83
TANJUNG REDEB 2019 BADAN PERENCANAAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN KABUPATEN BERAU LAPORAN PENYELENGGARAAN PEMERINTAH DAERAH (LPPD)

LAPORAN PENYELENGGARAAN PEMERINTAH DAERAH

Embed Size (px)

Citation preview

TANJUNG REDEB

2019

BADAN PERENCANAAN PENELITIAN DAN

PENGEMBANGAN KABUPATEN BERAU

LAPORAN PENYELENGGARAAN

PEMERINTAH DAERAH

(LPPD)

BAPLITBANG

i

LPPD 2019

i

KATAPENGANTAR

Assalamu`alaikumWarahmatullahiWabarakatuh.

Puji syukur senantiasa kita panjatkan kehadirat ALLAH SWT yang telah

melimpahkan rahmat, taufiq dan hidayah-NYA pada kita sekalian, sehingga

Laporan Penyelenggaraan Pemerintahan daerah (LPPD) Badan Perencanaan

Penelitian dan Pengembangan (BAPLITBANG) Kabupaten Berau Tahun 2019

dapatterselesaikandenganbaik.

Penyusunan Laporan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah Badan

Perencanaan Penelitian dan Pengembangan Kabupaten Berau ini merupakan

perwujudankonkrittingkatpencapaiankinerja(performinggovernance)sebagai

pertanggungjawaban atas pelaksanaan kegiatan tahun 2018 yang telah

ditetapkanorganisasi.

Keberhasilan kinerja maupun permasalahan dan hambatan yang masih

dihadapi dalam penyelenggaraan pemerintahan merupakan tanggungjawab

bersama seluruh pegawai dibawah koordinasi Kepala BAPLITBANG. Untuk itu,

LPPDyang telahdisusun ininantinyadiharapkanmampumemberikan jawaban

atas keterbatasan pengelolaan sumber daya yang tersedia, sekaligus sebagai

media pembelajaran dalam upaya peningkatan kinerja guna pencapaian misi

organisasi.

Demikian laporan ini disampaikan, sebagai bahan Evaluasi Kinerja

Penyelenggaraan Pemerintah Daerah. Semoga seluruh upaya yang telah

dilaksanakan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat Kabupaten Berau

dan penyelenggaraan pemerintahan daerah menjadi ladang amal ibadah bagi

kitasemua,sertasemogaseluruhupayayangdilaksanakansenantiasamendapat

perlindungan,kekuatan,petunjuk,danridhaAllahSWT.

Wassalamu`alaikumWarahmatullahiWabarakatuh

BAPLITBANG

LPPD 2019

ii

DAFTAR ISI

HalKataPengantar........................................................................................................ iDaftarIsi.................................................................................................................. iiBABI Pendahuluan............................................................................................. 1 A.DasarHukumPembentukanPerangkatDaerah.................................... 1 B.DasarHukumSusunanOrganisasidanTataKerjaPerangkatDaerah... 1 C.NamaPerangkatDaerah....................................................................... 1 D.BidangUrusanWajibPemerintahanYangDilaksanakan...................... 1 E.StrukturOrganisasidanTataKerjaPerangkatDaerah.......................... 1 F.DaftarUrutKepangkatanPerangkatDaerah........................................ 4BABII UrusanKonkuren...................................................................................... 15

A. PerangkatDaerahPelaksana............................................................... 15B. ProgramdanKegiatan......................................................................... 15

A. URUSANPERENCANAAN.................................................................B. URUSANPENELITIANDANPENGEMBANGAN.................................

C. JumlahPegawai,KualifikasiPendidikan,PangkatdanGolongan,JumlahPejabatStrukturaldanFungsional.......................................... 18D. AlokasidanRealisasiAnggaran........................................................... 20

A. URUSANPERENCANAAN................................................................B. URUSANPENELITIANDANPENGEMBANGAN................................

E. KesesuaianPerencanaanPembangunanDaerah................................ 31F. KondisiSaranadanPrasaranayangDigunakan(lengkap,cukup,ataukurang)............................................................. 32G. PermasalahandanSolusi..................................................................... 47

BABIII TugasUmumPemerintahan.................................................................... 49

1. KerjasamaDaerahDenganPlhakKetiga........................................... 492. KoordinasiDenganInstansiVertikaldiDaerah................................ 51

BABIV AkuntabiliasKinerjaBaplitbang.............................................................. 52BABV PenghargaanTingkatNasionaldanTIngkatPropinsi............................. 78BABVI Penutup.................................................................................................. 80 A.Kesimpulan......................................................................................... 80 B.Saran................................................................................................... 80

BAPLITBANG

LPPD 2019

1 1

BABI

PENDAHULUAN

BadanPerencanaanPenelitiandanPengembanganmerupakansuatu

lembaga pemerintahan yang bertugas membantu Kepala Daerah dalam

menyelenggarakan dan melaksanakan kebijakan pemerintahan terutama

bertanggungjawabatasperencanaansertapenelitiandanpengembaangan.

A. DasarHukumPembentukanPerangkatDaerah

Pembentukan perangkat daerah berdasarkan Peraturan Daerah

Kabupaten Berau Nomor 7 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan

PerangkatDaerah.

B. DasarHukumSusunanOrganisasidanTataKerjaPerangkatDaerah

BerdasarkanPeraturanBupatiNomor76Tahun2016 tentangSusunan

OrganisasidanTataKerjaBadanPerencanaan,PenelitiandanPengembangan.

C. NamaPerangkatDaerah

NamaperangkatdaerahberdasarkanPeraturanBupatiNomor76Tahun

2016adalahBadanPerencanaanPenelitiandanPengembangan.

D. UrusanPemerintahanyangDilaksanakan

UrusanPemerintahanyangdilaksanakanBadanPerencanaanPenelitian

danPengembanganKabupatenBerauberdasarkanUndang-UndangNomor23

Tahun2014 tentangPemerintahanDaerahdanPeraturanPemerintahNomor

18Tahun2016 tentangPerangkatDaerahadalahUrusanPemerintahanFungi

Penunjang.

E. StrukturOrganisasidanTataKerjaBaplitbang

Berdasarkan Peraturan Bupati Berau Nomor 76 Tahun 2016 tentang

Penjabaran Tugas Pokok, Fungsi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah

BAPLITBANG

LPPD 2019

2 2

KabupatenBerau,bahwaBAPPEDAKabupatenBeraumempunyaikomposisistruktur

organisasisebagaiberikut:

1. Kepala

2. Sekretariat:

a. SubBagianUmumdanKepegawaian

b. SubBagianPenyusunanProgram

c. SubBagianKeuangandanAset

3. BidangEkonomi:

a. SubBidangEkonomidanSumberDayaAlam

b. SubBidangDuniaUsahadanPariwisata.

c. SubBidangAgro

4. BidangSosialBudaya:

a. SubBidangPendidikandanKesejahteraanSosial

b. SubBidangKependudukandanTenagaKerja

c. SubBidangPemerintahandanPemberdayaanMasyarakat

5. BidangPrasaranadanPengembanganWilayah:

a. SubBidangPrasaranadanSarana

b. SubBidangPemukimandanPenataanRuang

c. SubBidangSumberDayaAir

6. BidangPengendalianDatadanInformasi:

a. SubBidangDatadanInformasi

b. SubBidangMonitoringdanPelaporan

c. SubBidangEvaluasi

7. BidangPenelitiandanPengembangan:

a. SubBidangSosialdanPemerintahan

b. SubBidangFisikEkonomidanPembangunan

c. SubBidangInovasidanTEkhnologi

8. UPTD

9. KelompokJabatanFungsional

BAPLITBANG

LPPD 2019

3

STRUKTUR ORGANISASI

BADAN PERENCANAAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN KABUPATEN BERAU PERATURAN BUPATI BERAU NOMOR : 76 TAHUN 2016

Plt. KEPALA BADAN Ir. M. GAZALI, S.IP, MM. NIP. 19621227 199003 1 005

PEMBINA UTAMA MUDA / IVC

KEPALA BIDANG EKONOMI

MUHAMAD HANAPIAH, S.Pt, MM NIP. 19620617 198603 1 015

PEMBINA / IVa

KEPALA BIDANG SOSIAL BUDAYA

DESMUS ERYSA,SP NIP. 19781213 200212 1 006

PENATA TK. I / IIId

KEPALA BIDANG PRASARANA DAN PENGEMBANGAN WILAYAH

Ir. ENDAH ERNANY T, M.Si. NIP. 19690225 199803 2 004

PEMBINA / IVa

KEPALA BIDANG PENGENDALIAN DATA DAN INFORMASI

Dra. Hj. P. LINDRIASTUTI NIP. 19631231 198903 2 060

PEMBINA / IVa

KEPALA BIDANG PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN

Dr.BUSTAN,SE.M.Si NIP. 19740630 199603 1 003

PEMBINA / IVa

KEPALA SUB BAGIAN PENYUSUNAN PROGRAM

BACHTIAR, AMd NIP. 19730911 199803 1 007

PENATA / IIIc

KEPALA SUB BAGIAN UMUM DAN KEPEGAWAIAN

NINA LYDIA,SE NIP. 19700706 199303 2 009

PENATA / IIIc

KEPALA SUB BAGIAN KEUANGAN

Dra. SYAHRISAH NIP. 19690131 198902 1 001

PENATA TK. I / IIId

SEKRETARIS Ir. AGUS WAHYUDI, MM NIP. 19630812 199403 1 010

PEMBINA TK. I / IVb

KEPALA SUB BIDANG EKONOMI DAN SUMBER DAYA ALAM

M.HASBUL SYAFRANI, S.HUT, M.Si NIP. 19781231 200212 1 008

PENATA TK. I / IIId

KEPALA SUB BIDANG DUNIA USAHA DAN PARIWISATA Hj. ELLY KESUMA WIJAYA, SH

NIP. 19711202 199703 2 004 PENATA TK. I / IIId

KEPALA SUB BIDANG AGRO

SLAMET RIYADI, SE NIP. 19780911 200701 1 013

PENATA / IIIc

UPTD

KEPALA SUB BIDANG PENDIDIKAN DAN KESEJAHTERAAN SOSIAL

SUNARTI, S.Ip NIP. 19641014 198801 2 002

PENATA TK. I / IIId

KEPALA SUB BIDANG KEPENDUDUKAN DAN TENAGA KERJA

JUMARNO, SE NIP. 19670205 199003 1 009

PENATA TK. I / IIId

KEPALA SUB BIDANG PEMERINTAHAN & PEMBERDAYAAN MASY

NURYADIN, SE., M. Adm. SDA NIP. 19750529 200801 1 011

PENATA / IIIc

KEPALA SUB BIDANG PRASARANA DAN SARANA

Hj. MAYA WANDYANA HELMY, ST. NIP. 19780517 200212 2 007

PENATA TK. I / IIId

KEPALA SUB BIDANG PEMUKIMAN DAN TATA RUANG

SEKHNURDIN,S.Hut, M.Sc NIP. 19720901 199203 1 003

PEMBINA TK. I / Ivb

KEPALA SUB BIDANG SUMBER DAYA AIR

MUNIF AKHMAD RIVAI,. S. Si NIP. 19830114 200803 1 002

PENATA / IIIc

KEPALA SUB BIDANG DATA DAN INFORMASI HERMIN L TOBAN, ST

NIP. 19661021 199803 2 003 PENATA TK. I / IIId

KEPALA SUB BIDANG MONITORING DAN PELAPORAN

ABD AZIZ, SH NIP. 19631119 199203 1 002

PENATA TK. I / IIId

KEPALA SUB BIDANG EVALUASI

BASTIAN.ST.M.Si NIP. 19780312 200604 1 020

PENATA TK. I / IIId

KEPALA SUB BIDANG SOSIAL DAN PEMERINTAHAN

HAIRUDIN, S.Pt, M.Si NIP. 19781231 200604 1 040

PENATA / IIIc

KEPALA SUB BIDANG EKONOMI DAN PEMBANGUNAN

KHAIRUL, S.Pdi NIP. 19630403 198603 1 028

PENATA TK. I / IIId

KEPALA SUB BIDANG INOVASI DAN TEKHNOLOGI

ARIEF RUDI HERMAWAN, S.Si. APT NIP. 19731010 200312 1 014

PEMBINA / IVa

KELOMPOK JABATAN FUNGSIONAL

BAPLITBANG

LPPD 2019

4

F. Daftar Urut Kepangkatan (DUK) Baplitbang

DAFTARURUTKEPANGKATANPEGAWAINEGERISIPIL

PER31DESEMBER2019TAHUN2019

NAMA PANGKAT JABATAN MASAKERJA LATIHANJABATAN PENDIDIKAN

AGAMANO TEMPAT/TANGGAL NIP GOL/TMT ESELON NAMAJABATAN TMT TAHUNBULAN NAMA TAHUN NAMAJURUSAN TAHUN

LULUS LAHIR RUANG

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 15

1

Ir.H.AgusWahyudi,MM

196308121994031010 IV/c 01/10/19 II.a KepalaBadan 01/02/19 27thn 8bln

ADUM 1996

UnmulPascaSarjanaMagisterManajemen 2003 Islam

ADUMLA 1998

TelukBayur,12-08-1963PIMIII 2003

PIMII 2016

2

MuhamadHanapiah,S.Pt,MM

196206171986031015 IV/b 01/10/19 II.b Sekretaris 01/02/19 31thn 05bln

ADUM 2002 UniversitasDiponogoroSarjanaPeternakanMagisterManajemen

1988 IslamHuluSungaiTengah,17Juni

1962 PIMIII 2009

3

Dra.Hj.P.Lindriastuti

196312311989032060 IV/a 01-04-2009 III.b

Kabid.PengendalianData

danInformasi03/01/17 30thn 0bln

PIMIV 2003

StieJayaNegaraMalang 1986 Islam

Kudus,31/12/1963 PIMIII 2009

4

Ir.EndahErnanyTriariani,M.Si

196902251998032004 IV/a 01-04-2013 III.b

Kabid.Prasarana&Pengembangan

Wilayah03/01/17 21thn 0bln

TMPP-D 1999 PascaSarjanaUnmulSamarindaMagisterEkonomiPerencanaan

Pembangunan

2013 IslamPIMIV 2004

Magetan,25-02-1969PIMIII 2012

BAPLITBANG

LPPD 2019

5

5

DR.Bustan,SE,M.Si

197406301996031003 IV/a 01/04/16 III.b KabidPenelitian&Pengembangan 02/01/19 23thn 0bln PIMIV 200 DoktorIlmuEkonomiUniv.

Padjadjaran(UNPAD) 2016 Islam

Maluang,30/06/1974

6

Hj.EllyKesumaWijaya,SH

197112021997032004 III/d 01/04/06 III.b KabidEkonomi 01/02/19 22thn 0bln ADUM 2002 Univ.17Agustus1945SamarindaSarjanaHukum 1995 Islam

Samarinda,02-12-1971

7

DesmusErysa,SP

197812132002121006 III/d 01/04/15 III.b KabidSosialBudaya 03/05/18 16thn 3bln PIMIV 2012 UnmulAgronomiSarjanaPertanian 2002 Islam

Sambaliung,13-12-1978

8

ArifRudiHermawan,S.Si,M.Si,Apt

197310102003121014 IV/a 01/10/16 IV.a KasubbidInovasidanTeknologi 12/01/17 15thn 3bln PIMIV 2018 Mag.FarmasiKlinikUGM 2008 Islam

Jombang,10/10/1973

9

H.Sekhnurdin,S.Hut,M.Sc

197209011992031003 IV/a 01/10/18 IV.aKasubbid

PemukimandanTataRuang

12/01/17 27thn 0bln PIMIV 2011 Univ.UGM 2008 Islam

GunungTabur,01/09/1972

10

Dra.Syahrisah

196901311989022001 III/d 01/10/07 IV.a Kasubbag.KeuangandanAset 12/01/17 30thn 1bln PIMIV 2010 STISSamarinda 1993 Islam

Sanga-Sanga,31/01/1969

BAPLITBANG

LPPD 2019

6

11

HerminLimbongToban,ST.

196610211998032003 III/d 01/10/07 IV.a KasubbidDatadanInformasi 12/01/17 21thn 1bln PIMIV 2003 stDarmaYadiUjung

PandangTeknikIndustri

1992

Kristen

TanaToraja,21-10-1966 1995

12

Khairul,S.Pdi

196304031986031028 III/d 01/04/11 IV.a KasubbidEkonomidanPembangunan 31/12/18 20thn 1bln ADUM 1998 STITMuhammadiyah

SarjanaPendidikan 2005 Islam

MuaraJawa,03-04-1963

13

Sunarti,S.IP

196410141988012002 III/d 01/04/14 IV.a

KasubbidPendidikandanKesejahteraan

Sosial

02/01/19 28thn 9bln ADUM 1999UniversitasTerbuka

SarjanaIlmuPemerintahan

2004 Islam

TanjungRedeb,14/10/1964

14

Hj.MayaWandyanaHelmy,ST

197805172002122007 III/d 01/04/14 IV.aKasubbid.

PrasaranadanSarana

12/01/17 14thn 1bln PIMIV 2011 ITNMalangTs&Perenc/PlanologiSarjanaTeknik 2001 Islam

TanjungRedeb,17-05-1978

15

Jumarno,SE.

196702051990031009 III/d 01/04/16 IV.aKasubbid

KependudukandanKetenagakerjaan

12/01/17 18thn 7bln PIMIV 2016STIEMTg.Redeb

ManajemenSarjanaEkonomi

2003 Islam

NgemplakSleman,05-02-1967

16

H.Abd.Aziz,SH

196311191992031002 III/d 01/10/16 IV.aKasubbid

MonitoringdanPelaporan

12/01/17 24thn 7bln PIMIV 2010 SarjanaHukum 2005 Islam

Batu-batu,19-11-1963

BAPLITBANG

LPPD 2019

7

17

M.HasbulSyafrani,S.Hut,M.Si

197812312002121008 IIId 01/04/18 IV.aKasubbidEkonomidanSumberDaya

Alam02/01/19 12thn 0bln PIMIV 2014

UniversitasMulawarmanSarjanaKehutananMagisterSains

2016 Islam

TanjungRedeb,31/12/1978

18

Bastian,ST,M.Si

197803122006041020 III/d 01/04/18 IV.a KasubbidEvaluasi 05/10/17 14thn 1bln - UnmulSamarindaPascaSarjanaMagisterSains 2013 Islam

Cendrana,12-03-1978

19

Hairudin,S.Pt,M.Si

197812312006041040 III/d 01/10/18 IV.a KasubbidSosialdanPemerintahan 02/01/19 16thm 9bln PIMIV 2017 MagisterManajemen

SumberDayaPeternakan 2014 Islam

LombokTimur,31/12/1978

20

SlametRiyadi,SE

197809112007011013 III/d 01/10/18 IV.a KasubbidAgro 12/01/17 14thn 9bln PIMIV 2017 SarjanaEkonomiStiemTanjungRedeb 2003 Islam

Klaten,11/09/1978

21

197007061993032009 III/d 01/04/19 IV.a KasubbagUmumdanKepegawaian 02/01/19 21thn 01bln

ADUM 1993

2005 IslamNinaLydia,SE SarjanaEkonomi

Amuntai,06/07/1970PIMIV 2015

Pembangunan

22

SitiHalijah,SE197306092007012

008 III/d 01/04/19 IV.aKasubbidDunia

usahadanPariwisata

01/02/19 16thn 5bln - - Univ.CokroaminotoYogyaSarjanaEkonomi 2000 Islam

TanjungRedeb,09-06-1973

BAPLITBANG

LPPD 2019

8

23

Nuryadin,SE,M.Adm,SDA

197505292008011011 III/c 01/04/16 IV.a

KasubbidPemerintahandanPemberdayaanMasyarakat

15/01/17 11thn 5bln PIMIII - MagisterSTIALANMakassar 2014 Islam

SaluBulung,29/05/1975

24

MunifAkhmadRivai,S.Si

198301142008031002 III/c 01/04/16 IV.a KasubbidSumberDayaAir 12/01/17 8thn 1bln PIMIV 2017 UGMPembangunan

Wilayah 2006 Islam

Jambi,14/01/1983

25

Bachtiar,A.Md.

197309111998031007 III/c 01/10/16 IV.aKasubbag.PenyusunanProgram

12/01/17 16thn 7bln PIMIV 2016 PoltenikUnmulDiploma3 1996 Islam

Sambaliung,11-09-1973

26

IkaFitriana,SE

198108252007012010 III/d 01/04/19 - PengadministrasiKeuangan 01/01/07 15thn 3bln - -

STIEMTg.RedebManajemenSarjana

Ekonomi2003 Islam

TelukBayur,25-08-1981

27

Misriyani,SP

197712222007012009 III/d 01/10/19 -Pengelola

MonitoringdanEvaluasi

01/04/11 16thn 9bln - - Univ.WidyagamaSarjanaPertanian 2002 Islam

GunungTabung,22-12-1977

28

Yusran,S.K.M197412121998031

012 III/c 01/10/16 - Bendahara 01/02/19 16thn 7bln - - UniversitasAirlangga 2007 Islam

KarangIntan,12-12-1974

BAPLITBANG

LPPD 2019

9

29

A.M.Sybli.S.Kom

198004022010011013 III/c 01/04/18 -

PenyusunRencanasarana

PengembanganUsaha

01/02/19 13thn 3bln - - SarjanaKomputer 2004 Islam

TanjungRedeb,02-04-1980

30

DahlanSupu,ST

197904302011011006 III/c 01/04/19 -

AnalisPengembanganSaranadanPrasarana

01/04/17 13thn 11bln - - Universitas45SarjanaTeknik 2004 Islam

Nunukan,30/04/1979

31

MiraRestyDahlia,S.Sos

198801222011012006 III/c 01/04/19 -

PenyusunKerjasamaPendidikan

Kependudukan

08/04/19 8thn 3bln - - SarjanaPemerintahan 2010 Islam

Berau,22Januari1988

32

RobySarta,SE

197803232012121001 III/b 01/04/17 -Penyusun

KebutuhanBarangInventaris

01/04/17 12thn 3bln - -UniversitasWidyaGama

SamarindaSarjanaEkonomi

2002 Islam

TanjungRedeb,23-03-1978

33

Salmah,SE

197304092008012013 III/b 01/10/17 -PenyusunRencana

KegiatandanAnggaran

09/05/18 8thn 9bln - -STIEMTanjungRedebEkonomiPembangunan

SarjanaEkonomi2000 Islam

Sambaliung,09/04/1973

34

IndahFaridahOktavia,SE

198210142009012007 III/b 01/10/18 - AnalisSumberDayaAir 01/04/17 9thn 6bln - -

STIEMTg.RedebManajemenSarjana

Ekonomi2014 Islam

TanjungRedeb,14-10-1982

BAPLITBANG

LPPD 2019

10

35

H.Wahyulanda,A.Md

197406262008011011 III/a 01/010/2016 - PenelaahData

SumberDayaAlam 01/02/19 10thn 9bln - - UniversitasMulawarmanDiploma3Kehutanan 1995 Islam

TelukBayur,26/06/1974

36

DestiyanaSumalaSartio,S.IP

199412142016092001 III/a 01/10/17 - AnalisProgramPembangunan 01/10/17 3thn 0bln - - Manajemen

Pembangunan 2017 Islam

Kapuas,14-12-1994

37

AchmadLamong,SE

197907182010011021 III/a 01/04/18 - PengadministrasiUmum 04/03/19 8thn 5bln - -

STIEMTg.RedebManajemenSarjana

Ekonomi2006 Islam

Berau,18/07/1979

38

JemiArafik,SP

198410282002121006 III/a 01/10/18 -Pengelola

PengendalianPemanfaatanRuang

01/05/17 10thn 10bln - - SarjanaPertanian 2002 Islam

TanjungRedeb,28/10/1984

39

Yuliani,SE

198007072007012024 III/a 01/10/18 -

Pengelolabahandatabase

kelembagaanpetani

01/02/19 9thn 6bln - - SarjanaEkonomi 1999 Islam

TanjungRedeb,07-'07-1980

40

M.Zainu'adlyLatif,S.STP

199604162017081001 III/a 01/11/18 - AnalisData&Informasi 01/11/18 2thn 0bln - - InstitutPemerintahan

DalamNegeri 2018 Islam

Kotabaru,16-04-1996

BAPLITBANG

LPPD 2019

11

41

DeviFitrianto,SE

198506252009011004 III/a 01/04/19 - AnalisPengelolaanSaranaProgram 01/03/17 9thn 5bln - - SarjanaEkonomi 2003 Islam

Gunungtabur,25/06/1985

42

Supradiansyah

197307082006041010 II/d 01/04/18 -

PengadministrasianProgramdanTata

OperasionalPenelitian

01/04/17 16thn 7bln - - SLTA 1994 Islam

Tarakan,08-07-1973

43

DinaMardiana

197903252007012013 II/d 01/04/19 -PengolahdataPerencanaanpenganggaran

01/01/15 21thn 3bln - - SLTA 1995 Islam

Berau,25-03-1979

44

RieskanMansyur,ST

197304192007011013 II/d 01/04/19 - PengawasTataRuang 01/04/15 16thn 5bln - - UniversitasPembangunan

NasionalVeteranJogya 2011 Islam

Tarakan,19-4-1973

45

EdyDartoyo

197905182007011010 II/d 01/10/19 -

PenyusunRencanaBahanTeknisPrasaranadan

Sarana

01/04/11 17thn 0bln - - SLTA 1997 Islam

Sambaliung,18-05-1979

46

ErwinRahkman

198105132009011007 II/c 01/04/17 -PengelolaData

LayananInformasidanEdukasiPublik

01/04/17 13thn 7bln - - SLTA 2002 Islam

GunungTabur,13-05-1981

BAPLITBANG

LPPD 2019

12

47

Rahmawati

198211202007012006 II/c 01/04/16 - PengadministrasiKepegawaian 02/05/19 13thn 6bln - - SLTA 2000 Islam

Berau,20-11-1982

49

Ronny

197711072010011014 II/a 01/10/18 -

PengelolaPemanfaatanBarangMilik

Daerah

01/04/17 11thn 9bln - - SLTP 1994 Islam

TanjunghRedeb,07/11/1977

BAPLITBANG

LPPD 2019

13

DAFTAR PTT BAPLITBANG KABUPATEN BERAU

TAHUN 2019

NO NAMANAMA MASA

PENDIDIKANTEMPAT USIA

L/P AGAMAJABATAN KERJA TGLLAHIR (TAHUN)

1 2 3 4 5 6 7 8 9

1 ABDULLAH,SE SUPIR 9TAHUN3BULAN

SARJANAEKONOMI(S1)TANJUNGREDEB

32THN L ISLAM26/06/87

2 USMANWALDY,SP CARAKA/PRAMUBAKTI 5TAHUN3BULAN

SARJANAPERTANIAN(S1)TARAKAN

31THN L ISLAM22/01/88

3 HERRYSEPTIANTO,AS PELAYANKANTOR/PRAMUBAKTI 5TAHUN3BULAN SMA

SAMBALIUNG28THN L ISLAM

13/09/91

4 LIDYAWATI,S.Pdi CLEANINGSERVICE/PRAMUKEBERSIHAN5TAHUN3BULAN SARJANAPENDIDIKANISLAM(S1)

BERAU27THN P ISLAM

15/06/92

5 CECEPSUPRIADI CLEANINGSERVICE/PRAMUKEBERSIHAN4TAHUN8BULAN SMA

KARANGANYAR24THN L ISLAM

23/11/95

6 ERWANSYAH,SE CLEANINGSERVICE/PRAMUKEBERSIHAN4TAHUN4BULAN SARJANAEKONOMI(S1)

TANJUNGREDEB30THN L ISLAM

23/05/89

7ELDINYUDISTHIRA,S.Kom PENGELOLADATAKREATIVITASDANINOVASI

4TAHUN4BULAN SARJANAKOMPUTER(S1)

GUNUNGTABUR36THN L ISLAM

02/09/83

8 MAULANIBASRIPENGELOLADATAPENCEGAHANDAN

MONITORING4TAHUN4BULAN SMA

SAMARINDA28THN L ISLAM

13/09/91

9 RAMADHANIADJI,S.KomPENGELOLADATAPENCEGAHANDAN

MONITORING3TAHUN3BULAN SARJANAKOMPUTER(S1)

TANJUNGREDEB26THN L ISLAM

16/03/93

10. RANDARIASYAH,SEANALISAPLIKASIDANPENGELOLAANDATA

SISTEMKEUANGAN1TAHUN5BULAN SARJANAEKONOMI(S1)

TANJUNGREDEB27THN L ISLAM

14/02/92

BAPLITBANG

LPPD 2019

14

11 SAHRUNADIN,S.Pd.i CLEANINGSERVICE/PRAMUKEBERSIHAN 1TAHUN3BULAN SARJANAPENDIDIKANFISIKA(S1)

RUPE30THN L ISLAM

04/02/89

12 AHMADSAHYANI PETUGASKEAMANAN 1BULAN SMABANGUN

31THN L ISLAM06/04/88

13 AHMADMIZUARI PRAMUTAMAN/TUKANGKEBUN 1BULAN SMABERAU

21THN L ISLAM22FEBRUARI1998

BAPLITBANG

LPPD 2019

15

BABII

URUSANKONKUREN

A. PerangkatDaerahPelaksana

PembentukanperangkatdaerahadalahberdasarkanPeraturanDaerah

Kabuapaten Berau Nomor 7 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan

Perangkat Daerah. Sedangkan nama perangkat daerahnya berdasarkan

PeraturanBupatiBerauNomor76Tahun2016tentangSusunanOrganisasidan

TataKerjaBadanPerencanaanPenelitiandanPengembangan.

Sesuai dengan Peraturan Bupati Berau Nomor 76 Tahun 2016 bahwa

Baplitbang Kabupaten Berau merupakan unsur perencana penyelenggaraan

pemerintahdaerah,yangdipimpinolehkepalabadan,berkedudukandibawah

danbertanggungjawabkepadaKepalaDaerahmelaluiSekretarisDaerah.

Baplitbang Kabupaten Berau mempunyai tugas pokok melaksanakan

penyusunan dan pelaksanaan kebijakan daerah di bidang perencanaan

pembangunan,penelitiandanpengembangan.

B. ProgramdanKegiatanBerdasarkanDPPABaplitbangTahun2019

BaplitbangKabupatenBeraumelaksanakanurusanpemerintahan funsi

penunjang bidang perencanaan, yang dijabarkan dalam 12 (tdua belas)

programdan52(limapuluhdua)Kegiatan.Dapatdilihatpadatabelberikut:

BAPLITBANG

LPPD 2019

16

Tabel 2.1. Program dan kegiatan Baplitbang Tahun 2019

No Program/Kegiatan Kegiatan

1 2 3

1 ProgramPelayananAdministrasiPerkantoran

1 Penyediaanjasasuratmenyurat

2 Penyediaanjasakomunikasi,sumberdayaairdanlistrik

3 Penyediaanjasapemeliharaandanperijinankendaraandinas/operasional

4 Penyediaanjasaadministrasikeuangan

5 Penyediaanjasakebersihankantor

6 Penyediaanjasaperbaikanperalatankerja

7 Penyediaanalattuliskantor

8 Penyediaanbarangcetakandanpenggandaan

9 Penyediaankomponeninstalasilistrik/peneranganbangunankantor

10 Penyediaanperalatandanperlengkapankantor

11 Penyediaanperalatanrumahtangga

12 Penyediaanbahanbacaandanperaturanperundang-undangan

13 Penyediaanmakanandanminuman

14 Rapat-rapatkoordinasidankonsultasikeluardaerah

15 Rapat-rapatkoordinasidankonsultasikedalamdaerah

16 Penyediaanjasaadministrasi/teknisperkantoran

2 ProgramPeningkatanSaranadanPrasaranaAparatur

1 PengadaanMeubelair

3 ProgramPeningkatanKapasitasSumberDayaAparatur

1 Bimbinganteknisimplementasiperaturanperundang-undangan

4 ProgramPeningkatanPengembanganSistemPelaporanCapaianKinerjadanKeuangan

1 SosialisasikinerjaSKPD

2 PenyusunandokumenperencanaandanlaporancapaiankinerjaSKPD

BAPLITBANG

LPPD 2019

17

5 ProgramPengembanganData/Informasi

1 PenyusunandanPengumpulanDataInformasiPembangunanDaerah

6 ProgramPeningkatanKapasitasKelembagaanPerencanaanPembangunanDaerah

1 Peningkatankemampuanteknisaparatperencana

7 ProgramPerencanaanPembangunanDaerah

1 PenyusunanrancanganRKPD

2 PenyelenggaraanmusrenbangRKPD

3 SosialisasidanSinkronisasiPerencanaanTerpadu

4 KoordinasidanfasilitasipenyusunanRKA-SKPD

5 E-Planning

6 PersiapanPenyusunanRPJMDTeknokratikTahun2021-2026

8 ProgramPerencanaanPembangunanEkonomi

1 Koordinasiperencanaanpembangunanbidangekonomi

2 KoordinasiPercepatanPembangunanDuniaUsahadanPariwisataDaerah

3 KoordinasiPercepatanPembangunanPertanianDalamArtiLuas

4 KoordinasiPembangunanEkonomiHijaudanAksiMitigasi

9 ProgramPerencanaanSosialdanBudaya

1 KoordinasiperencanaanPendidikandanKesejahteraanSosial

2 PerencanaanPemerintahandanPemberdayaanMasyarakat

3 PerencanaanKependudukandanKetenagakerjaan

4 KoordinasiProgramPenanggulanganKemiskinan

10 ProgramPerencanaanPrasaranadanPengembanganWilayah

1 KoordinasiPerencanaanPrasaranaWilayah

2 KoordinasiPerencanaanPengembanganWilayahdanTataRuang

3 PerencanaanSumberDayaAir

4 KoordinasiPerencanaanKeciptakaryaan

5 PenyusunanBasisDataInfrastrukturBerbasisGeospasial

BAPLITBANG

LPPD 2019

18

6 PenyusunanRencanaAksiDaerahAirMinumdanPenyehatanLingkungan(RAD-AMPL)

11 ProgramPerencanaan,PenelitiandanPengembangan

1 Koordinasibidangpenelitiandanpengembangan

2 KoordinasiPenguatanSistemInovasiDaerah(SIDA)

3 KoordinasidanFasilitasiDewanRisetDaerah

4 PenyusunanIndeksKepuasanMasyarakat

12 ProgramEvaluasiHasilRencanaPembangunanDaerah

1 MonitoringdanPelaporanPelaksanaanPembangunanDaerah

2 PengendaliandanEvaluasi

3 FasilitasiInformasiGeospasialPembangunanDaerahKab.Berau

4 KoordinasiBidangPengendalianDatadanInformasi

5 PengelolaanLKPJBupati

C. Jumlah Pegawai, Kualifikasi Pendidikan, Pangkat dan Golongan,

Jumlah Pejabat Struktural dan Fungsional.

Sumber daya manusia aparatur pada Badan Perencanaan

Penelitian dan Pengembangan Kabupaten Berau yang melaksanakan

fungsi perencanaan, penelitian dan pengembangan berjumlah ASN 49

(empat puluh sembilan) orang dan PTT 12 (dua belas) orang. Untuk

rincian dapat dilihat pada tabel berikut :

BAPLITBANG

LPPD 2019

19

Tabel 2.2 Daftar Tingkat Pendidikan Pegawai Baplitbang Kabupaten Berau

Tahun 2019

NO TINGKAT PENDIDIKAN JUMLAH

1 SLTP 1 Orang

2 SLTA 5 Orang

3 DIPLOMA II/III (D-2 / D-3) 2 Orang

4 STRATA 1 30 Orang

5 STRATA 2 10 Orang

6 STRATA 3 1 Orang

JUMLAH 49 Orang

Dilihat dari segi pendidikan, komposisi pegawai pada Badan

Perencanaan Penelitian dan Pengembangan Kabupaten Berau telah

memadai untuk melaksanakan tugas-tugas di bidang Perencanaan.

Selanjutnya komposisi pegawai berdasarkan golongan dapat

dilihat pada tabel berikut : Tabel 2.3

Daftar Pangkat dan Golongan Pegawai Baplitbang Kabupaten Berau Tahun 2019

NO Pangkat / Golongan JUMLAH

1 Juru Muda/IA

2 Juru Muda TK. I/IB

3 Juru/IC

4 Juru TK. I/ID

5 Pengatur Muda/IIA 1

6 Pengatur Muda TK. I/IIB

7 Pengatur/IIC 2

8 Pengatur TK. I/IID 4

9 Penata Muda/IIIA 8

10 Penata Muda TK. I/IIIB 3

11 Penata /IIIC 6

12 Penata TK. I/IIID 17

13 Pembina /IVA 6

14 Pembina TK I/IVB 1

15 Pembina Utama Muda/IVC 1

16 Pembina Utama Madya/IVD

17 Pembina Utama/IVE

JUMLAH 49

BAPLITBANG

LPPD 2019

20

Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa 14% merupakan pegawai

yang mempunyai pangkat dan golongan (2), sebanyak 69% merupakan

pegawai yang mempunyai pangkat dan golongan (3), dan sebanyak

16% merupakan pegawai yang mempunyai pangkat dan golongan (4).

Komposisi pegawai berdasarkan jabatan pada Bapltibang

Kabupanten Berau dapat dilihat pada tabel berikut : Tabel 2.4

Daftar Pejabat Struktural dan Pejabat Fungsional Baplitbang Kabupaten Berau Tahun 2019

NO URAIAN JUMLAH

1 Pejabat Struktural 49 Orang

2 Pejabat Fungsional

JUMLAH 49 Orang

Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa di Baplitbang Kabupaten

Berau seluruhnya merupakan pejabat struktural, tidak ada pejabat

fungsional.

D. Alokasi dan Realisasi Anggaran.

Berdasarkan APBDP Kabupaten Berau Tahun Anggaran 2019,

alokasi Belanja Daerah untuk Baplitbang Kabupaten Berau

dianggarkan sebesar Rp. 20.001.215.000,-yang terdiri dari Belanja

Tidak Langsung sebesar Rp. 6.154.775.000,- dan Belanja Langsung

sebesar Rp. 13.846.440.000,-

Laporan realisasi yang menjabarkan kegiatan keuangan

menunjukkan ketaatan terhadap pelaksanaan APBD serta

perubahannya. Sampai dengan berakhirnya Tahun Anggaran 2019,

realisasi Belanja adalah sebesar Rp. 17.787.610.758,- atau sebesar

88,93% yang terdiri dari Belanja Tidak Langsung terealiasi sebesar Rp.

5.662.782.104,- atau 92,01% dan Belanja Langsung terealisasi

sebesar Rp. 12.124.828.654,- atau 87,92%.

BAPLITBANG

LPPD 2019

21

Selanjutnya disampaikan realisasi fisik dan keuangan per

program dan kegiatan berserta capaian kinerja Badan Perencanaan

Penelitian dan Pengembangan Kabupaten Berau Tahun Anggaran

2019 sebagai berikut :

1. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

Pelaksanaan Program Pelayanan Administrasi

Perkantoran yang dianggarkan sebesar Rp. 2.573.545.000,00

dengan capaian realisasi keuangan adalah sebesar Rp.

2.303.134.449,00 dengan persentase 87,92%,. Indikator dari

program ini adalah (Persentase Unit Kerja internal yang terlayani

dengan baik) dengan target 100%. Capaian dari program ini

adalah 100% dimana dari seluruh bidang dan sekretariat yang

dilayani dapat terlayani dengan baik dan bertujuan untuk

meningkatkan kualitas pelayanan internal. Adapun manfaat yang

diperoleh yaitu pelaksanaan administrasi perkantoran berjalan

dengan baik sehingga meningkatkan kualitas layanan internal.

Rinciannya dapat dilihat pada tabel berikut :

Program Pelayanan Administrasi Perkantoran sebagai berikut :

No URAIAN FISIK KEUANGAN

Satuan Target Realisasi % Target Realisasi %

1 2 3 4 5 6 7 8 9

1 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

% 100 100 100,00% 2.573.545.000 2.303.134.449 87,92%

1 Penyediaan jasa surat menyurat surat 3.500 4.000 114,29% 2.000.000 1.705.800 85,29%

2 Penyediaan jasa komunikasi, sumber daya air dan listrik

bulan 12 12 100,00% 224.000.000 211.894.273 94,60%

3

Penyediaan jasa pemeliharaan dan perijinan kendaraan dinas/operasional

unit 25 43 172,00% 319.000.000 246.477.190 77,27%

4 Penyediaan jasa administrasi keuangan orang 14 180.893.000 150.858.000 83,40%

5 Penyediaan jasa kebersihan kantor orang 4 192.917.000 168.304.640 87,24%

6 Penyediaan jasa perbaikan peralatan kerja jenis 12 40.000.000 38.628.233 96,57%

7 Penyediaan alat tulis kantor jenis 90 30.000.000 29.667.000 98,89%

8 Penyediaan barang cetakan dan penggandaan

jenis 10 15.000.000 12.544.500 83,63%

BAPLITBANG

LPPD 2019

22

9

Penyediaan komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor

buah 100 40.000.000 21.816.500 54,54%

10 Penyediaan peralatan dan perlengkapan kantor jenis 6 375.395.000 357.964.000 95,36%

11 Penyediaan peralatan rumah tangga jenis 5 9.900.000 9.700.000 97,98%

12 Penyediaan bahan bacaan dan peraturan perundang-undangan

jenis 2 56.000.000 55.500.000 99,11%

13 Penyediaan makanan dan minuman buah 12 171.000.000 127.121.600 74,34%

14 Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi keluar daerah

kali 40 600.000.000 593.860.393 98,98%

15 Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi ke dalam daerah

kali 90 110.000.000 107.500.000 97,73%

16 Penyediaan jasa administrasi / teknis perkantoran

orang 4 207.440.000 169.592.320 81,75%

2. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur, dengan

kegiatan :

Pelaksanaan Program Peningkatan Sarana dan Prasarana

Aparatur yang dianggarkan sebesar Rp. 45.000.000,- dengan

capaian realisasi keuangan sebesar Rp. 44.810.000,- dengan

persentase sebesar 99,58%. Program ini mempunyai indikator yaitu

Persentase pemenuhan sarana dan prasarana dengan kondisi baik

pada Unit Kerja internal. Dari target 100% yang akan dicapai pada

Tahun 2019 dapat terealisasi sebesar 100%. Hal ini

menggambarkan bahwa realisasi capaian dari target yang ditetapkan

dapat tercapai 100%. DIharapkan dengan tercapainya target

tersebut maka kebutuhan akan sarana dan prasarana yang baik di

lingkungan Baplitbang Kabupaten Berau semakin dapat terpenuhi

untuk menunjang pelaksanaan tugas sehari-hari. Rincian dari

program dapat dilihat pada tabel berikut :

Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

No URAIAN FISIK KEUANGAN

Satuan Target Realisasi % Target Realisasi %

1 2 3 4 5 6 7 8 9

2 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

% 100 100 100,00% 45.000.000 44.810.000 99,58%

1 Pengadaan Meubelair unit 1 1 100,00% 45.000.000 44.810.000 99,58%

BAPLITBANG

LPPD 2019

23

3. Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur, dengan

kegiatan :

Pelaksanaan Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya

Aparatur yang dianggarkan sebesar Rp. 75.000.000,- dengan

capaian realisasi keuangan sebesar Rp. 57.000.000,- dengan

persentase sebesar 76,00%. Program ini mempunyai indikator yaitu

Persentase aparatur yang memenuhi standar kompetensi/ kualifikasi

pada Unit Kerjanya. Dari target 80% yang akan dicapai pada Tahun

2019 dapat terealisasi sebesar 80%. Hal ini menggambarkan bahwa

realisasi capaian dari target yang ditetapkan dapat tercapai 100%.

Diharapkan dengan tercapainya target tersebut maka aparatur yang

mempunya kompetensi dan kualifikasi pada unit kerjanya dapat

terpenuhi dalam pelaksanaan tugasnya. Rincian dari program dapat

dilihat pada tabel berikut :

Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

No URAIAN FISIK KEUANGAN

Satuan Target Realisasi % Target Realisasi %

1 2 3 4 5 6 7 8 9

4 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

% 80 80 100,00% 75.000.000 57.000.000 76,00%

1 Bimbingan teknis implementasi peraturan perundang-undangan

Org 15 75.000.000 57.000.000 76,00%

4. Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian

Kinerja dan Keuangan, dengan kegiatan :

Pelaksanaan Program Peningkatan Pengembangan Sistem

Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan yang dianggarkan

sebesar Rp. 37.500.000,- dengan capaian realisasi keuangan

sebesar Rp. 34.191.791,- dengan persentase sebesar 90,73%.

Program ini mempunyai indikator yaitu Nilai Lakip. Dari target nilai

Lakip B yang akan dicapai pada Tahun 2019 dapat terealisasi

BAPLITBANG

LPPD 2019

24

dengan nilai A. Hal ini menggambarkan bahwa realisasi capaian dari

target yang ditetapkan dapat tercapai 100%. Diharapkan dengan

tercapainya target tersebut maka laporan yang disajikan dapat

semakin tepat waktu dan meningkat secara kualitas. Rincian dari

program dapat dilihat pada tabel berikut :

Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

No URAIAN FISIK KEUANGAN

Satuan Target Realisasi % Target Realisasi %

1 2 3 4 5 6 7 8 9

5

Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

NILAI B A 100,00% 37.500.000 34.191.791 90,73%

1 Sosialisasi Kinerja Program SKPD Keg 1 1 100,00% 20.000.000 19.500.000 97,50%

1 Penyusunan dokumen perencanaan dan laporan capaian kinerja SKPD

Dok 3 3 100,00% 17.500.000 14.691.791 83,95%

5. Program Pengembangan Data / Informasi, dengan kegiatan :

Pelaksanaan Program Pengembangan Data/Informasi yang

dianggarkan sebesar Rp. 295.000.000,- dengan capaian realisasi

keuangan sebesar Rp. 272.013.378,- dengan persentase sebesar

92,21%. Program ini mempunyai indikator yaitu Persentase

ketersedian data per SKPD. Dari target sebesar 100% yang akan

dicapai pada Tahun 2019 dapat terealisasi 100%. Hal ini

menggambarkan bahwa realisasi capaian dari target yang ditetapkan

dapat tercapai 100%. Diharapkan dengan tercapainya target

tersebut maka data-data yang diperlukan dalam proses perencanaan

pembangunan dapat semakin lengkap. Rincian dari program dapat

dilihat pada tabel berikut : Program Pengembangan Data / Informasi

No URAIAN FISIK KEUANGAN

Satuan Target Realisasi % Target Realisasi %

1 2 3 4 5 6 7 8 9

6 Program Pengembangan Data / Informasi

% 100 100 100,00% 295.000.000 272.013.378 92,21%

1

Penyusunan dan Pengumpulan Data Informasi Pembangunan Daerah

Dok 3 3 100,00% 295.000.000 272.013.378 92,21%

BAPLITBANG

LPPD 2019

25

6. Program Peningkatan Kapasitas Kelembagaan Perencanaan

Pembangunan Daerah, dengan kegiatan :

Pelaksanaan Program Peningkatan Kapasitas Kelembagaan

Perencanaan Pembangunan Daerah yang dianggarkan sebesar

Rp. 491.620.000,- dengan capaian realisasi keuangan sebesar Rp.

459.878.011,- dengan persentase sebesar 93,54%. Program ini

mempunyai indikator yaitu Persentase SKPD yang mampu

menyusun Renstra dengan baik dan benar. Dari target sebesar

70% yang akan dicapai pada Tahun 2019 dapat terealisasi 70%.

Hal ini menggambarkan bahwa realisasi capaian dari target yang

ditetapkan dapat tercapai 100%. Rincian dari program dapat dilihat

pada tabel berikut :

Program Peningkatan Kapasitas Kelembagaan Perencanaan Pembangunan Daerah

No URAIAN FISIK KEUANGAN

Satuan Target Realisasi % Target Realisasi %

1 2 3 4 5 6 7 8 9

7

Program Peningkatan Kapasitas Kelembagaan Perencanaan Pembangunan Daerah

% 70 70 100,00% 491.620.000 459.878.011 93,54%

1 Peningkatan kemampuan teknis aparat perencana org 5 38 760,00% 491.620.000 459.878.011 93,54%

7. Program Perencanaan Pembangunan Daerah, dengan kegiatan :

Pelaksanaan Program Perencanaan Pembangunan Daerah

yang dianggarkan sebesar Rp. 2.541.166.000,- dengan capaian

realisasi keuangan sebesar Rp. 2.219.643.352,- dengan persentase

sebesar 79,91%. Program ini mempunyai indikator yaitu Persentase

konsistensi program RPJMD dan RKPD. Dari target sebesar 100%

yang akan dicapai pada Tahun 2019 dapat terealisasi 84,47%. Hal

ini menggambarkan bahwa realisasi capaian dari target yang

ditetapkan belum dapat tercapai, hal ini dikarenakan Konsistensi

RKPD menjabarkan RPJMD sebesar 84,47% merupakan akumulasi

dari adanya program RPJMD yang tidak dijabarkan dalam RKPD

dan juga sebaliknya. Perubahan susunan program dalam RKPD

merupakan imbas dari terbitnya PP Nomor 18 Tahun 2017 tentang

Perangkat Daerah setelah RPJMD ditetapkan sehingga pada tahun

BAPLITBANG

LPPD 2019

26

2019 direncanakan penetapan RPJMD Perubahan. Menyikapi hal

tersebut, maka RKPD Tahun 2019 telah disusun sesuai dengan

rencana perubahan RPJMD pada prioritas-prioritas tertentu Rincian

dari program dapat dilihat pada tabel berikut :

Program Perencanaan Pembangunan Daerah

No URAIAN FISIK KEUANGAN

Satuan Target Realisasi % Target Realisasi %

1 2 3 4 5 6 7 8 9

8 Program Perencanaan Pembangunan Daerah % 100 84,47 84,47% 2.541.166.000 2.219.643.352 79,91%

1 Penyusunan rancangan RKPD dok 3 3 100,00% 435.000.000 407.913.772 93,77%

2 Penyelenggaraan musrenbang RKPD kali 16 16 100,00% 356.281.000 326.380.640 91,61%

3 Sosialisasi dan Sinkronisasi Perencanaan Terpadu

Kampung 10 10 100,00% 100.000.000 64.312.253 64,31%

4 Koordinasi dan fasilitasi penyusunan RKA-SKPD kali 4 4 100,00% 1.099.885.000 1.044.876.279 95,00%

5 E - Planning sistem 1 1 100,00% 350.000.000 248.694.827 71,06%

6 Persiapan Penyusunan RPJMD Teknokratik 2021-2026

dok 1 1 100,00% 200.000.000 127.465.581 63,73%

8. Program Perencanaan Pembangunan Bidang Ekonomi, dengan

kegiatan :

Pelaksanaan Program Perencanaan Pembangunan Ekonomi

yang dianggarkan sebesar Rp. 1.105.500.000,- dengan capaian

realisasi keuangan sebesar Rp. 999.434.870,- dengan persentase

sebesar 89,34%. Program ini mempunyai indikator yaitu Rata-rata

capaian kinerja program pembangunan bidang ekonomi. Dari target

sebesar 90% yang akan dicapai pada Tahun 2019 dapat terealisasi

90%. Hal ini menggambarkan bahwa realisasi capaian dari target

yang ditetapkan dapat tercapai 100%. Rincian dari program dapat

dilihat pada tabel berikut :

BAPLITBANG

LPPD 2019

27

Program Perencanaan Pembangunan Bidang Ekonomi

No URAIAN FISIK KEUANGAN

Satuan Target Realisasi % Target Realisasi %

1 2 3 4 5 6 7 8 9

9 Program Perencanaan Pembangunan Ekonomi % 90 90 100,00% 1.101.500.000 999.434.870 89,34%

1 Koordinasi perencanaan pembangunan bidang ekonomi

kali 14 14 100,00% 390.000.000 354.595.400 90,92%

3 Koordinasi Percepatan Pembangunan Pariwisata Daerah

kali 8 8 100,00% 291.000.000 257.847.504 88,61%

4 Koordinasi Percepatan Pembangunan Pertanian kali 8 8 100,00% 284.000.000 277.734.353 97,79%

5 Koordinasi Pembangunan Ekonomi Hijau dan Aksi Mitigasi

kali 4 4 100,00% 136.500.000 109.257.613 80,04%

9. Program Perencanaan Sosial dan Budaya, dengan kegiatan :

Pelaksanaan Program Perencanaan Sosial dan Budaya yang

dianggarkan sebesar Rp. 1.765.950.000,- dengan capaian realisasi

keuangan sebesar Rp. 1.568.574.126,- dengan persentase sebesar

89,12%. Program ini mempunyai indikator yaitu Rata-rata capaian

kinerja program pembangunan bidang Sosial dan Budaya. Dari

target sebesar 100% yang akan dicapai pada Tahun 2019 dapat

terealisasi 100%. Hal ini menggambarkan bahwa realisasi capaian

dari target yang ditetapkan dapat tercapai 100%. Rincian dari

program dapat dilihat pada tabel berikut :

Program Perencanaan Sosial dan Budaya

No URAIAN FISIK KEUANGAN

Satuan Target Realisasi % Target Realisasi %

1 2 3 4 5 6 7 8 9

10 Program Perencanaan Sosial dan Budaya % 100 100 100,00% 1.765.950.000 1.568.574.126 89,12%

1 Koordinasi perencanaan Pendidikan dan Kesejahteraan Sosial

kali 2 2 100,00% 369.020.000 328.663.324 89,06%

2

Perencanaan Pemerintahan dan Pemberdayaan Masyarakat

kali 5 5 100,00% 372.245.000 344.134.726 92,45%

3 Perencanaan Kependudukan dan Ketenagakerjaan

kali 5 5 100,00% 435.405.000 382.438.947 87,84%

5 Koordinasi Program Penanggulangan Kemiskinan

kali 1 1 100,00% 589.280.000 513.337.129 87,11%

BAPLITBANG

LPPD 2019

28

10. Program Perencanaan Prasarana dan Pengembangan Wilayah,

dengan kegiatan :

Pelaksanaan Program Perencanaan Prasarana dan

Pengembangan Wilayah yang dianggarkan sebesar Rp.

2.535.000.000,- dengan capaian realisasi keuangan sebesar Rp.

2.200.484.662,- dengan persentase sebesar 85,00%. Program ini

mempunyai indikator yaitu Rata-rata capaian kinerja program

pembangunan bidang prasarana dan pengmbangan wilayah. Dari

target sebesar 100% yang akan dicapai pada Tahun 2019 dapat

terealisasi 100%. Hal ini menggambarkan bahwa realisasi capaian

dari target yang ditetapkan dapat tercapai 100%. Rincian dari

program dapat dilihat pada tabel berikut :

Program Perencanaan Prasarana dan Pengembangan Wilayah

No URAIAN FISIK KEUANGAN

Satuan Target Realisasi % Target Realisasi %

1 2 3 4 5 6 7 8 9

11

Program Perencanaan Prasarana dan Pengembangan Wilayah

% 100 100 100,00% 2.535.000.000 2.200.484.662 85,00%

1 Koordinasi Perencanaan Prasarana Wilayah kali 15 15 100,00% 520.000.000 460.165.553 88,49%

2 Koordinasi Perencanaan Pengembangan Wilayah dan Tata Ruang

kali 5 5 100,00% 315.000.000 268.561.773 85,26%

3 Perencanaan Sumber Daya Air kali 5 5 100,00% 175.000.000 139.027.058 79,44%

4 Koordinasi Perencanaan Keciptakaryaan kali 12 12 100,00% 375.000.000 337.987.100 90,13%

5 Penyusunan Basis Data Infrastruktur Berbasis Geospasial

dok 1 1 100,00% 750.000.000 703.196.654 93,76%

6

Penyusunan Rencana Aksi Daerah Air Minum dan Penyehatan Lingkungan (RAD-AMPL)

dok 1 1 100,00% 400.000.000 291.546.524 72,89%

11. Program Perencanaan, Penelitian dan Pengembangan, dengan

kegiatan :

Pelaksanaan Program Perencanaan Penelitian dan

Pengembangan yang dianggarkan sebesar Rp. 976.000.000,-

dengan capaian realisasi keuangan sebesar Rp. 624.734.372,-

dengan persentase sebesar 60,37%. Program ini mempunyai

indikator yaitu Persentase hasil penelitian yang diimplementasikan.

BAPLITBANG

LPPD 2019

29

Dari target sebesar 100% yang akan dicapai pada Tahun 2019 dapat

terealisasi 100%. Hal ini menggambarkan bahwa realisasi capaian

dari target yang ditetapkan dapat tercapai 100%. Rincian dari

program dapat dilihat pada tabel berikut :

Program Perencanaan, Penelitian dan Pengembangan

No URAIAN FISIK KEUANGAN

Satuan Target Realisasi % Target Realisasi %

1 2 3 4 5 6 7 8 9

12 Program Perencanaan, Penelitian dan Pengembangan

% 100 100 100,00% 976.000.000 624.734.372 60,37%

1 Koordinasi bidang penelitian dan pengembangan

kali 12 12 100,00% 306.000.000 272.992.795 89,21%

2 Koordinasi Penguatan Sistem Inovasi Daerah (SIDA)

opd 1 1 100,00% 200.000.000 169.763.921 84,88%

3 Koordinasi dan Fasilitasi Dewan Riset Daerah kali 6 6 100,00% 270.000.000 181.977.656 67,40%

4 Penyusunan Indeks Kepuasan Masyarakat dok 1 0 0,00% 200.000.000 0 0,00%

12. Program Evaluasi Hasil Rencana Pembangunan Daerah, dengan

kegiatan :

Pelaksanaan Program Evaluasi Hasil Rencana Pembangunan

Daerah yang dianggarkan sebesar Rp. 1.409.509.000,- dengan

capaian realisasi keuangan sebesar Rp. 1.340.839.643,- dengan

persentase sebesar 94,40%. Program ini mempunyai indikator

yaitu Persentase perangkat daerah yang menyampaikan hasil

evaluasi rencana perangkat daerah tepat waktu. Dari target

sebesar 100% yang akan dicapai pada Tahun 2019 dapat

terealisasi 100%. Hal ini menggambarkan bahwa realisasi capaian

dari target yang ditetapkan dapat tercapai 100%. Rincian dari

program dapat dilihat pada tabel berikut :

BAPLITBANG

LPPD 2019

30

Program Evaluasi Hasil Rencana Pembangunan Daerah

No URAIAN FISIK KEUANGAN

Satuan Target Realisasi % Target Realisasi %

1 2 3 4 5 6 7 8 9

13 Program Evaluasi Hasil Rencana Pembangunan Daerah

% 100 100 100,00% 1.409.159.000 1.340.839.643 94,40%

1 Monitoring dan Pelaporan Pelaksanaan Pembangunan Daerah

dok 4 4 100,00% 447.500.000 436.689.760 97,58%

2 Pengendalian dan Evaluasi dok 2 2 100,00% 280.000.000 276.998.973 98,93%

3

Fasilitasi Informasi Geospasial Pembangunan Daerah Kab. Berau

dok 1 1 100,00% 250.000.000 229.274.200 91,71%

4 Koordinasi Bidang Pengendalian Data dan Informasi

kali 10 10 100,00% 200.000.000 176.099.574 88,05%

5 Pengelolaan LKPJ Bupati Berau dok 1 1 100,00% 231.659.000 221.777.136 95,73%

BAPLITBANG

LPPD 2019

31

E. Kesesuaian Perencanaan Pembangunan Daerah

Dalam pelaksanaan Program dan Kegiatan ( DPPA Tahun

Anggaran 2019 ) yang dilaksanakan dengan perencanaan

pembangunan daerah, bahwa dalam Perubahan Rencana Kerja

Pemerintah Daerah ( PRKPD ) Tahun 2019 sudah sesuai dengan

program kegiatan Badan Perencanaan Penelitian dan Pengembangan

Kabupaten Berau dapat dilihat pada tabel berikut :

KESESUAIAN PROGRAM DI RKPD DAN DPPA SKPD BAPLITBANG KAB. BERAU TAHUN 2019

No Program PRKPD 2019 Program DPPA 2019

1 2 3 1 Program Pelayanan Administrasi

Perkantoran Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

2 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

3 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

4 Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

5 Program Pengembangan Data / Informasi

Program Pengembangan Data / Informasi

6 Program Peningkatan Kapasitas Kelembagaan Perencanaan Pembangunan Daerah

Program Peningkatan Kapasitas Kelembagaan Perencanaan Pembangunan Daerah

7 Program Perencanaan Pembangunan Daerah

Program Perencanaan Pembangunan Daerah

8 Program Perencanaan Pembangunan Ekonomi

Program Perencanaan Pembangunan Ekonomi

9 Program Perencanaan Sosial dan Budaya

Program Perencanaan Sosial dan Budaya

10 Program Perencanaan Prasarana dan Pengembangan Wilayah

Program Perencanaan Prasarana dan Pengembangan Wilayah

11 Program Perencanaan, Penelitian dan Pengembangan

Program Perencanaan, Penelitian dan Pengembangan

12 Program Evaluasi Hasil Rencana Pembangunan Daerah

Program Evaluasi Hasil Rencana Pembangunan Daerah

BAPLITBANG

LPPD 2019

32

F. Kondisi Sarana dan Prasarana yang Digunakan

Kondisi sarana dan prasarana yang ada pada Badan

Perencanaan Penelitian dan Pengembangan Kabupaten Berau sampai

dengan akhir Tahun 2019, secara umum kondisinya baik. Dengan

rincian dapat dilihat pada tabel berikut :

Daftar Inventarisasi Barang Baplitbang Kabupaten Berau Tahun 2019.

No Kode Barang Register Nama / Jenis Barang Merk/ Type

Keadaan Barang

(B/KB/RB)

1 2 3 4 5 6

1 02.03.01.01.003 0001 Staion Wagon Hilux DC M/T Diesel Baik

2 02.03.01.01.003 0002 Staion Wagon Toyota Rush / M/T LTD New Baik

3 02.03.01.01.005 0001 Double Cabin Mitsubishi / L200 2.5 L GLS Double Cabin Baik

4 02.03.01.01.005 0002 Double Cabin Hilux 2,5 GM/T/DSl New / Doble Cabin Baik

5 02.03.01.01.006 0002 Mopen/Minibus Daihatsu / F700RG-TS Baik

6 02.03.01.01.006 0003 Mopen/Minibus Daihatsu / F700RG-TS Baik

7 02.03.01.01.006 0004 Mopen/Minibus Toyota / Avanza 1300 G (F601RM-GMMFJJ)

Baik

8 02.03.01.01.006 0005 Mopen/Minibus Toyota / Avanza 1300 G (F601RM-GMMGJJ)

Baik

9 02.03.01.01.006 0006 Mopen/Minibus Toyota / Avanza 1300 G (F601RM-GMMFJJ)

Baik

10 02.03.01.01.006 0007 Mopen/Minibus Toyota / Avanza 1300 G Baik

11 02.03.01.01.006 0008 Mopen/Minibus Toyota / Avanza 1300 G Baik

12 02.03.01.01.006 0009 Mopen/Minibus Toyota / INNOVA Baik

13 02.03.01.05.001 0005 Sepeda Motor Honda / C100 Astrea Baik

14 02.03.01.05.001 0006 Sepeda Motor Honda / C100 Astrea Baik

15 02.03.01.05.001 0007 Sepeda Motor Honda / Win MCB Baik

16 02.03.01.05.001 0001 Sepeda Motor Honda / C086 Rusak Berat

17 02.03.01.05.001 0002 Sepeda Motor Honda / MCB Baik

18 02.03.01.05.001 0004 Sepeda Motor Suzuki RC 100 / Tornado-GX Baik

19 02.03.01.05.001 0010 Sepeda Motor Honda / NF 100 SE Baik

20 02.03.01.05.001 0012 Sepeda Motor Yamaha / Zupiter Z New Baik

21 02.03.01.05.001 0014 Sepeda Motor Yamaha / Zupiter Z New Baik

22 02.03.01.05.001 0015 Sepeda Motor Yamaha / Zupiter Z New Baik

23 02.03.01.05.001 0016 Sepeda Motor Yamaha / Zupiter Z New Baik

24 02.03.01.05.001 0029 Sepeda Motor Yamaha / Jupiter Z CW FI Baik

25 02.03.01.05.001 0030 Sepeda Motor Yamaha / Jupiter Z CW FI Baik

26 02.03.01.05.001 0031 Sepeda Motor Yamaha / Jupiter Z CW FI Baik

27 02.03.01.05.001 0032 Sepeda Motor Yamaha / New V-ixion Baik

28 02.03.01.05.001 0019 Sepeda Motor Yamaha / Jupiter Z CW FI Baik

29 02.03.01.05.001 0020 Sepeda Motor Yamaha / Jupiter Z CW FI Baik

30 02.03.01.05.001 0022 Sepeda Motor yamaha FORCE Baik

31 02.03.01.05.001 0023 Sepeda Motor yamaha force Baik

32 02.03.01.05.001 0028 Sepeda Motor Kawasaki / Trail KLX 150 S Baik

33 02.03.01.05.001 0025 Sepeda Motor yamaha / vega force Baik

34 02.03.01.05.001 0026 Sepeda Motor yamaha / vega force Baik

35 02.03.01.05.001 0027 Sepeda Motor yamaha / vega force Baik

36 02.04.02.04.005 0001 Tripot Sirui / T-025X Baik

BAPLITBANG

LPPD 2019

33

No Kode Barang Register Nama / Jenis Barang Merk/ Type

Keadaan Barang

(B/KB/RB)

1 2 3 4 5 6 37 02.04.03.01.071 0003 Global Positioning System GARMIN 76 Baik

38 02.04.03.01.071 0004 Global Positioning System GARMIN / Oregon 300i Kurang Baik

39 02.04.03.01.071 0006 Global Positioning System GARMIN Baik

40 02.04.03.01.071 0007 Global Positioning System Garmin / 78s Baik

41 02.04.03.01.071 0008 Global Positioning System I Ware / Navigator Baik

42 02.04.03.01.071 0009 Global Positioning System Garmin Baik

43 02.04.03.01.071 0010 Global Positioning System Garmin Baik

44 02.04.03.01.071 0012 Global Positioning System NIKON Baik

45 02.04.03.08.024 0026 Air Conditioning Unit Panasonic Kurang Baik

46 02.04.03.08.024 0027 Air Conditioning Unit Organix Kurang Baik

47 02.04.03.08.024 0001 s/d 0002 Air Conditioning Unit Daikin Baik

48 02.04.03.08.024 0001 s/d 0003 Air Conditioning Unit Daikin Kurang Baik

49 02.04.03.08.024 0009 Air Conditioning Unit Daikin Baik

50 02.04.03.08.024 0010 Air Conditioning Unit Daikin Kurang Baik

51 02.04.03.08.024 0011 Air Conditioning Unit Daikin Kurang Baik

52 02.04.03.08.024 0012 Air Conditioning Unit Daikin Baik

53 02.04.03.08.024 0013 Air Conditioning Unit Daikin Baik

54 02.04.03.08.024 0014 Air Conditioning Unit Daikin Baik

55 02.04.03.08.024 0017 Air Conditioning Unit Daikin Baik

56 02.04.03.08.024 0018 Air Conditioning Unit Daikin Baik

57 02.04.03.08.024 0022 Air Conditioning Unit Daikin Baik

58 02.04.03.08.024 0023 Air Conditioning Unit Daikin Kurang Baik

59 02.04.03.08.024 0024 Air Conditioning Unit Daikin Baik

60 02.04.03.08.024 0025 Air Conditioning Unit Daikin Baik

61 02.04.03.08.024 0028 Air Conditioning Unit Sharp / 2 PK Baik

62 02.04.03.08.024 0001 Air Conditioning Unit Panasonic Baik

63 02.04.03.08.024 0002 Air Conditioning Unit Panasonic Baik

64 02.04.03.08.024 0003 Air Conditioning Unit Panasonic Baik

65 02.04.03.08.024 0004 Air Conditioning Unit Panasonic Baik

66 02.04.03.08.024 0005 Air Conditioning Unit Panasonic Baik

67 02.04.03.08.024 0006 Air Conditioning Unit Panasonic Baik

68 02.04.03.08.024 0007 Air Conditioning Unit Panasonic Baik

69 02.04.03.08.024 0008 Air Conditioning Unit Panasonic Baik

70 02.04.03.08.024 0029 Air Conditioning Unit Panasonic / Split CS-PN12SKJ Baik

71 02.04.03.09.013 0003 ALat Ukur Lainnya (Lain-lain) GARMIN Baik

72 02.04.03.09.013 0001 ALat Ukur Lainnya (Lain-lain) NIKON Baik

73 02.06.01.01.002 0003 Mesin Ketik Manual Standar (14-16)

Olympia Kurang Baik

74 02.06.01.01.002 0005 Mesin Ketik Manual Standar (14-16)

Olivetti Kurang Baik

75 02.06.01.01.002 0001 Mesin Ketik Manual Standar (14-16)

Olimpia / SM 18 Kurang Baik

76 02.06.01.01.002 0002 Mesin Ketik Manual Standar (14-16)

Olimpia / SM 18 Baik

77 02.06.01.01.002 0004 Mesin Ketik Manual Standar (14-16)

Olympia Baik

78 02.06.01.01.002 0006 Mesin Ketik Manual Standar (14-16)

Olympia Baik

79 02.06.01.01.002 0007 Mesin Ketik Manual Standar (14-16)

Brother Baik

80 02.06.01.01.002 0008 Mesin Ketik Manual Standar (14-16)

Brother Baik

81 02.06.01.01.002 0009 Mesin Ketik Manual Standar (14-16)

Brother Baik

82 02.06.01.01.002 0010 Mesin Ketik Manual Standar (14-16)

Brother Baik

83 02.06.01.01.002 0011 Mesin Ketik Manual Standar (14-16)

Brother Baik

84 02.06.01.01.003 0002 Mesin Ketik Manual Longewagen (18)

Olivetti Kurang Baik

85 02.06.01.01.007 0001 Mesin Ketik Elektronik Brother Baik

BAPLITBANG

LPPD 2019

34

No Kode Barang Register Nama / Jenis Barang Merk/ Type

Keadaan Barang

(B/KB/RB)

1 2 3 4 5 6 86 02.06.01.01.007 0002 Mesin Ketik Elektronik Nakajima Baik

87 02.06.01.03.007 0001 Mesin Foto Copy dengan Kertas Folio

Canon / IR1024 Baik

88 02.06.01.03.007 0002 Mesin Foto Copy dengan Kertas Folio

Canon / IR1024 Baik

89 02.06.01.03.007 0003 Mesin Foto Copy dengan Kertas Folio

Canon / iR 2002 Baik

90 02.06.01.03.007 0004 Mesin Foto Copy dengan Kertas Folio

Canon / iR2525 Baik

91 02.06.01.03.008 0001 Mesin Foto Copy dengan Kertas doble Folio

Canon Baik

92 02.06.01.03.009 0002 Mesin Foto Copy dengan kertas biasa folio

Canon Kurang Baik

93 02.06.01.03.009 0001 Mesin Foto Copy dengan kertas biasa folio

Gestetner Kurang Baik

94 02.06.01.03.010 0001 Mesin Foto Copy dengan kertas biasa doble folio

Canon Baik

95 02.06.01.03.015 0001 Alat Penggandaan Lain-lain Canon Baik

96 02.06.01.03.015 0002 Alat Penggandaan Lain-lain Canon Baik

97 02.06.01.04.002 0001 Rak Besi/Metal - Baik

98 02.06.01.04.002 0002 Rak Besi/Metal - Baik

99 02.06.01.04.002 0003 Rak Besi/Metal - Kurang Baik

100 02.06.01.04.004 0001 s/d 0004 Filling Besi/Metal Brother Kurang Baik

101 02.06.01.04.004 0004 Filling Besi/Metal - Kurang Baik

102 02.06.01.04.004 0007 Filling Besi/Metal Brother Baik

103 02.06.01.04.004 0001 Filling Besi/Metal Brother Kurang Baik

104 02.06.01.04.005 0003 Filling Kayu - Kurang Baik

105 02.06.01.04.005 0001 Filling Kayu - Kurang Baik

106 02.06.01.04.005 0002 Filling Kayu - Kurang Baik

107 02.06.01.04.005 0005 Filling Kayu - Kurang Baik

108 02.06.01.04.006 0001 Brand Kas Gallant Kurang Baik

109 02.06.01.04.006 0002 Brand Kas ICHIBAN Baik

110 02.06.01.04.006 0003 Brand Kas - Baik

111 02.06.01.04.012 0001 Lemari Kaca - Baik

112 02.06.01.04.014 0001 s/d 0005 Lemari kayu - Kurang Baik

113 02.06.01.04.014 0004 Lemari kayu - Kurang Baik

114 02.06.01.04.014 0001 s/d 0002 Lemari kayu - Kurang Baik

115 02.06.01.04.014 0001 s/d 0002 Lemari kayu - Kurang Baik

116 02.06.01.04.014 0001 s/d 0002 Lemari kayu - Baik

117 02.06.01.05.007 0001 s/d 0003 Papan Pengumuman - Baik

118 02.06.01.05.015 0001 Alat Penghancur Kertas Globe Asmix Baik

119 02.06.01.05.027 0001 Alat Pencetak Label casio Baik

120 02.06.01.05.040 0001 Alat Kantor Lainnya (Lain-lain) - Baik

121 02.06.02.01.001 0006 Lemari Kayu Princess Kurang Baik

122 02.06.02.01.001 0001 Lemari Kayu - Kurang Baik

123 02.06.02.01.001 0001 s/d 0004 Lemari Kayu - Baik

124 02.06.02.01.001 0007 Lemari Kayu - Baik

125 02.06.02.01.001 0008 Lemari Kayu - Baik

126 02.06.02.01.001 0009 Lemari Kayu - Baik

127 02.06.02.01.010 0001 Meja Rapat - Baik

128 02.06.02.01.010 0001 s/d 0002 Meja Rapat - Baik

129 02.06.02.01.010 0002 Meja Rapat - Baik

130 02.06.02.01.010 0003 Meja Rapat - Baik

131 02.06.02.01.010 0004 Meja Rapat - Baik

132 02.06.02.01.010 0005 Meja Rapat - Baik

133 02.06.02.01.010 0006 Meja Rapat - Baik

134 02.06.02.01.010 0009 Meja Rapat - Baik

135 02.06.02.01.010 0001 s/d 0002 Meja Rapat - Baik

136 02.06.02.01.010 0001 s/d 0006 Meja Rapat - Baik

BAPLITBANG

LPPD 2019

35

No Kode Barang Register Nama / Jenis Barang Merk/ Type

Keadaan Barang

(B/KB/RB)

1 2 3 4 5 6 137 02.06.02.01.019 0001 Meja Panjang - Kurang Baik

138 02.06.02.01.027 0001 Kursi Rapat Arindah Baik

139 02.06.02.01.027 0001 s/d 0002 Kursi Rapat Arindah Baik

140 02.06.02.01.027 0001 s/d 0002 Kursi Rapat Arindah Baik

141 02.06.02.01.027 0001 s/d 0002 Kursi Rapat Arindah Baik

142 02.06.02.01.027 0001 s/d 0002 Kursi Rapat Arindah Baik

143 02.06.02.01.027 0001 s/d 0004 Kursi Rapat Arindah Baik

144 02.06.02.01.027 0001 s/d 0006 Kursi Rapat Arindah Baik

145 02.06.02.01.027 0001 s/d 0008 Kursi Rapat Arindah Baik

146 02.06.02.01.027 0001 s/d 0008 Kursi Rapat Arindah Baik

147 02.06.02.01.027 0001 s/d 0009 Kursi Rapat Arindah Baik

148 02.06.02.01.027 0001 s/d 0015 Kursi Rapat Arindah Rusak Berat

149 02.06.02.01.027 0001 s/d 0025 Kursi Rapat Arindah Baik

150 02.06.02.01.027 0072 Kursi Rapat Arindah Baik

151 02.06.02.01.027 0075 Kursi Rapat Arindah Baik

152 02.06.02.01.027 0001 s/d 0005 Kursi Rapat - Baik

153 02.06.02.01.027 0001 s/d 0060 Kursi Rapat - Baik

154 02.06.02.01.028 0001 s/d 0003 Kursi Tamu Siro Kurang Baik

155 02.06.02.01.031 0001 Kursi Biasa Chitose Baik

156 02.06.02.01.031 0002 Kursi Biasa Chitose Baik

157 02.06.02.01.031 0003 Kursi Biasa Chitose Baik

158 02.06.02.01.031 0004 Kursi Biasa Chitose Baik

159 02.06.02.01.031 0005 Kursi Biasa Chitose Baik

160 02.06.02.01.034 0001 s/d 0003 Kursi Lipat Gajah Mas Kurang Baik

161 02.06.02.01.034 0004 Kursi Lipat Chitose Baik

162 02.06.02.01.034 0006 Kursi Lipat Elephant Kurang Baik

163 02.06.02.01.034 0007 Kursi Lipat Chitose Baik

164 02.06.02.01.034 0008 Kursi Lipat Chitose Baik

165 02.06.02.01.034 0009 Kursi Lipat Chitose Baik

166 02.06.02.01.034 0010 Kursi Lipat Chitose Baik

167 02.06.02.01.034 0011 Kursi Lipat Chitose Kurang Baik

168 02.06.02.01.067 0001 Meja Dorong - Baik

169 02.06.02.02.006 0001 Jam Dinding Mirado Baik

170 02.06.02.02.006 0002 Jam Dinding Mirado Baik

171 02.06.02.02.006 0003 Jam Dinding Mirado Baik

172 02.06.02.02.006 0004 Jam Dinding Seiko Baik

173 02.06.02.02.006 0005 Jam Dinding Seiko Baik

174 02.06.02.02.006 0006 Jam Dinding Mirado Baik

175 02.06.02.02.006 0007 Jam Dinding Mirado Baik

176 02.06.02.02.006 0008 Jam Dinding Seiko Baik

177 02.06.02.02.006 0009 Jam Dinding Mirado Baik

178 02.06.02.02.006 0010 Jam Dinding Mirado Baik

179 02.06.02.02.006 0011 Jam Dinding Mirado Baik

180 02.06.02.02.006 0012 Jam Dinding Seiko Baik

181 02.06.02.02.006 0013 Jam Dinding Seiko Baik

182 02.06.02.02.006 0014 Jam Dinding Mirado Baik

183 02.06.02.02.006 0015 Jam Dinding - Baik

184 02.06.02.03.001 0001 Mesin Penghisap Debu Electrolux / Vacum Cleaner Baik

185 02.06.02.03.003 0001 Mesin Potong Rumput Shinaka Kurang Baik

186 02.06.02.03.003 0002 Mesin Potong Rumput Honda / 4 Tak Baik

187 02.06.02.03.005 0001 s/d 0002 Alat Pembersih Lain-lain Bio Earth / Gerobak Sampah 240 Ltr Baik

188 02.06.02.04.001 0001 Lemari Es GEA / Minibar Baik

189 02.06.02.04.001 0002 Lemari Es LG Baik

BAPLITBANG

LPPD 2019

36

No Kode Barang Register Nama / Jenis Barang Merk/ Type

Keadaan Barang

(B/KB/RB)

1 2 3 4 5 6 190 02.06.02.05.002 0001 Kompor Gas Rinnai Kurang Baik

191 02.06.02.05.002 0002 Kompor Gas Rinai Baik

192 02.06.02.05.005 0001 s/d 0002 Alat Dapur Lainnya - Baik

193 02.06.02.05.005 0001 s/d 0002 Alat Dapur Lainnya Cook Ville Baik

194 02.06.02.05.005 0001 s/d 0005 Alat Dapur Lainnya - Baik

195 02.06.02.05.005 0001 s/d 0005 Alat Dapur Lainnya Doll Baik

196 02.06.02.05.005 0001 s/d 0006 Alat Dapur Lainnya - Baik

197 02.06.02.05.005 0001 s/d 0010 Alat Dapur Lainnya Doll Baik

198 02.06.02.05.005 0003 Alat Dapur Lainnya - Baik

199 02.06.02.05.005 0006 Alat Dapur Lainnya - Baik

200 02.06.02.05.005 0007 Alat Dapur Lainnya - Baik

201 02.06.02.05.007 0001 s/d 0003 Alat Dapur Lainnya - Baik

202 02.06.02.05.009 0001 Tabung Gas - Baik

203 02.06.02.05.009 0002 Tabung Gas - Baik

204 02.06.02.05.015 0001 s/d 0006 piring Duralex Baik

205 02.06.02.05.018 0001 s/d 0006 Sendok makan - Baik

206 02.06.02.05.020 0001 s/d 0002 Toples - Baik

207 02.06.02.05.022 0001 s/d 0007 Mangkok GIA Como Baik

208 02.06.02.06.001 0001 Alat Pemanas Maspion Baik

209 02.06.02.06.001 0002 Alat Pemanas Yong Ma Baik

210 02.06.02.06.003 0001 Televisi LG Baik

211 02.06.02.06.003 0002 Televisi LG Baik

212 02.06.02.06.003 0003 Televisi LG Baik

213 02.06.02.06.003 0004 Televisi LG Baik

214 02.06.02.06.003 0005 Televisi LG Baik

215 02.06.02.06.003 0006 Televisi LG Baik

216 02.06.02.06.003 0007 Televisi LG / LH511 43 Inch Baik

217 02.06.02.06.006 0001 Equalizer Fane Kurang Baik

218 02.06.02.06.007 0001 s/d 0004 Loudspeaker ALS Pro Baik

219 02.06.02.06.007 0001 s/d 0002 Loudspeaker BBS Baik

220 02.06.02.06.012 0002 Wireless TOA Kurang Baik

221 02.06.02.06.012 0001 Wireless - Baik

222 02.06.02.06.012 0001 s/d 0003 Wireless - Baik

223 02.06.02.06.012 0006 Wireless EZWGA-310 Baik

224 02.06.02.06.012 0007 Wireless Niose Baik

225 02.06.02.06.017 0001 Mic Conference BOSCH Baik

226 02.06.02.06.017 0001 s/d 0015 Mic Conference BOSCH Baik

227 02.06.02.06.017 0002 Mic Conference BOSCH Baik

228 02.06.02.06.037 0001 Tangga Alumunium - Baik

229 02.06.02.06.039 0001 Dispenser Uchida Kurang Baik

230 02.06.02.06.039 0003 Dispenser Uchida Kurang Baik

231 02.06.02.06.039 0004 Dispenser Uchida Kurang Baik

232 02.06.02.06.039 0008 Dispenser UCHIDA / MD-03P Baik

233 02.06.02.06.039 0016 Dispenser Uchida / MD-03 PAS Baik

234 02.06.02.06.039 0017 Dispenser Miyako Baik

235 02.06.02.06.039 0018 Dispenser Miyako Baik

236 02.06.02.06.039 0019 Dispenser Miyako Baik

237 02.06.02.06.039 0020 Dispenser Miyako Baik

238 02.06.02.06.039 0021 Dispenser Miyako Baik

239 02.06.02.06.039 0022 Dispenser Miyako Baik

240 02.06.02.06.039 0023 Dispenser Miyako Baik

241 02.06.02.06.048 0001 Coofie Maker - Baik

242 02.06.02.06.048 0001 s/d 0002 Coofie Maker Shinil / ZJ-150 Baik

BAPLITBANG

LPPD 2019

37

No Kode Barang Register Nama / Jenis Barang Merk/ Type

Keadaan Barang

(B/KB/RB)

1 2 3 4 5 6 243 02.06.02.06.049 0002 Handy Cam SONY / DCR-SR68 Baik

244 02.06.02.06.049 0003 Handy Cam SONY / DCR-SR68 Baik

245 02.06.02.06.049 0004 Handy Cam Sony Baik

246 02.06.02.06.049 0005 Handy Cam Sony Baik

247 02.06.02.06.049 0006 Handy Cam Sony Baik

248 02.06.02.06.049 0007 Handy Cam Sony Baik

249 02.06.02.06.050 0001 s/d 0006 Alat Rumah Tangga Lain-lain Bistro Baik

250 02.06.02.06.050 0007 Alat Rumah Tangga Lain-lain Sonata Baik

251 02.06.02.06.050 0001 s/d 0003 Alat Rumah Tangga Lain-lain - Baik

252 02.06.02.06.050 0008 Alat Rumah Tangga Lain-lain Apple Baik

253 02.06.02.06.050 0009 Alat Rumah Tangga Lain-lain - Baik

254 02.06.02.06.053 0001 s/d 0002 Karpet - Kurang Baik

255 02.06.03.01.002 0008 Mini Komputer Apple / Ipad/ PC Tablet Baik

256 02.06.03.01.002 0009 Mini Komputer Apple / Ipad/ PC Tablet Baik

257 02.06.03.01.002 0010 Mini Komputer Apple / Ipad/ PC Tablet Baik

258 02.06.03.01.002 0011 Mini Komputer Apple / Ipad/ PC Tablet Baik

259 02.06.03.01.002 0012 Mini Komputer Apple / iPad/ PC Tablet Baik

260 02.06.03.01.002 0013 Mini Komputer Apple / iPad/ PC Tablet Baik

261 02.06.03.01.002 0014 Mini Komputer Apple / iPad/ PC Tablet Baik

262 02.06.03.01.002 0021 Mini Komputer Apple / Ipad Baik

263 02.06.03.01.002 0022 Mini Komputer Apple / Ipad Baik

264 02.06.03.01.002 0016 Mini Komputer Apple / iPad 5/ PC Tablet Baik

265 02.06.03.01.002 0017 Mini Komputer Apple / iPad 5/ PC Tablet Baik

266 02.06.03.01.002 0018 Mini Komputer Apple / iPad 5/ PC Tablet Baik

267 02.06.03.01.002 0001 s/d 0002 Mini Komputer Apple / Ipad/ PC Tablet Baik

268 02.06.03.01.002 0001 Mini Komputer Apple / iPad/ PC Tablet Baik

269 02.06.03.01.002 0003 Mini Komputer Apple / iPad Air/ PC Tablet Baik

270 02.06.03.01.002 0005 Mini Komputer Apple / Ipad/ PC Tablet Baik

271 02.06.03.01.002 0006 Mini Komputer Apple / iPad/ PC Tablet Baik

272 02.06.03.01.002 0007 Mini Komputer Apple / iPad/ PC Tablet Baik

273 02.06.03.01.002 0023 Mini Komputer Apple / Ipad Mini 4 Wifi + Cell 128 GB/ PC Tablet

Baik

274 02.06.03.02.001 0001 P.C Unit ACER / Aspire M1900 Baik

275 02.06.03.02.001 0002 P.C Unit ACER Baik

276 02.06.03.02.001 0003 P.C Unit HP / Presario CQ3321D Baik

277 02.06.03.02.001 0004 P.C Unit HP / Presario CQ3321D Baik

278 02.06.03.02.001 0005 P.C Unit HP COMPAQ / CQ 3321D Baik

279 02.06.03.02.001 0006 P.C Unit HP COMPAQ / CQ 3321D Baik

280 02.06.03.02.001 0007 P.C Unit ASUS Baik

281 02.06.03.02.001 0008 P.C Unit Simbadda Baik

282 02.06.03.02.001 0009 P.C Unit Simbadda Baik

283 02.06.03.02.001 0010 P.C Unit Lenovo Kurang Baik

284 02.06.03.02.001 0011 P.C Unit Apple / All In One Baik

285 02.06.03.02.001 0012 P.C Unit Lenovo / All In One Baik

286 02.06.03.02.001 0013 P.C Unit Lenovo / All In One Baik

287 02.06.03.02.001 0014 P.C Unit Lenovo / All In One Baik

288 02.06.03.02.001 0015 P.C Unit Lenovo / All In One Baik

289 02.06.03.02.001 0016 P.C Unit Acer Baik

290 02.06.03.02.001 0017 P.C Unit Acer Baik

291 02.06.03.02.001 0018 P.C Unit Dell / All In One Baik

292 02.06.03.02.001 0020 P.C Unit Acer Baik

293 02.06.03.02.001 0021 P.C Unit HP Baik

294 02.06.03.02.001 0022 P.C Unit Lenovo / C540 Baik

295 02.06.03.02.001 0023 P.C Unit Lenovo / C540 Kurang Baik

BAPLITBANG

LPPD 2019

38

No Kode Barang Register Nama / Jenis Barang Merk/ Type

Keadaan Barang

(B/KB/RB)

1 2 3 4 5 6 296 02.06.03.02.001 0024 P.C Unit Lenovo / C540 Baik

297 02.06.03.02.001 0025 P.C Unit Lenovo / B3 Series Baik

298 02.06.03.02.001 0026 P.C Unit Lenovo / C340 Baik

299 02.06.03.02.001 0027 P.C Unit Lenovo / Think Centre Baik

300 02.06.03.02.001 0028 P.C Unit Lenovo / Think Centre Baik

301 02.06.03.02.001 0029 P.C Unit Lenovo / Think Centre Baik

302 02.06.03.02.001 0030 P.C Unit Lenovo / C540 Baik

303 02.06.03.02.001 0031 P.C Unit Lenovo / C540 Baik

304 02.06.03.02.001 0032 P.C Unit Lenovo Baik

305 02.06.03.02.001 0033 P.C Unit Lenovo Baik

306 02.06.03.02.001 0034 P.C Unit Lenovo Baik

307 02.06.03.02.001 0035 P.C Unit Asus Baik

308 02.06.03.02.001 0036 P.C Unit Asus Baik

309 02.06.03.02.001 0037 P.C Unit Lenovo Baik

310 02.06.03.02.001 0038 P.C Unit Lenovo Baik

311 02.06.03.02.001 0039 P.C Unit Lenovo Baik

312 02.06.03.02.001 0040 P.C Unit Lenovo Baik

313 02.06.03.02.001 0041 P.C Unit LG / Venom RX Baik

314 02.06.03.02.001 0042 P.C Unit Asus / All-in-One/V221 ICUK-BA087T Baik

315 02.06.03.02.001 0043 P.C Unit Asus / All-in One/V221 ICUK-BA087T Baik

316 02.06.03.02.001 0044 P.C Unit Asus / All-in-One/V221 Icuk-BA087T Baik

317 02.06.03.02.001 0045 P.C Unit Asus / All-in-One/V221 ICUK-BA087T Baik

318 02.06.03.02.001 0046 P.C Unit Asus / Desktop Rog PC G20CI-CNID IDO11T

Baik

319 02.06.03.02.001 0047 P.C Unit Asus Baik

320 02.06.03.02.003 0009 Note Book Sony Vaio Baik

321 02.06.03.02.003 0012 Note Book Sony Vaio Kurang Baik

322 02.06.03.02.003 0018 Note Book HP Baik

323 02.06.03.02.003 0005 Note Book Sony Vaio Baik

324 02.06.03.02.003 0013 Note Book Toshiba Baik

325 02.06.03.02.003 0014 Note Book Sony Vaio Baik

326 02.06.03.02.003 0015 Note Book Sony Vaio Baik

327 02.06.03.02.003 0016 Note Book Sony Vaio Baik

328 02.06.03.02.003 0017 Note Book Acer / Ferrari Baik

329 02.06.03.02.003 0019 Note Book Sony Vaio Baik

330 02.06.03.02.003 0006 Note Book Sony Vaio / VGN-Z47GD Baik

331 02.06.03.02.003 0007 Note Book Sony Vaio / VGN-SR55GF Kurang Baik

332 02.06.03.02.003 0010 Note Book HP Baik

333 02.06.03.02.003 0001 s/d 0003 Note Book - Baik

334 02.06.03.02.003 0020 Note Book SONY VAIO / VPCP115 Series Baik

335 02.06.03.02.003 0021 Note Book - Baik

336 02.06.03.02.003 0022 Note Book LENOVO / Thinkpad T410 Baik

337 02.06.03.02.003 0023 Note Book TOSHIBA / Satelite L635 Baik

338 02.06.03.02.003 0024 Note Book TOSHIBA / Satelite L635 Baik

339 02.06.03.02.003 0026 Note Book IBM Baik

340 02.06.03.02.003 0028 Note Book LENOVO / Idea Pad Baik

341 02.06.03.02.003 0052 Note Book Toshiba / AMD Athion II NEO Baik

342 02.06.03.02.003 0053 Note Book Toshiba / AMD Athion II NEO Baik

343 02.06.03.02.003 0054 Note Book HP / Pavilion dv3-2320Tx Baik

344 02.06.03.02.003 0032 Note Book Lenovo Baik

345 02.06.03.02.003 0034 Note Book Apple / Macpro Baik

346 02.06.03.02.003 0035 Note Book Apple / Macbook Air Baik

347 02.06.03.02.003 0036 Note Book Toshiba Baik

348 02.06.03.02.003 0037 Note Book Samsung Baik

BAPLITBANG

LPPD 2019

39

No Kode Barang Register Nama / Jenis Barang Merk/ Type

Keadaan Barang

(B/KB/RB)

1 2 3 4 5 6 349 02.06.03.02.003 0082 Note Book Fujitsu / T580G Baik

350 02.06.03.02.003 0038 Note Book Apple / Macbook Air Baik

351 02.06.03.02.003 0039 Note Book Apple / Macbook Air Baik

352 02.06.03.02.003 0040 Note Book Apple / Macbook Air Baik

353 02.06.03.02.003 0041 Note Book Dell / XPS Baik

354 02.06.03.02.003 0042 Note Book Apple / Macbook Air Baik

355 02.06.03.02.003 0043 Note Book Sony Vaio Baik

356 02.06.03.02.003 0044 Note Book Lenovo / Thinkpad Baik

357 02.06.03.02.003 0045 Note Book Lenovo / Thinkpad Baik

358 02.06.03.02.003 0046 Note Book Sony Vaio Baik

359 02.06.03.02.003 0047 Note Book Sony Vaio Baik

360 02.06.03.02.003 0048 Note Book Sony Vaio Baik

361 02.06.03.02.003 0049 Note Book Sony Vaio Baik

362 02.06.03.02.003 0050 Note Book Apple / Macbook Pro Baik

363 02.06.03.02.003 0051 Note Book Apple / Mackbook Air Baik

364 02.06.03.02.003 0055 Note Book Sony Baik

365 02.06.03.02.003 0056 Note Book Samsung Baik

366 02.06.03.02.003 0057 Note Book Lenovo / Ideapad Baik

367 02.06.03.02.003 0059 Note Book Lenovo / T430KYA Baik

368 02.06.03.02.003 0060 Note Book Lenovo / T430KYA Baik

369 02.06.03.02.003 0061 Note Book Lenovo / Thinkpad S230u Baik

370 02.06.03.02.003 0062 Note Book Lenovo / Thinkpad Edge E431 Baik

371 02.06.03.02.003 0027 Note Book LENOVO / Thinkpad T410 Baik

372 02.06.03.02.003 0063 Note Book - Baik

373 02.06.03.02.003 0064 Note Book - Baik

374 02.06.03.02.003 0065 Note Book Lenovo Baik

375 02.06.03.02.003 0067 Note Book Apple / Macbook Air Baik

376 02.06.03.02.003 0068 Note Book Sony Baik

377 02.06.03.02.003 0069 Note Book Apple Baik

378 02.06.03.02.003 0070 Note Book ASUS Baik

379 02.06.03.02.003 0073 Note Book Asus / Transformer Book CHI Baik

380 02.06.03.02.003 0074 Note Book Apple / MacBook Air Baik

381 02.06.03.02.003 0075 Note Book Apple / MacBook Air Baik

382 02.06.03.02.003 0076 Note Book Apple / MacBook Air Baik

383 02.06.03.02.003 0077 Note Book Apple / MacBook Air Baik

384 02.06.03.02.003 0078 Note Book Lenovo Baik

385 02.06.03.02.003 0079 Note Book Asus / Notebook Baik

386 02.06.03.02.003 0080 Note Book Apple / MacBook Air Baik

387 02.06.03.02.003 0081 Note Book Apple / Macbook Baik

388 02.06.03.02.003 0083 Note Book Dell / Inspiron 13 – 5378 13,3 Inch Baik

389 02.06.03.02.003 0084 Note Book Dell / Inspiron 13-5378 13,3 Inc Baik

390 02.06.03.02.005 0014 Personal Komputer Lain-lain - Baik

391 02.06.03.02.005 0016 Personal Komputer Lain-lain Intel Baik

392 02.06.03.03.006 0001 CPU HP Baik

393 02.06.03.04.008 0001 Printer Epson / L360 Baik

394 02.06.03.04.008 0002 Printer Epson / L360 Baik

395 02.06.03.04.008 0003 Printer Epson / L360 Baik

396 02.06.03.04.008 0004 Printer Epson / L360 Baik

397 02.06.03.04.008 0005 Printer Epson / L360 Baik

398 02.06.03.04.008 0006 Printer Epson / L360 Baik

399 02.06.03.04.008 0007 Printer Epson / L360 Baik

400 02.06.03.04.008 0008 Printer Epson / L360 Baik

401 02.06.03.04.008 0009 Printer Epson / L360 Baik

BAPLITBANG

LPPD 2019

40

No Kode Barang Register Nama / Jenis Barang Merk/ Type

Keadaan Barang

(B/KB/RB)

1 2 3 4 5 6 402 02.06.03.04.008 0010 Printer CANON / PIXMA Ink Effeicient G 2000 Baik

403 02.06.03.04.008 0011 Printer CANON / PIXMA Ink Effeicient G 2000 Baik

404 02.06.03.04.008 0012 Printer Canon / Pixma G3000 Baik

405 02.06.03.04.010 0001 Scanner Epson Baik

406 02.06.03.04.010 0002 Scanner Fujitsu / Scansnap ix 500 Baik

407 02.06.03.04.010 0003 Scanner Fujitsu / Scansnap ix 500 Baik

408 02.06.03.04.015 0001 s/d 0003 Peralatan Mini Komputer Lain-lain

Logitech Baik

409 02.06.03.04.015 0004 Peralatan Mini Komputer Lain-lain

Logitech Baik

410 02.06.03.04.015 0005 Peralatan Mini Komputer Lain-lain

Logitech Baik

411 02.06.03.04.016 0001 Software origial Microsoft Baik

412 02.06.03.04.017 0001 Microsoft Office Microsoft Baik

413 02.06.03.04.017 0002 Microsoft Office Microsoft / Home & Student Baik

414 02.06.03.04.017 0003 Microsoft Office Microsoft / Home & Student Baik

415 02.06.03.04.017 0004 Microsoft Office Microsoft / Home & Student Baik

416 02.06.03.04.017 0005 Microsoft Office Microsoft / Home & Student Baik

417 02.06.03.04.018 0001 Flashdisk Transcend Baik

418 02.06.03.04.018 0002 Flashdisk Transcend Baik

419 02.06.03.04.018 0003 Flashdisk Transcend Baik

420 02.06.03.04.018 0004 Flashdisk Transcend Baik

421 02.06.03.04.018 0005 Flashdisk Transcend Baik

422 02.06.03.04.018 0006 Flashdisk V-Gen / 32 GB Baik

423 02.06.03.04.018 0007 Flashdisk V-Gen / 32 GB Baik

424 02.06.03.04.018 0001 s/d 0002 Flashdisk Toshiba Baik

425 02.06.03.04.018 0001 s/d 0005 Flashdisk Team External Baik

426 02.06.03.04.018 0001 s/d 0004 Flashdisk Transcend Baik

427 02.06.03.04.019 0001 Sofware antivirus Kaspersky Baik

428 02.06.03.04.019 0001 s/d 0002 Sofware antivirus Kaspersky Baik

429 02.06.03.04.019 0001 s/d 0003 Sofware antivirus Tech Titan Baik

430 02.06.03.04.019 0007 Sofware antivirus Tech Titan / Kaspersky Baik

431 02.06.03.04.019 0008 Sofware antivirus Tech Titan / Kaspersky Baik

432 02.06.03.04.019 0009 Sofware antivirus Tech Titan / Kaspersky Baik

433 02.06.03.04.019 0011 Sofware antivirus Kaspersky Baik

434 02.06.03.04.019 0012 Sofware antivirus Kaspersky Baik

435 02.06.03.04.019 0013 Sofware antivirus Kaspersky Baik

436 02.06.03.04.020 0001 Software Microsoft, Kaspesrsky, Adobe Baik

437 02.06.03.04.020 0002 Software - Baik

438 02.06.03.05.001 0001 s/d 0002 CPU Power Kurang Baik

439 02.06.03.05.001 0001 s/d 0003 CPU Acer Kurang Baik

440 02.06.03.05.001 0002 CPU HP Kurang Baik

441 02.06.03.05.001 0006 CPU Acer Kurang Baik

442 02.06.03.05.001 0007 CPU Acer Kurang Baik

443 02.06.03.05.001 0008 CPU Acer Kurang Baik

444 02.06.03.05.001 0009 CPU Acer Kurang Baik

445 02.06.03.05.001 0010 CPU Compaq Kurang Baik

446 02.06.03.05.001 0014 CPU Compaq Kurang Baik

447 02.06.03.05.001 0021 CPU Compaq Kurang Baik

448 02.06.03.05.001 0023 CPU Compaq Kurang Baik

449 02.06.03.05.001 0003 CPU SIM-X Kurang Baik

450 02.06.03.05.001 0005 CPU HP Kurang Baik

451 02.06.03.05.001 0015 CPU HP Baik

452 02.06.03.05.001 0020 CPU HP Kurang Baik

453 02.06.03.05.001 0025 CPU HP Kurang Baik

BAPLITBANG

LPPD 2019

41

No Kode Barang Register Nama / Jenis Barang Merk/ Type

Keadaan Barang

(B/KB/RB)

1 2 3 4 5 6 454 02.06.03.05.002 0003 Monitor SPC Kurang Baik

455 02.06.03.05.002 0006 Monitor HP Kurang Baik

456 02.06.03.05.002 0015 Monitor HP Baik

457 02.06.03.05.002 0020 Monitor HP Baik

458 02.06.03.05.002 0024 Monitor HP Kurang Baik

459 02.06.03.05.002 0033 Monitor HP Baik

460 02.06.03.05.002 0001 s/d 0004 Monitor PHILIPS / LCD Baik

461 02.06.03.05.002 0026 Monitor - Baik

462 02.06.03.05.002 0031 Monitor SAMSUNG / LCD Baik

463 02.06.03.05.002 0032 Monitor ASUS / LCD Baik

464 02.06.03.05.003 0011 Printer HP / Laserjet 1020 Kurang Baik

465 02.06.03.05.003 0012 Printer HP / Laserjet 1000 Series Kurang Baik

466 02.06.03.05.003 0013 Printer Canon / Pixma MP 145 Kurang Baik

467 02.06.03.05.003 0014 Printer Epson / Stylus C90 Kurang Baik

468 02.06.03.05.003 0016 Printer Canon / Pixma IX 4000 Kurang Baik

469 02.06.03.05.003 0020 Printer HP / Laserjet 1020 Kurang Baik

470 02.06.03.05.003 0024 Printer HP / Laserjet 5000 Kurang Baik

471 02.06.03.05.003 0025 Printer HP / Color Laserjet 2600n Kurang Baik

472 02.06.03.05.003 0026 Printer HP / Laserjet 1020 Kurang Baik

473 02.06.03.05.003 0030 Printer Canon / Pixma IP1300 Baik

474 02.06.03.05.003 0032 Printer Canon / Pixma IP1880 Kurang Baik

475 02.06.03.05.003 0035 Printer Canon / Pixma IP1300 Kurang Baik

476 02.06.03.05.003 0005 Printer Canon / Pixma MP160 Kurang Baik

477 02.06.03.05.003 0006 Printer Canon / Pixma MP145 Kurang Baik

478 02.06.03.05.003 0002 Printer HP Laserjet 1020 Kurang Baik

479 02.06.03.05.003 0007 Printer Canon / Pixma IP1880 Kurang Baik

480 02.06.03.05.003 0022 Printer HP / Deskjet F2180 Baik

481 02.06.03.05.003 0028 Printer HP / Officejet 5610 Baik

482 02.06.03.05.003 0003 Printer EPSON TX600FW Kurang Baik

483 02.06.03.05.003 0008 Printer Canon / Pixma Kurang Baik

484 02.06.03.05.003 0009 Printer HP / Laserjet CP1215 Baik

485 02.06.03.05.003 0010 Printer HP / Officejet K7100 Kurang Baik

486 02.06.03.05.003 0017 Printer Canon / Pixma IP 1300 Kurang Baik

487 02.06.03.05.003 0018 Printer Canon / Pixma IP 1300 Kurang Baik

488 02.06.03.05.003 0021 Printer HP / Photosmart C7280 Baik

489 02.06.03.05.003 0029 Printer HP / Photosmart B8330 Baik

490 02.06.03.05.003 0001 s/d 0002 Printer - Baik

491 02.06.03.05.003 0001 s/d 0002 Printer Canon / LBP 3150 Baik

492 02.06.03.05.003 0036 Printer HP / Officejet Pro 8000 Baik

493 02.06.03.05.003 0039 Printer HP / Photosmart Baik

494 02.06.03.05.003 0040 Printer Canon / iP1980 Baik

495 02.06.03.05.003 0043 Printer HP / Deskjet F2400 Baik

496 02.06.03.05.003 0044 Printer EPSON / L100 Baik

497 02.06.03.05.003 0045 Printer Canon / MY347 Baik

498 02.06.03.05.003 0046 Printer Epson / L200 Baik

499 02.06.03.05.003 0047 Printer Epson / L200 Baik

500 02.06.03.05.003 0048 Printer EPSON / L100 Baik

501 02.06.03.05.003 0049 Printer Epson / LQ-300+II Baik

502 02.06.03.05.003 0050 Printer HP / LBP3150 Baik

503 02.06.03.05.003 0001 s/d 0003 Printer Canon / IP 2770 Baik

504 02.06.03.05.003 0051 Printer EPSON / L800 Kurang Baik

505 02.06.03.05.003 0052 Printer Epson / L200 Baik

506 02.06.03.05.003 0053 Printer Epson / L200 Baik

BAPLITBANG

LPPD 2019

42

No Kode Barang Register Nama / Jenis Barang Merk/ Type

Keadaan Barang

(B/KB/RB)

1 2 3 4 5 6 507 02.06.03.05.003 0054 Printer Epson / L200 Kurang Baik

508 02.06.03.05.003 0055 Printer Epson / L200 Baik

509 02.06.03.05.003 0056 Printer Epson / L200 Baik

510 02.06.03.05.003 0057 Printer Epson / L200 Baik

511 02.06.03.05.003 0058 Printer Epson / L200 Baik

512 02.06.03.05.003 0059 Printer HP / Officejet Pro 8600 Baik

513 02.06.03.05.003 0060 Printer HP / Laserjet Baik

514 02.06.03.05.003 0061 Printer HP / Laserjet Baik

515 02.06.03.05.003 0062 Printer HP / Laserjet Baik

516 02.06.03.05.003 0063 Printer Epson / Inkjet Baik

517 02.06.03.05.003 0064 Printer Epson / Dot Matrik Baik

518 02.06.03.05.003 0065 Printer Epson / L110 Baik

519 02.06.03.05.003 0067 Printer Canon / IP 2770 Baik

520 02.06.03.05.003 0071 Printer Canon / Pixma E600 Baik

521 02.06.03.05.003 0072 Printer Epson / L350 Baik

522 02.06.03.05.003 0073 Printer HP / Officejet Baik

523 02.06.03.05.003 0074 Printer Epson / L210 Baik

524 02.06.03.05.003 0075 Printer Epson / L350 Baik

525 02.06.03.05.003 0076 Printer Epson / L350 Baik

526 02.06.03.05.003 0077 Printer Epson / L350 Baik

527 02.06.03.05.003 0079 Printer Epson / L210 Baik

528 02.06.03.05.003 0080 Printer Epson / Stylus Baik

529 02.06.03.05.003 0081 Printer Pixma / IP3680 Baik

530 02.06.03.05.003 0082 Printer Brother / MFC-J6710DW/A3 Baik

531 02.06.03.05.003 0083 Printer HP / Laserjet Pro P1102W Baik

532 02.06.03.05.003 0084 Printer EPSON / L355 Baik

533 02.06.03.05.003 0085 Printer EPSON / L355 Baik

534 02.06.03.05.003 0086 Printer EPSON / L355 Baik

535 02.06.03.05.003 0087 Printer EPSON / L355 Baik

536 02.06.03.05.003 0088 Printer EPSON / L355 Baik

537 02.06.03.05.003 0089 Printer Canon / MG5407 Baik

538 02.06.03.05.003 0090 Printer Canon / MG5407 Baik

539 02.06.03.05.003 0091 Printer Epson / L 355 Baik

540 02.06.03.05.003 0092 Printer EPSON / L1800 Baik

541 02.06.03.05.003 0093 Printer Epson / L360 Print-Scan-Copy Baik

542 02.06.03.05.003 0094 Printer Epson / L360 Print-Scan-Copy Baik

543 02.06.03.05.003 0095 Printer Epson / L360 Print-Scan-Copy Baik

544 02.06.03.05.003 0096 Printer Epson / L360 Print-Scan-Copy Baik

545 02.06.03.05.003 0097 Printer Epson / L360 Print-Scan-Copy Baik

546 02.06.03.05.003 0098 Printer Epson / L360 Print-Scan-Copy Baik

547 02.06.03.05.003 0099 Printer Epson / L360 Print-Scan-Copy Baik

548 02.06.03.05.003 0100 Printer Canon G4010 / inkjet Baik

549 02.06.03.05.003 0101 Printer Canon G4010 / Inkjet Baik

550 02.06.03.05.004 0001 Scanner Epson / GT-15000 Kurang Baik

551 02.06.03.05.004 0002 Scanner HP Baik

552 02.06.03.05.004 0003 Scanner Plustek / Optic Pro A320 Baik

553 02.06.03.05.004 0004 Scanner HP / Scanjet 5590 Baik

554 02.06.03.05.004 0005 Scanner HP / Scanjet G3110 Baik

555 02.06.03.05.005 0001 Plotter HP / Designjet 800 PS Kurang Baik

556 02.06.03.05.009 0004 Keyboard HP Baik

557 02.06.03.05.009 0014 Keyboard HP Baik

558 02.06.03.05.009 0024 Keyboard Logitech Baik

559 02.06.03.05.009 0025 Keyboard Logitech Baik

BAPLITBANG

LPPD 2019

43

No Kode Barang Register Nama / Jenis Barang Merk/ Type

Keadaan Barang

(B/KB/RB)

1 2 3 4 5 6 560 02.06.03.05.009 0026 Keyboard Logitech Baik

561 02.06.03.05.009 0027 Keyboard Logitech Baik

562 02.06.03.05.010 0003 Peralatan Personal Komputer Lain-lain

CISCO Baik

563 02.06.03.05.010 0004 Peralatan Personal Komputer Lain-lain

Apple Baik

564 02.06.03.05.010 0005 Peralatan Personal Komputer Lain-lain

Apple Baik

565 02.06.03.05.011 0001 DVD Eksternal/USB Digital Player

P-ATA Interface/ Hardisk WD Baik

566 02.06.03.05.012 0001 Hardisk Eksternal SEAGATE Baik

567 02.06.03.05.012 0002 Hardisk Eksternal SEAGATE Baik

568 02.06.03.05.012 0008 Hardisk Eksternal WD Baik

569 02.06.03.05.012 0009 Hardisk Eksternal WD Baik

570 02.06.03.05.012 0010 Hardisk Eksternal WD Baik

571 02.06.03.05.012 0011 Hardisk Eksternal Toshiba Baik

572 02.06.03.05.012 0012 Hardisk Eksternal WD Baik

573 02.06.03.05.012 0013 Hardisk Eksternal WD Baik

574 02.06.03.05.012 0014 Hardisk Eksternal Toshiba Baik

575 02.06.03.05.012 0015 Hardisk Eksternal WD Baik

576 02.06.03.05.012 0016 Hardisk Eksternal WD Baik

577 02.06.03.05.012 0017 Hardisk Eksternal Seagate Baik

578 02.06.03.05.012 0018 Hardisk Eksternal Seagate Baik

579 02.06.03.05.012 0019 Hardisk Eksternal Seagate Baik

580 02.06.03.05.012 0020 Hardisk Eksternal Seagate Baik

581 02.06.03.05.012 0021 Hardisk Eksternal Seagate Baik

582 02.06.03.05.012 0022 Hardisk Eksternal My Passport Baik

583 02.06.03.05.012 0023 Hardisk Eksternal My Passport Baik

584 02.06.03.05.012 0024 Hardisk Eksternal Toshiba Baik

585 02.06.03.05.012 0001 s/d 0002 Hardisk Eksternal ADATA / HD710 Baik

586 02.06.03.05.012 0029 Hardisk Eksternal Seagate Baik

587 02.06.03.05.012 0030 Hardisk Eksternal Seagate Baik

588 02.06.03.05.012 0031 Hardisk Eksternal SSD HARDISK 480GB / Hardisk Internal Baik

589 02.06.03.05.016 0001 Battery Notebook HP Baik

590 02.06.03.05.017 0001 Superdrive Apple / Macbook Baik

591 02.06.03.05.017 0002 Superdrive Engenius Baik

592 02.06.03.05.018 0001 Mini Display VGA Adapter Apple Baik

593 02.06.03.05.019 0001 USB Ethernet Adapter Apple Baik

594 02.06.03.05.019 0002 USB Ethernet Adapter Engenius Baik

595 02.06.03.05.020 0001 Mini Pford VGA Engenius Baik

596 02.06.03.06.001 0005 Server IBM / System x3250m3-C2A Baik

597 02.06.03.06.001 0007 Server IBM Baik

598 02.06.03.06.001 0008 Server IBM Baik

599 02.06.03.06.001 0009 Server Lenovo / X3250-M5 (5458-B2A) Baik

600 02.06.03.06.002 0002 Router Mikrotik Baik

601 02.06.03.06.002 0003 Router Mikrotik Baik

602 02.06.03.06.006 0001 Peralatan Jaringan Lain-lain - Baik

603 02.06.03.06.006 0001 s/d 0003 Peralatan Jaringan Lain-lain - Baik

604 02.06.03.06.006 0001 s/d 0003 Peralatan Jaringan Lain-lain - Baik

605 02.06.03.06.006 0002 Peralatan Jaringan Lain-lain - Baik

606 02.06.03.06.006 0006 Peralatan Jaringan Lain-lain - Baik

607 02.06.03.06.006 0010 Peralatan Jaringan Lain-lain - Baik

608 02.06.03.06.006 0011 Peralatan Jaringan Lain-lain - Baik

609 02.06.03.06.006 0012 Peralatan Jaringan Lain-lain Apple Baik

610 02.06.03.06.006 0013 Peralatan Jaringan Lain-lain Microsoft Baik

611 02.06.03.06.006 0014 Peralatan Jaringan Lain-lain Microsoft Baik

BAPLITBANG

LPPD 2019

44

No Kode Barang Register Nama / Jenis Barang Merk/ Type

Keadaan Barang

(B/KB/RB)

1 2 3 4 5 6 612 02.06.03.06.006 0015 Peralatan Jaringan Lain-lain Apple Baik

613 02.06.03.06.006 0016 Peralatan Jaringan Lain-lain Apple Baik

614 02.06.03.06.006 0017 Peralatan Jaringan Lain-lain Joyhub Fujitech / Wireless Baik

615 02.06.03.06.008 0002 Rackmount 10 U Indorack Baik

616 02.06.03.06.011 0008 Switch 3Com Baik

617 02.06.03.06.011 0010 Switch AMP CAT 5 Baik

618 02.06.03.06.012 0011 Acces point indor Cisco Baik

619 02.06.03.06.012 0012 Acces point indor Cisco Baik

620 02.06.03.06.016 0004 Tester Network Gold Tool Baik

621 02.06.03.06.018 0004 Crimping Tool AMP Baik

622 02.06.03.06.019 0015 Box Network Box Network Baik

623 02.06.03.06.023 0001 s/d 0002 Kabel UTP Belden Baik

624 02.06.04.01.008 0008 Meja Kerja Pegawai Non Struktural

- Baik

625 02.06.04.01.008 0025 Meja Kerja Pegawai Non Struktural

- Baik

626 02.06.04.01.010 0001 Meja Kerja - Baik

627 02.06.04.03.005 0001 s/d 0003 Kursi Kerja Pejabat Eselon III - Kurang Baik

628 02.06.04.03.006 0001 s/d 0002 Kursi Kerja Pejabat Eselon IV - Kurang Baik

629 02.06.04.03.006 0001 s/d 0003 Kursi Kerja Pejabat Eselon IV - Kurang Baik

630 02.06.04.03.008 0001 s/d 0002 Kursi Kerja Pegawai Non Struktural

- Kurang Baik

631 02.07.01.01.001 0014 Camera + Attachment Canon Baik

632 02.07.01.01.001 0015 Camera + Attachment Panasonic Baik

633 02.07.01.01.001 0027 Camera + Attachment GARMIN Baik

634 02.07.01.01.001 0016 Camera + Attachment NIKON / Coolpix S200 Baik

635 02.07.01.01.001 0017 Camera + Attachment SONY / Cyber-Shot DSC-S930 Baik

636 02.07.01.01.001 0018 Camera + Attachment Kamera Digital Baik

637 02.07.01.01.001 0019 Camera + Attachment SONY / CSC W260 Baik

638 02.07.01.01.001 0020 Camera + Attachment Compact / Kamera Baik

639 02.07.01.01.001 0008 Camera + Attachment Nikon Baik

640 02.07.01.01.001 0021 Camera + Attachment Nikon Baik

641 02.07.01.01.001 0001 Camera + Attachment Canon / EOS 650D Baik

642 02.07.01.01.001 0001 s/d 0002 Camera + Attachment Nikon / D3100 Baik

643 02.07.01.01.001 0002 Camera + Attachment Panasonic Baik

644 02.07.01.01.001 0003 Camera + Attachment Sony/DSC-W620 Baik

645 02.07.01.01.001 0004 Camera + Attachment Sony/DSC-W690 Baik

646 02.07.01.01.001 0005 Camera + Attachment Nikon / D3100 Baik

647 02.07.01.01.001 0007 Camera + Attachment Nikon / D3100 Baik

648 02.07.01.01.001 0022 Camera + Attachment Panasonic Baik

649 02.07.01.01.001 0023 Camera + Attachment Nikon / D3100 (Kamera Digital) Baik

650 02.07.01.01.001 0025 Camera + Attachment Nikon / D3100 (Kamera Digital) Baik

651 02.07.01.01.001 0026 Camera + Attachment Sony / DSC-W620 Baik

652 02.07.01.01.001 0028 Camera + Attachment Sony / DCS-W690 Baik

653 02.07.01.01.001 0009 Camera + Attachment Nikon / D5100 Baik

654 02.07.01.01.001 0010 Camera + Attachment Nikon / D5200 Baik

655 02.07.01.01.001 0011 Camera + Attachment Canon / 650 D Baik

656 02.07.01.01.001 0012 Camera + Attachment NIKON / DSLR D 7000 Baik

657 02.07.01.01.003 0001 s/d 0003 Proyektor + Attachment DLP / X-Series Baik

658 02.07.01.01.003 0004 Proyektor + Attachment Optoma Baik

659 02.07.01.01.003 0005 Proyektor + Attachment Infocus Baik

660 02.07.01.01.003 0006 Proyektor + Attachment Infocus Baik

661 02.07.01.01.003 0007 Proyektor + Attachment View Sonic Baik

662 02.07.01.01.003 0008 Proyektor + Attachment Infocus / IN1112A Baik

663 02.07.01.01.003 0009 Proyektor + Attachment Infocus / IN126 Baik

BAPLITBANG

LPPD 2019

45

No Kode Barang Register Nama / Jenis Barang Merk/ Type

Keadaan Barang

(B/KB/RB)

1 2 3 4 5 6 664 02.07.01.01.003 0010 Proyektor + Attachment Infocus Baik

665 02.07.01.01.003 0001 s/d 0003 Proyektor + Attachment Infocus Baik

666 02.07.01.01.003 0014 Proyektor + Attachment Infocus Baik

667 02.07.01.01.003 0015 Proyektor + Attachment Panasonic / VX600 XGA Baik

668 02.07.01.01.040 0001 s/d 0008 Microphone/Wireless Mic BBS Baik

669 02.07.01.01.040 0009 Microphone/Wireless Mic KREZT / EU4800 Baik

670 02.07.01.01.044 0001 Power Supply Microphone BBS Baik

671 02.07.01.01.052 0005 Unintemuptible Power Supply (UPS)

HP / Officejet Pro 8000 Baik

672 02.07.01.01.052 0006 Unintemuptible Power Supply (UPS)

- Baik

673 02.07.01.01.052 0007 Unintemuptible Power Supply (UPS)

APC Baik

674 02.07.01.01.052 0008 Unintemuptible Power Supply (UPS)

Prolink Baik

675 02.07.01.01.052 0009 Unintemuptible Power Supply (UPS)

Prolink Baik

676 02.07.01.01.052 0010 Unintemuptible Power Supply (UPS)

Prolink Baik

677 02.07.01.01.052 0011 Unintemuptible Power Supply (UPS)

Prolink Baik

678 02.07.01.01.052 0012 Unintemuptible Power Supply (UPS)

Prolink Baik

679 02.07.01.01.052 0013 Unintemuptible Power Supply (UPS)

Prolink Baik

680 02.07.01.01.052 0014 Unintemuptible Power Supply (UPS)

Prolink Baik

681 02.07.01.01.052 0016 Unintemuptible Power Supply (UPS)

ICA / 1200 A Baik

682 02.07.01.01.052 0017 Unintemuptible Power Supply (UPS)

ICA / 1200 A Baik

683 02.07.01.01.052 0018 Unintemuptible Power Supply (UPS)

ICA / 1200 A Baik

684 02.07.01.01.052 0019 Unintemuptible Power Supply (UPS)

ICA / 1200 A Baik

685 02.07.01.01.052 0020 Unintemuptible Power Supply (UPS)

ICA / 1200 A Baik

686 02.07.01.01.052 0021 Unintemuptible Power Supply (UPS)

PROLINK Baik

687 02.07.01.01.052 0022 Unintemuptible Power Supply (UPS)

PROLINK Baik

688 02.07.01.01.052 0023 Unintemuptible Power Supply (UPS)

PROLINK Baik

689 02.07.01.01.052 0024 Unintemuptible Power Supply (UPS)

PROLINK Baik

690 02.07.01.01.052 0025 Unintemuptible Power Supply (UPS)

PROLINK Baik

691 02.07.01.01.052 0026 Unintemuptible Power Supply (UPS)

PROLINK Baik

692 02.07.01.01.052 0027 Unintemuptible Power Supply (UPS)

PROLINK Baik

693 02.07.01.01.052 0028 Unintemuptible Power Supply (UPS)

PROLINK Baik

694 02.07.01.01.052 0029 Unintemuptible Power Supply (UPS)

PROLINK Baik

695 02.07.01.01.052 0030 Unintemuptible Power Supply (UPS)

PROLINK Baik

696 02.07.01.01.052 0031 Unintemuptible Power Supply (UPS)

IBM Baik

697 02.07.01.01.052 0032 Unintemuptible Power Supply (UPS)

Prolink Baik

698 02.07.01.01.052 0033 Unintemuptible Power Supply (UPS)

Prolink Baik

699 02.07.01.01.052 0034 Unintemuptible Power Supply (UPS)

Prolink Baik

700 02.07.01.01.052 0035 Unintemuptible Power Supply (UPS)

Prolink Baik

701 02.07.01.01.052 0036 Unintemuptible Power Supply (UPS)

Prolink Baik

702 02.07.01.01.052 0037 Unintemuptible Power Supply (UPS)

Prolink Baik

703 02.07.01.01.052 0038 Unintemuptible Power Supply (UPS)

Prolink Baik

704 02.07.01.01.052 0039 Unintemuptible Power Supply (UPS)

Prolink / PRO700SFC Baik

705 02.07.01.01.064 0002 Power Amplifier ALS Pro Kurang Baik

BAPLITBANG

LPPD 2019

46

No Kode Barang Register Nama / Jenis Barang Merk/ Type

Keadaan Barang

(B/KB/RB)

1 2 3 4 5 6 706 02.07.01.01.064 0001 Power Amplifier BBS Baik

707 02.07.01.01.080 0001 Digital Audio Tape Recorder Sony Baik

708 02.07.01.01.080 0002 Digital Audio Tape Recorder Sony Baik

709 02.07.01.01.080 0003 Digital Audio Tape Recorder Olympus Baik

710 02.07.01.01.080 0004 Digital Audio Tape Recorder Olympus Baik

711 02.07.01.01.080 0005 Digital Audio Tape Recorder Olympus Baik

712 02.07.01.01.080 0006 Digital Audio Tape Recorder Sony Baik

713 02.07.01.01.080 0007 Digital Audio Tape Recorder Sony Baik

714 02.07.01.01.080 0008 Digital Audio Tape Recorder Sony Baik

715 02.07.01.01.080 0009 Digital Audio Tape Recorder Sony Baik

716 02.07.01.01.080 0010 Digital Audio Tape Recorder Sony Baik

717 02.07.01.01.080 0012 Digital Audio Tape Recorder Sony / ICD-UX560F Baik

718 02.07.01.01.080 0013 Digital Audio Tape Recorder Sony / ICD-UX560F Baik

719 02.07.01.01.082 0001 Peralatan studio Visual Lain-lain Sony / Bravia Baik

720 02.07.01.01.082 0002 Peralatan studio Visual Lain-lain Sony / Bravia Baik

721 02.07.01.01.084 0001 Peralatan Studio Visual (CCTV) V-Gen Baik

722 02.07.01.01.085 0001 Peralatan Studio Visual xxxxx Sony Baik

723 02.07.01.01.085 0002 Peralatan Studio Visual xxxxx Sony Baik

724 02.07.01.01.085 0003 Peralatan Studio Visual xxxxx Olympus Baik

725 02.07.01.01.085 0004 Peralatan Studio Visual xxxxx Olympus Baik

726 02.07.01.01.085 0005 Peralatan Studio Visual xxxxx Olympus Baik

727 02.07.01.02.047 0001 s/d 0003 Tripod Camera - Baik

728 02.07.01.02.047 0004 Tripod Camera Velbon Baik

729 02.07.01.02.059 0001 s/d 0002 Slide Projector Perfectro / Manual Baik

730 02.07.01.02.059 0007 Slide Projector Perfectro / Manual Baik

731 02.07.01.02.059 0008 Slide Projector Perfectro / Manual Baik

732 02.07.01.02.059 0001 s/d 0003 Slide Projector Elektrik Gantung Baik

733 02.07.01.02.063 0001 Lensa Kamera Sigma Baik

734 02.07.01.02.069 0001 Printer EPSON / L360 Print-Scan-Copy Baik

735 02.07.01.02.069 0002 Printer EPSON / L360 Print-Scan-Copy Baik

736 02.07.01.02.069 0003 Printer EPSON / L360 Print-Scan-Copy Baik

737 02.07.01.02.100 0001 Peralatan Studio Video dan Film Lain-lain

Western Digital Baik

738 02.07.01.02.100 0002 Peralatan Studio Video dan Film Lain-lain

Matrox/RTX2 Baik

739 02.07.01.02.101 0001 Peralatan Studio Visual dan Film xxx

Western Digital Baik

740 02.07.01.02.102 0001 Peralatan Studio Visual dan Film xxxx

Matrox RT X2 Baik

741 02.07.01.04.030 0001 Mesin Penjilid TATA Baik

742 02.07.01.05.001 0001 Alat Penyimpan Data V-Gen Baik

743 02.07.02.01.016 0001 Intercom Panasonic Baik

744 02.07.02.01.016 0001 s/d 0002 Intercom Panasonic Baik

745 02.07.02.01.016 0002 Intercom Panasonic Baik

746 02.07.02.01.016 0003 Intercom Panasonic Baik

747 02.07.02.01.016 0004 Intercom Panasonic Baik

748 02.07.02.01.016 0005 Intercom Panasonic Baik

749 02.07.02.01.016 0006 Intercom Panasonic Baik

750 02.07.02.01.016 0007 Intercom Panasonic Baik

751 02.07.02.01.016 0008 Intercom Panasonic Baik

752 02.07.02.01.016 0009 Intercom Panasonic Baik

753 02.07.02.01.016 0010 Intercom Panasonic Baik

754 02.07.02.01.016 0011 Intercom Panasonic Baik

755 02.07.02.01.016 0013 Intercom Panasonic Baik

756 02.07.02.01.016 0015 Intercom Panasonic Baik

757 02.07.02.01.020 0002 Facsimile Panasonic Baik

BAPLITBANG

LPPD 2019

47

No Kode Barang Register Nama / Jenis Barang Merk/ Type

Keadaan Barang

(B/KB/RB)

1 2 3 4 5 6 758 02.07.02.01.020 0001 Facsimile Panasonic Baik

759 02.07.03.20.006 0001 Triangle Tower - Baik

760 02.07.03.20.006 0002 Triangle Tower - Baik

761 02.07.03.25.001 0001 Antena GPS - Baik

762 02.09.01.25.001 0001 Adaptor Apple Baik

763 02.09.01.25.001 0002 Adaptor Apple Baik

764 02.09.01.25.001 0003 Adaptor - Baik

765 02.09.01.25.001 0001 s/d 0002 Adaptor Apple Baik

766 02.09.01.25.001 0006 Adaptor Apple Baik

767 02.09.02.04.022 0001 s/d 0059 Gelas minum - Baik

768 02.09.02.04.022 0001 s/d 0005 Gelas minum Atlas Baik

769 02.09.02.04.022 0001 s/d 0005 Gelas minum Duralex Baik

770 02.10.01.11.012 0001 Dispencer Miyako / WD-588-HC Baik

771 02.10.05.01.004 0001 Penangkal Petir - Baik

772 03.11.01.01.008 0001 Rehap Kolam Ikan dan Taman - Baik

773 03.11.01.14.002 0001 Gedung Garasi/Pool Semi Permanen

- Baik

774 05.17.01.01.010 0001 Buku Umum Lain-lain - Baik

775 05.17.01.01.010 0001 s/d 0002 Buku Umum Lain-lain - Baik

776 05.17.01.01.010 0001 s/d 0002 Buku Umum Lain-lain - Baik

777 05.17.02.02.005 0001 Buku Laporan Penelitian - Baik

778 05.17.02.02.006 0001 Buku Laporan Lain-lain - Baik

779 05.18.01.02.003 0001 s/d 0007 Gambar Presiden/Gubernur - Baik

780 05.18.01.02.003 0001 s/d 0007 Gambar Presiden/Gubernur - Baik

781 05.18.01.02.004 0001 s/d 0007 Lambang Garuda - Baik

782 05.18.01.02.006 0001 s/d 0007 Lukisan Lain-lain - Baik

783 05.18.01.02.006 0001 s/d 0007 Lukisan Lain-lain - Baik

G. PermasalahandanSolusi

Permasalahan pada Badan Perencanaan Penelitian dan Pengembangan

sejatinya bersumber dari realisasi kinerja tahun lampau dan tantangan yang

dihadapiBAPLITBANGuntukperiodekinerja tahunmendatang.Dari tugasdan

fungsipelayananyangdilaksanakan,makaidentifikasipermasalahanpelayanan

meliputi permasalahan pada kebijakan perencanaan, kebijakan pada proses

monitoringdanevaluasisertakebijakanpadapemanfaatanhasilperencanaan.

Permasalahanpadakebijakanperencanaan,meliputibelumoptimalnya

proses perencanaan yang baik. Hal ini ditandai dengan masih kurangnya

kesepahamanprosesdantatakelolaperencanaanantaraBAPLITBANGdengan

SKPD,sehinggaseringkaliprosesperencanaantidakberjalanmaksimaldantidak

terekam.YangberimplikasipadaraportkinerjaPemerintahDaerah.

BAPLITBANG

LPPD 2019

48

Permasalahan pada kebijakan pada proses monitoring dan evaluasi

(monev),meliputimasihrendahnyapartisipasimasyarakatdalamprosesmonev

pembangunan untuk mewujudkan tata pemerintahan yang demokratis dan

transparan.Prosesmonevtelahdilakukandenganmengikutsertakanpartisipasi

masyarakat dan seluruh pelaku pembangunan, tetapi perekaman pada hasil

monev juga tidak berjalan maksimal sehingga seringkali perencanaan

pembangunanmengabaikanhasildarimonevitusendiri.

Terakhir adalah permasalahan pada kebijakan pada pemanfaatan hasil

perencanaan, meliputi belum optimalnya pemanfaatan hasil perencanaan

pembangunan bidang Prasarana dan Pengembangan Wilayah (praswil),

Penelitian dan Pengembangan (litbang), Ekonomi, dan Sosial dan Budaya

(sosbud)dalamrangkamenguatkantatapemerintahanyangbersihdanefektif.

Hasil perencanaan bidang belum sepenuhnya dioptimalkan dalam proses

perencanaan pembangunan selanjutnya, hal ini mengakibatkan kinerja

organisasimenjadikurangefektifdanefisien.

Dari ke tiga permasalahan diatas, maka permasalahan utama yang

mendasari adalah kurang terintegrasinya sistem perencanaan antar struktur

bidangdanbagianperencanaan.Sehingga,solusiyangtepatuntukmenangani

problem tersebut adalah mengintegrasikan seluruh elemen perencanaan

organisasikedalamsisteminformasiperencanaan,penganggaran,Pengendalian

dan pelaporan. Hal ini menjadi fokus dari Baplitbang dengan akah

diterapkannya sistem perencanaan berbasis elektronik (e-planning) yang

diharapkan akan segera di terapkan untuk penyusunan perencanaan Tahun

2021akandatang.

BAPLITBANG

LPPD 2019

49

BABIII

TUGASUMUMPEMERINTAHAN1. Kerjasama Daerah dengan Pihak Ketiga (Mou Badan Perencanaan, Penelitian

dan pengembangan Kabupaten Berau dengan Pihak Ketiga) yang berlaku s.d

Tahun2019yangterdiridari:

1.a. KebijakandanKegiatan

1. Perjanjian Kerjasama antara Baplitbang Kab. Berau dengan Lembaga

PenelitiandanPengabdianMasyarakatUNMULNomor:540/244/Bapp-

IV/2019Tanggal28Pebruari2018.

b. RealisasiPelaksanaanKegiatan

TindaklanjutdariNotaKesepahamanadalahsebagaiberikut:

Pendampingan dalam rangka Pengembangan Geospasial Si-Agai,

PeningkatanKapasitasSDMdanStandarisasiDataGeospasial.

c. PermasalahandanSolusi

Untuk pendampingan dalam rangka Pengembangan Geoportal Si-Agai dan

Peningkatan Kapasitas SDM sudah dilakukan, sedangkan untuk Standarisasi

DataGeospasialbelumterlaksana.

Kedepanakandilakukanstandarisasidatageospasial jikakemampuanAPBD

memungkinkan.

2. Koordinasi Dengan Instansi Vertikal Di Daerah Pada Tahun 2019 yang terdiri

dari:

1.a. KebijakandanKegiatan

Nota kesepakatan antarBadanPerencanaanPenelitiandanPengembangan

Kabupaten Berau dengan Badan Pusat Statistik Kabupaten Berau Nomor :

050/312/Bapp-IV/III/2019 tentang Penyusunan dan PengumpulanData dan

Informasi Pembangunan Daerah Kabupaten Berau Tahun 2019 Tanggal 15

Maret2019.

BAPLITBANG

LPPD 2019

50

a. RealisasiPelaksanaanKegiatan

TindakLanjutdariMoUadalahPenyusunanBuku:

1. DataPembangunanDaerahKabupatenBerauTahun2019

2. AnalisisPerkembanganEkonomiMenurutSektorKab.BerauTahun2019

3. AnalisisKomponenPembentukPDRBKab.BerauTahun2019

4. DataPembangunanKecamatanTahun2019

b. PermasalahandanSolusi

1.Data dari OPD kadang-kadang kurang lengkap, sehingga harus diminta

ulangyangmembutuhkanwaktudanproseslebihlama

2.Dokumen(buku)tidakbisabertambahkarenaketerbatasananggaran.

2.a. KebijakandanKegiatan

Perjanjian Kerja Sama Baplitbang dengan Badan Pusat Statistik Kabupaten

Berau Nomor : 050/140/Bapp-II/II/2019 Tanggal 31 Januari 2019 tentang

Pekerjaan Penyusunan Indikator Kesejahteraan Rakyat (INKESRA) Sebagai

PotretKesejahteraanPendu.dukKabupatenBerauTahun2019

b. RealisasiPelaksanaanKegiatan

TindakLanjutdariMoUadalahPenyusunanBuku:

1. BukuIndikatorKesejhateraanRakyatTahun2019

c. PermasalahandanSolusi

2.Dokumen(buku)tidakbisabertambahkarenaketerbatasananggaran.

BAPLITBANG

LPPD 2019

51

BAB IV

AKUNTABILITASI KINERJA BAPLITBANG

Baplitbang mengampu urusan perencanaan penelitian dan pengembangan.

Berdasar urusan dan program yang diampu, Baplitbang mendukung

pencapaian 4 (empat) misi Kabupaten Berau yang tercantum pada RPJMD

yaituterutamamisikeempat:

Menciptakantatapemerintahanyangbersih,berwibawa,transparandan

akuntabel

TabelII.1

INDIKATORKINERJAUTAMA

No SasaranStrategis IndikatorKinerja

Penjelasan/FormulaPerhitungan

1 2 3 4 1 Meningkatnyacapaian

sasaranRPJMDRata-ratapencapaiansasaranRPJMD

JumlahcapaianindikatorsasaranRPJMDyang75-100%/JumlahindikatorsasaranRPJMDX100%

a. Target kinerja dalam perjanjian kinerja;

Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintahan yang efektif,

transparan, dan akuntabel serta berorientasi pada hasil,maka perlu disusun

suatu penetapan kinerja pada suatu pemerintahan. Sesuai dengan amanat

Peraturan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi

Birokrasi Nomor 29 Tahun 2010 tentang Pedoman Penyusunan Penetapan

KinerjadanPelaporanAkuntabilitasKinerja InstansiPemerintah,kamisajikan

Perjanjian Kinerja Badan Perencanaan Penelitian dan Pengembangan

KabupatenBerausebagaiberikut:

BAPLITBANG

LPPD 2019

52

TabelII.3PerjanjianKinerjaTahunan2019

No SasaranStrategis IndikatorKinerja Satuan Target

1 2 3 3 3 1 Meningkatnyacapaian

sasaranRPJMDRata-ratapencapaiansasaranRPJMD

% 85

b. Pengukuran capaian kinerja dibandingkan dengan target perjanjian

Pengukuran tingkat capaian kinerja Badan Perencanaan Pembangunan

Daerah tahun 2019 dilakukan dengan cara membandingkan antara target

pencapaian indikator sasaran dengan realisasinya. Target capaian kinerja Badan

Perencanaan Pembangunan Daerah tahun 2019 dapat diilustrasikan dalam tabel

berikut:

TabelIII.5TargetdancapaiankinerjaBaplitbangKab.BerauTahun2019

No Sasaran IndikaktorKinterja Target Ralisasi %Pencapaian

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1 Meningkatnya capaian sasaran RPJMD

Rata-rata pencapaian sasaran RPJMD

85% 88% 104%

Berdasarkan hasil pengukuran kinerja terhadap indikator kinerja utama Badan

PerencanaanPenelitiandanPengembanganKabupatenBerauTahun2019,dari26

indikatorsasarancapaianRPJMDterdapat23sasaranyangberkinerjabaikdanbaik

sekali, dengan rata-rata capaian sebesar 104% dan terdapat 3 indikator yang

berkinerjacukup.

BAPLITBANG

LPPD 2019

53

c. Pengukuran capaian kinerja di bandingkan dengan tahun

sebelumnya;

TabelIII.7PerbandinganantaraTargetdanRealisasiKinerjaTahuninidengan

TahunLalu

No IndikatorKinerja SatuanRealisasi

%Peningkatan/Penurunan

2018 2019Tahun2019

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1 Persentase Rata-rata pencapaian sasaran RPJMD

% 111% 104% -6%

d. Pengukuran capaian kinerja dibandingkan dengan target dalam

pembangunan jangka menengah;

TabelIII.8PerbandinganantaraTargetdanRealisasiKinerjaTahuninidengan

TargetRenstra

No IndikatorKinerja Satuan TargetAkhirRenstra Realisasi Tingkat

Kemajuan(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1 Persentase Rata-rata pencapaian sasaran RPJMD

% 100 104% 104%

BAPLITBANG

LPPD 2019

54

e. Analisis efisiensi penggunaan sumber daya dikaitkan dengan hasil

(kinerja) yang telah dicapai; dan Analisis program dan kegiatan yang

mendukung pencapaian target kinerja

Analisis efisiensi dilakukan terhadap kinerja yang sudah efektif atau

ketercapaian100%.Analisisefisiensiyanghanyamembandingkanantaraoutput

dan input belum menunjukkan efisiensi yang sesungguhnya, pengukuran

efisiensi yang sesungguhnya adalah dengan membandingkan kembali hasil

perbandinganoutputdaninputdenganstandarefisiensi.

TabelIII.16AnalisisdanEfisiensiPenggunaanSumberDaya

No Sasaran IndikaktorKinterja%

CapaianKinerja

%PenyerapanAnggaran

TingkatEfisiensi

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1 Meningkatnya capaian sasaran RPJMD

Rata-rata pencapaian sasaran RPJMD

104% 88,93% 15,07%

BerdasarkandataefisiensipenggunaansumberdayapadasasarantercapainyaRata-

ratapencapaiansasaranRPJMDbahwa;

• Tingkat Efisiensi Kinerja Rata-rata pencapaian sasaran RPJMD dengan

persentasecapaiankinerja104.%danpersentasepenyerapananggaransebesar

88.93% maka tingkat efisiensi yang dicapaian 15.07%, tingkat efisiensi ini

menggambarkan bahwa kinerja ini efisien dalam pengerjaannya sebesar

15.07%.

Analisis program dan kegiatan yang mendukung pencapaian target kinerja

Sasaran;MeningkatnyacapaiansasaranRPJMD

IndikatorKinerja;PersentaseRata-ratapencapaiansasaranRPJMD

1. ProgramPerencanaanPembangunanDaerah,dengankegiatan:

Pelaksanaan Program Perencanaan Pembangunan Daerah

mempunyai indikator yaitu Persentase konsistensi program RPJMD dan

BAPLITBANG

LPPD 2019

55

RKPD.Daritargetsebesar100%yangakandicapaipadaTahun2019dapat

terealisasi 84,47%. Hal ini menggambarkan bahwa realisasi capaian dari

target yang ditetapkan belum dapat tercapai, hal ini dikarenakan

Konsistensi RKPD menjabarkan RPJMD sebesar 84,47% merupakan

akumulasidariadanyaprogramRPJMDyangtidakdijabarkandalamRKPD

danjugasebaliknya.PerubahansusunanprogramdalamRKPDmerupakan

imbasdari terbitnyaPPNomor18Tahun2017tentangPerangkatDaerah

setelah RPJMD ditetapkan sehingga pada tahun 2019 direncanakan

penetapanRPJMDPerubahan.Menyikapihaltersebut,makaRKPDTahun

2019 telah disusun sesuai dengan rencana perubahan RPJMD pada

prioritas-prioritas tertentu Rincian dari program dapat dilihat pada tabel

berikut:

TabelIII.9ProgramPerencanaanPembangunanDaerah

No URAIAN FISIK

Satuan Target Realisasi %

1 2 3 4 5 6

1 Program Perencanaan Pembangunan Daerah % 100 84,47 84,47%

1 Penyusunan rancangan RKPD dok 3 3 100,00%

2 Penyelenggaraan musrenbang RKPD kali 16 16 100,00%

3 Sosialisasi dan Sinkronisasi Perencanaan Terpadu

Kampung 10 10 100,00%

4 Koordinasi dan fasilitasi penyusunan RKA-SKPD kali 4 4 100,00%

5 E - Planning sistem 1 1 100,00%

6 Persiapan Penyusunan RPJMD Teknokratik 2021-2026

dok 1 1 100,00%

a. PenyusunanRKPD

Sebagai penjabaran dari pelaksanaan RPJMDmaka RKPD Tahun 2019

merupakan satu satunya dokumen perencanaan tahunan yang

berpedoman pada RPJMD Kabupaten Berau Tahun 2016-2021.

Disusunnya RKPD 2019 untuk menjamin keterkaitan dan konsistensi

antara perencanaan, penganggaran, pelaksanaan dan pengawasan

denganmengacupadaarahpembangunanyangtemuatpada RPJMD

BAPLITBANG

LPPD 2019

56

Kabupaten Berau tahun 2016-2021.Rumusan RKPD Kab. Berau tahun

2019akanmenjadipedomanpenyusunanRancanganAPBDtahun2019

termasukpenyusunankebijakanumumAPBD(KUA)sertaPrioritasdan

PelaponAnggaranSementara(PPAS)tahunanggaran2019.RKPDjuga

menjadi acuan dalam penyusunan Laporan Keterangan

Pertanggungjawaban (LKPJ) dan Laporan Penyelenggara Pemerintah

Daerah (LPPD), sebagai salah satu evalusi pembangunan tahun 2019

yang akan dilaksanakan pada akhir periode pembangunan jangka

menengah.

Tahapan Penyusunan RKPD Kabupaten Berau diperlukan guna

memperhatikan keselarasan dengan RPJMD Kab. Berau maupun

Rencana Pembangunan Nasional. Maka tahapan penyusunan RKPD

Kab.Berauadalahsebagaiberikut:

1. PersiapanPenyusunanRKPDKab.Berau

2. PenyusunanRancanganAwalRKPDKab.Berau

3. PenyusunanRancanganRKPDKab.Berau

4. PelaksanaanMusrembangRKPDProvKaltim

5. PerumusanRancanganAkhirRKPDProv.Kaltim

6. PenetapanRKPDProv.Kaltim

DalamdokumenRKPDmemperhatikanpulahal-halsebagaiberikut,

yaitu:

1. Gambarankondisidaerah

2. EvaluasiKinerjaTahunsebelumnya

3. PermasalahandanIsuStrategispembangunanDaerah

4. ArahkebijakanEkonomidanArahKebijakanKeuanganDaerah

5. Tujuan dan sasaran yang tak lepas dari RPJMD dan Prioritas dan

SasaranPembangunanNasional

6. PrioritasPembangunandanProgramPembangunanDaerah

7. KerangkaIndikatorKinerjaPembangunanRKPDTahun2018

8. AspekTeknokratikdanAspekBottom-Up

BAPLITBANG

LPPD 2019

57

b. PenyelenggaraanmusrenbangRKPD

Dalam tahapan kegiatan penyelenggaraan musrenbang RKPD

Kabupaten Berau dimulai dengan tahapan perencanaan dari desa /

kelurahan,yangdimulaidenganseluruhkampung/desadankelurahan

melaksanakan musrenbang di Bulan Januari. Setelah selesai

pelaksanaan musrenbang desa/kelurahan dilanjutkan dengan

pelaksanaan musrenbang kecamatan, yang dilaksanakan di 13

kecamatandiKabupatenBeraudiBulanPebruari2019.

Tahapan selanjutnya adalah Pelaksanaan forum opd yang bertujuan

untuk menyelaraskan program / kegiatan prioritas opd dan usulan

kecamatan yang akan masuk didalam renja opd dilaksanakan pada

tanggal27Maret2019.

Tahapan berikutnya adalah melaksanakan musrenbang kabupaten

bertujuan untuk menyusun rancangan RKPD Kabupaten Berau,

dilaksanakanpadatanggal28Maret2019.

Pada tanggak 8-9 April 2019 mengikuti Pra Musrenbang Propinsi

KaltimdiSamarinda.

Padatanggal10April2019mengikutiMusrenbangPropinsiKaltimdi

Samarinda.

c. SosialisasidanSinkronisasiPerencanaanTerpadu

Kegiatan ini berusaha memberikan pendampingan dan

mensinkronkan antara perencanaan yang di susun oleh

desa/kampung di Kabupaten Berau agar selaras dengan dokumen

perencanaanyangdisusunolehKabupatenBerau.

d. KoordinasidanFasilitasiPenyusunanRKA-SKPD

Setelah ditetapkannya KUA dan PPAS maka dilanjutkan dengan

penyusunan RKA oleh OPD-OPD berdasarkan PPAS yang telah

ditetapkan.RKAOPDtersebutdiasistensiolehTAPDuntukmengkoreksi

dan menyesuaikan dengan kebijakan dan ketentuan yang telah

ditetapkan.

BAPLITBANG

LPPD 2019

58

e. e-planning

Didalampenyusunandokumenperencanaandiperlukansuatusistem

aplikasi untuk memudahkan dalam proses penyusunan serta untuk

menjaga akuntabilitas dokumen yang disusun. Dalam kegiatan ini

masih dalam proses persiapan untuk penggunaanya, diharapkan

untuk penyusunan RKPD Tahun 2021 yang akan dilakukan di tahun

2020sudahbisadilaksanakan.

f. PersiapanPenyusunanRPJMDTeknokratik2021-2026

Karenaditahun2021merupakantahunterakhirperidodeBupatimaka

diperlukan persiapan awal dalam penyusunan dokumen RPJMD

teknoktratik2021-2026yangakandatang.

2. ProgramPerencanaanPembangunanBidangEkonomi,dengankegiatan:

Pelaksanaan Program Perencanaan Pembangunan Ekonomi yang

mempunyai indikator yaitu Rata-rata capaian kinerja program

pembangunanbidangekonomi.Daritargetsebesar90%yangakandicapai

pada Tahun 2019 dapat terealisasi 90%. Hal ini menggambarkan bahwa

realisasicapaiandaritargetyangditetapkandapattercapai100%.Rincian

dariprogramdapatdilihatpadatabelberikut:

TabelIII.10ProgramPerencanaanPembangunanBidangEkonomi

No URAIAN FISIK

Satuan Target Realisasi %

1 2 3 4 5 6

1 Program Perencanaan Pembangunan Ekonomi % 90 90 100,00%

1 Koordinasi perencanaan pembangunan bidang ekonomi dan SDA

kali 14 14 100,00%

2 Koordinasi Percepatan Pembangunan Pariwisata Daerah

kali 8 8 100,00%

3 Koordinasi Percepatan Pembangunan Pertanian kali 8 8 100,00%

4 Koordinasi Pembangunan Ekonomi Hijau dan Aksi Mitigasi

kali 4 4 100,00%

a. KoordinasiPerencanaanpembangunanBidangEkonomidanSDAdan

KoordinasiPembangunanEkonomiHijaudanAksiMitigasi.

BAPLITBANG

LPPD 2019

59

• PembangunanperekonomiandanSDAmerupakanprosesdinamis

yang tidak bisa hanya berhenti pada suatumasa, untuk itu perlu

peranaktifdankerjasamayangbaikdarisemuastakeholders.Agar

tercapaiapayangmenjadivisidanmisidalamRPJMDKab.Berau

tahun2016-2021terkaitbidangperekonomianyaitumeningkatkan

taraf hidup masyarakat dengan memanfaatkan potensi sumber

dayaalam,memberdayakanusahaekonomikecilmenengahyang

berbasis kerakyatan, dan perluasan lapangan kerja termasuk

pengembangan ekonomi kreatif berbasis pariwisata dan kearifan

local.

• Dinamika pembangunan daerah saat ini tidak bisa lepas dari

adanya Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB)/Sustainable

Development Goals (SDGs). Hal ini mengartikan bahwa

pembangunan dalam agenda SDGs harus memberi manfaat bagi

semua lapisan kelompok masyarakat, terutama bagi kelompok

masyarakatyangrentan.Selainitupula,arahtujuanpembangunan

berkelanjutan juga mengandung prinsip yang menekankan

kesetaraanantarnegaradanantarwarganegara.

• Perluperanaktif tindaklanjutdalampelaksanaanTPB/Sustainable

Development Goals (SDGs) melalui penyusunan Rencana Aksi

Daerah(RAD)TPB/SDGsKab.BerauTahun2020-2024.

• Kegiatan Pembangunan Ekonomi Hijau dan Aksi Mitigasi

merupakan salah satu upaya mendorong tercapainya misi

pembangunan yang direncanakan dalam dokumen RPJMD

Kabupaten Berau tahun 2016-2021 yaitu “Membangun dan

meningkatkan saranadanprasaranapublik yangberkualitas, adil,

berkelanjutan dan berwawasan lingkungan (Misi 1)” dengan

sasaran “menurunkan emisi gas rumah kaca”. Oleh karenanya

pada tujuan mempertahankan kualitas lingkungan hidup, arah

kebijakanyangdidorongsalahsatunyaadalahpenurunanemisigas

rumahkacadarikegiatanberbasislahan(perkebunan,pertanian).

BAPLITBANG

LPPD 2019

60

• Penetapan target penurunan emisi ini merupakanmasukan yang

disampaikan oleh Kelompok Kerja Perencanaan Pembangunan

EkonomiHijaudanPengembanganAksiMitigasiPenurunanEmisi

(kemudiandisebutPOKJAGreenEconomy)berdasarkanSKBupati

No 418 Tahun 2015 untuk merumuskan perencanaan

pembangunan ekonomi hijau di Kabupaten. Masukan utamanya

adalah berupa informasi terkait tingkat emisi gas rumah kaca,

targetpenurunanemisi termasukprogram/kegiatanmitigasiyang

dapat dikembangkan. Adapun capaian target emisi yang

diturunkan pada periode tahun 2017-2018 berdasarkan data

perubahantutupanlahanmenunjukkanangkapencapaiansebesar

72%padasemuazona.

• Perlu dilaksanakan koordinasi dan konsultasi teknis pada

KementerianKeuangan,KementrianDalamnegeridanKementrian

LHKuntukadministrasianggaransisaDBHDRpadaTA.2019.

• Terkait upaya pengembangan dan peningkatan investasi perlu

terus upaya koordinasi secara terpadu pada seluruh OPD/SKPD

terkaityangadadiKab.Berau,padaperusahaanPMA,PMDNdan

DuniaUsaha.

• Mengarahkan OPD lingkup ekonomi dan SDA agar membuat

kegiatan-kegiatan yang tepat sasaran yang mempunyai daya

ungkitmenumbuhkanperekonomianmasyarakatdandaerahKab.

Berau.

b. KoordinasiPercepatanPembangunanPertanian

PelaksanaankegiatanmengacupadaRencanaKegiatanTahunan

(RKT) yang telah disusun dengan menyesuaikan agenda prioritas

kelembagaan Baplitbang serta rangkaian asistensi APBD dilingkup

OPDpertaniandalamartiluasantaralainmeliputi:

1. Pembentukan TIM POKJA Percepatan Pembangunan Pertanian

(PPP)yangmelibatkanbeberapaOPDteknispertaniandalamarti

luas serta OPD penunjang infrastruktur pertanian. Surat

BAPLITBANG

LPPD 2019

61

Keputusan Pembentukan Tim Pokja yang ditandatangani Bupati

BeraudenganNomorSurat423Tahun2018.

2. PembentukanTimPenyusundanPembahasRencanaAksiDaerah

Pangan dan Gizi (RAD-PG) Kabupaten Berau, yang juga

melibatkan OPD diluar lingkup Pertanian dalam arti luas. Surat

KeuptusanBupatiBerauNomor :424Tahun2018danpadaTA.

2020 kegiatan RAD PG ada kegiaan tersendiri dengan kode

rekeningkegiatan22.12(RencanaAksiPangandanGiziDaerah)

3. Melaksanakan Kegiatan dengan sumber dana DBH DR dengan

berpedoman pada Permenkeu Nomor 230/PMK.07/2007/2017

sertaPerdirjenNomor1/PK/2018dan secara teknis kegiatan ini

dilaksanakanolehOPDantaralain:DinasLHK,BPBD,DPU-PRdan

DinasPerikanan.

4. PendampinganPenyusunanDokumenRENSTRAProgramKarbon

Hutan Berau (PKHB) bekerjasama dengan NGO The Nature

Concervacy(TNC).

5. PendampinganPEDAKTNAkeXTahun2019diKampungLabanan

JayapadabulanJuli2019

6. Pendampingan Pembentukan RAPERDA menjadi PERDA

PembangunanPerkebunanBerkelanjutan.

7. Pendampingan Pembentukan RAPERDA menjadi PERDA

PengelolaanEkositemMangrovedikawasanAPL

8. Pendampingan Pembentukan RAPERDA menjadi PERDA

Pengelolaan Kawasan Mangrove Pembentukan Perusahaan

Daerah Perkebunan (Perda Inisiatif) dan saat ini masih dalam

prosespembahasan.

9. Sosialisasi KEPUTUSAN MENTERI PERTANIAN REPUBLIK

INDONESIA NOMOR 472/Kpts/RC.040/6/2018 TENTANG

LOKASIKAWASANPERTANIANNASIONAL

10. Sosialisasi PERATURAN MENTERI PERTANIAN REPUBLIK

INDONESIA NOMOR 18/PERMENTAN/RC.040/4/2018 TENTANG

PEDOMAN PENGEMBANGAN KAWASAN PERTANIAN BERBASIS

KORPORASIPETANI

BAPLITBANG

LPPD 2019

62

11. PendampinganprogramPRUKADESKabupatenBerau

12. Mengikuti Rakor Dewan Ketahanan Pangan tingkat Kabupaten

BeraudanProvinsiKalimantanTimur

13. Mengikuti FGD dalam penyusunan buku Analisis Daya Dukung

KawasanWisataBaharidiKNSTPulauMaratuadanPulauSambit

14. Mengikuti Pra FGD dan FGD dengan Tim Percepatan

PembangunanDestinasiWisataKepulauanMaratuaProvKaltim

15. Pembentukan Forum Perkebunan Berkelanjutan Terhadap

Kemajuan Komitmen Pengelolaan ANKT dalam tata ruang

perkebunan

16. PendampinganKegiatandariKementerianDaerahTertinggaldan

TransmigrasiRI

17. Pendampingan Kegiatan dan pengajuan proposal kegiatan

ResponsiveInnovationFund(RIF)TahapIII

18. Pendampingandanpengadaandanpembelajaranpupukorganik

untuklingkuppertaniandanperikanan

19. Pendampingan verifikasi areal perkebunan untuk STDB dan PBS

padaDinasPerkebunan

20. Kegiatan lain yang sesuai TUPOKSI Kasubbid Agro yang

dilaksanakanbaikdidalamdaerahdanluardaerah

21. Kegiatan-kegiatan sesuai dengan TUPOKSI TAPD yang

diaksanakanbaikdalamdaerahmaupunluardaerah

22. Kegiatan lain yang merupakan rutinitas dan tindaklanjut dari

disposisiatasanlangsung.

Selain kegiatan Rakor Tim Pokja Subbid Agro juga

melaksanakankoordinasidankonsultasi teknis sertamenghadiri

undangan-undangan rapat diluar daerah yang juga dibuktikan

sebagaimanaterlampirpadabagianakhirlaporan.

Kegiatan rutin pada Sub Bagian Agro adalah menjadi Tim

AsistensiAnggaranDaerah (TAPD)yangbertugas,mendampingi,

mengarahkan dalam penganggaran belanja kegiatan sesuai

RenstraOPDdanRPJMDKabupatenBerau.

BAPLITBANG

LPPD 2019

63

c. Koordinasi Percepatan Pembangunan Bidang Dunia Usaha dan

Pariwisata.

• Salah satu isu utama bidang ekonomi adalah meningkatkan

pertumbuhan ekonomi disektor pariwisata, dan sektor dunia

usaha. Untuk sektor pariwisata sasarannya adalah jumlah

kunjunganwisatawansertalamatinggal,sedangkanuntuksektor

dunia usaha adalah mengenalkan serta meningkatkan ekonomi

kreatif yang mana untuk saat ini belum tersentuh oleh

Pemerintah Daerah. Dalam pembangunan ekonomi kreatif

banyakpihakterlibatbaikOPD,masyarakatsertaDPRD.Ekonomi

kreatif antara lain (bidang kuliner, fashion, advertising,

permainandaerah,pasarcinderamatadll).Produktersebutdapat

dibuat oleh masyarakat lokal dengan biaya murah serta dapat

meningkatkanekonomimasyarakat.

• Permasalahan yangdihadapi kepariwisataandanduniausahadi

KabupatenBerauadalah.

Ø belum adanya komitmen bersama antar OPD yang terlibat

untuk membangun sarana dan prasarana untuk destinasi

wisata yang ada serta kemudahan transportasi dan aturan

kejelasanuntuktarif.

Ø belum adanya SOP tentang pengunjung untuk menjaga dan

melestarikanalamsertapengoptimalanuntuklimbahsampah

darihasilkunjungan.

Ø tidakadanyakejelasantentangpungutanyangdilakukanoleh

kampung (pengelola destinasiwisata) perlu peran sertaOPD

terkait dan Pemda dalam pembuatan aturannya serta

melibatkanmasyarakat.

Ø belum adanya zonasi-zonasi destinasi wisata yang baru yang

terintegrasi dan masterplan dan kajian lingkungan untuk

destinasiwisatabaru.

Ø perlu adanya review RIPARDA, karena tidak sesuai dengan

RTRWKabupatenBerauNomor9Tahun2017.

BAPLITBANG

LPPD 2019

64

Saran:

• Pendataan / database tetap diperlukan, terutama untuk

mendapatkandatavalid tentang jumlahobyekwisatadan jumlah

kunjunganwisatawandanlamatinggalsertaadatidaknyaekonomi

kreatifdisana(pasarcinderamata/UMKM)

• Merubah pola dari tahun sebelumnya, dari rapat koordinasi

denganmemecahkan permasalahan dan evaluasi, tahun kedepan

ditambahkan denganmenampilkan perencanaan yang sudah ada

dari OPD kebudayaan dan pariwisata (presentasi), kemudian

didukung oleh OPD sektor pariwisata dalam pembangunannya,

sementaradariBaplitbangdukungankeprogram/ kegiatanpada

OPDtersebut.

• Melakukan survey kelapangan untuk dukungan sarana dan

prasaranaekonomikreatifdanpengembanganindustrikecil.

• Perlu peningkatan wawasan dengan mendatangkan narasumber

daridaerahyangmempunyaipariwisatadanekonomikreatifyang

maju.

3. ProgramPerencanaanSosialdanBudaya,dengankegiatan:

Pelaksanaan Program Perencanaan Sosial dan Budaya yang

mempunyai indikator yaitu Rata-rata capaian kinerja program

pembangunan bidang Sosial dan Budaya. Dari target sebesar 100% yang

akan dicapai pada Tahun 2019 dapat terealisasi 100%. Hal ini

menggambarkanbahwarealisasicapaiandaritargetyangditetapkandapat

tercapai100%.Rinciandariprogramdapatdilihatpadatabelberikut:

BAPLITBANG

LPPD 2019

65

TabelIII.11ProgramPerencanaanSosialdanBudaya

No URAIAN FISIK

Satuan Target Realisasi %

1 2 3 4 5 6

1 Program Perencanaan Sosial dan Budaya % 100 100 100,00%

1 Koordinasi perencanaan Pendidikan dan Kesejahteraan Sosial

kali 2 2 100,00%

2

Koordinasi Perencanaan Pemerintahan dan Pemberdayaan Masyarakat

kali 5 5 100,00%

3 Koordinasi Perencanaan Kependudukan dan Ketenagakerjaan

kali 5 5 100,00%

5 Koordinasi Program Penanggulangan Kemiskinan

kali 1 1 100,00%

a. KoordinasiPerencanaanPendidikandanKesejahteraanSosial

• Rapat koordinasi penajaman program dan kegiatan bahan

penyusunanPPASTahun2020danPPASPerubahanTahun2019

khususnyalingkupsubbidpendidikandankesejahteraansosial

• RapatkoordinasiusulanpengadaanBukuPerpustakaanSekolah.

• Rapat koordinasi perencanaan pendidikan dan kesejahjteraan

sosial terkait persiapan penyusunan RKA Tahu 2020 sekaligus

pelatihanoperatoraplikasiPekaSikawan.

• RapatkoordinasipenyusunanprogramdankegiatanOPDmelalui

danaADK.

• Mengikuti rapat-rapat koordinasi, konsultasi, Musrenbang

Propinsi,ForumSKPDPropinsi,rapat-rapatkoordinasiPendidikan,

Kesehatan,Sosial,sertaklarifikasiBankeuP2019,EvaluasiRAPBD

Kab. BerauMurni 2020 dan Perubahan 2019 di Propinsi Kaltim

serta rapat koodinasi dan review DAK 2020 yang dilaksanakan

dalamPropinsiKaltimmaupunluarPropinsiKaltim

• KompilasiusulanrenjaSKPD

• PenyusunanmatrikRencanaKerjaPemerintahDaerah

• Penyusunanmatrikpriortiasplafonanggaransementara

• Klarifikasi / identifikasi usulan kecamatan / kampung di wilayah

BAPLITBANG

LPPD 2019

66

kecamatan.

b. KoordinasiPemerintahandanPemberdayaanMasyarakat

• Mengikuti pelaskanaan musrenbang di 13 kecamatan, hasil

musrenbang kecamatan dirangkum dalam satu usulan setiap

kecamatanuntuktahun2020

• Mengikuti pelaksanaan forum organisasi perangkat daerah,

mempersiapakanbahanforumorganisasiperangkatdaerahyang

akandilaksanakanTahunAnggaran2020

• Mengikuti pelaksanaan Musrenbang RKPD, mempersiapkan

bahan-bahan untukMusrenbang Kabupaten untuk Tahun 2020

yangberasaldariKecamatandanRenjaOPDuntuktahun2020

• Mengikuti pelaksanaan ForumOPDdi propinsi,mempersiapkan

usulan-usulanOPDyangbersumberdaripropinsidanbersumber

daripusat

• Mengikuti pelaksanaan Musrenbang RKPD propinsi,

mempersiapkanusulanOPDyangbersumberdaridanapropinsi

danPusat.

• Mengikuti/menghadiri/mengadakan rapat-rapat terkait dengan

koordinasi perencanaan pemerintahan dan pemberdayaan

masyarakat.

c. KoordinasiPerencanaanKependudukandanKetenagakerjaan

• Mengikuti pelaskanaan musrenbang di 13 kecamatan, hasil

musrenbang kecamatan dirangkum dalam satu usulan setiap

kecamatanuntuktahun2020

• Mengikuti pelaksanaan forum organisasi perangkat daerah,

mempersiapakanbahanforumorganisasiperangkatdaerahyang

akandilaksanakanTahunAnggaran2020

• Mengikuti pelaksanaan Musrenbang RKPD, mempersiapkan

bahan-bahan untukMusrenbang Kabupaten untuk Tahun 2020

yangberasaldariKecamatandanRenjaOPDuntuktahun2020

BAPLITBANG

LPPD 2019

67

• MengikutipelaksanaanForumOPDdipropinsi,mempersiapkan

usulan-usulanOPDyangbersumberdaripropinsidanbersumber

daripusat

• Mengikuti pelaksanaan Musrenbang RKPD propinsi,

mempersiapkanusulanOPDyangbersumberdaridanapropinsi

danPusat.

• Melaksanakanrapatawalpenyusunanbukuinkesrauntuktahun

2019,hasilrapatuntuksinkronisasidatauntukOPDyangbelum

lengkapdatanya

• Melaksanakan rapat akhir sinkronisasi data inkesra yang akan

diterbitkandalambentukbukupublikasi

• PencetakandanpenjilidanBukuInkesra

d. KoordinasiProgramPenanggulanganKemiskinan

• Rapat koordinasi program penanggulangan kemiskinan daerah

KabupatenBerauTahun2019.

• Rapat sekaligus pelatihan penyusunan rencana kerja program

penanggulangan kemiskinan yang terintegrasi dengan

menggunakanaplikasiSIM-Sepakat-BappenasRI

• FocusDiscussionGroup(FDG)mengenaisistemaplikasiberbasis

web dan android dalam rangka efektifitas program

penanggulangankemiskinandiKab.Berau.

• Rapatpenyampaianlaporanpendahuluanpenyusunandokumen

penanggulangankemiskinanterpaduKab.Berau

• Rapatkonvergensipercepatanpenurunanstunting(KP2S)diKab.

Berau

• Lanjutan rapat penyusunan rencana kerja penanggulangan

kemiskinan

• Rapat penyampaian laporan akhir penyusunan dokumen

kemiskinan.

• PengadaanaplikasiSistemInformasiPenanggulanganKemiskinan

berbasihweb/android(PEKASIKAWAN)

BAPLITBANG

LPPD 2019

68

• Penyusunan dokumen evaluasi kebijakan perencanaan

pembangunan daerah dalam penurunan tingkat kemiskinan di

Kab.Berau

• Koordinasi / identifikasi penanggulangan kemiskinan dan

stuntingdiwilayahkecamatanBatuPutih.

4. Program Perencanaan Prasarana dan Pengembangan Wilayah, dengan

kegiatan:

Pelaksanaan Program Perencanaan Prasarana dan Pengembangan

Wilayah yang mempunyai indikator yaitu Rata-rata capaian kinerja

programpembangunanbidangprasaranadanpengmbanganwilayah.Dari

targetsebesar100%yangakandicapaipadaTahun2019dapatterealisasi

100%. Hal ini menggambarkan bahwa realisasi capaian dari target yang

ditetapkandapat tercapai 100%.Rinciandari programdapatdilihatpada

tabelberikut:

TabelIII.12ProgramPerencanaanPrasaranadanPengembanganWilayah

No URAIAN FISIK

Satuan Target Realisasi %

1 2 3 4 5 6

1

Program Perencanaan Prasarana dan Pengembangan Wilayah

% 100 100 100,00%

1 Koordinasi Perencanaan Prasarana Wilayah kali 15 15 100,00%

2 Koordinasi Perencanaan Pengembangan Wilayah dan Tata Ruang

kali 5 5 100,00%

3 Perencanaan Sumber Daya Air kali 5 5 100,00%

4 Koordinasi Perencanaan Keciptakaryaan kali 12 12 100,00%

5 Penyusunan Basis Data Infrastruktur Berbasis Geospasial

dok 1 1 100,00%

6

Penyusunan Rencana Aksi Daerah Air Minum dan Penyehatan Lingkungan (RAD-AMPL)

dok 1 1 100,00%

BAPLITBANG

LPPD 2019

69

a. KoordinasiPerencanaanPrasaranaWilayah

• Melakukankonsultasiterkaitbidangprasaranawilayah

• Mengikuti koordinasi dan sinkronisasi yang dilaksanakan oleh

PemerintahPusatdanPropinsi

• KoordinasiterkaitusulanDAK,Bankeu,APBDPropinsidanAPBN

• MelaksanakanrapatkoordinasidenganSKPD/Stakeholderdalam

rangkakoordinasiperencanaanprasaranawilayah

• Melakukan survey ke lapangan terkait kegiatan yang akan

direncanakanmaupunmeninjaukegiatanyangdilaksanakanoleh

OPDteknis.

b. KoordinasiPerencanaanPengembanganWilayahdanTataRuang

• Melakukan konsultasi terkait bidang Pengembangan Wilayah

danTataRuang

• Mengikuti koordinasi dan sinkronisasi yang dilaksanakan oleh

PemerintahPusatdanPropinsi

• MelaksanakanrapatkoordinasidenganSKPD/Stakeholderdalam

rangka Koordinasi Perencanaan Pengembangan Wilayah dan

TataRuang

• Melakukan survey ke lapangan terkait kegiatan yang akan

direncanakan maupun meninjau kegiatan yang dilaksanakan

olehOPDteknis.

c. KoordinasiPerencanaanSumberDayaAir

• MelakukankonsultasiterkaitbidangSumberDayaAir

• Mengikuti koordinasi dan sinkronisasi yang dilaksanakan oleh

PemerintahPusatdanPropinsi

• Koordinasi terkait usulan yang sumber pendanaannya berasal

dariAPBDPropinsidanAPBN

• Konsultasiterhadapimplementasiprogramkegiatanyangmasuk

baselineAPBDpropinsidanAPBN.

BAPLITBANG

LPPD 2019

70

• MelaksanakanrapatkoordinasidenganSKPD/Stakeholderdalam

rangkakoordinasiperencanaanSumberDayaAir

d. KoordinasiPerencanaanKeciptakaryaan

• MelakukankonsultasiterkaitbidangKeciptakaryaan

• Mengikuti koordinasi dan sinkronisasi yang dilaksanakan oleh

PemerintahPusatdanPropinsi

• Koordinasi terkait usulan yang sumber pendanaannya berasal

dariAPBDPropinsidanAPBNmelaluiAplikasiSIPPA

• Konsultasiterhadapimplementasiprogramkegiatanyangmasuk

baselineSIPPA

• MelaksanakanrapatkoordinasidenganSKPD/Stakeholderdalam

rangka koordinasi perencanaan dan usulan bidang

Keciptakaryaan

e. PenyusunanBasisDataInfrastrukturBerbasisGeospasial

• Melakukankoordinasiterhadappihak-pihakterkait

• Menyusunkerangkaacuankerjadanrenanaanggaranbiaya

• MenyusunrancanganSKBupatitentangTimPerencanadanTim

Pengawas

• Memilihinstansipemerintahlainsebagaimitrakerjasama

• Melakukankoordinasisecaraintensdenganpihakpelaksana

• Pendampinganpelaksanaansurveylapangan

• Penyusunanbasisdata

• Melaksanakan rapat secara berkala antara tim perencana dan

tim pengawas dengan pihak pelaksana untuk mengevaluasi

prosespelaksanaanpekerjaan

• Finalisasibasisdata

f. Penyusunan Rencana Aksi Daerah Air Minum dan Penyehatan

Lingkungan(RAD-AMPL)

• MelakukankonsultasiterkaitpenyusunanRAD-AMPL

BAPLITBANG

LPPD 2019

71

• MengikutipelatihanterkaitpenyusunanRAD-AMPL

• MenyusunKerangkaAcuanKerja

• MenyusunrancanganSKBupati

• Melakukan sosialisasi terkait rencana penyusunan dokumen

RAD-AMPL

• Pengumpulandataprimer,skunderdanreferensipendukung

• PenyusunandokumenRAD-AMPL

• MelaksanakanrapatberkalatimpenyusunRAD-AMPL

• MelaksanakaneksposepenyelesaianpenyusunandokumenRAD-

AMPL.

5. ProgramEvaluasiHasilRencanaPembangunanDaerah,dengankegiatan:

PelaksanaanProgramEvaluasiHasilRencanaPembangunanDaerah

yang mempunyai indikator yaitu Persentase perangkat daerah yang

menyampaikan hasil evaluasi rencana perangkat daerah tepat waktu.

Dari target sebesar 100% yang akan dicapai pada Tahun 2019 dapat

terealisasi 100%. Hal ini menggambarkan bahwa realisasi capaian dari

targetyangditetapkandapattercapai100%.Rinciandariprogramdapat

dilihatpadatabelberikut:

TabelIII.13ProgramEvaluasiHasilRencanaPembangunanDaerah

No URAIAN FISIK

Satuan Target Realisasi %

1 2 3 4 5 6

1 Program Evaluasi Hasil Rencana Pembangunan Daerah

% 100 100 100,00%

1 Monitoring dan Pelaporan Pelaksanaan Pembangunan Daerah

dok 4 4 100,00%

2 Pengendalian dan Evaluasi dok 2 2 100,00%

3

Fasilitasi Informasi Geospasial Pembangunan Daerah Kab. Berau

dok 1 1 100,00%

4 Koordinasi Bidang Pengendalian Data dan Informasi

kali 10 10 100,00%

5 Pengelolaan LKPJ Bupati Berau dok 1 1 100,00%

BAPLITBANG

LPPD 2019

72

a. Monitoringdanpelaporanpelaksanaanpembangunandaerah

b. PengendaliandanEvaluasi

• FasilitasipelaporanevaluasirenjaOPDpertriwulan

• Fasilitasi pertemuan klarifikasi hasil laporan evaluasi renja OPD

persemester

• PenyusunanLaporanevaluasiRKPDPersemester

• PenyampaianlaporanevaluasiRKPDkepropinsi

• Menghadiriundanganterkaitdengankegiatanevaluasi

• Menyiapkansaranadanprasaranaaplikasipelaporanevaluasi

c. FasilitasiInformasiGeospasialPembangunanDaerahKab.Berau

• FasilitasiportalgeospasialKab.Berau(SiAgai)

• FasilitasiNASKab.Berau(BankDataSpasial)

• FasilitasipertemuanTGTIG

• Menghadiriundangan/pertemuandalamdanluardaerahterkait

dengageospasial

• Menyiapkan seluruh kebutuhan dalam rangka pengembangan

informasi geospasial baik yang bersifat administratif maupun

saranadanprasarana

• Pengembangan data dan informasi dalam rangka pemenihan

datageospasial.

d. KoordinasiBidangPengendalianDatadanInformasi

• Menghadiri acara-acara yang berhubungan dengan bidang

pengendaliandatadaninformasi.

• Menghadiri rapat-rapat koordinasi dan sinkronisasi termasuk

musrenbang.

BAPLITBANG

LPPD 2019

73

e. PengelolaanLKPJBupatiBerau

6. ProgramPeningkatanKapasitasKelembagaanPerencanaanPembangunan

Daerah,dengankegiatan:

Pelaksanaan Program Peningkatan Kapasitas Kelembagaan

Perencanaan Pembangunan Daerah yang mempunyai indikator yaitu

PersentaseSKPDyangmampumenyusunRenstradenganbaikdanbenar.

Dari target sebesar 70% yang akan dicapai pada Tahun 2019 dapat

terealisasi 70%. Hal ini menggambarkan bahwa realisasi capaian dari

targetyangditetapkandapattercapai100%.Rinciandariprogramdapat

dilihatpadatabelberikut:

TabelIII.14Program Peningkatan Kapasitas Kelembagaan

Perencanaan Pembangunan Daerah

No URAIAN FISIK

Satuan Target Realisasi %

1 2 3 4 5 6

7

Program Peningkatan Kapasitas Kelembagaan Perencanaan Pembangunan Daerah

% 70 70 100,00%

1 Peningkatan kemampuan teknis aparat perencana org 5 38 760,00%

a. PeningkatanKemampuanTeknisAparatPerencana

• Untuk mempersiapkan Aparat perencana BAPELITBANG / TAPD

Kabupaten Berau agar dapat menyusun perencanaan,

penganggaran danmonitoring yang sesuai visi misi RPJMD dan

aturanyangberlaku.

• Memahami indikator makro Ekonomi suatu daerah (PDRB,

Pertumbuhan Ekonomi, Angka Kemiskinan, KoefisienGini, , IPM

dll)

• Memahami sinkronisasi perencanaan dan penganggaran

pembangunan daerah pasca ditetapkannyaUndang-UndangNo.

23tahun2014tentangPemerintahanDaerah

BAPLITBANG

LPPD 2019

74

• Memahami program pembangunan daerah agar tersusun

program perencanaan pembangunan yang berkualitas dan

kontinyu untuk mendukung kegiatan perencanaan dan

penganggaransertamonitoring.Sesuaidengan Permendagri86

Tahun2017

• Memahami aturan-aturan terkait dengan perencanaan danpenganggaran.

• Untuk hal tersebut diatas maka Baplitbang Kabupaten Beraubekerjasama dengan Pihak LPEM-FEUI mengadakan workshopSinkronisasi Perencanaan dan Penganggaran PembangunanDaerah bagi Aparatur Perencana Bapelitbang/TAPD KabupatenBerau-ProvinsiKalimatanTimur

7. ProgramPerencanaan,PenelitiandanPengembangan,dengankegiatan:

PelaksanaanProgramPerencanaanPenelitiandanPengembangan

yang mempunyai indikator yaitu Persentase hasil penelitian yang

diimplementasikan. Dari target sebesar 100% yang akan dicapai pada

Tahun 2019 dapat terealisasi 100%. Hal ini menggambarkan bahwa

realisasicapaiandaritargetyangditetapkandapattercapai100%.Rincian

dariprogramdapatdilihatpadatabelberikut:

TabelIII.14

ProgramPerencanaan,PenelitiandanPengembangan

No URAIAN FISIK

Satuan Target Realisasi %

1 2 3 4 5 6

1 Program Perencanaan, Penelitian dan Pengembangan

% 100 100 100,00%

1 Koordinasi bidang penelitian dan pengembangan

kali 12 12 100,00%

2 Koordinasi Penguatan Sistem Inovasi Daerah (SIDA)

opd 1 1 100,00%

3 Koordinasi dan Fasilitasi Dewan Riset Daerah kali 6 6 100,00%

4 Penyusunan Indeks Kepuasan Masyarakat dok 1 0 0,00%

a. KoordinasiBidangPenelitiandanPengembangan

BAPLITBANG

LPPD 2019

75

b. KoordinasiPenguaranSistemInovasiDaerah(SIDA)

c. KoordinasidanFasilitasiDewanRisetDaerah

d. PenyusunanIndeksKepuasanMasyarakat

8. ProgramPengembanganData/Informasi,dengankegiatan:

Pelaksanaan Program Pengembangan Data/Informasi yang

mempunyai indikator yaitu Persentase ketersedian data per SKPD. Dari

targetsebesar100%yangakandicapaipadaTahun2019dapatterealisasi

100%. Hal ini menggambarkan bahwa realisasi capaian dari target yang

ditetapkan dapat tercapai 100%. Diharapkan dengan tercapainya target

tersebut maka data-data yang diperlukan dalam proses perencanaan

pembangunandapatsemakin lengkap.Rinciandariprogramdapatdilihat

padatabelberikut:

TabelIII.15ProgramPengembanganData/Informasi

No URAIAN FISIK

Satuan Target Realisasi %

1 2 3 4 5 6

6 Program Pengembangan Data / Informasi

% 100 100 100,00%

1

Penyusunan dan Pengumpulan Data Informasi Pembangunan Daerah

Dok 3 3 100,00%

a. PenyusunandanPengumpulanDataInformasiPembangunanDaerah

• Mengumpulkan data-data hasil pembangunan bekerjasama

denganBPS

• Melaksanakan rapat sinkronisasi data yang sudah dikumpulkan

BAPLITBANG

LPPD 2019

76

OPDbersamaBPS

• Mengumpulkandanmenginputdatahasilpembangunankedalam

sisteminformasipembangunandaerahKemendagri

• MengikutirapatkoordinasiregionalPDRBseKalimantan

• Mengikutikegiatanlainyangberhubungandengankegiatan.

BAPLITBANG

LPPD 2019

77

BABV

PENGHARGAANTINGKATNASIONALDANPROPINSIPenghargaanTingkatPropinsi:

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Berau menerima Penghargaan

PembangunanDaerah(PPD)KategoriKabupatentingkatProvinsiKalimantanTimur

tahun 2019. Kabupaten Berau masuk tiga besar di bawah Kabupaten Kutai

KartanegaradanKutaiTimur.

PenghargaantersebutdiserahkanolehWakilGubernurKaltimHadiMulyadi

kepada Bupati Berau Muharram, pada pembukaan musyawarah rencana

pembangunan (Musrenbang) tingkat Provinsi Kaltim, di Gedung Odah Etam,

Samarinda.

BAPLITBANG

LPPD 2019

78

PiagamPenghargaan.

Tropy

BAPLITBANG

LPPD 2019

79

BABVI

PENUTUP

1. Kesimpulan.

Pada tahun anggaran 2019 Badan Perencanaan Penelitian dan

Pengembangan Kabupaten Berau melaksanakan program kegiatan yang

tertuangdalamDPABaplitbangKabupatenBerauyangkemudianmengalami

perubahansebagaimanapadaDPPABaplitbangKabupatenBerauyangterdiri

dari 12 program dan 52 kegiatan. Berdasarkan APBDP Kabupaten Berau

Tahun Anggaran 2019, alokasi Belanja Daerah untuk Baplitbang Kabupaten

BeraudianggarkansebesarRp.20.001.215.000,-yangterdiridariBelanjaTidak

Langsung sebesar Rp. 6.154.775.000,- dan Belanja Langsung sebesar Rp.

13.846.440.000,-

Laporan realisasi yangmenjabarkan kegiatan keuanganmenunjukkan

ketaatan terhadap pelaksanaan APBD serta perubahannya. Sampai dengan

berakhirnya Tahun Anggaran 2018, realisasi Belanja adalah sebesar Rp.

17.787.610.758,-atausebesar88,93%yangterdiridariBelanjaTidakLangsung

terealiasi sebesar Rp. 5.662.782.104,- atau 92,01% dan Belanja Langsung

terealisasisebesarRp.12.124.828.654,-atau87,92%.

2. Saran.

Agar kegiatan dapat terlaksana sesuai target, ke depannya perlu

perencanaan yang akurat namun fleksibel untuk mengantisipasi

permasalahan pemangkasan anggaran, dan atau reposisi anggaran akibat

kebijakanpemerintahpusatmaupundaripemerintahdaerah.Disampingitu

perlu dibuat ranking prioritas kegiatan sesuai kebutuhan organisasi agar

pelaksanaan kegiatan yang telah direncanakan dapat terlaksana lebih

optimal.

BAPLITBANG

LPPD 2019

80

Laporan Penyelenggaraan Pemerintah Daerah (LPPD) BAPLITBANG

Kabupaten Berau Tahun 2019 disusun berdasarkan Peraturan Pemerintah

Nomor3Tahun2007tentangLaporanPenyelenggaraanPemerintahanDaerah

dan Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2008 tentang Evaluasi Kinerja

PenyelenggaraanPemerintahanDaerah.

DokumenLPPDBaplitbangKabupatenBerauiniakanmenjadibahanbagi

penyusunan LPPD Pemerintah Kabupaten Berau Tahun 2019. Selanjutnya

laporaninidisampaikanPemerintahDaerahkepadaDewanPerwakilanRakyat

Daerah yang memuat hasil penyelenggaraan urusan pemerintahan yang

menyangkutpertanggungjawabankinerjayangdilaksanakanolehPemerintah

Daerahselama1(satu)tahunanggaran.

Tim penyusun menyadari bahwa laporan ini masih belum sempurna,

untuk itu saran perbaikan sangat kami harapkan, baik berkenaan dengan

penyusunan laporan maupun kinerja Baplitbang Kabupaten Berau, guna

meningkatkan kualitas pelaksanaan good governance dalam rangka

mewujudkantatakelolapemerintahanyangbersihdanberwibawa.

Akhirnya, atas kerja sama dan dukungan semua pihak yang telah

membantudiucapkanterimakasih