36
http://www.harianrakyatbengkulu.com Eceran Rp 4.000/eks, Langganan Rp 108.000, luar Kota tambah ongkos kirim TIDAK TERBIT Pembaca budiman, Hari Sabtu Tanggal 25 Mei besok merupakan peringatan Hari Raya Waisak 2557. Pada hari libur nasional tersebut, Harian Rakyat Bengkulu tidak terbit. Kami akan hadir kembali menemui pem- baca keesokan harinya Minggu tanggal 26 Mei 2013 . Demikian harap maklum. Baca BAHKAN..Hal 11 Selain menggelar bakti sosial, khitanan massal, penyerahan bibit bakau dan pesta rakyat, Gubernur, Kapolda, Bupati Bengkulu Utara beserta rombongan juga meninjau lan- dasan pacu Bandara Enggano yang memiliki panjang 500 meter. Namun landasan ini be- lum bisa didarati pesawat karena sepanjang 100 meter belum mulus. Berikut lanjutan laporannya. HASRUL – Bengkulu LANDASAN pacu Bandara Enggano terletak di Desa Banjar. Saat meninjau landasan pacu itu, rom- bongan Gubernur, Kapolda dan Bupati BU serta Danlanal sempat berdiskusi. Dari Kegiatan Sambang Nusa Pulau Terluar Enggano (2) Tinjau Bandara, Target HPN Pesawat Masuk Harian Pagi Pertama dan Terbesar di Bengkulu TERBIT 36 Rakyat Bengkulu JUMAT, 24 MEI M EI U J EI M 24 T MAT U J , TAHUN 2013 Baca 136 SISWA... Hal 11 Baca WARGA.. Hal 11 Baca TINJAU.. Hal 11 BENGKULU – Mantan bendahara Unib, M. Firman Azhari alias Firman alias boy, Kamis (23/5) pagi pukul 09.00 WIB tiba di Bengkulu dengan diangkut pe- sawat Lion Air, setelah s e - hari sebelumnya ditangkap di Pacenongan oleh personel Subdit Tipikor Dit Reskrimsus Polda Bengkulu. MASRIYADI/ RB DIBEKUK: Mantan Bendahara Unib, M. Firman Azhari saat digiring penyidik Subdit Tipikor Dit Reskrimsus Polda Bengkulu beberapa saat setelah mendarat di Ban- dara Fatmawati Soekarno, Kamis (23/5) pukul 09.00 WIB. Korupsi Kas Unib Rp 5,2 Miliar Saatnya, Firman Buka-Bukaan Melakukan manipulasi Surat Permintaan Pemindah Bukuan (SP2B) Membuat SP2B Fiktif Melakukan Mark Up (Penggelembungan) SP2B Modus Firman Membobol Kas Unib Rp 5,2 Miliar Arzan : Kalau Tak Cepat Dibongkar BENGKULU – Ketua RT 16, Ke- lurahan Pematang Gubernur, Kecamatan Muara Bangkahulu Arzan, S.Pd mendesak agar pemi- lik bangunan yang menjadi tempat pengadian tasawuf pimpinan Mulyadi di RT 17 yang berdekatan dengan rumah warga RT 16 itu segera dibongkar. Warga Ancam Bakar Bangunan Tasawuf Di Graha Pena RB, Juga Ada Live Musik BENGKU- LU – Persiapan Nonton Bareng (No- bar) Final Liga Champion antara Bayern Munchen vs Borussia Dortmund yang di- adakan Harian Rakyat Beng- kulu didukung PT. Djarum Bengkulu, Bank Bengkulu, PT. Roda Teknik, Dinas Pe- muda dan Olahraga (Dispora) Provinsi Bengkulu, kopi Kapal Api dan Asosiasi Pertambangan Batu Bara (APBB) Bengkulu, makin matang dan diprediksi berlangsung me- riah. 09.30 – 01.00 WIB Live Musik dan DJ 01.30 – 03.30 WIB Nobar Final Champion Besok Malam, Nobar Final Liga Champion Agenda Nobar Besok Malam Baca BESOK.. Hal 11 BENGKULU - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Gamawan Fauzi memas- tikan akan mengajukan banding atas putusan Pen- gadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Jakarta yang te- lah membatalkan Surat Keputusan (SK) Mendagri Tentang Pemberhentian Murman Effendi sebagai Bupati Seluma. Mendagri berkeyakinan pemberhen- tian tersebut sudah berdasarkan peraturan perundang-undangan. “Secepatnya kami akan mengajukan banding ke PT TUN (Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara). Masih ada waktu 14 hari sejak putusan. Kami yakin memenangkannya,” kata Staf Ahli Bidang Hu- kum, Politik dan Hubungan Antarlembaga Kemendagri, Reydonnyzar Moenek, Kamis (23/5) siang. Menurut Donny, ---sapaan Reydonnyzar Moenek--- berdasarkan Undang-Un- dang 32 Tahun 2004 Ten- tang Pemerintahan Daerah disebutkan bahwa kepala daerah dapat diberhentikan dari jabatannya bila terbukti bersalah melakukan tindak pidana, yang berkuatan hukum tetap. Sep- erti diketahui, putusan kasasi Mahkamah Agung (MA), menyatakan Murman Effendi bersalah. Ajukan Banding, Mendagri Akui Bundra Baca AJUKAN.. Hal 11 MULYADI REYDONNYZAR MOENEK Jumlah Siswa yang Tidak Lulus No Nama Rayon SMA/MA SMK Jumlah 1. Kota Bengkulu 9 16 25 2. Bengkulu Utara 10 - 10 3. Rejang Lebong 6 1 7 4. Bengkulu Selatan 2 - 2 5. Seluma 25 1 26 6. Kaur - - - 7. Mukomuko 18 - 18 8. Lebong 15 1 16 9. Kepahiang - 1 1 10 Bengkulu Tengah 31 - 31 25 Siswa Tidak Lulus di Kota Bengkulu Nama Sekolah Jumlah Siswa Tidak Lulus 1. SMKN 2 Kota 16 2. SMAN 3 Kota 2 3. SMA Pembangunan 1 4. SMA PGRI 2 5. SMA Pancasila 1 6. SMA Muhammdiyah 1 7. SMAN 10 2 Total 25 Siswa Dapat Nilai 10 Sekolah Jumlah Siswa 1. SMAN 1 Kota 11 2, SMAN 5 Kota 15 3. SMAN 2 Kota 8 4. SMAN 4 Kota 6 5. SMAN 6 Kota 3 6. SMAN 8 Kota 1 7. SMAN 10 Kota 2 8. SMA Muhammadiyah 1 1 9. SMA Muhammadiyah 4 3 10. MA Muhammdiyah 1 11. Man Model 9 Total 60 136 Siswa Tak Lulus, 60 Siswa Raih Nilai 10 BENGKULU – Hari ini pengumuman ujian na- sional (Unas) SMA sederajat 2013 diumumkan ke- pada siswa. Rekapitulasi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) ada 2.678.575 siswa dinyatakan lulus ujian. Sedangkan 8.851 siswa lainnya divonis gagal atau tidak lulus. Di Provinsi Bengkulu, jumlah peserta Unas SMA sederajat yang tidak lulus tahun ini meningkat cukup tajam. Dari 21.204 peserta Unas, 136 orang diantaranya dinyatakan tidak lulus. Tahun lalu, siswa tidak lulus hanya 41 orang dari total 20.373 peserta Unas. Jumlah ketidaklulusan Unas SMA/ MA/SMK itu berdasarkan hasil rapat Unas di Dinas Pendidikan (Dispendik) Provinsi Bengkulu, Kamis (23/5) pukul 17.00 WIB. HASRUL/RB LAPOR POLDA: Murman Effendi melaporkan Wabup Seluma terpilih, Mufran Imron ke Polda. HASRUL/RB DI LANDASAN PACU: Gubernur dan rombongan saat menijau landasan pacu Bandara Enggano. Baca SAATNYA... Hal 11 Hasil Unas SMA 2013

24 Mei 2013

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Rakyat Bengkulu Digital Version

Citation preview

http://www.harianrakyatbengkulu.com Eceran Rp 4.000/eks, Langganan Rp 108.000, luar Kota tambah ongkos kirim

TIDAK TERBITPembaca budiman, Hari Sabtu Tanggal 25 Mei besok merupakan peringatan Hari Raya Waisak 2557. Pada hari libur nasional tersebut, Harian Rakyat Bengkulu tidak terbit. Kami akan hadir kembali menemui pem-baca keesokan harinya Minggu tanggal 26 Mei 2013. Demikian harap maklum.

Baca BAHKAN..Hal 11

Selain menggelar bakti sosial, khitanan massal, penyerahan bibit bakau dan pesta

rakyat, Gubernur, Kapolda, Bupati Bengkulu Utara beserta rombongan juga meninjau lan-dasan pacu Bandara Enggano yang memiliki

panjang 500 meter. Namun landasan ini be-lum bisa didarati pesawat

karena sepanjang 100 meter belum mulus. Berikut lanjutan laporannya.

HASRUL – Bengkulu LANDASAN pacu Bandara Enggano terletak di

Desa Banjar. Saat meninjau landasan pacu itu, rom-bongan Gubernur, Kapolda dan Bupati BU serta Danlanal sempat berdiskusi.

Dari Kegiatan Sambang Nusa Pulau Terluar Enggano (2)

Tinjau Bandara, Target HPN Pesawat Masuk

Harian Pagi Pertama dan Terbesar di Bengkulu TERBIT 36

Rakyat BengkuluJUMAT, 24 MEI JUMAT, 24 MEI JUMAT, 24 MEI JUMAT, 24 MEI JUMAT, 24 MEI JUMAT, 24 MEI JUMAT, 24 MEI JUMAT, 24 MEI JUMAT, 24 MEI JUMAT, 24 MEI JUMAT, 24 MEI JUMAT, 24 MEI JUMAT, 24 MEI JUMAT, 24 MEI JUMAT, 24 MEI JUMAT, 24 MEI JUMAT, 24 MEI JUMAT, 24 MEI JUMAT, 24 MEI JUMAT, 24 MEI JUMAT, 24 MEI JUMAT, 24 MEI JUMAT, 24 MEI JUMAT, 24 MEI JUMAT, 24 MEI JUMAT, 24 MEI JUMAT, 24 MEI JUMAT, 24 MEI JUMAT, 24 MEI TAHUN 20132013

Baca 136 SISWA... Hal 11

Baca WARGA.. Hal 11

Baca TINJAU.. Hal 11

BENGKULU – Mantan bendahara Unib, M. Firman Azhari alias Firman alias boy, Kamis (23/5) pagi pukul 09.00 WIB tiba di Bengkulu

dengan diangkut pe-sawat Lion Air,

setelah s e -

hari sebelumnya ditangkap di Pacenongan oleh personel Subdit Tipikor Dit Reskrimsus Polda Bengkulu.

MASRIYADI/ RB

DIBEKUK: Mantan Bendahara Unib, M. Firman Azhari saat digiring penyidik Subdit Tipikor Dit Reskrimsus Polda Bengkulu beberapa saat setelah mendarat di Ban-dara Fatmawati Soekarno, Kamis (23/5) pukul 09.00 WIB.

Korupsi Kas Unib Rp 5,2 Miliar

Saatnya, Firman Buka-BukaanMelakukan manipulasi Surat Permintaan Pemindah Bukuan (SP2B)

Membuat SP2B Fiktif

Melakukan Mark Up (Penggelembungan) SP2B

Modus Firman Membobol

Kas Unib Rp 5,2 Miliar

Arzan : Kalau Tak Cepat Dibongkar

BENGKULU – Ketua RT 16, Ke-lurahan Pematang Gubernur, Kecamatan Muara Bangkahulu Arzan, S.Pd mendesak agar pemi-lik bangunan yang menjadi tempat pengadian tasawuf pimpinan Mulyadi di RT 17 yang berdekatan dengan rumah warga RT 16 itu segera dibongkar.

Warga Ancam Bakar Bangunan Tasawuf

Di Graha Pena RB, Juga Ada Live Musik

BENGKU-LU – Persiapan Nonton Bareng (No-bar) Final Liga Champion antara Bayern Munchen vs Borussia Dortmund yang di-adakan Harian Rakyat Beng-kulu didukung PT. Djarum Bengkulu, Bank Bengkulu, PT. Roda Teknik, Dinas Pe-muda dan Olahraga (Dispora)

Provinsi Bengkulu, kopi Kapal Api dan Asosiasi Pertambangan Batu Bara (APBB) Bengkulu, makin matang dan diprediksi

berlangsung me-riah.

09.30 – 01.00 WIB Live Musik dan DJ01.30 – 03.30 WIB Nobar Final Champion

Besok Malam, Nobar Final Liga Champion

Agenda Nobar Besok Malam

Baca BESOK.. Hal 11

BENGKULU - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Gamawan Fauzi memas-tikan akan mengajukan banding atas putusan Pen-gadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Jakarta yang te-lah membatalkan Surat Keputusan (SK) Mendagri Tentang Pemberhentian Murman Effendi sebagai Bupati Seluma. Mendagri berkeyakinan pemberhen-tian tersebut sudah berdasarkan peraturan perundang-undangan.

“Secepatnya kami akan mengajukan banding ke PT TUN (Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara). Masih ada waktu 14 hari sejak putusan. Kami

yakin memenangkannya,” kata Staf Ahli Bidang Hu-kum, Politik dan Hubungan Antarlembaga Kemendagri, Reydonnyzar Moenek, Kamis (23/5) siang.

Menurut Donny, ---sapaan Reydonnyzar Moenek--- berdasarkan Undang-Un-dang 32 Tahun 2004 Ten-tang Pemerintahan Daerah disebutkan bahwa kepala daerah dapat diberhentikan

dari jabatannya bila terbukti bersalah melakukan tindak pidana, yang berkuatan hukum tetap. Sep-erti diketahui, putusan kasasi Mahkamah Agung (MA), menyatakan Murman Effendi bersalah.

Ajukan Banding, Mendagri Akui Bundra

Baca AJUKAN.. Hal 11 MULYADI

REYDONNYZAR MOENEK

Jumlah Siswa yang Tidak Lulus No Nama Rayon SMA/MA SMK Jumlah 1. Kota Bengkulu 9 16 25 2. Bengkulu Utara 10 - 10 3. Rejang Lebong 6 1 7 4. Bengkulu Selatan 2 - 25. Seluma 25 1 26 6. Kaur - - -7. Mukomuko 18 - 18 8. Lebong 15 1 16 9. Kepahiang - 1 1 10 Bengkulu Tengah 31 - 31

25 Siswa Tidak Lulus di Kota Bengkulu Nama Sekolah Jumlah Siswa Tidak Lulus 1. SMKN 2 Kota 16 2. SMAN 3 Kota 2 3. SMA Pembangunan 1 4. SMA PGRI 2 5. SMA Pancasila 1 6. SMA Muhammdiyah 1 7. SMAN 10 2 Total 25

Siswa Dapat Nilai 10 Sekolah Jumlah Siswa 1. SMAN 1 Kota 11 2, SMAN 5 Kota 15 3. SMAN 2 Kota 8 4. SMAN 4 Kota 6 5. SMAN 6 Kota 3 6. SMAN 8 Kota 1 7. SMAN 10 Kota 2 8. SMA Muhammadiyah 1 1 9. SMA Muhammadiyah 4 3 10. MA Muhammdiyah 1 11. Man Model 9 Total 60

136 Siswa Tak Lulus,60 Siswa Raih Nilai 10

BENGKULU – Hari ini pengumuman ujian na-sional (Unas) SMA sederajat 2013 diumumkan ke-pada siswa. Rekapitulasi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) ada 2.678.575 siswa dinyatakan lulus ujian. Sedangkan 8.851 siswa lainnya divonis gagal atau tidak lulus.

Di Provinsi Bengkulu, jumlah peserta Unas SMA sederajat yang tidak lulus tahun ini meningkat cukup tajam. Dari 21.204 peserta Unas, 136 orang diantaranya dinyatakan tidak lulus. Tahun lalu, siswa tidak lulus hanya 41 orang dari total 20.373 peserta Unas. Jumlah ketidaklulusan Unas SMA/MA/SMK itu berdasarkan hasil rapat Unas di Dinas Pendidikan (Dispendik) Provinsi Bengkulu, Kamis (23/5) pukul 17.00 WIB.

HASRUL/RB

LAPOR POLDA: Murman Effendi melaporkan Wabup Seluma terpilih, Mufran Imron ke Polda.

HASRUL/RB

DI LANDASAN PACU: Gubernur dan rombongan saat menijau landasan pacu Bandara Enggano.

Baca SAATNYA... Hal 11

Hasil Unas SMA 2013

POLBEK CIKFACEBOOK

DLL

MITRA TEHNIKSpesialis Service :

AC KANTOR & AC RUMAH Melayani panggilan ke rumah

Segera Hubungi

AfukJl. Salak Raya Sp. Nico Motor

Lingkar Timur Bengkulu 0736-349062 HP 08127825507

2 Rakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 2013

PEMBINA MANAJEMEN: DAHLAN ISKAN Pemimpin Umum/General Manager: HM.MUSLIMIN, Wakil Pemimpin Umum/Manajer Personalia: MUTIA AMPERIANA, Pemimpin Perusahaan: Hj. NURBAITI, Wakil Pemimpin Perusahaan: TITI EMI ARTSI. Pemimpin Redaksi: ZACKY ANTONY, Redaktur Pelaksana: PATRIS MUWARDI, Koordinator Liputan: ANNA MARIYOHANA, Redaktur: TARMANDI ALLBA, SUMARLIN, KOMI KENDY, BENNI HIDAYAT, BETTY HERLINA. Wartawan Kota: HERI APRIZAL, FAZLUR RAHMAN, RICKY DWI PUTRA, MUHARISTA DELDA, ANUGERAH WAHYU, IKSAN AGUS ABRAHAM, MASRIYADI (Fotografer) Wartawan di Daerah: ADE HARYANTO (Mukomuko), RAHMAN YASIN (Kepahiang), PERI

HARYADI, (Seluma), ALBERTUS YUDI PRATAMA (Kaur), IRPANADI (Bengkulu Selatan), TRI SHANDY RAMADANI, (Bengkulu Utara), TUSDA ADHAM (Rejang Lebong ), WANDA FEBRIANDA (Lebong), HARMOKO (Bengkulu Tengah) , Sekretaris Redaksi: HASTINI. Setter: SULISTI HARTINI. Pracetak: SUTAMRIN (Kabag), FRAN SINATRA, PRAKOSO HARI, ARI WIDARYANTO, HENDRA IRAWAN PUTRA, Teknologi Informasi (TI): ZULHAMDI Manajer Iklan: TITI EMI ARTSI, Account Executive (AE), MA HERODES, WILMAN SITUMORANG, M. IRFANSYAH, Design iklan: BOY RAHMAN HAKIM, VORWANTO Manajer Pemasaran: HAZRIM, Staf Pemasaran PELITA PURBA, SIRHANUDIN, SAMRISMAN LUBIS, SUMANTRI, FRANKY. Manajer Keuangan: Hj. NURBAITI. Accounting: AGUS SUWARSONO, ELYA, SULUNG ERNAWATI Divisi Anak Perusahaan: SUKATNO, M FIRDAUS, JEFRI GINTING, PIHAN PINO, SOFYAN ARDI, WARSIMAN, ERWIN ABENDI, KARTUBI, WIRO IDRUS SALAM, DEDI WAHYUDI, DITA ASFANI, PURNAMA SAKTI, SYAHBANDAR, AZMALIAR ZAROS, dan BENI BAIJUMI. Penerbit: PT BENGKULU SEMARAK PERMAI Komisaris Utama: HM ALWI HAMMU, Komisaris: DWI NURMAWAN, LUKMAN SETIAWAN. Direktur Utama: H SUPARNO WONOKROMO. Direktur: HM. MUSLIMIN Alamat Redaksi/Pemasaran/Iklan: Graha Pena Rakyat Bengkulu Jalan P Natadirdja No. 69 KM 6,5 Bengkulu. Telepon (0736) 20882, 22060, 341694, 344754, 346771 Faximile (0736) 346770 Perwakilan Jakarta: Graha Pena Jakarta Lantai 6 JalanRaya Kebayoran Lama No. 16 Jakarta. (021)-53699581 Fax (021) 53651427 Percetakan: PT BENGKULU SINAR GRAFIKA Manajer Percetakan PRADAKINA, Operasional Percetakan: JOKO SANTOSO, MAWARDI, OZWARDI ARDIANSYAH, DEVI AFRIZAL, ARI YULIZAR, DEDI PRATAMA, MESTA DOMIZA. Tarif Iklan: Display (umum) Rp.33.000/mmk, sosial/keluarga/pendidikan, fi lm, dan ucapan selamat Rp 25.000/mmk, iklan baris/mini Rp 5.500/baris (min 3 baris, max 10 baris). Warna (minimal 1/4halaman) Rp 32.000/mmk satu warna, Rp 36.000/mmk (2 warna), dan Rp.48.000/mmk (full colour). Harga eceran Rp 4.000/eks, langganan Rp 108.000, luar kota tambah ongkos kirim.- Wartawan Rakyat Bengkulu dilarang menerima uang maupun barang dari sumber berita - Wartawan Rakyat Bengkulu dalam menjalankan tugas dibekali kartu identitas. - Isi di luar tanggung jawab percetakan.

Rakyat Bengkulu

Pembaca dapat mengirim Artikel

atau Surat Pembacadilengkapi foto dan identitas diri

melalui e-mail: [email protected]

atau [email protected]

JANGAN PASANG BADAN6285268046498 LAPORCIK :” BEKAS BENDA-HARAWAN UNIB DIBEKUK DALAM TAKSI”!!! NAH KAMU AKHIR NYO KENAI TANGKOK JUGO, NDAK LARI KEMA-NO POLISI LEBIH JELI DARI KAMU. KINIKO BUKA2AN AJO SIAPO SIAPO PEJABAT UNIB TU YANG MAKAN PITI RP.5.M LEBIH TU,DAK KAN MUNGKIN KAMU SORANG YUNG !!

KORBAN KORUPTOR6285788784158lapor cik..bahas tentang unib..pak fi rman/boy.. kmi yang tau nian tentang pak fi rman/boy..ngapo kalau nian dio korupsi sampai 5m,ngapo dio kerjo di jakarta cuman jdi sopir taksi. se-harus nyo kan dio jdi bos,mobil punyo,rumah besak,bini 2,.kan itu enak.. keluarga nya pak fi r-

pps disuruh naik becak, ongkos murah dan ngutang tapi ingin ce-pat dan selamat.. benar2 negara yang adil dan makmur..

TERTIB BERLALULINTAS6285266845600 Aslm...cik.Tolong cik umumkan kyt para pejabat yg bersangku-tan tentang tertip kenderan di kota bkl terutama terminal ling-kar timur di tata atau diatur jalur seperti dulu biar tidak macet n tidak banyak korban terima kasi atas perhatinnya

LISTRIK NGADAT6285758129809 Lapor cik..kepada PLN. khusus nya cabang kecamatan ta-lang empat dan skitar nya, ke-napa listrik disini sering sekali mati,padahal cuaca bagus. itu membuat alat2 elektronik milik warga bnyak yg rusak, dan pem-bayaranya sendiri menjadi lebih besar..tolong diperhatikan untuk PLN.

Mela Komentar

Diduga aliran sesat, tempat pengajian tasawuf diserang.

Untuk berkomentar, Anda bisa klik like dulu ke halaman komunitas Harian Rakyat Bengkulu

3.804 Like This

Putri Mayanc Sariputrinyabahari uda ada bukti blum kalo itu aliran ses-at:) klo blum ada bukti. Shrusnya jgn mmvonis itu aliran sesat, cri bukti yg kuat dl

Dan’z Andi Yang nyerang tu cik aliran sesat....

Briliant Ygselalu ButuhCinta inilah kebiasaan orang indone-sia baru ada isu langsung serang tanpa memikirkan dampaknya payah !!

Wahyu Syaputra Jangan terlalu cepat menyimpul-kan dan memvo-nis, pelajari dulu, sekiranya memang mengganggu dan terbilang sesat ba-rulah di hajar...

Eva Flowers Bgss tu ,, lw ado ajran yg sst hrs d tunts kn ,, lnjtkn ..^

Yhulita Hangara wajar aj cix, d serang aliran sesat kq.....!!

Hendri Sstp Yg dimano tuh.. di Unib Belakang.. La-duna Ilma apo bu-kan... kalo menurut sayo Laduna Ilma idak do sesat,.. cuman kalo nak masuk ranah makri-fat wajib di bimbing nian supayo idak kecul nemu Tuhan yang lain..

Eko Sarmiyanto Masih diduga kok udah diserang... goblok banget tuh masyarakatnya...

Zoelfi kar Alibhutto ada oknum yang ber-hak meninjau terlebih dahulu,jangan lang-sung serang.

Hidayat Hdyt kalau benar aliran sesat tuntaskan sam-pai ke akarnya

Ka’nat Cayo Dak Yo bakarrr, jgn kasih toleransi,, jgn sampe aliran2 lain brani masuk bengkulu,,,

Asbahul Fajri Taslim Cakmano pulo ceri-tooo main serg bael-ah org nieee bae,,, cubo selidiki dulu yo niyaan apo aliran sesaat,, ntah org lagi njalankan Ritual cak ituu... Tinggal tanggung be duso dewek2...

man thu kalau saya perhatikan sederhana nian..mungkin orang yg nglaporin pak fi rman thu ikut mkan pula.,yg lagaknya orang ....

BANTUAN RULI DIPOTONG6285266040799 Kami wali murid SDN Talang Ra-sau Lais, anak kami mendpt bia siswa dr golkar/pak ruli tp dipo-tong k…nyo, ado jugo yg idak dikasihkan, camano ko pak ruli

TAGIHAN PLN MEMBENGKAK6285268362906 Lapor cik... KARYAWAN PNU-LIS KM PLN PA SJA KRJANYA? Kami bln ni bengkak pmbayaran listrik? Dilpor ke PLN ktanya ni pnumpukan krna gx da yg dtg priksa KM nya, jd slama ini kmana yg tukang tulis tiap bulan nya? Enak klu kami org yg bra-da, jd gmpang ja byarnya, kmi ini org yg krang brada, jd nanggung kmi byarnya klu kyak gni trus, mna mikir kontrakan, mana mikir makan, kmi ini kryawan toko, gaji gx sberapa, jd tlg pengertian dari PLN...

HONOR PPS KECIL6287894948808 katanya pemilu hajatan nasional tapi tidak ada biaya alias KERE..pps selalu dikejar2 kerjaan, kpu melalui ppk ingin kerja cepat tapi disuruh ngutang dulu, mana honor pps kecil ngutang dan di-potong pula oleh .. sebesar 6%..jadi, buat ppk dan kpu seluma..

RESPON4 BULAN PB MENGGANTUNG6285609847505 Yth.Pak kalapas dan pak kakanwil tlg anak kami ngurus Pb kok tdk di kerjakan udh 4 bln blm ada diurus sama pak ML kami org miskin pak tlg di bantu nian yo pak memang km tdk ngasih duit krn keadaan km pak

Jawaban Kalapas Malabero BengkuluAbdul Aris, Bc,Ip

TERIMAKASIH atas perhatianya. Saya ingin tau ìdentitas anak bp/ibu pidananya brp th - kasus nya apa ..skrg banyak syarat sesuai pp 99 2012 ..kalau takut temui kalapas nnt dibantu . Bp/ibu udh benar tdk mem beri imbalan, terimakasih.(**)

Rakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 2013 3

Hasil PolingSementara

Eni Khairani549

Ruslan Wijaya346

Riri Damayanti Jhon Latif5.470

H. Mohammad Saleh762

Salamun Haris39

Wafa Abdullah73

Rahimullah372

Bambang Soeroso682

Radianto S Alex87

Ahmad Kanedi274

Eri Yanto97

Cuplis Risman1

Djatmiko10

M. Kosim0

Sultan B Najamuddin22

Saiful Anwar Baksin0

Iqbal Bastari0

Asmidar0

Muspani13

Dinmar20

Babul Hairien0

Ahmad Hamim Wicaksono7

Yuan Rasugi Sang5

Foto empat besar calon Senator yang

meraih poling tertinggi pilihan pembaca RB

juga kami muat di Rakyat Bengkulu Online di www.

harianrakyatbengkulu.com.

Semestinya ke PTUNBENGKULU – Ketua Tim

Seleksi (Timsel) Anggota KPU Kota Bengkulu Dr Panji

Suminar, MA mengaku tidak takut jika ada diantara calon anggota KPU Kota yang tidak lulus 20 besar atau 10 besar melaporkan lima anggota

Panji: Laporkan Timsel ke Polisi, Salah AlamatTimsel ke polisi.

Namun, menurut dia, jika melapor ke polisi, maka pe-lapor sudah salah alamat. Sebab, jika persoalannya karena tidak terima tidak diluluskan oleh Timsel, dan ada yang janggal dalam hasil seleksi, itu bisa dilaporkan atau digugat ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN).

Ditegaskannya, jika me-mang ada laporan ke kepoli-

sian baik itu Polda, Polres serta Polsek, maka Timsel siap membebarkan semua data dan fakta. Mulai dari se-mua persyaratan, nilai hasil tes tertulis, psikologi, keseha-tan serta tes wawancara yang sudah didapati.

Selain itu, Timsel juga akan menjelaskan sistem penyeleksian yang selama ini sudah dilaksanakan se-cara terbuka. Jika digugat ke

PTUN, Panji menyatakan juga siap menghadapinya.

“Lucu kalau lapor polisi gara-gara tidak lulus 10 besar. Yang tidak lulus karena memang nilainya kurang. Untuk itu, 10 besar calon KPU Kota yang kami plenokan itu nilainya tinggi sesuai hasil seleksi tes wawancara,” tegas Panji kepa-da RB kemarin.(23/5).

Dua Calon Lapor PoldaDua calon anggota KPU

Kota yang tidak masuk 10 besar yakni H. Muchdimon, SE dan Nulpandi, S.Sos melaporkan Ketua Timsel Anggota KPU Kota dan ang-gotanya ke Polda Bengkulu, kemarin (23/5). Laporan itu terkait proses tahapan pen-gumuman penetapan sepu-luh besar calon anggota KPU Kota yang dilaksanakan pada 22 Mei 2013, cacat hukum.(che/zie)

6 Rakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 2013

BENGKULU - DPRD Kota Bengkulu bersama Pemda Kota Bengkulu menggelar rapat paripura pengesahan tiga rancangan peraturan daerah (Raperda) jadi Perda, Senin 20 Mei lalu. Yakni, Perda Retribusi Pelayanan Pasar, Retribusi Pelayanan Kes-ehatan dan Perda Pajak Bumi dan Bangu-nan Pedesaan dan Perkantoran.

Khusus terkait Perda Retribusi Pe-layanan Pasar akan dipungut biaya ber-macam variasi tergatung kondisi pasar. Seperti pasar I jenis bangunan los semi permanen dipungut sebesar Rp 10 ribu, m2 per bulan, los permanen Rp 15 ribu, m2 per bulan, untuk kios semi permanen dipungut sebesar Rp 12.500, m2 per bulan, kios permanen Rp 25 ribu, m2 per bulan, sedangkan pelataran Rp 2 ribu per hari.

Lalu untuk pasar kelas II jenis bangunan los semi permanen dipungut Rp 7.500 m2 per bulan, los permanen dipungut biaya Rp 10 ribu m2 per bulan, untuk kios semi permanen dipungut Rp 10 ribu m2 per bulan, kios permanen dipungut sebesar Rp 17.500 m2 per bulan dan pelataran dipungut Rp 1.500 per hari.

Kemudian untuk pasar kelas III los semi permanen dipungut Rp 5 ribu m2 per bulan, los permanen Rp 7.500m2 per bulan, untuk kios semi permanen Rp 7.500 m2 per bulan, kios permanen Rp 10 ribu m2 per bulan dan pelataran Rp 1.000 per hari.

Sementara terkait pasar hewan dipatok tarif jenis hewan (kerbau, sapi dan kuda)

los Rp 5 ribu/ekor/hari dan jenis pelataran (kerbau, sapi dan kuda) dipungut Rp 2.500 per ekor per hari. Selanjutnya untuk jenis hewan (kambing dan domba) los dipungut biaya Rp 2 ribu/ekor/perhari dan jenis pelataran (kambing dan domba) dipun-gut Rp 1.000 per ekor per hari. Namun pemungutan baru efektif dilakukan bila Perda tersebut telah diverifikasi Pemda Provinsi dan Menteri Keuangan.

“Kalau untuk jenis kriteria pasarnya itu seperti pasar kelas I, II dan III itu tergan-tung dengan walikota yang akan membuat peraturan walikota (Perwal). Perda retri-busi pelayanan pasar itu mulai berlaku setelah diveri� kasi provinsi dan menteri keuangan dan ditanda tangani walikota,” Ketua Badan Legislasi DPRD Kota Sujono, SP ditemui usai rapat paripurna.

Rapat paripurna tersebut dipimpin Wakil Ketua I DPRD, Irman Sawiran, SE, Wakil Ketua II Sandy Bernando, ST dan didampingi Walikota Bengkulu, H. Helmi Hasan, SE dan Wakil Walikota Ir. Patriana Sosialinda. Walikota mengapresiasi DPRD bersama perwakilan pemda yang sudah berbulan-bulan menggodok raperda hingga disahkan menjadi Perda.

Apalagi Kota Bengkulu memiliki potensi PAD itu berasal dari pelayanan jasa seperti masalah retribusi. “Semoga ke depan den-gan berlakunya perda retrbusi yang ada saat ini, akan bisa menambahkan potensi PAD buat daerah ini,” ucap Helmi Hasan.(new)

PARIPURNA: Wakil Ketua I DPRD Irman Sawiran, SE, bersama Wakil Ketua II Sandy Bernando, ST didampingi Walikota H. Helmi Hasan dan Wakil Walikota Ir. Patriana Sosialinda memimpin rapat paripurna raperda bersama undangan.

BENGKULU - Keberadaan Perusahaan Daerah (PD) Ratu Agung Niaga (RAN) yang tidak bisa meng-hasilkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) terkesan dibuat mengambang. Pasalnya dalam hearing yang digelar Komisi III dengan tim kajian PD RAN, hanya berkesimpulan manajemen PD RAN tidak bisa diper-tahankan lagi.

“Kesimpulan mereka manajemen PD RAN tidak bisa dipertahankan lagi. Bukan PD RAN nya yang dibubarkan, tetapi manajemennya yang harus di rombak,” ungkap Suimi Fales usai ditemui hearing (21/5) lalu.

Hearing kali ini membahas agenda hasil kerja tim selama sebulan mengkaji persoalan yang ada di PD RAN. Dari hasil yang disampaikan ke dewan berkaitan dengan data keuangan dan lainnya, manajemen saat ini tidak bisa dipertahankan lagi.

“Untuk perombakan manajemen harus ada pemba-hasan lagi. Kita tidak bisa begitu saja main bubarkan PD RAN, harus ada kajian-kajian konkret. Apalagi perusahaan tersebut sudah berkekuatan hukum tetap, sedangkan yang mesti dibenahi itu manajemennya saja yang dinilai tidak sehat,” terang Suimi.

Hearing yang dimulai sejak Pukul 14.15 WIB hingga berakhir Pukul 15.30 WIB dipimpin Ketua Komisi III DPRD Kota Bengkulu, Suimi Fales, beranggotakan Adhar, E� endy Salim, Ali Kasman, So� an Hardi dan Awaludin. Sedangkan dari Pemda Kota diwakili Asis-ten II Drs. Fachrudin Siregar, MM dan Kepala DPPKA Kota, Syaferi Sarif.

Menurut Kepala DPPKA Kota, Syaferi Sarif mem-beberkan sejak berdirinya PD RAN berdasarkan

Perda No. 25 Tahun 2003, sudah bertahun-tahun tidak pernah menghasilkan PAD/Modal yang sudah dikucurkan Rp 1,65 miliar hanya habis tanpa hasil apa-apa. Dari laporan keuangan terakhir PD RAN, terhitung 31 Desember 2011, penyertaan modal awal yang diberikan Rp 1,65 miliar.

Kondisi keuangan PD RAN setelah diaudit auditor keuangan selalu merugi. Sisa keuangan dalam bentuk aset terhitung Desember 2011 senilai Rp 442 juta. Dalam aset bergerak yang tersisa di PD RAN, seperti 1 unit ken-daraan Avanza, 2 unit Yamaha Jupiter, 1 unit Mitsubhisi Truk, 1 unit Honda, dan 1 unit Toyota Kijang.

“Dari hasil kajian tim bahwannya, memang kondisi manajemen terhitung dari awal hingga sekarang ke-beradaannya tidak sehat. Manajemen PD RAN tidak bisa dipertahankan lagi,” ujar Syaferi Sarif.

Ia menambahkan, manajemen PD RAN tidak bisa dipertahankan lagi, lantaran tidak pernah mem-berikan kontribusi terhadap daerah. “Manajemen dianggap tidak mampu menjalankan usaha yang dimiliki selama ini dengan baik,” tambah Syaferi.

Kondisi PD RAN tetap dipertahankan, lantaran dari segi manfaat PD RAN jika berjalan dapat memperluas lapangan pekerjaan dan bisa memberikan kontribusi buat daerah dari segi PAD. “Tentunya hal itu terkait manajemennya mesti kita kaji dan evaluasi untuk perombakan yang ke arah lebih baik,” tambahnya.

Menindaklanjuti hal itu, Anggota Komisi III, So-� an Hardi menyesalkan pengelolaan PD RAN yang bertahun-tahun tidak sehat. Padahal modal yang sudah dikucurkan untuk membesarkan dan men-jalankan perusahaan itu nilainya miliaran rupiah.

“Kalau sudah jelas banyak yang ruginya, lebih baik PD RAN dibubarkan saja. Karena dianggap tidak

mampu memberikan kontribusi buat daerah dari segi PAD,” tegas So� an Hardi.(new)

Rombak Manajemen PD RAN

Struktur Organisasi DPRD Kota BengkuluSawaludin Simbolon, S.Sos, MM (Ketua DPRD)Irman Sawiran, SE (Wakil Ketua I DPRD)Sandy Bernando, ST (Wakil Ketua II DPRD)

*Komisi I (Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat)*

-Yudi Darmawansyah, S.Sos (Ketua Komisi I)-Nurman Sohardi, SE (Wakil Ketua Komisi I)-Sujono, SP (Sekretaris Komisi I)-Yani Setianingsih (Anggota Komisi I)-DR. H. Ahmad Badawi Saluy, SE, MM (Anggota Komisi I)-Hayara (Anggota Komisi I)-Maras Usman, S.Sos (Anggota Komisi I)-Wehelmi, SH (Anggota Komisi I)-dr. Anarulita Muchtar (Anggota Komisi I)

*Komisi II (Pembangunan)*

-Hj. Leni Haryati, SE, MSi (Ketua Komisi II)-Nuharman, SH (Wakil Ketua Komisi II)-Hj. Evi Permatasari, SH (Sekretaris Komisi II)-Sutardi, SH (Anggota Komisi II)-Yuhilda Darwis, AMd (Anggota Komisi II)-Ir. Hendri Arianto (Anggota Komisi II)-Hari Suharsyah, SH (Anggota Komisi II)-Syamsul Azwar, SH, MH (Anggota Komisi II)-Rendra Ginting, SP (Anggota Komisi II)-Affandi Wisnu (Anggota Komisi II)

*Komisi III (Pendidikan dan Perekonomian)*

-Suimi Fales, SH, MH (Ketua Komisi III)-Ali Kasman Amambar, BSc (Wakil Ketua Komisi III)-M. Awaludin (Sekretaris Komisi III)-H. Adhar (Anggota Komisi III)-Ujang Putra, S.Sos (Anggota Komisi III)-Effendy Salim, S.Sos (Anggota Komisi III)-Ketman (Anggota Komisi III)-Sofyan Hardi (Anggota Komisi III)

*Sekretariat DPRD Kota Bengkulu*

-Selupati, SH (Sekretaris DPRD Kota Bengkulu)-Sarimuda Wasta, S.Sos (Kabag Umum)-Muardi, SH (Kabag Rapat)-Herman Syarial, SH, MM (Kabag Keuangan)-Romadhan Indosman, SH (Kabag Hukum dan Perundang-undangan)

HEARING: Sejumlah Anggota Komisi III DPRD Kota Bengkulu terlihat serius membahas persoalan manajemen PD RAN.

BENGKULU - Banyaknya keluhan dari masyarakat terhadap pelayanan PDAM Bengkulu termasuk distribusi air bersih mendorong legislatif mempertanyakan komitmen PDAM Bengkulu terhadap janjinya meningkatkan pelayanan seir-ing dengan pemberlakuan kenaikan tarif air per meter kubik.

Komisi III DPRD Kota Bengkulu 21 Mei lalu menggelar hearing yang dipimpin Ketua Komisi III DPRD Kota, Suimi Fales, beranggotakan Effendy Salim, Sofyan Hardi, Ali Kasman, Awaludin dan Ujang Putra dengan Asisten II Pemda Kota Bengkulu, Drs. Fachrudin Siregar, MM dan Sekretaris Dewan Pengawas PDAM Bengkulu, Dr Syaiful Anwar AB MSi untuk membahas tentang manajemen kinerja PDAM Bengkulu.

Ketua Komisi III DPRD Kota Bengkulu Suimi Fales menga-takan masyarakat yang men-jadi pelanggan PDAM Bengkulu masih mengeluhkan kondisi air PDAM Bengkulu yang keruh dan sering tidak hidup. Namun biaya beban yang harus dibayarkan tetap tinggi.

“Seharusnya, dengan kenaikan tar i f yang di lakukan PDAM Bengkulu juga meningkatkan kualitas air yang didistribusikan dan meningkatkan pelayanan lainnya di tingkat pelanggan. Tapi kenyataannya masyarakat selama ini terus mengeluhkan d e n ga n ku a l i t a s p e l aya na n

PDAM,” tandas Suimi Fales. Ketua Badan Pengawas PDAM Beng-

kulu, Asisten II Pemda Kota Bengkulu Fachruddin Siregar membenarkan ke-naikan tarif PDAM Bengkulu dilakukan dengan komitmen perbaikan pelayanan dengan peningkatan pemasangan baru dan menjamin ketersediaan serta pening-katan kualitas air di tingkat pelanggan.

“Belum maksimalnya pelayanan yang diberikan dikarenakan kondisi pompa air di dua Instalasi Pengolahan Air (IPA) yang ada dikarenakan masih tergan-tung dengan sambungan listrik dari PLN. Sehingga bila terjadi gangguan listrik pendistribusian air ke pelang-gan terganggu. Apalagi kemampuan

genset menggerakkan pompa distribusi tidak terakomodir secara keseluruhan,” terang Fachrudin Siregar.

Kondisi IPA yang juga sudah tua sejak peninggalan Belanda juga jadi kendala PDAM Bengkulu untuk memaksimal-kan pelayanan. Namun saat ini sedang dilakukan program penyehatan PDAM Bengkulu dengan fokus penguatan jaringan.

“Seperti penggantian pipa-pipa yang tidak layak, penggantian water meter dan pengendalian kualitas air. Jika program penyehatan tersebut bisa dilakukan, barulah kontinuitas dan peningkatan kualitas air di tingkat pelanggan dapat dilakukan,” ungkapnya.(new)

Resmi, Los dan Kios Pasar Dipungut Retribusi

Komisi III Bahas dan Kaji PDAM

BAHAS PDAM: Ketua Komisi III DPRD Kota Bengkulu, Suimi Fales, SH, MH bersama anggotanya terlihat serius membahas persoalan PDAM Tirta Darma Bengkulu.

Rakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 2013 7

Rakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 20138

ALL SPORT9Rakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 2013

Kick Off TANPA PENALTIBORUSSIA Dortmund ternyata tak hanya

mendapat “dukungan” dari ramalan binatang. Di luar itu, prediksi non teknis juga mengung-gulkan klub yang memiliki warna kebesaran kuning-hitam itu. Dari sisi ramalan paranor-mal pun juga mengunggulkan Dortmund bisa mengatasi perlawanan Bayern Muenchen.

Demikianlah yang disampaikan salah se-orang peramal yang juga ahli feng shui, Teddy Agustino. Ketika dihubungi Jawa Pos kemarin (24/5), Teddy langsung lantang menyebut Dortmund-lah yang akan menang pada akhir pekan ini. “Dilihat dari supranatural, feng shui dan hong shui-nya bagus,” ujar Teddy.

Menurut Teddy, Dortmund diliputi banyak aura dalam beberapa hari terakhir. Gairah ar-mada Dortmund untuk menumbangkan Bay-ern yang di atas kertas lebih diunggulkan me-menangi tro� Liga Champions bakal mencapai klimaksnya. Artinya, keberuntungan bisa ber-pihak kepada skuad asuhan Juergen Klopp.

Meski mengunggulkan Dortmund, Teddy menyebut kemenangan itu tidak akan mu-dah dibawa pulang Sebastian Kehl dkk. Baik Dortmund atau Muenchen sama-sama memi-liki skuad yang merata di setiap lini. Sehingga,

pertandingan �nal nanti Teddy memprediksi bakal ketat.

Bukan hanya ketat dari segi permainan, skor akhirnya pun juga diramalkan akan ketat. Ted-dy meramalkan skornya tidak akan berselisih lebih dari satu gol dan jumlah total golnya pun dikategorikan kecil. “Skornya tipis, bisa 1-0 atau bisa juga 2-1, yang jelas ini akan berlang-sung sengit,” imbuhnya.

Dari beberapa track record �nal senega-ra di ajang Liga Champions yang selalu diakhiri adu tendangan penalti, Teddy mengklaim rekor itu bakal terhenti ta-hun ini. Kemenangan akan langsung didapatkan Dortmund hanya dalam waktu normal. “Masih bisa ber-jalan sampai ekstra time, tapi tidak sampai ke adu tendangan penalti,” jelasnya.

Sayangnya, untuk peruntungan secara shio tidak bisa dilakukan. Ala- s a n Teddy, shio itu lebih didasarkan pada per indi-vidu. Sementara untuk sepakbola merupakan permainan tim dan banyak individu yang terli-bat di dalamnya. Sehingga tidak bisa meramal nasib dua klub ini dari sisi shio-nya. (ren)

Bayern Unggul Bonus BORUSSIA Dortmund bukan klub yang

disokong pendanaan melimpah. Klub berjuluk Die Schwarzgelben itu pun tak memberikan bonus yang gila-gilaan untuk pemainnya seandainya memenangi Liga Champions. Jumlahnya adalah GBP 126 ribu (Rp 1,8 miliar) per pemain.

Nominal itu tergolong minim karena klub kecil seperti Norwich City saja menyedia-kan bonus GBP 250 ribu (Rp 3,6 miliar) per pemain seiring bertahan di Premier League musim ini. Bonus der trainer Dortmund Juergen Klopp lebih besar dari anak asuh-nya atau sama dengan bonus Norwich.

Bonus pemain Dortmund tidak ada apa-apanya dibandingkan pemain Bayern Munchen. Seiring lolos ke �nal, setiap peng-gawa Bayern disebut telah mengantongi GBP 150 ribu (Rp 2,2 miliar). (dns)

Beyonce-Di Caprio Pro BVBB A Y E R N

Mu e n c h e n banyak di-f a v o r i t k a n memenangi Liga Cham-pions tahun ini. Tapi, tidak di mata dua selebriti papan atas Hollywood,

aktor Leonardo Di Caprio dan penyanyi-aktris Beyonce Knowles. Keduanya lebih menjagokan Borussia Dortmund.

“Saya berharap BVB (Dortmund) yang menang! (Warna) jerseynya lebih bagus,” ujar Beyonce kepada Ruhr Nachricten.

Lain lagi dengan alasan Di Caprio memi-lih skuad Juergen Klopp sebagai pemenang di Stadion Wembley akhir pekan ini. Yakni, karena neneknya tinggal Oer-Erkensch-wick atau kota yang masuk negara bagian yang sama dengan Dortmund, yakni North-Rhine Westphalia.(dns)

Wasit Italia Kutukan Bayern LONDON – Bayern Muen-

chen kurang beruntung saat dipimpin wasit asal Italia di Liga Champions. Sialnya, yang akan memimpin par-tai �nal sesama tim Jerman kontra Borussia Dortmund di Wembley, London, Ming-gu dini hari (26/5) adalah wasit Italia Nicola Rizzoli.

FC Hollywood, julukan Bayern, pernah dua kali dip-impim Rizzoli di Liga Cham-pions. Kebetulan, semuanya berakhir dengan kekalahan. Mereka kalah dari FC Basel 0-1 pada �rst leg 16 besar musim lalu dan disikat 2-3 oleh Manchester United di second leg perempat �nal 2009-2010.

Selain Rizzoli, wasit asal Italia lainnya juga membuat Bayern patah hati. Kekala-han paling tragis mereka di �nal Liga Champions 1999, di mana sempat unggul 1-0 hingga injury time dan kemu-dian kalah 1-2 dari United, dipimpin Pierluigi Colina.

Saat ini, Rizzoli dianggap sebagai penerus kejayaan Colina yang pernah dianggap sebagai wasit terbaik dunia. Pria yang berprofesi lain se-

bagai arsitek itu dikenal seba-gai sosok yang tegas dan tidak pernah ragu menarik kartu kuning maupun merah.

Lihat saja catatannya musim ini. Dari 25 pertan-dingan yang dipimpinnya, wasit berusia 41 tahun itu te-lah mengeluarkan 129 kartu kuning atau rata-rata 5,16 kartu setiap laga. Dia tergo-long pelatih dengan rata-rata tertinggi dalam mengeluar-kan karti merah. Sepanjang musim dia telah mengelu-arkan sepuluh kartu merah. Jadi, jangan macam-macam dengan Rizzoli.

Selain doyan mengeluar-kan kartu, dia juga tergo-long wasit yang komunikatif dengan pemain. Dia tidak pernah ragu untuk berdebat dengan para pemain yang tidak setuju atas keputusan yang diambil.

Namun, ada beberapa keja-dian yang juga membuatnya dipertanyakan. “Dia pelatih yang menggunakan standar ganda,” kecam Edoardo Reja ketika masih melatih Lazio pada awal 2012, seperti di-kutip Football Italia. Keca-man Reja itu datang karena

dia dianggap lunak kepada tim besar di Italia dan keras terhadap klub medioker.

Dia juga menjadi sorotan setelah memimpin Derby della Madonnina antara In-ter Milan melawan AC Mi-lan yang berakhir 4-2 pada Mei 2012 lalu. Ketika itu, dia memberikan tiga penalti un-tuk Inter dan dua di antara-nya dianggap keliru.

Mantan manajer United Sir Alex Ferguson malah meng-hardik Rizzoli lebih keras lagi. Tactician asal Skorlandia itu mengatakan Rizzoli layaknya sampah. Penyebabnya, kartu merah yang dijatuhkan ke-pada Rafael pada second leg perempat �nal Liga Champi-ons 2009-2010 lalu.

Meski begitu, dia saat ini dianggap sebagai salah satu wasit terbaik dunia. Dia mu-lai aktif pada 2002 di Serie A Liga Italia. Kesempatan menjadi wasit di pertand-ingan level internasional baru diraihnya pada 2007 lalu. Laga terbesar yang di-pimpinnya adalah �nal Eu-ropa League 2010 antara Atletico Madrid kontra Ham-burg. (ren/ham)

UEFA Cekal Koreogra� DortmundLONDON – Fans Borussia Dortmund sudah

tersohor karena kreati�tasnya. Stadion Signal Iduna Park sering menjadi arena unjuk kore-ogra� apik dari kelompok suporter yang super fanatik itu.

Namun, pada Final Liga Champions di Stadion Wembley 26 Mei melawan Bayern Munchen mendatang, fans Dormund teran-cam tidak lagi bisa mempertontonkan aksi-nya. Termasuk membentangkan banner atau mosaik raksasa dan melakukan atraksi seperti yang biasa mereka lakukan.

Pihak Persatuan Sepakbola Eropa (UEFA) mengeluarkan aturan bahwa gambar raksasa tidak boleh melewati level satu stadion, me-

nerabas ke level dua. Sebab lantai dua adalah tempat duduk sebagian besar pengurus UEFA. Alasan lain, koreogra� termasuk membentuk gambar mosaik raksasa dilarang demi alasan keamanan dan keselamatan penonton.

“Kabar ini sangat menyedihkan bagi supor-ter kami. Ada aturan yang bisa menghambat kami untuk melakukan koreogra� yang bagus. Padahal kami sudah merencanakan banyak hal,” kata Daniel Lorcher, perwakilan suproter Dortmund seperti dikutip Goal.

Sementara itu kubu Bayern juga keberatan dengan aturan UEFA tersebut. Mereka me-ngaku sebal dengan aturan Stadion Wembley yang dinilai terlalu birokratis. (nur)

SEBASTIAN KEHL

LEONARDO DI CAPRIO

Rakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 2013 10

JEPRET FC 1/2 HAL

Tahun ini, jum-lah siswa tidak lu-lus paling banyak

di Bengkulu Tengah (Benteng) yakni 31 siswa. Tahun lalu, di Benteng hanya 3 siswa tak lulus.

Peringkat kedua daerah terbanyak tidak lulus Unas adalah Seluma sebanyak 26 siswa. Masing-masing 25 siswa SMA/MA dan 1 siswa SMK. Tahun lalu, hanya 7 siswa SMK tak lulus.

Kota Bengkulu juga mengalami peningkatan. Tahun ini 25 siswa tidak lulus, 9 siswa SMA/MA dan 16 siswa SMK. Tahun lalu, hanya 13 siswa tidak lulus. (selengkapnya lihat grafis di hlm 1).

Namun prestasi membanggakan diraih siswa Kota Bengkulu dengan mendapat nilai 10 se-banyak 60 siswa. Selanjutnya Bengkulu Utara, 10 siswa SMA/MA tidak lulus meningkat dari tahun lalu hanya 4 siswa tidak lulus. Rejang Lebong sebanyak 7 siswa tidak lulus, meningkat dari tahun lalu 3 siswa. Bengkulu Selatan 2 siswa tidak lulus.

Kaur 100 PersenSedangkan Kaur, sama seperti tahun kemarin.

Dari 1.005 peserta Unas SMA/MA dan 245 pe-serta Unas SMK, semuanya dinyatakan lulus 100 persen. Mukomuko dari tahun sebelumnya hanya 1 siswa yang tidak lulus, maka tahun ini 18 siswa SMA/MA tidak lulus. Lebong 16 siswa tidak lulus, bertambah 9 siswa yang tidak lulus dibandingkan tahun sebelumnya. Dan terakhir, Kepahiang hanya 1 siswa SMK tidak lulus.

SMA/MA Kota Unggul Berdasarkan rata-rata nilai Unas SMA/MA,

Kota Bengkulu paling unggul dibandingkan 9 Kabupaten lain. Dari 3.629 peserta, nilai rata-rata Unas SMA/MA Kota Bengkulu mencapai 6,82. Bengkulu Utara 1.664 peserta dengan nilai rata-rata 6,52, Rejang Lebong 1.930 peserta dengan nilai rata-rata 6,74, Bengkulu Selatan 1.841 peserta dengan nilai rata-rata 6,40, Seluma 1.038 peserta dengan nilai rata-rata 6,13, Kaur 1.005 peserta dengan nilai rata-rata 6,41. Muko-muko 1.352 peserta dengan nilai rata-rata 6,31. Lebong 726 peserta dengan nilai rata-rata 6,34. Kepahiang 966 peserta dengan nilai rata-rata 6,46. Dan Bengkulu Tengah 713 peserta, dengan nilai rata-rata 6,11.

Bengkulu Peringkat 13

Di bagian lain berdasarkan ekspos di Kantor Kemendikbud RI di Jakarta, Bengkulu masuk peringkat 13 provinsi se Indonesia berdasarkan persentase ketidaklulusan. Adapun rinciannya, Aceh 3,11 persen, Papua 2,85 persen, Sulteng 2,32 persen, Maluku 2,21 persen, NTT 1,75 persen , Sultra 1,72 persen, Jambi 1,51 persen, Sulbar 1,39 persen, Papua Barat 1,20 persen, Kalteng1,10 persen, Kalsel 0,97 persen, Sulsel 0,88 persen dan Bengkulu 0,74 persen.

Tidak Ada Pelanggaran Sekretaris Dispendik Provinsi Bengkulu, M.

Said mengatakan tidak ada kecurangan dalam

hasil kelulusan Unas SMA tersebut. “Tidak ada yang diubah-ubah, seperti kabar yang sempat mencuat di sejumlah media massa belakangan ini,” kata M Said saat memimpin rapat Unas bersama Diknas Kabupaten/Kota kemarin.

Iimbau Jangan Konvoi Kadispendik Provinsi Bengkulu, Dr. Syafrudin

AB, M.Si agar peserta didik yang lulus Unas tidak mengekspresikan kegembiraan dengan coret baju dan konvoi kendaraan. Menurutnya da-pat membahayakan diri sendiri dan orang lain. Selain itu, mengimbau agar pihak sekolah me-nyampaikan hasil Unas dengan tertib dan lan-car. “Peserta yang belum lulus untuk bersabar dan berusaha terus. Dan kegagalan ini dijadikan bahan introspeksi diri,” ujar Syafrudin AB.

“Bagi yang lulus, mensyukuri dengan cara yang religius. Misalnya dengan syujud sukur. Boleh bersamalaman, tapi jangan sampai cipika-cipiki (bagi lawan jenis,red), seperti yang pernah diberitakan di media tahun lalu,” kata Ketua Panitia Unas Provinsi, Drs. Budiyanta.

Bagi yang tidak lulus, kata Budiyanta, jangan berkecil hati. Meskipun tidak ada ujian ulangan, namun dapat mengikuti ujian paket C. (ble)

“Kasasi dari MA sudah ada, artinya berkekuatan hukum tetap. Dan saudara Murman Effendi terpidana. Tidak ada alasan bagi Mendagri tidak memberhenti-kannya,” tegas Donny.

Dia membantah pernyataan Murman Effendi yang menye-but pemberhentian kepala daerah hanya dapat dilakukan Presiden. Menurut Donny, Mendagri juga mempunyai kewenangan untuk member-hentian bupati. “Kata siapa tidak boleh. Saya sarankan kepada saudara Murman Ef-fendi untuk belajar lagi hukum ketatanegaraan,” kata Donny.

Meski Murman Effendi mengklaim tetap sebagai Bu-

pati Seluma, menurut Don-ny, Bundra Jaya yang diakui pemerintah sebagai Bupati Seluma definitif. “Bupati Se-luma sekarang adalah saudara Bundra Jaya, bukan saudara Murman Effendi,” katanya.

Bukan hanya itu, Donny me-negaskan, pelantikan Mufran Imron sebagai Wabup Seluma harus tetap dilakukan. Ran-cangan SK Pelantikan Mufran Imron, dalam waktu dekat akan diteken Mendagri. “Saya cek dulu, sekarang dimana suratnya. Pada prinsipnya, tidak boleh tertunda,” pungkas Donny.

Murman Polisikan MufranSementara itu, suhu politik

di Kabupaten Seluma semakin memanas. Kamis (23/5) siang

pukul 11.30 WIB, Murman Ef-fendi melaporkan Wakil Bupati Seluma terpilih, Mufran Imron ke Polda Bengkulu dengan tuduhan pencemaran nama baik dan atau fitnah.

Saat ditemui wartawan saat membuat laporan di Mapolda Bengkulu Murman yang di-dampingi dua rekannya, Jani dan Bambang mengatakan ia terpaksa melapor ke Polda karena tidak senang dengan pernyataan Mufran di Harian Rakyat Bengkulu yang menu-rut Murman merupakan suatu penghinaan.

Murman mengungkapkan, suatu penghinaan sekaligus fitnah bagi dirinya terkait pernyataan Mufran yang isin-ya, “Kalau saya menjadi pak

Murman pulang ke Seluma saja saya malu”. Itu merupakan salah satu kalimat yang menu-rut Murman merupakan ben-tuk penghinaan yang diluncur-kan oleh Mufran bagi dirinya. “Saya pulang ke Bengkulu dan ke Seluma itu kan tempat kelahiran saya, saya punya rumah, saya punya keluarga, itu hak saya tidak ada yang bisa melarang,” tegas Murman.

Murman juga mempersoal-kan kata-kata merampok uang masyarakat. Dia balik ber-tanya masyarakat mana yang ia rampok, berapa dan di mana. “Apakah saya pernah dilapor-kan dalam tindakan peram-pokan itu? Oleh sebab itu saya laporkan ke pihak berwajib,” pungkas Murman. (ble/zie)

Pasalnya selain desakan masyarakat yang sudah cukup lama resah, juga dikhawatir-kan terjadi pembakaran oleh massa.

Sebab, sudah dua tahun tera-khir warga RT 16 Pematang Gubernur merasa terusik atau terganggu dengan akfititas di lokasi tersebut. Selain sudah ada warga yang dibujuk untuk masuk kelompok pengajian yang dituding MUI sesat itu, juga dikhawatirkan anak-anak bakal terpengaruh. Sebab menurut masyarakat ajaran itu sudah sangat menyesat-kan. Terutama pihak pengikut sempat mengatakan ke warga bahwa bagi yang ikut bersama mereka, tidak wajib melak-

sanakan Salat dan berpuasa.‘’Jadi memang lokasi pen-

gajian itu ada di RT 17, tapi masyarakat yang ada di seki-taran pengajian itu adalah warga RT 16. Nah kini warga sudah marah besar dan jan-gan sampai jika tidak cepat dibongkar terjadi hal-hal tidak diinginkan. Karena kami dari pengurus RT sudah menerima laporan itu,’’ kata Arzan kepada RB kemarin.

Sementara Laila (40) salah seorang warga RT 16 mengakui selama ini pihaknya sudah lama meminta agar proses pengajian itu ditutup. Namun sudah tiga kali diminta ditutup tidak dihiraukan. Warga yang merasa benar-benar resah itu sewaktu para pengikuti pengajian itu menjerit dan

menangis-nangis. Bahkan pelaksanaan pengajian bisa berlangsung sampai Subuh. Selain warga Kota Bengkulu, pengikutinya juga para ma-hasiswa dan kalangan remaja, dewasa serta orang asing.

‘’Intinya kami minta ban-gunan itu dibongkar. Kar-ena jika tidak, sudah banyak masyarakat ingin memba-karnya. Kini masyarakat mem-berikan waktu selama sem-inggu ke depan ini. Jika tidak juga maka jangan salahkan masyarakat lagi jika ada hal-hal tak diinginkan terjadi. Kami tak ingin anak-anak kami te-pengaruhi,’’ tegas Laila diamini warga lainnya.

Buku Belajar Agama Lain Sementara itu, buku-buku

yang tersusun rapi di tempat pengajian Tasawuf di RT 17 Kelurahan Pematang Guber-nur adalah buku yang didapat dari Departmen Agama RI. Hal tersebut dijelaskan oleh Dosen FKIP Bahasa Inggris Unib Mulyadi kemarin (23/5) selaku pemimpin pengajian tersebut. “Buku-buku itu saya dapat dari Depag,” jelas Mulyadi singkat.

Dikatakan Mulyadi, diantara buku-buku tersebut juga terda-pat kitab Injil dan kitab-kitab lainnya. Namun dia men-gatakan lebih banyak buku ajaran Islam. “Menurut su-rat Al-Baqarah ayat 2, Islam harus meyakini Alquran dan kitab-kitab sebelumnya. Tidak ada salahnya jika orang Islam membaca buku dan kitab-kitab itu,” ujar Mulyadi. (che/cw2)

SAMBUNGAN UTAMA11Rakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 2013

136 Siswa Tak Lulus, 80 Siswa Raih Nilai 10Sambungan dari halaman 1

Saatnya, Firman Buka-BukaanSambungan dari halaman 1

Ajukan Banding, Mendagri Akui BundraSambungan dari halaman 1

Warga Ancam Bakar Bangunan TasawufSambungan dari halaman 1

Mata Pelajaran Dapat Nilai 10 Dalam Kota Bengkulu Mata Pelajaran Siswa Dapat Nilai 10 Kimia 50 Ekonomi 6 Bahasa Inggris 2 Matematika 2Total 60

Peringkat Ketidaklulusan Hasil Unas SMA/MA 2013 Secara Nasional

Provinsi Persen Jmlh Peserta Jmlh Tidak Lulus1. Aceh 3,11 Persen 56.406 1.7542. Papua 2,85 Persen 14.514 4133. Sulteng 2,32 Persen 20.934 4864. Maluku 2,21 Persen 20.289 4495. NTT 1,75 Persen 41.593 7296. Sultra 1,72 Persen 25.686 4437. Jambi 1,51 Persen 26.950 4068. Sulbar 1,39 Persen 8.340 1169. Papua Barat 1,20 Persen 6.333 7610. Kalteng 1,10 Persen 15.993 17611. Kalsel 0,97 Persen 23.872 23112. Sulsel 0,88 Persen 72.449 64113. Bengkulu 0,74 Persen 14.858 11014. Kaltim 0,64 Persen 23.187 14815. Gorontalo 0,62 Persen 7.468 4616. Sumut 0,59 Persen 113.801 67317. Kepri 0,49 Persen 10.781 5318. Riau 0,44 Persen 49.905 22019. Malut 0,42 Persen 11.775 5020. Kalbar 0,42 Persen 31.811 13521. Banten 0,38 Persen 58.885 22122. Sumbar 0,34 Persen 48.694 16623. Sumsel 0,19 Persen 66.324 12624. NTB 0,16 Persen 45.025 7225. DKI 0,15 Persen 55.959 8526. Sulut 0,14 Persen 15.441 2227. Jogjakarta 0,08 Persen 19.859 1528. Babel 0,07 Persen 7.283 529. Lampung 0,07 Persen 52.359 3530. Jateng 0,05 Persen 159.569 8331. Bali 0,03 Persen 26.241 832. Jatim 0,03 Persen 220.642 5633. Jabar 0,00 Persen 208.060 1Total 0,52 Persen 1.581.286 8.250

Sumber: Kemendikbud RI

Hasil Unas SMA/MA

Nama Rayon Peserta Persentase Rerata Tak Lulus 1. Kota Bengkulu 3.629 0,25 6,82 2. Bengkulu Utara 1.664 0,60 6,52 3. Rejang Lebong 1.930 0,31 6,47 4. Bengkulu Selatan 1.841 0,11 6,40 5. Seluma 1.038 2,41 6,13 6. Kaur 1.005 - 6,41 7. Mukomuko 1.352 1,33 6,31 8. Lebong 726 2,07 6,34 9. Kepahiang 966 - 6,46 10. Bengkulu Tengah 713 4,35 6,11

Setiba di Bandara Fatmawati, Firman dikawal ketat 7 anggota polisi berpakaian preman. Ba-pak dua anak tersebut menu-runi tangga pesawat dengan tangan kanan terborgol, se-dangkan satu borgol lainnya berada di tangan kiri anggota polisi. Ini menunjukkan bahwa penyidik Subdit Tipikor Dit Reskrimsus Polda tidak ingin buronannya tersebut kabur.

Selanjutnya Firman yang ketika itu mengenakan kaos oblong warna orange dan me-makai celana bahan warna hi-tam serta mengenakan sepatu kulit warna cokelat langsung digiring polisi untuk dibawa ke Mapolda Bengkulu guna dilakukan pemeriksaan.

Firman ditetapkan buron (DPO) sejak 22 Maret 2013. Ditangkapnya Firman ini diharapkan menjadi pintu masuk mengungkap dugaan korupsi dana kas Unib Rp 5,2 miliar. Saatnya sekarang Firman harus buka-bukaan. Ada dugaan, dalam kasus ini Firman tidak sendiri, tapi juga melibatkan pihak lain di ling-kungan Unib.

Saat dikonfirmasi, Direktur Reskrimsus Polda Bengkulu Kombes Pol Drs. SM. Mahen-dra Jaya mengatakan pihaknya masih melakukan pemeriksaan untuk mengetahui dugaan ket-erlibatan pihak lain tersebut. “Kami minta waktu untuk melakukan pemeriksaan,” kata Mahendra Jaya di ruang kerjanya, Kamis (23/5) .

Terancam 20 Tahun PenjaraDitambahkan Mahendra,

Firman yang sudah ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus ini akan dijerat Pasal 2 dan 3 UU No 31 Tahun 1999 Tentang Pemberantasan Tindak Pi-dana Korupsi, yang mengatur penyalahgunaan wewenang yang menyebabkan kerugian negara, serta Pasal 8 terkait dengan penggelapan dan Pasal 9 mengenai pertanggungjawa-ban fiktif. “Ancaman hukuman selama 20 tahun penjara” tegas Mahendra.

Manipulasi SP2BDalam kesempatan itu, Ma-

hendra juga membeberkan modus Firman membobol kas Unib hingga Rp 5,2 miliar. Firman diduga telah melaku-kan penggelapan dana Badan Layanan Umum Unib tahun 2010 dan 2011.

Bagaimana modus Firman membobol uang kas Unib? Hasil pemeriksaan sementara diketahui, Firman membobol kas Unib dengan cara melaku-kan manipulasi Surat Permint-aan Pemindah Bukuan (SP2B). Dalam pemeriksaan diketahui, SP2B tersebut ada yang dibuat fiktif dan ada yang dibuat mark up (penggelembungan, red). Dan ada juga yang dibuat beru-lang kali. “Tersangka ditangkap di kawasan Apartemen Medi-tarian, Jakarta setelah men-jadi buronan penyidik selama kelang waktu 2 bulan,” terang Mahendra.

Penyidik langsung melaku-kan penahanan terhadap man-tan pejabat Unib tersebut, karena diketahui selama ini Firman tidak kooperatif terh-adap penyidik, bahkan sebe-lum ditetapkan sebagai DPO, penyidik sudah dua kali me-layangkan panggilan namun tidak dipenuhi.

Baru 10 Hari Jadi SopirSementara itu, kepada peny-

idik Firman mengungkapkan selama pelariannya ke Jakarta tersebut, awalnya menginap dari satu hotel ke hotel lain, kemudian pindah lagi dari satu tempat kos ke tempat kos lain-nya. Sekitar 10 hari terakhir, dia beralih profesi sebagai sopir taksi, diduga kuat ia terpaksa menjadi sopir taksi tersebut di-duga karena kehabisan bekal. Asumsi kehabisan bekal ini agak sulit diterima mengingat dana yang digelapkan Firman mencapai Rp 5,2 miliar. Dari sini muncul kecurigaan dana sebesar itu tidak dinikmati Fir-man seorang diri.

“Dari kasus ini kami akan mencoba meminta keterangan dari yang bersangkutan (Fir-man, red) untuk memperjelas posisi kasus dan apakah ada

keterlibatan pihak-pihak lain,” tambah Mahendra.

Firman Siap Diusut Tuntas Sementara itu, menanggapi

kasus yang tengah membelit-nya, Firman yang juga mantan guru ngaji beralamat di Jalan DP. Negara Kelurahan Pekan Sabtu tersebut menyerahkan sepenuhnya kasus tersebut ke pihak kepolisian. “Biarkanlah proses hukum ini berjalan, nanti akan ketahuan siapa yang salah dan siapa yang be-nar, kalau memang nanti akh-irnya saya yang salah, saya akan bertanggungjawab, tetapi seandainya ada pihak lain yang bersalah, mereka juga harus bertanggungjawab,” ungkap Firman saat berada di ruang penyidik Subdit Tipikor Dit Reskrimsus Polda Bengkulu.

Saat ditanya wartawan koran ini mengenai aliran dana dan perihal pelariannya selama menjadi DPO polisi, Firman enggan berkomentar. “Mung-kin itu saja, cukup,” singkat Firman.

Mahasiswa Datangi PoldaDibagian lain, Menteri Politik

dan Kajian Strategis BEM KBM Unib, Taufik Ramadhan, be-serta dua rekannya yang juga anggota BEM KBM Unib, Andis Saputra dan Peri Apriadi ke-marin sekitar pukul 11.00 WIB mendatangi Polda Bengkulu. Kedatangannya itu merupakan bentuk dukungan kepada pe-nyidik untuk mengusut tuntas dugaan korupsi di lingkungan kampus mereka.

Taufik mengharapkan Fir-man buka-bukaan soal aliran dana yang digelapkannya. “Kami mengharap malah keru-gian Negara yang raib tersebut bisa kembali ke Unib, setelah Firman tertangkap ini, jika pelakunya banyak segera di-ungkap,” ujar Taufik.

Petinggi Unib di JakartaEntah kebetulan atau tidak,

sewaktu tim anggota Reskrim-sus Polda menangkap Firman di Pacenongan Jakarta Pusat, ternyata para petinggi Unib juga sedang berada di Jakarta.

Bahkan beberapa petinggi Unib pulang ke Bengkulu ber-samaan dengan dibawanya tersangka ke Bengkulu ke-marin (23/5).

Pantauan RB kemarin, ter-tangkapnya Firman mengun-dang kehebohan seisi Unib. Beberapa mahasiswa termasuk pegawai di Rektorat meng-harapkan tersangka yang su-dah dipecat dari PNS Unib itu untuk membongkar habis atau membeberkan semua orang-orang yang ikut menikmati uang haram itu.

“Kami senang nian Firman sudah berhasil ditangkap. Kar-ena kami mau dengar perkem-bangannya siapa saja orang di Unib ini yang ikut berpoya-poya dengan uang haram itu. Kami selaku mahasiswa minta agar Firman jujur dan tidak menumbalkan diri sebagai tersangka utama. Jika ingin membersihkan korupsi di Unib semuanya harus disebutkan di depan penyidik yang ter-libat. Karena tidak mungkin uang sebanyak itu dimakan dia (Firman, red) sendiri,’’ cetus Yanto salah seorang maha-siswa Unib.

Beberapa pegawai di Rektorat juga banyak tidak menduga Firman akan melakukan tindak pidana. Mereka berharap dari pengakuan Firman bisa diketa-hui siapa saja yang ikut terlibat. ‘’Bapak Rektor sedang di dinas luar. Pak PR II juga baru hari ini rencana pulang ke Bengkulu dari Jakarta. Tapi tidak tahu kapan sampainya. Kami juga baru tahu kalau Firman man-tan Bendahara yang sempat hilang itu sudah dapat oleh polisi,’’ ungkap salah seorang staf di Rektor Unib.

Sementara Rektor Unib Prof Ir Zainal Muktamar, Ph.D ke-tika ingin dikonfirmasi sedang berada di Jakarta. Begitu juga dengan Pembantu Rektor II Prof Dr Wachidi, M.Pd juga se-dang di perjalanan dari Jakarta. Beberapa petinggi lainnya juga tidak ada di kantor. ‘’Saya sedang di perjalanan maaf ya,’’ pungkasnya singkat ketika dihubungi RB via handphone.(zie/che)

Acara makin meriah berkat dukungan para sponsor yang telah menyiapkan berbagai macam doorprize nobar final Liga Champions Eropa antara Bayern Munchen melawan Borussia Dortmund, Minggu (26/5) dini hari besok.

Dijelaskan Ketua Panitia No-

bar, Benni Hidayat, SH be-berapa sponsor kemarin su-dah menyediakan doorprize menarik. Bank Bengkulu dan PT. Djarum Bengkulu meny-iapkan masing-masing lemari es (kulkas). Selain itu, ada 2 kompor gas yang disiapkan PT. Roda Teknik. “Nah besok (hari ini, red) Dispora Provinsi dan APBB juga menyiapkan

doorprize kepada panitia. Jadi datang aja Nobar RB, selain nonton final Liga Champions, juga bisa dapat doorprize,” ajak Benni.

Lebih lanjut, kata Benni, sebe-lum kick off dimulai, di Graha Pena RB akan ada penampi-lan live music dan Disc Jockey (DJ) persembahan PT. Djarum Bengkulu. “Nanti juga ada BCC

(Black Car Community) dan BMC (Black Motor Community) yang rencananya akan hadir saat nobar,” ungkap Benni.

Nobar juga akan bertambah ramai penonton setelah Juventus Club Indonesia (JCI) Bengkulu, Inter Club Indonesia (ICI) Moratti Bengkulu dan Madridista Beng-kulu kemarin menyatakan akan hadir Nobar RB. (cw1)

Besok Malam, Nobar Final Liga ChampionSambungan dari halaman 1

Intinya, para petinggi Beng-kulu itu menginginkan ba-gaimana landasan pacu terse-but segera difungsikan. Se-hingga transportasi menuju Enggano bukan hanya lewat laut, tapi juga bisa melalui udara.

Gubernur berharap, pada peringatan HPN 2014, lan-dasan pacu Bandara Enggano sudah bisa didarati pesawat perintis. “Kalau target kita ya ikan sepat ikan gabus, lebih cepat lebih bagus,” kata Gu-bernur Bengkulu H. Junaidi Hamsyah, S.Ag, M.Pd saat meninjau bandara Enggano di Pulau Enggano, Selasa (21/5) siang.

Junaidi menambahkan se-jauh ini di lokasi bandara terse-but sudah dibangun landasan pacu sepanjang 500 meter. Rinciannya, 400 meter jalan-nya sudah mulus sementara 100 meter lainnya belum ter-lalu mulus dan masih perlu

diperbaiki lagi. Namun dengan kondisi sekarang ini untuk sekelas pesawat perintis su-dah bisa mendarat di bandara tersebut.

Selain itu, di bandara juga perlu ditambah bangunan infrastruktur lainnya yang hingga kini belum ada. Namun Gubernur menargetkan tidak lama lagi pesawat akan terbang perdana di langit Enggano. “Mengenai perlu dibangunnya infrastruktur tersebut kita akan coba koordinasikan dengan Kementerian Perhubungan,” tambahnya.

Diakui, kendala pemban-gunan di Pulau Enggano itu adalah biaya yang tinggi seperti pembelian material bangunan. “Lihat saja pembangunan jalan yang panjangnya hanya 7 KM menghabiskan dana Rp 20 miliar, namun kita akan tetap usaha secara maksimal untuk itu,” pungkasnya.

Dari pantauan RB, akses jalan menuju Bandara cukup terjal dan belum di aspal. Bahkan

jika cuaca hujan jalan tersebut licin dan sulit dilalui kendaraan yang berbodi rendah. Selain itu bangunan-bangunan lainnya seperti kantor bandara juga belum ada. Dari kantor Camat Enggano perjalanan menuju Bandara Enggano sekitar 45 menit dengan mengendarai kendaaraan roda empat.

Ajak SBY ke EngganoDi bagian lain, Junaidi juga

mengatakan dengan adan-ya momen peringatan HPN (Hari Pers Nasional) 2014 yang biasanya selalu dihadiri Presiden, maka pihaknya be-rencana akan mengajak SBY untuk melihat Pulau Enggano secara langsung. “Bagaimana pemikiran bapak Kapolda, bapak Danrem, nanti pada saat HPN kita ajak bapak Presiden ke sini. Walaupun hanya set-engah jam, supaya Presiden tahu Enggano. Beginilah sebe-narnya Enggano yang belum tersentuh oleh Pemerintah Pusat,” ungkap Junaidi. (*)

Tinjau Bandara, Target HPN Pesawat MasukSambungan dari halaman 1

JUMAT, 24 MEI 201312

Prediksi Juara

BERLIN – Ramalan binatang selalu men-jadi bumbu menjelang babak final. Me-nentukan atau tidak, akurasi ramalannya selalu ditunggu-tunggu. Akurasi yang paling tepat pernah ditunjukkan Paul Si Gurita dari kebun binatang Oberhausen, Jerman. Paul menebak Spanyol sebagai juara Piala Dunia 2010 lalu.

Jika Paul “bersinar” di Piala Dunia 2010, Citta Si Gajah dari Polandia mampu men-ebak Chelsea sebagai juara Liga Champions 2011-2012. Nah, untuk laga �nal Liga Cham-pions tahun ini, ramalan dari binatang-binatang mulai bermunculan.

Entah disengaja atau tidak, karena kon-testannya sama-sama dari Jerman, binatang yang menebak juga dari Jerman. Hasilnya mengejutkan, ternyata binatang-binatang itu lebih banyak mengunggulkan Robert Lewandowski dkk (Dortmund) ketimbang Mario Mandzukic (Bayern).

Kali ini ada empat jenis binatang berbeda yang memprediksi hasil untuk laga final nanti. Hasilnya, tiga binatang di antaranya lebih menjagokan Borussia Dortmund yang akan membawa pulang tro� Liga Cham-pions. Sedangkan satu binatang lainnya memilih menjagokan Bayern.

Satu-satunya hewan yang meramal Bay-ern sebagai pemenang itu adalah Nelly, Si Gajah dari kebun binatang Serengeti Park, Hodenhagen, Jerman. Diberitakan di Reu-ters, Nelly diberi pilihan dua gawang yang di atasnya diberi logo Bayern dan Dortmund. Hasilnya, Nelly memilih membobol gawang Dortmund.

“Itu artinya kemenangan untuk Bayern. Bola yang ditendang ke gawang Dortmund itu menggambarkan bahwa pertandingan nanti akan berakhir dengan skor 1-0 untuk Bayern. Nelly memprediksi kemenangan untuk Bayern,” ujar pemilik Serengeti Park,

Fabrizio Sepe.Pilihan Nelly itu berbeda dengan tiga bi-

natang lainnya. Dalam berita yang dilansir dari Associated Press, seekor orang utan di kebun binatang Dortmund yang dinamai Walter dihadapkan dengan dua jersey, yaitu merah putih ala Bayern atau kuning hitam ala Dortmund.

Penempatan dua jersey oleh petugas kebun binatang itu atas permintaan dari

perwakilan media Jerman, Ruhr Na c h r i c h -ten. Sem-pat akan mengam-bil jersey B a y e r n , Walter leb-ih memilih jersey Dort-

mund. Sayang, Walter tidak bisa mengena-kan jersey tersebut lantaran ukurannya badannya lebih besar.

Pilihan Walter itu sama seperti Baru Si Tapir dari Leipzig dan duo Berang-Berang dari Aue Saxony, Ferret dan Momel. Si Baru memilih Kohlrabi atau lobak Jerman berwarna hitam kuning, warna kebesaran Dortmund. Se-mentara Ferret dan Momel se-hati dengan pi-lihannya. Ked-uanya sepakat memilih untuk m e n g a m b i l makanan yang

ditempatkan di sudut ber-lambang-kan Dort-m u n d .

(ren)

Kapolda BengkuluBrigjend Pol Drs. AJ. Benny Mokalu, SH

PUNYA per-mainan ce-

pat membuat Ka-polda Bengkulu Brigjend Pol Drs. AJ. Benny Mokalu, SH kepincut den-gan permaianan dua klub raksasa Jerman, Bayern Munchen dan Borussia Dortmund. Per-mainan cantik antar lini dan kecepatan dua pemain sayap Bayern yang digawangi Arjen Robben dan Franck Ribery, serta konsistensi permainan apik Borussia Dortmund, membuat Kapolda yakin par-tai �nal nanti berlangsung seru. Jadi siapa yang menang Jenderal? “Munchen lah,” jawabnya sembari tertawa.(zie)

Kajari BengkuluSuryanto, SH

BA N Y A K yang men-

dukung Bayern Munchen men-jadi juara Liga C h a m p i o n s 2013, tapi tidak bagi Kajari Beng-

kulu, Suryanto, SH. Dia lebih memilih Borussia Dortmund menjadi kampiun. “Dortmund akan memberikan kejutan,” ucapnya singkat.(�z)

Sekretaris APBBJunaidi Ali Jahar, SH

SE M A N G AT mu d a d a n

pantang menyer-ah, menjadi nilai plus bagi Sekretar-is Asosiasi Pertam-bangan Batu Bara (APBB) Bengkulu, Junaidi Ali Jahar, SH untuk mendukung Borussia Dortmund menjadi juara Liga Champions yang dige-lar di Stadion Wembley, Inggris.

“Dortmund itu banyak pemain muda yang semangat dan memiliki kecepatan. Mereka pantang menyerah dan per-mainannya bagus. Terbukti mereka bisa mengalahkan klub raksasa Spanyol, Real Madrid,” kata pengacara kondang yang mencalon menjadi anggota legislatif di Kabupaten Bengkulu Tengah pada pemilu 2014 mendatang.(**)

Dortmund Dijagokan 3 Binatang

MARIO MANDZUKIC ROBERT

LEWANDOWSKI

13METROPOLIS

Rakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 2013

KOREKSI WAKTU UNTUK DAERAH

Tais: Seluma - 1 MenitManna:Bengkulu Selatan - 2 MenitBintuhan: Kaur - 4 MenitArga Makmur: Bengkulu Utara + 0 MenitKepahiang:Kepahiang - 1 MenitCurup:Rejang Lebong - 1 MenitMuara Aman: Lebong - + 1 MenitMukomuko: Mukomuko + 5 Menit

Subuh 04.49Dzuhur 12.11Ashar 15.32

Magrib 18.09Isya 19.20

Sumber Badan Hisab Rukyat Provinsi Bengkulu

JADWAL SALAT24 Mei 2013

WAKTU KEGIATAN TEMPAT

agenda

CUACA

ANGIN

Prakiraan Cuaca 201324 Mei 2013

SUHU UDARA KELEMBABAN

TINGGI GELOMBANG

240C - 320CBerawan dan berpe-luang hujan dengan

intensitas ringan pada malam hari.

0.5 - 2.5 M

72 - 97%

Angin bertiup dari Timur Laut-Barat Daya, dengan kecepatan 05 - 30 km/jam

atau 03 - 17 Knots.Sumber : Stasiun Meteorologi Fatmawati Soekarno Bengkulu

08.00 WIB Pengumuman Unas Sekolah se Kota

09.00 WIB Verifikasi Berkas Caleg KPU Provinsi

TAHUKAH Anda, pada akhir abad 17-18 kasus sipil maupun kriminal di kawasan yang ditempati penduduk Rejang dan Manna diatur oleh sejumlah kepala pemerintahan. Mereka berkumpul pada waktu tertenty dengan pertemuan yang disebut becharo (diskusi atau debat) atau disebut bechar (oleh orang Inggris).(**)

TIM peneliti dari University of Michigan Health System menyatakan pria yang rajin minum susu memiliki sperma yang mampu bergerak lebih aktif dan spontan, sehingga bisa memperbesar peluang kehamilan. Tingginya kandungan kalsium pada susu dapat membantu meningkatkan produktivitas sperma dan fungsinya, seperti dilansir Livestrong. Kalsium pada susu jugadapat membantu perkembangan janin dan embrio pada masa kehamilan.(**)

1844 Telegram listrik pertama dikirimkan Samuel F. B. Morse dari Baltimore, Maryland ke Washington, D.C..

1956 Berdirinya Badan Hukum Saksi-Saksi Yehuwa yang pertama di Jerman dengan nama “Wachtturm Bibel- und Traktat-Gesellschaft, Deutscher Zweig, e.V., Wiesbaden”.

2000 Tentara Israel mundur dari Lebanon selatan setelah menduduki wilayah tersebut selama 22 tahun.(**)

24 MEI

tahu bengkulu

napak tilas

tips hari ini

BENGKULU – Ini kabar gembira bagi 14.080 pen-siunan se Provinsi Bengkulu. Bila tak ada aral bulan depan mereka akan menerima pen-siun 13 dan rapel kenaikan pensiun. Dijelaskan Kepala

Cabang PT Taspen Tamsir, SE sebenarnya ada 14.112 pen-siunan dari kategrori TNI/ POLRI atau Pegawai Negeri Sipil (PNS) di Bengkulu.

Lantaran ada pengecual-ian, sebanyak 32 pensiunan

tidak mendapat rapel dan kenaikan pensiun. Sebab mereka tergolong pensiunan pejabat negara, penerima dana kehormatan dan pen-siunan hakim yang tidak akan menerima kenaikan

p e n s i u n a n . D a l a m P P terkait pensiunan kenaikan pensiun dilakukan sejak 1 Januari, dengan besaran kenaikan rata-rata 5 persen dari tahun 2012.

MASRI/RB

TASPEN: Salah satu kegiatan transaksi di PT. Taspen Bengkulu. P. Taspen melayani pembayaran pensiun.

Juni, PensiunanTerima Rapel

dan Pensiunan 13

Jika Perlu Laporkan ke Organisasi Guru Sedunia

BENGKULU – Ancaman per-wakilan guru Kota Bengkulu melaporkannya ke PB PGRI pusat tak membuat Ketua

Umum PD PGRI Provinsi, Prof. Sudarwan Danim gentar. Ka-tanya langkah perwakilan guru tersebut tidak ada gunanya. Ini terkait rencana perwakilan guru Kota Bengkulu melapor-kan PD PGRI Provinsi pada PB PGRI pusat terkait pemotongan gaji 13 guru untuk pembangu-

nan gedung sekretariat guru.

Sudarwan sudah lama melaporkan hal tersebut,

bahkan semua p e n g u r u s P G R I s e In d o n e s i a sudah tahu hal tersebut. “ P B - P G R I d a n r e k a n -rekan dari PGRI Provinsi Se-Indonesia pun kaget dengan ber i ta P GRI Provinsi dan kabupaten/kota di Bengkulu belum memiliki gedung yang layak,” terangnya kepada RB, kemarin (23/5).

BE NG KULU - Kendati sudah menghabiskan dana Rp 5,5 miliar tahun 2011 lalu, pembangunan proyek

Lembaya Permasyaraka-t a n ( L a p a s ) B e n g k u l u di Kelurahan Bentir ing, Kecamatan Muara Bangka-hulu terbengkalai. Bahkan proyek yang direncanakan akan menghabiskan dana m e n c a p a i R p 5 0 m i l i a r tersebut sempat setahun tidak dilanjutkan, yakni di tahun 2012 lalu lantaran tidak dianggarkan.

Baca JUNI ... Hal 23

Sudarwan Tak Gentar Ancaman Alfi an Cs

Datangi DPRD KotaB E N G KU L U – S e d i k i t n y a

empat dari 20 honorer di Di-nas Pertanamanan Tata Kota dan Kebersihan Kota beng-kulu sekitar pukul 10.00 WIB kemarin (23/5) mendatangi gedung DPRD Kota. Mereka minta DPRD memfasilitasi per-temuan antara honorer dengan pemerintah kota terkait tidak masuknya puluhan honorer itu di kategori I dan II. Tak hanya datang, honorer yang mayoritas petugas penyapu jalan itu juga melayangkan surat ke DPRD.

Baca SUDARWAN ... Hal 23

IRPAN/RB

GURU: Komisi III DPRD Kota kemarin menggelar hearing bersama pengurus PD PGRI Kota terkait rencana pemotongan gaji 13 guru sebesar Rp 150.000.

Honorer Distamber Tuntut Masuk KII

Baca HONORER ... Hal 23

IRPAN/RB

BANGUNAN LAPAS: Bangunan Lapas baru yang akan menampung sebagian Napi, tahanan dan tersangka titipan jaksa atau hakim tampak terbengkalai.

Proyek Lapas di Bentiring Terbengkalai

Baca PROYEK ... Hal 23

KOTA 2METROPOLIS14

Lintas

Rakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 2013

JADWAL ACARA RBTVJUMAT, 24 MEI 2013

PUKUL ACARA

09.00 - 12.00 Home Shopping12.00 - 13.00 Laporan Siang13.00 - 13.30 Pekaro Siang13.30 - 14.00 Laporan Daerah14.00 - 16.00 Home Shopping16.00 - 16.30 Lipsus”BengkuluKu Bersih Kel.

Berkas” 16.30 - 17.00 Laporan Sore17.00 - 18.00 Bjualan18.00 - 18.30 Tausyiah Jumat18.30 - 19.00 Lipsus”FLS2N DIKNAS PROV.

BKL”19.00 - 20.00 Laporan Malam 20.00 - 20.30 Laporan Daerah 20.30 - 21.00 Pekaro21.00 - 21.30 Ngucak Ajo21.30 - 22.00 Lipsus”BengkuluKu Bersih Kel.

Rawa Makmur” 22.00 - 23.00 Halo Bengkulu Spesial 23.00 - 24.00 Laporan Hari Ini

Kepala SMA Muhammadiyah 1 Kota,Pirwan Dahiwi, S.Pdsekolah kita

INSPIRATIF

Datuk Jangut Putih lalu bergerak mundur beberapa langkah ke be-lakang. Kedua kakinya kemudian merenggang sedang kedua tangan

mengembang ke muka. Mulutnya ko-mat-kamit. Sedetik kemudian, sepasang kakinya amblas ke dalam tanah sampai beberapa senti sedang seluruh tubuhnya bergetar hebat. Mukanya yang hitam berkeriput itu lalu basah oleh keringat.

Demung Samin mundur menjaga ja-rak. Demung tidak mengetahui apa yang akan dilakukan oleh Datuk. Yang pasti, Demung dapat merasakan tenaga da-lam yang keluar dari tubuh Sang Datuk. Mulut lelaki itu semakin bergumam. Ra-hang-rahangnya mengatup, pandangan matanya tajam, dan perlahan tampang-nya menjadi mengerikan!! Merinding bulu kuduk Demung Samin. Baru kali ini dilihatnya ada lelaki tua yang memiliki kekuatan sedahsyat itu.

Demung tidak tinggal diam. Dalam jarak aman, pemuda ini cepat-cepat me-

masang kuda-kuda dan ia dekapkan le-ngan di depan dada. Ia bersiap jika Datuk tiba-tiba menyerangnya. Matanya per-lahan-lahan menutup, mulutnya komat-kamit. Sepasang kakinya amblas dua senti ke tanah. Tubuhnya tak bergerak, laksana bukit karang yang keras mem-batu. Tiba-tiba ”Ciiiaaattttttt...!!!” bentakan Datuk Jangut Putih melengking melang-lang langit. Kedua tangannya dipukulkan ke muka. Ia berlari menuju ke arah De-mung. Cahaya putih keluar dari sela-sela jarinya dan mulai menyilaukan mata.

Pada detik yang sama Demung Samin membuka mata dan membentak pula. ”Yaaaaaapppp...!!!” Tangan yang tadi bersidekap dengan serentak me-mukul ke depan. Dan kedua tangan itu terpentang lurus ke muka. Datuk ber-siap memukul ke arah wajah Demung Samin, tetapi dengan sigap Demung menghindar. Sejurus kemudian Demung membalas dengan memukul ke arah pe-rut Datuk. Dengan mudah tangan kanan

Datuk menepis pukulan Demung. Jurus demi jurus mulai mereka keluarkan.

Dalam keadaan terdesak, Demung mengeluarkan pukulan Tapak Gunung. Ilmu pukulan ini bukan saja dapat dipakai untuk menyerang tapi dapat juga menjadi perisai tangguh atau benteng kekar yang melindungi Demung dari serangan lelaki tua itu. Angin-angin menderu, berasal dari jurus-jurus yang mereka keluarkan. Bila pukulan mereka bertemu di udara maka terdengarlah suara dentuman yang nyar-ing di telinga. Debu dan pasir beterban-gan, daun-daun pohon berguguran dan berserakan, bahkan ranting-ranting ke-ring patah dan berjatuhan di tanah.

Wilayah sekitar daerah Sukar Sing-gah ikut bergetar. Langit tiba-tiba berubah mendung dan menjadi kelam, gemuruh pe-tir mulai bersahut-sahutan saat itu seolah langit menjadi genderang perang! Datuk bergerak ke samping dan menyusun ren-cana. Sekarang kedua lelaki tersebut berjarak tiga meter satu sama lain. Debu

dan pasir yang beterbangan akibat per-tarungan tersebut jatuh ke tanah, sua-sana di sekitar situ perlahan-lahan men-jadi terang kembali seiring berakhirnya pertarungan mereka. Demung Samin melihat air muka Datuk. Ia tetap tenang meskipun bertarung. Beberapa saat ke-mudian Datuk melompat ke belakang dan memasang kuda-kuda. Demung memper-hatikan kedua kaki Datuk tiba-tiba amblas ke dalam tanah sekitar lima senti. Muka lelaki itu mulai mengeluarkan keringat dan matanya menyipit. Datuk pun memperha-tikan lawannya Demung Samin. Demung mengeluarkan banyak keringat. Bajunya basah kuyup seperti diguyur hujan. Tu-buhnya tidak berdiri kokoh lagi, akibat adu tanding tenaga dalam dan berbagai jurus yang luar biasa tadi. “Bagus Demung, ba-gus sekali!!!” Datuk Jangut Putih memuji. Meski memuji namun dari mukanya bukan menunjukkan kegembiraan, sebaliknya muka yang berkerut-kerut itu masih me-nebar ancaman.(bersambung)

12

Pemerintah Kurang Transparan

BENGKULU – Di luar dugaan, ternyata Provinsi Bengkulu be-rada di peringkat ke-3 terendah dari 33 provinsi untuk kinerja tata kelola pemerintahan. Ini berdasarkan pengukuran kin-erja tata kelola pemerintahan (Indonesia Governance Index) oleh Kemitraan Partnership for Governance Reform. Tata kelola pemerintahan di Provinsi Bengkulu masih hanya terpaut di angka 4,77 persen.

Rangking itu masih jauh di bawah rata-rata nasional 5,60. Dua provinsi yang posisinya di bawah Provinsi Bengkulu dalah

P a p u a B a r a t d a n Maluku Utara. Persis d i a t a s B e n g k u l u adalah provinsi Nusa Tenggara Timur.

H a l i n i t e r j a d i karena partisipasi, k e a d i l a n , a k u n t -abilitas, transparansi, efisiensi dan efekti-fitas di 4 arena yang masih rendah. Posisi terburuk berada di arena pemerintah yang hanya 3,79 persen. Kemudian di arena Birokrasi 4,55 persen, arena masyarakat sipil 6,31 persen dan arena masyarakat ekonomi 5,05 persen.

‘’Secara umum, provinsi yang berada di titik Indonesia bagian

Barat IGInya cend-erung lebih bagus dibanding provinsi bagian Timur. Aneh-nya, Bengkulu yang berada di titik bagian B a r a t , k o k j u s t r u I G I n y a d i b a w a h rata-rata. Ini dipen-garuhi partisipasi, t r a n s p a r a n s i d a n efektifitas 4 arena tadi,’’ terang Koor-

dinator Kemitraan Partnership Governance Reform, Ir. Dadang, M.Sc saat memaparkan materi penelitian IGI dalam seminar bertema Kinerja Tata Kelola Provinsi Bengkulu di Hotel Santika, kemarin (23/5).

Profesi Fotografer MenjanjikanICAN mengaku sangat

senang dapat berbagi ilmu pada adik-adik yang masih duduk di bangku sekolah. Dia b e r h a r a p a p a y a n g dia ajarkan dapat ber-manfaat bagi mereka. “Belajar photografy

bukan berarti harus jadi fotografer. Namun jika skill tersebut juga bisa dijadikan peker-jaan. Karena menurut saya profesi sebagai fotografer begitu menjanjikan. Namun kebanyakan anak muda zaman sekarang lebih suka dengan nge-band, basket dan bola kaki. Bukan saya melarang atau tidak suka, tapi saya rasa itu cukup dijadikan hobi. Kalau mereka belajar photography dan mendalaminya sampai mahir, dengan kamera mereka bisa dapat uang atau men-jadikan itu pekerjaan,” jelas Ican.

Dunia photography di Bengkulu cukup maju dan menjanjikan. Ican mengajar siswa photography tidak semata-mata menuntut agar orang yang diajarkannya jadi fotografer setelah tamat sekolah. Melainkan antara skill dan pelajaran umum di sekolah harus beriringan.(cw2/bersambung)

KALAU merujuk U n d a n g - u n d a n g Dasar 1945, tujuan pendidikan adalah m e n c e r d a s k a n kehidupan bangsa. D a l a m h a l i t u menjelaskan proses b e l a j a r a d a l a h proses perubahan perilaku anak. Pe-rilaku ini terbagi jadi tiga, yakni pe-rilaku kognitif atau perubahan perilaku anak dari tidak tahu menjadi tahu, perilaku afektif yakni perubahan perilaku dari sikap yang kurang baik jadi lebih baik seperti kesopanan, pemikiran dan tata cara. Tera-khir perubahan psikomotoris yakni perubahan keterampilan dari yang tidak terampil jadi

terampil.Hal tersebut jadi

dasar langkah kerja d a r i K e p a l a S M A M u h a m m a d i y a h 1 K o t a B e n g ku l u , P i r w a n D a h i w i , S.Pd. Menurutnya saat ini sekolah yang dipimpinnya mener-apkan ketiga konsep p e n g e m b a n g a n perilaku tersebut.

Namun diakuinya hal itu belum berjalan sebagaimana yang dikehendaki, karena berbagai keterbatasan. “Dalam hal ini faktor sarana dan prasarana masih jadi PR untuk kami dalam menuju capaian terhadap ketiga konsep tersebut,” jelasnya.

Selain itu, faktor lain yang jadi pemikiran ekstra adalah faktor

dukungan orang tua. Pasal-nya selama ini mindset yang berkembang dalam pemikiran orang tua adalah menyerahkan anaknya pada sekolah, tanpa menyadari pendidikan anak merupakan tanggung jawab bersama. “Sekolah punya peran utama dalam membina dan mendidik anak. Namun orang tua, masyarakat dan lingkungan juga berperan penting dalam m e n i ngk at k a n p e n d i d i k a n anak,” tambahnya.

Pola manajemen siswa akan berpengar uh pada gejolak remaja yang belakangan ini menimbulkan degradasi moral di kalangan remaja. Sekolah mengantisipasi hal tersebut dengan memikirkan semua kemungkinan-kemungkinan yang akan terjadi.(cw1)

Tata Kelola Provinsi Bengkulu Urut ke-3 Terendah se Nasional

10 TERBURUKKINERJA TATA KELOLA

PEMERINTAHANNo Provinsi %1. Maluku Utara 4,412. Papua Barat 4,423. Bengkulu 4,774. NTT 4,825. Papua 4,866. Maluku 4,897. Sultra 4,948. Kalbar 5,059. Sulteng 5,4210. Kepri 5,55

Gapabara: Bubarkan Saja APBB! BENGKULU - Ketua Gabungan Pengusaha

Angkutan Batu Bara (Gapabara) Bengkulu, Yurman Hamedi menilai Asosiasi Pengu-saha Batu Bara (APBB) selama ini tidak menjalankan fungsinya. Untuk itu, dia menyarankan agar dibubarkan.

“Kalau tidak konsisten menjalankan fung-si dan peranannya, lebih baik dibubarkan saja,” kata Yurman Hamedi, Kamis (23/5) pagi.

Dia mengaku selama ini pihak Gapabara yang paling banyak berperan dalam men-gatasi berbagai persoalan pertambangan yang kian memanas belakangan ini. Pada-hal, kata Yurman, penyelesaian persoalan itu lebih banyak tanggung jawab APBB.

KAMMI : DPRD Sarat Kepentingan

BENGKULU – Aneh! Diam-diam rencana pembentukan panitia khusus (Pansus ) Pasar Percontohan Nasional (PPN) Panorama yang akan dilakukan DPRD Kota batal. Pembatalan itu terkait dengan sudah adanya kesepakatan antaran DPRD dengan Pemda Kota. Untuk itu usaha rencana lima fraksi di DPRD yang sudah mengajukan usulan pembentukan pansus mandek di meja pimpinan DPRD. Ditundanya pembentukan Pansus itu diakui Wakil Ketua I DPRD Kota Irman Sawiran, kepad RB kemarin (23/5)

Irman mengaku inti kes-epakatan itu mengharapkan

agar proses penciaran dana tahap ke III dari pusat lancar. Jika pansus dibentuk atau dilanjutkan, dikhawatirkan akan menghambar proses pencairan dana di pusat. Se-hingga akan berdampak ke proses pembangunan yang selanjutnya bisa tertunda.

Pihaknya juga beralasan belum menyetujui pem-bentukan pansus dari unsur pimpinan mengingat masih banyak agenda pembahasan Raperda yang belum tuntas. Sehingga pihaknya masih memberikan peluang agar proses pembahasan Raperda cepat tuntas dan pencairan dana tahap ke III dari pusat mengenai pembangunan PPN itu cepat turun tanpa ada hambatan.

ICAN

Baca TATA ... Hal 23

Perubahan Perilaku Anak

B E N G K U L U – D a l a m rangka penyuluhan persuasif, Polsek Gading Cempaka yang bekerjasama dengan SMAN 4 kemarin (23/5) mengadakan penertipan dan keamanan di lingkungan sekolah. Dalam penertipan tersebut, polisi mendapati 16 motor siswa SMAN 4 yang parkir di luar sekolah. Namun polisi hanya memberikan teguran pada pemilik motor tersebut agar tidak lagi memarkirkan ken-daraannya di luar sekolah.

“Ini peringatan terakhir. Kalau masih ditemukan mo-tor diparkir di luar sekolah, maka motor tersebut akan kita amankan dan dibawa ke kantor,” jelas Kapolsek Gad-ing Cempaka AKP Meyndra Eka Wardhana SH, S, IK.

Kap o l s e k m e n j e l a s k a n m o t o r y a n g d i p a r k i r d i luar sekolah menimbulkan potensi pencurian motor, karena diluar jangkauan satpam sekolah.

16 Motor Siswa SMAN 4 Parkir di Luar Sekolah

Baca 16 ... Hal 23

Aneh! DPRD Batalkan Pansus PPN Panorama

Baca ANEH ... Hal 23

BENGKULU - Berdasarkan Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbu-kaan Informasi Publik, setiap pemerintahan harus memi-liki Komisi Informasi Provinsi (KIP). Untuk itu lah Pemprov Bengkulu membentuk Tim Seleksi (Timsel) KIP yang berfungsi menyaring individu yang memilik kemampuan dalam hal mengelola infor-masi demi keterbukaan dan transparansi yang diharapkan publik.

Dijelaskan Ketua Timsel KIP Provinsi Bengkulu, H. Zainawi Yazid, SH KIP meru-pakan lembaga independen yang mencari, mengelola dan menyalurkan informasi keterbukaan pada publik. S ebagaimana tercantum pada ketentuan Pasal 26 ayat (2) dan fungsi sebagaimana diatur dalam Pasal 23, yang disebutkan bahwa KIP ber-

tugas menetapkan prosedur pelaksanaan penyelesaian sengketa melalui Mediasi dan atau Ajudikasi nonliti-gasi, kemudian menerima, memeriksa, dan memutus Sengketa Informasi Publik di daerah, serta memberikan laporan mengenai pelaksa-naan tugasnya berdasarkan Undang-undang tersebut k e p a d a G u b e r n u r d a n DewanPerwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi dalam kurun waktu setahun sekali atau sewaktu-waktu jika diminta.

“Nanti anggota yang duduk di-KIP akan mencari berita terkait informasi yang diper-lukan publik pada instansi-i n s t a n s i , b a i k i t u m i l i k negara maupun instansi swasta. Sesuai dengan aturan UU Keterbukaan Informasi,” jelas Zainawi.

KIP Salurkan Keterbukaan Publik

Baca KIP ... Hal 23

Baca GAPABARA ... Hal 23

MASRI/RB

STAF KIP: Tampak Staf Komisi Informasi Pemerintah (KIP) tengah sibuk dengan aktivitas seleksi calon anggota KIP.

B E N G K U L U – I k a t a n Keluarga Besar Kabupaten Mukomuko (IKBKM) akan m e n d e k l a s r a s i k a n d i r i sebagai wadah silaturahmi masyarakat Kabupaten Mu-komuko. Bersamaan dengan d e k l a r a s i a k a n d i l a n t i k Ikatan Pemuda Kabupaten Mukomuko (IKPM) yang ren-cananya akan dilaksanakan Sabtu (25/5) besok di Hotel Santika pukul 19.00 WIB.

Dijelaskan Wakil Sekretaris IKBKM, Irsyad Kamarudin dengan kembali berdirinya o r g a n i s a s i t e r s e b u t d i -h a r a p k a n b i s a s e m a k i n mempererat hubungan dan silaturahmi antar sesama warga Kota Bengkulu asal Mukomuko. “Organisasi ini

terbuka untuk seluruh warga Kota Bengkulu asal Muko-muko,” terangnya.

Pada malam deklarasi , panitia telah menyebarkan 300 undangan untuk tokoh dan warga asal Mukomuko. Rencananya acara tersebut a k a n d i b u k a W a l i k o t a Bengkulu. “Jumlah warga Mukomuko di Kota Beng-kulu ada 1.000 orang lebih. Namun karena keterbatasan tempat, kami hanya men-gundang perwakilan warga dan beberapa tokoh adat asal Mukomuko dalam acara ini,” terangnya.

Sebelumnya organisasi ini pernah ada di Kota Beng-kulu, namun sempat vakum beberapa tahun.(cw1)

IKBKM Akan Melantik IPKM

15Rakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 2013

BANYAK orang mengi-dam-idamkan berkarier sesuai dengan bidang ilmu yang didapat saat kuliah. Namun, tak semua bisa mencapainya. Beruntung bagi Tommy Dwi. Pria lulu-san Sekolah Tinggi Teleko-munikasi (STT) Telkom, Bandung Jawa Barat tahun 1996 ini, langsung berkari-er di PT. Telkom begitu se-lesai pendidikan.

Awal karier pria yang hobi mengendarai motor besar ini, bermula ketika tahun 2007 saat dirinya ditugaskan ke Kalimantan tepatnya di Balik Papan. Tahun 2007 menjadi awal bagi Dwi masuk ke level manajerial untuk level provinsi. Di situ juga hobi motor besarnya berkembang.

Tahun itu langsung punya motor seken Road King tahun 2001 dengan kapasitas silinder 1.500 cc. Setahun kemudian (2008) motor dia ganti dengan merek Elektra Po-lice berupa motor mirip motor gedenya

polisi, yang juga seken ke-luaran tahun 2000.

Setelah pindah tugas ke Bandung, Jawa Barat (2009-2013), di sana mo-tor juga dia ganti yang juga tetap seken dengan merek Ultra Klasik. Praktis ter-hitung, dari Kalimantan hingga ke Pulau Jawa ada sekitar 7 ribu kilometer Tommy Dwi melakukan touring bersama teman-temannya.

Namun, sementara ini hobi itu sedikit terhenti lantaran mengalami ke-celakaan kecil saat akan menggelar touring ke Kota Curup. “Tapi saya tidak kapok dengan hobi ini. Saya masih berkeinginan

untuk touring mengelilingi Sumatera dan Sulawesi,” ungkap Dwi.

Touring dengan motor besar, bagi Dwi, bisa membuat pikiran kembali segar. Mela-lui Touring juga bisa menilai sebuah persa-habatan sesama tim buat saling membantu dalam mencapai tujuan.(iks)

PRO BISRakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 201316

DAFTAR HARGA JUAL SUZUKI WILAYAH BENGKULU

No. Tipe Kendaraan Isi Silinder (CC) Harga (Rp)1. Carry Pick Up 1,5 FD 1500 103.350.000,002. Carry Pick Up 1,5 WD 1500 105.600.000,003. Real Van DX 1500 115.850.000,004. Real Van GX 1500 123.850.000,005. Mega Carry 1500 105.850.000,006. Mega Carry Xtra 1500 110.850.000,007. APV BV Low 1500 105.250.000,008. APV BV High 1500 113.450.000,009. APV GE-Face To face 1500 146.350.000,0010. APV GE-PS 1500 149.350.000,00

Sumber : PT. Kangaroo Motor Mandiri Bengkulu

INFO KURS

Nama Produk Jual BeliLogam Mulia 437,500 433,500UBS Gold 99.99% 444,000 441,000Emas 99.5% 428,500 425,500Perak SRH 99.9% 10,500 10,000

Sumber: Antamgold, 22/5/2013

INFO HARGA LOGAM MULIA

Per 23 Mei 2013Mata Uang Nilai Kurs Jual (Rp) Kurs Beli (Rp)CNY 1.00 1,585.71 1,569.89 EUR 1.00 12,616.66 12,487.87 HKD 1.00 1,265.39 1,252.75 JPY 100.00 9,523.95 9,427.10 SGD 1.00 7,753.57 7,675.61 USD 1.00 9,823.00 9,725.00

Nilai Tukar (Rp) SAR 1.00 2,590.19KODE NAMA MATA UANGUSD DOLAR AMERIKACNY CHINA YUANEUR EUROJPY JAPANESE YENSGD SINGAPORE DOLLARHKD HONGKONG DOLLAR

KODE NAMA MATA UANG

CNY CHINA YUANEUR EUROJPY JAPANESE YENSGD SINGAPORE DOLLARHKD HONGKONG DOLLAR

DAFTAR HARGA JUAL TOYOTA WILAYAH BENGKULU

No TYPE HARGA1 VIOS 1500 E MANUAL 228,200,000 2 VIOS 1500 G MANUAL 241,700,000 3 YARIS 1500 J MANUAL 201,050,000 4 YARIS 1500 J AUTOMATIC 211,250,000 5 YARIS 1500 E MANUAL 209,150,000 6 YARIS 1500 E AUTOMATIC 219,350,000 7 YARIS 1500 S LIMITED AUTOMATIC 233,050,000 8 ETIOS 1.2 J MANUAL 141,900,000 9 ETIOS 1.2 E MANUAL 156,300,000 10 ETIOS 1.2 G MANUAL 168,000,000 11 AVANZA 1.3 E M/T 157,950,000 12 AVANZA 1.3 G A/T 184,200,000 13 AVANZA VELOZ 1.5 M/T 185,900,000 14 AVANZA VELOZ 1.5 A/T 195,400,000 15 KIJANG INNOVA BISNIS M/T BENSIN 199,350,000 16 KIJANG INNOVA J M/T BENSIN 210,500,000 17 KIJANG INNOVA E M/T BENSIN 235,900,000 18 KIJANG INNOVA E A/T BENSIN 248,900,000 19 KIJANG INNOVA G M/T BENSIN 255,650,000 20 KIJANG INNOVA G A/T BENSIN 269,150,000

TOMMY DWIGeneral Manager PT. Telkom

Cabang Bengkulu

Livina Dongkrak Penjualan Nissan

RILIS/RB

BARU: Nissan akan meluncurkan All New Nissan Grand Livina dan All New Nissan Grand Livina X-Gear 29 Mei ini.

BOGOR – PT Nissan Mo-tor Indonesia (NMI) punya andalan baru menaikkan sales demi target 84 ribu unit (Maret 2013-April 2014) atau naik 12 ribu unit dari target periode sebelumnya 72 ribu unit. Nissan memi-lih Livina sebagai andalan untuk mendongkrak pen-jualan dengan meluncur-kan All New Nissan Grand Livina dan All New Nissan Grand Livina X-Gear 29 Mei mendatang.

“Kita siapkan mobil baru ini untuk meningkatkan daya saing dengan merk lain. Kami banyak mendap-at masukan dari pelanggan, sehingga kita mengeluarkan produk terbaik untuk me-menuhi permintaan pasar Indonesia,” ujar Yoshiya Horigome, Vice President National Sales and market-ing NMI saat program eks-klusif first drive All New Nissan Grand Livina bagi se-jumlah media otomotif ter-pilih di Sirkuit International Sentul, Bogor, kemarin.

Pasar Livina di Indonesia bagi NMI memiliki kontribu-si tertinggi sekitar 50 persen. Dengan memperkuat tipe Livina in, pihaknya yakin akan memperluas pasar oto-motif di Indonesia. “All New Nissan Grand Livina punya nilai plus, banyak perbe-daan lebih baik dengan tipe sejenisnya. Seperti kualitas, e� siensi bahan bakar dan kenyamanan yang dihadir-kan. Ini bukan facelift Livina, tapi produk baru dan sudah melewati riset dan pengem-bangan elemen baru,” jelas-nya.

Hanya, pihaknya mengaku safety yang dimiliki kenda-

raan ini sama halnya de-ngan seri sebelumnya. Untuk target sales dan harga jual, pihaknya belum mau meng-ungkapkan saat ini. “Tunggu saat peluncurannya nanti, pasti akan kita beberkan,” katanya.

Chief Product Special-ist dari Product Planning Department Nissan Motor, Hirofumi Yojo mengung-kapkan, andalan baru ini diperkuat mesin HR15DE berteknologi dual injec-tion dengan transmisi twin CVT dan Xtronic CVT, sama dengan yang dimiliki Nissan Juke. Bedanya hanya pada body dan ban yang diguna-kan.

“Teknologi ini dapat meng-hasilkan torsi lebih baik, terutama pada kecepatan re-dan dan menengah. E� siensi bahan bakarnya hingga 13 persen dibandingkan seri sebelumnya,” terangnya. Nilai lebihnya lagi, dual in-jection yang dipakai merupa-kan yang pertama diproduksi secara masal di dunia. “Bisa dikatakan produk ini menjadi yang terbaik di segmen ini,” tambahnya. Pengujian kend-araan ini, diakuinya menggu-nakan standar Eropa.

Meski single blower, ken-daraan ini diyakini memiliki kenyamanan lebih diban-dingkan tipe lain non dou-ble blower. “Fungsi single blower Livina sudah me-menuhi kenyamanan untuk baris kedua dan ketiga, jadi nggak perlu double blower,” bebernya.

Sejak dikenalkan 2007 lalu, Livina sudah terjual lebih dari 130 ribu unit dan telah meraih 17 penghar-gaan.(rei)

UseeTV, Portal Hiburan, Informasi dan LifestyleKerjasama Telkom-Telkomsel

PALEMBANG – Seiring de-ngan berkembangnya teknologi serta untuk melengkapi kon-sistensi kebutuhan pelanggan, akan layanan hiburan yang mo-bile guna menunjang kebutuhan LifeStyle, Telkom dan Telkomsel menghadirkan UseeTV (www.useetv.com) sebagai media ton-tonan dalam genggaman.

Usee TV sebagai layanan berba-sis data hasil kerjasama Telkom & Telkomsel merupakan layanan portal hiburan, informasi dan lifestyle, berupa berbagai macam

konten streaming digi-tal maupun aplikasi, seperti video � lm, Live TV, TV on Demand, Streaming Radio dan

Live Streaming event yang dapat diakses melalui berbagai me-dia seperti Laptop, Smartphone (HP), & Tablet dengan menggu-nakan akses data.

Layanan UseeTV, dikembang-kan untuk menjawab kebutuhan gaya hidup modern, di mana pelanggan Telkom dan Telkom-sel bisa mendapatkan akses hiburan tanpa henti dengan cara yang mudah, melalui perangkat pribadi milik pelanggan, seper-ti ponsel, tablet, computer dan televisi.

GM EBI 6 Smart Home and Mo-bility, Mayun Wirayudha menga-takan UseeTV memungkinkan pelanggan untuk menonton semua program kapan saja dan dimana saja dari personal gad-getnya. Special TV on Demand

UseeTV, yang memungkinkan kita masih dapat menonton ac-ara televisi favorit anda sampai 3 hari kebelakang .

Untuk menikmati layanan UseeTV, pastikan pelanggan ter-hubung dengan akses internet. Bagi pelanggan yang mengguna-kan PC atau Laptop, UseeTV da-pat dinikmati dengan mengakses www.useetv.com menggunakan browser (Mozilla Firefox, Google Chrome, Safari, IE dll). Untuk pengguna SmartPhone dapat mendownload aplikasi UseeTV terlebih dahulu melalui Play Store atau Android Market, pada ponsel Android dan Apple App-Store pada iPhone/iPad, Black-berry apps world pada ponsel Blackberry dengan kata kunci UseeTV.(rls)

Pecinta Motor Besar

Rakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 2013 17

Rakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 201318

Rakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 2013 19

Rakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 201320

TAXI RENTALAntar Jemput Bandara

INNOVA, AVANZA, KAPSUL, STRADA TRITON 4X4, FORD RANGER 4X4

Hubungi : Sdr. DIANTlp.(0736)347508,

0811735652BTN Pd. Harapan

RENTAL AC“MULTI TEHNIK”Juga Melayani

Service dan Jual Beli ACPengadaan AC Split

& StandingMelayani Dalam dan Luar Kota

Kepuasan Anda Kami Utamakan...!!!

Jln.CILIWUNG No.42Pd.Harapan - BengkuluHP. 082371108607

Rakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 2013 21

Rakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 201322

Catatan LidikWarung Tuak PanoramaT U A K ,

peredaran b i s n i s m i n u m a n ke ra s t ra -disional ini bak jamur d i m u s i m h u j a n . D u l u n y a , w a r u n g tuak di Kota B e n g k u l u dapat dihitung dengan jari. Malah tempatnya susah dicari.

Tapi, lain dulu lain sekarang. Untuk mem-beli tuak sangatlah gampang. Jangankan orang dewasa, bocah ingusanpun mudah untuk mendapatnya. Seperti di Pasar Pan-orama, yang nota bene kawasan tengah kota dan berada tak jauh dari pemukiman penduduk.(bersambung)

BENGKULU – Mengikuti ins-peksi mendadak (sidak) dan razia yang dilakukan Wakil Menteri Hukum dan HAM (Wamen-kumham), Deni Indraya terhadap mantan Gubernur Bengkulu Agusrin M Najamudin di Lapas Sukamiskin, Rabu (23/5) sekitar pukul 23.30 WIB Lapas Bengkulu tak mau ketinggalan.

Petugas lapas dipimpin Kepala Kesatuan Pengamanan Lembaga Pemasyarakatan (KPLP) Ron-aldo De Vinci Talesa A.Md.IP, SH. Hasilnya, dalam razia itu sebanyak 14 unit handphone (HP) berhasil diamankan.

“ K a m i m e l a k u k a n r a z i a h a m p i r s a t u ja m l a m a n y a,

semua blok dan kamar kami periksa. Hasilnya kami hanya menemukan handphone, yang secara aturannya memang tidak diperbolehkan dibawa ke da-lam Lapas. Razia ini akan rutin kami lakukan,” ujar Kalapas Bengkulu, Abdul Haris, BC, IP, S.Sos, MM melalui Kepala KPLP, Ronaldo.

Razia malam itu juga menurut Ronaldo, sebagai bentuk men-jaga peraturan dan memperketat Lapas. Jalannya razia malam itu, petugas mendatangi satu persatu kamar sel napi. Selanjutnya napi yang tengah tertidur dibangunk-an. Selanjutnya, petugas Lapas masuk dan memeriksa setiap

sudut kamar maupun tumpukan pakaian napi ini.

Satu persatu HP yang ditemu-k a n l a n g s u n g d i a m a n k a n petugas. Tanpa terkecuali HP itu langsung dibawa petugas untuk disita. Tidak hanya merazia barang elektronik saja, petugas juga berusaha mencari benda-benda yang membayahakan. Na-mun setelah satu jam menyisiri kamar tahanan, petugas hanya mendapatkan sejumlah HP yang disimpan napi.

“Banyak cara yang dilakukan untuk menyusupkan HP ini, biasanya dikirimi oleh pengun-jung dengan berbagai cara,” terangnya.(�z)

FAZLUR/RB

DISITA: Sejumlah HP yang disita petugas Lapas Bengkulu dalam razia yang digelar, Rabu (23/5) pukul 23.30 WIB.

Razia Tahanan, 14 HP Disita

HERO

HERRI (21), warga Jalan Cendana RT 2 RW 1 kelurahan S aw a h L e b a r Baru ini pernah menyelamat-k a n s e o r a n g b o c a h y a n g nyaris diculik d i k a w a s a n Stadion Sawah Lebar sekitar April 2013 lalu.

Kronologis ke-jadian, malam

itu sekitar pukul 20.00 WIB Herri baru saja pulang main futsal dan lewat stadion. Saat melintas, ia melihat ada seorang pria dewasa di atas motor sedang berbincang dengan seorang bocah, di bawah pohon.

Karena bocah itu terus menangis, menim-bulkan kecurigaan bagi Herri. Ia lalu mengh-entikan laju motornya. Timbul rasa kasihan, Herri memberanikan diri untuk mendekati pria yang terus membujuk bocah itu. “Hoi, mau apa kamu?” bentak Herri membuat pria di atas motor itu kaget. Didekati Herri, pria yang diduga hendak menculik anak itu langsung menghidupkan motornya dan kabur. Belakangan diketahui, bocah itu warga Jalan Beringin Kelurahan Padang Jati yang mau pu-lang ke rumahnya. Oleh Herri, bocah tersebut lalu diantar ke rumahnya.(cw2)

Gagalkan Penculikan Anak

HERRI

BENGKULU – Tidak seperti biasanya, kemarin (24/5) pagi Polres Bengkulu menggelar razia kendaraan di depan Polres Bengkulu. Razia ini melibatkan anggota kepolisian dari seluruh satuan. Mulai dari Sat Lantas, Sat Reskrim, Sat Samapta hingga Sat Intel, ikut diturunk-an. Hasilnya, sebanyak 50 kendaraan terpaksa ditilang lantaran pelanggaran surat-surat kendaraan.

Jalannya razia kemarin, dimulai seki-tar pukul 09.00 WIB, petugas langsung berdiri di jalan raya yang berada persis di depan Polres Bengkulu. Selanjutnya satu persatu kendaraan pun dihentikan dan disuruh masuk ke dalam Polres.

Seluruh kendaraan tanpa terkecuali

langsung diperiksa surat kendaraannya, termasuk kendaraan dinas. Alhasil, salah satu mobil dinas milik Dinas Pertaman-an dan Kebersihan Kota Bengkulu ikut ditilang. Sebab sang sopir tak mampu menunjukkan surat-surat kendaraan yang dikendarainya.

Setelah satu jam melakukan razia, sebanyak 50 surat tilang dikeluarkan. Dengan rincian, 10 motor dan 4 mobil diamankan 15 STNK dan 1 SIM ditilang, serta 20 teguran simpatik.

“Ini sebagai antisipasi terhadap kejaha-tan yang saat ini banyak terjadi di Beng-kulu,” ujar Kapolres Bengkulu, AKBP H. Joko Suprayitno, SST, MK melalui Kasat Lantas, AKP. Bayu C Prabowo, S.IK.(�z)

FAZLUR/RB

DITILANG: Sejumlah warga masuk ke halaman Polres Bengkulu untuk diperiksa surat kendaraannya.

Razia Depan Polres, 50 Ranmor Ditilang

BENGKULU – Air susu dibalas dengan air tuba. Pepatah tersebut pantas meng-gambarkan apa yang menimpa Darwin Raif (53), warga Jalan S. Parman Gang Lampung No 14 RT 14/ 3 Kelurahan Kebun Kenanga. Anak angkatnya inisial Di (25), bukannya berterima kasih telah diberikan modal usaha oleh pelapor. Modal senilai Rp 150 juta itu diduga dibawa kabur.

Kepada petugas Polda Bengkulu, pe-lapor menceritakan anak angkatnya itu meminta mobil Avanza dengan uang muka sebesar Rp 50 juta, serta uang muka untuk pembelian truk sebesar Rp

100 juta, sehingga totalnya menjadi Rp 150 juta. Pelapor lalu memenuhi keingi-nan anaknya itu dan menggadaikan ru-mahnya ke salah satu bank di Bengkulu. Uang modal itu diberikan 7 Mei 2013 lalu. Namun sialnya, setelah itu pelapor tidak kunjung memberikan hasil dari usaha tersebut dan hingga saat ini justru keberadaannya tak diketahui.

Atas kejadian itu, pelapor melapor ke Polda Bengkulu. “Masih didalami, secepatnya akan kami layangkan su-rat pemanggilan saksi-saksi dan saksi terlapor,” ungkap Kabid Humas Polda Bengkulu AKBP. Heri Wiyanto, SH.(zie)

Anak Angkat Bawa Kabur Rp 150 Juta

BENGKULU – PT. Wahana Inovasi Nusantara terpaksa melapor ke Polda Bengkulu lantaran mobil Isuzu nopol B 9351 PCC milik perusahaan, raib diduga dibawa kabur pria berinisial As. Merasa dirugi-kan, Wahyudi Santoso (39), warga Jalan Pintu Air RT 6/11 Keluraha Jati Luhur Kecamatan Pondok Melati, Bekasi Jawa Barat, mewakili perusahaannya melapor ke Polda Bengkulu.

Kabid Humas Polda Bengkulu AKBP. Heri Wiyanto, SH men-

gungkapkan laporan tersebut memang sudah diterimanya dan masih didalami untuk dipelajari. “Kami sudah mem-inta keterangan pelapor. Dari keterangan pelapor menyebut-kan jika mobil awalnya mereka bekerja sama, namun mobil dibawa kabur,” ungkap Heri.

Data dip eroleh, ter lap or memang bekerjasama dengan PT. Wahana Inovasi Nusantara, perusahaan yang bergerak di bidang jasa teknologi infor-masi. Ketika itu perusahaan

memfasilitasi 1 unit mobil Isuzu L nopol B 9351 PCC yang diambil langsung PT. Wahana Inovasi Nusantara untuk wilayah Bengkulu, den-gan kontrak perjanjian selama empat tahun.

Setelah berjalan enam bulan, Januari 2012 lalu mobil terse-but masih ada di Bengkulu. Namun ketika dicek 13 Mei 2013, baru diketahui jika mobil itu tidak berada di tangan ter-lapor. Bahkan mobil tersebut tidak dapat dilacak lagi.(zie)

Mobil Perusahaan Dibawa Kabur

SAMB KOTASAMBUNGAN METROPOLISRakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 2013 23

Juni, Pensiunan Terima Rapel... Sudarwan Tak Gentar Ancaman Alfian Cs

Pensiunan pokok bar u akan dibayarkan per 1 Juni. “Untuk rapel dihitung dari b u l a n Ja n u a r i - Me i . S e -mentara di Juni pensiunan sudah menerima uang pen-siun baru. Sementara untuk p e n s i o n 1 3 k a m i ma s i h menunggu PPnya. Kalau berkaca tahun lalu dibagikan Juni,” terang Tamsir.

Lantaran 1 Juni b er te-

patan dengan Sabtu dan perbankan libur kerja maka pembayaran pensiun baru mulai akan dibayarkan pada Senin (3/6). “Nanti uangnya akan masuk ke rekening masing-masing. Pada bank-bank tempat pensiunan menerima uangnya setiap bulan,” tambah Tamsir.

Diakui Tamsir sudah terbit-nya 6 Peraturan Pemerintah (PP) yang pada pokoknya masing-masing mengatur

tentang penetapan pensiun pokok pensiunan PNS dan janda/duda, Penetapan Pen-siun Pokok Purnawirawan, Wa ra kaw u r i at au Du d a, Tunjangan Anak yatim dan atau Piatu dan Tunjangan Orang Tua POLRI, Pemberian Tunjangan Kehormatan Bekas Anggota KNIP dan Janda/Dudanya, Tentang pem-berian Tunjangan Perintis Kemerdekaan RI dan Tentang Tunjangan Veteran.(iks)

Sambungan dari Hal 13

B a h k a n j i k a m e r e k a melapor justru akan malu s endir i . “S ebagai Ketua PGRI Provinsi Bengkulu, saya jadi gugus pemikir d a n t e n a g a a h l i d i P B -PGRI. Bahkan ketika krisis implementasi kurikulum 2013, sayalah yang diminta PB-PGRI bicara di DPR RI Senayan. Ketika dulu Ditjen Peningkatan Mutu Pendidik dan Tenaga Kependidikan (PMPTK) dibubarkan, saya salah seorang juru runding-nya. Bahkan saya juga yang diminta presentasi di DPR RI. Juga urusan tunjangan guru yang macet, politisasi guru, arogansi kekuasaan terhadap guru. Sudahlah, kalau tidak mau jadi ang-gota tidak usah berkoar-koar m e n ga n c a m s a na -s i n i ,” ketusnya.

Memiliki gedung guru atau sekretariat atau kantor PGRI di semua tingkatan adalah keharusan organisasi. PGRI Provinsi dan kabupaten/kota se Provinsi Bengkulu yang paling lambat.

“Di era kami sebagai pen-gurus, ketiadaan gedung guru atau kantor PGRI, yang sekaligus akan berfungsi sebagai Kantor Dewan Ke-hormatan Guru Indonesia (DKGI) tidak bisa ditoleransi lagi,” jelasnya.

D i k a t a k a n S u d a r w a n kepada para per wakilan guru seharusnya membaca baik-baik AD/ART PGRI dan Kode Etik Guru Indonesia. Pada Kode Etik Guru itu antara lain diatur hubungan guru dengan profesi serta hubungan guru dengan or-ganisasi profesi. Menurutnya bahwa semua pasal tersebut telah dilanggar perwakilan guru tersebut. Andaikan pengaturan profesi guru ini sudah setertib profesi dokter, wartawan, advokat, akuntan, selesai sudah status kepro-fesian mereka, namun saat ini PGRI sedang menuju ke arah itu.

“Bahkan jika mereka mau m e n g a d u k e I n d u k O r-ganisasi Guru Sedunia yg bermarkas di Stockholm,

Swedia pun boleh. Kalau perlu saya antar, asal dengan ongkos masing-masing. Saya sudah beberapa kali ke sana, tanpa biaya dari PGRI. Saya pernah ikut aktif pertemuan organisasi guru sedunia. Dua pertemuan terakhir pun saya ikut, di Jerman dan Afrika Selatan,” tantang Sudarwan.

Sementara itu menurut salah satu perwakilan guru Kota Bengkulu, Suhadi, S.Pd yang diinginkan guru adalah kepercayaan bagi pengurus PGRI. Untuk mendapatkan-nya PGRI harus transparan, d e s a i n p r o g r a m , l e g a l , sosialisasi yang baik serta tidak arogan. Guru juga tidak ingin keluar dari kenggotaan PGRI kalau Pengurus PGRI tidak mengatakan jikalau tidak mau di potong gaji 13, maka akan dikeluarkan dari keanggotaan. Itu salah besar, berarti mereka tidak memahami tujuan PGRI. “Selajutnya tolong yang tidak tahu pokok masalah jangan asal bicara tetang polemik internal PGRI. Karena akan menambah keruh masalah saja,” tegasnya.

Suhadi minta Ketua PGRI K o t a B e n g k u l u s e g e r a m e nya mp a i k a n l ap o ra n keuangan dari tahun 2009-2013 secara tertulis melalaui media, berapa pemasukan kas dari iuran anggota dan pengeluarannya. “Biar guru tahu berapa uang kas PGRI sekarang. Sehingga keper-cayaan akan tumbuh pada PGRI,” jelasnya.

Ditempat terpisah, Sek-retaris Jenderal (Sekjen) PB-PGRI, Sahiri Hermawan, SH, MH mengatakan PB-PGRI sudah mendengar dan tahu rencana pembangunan gedung sekretariat PGRI tersebut dan rencana pemo-tongan gaji guru untuk pem-bangunan tersebut. Namun Sahiri tidak tahu jika terjadi polemik seperti sekarang ini di Bengkulu.

“Ada baiknya dirundingkan baik-baik dalam konferensi kerja dan forum resmi. Kalau masalah setuju atau tidak, itu hal yang biasa terjadi dalam pengambilan kepu-tusan di sebuah organisasi,”

terang Sahiri saat dihubungi RB melalui telepon.

Keputusan PGRI Provinsi Bengkulu melalui prosedur organisasi dan administrasi, maka PB-PGRI akan men-dukung. Dengan memungut sumbangan dari anggota lah cara organisasi membiayai dirinya. Menurutnya dalam Rp 150 ribu sumbangan dari pemotongan gaji guru terse-but sudah diatur quotanya, y a k n i 7 0 % u n t u k P G R I kabupaten/kota masing-m a s i n g d a n 3 0 % u n t u k PGRI Provinsi. Dari masing-masing quota tersebut 5% nya a d a l a h u nt u k b i aya operasional organisasi.

“Menurut saya hal terse-but tidak menyimpang dari k e t e nt u a n A D / A R T j i k a telah dimusyawarahkan dan ditindaklanjuti secara kor-ganisasian,” imbuh Sahiri.

Dia mengkritik tindakan PGRI Provinsi pada guru yang tidak mau dipotong gaji dan dianggap keluar dari keanggotaan. Baginya hak setiap guru jadi anggota PGRI dan kewajiban guru jadi anggota PGRI. “Untuk gur u sehar usnya jangan langsung berburuk sangka dulu dengan kebijakan yang diambil organisasi. Mestinya lihat dulu perkembangan-nya seperti apa dan tujuan realnya juga seperti apa dari rencana atas kebijakan tersebut,” ungkapnya.

PGRI Kota Klaim Guru Setuju Sementara itu Ketua PD

PGRI Kota, Mukhtarimin, S.Pd mengatakan guru di Kota Bengkulu setuju dengan pemotongan gaji 13. Hanya 120 guru yang tidak setuju dipotong gaji 13nya. Ini dis-ampaikan Mukhtarimin saat hearing dengan Komisi III DPRD Kota kemarin. Bahkan katanya ada 17 guru dari SMPN 2 Kota Bengkulu yang menarik diri dan kembali mengajukan dukungan dan rela gaji 13nya dipotong Rp 150 ribu untuk pembangu-nan gedung guru.

Muktairimin mengatakan selama ini sudah minta guru yang tidak ingin gaji 13nya dipotong itu membuat surat

pernyataan resmi yang diser-tai materai Rp 6.000. Tetapi j ika tidak ada, pihaknya menilai guru itu rela atau setuju alias mendukung program organisasi yang sudah disepekati melalui konferensi tingkat provinsi beberapa waktu lalu.

Mereka tidak akan me-motong gaji 13 guru yang sudah membuat pernyataan Na m u n p e n g u r u s a k a n mengajukan gur u i tu ke dewan kehormatan. Sebab dia dinilai tidak mendu-kung serta melanggar tata tertib organisasi, sehingga melanggar kode etik guru. Nantinya bisa diputuskan s a n k s i d a l a m s i d a n g d i dewan kehormatan. Sebab guru yang masuk organisasi PGRI wajib menjaga nama baik organisasi serta mema-tuhi tata tertib organisasi yang sudah memiliki dasar hukum yang kuat,’’ terang Muktarimin.

Sesuai rencana uang yang didapat dari iuran guru, 30 persen akan dibangunkan ke Gedung PGRI Provinsi. Sedangkan 65 persen digu-nakan untuk pembangunan gedung di kabupaten/kota. Sisanya 5 persen untuk biaya administrasi organisasi. Jika d i t o t a l k a n u a n g y a n g diterima PGRI Provinsi itu hanya Rp 850 juta. Dana itu juga jauh dari harapan yang direncakana untuk mem-bangun gedung tiga tingkat Rp 12,4 miliar.

‘’Untuk kota lahannya be-lum ada. Semuanya butuh dana. Dengan dimulainya iuran ke depannya diharap-kan tidak hanya sumbangan guru, tetapi pemkot juga bisa menganggarkan dana didukung DPRD. Pertimban-gan dibangunnya gedung guru itu berkaitan penan-datanganan MoU dengan Polri. Terkait pemeriksaan guru yang tersandung kasus dalam menjalankan tugas-nya tidak diperiksa di polisi tetapi cukup di gedung guru itu. Kami menilai guru yang menolak tidak paham aturan organisasi tidak termasuk pengurus PGRI,’’ tegasnya lagi.(cw1/che)

Sambungan dari Hal 13

Rencananya di tahun 2013 ini , dana pembangunan Lapas yang akan memiliki 13 kamar lebih itu kembali dianggarkan Rp 7 miliar.

Pantauan RB , real isasi dana di tahun 2011 Rp 5,5 miliar itu hanya digunakan untuk membangun dinding keliling setinggi dua meter serta pemasangan tiang. Ironisnya, lantaran sudah lama terkena hujan dan panas hasil pembangunan itu mulai retak. Akan tetapi retakan dinding bangunan itu sudah ditambal.

Rencananya Lapas itu akan digunakan untuk menguran-gi jumlah penghuni Lapas di Malabero yang sudah melebihi kapasitas. Tahanan yang akan dipindahkan juga

tidak hanya kasus tindak pidana biasa, juga tindak pidana korupsi termasuk tindak pidana narkoba.

‘’Informasinya tahun ini akan dilanjutkan pemban-gu na n nya. Ka re na ya ng akan membangun sudah memesan batu bata 350 ribu. Kami juga berharap bangu-nan itu dilanjutkan cepat. Selain jualan batu bata kami di sekitar proyek bisa laku, jalan menuju lokasi juga cepat dibangun. Sekarang jalannya masih tanah, warga yang ingin membangun di daerah lapas itu juga belum ada,’’ terang Herman warga Kelurahan Bentiring yang memiliki usaha batu bat-akepada RB kemarin.

Sementara Kabag Umum Kanwil Hukum dan HAM Joni Akmal membenarkan

akan dilanjutkannya proyek p e m b a n g u n a n L a p a s tersebut. Namun proses pembangunannya masih menunggu selesai tender. Ta ha p a n p e m b a n g u na n masih didominasi lantai pertama. Untuk menyelesai-kan proyek itu butuh dana yang cukup besar.

‘’ Tahun 2012 lalu tidak ada pembangunan, karena dananya tidak dianggarkan. Ta p i m u d a h - m u d a h a n tahun ini bisa dilanjutkan. Mengenai ada yang retak i tu, besar kemungkinan karena dalam pembangu-nan dulu ada yang bagian pengecoran t idak tepat. Sehingga terpaksa harus ditambal. Ada juga tiangnya yang tidak tepat sehingga harus diperbaiki,’’ pungkas Joni Akmal.(che)

Proyek Lapas di Bentiring... Sambungan dari Hal 13

Lantaran anggota DPRD t idak ada yang muncul, honorer itu membubarkan diri pulang ke rumahnya masing-masing.

Jusni (40) salah satu hon-orer mengatakan pihaknya ingin bertemu dengan ang-gota DPRD lantaran minta dukungan sebagai wakil rakyat. Untuk mempertan-yakan tidak lulusnya mereka dalam pendataan database kategori I dan II. Padahal mereka sudah digaji dan mengabdi sejak tahun 2002 silam, tidak ada Surat kepu-tusan (SK) yang terputus dan setiap bulan menerima gaji dari dana APBD Kota Bengkulu. Nyatanya dalam

verifikasi berkas kategori I tidak diluluskan. Kemudian veri�kasi berkas kategori II juga tidak diluluskan. Ala-sannya tidak lulus lantaran tidak digaji dana APBD dan APBN.

‘’Kami mengadu dan mem-pertanyakan penyebab tidak lulus ke Pemkot dan BKD, tapi tidak ada kejelasan. Kini kami minta tolong dengan DPRD terhormat ini, bantu kami mendapatkan kejela-san alasan tidak lulus di Kategori II. Kalau alasannya masuk akal, kami akan men-erima kenyataan ini. Tapi kalau tidak tentu hak atau perjuangan kami akan terus berlanjut. Apa bedanya kami dengan honorer lain yang gaji serta tugasnya sama,’’

tambah Jusni didampingi tiga rekannya yakni Rosdi-ani, Suwati, dan Rosmiana kepada RB kemarin di DPRD Kota.

Dari hasil penelusurannya selama ini, pengumuman a l a s a n y a n g m e m b u a t pihaknya tidak lulus itu sudah disampaikan BKN pusat ke Inspektorat Pemkot sejak tahun 2010. Artinya jika surat alasan itu disam-paikan atau diberitahukan pihaknya bisa memperbaiki untuk dapat masuk kategori II. ‘’Kini kami masih terus bekerja. Bukti pembayaran gaji setiap bulan Rp 750 ribu juga ada. Kalau selama ini bukan gaji dari APBD, dari mana uang itu diberikan ke kami?,’’ tanya Jusni.(che)

Honorer Distamber Tuntut... Sambungan dari Hal 13

S e m e n t a r a m e n u r u t Ko o rd i n a t o r Ke m i t r a a n Partnership Bengkulu, Heri S u na r y a nt o, P h. D, p o l a pemerintahan di Provinsi Bengkulu cenderung tertu-tup. Sementara partisipasi masyarakat sipil sangat baik sudah hampir menyamai rata-rata. Namun gaya pe-merintahan yang tertutup dan birokrasi yang rumit membuat IGI Provinsi Beng-kulu berada di titik buruk.

‘’Buktinya, untuk menda-p at k a n bu ku A P BD s aja

masyarakat sangat kesulitan. Padahal setiap masyarakat berhak tahu isi buku APBD. Namun dari penelitian ini kami tidak memberi sebuah solusi. Kami hanya menyam-paikan hasil penelitian saja tentang tata kelola pemer-intahan di setiap provinsi. Apa solusi dan bagaimana ke depannya, tergantung pemerintah daerah bersang-kutan,’’ tukas Heri.

Sedangkan dari perspektif hukum, Dr. Elektison Somi, S H , M H d e n g a n t e g a s mengatakan birokrasi di Bengkulu memang buruk.

Itu dipengaruhi posisi ja-batan yang tidak ditempati ahlinya. Diduga mutasi jadi ajang kepentingan dan kong-kalingkong, bukan berdasar profesionelisme seseorang. ‘’Kita lihat ketika ada tes CPNS, arahnya lebih pada memberi kekayaan kepada daerah,’’ tegas Elektison.

S e m i n a r i t u d i h a d i r i pengamat beberapa politik, diantaranya Drs. Lamhir Syam Sinaga, M.Si, aktivis ma ha s i s w a, p e r w a k i l a n p e m p r o v d a n P e m k o t . Seminar berlangsung pukul 08.00 - 12.30 WIB.(sca)

Tata Kelola Provinsi Bengkulu... Sambungan dari Hal 14

‘’Tujuan pansus itu men-carikan solusi penyelesaian masalah. Walaupun pem-bangunan tidak sesuai mas-ter plannya kita berharap cairkan dulu dana tahap ke III ini. Setelah itu tentu DPRD akan mengambil tin-dakan atau sikap lagi untuk masuk membahas persoalan tersebut,’’ tambah Irman.

Dewan kata Irman bukan membiarkan ada masalah.

Namun semata-mata untuk membantu Pemkot men-cairkan dana dari pusat. Jika terus diganggu dipastikan dana Rp 15 miliar itu tidak akan turun. ‘’Intinya kita sepakat bersama pemkot agar pembangunannya di-lanjutkan dulu. Mudah-mu-dahan persoalan nantinya bisa dituntaskan,’’ tegasnya.

Sementara Ketua Aksi Ma-hasiswa Muslim Indonesia Bengkulu (KAMMI) Romidi menyayangkan sikap DPRD

yang selama ini mengebu-g e b u a k a n m e m b e n t u k pansus tiba-tiba batal atau b e rd i a m d i r i . Unt u k i t u pihaknya mempertanyakan ada apa dengan sikap DPRD yang mendadak melempem. Pa d a h a l s e s u a i t u p o k s i DPRD, pengawasan terh-adap pembangunan yang sedang berjalan itu sudah aturannya. Untuk itu jika DPRD membatalkan pansus itu tidak ubahnya DPRD membiarkan pembangunan

bermasalah.‘’Ini syarat kepentingan,

jika benar DPRD membatal-kan pembentukan pansus PPN. Selama ini masyarakat percaya dengan DPRD yang akan mengungkap persoalan itu. Tapi kini DPRD tanpa diduga mundur. Masalah dana akan turun atau tidak itu tergantung dengan pros-esnya. Dikhawatirkan dana itu juga bisa disalahgunakan atau diselewengkan,’’ tegas Romidi.(che)

Aneh! DPRD Batalkan Pansus PPN PanoramaSambungan dari Hal 14

“Diantaranya soal Perda Tentang Pertambangan Min-eral dan Batu Bara yang baru disetujui DPRD Provinsi. Kami yang paling di depan, berkoordinasi, rapat dengan dewan provinsi dan pemda,” tukas Yurman Hamedi.

Sejumlah poin penting d a l a m P e r d a t e r s e b u t m e n y a n g ku t t a n g g u n g -jawab pemilik Izin Usaha Pertambangan (IUP) untuk membuat jalan khusus pal-ing lama 2 tahun sejak Perda diundang-undangkan. Dan

bertanggung jawab memper-baiki kerusakan jalan yang dilalui batu bara, selama jalan khusus itu dibangun.

“Kami hanya kuli. Yang mengangkut batu bara. Ke-napa kami yang dibebankan masalah. Dimana fungsi APBB,” tambah Yurman.

Hu m a s A P B B , H . E d y Sudarno menegaskan APBB t i d a k b i s a d i b u b a r k a n selama anggotanya masih tetap ingin berorganisasi. Me nu r u t n y a s e l a ma i n i APBB menjalankan tugas dan tanggung jawabnya se-suai kapasitas. “Kalau orang

lain ingin membubarkan, tidak bisa. Bisa bubar kalau a n g g o t a t i d a k m a u l a g i berorganisasi. Inikan masih mau,” terang Erdy.

Dia juga menegaskan, akan hadir dalam rapat bersama pemda atau DPRD Provinsi m e m b a h a s p e r s o a l a n re g u l a s i p e r t a m b a n g a n batu bara. Termasuk rakor Gabapara. “Asalkan ada undangannya, kami akan hadir,” tambah Erdy.

A n g g o t a K o m i s i I I I DPRD Provinsi Bengkulu, Burhandari, S.Pd berharap Gapabara dan APBB tidak

sal ing menyerang. Yang penting keduanya duduk satu meja menyukseskan Perda tentang Pertamban-gan Batu Bara. Dalam perda Pasal 101 disebutkan untuk mengangkut mineral dan batu bara keluar WIUP-nya (Wilayah Izin Usaha Per-tambangan), pemegang IUP wajib membangun fasilitas jalan khusus tambang. Apa-bila pemegang IUP belum dapat membangun fasilitas jalan khusus tambang, dapat menggunakan fasilitas jalan umum milik pemerintah.(ble)

Gapabara: Bubarkan Saja APBB! Sambungan dari Hal 14

Selain itu, memudahkan siswa keluar atau bolos dari pelajaran sekolah. “Saat ini kita cuma memberikan peringatan. Kalau masih juga dilakukan, maka kita lakukan peninda-kan,” tambah Kapolsek

K e d e p a n , K a p o l s e k mengaku akan memeriksa surat-surat kelengkapan mo-tor setiap siswa. Waktu dan tanggal sengaja dilakukan tiba-tiba. Untuk antisipasi terjadinya kericuhan dan konvoi setelah pengumuman hasil Unas hari ini, Kapolsek

j u g a a k a n m e n u r u n k a n anggotanya untuk menjaga keamanan situasi.

Kepala SMAN 4 Dra Deni Asiah mengatakan sekolah telah menjalin kerjasama dengan Polsek Gading Cem-paka dan sewaktu-waktu sekolah dapat menghubungi

Polsek untuk menertibkan pelanggaran yang dilakukan siswa. “Demi terwujudnya keamanan dalam lingkungan sekolah, kita bekerjasama dengan Polsek Gading Cem-paka. Demi memberikan imbauan dan arahan,” terang Deni.(cw2)

16 Motor Siswa SMAN 4 Parkir di Luar SekolahSambungan dari Hal 14

Masih menurut Zainawi dalam menentukan komi-sioner yang akan uduk di-KIP harus melalui berbagai proses seleksi. Mulai seleksi administrasi, wawancara,

tertulis dan tes psikologi. Dalam proses seleksi, untuk calon anggota KIP tidak me-makai sistem gugur seperti komisi-komisi independen lain. Tetapi setelah selesai s e l u r u h p r o s e s s e l e k s i selesai, Timsel KIP akan

mengambil 10 atau 15 orang terbaik dan nama-nama tersebut akan diserahkan pada Gubernur untuk seleksi sehingga didapat 5 besar.

“Penetapan KIP dilakukan G u b e r n u r. K a re n a l e m -baga ini dikelola pemerintah

provinsi. Saat ini kita telah mengumumkan 60 orang calon anggota KIP yang akan mengikuti proses seleksi tes tertulis yang rencananya akan berlangsung 4 Juni m e n d a t a n g ,” d e m i k i a n Zainawi.(cw1)

KIP Salurkan Keterbukaan PublikSambungan dari Hal 14

25OTONOMIOTONOMIPro

FenomenaFenomenaFenomena

Rakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 2013

Baca AIR ..Hal 35

Baca DIPERAS..Hal 35

KEPAHIANG - Kejaksaan Negeri Kepa-hiang melakukan penahanan dua tersangka dugaan korupsi proyek pem-bangunan irigasi Air Penebat Langkap Kecamatan Tebat Karai, Kepahiang AR (43) dan SN (57) kemarin (23/5) pukul 15.30 WIB. SN merupakan Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) proyek dari Dinas PU Kepahiang. Waktu proyek itu

dikerjakan ia masih berstatus staf Dinas PU Kepahiang. Sekarang

SN sudah pensiun.

Dugaan Korupsi Senilai Rp 109 Juta

PPK dan Kontraktor Irigasi Ditahan Jaksa

Baca PPK ..Hal 35

Air Terjun PaliakLOKASI Air Terjun Paliak yang masuk dalam

wilayah Desa Embong Uram Kecamatan Uram Jaya yang agak terpelosok itu, tidak jadi pengha-lang para petualang alam untuk mendatangi lokasi air terjun tersebut untuk menikmati kein-dahannya. Untuk menjangkau lokasi air terjun yang masih alami itu, hanya bisa ditempuh dengan berjalan kaki yang memakan waktu 1 jam lebih dari Desa Embong.

CURUP – Mengaku emosi karena diperas, Ar (30) warga Gang Cokro Kelurahan Talang Rimbo Baru, Curup Kabupaten Rejang Lebong memu-kul seorang pemuda yang cukup dikenalnya, Reno (30) dengan balok kayu. Kerasnya pukulan di kepala Reno membuat warga Kelurahan Air Bang Kecamataan Curup Tengah itu terkapar bersimbah darah hingga akhirnya tewas saat menjalani perawatan medis di RSUD Curup.

Diperas, Penjual Gorengan Membunuh

Peserta Punya Bukti SMS ARGA MAKMUR – Indikasi kecurangan

yang dilakukan Tim Seleksi (Timsel) calon anggota KPU Bengkulu Utara (BU) saat penyeleksian calon hingga masuk 10 besar semakin menguat.

Shandy/rb

BARANG BUKTI: Mahyudin menunjukkan bukti-bukti dugaan ke-curangan Timsel KPU Bengkulu Utara.

Oknum Timsel Bocorkan Kunci Jawaban Tes KPU

Baca OKNUM ..Hal 35

DITAHAN JAKSA: Dari kiri, AR (43) kontraktor pelaksana Proyek Irigasi Air Penebat, Tebat Karai dan SN (57) selaku PPK

WANDA/RB

RAHMAN JASIN/RB

26 Rakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 2013OTONOMIProLintasPRO OTONOMI 2

Baca KASI ..Hal 35

KOTA MANNA – Kejaksaan Tinggi (Kejati) Bengkulu tak tinggal diam atas ditangkapnya Kasi Pidsus Kejari Manna, He oleh Polres Bengkulu Selatan terkait narkoba. Apalagi saat ini He telah resmi ditetapkan sebagai tersangka bersama rekannya, anggota Polres BS, Bripka Me. Kejati Bengkulu menurunkan Asisten Penga-wasan (Aswas) Mahudi Lahat, SH ke Manna Bengkulu Selatan untuk memastikan keterlibatan He terhadap barang haram itu.

Kemarin (23/5) siang, Aswas Kejati, Mahudi Lahat, tampak mendatangi Polres Bengkulu Selatan (BS) bertemu dengan Kapolres BS AKBP Yohanes Hernowo, S.IK, MH.

Aswas ditemani jaksa peny-idik Kejari Manna, langsung diajak ke ruangan Yohanes Hernowo. Pertemuan berlang-sung tertutup sekitar setengah jam. Saat akan ditanyai war-tawan usai pertemuan, Muhadi menolak berkomentar, berge-gas masuk ke dalam mobil.

Sementara itu, Kepala Kejak-saan Negeri (Kejari) Manna H. Raswali Hermawan, SH, MH yang baru kemarin (23/5) bisa ditemui mengungkapkan keg-iatan di Seksi Pidana Khusus (Pidsus) tetap berjalan normal meskipun pejabatnya saat ini sedang tersandung masalah dengan kepolisian.

YUNIKE/RB

KOORDINASI: Asisten Pengawasan (Aswas) Kejati Bengkulu Mahudi Lahat, SH bertemu Kapolres BS untuk berkoordinasi terkait Kasi Pidsus Kejari Manna yang ditangkap atas dugaan penggunaan narkotika.

Kasi Pidsus Tersangka Narkoba,Aswas Kejati Temui Kapolres

Gara-gara Pukul Anjing Peliharaan ARGA MAKMUR – Apa yang di-

lakukan Ed, warga Desa Gunung Selan Arga Makmur Bengkulu Utara (BU) terbilang sadis. Hanya gara-ga-ra memukul anjing peliharaannya, ia tega memukul istrinya sendiri, Yulis (35) hingga babak belur.

Bahkan saat mendatangi Mapolres Bengkulu Utara untuk melaporkan kekerasan dalam rumah tangga itu, Kemarin (23/5), Yulis dalam kondisi memprihatinkan. Hidungnya patah, darah masih mengucur dari hidung. Tak hanya itu, nampak kedua mata korban lebam akibat kepalan tinju sang suami. Tubuh korban terdapat bercak darah dari hidungnya yang patah. Bahkan darah segar nampak juga terdapat di kakinya. Ditutur-kannya kepada RB, tindak KDRT yang dialaminya berawal sekitar pukul 12.00 WIB kemarin ia dan suaminya berada di rumah. Saat itu

korban memukul anjing peliharaan Ed yang tidur di ruang tamu.

Tanpa disangka hal ini mem-buat Ed marah besar dan langsung memarahi korban. Sempat ter-jadi perang mulut antara keduanya hingga Ed melayangkan tinjunya ke arah wajah korban. Pukulan pertama tepat mendarat di wajah dan mengenai hidung korban, saat itu korban langsung tersungkur, n dari hidungnya mengeluarkan darah segar. “Saya tidak menyangka jika dia (Ed,red) tega memukul saya sekeras itu hanya gara-gara anjing,” tukas korban.

Bukanya iba melihat wajah istrinya berlumur darah, Ed yang belum puas kembali menghampiri korban dan melayangkan tinju di wajah korban. Pukulan ini menyebabkan kedua mata korban lebam. “Saya langsung lari keluar rumah, waktu itu warga sudah banyak yang melihat dan melerai suami saya (Ed,red). Saya

langsung minta diantar warga ke sini (Polres BU,red),” terang Yulis.

Diakuinya jika selama ini hubu-ngannya keluarga memang kerap terjadi cekcok mulut. Bahkan pasang an yang sudah dikaruniai dua anak ini sempat bercerai sebelum akhinya menikah lagi.

“Saya mau melaporkan ini ke poli-si, saya sudah kesal dengan kejadian ini. Prilakunya sudah kelewatan,” ujar Yulis sambil menangis.

Kabag Ops Polres BU AKP. Andi Sumarta, S.IK membenarkan ada-nya korban yang mendatangi Polres untuk melaporkan dugaan KDRT tersebut. Polisi masih melakukan penyelidikan atas laporan tersebut. “ Kami sudah mengambil bukti visum korban atas kejadian ini, meskipun luka pada tubuh korban memang bisa dilihat dan mengeluarkan darah. Kita juga sarankan pelapor untuk menjalani pengobatan dulu,” demikian Kabag Ops. (qia)

Shandy/rb

KORBAN KDRT : Yulis saat melaporkan kejadian yang dialminya ke Polres BU. ia datang dengan kondisi tubuh berdarah.

ARGA MAKMUR – Kasus Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) Tanda Daftar Perusa-haan (TDP) sepertinya akan bergulir ke ranah hukum. Kadis Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Bengkulu Utara (BU) Drs. H Yarmidal, MM mengaku siap jika masalah ini harus dibawa ke hukum terkait kasus tersebut.

Dia mengaku sudah melihat SIUP TDP yang diduga palsu yang dibuat oleh oknum hon-orer (bawahannya) Ja. Dite-gaskannya selama tahun 2013 ia tidak pernah mengeluarkan atau menandatangani SIUP TDP khusus untuk pengecer dan penyalur BBM.

“Saya sudah melihat SIUP TDP BBM yang beredar dan dikeluar-kan tahun ini, memang untuk bentuk tanda

tangan itu mirip tanda tangan saya. Tapi bagaimana itu ter-tera di SIUP yang dikeluarkan tahun ini saya tidak tahu, saya tidak pernah menandatangani SIUP TDP untuk BBM,” tegas Yarmidal.

Secara pribadi ia mengaku sudah memafkan Ja orang yang diduga memalsukan tanda tan-gannya dalam SIUP TDP. Namun ia mengaku secara kedinasan sanksi harus tetap ditegakkan, termasuk kemungkinan me-laporkan kejadian ini ke polisi.

“Memang kalau kita lihat yang dijual itu saya, selaku pimpinan di Disperindag, tapi secara pribadi sudah saya maafkan. Secara kedinasan, nanti akan kita lihat, kalau memang kepu-tusan internal harus dilaporkan ke polisi apa boleh buat, harus saya lakukan,” ujar Yarmidal.

SIUP TDP Bodong, Kadis Akan Laporkan Honorer

Dihajar Suami, Hidung Patah dan Mata Lebam

KLH Ingatkan Perusak Pantai MUKOMUKO - Kantor Lingkungan Hidup

(KLH) Kabupaten Mukomuko mengingatkan supaya Balai Sungai dan Rawa Wilayah VII Su-matera tidak merusak sepadan pantai lebih luas. Pembangunan pengaman pantai di kawasan Air Punggur Kabupaten Mukomuko nantinya diba-ngun dengan konsep pembangunan berwa-wasan lingkungan. Dalam artian tidak menebang hutan penyangga pantai lagi.

Proyek pemasangan pengaman pantai bisa dibangun tanpa merusak vegetasi yang telah ada. “Jadi jika ada pembangunan selanjutnya hutan penyangga pantai jangan ditebang lagi,” kata Kepala Kantor Lingkungan Hidup Mukomuko Risber A. Razak.

Sementara itu wacana KLH hanya memberikan sanksi teguran saja dan penanaman kembali hu-tan yang di tebang itu tidak sepenuhnya disetujui DPRD. Anggota Komisi II DPRD Mukomuko Syamsuri Rustam mengatakan selain harus me-nanam kembali pihak perusak hutan penyangga pantai itu juga harus diberikan hukuman sesuai dengan Undang-Undang nomor 41 tahun 1999 tentang Kehutanan. Jika bukan hukaman pidana yang diterapkan boleh juga hukuman denda. Se-bab hutan penyangga itu butuh waktu lama untuk tumbuh dengan baik. KLH dan Bidang Kehutanan harus tegas dalam memberikan sanksi pada pelaku perusakan sepadan pantai. “Apalagi tidak ada koordinasi antara mereka (Balai Sungai dan Rawa) dengan KLH maupun Bidang Kehutanan sama saja dengan penggusuran ilegal,” kata Syamsuri.

Politi PAN ini mengatakan bukannya meng-hambat pembangunan. Namun pembangunan harus dilakukan sesuai dengan koridor hukum. Ada hukum yang harus ditaati. “Kalau mereka pamitkan mungkin ada solusi apa diberikan jalan masuk. Atau juga dibuang sebagian hutannya. Ini seluruh hutan dibuang,” katanya.

Sementara itu warga meminta supaya Kantor Lingkungan Hidup memberikan sanksi ter-hadap perusakan hutan sepadan pantai tersebut oleh rekanan pengerja pengaman pantai. Jika sanksinya harus menghijaukan kembali pohon-pohon yang ditebang itu, KLH diminta untuk bisa mengawasi.

Baca SIUP ..Hal 35

Baca KLH ..Hal 35

ARGA MAKMUR – Para PNS yang bertugas di jajaran Pemda BU masih banyak yang belum mengambil uang suap yang sudah disetorkan ke terpi-dana mantan Kepala Badan Kepegawa-ian Pendidikan dan Pelatihan Daerah (BPKPPD) Drs. H Lisam Tantawi. Uang suap ini merupakan barang bukti kasus suap pemberkasan CPNS tahun 2009-2010.

Kepala Kejaksaan Negeri Arga Mak-mur (Kajari) Said Muhammad, SH, MH melalui Kasi Pidsus Bobby Bharyanto, SH, MH mengungkapkan pengam-balian uang barang bukti sesuai de-ngan putusan Mahkamah Agung terse-but dikhususkan hari Senin–Kamis. Ini berarti hari ini, jaksa tidak melayani pengambalian uang pada 164 PNS yang sudah menyetorkan uang suap terse-but.

“Kita tidak melayani pengembalian uang hari Jumat, karena itu hari pendek dan khawatir mengganggu jam kerja. Tapi kita tidak menetapkan batas waktu pengambilan,” terang Bobby.

Hingga saat ini baru sekitar 40 PNS yang sudah melakukan pengambilan uang. Mereka rata-rata PNS yang masih bertugas di dalam Kota Arga Makmur. “Kita masih menunggu hingga semua-nya selesai mengambil uang itu,” terang Bobby.

Beberapa PNS yang mengambil uang mengaku senang dengan pengembalian

yang dilakukan jaksa ini. Maklum, me-reka sama sekali tidak menyangka uang suap yang mereka berikan pada Lisam 2010 lalu ternyata akan dikembalikan.

“Waktu itukan kami memberikan karena diminta, kami tidak keberatan karena memang katanya untuk pengu-rusan berkas CPNS. Bagi kami saat itu

yang penting kami bisa diangkat, karena sudah berstatus honor lama,” ungkap salah satu PNS yang mengambil uang tersebut kepada RB.(qia)

Bantuan Usaha MasyarakatKEHIDUPAN ekonomi masyarakat Desa

Pasar Ketahun jauh lebih maju dibandingkan masyarakat kecamatan lain di Bengkulu Utara (BU). Tak hanya dengan tingginya tingkat in-vestasi di kecamtan tersebut, masyarakat juga sudah mulai mengenal wiraswasta selain mata pencaharian sebagai petani kebun dan ne-layan.

Kepala Dusun Desa Pasar Ketahun, Zainal mengungkapkan sebagian besar masyarakat-nya membuka usaha rumahan seperti warung kecil maupun rumah makan. Hal ini mengingat besarnya pasar di wilayah Ketahun terutama di sepanjang jalan lintas barat (Jalinbar).

“Usaha yang dilakukan sejauh ini cukup men-janjikan, apalagi memang kondisi jalan me-mang ramai,” terang Zainal.

Dengan potensi usaha yang besar, ia meng-harapkan Pemda BU menyalurkan bantuan bagi masyarakat desa yang memiliki usaha wira-sawata yang menjanjikan. Jika mendapatkan tambahan modal, ia yakin usaha masyarakat akan makin berkembang dan bisa makin menumbuhkan perekonomian masyarakat.

“Kalau memang ada bantuan pemerintah, setidaknya usaha yang dibangun masyarakat bisa berkembang dan lebih besar. Apalagi saat ini Ketahun makin ramai dan menjanjikan un-tuk usaha,” terangnya.(qia)

UTARAInfo Desa

RSUD Arma (0737) 521118 PBK & Satpol PP (0737) 521113 Polres BU 082184224211Sat Reskrim BU 081367788009Gangguan PDAM (0737) 521308Gangguan PLN (0737) 521721

TELEPON PENTING

BENGKULU UTARA 27Rakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 2013

Baru 40 PNS yang Ambil Uang Suap

CJH Eksodus Belum DicoretARGA MAKMUR – Biaya Pe-

lenggaraan Ibadah Haji (BPIH) tahun 2013 sudah ditetapkan sebesar 3.329 dollar Amerika atau sekitar Rp 32.024.980 juta dengan harga jual dol-lar terhadap rupiah Rp 9.620. Kepala Kantor Kemenag Arga Makmur Drs. H Mukhlisud-din, SH, MA mengatakan 288 calon jemaah haji (CJH) asal BU sudah boleh melakukan pelunasan BPIH sejak tanggal 22 Mei hingga 22 Juni 2013.

“Pelunasan bisa langsung dilakukan di masing-masing bank yang digunakan CJH yang sudah tercatat sebagai

penerima BPIH,” kata Mukh-lis.

Setiap CJH yang sudah melakukan pelunasan di-harapkan bisa memberikan bukti pembayaran pada Kan-tor Kemenag Arga Makmur untuk diregistrasi. Jika masih ada yang belum melunasi hingga 22 Juni mendatang akan dianggap mengundur-kan diri. “Jika ada yang mun-dur, kita berlakukan sistem perangkingan, berarti nomor yang dibawahnya akan naik,” ujarnya.

Sementara itu, 8 CJH yang sudah dinyatakan eksodus

atau bukan warga asal BU yang sudah diusulkan Pemda BU pencoretannya ke Ke-menag, hingga kini belum dicoret dan masih terdaftar sebagai CJH. Kemenag masih menunggu Surat Keputusan (SK) dari Menteri Agama soal pencoretan yang diajukan oleh Pemda tersebut.

“Setelah kita menerima SK dari menteri baru mereka res-mi dicoret, dalam SK tersebut juga akan ada nama-nama yang menggantikannya sesuai dengan nomor urut tunggu keberangkatan,” kata Mukh-lis.(qia)

Belum Semua Nilai Hasil Unas Terdata10 Siswa SMA Tidak Lulus

ARGA MAKMUR – Dari 1.665 siswa SMA yang mengikuti Uji-an Nasional (Unas), sebanyak 10 siswa dinyatakan tidak lulus Unas tahun ini. Sedangkan un-tuk SMK, siswanya dipastikan lulus 100 persen. Total siswa SMK yang mengikuti Unas se-banyak 841 peserta.

Jika dipersentasekan, angka kelulusan Unas tingkat SMA/SMK/MA di BU mencapai 90 persen. Hari ini, hasil kelulusan Unas akan diumumkan di se-tiap sekolah. Kadis Pendidikan dan Kebudayaan BU, Haryadi S.Pd MM mengungkapkan be-

lum seluruhnya nilai siswa su-dah masuk dan tercatat dalam pendataan Unas. Masih ada nilai siswa yang belum masuk dan dijumlahkan.

Kejadian ini sama seperti ta-hun lalu dimana ada peserta Unas yang nilainya masih nol karena belum terdata. “Masih ditelusuri kesalahannya. Jadi data 10 siswa yang tidak lulus belum �nal,” terangnya.

Dalam pembagian amplop kelulusan pagi ini, dia mengim-bau sekolah tidak memberikan amplop kelulusan langsung kepada siswa. Harus orang-tua siswa yang mengambilnya langsung.(qia)

SHANDY/RB

AMBIL UANG: Salah satu PNS mengambil uang yang menjadi barang bukti kasus suap di Kejaksaan Negeri Arga Makmur.ZAINAL

MUKOMUKO28 Rakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 2013

TELEPON PENTINGPolres 087877170691Kantor PBK 085378635859Rumah Sakit 0737 71148 PLN 0737 71154

Lintas SKPD

Info Senemu

MUKO2

30 Desa Belum Ajukan Pencairan

MUKOMUKO – Tahun 2013 su-dah hampir selesai satu semester. Namun baru 13 desa yang akan segera mendapatkan Alokasi Dana Desa (ADD) untuk mengisi ang-garan pendapatan dan keuangan desa (RAPBDes). Sisanya saat ini belum diketahui kapan akan di-transfer. Dengan ini maka sudah

hampir enam bulan desa berjalan tanpa ada operasional. Bahkan juga sudah hampir memasuki 6 bulan gaji perangkat desa belum dibayar. “Kita sudah koordinasi dengan bagian keuangan Pemda Mukomuko mereka dalam waktu dekat ini akan mentranfer ADD tahap pertama pada 13 desa,” kata Kepala Bidang Pemerintah Desa Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa (BPMPD)

Ali Nasri.Jumlah ADD per de-

sanya tidak sama tergan-tung dengan luas desa dan jumlah penduduk. Terbanyak Rp 150 juta

dan paling sedikit berkisar Rp 110-120 juta. Pencairan ADD tahap 2 ini sebanyak 4 bulan dengan jumlah per desanya berbeda tergantung dari ajuan pencairan keuangan oleh desa. Saat ini masih ada 30 desa yang belum sama sekali mengajukan proses pencairan ADD itu. Se-dangkan 118 desa sudah men-gajukan pencairan. “Pencairan dilakukan setelah penandatan-ganan SPM, SP2D dan lainnya,” katanya.

Syarat pencairan ADD adalah rancangan APBDes 2013 harus sudah diserahkan ke BPMPD Mukomuko. (del)

Baru 13 Desa Dapat Cairkan ADD Tahap 1

Panen Raya Dihadiri MenteriDINAS Pertanian Perkebunan Peter-

nakan dan Kehutanan (DP3K) meren-canakan panen raya di Desa Dusun Baru Pelokan akan dihadiri oleh Menteri Per-tanian. Panen raya dijadwalkan akan ber-langsung 22-23 bulan depan di atas 140 hektare sawah irigasi tekhnis. “Panitia Pe-kan Daerah mengundang Mentan untuk hadir dalam acara Peda. Jika Mentan nanti berkesempatan hadir maka juga akan mengikuti panen raya,” kata Kepala DP3K Mukomuko Eddy Apriyanto, SP.

Dikatakannya saat ini petani tengah mempersiapkan panen dengan benih padi Mikongga tersebut. Dalam undangan ke Mentan pun selain menghadiri Peda di-mohon juga untuk bisa hadir dalam panen raya. Sehingga masyarakat petani padi bisa berjumpa langsung dengan Mentan. “Kita berharap Mentan bisa hadir,” katan-ya.(del)

Desak Umumkan Absensi DPRDWAKIL Ketua DPD Nasional Demokrat

Kabupaten Mukomuko Muspar Rusli men-desak kepada lembaga DPRD Mukomuko untuk mempublikasikan absensi anggota DPRD. Sebagai pejabat publik masyarakat yang memilihnya perlu mengetahui ba-gaimana perwakilan mereka duduk mengemban amanah di lembaga tehormat tersebut. “Kami sangat setuju jika absensi itu di umumkan ke publik,” katanya.

Jika ada wakil rakyat yang jarang masuk kantor dengan alasan tidak jelas diang-gap Muspar tidak beretika. Anggota DPRD seperti itu tidak layak lagi dipilih menjadi anggota DPRD jika mencalonkan diri lagi menjadi anggota DPRD. “Kalau mereka tidak masuk kerja tanpa alasan yang jelas ya sangat disayangkan. Publikaskan ab-sensi itu sehingga masyarakat bisa tahu,” katanya.(del)

Anarkis Akan DitindakMUKOMUKO - Polres Mu-

komuko mengerahkan 70 personel kepolisian untuk mengamankan pengumuman ujian nasional (Unas) tingkat SMA yang akan dilaksanakan Jumat (24/5) hari ini. Bukan hanya itu saja juga mengerah-kan anggota lalu lintas untuk mencegah terjadinya gang-guan lalu lintas diakibatkan adanya konvoi kendaraan sepeda motor siswa meraya-kan kelulusan unas. “Seban-yak 70 personel ini kita bagi di setiap sekolah 2 orang,” kata Kapolres Mukomuko AKBP Wisnu Widarto, SIK melalui Kabag Ops Kompol Laba Me-liala, SIK.

Dikatakan Kapolres, polisi yang ditugaskan ke sekolah untuk bertindak preventif atau pencegahan jika ada tindakan

perusakan akibat kekecewaan dari siswa yang tidak lulus Unas. Sehingga pengumuman kelulusan berjalan baik. “Jika terjadi tindakan yang tidak wajar dan itu masuk ke unsur pidana maka akan kami tin-dak secara tegas,” kata Laba.

Laba berharap tidak terjadi aksi perusakan akibat kekece-waan pelajar yang dinyatakan tidak lulus unas itu. Selain itu juga polisi mengimbau bagi pelajar yang lulus unas un-tuk tidak melakukan konvoi kendaraan untuk merayakan kelulusan. Sebab selain men-ganggu ketertiban umum konvoi kendaraan itu juga bisa berakibat fatal bagi siswa. “Nanti niat mau melanjutkan kuliah karena kecelakaan bisa batal. Kami imbau untuk tidak melakukan konvoi. Anggota lantas sudah siap untuk itu,” katanya. (del)

70 Polisi Amankan Pengumuman Unas

MUKOMUKO - Dinas Ke-lautan dan Perikanan (DKP) Kabupaten Mukomuko me-nargetkan bulan Juni ini dana pengembangan usaha mina pedesaan (PUMP) akan cair. Sebanyak 15 kelompok ne-layan akan mendapatkan dana bantuan segar dari Kemente-rian Kelautan dan Perikanan tersebut. Saat ini DKP Muko-muko tengah menyelesaikan proses administrasi untuk keperluan pencairan. “Dan-anya akan ditransfer langsung ke rekening kelompok nelayan yang sudah diberikan ke DKP,” kata Kepala DKP Mukomuko Sukiman, SP.

Dikatakan, PUMP perikanan budidaya ada 5 kelompok ne-layan yang akan menerimanya. Dengan dana sebesar Rp 65 juta per kelompok. PUM perikanan tangkap 5 kelompok masing-masing kelompok diberikan Rp 100 juta. PUM pengelaan hasil

ada 5 kelompok, per kelom-poknya diberikan bantuan Rp 50 juta. “Kelompok penerima itu sudah lulus seleksi persyara-tan penerimaan PUMP itu,” kata Sukiman.

Dikatakan, dana perikanan budidaya untuk membeli peralatan untuk menambah produksi. Sedangkan untuk perikanan tangkap untuk membeli alat tangkap nelayan termasuk penambahan unit perahu nelayan. Sedangkan PUMP pengolahan hasil un-tuk membeli peralatan pen-golahan hasil. Sehingga mem-percepat proses pengolahan baik itu dari segi kuantitas dan kualitas. “Tanggung jawab kel-ompok adalah membuat lapo-ran mingguan dan bulanan,” kata Sukiman.

Laporan itu untuk mengon-trol apakah bantuan yang diberikan membawa dampak bagi kelompok nelayan. (del)

Bulan Depan Dana PUMP Ditargetkan Cair

ADE/RB

PENGAMAN PANTAI: Pembangunan pengaman pantai di pantai Abrasi Mukomuko diduga telah meru-sak hutan penyangga pantai yang masuk dalam sempadan pantai.

SMK Lulus 100 PersenBENGKULU – Ini informasi pent-

ing bagi para peserta Unas di Ka-bupaten Mukomuko yang hasilnya akan diumumkan Jumat (24/5) hari ini. Apa pasal? Dari total 1.352 siswa SMA/MA peserta Unas 2013, tercatat 18 orang diantaranya tidak lulus atau 1,33 persen. Rincian-nya, 2 orang siswa jurusan IPA dan 16 siswa jurusan IPS. Sedangkan siswa peserta Unas tingkat SMK di Mukomuko tahun ini mencatat kelulusan 100 persen. Dari total peserta Unas SMK sebanyak 269

orang, semuanya dinyatakan lulus.Kadis Diknas Mukomuko,

Nurhasni, M.Pd melalui Ketua Panitia Unas Apani, M.Pd ke-tika dikon� rmasi mengatakan pihaknya baru mengetahui jumlah ketidaklulusan Unas di Kabupaten Mukomuko dari Dinas Pendidikan Provinsi Bengkulu. Karena itu, dia mengaku belum mengetahui dari sekolah mana saja 18 siswa yang dinyatakan tidak lulus tersebut.

“Kita baru tahu dari Dispendik Provinsi bahwa ada 18 siswa yang tidak lulus. Tapi kita belum mer-ekap secara keseluruhan. Namun

dari 18 siswa yang tidak lulus terse-but, ada beberapa diantaranya karena nilai ujian sekolah belum masuk,” ujar Apani.

Dikatakan, rencananya Dinas Diknas Mukomuko akan mengge-lar rapat dengan pihak sekolah pu-kul 08.00 WIB, Jumat (24/5) pagi ini bertempat di Dinas Diknas Muko-muko. Rapat akan membicarakan masalah kelulusan Unas tahun ini.

“Besok pagi (Jumat, red) kita akan rapat dulu dengan para kepala sekolah untuk membicara-kan masalah kelulusan ini,” tegas Apani. (del)

18 Siswa Tak Lulus Unas

LEBONG 29

TELEPON PENTINGPolres (0738) 21004PLN (0738) 21423PBK (0738) 21307

Rakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 2013

Kabar Tubei

Seputar Pertanian

LEBONG

HUBUNGI DISTRIBUTOR

HU - SENGJl. Pendakian No. 44Samping. Masjid Agung HP. 0811738043Kampung Cina Kota Bengkulu

Jl. DR. AK. Gani No. 985depan Hotel Aman Jaya CurupRejang Lebong, HP. 081278770700

PUSAT OBAT KUAT IMPORT/TOCKER

NEVADA OIL / COBRA OIL(satu) Menit Dioles Langsung Reaksi Tambah Besar dan panjang)

~ NEVADA OIL : Menambah ukuran penis tambah besar, tambah pan-jang 1 x oles langsung reaksi. Hasilnya dalam (3 x pemakaian) per-manenuntuk selamanya.

~ PROKOMIL SPRAY : Khusus untuk tahan lama kuat ereksi 1 x oles tahan untuk satu malam.

~ COBRA CAPSUL: Mengobati penyakit yang sudah lama diderita : L. Syahwat/Impotensi, K. Manis, M. Encer, Sakit Pinggang, Sakit Gula, Reumatik, cepat membuang serta memproduksi sperma pria. Menam-bah kekuatan hubungan suami/istri 100% patent. Tanpa efek samping telah banyak terbukti........

~ CREAM PAYUDARA : Membesarkan, memadatkan, memontokan PAYUDARA, menghilangkan keriput lembek. Hasilnya (3 x oles) lang-sung kelihatan permanen untuk selamanya.

~ JUGA TERSEDIA : P. Langsing, P. Gemuk badan, Pemutih wajah, Pen-inggi BadanPembangkit gairah wanita (prigid) menjadi normal, juga tersedia berbagai merk jamu import yang lain. Tersedia accesories untuk pria/wanita yang super canggih, antik dan modern.

Pesanan : Dalam kota diantar - luar kota dikirim

Di Beberapa LokasiTUBEI - Satlantas Polres Leb-

ong terus meningkatkan kegiatan penertiban lalu lintas di wilayah hukum Polres Lebong. Bahkan selama dua hari, Rabu-Kamis (22-23/5) setidaknya 28 pengen-dara terjaring dengan berbagai pelanggaran yang dilakukan. Razia dipimpin langsung Kasat Lantas Iptu Yus Ade Elisia, SH didampingi Baur Tilang Briptu Agus Mengku Haryono.

Dijelaskan Yus, razia Kamis (23/5) kemarin dilaksanakan di depan Mapolres Lebong mulai pukul 08.00 WIB hingga pukul 09.00 WIB. Hasilnya 18 peng-endara berhasil terjaring den-gan berbagai pelanggaran. Dari 18 pengendara yang terjaring,

masing-masing dilakukan pe-nahanan 2 unit motor, 11 lem-bar STNK dan 5 lembar SIM.

Sedangkan untuk razia yang dilakukan di dua lokasi, lanjut Yus, tanggal 22 Mei 2013, ter-jaring 10 kendaraan. masing-masing dilakukan penahan 3 unit motor, 1 lembar SIM dan 6 lembar STNK. ‘’Total yang terjaring selama dua hari ini adalah 28 pengendara. Rabu lalu kita razia di dua lokasi, di Simpang Limau Pit dan Pasar Muara Aman,’’ lanjut Yus.

Ditambahkan Yus, razia ter-hadap pengendara akan terus dilakukan demi peningkatan ke-tertiban dalam berlalu lintas. Se-lain untuk menekan angka lakal-antas, juga untuk meningkatkan kesadaran masyarakat. (dtk)

Dua Kali Razia, 28 Pengendara Terjaring

TUBEI – Tersangka maling ter-nak kambing, masing-masing Al (21) warga Desa Sawah Melin-tang Kecamatan Lebong Selatan, AHM (16) dan Fe (18) warga Kelu-rahan Mubai Kecamatan Lebong Selatan, serta Ya (20) warga Desa Talang Donok Kecamatan Topos, kemarin (23/5) resmi menjadi tahanan jaksa. Berkas perkara kasus mereka sudah dinyatakan lengkap atau P21 oleh Jaksa Pe-nuntut Umum (JPU) Kejari Tu-bei.

Kapolres Lebong AKBP Roh

Hadi, S.IK didampingi Kabag OPS Ruri Roberto, SH, S.IK melalui Kapolsek Lebong Selatan Iptu Ikhsan Al Illah membenarkan hal tersebut. ‘’Berkasnya sudah P21 dan pelimpahan tahap kedua kita lakukan tadi pagi (kemarin.red). Sehingga keempat tersangka saat ini sudah menjadi tahanan jaksa,’’ kata Ikhsan.

Sementara itu, Kajari Tubei Rudi Indra Prasetya, SH, MH melalui Kasi Pidum Bastian Subuh, SH kemarin (23/5) mengatakan, ter-hitung kemarin keempatnya res-

mi menjadi tahanan Kejari Tubei. Empat tersangka maling kambing tersebut selanjutnya akan dititip-kan ke Lembaga Pemasyarakatan (LP) Kota Curup Rejang Lebong.

‘’Sembari menunggu penyusu-nan dakwaan yang akan dibacakan pada persidangan pertama nanti-nya, tersangka akan kita tahan dan dititipkan ke LP Curup. Setelah nanti dakwaan selesai, baru kita ajukan ke pengadilan untuk jad-wal persidangannya. Kita lihat saja nanti bagaimana perkembangan-nya,’’ demikian Bastian.(dtk)

4 Tsk Maling Kambing Jadi Tahanan Jaksa

LEBONG UTARA – Hingga saat ini, Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Lebong masih belum bisa memastikan kapan akan melakukan perekrutan ulang PPK maupun PPS untuk memenuhi kekurangan di beber-apa wilayah. Dimana diketahui

untuk wilayah Kecamatan Leb-ong Utara, satu PPK dibatalkan karena terbukti mencaleg pada pileg 2009 lalu. Serta satu orang PPS juga terbukti ikut pileg 2009.

Dikatakan Komisioner KPUD Lebong, E� an Lavendes, A.Md, secara keseluruhan untuk

kekurangan anggota PPK dan PPS akan dilakukan seleksi ulang untuk me-menuhi kekurangan ang-gota PPK maupun PPS. ‘’Penggantinya nanti akan kita seleksi dari calon tersi-sa yang masuk dalam sep-uluh besar. Kalau untuk SK nantinya, tinggal dilaku-kan pembaharuan. Na-mun semua langkah dan hasil yang akan kita ambil ini jelas melalui rapat ple-no anggota KPU. Sedang-kan untuk kekurangan PPS

akan dilakukan penunjukan. Tapi kita belum bisa pastikan kapan perekrutan akan dilakukan,’’ kata E� an.

Dibagian lain, E� an juga men-gungkapkan, untuk anggota PPK Lebong Sakti atas nama Firdaus yang sebelumnya bermasalah dalam administrasi yaitu soal keaslian KTP, juga masih dalam proses evaluasi. Dimana yang bersangkutan sudah menyam-paikan foto KTP legalisir yang diminta, sesuai hasil rapat pleno antara KPU dan Panwaslu.

‘’Untuk masalah yang itu (Fir-daus, red), saya belum bisa ban-yak berkomentar. Namun begitu, secepatnya pasti kita lakukan penyelesaian untuk memastikan apakah yang bersangkutan di-batalkan menjadi anggota PPK atau bagaimana nantinya,’’ de-mikian E� an.(dtk)

Perekrutan Kekurangan PPK dan PPS Belum Jelas

Menembak Senapan AnginURAM JAYA –

Tingginya antu-sias masyarakat yang ikut serta dalam lomba menembak tupai dengan senapan angin di Kecama-tan Uram Jaya be-berapa waktu lalu, m e n i m b u l k a n dampak positif. Salah satunya adalah keinginan

mengembangkan olahraga menembak dengan senapan angin di Kabupaten Lebong. Seperti yang disampaikan oleh Camat Uram Jaya Jafri, S.Sos kemarin (23/5) kepada RB. ‘’Kita juga su-dah sampaikan ke Bupati Lebong H. Rosjon-syah Syahili, S.IP, M.Si dan beliau juga setuju. Secepatnya kita upayakan untuk pembentukan persatuan olahraga menembak dengan senapan angin ini,’’ kata Jafri. (dtk)

Waspada Serangan HamaTUBEI – Beberapa bulan belakangan, seir-

ing dimulainya kegiatan musim tanam tahun 2013 di Kabupaten Lebong, berbagai kendala mulai bermunculan. Salah satunya adalah serangan hama ulat dan walang sangit yang terjadi di beberapa wilayah di Kabupaten Lebong. Untuk itu Dinas Pertanian dan Ket-ahanan Pangan (DPKP) Lebong mengimbau agar petani lebih waspada. ‘’Apalagi kondisi iklim yang tidak menentu saat ini, curah hujan yang terkadang tiba-tiba meningkat. Petani kita harapkan untuk bisa lebih waspada, dian-taranya dengan melihat kondisi tanaman padi mereka di sawah. Serta pengoptimalan distri-busi air di areal persawahan mereka,’’ ungkap Kepala DPKP Lebong Ir. Rudi Panca Warman seraya menambahkan jika tanaman padi su-dah mulai diserang hama ulat, segera dilaku-kan penyemprotan pestisida. (dtk)

JAYA JAFRI

wanda/rb

DISERAHKAN : Tersangka maling kambing saat diserahkan ke Kejaksaan Negeri (Kejari) kemarin set-elah berkasnya dinyatakan P21 atau lengkap.

MA 11 Orang, SMA 4 Orangdan SMK Hanya 1 Orang

LEBONG – Sebanyak 16 siswa dari total 1.099 siswa SMA/SMK/MA se Kabupaten Leb-ong yang menjadi peserta Ujian Nasional (Unas) Tahun 2013, dinyatakan tidak lulus. Dari jumlah tersebut, siswa MAN paling banyak tidak lulus yakni 11 orang, disusul siswa SMA 4 orang tidak lulus dan siswa SMK hanya 1 orang.

Secara keseluruhan, persentase kelulusan Unas SMA IPA di Kabupaten Leb-ong tahun ini mencapai 97,5 persen, kelulusan SMA IPS mencapai 99,32 persen, ke-lulusan SMK mencapai 99,73 persen, kelulusan MA IPA 93,18 persen dan MA IPS 89,95 persen.

Dari total 197 peserta Unas SMA/MA jurusan IPA di Ka-bupaten Lebong, yang tidak lulus sebanyak 6 orang atau 3,05 persen. Sedangkan hasil Unas SMA/MA jurusan IPS yang tidak lulus sebanyak 9 orang dari total 529 peserta

atau 1,70 persen. Sekretaris Dinas Diknaspo-

ra Lebong, Sukirno, S.Pd, M.Si ketika dikon� rmasi mengenai hasil Unas SMA sederajat di Kabupaten Le-bong mengatakan pihaknya belum bisa berkomentar banyak mengenai ban-yaknya peserta Unas tidak lulus di Lebong karena harus direkapitulasi dulu. Setelah direkapitulasi baru diketa-hui, dari sekolah mana saja siswa yang paling banyak tidak lulus.

Namun Sukirno mengakui data awal yang diperoleh pal-ing banyak tidak lulus ada-lah siswa MAN. “Kalau dari persentase, itu di MAN. Tapi belum tahu pastinya MAN yang mana. Besok (hari ini, red), akan kita rekapitulasi dulu. Kita juga tidak tahu pe-nyebab kenapa banyak yang tidak lulus. Apakah karena memang kemampuan atau ada masalah teknis lainnya saat Unas. Jadi ya lihat saja be-sok (hari ini, red), bagaimana perkembangannya,” tukas Sukirno. (dtk)

MAN Lebong Paling Banyak Tak Lulus Unas

payangKEPAHIANG30 Rakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 2013

TELEPON PENTINGPolres Kepahiang (0732) 392316RSUD Kepahiang (0732) 391425PBK 1. Kasat Pol PP 082180722666 2. Kabid PBK 081271158895

Lintas

Sekolah Razia Cat dan Spidol

Insentif Sapi Bunting DINAS Peternakan dan Perikanan Kepa-

hiang, akan memberikan insentif sapi dan kerbau bunting. “Tahun 2013 ini kita akan memberikan insentif untuk 206 sapi dan kerbau bunting,’’ jelas Kepala Dinas Peter-nakan dan Perikanan Kepahiang, Ir NC Deta didampingi Kabid Kesehatan Hewan, Her-nawan, A.Md.

Pemberian insentif itu bertujuan untuk menyelamatkan anak sapi dan kerbau se-hingga bayi sapi dan kerbau akan lahir selamat. “Kita berharap, dengan insentif itu petani akan lebih berhati-hati merawat sapi dan kerbau yang bunting itu hingga melahirkan. Tujuannya target swasembada daging yang kita targetkan bisa tercapai,” papar Hernawan.

Dikatakan, dana insentif itu berasal dari APBN 2013. Dalam waktu dekat, insen-tif itu akan dikucurkan ke kelompok tani yang mengembangkan ternak sapi dan kerbau.(rhy)

RAHMAN JASIN/RB

ASET BANGSA: Hasil Unas akan diumumkan hari ini. Bagi para pelajar kelas XII yang dinya-takan lulus diharapkan tidak melakukan aksi corat-coret pakaian sekolah.

Antisipasi Coret BajuKEPAHIANG – Pengumuman

kelulusan Unas SMA, SMK dan MA 2013 akan dilaksanakan hari ini. Untuk mengantisipasi aksi corat-coret baju seragam dan aksi konvoi sepeda motor sebagai ungkapan kegembi-raan siswa yang lulus, beberapa kepala sekolah telah melakukan langkah-langkah antisipatif.

“Kita mengundang para orangtua dan wali murid untuk mengambil pengumuman ke-lulusan siswa. Selain itu, sebe-lum pengumuman kelulusan, kita juga melakukan razia cat

semprot dan spidol di sekolah,” kata Kepala SMAN 1 Kepa-hiang, Erni Budiarti, MPd.

Hal senada dilontarkan Kepala SMKN 1 Ujan Mas, Syaiful Amri, MPd. Razia cat semprot dan spidol dilakukan di lingkungan sekolah. “Tapi, kita tidak bisa mengantisipasi ulah siswa yang melakukan aksi corat-coret baju seragam di luar pagar sekolah. Termasuk, mencegah mereka untuk melakukan konvoi sepe-da motor karena konvoi dilaku-kan di luar lingkungan sekolah. Namun, kita telah berkali-kali mengingatkan para siswa agar tidak melakukan konvoi sepeda

motor karena dapat memba-hayakan diri sendiri dan orang lain,” katanya.

Sementara Kepala SMKN 2 Kepahiang , Helmi Johan, MPd juga melakukan langkah antisi-patif serupa. Yakni, melakukan razia cat semprot dan spidol. Termasuk melarang siswa melakukan konvoi sepeda mo-tor. “Anak-anak yang mengena-kan baju seragam yang sudah dicoret-coret pakai spidol atau cat semprot, tidak diperkenan-kan lagi masuk ke lingkungan sekolah. Kalaui mau masuk lagi, mereka harus menukar baju yang bersih,’’ katanya. (rhy)

Honor Kades Disalurkan Bagian PemerintahanDibayarkan di Kantor Camat

KEPAHIANG – Honor Kades dan perangkat desa langung disalurkan Kabag Pemerintahan Pemda Kepa-hiang, Syamsul Yahemi, SH, Kamis (23/5). “Total honor kades dan perangkat desa/kelurahan itu sebe-sar Rp 2.503.330.00 untuk pemba-yaran honor Januari-Mei 2013. Uang itu langung kita serahkan ke keca-matan,” kata Syamsul Yahemi.

Penyerahkan dana honor itu dilak-sanakan mulai pukul 08.30 WIB. Rin-ciannya, 8 desa Kecamatan Muara Kemumu Rp 211.705.000, 8 desa Merigi Rp 185.775.000, 10 desa di Seberang Musi Rp 227.750.000, 14 desa dan kelurahan di Tebat Karai Rp 363.075.000.

Ditambah 17 desa dan kelura-han di Kecamatan Ujan Mas Rp 420.125.000, 18 desa/kelurahan Kecamatan Kepahiang senilai Rp

445.825.000, 13 desa/kelurahan di Kabawetan Rp 299.500.000 dan 18 desa/kelurahan di Bermani Ilir se-nilai Rp 409.575.000.

“Jadi total desa dan kelurahan di Kepahiang ini mencapai 106. Karena perangkat kelurahan itu bukan PNS. Seperti, RT dan RW,’’ kata Syamsul Yahemi.

Dikatakan, nilai honor rata-rata per bulan bervariasi, karena dalam peri-ode Januari–Mei 2013 ini ada kades yang baru terpilih dan dilantik, atau ada Kades yang mundur dari jaba-tan karena ikut nyaleg dalam Pemilu 2014. Misalnya, total honor yang dibayarkan Januari Rp 498.190.000, Februari Rp 500.690.000, Maret Rp 500.690.000. April Rp 501.880.000 dan Mei Rp 501.880.000.(rhy)

Nyaris Kena Bacok, Petani Lapor Polisi

KEPAHIANG - Gara-gara teng-kuk ditarik dan nyaris dibacok pakai pedang, Harsi (36), warga Kelurahan Pasar Ujung Kecama-tan Kepahiang melapor ke Polres Kepahiang, Senin lalu.

Sedangkan pelaku yang nyaris membacok korban itu adalah AM (35), penduduk Desa Tebat Laut Kecamatan Seberang Musi. Saat itu, korban bersama istrinya, Bi-liati (35), bermaksud pergi ke ke-bun.

Peristiwa itu terjadi di jalan lin-tas Tebat Monok – Benuang Ga-ling, Seberang Musi di Desa Cire-bon Baru sekitar pukul 09.00 WIB. Tak jauh dari SMKN1 Seberang Musi. ‘’Pagi itu, saya bersama anak dan istri saya bermaksud pergi ke kebun dengan mengen-darai mobil. Tiba di Desa Cirebon Baru, dia—pelaku—menghadang dan langsung menarik kuduk dan mencekik saya. Saat itu saya tidak melawan,’’ kata Harsi.

Tak hanya itu. Begitu melepas-

kan cengkramannya, pelaku lang-sung berlari ke arah mobilnya dan langsung mengambil sebilah parang panjang dan bergegas ber-lari ke arah korban. ‘’Melihat dia membawa parang panjang saya langsung cepat-cepat menstarter mobil dan langsung tancap gas. Kalu saya tidak cepat-cepat pergi mungkin dia sudah membacok saya,’’ tutur Harsi.

Merasa tidak senang, Harsi langsung melaporkan perbuat-an pelaku ke Polres Kepahiang. ‘’Laporan korban sudah kita terima untuk ditindaklanjuti. Kini, kita baru mendengarkan keterangan korban dan istrinya yang bertindak sebagai saksi. Sedangkan motif dan latar be-lakang kejadian itu belum dike-tahui secara rinci. Sebab, pelaku belum dimintai keterangan,” kata Kapolres Kepahiang, AKBP Sudarno, S.Sos, MH didampingi Kabag Ops Kompol, Resza R, SIk, kemarin (23/5).(rhy)

PLN Siap Bebaskan Tanah Lokasi TowerKEPAHIANG - PLTA Musi

Ujan Mas akan membangun tower transmisi baru dari Ujan Mas menuju Bengkulu. “Tadi Pak Rusli dari PLN Palembang telah berkoordinasi dengan kita. Katanya, PLN akan membebas-kan lokasi tower transmisi di wilayah Kepahiang. Total tower yang akan dibangun di wilayah Kepahiang sebanyak 22 tower yang berderet dari Ujan Mas hingga perbatasan Benteng,’’ ungkap Kabag Pemerintahan Setdakab Kepahiang, Syamsul Yahemi, kemarin (23/5).

Menurut Syamsul Yahemi, lokasi tapak tower yang akan dibebaskan berukuran 15 X

15 meter dan 20 X 15 meter. Untuk membebaskan tanah lokasi tapak tower itu, pihak PLN meminta bantuan Pemda Kepahiang untuk memfasilitasi pertemuan PLN dengan warga pemilik tanah calon lokasi tapak tower. “Untuk memban-tu PLN, dalam waktu dekat kita akan mengkoordinasikannya dengan para camat dan warga yang wilayahnya dilintasi tower transmisi yang akan dibangun itu. Termasuk, menampung aspirasi masyarakat soal nilai ganti rugi yang akan diajukan ke PLN,” katanya.

Melalui negosiasi antara warga pemilik lahan dan PLN

itu akan disepakati nilai ganti ruginya. Sehingga, kesepaka-tan harga ganti rugi itu dapat meredam kon�ik. Dikatakan, pembebasan tanah lokasi calon tower transimisi PLN itu tidak akan melibatkan tim 9. Karena, lokasi lahan yang akan diba-ngun itu bukan untuk fasilitas atau kepentingan umum. “Un-tuk itu, kita tetap menunjuk tim independen. Rencananya tim independen adalah Kantor Jasa Penilaian Publik (KJPP) dari Jakarta. Tim independen yang akan bernegosiasi langsung dengan masyarakat dalam me-netapkan nilai ganti ruginya,” terangnya.(rhy)

SYAMSUL YAHEMI

BENGKULU TENGAHRakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 2013 31

Suara Guru

TELEPON PENTINGPolres (0738) 21004PLN (0738) 21423PBK dan Satpol PP 085267124471

Benteng MembangunBhaktiar ECamat

Dukung Bangun SMABELUM ada SMA di Kecamatan Pematang

T i g a , m e n j a d i m a s a l a h s e r i u s bagi Camat Pe-m a t a n g T i g a , Bhaktiar Effendi. Ia menilai terda-pat diskriminasi pendidikan terh-adap masyarakat. T e t a p i s e j a k turunnya tim dari Kementerian Pen-

didikan Nasional (Kemendiknas) mengecek lokasi rencana pembangunan SMA, memberi harapan untuk pelajar setempat.

“Saya mendukung penuh rencana pem-bangunan SMA di Kecamatan Pematang Tiga, dan masyarakat sudah memberikan lahan yang dihibahkan secara langsung ke Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dikbud) Benteng. Jadi lahan hibah itu sudah diajukan ke Kementerian dan sekarang meninjau lokasi. Lima hektare lahan yang disiapkan untuk tempat membangun SMA di Benteng,” terangnya.(rif)

Yulis SKepsek

Guru Pilar PendidikanKEPALA SDN 3 Talang Empat, Yulis Set-

y a w a t i S . P d , m e n g a t a k a n k u a l i t a s p e n -didikan adalah hal dasar dalam m e m b e n t u k penerus bangsa b e r k u a l i t a s . Guru pilar pen-didikan berperan penting dalam meningkatkan kualitas pendidi-

kan. Guru sebagai pendidik, mempersiapkan terlebih dahulu dengan memberikan ke-trampilan dan pendidikan yang berkualitas untuk masa depan.

Untuk meningkatkan profesionalnya guru, perlu dilaksanakan suatu pelatihan guru dan kepala sekolah rutin setiap bulan. Pelatihan itu pembekalan tentang pengetahuan men-genai strategi pembelajaran, metodologi, media pembelajaran, penelitian dalam pen-didikan, kepemimpinan dan manajemen, serta rencana tindakan kelas.(rif)

HARMOKO/RB

PANTAU BANJIR: Wakil Bupati Benteng, M Sabri S.Sos, MM memantau jembatan Sungai Rindu Hati yang rencananya akan direhab.

KARANG TINGGI – Tim Ba-dan Nasional Penanggulan-gan Bencana (BNPB) Benteng melakukan verifikasi lokasi kerusakan pascabencana yang terjadi selama setahun di Benteng. Salah satunya di Desa Rindu Hati, Penanding dan wilayah Gunung Taba Penanjung. Tim verifikasi BNPB mencatat semua lokasi lahan pascabencana yang akan diajukan untuk program rehabilitasi.

Kepala BPBD Benteng, Ir Fairoeszaman mengatakan, tim ini sengaja turun untuk memastikan lokasi kerusakan terjadi di Benteng kategori bencana.

“Melihat langsung daerah yang rusak akibat bencana alam, sesuai proposal dan b e r i t a a c a r a y a n g t e l a h dikirimkan ke pusat. Turun-nya tim BNPB ini bertujuan untuk memastikan kerusa-kan dan peluang bantuan,” katanya.

Tambah Fairoeszaman, b a n y a k k e r u s a k a n y a n g diajukan ke Benteng, seperti lahan tergerus di Bang Haji, jembatan Kembang Ayun, kerusakan irigrasi di Rindu Hati, longsor di Gunung, jalan amblas di Gunung.

“Total peluang bantuan dana rehab rekon Rp 9 miliar dari pusat, dan kita optimis mendapatkan bantuan dana itu dari BNPB,” terang Fai-roeszaman.

Terus kata Fairoeszaman, jembatan yang potensi rusak di Penanding juga menjadi catatan dari BNPB dan akan segera direhab. Sehingga tidak rusak tambah parah, seperti kerusakan jembatan ambruk di Desa Taba Pas-mah.

“Kerusakan jembatan Pen-anding baru-baru ini juga menjadi prioritas dari BNPB, berupaya mengatasi dan mencegah kerusakan parah,” tutupnya.(rif)

Tim BNPB Veri� kasiLokasi Pascabencana

Satu IncumbentKPU TerdepakTidak Masuk 10 Besar

NAKAU – Pleno 10 besar calon Komisi Pemilihan Umum (KPU) Bengkulu Tengah (Benteng) ditetapkan kemarin (23/5). Melalui pleno panjang yang dimulai dari pukul 08.00-15.00 WIB di Hotel Bengkulu, satu incumbent Ratim Nuh terdepak dari 10 besar calon anggota KPU periode berikutnya.

Sementara itu, 4 incumbent masih lolos. Mereka, Asmara Wijaya ST, Eka Oktarina S.Pd, Dodi Herwansyah dan Supir-man S.Ag. Sedangkan 6 wajah baru BJ Karneli, Brotoseno, Erwan Junaiadi ST, Karlin Alma Yuliati, Masrizal Deperdanus, SP dan Dra. Marlin H Naray. Peserta yang dinyatakan gagal Drs. Bastari Amin, Novrini S.Pd, Lusi Ferina T, H Meldavani, Aswanto, Ali Imron dan Ibnu Iksan.

Ketua Timsel Benteng, Antoni Sitorus SE, M.PM mengatakan, pleno digelar cukup alot dan lama. Dimana 5 tim seleksi menetapkan 10 besar dari 18 peserta yang ikut tes wawan-

cara pada Min-ggu (19/5) lalu, selain itu juga t i m s e l j u g a m e l a k u k a n evaluasi semua l a p o r a n d a r i m a s y a r a k a t . “Sepuluh besar d i t e n t u k a n sangat ketat dan memang profe-sional,” terang Antoni.

A n t o n i m e -nambahkan, nama-nama pe-serta yang masuk 10 besar akan diserahkan ke KPU Provinsi, dalam rangka melaksanakan f i t dan proper test atau uj i kelayakan untuk menentukan 5 peserta yang masuk 5 besar dari seluruh nama. “Lima besar tanggungjawab KPU Provinsi Bengkulu, kita sebatas di 10 besar. Kita tidak terlibat lagi dalam menetapkan 10 besar,” imbuh Antoni.

Ketua Komisi I DPRD Benteng, Ihsan Fajri mengimbau agar KPU Provinsi juga profesional menentukan 5 besar dari Ben-

teng. Jangan sampai ada hal yang bisa memicu polemik intern di KPU.

“Ki ta mend ukung 5 besar benar-benar orang Benteng dan memiliki kemampuan untuk bekerja lebih baik, tanpa harus t imbul polemik,” tutupnya.(rif )

10 Besar Calon KPU BentengNo Nama Pekerjaan1 Asmara Wijaya St Anggota KPU2 Drs BJ Karneli Pensiunan3 Drs Brotoseno Swasta4 Dodi Herwansyah S.Pd Anggota KPU 5 Eka Oktarina S.Pd Anggota KPU6 Erwan Junaidi ST Swasta7 Karlin Alma Yuliati SE PNS8 Masrizal Deperdanus SP Swasta9 Dra Marlin H Naray PSM10 Supirman S.Ag Anggota KPU

PONDOK KUBANG - Lan-taran tidak ada dana dan minim perhatian pemer-i n t a h, Ta g a n a B e n g ku l u Tengah (Benteng) mengeluh. Bahkan tahun 2013 tidak ada sepeserpun anggaran direalisasikan pemerintah. Padahal keberadaan Tagana di Benteng sangat berpen-garuh, mengingat Benteng daerah yang rawan dengan b e r m a c a m - m a c a m b e n -cana.

Diungkapkan Sahroni, dana tersebut dibutuhkan untuk insentif anggota relawan Ragana. Tahun 2012 lalu, pernah dianggarkan setiap anggota dapat Rp 100 ribu. “Jumlah Tagana di Benteng 3 0 o r a n g y a n g d i r e k r u t

Dinsos di 10 kecamatan. Tali kasih perlu dianggarkan lagi untuk relawan Tagana,” ujar Sahroni.

Sahroni menerangkan, ke-wajiban dan tanggungjawab Tagana sesuai tugas dan fungsi di masyarakat standby dan membantu ketika ada bencana. Setidaknya ada motivasi yang direalisasi-kan pemerintah daerah ke Tagana.

“Setiap ada bencana kami tetap ke lapangan, sedih saja kalau di lokasi tidak ada apa-apa dan banyak keperluan dadakan,” imbuh Sahroni.

M e n u r u t S a h r o n i , k e -beradaan Tagana di desa-desa memang diperlukan setiap ada bencana.(rif)

Tidak Ada Dana,Tagana Mengeluh

SELUMA32 Rakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 2013

RSUD Tais (0736) 91285PLN Tais (0736) 91291Polres Seluma 081373849882

TELEPON PENTING

BUNDRA JAYA

Info Pendidikan

Kabar Serawai

SELUMA

Gedung PGRI Seluma Dibangun Tahun Ini

SELUMA KOTA – PGRI Kabu-paten Seluma diminta untuk membatalkan rencana melaku-kan pemotongan gaji ke-13, guru. Pasalnya khusus untuk PGRi Ka-bupaten Seluma, tahun ini telah disiapkan anggaran sebesar Rp 250 juta, khusus untuk pemban-gunan gedung PGRI Seluma. Hal ini ditegaskan anggota DPRD Se-luma, H Midin Amad, MM.

Dikatakannya, dialokasikan-nya pembangunan gedung guru tersebut, sebagai bukti kepedu-lian DPRD dan Pemda Kabu-paten Seluma agar PGRI Seluma

memiliki sekretariat. “Tahun ini sudah dianggarkan, jadi saya minta untuk PGRI Seluma batal-kan saja rencana memotong gaji ke-13 guru. Untuk apalagi, kan katanya mau bangun gedung, gedungnya akan dibangun tahun ini,” ujar Midin.

Midin menyatakan, pemoton-gan gaji ke 13 para guru ini men-jadi beban bagi guru. Semestinya PGRI bukannya memberatkan guru, tapi berjuang bagaimana meningkatkan kesejahteraan guru yang saat ini pendapatnya masih minim.

Ia pun mempertanyakan se-lama bertahun-tahun guru setiap bulannya dipotong sumbangan PGRI. Kemana saja uang tersebut,

dan ia menyakini, jika dibukukan dengan transparan dipastikan jumlahnya sudah cukup besar.

“Bukan hanya itu, semesti-nya setiap angota PGRI sudah ada nomor dan kartu anggota. Coba cek saat ini berapa ban-yak guru yang sudah punya dan yang belum punya. Lalu apakah yang tidak punya juga dipotong, itukan tidak adil. Yang pastinya guru harus bangkit, kalian ada perwakilan di DPRD. Laporkan dan minta perlindungan atas se-mua potongan-potongan yang memberatkan nasib guru. Tidak hanya pemotongan PGRI ini, tapi juga pemotongan lain seperti ser-ti�kasi atau lainnya. Laporkan ke dewan,” tegasnya.(hue)

Dewan Minta PGRI Tak Potong Gaji ke-13 Guru

Juga Dispendik, Hari iniSELUMA KOTA –Tak kun-

jung tampak dimulai proyek pekerjaan �sik di Kabupaten Seluma, membuat geram ang-gota DPRD Seluma khususnya Komisi II yang merupakan mitra Dinas Pekerjaan Umum (PU) dan Dinas Pendidikan (Dispendik). Hari ini, de-wan memastikan memanggil kedua dinas tersebut. Hal ini diungkapkan Ketua Komisi II DPRD Seluma, Jonaidi, SP.

Menurut Jonaidi, pemanggi-lan dua dinas itu setelah belum kunjung terlihatnya pekerjaan �sik, sedangkan saat ini sudah hampir memasuki pertenga-han tahun 2013. “Ya kita lihat sendiri mana ada proyek yang sudah jalan, kecuali kegiatan rutinitas saja,” ungkap Jonaidi dengan nada kesal.

Selain itu, pemanggilan khusus SKPD Dispendik Selu-ma, karena saat pembahasan anggaran belum ada kejela-san kemana saja dana alokasi khusus (DAK) pendidikan di-

distribusikan. Berapa jumlah sekolah yang akan diperbaiki, dibangun ruang kelas baru (RKB) termasuk pengadanaan mebeler sekolah.

“Ini semua kemarin itu be-lum jelas, sekolah mana saja yang mendapatkan. Terus kri-teria sekolah mendapatkan-nya seperti apa? Alasannya kemarin masih menunggu juklak dan juknis penggunaan DAK. Ini harus jelas, agar tidak ada kecemburuan antar seko-lah,” kata Jonaidi.

Ditambahkan anggota komi-si II lainnya, Hj Romania, SH bahwa, pihaknya mengkha-watirkan pelaksanaan peker-jaan �sik tidak maksimal di Kabupaten Seluma. Pasalnya, ia memprediksi hingga Agus-tus 2013 ini baru akan seba-gain kecil saja pekerjaan �sik yang akan dilaksanakan.

Indikasi tersebut bisa terlihat, sejumlah SKPD yang hanya baru melalukan pengumuman RUP melalui LPSE, dan belum mencapai 10 persen SKPD yang melakukan pelelangan. (hue)

Proyek Belum Berjalan, DPRD Panggil Dinas PU

SELUMA KOTA – Kamis (23/5) merupakan puncak hari diperingatinya hari ulang tahun (HUT) ke-10 Kabuaten Seluma yang malamnya di-tutupi dengan tabligh akbar menghadirkan ustadz kon-dang, Ahmad Habsyi. Diulang tahunnya yang ke-10 ini, Ket-ua Forum Komunikasi Umat Beragama (FKUB) Kabupaten Seluma, H Darsono, M.Pd me-nilai tahun ini penuh cobaan bagi Kabupaten Seluma.

Lantaran menjelang usianya yang ke-10 inilah, terjadi ber-bagai momen dan peristiwa bersejarah di Kabupaten Se-luma. “Ini menurut kita tahun cobaan bagi Kabupaten Se-luma karena banyak kejadian dan peristiwa yang bersejarah bagi cacatan perjalanan pem-bangunan Bumi Serasan Sei-joan ini,” ujar Darsono.

Diantara kejadian yang telah terjadi jelang memasuki usian-ya yang ke-10, yakni diberhen-tikannya secara permanen oleh Mendagri Terhadap Bu-pati Seluma H Murman Ef-fendi. Kemudian dilantiknya secara resmi Bupati Seluma yang baru, H Bundra Jaya, SH, MH, yang pelantikannya sendiri tidak dilaksanakan di Kabupaten Seluma, melaink-an digedung Pemda Provinsi

Bengkulu. Kemudian terjadinya peris-

tiwa terbakarnya rumah dinas (rumdin) Bupati Seluma, yang hingga saat ini belum kunjung terungkap. Kemudian, dilaku-kannya rapat paripurna pemi-lihan wakil bupati seluma, yang terpilih Mufran Imron, SE.

Selain itu, ditahun ini juga terjadi pemutusan pekerjaan proyek multiyears Kabupaten Seluma. Ada juga gugatan PT BBU, yang menggugat Pemda Seluma dengan gugatan yang cukup besar. Digugatnya pem-batalan kontrak proyek multi-years termasuk yang terbaru, dikabulkannya gugatan Mur-man E�endi, yang memP-TUNkan SK pemberhentian yang dikeluarkan Mendagri.

“Ini tahun cobaan, kesabaran dan tahun intropeksi diri. Kon-disi ini jangan malah saling me-nyalahkan, tapi jadikan ajang evaluasi dan menjadi moment kebangkitan agar kedepan lebih baik lagi,” harapnya.

Terpisah, BUpati Seluma H Bundra Jaya, SH, MH menga-takan, tahun ini peringatan HUT Seluma tidak dirayakan dengan megah. Dalam kes-Lebih mendorong kegiatan yang bisa menjadi ajang eval-uasi, berpikiran jernih untuk bersama-sama. (hue)

PERI/RB

HUT SELUMA: Diantara kegiatan Bupati Seluma, dalam berbagai rangkaian kegiatan HUT ke-10 Kabu-paten Seluma.

HUT ke-10 Kabupaten Seluma, Tahun Cobaan

SELUMA KOTA - Desa Muara Danau Kecamatan Talo, akhirnya berhasil menjadi pemenang lom-ba desa tingkat Kabupaten Seluma. Desa ini selanjutnya akan mewakili Kabupaten Seluma untuk lomba desa tingkat Provinsi Bengkulu.

Demikian diungkap Sekretaris Ba-dan Pemberdayaan Masyarakat Desa, Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana (BPM-DPP dan KB) Kabupaten Seluma, Sukran Efendi, MM.

Menyusul untuk juara kedua yakni Desa Penago II Ke-camatan Ilir Talo, juara tiga adalah Desa Lawang Agung Kecamatan Air Periukan dan juara empat diraih Desa Bukit Peninjauan I Keca-matan Sukaraja. “Ini sudah ditetapkan dalam SK Bupati Seluma Nomor 346 Tahun 2013,” ungkap Sukran.

Penetapan desa-desa

tersebut, terangnya, setelah mele-wati berbagai proses, pada ajang lomba desa tingkat Kabupaten Seluma. Ia mengatakan, ada ban-yak kriteria yang pihaknya tetap-kan untuk menentukan peme-nang pada lomba desa tersebut, diantaranya tata administrasi Pemerintahan Desa, partisipasi masyarakat, kebersihan dan lain sebagainya.

“Kerapian dan tata administrasi Pemdes yang baik dan benar mer-upakan salah satu kriteria penting dalam penilaian, karena dari tata administrasi tersebut kita bisa me-lihat bagaimana kinerja masyarakat di desa,” tambahnya. (hue)

Muara Danau Juara Satu Lomba Desa

TinggikanTanggul IrigasiKEPALA Desa Bukit Peninjauan II Keca-

matan Sukaraja, Mujaini mengungkapkan, pihaknya sangat mengharapkan perhatian dari pemerintah, untuk dapat memperbaiki tanggul irigasi yang ada diwilayah desanya. Kondisi saat ini, tanggul irigasi tersebut ren-dah, sehingga setiap kali hujan deras, pasti berujung meluapnya air yang akhirnya mer-endam persawahan warga.

Pihaknya berharap, agar pemerintah menin-ggikan tanggul irigasi, aar persawahan warga terhindar dari musibah gagal panen akibat terendam air atau lainnya. “Sangat dibutuh-kan perbaikan tanggul itu. Karena semala ini setiap kali hujan deras, air meluap dan meng-genangi persawahan yang ada. Jadi sering ka-dang merusak,” ujarnya.

Disisi lain, pihaknya mengharapkan juga ditahun ini dukungan penuh dari Pem-da Kabupaten Seluma, terkait rencana pihaknya bersama masyarakat untuk men-erapkan program pemanfaatan pekarangan, sebagaimana telah dilakukan di Desa Bukit Peninjauan I. Agar program itu bisa berjalan lancar dan sukses khususnya di Desa Bukit Peninjauan II. (hue)

Berprestasi di JakartaS E B A N Y A K

enam pelajar Kabupaten Selu-ma berhasil me-norah prestasi membanggakan dan menghar-umkan nama Kabupaten Se-luma diajang nasional. Mere-ka ini mengukir prestasi di bi-dang Taekwon-

do. Enam siswa tersebut masing-masing, Hi-dayah Mustika Canggih, Clara Ivana R Salam, Endriayani, Rizky Juliansyah, Rahmawati Fitri-ani dan Engga Widinata.

Bupati Seluma dalam kesempatan HUT ke-10 Kabupaten Seluma memberikan apresiasi kepada sejumlah pelajar tersebut. “Ini kede-pannya akan kita upayakan lebih fokus lagi dilakukan pembinaan bagi pelajar di Kabu-paten Seluma. Diharapkan akan lebih banyak lagi pelajar kita termasuk pemuda yang memiliki prestasi dan bisa membanggakan daerah,” ujar Bupati Sleuma, H Bundra Jaya, SH, MH. (hue)

SELATANBENGKULU SELATANRakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 2013

Polres Bengkulu Selatan 0811731988Telkom (0739) 21070UGD RSUD Damrah Manna (0739) 2118PLN Ranting Manna (0739) 123Pemadam Bahaya Kebakaran (0739) 23141

TELEPON PENTING

33

Info Pembangunan

Dijanjikan Jabatan,Rugi Rp 9,3 Juta

PASAR MANNA – Dijanjikan ja-batan Eselon IV, warga Gang Adam Kelurahan Pasar Bawah Aburahim (46) harus kehilangan Rp 9,3 juta. PNS di lingkungan Pemda Bengku-lu Selatan (BS) ditipu oleh tetang-ganya sendiri yang juga berpro-fesi sebagai PNS berinisial Sz (46). Hingga 1 tahun sejak dijanjikan jabatan, dan berapa kali dilakukan mutasi oleh bupati, Aburahim be-lum juga mendapat jabatan.

Kronologis kejadian seperti yang diungkapkan korban pada saat memberikan laporan di Polres BS, kemarin (23/5), terlapor Sz setahun yang lalu tepatnya April 2012 mendatangi Aburahim dan meminta sejumlah uang jika ingin mendapatkan jabatan eselon IV pada mutasi yang akan digelar Bupati BS.

Percaya dengan Sz yang juga merupakan tetang-ganya sendiri, korban yang tergiur dengan jabatan yang dijanjikan bersedia memberikan uang yang diminta Sz. “Saya dijanjikan jabatan eselon IV ka-lau saya mau memberikan sejumlah uang. Uang yang diminta saya serahkan secara bertahap hing-

ga berjumlah Rp 9,3 juta. Namun sampai sekarang janji itu belum ditepati dan uang saya juga belum dikembalikan,” ungkap Aburahim.

Korban yang kesal dan hilang ke-sabaran karena terlapor Sz belum juga memenuhi janjinya, bahkan belum mengembalikan uangnya sampai sekarang, lalu melapor Polres BS atas dugaan penipuan dengan alat bukti kuitansi pemba-yaran.

Kapolres BS AKBP Yohanes Her-nowo, S.IK, MH melalui Pjs. Kasi Humas Bripka. Sudarminto saat

dikon�rmasi mengatakan berdasarkan keterangan korban, kejadiannya sudah satu tahun lalu, namun karena korban masih berharap akan memperoleh jabatan yang dijanjikan atau memperoleh uangnya kembali, korban baru sekarang melaporkan Sz.

Dia mengimbau warga BS jangan mudah me-nyerahkan uang dengan janji yang muluk-muluk atau belum pasti. “Sudah banyak korban dengan iming-iming jabatan tapi akhirnya dibohongi be-laka. “Kasus ini sedang diselidiki dan terlapor akan segera kami paggil,” pungkasnya.(key)

Satu Siswa SMATak Lulus UnasSMK 100 Persen

MANNA - Satu siswa pe-serta Ujian Nasional (Unas) Kabupaten Bengkulu Selatan dinyatakan tidak lulus. Pe-serta unas ini terdata sebagai pelajar di salah satu sekolah swasta yakni SMA Muham-madiyah di BS.

Untuk peserta Unas SMA yang mengikuti Unas seban-yak 1.853 siswa, 1 dinyatakan tak lulus, sementara untuk siswa SMK yang mengikuti Unas sebanyak 456 orang di-nyatakan lulus 100 persen.

Plt Kepala Dinas Pendidik-an, Pemuda dan Olahraga Mustafa Lufti, S.Pd, M.Pd saat

dihubungi RB tadi malam, mengakui dari total 2.309 peserta Unas untuk jenjang SMA/SMK/MA hanya 1 yang dinyatakan tidak lulus.

“Kita baru dapat datanya se-cara keseluruhan, masih mau direkap lagi untuk mengeta-hui SMA mana yang siswanya mendapat nilai unas ter-tinggi,” terang Mustafa yang dihubungi masih dalam per-jalanan menuju BS.

Lanjut Mustafa, pengu-man akan secara resmi di-lakukan hari ini di sekolah masing-masing. Diharap-kan siswa dalam merayakan kelulusan tidak berlebih-lebihan.(key)

YUNIKE/RB

VERIFIKASI: Parpol masih diberikan kesempatan untuk memperbaiki berkas yang kurang pada veri-fikasi tahap I. Namun, untuk verifikasi tahap II KPU langsung menggugurkan bacaleg.

Jalan Sentra ProduksiDINAS Pekerjaan Umum (PU) Bengkulu

Selatan (BS), tahun ini di bawah bidang Bina Marga akan membangun jalan sentra produksi di Kecamatan Kedurang, Pino Raya, Seginim dan Pino. Pembanguan jalan ini menjadi usulan prioritas pada musrenbang kecamatan. Selain itu, akan dilakukan peningkatan jalan hampir di seluruh kecamatan.

Plt. Kadis PU BS Ridhwan Arief, S. Sos, MPH mengungkapkan proyek yang ada di bidang bina marga pada APBD 2013 berdasarkan usulan warga BS. Pada Bina Marga ada kegiatan peningkatan jalan dan pembuatan jalan sentra produksi di beberapa kecamatan.

Saat ini, pihaknya masih dalam melaku-kan persiapan perencanaan sebelum me-mulai pembangunan fisik proyek jalan tersebut. “Ada juga pembuatan jembatan, baik yang permanen maupun jembatan gantung di beberapa desa yang memang benar-benar membutuhkan jembatan. Kita harap warga dapat bersabar, karena tinggal menunggu realissanya saja,” pung-kas Ridhwan.(key)

RIDHWAN ARIEF

YOHANES HERNOWO

Tak Lengkap Syarat, Bakal Caleg Dicoret

KOTA MANNA – Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) yang tidak memenuhi syarat dipastikan dicoret oleh Komi-si Pemilihan Umum (KPU) Bengkulu Selatan (BS). KPU sendiri sudah memberikan kesempatan untuk parpol memperbaiki berkas bacaleg selama 2 minggu. Jika veri-�kasi tahap II masih ada yang kurang, KPU pastikan baca-leg tersebut tidak akan lulus.

Koordinator Pengarah Pen-calonan KPU BS, Holman, SE didampingi anggota KPU BS Emex Verzoni, SE mengung-kapkan kesempatan sudah diberikan pada parpol un-tuk memperbaiki kekuran-gan berkas caleg. Jika pada veri�kasi tahap 2 ini masih juga ditemukan bacaleg yang tidak melengkapi persyara-tan, tidak ada kesempatan lagi bagi parpol.

Lanjut Holman, untuk ke-salahannya bersifat keparta-ian seperti kuota perempuan tidak terpenuhi atau penem-patan bacaleg perempuan yang tidak sesuai, maka se-luruh bacaleg pada daerah pemilihan (dapil) yang tidak memenuhi persyaratan di-coret semua. “Kita anggap pada dapil tersebut, partai itu tidak menyertakan baca-legnya. Tentunya partai akan rugi suara, ini sudah sering kita ingatkan dengan parpol,”

ungkap Holman.Untuk bacaleg anggota

DPRD BS yang lompat par-pol, menurut Holman, me-reka harus menyertakan su-rat pengunduran diri yang diketahui oleh pimpinan parpol asalnya. “Kalau hanya surat pengunduran diri tanpa ada tanda tangan pimpinan-nya, juga akan kita gugurkan. Begitu juga untuk PNS, atau kades,” jelas Holman.

Sementara surat keputusan pengunduran diri atau pen-siun dini yang dikeluarkan lembaga masih diberi waktu hingga 1 Agustus. Ditambah-kan Emex, veri�kasi tahap 2 oleh KPU BS akan dimulai hari ini secara efektif selama 7 hari. Berkas bacaleg yang diberikan oleh parpol setelah masa perbaikan akan diper-iksa lagi oleh KPU.(key)

HOLMAN

KAUR Rakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 201334

Lintas SKPD

TELEPON PENTINGNo Online Polres : 085381671313Polsek Kaur Selatan : 085268169988Polsek Maje : 085381097534Polsek Nasal : 081539252386Polsek Kaur Tengah : 085378861115Polsek Muara Sahung : 081977062333Polsek Tj.Kemuning : 085381292486Polsek Kaur Utara :085758386386Polsek Pd Guci Hulu :085769669482

TANJUNG KEMUNING – Kepala Kantor Ke-menterian Agama Provinis Bengkulu Suardi Abas, SH, M.Ag masih memberikan kesem-patan kepada Kepala Madrasah Tsanawiyah (MTs) Negeri Padang Leban Kecamatan Tanjung Kemuning Indi Arjo. Dia diminta melakukan pembenahan pasca demo yang dilakukan oleh siswa MTsN Padang Leban yang menuntut Indi Arjo mengundurkan diri. Deadline 1 bulan telah tuntas.

Sebagaimana disampaikan langsung Suardi Abas kepada RB. Bahkan dia telah melakukan pemanggilan langsung terhadap pihak seko-lah dan komite sekolah yang juga meminta agar kepsek MTsN Padang Leban melakukan perubahan. Karena komite juga menilai selama Indi Arjo menjabat kepala, banyak anak-anak yang berkeliaran jam sekolah.

“Tadi semua pihak sekolah dan komite telah kita panggil dan kita sudah mendengar semua penjelasan mereka. Terkait adanya berita, bahwa murid MTsN Padang Leban sempat mogok kerja karena protes gitu. Dan tadi sudah kita selesaikan semuanya, mulai besok semua guru, murid dan Kepala MTsN Padang Leban sudah harus masuk pukul 07.00 WIB,” terang Suardi Abas kepada RB.

Lebih lanjut menurut Suardi pihaknya memberikan waktu selama satu bulan un-tuk sekolah tersebut berbenah. Kalau tidak pihaknya tidak akan segan-segan memindah-kan kepsek tersebut. Bahkan tidak menutup kemungkinan sekolah tersebut juga akan ditutup kalau tidak juga dapat dibina. Perin-gatan keras Kakanwil ini bukan saja ditujukan kepada Kepala MTsN juga para guru. (cik)

ALBERTUS/RB

HUT KAUR : Bupati Kaur bersama Gubernur Bengkulu saat akan melepaskan balon ke udara kemarin.

KOTA BINTUHAN – Korban tewas lakalantas di Kabupaten Kaur bulan ini kembali bertambah. Kalau sebelumnya dua warga Kaur Selatan tewas akibat tabrakan motor lawan motor, kemarin (23/5) sekitar pukul 13.15 WIB pejalan kaki tewas setelah disenggol oleh mobil dinas AVP nopol BD 40 W yang dikendarai oleh Kasat Pol PP Kaur Zailan, S.Pd. Sementara korban tewas adalah Kas-man (45) warga Desa Padang Panjang Kecamatan Semidang Gumay.

Peristiwa laka lantas tersebut terjadi di jalan raya Desa Padang Panjang Kecamatan Semidang Gumay kemarin siang. Berawal dari Kasat Pol PP yang baru saja pulang dari lokasi HUT Kabu-paten Kaur hendak pulang ke rumahnya dengan mengendarai mobil dinas sendirian. Pada saat itu Kasat diduga mengantuk dan kondisi badan yang sakit, tidak memperhatikan dengan jelas korban yang sedang berjalan kaki sendirian di sebelah kiri jalan.

Entah kenapa tiba-tiba mobil Zailan yang juga

warga Desa Pajar Bulan Kaur Tengah tersebut menyenggol tubuh korban. Saat itu lah korban langsung terjatuh ke aspal, melihat hal tersebut korban pun langsung dibawa ke RSUD Kaur. Lan-taran mengalami luka dibagian kepala, tangan kiri, dada kiri dan kaki kanan korban langsung mendapatkan perawatan pihak rumah sakit.

Lantaran luka di kepala korban cukup parah, pukul 14.30 WIB korban menghembuskan napas terakhirnya di RSUD Kaur. Sementara mobil dan Kasat Pol PP sendiri saat ini diamankan Sat Lantas Polres Kaur untuk dimintai keterangan.

“Untuk sementara sopir mobil masih kami mintai keterangan, bahkan kuat dugaan kita kalau sopir saat itu mengantuk dan capek usai acara HUT Kaur. Namun bagai mana pastinya kejadian itu, kita tunggu hasil pemeriksaan. Pak Zailan sendiri masih sok dengan kejadian ini,” pungkas Kapolres Kaur AKBP Andi Kirnanda,SH, MH melalui Kasat Lantas Polres Kaur AKP Iskandar, SH kemarin. (cik)

Disenggol Mobnas Kasat Pol PP, Pejalan Kaki Tewas

HUT Kaur ke-10L U N G K A N G K U L E

– G u b e r n u r B e n g k u l u Junaidi Hamsyah kemarin ( 2 3 / 5 ) m e n g a ja k s e m u a masyarakat Kaur untuk kem-bali membangkitkan gerakan gotong royong yang saat ini sudah memudar. Di kalan-gan masyarakat mulai dari tingkat desa, kelurahan dan tingkat kecamatan. Untuk itu kedepan Junaidi berharap Pemerintah Kabupaten Kaur dapat kembali membangkit-kan gerakan gotong royong dalam membangun Kaur ke arah yang lebih baik lagi.

Lebih lanjut Junaidi pun m e n g a t a k a n a d a e m p a t kegiatan gotong royong yang pantas untuk dicanangkan. Yaitu kegiatan gotong royong bidang kemasyarakatan dan ekonomi. Bidang Sosial , bidang agama serta bidang lingkungan. Yang diharapkan dapat dilaksanakan di semua wilayah di desa dan kelura-han di Provinsi Bengkulu.

“Gotong royong meruapakn model partisipasi masyarakat yang telah terbukti dan ber-hasil memberikan kontribusi seknipikan dalam pemban-gunan. Untuk itu selama satu bulan kedepan kita berharap semua desa, kelurahan yang ada di Kabupaten Kaur dan kabupaten lainnya dapat mencanangkan kegiatan go-tong royong,” kata Gubernur Bengkulu dihadapan para peserta upacara HUT Kabu-paten Kaur ke 10 kemarin.

L e b i h l a n j u t m e n u r u t Gubernur, upacara HU T Kaur yang digelar di daerah terpencil sudah dua tahun ini dilakukan Pemda Kaur. Pertama di daerah Bukit

Indah Kecamatan Nasal dan yang kedua di Desa Lawang Agung Kecamatan Lungkang Kule. Dengan tujuan untuk menunjukan pembangunan yang dilakukan Kabupaten Kaur setiap tahunnya.

“ Ki t a b e rha ra p d e n ga n sudah 10 tahun berdirinya Kabupaten Kaur, pemban-gunan di Kaur semakin pesat dari sebelumnya. Kita juga berharap dengan majunya pembangunan di Kaur juga berimbang dengan tingkat e k o n o m i m a s y a r a k a t d i Kabupaten Kaur,” pungkas Gubernur Bengkulu.

Kendati hujan dan lapangan becek namun tidak memudar-kan masyarakat Kabupaten Kaur untuk datang dan ikut upacara benderah di lapangan Desa Lawang Agung Keca-matan Lungkang Kule. Selain Gubernur Bengkulu, Bupati Kaur dan Wabup juga hadir Danrem 041 Garuda Emas Kolonel Inf Teguh Pambudi. Danlanal Letkol Laut (P) HW Sinaga, Kakanwil Kemenag Bengkulu Suardi Abas Kapol-res Kaur AKBP Andi Kirnada, SH, MH. Juga nampak Wabup OKU Timur, Ketua DPRD Kaur Samsu Amanah, S.Sos serta masih banyak pejabat lainnya yang hadir dalam acara HUT Kaur tersebut.

Selain digelarnya hiburan masyarakat, pada malam HUT Kabupaten Kaur para tamu undangan juga dime-riahkan dengan pemutaran � lm layar lebar. Panjat pinang yang dilakukan di lapangan Lawang Agung. Dan mala m i n i a d a l a h p e n u t u p a n p a m e r a n p e m b a n g u n a n HUT Kabupaten Kaur ke 10 di Taman Benika Kabupaten Kaur. (cik)

Gubernur Ajak Warga Kaur Gotong Royong

KOTA BINTUHAN – Satu lagi ter-sangka korupsi jaringan listrik tahun 2008 sebesar Rp 1,7 miliar di Desa Babat Kecamatan Tetap. Darmawa, SE yang saat itu sebagai Kuasa Pengguna Ang-garan (KPA) di Dinas Kehutper WSDM Kaur. Berkas perkaranya sudah diserah-kan Kejaksaan Negeri (Kejari) Bintuhan ke Pengadilan Tipikor Bengkulu untuk menjalani persidangan.

Darmawan, akhirnya menyusul rekan-

nya Ferdy Maul� , ST yang saat itu men-jabat PPTK proyek jaringan listrik. Yang saat ini sedang menjalani persidangan di PN Tipikor Bengkulu. Bahkan dalam waktu dekat Jaksa Penuntut Umum (JPU) juga akan memberikan tuntutan terhadap Ferdy. Menurut keterangan pihak Kejari Bintuhan berkas Darmawan sudah diserahkan ke Pengadilan Tipikor Selasa lalu.

Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari)

Bintuhan M Iwa Suwia Pribawa, SH melalui Kasi Pidsus M Ar� , SH kepada RB. Menurut Ar� , membenarkan berkas Darmawan sudah diserahkan pihaknya ke Pengadilan Tipikor Bengkulu. Dengan telah diserahkannya berkas tersebut, maka dalam waktu dekat persidangan untuk tersangka dimulai.

“Kapan jadwal sidang belum disusun oleh Pengadilan Tipikor. Yang jelas dalam waktu dekat ini,’’ ujarnya.(cik)

1 Lagi Tsk Jaringan Listrik ke Pengadilan Tipikor MTsN Padang Leban Dideadline

7 Karateka ke KejurnasS E BA N YA K tujuh orang at let karate

I N K A N A S ( I n -stitut Karate-Do Nasional) cabang Polres Kaur Juni mendatang akan m e n g i k u t i k e -jurnas (kejuaran nasional) INKA-NAS ke V Provinsi B e n g k u l u . K e -jurnas nantinya akan di ikuti oleh I N K A N A S d i

33 provinsi se-Indonesia. Ke tujuh antlet tersebut telah lulus seleksi tingkat daerah INKANAS se Provinsi Benngkulu pada tang-gal 19 Mei 2013 yang lalu.

Kapolres Kaur AKBP Andi Kirnanda, SH, MH sebagai Ketua INKANAS Cabang Kabu-paten Kaur kembali mengajak para atletnya untuk bekerja keras agar dapat bersangi di Kejurnas INKANAS Juni mendatang. “Kita tetap akan mendudung para atlet INKA-NAS Kaur untuk tetap semangat. Dengan mengadakan latihan keras, agar mendapat prestasi yang lebih tinggi dalam kejurnas mendatang. Saat ini kita terus melakukan latihan rutin di Mapolres Kaur, untuk itu kita berharap dukungan dari masyarakat Kaur semuanya,” terang Kapolres Kaur AKBP Andi Kirnanda kemarin.

Mereka yang menjuarai karate dalam selekda karate INKANAS se Provinsi Beng-kulu adalah. Nelta Marliansyah kelas 55 Kg dan Angga Saputra kelas 61 Kg keduanya dari SMA Negeri 3 Kaur mendapatkan juara 1. Untuk kelas 63 Kg dan 70 Kg Zainudin dan Ahmad Fredi sama-sama mendapat juara 1 Keduanya dari SMA I Kaur dan SMP 1 Tetap. Alzikir Wahyu Mujahidin untuk kelas 30 Kg dari SD 10 Kaur Selatan juga juara 1. (cik)

ANDI KIRNANDA

Hari Ini Ja Dipanggil Sejak pemalsuan yang diduga

dilakukannya mencuat, hingga kemarin Ja yang berstatus hon-orer ini tak kunjung masuk kantor. Yarmidal sendiri sudah menghubungi Ja memintanya menghadap hari ini.

“Besok (Hari Ini,red) akan

saya panggil dan saya klarifikasi dengan dia (Ja,red) apakah be-nar dia yang membuat dan menerbitkan SIUP TDP yang sama-sama kita duga palsu itu,” kata Yarmidal.

Yarmidal juga mengaku siap diperiksa Inspektorat Desarah sesuai perintah Bupati Dr. Ir. HM. Imron Rosyadi, MM, M.Si. Ia akan menerangkan jika Dis-

perindag tidak lagi mengeluar-kan SIUP TDP khusus BBM baik perpanjangan maupun pem-buatan baru di tahun 2013.

“Mau tidak mau saya harus siap memberikan keteran-gan, karena memang ini sudah ketentuannya dan saya akan ceritakan apa adanya,” ujar Yarmidal.

Ditambahkannya, hingga saat

ini Disperindag masih berusaha mengumpulkan semua SIUP TDP BBM palsu yang sudah terlanjur beredar ke pengecer dan penyalur BBM yang diduga dibuat olh Ja. Ia juga mengimbau jika masyarakat memegang SIUP TDP BBM yang baru diterbitkan tahun ini untuk diserahkan ke Disperindag karena dipastikan palsu.(qia)

Air Terjun Paliak sendiri ter-diri dari dua tingkat. Masing-masing dengan ketinggian lebih kurang 50 meter kedala-man 4 meter dan lebar 5 meter. Dikiri kanan air terjun memi-liki keindahan tanaman yang masih alami. Meskipun sarana dan prasarana yang belum me-madai, tetapi cukup potensial dijadikan objek wisata andalan Kabupaten Lebong.

Dibalik keindahan dan keas-rian alam di sekitar lokasi Air Terjun Paliak, menyimpan cerita mistis. Berbagai laran-gan harus dipatahui pengun-jung bila tak ingin mengalami hal-hal buruk. Diantara pan-tangan itu tidak boleh taka-bur, melakukan hal-hal yang dilarang agama serta berbicara kotor atau buang kotoran sem-barangan. Bila larangan itu dilanggar, pengunjung bisa saja tersesat tak bisa pulang lagi atau kesurupan.

Mitos yang dipercaya secara turun menurun warga di desa

sekitar air terjun, dulu ada se-orang anak dari Ki Karang Nio (salah satu Penguasa Lebong) bernama Demong Samin atau Tuan Keboa (atau orang kebal). Tepat di depan jatuhan air Terjun Paliak, ada sebuah batu seperti tempat untuk duduk yang dipercaya merupakan lokasi hilangnya Tuan Keboa.

Sahdan, Tuan Keboa lari ke-sana dan menghilang karena takut saat akan dikhitan. Sebe-lum kepergiannya, Tuan Keboa berpesan kepada warga kalau dia tidak ditemukan maka tempat terakhir dirinya meng-hilang, disitulah dia berada. Sehingga lokasi tempat Tuan Keboa menghilang, tepatnya di depan Air Terjun Paliak sering dijadikan untuk tempat membayar nazar.

‘’Selain tempat membayar nazar, lokasi tersebut juga ser-ing dijadikan tempat untuk me-minta petunjuk. Atau mencari petunjuk atau sebuah jawaban mengenai sesuatu yang akan terjadi di wilayah Desa Em-bong Uram dan sekitarnya. Tapi

memang hanya orang-orang tertentu saja yang bisa melihat atau mendengar jawaban dari pertanyaan mengenai sesuatu yang akan terjadi di desa terse-but,’’ terang Camat Uram Jaya Jafri, S.Sos kepada RB.

Hingga saat ini, lanjut Ja-fri didampingi Nono salah satu tokoh masyaraka Embong Uram, kepercayaan menge-nai hal tersebut masih terus dipegang teguh oleh sebagian masyarakat, terutama warga asli Desa Embong Uram. Meskipun memang untuk mengetahui hal-hal yang dianggap gaib tersebut hanya bisa dilakukan oleh orang-orang tertentu yang berasal dari desa itu juga.

‘’Harapan kita, cerita tersebut juga bisa menambah daya tarik dari lokasi Air Terjun Paliak itu sendiri. Terlebih lagi memang Air Terjun Paliak sudah diar-ahkan untuk menjadi salah satu lokasi wisata Kabupaten Lebong di Kecamatan Uram Jaya. Sehingga bisa menambah pemasukan daerah,’’ demikian Jafri.(dtk)

35Rakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 2013 SAMBUNGAN OTONOMIPro

PPK dan Kontraktor Irigasi Ditahan...Sambungan dari halaman 25

Kasi Pidsus Tersangka Narkoba, Aswas...

Diperas, Penjual Gorengan MembunuhSambungan dari halaman 25

Sambungan dari halaman 26

Digulung Ombak, Empat Nelayan... Sambungan dari halaman 26

Oknum Timsel Bocorkan Kunci Jawaban Tes KPUSambungan dari halaman 25

Air Terjun Paliak

SAMBUNGANPRO OTONOMI

Sedangkan AR merupak-an kontraktor pelaksana dari CV Karya Multi Mandiri yang mengerjakan proyek irigasi senilai Rp 518 juta itu. Dalam pengerjaan proyek tahun angg-aran 2009 tersebut sebagaima-na hasil audit BPK terindikasi terjadinya penyimpangan yang merugikan Negara Rp 109 juta. Dalam perjalanan kasus yang ditangani Polres Kepahiang ini, kerugian Negara telah dikem-balikan tersangka. Namun proses hokum tetap berjalan. Malah keduanya dilakukan penahanan.

‘’Kami melakukan penahan-an tersangka setelah dilakukan serah terima tahap dua dari penyidik Polres Kepahiang. Kedua tersangka kami titipkan di Lapas Curup untuk masa penahanan 20 hari ke depan. Kami upayakan perkara dug-

aan korupsi proyek irigasi ini cepat dilimpahkan ke Penga-dilan Tipikor Bengkulu,’’ terang Kajari Kepahiang melalui Kasi Pidsus, Dodi Junaidi,SH.

Masih menurut Kasi Pidsus kedua tersangka, SN dan AR dijerat pasal 2, 3 dan 9 Undang-Undang (UU) No 31 Tahun 1999 jo UU No 20 tahun 2001 tentang tindak pidana koru-psi (Tipikor) dengan ancaman kurungan penjara maksimal 20 tahun.

Ketika ditemui RB di Ke-jari Kepahiang sebelum dige-landang ke Lapas Curup, AR mengakui tidak pernah turun dan memantau pelaksanaan pekerjaan proyek tersebut. ‘’Pekerjaan itukan saya bo-rongkan dengan kepala tukang bernama Ujang dari Curup. Jadi, saya percaya saja dengan Ujang. Lagi pula, pekerjaan proyek itukan ada pengawas-nya. Yakni, konsultan penga-

was ditambah pengawas dari Dinas PU,’’jelas AR.

Karena ada pengawas dan kepala tukang yang melaksan-akan pekerjaan di lapangan, AR mengaku tidak perlu repot-repot mempelajari gambar saluran irigasi yang dibangun. ‘’Kitakan sudah menyiapkan buku direkskit. Jadi kalau ada pekerjaan yang kurang tepat atau ada kekurangan volume fisik proyek, pihak konsultan pengawas dapat menuliskan teguran di buku direksikit yang disiapkan di basecamp proyek. Ternyata, buku direksikitnya tidak kosong. Jadi, saya anggap pekerjaan yang dilaksanakan tukang saya itu sudah bagus dan tidak ada masalah lagi,’’ tutur AR.

Usai melaksanakan peker-jaan tanpa teguran dari konsul-tan pengawas dan pengawasan lapangan Dinas PU Kepahiang, AR selaku kontraktor lang-

sung mengusulkan penagihan. ‘’Sebelum pekerjaan saya diba-yar, ada panitia PHO dan FHO yang memeriksa fisik pekerjaan saya. Ternyata, seluruh panitia PHO dan FHO serta konsultan pengawas telah menyatakan pekerjaan yang saya lakukan itu sudah selesai 100 persen. Lalu, sayapun mengajukan penagihan dan dibayar 100 persen,’’ papar AR.

Tiba-tiba, April 2012, AR mengaku mendapat teguran dari BPK-RI. Intinya, AR di-minta mengembalikan dana proyek yang sudah dicairkan 100 persen itu senilai Rp 109 juta. ‘’Lalu, uang yang katanya kelebihan bayar Rp 109 juta itu langsung saya setor ke kas negara. Tapi, saya tetap diper-iksa dan ditetapkan sebagai tersangka sejak September 2012,’’ ujarnya.

Ungkapan serupa dilontar-kan SN), selaku Pejabat Pem-buat Komitmen (PPK) dari Dinas PU Kepahiang yang saat ini sudah pensiun sebagai PNS. ‘’Saya juga tidak pernah turun ke lokasi proyek. Saya hanya menerima laporan dari kon-sultan pengawas, pengawas lapangan dan tim PHO dan FHO. Karena pihak konsul-tan pengawas dan tim PHO dan FHO telah menyatakan pekerjaan proyek itu selesai 100 persen, maka, sayapun menandatangani pencairan dananya. Karena, saya per-caya dengan konsultan dan tim PHO dan FHO yang ditugaskan untuk memeriksa pekerjaan fisik proyek itu,’’ papar SN.

Ternyata, dari hasil penghi-tungan penyidik, hanya 388,70 M3 dari total volume pasan-gan batu kali 515,20 M3 yang dikerjakan kontraktor. Sisanya 126.50 M3 dengan nilai Rp 109 juta tidak dikerjakan kon-traktor tapi pekerjaan tetap dinyatakan selesai 100 persen dan dananya dicairkan 100 persen.(rhy)

P e n -g a -

niaayan itu terjadi di Jalan Ade Irma Nasution Pasar Atas Kelurahan Pelabu-han Baru, Senin (20/5) malam.

Selang dua hari kejadian, kemarin (22/5) dini hari, Ar yang kabur usai membunuh, berhasil dibekuk Tim Buser Polres Rejang Lebong di Desa Masmambang Kelingi Kabupaten Musi Rawas, Sumsel. Saat ini Ar telah ditahan di Mapolres RL.

“Tersangka ditangkap dari hasil ker-jasama kami dengan Polsek Kelingi Musi Rawas. Ditangkap tanpa perlawa-nan. Dalam pemeriksaan, tersangka mengakui semua perbuatannya,” ujar Kapolres Rejang Lebong (RL), AKBP. Edi Suroso, SH melalui Kasat Reskrim, AKP. Margopo, SH.

Dikatakan Margopo, terungkap-nya Ar sebagai pelaku pembunuhan itu bermula dari kecurigaan petugas yang mengetahui pria itu tidak lagi berjualan gorengan pascakejadian.

Apalagi sebelumnya ada yang me-lihat sebelum kejadian Ar bersama korban. Dari kecurigaan tersebut Pol-res RL melakukan pelacakan terhadap Ar yang mendadak menghilang itu. Kerja keras Polres RL membuahkan hasil didapati tempat Ar bersembunyi. Diketahui juga kalau saat itu Ar berniat kabur ke Palembang. Telat sedikit, maka polisi akan sulit membekuknya.

Masih menurut Margopo, keterangan tersang-ka Ar dalam pemeriksaan penyidik mengaku pemicu aksi penganiayaan terhadap korban lan-taran ia kerap diganggu, dan diperas. Sementara untuk motif lainnya, petugas masih melakukan penyelidikan lebih lanjut.

“Kami masih mengumpulkan keterangan saksi-saksi untuk mencari dugaan motif lain-nya. Sementara alasan tersangka karena sering diganggu oleh korban,” kata Margopo.

Ditemui RB Ar mengaku perbuatan tersebut dilakukannya karena tersulut emosi. Malam itu ia diperas oleh korban. “Selama ini memang saya sering diganggu oleh dia (korban, red). Tapi malam itu, kami sama-sama baru pulang dari pesta. Dia minta rokok kepada saya. Kar-ena rokok tinggal sebatang, tidak saya berikan.

Tapi dia malah marah-marah dan mendorong-dorong saya. Saat itu emosi saya langsung me-ledak. Saya sudah sangat emosi. Melihat ada kayu balok, langsung saya ambil dan pukulkan ke kepala dia berulang kali. Setelah itu saya langsung kabur,” cerita Ar.

Akibat perbuatan tersebut Ar dijerat Pasal 338 KUHP tentang pembunuhan dengan ancaman hukuman 15 tahun penjara. Sekadar mengin-gatkan, peristiwa pembunuhan ini terjadi di Jalan Ade Irma Nasution Pasar Atas Kelurahan Pelabuhan Baru.

Reno ditemukan warga tergeletak bersimbah darah sekitar pukul 23.30 WIB. Saat itu ia masih bernapas. Wajahnya remuk diduga akibat puku-lan benda keras. Sempat mendapat perawatan medis, Reno menghembuskan napas terakhir di ruang UGD RSUD Curup, Selasa (21/5) dinihari sekitar pukul 01.30 WIB. (cuy)

Bahkan, salah satu mantan peserta tes seleksi anggota KPU, Mahyudin mengakui dirinya memegang kunci jawaban tes tertulis. Bahkan ia mengaku jika kunci tersebut diberikan lang-sung oleh salah satu pejabat di Timsel KPU BU berinisial Tw.

Mahyudin gugur seleksi di 20 besar calon. Dia gagal masuk ke 10 besar. Dikatakan Mahyudin, mendapatkan kunci jawaban tes tertulis langsung dari Tw.

Kunci tersebut diberikan pukul 01.00 WIB tanggal 27 April lalu atau selang 7 jam tes tertulis dilaksanakan.

Ia juga mengakui sempat menawarkan sejumlah uang ke-pada Tw untuk membantunya dalam tes KPU, hanya saja hal itu ditolak oleh Tw lantaran men-genal Mahyudin yang berstatus PNS dan merupakan tetangg-anya. Tak hanya kunci jawaban

soal tes tertulis, Mahyudin juga memegang kunci jawaban soal psikotes yang diberikan lang-sung oleh Tw.

“Saya tidak memberikan apa-apa, saat saya hubungi dia mengaku bisa membantu dan meminta saya bertemu pukul 01.00 WIB malam di Masjid komplek kami (Perumnas,red). Awalnya kami berjanji di Masjid Agung,” terang Mahyudin.

Bahkan saat penetapan 20 besar, diakuinya namanya sempat tak masuk dalam pe-serta yang lolos untuk mengi-kuti tes wawancara. Mahyu-din sempat berkomunikasi lagi dengan Tw melalui pesan singkat (SMS), saat itulah Tw berjanji membantunya.

“Ternyata Tw bisa membantu, nama saya masuk 20 besar calon anggota KPU Bengkulu Utara. Memang saat itu saya sedikit mengancam akan melaporkan-nya kepada polisi. Semua bukti

SMS nya lengkap saya simpan,” tegas Mahyudin.

Hari Ini Lapor Polisi Hari ini rencananya Mahyu-

din akan mendatangi Mapolres BU. Dia akan melaporkan ke-curangan yang dilakukan Tim-sel KPU BU terutama oleh Tw. “Saya akan laporkan, memang sejak awal saya tidak berniat untuk menjadi Anggota KPU, sekarang ini akan saya buka semuanya dengan bukti-bukti yang ada,” tegas Mahyudin.

Dibagian lain, Rusman pe-serta tes KPU BU lainnya yang gagal lolos 10 besar juga akan memperkarakan Timsel KPU BU ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN). Rusman me-nilai ke-10 peserta yang lolos saat ini tidak sesuai dengan penilain.

“Saya minta PTUN untuk membatalkan penilaian yang dilakukan Timsel, semua data

kami miliki dan akan kami sampaikan ke PTUN,” terang Rusman.

Menurutnya, berdasakan peringkat hasil tes, ia dan be-berapa peserta lain tercatat sebagai peringkat satu dan dua saat tes tertulis dan psikotes. Mereka juga disarankan untuk terus maju dalam tes keseha-tan. Uniknya, nama mereka tidak masuk 10 besar.

“Kalaupun kami gagal da-lam tes wawancara itu aneh, soalnya yang ditanya dalam tes wawancara hanyalah perso-alan keluarga, jadi sama sekali tidak ada hubungannya,” tegas Rusman.

Sayangnya, Ketua Timsel KPU BU Towilan maupun Anggota Timsel KPU BU yang lain tak berhasil dihubungi RB. Selain tak ada di sekretariat Timsel. Nomor telepon yang biasa mereka gunakan juga sudah tidak aktif lagi. (qia)

Sambungan dari halaman 25

“Kejadian ini tidak akan menghentikan pengusutan kasus-kasus korupsi yang se-dang ditangani Kejari Manna, akan berjalan seperti biasa. Jangan sampai dengan kejadian ini Kejari melempem, tetap semangat untuk menuntaskan kasus,” tegas Raswali.

Lanjut Raswali, hari ini Pjs. Kasi Pidsus akan ditunjuk un-tuk melanjutkan kegiatan yang ada di Pidsus. Penunjukan Pjs ditentukan langsung oleh Kajari, yakni diambil dari jaksa yang memenuhi persyaratan untuk menjabat sementara kasi pidsus. “Pjs, saya tunjuk langsung minimal jaksa yang memenuhi persyaratan dan yang berpengalaman. Namun untuk mengisi kekosongan jabatan secara tetap, menjadi

hak Kajati,” jelas Raswali. Raswali juga mengingatkan

bawahannya agar kejadian ini tidak terulang kedua kali. Ras-wali yang sudah bertemu den-gan He, mengungkapkan He menyesal dengan kejadian ini. Untuk penyidikan, Raswali me-nyerahkan sepenuhnya kepada pihak kepolisian. Mengenai upaya penangguhan penah-anan, menurutnya menjadi hak individu. Secara kelembagaan Raswali memastikantidak akan meminta penangguhan penah-anan He. “Saya sudah sering in-gatkan kepada pegawai di Kejari harus hati-hati dengan masalah narkoba,” pungkas Raswali.

Oknum Polisi Ulang Tes Urine Disisi lain, Kapolres BS AKBP.

Yohanes Hernowo mengung-kapkan akan melakukan tes urin ulang untuk oknum anggota

polisi, Bripka Me yang tertang-kap pada saat penggerebekan di ruamh dinas Kasi Pidsus Ke-jari Manna pada Selasa (21/5) malam. Pasalnya Me yang juga ditetapkan sebagai tersangka, saat tes urine pertama, hasilnya negative. Berbeda dengan He yang hasilnya positif. “Akan kita lakukan tes urine ulang pada oknum polisi di RS Bhayangkara Bengkulu untuk menghindari kecurigaan ke pada pihak kepoli-sian. Jika hasilnya tetap negatif, Me akan tetap kita tanyai sejauh mana dia mengetahui barang bukti yang ada,” jelas Hernowo.

Saat ditanya mengenai ke-mungkinan unsur amphet-amine dan metaphetamin da-lam kandungan urine akan hilang karena sudah 3 hari dari waktu kejadian, Hernowo mem-bantahnya. Menurut Hernowo, kandungan yang tersimpan

dalam urin akan lama, selain itu tidak ada yang bisa menghilan-gkan kandungan dalam darah. “Kita maunya juga melakukan tes darah untuk memastikan ada tidaknya kandungan am-phetamine dan metaphetamin (kandungan narkotika), hanya saja di Bengkulu alatnya belum ada,” kata Hernowo.

Mengenai penahanan tsk He, Hernowo mengungkapkan masih menunggu hasil labora-torium BPOM Bengkulu untuk uji sisa serbuk dalam plastic yang ditemukan di kamar He. Jika 2 alat bukti kuat pihaknya baru mengeluarkan surat pe-nahanan untuk tsk. “Masa bagi kami melakukan pengamanan terhadap seseorang terkait dug-aan narkoba 3 x 24 jam, namun ada aturan baru bisa kita per-panjang hingga alat bukti kuat,” pungkas Hernowo.(key)

Sehingga pengaman alami kawasan pantai itu tidak di-rusak. “Tapi mengapa baru sekarang baru diprotes. Pada-hal tiap anggota dewan lewat mau ke Bengkulu lewat pantai itu. Jangan juga tebang pilih yang lain juga diperlakukan sama,” kata tokoh masyarakat

Mukomuko Muspar Rusli.Dikatakannya memang tidak

dipungkiri proyek pengaman pantai itu sangat berguna untuk menyelamatkan jalan lintas barat Sumatera dari gerusan air laut. Namun eko-sistem yang ada di sepadan pantai itu tidak boleh dirusak secara sengaja. Sebab ada undang-undang yang melin-

dunginya. Selain itu juga hutan penyangga pantai itu menjadi tempat hidup beragam macam binatang mulai dari kera, bu-rung hingga jenis reptil. Jika dirusak maka keseimbangan ekosistem di wilayah itu akan terganggu. “Pembangunan yang dilakukan juga harus memperhatikan lingkungan,” katanya.(del)

KLH Ingatkan Perusak Pantai Sambungan dari halaman 26

TUSDA/RB

DIBEKUK POLISI: Sempat melarikan diri, Ar kini mendekam di ruang tahanan Polres RL.

Kucurkan Proyek PLTSDINAS Per-

t a m b a n ga n dan Energi (Distamben) Rejang leb-ong (RL) akan melaksana-kan proyek pembanun-gan jaringan Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) di tahun ang-garan 2013

ini. Hal ini diungkapkan Kepala Distamben RL, Drs. Darmansyah, MM.

“Kegiatan pembangunan dari APBD 2013 un-tuk Distamben sebesar Rp 1,1 miliar. Rinciannya pengadaan 1 unit mobil tangga pengontrol listrik senilai Rp 500 juta dan kegiatan pemasangan jaringan PLTS senilai Rp 600 juta. Semua berkas pelaksanaan proyek sudah dilengkapi. Sekarang tinggal diserahkan ke ULP untuk pelaksanaan lelang,” beber Darmansyah.

Darmansyah menjelaskan, kegiatan pem-bangunan ini sebagai upaya tidak adanya masyarakat RL yang tidak mendapatkan aliran listrik untuk kebutuhan sehari-hari.

“Kami tingga menunggu hasil lelang dari ULP. Kami akan melakukan pengawasan, sehingga hasil kegiatan pembangunan tersebut dapat maksimal,” demikian Darmansyah.(cuy)

CURUP POS36 Rakyat Bengkulu Jumat, 24 Mei 2013

Lintas SKPD

TELEPON PENTINGPolres RL (0732) 21440 RSUD Curup (0732) 23338Pol PP dan PBK (0732) 21113PLN (0732) 123PDAM (0732) 21532

Dari Ajang Perlombaan HUT Kota Curup ke-133

Lomba Produk Olahan Serba Ikan, Inspirasi Cari Temuan Baru SEBANYAK 31 peserta dari

berbagai instansi di lingkungan Pemerintah Kabupaten Rejang Lebong (RL) mengikuti lomba produk olahan serba ikan, ke-marin (23/5) pagi. Lomba yang

termasuk dalam salah satu rangkaian kegiatan HUT Kota Curup ke-133 ini berlangsung seru. Mau tahu bagaimana se-

runya? Simak liputannya.

TUSDA ADHAM, Curup

LOMBA membuat produk olahan serba ikan kembali digelar dalam perayaan HUT Kota Curup. Hasilnya, perlombaan dime-nangkan peserta dari Badan Perencanaan Daerah (Bappeda) RL. Tapi bukan peme-nang yang menjadi tujuan.

Lomba yang disaksikan langsung oleh Bupati RL, H. Suherman, SE, MM tersebut menampilkan sejumlah menu masakan yang berbahan dasar ikan. Khususnya ikan tawar hasil perairan RL. Tujuannya agar menjadi kebiasaan positif untuk mem-produksi hasil produksi ikan yang dimiliki RL untuk kemudian menjadi produk ola-han bernilai ekonomis.

“Ayo menu makanan dari ikan yang ter-baik, nanti kita ekspor,” seru bupati mem-beri semangat kepada para peserta.

Secara serentak, semua peserta menun-jukkan hasil kreativitasnya dari mengolah bahan ikan menjadi menu makanan yang enak dan menarik. Dari hasil penilaian 3 orang juri, peserta dari Bappeda terpilih

karena memiliki kreativitas tinggi serta cita rasa yang lezat.

“Lomba yang dilaksanakan dalam rangka HUT Kota Curup 133 merupakan hasil ker-jasama antara PKK RL dan Dinas Peterna-kan dan Perikanan RL. Semua peserta ibu-ibu yang berasal dari SKPD, kecamatan, desa, kelurahan serta organisasi wanita

yang ada di RL. Kriteria pertama penila-ian juri yakni olahan makanan yang tidak menggunakan bahan berbau kimia,” jelas Ketua Panitia Pelaksana, Dra. Yul�tri.

Pantauan RB, menu-menu baru hasil olahan pada ibu ini cukup kreatif. Produk olahan ditampilkan dengan berbagai ben-tuk dan nama. Seperti pada umumnya ada yang bernama �llet �sh. Potongan daging ikan dipadu dengan sejumlah sayuran segar. Jika dibandingkan, produk olahan karya ibu-ibu tidak kalah dengan menu masakan ikan di sejumlah restoran mo-deren. Para peserta lomba sangat terin-sipirasi mencari temuan menu dari olahan ikan yang terbaru. “Setelah melihat hasil karya semua peserta, masing-masing pe-serta terinsipirasi lagi membuat produk olahan yang lebih menarik. Tunggu saja tahun depan,” kata Yul�tri.

Data terhimpun, peserta lomba ini be-rasal dari Dispenda, KPT Satu Atap, Sek-retariat Pemkab RL, DPRD RL, BPMPD RL, Dukcapil RL, Diskopukmperindag RL, Inspektorat RL, Dispora RL, BP4K RL, Kecamatan Curup, Bappeda RL, BKD RL, Stain Curup, Dinsosnakertrans RL, Dishut-bun RL, BPP dan KB RL, PDAM RL, Diknas RL, Dinkes RL, Dishubkominfo RL, RSUD RL , Kecamatan BUR, KPU RL, Kecamatan SBR, Dinas PU RL hingga Kecamatan Kota Padang.(**)

TUSDA/RB

KREATIF: Hasil produk olahan berbahan ikan tawar ditampilkan para peserta dengan berbagai variasi.

7 Siswa SMA RLTidak Lulus UnasTerbanyak Siswa Jurusan IPS

CURUP – Sesuai jadwal, hasil Ujian Nasional (Unas) tingkat SMA/SMK/MA Kabupaten Rejang Lebong (RL) akan di-umumkan Jumat (24/5) hari ini. Informasi yang diperoleh RB, dari 1.930 siswa SMA/MA di Kabupaten RL yang menjadi peserta Unas, sebanyak 6 siswa tidak lulus atau 0,31 persen. Se-dangkan dari 989 peserta Unas SMK, hanya 1 orang yang tidak lulus atau 0,10 persen.

Dari jumlah 6 orang yang tidak lulus Unas SMA/MA, 5 orang tidak lulus pada mata pelajaran IPS dan 1 orang tidak lulus karena gagal pada mata pelajaran IPA. Data yang diperoleh RB dari Dispendik Provinsi Bengkulu, total nilai rerata hasil Unas SMA/MA di Rejang Lebong 6,74.

Bila tidak ada aral melintang, hasil lengkap Unas SMA se-derajat di Rejang Lebong akan diumumkan serentak di seko-lah-sekolah pada Jumat (24/5) hari ini.

Kadis Diknas Rejang Lebong, Syafewi, S.Pd, MM ketika dikon-�rmasi mengenai hasil Unas SMA sederajat mengatakan pihaknya akan merekap dulu di tingkat kabupaten. Pihaknya juga bakal melakukan kon�r-masi kembali nilai hasil Unas ketujuh siswanya tersebut.

Syafewi menjelaskan, peme-rintah memberikan tenggang waktu 7 hari bagi sekolah di da-erah untuk mengajukan kon�r-masi ulang. “Dalam rapat kelu-lusan di Diknas Provinsi sudah ditegaskan, siswa yang dinya-takan tidak lulus pada peng-umuman besok (hari ini, red), belum tentu tidak lulus karena siapa tahu ada kesalahan atau human error. Jenisnya bisa jadi kesalahan pencantuman nilai, atau jawaban pada LJK (Lem-bar Jawaban Komputer) yang tidak terbaca. Jadi 7 hari waktu yang diberikan khusus untuk memeriksa kembali berkas uji-an siswa yang dinyatakan tidak lulus,” jelas Syafewi. (cuy)

Pengusutan SPPD Dewan 2010 Terkendala Hasil Audit BPKP

CURUP – Hingga kini masih belum ada kejelasan mengenai kelanjutan pengusutan dugaan korupsi pada Surat Perintah Perjalanan Dinas (SPPD) DPRD Rejang Lebong (RL) tahun 2010 – 2011. Informasinya, Kejari Curup masih terkendala ha-sil audit investigasi BPKP Bengkulu. “BPKP belum juga menyerahkan hasil audit investigasi kepada Kejari Curup. Padahal katanya audit terse-but sudah selesai,” ungkap sumber RB di internal Kejari Curup.

Dibeberkan, BPKP Bengkulu telah melakukan pemeriksaan terhadap sejumlah usaha angkutan jasa travel yang ada di RL. Setidaknya ada 6 pe-rusahaan jasa angkutan yang tercan-tum sebagai jasa transportasi ang-

gota DPRD dalam laporannya. Di bagian lain, Sekretaris Dewan

(Sekwan) RL, Farid Abdulah, SH tak menampik informasi BPKP telah melakukan pemeriksaan terhadap sejumlah jasa travel tersebut. “Saya belum dapat kon�rmasi ulang terka-ity audit tersebut,” kata Farid.

Farid yang belum lama menjabat sebagai Sekwan RL juga mengaku belum menerima laporan pertang-gungjawaban atas penggunaan dana yang sedang diusut oleh jaksa terse-but. “Sejauh ini saya baru mengeta-hui ada audit dari BPKP. Diantaranya sejumlah travel yang dimintai ket-erangan. Selebihnya saya juga belum menerima Lpj dari Sekwan sebelum-nya,” terang Farid.(cuy)

DARMANSYAH