Katarak Ppkd Pmk

Preview:

DESCRIPTION

katarak

Citation preview

04/22/2023

1

KATARAK

Z A L D I Z

Z A L D I Z KATARAK

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUMATERA UTARA

MEDAN2014

04/22/2023Z A L D I Z KATARAK

2

KATARAK PADA PASIEN DEWASA

No. ICPC II : F92 Cataract No. ICD X : H26.9 Cataract, unspecified Tingkat Kemampuan: 2

04/22/2023Z A L D I Z KATARAK

3

MASALAH KESEHATAN

Katarak adalah kekeruhan pada lensa yang menyebabkan penurunan tajam penglihatan (visus) yang paling sering berkaitan dengan proses degenerasi lensa pada pasien usia di atas 40 tahun (katarak senilis).

Penyebab lain katarak adalah glaukoma, uveitis, trauma mata, serta kelainan sistemik seperti Diabetes Mellitus, riwayat pemakaian obat steroid dan lain-lain.

Katarak biasanya terjadi bilateral, namun dapat juga pada satu mata (monokular).

04/22/2023Z A L D I Z KATARAK

4

ANAMNESIS ( SUBJECTIVE )

Keluhan Pasien datang dengan keluhan penglihatan

menurun secara perlahan seperti tertutup asap/kabut. Keluhan disertai ukuran kacamata semakin bertambah, silau dan sulit membaca.

Faktor Risiko

a. Usia lebih dari 40 tahun

b. Penyakit sistemik seperti Diabetes Mellitus.

c. Pemakaian tetes mata steroid secara rutin.

04/22/2023Z A L D I Z KATARAK

5

PEMERIKSAAN FISIK ( OBJECTIVE )

Pemeriksaan Fisik Oftalmologis

a. Visus menurun.

b. Refleks pupil dan Tekanan Intra Okular normal.

c. Tidak ditemukan kekeruhan kornea.

d. Terdapat kekeruhan lensa yang tampak lebih

jelas setelah dilakukan dilatasi pupil dengan

tetes mata tropikamid 0.5%.

e. Pemeriksaan iris shadow test positif.

04/22/2023Z A L D I Z KATARAK

6

DIAGNOSIS ( ASSESSMENT )

Diagnosis Klinis Penegakan diagnosis dilakukan berdasarkan

anamnesis dan pemeriksaan fisik oftalmologis.

Diagnosis Banding Kelainan refraksi Glaukoma

04/22/2023Z A L D I Z KATARAK

7

PENATALAKSANAAN

Pada katarak matur segera dirujuk ke layanan sekunder yang memiliki dokter spesialis mata untuk mendapatkan penatalaksanaan selanjutnya.

Konseling dan Edukasi

a. Memberitahu keluarga bahwa katarak adalah gangguan penglihatan yang dapat diperbaiki.

b. Memberitahu keluarga untuk kontrol teratur jika sudah didiagnosis katarak agar tidak terjadi komplikasi.

04/22/2023Z A L D I Z KATARAK

8

KRITERIA RUJUKAN

a. Indikasi sosial jika pasien merasa terganggu.

b. Jika katarak telah matur dan membutuhkan

tindakan operasi.

c. Jika timbul komplikasi

04/22/2023Z A L D I Z KATARAK

9

SARANA PRASARANA

a. Senter

b. Snellen chart

c. Tonometri Schiotz

d. Oftalmoskop

10

PROGNOSIS

04/22/2023Z A L D I Z KATARAK

Quo ad vitam pada umumnya bonam, Quo fungsionam dan sanationamnya dubia ad

malam bila tidak dilakukan operasi katarak.

Z A L D I Z KATARAK11 04/22/2023

ANY QUESTIONS

04/22/2023Z A L D I Z KATARAK12

04/22/2023Z A L D I Z KATARAK13

Segala puji bagi Allah, Tuhan semesta alam.

Z A L D I Z KATARAK14 04/22/2023

TERIMA KASIH

Recommended