15
I. PENDAHULUAN Steganografi (steganography) adalah ilmu dan seni menyembunyikan pesan rahasia di dalam pesan lain sehingga keberadaan pesan rahasia tersebut tidak dapat diketahui. Steganografi membutuhkan dua poperti yaitu media penampung dan pesan rahasia. Media penampung yang umum digunakan adalah gambar, suara, video atau teks. Pesan yang disembunyikan dapat berupa sebuah artikel, gambar, daftar barang, kode program atau pesan. Penggunaan steganografi antara lain bertujuan untuk menyamarkan eksistensi (keberadaan) data rahasia sehingga sulit dideteksi dan melidungi hak cipta suatu produk. Steganografi dapat dipandang sebagai kelanjutan kriptografi. Jika pada kriptografi, data yang telah disandikan (ciphertext) tetap tersedia, maka dengan steganografi ciphertext dapat disembunyikan sehingga pihak ketiga tidak mengetahui keberadaannya. Data rahasia yang disembunyikan dapat diekstraksi kembali persis sama seperti keadaan aslinya. Keuntungan steganografi dibandingkan dengan kriptografi adalah bahwa pesan yang dikirim tidak menarik perhatian sehingga media penampung yang membawa pesan tidak menimbulkan kecurigaan bagi pihak ketiga. Ini berbeda dengan kriptografi dimana ciphertext menimbulkan kecurigaan bahwa pesan tersebut merupakan pesan rahasia.

steganografi dengan menggunakan software openpuff

Embed Size (px)

Citation preview

I. PENDAHULUAN

Steganografi (steganography) adalah ilmu dan seni

menyembunyikan pesan rahasia di dalam pesan lain sehingga

keberadaan pesan rahasia tersebut tidak dapat diketahui.

Steganografi membutuhkan dua poperti yaitu media penampung

dan pesan rahasia. Media penampung yang umum digunakan

adalah gambar, suara, video atau teks. Pesan yang

disembunyikan dapat berupa sebuah artikel, gambar, daftar

barang, kode program atau pesan. 

Penggunaan steganografi antara lain bertujuan untuk

menyamarkan eksistensi (keberadaan) data rahasia sehingga

sulit dideteksi dan melidungi hak cipta suatu produk.

Steganografi dapat dipandang sebagai kelanjutan kriptografi.

Jika pada kriptografi, data yang telah disandikan

(ciphertext) tetap tersedia, maka dengan steganografi

ciphertext dapat disembunyikan sehingga pihak ketiga tidak

mengetahui keberadaannya. Data rahasia yang disembunyikan

dapat diekstraksi kembali persis sama seperti keadaan

aslinya.

Keuntungan steganografi dibandingkan dengan kriptografi

adalah bahwa pesan yang dikirim tidak menarik perhatian

sehingga media penampung yang membawa pesan tidak

menimbulkan kecurigaan bagi pihak ketiga. Ini berbeda dengan

kriptografi dimana ciphertext menimbulkan kecurigaan bahwa

pesan tersebut merupakan pesan rahasia.

OpenPuff adalah software steganography untuk Microsoft

Windows yang dibuat oleh Cosimo Oliboni.

II. LANGKAH KERJA

Hiding file message dengan file carrier file gambar.

1. Pertama pilih hide kemudian masukkan password untuk mencegah

seseorang yang tidak berhak mengambil file message. Kemudian

masukkan file message yang akan disamarkan dengan klik

browse.

2. Pilih file message.

3. Selanjutnya masukkan file carrier yang akan digunakan untuk

membawa file message, dengan klik Add.

4. Pilih file carrier

5. Perhatikan byte dari file message dan byte yang dapat dibawa

oleh file carrier, jika file carrier mampu membawa semua

byte dari file message, maka kotak akan berwarna hijau dan

jika file carrier tidak mampu membawa semua byte dari file

message maka kotak akan berwarna merah. kemudian klik hide

data jika file carrier telah mampu membawa semua byte file

message.

6. Pilih directory menyimpan file yang telah disamarkan.

7. Tunggu proses hiding selesai

8. Berikut adalah tampilan dari file carrier yang telah

terdapat pesan rahasia didalamnya. Tidak terjadi perubahan

sama sekali, sehingga tidak akan diketahui jika didalamnya

terdapat pesan rahasia.

Unhiding file message dengan file carrier file gambar.

1. Pilih unhide

2. Kemudian masukkan password untuk membuka file message yang

terdapat dalam file carrier. Kemudian masukkan file carrier

yang membawa file message. Kemudian masukkan file carrier

dengan klik add carriers.

3. Kemudian klik unhide untuk memulai proses unhide file

carrier.

4. Tunggu proses unhiding selesai

5. Berikut adalah isi file message yang telah berhasil di

unhide.

III. HASIL PERCOBAAN

Tabel Percobaan

no pesan msgs

yangharus

diangkut(byte)

jumlah byte yang dapat diangkut oleh pesan carrier (byte)

JPG (8.576 MB)

JPG (3.838 MB)

JPG (3.239 MB)

MP3 (6.070MB)

MP3 (5.601 MB)

MP3 (2.73 MB)

FLV (21.799 MB)

FLV (21.666 MB)

FLV (10.02 MB)

1pesan 1.txt 21 21136 8448 7280 512 336 176 5920 5184 3728

2

pesan 1 - encrypted.txt 46

21136 8448 7280 512 336 176 5920 5184 3728

3pesan 2.txt 257 21136 8448 7280 512 336 176 5920 5184 3728

4

pesan 2 - encrypted.txt 366

21136 8448 7280 512 336 176 5920 5184 3728

5pesan 3.txt 435 21136 8448 7280 512 336 176 5920 5184 3728

6

pesan 3 - encrypted.txt 598

21136 8448 7280 512 336 176 5920 5184 3728

7pesan 4.txt 947 21136 8448 7280 512 336 176 5920 5184 3728

8

pesan 4 - encrypted.txt 1282

21136 8448 7280 512 336 176 5920 5184 3728

9pesan 5.txt 1369 21136 8448 7280 512 336 176 5920 5184 3728

10

pesan 5 - encrypted.

1838 21136 8448 7280 512 336 176 5920 5184 3728

txt

Diagram Hasil Percobaan

1 2 3 4 5 6 7 8 9 1 0

21 46 257

366

435

598

947

1282

1369

1838

2113

6

2113

6

2113

6

2113

6

2113

6

2113

6

2113

6

2113

6

2113

6

2113

6

8448

8448

8448

8448

8448

8448

8448

8448

8448

8448

7280

7280

7280

7280

7280

7280

7280

7280

7280

7280

512

512

512

512

512

512

512

512

512

512

336

336

336

336

336

336

336

336

336

336

176

176

176

176

176

176

176

176

176

176

5920

5920

5920

5920

5920

5920

5920

5920

5920

5920

5184

5184

5184

5184

5184

5184

5184

5184

5184

5184

3728

3728

3728

3728

3728

3728

3728

3728

3728

3728

IV. ANALISA DATA

Dari hasil percobaan dapat dilihat bahwa semakin besar

ukuran file carrier maka akan semakin banyak pula jumlah

byte yang dapat diangkut, karena dalam file carrier yang

berukuran besar tersebut masih banyak terdapat ruang

kosong yang dapat disisipi oleh byte dari file message.

Dari hasil percobaan dapat dilihat bahwa jenis file yang

dapat mengangkut byte dari file message yaitu jenis file

JPG.

V. KESIMPULAN

Steganografi membutuhkan dua poperti yaitu media penampung

dan pesan rahasia.

Data rahasia yang disembunyikan dapat diekstraksi kembali

persis sama seperti keadaan aslinya.

Pesan yang dikirim tidak menarik perhatian sehingga media

penampung yang membawa pesan tidak menimbulkan kecurigaan

bagi pihak ketiga