1
ALUR PENDAFTARAN YUDISIUM DOKTER FKUB BATCH 1 2015 1. Yudisium Dokter Batch 1 rencana akan diadakan pada tanggal 9 atau tanggal 16 april ( tergantung surat resmi dari panitia pusat sampai di FK) karena sebagai dasar dilaksanakan Yudisium adalah berkas pengumuman LULUS UKMPPD resmi dari panitia pusat, secara tradisi Yudisium Dokter diadakan pada hari kamis (menurut mas agus), bisa juga berubah sesuai dengan jadwal kosong dekanat. 2. Berkas-berkas yang harus di siapkan antara lain : a. Fotokopi Ijazah Terakhir (S.Ked) yang sudah Legalisir 1 lembar b. Fotokopi KTM 1 lembar c. Foto berwarna background biru dengan ukuran 3x4 sebanyak 2 lembar kertas DOP dengan pakaian nasional (laki-laki : jas terang, tidak boleh warna hitam; perempuan : kebaya) di belakang foto diberikan nama lengkap dan NIM d. Mengisi Formulir Pendaftaran (yang terlampir di email ini, contoh pengisian juga kami lampirkan di email ini) di print/fotokopi dengan ukuran kertas F4 e. Buku Hijau Rotasi Klinik yang sudah tercantum tanggal siklus pada tiap Lab. 3. Peserta harus mengisi Form Biodata Online di link berikut http://goo.gl/forms/WGs6kqlUdG 4. Peserta mengirimkan 2 soft copy file foto dengan ketentuan a. Foto Background bebas, Pose bebas, pakaian bebas rapi sopan ( boleh close up atau seluruh badan) b. Foto background Biru sesuai dengan yang di kumpulkan (sesuai dengan Hardcopy) c. Ukuran tidak lebih dari 2 MB tiap file d. Dengan subjek : Foto Yudisium Nama ( contoh : Foto Yudisium Yordan Wicaksono A) e. File foto di beri identitas dengan format : NIM-nama ( contoh : 091071061-Yordan Wicaksono A) f. Dikirimkan ke email [email protected] 5. Seluruh persyaratan di kumpulkan selambat-lambatnya tanggal 2 April, jika Yudisium diadakan tanggal 9, akan tetapi akan di perpanjang jika jadwal yudisium di undur. Alur Pendaftaran Yudisium • Siapkan Formulir • Siapkan semua persyaratan • Isi Form Online • Upload Foto Rumah • menunjukkan berkas-berkas kelengkapan ke TKP • meminta tanda tangan di Formulir poin 1 dan 3 TKP (Mas Agus/Mbak Dwi) • Meminta tanda tangan Mas Hudi bagian keuangan pada point 2 • Meminta tanda tangan kasubbag Akademik Jika ke 3 tanda tangan sudah lengkap FKUB Lantai 5 mengumpulkan semua berkas yang sudah lengkap beserta formulir pendaftaran TKP

Alur Pendaftaran Yudisium Dokter Fkub Batch 1 2015

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Alur pendafataran yudisium FKUB 2015

Citation preview

Page 1: Alur Pendaftaran Yudisium Dokter Fkub Batch 1 2015

ALUR PENDAFTARAN YUDISIUM DOKTER FKUB BATCH 1 2015

1. Yudisium Dokter Batch 1 rencana akan diadakan pada tanggal 9 atau tanggal 16 april (

tergantung surat resmi dari panitia pusat sampai di FK) karena sebagai dasar dilaksanakan

Yudisium adalah berkas pengumuman LULUS UKMPPD resmi dari panitia pusat, secara tradisi

Yudisium Dokter diadakan pada hari kamis (menurut mas agus), bisa juga berubah sesuai

dengan jadwal kosong dekanat.

2. Berkas-berkas yang harus di siapkan antara lain :

a. Fotokopi Ijazah Terakhir (S.Ked) yang sudah Legalisir 1 lembar

b. Fotokopi KTM 1 lembar

c. Foto berwarna background biru dengan ukuran 3x4 sebanyak 2 lembar kertas DOP

dengan pakaian nasional (laki-laki : jas terang, tidak boleh warna hitam; perempuan :

kebaya) di belakang foto diberikan nama lengkap dan NIM

d. Mengisi Formulir Pendaftaran (yang terlampir di email ini, contoh pengisian juga kami

lampirkan di email ini) di print/fotokopi dengan ukuran kertas F4

e. Buku Hijau Rotasi Klinik yang sudah tercantum tanggal siklus pada tiap Lab.

3. Peserta harus mengisi Form Biodata Online di link berikut http://goo.gl/forms/WGs6kqlUdG

4. Peserta mengirimkan 2 soft copy file foto dengan ketentuan

a. Foto Background bebas, Pose bebas, pakaian bebas rapi sopan ( boleh close up atau

seluruh badan)

b. Foto background Biru sesuai dengan yang di kumpulkan (sesuai dengan Hardcopy)

c. Ukuran tidak lebih dari 2 MB tiap file

d. Dengan subjek : Foto Yudisium Nama ( contoh : Foto Yudisium Yordan Wicaksono A)

e. File foto di beri identitas dengan format : NIM-nama ( contoh : 091071061-Yordan

Wicaksono A)

f. Dikirimkan ke email [email protected]

5. Seluruh persyaratan di kumpulkan selambat-lambatnya tanggal 2 April, jika Yudisium diadakan

tanggal 9, akan tetapi akan di perpanjang jika jadwal yudisium di undur.

Alur Pendaftaran Yudisium

• Siapkan Formulir

• Siapkan semua persyaratan

• Isi Form Online

• Upload Foto

Rumah

• menunjukkan berkas-berkas kelengkapan ke TKP

• meminta tanda tangan di Formulir poin 1 dan 3

TKP (Mas Agus/Mbak

Dwi)

• Meminta tanda tangan Mas Hudi bagian keuangan pada point 2

• Meminta tanda tangan kasubbag Akademik Jika ke 3 tanda tangan sudah lengkap

FKUB Lantai 5

mengumpulkan semua berkas yang

sudah lengkap beserta formulir

pendaftaran

TKP