17
ANALISIS SISTEM KONTROL PADA HIGH TEMPERATURE FLARE SYSTEM 60.0 DI JOINT OPERATING BODY PERTAMINA PETROCHINA EAST JAVA (JOB P- PEJ) NAMA : VICTOR WELLYATER NPM : 18410369 PEMBIMBING : Dr. Ir. HARTONO SISWONO,.MT Penulisan Ilmiah - Universitas Gunadarma

ANALISIS SISTEM KONTROL PADA HIGH …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/10933/1/Slide... · JOB PERTAMINA PETROCHINA EAST JAVA (JOB P-PEJ) Kerja praktek dilaksanakan

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: ANALISIS SISTEM KONTROL PADA HIGH …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/10933/1/Slide... · JOB PERTAMINA PETROCHINA EAST JAVA (JOB P-PEJ) Kerja praktek dilaksanakan

ANALISIS SISTEM KONTROL

PADA HIGH TEMPERATURE

FLARE SYSTEM 60.0 DI JOINT

OPERATING BODY PERTAMINA

PETROCHINA EAST JAVA (JOB P-

PEJ)

NAMA : VICTOR WELLYATER

NPM : 18410369

PEMBIMBING : Dr. Ir. HARTONO SISWONO,.MT

Penulisan Ilmiah - Universitas Gunadarma

Page 2: ANALISIS SISTEM KONTROL PADA HIGH …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/10933/1/Slide... · JOB PERTAMINA PETROCHINA EAST JAVA (JOB P-PEJ) Kerja praktek dilaksanakan

LATAR BELAKANG

RUANG LINGKUP

TUJUAN PENELITIAN

METODE PENELITIAN

SISTEMATIKA PENULISAN

• Industri membutuhkan

pengolahan, pengukuran dan

pengontrolan yang memiliki

akurasi tinggi.

• High Temperature Flare

System 60.0 adalah sebuah alat

yang berfungsi sebagai media

pembakaran gas H2S.

• Fokus sistem kontrol pada HTF System 60.0

• Rangkaian Sekuensial HTF System 60.0 dari sour

gas hingga menjadi flare serta komponennya

• Memahami sistem pengontrolan HTF System 60.0

• Gambaran riil sistem kontrol dalam industri

Minyak dan Gas

• Observasi

• Diskusi

• Studi Literatur

• Bab I. Pendahuluan

• Bab II. Profil Perusahaan

• Bab III. Landasan Teori

• Bab IV. Hasil

Analisa & Penelitian

• Bab V. Penutup

Penulisan Ilmiah - Universitas Gunadarma

PENDAHULUAN

Page 3: ANALISIS SISTEM KONTROL PADA HIGH …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/10933/1/Slide... · JOB PERTAMINA PETROCHINA EAST JAVA (JOB P-PEJ) Kerja praktek dilaksanakan

JOB PERTAMINA PETROCHINA EAST JAVA

(JOB P-PEJ)

Kerja praktek dilaksanakan di JOB Pertamina Petrochina East

Java yang berkantor pusat di Patra Office Tower 5TH Floor Jl. Jend Gatot

Subroto Kav 32-34 Jakarta dan memiliki kantor cabang di Kabupaten

Bojonegoro , Jawa Timur.

JOB Pertamina Petrochina East Java (JOB P-PEJ) merupakan

perusahaan kontraktor yang bergerak dibidang sumber daya alam minyak

dan gas Bumi. JOB Pertamina Petrochina East Java merupakan bentuk

jalinan kerjasama antara PT. Pertamina dengan Petrochina Internasional

yang berasal dari China, untuk mengadakan pengeksploitasian ladang

minyak dan gas Bumi di daerah Blok Tuban.

Penulisan Ilmiah - Universitas Gunadarma

Page 4: ANALISIS SISTEM KONTROL PADA HIGH …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/10933/1/Slide... · JOB PERTAMINA PETROCHINA EAST JAVA (JOB P-PEJ) Kerja praktek dilaksanakan

Sebelum menjadi JOB Pertamina Petrochina East Java (JOB P-PEJ), Perusahaan ini

sudah beberapa kali berganti nama

JOB Pertamina Trend Tuban

(Trend Internasional.Ltd)

1988 - 1993

JOB Pertamina Santa Fe Tuban

(Santa Fe Resources Java.Ltd)

1993 - 2001

JOB Pertamina Devon Tuban

2001 - 2002

JOB Pertamina Petrochina East Java

(Petrochina Internasional)

2002 - sekarang

SK Direktur Utama PT. PERTAMINA pada No.

533/C00000/2002 – S1 tanggal 27 Juni 2002 dan No.

562/C00000/2002 tanggal 4 Juli 2002

Penulisan Ilmiah - Universitas Gunadarma

Page 5: ANALISIS SISTEM KONTROL PADA HIGH …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/10933/1/Slide... · JOB PERTAMINA PETROCHINA EAST JAVA (JOB P-PEJ) Kerja praktek dilaksanakan

Wilayah Operasi JOB Pertamina Petrochina East Java

Kabupaten Tuban

Di Kecamatan Soko terdapat 23 sumur yang dilakukan pengeboran dari

jumlah tersebut hanya 20 (18 Pompa dan 2 Injeksi) sumur yang

berproduksi sedangkan sisanya dinyatakan kering. Terbagi menjadi Pad A,

Pad B, Pad C dan CPA (Central Processing Area) yang merupakan tempat

pengolahan minyak mentah.

Kabupaten Bojonegoro

Terdapat 4 sumur, satu sumur berada di Karanganyar

(Karanganyar#1) dan lainya di Sukowati (Sukowati#1, Sukowati#2,

Sukowati#2).

Kabupaten Lamongan, Gresik, Sidoarjo dan Mojokerto

Di Kabupaten Lamongan hanya satu sumur yang dilakukan pengeboran,

yaitu sumur Gondang#01. Pada tahun 2005 JOB P-PEJ melakukan

pengembangan daerah produksi dengan menambah satu sumur yang

bernama Resik#01 terdapat di Lengowangi Kabupaten Gresik.

Penulisan Ilmiah - Universitas Gunadarma

Page 6: ANALISIS SISTEM KONTROL PADA HIGH …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/10933/1/Slide... · JOB PERTAMINA PETROCHINA EAST JAVA (JOB P-PEJ) Kerja praktek dilaksanakan

Deskripsi Proses Produksi

JOB P-PEJ memperoleh sour crude oil dari reservoir , proses pengolahan dilakukan di Central

Processing Area (CPA) .

Sour crude oil - Three Phase Separator - Stripping Unit - Oil Gas Boot

- Sweet Crude Oil – Storage Tank - Floating Storage Offloading (FSO)

Penulisan Ilmiah - Universitas Gunadarma

Page 7: ANALISIS SISTEM KONTROL PADA HIGH …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/10933/1/Slide... · JOB PERTAMINA PETROCHINA EAST JAVA (JOB P-PEJ) Kerja praktek dilaksanakan

LANDASAN TEORI

Sistem Kontrol

Merupakan proses pengaturan atau

pengendalian terhadap satu atau

bebrapa besaran (variabel, parameter)

sehingga berada pada suatu harga

atau dalam suatu rangkuman harga

(range) tertentu.

Pengelompokan Sistem Kontrol

1. Manual dan Otomatis

2. Close Loop dan Open Loop

3. Kontinu (analog) dan

Diskontinu (digital)

Karakteristik Sistem Kontrol

Sistem Kontrol Proses

Sistem kontrol proses dapat didefinisikan

sebagai fungsi dan operasi yang perlu untuk

bahan baik secara fisik maupun kimia. Di

Industri sistem kontrol proses ditujukan

pembuatan dan pemrosesan produk.

Variabel Sistem

1. Set Point

2. Masukan Acuan

3. Keluaran yang dikontrol

4. Manipulated Variabel

5. Feedback Signal

6. Kesalahan/Error

7. Sinyal Gangguan

Penulisan Ilmiah - Universitas Gunadarma

Page 8: ANALISIS SISTEM KONTROL PADA HIGH …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/10933/1/Slide... · JOB PERTAMINA PETROCHINA EAST JAVA (JOB P-PEJ) Kerja praktek dilaksanakan

Programmable Logic Controller

(PLC)

Modul Input /Output

The Program Recorder / Player

Programmer/ Monitor

Printer

CPU

(Central Processing Unit)

Programmable Logic Controller (PLC) merupakan perangkat elektronik yang

mempunyai fungsi khusus yakni logic, sequencing, timing, counting dan aritmatika digunakan

dalam sistem digital dan mempunyai memori yang dapat diprogam dan berfungsi untuk

menyimpan perintah-perintah untuk kemudian dieksekusi.

Bagian- bagian Programmable Logic Controller (PLC) :

Penulisan Ilmiah - Universitas Gunadarma

Page 9: ANALISIS SISTEM KONTROL PADA HIGH …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/10933/1/Slide... · JOB PERTAMINA PETROCHINA EAST JAVA (JOB P-PEJ) Kerja praktek dilaksanakan

Dalam dunia industri terdapat jenis fungsi pengendali yang umum digunakan, seperti

sebagai berikut :

G

E

R

A

K

A

N

T

E

K

A

N

A

N

S

U

H

U

P

E

N

C

A

C

A

H

W

A

K

T

U

U

R

U

T

A

N

PENGENDALI

Penulisan Ilmiah - Universitas Gunadarma

Page 10: ANALISIS SISTEM KONTROL PADA HIGH …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/10933/1/Slide... · JOB PERTAMINA PETROCHINA EAST JAVA (JOB P-PEJ) Kerja praktek dilaksanakan

HIGH TEMPERATURE FLARE SYSTEM 60.0

Penulisan Ilmiah - Universitas Gunadarma

Page 11: ANALISIS SISTEM KONTROL PADA HIGH …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/10933/1/Slide... · JOB PERTAMINA PETROCHINA EAST JAVA (JOB P-PEJ) Kerja praktek dilaksanakan

Mengapa ada HTF System 60.0

1. Membuang dan membakar hidokarbon dengan aman, handal

dan efisien

2. Mengurangi pembakaran untuk seluruh rentang operasi

3. Memastikan panas hasil pembakaran tidak keluar ke lingkungan.

4. Mengurangi penyinaran (iluminasi) hasil pembakaran

hidrokarbon.

Memastikan tingkat kebisingan tidak melebihi masksimum.

High Temperature Flare System 60.0 merupakan sebuah unit proses

yang berfungsi untuk membakar sour gas yang berasal dari stripper,

gas boot dan tangki. Di CPA (Central Processing Area) JOB P-PEJ

memiliki dua jenis alat proses yang berfungsi untuk membakar sour

gas, yang pertama adalah EPS Flare FL-100.

Penulisan Ilmiah - Universitas Gunadarma

Page 12: ANALISIS SISTEM KONTROL PADA HIGH …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/10933/1/Slide... · JOB PERTAMINA PETROCHINA EAST JAVA (JOB P-PEJ) Kerja praktek dilaksanakan

High Temperature Flare System 60.0

memiliki perangkat Input dan Output yang

kemudian akan diolah oleh PLC pada perangkat

Burner Control Unit (6110). Burner Control Unit

(6110) adalah PLC yang menerima data input

dari berbagai komponen (sensor), mengeksekusi

program yang disimpan dalam memori dan

mengirimkan perintah output yang tepat untuk

mengendalikan pembakaran pada High

Temperature Flare System 60.0 dalam pmencapai

kondisi set point. Sistem input dan output Burner

Control Unit (6110) membentuk interface dengan

komponen yang dihubungkan pada pengontrol.

Tujuan interface ini adalah untuk kondisi

berbagai sinyal yang diterima dari atau

dikirmkan ke komponen medan eksternal.

Komponen input seperti Termhocouple Type K

(5120A, 5120B) dan UV Flame Sensor (5320)

serta komponen output seperti Butterfly Valve

(1100) dan Pilot SDV Selenoid Valve (1210) diberi

pengawatan kuat ke terminal pada modul input

atau output Burner Control Unit (6110).

Penulisan Ilmiah - Universitas Gunadarma

Page 13: ANALISIS SISTEM KONTROL PADA HIGH …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/10933/1/Slide... · JOB PERTAMINA PETROCHINA EAST JAVA (JOB P-PEJ) Kerja praktek dilaksanakan

Main Proses dalam mencapai Normal Running

Associated Gas

Combustion GAS

IgnationElectrode

Main Flame

TCV SDV

Main Pilot

Supply associated

Gas (Selenoid

Valve)

TermokopelPanel(PLC)

Variabel yang dikontrol HTF System 60.0

Penulisan Ilmiah - Universitas Gunadarma

Page 14: ANALISIS SISTEM KONTROL PADA HIGH …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/10933/1/Slide... · JOB PERTAMINA PETROCHINA EAST JAVA (JOB P-PEJ) Kerja praktek dilaksanakan

Rangkaian Kerja HTF System 60.0

Penulisan Ilmiah - Universitas Gunadarma

Page 15: ANALISIS SISTEM KONTROL PADA HIGH …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/10933/1/Slide... · JOB PERTAMINA PETROCHINA EAST JAVA (JOB P-PEJ) Kerja praktek dilaksanakan

Sistem Proteksi pada HTF System 60.0

Penulisan Ilmiah - Universitas Gunadarma

Page 16: ANALISIS SISTEM KONTROL PADA HIGH …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/10933/1/Slide... · JOB PERTAMINA PETROCHINA EAST JAVA (JOB P-PEJ) Kerja praktek dilaksanakan

KESIMPULAN

High Temperature Flare System 60.0 adalah unit proses yang berfungsi untuk membakar sour gas yang

berasal dari stripper, gas boot dan tangki dengan banyak kelebihan. Unit ini merupakan bagian dari sebuah

proses secara keseluruhan pengolahan minyak yang berasal dari reservoir, hingga menjadi crude oil pada

Joint Operating Body Pertamina Petrochina East Java (JOB P-PEJ).

Sistem kontrol pada High Tempeature Flare System 60.0 terdiri dari pengendali tekanan, gerakan,

waktu, suhu, pencacahan, urutan dan di kontrol menggunakan perangkat PLC pabrikan Allen Bradley dan

diawasi prosesnya oleh operator yang berada di tempat yang berbeda. Proses normal running merupakan

tahapan yang ingin dicapai oleh High Tempeature Flare System 60.0 dalam melakukan pembakaran sour gas

dengan suhu yang mencapai set point, set point tersebut adalah batasan suhu pembakaran yang berada pada

600oF hingga 1800oF.

Secara umum pemakaian sistem kontrol banyak ditemui, pemakaian sistem kontrol dapat

dikelompokkan sebagai berikut :

•Pengontrol Proses : Temperatur, tekanan, tinggi permukaan cairan, viskositas dan lain-lain.

•Pembangkit tenaga listrik (pengontrolan distribusi tenaga)

•Pengontrolan numerik (Numerical Control,N/C) : Pengontrolan operasi yang membutuhkan ketelitian tinggi

dalam proses berulang-ulang.

•Tranportasi : elevator, escalator, pesawat terbang, pengendalian kapal, conveyor (ban berjalan) dan lain-lain.

•Servomekanis

Penulisan Ilmiah - Universitas Gunadarma

Page 17: ANALISIS SISTEM KONTROL PADA HIGH …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/10933/1/Slide... · JOB PERTAMINA PETROCHINA EAST JAVA (JOB P-PEJ) Kerja praktek dilaksanakan

TERIMA KASIH

Penulisan Ilmiah - Universitas Gunadarma