BAB 4_Pergaulan Dengan Teman Sebaya

Embed Size (px)

Citation preview

I

Air Mail Par Avion

1c

Oct 2011

BAB 4. Pergaulan Dengan Teman Sebaya1. 2. 3. Norma-norma pergaulan dengan teman sebaya Menjadi remaja yang menyenangkan Bekerja sama dengan teman sebaya

Your Counsellor: Ria Wastiani, S.Pd.

Pergaulan dengan teman sebaya

1st

$

Friendship

Kehidupan remaja yang penuh dengan pertentangan, dimana remaja dalam proses tumbuh kembang mencari identitas diri sering dihadapkan masalah sosial & penyesuaian diri. Latar belakang yang berbeda antar teman sebaya harus disikapi dengan baik. Diperlukan norma yang mengatur hubungan dengan teman sebaya

Norma-norma pergaulan dengan teman sebaya Begitu dekat kepercayaan yang dibangun dalam hubungan pertemanan, Friendship sehingga remaja lebih percaya kepada teman My Postal Service Persahabatan akan lebih bermakna jika dibangun ke arah kegiatan yang konstruktif, seperti: kegiatan rohis, olahraga, diskusi ilmiah, belajar kelompok, dll.1st $

Konflik dalam hubungan pertemanan Bullying Verbal Non-verbal Fisik Seksual Cyberbullying

Miscommunication Rebutan co/ ce Gang (clique group), dll

Konflik-konflik tersebut mungkin saja pernah kalian alami. Berbagai upaya untuk mengatasi konflik tersebut, namun bukan hal yang mudah. Konflik membuat kita tidak nyaman dalam belajar maupun aktivitas lainnya. Meminta maaf & memaafkan solusinya.

UPAYA YANG DILAKUKAN ( Untuk menghindari konflik) Mengembangkan sikap toleransi terhadap orang lain. Tidak menyinggung perasaan orang lain, baik dalam perkataan maupun perbuatan. Membiasakan diri mengisi waktu luang dengan kegiatan positif. Memahami perbedaan kepentingan. Mengembangkan budaya senyum, salam, sapa Ucapkan maaf & terima kasih.

Menjadi remaja yang menyenangkanMenjadi remaja yang menyenangkan tidak mudah seiring perkembangan psikis remaja. Sering terjadi pengalaman hidup menunjukkan pertentangan antara kemauan pribadi dengan norma sosial yang ada. Ada yang sulit menyesuaikan diri & ada pula yang memiliki banyak teman.

Kita ingin kehadiran kita disenangi oleh teman. Agar orang lain mengagumi kita, diperlukan kepandaian dalam bergaul. Bukan untuk menunjukkan penampilan fisik, melainkan sifat kepribadian & tingkah laku. Berhati-hatilah dalam menjaga ucapan. Orang yang menjaga ucapannya akan disenangi teman

Menjadi remaja yang menyenangkan

Bekerja sama dengan teman sebaya Berkembangnya zaman membawa kehidupan modernisasi dengan perubahan pola-pola kehidupan, yakni kecenderungan perilaku individualistis. Sikap individualistis, hanya memikirkan kepentingan sendiri & mengabaikan kebersamaan Bangsa Indonesia dengan budaya ketimuran dikenal dengan semangat kerjasama yang kuat & manfaatnya dari kebiasaan hidup bekerja sama.

Kerjasama adalah usaha bersama antar pribadi/ antarkelompok manusia untuk mencapai satu/ beberapa tujuan bersama.Kendala dalam kerjasama: Perbedaan latar belakang masingmasing anggota Motivasi yang berbeda tiap anggota Adanya dominasi pemimpin yang otoriter Perbedaan pendapat, dll

Dalam kegiatan pengembangan diri tidak terlepas dari kerjasama teman-teman Teman bisa menjadi motivator & memberi semangat Manfaatkan perbedaan latar belakang sebagai upaya menambah wawasan berpikir & semakin matang menuju kedewasaan

Tugas (task) dikumpulkan1. Kerjakan modul bagian aktivitasku hal.18 & 19! (di modul) 2. Baca & pahami inspirasi hal.19 di modul, kerjakan soal 1,2,3! (di kertas HVS) 3. Kerjakan modul bagian aktivitasku hal.20! (di modul)

Task (tugas) DIKUMPULKANSILENCE DRAWING Buatlah gambar di HVSmu bersama dengan teman sebangku. Gambar bersama temanmu tanpa mengeluarkan suara sedikitpun. Lengkapi ide gambar satu sama lain. Berilah judul/ tema pada gambarmu.

Quotes Today

I am OK and you are OK, so Lets have a friendship