bab V

Embed Size (px)

Citation preview

BAB IVPEMBAHASAN

A. PengkajianDari hasil pengkajian yang di dapat klien memiliki hasil pemeriksaan atau pengkajian yang hampir serupa dengan pengkajian pada teori asuhan keperawatan pada pasien dengan perilaku kekerasan B. Diagnosa KeperawatanDari teori yang penyaji dapatkan diagnose yang mungkin timbul penyaji hanya tampilkan 1 diagnosa yaitu perilaku kekerasan.Untuk diagnose yang diangkat terdapat kesenjangan dengan diagnose yang terdapat pada teori. Masalah keperawatan yang timbul pada kasus ini antara lain:1. Tidak efektifnya regimen teraupetik2. Resiko perilaku kekerasan3. Ketidaksesuaian peranMasalah keperawatan diatas yang diangkat menjadi diagnose keperawatan adalah resiko perilaku kekerasanC. Intervensi KeperawatanIntervensi di dalam teori dan kasus dibuat sama tidak ada perbedaan.

D. Implementasi keperawatanImplementasi yang penyaji lakukan sesuai dengan intervensi yang telah disusun

E. EvaluasiHasil yang ingin dicapai penyaji pada masalah yang dihadapi klien sesuai dengan diagnosa yang timbul yaitu : Pasien dapat melanjutkan hubungan peran sesuai tanggung jawab.BAB VPENUTUP

A. Kesimpulankemarahan adalah : Perasaan jengkel yang timbul sebagai respon terhadap kecemasan / kebutuhan yang tidak terpenuhi yang dirasakan sebagai ancaman pengungkapan kemarahan dengan langsung dan konduktif pada waktu terjadi akan melegakan individu dan membantu orang lain untuk mengerti perasaan yang sebenarnya. Sedangkan Respon terhadap marah dapat diungkapkan melalui 3 cara, yaitu : Mengungkapkan secara verbal, menekan, menentang. Dari tiga cara ini yang pertama adalah kontruktif dan sedangkan dua cara lain destruktif.Adapun pada klien Tn.M didapatkan masalah perilaku kekerasan dan menjadi masalah utama dalam proses keperawatan. Pada Tn M diangkat 1 diagnosa utama yaitu resiko perilaku kekerasan. Sedangkan intervensi dibuat sesuai dengan intervensi teori dan implementasi dilaksanakan sesuai dengan intervensi.B. Saran 1. Bagi Pendidikan Dalam makalah ini kami membahas tentang askep klien dengan perilaku kekerasan. Hal ini dimaksud agar pendidikan mengetahui tindakan yang lebih tepat dalam menangani dan memahami tentang perilaku kekerasan2. Bagi MahasiswaDalam makalah ini, kami membahas tentang perilaku kekerasan pada Tn. M. Hal ini dimaksud agar mahasiswa dapat menganalisa data tentang kebutuhan klien dengan perilaku kekerasan serta memahami asuhan keperawatan khususnya diagnosa keperawatan, intervensi, implementasi, serta evaluasi hasil dari akhir tindakan.