4
1 Rapat DOSEN-PRODI S1 T SIPIL Selasa, 26 Maret 2014 13:30 Wib Agenda: Peserta Rapat: 1. Tindak lanjut proses akreditasi Prodi S1 Sipil 2. Tindak lanjut kunjungan ke UTM Malaysia 3. Pelaksanaan kurikulum 2014 4. Evaluasi kehadiran dosen sampai minggu ke 6 5. Pelaksanaan Program D3-S1 1. Ir. Enno Yuniarto, MT. 2. Ir. Alfian Kamaldi, MT. 3. Bambang Sujatmoko, MT 4. Mudjiatko, MT 5. Leo Sentosa, MT 6. Ir. Rian Tri Komara, MT 7. Rinaldi, MT 8. Alex Kurniawandi, MT 9. Iskandar Romey S, MT 10. Drs. Ir. Trimaijon, MT 11. Yossi Alwinda, MT 12. Drs. Mardani Sebayang, MT 13. Andy Hendri, MT 14. Siswanto, MT 15. Yohanna Lilis Handayani, MT 16. S. A. Nugroho, MT 17. Lita Darmayanti, MT 18. Dr. Ari Shandyavitri, MSc 19. Dr. Zulfikar Djauhari, MT 20. Dr. Eng Syawal Satibi, M.Sc 21. Dr. Ferry Fatnanta, MT 22. Muhardi, M.Sc., Ph.D 23. Dr. Manyuk Fauzi, MT 24. Monita Olivia, M.Sc., Ph.D 25. Dr-Eng Sigit Sutikno, MT Pembahasan Tindak Lanjut, Keputusan 1. Tindak lanjut proses akreditasi Prodi S1 Sipil Permasalahan: Jangka pendek: Catatan dari TIM akreditasi agar nilai prediksi itu bisa dicapai, terutama masalah bukti fisik diantarnya: 1. Penelitian mandiri dosen yang bersedia mempersiapkan (daftarnya ada di list bukti fisik) 2. Aktifkan LMS 3. Pewajahan Lab, ruang kelas, dan sekitarnya. 4. Penyediaan jurnal terakreditasi Nasional dalam bentuk CD (file2 paper bisa diunduh online) 5. Kelengkapan RP RKPP Mata Kuliah yang kurang Jangka panjang: 1. Persentase kelulusan tepat waktu (KTW) = (0/115) = 0% 2. Persentase mahasiswa yang DO atau mengundurkan diri = 40/124 = 32.26% 3. Persentase dosen tetap yang memiliki jabatan lektor kepala dan guru besar yang bidang keahliannya sesuai dengan kompetensi PS = (6/32) x 100% = 19% 4. Persentase dosen yang menjadi anggota masyarakat bidang ilmu = 50% 5. Rasio SKS mata kuliah pilihan yang disediakan terhadap jumlah sks yang diwajibkan = (34/8) = 4 kali. 6. Karya PS/institusi memperoleh perlindungan HaKI dalam 3 tahun terakhir = 0 buah. Saran: Tindak lanjut jangka pendek: 1. Melengkapi penelitan dosen yang masih bisa diisikan 2. Sebelum visitasi, kita harus melengkapi bukti fisik hasil penelitian dosen yang belum lengkap untuk a.n dibawah ini tahun 2013: Sigit Sutikno (2 judul) Ary Sandya (2 judul) Bambang Sujatmoko (1 judul) Ferry Fatnanta (2); Tahun 2012: Sigit Sutikno (2 judul); Manyuk Fauzi (1 judul) Ary S (1 judul) Siswanto (1 judul) Ferry - Razak (1 judul)

140326-Rapat-ProdiS1TSipil

Embed Size (px)

DESCRIPTION

information

Citation preview

  • 1

    Rapat DOSEN-PRODI S1 T SIPIL Selasa, 26 Maret 2014 13:30 Wib

    Agenda: Peserta Rapat:

    1. Tindak lanjut proses akreditasi Prodi S1 Sipil

    2. Tindak lanjut kunjungan ke UTM Malaysia

    3. Pelaksanaan kurikulum 2014 4. Evaluasi kehadiran dosen sampai

    minggu ke 6 5. Pelaksanaan Program D3-S1

    1. Ir. Enno Yuniarto, MT. 2. Ir. Alfian Kamaldi, MT. 3. Bambang Sujatmoko, MT 4. Mudjiatko, MT 5. Leo Sentosa, MT 6. Ir. Rian Tri Komara, MT 7. Rinaldi, MT 8. Alex Kurniawandi, MT 9. Iskandar Romey S, MT 10. Drs. Ir. Trimaijon, MT 11. Yossi Alwinda, MT 12. Drs. Mardani Sebayang, MT 13. Andy Hendri, MT 14. Siswanto, MT

    15. Yohanna Lilis Handayani, MT 16. S. A. Nugroho, MT 17. Lita Darmayanti, MT 18. Dr. Ari Shandyavitri, MSc 19. Dr. Zulfikar Djauhari, MT 20. Dr. Eng Syawal Satibi, M.Sc 21. Dr. Ferry Fatnanta, MT 22. Muhardi, M.Sc., Ph.D 23. Dr. Manyuk Fauzi, MT 24. Monita Olivia, M.Sc., Ph.D 25. Dr-Eng Sigit Sutikno, MT

    Pembahasan

    Tindak Lanjut, Keputusan

    1. Tindak lanjut proses akreditasi Prodi S1 Sipil

    Permasalahan: Jangka pendek:

    Catatan dari TIM akreditasi agar nilai prediksi itu bisa dicapai, terutama masalah bukti fisik diantarnya:

    1. Penelitian mandiri dosen yang bersedia mempersiapkan (daftarnya ada di list bukti fisik)

    2. Aktifkan LMS 3. Pewajahan Lab, ruang kelas, dan sekitarnya. 4. Penyediaan jurnal terakreditasi Nasional dalam bentuk CD (file2 paper bisa

    diunduh online) 5. Kelengkapan RP RKPP Mata Kuliah yang kurang

    Jangka panjang: 1. Persentase kelulusan tepat waktu (KTW) = (0/115) = 0% 2. Persentase mahasiswa yang DO atau mengundurkan diri = 40/124 = 32.26% 3. Persentase dosen tetap yang memiliki jabatan lektor kepala dan guru besar

    yang bidang keahliannya sesuai dengan kompetensi PS = (6/32) x 100% = 19% 4. Persentase dosen yang menjadi anggota masyarakat bidang ilmu = 50% 5. Rasio SKS mata kuliah pilihan yang disediakan terhadap jumlah sks yang

    diwajibkan = (34/8) = 4 kali. 6. Karya PS/institusi memperoleh perlindungan HaKI dalam 3 tahun terakhir = 0

    buah.

    Saran: Tindak lanjut jangka pendek: 1. Melengkapi penelitan dosen yang masih bisa diisikan 2. Sebelum visitasi, kita harus melengkapi bukti fisik hasil penelitian dosen yang

    belum lengkap untuk a.n dibawah ini tahun 2013:

    Sigit Sutikno (2 judul) Ary Sandya (2 judul) Bambang Sujatmoko (1 judul) Ferry Fatnanta (2); Tahun 2012: Sigit Sutikno (2 judul); Manyuk Fauzi (1 judul) Ary S (1 judul) Siswanto (1 judul) Ferry - Razak (1 judul)

  • 2

    Pembahasan

    Tindak Lanjut, Keputusan

    Bambang (1 judul) Nunug (2 judul) Tahun 2011: Manyuk F (1 judul) Ary S (1 judul)

    3. Pengaktifan LMS....koordinator pak Andy dan pak Sigit Setiap mata kuliah harus menampilkan modul.... Dimulai dari hari ini....

    4. Pewajahan Laboratorium, ruang kelas, lingkungan prodis s1 sipil, papan visi dan misi baru....Koordinator Ka Lab masing-masing Untuk ruang kelas dan lingkungan prodi s1 sipil termasuk foto dosen .......... Koordinator Pak Rinaldi.. Tempelan pengumuman perlu dilakukan pengaturan dan penyediaan tempat tempelan pengumuman....... Koordinator Deny Foto Ka Prodi yang telah menjabat sebelumnya.... Koordinator Rinaldi...

    5. Penyediaan jurnal online: 1. Makara Teknologi UI 2. Dimensi Teknik Sipil UK Petra 3. Jurnal Engineering, Science and Technology ITB Download jurnal Internasional, cover dan daftar isi Koordinator Pak Sigit dibantu admin S1 Sipil (list lihat di item 6.4.1), 3 tahun terakhir, 2011 2013

    6. Kelengkapan RP/RKPP untuk mata kuliah yang ada di kurikulum 2005 dan 2014, baik yang baru dan yang mengalami perubahan konten/isi.. Kurikulum baru 2014 dimohon untuk melengkapi RP/RKPP untuk mata kuliah baru dan mata kuliah yang mengalami perubahan konten..Koordinator Pak Bambang dan Pak Ferry

    7. Persiapan sosialisasi akreditasi Buat tim sosialisasi akreditasi koordinator pak Muhardi... Membuat resume borang 3A dan powerpoint...

    Catatan Pak Muhardi: Supaya akreditasi mencapai nilai A adalah sistem informasi. Diusahakan perpustakaan fakultas untuk online. Berarti: Jalan keluar adalah program LMS harus diaktifkan....di Prodi S1 Sipil Catatan pak Bambang: Membuat lis pertanyaan yang sering muncul dan jawabannya.. Mengadakan pertemuan per segmen: dosen (tim dan bukan tim), mhsiswa (per angkatan 10 orang ada uang saku), pegawai. Diadakan menjelang visitasi...

    2. Tindak lanjut kunjungan ke

    UTM Malaysia dan UKM Malaysia

    Hasil kunjungan: 1. Fak. Kejuruteraan Awam UTM dan Teknik Sipil S1 telah sepakat untuk

    melakukan summer course. Summer course dibatasi untuk mata kuliah Manajemen Konstruksi dan Lingkungan dan Geoteknik (mata kuliah pilihan).

    2. Masa summer course adalah 3 minggu, direncakanan sehabis Idul Fitri

    3. Biaya per mahasiswa 1000 RM, penginapan dan makan siang ditanggung, sedangkan makan malam cari sendiri

    4. Pada kunjungan ke UKM dirintis kerja sama untuk penggunaan alat yang berada

    di UKM (centrifuge) Catatan dari Pak Muhardi:

  • 3

    Pembahasan

    Tindak Lanjut, Keputusan

    Program summer course, dimaksimalkan dana 40 juta....tambahan untuk peaksanaan program ini.

    Permasalahan: Bagaimana memasukkan hasil summer course dengan kurikulum di S1 Teknik Sipil UR..? Saran: - Keputusan:

    -

    3. Pelaksanaan kurikulum 2014

    Permasalahan: 1. Banyak mahasiswa yang pindah dari MK Struktur Kayu, Strategi Kontrak untuk

    mengantisipasi pelaksanaan Kurikulum 2014 2. Bagaimana dengan pengaturan kelas/ruangan..? 3. Pada semester depan kurikulum akan diterapkan. Terdapat beberapa mata

    kuliah yang akan diambil oleh semua angkatan, mata kuliah tersebut adalah: Bahasa Indonesia; Mekanika Batuan... Bagaimana cara mengatur kelas... dan peminat..? apakah dibatasi untuk anak semester baru (angkatan 2014) dan semester akhir (angkatan 2008/2009)..?

    4. Apakah sudah bisa dibuka semester pendek untuk kurikulum 2014..? Misal kita cicil untuk mata kuliah Bhs Indonesia atau Mekanika Batuan..atau mata kuliah baru lainnya..?

    Saran: Membuka semester pendek untuk bhs Indonesia : Apakah diperbolehkan diaplikasikan...ditanyakan ke jurusan...untuk pembukaan semester pendek tahun 2014 Rencana pengajar bhs Indonesia adalah Pak Sigit dan bu Lita.. Dosen Bhs Indonesia diambil dari dosen kita... Keputusan: Mau ditanyakan ke jurusan..masalah semester pendek untuk kurikulum baru

    4. Evaluasi kehadiran dosen sampai minggu ke 6

    Sampai minggu ke-5..... (karena ada liburan musim asap selama 5 hari kerja)... Kehadiran dosen.... Untuk dosen yang masih kurang tatap muka untuk segera menambah tatap muka dengan mencari hari pengganti...

    5. Pelaksanaan Program D3-S1 Permasalahan: 1. Pada awalnya pendirian Program D3-S1 menimbulkan polemik, khususnya

    dosen prodi S1 Sipil... 2. Proses belajar mengajar Prodi D3-S1 Sipil dilaksanakan pada setiap hari Sabtu

    Minggu... 3. Pada awal bulan Februari 2014, diadakan rapat terbatas jurusan teknik sipil,

    salah satu agenda adalah penyerahan pengelolaan Program D3 S1 ke dalam Prodi S1 Teknik Sipil..

    4. Sebagai ketua Prodi S1 Sipil saya tidak berkeberatan dengan penyerahan kewenangan ini...

    5. Namun saya minta saran pada semua dosen Prodi Sipil S1, bagaimana sebaiknya pengelolaan ini..?

    Saran: Muhardi: Ada evaluasi dan laporan dari pengelola program D3-S1.. Andy: Perkuliahan..menyesuaikan dng S1..contoh mk Hidrolika ada praktikum harus ada

  • 4

    Pembahasan

    Tindak Lanjut, Keputusan

    surat Puas...sampai sekarang Program D3 S1 tidak pernah melakukan praktikum. MK Mektan 2 juga tidak pernah praktikum dan MK Pondasi 2 tidak ada tugas desain. Bagaimana dengan surat puas mata kuliah tersebut di atas..? padahal ini sebagai persyaratan maju sidang TA.. Iskandar: Desain Baja ada.... Sigit: Jasmerah...kenapa program D3-S1 dulu ditutup...itu yang harus dikaji lebih dahulu.. Keputusan: Rapat khusus (jurusan, pengelola D3-S1 dan Prodi S1 Sipil) untuk membahas atau melakukan evaluasi masalah ini. Angkatan I yang dibebaskan surat puas, dengan pertimbangan waktu yang telah mendesak. Namun untuk angkatan berikutnya harus melakukan sama dengan mhs Prodi S1 pada umumnya, yaitu praktikum Mektan 2, Tugas desain pondasi, Praktikum Hidrolika dan lain-lainnya..

    ----------------------------------------------------------------------------------------------Rapat ditutup jam 15:40 WIB------------- Pimpinan Rapat

    Dr. Ferry Fatnanta, MT Nip. 19640710 199512 1 001