28
64 BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5.1 Sistem yang Digunakan Berikut ini adalah hardware dan software yang dibutuhkan untuk menggunakan program sistem administrasi pendaftaran mahasiswa baru pada bagian penerimaan mahasiswa baru STIKOSA-AWS, yaitu: a. Hardware Hardware yang dapat mendukung aplikasi ini memerlukan perangkat keras dengan spesifikasi: 1. CPU minimal pentium 3 dengan kecepatan 633 Mhz 2. Ram 256 MB 3. Hard disk minimal 10 GigaByte 4. Monitor 5. Keyboard dan Mouse 6. Printer b. Software Software yang mendukung aplikasi ini diantaranya: a. Microsoft Visual Basic .NET 2005 b. Cristal Reports 8.0 c. Microsoft SQL Server 2005 Management studio Express.

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5.1 Sistem yang …sir.stikom.edu/id/eprint/784/8/BAB V.pdf · kosong, maka akan muncul messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan”

  • Upload
    others

  • View
    3

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5.1 Sistem yang …sir.stikom.edu/id/eprint/784/8/BAB V.pdf · kosong, maka akan muncul messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan”

64

BAB V

IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN

5.1 Sistem yang Digunakan

Berikut ini adalah hardware dan software yang dibutuhkan untuk

menggunakan program sistem administrasi pendaftaran mahasiswa baru pada

bagian penerimaan mahasiswa baru STIKOSA-AWS, yaitu:

a. Hardware

Hardware yang dapat mendukung aplikasi ini memerlukan perangkat keras

dengan spesifikasi:

1. CPU minimal pentium 3 dengan kecepatan 633 Mhz

2. Ram 256 MB

3. Hard disk minimal 10 GigaByte

4. Monitor

5. Keyboard dan Mouse

6. Printer

b. Software

Software yang mendukung aplikasi ini diantaranya:

a. Microsoft Visual Basic .NET 2005

b. Cristal Reports 8.0

c. Microsoft SQL Server 2005 Management studio Express.

Page 2: BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5.1 Sistem yang …sir.stikom.edu/id/eprint/784/8/BAB V.pdf · kosong, maka akan muncul messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan”

65

5.2 Cara Setup Program

Di bawah ini akan diuraikan cara setup program, dari aplikasi yang telah

dihasilkan pada laporan ini.

1. Setelah memasukkan compact disc program, maka akan otomatis proses setup

berjalan, karena program telah di setting dengan autorun.

2. Pada saat proses setup berjalan, maka selanjutnya hanya mengikuti perintah

yang ada, karena pada program setup hanya berisi pernyataan–pernyataan, dan

tidak begitu menyulitkan dalam penggunaannya.

3. Pastikan Microsoft SQL Express 2005 sudah terinstall dalam komputer

tersebut.

5.3 Penjelasan Pemakaian Program

Dalam bab ini juga akan dijelaskan tentang hasil dari program yang telah

dibuat beserta cara penggunaanya. Penjelasan program akan dimulai dari halaman

home.

Form menu merupakan tampilan utama atau tampilan home dari sistem

administrasi pendaftaran mahasiswa baru yang terintegrasi tersebut. Di dalam

form menu tersebut terdapat menu setup untuk pertama kali masuk.

Page 3: BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5.1 Sistem yang …sir.stikom.edu/id/eprint/784/8/BAB V.pdf · kosong, maka akan muncul messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan”

66

Gambar 5.1 Form Utama

Di dalam menu tersebut terdapat menu file yang berisi pilihan untuk

login, logout, ubah password dan keluar.

a. Form Login

Form login digunakan untuk melakukan verifikasi terhadap username

dan password yang telah ada pada sistem informasi penjadwalan tersebut.

Gambar 5.2 Form Login

Apabila login berhasil maka staf penmaru dapat langsung masuk ke

homepage awal aplikasi, namun jika user tidak sesuai dengan password atau

Page 4: BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5.1 Sistem yang …sir.stikom.edu/id/eprint/784/8/BAB V.pdf · kosong, maka akan muncul messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan”

67

sebaliknya maka muncul form yang bertuliskan “User tidak cocok” seperti

dibawah ini :

Gambar 5.3 Form Login Gagal

Di dalam form login juga disediakan fitur untuk meng-input-kan jika ada

user baru yaitu dengan menekan link Sign Up.

Gambar 5.4 Form Sign Up

Setelah semua field diisi, tekan tombol Buat User Baru maka user dapat

menggunakan aplikasi pendaftaran tersebut.

Hak akses dalam program ini dibagi menjadi 2 bagian, yaitu hak akses

untuk bagian staf administrasi dan kepala bagian. Admin dapat mengakses semua

menu yang ada, diantaranya semua menu-menu master, menu-menu transkasi dan

Page 5: BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5.1 Sistem yang …sir.stikom.edu/id/eprint/784/8/BAB V.pdf · kosong, maka akan muncul messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan”

68

menu-menu laporan. Sedangkan kepala bagian memliki hak akses untuk

menentukan mahasiswa yang nantinya akan diterima.

5.2.1 Form Master

Dalam aplikasi sistem administrasi pendaftaran mahasiswa baru terdapat

menu-menu master. Menu-menu master digunakan untuk mengakses form-form

master yang ada pada program. Form-form master digunakan mengelola data-data

yang ada. Penjelasan tentang manfaat dan cara penggunaan masing-masing form

master dijelaskan lebih detil pada penjelasan berikut ini.

a. Form Maintenance Negara

Gambar 5.5 Form Listing Negara

Master negara digunakan untuk menyimpan dan meng-update data-data

yang berhubungan dengan negara yang terdiri dari id negara dan nama negara.

Langkah-langkah untuk menyimpan data negara adalah sebagai berikut:

1. Tekan tombol Buat Baru

2. Input nama negara

3. Tekan tombol Simpan

Page 6: BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5.1 Sistem yang …sir.stikom.edu/id/eprint/784/8/BAB V.pdf · kosong, maka akan muncul messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan”

69

4. Selesai

Apabila input-an berhasil maka akan otomatis masuk ke dalam gridview, seperti

dibawah ini :

Gambar 5.6 Form Input Maintenance Negara

Apabila gagal dikarenakan salah satu textbox kosong, maka akan muncul

messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan” seperti di bawah ini :

Gambar 5.7 Form Maintenance Negara Gagal

Page 7: BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5.1 Sistem yang …sir.stikom.edu/id/eprint/784/8/BAB V.pdf · kosong, maka akan muncul messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan”

70

b. Form Maintenance Propinsi

Gambar 5.8 Form Listing Propinsi

Master propinsi digunakan untuk menyimpan dan meng-update data-data

yang berhubungan dengan propinsi yang terdiri dari id propinsi, nama negara dan

nama propinsi. Langkah-langkah untuk menyimpan data propinsi adalah sebagai

berikut:

1. Tekan tombol Buat Baru

2. Pilih nama negara sesuai dengan pilihan pada combobox

3. Input nama propinsi

4. Tekan tombol Simpan

5. Selesai

Apabila input-an berhasil maka akan otomatis masuk ke dalam gridview, seperti

dibawah ini :

Page 8: BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5.1 Sistem yang …sir.stikom.edu/id/eprint/784/8/BAB V.pdf · kosong, maka akan muncul messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan”

71

Gambar 5.9 Form Input Maintenance Propinsi

Apabila gagal dikarenakan salah satu textbox kosong, maka akan muncul

messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan” seperti di bawah ini :

Gambar 5.10 Form Maintenance Propinsi Gagal

Page 9: BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5.1 Sistem yang …sir.stikom.edu/id/eprint/784/8/BAB V.pdf · kosong, maka akan muncul messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan”

72

c. Form Maintenance Daerah

Gambar 5.11 Form Listing Daerah

Master daerah digunakan untuk menyimpan dan meng-update data-data

yang berhubungan dengan daerah yang terdiri dari id daerah, nama propinsi dan

nama daerah. Langkah-langkah untuk menyimpan data daerah adalah sebagai

berikut:

1. Tekan tombol buat baru

2. Pilih nama propinsi sesuai dengan pilihan pada combobox

3. Input nama daerah

4. Tekan tombol Simpan

5. Selesai

Apabila input-an berhasil maka akan otomatis masuk ke dalam gridview, seperti

dibawah ini :

Page 10: BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5.1 Sistem yang …sir.stikom.edu/id/eprint/784/8/BAB V.pdf · kosong, maka akan muncul messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan”

73

Gambar 5.12 Form Input Maintenance Daerah

Apabila gagal dikarenakan salah satu textbox kosong, maka akan muncul

messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan” seperti di bawah ini :

Gambar 5.13 Form Maintenance Daerah Gagal

Page 11: BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5.1 Sistem yang …sir.stikom.edu/id/eprint/784/8/BAB V.pdf · kosong, maka akan muncul messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan”

74

d. Form Maintenance Kota

Gambar 5.14 Form Listing Kota

Master kota digunakan untuk menyimpan dan meng-update data-data

yang berhubungan dengan kota yang terdiri dari id kota, nama daerah dan nama

kota. Langkah-langkah untuk menyimpan data kota adalah sebagai berikut:

1. Tekan tombol Buat baru

2. Pilih nama propinsi sesuai dengan pilihan pada combobox

3. Input nama kota

4. Tekan tombol Simpan

5. Selesai

Apabila input-an berhasil maka akan otomatis masuk ke dalam gridview, seperti

dibawah ini :

Page 12: BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5.1 Sistem yang …sir.stikom.edu/id/eprint/784/8/BAB V.pdf · kosong, maka akan muncul messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan”

75

Gambar 5.15 Form Input Maintenance Kota

Apabila gagal dikarenakan salah satu textbox kosong, maka akan muncul

messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan” seperti di bawah ini :

Gambar 5.16 Form Maintenance Kota Gagal

Page 13: BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5.1 Sistem yang …sir.stikom.edu/id/eprint/784/8/BAB V.pdf · kosong, maka akan muncul messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan”

76

e. Form Maintenance SMA

Gambar 5.17 Form Listing SMA

Master SMA digunakan untuk menyimpan dan meng-update data-data

yang berhubungan dengan SMA yang terdiri dari id SMA, nama SMA, alamat

SMA dan nama kota. Langkah-langkah untuk menyimpan data kota adalah

sebagai berikut:

1. Tekan tombol Buat Baru

2. Input nama SMA

3. Input Alamat SMA

4. Pilih nama kota berdasarkan combobox

5. Tekan tombol Simpan

6. Selesai

Apabila input-an berhasil maka akan otomatis masuk ke dalam gridview, seperti

dibawah ini :

Page 14: BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5.1 Sistem yang …sir.stikom.edu/id/eprint/784/8/BAB V.pdf · kosong, maka akan muncul messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan”

77

Gambar 5.18 Form Input Maintenance SMA

Apabila gagal dikarenakan salah satu textbox kosong, maka akan muncul

messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan” seperti di bawah ini :

Gambar 5.19 Form Maintenance SMA Gagal

Penmaru juga dapat meng-import data SMA dari excel yang telah dipunyai

dengan menekan tombol Import dan memilih data SMA disimpan.

5.2.2 Form Transaksi

Pada form utama terdapat menu pendaftaran yang digunakan untuk

proses pendaftaran mahasiswa baru, mulai tahap pendaftaran sampai

penerimaannya. Form-form master digunakan mengelola data-data transaksi yang

ada.

Page 15: BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5.1 Sistem yang …sir.stikom.edu/id/eprint/784/8/BAB V.pdf · kosong, maka akan muncul messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan”

78

a. Form Pendaftaran Calon Mahasiswa

Form pendaftaran ini digunakan untuk meng-input-kan data calon

mahasiswa baru yang mendaftar di STIKOSA-AWS, data dimasukkan oleh staf

administrasi. Langkah-langkah untuk memulai form pendaftaran calon mahasiswa

adalah:

a. Pada homepage klik menu pendaftaran.

b. Pilih Daftar Calon Mahasiswa.

c. Klik tombol Calon Mahasiswa Baru.

d. Selesai

Form ini juga dapat digunakan untuk mencari data calon mahasiswa yang

telah diinputkan dengan memasukkan no form atau nama dari calon mahasiswa,

kemudian tekan tombol Proses, jika data ada maka akan ditampilkan ke dalam

gridview.

Gambar 5.20 Form Daftar Calon Mahasiswa

Setelah tombol Calon Mahasiswa Baru ditekan maka sub menu yang

muncul pertama kali adalah sub menu seperti dibawah ini :

Page 16: BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5.1 Sistem yang …sir.stikom.edu/id/eprint/784/8/BAB V.pdf · kosong, maka akan muncul messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan”

79

Gambar 5.21 Form Pendaftaran

Setelah semua field dari sub menu utama diisi tekan tombol Simpan,

maka akan muncul messagebox “ Data Calon Mahasiswa Berhasil Disimpan”

seperti di bawah ini :

Gambar 5.22 Form Calon Mahasiswa Berhasil Disimpan

Page 17: BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5.1 Sistem yang …sir.stikom.edu/id/eprint/784/8/BAB V.pdf · kosong, maka akan muncul messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan”

80

Apabila gagal dikarenakan salah satu textbox kosong, maka akan muncul

messagebox “Form belum diisi secara lengkap” seperti di bawah ini :

Gambar 5.23 Form Calon Mahasiswa Gagal

Form selanjutnya yang akan ditampilkan setelah field berhasil disimpan

adalah seperti di bawah ini:

Gambar 5.24 Form Calon Mahasiswa

Page 18: BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5.1 Sistem yang …sir.stikom.edu/id/eprint/784/8/BAB V.pdf · kosong, maka akan muncul messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan”

81

b. Form Nilai

Form nilai digunakan untuk memasukkan nilai raport dari calon

mahasiswa baru yang nantinya akan digunakan oleh kepala bagian untuk

pembuatan keputusan apakah calon mahasiswa teresebut memenuhi persyaratan

dditerima atau tidak. Berikut ini adalah gambar ketika tombol Input Nilai diklik:

Gambar 5.25 Form Nilai

c. Form Calon Mahasiswa Detil

Form ini digunakan oleh kepala bagian untuk menyetujui calon

mahasiswa yang akan diterima berdasarkan pertimbangan nilai raport yang telah

dibuat oleh staf administrasi. Ketika calon mahasiswa telah di-approve, staf

administrasi dapat menerima pembayaran selanjutnya dari mahasiswa. Berikut

langkah-langkah untuk dapat meng-approve calon mahasiswa :

1. Pastikan anda login sebagai kepala bagian

2. Pada menu homepage pilih sub menu pendaftaran

Page 19: BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5.1 Sistem yang …sir.stikom.edu/id/eprint/784/8/BAB V.pdf · kosong, maka akan muncul messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan”

82

3. Klik 2x pada baris nama yang akan di-approve

4. Tekan tombol approve

5. Selesai

Berikut gambar lebih detail :

Gambar 5.26 Form Calon Mahasiswa Diterima

Setelah tombol Approve ditekan maka akan muncul messagebox “

Calon Mahasiswa telah diterima dan dapat melakukan pembayaran” seperti di

bawah ini :

Page 20: BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5.1 Sistem yang …sir.stikom.edu/id/eprint/784/8/BAB V.pdf · kosong, maka akan muncul messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan”

83

Gambar 5.27 Form Calon Mahasiswa Telah Diterima

Kepala bagian juga dapat melihat nilai dari calon mahasiswa sebelum

menekan tombol Approve sebagai bahan pengambilan keputusannya yaitu dengan

menekan tombol Lihat Nilai. Berikut gambar lebih detail:

Gambar 5.28 Form Nilai Calon Mahasiswa Diterima

d. Form Pembayaran

Form pembayaran digunakan untuk memasukkan anggaran yang

dibayarkan oleh calon mahasiswa ketika telah menjadi mahasiswa STIKOSA-

AWS. Berikut ini langkah-langkah untuk memasukkan anggaran:

Page 21: BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5.1 Sistem yang …sir.stikom.edu/id/eprint/784/8/BAB V.pdf · kosong, maka akan muncul messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan”

84

1. Pastikan anda login sebagai staf administrasi

2. Pada menu homepage pilih sub menu pendaftaran

3. Klik 2x pada baris nama yang akan melakukan pembayaran. Data juga dapat

dimasukkan melalui no form atau nama calon mahasiswa kemudian tekan

tombol Proses.

4. Klik Input Pembayaran

5. Klik Pembayaran Baru

6. Selesai

Berikut gambar lebih detail:

Gambar 5.29 Form Pembayaran

Setelah tombol Pembayaran Baru diklik maka akan muncul menu seperti

gambar dibawah:

Page 22: BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5.1 Sistem yang …sir.stikom.edu/id/eprint/784/8/BAB V.pdf · kosong, maka akan muncul messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan”

85

Gambar 5.30 Form Data Pembayaran

Setelah semua field diisi maka tekan tombol Simpan. Data akan

selanjutnya akan ditampilkan ke dalam gridview seperti pada gambar dibawah:

Page 23: BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5.1 Sistem yang …sir.stikom.edu/id/eprint/784/8/BAB V.pdf · kosong, maka akan muncul messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan”

86

Gambar 5.31 Form Data Pembayaran Disimpan

Setelah berhasil disimpan data dapat dicetak yaitu dengan klik 2x pada

baris pembayaran yang akan dicetak, selanjutnya akan muncul form seperti pada

gambar dibawah dan tekan tombol cetak.

Page 24: BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5.1 Sistem yang …sir.stikom.edu/id/eprint/784/8/BAB V.pdf · kosong, maka akan muncul messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan”

87

Gambar 5.32 Form Data Pembayaran Dicetak

Ketika tombol Cetak diklik, maka akan muncul messagebox “ Setelah

mencetak kwitansi, transaksi pembayaran tidak akan dapat diubah atau diganti.

Lanjutkan mencetak?” jika sudah yakin klik Yes seperti di bawah ini :

Gambar 5.33 Form Pengecekan Data Pembayaran

Berikut adalah tampilan kwitansi yang berhasil dicetak:

Page 25: BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5.1 Sistem yang …sir.stikom.edu/id/eprint/784/8/BAB V.pdf · kosong, maka akan muncul messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan”

88

Gambar 5.34 Form Kwitansi

5.2.3 Form Laporan

Menu-menu form laporan digunakan untuk menampilkan laporan-laporan

yang dihasilkan dari data-data master dan data-data transaksi. Dimana data-data

tersebut dapat digunakan dalam mengambil keputusan.

a. Form Laporan Calon Mahasiswa

Form laporan calon mahasiswa ini berfungsi untuk menampilkan data

calon mahasiswa yang belum diterima oleh STIKOSA-AWS selama periode

tertentu. Berikut langkah-langkah untuk membuka laporan calon mahasiswa :

1. Pada homepage pilih sub menu pendaftaran

2. Pilih Laporan Calon Mahasiswa

3. Masukkan periode awal dan akhir yang akan dicari datanya

4. Klik preview untuk melihat data

5. Pilih cetak untuk mencetak

Page 26: BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5.1 Sistem yang …sir.stikom.edu/id/eprint/784/8/BAB V.pdf · kosong, maka akan muncul messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan”

89

6. Selesai

Berikut gambar lebih detailnya :

Gambar 5.35 Form Laporan Calon Mahasiswa

b. Form Laporan Calon Mahasiswa Diterima

Form laporan calon mahasiswa diterima ini berfungsi untuk

menampilkan data calon mahasiswa yang telah diterima oleh STIKOSA-AWS

selama periode tertentu. Berikut langkah-langkah untuk membuka laporan calon

mahasiswa :

1. Pada homepage pilih sub menu pendaftaran

2. Pilih Laporan Calon Mahasiswa Diterima

3. Masukkan periode awal dan akhir yang akan dicari datanya

4. Klik preview untuk melihat data

5. Pilih cetak untuk mencetak

Page 27: BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5.1 Sistem yang …sir.stikom.edu/id/eprint/784/8/BAB V.pdf · kosong, maka akan muncul messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan”

90

6. Selesai

Berikut gambar lebih detailnya :

Gambar 5.36 Form Laporan Calon Mahasiswa Diterima

c. Form Laporan Tiap Sekolah

Form laporan tiap sekolah berfungsi untuk menampilkan data calon

mahasiswa yang telah diterima oleh STIKOSA-AWS selama periode tertentu

berdasarkan SMA yang telah dipilih. Berikut langkah-langkah untuk membuka

laporan tiap sekolah :

1. Pada homepage pilih sub menu pendaftaran

2. Pilih Laporan Tiap Sekolah

3. Masukkan periode awal dan akhir yang akan dicari datanya

4. Masukkan nama SMA yang akan dicari datanya

Page 28: BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5.1 Sistem yang …sir.stikom.edu/id/eprint/784/8/BAB V.pdf · kosong, maka akan muncul messagebox “isi form secara lengkap untuk melanjutkan”

91

5. Klik preview untuk melihat data

6. Pilih cetak untuk mencetak

7. Selesai

Berikut gambar lebih detailnya :

Gambar 5.37 Form Laporan Total SMA