11
IJCCS, Vol.x, No.x, Julyxxxx, pp. 1~5 ISSN: 1978-1520 1 Received June1 st ,2012; Revised June25 th , 2012; Accepted July 10 th , 2012 Aplikasi Reservasi Tempat Makan PT Artha Lucky Home Jaya Pada Café B.A.S.E.N.G.L.A Berbasis Web Fadli Irwansyah Putra 1 , Antonius Wahyu Sudrajat 2 1,2 Kampus AMIK MDP Palembang; JL. Rajawali no 14, Palembang 3 Jurusan Manajemen Informatika, AMIK MDP, Palembang e-mail: 1 [email protected], 2 [email protected] Abstrak PT. ARTHA LUCKY HOME JAYA pada cafe B.A.S.E.N.G.L.A yang bergerak dibidang kuliner. Saat ini dalam mengembangkan produk makanan dan reservasi tersebut cafe ini masih menggunakan telepon dan konsumen harus datang dulu ke cafe tersebut dalam melakukan reservasi, hal tersebut menyebabkan masih terbatasnya kemajuan usaha yang dilakukan oleh cafe. Terutama dalam reservasi dan memperkenalkan produk makanan yang baru. Oleh karena itu penulis akan membuat Aplikasi Reservasi Tempat Makan PT. Artha Lucky Home Jaya pada Cafe B.A.S.E.N.G.L.A berbasis web. Metodologi yang digunakan adalah metodologi Iteratif (iterative model) mengkombinasikan proses-proses pada model air terjun dan iterative pada model prototype. Adapun tahapan-tahapan metode iterative meliputi Perencanaan, analisis, perancangan, implementasi, dan pemeliharaan. Dalam tahap perancangan ini digunakan Diagram DFD (Data Flow Diagram), ERD (Entity Relationship Diagram), Rich Picture, Diagram Konteks, Diagram Nol serta Diagram Rinci. Hasil yang ingin dicapai adalah dapat merancang aplikasi yang diharapkan mampu memberikan kemudahan kepada perusahaan untuk melakukan hubungan yang baik kepada pelanggan. Kata kunci : Aplikasi, Reservasi, MySql. Abstract PT. ARTHA LUCKY AT HOME JAYA cafe B.A.S.E.N.G.L.A Engaged culinary field. When singer hearts develop products FOOD And these reservations are still using phone cafe singer Dan CONSUMER first Must Come Into the cafe hearts making a reservation, the cause is still limited HAL Progress The efforts made by the cafe. Especially hearts reservation And INTRODUCING FOOD The new products. By THEREFORE author will MAKE Applications reservation Dining PT. Artha Jaya IN Cafe Lucky Home Based B.A.S.E.N.G.L.A web. Methodology The methodology used is iterative (iterative model) combines process-Process Model and Model plane plummeted ON THE recurring prototype. The Stages repetitive method includes planning, analysis, design, implementation, and maintenance. In the design stage singer used Diagram DFD (Data Flow Diagram), ERD (Entity Relationship Diagram), Rich Picture, Diagram Context, Diagram Zero And Detailed Diagram. Want Results can be achieved is to design applications Expected shown Able to provide convenience to the Company to conduct a review of Connection shown to customers. Keywords : Application, Reservation, MySql.

Aplikasi Reservasi Tempat Makan PT Artha Lucky Home … no 14, Palembang 3Jurusan Manajemen Informatika, AMIK MDP, Palembang e-mail: [email protected], [email protected]

  • Upload
    vandieu

  • View
    220

  • Download
    4

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Aplikasi Reservasi Tempat Makan PT Artha Lucky Home … no 14, Palembang 3Jurusan Manajemen Informatika, AMIK MDP, Palembang e-mail: 1faldy.decemberboy@mhs.mdp.ac.id, 2wahyu.sudrajat@mdp.ac.id

IJCCS, Vol.x, No.x, Julyxxxx, pp. 1~5

ISSN: 1978-1520 1

Received June1st,2012; Revised June25th, 2012; Accepted July 10th, 2012

Aplikasi Reservasi Tempat Makan PT Artha Lucky Home

Jaya Pada Café B.A.S.E.N.G.L.A Berbasis Web

Fadli Irwansyah Putra1, Antonius Wahyu Sudrajat2

1,2Kampus AMIK MDP Palembang; JL. Rajawali no 14, Palembang 3Jurusan Manajemen Informatika, AMIK MDP, Palembang

e-mail: [email protected], [email protected]

Abstrak

PT. ARTHA LUCKY HOME JAYA pada cafe B.A.S.E.N.G.L.A yang bergerak dibidang

kuliner. Saat ini dalam mengembangkan produk makanan dan reservasi tersebut cafe ini masih

menggunakan telepon dan konsumen harus datang dulu ke cafe tersebut dalam melakukan

reservasi, hal tersebut menyebabkan masih terbatasnya kemajuan usaha yang dilakukan oleh

cafe. Terutama dalam reservasi dan memperkenalkan produk makanan yang baru. Oleh karena

itu penulis akan membuat Aplikasi Reservasi Tempat Makan PT. Artha Lucky Home Jaya pada

Cafe B.A.S.E.N.G.L.A berbasis web. Metodologi yang digunakan adalah metodologi Iteratif

(iterative model) mengkombinasikan proses-proses pada model air terjun dan iterative pada

model prototype. Adapun tahapan-tahapan metode iterative meliputi Perencanaan, analisis,

perancangan, implementasi, dan pemeliharaan. Dalam tahap perancangan ini digunakan

Diagram DFD (Data Flow Diagram), ERD (Entity Relationship Diagram), Rich Picture,

Diagram Konteks, Diagram Nol serta Diagram Rinci. Hasil yang ingin dicapai adalah dapat

merancang aplikasi yang diharapkan mampu memberikan kemudahan kepada perusahaan

untuk melakukan hubungan yang baik kepada pelanggan.

Kata kunci : Aplikasi, Reservasi, MySql.

Abstract PT. ARTHA LUCKY AT HOME JAYA cafe B.A.S.E.N.G.L.A Engaged culinary field.

When singer hearts develop products FOOD And these reservations are still using phone cafe

singer Dan CONSUMER first Must Come Into the cafe hearts making a reservation, the cause

is still limited HAL Progress The efforts made by the cafe. Especially hearts reservation And

INTRODUCING FOOD The new products. By THEREFORE author will MAKE Applications

reservation Dining PT. Artha Jaya IN Cafe Lucky Home Based B.A.S.E.N.G.L.A web.

Methodology The methodology used is iterative (iterative model) combines process-Process

Model and Model plane plummeted ON THE recurring prototype. The Stages repetitive method

includes planning, analysis, design, implementation, and maintenance. In the design stage

singer used Diagram DFD (Data Flow Diagram), ERD (Entity Relationship Diagram), Rich

Picture, Diagram Context, Diagram Zero And Detailed Diagram. Want Results can be achieved

is to design applications Expected shown Able to provide convenience to the Company to

conduct a review of Connection shown to customers.

Keywords : Application, Reservation, MySql.

Page 2: Aplikasi Reservasi Tempat Makan PT Artha Lucky Home … no 14, Palembang 3Jurusan Manajemen Informatika, AMIK MDP, Palembang e-mail: 1faldy.decemberboy@mhs.mdp.ac.id, 2wahyu.sudrajat@mdp.ac.id

ISSN: 1978-1520

IJCCS Vol. x, No. x, July201x : first_page–end_page

2

1. PENDAHULUAN

T. Artha Lucky Home Jaya pada café B.A.S.E.N.G.L.A mulai berdiri pada tanggal 13

November 2014 yang berlokasi di Jl. Wijaya Kusuma No.11, Bukit Lama, Ilir Barat,

Demang Lebar Daun Palembang. Café B.A.S.E.N.G.L.A merupakan konsep baru tempat

nongkrong di Palembang, Resto dan coffee House dengan fasilitas yang tersedia diantaranya

Mini Cinema, Karaoke Hall, Nonton bareng, live music accoustic dan masih banyak fasilitas

lainnya [1].

Saat ini karyawan café B.A.S.E.N.G.L.A mengalami kesulitan dalam mengelola data

reservasi tempat makan, karena keluhan pelanggan yang harus memilih meja dengan

mendatangi café atau melalu telepon sehingga pelanggan tidak mengetahui pasti bentuk meja

dan produk resto yang ditawarkan café. Tidak adanya informasi reservasi café yang

menghubungkan antara café dan pelanggan, seperti hal nya café yang sudah di reservasi

pelanggan lain dengan tanggal yang sama [2].

Melihat permasalahan tersebut maka selayaknya menggunakan suatu sistem yaitu aplikasi

reservasi tempat makan pada café tersebut. Dengan adanya teknologi ini, teraturnya sistem

reservasi café dan memudahkan pelanggan dalam melakukan reservasi atau melihat harga

produk resto café tersebut. Oleh karena itu penulis bermaksud untuk menyusun judul Tugas

Akhir dengan judul “Aplikasi Reservasi Tempat Makan PT Artha Lucky Home Jaya pada

Café B.A.S.E.N.G.L.A Berbasis Web” [3].

2. METODE PENELITIAN

2.1 Tinjauan Pustaka

2.1.1 Aplikasi

Aplikasi adalah bagian dari perangkat lunak selain perangkat lunak sistem yang

merupakan program komputer yang ditulis dalam suatu bahasa pemrograman dan

dipergunakan dalam menyelesaikan masalah tertentu [1].

2.1.2 MySql

MySQl adalah database yang menghubungkan script php menggunakan perintah query

dan escaps character yang sama dengan php. MySQL mempunyai tampilan client yang

mempermudah Anda dalam mengakses database dengan kata sandi untuk mengijinkan

proses yang bisa Anda lakukan [10].

2.1.3 PHP (Personal Hypertext Prepocessor)

PHP adalah salah satu bahasa pemograman skrip yang dirancang untuk

mengembangkan aplikasi web browser, program yang ditulis dengan PHP akan di-

parsing di dalam web server oleh interpreter [5].

2.1.4 XAMPP

XAMPP merupakan paket PHP dan MySQL berbasis open source, yang dapat

digunakan sebagai tool pembantu pengembangan aplikasi berbasis PHP. XAMPP

mengombinasikan beberapa paket tersebut yaitu : Apache HTTPD, MySQL, PHP, Perl,

FileZilla FTP Server, PhpMyAdmin, OpenSSL, freeType, Webalizer, mod

perl,eAccelerator, mcrypt, SQLite, Mercury Mail Transport System, fake sendmail for

windows, FPDF Class [6].

2.2 Metodologi Pengembangan Sistem

Dalam melakukan penelitian ini, metodologi sangat diperlukan sebagai pedoman

tentang bagaimana dan apa saja yang harus dilakukan selama pengembangan sistem ini.

Pada penulisan tugas akhir ini penulis menggunakan metodologi Iteratif. Model iteratif

P

Page 3: Aplikasi Reservasi Tempat Makan PT Artha Lucky Home … no 14, Palembang 3Jurusan Manajemen Informatika, AMIK MDP, Palembang e-mail: 1faldy.decemberboy@mhs.mdp.ac.id, 2wahyu.sudrajat@mdp.ac.id

IJCCS ISSN: 1978-1520

Title of manuscript is short and clear, implies research results (First Author)

3

(Iterative model) mengkombinasikan proses-proses pada model air terjun dan iteratif pada

model prototype (Rosa A.S, 2011, h.36).[7] Berikut adalah gambar dari model inkremental:

Sumber : Rosa 2011, h.36

Gambar 2.1 Metodologi Iterasi

Berdasarkan gambar di atas, langkah-langkah pengembangan sistem terbagi atas :

a. Tahap Analisis Pada tahap ini dimana kita berusaha mengenali segenap permasalahan yang muncul pada

pengguna, mengenali komponen-komponen sistem, objek-objek, hubungan antar objek.

Dalam tahapan ini penulis akan melakukan kegiatan observasi, wawancara, studi pustaka

dan pengumpulan dokumen-dokumen terkait dengan observasi yang dilakukan.[7]

b. Tahap Design

Pada tahap ini fitur dan operasi-operasi pada sistem akan dirancang dan dideskripsikan

secara detail. Kegiatan yang akan dilakukan diantaranya adalah pembuatan Entity

Relationship Diagram, DFD (diagram konteks, diagram nol) dan rancangan antar muka. [7]

c. Tahap Code

Pada tahap ini penulis mulai melakukan coding yaitu mengimplementasikan rancangan dari

tahap sebelumnya. Penulis akan mulai membangun sistem administrasi berbasis web

dengan bahasa pemrograman PHP menggunakan SublimeText3, serta MySQL sebagai

media penyimpanan.[7]

d. Tahap Tes/Implementasi

Pada tahap ini penulis mulai melakukan pengoperasian sistem. Hal-hal utama yang

dilakukan diantaranya adalah instalasi program dan hosting web.[7]

3. HASIL DAN PEMBAHASAN

3.1 Analisis Sistem

3.1.1 Prosedur yang Berjalan

1. Prosuder Pemesanan Tempat dan Makanan

Pelanggan datang ke café, lalu pelanggan memilih tempat duduk yang pelanggan

inginkan sesuai dengan kapasitas tamu yang akan datang namun tidak dengan tempat

Page 4: Aplikasi Reservasi Tempat Makan PT Artha Lucky Home … no 14, Palembang 3Jurusan Manajemen Informatika, AMIK MDP, Palembang e-mail: 1faldy.decemberboy@mhs.mdp.ac.id, 2wahyu.sudrajat@mdp.ac.id

ISSN: 1978-1520

IJCCS Vol. x, No. x, July201x : first_page–end_page

4

yang sudah di pesan sebelum pelanggan yang baru datang, lalu pelanggan bisa

langsung memesan makanan dan di tulis oleh waiters di kertas.

Gambar 1: Rich Picture Pemesanan Tempat dan Makanan

2. Prosuder Pembayaran

Pelanggan membayar uang muka 50% dari total harga dan harus datang ke café

dengan uang tunai.

Gambar 2: Rich Picture Pembayaran

3. Prosedur Pembatalan Reservasi

Pelanggan harus datang atau menelpon ke café tersebut untuk membatalkan

reservasi dengan ketentuan satu hari sebelum hari yang ditentukan namun cafe tidak

dapat mengembalikan uang muka yang sudah di bayar di awal pemesanan tempat.

Gambar 3: Rich Picture Pembatalan Reservasi

3.1.2 Temuan dan Hasil Analisis

Adapun temuan dari hasil dan analisis dapat dilihat pada tabel 3.1

Tabel 3.1 Hasil Analisis

1

Permasalahan

Pelanggan kesulitan dalam melakukan pemesanan tempat.

Sebab

Pelanggan hanya dapat memesan tempat dengan menelpon

atau datang langsung ke tempat tersebut.

Page 5: Aplikasi Reservasi Tempat Makan PT Artha Lucky Home … no 14, Palembang 3Jurusan Manajemen Informatika, AMIK MDP, Palembang e-mail: 1faldy.decemberboy@mhs.mdp.ac.id, 2wahyu.sudrajat@mdp.ac.id

IJCCS ISSN: 1978-1520

Title of manuscript is short and clear, implies research results (First Author)

5

Akibat

Pelanggan sulit untuk datang atau menelpon dengan

keadaan kota yang macet dan sering nya sibuk pada nomor

telpon café.

Rekomendasi

Membuat website yang menampilkan informasi serta dapat

melakukan reservasi tempat maupun pemesanan makanan

secara online.

2 Permasalahan Pelanggan kesulitan dalam sistem pembayaran pemesanan

tempat dan makanan.

Sebab Pelanggan hanya dapat membayar pemesanan tempat

datang langsung ke tempat tersebut dan diharuskan uang

tunai.

Akibat Pelanggan sulit untuk datang atau dengan keadaan kota

yang macet dan sekarang sudah banyak orang yang hanya

menyiapkan debit card untuk menghindari hal buruk yang

akan terjadi.

Rekomendasi Membuat website yang menampilkan informasi serta dapat

melakukan pembayaran reservasi tempat maupun

pemesanan makanan secara online dengan pembayaran via

transfer ke rekening Bank yang ditentukan oleh pihak cafe.

3 Permasalahan Pelanggan kesulitan dalam melakukan pembatalan reservasi

tempat dan makanan.

Sebab Pelanggan hanya dapat melakukan pembatalan reservasi

tempat dan makanan dengan menelpon atau datang

langsung ke tempat tersebut satu hari sebelum hari yang

ditentukan.

Akibat Pelanggan sulit untuk datang atau menelpon dengan

keadaan kota yang macet dan sering nya sibuk pada nomor

telpon café.

Rekomendasi Membuat website yang menampilkan informasi serta dapat

melakukan pembatalan reservasi tempat maupun

pemesanan makanan secara online.

3.2 Kebutuhan Sistem

Dari hasil analisis yang dilakukan, aplikasi yang dibutuhkan oleh PT. Artha Lucky

Home Jaya yaitu:

1. Website yang mempermudah pelanggan untuk melakukan reservasi tempat dan

makanan serta tersedia informasi tentang tempat yang diinginkan dan juga belum di

pesan serta informasi – informasi lainnya.

2. Website yang menggunakan pembayaran via transfer langsung ke café dan melakukan

pembatalan hanya dengan registrasi ke aplikasi tersebut.

3.3 Rancangan Data Logis

ERD (Entity Relationship Diagram) adalah dagram yang menunjukkan informasi

dibuat, disimpan, dan digunkan dalam sistem bisnis.

Page 6: Aplikasi Reservasi Tempat Makan PT Artha Lucky Home … no 14, Palembang 3Jurusan Manajemen Informatika, AMIK MDP, Palembang e-mail: 1faldy.decemberboy@mhs.mdp.ac.id, 2wahyu.sudrajat@mdp.ac.id

ISSN: 1978-1520

IJCCS Vol. x, No. x, July201x : first_page–end_page

6

Gambar 4: Diagram ERD

3.4 Diagram Konteks

Diagram konteks sistem dapat dilihat pda gambar 5.

Gambar 5: Diagram Konteks

3.5 Diagram Nol

Diagram nol dapat dilihat pda gambar 6.

Page 7: Aplikasi Reservasi Tempat Makan PT Artha Lucky Home … no 14, Palembang 3Jurusan Manajemen Informatika, AMIK MDP, Palembang e-mail: 1faldy.decemberboy@mhs.mdp.ac.id, 2wahyu.sudrajat@mdp.ac.id

IJCCS ISSN: 1978-1520

Title of manuscript is short and clear, implies research results (First Author)

7

Gambar 6: Diagram Nol

3.6 Rancangan Antarmuka

3.6.1 Menu Login

Pada tampilan menu login ini digunakan admin dan pelanggan untuk masuk kedalam

sistem. Tampilan menu login dapat di lihat pada Gambar 7.

Page 8: Aplikasi Reservasi Tempat Makan PT Artha Lucky Home … no 14, Palembang 3Jurusan Manajemen Informatika, AMIK MDP, Palembang e-mail: 1faldy.decemberboy@mhs.mdp.ac.id, 2wahyu.sudrajat@mdp.ac.id

ISSN: 1978-1520

IJCCS Vol. x, No. x, July201x : first_page–end_page

8

Gambar 7: Tampilan Menu Login

3.6.2 Menu Pengguna

Pada tampilan menu pengguna ini digunakan admin untuk melihat nama lengkap,

username, password, no telepon, no rekening dan alamat. Admin juga dapat mengubah

data pelanggan jika ada pelanggan yang lupa password. Tampilan menu pengguna dapat

di lihat pada Gambar 8.

Gambar 8: Tampilan Menu Pengguna

3.6.3 Menu Kelola Produk

Pada tampilan menu kelola produk ini digunakan admin untuk menambah,

mengubah dan menghapus data kelola produk. Tampilan menu pengguna dapat di

lihat pada Gambar 9.

Page 9: Aplikasi Reservasi Tempat Makan PT Artha Lucky Home … no 14, Palembang 3Jurusan Manajemen Informatika, AMIK MDP, Palembang e-mail: 1faldy.decemberboy@mhs.mdp.ac.id, 2wahyu.sudrajat@mdp.ac.id

IJCCS ISSN: 1978-1520

Title of manuscript is short and clear, implies research results (First Author)

9

Gambar 9: Tampilan Menu Kelola Produk

3.6.4 Menu Kelola Meja

Pada tampilan menu kelola meja ini digunakan admin untuk menambah, mengubah

dan menghapus data kelola meja. Tampilan menu pengguna dapat di lihat pada Gambar

10.

Gambar 10: Tampilan Menu Kelola Meja

4. KESIMPULAN

Berdasarkan hasil pembahasan pada bab sebelumnya dapat ditarik kesimpulan sebagai

berikut.

1. Aplikasi dapat menyajikan informasi reservasi meja dan menu makanan serta transaksi

pemesanan dengan internet.

Page 10: Aplikasi Reservasi Tempat Makan PT Artha Lucky Home … no 14, Palembang 3Jurusan Manajemen Informatika, AMIK MDP, Palembang e-mail: 1faldy.decemberboy@mhs.mdp.ac.id, 2wahyu.sudrajat@mdp.ac.id

ISSN: 1978-1520

IJCCS Vol. x, No. x, July201x : first_page–end_page

10

2. Aplikasi dapat mempermudah pelanggan dalam melakukan pemesanan tempat makan.

5. SARAN

Saran yang penulis berikan untuk pengguna sistem ini guna memperoleh hasil yang lebih baik.

1. Dikembangkan lagi untuk menyajikan informasi lainnya dalam café seperti paket

ulang tahun.

2. Dibuat versi android agar dapat digunakan tanpa harus login melalui web.

UCAPAN TERIMA KASIH

Selama proses penyusunan laporan tugas akhir ini, begitu banyak kendala dan

permasalahan yang di hadapi penulis. Akan tetapi penulis banyak memperoleh bantuan

informasi dan pengarahan, baik secara langsung maupun tidak langsung dari berbagai pihak

sehingga dapat menyelesaikan tugas akhir ini dengan baik. Untuk itu, tiada kata yang dapat

terucap selain kata-kata terima kasih kepada :

1. Kedua Orang Tua yang terus berusaha tak henti hentinya mendoakan, mendukung dan

menyekolahkan kami beserta saudara kami.

2. Bapak Johannes Petrus, S.Kom, M.T.I, CFP®, QWP® selaku Direktur AMIK MDP. 3. Ibu Desy Iba Ricoida, ST, M.T.I, selaku Pembantu Direktur I AMIK MDP.

4. Ibu Yulistia, S.Kom, M.T.I, selaku Pembantu Direktur II AMIK MDP.

5. Bapak Antonius Wahyu Sudrajat, S.Kom, M.T.I, selaku Pembantu Direktur III AMIK

MDP dan pembimbing saya.

6. Bapak Inayatullah, S.Kom, M.Si, selaku Ketua Program Studi Manajemen Informatika

AMIK MDP.

7. Bapak Yasser Ramadhan selaku penyelia yang sudah meluangkan waktu untuk

memberikan pengarahan dan informasi selama berlangsungnya penyusunan Tugas Akhir

ini.

8. Segenap Dosen AMIK MDP yang selama ini telah memberikan pengajaran serta

bimbingan kepada penulis selama masa studi berlangsung.

9. Staf Administrasi AMIK MDP yang telah membantu mempermudah penulis dalam

menyelesaikan urusan akademis.

10. Terimakasih juga untuk Federica Caroline S.Kom serta Ojan, Jono, Ansori,

Richard, Taufiq, Rizki, Berry, Willy dan teman - teman seperjuangan lainnya yang

tidak bisa disebutkan satu persatu.

DAFTAR PUSTAKA

[1] Fatta, HA 2007, Analisis dan Perancangan Sistem Informasi, Andi Offset,

Yogyakarta.

[2] Hartono, J 2005, Analisis dan Desain, Andi Offset, Yogyakarta.

[3] Kadir, A 2013, Penghantar Teknologi Informasi, Andi Offset, Yogyakarta.

[4] Madcoms 2006, SPL: Macromedia Dreameweaver 8, Andi Publisher, Gavamedia.

[5] Raharjo, B 2014, Modul Pemograman Web, HTML, PHP dan MySql, Modula,

Bandung.

Page 11: Aplikasi Reservasi Tempat Makan PT Artha Lucky Home … no 14, Palembang 3Jurusan Manajemen Informatika, AMIK MDP, Palembang e-mail: 1faldy.decemberboy@mhs.mdp.ac.id, 2wahyu.sudrajat@mdp.ac.id

IJCCS ISSN: 1978-1520

Title of manuscript is short and clear, implies research results (First Author)

11

[6] Riyanto 2014, Membuat Sendiri Aplikasi Web Store dengan PHP, JQuery dan

Microsoft SQL Server, GAVA MEDIA, Yogyakarta.

[7] Rosa, AS 2013, Rekayasa Perangkat Lunak, Informatika, Bandung.

[8] Sadeli, M 2014, Aplikasi Bisnis dengan PHP dan MySql, Maxikom, Palembang.

[9] Sibero, AFK 2014, Web Programming Power Pack, Media Komputer, Jakarta.

[10] Sadeli, Muhammad 2014, Aplikasi Bisnis dengan PHP dan MySql, Maxikom, Palembang.

[11] Sidik, B 2012, Pemograman Web dengan HTML, Informatika, Bandung.

[12] Whitten, JL, Lonnie DB 2007, System Analysis and Design Methods 7th, McGill

Hill, New York.