11

Click here to load reader

Counsels on Diet and Foods- Chapter 4 (Indonesia)

  • Upload
    euodias

  • View
    216

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Counsels on Diet and Foods- Chapter 4 (Indonesia)

7/23/2019 Counsels on Diet and Foods- Chapter 4 (Indonesia)

http://slidepdf.com/reader/full/counsels-on-diet-and-foods-chapter-4-indonesia 1/11

 Makanan Sehat 

BAG. I. MAKANAN ORISINIL

Dipilih Oleh Allah

111. Untuk mengenal makanan yang terbaik, kita harus mernpelajari rencana Allah yang semulatentang makanan manusia. Dia yang telah menciptakan manusia dan yang memahamikeperluannya telah menentukan makanan Adam. "Berfirmanlah Allah; lihatlah, Akumemberikan kepadamu segala macam tumbuh-tumbuhan yang berbiji di seluruh bumi dan segala

 phn-phnan yang buahnya berbiji; itulah yang akan menjadi makananmu... . !uberikan segalatumbuh-tumbuhan hijau menjadi makananmu." etelah meninggalkan #aman $den untuk mencari nafkah dengan mencangkul tanah yang sudah dikutuk leh dsa, manusia dii%inkanmakan "segala tumbuh-tumbuhan hijau yang tumbuh di padang."

Biji-bijian, buah-buahan, kacang-kacangan, dan sayuran adalah makanan yang dipilih sang&encipta bagi kita. 'akanan ini adalah makanan yang paling menyehatkan yang menunjang

 pertumbuhan kalau disediakan secara sederhana dan secara alamiah. 'akanan ini menguatkandan memberikan daya tahan tubuh, kekuatan intelek, yang tidak terdapat dalam makanan lainyang merangsang.

11(. Allah memberikan makanan kepada nenek myang kita yang pertama. Dia yangmenentukannya sebagai makanan manusia. Adalah bertentangan dengan rencana-)ya untuk mencabut nya*a makhluk lain. eharusnya tidak ada kematian di #aman $den. Buah-buah dari

 pephnan di taman itu adalah makanan tuntutan bagi manusia. +lihat /.

Panggilan untuk Kembali

11. #uhan bermaksud memba*a umat-)ya untuk kembali memakan buah-buaban, sayuran, dan biji-bijian sederhana. . . Allah menyediakan buah-buahan dalam keadaan alamiah bagi nenek myang kita yang pertama.

110. Allah sedang bekerja demi umat-)ya. Dia tidak ingin mereka kehilangan sumber makanan.Dia memba*a mereka kembali kepada makanan yang risinil yang pernah diberikan kepadamanusia. 'akanan itu terdiri dari bahan-bahan yang disediakan-)ya sendiri. Bahan makananyang digunakan itu adalah buah-buahan, biji-bijian, dan kacang-kacangan termasuk jugaakar-akaran yang banyak jenisnya.

11. Berulang-ulang ditunjukkan kepada saya bah*a Allah mengembalikan umat-)ya kepadacitra semula, yaitu tidak bergantung pada daging binatang yang mati. Dia mau agar kitamengajar umat manusia satu cara yang lebih baik....

!alau makanan daging dibuang, kalau selera itu tidak dididik dalam hal ini, kalau keinginanakan buah-buahan dan biji-bijian sudah timbul, maka keadaan manusia akan menjadi seperti

ketika #uhan menciptakan mereka. Umat-)ya tidak akan makan makanan daging.

(Israel kembali kepada makanan semula, 10/.

(Maksud Allah membatasi makanan Israel, 641, 643, 644)

BAG II. MAKANAN SEDERHANA

Page 2: Counsels on Diet and Foods- Chapter 4 (Indonesia)

7/23/2019 Counsels on Diet and Foods- Chapter 4 (Indonesia)

http://slidepdf.com/reader/full/counsels-on-diet-and-foods-chapter-4-indonesia 2/11

Caa Menanggapi Se!uatu "engan Cepat

11. !alau ada masanya makanan harus disederhanakan, sekaranglah *aktunya.

112. Allah mau agar manusia membangun kuasa tabiat. 3rang-rang yang hanya inginmenghabiskan *aktu bukanlah rang-rang yang akan menerima upah besar di masa depan.Allah menginginkan rang-rang yang mau bekerja dalam pekerjaannya, yaitu rang-rang yang

 berperasaan halus dan dapat menanggapi sesuatu dengan cepat. 'ereka harus bertarak dalam halmakan. 'akanan me*ah seharusnya tidak ada di meja makan mereka; apabila tak itu selaludibebani dan kurang melakukan lah raga, mereka harus mengurangi makan *alaupun makananitu sangat sederhana. !ecerdasan tak Daniel dan keteguhan hatinya, begitu juga kekuataninteleknya dalam mencari ilmu, semua ini disebabkan leh makanannya yang sederhana selainhidupnya yang penuh da. (Makanan sederhana yang dipilih oleh Daniel 33, 34, 241, 242)

114. ahabat-sahabatku, gantinya memerangi penyakit engkau menjinakkannya dan menyerah pada kuasanya. $ngkau harus menjauhi bat-bat bius dan dengan seksama mengikuti peraturan

kesehatan. 5ikalau kamu menghargai hidupmu, kamu harus makan makanan yang sederhana,yang disediakan dengan cara sederhana, dan melakukan lebih banyak lah raga. etiap anggtakeluarga memerlukan keuntungan dari refrmasi kesehatan. #etapi menggunakan bat

 perangsang selamanya harus ditinggalkan; karena selain bat itu tidak menyembuhkan satu penderitaan, ia juga akan merusak rgan tubuh dan mencenderungkannya untuk serangan penyakit.

Menghin"ai Ban#ak Pen"eitaan

11. $ngkau perlu melaksanakan refrmasi kesehatan dalam hidupmu; dan juga menyangkaldirimu supaya engkau makan dan minum demi kemuliaan Allah. 6indarkan nafsu daging yang

 bertempur mela*an ji*a. $ngkau perlu melakukan pertarakan dalam segala hal. 7nilah sebuahsalib yang engkau telah tlak. Untuk membatasi dirimu dengan makanan sederhana, yang akanmemelihara engkau dalam kesehatan kndisi puncak, itulah tugasmu. ekiranya engkau hidup

menurut terang yang diberikan surga. kepadamu di jalan kehidupanmu, banyak penderitaan yangdapat disingkirkan dari keluargamu. #indakanmu telah memba*a akibat yang pasti. ementarakamu tetap berada di jalan ini, Allah tidak akan datang mengunjungi keluargamu, khususnyamemberkati engkau apalagi melakukan satu mukji%at untuk menyelamatkan keluarga dari

 penderitaan. 'akanan sederhana yang bebas dari rempah-rempah, bebas dari makanan dagingdan segala macam minyak, akan terbukti menjadi berkat bagimu dan akan menyelamatkanistrimu dari sejumlah penderitaan kesusahan dan persungutan.

G$"aan %eha"ap Kehi"upan #ang Se"ehana

$ngkau harus mempunyai knsep yang jelas mengenai tuntutan Allah, barulah engkau dapatmemberikan pelayanan yang sempurna kepada Allah. $ngkau harus makan makanan yang

 paling sederhana yang disediakan dengan cara yang paling sederhana, sehingga saraf-saraf tak yang halus itu tidak akan dilemahkan, dilumpuhkan yang membuat engkau mustahil dapat

membedakan perkara-perkara yang kudus, menilai penebusan dan darah !ristus yangmembersihkan sebagai nilai yang tak terhingga. "#idak tahukah kamu, bah*a dalam gelanggang

 pertandingan semua peserta turut berlari, tetapi bah*a hanya satu rang saja yang mendapathadiah8 !arena itu larilah begitu rupa, sehingga kamu memperlehnya9 #iap-tiap rang yangmengambil bagian dalam pertandingan menguasai dirinya dalam segala hal. 'ereka berbuatdemikian untuk memperleh suatu mahkta yang fana, tetapi kita untuk memperleh suatumahkta yang abadi. ebab itu aku tidak berlari tanpa tujuan dan aku bukan petinju yang

Page 3: Counsels on Diet and Foods- Chapter 4 (Indonesia)

7/23/2019 Counsels on Diet and Foods- Chapter 4 (Indonesia)

http://slidepdf.com/reader/full/counsels-on-diet-and-foods-chapter-4-indonesia 3/11

sembarangan saja memukul. #etapi aku melatih tubuhku dan menguasainya seluruhnya, supayasesudah memberitakan 7njil kepada rang lain, jangan aku sendiri ditlak."

ekiranya manusia menguasai diri dan bertarak dalam segala hal, bukan untuk mencari mahktayang akan binasa sebagai upah ambisi mereka, betapa lebih penting agar mereka maumenyangkal diri yaitu mereka yang mengaku mencari satu mahkta dengan kemuliaan yangabadi tetapi juga satu kehidupan yang bertahan selama tahta :eh*a berada, dan kekayaan yangkekal, penghargaan yang tidak akan binasa, yaitu satu kemuliaan besar yang kekal.

Bukankah mereka yang berlari di dalam. perlmbaan !risten terbujuk menyangkal diri dan bertarak dalam segala hal, supaya mereka dapat mengekang sifat-sifat kebinatangan,membenamkannya di dalam tubuh, dan mengendalikan selera bersama nafsu daging8 !emudianmereka menjadi pe*aris dalam sifat 7lahi setelah keluar dari kejahatan dan nafsu dunia.

&pah Ke!abaan

1(. 3rang-rang yang membiasakan diri makan makanan yang me*ah dan merangsang

mempunyai selera yang tidak alamiah sehingga mereka tidak dapat menikmati makanan bergi%inamun sederhana. Untuk mengembalikan selera itu menjadi alamiah mereka memerlukan *aktukarena perut harus sembuh dari penderitaan karena penyalahgunaannya. #etapi mereka yangsabar makan makanan sehat akan merasakan kenikmatan makanan itu setelah sekian lama. <itarasa makanan yang enak itu akan dihargai, makanan itu dimakan dengan hati yang gembiralebih daripada makanan enak yang tidak. menyehatkan. ekarang; perut itu dapat melakukantugasnya dengan baik dalam kndisi sehat karena tidak lagi dibebani atau dirangsang.

Mai Kita Main

1(1. =efrmasi dalam, hal makan akan menyelamatkan uang dan tenaga. !ebutuhan keluargadapat lebih mudah diisi dengan sesuatu yang memuaskan seperti makanan yang menyehatkandan sederhana. 'akanan me*ah akan merusak rgan tubuh dan pikiran.

1((. &erlu kita perhatikan bah*a tidak perlu ada kesmbngan di bidang manapun. !ita harusmerasa puas dengan makanan sederhana yang murni yang disediakan dengan cara sederhana.Beginilah seharusnya menu makanan rang glngan tinggi dan glngan rendah. Bahan-bahan

 perangsang harus dihindari. !ita sedang mempersiapkan diri untuk kehidupan kekal di dalamkerajaan srga. !ita berharap dapat melakukan pekerjaan kita di ba*ah sinar terang dan didalam kuasa penyembuh yang besar dan berkuasa. emua rang harus melakukan bagian

 pengrbanan diri.

1(. Banyak rang bertanya pada saya tindakan apa yang akan saya lakukan untuk memeliharakesehatan 5a*ab saya ialah; berhentilah melanggar hukum fisik; berhenti memuaskan selerayang salah, makanlah makanan yang sederhana, kenakanlah pakaian yang menyehatkan yangmenuntut kesederhanaan, bekerjalah secara sehat maka engkau tidak akan jatuh sakit.

Makanan Pekemahan

1(0. 5anganlah memba*a apa-apa ke perkemahan kecuali bahan-bahan yang menyehatkan yangdimasak dengan cara sederhana, bebas dari rempah-rempah dan lemak.

aya merasa diyakinkan bah*a tidak serangpun sakit dalam mengadakan persiapan perkemahan, sekiranya mereka menuruti hukum kesehatan dalam hal masak-memasak. 5ikalau

Page 4: Counsels on Diet and Foods- Chapter 4 (Indonesia)

7/23/2019 Counsels on Diet and Foods- Chapter 4 (Indonesia)

http://slidepdf.com/reader/full/counsels-on-diet-and-foods-chapter-4-indonesia 4/11

mereka tidak menyediakan kue-kue me*ah tetapi membuat rti sederhana dan bergantung pada buah-buahan, di kaleng atau dikeringkan maka mereka tidak perlu menderita penyakit dalam persiapan perkemahan dan mereka tidak sakit dalam pertemuan. 5anganlah serang mengikuti perkernahan tanpa makanan hangat. Biasanya kmpr disediakan di tempat perkernahan, dimana ini dapat diperleh.

audara tidak perlu merasa sakit di perkemahan jikalau mengenakan pakaian pantas yangmelindungi tubuh dari kedinginan pagi dan malam. Ba*alah pakaian yang sesuai dengan.keadaan cuaca, supaya peredaran darah tetap lancar. 7kutilah secara teratur jam tidur, makanmakanan sederhana dan jangan makan di antara jam makan. Dengan demikian kamu tidak perlusakit. 'aka mereka merasa sehat selama perkemahan, pikirannya cerdas dan sanggupmenghargai kebenaran, sehingga mereka kembali ke rumah dengan tubuh dan pikiran yangdisegarkan. 'ereka yang bekerja keras hari demi hari lalu sekarang terhalang melakukan lahraga; sebab itu mereka tidak perlu makan sebanyak yang.biasa dimakan di rumah kalau ticlak 

 perut mereka akan dibebani.

!ami ingin agar kuasa tak lebih kuat pada kumpulan seperti ini, dan berada dalam kndisi

kesehatan yang paling baik untuk mendengar kebenaran, dan menghargainya sertamempertahankannya agar sempat dapat mempraktekkan kebenaran tersebut mendengar kebenaran, dan menghargainya serta mempertahankannya agar semua dapat mempraktekkankebenaran tersebut setelah kembali dari perkemahan. 5ikalau perut dibebani dengan terlalu

 banyak makanan *alaupun jenisnya sederhana, tenaga tak dimanfaatkan untuk menlng pencernaan. 7tulah sebabnya tak menjadi lemah hampir mustahil untuk menjaga. mata tidak mengantuk. !ebenaran yang harus didengar, dipahami dan dilakukan semuanya akan hilangkarena kelalaian atau karena tak itu hampir lumpuh sebagai akibat dari jumlah makanan yangdimakan.

aya menasehatkan supaya sernua rang; memasukkan makanan hangat paling sedikit setiap pagi. $ngkau dapat menyediakan bubur nasi dan kalau tepung itu terlalu kasar. itu bleh diayak,kalau bubur itu panas, tambahkan susu ke dalamnya. 7nilah makanan yang paling enak danmenyehatkan untuk perkemahan. 5ikalau rtimu kering, remukkanlah itu dan masukkan ke

dalam bubur, dan ini akan dapat dinikmati. aya tidak menasehatkan supaya makan makanandingin, dengan alasan bah*a tenaga harus dikeluarkan dalam sistem pencernaan untuk menghangatkan makanan sampai suhunya sama dengan suhu perut sebelum pekerjaan

 pencernaan dimulai. Ada sejenis makanan sederhana yang menyehatkan yaitu kacang -kacangandirebus atau dipanggang. !epada sebagian tambahkan air, susu atau krim dan aduklah baik-baik.=ti dapat dimakan seperti *aktu memakan bubur tepung.

(Men!ualgula"gula, es krim dsb diperkemahan, #2$,#3%)

(&idak perlu memasak dalam 'ersiapan perkemahan 4#)

Bekal Piknik 

Biarlah beberapa keluarga yang tinggal di kta atau kampung bergabung dan meninggalkan

 pekerjaan yang telah membebani tubuh dan pikiran mereka, dan mengadakan satu perjalanan keluar kta, di tepi danau atau naungan phn yang rindang di mana terdapat pemandangan alamyang indah. 'ereka harus memba*a makanan sederhana yang bersih, buah-buahan dan

 biji-bijian terbaik, dan mengembangkan tikar mereka di ba*ah naungan phn di klng langit.&erjalanan dan gerak badan serta pernandangan itu akan membangkitkan selera makan,sehingga mereka dapat menikmati satu pesta yang membuat iri para raja.

Page 5: Counsels on Diet and Foods- Chapter 4 (Indonesia)

7/23/2019 Counsels on Diet and Foods- Chapter 4 (Indonesia)

http://slidepdf.com/reader/full/counsels-on-diet-and-foods-chapter-4-indonesia 5/11

(indarkan keterlaluan dalam masak"memasak* $3)

(+asehat bagi para peker!a kantor, 22#)

(esederhanaan dalam makanan bagi -abat 4#6)

126 Biarlah mereka yang menunjang refrmasi kesehatan berusaha sesungguhnya untuk menjadikan pelajaran itu satu tuntutan. Biarlah mereka membuang segala sesuatu yang merusak kesehatan. 'akanlah makanan sederhana yang menyehatkan. Buah-buahan adalah yang terbaik dan ini menyelarnatkan banyak *aktu dari masak memasak. Buanglah makanan kecil yangme*ah seperti kue-kue dan makanan cuci mulut dan makanan lain yang menggda selera.!urangilah jenis makanan dalam setiap kali makan dan makanlah dengan penuh rasa syukur.

Ke!e"ehanaan Dalam Betamu

12 !ristus telah memberikan kehidupannya sendiri sebagai cnth keramahtamahan. &ada*aktu dikelilingi leh khalayak ramai yang kelaparan di tepi danau, Dia tidak menyuruh mereka

 pulang ke rumah tanpa makan. Dia katakan pada murid-murid-)ya> ?Berilah mereka makan."'atius 14.16 Dengan kuasa penciptaan-)ya Dia menyediakan makanan cukup untuk mengenyangkan sernuanya. )amun betapa sederhana makanan itu9 Di sana tidak adakeme*ahan. Dia yang mempunyai segala sumber surga yang atas perintah-)ya dapat disediakanuntuk suatu pesta besar. #etapi Dia hanya menyediakan sesuatu yang hanya mencukupkankebutuhan mereka, yaitu makanan sehari-hari dari para nelayan di danau itu.

ekiranya manusia %aman sekarang sederhana dalam kebiasaannya, hidup sesuai dengan hukumalam, akan ada persediaan cukup untuk memenuhi kebutuhan seluruh umat manusia. 'aka

 baying-bayang kekuranganpun akan lebih sedikit dan lebih banyak kesempatan untuk bekerja didalam jalan #uhan. !ristus tidak berusaha untuk menarik kepadanya dengan mernuaskankeinginan akan kerne*ahan. 'akanan sederhana yang disediakan-)ya merupakan satu jaminankuasa dan cinta-)ya dan pemeliharaan-)ya bagi mereka dalam hal kebutuhan sehari-hari.

 pertemuan-pertemuan memakan banyak *aktu dan tenaga yang seharusnya digunakan untuk maksud-maksud yang lebih tinggi dan lebih mulia, tetapi digunakan untuk memasak berbagaimakanan yang tidak menyehatkan. !arena itu sudah menjadi kebiasaan, banyaklah rang miskindan buruh kecil terpaksa menggunakan banyak uang untuk persediaan bermacam-macam kue,me*ah, rti dan pastel dan banyak lagi macam makanan untuk para pengunjung. ebenarnyamakanan itu hanya merusak mereka yang makan. &ada saat yang sama mereka memerlukan

 jumlah uang yang mereka keluarkan untuk membeli pakaian bagi mereka dan anak-anaknya.@aktu yang dihabiskan untuk masak memasak yang hanya memuaskan selera dan merusak perutitu seharusnya digunakan untuk mendidik anak-anak mereka dalam pembangunan mral.

!ebiasaan bertamu bisa juga dijadikan suatu hal untuk memupuk kerakusan. 'akanan danminuman yang membahayakan karena digunakan dalam, jumlah yang tak terbatas merusak rgan pencernaan. #enaga inti tubuh harus terbuang percuma untuk mencerna makanan itu,

sehingga itu dapat menyebabkan kelelahan dan sangat mengganggu peredaran darah, dansebagai akibatnya, seluruh rgan tubuh terasa kehilangan tenaga. Berkat yang seharusnyadiperleh dari kunjungan ssial ini sering hilang karena tuan rumah bekerja keras di dapur menyediakan berjenis-jenis makanan bagi saudara sedangkan yang seharusnya. beruntung karena

 percakapan pada saat bertamu. aki-laki dan perempuan !risten seharusnya tidak mengi%inkan pengaruhnya untuk mengece*akan tuan rumah dalam hal ini se*aktu makan makanan yangtelah disediakan. Biarlah mereka memahami tujuan kedatanganmu itu bukanlah untuk 

Page 6: Counsels on Diet and Foods- Chapter 4 (Indonesia)

7/23/2019 Counsels on Diet and Foods- Chapter 4 (Indonesia)

http://slidepdf.com/reader/full/counsels-on-diet-and-foods-chapter-4-indonesia 6/11

memanjakan selera tetapi kamu ingin bercakap, bersama saling menukar pikiran dan perasaan,inilah yang mendatangkan berkat. &ercakapan itu seharusnya menyangkut tabiat yangditinggikan dan dimuliakan, karena hal ini kemudian akan menjadi kenangan yangmenggembirakan.

1(. 'ereka yang menjamu tamu harus menyediakan makanan yang bergi%i seperti buah-buahan, biji-bijian dan sayuran yang disediakan dengan cara yang sederhana tetapi menarik selera. <ara ini hanya akan memerlukan sedikit kerja lembur dan pengeluaran ekstra. !arenadimakan dalam jumlah yang tidak banyak maka tidak serangpun yang kesakitan. 5ikalau rangdunia*i memilih untuk mengrbankan *aktu, uang dan kesehatan, untuk memuaskan selera,

 biarlah mereka melakukannya tetapi bersedialah menerima hukuman karena pelanggaran hukumkesehatan. #etapi rang !risten harus mempunyai pendirian dalam. hal ini, dan menanamkan

 pengaruh yang benar. 'ereka dapat melakukan banyak hal dalam. mengubah kebiasaan yangmerusak kesehatan dan ji*a.

(/ontoh orang risten di me!a makan adalah pertolongan bagi mereka yang lemah dalam pengendaliandiri, 3#4)

('esta yang meletihkan men!adi satu beban yang merusak, 214)

('engaruh men!amu anak dan keluarga orang lain, 340)

(Dosa mengirit makanan keluarga untuk tamu, 224)

(Makanan sederhana terbaik bagi anak"anak* 34$, 3#6, 3#, 36%, 36#)

(esederhanaan dalam penyediaan makanan sehat, 3$$"4%#,4%, 41%)

Ke!e"iaan Dalam Meneima %amu #ang %i"ak Dibaapkan

13% Banyak tuan rumah mengirit makanan keluarga. supaya dapat menjamu tamu denganmakanan me*ah. &erlakuan ini tidaklah bijaksana. #uan rumah haruslah menjamu tamu dengan

makanan yang lebih sederhana. Biarlah kebutuhan keluarga yang paling utama diperhatikan.

&engiritan yang tidak bijaksana dan kebiasaan yang munafik sering menghalangi tindakankeramahtamahan di mana itu diperlukan sebagai satu berkat. &ersediaan makanan di atas mejamakan tidak perlu. #amu yang tidak diharapkan dapat disambut tanpa membebani nynya rumahuntuk menyediakan makanan tambahan.

(ebiasaan hite ,tidak memasak makanan etra untuk tamu, Da5tar &ambahan 1.0)

(Makanan sederhana disa!ikan di rumah keluarga hite, Da5tar &ambahan 1.1, 13"1#)

(ariasi menu makanan setiap makan yang disediakan dengan enak 32%)

Bepiki Se"ikit %entang Makanan #ang Be!i'at Sementaa

11. !ita harus senantiasa memikirkan firman itu; begitu juga memakannya, mencernanya sertamenyerapnya melalui pengamalan, supaya menjadi darah daging kita. Dia yang mencerna firman!ristus setiap hari akan mengajarkan kepada rang lain melalui teladan hidupnya supayamemikirkan sedikit tentang apa yang mereka makan, dan merasakan lebih banyak tentangmakanan yang mereka berikan kepada ji*a-ji*a.

Page 7: Counsels on Diet and Foods- Chapter 4 (Indonesia)

7/23/2019 Counsels on Diet and Foods- Chapter 4 (Indonesia)

http://slidepdf.com/reader/full/counsels-on-diet-and-foods-chapter-4-indonesia 7/11

&uasa yang benar yang dianjurkan kepada. semua rang ialah bertarak dari semua jenis makananyang merangsang, dan penggunaan makanan yang sederhana tapi menyehatkan, yang telahdiberikan-)ya dengan limpah. 'anusia perlu memikirkan sedikit tentang apa yang merekamakan dan minum, yaitu makanan yang bersifat sementara, mereka seharusnya memikirkanlebih banyak tentang makanan yang dari surga, yang memberikan kekuatan dan kesegaran untuk mendapatkan pengalaman agama seluruhya.

Pengauh Pembentukan Hi"up Se"ehana

1(. Bukankah kita perlu mengenakan pakaian yang sederhana dan tidak berlebihan tanpamemikirkan mde8 Bukankah meja makan kita senantiasa diisi leh makanan sederhana yangmenyehatkan sambil menghindarkan keme*ahan dan kesmbngan8 Bukankah rumah kita perludidirikan dalam bentuk yang sederhana dan dihiasi dalarn hal yang sama karena itu akanmenunjukkan kuasa kebenaran yang menyucikan dan mempengaruhi rang-rang yang tidak 

 percaya8 ementara kita berkmprmi dengan dunia dalam cara seperti ini dan dalam kasus lainkita jelas berusaha melebihi cara dunia dalam pengaturan yang berlebihan. sehingga kebenarankurang atau tidak berdaya sama sekali. iapakah yang percaya pada kebenaran hikmat pada.

%aman ini sementara rang-rang mengaku percaya, imannya bertentangan dengan perbuatanmereka8 Bukanlah Allah yang menutup pintu surga kepada. kita, tetapi kmprmi kita kepadakebiasaan rang dunia yang kita hidupkan.

1. !ristus memberi makan rang banyak dengan satu mukji%at kuasa 7lahi. )amun betapasederhana makanan itu disediakan, yaitu hanya rti dan ikan yang menjadi makanan nelayan dialilea.

Bleh saja !ristus menyediakan pesta besar bagi mereka tetapi makanan yang disediakan hanyauntuk mernuaskan selera, itu tidak akan memberikan pelajaran demi kebaikan mereka. 'elaluimukji%at ini, !ristus ingin mengajarkan pelajaran kesederhanaan. ekiranya manusia %amansekarang sederhana dalam kebiasaannya, hidup sesuai dengan hukum alam, sebagaimana Adamdan 6a*a pada mulanya, maka melimpahlah persediaan makanan yang dibutuhkan lehkeluarga manusia. #etapi kekikiran dan pemanjaan selera telah memba*a dsa dan kesengsaraan

di satu pihak berlebihan namun di pihak lain berkekurangan.

10. 5ikalau rang yang mengaku !risten menggunakan lebih sedikit kekayaannya dalammenghias tubuh dan memperindah rumah, jikalau mereka menggunakan lebih sedikit uanguntuk mengisi meja makan dengan makanan yang me*ah yang merusak kesehatan dengan mtif kesmbngan, maka mereka akan menempatkan jumlah yang lebih besar di dalam

 perbendaharaan Allah. Dengan demikian mereka meniru sang &enebus, yang telahmeninggalkan srga dengan kekayaan dan kemuliaan-)ya, demi kita Dia menjadi miskin supayakita memperleh kekayaan yang kekal.

BAG III. MAKANAN (ANG C&K&P MEN(EHA%KAN

Bukan Ma!alah Ma!a B$"$h

1. !arena tindakan mernuaskan selera yang palsu adalah salah, 7tu berarti kita tidak bersikapmasa bdh dalam hal makanan kita. 7tu adalah masalah kebutuhan utama. 5anganlah serangmakan dengan cara yang sembarangan. Banyak rang yang dilemahkan karena penyakit danmemerlukan makanan yang dimasak dengan baik sehingga makanan itu menyehatkan. Di atassegalanya, para refrmatr kesehatan harus berhati-hati terhadap keterlaluan. #ubuhmemerlukan makanan yang cukup menyehatkan. Allah di dalam kasih-)ya melengkapi manusiadengan makanan yang menunjang kesehatan tubuh dalarn kndisi puncak.

Page 8: Counsels on Diet and Foods- Chapter 4 (Indonesia)

7/23/2019 Counsels on Diet and Foods- Chapter 4 (Indonesia)

http://slidepdf.com/reader/full/counsels-on-diet-and-foods-chapter-4-indonesia 8/11

1. Untuk memperleh kesehatan yang baik kita harus mempunyai darah yang baik karenadarah itulah yang menghidupkan kita. Darah itu memperbaiki dan mera*at tubuh. Apabila darahitu diisi dengan unsur makanan yang baik dan kalau darah itu dibersihkan dan dihidupkan lehudara bersih maka itu akan memba*a kehidupan, dan kekuatan kepada setiap, rgan tubuh.emakin sempurna peredaran darah semakin baik pekerjaan yang dilakukannya,

(ubungan makanan yang 7ukup menyehatkan kepada kesehatan pikiran 314)

(ubungan makanan yang menyehatkan kepada kerohanian yang sehat 324 alinea 4)

Pe!e"iaan Allah #ang Melimpah

12. #uhan telah melengkapi manusia dengan sarana yang melimpah untuk memuaskan selerayang belum rusak. Dihamparkan-)ya di hadapannya semua hasil bumi dengan jenis yang

 beraneka ragam yang memuaskan selera dan bergi%i. 'engenai hal ini, Bapa kita yang di surgayang murah hati itu memerintahkan supaya kita memakannya dengan bebas. Buah-buahan,

 biji-bijian dan sayuran yang disediakan dengan cara yang sederhana, bebas dari rempah-rempahdan segala macam lemak akan menjadi makanan yang paling menyehatkan kalau dicampur dengan sedikit susu atau krim. 'akanan itu akan memelihara tubuh. memberikan kuasa dayatahan dan kekuatan intelek yang tidak ada dalam makanan yang merangsang.

14. emua sari makanan yang kita perlukan terdapat dalam biji-bijian, buah-buahan,kacang-kacangan dan sayuran. !alau kita menghampiri #uhan dengan kesederhanaan pikiran,Dia. akan mengajar kita bagaimana cara menyediakan makanan yang menyehatkan bebas darimakanan daging yang merusak kesehatan.

Makanan #ang Kuang Gi)iMengabaikan Re'$ma!i Ke!ehatan

1. Beberapa di antara saudara kita secara sadar menghindari makanan yang tidak baik dan pada saat yang sama mengabaikan makanan yang seharusnya memberikan unsur penting untuk  pemeliharaan tubuh. 5anganlah kita bersaksi menentang refrmasi kesehatan dengan tidak menggunakan makanan yang menyehatkan dan enak gantinya menggunakan bahan-bahanmakanan yang membahayakan, yaitu yang telah kita tinggalkan. Diperlukan ketelitian dankejelian di dalam menyediakan makanan sehat untuk menggantikan makanan yang terdapat dimeja makan banyak keluarga. Usaha ini memerlukan iman di dalam Allah, serta kesungguh-sungguhan dan kemauan untuk menlng yang lain. 'akanan yang kekurangan unsur yangmenyehatkan akan memba*a kecelaan kepada pekerjaan refrmasi kesehatan. !ita adalah fana,dengan demikian kita harus melengkapi diri kita dengan makanan yang akan menun!ang kelangsungan kehidupan kita

(Makanan urang i8i tidak dian!urkan, 31#, 31, 310, 300)

(Makanan urang i8i akibat dari pandangan yang keterlaluan, 316)

(Menghindari makanan kurang gi8i se9aktu meninggalkan makanan daging, 32%, 016)

('engalaman kerohanian tidak mendalam karena makanan kurang gi8i, 323)

(Anggota keluarga musnah karena kurang makanan sederhana yang menyehatkan, 32$)

Page 9: Counsels on Diet and Foods- Chapter 4 (Indonesia)

7/23/2019 Counsels on Diet and Foods- Chapter 4 (Indonesia)

http://slidepdf.com/reader/full/counsels-on-diet-and-foods-chapter-4-indonesia 9/11

10. &eriksalah kebiasaan makanmu. &elajarilah sebab akibatnya tetapi jangan menjadi saksidusta tentang refrmasi kesehatan, dengan mengambil suatu sikap yang menentang refrmasiitu. 5angan mengabaikan atau menyalahgunakan tubuh sehingga kita tidak dapat melayani Allahsebagaimana dikehendaki-)ya. aya mengetahui dengan pasti bah*a ada banyak pekerja kitayang terampil telah meninggal karena melalaikan sal makan. #ugas utama dari tuan rumahialah memelihara tubuh dengan menyediakan makanan yang bergi%i dan menguatkan. 5auh lebih

 baik kita mempunyai pakaian dan perabt yang tidak mahal dari pada mengurangi bahan -bahanmakanan yang perlu di meja, makan.

Men#e!uaikan Makanan Dengan Kebutuhan Se!e$ang

101. !ita harus menggunakan pertimbangan sehat yang baik untuk menggunakan bahanmakanan. Apabila ada jenis makanan yang tidak cck untuk kita tidak perlu kita menulis suratmenanyakan apa sebabnya gangguan itu. antilah makanan itu, kurangi bahan makanan,cbalah mempersiapkan yang lain. Akhirnya kita akan mengetahui akibat dari beberapa jenismakanan yang dicampur. ebagai manusia yang mempunyai intelek biarlah kita secara pribadi

mempelajari prinsip-prinsipnya, sambil memanfaatkan pengalaman kita dan pertimbangan kitauntuk menentukan makanan apa yang terbaik bagi kita.

(&idak semua dapat hidup dengan makanan yang sama, 322)

10(. Allah telah memberikan kepada kita beragam makanan yang menyehatkan. etiap rangharus memilih dari padanya sesuai dengan kebutuhannya berdasarkan pengalaman dan

 pertimbangan sehat. &ersediaan alam cukup melimpah seperti buah-buahan, kacang-kacangandan biji-bijian. etiap tahun hasil bumi dari seluruh negeri dibagi rata ke semua rang karenafasilitas angkutan yang lancar, sebagai akibatnya banyak jenis makanan yang beberapa tahun laludianggap me*ah dan mahal tetapi sekarang dapat dijangkau leh semua rang sebagai makanansehari-hari, sebagai cnth ialah buah-buahan yang dikeringkan atau dikalengkan.

(&idak membatasi makanan karena masalah 9aktu, 323)

(:agam makanan dan 7itranya dalam persediaan, 32%)

(Makanan yang 7ukup sebat di sanitarium kita, 426"43%)

(&idak ada makanan minim di rumah keluarga hite, Da5tar &ambahan 1 ayat 0, 1)

BAG I*. MAKANAN DI BERBAGAI NEGERI

Di!e!uaikan Dengan Iklim "an Mu!im

10. 'akanan yang digunakan seharusnya sesuai dengan iklim. Ada jenis makanan yang cck untuk satu negara tetapi tidak cck di negara lain.

100. #idak semua jenis makanan yang menyehatkan sama kualitasnya untuk kebutuhan kita padalingkungan kita berada. !ita harus berhati-hati memilih makanan. 'akanan kita harusdisesuaikan dengan musim dan iklim tempat tinggal kita, begitu juga untuk jenis pekerjaan kita.Ada jenis makanan yang cck digunakan pada satu musim atau dalam satu iklim tetapi tidak cck dalam iklim yang lain. Ada macam makanan yang sangat cck dengan rang-rang yang

 bekerja di beberapa bidang. eringkali makanan dapat digunakan baik leh rang yang kerjakeras tetapi tidak cck untuk rang pekerja kantr atau mereka yang memeras tak. #uhan telah

Page 10: Counsels on Diet and Foods- Chapter 4 (Indonesia)

7/23/2019 Counsels on Diet and Foods- Chapter 4 (Indonesia)

http://slidepdf.com/reader/full/counsels-on-diet-and-foods-chapter-4-indonesia 10/11

memberikan kepada kita cukup jenis makanan yang menyehatkan dan setiap rang sebaiknyamemilih daripadanya jenis makanan yang terbaik bagi kebutuhannya sendiri berdasarkan

 pengalaman dan pertimbangan sehat.

Makanan Begi)i %e"apat "i Setiap Benua

10. 'arilah kita menyederhanakan makanan kita dengan memakai intelek. Dengan berkatAllah, setiap negeri menghasilkan bahan makanan yang bergi%i untuk membangun tubuh. Bahanmakanan ini dapat dijadikan makanan yang menyehatkan dan le%at.

10. !alau kita merencanakannya dengan bijaksana, kesehatan yang sangat merstpun dapatdibangun kembali di setiap negeri. <ara mempersiapkan beras, gandum, jagung dan jelaitersebar di mana-mana, begitu juga kacang-kacangan, biji-bijian dan ercis. Bahan-bahan inidilengkapi dengan buah-buahan hasil dari dalam dan luar negeri, dan ditambah dengan

 bermacam-macam sayuran yang tumbuh di segala. tempat akan memberikan kesempatan bagikita untuk memilih bahan makanan yang lengkap tanpa penggunaan makanan daging.... Apabila

 bahan-bahan ini dapat diperleh dengan harga murah seperti buah kering yang terdiri dari buah

anggur, krma, apel, aprikt, dll. Bahan makanan ini dapat digunakan sebagai bahan makanansehari-hari yang dapat diperleh dengan bebas. Bahan makanan ini menyehatkan dan memberitenaga kepada para pekerja.

Na!ehat untuk Daeah %$pi!

102. Di daerah yang beriklim panas pekerja harus diberikan pekerjaan yang agak kurangdibanding dengan daerah yang beriklim dingin tanpa membedakan jenis pekerjaan. #uhanmengingat bah*a kita ini terbuat dari debu....

ebih sedikit gula yang dicampur ke dalam makanan se*aktu menyediakannya, lebih sedikitkesulitan yang dialarni karena panasnya iklim.

Dipelukan Ke+a!pa"aan Dalam

Menga,akan Re'$ma!i Ke!ehatan

104. Agar kita dapat melakukan tugas kita dengan lurus dan jujur, kita harus mengenal situasidan kndisi yang mempengaruhi umat manusia. #uhan mengadakan persediaan bagi merekayang hidup di pelbagai negeri di dunia ini. 'ereka yang ingin menjadi teman sekerja Allahharus memperhatikan dengan seksama bagaimana caranya mengajarkan refrmasi kesehatan didalarn kebun anggur Allah yang luas itu. 'ereka harus bergerak dengan hati-hati untuk menentukan jenis makanan apa yang seharusnya tidak dimakan. &ekerja harus menyatu dengan&enlng 7lahi dalam memberikan pekabaran kernurahan kepada rang banyak yang akandiselamatkan Allah. +ihat (0/.

('erhatian khusus diperlukan di daerah baru dan distrik yang ditimpa kemalangan mengenai daging, susudan telor, 324)

10. !ita tidak membuat satu garis tertentu sebagai aturan makanan; tetapi kita mengatakan bah*a di daerah yang banyak terdapat buah-buahan, biji-bijian dan kacang-kacangan, makamakanan daging bukanlah makanan bagi umat Allah.

1. #uhan menginginkan agar mereka yang tinggal di negeri di mana buah-buahan segar dapatdiperleh sepanjang tahun, agar memanfaatkan berkat yang ada di dalam buah-buahan itu. ebih

Page 11: Counsels on Diet and Foods- Chapter 4 (Indonesia)

7/23/2019 Counsels on Diet and Foods- Chapter 4 (Indonesia)

http://slidepdf.com/reader/full/counsels-on-diet-and-foods-chapter-4-indonesia 11/11

 banyak kita bergantung pada buah-buahan segar, segera setelah dipetik dari phnnya, lebih besar khasiatnya.

+ihat 2/.

-aminan Pimpinan Ilahi

11. #uhan akan mengajar banyak rang di seluruh dunia untuk menggabungkan buah-buahan, biji-bijian dan sayuran menjadi satu makanan yang menunjang kehidupan yang tidak memba*a penyakit. 'ereka yang tidak pernah melihat resep makanan sehat seperti yang ada di pasar sekarang ini, akan bekerja dengan bijaksana untuk mengadakan percbaan menglah hasil bumi.'ereka akan mendapat terang tentang penglahan hasil bumi ini. #uhan akan menunjukkankepada mereka apa yang; harus dilakukan. Dia akan memberikan keterampilan dan pemahamankepada umat-)ya di satu bagian dunia dan akan memberi keterampilan dan pemahaman kepadaumatnya di bagian dunia lainnya. Adalah rencana-)ya agar persediaan makanan di tiap negaraakan disediakan begitu rupa supaya dapat digunakan di negara lain. ebagaimana Allah telahmemberikan manna dari surga untuk menunjang kehidupan bani 7srael, begitulah juga sekarang

dia memberikan kepada umat-)ya di tempat yang berbeda keterampilan dan kebijaksanaan untuk menggunakan hasil negeri dalam penglahan makanan yang dapat menggantikan makanandaging.

1(. Adalah rencana #uhan agar di setiap tempat laki -laki dan perempuan akan di drng untuk mengembangkan talentanya dengan menyediakan bermacam-macam makanan sehat dari hasil

 bumi alamiah di *ilayah mereka. ekiranya mereka memandang kepada Allah dan menjalankanketerampilan dan keblehan mereka di ba*ah pimpinan =h !udus, mereka akan belajar 

 bagaimana caranya menglah prduk alamiah menjadi makanan yang menyehatkan. Dengandemikian mereka dapat mengajar rang miskin bagaimana menyediakan makanan untuk dirisendiri yaitu makanan yang dapat menggantikan makanan daging. 'ereka yang tertlngsebaliknya dapat mengajar rang; lain. &ekerjaan seperti itu akan dilakukan dengan rajin dandengan tenaga yang penuh. !alau ini telah dilakukan sebelumnya, maka sekarang ini akan lebih

 banyak rang di dalam kebenaran dan lebih banyak lagi yang dapat memberikan instruksi.

'arilah kita mempelajari tugas kita itu dan kemudian melakukannya. !ita tidak akan bergantung pada rang lain dan putus asa, lalu menanti rang; lain melakukan &ekerjaan Allahyang telah ditugaskan kepada kita.

(;ihat4%1, 4%)