16
1 Kuis/Praktikum Sistem Basis Data/MKB-B425/ Dosen: Nahot Frastian S.Kom./Mulyanto/IFS4J/201043500741 Latihan menerapkan perintah DDL dan DML pada kasus seperti berikut : 1. Buatlah database dengan nama “ Penjualan ”? 2. Buatlah tabel dengan nama “harga” dengan struktur tabel seperti berikut : Field Type Key Default Extra KdBrng Varchar(5) NULL NamaBrng Varchar(15) NULL HrgDasar Int(6) NULL BiayaOprsnl Int(6) NULL HrgJual Int(6) NULL 3. Sisipkan nilai-nilainya seperti tabel berikut : KdBrng NamaBrng HrgDasar BiayaOprsnl HrgJual SP001 Gear Set 10000 1000 ? MK003 Chocolate 5000 500 ? AC002 Kipas 25000 2500 ? AC003 Kemeja 7500 750 ? 4. Hitunglah nilai dari harga jual (HrgJual) HrgJual = HrgDasar + BiayaOprsnl 5. Tentukan nilai maximum dari database penjualan: - Nilai maximum dari harga dasar (HrgDasar) - Nilai maximum dari biaya operasional (BiayaOprsnl) - Nilai maximum dari harga jual (HrgJual) 6. Tentukan nilai minimum dari database penjualan: - Nilai minimum dari harga dasar (HrgDasar) - Nilai minimum dari biaya operasional (BiayaOprsnl) - Nilai minimum dari harga jual (HrgJual) 7. Hapus data nama barang (NamaBrng) Gear Set dari tabel 8. Hitunglah record seluruh data tersebut

Database Penjualan Program XAMPP

Embed Size (px)

Citation preview

1 Latihan menerapkan perintah DDL dan DML pada kasus seperti berikut : 1. Buatlah database dengan nama Penjualan? 2. Buatlah tabel dengan nama harga dengan struktur tabel seperti berikut :

Field KdBrng NamaBrng HrgDasar BiayaOprsnl HrgJual

Type Varchar(5) Varchar(15) Int(6) Int(6) Int(6)

Key

Default NULL NULL NULL NULL NULL

Extra

3. Sisipkan nilai-nilainya seperti tabel berikut : KdBrng SP001 MK003 AC002 AC003 NamaBrng Gear Set Chocolate Kipas Kemeja HrgDasar 10000 5000 25000 7500 BiayaOprsnl 1000 500 2500 750 HrgJual ? ? ? ?

4. Hitunglah nilai dari harga jual (HrgJual) HrgJual = HrgDasar + BiayaOprsnl 5. Tentukan nilai maximum dari database penjualan: - Nilai maximum dari harga dasar (HrgDasar) - Nilai maximum dari biaya operasional (BiayaOprsnl) - Nilai maximum dari harga jual (HrgJual) 6. Tentukan nilai minimum dari database penjualan: - Nilai minimum dari harga dasar (HrgDasar) - Nilai minimum dari biaya operasional (BiayaOprsnl) - Nilai minimum dari harga jual (HrgJual) 7. Hapus data nama barang (NamaBrng) Gear Set dari tabel 8. Hitunglah record seluruh data tersebut

Kuis/Praktikum Sistem Basis Data/MKB-B425/ Dosen: Nahot Frastian S.Kom./Mulyanto/IFS4J/201043500741

2 LATIHAN DENGAN MEDIA BROWSER XAMPP 1. Buka aplikasi browser baik Opera / Google Chrome / Internet Explorer / MozillaFirefox Disini saya menggunakan browser Mozilla Firefox. Ketik di address browser http://localhost/ atau 127.0.0.1 Pilih fungsi tab phpMyadmin

2. Buatlah nama database baru ketik penjualan. Kemudian klik Create

Kuis/Praktikum Sistem Basis Data/MKB-B425/ Dosen: Nahot Frastian S.Kom./Mulyanto/IFS4J/201043500741

3 3. Ketik nama tabel harga dengan ketentuan field 5. Kemudian klik Go

4. Isi daftar field dengan ketentuan sesuai soal. Kemudian klik Save

Kuis/Praktikum Sistem Basis Data/MKB-B425/ Dosen: Nahot Frastian S.Kom./Mulyanto/IFS4J/201043500741

4 5. Klik Browse untuk lihat hasil

6. Klik tab Insert kemudian isi Value sesuai ketentuan soal. Setelah semua values diinput kemudian klik Save

Kuis/Praktikum Sistem Basis Data/MKB-B425/ Dosen: Nahot Frastian S.Kom./Mulyanto/IFS4J/201043500741

5

7. Tampilan bila semua Value yang sudah diinput otomatis tersimpan

Kuis/Praktikum Sistem Basis Data/MKB-B425/ Dosen: Nahot Frastian S.Kom./Mulyanto/IFS4J/201043500741

6 8. Klik tab Browse untuk melihat tampilan data yang diinput dalam bentuk tabel

9. Hitung nilai harga jual (HrgJual) mysql> UPDATE harga set HrgJual= (HrgDasar + BiayaOprsnl);

Kuis/Praktikum Sistem Basis Data/MKB-B425/ Dosen: Nahot Frastian S.Kom./Mulyanto/IFS4J/201043500741

7 10. Klik tab Browse untuk melihat update nilai harga jual (HrgJual)

11. Tentukan nilai maximum dari database penjualan: - Nilai maximum dari harga dasar (HrgDasar) mysql> SELECT MAX(HrgDasar) Nilai_HrgDasar_Tertinggi FROM harga;

Kuis/Praktikum Sistem Basis Data/MKB-B425/ Dosen: Nahot Frastian S.Kom./Mulyanto/IFS4J/201043500741

8

-

Nilai maximum dari biaya operasional (BiayaOprsnl) mysql> SELECT MAX(BiayaOprsnl) Nilai_ BiayaOprsnl _Tertinggi FROM harga;

Kuis/Praktikum Sistem Basis Data/MKB-B425/ Dosen: Nahot Frastian S.Kom./Mulyanto/IFS4J/201043500741

9

-

Nilai maximum dari harga jual (HrgJual) mysql> SELECT MAX(HrgJual) Nilai_ HrgJual _Tertinggi FROM harga;

Kuis/Praktikum Sistem Basis Data/MKB-B425/ Dosen: Nahot Frastian S.Kom./Mulyanto/IFS4J/201043500741

10

9. Tentukan nilai minimum dari database penjualan: - Nilai minimum dari harga dasar (HrgDasar) mysql> SELECT MIN(HrgDasar) Nilai_ HrgDasar _Terendah FROM harga;

Kuis/Praktikum Sistem Basis Data/MKB-B425/ Dosen: Nahot Frastian S.Kom./Mulyanto/IFS4J/201043500741

11

-

Nilai minimum dari biaya operasional (BiayaOprsnl) mysql> SELECT MIN(BiayaOprsnl) Nilai_ BiayaOprsnl _Terendah FROM harga;

Kuis/Praktikum Sistem Basis Data/MKB-B425/ Dosen: Nahot Frastian S.Kom./Mulyanto/IFS4J/201043500741

12

-

Nilai minimum dari harga jual (HrgJual) mysql> SELECT MIN(HrgJual) Nilai_ HrgJual _Terendah FROM harga;

Kuis/Praktikum Sistem Basis Data/MKB-B425/ Dosen: Nahot Frastian S.Kom./Mulyanto/IFS4J/201043500741

13

12. Hapus data nama barang (NamaBrng) dari Gear Set mysql> DELETE FROM harga NamaBrng=Gear Set;

Kuis/Praktikum Sistem Basis Data/MKB-B425/ Dosen: Nahot Frastian S.Kom./Mulyanto/IFS4J/201043500741

14 13. Klik OK bila sudah yakin akan menghapus sebagian data dari tabel

14. Klik tab Browse untuk mencek ulang data sudah terhapus dari tabel

Kuis/Praktikum Sistem Basis Data/MKB-B425/ Dosen: Nahot Frastian S.Kom./Mulyanto/IFS4J/201043500741

15 15. Hitunglah record seluruh data tersebut mysql> SELECT COUNT(*) Jumlah_Record FROM harga;

16. Jumlah record akhir yang tampil adalah 3

Kuis/Praktikum Sistem Basis Data/MKB-B425/ Dosen: Nahot Frastian S.Kom./Mulyanto/IFS4J/201043500741