Puasa ramadhan dan kesehatan

Preview:

Citation preview

Puasa Ramadhan Dan Kesehatan

Abdul Mughni Rozy Fak. Kedokteran UNDIP

“ Hai Orang Yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertaqwa “ (Al Qur’an : S. Al Baqoroh :183)

Yang Membatalkan Puasa

Makan Minum Merokok Senggama

Hal Yang dilarang dalam Puasa

Dilarang bicara kotor, Ribut-ribut Mencaci-maki , Berkelahi, Berdusta

Pengendalian diri

Sunnah2 Puasa Ramadhan

Mengakhirkan sahur Berbuka segera dengan yang manis misal

kurma atau air. Mengkaji dan mempelajari Alqur’an dan

menerapkan dalam kehidupan sehari-sehari. Sholat lail (tarawih) . I’tikaf di masjid.

Puasa Ramadhan Pola Hidup

Penelitian-Penelitian Ramadhan

PENGARUH PUASA RAMADHAN TERHADAP FAKTOR-FAKTOR RISIKO

ATEROSKLEROSIS

Studi Pada Profil Lipid, Gula Darah, Tekanan Darah Dan Berat Badan

Aterosklerosis

– Aterosklerosis (2020) morbiditas dan mortalitas↑ pola hidup tidak sehat

– Aterosklerosis PD yang terkena A.renalis hipertensi renovaskular 60-70 % A. coronaria :CABG ↑ di AS (1996) 190.000

pasien Oklusi tungkai bawah < 10 % amputasi

– usaha pencegahan dan pengelolaan ↓ (FRA) Pola hidup sehat dan obat

Patogenesis Aterosklerosis

Gambar. 1 . Injuri Endotel menyebabkan penetrasi lipid dan sel inflamasi17

Stroke

HT Renovaskuler

Infark Myocard

Oklusi Tungkai

Faktor Resiko Aterosklerosis

Tidak dapat dimodifikasi

Umur Jenis Kelamin Ras Pleomorfisme

genetik

Dapat dimodifikasi Dislipidemia DM Hipertensi Obesitas Infeksi Abnormalitas homosistein Abnormalitas hemostatik Merokok

Pola hidup Tidak Sehat

Junk Food and Drink

Obesitas

Dislipidemia

Pembentukan Inti Lipid pada Mekanisme Pembentukan Plak

Pengaruh Puasa Ramadhan terhadap Kolesterol total

- Mughni dkk : tidak berbeda dengan p = 0,95 (p>0,05)

– Adlouni dkk :↓ bermakna (7.9 %, p<0.001)

– Lamsudin dkk : ↓bermakna ( p<0.05 )– Dowod : tidak berubah bermakna (p

<0.16)

- Mughni,dkk : ↓ bermakna p= 0,02 (p<0,05)

– Adlouni dkk Tg ↓ (30% , p<0.001) – Dowod Tg tidak berubah (p<

0,36)

Pengaruh Puasa Ramadhan terhadap

Trigleserid

- Mughni dkk : tidak berubah p=0,86 (p>0,05)

– Adlouni dkk. ↓ (11,7 %, p<0.001)– Qujeq dkk Kolesterol LDL ↓(p

<0.05) – Dowod Kolesterol LDL ↓ (p< 0.05)

Pengaruh Puasa Ramadhan terhadap

Kolesterol LDL

- Mughni dkk : tidak berubah p= 0,12 (p>0,05)

– Adlouni dkk Kolesterol HDL ↑ (14,3 %, p<0.001)

– Qujeq dkk Kolesterol HDL ↑ (p<0.05) – Dowod (2003) Kolesterol HDL tidak

berubah (p< 0.29)

Pengaruh Puasa Ramadhan terhadap

Kolesterol HDL

Pengaruh Puasa Ramadhan terhadap Gula Darah Puasa

Mughni dkk : GDP tidak berubah dengan p = 0,46 (p>0,05 )

Dowod GDP tidak berubah ( p<0,72) menurut Dowod (2003) ↓

glukosa serum glukoneogenesis di hati.

Pengaruh Puasa Ramadhan terhadap Berat Badan.

Mughni dkk: ↓bermakna p = 0,00 (p<0,05)

Khan dkk : ↓ asupan energi sebesar 857±410 kkal/hari 43

Lamsudin dkk : BB ↓ (p < 0.05) 11

Adlouni dkk: tidak berubah ( 2,6% , p<0,1

Pengaruh Puasa Ramadhan terhadap Tekanan Darah

TD Sistolik - Mughni dkk:↓ yang bermakna dengan p

= 0,02 (p<0,05)– Lamsudin dkk : TDS ↓ (p< 0,05– Soehardjono dan Parsoedi (1992) pengendalian

diri stres emosional ↓ tidak terjadi vasokonstriksi , hal ini mungkin dapat ↓ TDS.

– Afifi (1997) : Puasa Ramadhan stres emosional

– Mughni,dkk : tidak berbeda dengan p = 0,21 (p>0,05)

– Lamsudin dkk : TDD ↓(p< 0,5

TD Diastolik

SIMPULAN Mughni,dkk : Secara umum puasa

Ramadhan berpengaruh dapat ↓Faktor

Resiko Aterosklerosis pada studi Tg, BB dan TDS sedangkan pada total kolesterol, LDL,HDL, GDP dan TDD tidak berubah bermakna.

Simpulan

Pola hidup puasa Ramadhan dapat dianjurkan sebagai upaya ↓ Faktor Resiko Aterosklerosis.

Selamat Menunaikan Puasa Ramadhan , Mohon maaf lahir dan batin @bdul Mughni n Keluarga

Recommended