20
PERTEMUAN 5 DESAIN PRODUK DAN JASA

DESAIN PRODUK DAN JASA - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/790/790-P05.pdfDesain yang Ramah Lingkungan Membuat produk yang ramah lingkungan melalui proses ... Teknik perancangan produksi

  • Upload
    leminh

  • View
    256

  • Download
    6

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: DESAIN PRODUK DAN JASA - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/790/790-P05.pdfDesain yang Ramah Lingkungan Membuat produk yang ramah lingkungan melalui proses ... Teknik perancangan produksi

PERTEMUAN 5

DESAIN PRODUK DAN JASA

Page 2: DESAIN PRODUK DAN JASA - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/790/790-P05.pdfDesain yang Ramah Lingkungan Membuat produk yang ramah lingkungan melalui proses ... Teknik perancangan produksi

Produk yang baik merupakan kuncikeberhasilan. Sebuah strategi produk yangefektif menghubungkan keputusan produkdengan investasi, pangsa pasar, siklus hidupproduk, dan menggambarkan luasnya suatu liniproduk.

Tujuannya adalah untuk mengembangkan danmenerapkan strategi produk yang dapatmemenuhi permintaan pasar dengankeunggulan bersaing.

Page 3: DESAIN PRODUK DAN JASA - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/790/790-P05.pdfDesain yang Ramah Lingkungan Membuat produk yang ramah lingkungan melalui proses ... Teknik perancangan produksi

SIKLUS HIDUP PRODUK (1)

Page 4: DESAIN PRODUK DAN JASA - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/790/790-P05.pdfDesain yang Ramah Lingkungan Membuat produk yang ramah lingkungan melalui proses ... Teknik perancangan produksi

SIKLUS HIDUP PRODUK (2)

Strategi berubah sejalan dengan perubahanproduk melintasi siklus hidupnya.

Tugas manajer operasi :

• Mendesain sebuah sistem yang membantudalam mengenalkan produk baru dengansukses.

• Mengembangkan strategi untuk produk barudan produk yang sudah ada.

Page 5: DESAIN PRODUK DAN JASA - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/790/790-P05.pdfDesain yang Ramah Lingkungan Membuat produk yang ramah lingkungan melalui proses ... Teknik perancangan produksi

TEKNIK MENGHASILKAN PRODUK BARUBrainstorming adalah sebuah teknik dimana kelompokorang yang berbeda saling berbagi ide pada topiktertentu tanpa mengkritik. Tujuannya adalah untukmembangkitkan diskusi terbuka yang menghasilkan idekreatif tentang produk.

Bahan pertimbangan :• Memahami konsumen• Perubahan ekonomi• Perubahan sosiologis dan demografis• Perubahan teknologi• Perubahan politik / peraturan• dsb

Page 6: DESAIN PRODUK DAN JASA - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/790/790-P05.pdfDesain yang Ramah Lingkungan Membuat produk yang ramah lingkungan melalui proses ... Teknik perancangan produksi

PENGEMBANGAN PRODUK

Ide

Kemampuanperusahaan

Spesifikasiproduk

Spesifikasifungsional

Permintaankonsumen

Pengkajianulang desain

Tes pasar

Perkenalan

Evaluasi

Page 7: DESAIN PRODUK DAN JASA - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/790/790-P05.pdfDesain yang Ramah Lingkungan Membuat produk yang ramah lingkungan melalui proses ... Teknik perancangan produksi

QFD(QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT)

QFD disebut juga rumah kualitas (house ofquality) yaitu suatu proses menetapkankeinginan konsumen dan menerjemahkannyamenjadi atribut produk.

Page 8: DESAIN PRODUK DAN JASA - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/790/790-P05.pdfDesain yang Ramah Lingkungan Membuat produk yang ramah lingkungan melalui proses ... Teknik perancangan produksi

HOUSE OF QUALITY

Page 9: DESAIN PRODUK DAN JASA - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/790/790-P05.pdfDesain yang Ramah Lingkungan Membuat produk yang ramah lingkungan melalui proses ... Teknik perancangan produksi

TEKNIK PERANCANG PRODUK(1)

1. Robust Design

Produk didesain sedemikian rupa sehingga sedikit

variasi pada produksi atau perakitan tidak berdampak

banyak pada produk.

2. Modular Design

Produk yang didesain dalam komponen yang terbagi-

bagi (komponen sebuah produk dibagi menjadi

komponen yang dengan mudah dapat ditukar atau

digantikan).

Page 10: DESAIN PRODUK DAN JASA - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/790/790-P05.pdfDesain yang Ramah Lingkungan Membuat produk yang ramah lingkungan melalui proses ... Teknik perancangan produksi

TEKNIK PERANCANG PRODUK(2)

3. Computer Aided Design (CAD)

Penggunaan komputer untuk merancang,

mengembangkan produk secara interaktif, dan

menyiapkan dokumentasi teknis. Perluasan dari CAD

adalah software Design for Manufacture and

Assembly (DFMA) yang memusatkan perhatian pada

pengaruh desain terhadap perakitan dan 3D object

modeling untuk pengembangan prototipe kecil.

Page 11: DESAIN PRODUK DAN JASA - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/790/790-P05.pdfDesain yang Ramah Lingkungan Membuat produk yang ramah lingkungan melalui proses ... Teknik perancangan produksi

TEKNIK PERANCANG PRODUK(3)

4. Computer Aided Manufacturing (CAM)

Penggunaan program komputer khusus untuk

memandu dan mengendalikan peralatan produksi. Saat

informasi CAD diterjemahkan menjadi perintah untuk

CAM, hasil kedua teknologi ini disebut sebagai

CAD/CAM.

5. Teknologi Virtual Reality

Bentuk komunikasi secara tampilan dimana gambar

menggantikan kenyataan dan biasanya pengguna dapat

menanggapi secara interaktif.

Page 12: DESAIN PRODUK DAN JASA - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/790/790-P05.pdfDesain yang Ramah Lingkungan Membuat produk yang ramah lingkungan melalui proses ... Teknik perancangan produksi

TEKNIK PERANCANG PRODUK(4)

6. Analisis Nilai

Memperbaiki cara untuk menghasilkan produk yang

lebih baik atau lebih ekonomis saat produk sedang

diproduksi.

7. Desain yang Ramah Lingkungan

Membuat produk yang ramah lingkungan melalui proses

yang efisien yang bisa menjadi bisnis yang

menguntungkan.

Page 13: DESAIN PRODUK DAN JASA - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/790/790-P05.pdfDesain yang Ramah Lingkungan Membuat produk yang ramah lingkungan melalui proses ... Teknik perancangan produksi

STRATEGI PENGEMBANGAN PRODUK SECARA EKSTERNAL

• Membeli teknologi

• Membuat joint venturesJoint ventures adalah kepemilikan bersama, biasanya diantara dua perusahaan untukmembentuk satu kesatuan yang baru.

• Mengembangkan aliansiAliansi adalah perjanjian kerja sama yang menjadikan perusahaan tetap bebas tetapimenggunakan kekuatan tambahan untuk mencapaistrategi yang sesuai dengan misi individu mereka.

Page 14: DESAIN PRODUK DAN JASA - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/790/790-P05.pdfDesain yang Ramah Lingkungan Membuat produk yang ramah lingkungan melalui proses ... Teknik perancangan produksi

DOKUMEN PRODUKSI

• Assembly drawing

Memperlihatkan gambar produk yang terlepas atas

komponennya.

• Assembly chart

Menunjukkan bentuk skematis bagaimana sebuah produk

dirakit.

• Route sheet

Mendata operasi (termasuk perakitan dan pengecekan)

yang dibutuhkan untuk memproduksi komponen dengan

bahan yang dirinci dalam bill of material.

Page 15: DESAIN PRODUK DAN JASA - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/790/790-P05.pdfDesain yang Ramah Lingkungan Membuat produk yang ramah lingkungan melalui proses ... Teknik perancangan produksi

DOKUMEN PRODUKSI

• Work order

Merupakan instruksi untuk membuat sejumlah produk

tertentu, biasanya untuk jadwal tertentu.

• Engineering change notice (ECN)

Pengubahan beberapa aspek definisi produk atau

dokumentasi seperti gambar teknik atau bill of material.

Page 16: DESAIN PRODUK DAN JASA - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/790/790-P05.pdfDesain yang Ramah Lingkungan Membuat produk yang ramah lingkungan melalui proses ... Teknik perancangan produksi

Latihan Soal

1. Teknik perancangan produksi dimana produk didesain

sedemikian rupa sehingga sedikit variasi pada produksi atau

perakitan tidak berdampak banyak pada produk, disebut :

a. Robust Design

b. Modular Design

c. Computer Aided Design

d. Computer Aided Manufacturing

e. Teknologi Virtual Reality

Page 17: DESAIN PRODUK DAN JASA - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/790/790-P05.pdfDesain yang Ramah Lingkungan Membuat produk yang ramah lingkungan melalui proses ... Teknik perancangan produksi

Latihan Soal

2. Teknik perancangan produksi dimana produk yang didesain

dalam komponen yang terbagi-bagi (komponen sebuah

produk dibagi menjadi komponen yang dengan mudah dapat

ditukar atau digantikan), disebut :

a. Robust Design

b. Modular Design

c. Computer Aided Design

d. Computer Aided Manufacturing

e. Teknologi Virtual Reality

Page 18: DESAIN PRODUK DAN JASA - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/790/790-P05.pdfDesain yang Ramah Lingkungan Membuat produk yang ramah lingkungan melalui proses ... Teknik perancangan produksi

Latihan Soal

3. Teknik perancangan produksi dilakukan dengan penggunaan

program komputer khusus untuk memandu dan

mengendalikan peralatan produksi, disebut :

a. Robust Design

b. Modular Design

c. Computer Aided Design

d. Computer Aided Manufacturing

e. Teknologi Virtual Reality

Page 19: DESAIN PRODUK DAN JASA - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/790/790-P05.pdfDesain yang Ramah Lingkungan Membuat produk yang ramah lingkungan melalui proses ... Teknik perancangan produksi

Latihan Soal

4. Instruksi untuk membuat sejumlah produk tertentu, biasanya

untuk jadwal tertentu, dalam dokumen produksi disebut:

a. Assembly Drawing

b. Assembly Chart

c. Route Sheet

d. Work Order

e. Engineeing Change Notice

Page 20: DESAIN PRODUK DAN JASA - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2017/790/790-P05.pdfDesain yang Ramah Lingkungan Membuat produk yang ramah lingkungan melalui proses ... Teknik perancangan produksi

Latihan Soal

5. Mendata operasi (termasuk perakitan dan pengecekan) yang

dibutuhkan untuk memproduksi komponen dengan bahan

yang dirinci dalam bill of material, dalam dokumen produksi

disebut:

a. Assembly Drawing

b. Assembly Chart

c. Route Sheet

d. Work Order

e. Engineeing Change Notice