13
ASAL MULA NEGARA ASAL MULA NEGARA 1. 1. Teori Perjanjian Masyarakat Teori Perjanjian Masyarakat 2. 2. Teori Ketuhanan Teori Ketuhanan 3. 3. Teori Kekuatan Teori Kekuatan 4. 4. Teori Organis Teori Organis 5. 5. Teori Historis Teori Historis

asal-mula-negara

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: asal-mula-negara

ASAL MULA NEGARAASAL MULA NEGARA1.1. Teori Perjanjian MasyarakatTeori Perjanjian Masyarakat2.2. Teori KetuhananTeori Ketuhanan3.3. Teori KekuatanTeori Kekuatan4.4. Teori OrganisTeori Organis5.5. Teori HistorisTeori Historis

Page 2: asal-mula-negara

BENTUK KENEGARAANBENTUK KENEGARAAN

1.1. Negara KesatuanNegara Kesatuan, negara yang merdeka , negara yang merdeka dan berdaulat dimana di seluruh wilayah dan berdaulat dimana di seluruh wilayah negara, yang berkuasa hanyalah satu negara, yang berkuasa hanyalah satu pemerintahan pusat yang mengatur pemerintahan pusat yang mengatur seluruh daerah.seluruh daerah.

2.2. Negara serikatNegara serikat, negara yang terdiri dari , negara yang terdiri dari negara-negara bagian, urusan terperinci negara-negara bagian, urusan terperinci diberikan kepada pemerintah federal, diberikan kepada pemerintah federal, dan sisanya menjadi urusan negara dan sisanya menjadi urusan negara bagian.bagian.

Page 3: asal-mula-negara

NEGARA KESATUANNEGARA KESATUAN

1. 1. Sistem sentralisasiSistem sentralisasi, dimana segala , dimana segala

sesuatu dalam negara langsung diatur sesuatu dalam negara langsung diatur

dan diurus oleh pemerintah pusat dan dan diurus oleh pemerintah pusat dan

daerah tinggal melaksanakan.daerah tinggal melaksanakan. 2. 2. Sistem desentralisasiSistem desentralisasi, dimana kepada , dimana kepada

daerah diberikan kesempatan untuk daerah diberikan kesempatan untuk

mengatur dan mengurus rumah mengatur dan mengurus rumah

tangganya sendiri.tangganya sendiri.

Page 4: asal-mula-negara

PERBANDINGAN PERBANDINGAN NEGARA KESATUAN DENGANNEGARA KESATUAN DENGAN

NEGARA SERIKATNEGARA SERIKATNegara SerikatNegara Serikat1.1. Negara bagian memiliki Negara bagian memiliki

wewenang membuat wewenang membuat UUD sendiri dan UUD sendiri dan wewenang mengatur wewenang mengatur organisasi sendiri.organisasi sendiri.

2.2. UU pusat mengatur hal-UU pusat mengatur hal-hal tertentu telah hal tertentu telah terperinci satu persatu terperinci satu persatu dalam konstitusi federal.dalam konstitusi federal.

Negara KesatuanNegara Kesatuan1.1. Organisasi bagian-bagian Organisasi bagian-bagian

negara secara garis negara secara garis besarnya telah ditetapkan besarnya telah ditetapkan oleh pembentuk UU pusatoleh pembentuk UU pusat

2.2. UU pusat ditetapkan UU pusat ditetapkan dalam rumusan umum, dalam rumusan umum, dan wewenang dan wewenang pembentuk UU yang lebih pembentuk UU yang lebih rendah tergantung pada rendah tergantung pada badan pembentuk UU badan pembentuk UU pusatpusat

Page 5: asal-mula-negara

BENTUK KENEGARAAN BENTUK KENEGARAAN LAINNYALAINNYA

1.1. Negara dominion, negara yang semula bekas jajahan Inggris, Negara dominion, negara yang semula bekas jajahan Inggris, yang setelah merdeka dan berdaulat tetap mengakui Raja/ratu yang setelah merdeka dan berdaulat tetap mengakui Raja/ratu Inggris sebagai lambang persatuan mereka. Contoh Kanada, Inggris sebagai lambang persatuan mereka. Contoh Kanada, Australia, Selandia Baru, Afrika Selatan, India, dan Malaisya.Australia, Selandia Baru, Afrika Selatan, India, dan Malaisya.

2.2. Negara protektorat, negara yang berada di bawah lindungan Negara protektorat, negara yang berada di bawah lindungan negara lain, yaitu soal hubungan luar negeri dan pertahanan.negara lain, yaitu soal hubungan luar negeri dan pertahanan.

3.3. Uni, dua negara atau lebih yang masing-masing merdeka dan Uni, dua negara atau lebih yang masing-masing merdeka dan berdaulat akan tetapi mempunyai satu kepala negara yang berdaulat akan tetapi mempunyai satu kepala negara yang sama.sama.a. Uni riel, jika negara-negara tsb memiliki alat perlengkapan a. Uni riel, jika negara-negara tsb memiliki alat perlengkapan

bersama yang mengurus kepentingan bersama. Contoh Uni bersama yang mengurus kepentingan bersama. Contoh Uni Austria-Hongaria th 1867-1918, uni Swedia-Norwegia th Austria-Hongaria th 1867-1918, uni Swedia-Norwegia th 1915-1905.1915-1905.

b. Uni personal, jika hanya kepala negaranya saja yang sama. b. Uni personal, jika hanya kepala negaranya saja yang sama. Contoh Uni Belanda-Luxemburg th 1839-1890, Uni Inggris-Contoh Uni Belanda-Luxemburg th 1839-1890, Uni Inggris- Skotlandia th 1603-1707Skotlandia th 1603-1707

Page 6: asal-mula-negara

PENGERTIAN NEGARA PENGERTIAN NEGARA KESATUAN REPUBLIK KESATUAN REPUBLIK

INDONESIA (NKRI)INDONESIA (NKRI)Sesuai dengan pasal 1 UUD 1945 berbunyi Sesuai dengan pasal 1 UUD 1945 berbunyi

Negara Indonesia adalah Negara Indonesia adalah negara kesatuannegara kesatuan yang berbentuk Republik.yang berbentuk Republik.

Negara kesatuan yang dipilih adalah Negara kesatuan yang dipilih adalah negara negara kesatuan dengan sistem desentralisasikesatuan dengan sistem desentralisasi

Desentralisasi diartikan penyerahan Desentralisasi diartikan penyerahan wewenang pemerintahan oleh pemerintah wewenang pemerintahan oleh pemerintah pusat kepada daerah otonom dalam pusat kepada daerah otonom dalam kerangka negara kesatua RIkerangka negara kesatua RI

Page 7: asal-mula-negara

Penerapan desentralisasi didasari Penerapan desentralisasi didasari keinginan menciptakan demokrasi, keinginan menciptakan demokrasi, pemeratan dan efisiensi.pemeratan dan efisiensi.

Menciptakan demokrasi melalui Menciptakan demokrasi melalui partisipasi masyarakat lokal.partisipasi masyarakat lokal.

Sistem ini diharapkan mendorong Sistem ini diharapkan mendorong tercapainya pemerataan tercapainya pemerataan pembangunanpembangunan

Efisiensi dapat meningkat karena Efisiensi dapat meningkat karena jarak antara pemerintah lokal jarak antara pemerintah lokal dengan masyarakat lebih dekat.dengan masyarakat lebih dekat.

Page 8: asal-mula-negara

TUJUAN NEGARA KESATUAN TUJUAN NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIAREPUBLIK INDONESIA

1.1. Melindungi segenap bangsa Melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesiadarah Indonesia

2.2. Memajukan kesejahteraan umumMemajukan kesejahteraan umum

3.3. Mencerdaskan kehidupan bangsaMencerdaskan kehidupan bangsa

4.4. Ikut melaksanakan ketertiban dunia Ikut melaksanakan ketertiban dunia yang berdasarkan perdamaian yang berdasarkan perdamaian abadi dan keadilan sosialabadi dan keadilan sosial

Page 9: asal-mula-negara

Menurut Meriam Budiardjo, negara Menurut Meriam Budiardjo, negara memiliki fungsi yaitu :memiliki fungsi yaitu :

1.1. Melaksanakan penertiban untuk Melaksanakan penertiban untuk mencapai tujuan bersama dan mencegah mencapai tujuan bersama dan mencegah bentrokan-bentrokan dalam masyarakat.bentrokan-bentrokan dalam masyarakat.

2.2. Mengusahakan kesejahteraan dan Mengusahakan kesejahteraan dan kemakmuran rakyatnya.kemakmuran rakyatnya.

3.3. Pertahanan, untuk menjaga serangan Pertahanan, untuk menjaga serangan dari luar.dari luar.

4.4. Menegakkan keadilan melalui badan-Menegakkan keadilan melalui badan-badan pengadilanbadan pengadilan

Page 10: asal-mula-negara

NASIONALISME DAN NASIONALISME DAN PATRIOTISMEPATRIOTISME

NasionalismeNasionalisme adalah sikap mental dan adalah sikap mental dan tingkah laku individu atau tingkah laku individu atau masyarakat yang menunjukkan masyarakat yang menunjukkan adanya loyalitas atau pengabdian adanya loyalitas atau pengabdian yang tinggi terhadap bangsa dan yang tinggi terhadap bangsa dan negaranya.negaranya.

PatriotismePatriotisme, adalah suatu paham atau , adalah suatu paham atau ajaran tentang kesetiaan dan ajaran tentang kesetiaan dan semangat cinta tanah airsemangat cinta tanah air

Page 11: asal-mula-negara

PENERAPAN PRINSIP PENERAPAN PRINSIP PATRIOTISMEPATRIOTISME

Untuk dapat menerapkan nilai patriotisme orang Untuk dapat menerapkan nilai patriotisme orang harus mempunyai kesadaran untuk harus mempunyai kesadaran untuk mendahulukan kepentingan umum diatas mendahulukan kepentingan umum diatas kepentingan pribadi dan golongan.kepentingan pribadi dan golongan.

Dalam lingkungan masyarakat, patriotisme dapat Dalam lingkungan masyarakat, patriotisme dapat dilakukan seperti :dilakukan seperti :solider secara bertanggungjawab atas seluruh solider secara bertanggungjawab atas seluruh bangsa, berpartisipasi aktif dan konstruktif dalam bangsa, berpartisipasi aktif dan konstruktif dalam berbagai bidang pembangunan, tekun bekerja berbagai bidang pembangunan, tekun bekerja dan belajar, gigih membela kebenaran dan dan belajar, gigih membela kebenaran dan keadilan, memiliki dorongan kuat untuk keadilan, memiliki dorongan kuat untuk memajukan dan meraih kemajuan masyarakat.memajukan dan meraih kemajuan masyarakat.

Page 12: asal-mula-negara

NASIONALISMENASIONALISME

1.1. Nasionalisme luas (positif), adalah Nasionalisme luas (positif), adalah sikap memperjuangkan dan sikap memperjuangkan dan mempertahankan kemerdekaan mempertahankan kemerdekaan serta harga diri bangsa sekaligus serta harga diri bangsa sekaligus menghargai bangsa lain.menghargai bangsa lain.

2.2. Nasionalisme sempit (negatif), Nasionalisme sempit (negatif), Sikap sombong, bangga terhadap Sikap sombong, bangga terhadap bangsanya sendiri dan tidak bangsanya sendiri dan tidak menghargai bangsa lainmenghargai bangsa lain

Page 13: asal-mula-negara

EVALUASIEVALUASI1.1. Berikan contoh manusia sebagai mahluk individu dan Berikan contoh manusia sebagai mahluk individu dan

sebagai mahluk sosial !sebagai mahluk sosial !2.2. Jelaskan makna pentingnya pengakuan suatu negara dari Jelaskan makna pentingnya pengakuan suatu negara dari

negara lain !negara lain !3.3. Jelaskan perbedaan pengakuan de facto dan de jure !Jelaskan perbedaan pengakuan de facto dan de jure !4.4. Berikan contoh sikap nasionalisme dan patriotisme di Berikan contoh sikap nasionalisme dan patriotisme di

lingkungan kalian !lingkungan kalian !5.5. Jelaskan perbedaan negara kesatuan dengan negara Jelaskan perbedaan negara kesatuan dengan negara

serikat !serikat !6.6. Jelaskan asal mula negara menurut beberapa teori !Jelaskan asal mula negara menurut beberapa teori !7.7. Sebutkan dan jelaskan unsur-unsur terbentuknya sebuah Sebutkan dan jelaskan unsur-unsur terbentuknya sebuah

negara !negara !8.8. Sebutkan tujuan negara kesatuan Republik Indonesia !Sebutkan tujuan negara kesatuan Republik Indonesia !9.9. Sebutkan fungsi negara secara umum !Sebutkan fungsi negara secara umum !10.10. Jelaskan asal mula terjadinya bangsa !Jelaskan asal mula terjadinya bangsa !