Belajar Ilmu_ Materi IPA SD Kelas 5 Semester 2 _ Pesawat Sederhana

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/18/2019 Belajar Ilmu_ Materi IPA SD Kelas 5 Semester 2 _ Pesawat Sederhana

    1/2

    4/20/2016 Bel aj ar Il mu: M ater i IPA SD Kel as 5 Sem ester 2 : Pesawat Seder hana

    http://irawatiardi.blogspot.co.id/2015/01/materi-ipa-sd-kelas-5-semester-2.html 1/3

    Belajar Ilmu

    31 January 2015

    Materi IPA SD Kelas 5 Semester 2 :Pesawat Sederhana

    untuk mempermudah dalam mengerjakan berbagai pekerjaan, kita dapat menggunakan

    peralatan. Misalnya ketika ingin menimba air, kita bisa memanfaatkan katrol untuk

    menarik ember yang berisi air. Untuk membuka tutup botol, kita dapat menggunakan alat

    pembuka botol, dan juga ketika memotong sesuatu, kita bisa menggunakan  gunting atau

    pisau. Semua alat-alat itu disebut pesawat. Jadi, pesawat  adalah alat-alat yang dapatmemudahkan dan mempercepat pekerjaan manusia. Karena bentuk dan

    penggunaannya sederhana, maka dinamakan pesawat sederhana.

     Pesawat dibedakan menjadi dua, yaitu :

    1.  Pesawat Rumit

    Pesawat rumit adalah pesawat yang tersusun atas gabungan beberapa pesawat

    sederhana. Contohnya mesin cuci, komputer, blender, dan sebagainya.

    2.  Pesawat Sederhana

    Pesawat sederhana adalah pesawat yang digunakan untuk mempermudah pekerjaan

    yang disusun secara sederhana. Contohnya obeng, palu, katrol, gunting, dan

    sebagainya.

    Jenis pesawat sederhana

     Ada empat jenis pesawat sederhana, yaitu :

    1.  Pengungkit (tuas)

    Pengungkit disebut juga tuas. Contoh peralatan yang menggunakan prinsif kerja

    pengungkit antara lain : gunting, pemotong kuku, timbangan, dan jungkat-jungkit.

    Pengungkit memiliki bagian-bagian, yaitu :

    a.  Titik tumpu

    Titik tempat batang ditumpu

    b.  Titik kuasa

    Titik tempat diadakannya kuasa (gaya)

    c.  Titik bebanTitik tempat bekerjanya beban

    Berdasarkan letak beban, kuasa, dan penumpunya tersebut, pengungkit dibedakan

    menjadi 3 golongan, yaitu :

    a. 

    Pengungkit golongan satu

    Titik tumpu terletak diantara titik beban dan titik kuasa.

    Contohnya : tang, gunting, pemotong kuku, catut paku, timbangan, dan jungkat-jungkit.

    b.  Pengungkit golongan dua

    Titik beban terletak di antara titik tumpu dan titik kuasa.

    Contohnya : kereta sorong/gerobak, pemecah kemiri, pembuka kaleng, pemotong

    kertas,

    c.  Pengungkit golongan tiga

    Titik kuasa terletak diantara titik tumpu dan titik beban.Contohnya : sapu, sekop, pinset, dan stapler.

    2.  Bidang Miring

    ”click 

    era zoel 

    Follow 0

     View my complete profile

     About Me

    ”click 

    Home

    Contact

    Daftar Isi

    Privacy Policy 

    Beranda

    ► 2016 (1)

    ▼ 2015 (74)

    ► November

    (3)

    ► September

    (3)

    ►  August (3)

    ► June (13)

    ► May (2)

    ►  April (13)

    ► March (21)

    ► February (7)

    ▼ January (9)

    Materi IPA SD Kelas 5Semester 2: PesawatSederha...

    Materi IPA SD Kelas 5

    Semester 2: GayaGravitasi...

    Soal UlanganIPA SDKelas 6 :Gaya danGerak 

    Materi IPA SD Kelas 5Semester 2: GayaMagnet

    Materi IPSSD Kelas 6Semester 2: CaraMenghadapi...

    Materi IPSSD Kelas 6

    Blog Archive

    1   Lainnya Blog Berikut»   [email protected]  Dasbor   Keluar 

    http://irawatiardi.blogspot.co.id/2015/01/materi-ipa-sd-kelas-5-semester-2.htmlhttp://void%280%29/http://irawatiardi.blogspot.co.id/2015_06_01_archive.htmlhttp://void%280%29/http://irawatiardi.blogspot.co.id/2015_09_01_archive.htmlhttp://irawatiardi.blogspot.co.id/p/blog-page_10.htmlhttp://void%280%29/http://irawatiardi.blogspot.co.id/2015_11_01_archive.htmlhttp://irawatiardi.blogspot.co.id/p/blog-page_25.htmlhttps://plus.google.com/116281639767505119702http://irawatiardi.blogspot.co.id/https://www.blogger.com/next-blog?navBar=true&blogID=8487863707744188779http://irawatiardi.blogspot.com/logout?d=https://www.blogger.com/logout-redirect.g?blogID%3D8487863707744188779%26postID%3D7252876880675003009https://www.blogger.com/homehttps://www.blogger.com/next-blog?navBar=true&blogID=8487863707744188779https://www.blogger.com/http://irawatiardi.blogspot.co.id/2015/01/materi-ips-sd-kelas-6-semester-2-gejala.htmlhttp://irawatiardi.blogspot.co.id/2015/01/materi-ips-sd-kelas-6-semester-2-cara.htmlhttp://irawatiardi.blogspot.co.id/2015/01/materi-ipa-sd-kelas-5-semester-2-gaya.htmlhttp://irawatiardi.blogspot.co.id/2015/01/soal-ulangan-ipa-sd-kelas-6-gaya-dan.htmlhttp://irawatiardi.blogspot.co.id/2015/01/materi-ipa-sd-kelas-5-semester-2-gaya_28.htmlhttp://irawatiardi.blogspot.co.id/2015/01/materi-ipa-sd-kelas-5-semester-2.htmlhttp://irawatiardi.blogspot.co.id/2015_01_01_archive.htmlhttp://void%280%29/http://irawatiardi.blogspot.co.id/2015_02_01_archive.htmlhttp://void%280%29/http://irawatiardi.blogspot.co.id/2015_03_01_archive.htmlhttp://void%280%29/http://irawatiardi.blogspot.co.id/2015_04_01_archive.htmlhttp://void%280%29/http://irawatiardi.blogspot.co.id/2015_05_01_archive.htmlhttp://void%280%29/http://irawatiardi.blogspot.co.id/2015_06_01_archive.htmlhttp://void%280%29/http://irawatiardi.blogspot.co.id/2015_08_01_archive.htmlhttp://void%280%29/http://irawatiardi.blogspot.co.id/2015_09_01_archive.htmlhttp://void%280%29/http://irawatiardi.blogspot.co.id/2015_11_01_archive.htmlhttp://void%280%29/http://irawatiardi.blogspot.co.id/search?updated-min=2015-01-01T00:00:00-08:00&updated-max=2016-01-01T00:00:00-08:00&max-results=50http://void%280%29/http://irawatiardi.blogspot.co.id/search?updated-min=2016-01-01T00:00:00-08:00&updated-max=2017-01-01T00:00:00-08:00&max-results=1http://void%280%29/http://irawatiardi.blogspot.co.id/p/blog-page_26.htmlhttp://irawatiardi.blogspot.co.id/p/blog-page_10.htmlhttp://irawatiardi.blogspot.co.id/p/blog-page_25.htmlhttp://irawatiardi.blogspot.co.id/http://irawatiardi.blogspot.co.id/2015/01/%E2%80%9Dhttp://whos.amung.us/stats/cl4ibw7nzzry/%E2%80%9Dhttps://plus.google.com/116281639767505119702https://plus.google.com/116281639767505119702http://irawatiardi.blogspot.co.id/2015/01/%E2%80%9Dhttp://whos.amung.us/stats/cl4ibw7nzzry/%E2%80%9Dhttp://irawatiardi.blogspot.co.id/

  • 8/18/2019 Belajar Ilmu_ Materi IPA SD Kelas 5 Semester 2 _ Pesawat Sederhana

    2/2

    4/20/2016 Bel aj ar Il mu: M ater i IPA SD Kel as 5 Sem ester 2 : Pesawat Seder hana

    http://irawatiardi.blogspot.co.id/2015/01/materi-ipa-sd-kelas-5-semester-2.html 2/3

    Posted by era zoel at 07:35 

    Labels: Materi Ajar SD

    Bidang miring merupakan suatu alat atau bidang dengan permukaan miring. Salah

    satu jenis bidang miring adalah tangga. Tangga merupakan pesawat sederhana jenis

    bidang miring yang digunakan untuk memudahkan mencapai tempat yang tinggi.

    Dengan menggunakan bidang miring, kita dapat memperkecil gaya yang diperlukan

    dan dapat menghemat tenaga ketika menempuh jarak yang akan dilalui. Prinsip

      bidang miring juga diterapkan pada jalan di daerah pegunungan yang dibuat

    berkelok-kelok. Kendaraan tidak cukup bertenaga untuk mendaki lereng yang curam.

    Kemiringan tanjakan akan lebih landai dengan adanya kelokan sehingga dapat

    mengurangi tenaga yang diperlukan untuk mencapai ketinggian dan jalan lebihmudah didaki.

    Bidang miring juga mempermudah dalam memindahkan benda-benda yang berat.

    Misalnya memindahkan peti ke dalam truk. Contoh lain yang menggunakan prinsip

    kerja bidang miring yaitu pisau, pahat, sekrup, paku, kapak, dan baut. Bagian tajam

    pada benda-benda tersebut merupakan bidang miring.

    3.  Katrol

    Katrol merupakan pesawat sederhana yang memudahkan kita untuk mengambil air 

    dari dalam sumur. Dengan katrol, kita dapat menarik ember yang berisi air dengan

    lebih mudah.

    Katrol, menurut penggunaanya dibedakan menjadi 4, yaitu :1.  Katrol tetap

    Katrol tetap merupakan katrol yang posisinya tidak berubah saat digunakan.

    Contohnya katrol sumur timba, dan katrol pada tiang bendera.

    2.  Katrol bebas

    Katrol bebasmerupakan katrol yang posisinya berubah saat digunakan.

    Contohnya katrol pada alat pengangkatan peti kemas.

    3.  Katrol majemuk (ganda)

    Katrol majemuk merupakan perpaduan dari katrol tetap dan katrol bebas yang

    dihubungkan dengan tali.

    4.  Katrol r angkapKatrol rangkap terdiri dari lebih dari satu katrol yang disusun sejajar 

    4.  Roda berporos

    Roda berporos merupakan pesawat sederhana yang digunakan untuk memudahkan

    memindahkan suatu benda. Roda mempermudah pekerjaan. Dengan adanya roda

    kita bisa mengendarai sepeda. Contoh alat yang memanfaatkan roda berporos

    antara lain stir mobil, sepeda motor, tombol pintu, dan gerobak.

     Adapun prinsip kerja roda berporos, yaitu semakin besar roda, gaya yang digunakan

    kecil. Begitu juga sebaliknya, semakin kecil roda, gaya yang diperlukan besar.

    +1 Recommend this on Google

    No comments:

    Post a Comment

    Semester 2: Gejala

     Alam Ind...

    Materi IPA Kelas 6 SDSemester 2: EnergiListrik 

    Materi IPA Kelas 6 SD: Gaya danGerak 

    TentangSholatJamak danQashar

    ► 2014 (26)

    Pengertian Pendekatan,Strategi, Metode, Teknik,Taktik, dan ModelPembelajaran

    Pada postingan kali ini akandibahas tentang pengertian PendekatanPembelajaran, Strategi Pembelajaran,Metode Pembelajaran, Teknik...

    Materi IPA Kelas 6 SD Semester 2 : EnergiListrik 

    a. Gejala kelistrikan Gejala kelistrikandapat kita lihat dengan cara menggosok-gosokkan benda plastik. Benda plastik bilad...

    Materi IPS SD Kelas 6 Semester 2 : Gejala Alam Indonesia dan Negara Te tangga

    Gejala alam adalah peristiwa yangdisebabkan oleh kondisi alam. Dalam

    kehidupan sehari-hari, banyak gejala(peristiwa) alam yang terjad...

    Materi IPA SD Kelas 5 Semester 2 : GayaMagnet

    Magnet merupakan benda yang dapatmenarik benda-benda tertentu. Magnetdisebut juga dengan nama besi sembrani.Kekuatan magnet menarik b...

    Materi IPA SD Kelas 5 Semester 2 : Cahayadan Sifat-Sifatnya

    Cahaya adalah gelombang elektromagnetik  yang dapat ditangkap oleh cahaya mata.Cahaya memiliki sifat-sifat terte ntu yang

     banyak ma...

    Langkah-Langkah Pembelajaran Kooperatif tipe Jigsaw 

     A. Pengertian Model PembelajaranKooperatif Jigsaw Istilah Jigsaw berasaldari bahasa Inggris yang artinya gergajiukir, dan ada juga ...

    Materi IPA SD Kelas 4 Semester 2 : EnergiPanas dan Energi Bunyi

     A. Energi Panas (Kalor) Energi panasdihasilkan dari sumber energi panas.Semua yang dapat menghasilkan panasdisebut sumber en...

    Materi IPS SD Kelas 6 Semester 2 : Cara

    Menghadapi Bencana AlamMasing-masing b encana alam memilikikarakteristik berbeda. Kita harusmengetahui tanda-tandanya dan caramenyelamatkan diri dari bencana ...

    Model Pembelajaran Example Non Example

     A. Pengertian Model Example Non Example

    Entri Populer

    http://irawatiardi.blogspot.co.id/2014/12/model-pembelajaran-example-non-example.htmlhttp://irawatiardi.blogspot.co.id/2015/01/materi-ips-sd-kelas-6-semester-2-cara.htmlhttp://irawatiardi.blogspot.co.id/2015/02/materi-ipa-sd-kelas-4-semester-2-energi.htmlhttp://irawatiardi.blogspot.co.id/2014/12/langkah-langkah-pembelajaran-kooperatif.htmlhttp://irawatiardi.blogspot.co.id/2015/02/materi-ipa-sd-kelas-5-semester-2-cahaya.htmlhttp://irawatiardi.blogspot.co.id/2015/01/materi-ipa-sd-kelas-5-semester-2-gaya.htmlhttp://irawatiardi.blogspot.co.id/2015/01/materi-ips-sd-kelas-6-semester-2-gejala.htmlhttp://irawatiardi.blogspot.co.id/2015/01/materi-ipa-kelas-6-sd-semester-2-energi.htmlhttp://irawatiardi.blogspot.co.id/2014/11/pengertian-pendekatan-strategi-metode.htmlhttp://irawatiardi.blogspot.co.id/2014/11/pengertian-pendekatan-strategi-metode.htmlhttp://irawatiardi.blogspot.co.id/search?updated-min=2014-01-01T00:00:00-08:00&updated-max=2015-01-01T00:00:00-08:00&max-results=26http://void%280%29/http://irawatiardi.blogspot.co.id/2015/01/tentang-sholat-jamak-dan-qashar.htmlhttp://irawatiardi.blogspot.co.id/2015/01/materi-ipa-kelas-6-sd-gaya-dan-gerak.htmlhttp://irawatiardi.blogspot.co.id/2015/01/materi-ipa-kelas-6-sd-semester-2-energi.htmlhttp://irawatiardi.blogspot.co.id/2015/01/materi-ips-sd-kelas-6-semester-2-gejala.htmlhttps://www.blogger.com/share-post.g?blogID=8487863707744188779&postID=7252876880675003009&target=pinteresthttps://www.blogger.com/share-post.g?blogID=8487863707744188779&postID=7252876880675003009&target=facebookhttps://www.blogger.com/share-post.g?blogID=8487863707744188779&postID=7252876880675003009&target=twitterhttps://www.blogger.com/share-post.g?blogID=8487863707744188779&postID=7252876880675003009&target=bloghttps://www.blogger.com/share-post.g?blogID=8487863707744188779&postID=7252876880675003009&target=emailhttp://irawatiardi.blogspot.co.id/search/label/Materi%20Ajar%20SDhttp://irawatiardi.blogspot.co.id/2015/01/materi-ipa-sd-kelas-5-semester-2.htmlhttps://plus.google.com/116281639767505119702