WALIKOTA YOGYAKARTA DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTARumah Tradisional Bambang Edi Siswanto Alamat Jl....

Preview:

Citation preview

WALIKOTA YOGYAKARTA

DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

KEPUTUSAN WALIKOTA YOGYAKARTA

NOMOR 406 TAHUN 2019

TENTANG

DAFTAR WARISAN BUDAYA DAERAH KOTA YOGYAKARTA

WALIKOTA YOGYAKARTA,

Menimbang : 1. bahwa untuk melaksanakan ketentuan dalam Peraturan

Daerah Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 6

Tahun 2012 tentang Pelestarian Warisan Budaya dan Cagar

Budaya;

2. bahwa berdasarkan rekomendasi dari Tim Ahli Cagar

Budaya Kota Yogyakarta Nomor : 03/Rekom/TACB-

KY/IX/2019 tentang Rekomendasi Penetapan Daftar

Warisan Budaya Daerah Kota Yogyakarta, maka Keputusan

Walikota Yogyakarta Nomor 297 Tahun 2019 tentang Daftar

Warisan Budaya Daerah Kota Yogyakarta perlu diubah dan

diganti;

3. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud

dalam huruf a dan b, perlu menetapkan Keputusan Walikota

tentang Daftar Warisan Budaya Daerah Kota Yogyakarta;

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 16 Tahun 1950 tentang

Pembentukan Daerah-daerah Kota Besar Dalam Lingkungan

Propinsi Djawa Timur, Djawa Tengah, Djawa Barat dan

Dalam Daerah Istimewa Jogjakarta;

2. Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2012 tentang

Keistimewaan Daerah Istimewa Yogyakarta;

3. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang

Pemerintahan Daerah sebagaimanatelah diubah beberapa

kali terakhir dengan Undang Undang Nomor 9 Tahun 2015

tentang Perubahan kedua Atas Undang-Undang Nomor 23

Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah;

4. Peraturan Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 6

Tahun 2012 tentang Pelestarian Warisan Budaya dan Cagar

Budaya;

5. Keputusan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor

57/TIM/2019 tentang Pembentukan Tim Ahli Cagar Budaya

Daerah Istimewa Yogyakarta Tahun Anggaran 2019;

MEMUTUSKAN :

Menetapkan : KEPUTUSAN WALIKOTA TENTANG DAFTAR WARISAN

BUDAYA DAERAH KOTA YOGYAKARTA.

KESATU : Menetapkan Warisan Budaya yang telah tercatat dalam Daftar

Warisan Budaya Daerah Kota Yogyakarta sebagaimana

tercantum dalam Lampiran yang merupakan bagian tidak

terpisahkan dari Keputusan Walikota ini.

KEDUA : Pemerintah Kota Yogyakarta melakukan pembinaan dan

pengawasan terhadap pelestarian dan pemanfaatan Bangunan

Warisan Budaya Kota Yogyakarta sebagaimana dimaksud

dalam Diktum KESATU.

KETIGA : Pada saat Keputusan Walikota ini mulai berlaku, maka

Keputusan Walikota Nomor 297 Tahun 2019 tentang Daftar

Warisan Budaya Daerah Kota Yogyakarta dicabut dan

dinyatakan tidak berlaku.

KEEMPAT : Keputusan Walikota ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan.

PARAF WALIKOTA YOGYAKARTA,

Jabatan Paraf Tgl Sekda ttd

Ka Disdaya

Ka Bag Hukum HARYADI SUYUTI

Tembusan:

Yth. 1. Kepala Dinas Kebudayaan Daerah Istimewa Yogyakarta;

2. Kepala BAPPEDA Kota Yogyakarta;

3. Kepala Bagian Hukum Setda Kota Yogyakarta.

Ditetapkan di Yogyakarta

pada tanggal 2 September 2019

LAMPIRAN KEPUTUSAN WALIKOTA YOGYAKARTA NOMOR3406 TAHUN 2019

TENTANG DAFTAR WARISAN BUDAYA DAERAH KOTA YOGYAKARTA.

DAFTAR WARISAN BUDAYA DAERAH KOTA YOGYAKARTA

NO. IDENTITAS BANGUNAN

1. Nama Bangunan

nDalem Notonegaran/ Rumah Prof. DR. Dr. KPH Soejono Prawiro Hadikusumo

Alamat Jl. Notowinatan PA II/92, Gunungketur, Pakualaman

Foto

Tampak Depan Bangunan

Inti

Denah

Situasi

2. Nama Bangunan

nDalem Suryaningprangan (Hotel Puri Pangeran dan Hotel Puri Tumenggung)

Alamat Jl. Masjid No. 7, Purwokinanti, Pakualaman

Foto Tampak

Depan Bangunan Inti

Denah Situasi

3. Nama Bangunan

Rumah Tradisional Bambang Edi Siswanto

Alamat Jl. Purwokinanti PA I/169, Purwokinanti, Pakualaman

Foto Tampak

Depan Bangunan Inti

Denah Situasi

4. Nama Bangunan

Rumah Tinggal R. Ay Soemiwi Soerjohoedojo (TK Al Husna)

Alamat Jl. Gajah Mada No. 26, Purwokinanti, Pakualaman

Foto Tampak

Depan Bangunan Inti

Denah Situasi

5. Nama Bangunan

Hotel Tanjung

Alamat Jl. Gajah Mada No. 55, Purwokinanti, Pakualaman

Foto Tampak

Depan Bangunan Inti

Denah Situasi

6. Nama Bangunan

Bangunan/ Gedung Dinas Pendidikan

Alamat Jl. Hayam Wuruk No.9-11, Tegalpanggung, Danurejan

Foto Tampak

Depan Bangunan Inti

Denah Situasi

7. Nama

Bangunan

Rumah Tinggal (dr. Soekiman Wirosanjaya)

Alamat Jl. Sultan Agung No. 46, Gunungketur, Pakualaman

Foto Tampak

Depan Bangunan

Inti

Denah Situasi

8. Nama

Bangunan

nDalem Jayaningratan/ Sosrodipuran

Alamat Jl. Dagen No. 219, Sosromenduran, Gedongtengen

Foto Tampak

Depan Bangunan

Inti

Denah Situasi

9. Nama

Bangunan

nDalem Kusumodiningratan (Wisma PTPM)

Alamat Jl. Sosrowijayan Wetan GT I/112, Sosromenduran, Gedongtengen

Foto Tampak

Depan Bangunan

Inti

Denah Situasi

10. Nama Bangunan

Bangunan/Gedung SD Negeri Sosrowijayan

Alamat Jl. Sosrowijayan No. 21, Sosromenduran, Gedongtengen

Foto Tampak

Depan Bangunan Inti

Denah Situasi

11. Nama Bangunan

Bangunan/Gedung Kantor DPD PEPABRI DIY

Alamat Jl. Dagen No. 26, Sosromenduran, Gedongtengen

Foto Tampak

Depan Bangunan Inti

Denah Situasi

12 Nama

Bangunan

Pendopo GBPH Mangkudiningrat

Alamat Jl. Letjen Suprapto No. 33, Ngampilan, Ngampilan

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

13 Nama Bangunan

Rumah Cina Lor Pasar Beringharjo (Ny. Yosephine Unis)

Alamat Jl. Lor Pasar Beringharjo No. 41, Ngupasan, Gondomanan

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

14 Nama

Bangunan

Rumah Tinggal (H. Saryono Prawiro Suharjo)

Alamat Jl. Sitisewu GT I/363, Sosromenduran, Gedongtengen

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

15 Nama Bangunan

nDalem Jogonegaran

Alamat Jl. Jogonegaran GT I/1040, Pringgokusuman, Gedongtengen

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

16 Nama Bangunan

Eks Pendopo Kemitbumen/eks Rumah Abdi Dalem Juru Sungging/Rumah Tinggal (Hj. Sumi Heratati)

Alamat Jl. Kemitbumen No. 30, Panembahan, Kraton

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

17 Nama Bangunan

nDalem Brongtodiningratan (Hotel Brongto)

Alamat Jl. Suryodiningratan No. 26, Suryodiningratan, Mantrijeron

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

18 Nama Bangunan

nDalem Suryodiningratan (SMP Stelladuce 2 Yogyakarta)

Alamat Jl. Suryodiningratan No. 33, Suryodiningratan, Mantrijeron

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

19 Nama

Bangunan

Eks Asrama Margoyuwono/ Rumah Tinggal (Hj. Siti Suparni

Pradipto)

Alamat Jl. Langenastran Lor No. 9, Panembahan, Kraton

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

20 Nama Bangunan

Rumah Tinggal (H. Jawas Bilal)

Alamat Jl. Ngasem No. 67, Kadipaten, Kraton

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

21 Nama

Bangunan

nDalem Madukusuman

Alamat Jl. Langenastran Lor No. 8, Panembahan, Kraton

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

22 Nama

Bangunan

Rumah Tradisional Kotagede (Sukiyo MS)

Alamat Jl. Tegalgendu No. 21 RT 52 RW 11, Prenggan, Kotagede

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

23 Nama

Bangunan

Rumah Kalang Kotagede (HM Bambang Maryanto cs)

Alamat Jl. Tegalgendu No. 7 RT 51 RW 11, Prenggan, Kotagede

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

24 Nama Bangunan

Rumah Tradisional Kotagede (Singgih Sri Raharja)

Alamat Jl. Tegalgendu KG II/1146, Prenggan, Kotagede

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

25 Nama

Bangunan

Rumah Tradisional Kotagede (M. Ngalim)

Alamat Pekaten KG II/827 RT 43 RW 09, Prenggan, Kotagede

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

26 Nama Bangunan

Rumah Tradisional Kotagede (Heny Kuswanto)

Alamat Trunojayan KG II /874, Prenggan, Kotagede

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

27 Nama Bangunan

Rumah Tradisional Kotagede (Sudjadi Pranoto)

Alamat Trunojayan KG II/859 RT 48 RW 10, Prenggan, Kotagede

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

28 Nama

Bangunan

Rumah Tradisional Kotagede (H. Asruri)

Alamat Trunojayan KG II/ 858 RT 48 RW 10, Prenggan, Kotagede

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

29 Nama Bangunan

Rumah Tradisional Kotagede dan Langgar Dhuwur (H. Zubair)

Alamat Boharen KG III/853, Purbayan, Kotagede

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

30 Nama

Bangunan

Rumah Kalang “Kerangkeng” Kotagede (H. Suyatin)

Alamat Jl. Mondorakan No. 53 RT 49 RW 10, Trunojayan, Prenggan, Kotagede

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

31 Nama Bangunan

Bangunan/ Gedung Kantor Pimpinan Cabang Muhammadiyah/ PCM Kotagede

Alamat Jl. Mondorakan No. 47, Prenggan, Kotagede

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

32 Nama Bangunan

Rumah Tradisional Kotagede (Hj. Umanah Hadjid Muthohar)

Alamat Selokraman KG III/1024 RT 46 RW 11, Purbayan, Kotagede

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

33 Nama

Bangunan

Rumah Tradisional Kotagede (Slamet Mukri/ Sumarni)

Alamat Alun-alun KG III/770, RT 37 RW 09, Purbayan, Kotagede (Ujung Barat Between 2 Gates)

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

34 Nama

Bangunan

Rumah Tradisional Kotagede (Siswoharjono)

Alamat Alun-alun KG III/771, RT 37 RW 09, Purbayan, Kotagede (Between 2 Gates)

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

35 Nama

Bangunan

Rumah Tradisional Kotagede (Wintolo)

Alamat Alun-alun KG III/, RT 37 RW 09, Purbayan, Kotagede (Between 2 Gates)

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

36 Nama

Bangunan

Rumah Tradisional Kotagede (Ibu Budiman)

Alamat Alun-alun KG III/, RT 37 RW 09, Purbayan, Kotagede (Between 2 Gates)

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

37 Nama Bangunan

Rumah Tradisional Kotagede (H. Kardiyo)

Alamat Alun-alun KG III/, RT 37 RW 09, Purbayan, Kotagede (Between 2 Gates)

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

38 Nama

Bangunan

Rumah Tradisional Kotagede (Abdul Rahman)

Alamat Alun-alun KG III/, RT 37 RW 09, Purbayan, Kotagede (Between 2 Gates)

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

39 Nama

Bangunan

Rumah Indiesch Kotabaru (Notaris MF Jenny Setiawati

Yosgiarso S.H.)

Alamat Jl. Supadi No 11, Kotabaru, Gondokusuman

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

40 Nama Bangunan

Pendopo Brotoningrat

Alamat Jl. Suryopranoto No. 364, Gunungketur, Pakualaman

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

41 Nama

Bangunan

nDalem Suryowijayan

Alamat Jl. Mayjen Sutoyo No. 16, Mantrijeron, Mantrijeron

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

42 Nama Bangunan

nDalem Ngadinegaran (Laboratorium Kesehatan)

Alamat Ngadinegaran MJ II / 62

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

- - - - - - - - - : Batas lahan

-

43 Nama Bangunan

nDalem Prabukusuman

Alamat Jl. Ngadisuryan No. 2

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

- - - - - - - - - : Batas lahan

44 Nama Bangunan

nDalem Sastro Supartan

Alamat Jl. Magangan Kulon RT 03

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

45 Nama

Bangunan

nDalem Pugeran-sepuh (HB VII)/ Bangsal Aula SMA Negeri 7

Yogyakarta

Alamat Jl. MT Haryono No. 47

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

- - - - - - - - - : Batas lahan

Denah

Situasi

- - - - - - - - - : Batas lahan

-

46 Nama

Bangunan

nDalem Kumendaman

Alamat Kumendaman MJ II No.453

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

- - - - - - - - - : Batas lahan

-

47 Nama Bangunan

nDalem Ngadinegaran/ nDalem Bintaran

Alamat Jl. Bintaran Kidul No. 28

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

- - - - - - - - - : Batas lahan

48 Nama

Bangunan

nDalem Ngadiwinatan-Barat (DKT)

Alamat Jl. KHA Dahlan

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

- - - - - - - - - : Batas lahan

49 Nama

Bangunan

nDalem Harjokusuman

Alamat Jl. Harjowinatan PA I No.773

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

- - - - - - - - - : Batas lahan

50 Nama

Bangunan

nDalem Ngabean

Alamat Jl. Ngadisuryan No. 6

Foto

Tampak

Depan

Bangunan

Inti

Denah

Situasi

PARAF WALIKOTA YOGYAKARTA,

Jabatan Paraf Tgl Sekda ttd

Ka Disdaya

Ka Bag Hukum HARYADI SUYUTI

- - - - - - - - - : Batas lahan

Recommended