8
Berbagai informasi untuk kemudahan & kenyamanan Anda, Pelanggan Setia ACC WELCOME GUIDE YUNA Your Virtual Assistant Chat YUNA di ACC & acc.co.id

Berbagai informasi untuk kemudahan & kenyamanan Anda ... -Welcome-Guide-2019.pdf · Anda dapat langsung datang ke kantor pelayanan ACC terdekat dengan membawa dokumen persyaratan

Embed Size (px)

Citation preview

Berbagai informasi untukkemudahan & kenyamanan Anda,

Pelanggan Setia ACC

WELCOME GUIDE

YUNAYour Virtual Assistant

Chat YUNA di ACC & acc.co.id

Terima kasih atas kepercayaan Anda dalam memilih ACC sebagai mitra kerja sama dalam penyediaan fasilitas pembiayaan berbagai

ACC sebagai perusahaan pembiayaan yang andal, selalu mengutamakan pelayanan yang prima untuk Anda. ACC menyediakan produk pembiayaan yang lengkap untuk memenuhi kebutuhan Anda, mulai dari mobil baru, mobil bekas, multiguna, property, alat berat yang didukung lebih dari 9000 dealer, dan partner bisnis yang terbaik di bidangnya.

Di era digital ini, ACC juga menghadirkan aplikasi acc.one, Anda dapat mengakses seluruh fasilitas ACC dengan mudah. Dengan acc.one semua jadi praktis.

Salam hangat,Astra Credit Companies

kebutuhan Anda.

Kemudahan Pembayaran Angsuran

Cara Pembayaran Keterangan

Auto Debet Bank Permata, BCA, Bank Mandiri

Aplikasi Mobile ACCYes!Bank Permata, Bank Mandiri, CIMB Niaga, Danamon Online Banking

ATMBank Permata, BCA, Bank Mandiri, BRI, BNI,ATM Bersama, ATM Alto, ATM Prima

Internet/Mobile Banking Bank Permata, BCA, Bank Mandiri

Giro Semua bank

Setor TunaiKantor Pelayanan ACC, Bank Permata, Bank Mandiri,Kantor Pos, Alfamart, Alfamidi, DanDan

Notes :

Setiap bank mempunyai prosedur dan jangka waktu proses transfer yang berbeda. Pastikan dana telah diterima ACC paling lambat pada tanggal

Pembayaran angsuran yang diterima akan dibukukan dengan urutan

Untuk pembayaran biaya administrasi keterlambatan (jika ada)Untuk pembayaran denda (jika ada)Untuk pembayaran angsuran

Jangan pernah melakukan pembayaran melalui transfer ke rekening pribadi karyawan ACC atau pihak lain yang mengatasnamakan ACC.

1.

2.

3.

jatuh tempo untuk menghindari keterlambatan pembayaran.

prioritas sebagai berikut :

Kemudahan Pengurusan STNK & BBN

ACC menyediakan jasa perpanjangan STNK, mutasi, dan balik nama (BBN) di seluruh kantor pelayanan ACC.

Besarnya biaya jasa pengurusan tersebut bervariasi sesuai dengan ketentuan yang berlaku di daerah masing-masing.

Anda dapat langsung datang ke kantor pelayanan ACC terdekat dengan membawa dokumen persyaratan yang dibutuhkan dan biaya pengurusannya.

Anda dapat langsung mengambil BPKB di hari yang sama setelah melunasi seluruh kewajiban di kantor pelayanan ACC.

Pengambilan BPKB hanya dapat dilakukan oleh Anda selaku debitur ACC.

Demi keamanan dan kenyamanan Anda, BPKB harus diambil segera setelah pelunasan kewajiban. ACC akan mengenakan biaya penyimpanan BPKB sejak hari ke-61 dari tanggal pelunasan sesuai dengan ketentuan yang berlaku. ACC tidak bertanggung jawab atas BPKB yang tidak diambil dari 365 hari sejak tanggal pelunasan.

Kemudahan Pengambilan BPKB

Penjadwalan Ulang (Rescheduling)Rescheduling perubahan tanggal angsuran kecuali pada tanggal jatuh tempo angsuran terakhir, mengubah jangka waktu pembiayaan (Tenor), mengurangi sisa hutang pokok dengan menambahkan sejumlah uang di tengah jangka waktu pembiayaan.

Alih Kontrak atau Pengalihan Hak dan Kewajiban Alih kontrak harus melalui proses survey dan analisa terhadap Pelanggan pengganti atau baru.

Info Penting : Dilarang mengalihkan kendaraan tanpa prosedur resmi di ACC.ACC hanya dapat menyerahkan BPKB kepada Anda yang namanya tertera pada Perjanjian Pembiayaan.

Pelayanan alih kontrak dapat dilakukan dikantor pelayanan ACC terdekat. Silahkan datang bersama calon Pelanggan (penerima alih kontrak) untuk mendapat persetujuan dan melakukan alih kontrak.

Ganti UnitGanti unit hanya diperkenankan untuk alasan Klaim Asuransi,dengan merk dan type kendaraan yang sama.

Kemudahan Perubahan Kontrak (Amandemen)

ACC memahami adanya keperluan perubahan yang kerap tidak dapat dihindari. Perubahan kontrak dapat dilakukan untuk hal-hal sebagai berikut:

Anda dapat menghubungi kami setiap saat melalui :

YUNA Your Virtual Assistant yang dapat diakses melalui LINE (ACC) dan Facebook ACC (acckreditmobil), website acc.co.id dan aplikasi

Mobile Apps ACCYes! untuk kemudahan Pembayaran Online dan memantau Status Angsuran Anda.

Aplikasi Pembiayaan, dan Memantau Status Angsuran.

1

2

3

4

5

acc.one.

Website ACC untuk melihat fasilitas Paket Pembiayaan, Daftar Harga Kendaraan Galeri Kendaraan Bekas, Simulasi Pembiayaan,

Kontak ACC 1500599 melayani Anda 7 hari dalam seminggu

Kantor pelayanan ACC yang beroperasi dari hari Senin – Jumat :08.00 – 15.00 dan hari Sabtu : 08.00 – 12.00.

Akses Pelanggan

Kemudahan Klaim Asuransi Kendaraan

Klaim asuransi wajib Anda laporkan ke perusahaan asuransi terkait dalam jangka waktu 3 x 24 jam sejak kejadian.

Untuk memastikan Anda selalu menerima informasi/pemberitahuan penting dari ACC maka Anda wajib menginformasikan untuk setiap perubahan atas data-data sebagai berikut :

Alamat tempat tinggal atau kantorAlamat penagihanAlamat surat menyuratNomor telepon atau HPAlamat Email

Apabila ada akibat yang timbul dikemudian hari, termasuk namun tidak terbatas pada tidak diterimanya surat-surat pemberitahuan yang dikirimkan ACC kepada Anda, akibat perubahan yang tidak diinformasikan kepada ACC maka bukan menjadi tanggung jawab ACC.

Informasi perubahan data dapat disampaikan melalui Kontak ACC di nomor 1500599, website ACC di www.acc.co.id atau kantor pelayanan ACC terdekat

Kemudahan Perubahan Data Pelanggan

Bila Anda mengalami penyebab terjadinya klaim maka untuk mendapatkan penggantian sesuai perlindungan asuransi kendaraan yang Anda miliki, Anda wajib mengajukan klaim ke maskapai asuransi yang melindungi kendaraan Anda.

Penggantian klaim asuransi berupa uang (bukan kendaraan) dengan nilai penggantian digunakan untuk menutup kewajiban pembiayaan Anda kepada ACC.

Bila nilai penggantian lebih besar dari kewajiban pembiayaan, dana tersebut akan dialihkan kepada Anda. Sebaliknya jika nilai penggantian lebih kecil dari kewajiban, Anda wajib untuk melunasi.

Info Penting :

Risiko Eksekusi Objek Jaminan Fidusia

ACC akan mengingatkan Anda tentang kewajiban pembayaran angsuran yang telah jatuh tempo melalui telepon, surat, dan kunjungan.

Jika Anda tidak juga melakukan pembayaran atas kewajibannya, maka ACC berhak melakukan tindakan lain yang diperlukan, termasuk eksekusi meminta kembali kendaraan yang dibiayai di manapun dan di tempat siapapun kendaraan tersebut.

Atas eksekusi kendaraan tersebut, maka Anda akan dibebankan biaya eksekusi jika akan melakukan penyelesaian kewajiban.