Brosur Kelas Karyawan Umb 17

Embed Size (px)

Citation preview

ANGKATAN KE XIXKuliah Perdana : 17 September 2011

U N I V E R S I T A S

PROGRAM: SARJANA (S1) - PASCASARJANA (S2) - PENDIDIKAN PROFESI AKUNTANSI (PPAk)BAN-PT ACCREDITED ISO 9001 : 2008 CERTIFIED MULTI ACCESS LEARNING WiFi CAMPUS CAREER DEVELOPMENT OVER 12.000 STUDENTS BODYSupported by:

www.mercubuana.ac.id

INFORMASI :

021-5857722, 021-5840816, Ext. 2600 - INFO 24 JAM : 021-70882168

PROGRAM DIPLOMA III (D3)Manajemen Perusahaan (Terakreditasi BAN-PT) Akuntansi (Terakreditasi BAN-PT)

PROGRAM PASCASARJANA (S2)Magister Manajemen Manajemen SDM (Terakreditasi BAN-PT) Manajemen Pemasaran (Terakreditasi BAN-PT) Manajemen Keuangan (Terakreditasi BAN-PT) Manajemen Produksi & Operasi (Terakreditasi BAN-PT) Magister Ilmu Komunikasi Coorporate and Marketing Communication (Terakreditasi BAN-PT) Political Communication (Terakreditasi BAN-PT) Media Industry and Business (Terakreditasi BAN-PT) Magister Teknik Industri Manajemen Industri Magister Teknik Elektro Manajemen Telekomunikasi Manajemen Energi Magister Akuntansi Akuntansi dan Keuangan Syariah Akuntansi Manajemen Perpajakan Audit

PROGRAM SARJANA (S1)Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Teknik Sipil (Terakreditasi BAN-PT) Teknik Arsitektur (Terakreditasi BAN-PT) Desain Interior Desain Grafis & Multimedia Fakultas Teknologi industri Teknik Mesin (Terakreditasi BAN-PT) Teknik Elektro (Terakreditasi BAN-PT) Teknik Industri (Terakreditasi BAN-PT) Fakultas Ekonomi Manajemen (Terakreditasi BAN-PT) Akuntansi (Terakreditasi BAN-PT) Fakultas Ilmu Komunikasi Broadcasting (Terakreditasi BAN-PT) Public Relations (Terakreditasi BAN-PT) Marketing Communication & Advertising (Terakreditasi BAN-PT) Visual Communication (Terakreditasi BAN-PT) Fakultas Psikologi Psikologi Fakultas Ilmu Komputer Teknik Informatika (Terakreditasi BAN-PT) Sistem Informasi (Terakreditasi BAN-PT)

PENDIDIKAN PROFESI AKUNTANSI (PPAk)Pendidikan Profesi Akuntansi

001

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Upaya peningkatan mutu akademik terus menerus kami lakukan untuk dapat memberikan pelayanan yang semakin baik dan memuaskan bagi semua pihak yang berkepentingan. Sejak September 2008, UMB memperbarui Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2008 dari Lembaga Sertifikasi SAI Global dengan lingkup yang lebih luas yaitu seluruh proses bisnis mulai dari proses administrasi akademik, administrasi umum dan keuangan, administrasi kemahasiswaan, pemasaran, penelitian, pengabdian kepada masyarakat, perpustakaan, sampai Cybernet. Oleh karena itu, seluruh civitas akademika merupakan satu kesatuan dalam satu sistem yang kesemuanya harus berjalan saling kait mengait sesuai dengan proses yang telah dibakukan. Mulai tahun akademik 2009/2010, UMB telah dapat menggunakan UMB Tower, gedung 8 lantai yang mengakomodasi Lab Komputer Pusat dengan 250 unit komputer baru, perpustakaan yang tengah dikembangkan kearah Digital Library, Auditorium berbentuk teater dengan kapasitas 400 tempat duduk, serta ruang-ruang kelas. UMB sekarang fokus dalam mengembangkan program studi unggulan, sehingga sumber daya yang dimiliki dapat optimal meningkatkan Program Studi Broadcasting, Akuntansi, Sistem Informasi dan Desain Grapis. Melalui program yang terencana dan peningkatan yang berkelanjutan, UMB akan dapat meningkatkan kualitas dan daya saing lulusan UMB dibandingkan dengan kualitas lulusan-lulusan dari Universitas lainnya. Di bidang akademik penerapan Kurikulum Berbasis Kompetensi juga telah di berlakukan, mencakup strategi pembelajaran yang mengaplikasikan Softskills, yaitu Student Centered Learning. Selain itu, pengembangan kurikulum yang sesuai dengan kebutuhan industri juga telah dilakukan sehingga kualitas lulusan UMB memperoleh kemampuan yang dibutuhkan oleh industri yaitu dengan didirikannya Pusat Kewirausahaan UMB. Berbagai macam kerjasama telah dilakukan oleh UMB antara lain kerjasama yang dilakukan antara Fakultas Ekonomi UMB dengan dengan PT. Asuransi Jiwa Sinar Mas dalam bidang pendidikan. PT. Asuransi Jiwa Sinar Mas memberi kesempatan kepada mahasiswa UMB yang tengan menempuh mata kuliah magang untuk dapat menjalani program magang dan membuka kelas khusus bagi mahasiswa yang ingin berwirausaha dengan mendapatkan sertifikasi dari Asosiasi Asuransi Jiwa Indonesia (AAJI). Beberapa mahasiswa UMB pun telah berhasil menjalani program magang di USAID berkat kerjasama yang dilakukan UMB dengan USAID sebuah perusahaan yang fokus terhadap lingkungan dan Corporate Social Responsibility (CSR) UMB juga melakukan kerjasama dengan PT. POS Indonesia (Persero) yang bertujuan untuk merubah mindset mahasiswa mengenai teknologi yang berkembang saat ini, Dengan berkembangnya teknologi saat ini, masyarakt pengguna internet di seluruh dunia lebih memilih proses pengiriman surat secara instan dan cepat melalui media internet karena dianggap lebih efisien. Khusus kepada anda mahasiswa para mahasiswa baru Universitas Mercu Buana, perlu anda sadari bahwa metode yang diajarkan semua kuliah lebih ditekankan kepada kedisiplinan yang akan memperlancar proses akademik beserta penunjangnya yang harus ditempih selama mengikuti masa studi di Universitas Mercu Buana. hasilnya akan kembali tepulang kepada keuletan dan kegigihan anda sendiri./ Semoga hal tersebut dapat benar-benar memberi manfaat, sehingga harapan untuk dapat menyelesaikan studi tepat waktu dapat dicapai oleh seluruh mahasiswa yang mematuhinya. Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Rektor, Universitas Mercu Buana

002

10 Alasan Memilih Universitas Mercu Buana1 Diakreditasi olehBAN-PTMenerapkan 4 Multi Acces Learning (MAL) dengan ITPenggunaan Information Technology (IT) untuk proses belajar mengajar atau Electronic Learning (E-learning) diterapkan melalui Multi Acces Learning (MAL) untuk beberapa matakuliah agar mahasiswa dapat belajar kapan saja dan dimana saja. Fasilitas yang disediakan oleh MAL adalah: Sistem E-learning, mahasiswa dapat mengakses materi kuliah, berdiskusi, mengumpulkan Tugas dan mengerjakan quiz melalui internet. Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) satu-satunya Badan Akreditasi yang diakui oleh Pemerintah RI dan telah memberikan Akreditasi (penilaian) BAIK (Nilai B) untuk Program Studi di Universitas Mercu Buana. Sedangkan beberapa Program Studi yang baru didirikan sedang diupayakan untuk diberikan Penilaian oleh BAN PT. Akreditasi ini menunjukkan bahwa Proses Pendidikan dan Pengajaran di Universitas Mercu Buana terlaksana dengan baik yang ditunjang oleh Laboratorium, studio, perpustakaan sesuai standar dan Tenaga Pengajar yang profesional dibidangnya.

2 Standar Internasional

ISO 9001:2000

Standar kualitas proses belajar mengajar dan pelayanan di Universitas Mercu Buana sudah memenuhi Standar Intenasional dengan meraih Sertifikat ISO 9001:2000 yang dikeluarkan oleh LRQA Inggris Tahun 2005 dan pada Tahun 2008 dari SAI Global.

5 Lulusan dibantu mencari PekerjaanUniversitas Mercu Buana mendirikan UMB Career Center (UMBCC) yang bertugas menyalurkan lulusan ke Dunia Kerja. Untuk menyalurkan lulusan ke dunia kerja UMBCC melakukan kerjasama dengan lebih dari 300 perusahaan melalui beberapa cara: Campus Hiring, website umbcareer.com dan Job Expo di kampus. Disamping menyalurkan lulusan, UMBCC juga melaksanakan pembekalan kepada Mahasiswa Tingkat Akhir dan Lulusan melalui beberapa Seminar dan Pelatihan Karir.

3 Rangking 18 di IndonesiaUniversitas Mercu Buana mencapai rangking 18 dari 3000an Perguruan Tinggi Negeri dan Perguruaan Tinggi Swasta versi Webometrics edisi Juli 2009. Sedangkan untuk dunia mencapai rangking 3276 dari puluhan ribu Perguruan Tinngi Seluruh Dunia.

003

6 Disediakan Antar Jemput Mahasiswa Bus KampusUntuk memudahkan dan memberikan kenyamanan kepada mahasiswa menuju kampus maka Universitas Mercu Buana menyediakan Bus kampus untuk antar Jemput mahasiswa dari wilayah Tangerang, Lebak Bulus, dan Bekasi

7 Beasiswa bagi Mahasiswa BerprestasiBagi mahasiswa yang berpestasi di bidang akademik dan ekstrakurikuler di sediakan Beasiswa seperti: Beasiswa Supersemar, Beasiswa Bantuan Dana Skripsi di Bidang Lingkungan, Beasiswa Bantuan Belajar Mahasiswa (BBBM), Beasiswa Peningkatan Prestasi Akademik (BPPA), Beasiswa dari Yayasan Menara Bhakti

Kampus 9 Fasilitas yang Nyaman dengan ModernKampus berada di lokasi strategis yang mudah dijangkau menggunakan kendaraan pribadi atau umum, serta memiliki lingkungan yang asri/nyaman terbukri meraih juara 3 Jakarta Green Office 2009. Suasana kelas dibuat sangat nyaman dengan ruang full AC dan dilengkapi dengan peralatan penunjang pengajaran seperti LCD, proyektor (OHP), komputer dengan jaringan internet dan pengeras suara di setiap kelas. Untuk kegiatan olahraga tersedia lapangan sepak bola, basket, volly, panjat tebing, dll. Tersedia juga bank, mini market, warnet, wartel, copy center dan kantin di dalam lingkungan kampus. Bagi mahasiswa yang berasal dari luar kota, tersedia banyak pemondokan khusus mahasiswa, dengan biaya yang sangat terjangkau.

Kurikulum Berbasis Kompetensi 8 Staff Pengajar Profesional. denganUntuk menghasilkan lulusan yang professional yang memiliki keunggulan dan daya saing serta selalu mengembangkan diri dalam masyarakat global, maka Universitas Mercu Buana telah menyusun Kurikulum berbasis kompetensi dengan staff pengajar yang profesional dibidangnya dengan jenjang pendidikan S2 dan S3 lulusan dari dalam dan luar negeri.

Bekerjasama dengan 10 bertaraf Nasional danLembaga-lembaga InternasionalUniversitas Mercu Buana melakukan kerjasama dengan perguruan tinggi dari dalam dan luar negeri. Kerjasama di dalam negeri yaitu dengan Fakultas Psikologi Unversitas Indonesia yang memungkinkan mahasiswa UMB mendapatkan materi kuliah, dan fasilitas akademik lain seperti dosen, bimbingan skripsi,dan perpustakaan fakultas Psikologi UI. Kerjasama dengan perguruan tinggi luar negeri berupa program pertukaran mahasiswa, dosen, studi lanjut S2 atau S3, magang kerja dll telah dilakukan dengan Universiti Malaysia Kelantan dan University Tun Hussein Onn Malaysia. Selain itu juga dilakukan kerjasama dengan Deakin University Australia untuk bidang penelitian dan studi lanjut

004

Mahasiswa dapat memilih Kampus dibawah ini Kampus Meruya :Kampus A Universitas Mercu Buana berlokasi di Jalan Raya Meruya Selatan, Kebun Jeruk, Jakarta Barat, Telepon: 021-5857722, 5840816 Ext. 2600.

Laboratorium:1. Fakultas Teknologi Industri : Fisika Dasar, Komputer, Sistem Komunikasi, Elektronika Dasar, CNC-CAD/CAM dan Teknologi Mekanik. 2. Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan : Mekanika Tanah, Ilmu Ukur Tanah, Teknologi Beton, Studio Gambar, dan Komputer. Ruang Display Karya Mahasiswa. 3. Fakultas Ekonomi : Akuntansi, Komputer Audit, Komputer Akuntansi dan Statistik, klinik konsultasi bisnis. 4. Fakultas Ilmu Komunikasi : Laboratorium : audio visual, fotografi, cetak, desain grafis, studio mini, komputer multi media.

Kampus Menteng :Kampus B berlokasi di Gedung Universitas Mercu Buana (Tedja Buana) Jl. Menteng Raya No. 29 Jakarta Pusat. Telepon: 021-31935454, 23732662

Fasilitas lainya : Perpustakaan yang lengkap dan modern, ruang kuliah, ruang seminar seluruhnya ber-AC. HotSpot WiFi Seluruh gedung, warnet, poliklinik, Bank BNI, ATM BNI, Bank Bukopin, ATM BRI dan Masjid Manarul Amal UMB.

PENGINAPAN MAHASISWAKhusus bagi Mahasiswa yang berasal dari luar kota dan membutuhkan penginapan sementara, maka disediakan juga 2 penginapan didekat kampus untuk mahasiswa Wanita dan Pria. Untuk sementara ini mahasiswa dibebaskan Biaya (Gratis)

BUS KAMPUSBanyak Mahasiswa Universitas Mercu Buana yang bermukim jauh dari Kampus, seperti di daerah Timur (Cikarang, Bekasi, Jakarta Timur dan Jakarta Pusat) di Daerah selatan (Depok, Ciputat, Lenteng Agung) serta daerah barat (Tangerang, Cilegon). Untuk membantu memudahkan mahasiswa dalam Transportasi, maka disediakan 3 Buah Bus Kampus dengan 3 Rute (khusus mahasiswa kampus meruya) yang meliputi daerah-daerah yang tersebut di atas.

Rute Bus Kampus adalah:1. BEKASI DAN SEKITARNYA : Kampus Meruya Cawang - Jatibening Bekasi Barat - Bekasi Timur - Tambun Cikarang 2.TANGGERANG : Kampus Meruya Cikokol kebun Nanas Tangerang 3. DEPOK: Kampus Meruya- Arteri Pondok Indah - Lebak BulusLenteng Agung - Depok (Gedung LIA Depok)

005

http://kk.mercubuana.ac.idUntuk memperlancar dan membantu mahasiswa dalam proses pendidikan, maka setiap mahasiswa diberikan fasilitas online di website http://kk.mercubunana.ac.id dengan fitur-fitur sebagai berikut: 1. Nilai : Untuk melihat nilai persemester 2. BIaya Kuliah : Untuk melihat tagihan dan cicilan biaya studi yang sudah dibayarkan 3. Download Modul : Untuk mendownload modul-moduk kuliah 4. Pengumuman : untuk melihat pengumuman dari jurusan, fakultas dan Universitas 5. Internal Email : Untuk Menghubungi dan dihubungi melalui email. 6. Forum : Untuk forum komunikasi antara sifitas akademika untuk membahas topik khusus 7. Lowongan : Untuk mendapatkan atau memberikan informasi lowongan kerja 8. Iklan Mini : Untuk mendapatkan atau memberikan informasi bisnis 9. Profil : Untuk melihat profil mahasiswa

http://elearning.mercubuana.ac.idE-Learning Untuk membantu proses belajar mengajar di Kelas Karyawan Universitas Mercu Buana maka mulai Semester Genap Tahun 2004/2005 mulai diselenggarakan Sistem Pengajaran menggunakan Sistem E-Learning. Elearning Kelas Karyawan UMB menggunakan aplikasi opensource Moodle. Kata Moodle adalah singkatan dari Modular Object-Oriented Dynamic Learning Environment. Moodle adalah sebuah Course Management System (CMS) atau sering juga disebut Learning Management Systems (LMS) atau Virtual Learning Environments (VLE) sebuah aplikasi yang dibuat untuk membantu Dosen melaksanakan Perkuliahan Online yang berkualitas.

006

Universitas Mercu Buana memiliki UMB Career Center (UMBCC) yang bertugas membina mahasiswa tingkat akhir agar dapat bersaing dalam mencari pekerjaan dan menyalurkan lulusan ke dunia kerja serta membina alumni dalam peningkatan karir.

PENYALURAN KE DUNIA KERJAUntuk menyalurkan lulusan ke dunia kerja UMBCC melakukan kerjasama dengan lebih dari 300 perusahaan melalui beberapa cara: 1. Campus Hiring, Perusahaan yang membutuhkan Lulusan UMB langsung melakukan seleksi di kampus. 2. Jobsite umbcareer.com, agar Perusahaan dapat memasang iklan lowongan kerja dan mencari lulusan UMB yang dengan kriteria yang dibutuhkan. 3. Job Expo di kampus. Secara rutin UMBCC melaksanakan pameran lowongan kerja (Job Expo) dengan mengundang Perusahaan Mitra untuk langsung bertemu dan merekrut lulusan UMB 4. Mendistribusikan Database Resume (CV) kepada Perusahaan Mitra 5. Bekerja sama dengan Job Portal JobsDB.com untuk menyalurkan Lulusan UMB

PEMBINAAN KARIRDalam menghadapi persaingan yang ketat di dunia kerja maka UMBCC melakukan berbagai seminar dan pelatihan pembinaan karir bagi Lulusan UMB seperti : 1. Pelatihan Bahasa Inggris Bisnis dengan LIA. 2. Pelatihan Pembuatan Profesional Resume (CV) oleh Profesional Resume Consultant. 3. Pelatihan Internet Job Hunting. 4. Pelatihan budaya kerja, motivasi, dan soft skill 5. dan lain-lain 007

CARA PENDAFTARANPendaftaran dan Seleksi Mahasiswa Baru Angkatan Ke XIX Semester Ganjil TA 2011/2012 adalah sbb : 1. Membayar Biaya Pendaftaran: - Program Sarjana (S1): Rp. 200.000,- Program Pascasarjana (S2): Rp. 250.000,2. Mengisi Formulir Pendaftaran 3. Mengisi Form Jadwal Pembayaran Angsuran Biaya Pendidikan 4. Menyerahkan berkas pendaftaran: a. Untuk Lulusan SMU/K/Sederajat: - 2 Lembar Legalisir ijazah - 2 Lembar Transkrip Nilai b. Untuk Lulusan Sarjana (S1) dan D3, D2, D1/ Politeknik/Sederajat. - 2 Lembar Legalisir Ijazah dan Transkrip Nilai c. Untuk Pindahan: - 2 Lembar Legalisir ijazah SMU/SMK/Sederajat - 2 Lembar Legalisir Transkrip nilai dan Surat keterangan pindah atau surat keterangan pernah kuliah dari Perguruan Tinggi ybs. Catatan: 1. Pada saat pendaftaran siapkan 1 buah materai Rp. 6000 2. Apabila tidak memiliki ijazah dan transkrip nilai yang dilegalisir maka cukup membawa ijazah dan transkrip nilai asli pada saat mendaftar.

JADWAL PENDAFTARANGelombang I : 9 April 2011 - 29 Mei 2011 Gelombang II : 30 Mei 2011 - 17 Juli 2011 Gelombang III: 18 Juli 2011 - 14 Agustus 2011Cat: Gelombang III tidak dibuka jika kapasitas sudah penuh.

TEMPAT PENDAFTARAN1. Pendaftaran dapat dilakukan di semua Kampus Universitas Mercu Buana yaitu: - Kampus Meruya - Kampus Menteng 2. Pendaftaran Online di: http://kk.mercubuana.ac.id 3. Pendaftaran dapat dilakukan di rumah atau kantor anda dengan mengirimkan nama dan alamat lengkap nya VIA SMS Ke No. 0813 85 7777 54 Petugas kami akan datang ke tempat anda.

TEST SELEKSISeleksi Calon Mahasiswa Baru terdiri dari :

WAKTU PENDAFTARANWaktu Pendaftaran setiap hari termasuk hari Sabtu dan Minggu (kecuali pada hari Libur Nasional). Waktu pendaftaran adalah: Senin s/d Minggu :

A. Tes Potensi Akademik (TPA) b. Wawancara Akademik (dengan Ketua Program Studi atau Dekanat) C. Wawancara Umum dengan Pimpinan Program Universitas

Jam 09.00 17.00 WIB

PENDAFTARAN ONLINE ONE STOP SERVICE JADWAL KULIAH PERDANAa. Pelantikan dan Pengarahan Mahasiswa Baru: 21 Agustus 2011 b. Kuliah Pertama: 17 September 2011 Untuk yang memilih perkuliahan di hari Sabtu dan Minggu 19 September 2011 untuk yang memilih perkuliahan di hari Senin s/d Jumat (Sore)

ONE STOP SERVICEUntuk memudahkan dan menghemat waktu maka Sistem Pendaftaran dan Seleksi dilaksanakan dengan Metode One Stop Pendaftaran dan Seleksi dilaksanakan membutuhkan waktu sekitar 30 menit. Calon Mahasiswa Mahasiswa Baru Service, dimana sekaligus yang

008

SARJANA (S1)FAKULTAS & PROGRAM STUDIFakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Teknik Sipil (Terakreditasi BAN-PT) Teknik Arsitektur (Terakreditasi BAN-PT) Desain Interior Desain Grafis & Multimedia Fakultas Teknologi industri Teknik Mesin (Terakreditasi BAN-PT) Teknik Elektro (Terakreditasi BAN-PT) Teknik Industri (Terakreditasi BAN-PT) Fakultas Ekonomi Manajemen (Terakreditasi BAN-PT) Akuntansi (Terakreditasi BAN-PT) Fakultas Ilmu Komunikasi Public Relations (Terakreditasi BAN-PT) Marketing Communication & Advertising (Terakreditasi BAN-PT) Visual Communication (Terakreditasi BAN-PT) Broadcasting (Terakreditasi BAN-PT) Fakultas Psikologi Psikologi Fakultas Ilmu Komputer Teknik Informatika (Terakreditasi BAN-PT) Sistem Informasi (Terakreditasi BAN-PT)Catatan : Untuk Program Studi yang belum Terakreditasi sedang dalam Proses Akreditasi

Kurikulum dirancang dengan Sistem Kredit Semester. Selain berdasarkan acuan kurikulum inti, juga berdasarkan acuan terhadap perkembangan ilmu pengetahuan, teknologi, serta terhadap kebutuhan tenaga kerja. Metoda belajar mengajar dilaksanakan secara profesional menggunakan modul-modul kuliah sedemikian rupa sehingga bagi mahasiswa yang sibuk dengan pekerjaannya tetap dapat belajar dengan baik sesuai schedule dan SAP (Satuan Acara Perkuliahan). Selain kuliah tatap muka, juga memanfaatkan berbagai metode efektif melalui tugas perorangan yang terarah, tugas kelompok yang komunikatif, praktek langsung di laboratorium untuk beberapa mata kuliah, yang diakhiri dengan kuliah/pengarahan dalam pengerjaan skripsi/tugas akhir yang terprogram dan terjadwal sedemikan rupa sehingga mahasiswa dapat menyelesaikan studi tepat pada waktunya Lulusan mempunyai Gelar sesuai Jenjang Pendidikan dan Bidang Ilmu masing-masing dan mempunyai hak menggunakan gelarnya serta untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi.

009

BEBAN STUDIBeban studi tergantung kepada Tingkat Pendidikan Terakhir dari Calon mahasiswa, yaitu : a. Lulusan D3/Politeknik/Akademi dan sederajat: Masa studi : 3 - 4 semester (1,5 - 2 tahun) Beban Studi (jumlah sks yang harus ditempuh): minimal 42 sks Bagi yang dari jurusan berbeda : - Beban Studi (jumlah SKS yang harus ditempuh) minimal 65 SKS dalam 4 - 5 semester b. Lulusan SMU/SMK atau yang sederajat Masa studi : 8 semester (4 tahun) Beban Studi: 144 - 146 SKS c. Lulusan D1, D2 & Pindahan dari Perguruan Tinggi : Masa studi dan Beban Studi tergantung kepada sks yang sudah ditempuh

WAKTU KULIAHWaktu kuliah dapat dipilih dengan pembagian waktunya yaitu Senin s/d Jumat dan Sabtu dan Minggu.

TEMPAT PERKULIAHANTempat perkuliahan dapat dipilih diantara 2 kampus, yaitu: 1. Kampus Meruya, Jl Meruya Selatan Kebun Jeruk, Jakarta Barat. 2. Kampus Menteng, Jl. Menteng Raya No.29 (Gedung Teja Buana) Jakarta Pusat.

a. Untuk lulusan SMU/SMK/sederajat : SENIN S/D JUMAT : Jam 18.00 s/d 21.00 WIB SABTU : Jam 13.30 s/d 21.00 WIB dan MINGGU : Jam 08.00 s/d 18.00 WIB b. Untuk lulusan D1, D2 dan Pindahan: Mengikuti jadwal Mata Kuliah yang tersedia c. Untuk lulusan D3/Poltek/Akademi/sederajat : SENIN S/D JUMAT : Jam 18.00 s/d 21.00 WIB SABTU : Jam 13.30 s/d 21.00 WIB dan MINGGU : Jam 08.00 s/d 18.00 WIB Catatan : Untuk Fakultas Ilmu Komunikasi dan Fakultas Psikologi jadwal kuliah sebagai berikut : - Sabtu jam 08:00 s/d 17:00 WIB dan - Minggu jam 08:00 s/d 17:00 WIB Masing-masing diiringi dengan istirahat untuk sholat, makan, melepas kejenuhan

010

PROGRAM SARJANA (S1)Biaya Studi untuk Mahasiswa Baru Program Sarjana (S1) Angkatan Ke XIX Semester Ganjil TA 2011/2012 adalah sbb :

TABEL ANGSURAN SUMBANGAN PENGEMBANGAN PROGRAM SARJANA (S1)Lulusan SMU/SMK,D1,D2 dan Pindahan Angs Ke1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 36x 850.000 200.000 200.000 200.000 200.000 200.000 200.000 200.000 200.000 200.000 200.000 200.000 200.000 200.000 200.000 200.000 200.000 200.000 200.000 200.000 200.000 200.000 200.000 200.000 200.000 200.000 200.000 200.000 200.000 200.000 200.000 200.000 200.000 200.000 200.000 250.000 7.900.000 7.900.000 7.900.000 7.900.000 7.900.000 7.900.000 7.900.000 7.900.000 30x 850.000 245.000 245.000 245.000 245.000 245.000 245.000 245.000 245.000 245.000 245.000 245.000 245.000 245.000 245.000 245.000 245.000 245.000 245.000 245.000 245.000 245.000 245.000 245.000 245.000 245.000 245.000 245.000 245.000 190.000 24x 850.000 310.000 310.000 310.000 310.000 310.000 310.000 310.000 310.000 310.000 310.000 310.000 310.000 310.000 310.000 310.000 310.000 310.000 310.000 310.000 310.000 310.000 310.000 230.000 Rupiah 17x 850.000 450.000 450.000 450.000 450.000 450.000 450.000 450.000 450.000 450.000 450.000 450.000 450.000 450.000 450.000 450.000 300.000 12x 6x 3x 3x 850.000 1.350.000 2.650.000 3.950.000 650.000 650.000 1.350.000 650.000 650.000 1.350.000 650.000 650.000 1.350.000 650.000 650.000 1.350.000 650.000 650.000 1.150.000 550.000 2.600.000 2.650.000 3.950.000

1. LULUSAN SMU/SMK, D1, D2 DAN PINDAHANa. Sumbangan Pengembangan: Rp. 7.900.000,Sumbangan Pengembangan ini dapat diangsur sampai 36 kali dalam waktu 36 bulan, Pembayaran Minimal Pertama Rp. 850.000,Jika membayar lunas diberikan potongan Rp. 475.000,b. Uang Kuliah Per SKS: Rp. 235.000,Uang Kuliah Semester 1: (18 SKS x Rp. 235.000,- = Rp. 4.230.000,-) Uang kuliah dapat di angsur sampai 6 kali dalam satu semester (6 bulan) Uang Kuliah sudah termasuk Uang Ujian dan Biaya Praktikum Jika membayar lunas, diberikan potongan Rp.120.000,Pembayaran Pertama (Cicilan Pertama Sumbangan Pengembangan)= Rp. 850.000,- Sisanya dijadwalkan sendiri sesuai kemampuan masing-masing mahasiswa sesuai tabel angsuran. 2. LULUSAN D3/POLITEKNIK/AKADEMI/SEDERAJAT a. Sumbangan Pengembangan: Rp. 7.400.000,Sumbangan Pengembangan ini dapat diangsur sampai 24 kali dalam waktu 2 tahun, dengan Pembayaran Minimal Pertama Rp. 850.000,Jika membayar lunas diberikan potongan Rp. 450.000,b. Uang Kuliah Per SKS: Rp. 235.000,Uang Kuliah Semester 1: (18 SKS x Rp.235.000,- = Rp. 4.230.000,-) Uang kuliah dapat di angsur sampai 6 kali dalam satu semester (6 bulan) Uang Kuliah sudah termasuk Uang Ujian dan Biaya Praktikum Jika membayar lunas, diberikan potongan Rp.120.000,Pembayaran Pertama (Cicilan Pertama Sumbangan Pengembangan)= Rp. 850.000,- Sisanya dijadwalkan sendiri sesuai kemampuan masing-masing mahasiswa sesuai tabel angsuran

011

TABEL ANGSURAN SUMBANGAN PENGEMBANGAN PROGRAM SARJANA (S1)Lulusan D3/Politeknik/Akademi Angs Ke1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 24x 850.000 285.000 285.000 285.000 285.000 285.000 285.000 285.000 285.000 285.000 285.000 285.000 285.000 285.000 285.000 285.000 285.000 285.000 285.000 285.000 285.000 285.000 285.000 280.000 7.400.000 7.400.000 7.400.000 7.400.000 7.400.000 7.400.000 17x 850.000 410.000 410.000 410.000 410.000 410.000 410.000 410.000 410.000 410.000 410.000 410.000 410.000 410.000 410.000 410.000 400.000 Rupiah 12x 850.000 600.000 600.000 600.000 600.000 600.000 600.000 600.000 600.000 600.000 600.000 550.000 1.150.000 2.400.000 1.250.000 1.250.000 1.250.000 2.500.000 3.700.000 1.250.000 6x 1.250.000 3x 2.500.000 2x 3.700.000

TABEL ANGSURAN BIAYA SKS PER SEMESTER PROGRAM SARJANA (S1)Cicilan Ke 1 2 3 4 5 6 Biaya SKS (18 SKS) 710.000 710.000 710.000 710.000 710.000 680.000 4.230.000 Biaya SKS (15 SKS) 590.000 590.000 590.000 590.000 590.000 575.000 3.525.000 Biaya SKS (12 SKS) 470.000 470.000 470.000 470.000 470.000 470.000 2.820.000 Biaya SKS (9 SKS) 355.000 355.000 355.000 355.000 355.000 340.000 2.115.000 Biaya SKS (6 SKS) 235.000 235.000 235.000 235.000 235.000 235.000 1.410.000

012

PASCASARJANA (S2)

BEBAN STUDI & MASA STUDIBeban studi dan masa studi: Masa studi : 4 semester (2 tahun) Beban Studi: Jumlah sks yang harus ditempuh: 38 - 40 sks Syarat Mahasiswa: Program Magister Manajemen, Magister Ilmu komunikasi dan Magister Akuntansi: - Lulusan S1 dari segala bidang. Program Magister Teknik Elektro dan Teknik Industri: -Lulusan S1 dari bidang Teknik

Program Pascasarjana Universitas Mercu Buana yang sejak berdirinya pada tahun 2000 Saat ini memiliki empat Program Studi yaitu : 1.Magister Manajemen, 2.Magister Ilmu Komunikasi, 3.Magister Teknik Industri, 4.Magister Teknik Elektro, dan 5. Magister Akuntansi.

TEMPAT PERKULIAHANTempat perkuliahan dapat dipilih diantara 3 kampus, yaitu: 1. Kampus Meruya, Jl Meruya Selatan Kebun Jeruk, Jakarta Barat. 2. Kampus Menteng, Jl. Menteng Raya No.29 Jakarta Pusat.

FAKULTAS & PROGRAM STUDIMagister Manajemen (Terakreditasi BAN-PT) Manajemen SDM Manajemen Pemasaran Manajemen Keuangan Manajemen Operasi & Produksi Magister Ilmu Komunikasi (Terakreditasi BAN-PT) Coorporate and Marketing Communication Political Communication Media Industry and Business Magister Teknik Industri Manajemen Industri Magister Teknik Elektro Manajemen Telekomunikasi Manajemen Energi Magister Akuntansi Akuntansi dan Keuangan Syariah Akuntansi Manajemen Perpajakan AuditCatatan : Untuk Program Studi yang belum Terakreditasi sedang dalam Proses Akreditasi

WAKTU KULIAHWaktu Kuliah dapat dipilih: Pilihan 1: SENIN - KAMIS: Jam 18.30 - 21.00 WIB Pilihan 2: SABTU: jam 08.00 - 16.30 WIB Pilihan 3: MINGGU: jam 08.00 - 16.30 WIB

SELEKSICalon mahasiswa baru diwajibkan menempuh ujian/tes tertulis seleksi masuk yang meliputi TPA (Tes Potensi Akademik dan Bahasa Inggris. Sedangkan wawancara dilakukan untuk mengetahui kemampuan akademik meliputi pengetahuan dasar umumbidang manajemen dan perkembangan teknologi (seperti internet, e-commerce dan lain-lain) selain kemampuan keuangan (financial) dan motivasi calon mahasiswa. 013

PROGRAM PASCASARJANA (S2)Biaya Studi untuk Mahasiswa Baru Program Pascasarjana (S2) Angkatan Ke XIX Semester Ganjil TA 2011/2012 adalah sbb :

TABEL ANGSURAN SPP PER SEMESTER PROGRAM MAGISTER MANAJEMEN Bulan KeAngsuran SPP (Rupiah)

Pada prinsipnya Program Kelas Karyawan Universitas Mercu Buana (PKK UMB) akan berusaha membantu Calon Mahasiswa dalam membayar biaya pendidikannya secara proporsional sesuai dengan kemampuan masing-masing Calon Mahasiswa.a. Sumbangan Pengembangan: Rp. 8.600.000,Sumbangan Pengembangan ini dapat diangsur sampai 24 kali dalam waktu 2 Tahun, Pembayaran Minimal Pertama Rp. 1.000.000,Jika membayar lunas diberikan potongan Rp.520.000,b. SPP per Semester untuk Magister Manajemen SPP Per Semester = Rp. 4.500.000,SPP sudah termasuk Uang sks, Ujian dan Praktikum SPP ini dapat diangsur sampai 6 kali dalam satu semester (6 bulan) Jika membayar lunas, diberikan potongan Rp. 120.000,c. SPP per Semester untuk Magister Ilmu Komunikasi SPP Per Semester = Rp. 3.900.000,SPP sudah termasuk Uang sks, Ujian dan Praktikum SPP ini dapat diangsur sampai 6 kali dalam satu semester (6 bulan) Jika membayar lunas, diberikan potongan Rp. 120.000,-

1 2 3 4 5 6 Jumlah

750.000 750.000 750.000 750.000 750.000 750.000 4.500.000

TABEL ANGSURAN SPP PER SEMESTER PROGRAM MAGISTER ILMU KOMUNIKASI Bulan KeAngsuran SPP (Rupiah)

1 2 3 4 5 6 Jumlah

650.000 650.000 650.000 650.000 650.000 650.000 3.900.000

d. SPP per Semester untuk Magister Teknik Industri, Magister Teknik Elektro dan Magister Akuntansi SPP Per Semester = Rp. 3.750.000,SPP sudah termasuk Uang sks, Ujian dan Praktikum SPP ini dapat diangsur sampai 6 kali dalam satu semester (6 bulan) Jika membayar lunas, diberikan potongan Rp. 120.000,Pembayaran Pertama = (Cicilan Pertama Sumbangan Pengembangan)= Rp. 1.000.000,Sisanya dijadwalkan sendiri sesuai kemampuan masingmasing mahasiswa sesuai tabel angsuran.

TABEL ANGSURAN SPP PER SEMESTER PROGRAM MAGISTER AKUNTANSI, PROGRAM MAGISTER TEKNIK INDUSTRIPROGRAM MAGISTER TEKNIK ELEKTRO

Bulan Ke1 2 3 4 5 6 Jumlah014

Angsuran SPP (Rupiah)625.000 625.000 625.000 625.000 625.000 625.000 3.750.000

TABEL ANGSURAN SUMBANGAN PENGEMBANGAN PROGRAM PASCASARJANA(S2)Lulusan Sarjana (S1) Angs Ke1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 24x 1.000.000 335.000 335.000 335.000 335.000 335.000 335.000 335.000 335.000 335.000 335.000 335.000 335.000 335.000 335.000 335.000 335.000 335.000 335.000 335.000 335.000 335.000 335.000 230.000 8.600.000 8.600.000 8.600.000 8.600.000 8.600.000 8.600.000 17x 475.000 475.000 475.000 475.000 475.000 475.000 475.000 475.000 475.000 475.000 475.000 475.000 475.000 475.000 475.000 475.000 Rupiah 12x 695.000 695.000 695.000 695.000 695.000 695.000 695.000 695.000 695.000 695.000 650.000 1.350.000 2.800.000 1.450.000 1.450.000 1.450.000 2.900.000 4.300.000 1.450.000 6x 3x 2x 4.300.000 1.000.000 1.000.000 1.450.000 2.900.000

015

PROGRAM PASCASARJANA (S2)program magister manajemenNO MATA KULIAH 01 02 03 04 05 06 07 08 09 10 11 12 13 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 Marketing Management Financial Management Human Resource Management Operation Management Organization Theory and Design Service Management Consumer Behaviour HR Performance Management Investment Management and Portfolio Business Decision Analysis Enterprise Resource Planing (ERP) Marketing Research E-Marketing Human Resource Research Information System for HR Finance Research Information System for Finance Quality Management * Supply Chain Management * Strategic Cost Management * Business Process Reengineering * Global Marketing * Product Management and Pricing *Brand Management and Marketing Communication *

program magister ilmu komunikasiNO MATA KULIAH 01 02 03 04 05 06 07 08 Perspektif Teori Komunikasi Strategi Perubahan dan Komunikasi Penelitian Komunikasi Kuantitatif Komunikasi Organisasi dan Kepemimpinan Sosiologi Media dan Komunikasi Penelitian Komunikasi Kualitatif Creative Communication Costumer Retention Marketing Reputation and Crisis Management SEMESTER SKS CMC PC 1 1 1 2 2 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 6 SP 40 40 40 40 MIB

SMSTR SKS MK MSDM MP 1 1 1 1 2 2 2 2 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 0 3 3 6

MO

09 10 Strategic Corporate Communication 11 Komunikasi Pemasaran Politik 12 Politik Pencitraan 13 Komunikasi dan Informasi Publik 14 Strategi Negosiasi dan Persuasi 15 16 17 18 19 20 21 Ekonomi Politik Media Teknologi dan New Media Manajemen Industri dan Bisnis Media Media and Cultural Studies Seminar Tesis Writing Course (E-Learning) TOTAL SKS CPC : Corporate and Marketing Communication PC : Political Communication MIB : Media Industry and Business *Gelar Lulusan : Magister Ilmu Komunikasi (MS.i)

Relationship Marketing * Value Based Marketing * HR Development * Compensation Management * Knowledge Management * Business Culture * International Financial Management * Advance Corporate Finance *

program magister teknik industriNO MATA KULIAH 01 02 03 04 05 06 07 08 09 10 11 12 Industrial Strategy and Competitiveness Operations Management Productivity Improvement Strategy Quality Improvement and Six Sigma Supply-Chain Management Total Productive Maintenance Resource Planing Leadership and Teamwork Industrial and Professional Communication Seminar Elective Thesis TOTAL SKS SEMESTER 1 1 1 2 2 2 3 3 3 3 4 4 SKS 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 3 6 38

Derivative Analysis * 35 Finance Report Analysis * 36 Seminar Karya Akhir 37 Ethic and legal Aspect in Business 38 Enterpreneurship 39 Karya Akhir

TOTAL SKS 39 39 39 *) Akan Dibuka Jika Jumlah Mahasiswa yang Berminat Mencukupi MP : Manajemen Pemasaran MK : Manajemen Keuangan MSDM :Manajemen Sumber Daya Manusia MO : Manajemen Operasi/ Produksi *Gelar Lulusan : Magister Manajemen (MM)

39

*Gelar Lulusan : Magister Teknik (MT)

016

program magister teknik elektroNO MATA KULIAH 01 02 03 04 05 06 07 08 09 10 11 Metodologi Penelitian Telekomunikasi Telekomunikasi berbasis IP Manajemen Telekomunikasi Komunikasi Multimedia Regulasi & Hukum Telekomunikasi Manajemen Jaringan Telekomunikasi Pengembangan Strategis Telekomunikasi Komunikasi Digital Nirkabel Kapita Selekta Telekomunikasi Seminar Telekomunikasi Thesis TOTAL SKS*Gelar Lulusan : Magister Teknik (MT)

SEMESTER 1 1 1 2 2 2 3 3 3 3 4

SKS 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 9 38

program magister akuntansiNO MATA KULIAH 01 02 03 04 05 06 07 Akuntansi Manajemen dan Pengendalian Pengauditan Perpajakan Lanjutan Pelaporan Keuangan dan Analisis Sistem Informasi dan Teknologi Metode Penelitian Bisnis Etika Bisnis dan Tata Kelola Perusahaan Akuntansi dan Keuangan SyariahManajemen Perbankan & Institusi Keuangan Syariah SMSTR SKS KEU AUDIT AK-MEN PJK

1 1 1 2 2 2 3

3 3 3 3 3 3 3

0809 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19

33 3 3 3 3 3 3 4 4 4 4

33 3 3 3 3 3 3 2 2 2 6 39 39 39 39 39

Audit Investigasi Audit Sistem Informasi Akuntansi Keperilakuan Manajemen Biaya Stratejik Pajak Internasional Perencanaan dan Pemeriksaan PajakLingkungan Bisnis dan Hukum Komersial Kewirausahaan dan Pengembangan Bisnis

Perilaku Organisasi Tesis TOTAL SKS

A-KEU : Akuntansi dan Keuangan Syariah AUDIT : Audit *Gelar Lulusan : Magister Akuntansi (M.Ak)

AK-MEN : Akuntansi Manajemen PJK : Perpajakan (Tax)

017

Prof. Dr. Ir. Suharyadi, MS. Prof. Dr. Didik J. Rachbini Prof. Dr. Engkus Kuswarno Prof. Dr. Khomsahrial Romli Prof. Dr. Neni Yulianita Prof. Dr. Mts.Arief, MM,CPM Prof. Dr. Noor Fuad, MBA Prof. Dr. Burhan Bungin Prof. Dr. M. Enoch Markum Dr. Turnomo Dr. Irwansyah Dr. Abdoel Fattah Dr. Atwar Bajari Dr. Andy Corry Wardhani Dr. Asep Saefudin Dr. Elvinaro Ardianto Dr. Umaimah Wahid Dr. Leila Mona Ganiem Dr. Effi Rusfia Dr. Endah Murwani Dr. Eko Harry Susanto Dr. Farid Hamid Dr. Iskandar. Dr. Inu Kencana. Dr. Heni Gusfa. Dr. Amirudin Saleh. Dr. Ahmad Mulyana Dr. Zaim Uchrowi Dr. Neni Yulianita Dr. Yusuf Hamdan Dr. Ali Masykur Musa Dr. Lely Arrianie Dr. Engkus Kuswarno Dr. Poppy Ruliana Dr. Muharto Toha Dr. Askam Tuasikal, Ak, M.Si Dr. Waluyo, Ak, M.Sc Dr. Khomsiyah, Ak, MM Dr. Madjidah, SE, M.Si Dr. Sekar Mayangsari, Ak, M.Si Dr.Ahmad Arief Adnan, MBA Dr. Adi Nurmahdi, MBA, MCIM Dr. H. Anik Trisuwarni, MM Dr. Ir. Alugoro Mulyowahyudi Dr. A.A. Anwar Prabu Mnagkunegara Dr. Ade Ahmad Rozi, MBA Dr. Ir. Budiarto Subroto, DEA Dr. Cecep Winata Dr. Dudi Rudianto, SE, M.Si. Dr. Ir. Dana Santoso, M.Eng.Sc Dr. Husein Umar, MM Dr. Har Adi Basri, M.Ec Dr. Harries Madiistriyatno, SE, ME Dr. M. Handry Imansyah, MAM

Dr. Kusdi Raharjo, MBA Dr. Laode Kalimin, M.Si Dr. Lien Herliani Kusumah, SE, MT Dr. Muchsin Shihab Dr. Ir. Sumana Dr. Suwandi Dr. Widarto Rachbini Dr. Wiwik Utami, Ak, MS Dr. Yurni Harry Jalil, MM Dr. Ir. Mustika S.Purwanegara, MSc. Dr. Hamzah Hilal Dr.-Ing Mudrik Alaydrus Dr. Sopyansyah Jayaputra Matrodji Mustofa, Ph.D. Ir. Yassierli, MT, PhD Ir. Hardianto Iridiastadi, MSIE, PhD Firdaus Syam, P.hD Yudi Latief. P.hD Erman Anom Ph.D Dra. Agustina, M.Si Drs. Atmadji Soemarkidjo, M.Si Drs. Ahmad Mulyana, M.Si Dra. Endah Muwarni, M.Si Drs. Juwono Tri Atmodjo, M.Si Heri Budianto, S.Sos, M.Si Usman Kansong, SH, M.Si Harry Chrismanaria,ST, MM Rizal Bahaweres M.Kom AA. Gede Bagus S. Wima, M.Si M. arfan Sahib SK, MFM Drs. Alex Tofani, Ak, MBA Ir. Alfino Alwi, MT Drs. Bintoro Dibyoseputro, Ak, MBM. Djati Adi Wicaksono, Minf,Sys. AWP Dra. Eviara Oetomo, M.Si. Hartono Notosudiro, SE, MM Dra. Krisnati Desiana, Lic. Comm Ir. M. Kohir Aman, MT Ir. Moelyadi, MM Drs. Wawan Purwanto, SE, MM Salim Al Bakry, MBA NP. Sasongko, SE, ME Ir. Rahmat Nurcahyo, M.Eng. Sc. Rina Astini, SE, ME. Satya Wibowo, MBA Sony Sutedjo, MM Tito Hananta Kusumah, SH, MM Diaz Priantara, Ak, SE, M.Si, BAP, BKP Taufiq Hidayat, SE, Mbank, Fin Tulus Nababan, MBA Yudhi Herliansyah, SE, Ak, Msi dan lain lain

018

(PPAK)

KURIKULUMKurikulum dan silabus PPAk UMB sebagaian besar berisikan materi yang tidak atau belum diberikan pada Jenjang S1 atau berupa aplikasi suatu konsep atau teori. Penyusunan kurikulum dan silabus PPAk juga memperhatikan kebutuhan-kebutuhan jasa akuntan. Kurikulum dan silabus PPAk telah dimutakhirkan s e s u a i d e n g a n S K K E R P PA N o m o r : K E P 003/SK/KERPPA/IAI/II/2006 TANGGAL 14 FEBRUARI 2006 tentang penetapan pemutakhiran silabus dan kurikulum PPAk Tahun 2006. Kurikulum PPAk UMB terdiri dari 27 sks dari 9 Matakuliah dalam 2 semester dengan perincian sebagai berikut:

Akuntan merupakan salah satu profesi yang memiliki peran cukup besar dalam dunia bisnis, organisasi sosial maupun lembaga pemerintahan. Akuntan juga dapat berperan dalam menjaga kepercayaan dan kepentingan publik melalui pemebrian jasa atestasi, audit atau jasa assurance lainnya. Seorang akuntan dapat berkarir sebagai auditor pemerintah, auditor internal, akuntan sektor publik, akuntan keuangan daerah, akuntan manajemen dan lain-lain. Berdasarkan Surat Keputusan (SK) Mendiknas No. 179/U/2001, sebutan profesi Akuntan (Ak) dapat diperoleh melalui Pendidikan Profesi Akuntansi (PPAk). Sebelumnya sebutan Akuntan hanya diberikan kepada lulusan S1 Akuntansi dari Perguruan Tinggi Negeri tertentu atau bagi mereka yang telah lulus Ujian Negara Akuntansi (UNA). Sebutan Akuntan ini secara spesifik merupakan persyaratan untuk mengikuti Ujian Sertifikasi Akuntan Publik (USAP). Pendidikan Profesi Akuntansi (PPAk) yang diselenggarakan oleh Fakultas Ekonomi Universitas Mercu Buana berdasarkan Surat Ijin Direktorat Jendral Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan Nasional No 819/D/T/2009. Sedangkan ketentuan penyelenggaraan PPA diatur dalam Surat Keputusan Menteri Pendidikan Nasional No. 179/U/2001, tanggal 21 Nopember 2001.

SEMESTER 1 NO MATA KULIAH 01 Etika Bisnis dan Profesi 02 03 04 05

SKS 3 3 Lingkungan Bisnis dan Manajemen Keuangan 3 Pasar modal dan Manajemen Keuangan (Praktikum) 3 Akuntansi KeperilakuanAudit Sistem informasi (Praktikum)

3 15

TOTAL SKS SEMESTER 2 NO MATA KULIAH 01 Perpajakan (Praktikum) 02 Praktik Auditing 03 04Pelaporan dan Akuntansi Keuangan Akuntansi Manajemen dan biaya

SKS 3 3 3 3 12

TOTAL SKS

SYARAT MAHASISWALulusan S1 Jurusan Akuntansi dari PTN/PTS yang terakreditasi BAN PT.

TUJUANMenghasilkan Akuntan yang memiliki : - Pengetahuan, keahlian dan orientasi profesional yang diperlukan oleh seorang akuntan. - Pengetahuan, keahlian dan orientasi profesional sehingga menjadi akuntan yang Bersertifikat Akuntan Publik (BAP) melalui USAP. - Kemampuan berpraktik sebagai auditor.

TEMPAT KULIAHKegiatan perkuliahan dilaksanakan di Kampus Meruya Universitas Mercu Buana Jl. Meruya Selatan, Kebun Jeruk,

PILIHAN WAKTU KULIAHWaktu kuliah dapat dipilih oleh Mahasiswa yaitu: 1. Senin - Jumat : Jam 09.00 - 11.30 WIB (Pagi) 2. Senin - Jumat : Jam 18.30 - 21.00 WIB (Malam) 3. Kuliah Sabtu, Jam: 13.30 WIB - 18.45 WIB dan Minggu, Jam: 10.30 WIB - 18.45 WIB.

019

BIAYA STUDIBiaya studi terdiri dari 2 yaitu: 1. Dana Pengembangan: Rp. 6.700.000 Dana Pengembangan dapat diangsur 12 kali dalam 1 Tahun dengan pembayaran Pertama Rp. 1.000.000,Bagi Alumni Universitas Mercu Buana mendapat Potongan 40% Dana Pengembangan

2. Biaya SKS: Rp. 450.000 per sks Biaya SKS ini dapat diangsur 6 kali dalam 1 semester dengan pembayaran pertama sebesar Rp. 1.750.000,Semester 1 dan Rp. 900.000 Semester 2

TABEL RENCANA ANGSURAN SPP

SEMESTER 1CICILAN KE 01 02 03 04 05 06 TOTAL BESAR ANGSURAN (Rupiah) 1.750.000,1.000.000,1.000.000,1.000.000,1.000.000,1.000.000,6.750.000,-

TABEL RENCANA ANGSURAN DANA PENGEMBANGAN

CICILAN KE 01 02 03 04 05 06 07 08 09 10 11 12 TOTAL

BESAR ANGSURAN (Rupiah) 1.000.000,600.000,600.000,500.000,500.000,500.000,500.000,500.000,500.000,500.000,500.000,500.000,6.700.000,-

SEMESTER 2CICILAN KE 01 02 03 04 05 06 TOTAL BESAR ANGSURAN (Rupiah) 900.000,900.000,900.000,900.000,900.000,900.000,5.400.000,-

JADWAL PENDAFTARANGelombang I : 9 April 2011 - 29 Mei 2011 Gelombang II : 30 Mei 2011 - 17 Juli 2011 Gelombang III : 18 Juli 2011 - 14 Agustus 2011Waktu Pendaftaran: Senin - Minggu Jam 09.00 - 17.00 WIB

UJIAN SARINGAN MASUKMateri Ujian : 1. Akuntansi Keuangan 2. Akuntansi Manajemen 3. Auditing

SYARAT PENDAFTARAN1. Membayar Uang Pendaftaran Rp. 250.000,2. Fotokopi Ijazah S1 yg telah dilegalisir basah (2 rangkap) 3. Fotokopi Transkrip Nilai S1 yang telah dilegalisir basah (2 rangkap) 4. Fotokopi KTP (2 rangkap) 5. Pasfoto berwarna ukuran 4 x 6 (2 buah)

020

Jadwal Ujian Tanggal: 11 September 2011

TEMPAT PENDAFTARANSekretariat Program Kelas Karyawan Universitas Mercu Buana: 1. Kampus Meruya: Jl. Meruya Selatan, Kebun Jeruk, Jakarta Barat 2. Kampus Menteng: Jl. Menteng Raya No. 29 (Gedung Teja Buana) Jakarta Pusat.

020

PETA LOKASI KAMPUS MERUYADAAN MOGOTCENGKARENG

PLUIT MAL CIPUTRA

RINGROAD

WALIKOTA JAKARTA BARATMALL PURI INDAHTANGGERANG

PURI INDAHKAWAN LAMA PURI KENCANATOMANG

METRO TV

TANJUNG DUREN

TAMAN ANGGREK

PINTU TOL KEB. JERUK

-MERAK TOL JAKARTA

MAKRO MERUYA

KELUAR TOL MERUYA

SMU 112

RCTI

GERBANG TOL TOMANG

KELUAR TOL KEB. JERUKMc D. SRENGSENGWISMA RELASI

KE BATUSARI

POS POLISI MERUYA

SUPERINDO JAMESONLAPANGAN BOLA

POLSEK KEB. JERUKSMU 65

SLIPI JAYA

ARTERI KELAPA DUA

MERUYA SELATAN

UNIV. MERCU BUANA

POS PENGUMBEN

UK CILEDU

PEREMPATAN JOGLOKEBAYORAN LAMA

MEDIKA ANANDA

ITC PERMATA HIJAU

POJOKGIANT SUPERMAKET

PALMERAH CIPULIR

SLIPI

Angkutan Umum Metromini B.92 : Grogol - Kebun Jeruk - Kampus UMB - Ciledug KWK B.03 : Citraland/Grogol - Tomang - Kampus UMB Kavling DKI KWK B.09 : Kreo - Petukangan - Joglo - Kampus UMB - Kedoya Green Garden Mikrolet M.11: Tanah Abang - Palmerah - Meruya Utara Sambung KWK-B.03 - Kampus UMB Metromini S.69 : Blok-M - Mayestik - Kreo - Sambung KWK-B.09 Kampus UMB Metromini S.70 : Blok-M - Cipulir - Joglo - Sambung Angkot C.13 - Kampus UMB Angkot C.13 : Ciledug - Pojok - Joglo - Kampus UMB - Pesing

CILE DUK RAY A

VELBAK

KE SENAYANTOL CAWANG

DAH ARTERI PONDOK N

KE BINTARO

SEMANGGI

KE LEBAK BULUS

021

PETA LOKASI KAMPUS MENTENGMONAS GAMBIR BIMH. THAMRINTAN MEDAN MERDEKA SELAKEDUTAAN BESAR AMERIKA SERIKAT

SENENPLAZA ATRIUM SENEN

AN DW RI H. IK

BALAI KOTA DKI JAKARTA

ARYADUTANI TA

IS RA

KWITANG PUTARAN TUGU TANI

GEDUNG DEWAN PERS

IH KEBON SIRJL. JAKSA

NG TU PA

GRAHA JASINDO

SABANG

GRAHA ADIRA

SALEMBA RAYA

SMA KANISIUS

UNIV. MERCU BUANA KAMPUS MENTENGGEDUNG JOEANG

GR EN NT ME A AY

MH. THAMRIN

SARINAH THAMRIN

MENTENGST. THERESIA

MESJID CUT MEUTIA

TIMEH SAL EN RAD

INI CIK

U UM

AR

GONDANGDIAHOTEL MENTENG

HOTEL NIKKOST SYAHR IR

TEU K

RS. BUNDA

BUNDARAN HI

IMAM B O

NJOL

TM. SUROPATI

U

P. DIPO NEGOR O SUNDA KELAPA

SALEMBA

022

U N I V E R S I T A S

PROGRAM KELAS KARYAWAN UNIVERSITAS MERCU BUANAKampus Meruya Jl. Meruya Selatan, Kebun Jeruk, Jakarta Barat 11650 Telp : 021-584 0816 Ext-2600, 021-585 7722 (Hunting) Fax : 021-585 7733 INFO 24 JAM 021-70882168, 70716659, 23732662, 93084304 Kampus Menteng Jl. Menteng Raya No. 29, Jakarta Pusat Telp: 021-31935454 (Hunting) e-mail : [email protected] Homepage : http://kk.mercubuana.ac.id