Satuan Acara Penyuluhan Kesehatan Gigi Tutor 1 Bhbp 4

Preview:

DESCRIPTION

FKG

Citation preview

SATUAN ACARA PENYULUHAN KESEHATAN GIGI

OLEH :TUTOR 1BHBP 4

160110130001 Filda Handayani 160110130011 Agrianita Widian160110130021 Salma Kamila160110130031 Yunita Fatmala160110130041 Astsania Hikmah A.160110130052 Revina Nadya E.160110130063 Zahra Rania160110130073 Aulia Bayu Fitri160110130083 Julius Muliadi160110130094 Deivh Naufal160110130104 Pino Pratama160110130114 Nurayni Tri Hapsari160110130124 Amira Pradsnya P.

LATAR BELAKANG

Gigi merupakan bagian terpenting dalam mulut yang berfungsi untuk menguyah makanan dan berbicara. Kerusakan gigi dapat mengganggu aktifitas sehari-hari. Kerusakan gigi biasanya disebabkan oleh kurangnya kebersihan gigi dan mulut. Pada umumnya keadaan kebersihan mulut anak lebih buruk dan anak lebih banyak makan makanan dan minuman yang menyebabkan karies dibanding orang dewasa.

Anak usia sekolah merupakan usia dimana mereka cenderung untuk memilih makanan yang mengandung gula seperti cokelat atau permen. Jika tidak diikuti dengan perawatan kesehatan gigi yang tepat, maka akan terjadi kerusakan gigi seperti karies. Oleh karena itu, penyuluhan kesehatan gigi dan mulut dapat dilakukan kepada anak usia sekolah dengan memberikan edukasi mengenai kesehatan gigi dan mulut serta perawatannya.

Tujuan Instruksional Umum

Setelah diberikan penyuluhan selama ± 120 menit diharapkan sasaran penyuluhan dapat memahami mengenai pemeliharaan kesehatan gigi dan mulut

Tujuan Instruksional KhususSetelah dilakukan penyuluhan tentang kesehatan gigi

dan mulut, diharapkan sasaran dapat:a. Menjelaskan ciri-ciri gigi dan gusi sehat serta jenis gigi dan

fungsinyab. Menjelaskan jenis penyakit gigi dan mulut c. Menyebutkan penyebab gigi berlubang, termasuk makanan

serta minuman sehat dan tidak sehat d. Mekanisme tejadinya gigi berlubang e. Menjelaskan perawatan gigi berlubangf. Menjelaskan pencegahan dan perawatan gigi yang sehatg. Menjelaskan dan memperagakan cara menyikat gigi yang

baik dan benar

STRATEGI PELAKSANAAN

• METODE 1. Metode:

a. Kelas 1-2 : Ceramah, bercerita/dongeng, bernyanyi, demonstrasi, games, tanya jawab, simulasi

b. Kelas 3-4 : Ceramah, demonstrasi, tanya jawab, games, simulasi

c. Kelas 5-6 : Ceramah, demonstrasi, diskusi kelompok, games, simulasi

* diskusi kelompok bagi kelas 5 dan 6 dibagi dalam 4 kelompok dibimbing oleh satu penyuluh tiap satu kelompok formasi duduk melingkar.

STRATEGI PELAKSANAAN

• MEDIA1. Poster2. Alat peraga (model gigi)3. Flip chart4. Sikat gigi & pasta gigi

STRATEGI PELAKSANAAN

• WAKTU DAN TEMPATa. Tempat pelaksanaan SD Negeri SayangJl. Kol Ahmad Syam (dekat Brimob)Desa Sayang kec. Jatinangor- Kab. SumedangJawa Baratb. Waktu pelaksanaan08.15 -10.15 : Ceramah dengan peragaan dan demonstrasi10.15 -10.45 : Permainan dan Tanya jawab

STRATEGI PELAKSANAAN

• Garis Besar Materia. ciri-ciri gigi dan gusi sehat serta jenis gigi dan fungsinyab. jenis penyakit gigi dan mulut c. penyebab gigi berlubang, termasuk makanan serta minuman

sehat dan tidak sehat bagi gigid. Mekanisme tejadinya gigi berlubang secara sederhanae. perawatan gigi berlubang : tambal sejak dini f. pencegahan dan perawatan gigi yang sehat : alat bantu,

kebiasaan sehari-sehari, ke dokter gigi 6 bulan sekali g. Menjelaskan waktu menyikat gigi yang tepat dan

memperagakan cara menyikat gigi yang baik dan benar

PROSES PELAKSANAAN PENYULUHAN

07.30 - 08.00 : persiapan penyuluhan08.00 - 08.15 : Pendahuluan08.15 - 10.15 : Ceramah dengan peragaan dan

demonstrasi10.15 - 10.45 : Permainan dan Tanya jawab10.45 - 11.00 : Penutup11.00 - selesai: Persiapan Pulang

SETTING TEMPATSaat ceramah dan demonstrasi

PENYULUH

AUDIENCE AUDIENCEAUDIENCE AUDIENCE

AUDIENCE AUDIENCE AUDIENCE AUDIENCE

AUDIENCE AUDIENCE AUDIENCE AUDIENCE

Saat diskusi kelompok (kelas 5 dan 6)Audience = Penyuluh =

SETTING TEMPAT

SIMULASI MENYIKAT GIGIDiadakan di luar ruangan ( outdoor)

Kondisi Kelas

Suasana Luar Kelas

PENGORGANISASIAN

KEGIATAN RESPON SASARAN WAKTU

PENDAHULUANa. Menyiapkan Siswab. Mengucapkan salamc. Memperkenalkan dirid. Menjelaskan topik penyuluhane. Menjelaskan tujuanf. Menjelaskan waktu pelaksanaan

a. Siswa tertibb. Membalas salamc. Memperhatikand. Memperhatikane. Memperhatikanf. Memperhatikan

15 menit

PENGORGANISASIANKEGIATAN RESPON SASARAN WAKTU

Penyampaian Materi :a. ciri-ciri gigi dan gusi sehat serta

jenis gigi dan fungsinyab. jenis penyakit gigi dan mulut c. penyebab gigi berlubang,

termasuk makanan serta minuman sehat dan tidak sehat bagi gigi

d. Mekanisme tejadinya gigi berlubang secara sederhana

e. perawatan gigi berlubang : tambal sejak dini

f. pencegahan dan perawatan gigi yang sehat : alat bantu, kebiasaan sehari-sehari, ke dokter gigi 6 bulan sekali

g. Menjelaskan waktu menyikat gigi yang tepat dan memperagakan cara menyikat gigi yang baik dan benar

• Siswa memperhatikan penjelasan penyuluh serta mencermati materi

• Siswa dapat memperagakan cara menyikat gigi yang benar

• Siswa dapat menjawab pertanyaan

120 menit

PENGORGANISASIAN

KEGIATAN RESPON SASARAN WAKTU

PENUTUPa. Menyimpulkan hasil penyuluhanb. Mengakhiri dengan salam

a. Memperhatikanb. Menjawab salam

15 menit

Format SatpelTema : Pemeliharaan kesehatan gigi dan mulutSub Tema / Isi :a. ciri-ciri gigi dan gusi sehat serta jenis gigi dan fungsinyab. jenis penyakit gigi dan mulut c. penyebab gigi berlubang, termasuk makanan serta minuman

sehat dan tidak sehat bagi gigid. Mekanisme tejadinya gigi berlubang secara sederhanae. perawatan gigi berlubang : tambal sejak dini f. pencegahan dan perawatan gigi yang sehat : alat bantu,

kebiasaan sehari-sehari, ke dokter gigi 6 bulan sekali g. waktu menyikat gigi yang tepat dan memperagakan cara

menyikat gigi yang baik dan benar

Tempat Pelaksanaan : SD Negeri SayangSasaran : Murid SD Negeri Sayang (kelas 1-6)Tanggal Pelaksanaan : Juni 2015Waktu : 08.15 -10.15 : Ceramah dengan peragaan dan demonstrasi

10.15 -10.45 : Permainan dan Tanya jawabMetode : Ceramah dengan peragaan

Demonstrasi Permainan (games) Tanya jawab

Alat bantu : Poster, Model gigi, Flip chart, Sikat gigi & pasta gigi

Penilaian : permainan dan tanya jawab

Format SatpelTujuan Akhir : a. Menjelaskan ciri-ciri gigi dan gusi sehat serta jenis gigi dan

fungsinyab. Menjelaskan jenis penyakit gigi dan mulut c. Menyebutkan penyebab gigi berlubang, termasuk makanan serta

minuman sehat dan tidak sehat d. Mekanisme tejadinya gigi berlubang e. Menjelaskan perawatan gigi berlubangf. Menjelaskan pencegahan dan perawatan gigi yang sehatg. Menjelaskan dan memperagakan cara menyikat gigi yang baik dan

benar

Flipchart dari materi yang akan disampaikan

1. ciri-ciri gigi dan gusi yang sehat

Flipchart dari materi yang akan disampaikan

2. Jenis-jenis gigi dan fungsinya

Flipchart dari materi yang akan disampaikan

3. Jenis penyakit gigi dan mulut

Flipchart dari materi yang akan disampaikan

4. Penyebab gigi berlubang

Flipchart dari materi yang akan disampaikan

5. Makanan yang sehat dan tidak sehat untuk gigi

Flipchart dari materi yang akan disampaikan

6. Mekanisme terjadinya gigi berlubang

Flipchart dari materi yang akan disampaikan

7. Perawatan gigi berlubang sejak dini

Flipchart dari materi yang akan disampaikan

8. pencegahan dan perawatan gigi yang sehat

Flipchart dari materi yang akan disampaikan

9. Memperkenalkan alat bantu dalam menjaga kesehatan gigi dan mulut (untuk membersihkan gigi dan jaringan di sekitarnya)

Flipchart dari materi yang akan disampaikan

10. Menjelaskan dan memperagakan cara menyikat gigi yang benar

Desain Leaflet tutor 1

1. Gigi dan mulut yang sehat

Poster tutor 1

Cara menyikat gigi orang dewasa

TERIMAKASIH