Tugs Kabinet

Preview:

DESCRIPTION

pkn

Citation preview

Slide 1

B. Berikan penjelasan tentang keadaan Indonesia pada masa kabinet-kabinet ini!4. Perbedaan kehidupan politik di masa Demokrasi Liberal dan Demokrasi TerpimpinBackDemokrasi LiberalDemokrasi Terpimpin Masa pemerintahan kabinet tidak ada yang berumur panjang Dibentuk kabinet kerja Tidak terlaksananya seluruh program rencana kabinet Dibentuk MPRS, DPR-GR dan Front Nasional Terjadi persaingan 2 partai yaitu PNI dan Masyumi Keanggotaan lembaga disusun berdasarkan gotong royong Terjadinya pemberontakan di berbagai daerah TNI dan Polri disatukan dalam ABRI Terjadi Pemilihan Umum yang pertama(1995) Kehidupan Partai-partai ditata dengan menetapkan syarat-syarat tertentu Masuknya pengaruh PKI2. Berikut beberapa Penyebab runtuhnya kabinet

a. Kabinet Natsir, kabinet ini runtuh karena Pada masa kekuasaannya terjadi pemberontakan seperti : Gerakan DI/TII, Gerakan Andi Azis, Gerakan ARPA dan Gerakan RMSb. Kabinet Sukiman, Kabinet ini runtuh karena Krisis moral seperti koropsi, Kurang tegasnya pemerintah dalam menghadapai pemberontakan, dan Kerja sama menteri luar negeri subardjo dan duta besar AS yang merugikan INA c. Kabinet Wilopo, kabinet ini runtuh karena Masalah-masalah yang dihadapinya seperti Peristiwa 17 Oktober 1952 dan masalah tanah di tanjung MorawaContinue5. Demokrasi yang cocok bagi bangsa Indonesia adalahBackC. Uji KompetensiKabinet Natsir ( 6 September 1950-21 Maret 1951), Program kabinet ini : Menggiatkan usaha keamanan dan ketentramanKonsolidasi dan menyempurnakan pemerintahanMenyempurnakan organisasi angkatan perangMengembangkan dan memperkuat ekonomi rakyatMemperjuangkan penyelesaian masalah irian baratPada masa kekuasaannya terjadi pemberontakan seperti : Gerakan DI/TII, Gerakan Andi Azis, Gerakan ARPA dan Gerakan RMS.

BackThank You