14
MEMBANGUN INDUSTRI JAGUNG SIP – DIVISION MEI 2015

BUDIDAYA JAGUNG

Embed Size (px)

DESCRIPTION

jagung

Citation preview

BUDIDAYA JAGUNG

MEMBANGUN INDUSTRIJAGUNGSIP DIVISIONMEI 2015PENDAHULUANLATAR BELAKANGJagung adalah komoditi yang sedang menjadi salah satu primadona dalam agribisnis dan termasuk komoditas strategis dalam pembangunan pertanian dan perekonomian Indonesia. Dalam kurun waktu sepuluh tahun terakhir (2004-2014), kebutuhan jagung untuk bahan baku industri pakan, makanan, dan minuman meningkat secara rata-rata sebesar 5,5%Untuk memenuhi kebutuhan jagung di dalam negeri masih diperlukan impor jagung yang makin besar.Berkembangnya industri pakan dan industri pangan olahan berbahan baku jagung, baik didalam negeri maupun di luar negeri.Saat ini laju produksi jagung cenderung melambat. Perlambatan laju produksi ini antara lain konversi lahan pertanian produktif terutama pulau Jawa untuk penggunaan non-pertanianUpaya untuk meningkatkan produksi tidak hanya dilakukan pada lahan-lahan beririgasi atau lahan-lahan yang secara intensif telah dimanfaatkan, melainkan juga pada lahan-lahan alternatif. Lahan-lahan alternatif tersebut umumnya berada di luar pulau Jawa.

PENDAHULUAN (LANJT)Maksud dan TujuanMemanfaatkan secara optimal lahan didalam kawasan Hutan Produksi.Menggunakan methode multi sistem silvikultur pada areal yang dapat dikonversi.Mencari kesimbangan biaya investasi dan perputaran uang yang maksimal.Berpartisipasi mendukung program pemerintah dalam ketahanan pangan.

KEADAAN INDUSTRIKondisi Makro Agribisnis Jagung.Dalam perekonomian nasional, jagung adalah kontributor terbesar kedua setelah padi dalam subsektor tanaman panganHargaKEADAAN UMUM LOKASISosial EkonomiJumlah penduduk di Kabupaten Kutai Timur di desa-desa sekitar wilayah rencana usaha sebanyak 6.920 jiwa terdiri dari 3.759 laki-laki dan 3.161 perempuan. Dengan komposisi usia produktif sbb :Tingkat Pendapatan di Kabupaten Kutai Timur dan di desa-desa sekitar wilayah rencana usaha sbb:WilayahGaris Kemiskinan per kapita /thnGaris Kemiskinan per kapita/ blnKategoriKutai TimurRp 4.776.000Rp 397.000referensiDs. Sekitar BengalonRp 3.372.000Rp 281.250MiskinDs. Sekitar Rantau PulungRp 9.744.000Rp 812.500CukupUsia Produktif65,92%5Sosial EkonomiNo.UraianJumlah Penduduk (Orang)Persen (%)2011201220131.Pertanian 60.470 62.028 60.990 50,77 2.Pertambangan 15.233 16.130 16.577 13,25 3.Industri pengolahan 1.725 1.133 365 0,91 4.Listrik, gas dan air bersih - - - - 5.Bangunan 4.343 4.753 5.211 3,95 6.Perdagangan, hotel dan restoran 18.465 14.485 22.723 15,30 7.Angkutan dan restorasi 2.779 2.650 1.945 2,05 8.Keuangan 1.130 1.526 2.095 1,30 9.Jasa 12.597 14.475 18.258 12,46 Jenis Mata Pencaharian Penduduk di kabupaten Kutai Timur 6Kondisi BiofisikNoLokasiIbu Kota kecamatanIbu Kota KabupatenIbu Kota ProvinsiWaktu /AngkutanWaktu /AngkutanWaktu /AngkutanKec. Rantau Pulung1.Mukti Jaya /SP.315 menit/roda empat1,5-3 jam/roda Empat4,5-6 jam/roda Empat2.Rantau Makmur/ SP.40,5 jam/roda empat1,5-3,5 jam/roda Empat4,5-6,5 jam/roda Empat3.Tanjung Labu/ SP.61 jam/roda empat1,5-4 jam/roda empat4,5-7 jam/roda empat4.Kebon Agung/ SP.70 jam/ -1,5-3 jam/roda empat4,5-6 jam/roda empat5.Tepian Makmur/ SP.81 jam/roda empat1,5-4 jam roda empat6 jam/roda empatKec. Bengalon1.Tebangan Lembak1,5 jam/roda empat3 jam/roda Empat6 jam/roda Empat2.Keraitan1,5 jam/roda empat3 jam/roda Empat6 jam/roda EmpatKondisi Aksesibilitas dari Desa-desa terdekat dengan Areal ke Ibu Kota Kecamatan, Kabupaten dan ProvinsiKondisi BiofisikRata-rata Curah Hujan wilayah Kutai timur selama 12 tahun (2002 2013)Kondisi BiofisikASPEK BUDI DAYAPola tanam Kualifikasi Sumber Daya ManusiaSyarat pertumbuhanBahan Tanaman Penyiapan Lahan (irigasi,pemetaan blok)Penanaman

ASPEK FINANCIALAsumsi yang digunakanBiaya InvestasiBiaya Total ProyekBiaya Pembangunan Kebun Per HaBiaya Modal Kerja

SWOT ANALYSISKIAT MEMASARKAN JAGUNGPengetahuan ProdukPengetahuan Pasar.Menembus Pasar :PromosiMenjalin KemitraanKepastian PembeliMengikuti ArusPemutakhiran ProdukKejelian Menangkap PeluangWaspadai ResikoKESIMPULAN