6
BELT CONVEYOR Alat angkut yang kontinyu pada kecepatan tinggi ( mencapai : 1000 fpm ). Kapasitas besar ( mencapai : 5000 ton/jam ) Jenis / type Belt Conveyor : Portable unit conveyor : Conveyor untuk jarak pendek sampai 60 ft, mampu dipindah dengan cepat. Fixed unit conveyor : Conveyor operasional jarak jauh, bisa mencapai panjang 10 km bahkan lebih sehingga dipasang secara permanen Bagian – bagian / komponen Belt Conveyor system umumnya terdiri dari : 1. Frame / rangka 2. Carrier Idlers / Penyangga 3. Belt : Rubber, Teflon, Neoprane, Vynil 4. Speed Reduction type ( Reduction gear & motor ), maupun gear motor 5. Pulley ( depan maupun belakang ) 6. Tension Adjuster 7. Roller ( Return Idler ) : Water proof, Dust proof, Oilless Roller, Plastics Roller. 8. Penggerak : Motor listrik, gear motor, engine. Berbagai model konstruksi support system untuk belt conveyor : a. Flat belt pada Idler yang datar b. Belt berpalung ( troughed belt ) c. Belt berpalung pada kontinyus plate Jenis Conveyor Belt : a. Ordinary Conveyor Belt : Flat type, Troughed ( lebar 12 in 14, 16, 18, 20, 22 ) b. Climber conveyor belt, dengan belt bersirip ( 14 in – 20 in )

Belt Conveyor

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Belt Conveyor

BELT CONVEYOR

Alat angkut yang kontinyu pada kecepatan tinggi ( mencapai : 1000 fpm ).Kapasitas besar ( mencapai : 5000 ton/jam )

Jenis / type Belt Conveyor :

Portable unit conveyor : Conveyor untuk jarak pendek sampai 60 ft, mampu dipindah dengan cepat.

Fixed unit conveyor : Conveyor operasional jarak jauh, bisa mencapai panjang 10 km bahkan lebih sehingga dipasang secara permanen

Bagian – bagian / komponen Belt Conveyor system umumnya terdiri dari :1. Frame / rangka2. Carrier Idlers / Penyangga3. Belt : Rubber, Teflon, Neoprane, Vynil4. Speed Reduction type ( Reduction gear & motor ), maupun gear motor5. Pulley ( depan maupun belakang )6. Tension Adjuster7. Roller ( Return Idler ) : Water proof, Dust proof, Oilless Roller, Plastics Roller.8. Penggerak : Motor listrik, gear motor, engine.

Berbagai model konstruksi support system untuk belt conveyor :a. Flat belt pada Idler yang datarb. Belt berpalung ( troughed belt )c. Belt berpalung pada kontinyus plate

Jenis Conveyor Belt :a. Ordinary Conveyor Belt : Flat type, Troughed ( lebar 12 in 14, 16, 18, 20, 22 )b. Climber conveyor belt, dengan belt bersirip ( 14 in – 20 in )

Pertimbangan dalam pemakaian Belt Conveyor meliputi : Jenis material yang ditangani Berat jenis material Kapasitas Pemilihan belt Instalasi System penggerak Kondisi operasi

Page 2: Belt Conveyor

Kondisi operasi : Iklim, temperature, humidity Kondisi sekitar : korosif atmosfer Jam operasional Jenis idler Belt width Hp Cara muat ( loading ) dan penuangan ( discharge )

Rokemendasi Pemasangan Conveyor untuk Posisi Miring0 – 22o : Ordinary Conveyor Belt15 – 24o : Cleated Conveyor Belt ( dikasari )25 – 45o : Climber Belt Conveyor ( dengan Sirip )

Maksimum kemiringan untuk Belt Conveyor Troughed terhadap variasi jenis material

Jenis Material Ordinary CleatedSand Dry 17o 19o

Sand Damp ( Basah ) 24o

Semen 9o 10o

Bijian 8o 10o

Cereals ( padi, gandum, gula ) 15o 17o

Maksimum kemiringan untuk Climber Belt Conveyor :

Sand : 45o

Soil : 45o

Bijian : 35o

Cereals : 37o

Tenaga yang dibutuhkan untuk menggerakkan Belt Conveyor1. Tenaga untuk menggerakkan belt kosong sepanjang Carier Idler2. Tenaga untuk menggerakkan beban horizontal3. Tenaga untuk mengangkat / menurunkan beban secara vertical4. Tenaga untuk memutar pulley5. Tenaga untuk mengatasi kerugian penggerak

Tenaga yang dibutuhkan untuk belt kosong ( no load ), sangat dipengaruhi oleh :1. Jenis Idler Bearing2. Diameter Idler3. Jarak antar Idler4. Panjang dan berat belt

Page 3: Belt Conveyor

5. Kecepatan belt

Daya ( Hp ) : L.S.C.Q / 33.000 ( Hp )

Dimana : L : Panjang Conveyor, ft, M S : Kecepatan Belt, ft/menit, M/menit C : Faktro Gesean Idler ( tabel ) Q : Berat bagian yang berputar ( Lbs/ft ) ………tabel

Factor gesekan Conveyor Belt Idler

Diameter Idler Pulley, in Friction Factor4 0,03755 0,0366 0,037 0,025

Tenaga yang diperlukan untuk menggerakan beban horizontal

P = LCT33.000

(Hp)

L : panjang conveyor, ftT : Ton material yang dijalankan/jam atau lb/menit

Tenaga yang diperlukan untuk menggerakan beban naik pada belt conveyor yang miring

P = TH33.000

(Hp)

T : ton material yang dipindahkan/jam (lb/menit)H : tinggi

Page 4: Belt Conveyor

CHAIN CONVEYOR

Sebagai pengganti media penarik belt, sekarang diganti dengan hubungan antara chain ( rantai ) dengan sprocket.

ATTACHMENTS NO.

DIMENSION ( MM ) MASSA

A B E F G H K M N T kg/m kg/pc

K2

SS1796 11112.

5 110 150 76.2 25

SS800 13217.

5 165 183 114.5 45.5

SS960 111.414.

3 111 152.6 76.2 27.2

SS996 111.114.

5 136 174 76.2 24.9

9060 111.114.

5 114 175 76.2 23.8

9061 111.114.

5 113 176 76.2 25.6

9063 111.112.

7 114 170 76.2 28.7

A42 ( B )

SS1113 60.316.

849.

5 20 50.3 13.

5 0.22

SS1124 50.8 11 35 17.5 50.8 10.

3 0.1

SS1125 5416.

7 42 18.3 50.8 12.

7 0.15

SS1130 61.917.

5 55 27.6 76.2 15 0.34

SS1796 63.5 20 44 20 76.2 15.

5 0.18

SS2184 66.7 17 55 25.4 76.2 15 0.32

SS800 81.7 17 68 25.4 101.6 15.

5 0.39

9063 70 17 50 25 76.2 14.

3 0.29

HR22840 80 21 100 25 95 19 0.53

A42 ( A )

SS1114 60.3 17 48 23 76.2 59.15 24.15 14 0.26

SS1796 63.5 20 44 20 75.9 24.5 3915.

5 0.19

9060 63.5 20 44 20 76.2 35.45 28.0515.

5 0.24

9061 63.5 20 44 20 75.9 25.15 38.3515.

5 0.18

9063 63.5 20 44 20 34.1 34.1 29.415.

5 0.2

Prosedur pemilihan chain conveyorPertimbangan yang harus dilakukan adalah mengenai factor gesekan yang terjadi pada proses pergerakan rantai ( rolling atau sliding ) serta gerakan material ( sliding atau carried / terbawa )Berikut 6 klas seperti tabulasi berikut :

Conveyor Classes

Page 5: Belt Conveyor

Class Chain Material1 Sliding, with flights Sliding1A Sliding, without flights Sliding2 Rolling Sliding3 Sliding Carried4 Rolling Carried4A Supplemental Roller caried