antara lain minyak sawit, kopi, lada, kayu

lapis, dan ikan.2. Ekspor ke Indonesia antara lain

lokomotif, barang elektronoka, mobil, kapal terbang, pakaian,

dan parfum.

Perdagangan

Ekspor utama Negara Perancis adalah mobil,

lokomotif, kapal barang, barang kimia, tekstil,

pakaian, persenjataan, dan anggur.

Impor Negara Perancis adalah batu bara, kapas,

minyak bumi, bahan mentah industri, dan alat-

alat transportasi.

Mitra dagang utamanya ialah Masyarakat Ekonomi Eropa (MEE) dan Amerika

Serikat.

Page 21: Presentation negara prancis (ips)
Page 22: Presentation negara prancis (ips)
Page 23: Presentation negara prancis (ips)

Daftar Pustaka• http://www.voucherhotel.com/travel/fakta-m

enarik-tentang-perancis/• http://forum.detik.com/showthread.php?p=2

4439168

• http://rizkygistiyan.blogspot.com/ • http://id.wikipedia.org/wiki/Daftar_sungai_di

_Perancis