13
EFEKTIFITAS PEMBERIAN AIR DAUN SIRIH HIJAU DAN MADU MURNI TERHADAP PENYEMBUHAN LUKA PERINEUM PADA IBU POST PARTUM DI KLINIK SIFRA LANGOWAN SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Untuk Menyelesaikan Pendidikan Diploma IV Kesehatan Jurusan Kebidanan Politeknik Kesehatan Kemenkes Manado Oleh : Trifena Gabriely Koloay NIM. 711530115012 KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES MANADO 2019

EFEKTIFITAS PEMBERIAN AIR DAUN SIRIH HIJAU DAN MADU …repository.poltekkes-manado.ac.id/93/1/SKRIPSI TRIFENA GABRIELY KOLOAY.pdf · Pemberian madu yaitu di konsumsi, madu juga sangat

  • Upload
    others

  • View
    13

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: EFEKTIFITAS PEMBERIAN AIR DAUN SIRIH HIJAU DAN MADU …repository.poltekkes-manado.ac.id/93/1/SKRIPSI TRIFENA GABRIELY KOLOAY.pdf · Pemberian madu yaitu di konsumsi, madu juga sangat

EFEKTIFITAS PEMBERIAN AIR DAUN SIRIH HIJAU DAN MADU MURNI TERHADAP PENYEMBUHAN LUKA PERINEUM PADA IBU POST

PARTUM DI KLINIK SIFRA LANGOWAN

SKRIPSI

Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Untuk Menyelesaikan Pendidikan Diploma IV Kesehatan

Jurusan Kebidanan Politeknik Kesehatan Kemenkes Manado

Oleh :

Trifena Gabriely Koloay NIM. 711530115012

KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES MANADO

2019

Page 2: EFEKTIFITAS PEMBERIAN AIR DAUN SIRIH HIJAU DAN MADU …repository.poltekkes-manado.ac.id/93/1/SKRIPSI TRIFENA GABRIELY KOLOAY.pdf · Pemberian madu yaitu di konsumsi, madu juga sangat

ii

Page 3: EFEKTIFITAS PEMBERIAN AIR DAUN SIRIH HIJAU DAN MADU …repository.poltekkes-manado.ac.id/93/1/SKRIPSI TRIFENA GABRIELY KOLOAY.pdf · Pemberian madu yaitu di konsumsi, madu juga sangat

iii

Page 4: EFEKTIFITAS PEMBERIAN AIR DAUN SIRIH HIJAU DAN MADU …repository.poltekkes-manado.ac.id/93/1/SKRIPSI TRIFENA GABRIELY KOLOAY.pdf · Pemberian madu yaitu di konsumsi, madu juga sangat

iv

Page 5: EFEKTIFITAS PEMBERIAN AIR DAUN SIRIH HIJAU DAN MADU …repository.poltekkes-manado.ac.id/93/1/SKRIPSI TRIFENA GABRIELY KOLOAY.pdf · Pemberian madu yaitu di konsumsi, madu juga sangat

v

CURRICULUM VITAE

IDENTITAS

Nama : Trifena Gabriely Koloay

Tempat/Tanggal lahir : Manado/ 10 Mei 1998

Jenis Kelamin : Perempuan

Agama : Kristen Protestan

Status Perkawinan : Belum Menikah

Kewarganegaraan : Indonesia

No. HP : 0899 6783 677 Email : [email protected] Alamat : Jln Siswa, Kec. Tikala Kel. Taas Ling VI no 29

RIWAYAT PENDIDIKAN

2002 – 2003 : TK GMIM Veronica Taas

2003 – 2004 : TK Kr. Eben Haezar

2004 – 2005 : SD Negeri 6 Kota Manado

2005 – 2008 : SD Negeri 46 Kota Gorontalo

2008 – 2009 : SD Negeri 107 Kota Manado

2009 – 2012 : SMP Negeri 6 Kota Manado

2012 – 2015 : SMA Negeri 6 Kota Manado

2015 – Sekarang : Poltekkes Kemenkes Manado, Jurusan Kebidanan

Page 6: EFEKTIFITAS PEMBERIAN AIR DAUN SIRIH HIJAU DAN MADU …repository.poltekkes-manado.ac.id/93/1/SKRIPSI TRIFENA GABRIELY KOLOAY.pdf · Pemberian madu yaitu di konsumsi, madu juga sangat

vi

KATA PENGANTAR

Puji Syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena kasih dan anugerah-Nya

sehingga skripsi yang berjudul “Efektifitas Pemberian Air Daun Sirih Hijau Dan

Madu Murni Terhadap Penyembuhan Luka Perineum Pada Ibu Post Partum Di

Klinik Sifra Langowan’’ dapat selesai dengan baik.

Skripsi ini dibuat untuk memenuhi persyaratan dalam menyelesaikan

pendidikan Diploma IV Jurusan Kebidanan di Polikteknik Kesehatan Kemenkes

Manado.

Dalam menyusun Skripsi ini peneliti menyadari bahwa banyak pihak yang

telah membantu peneliti dalam penyusunan dan penyelesaian skripsi. Oleh sebab

itu peneliti mengucapkan banyak terima kasih kepada Tuhan Yang Maha Esa

juga kepada :

1. Dra. Elisabeth N. Barung, M.Kes, Apt, selaku Direktur Politeknik Kesehatan

Manado.

2. Atik Purwandari, SKM, M.Kes, selaku Ketua Jurusan Kebidanan yang telah

memberikan izin dalam penulisan skripsi ini.

3. Sesca Diana Solang, S.SiT, M.Kes, selaku Ketua Program Studi DIV

Kebidanan yang telah memberikan kelancaran pelayanan dalam urusan

akademik.

4. Robin Dompas, S.SiT, S.Pd, MPH, selaku pembimbing I dan pembimbing

akademik yang penuh kesabaran dan perhatian telah membimbing,

memotivasi dan mengarahkan penulis selama mengikuti pendidikan dan telah

Page 7: EFEKTIFITAS PEMBERIAN AIR DAUN SIRIH HIJAU DAN MADU …repository.poltekkes-manado.ac.id/93/1/SKRIPSI TRIFENA GABRIELY KOLOAY.pdf · Pemberian madu yaitu di konsumsi, madu juga sangat

vii

membantu dan memberikan saran, masukan serta motivasi dalam

penyelesaian skripsi.

5. Agnes Montolalu, S.Pd, MPH, selaku pembimbing II yang penuh kesabaran

dan perhatian telah membantu dan memberikan saran, masukan serta motivasi

dalam penyelesaian skripsi.

6. Iyam Manueke, S.SiT, M.Kes, selaku penguji I yang telah memberikan

masukan dan saran demi perbaikan dan penyempurnaan skripsi ini.

7. Fonnie Kuhu, S.SiT, S.Kep, Ns, M.Kes , selaku penguji II yang telah banyak

memberikan masukan, kritik, saran, dan arahan yang sangat berguna demi

perbaikan dan penyempurnaan skripsi ini.

8. Seluruh Dosen dan Staff Jurusan Kebidanan Politeknik Kesehatan Kemenkes

Manado yang telah memberikan ilmu, bimbingan, dan perhatian dan motivasi

selama mengikuti pendidikan.

9. Ses Veronica Lusye Runtuwene, selaku Kepala Klinik Bersalin Sifra

Langowan yang telah memberikan izin pada penulis untuk melakukan

penelitian.

10. Para Ibu Post Partum yang sudah dan telah berpartisipasi menjadi Responden

selama penelitian.

11. Papa Mody, (Alm) Mama Meity, Mama Ribka, Kakak” : Rafli, Lidya, Rahel

& Adik” saya : Yotam, Rafael, serta saudara – saudara yang selalu

memberikan semangat, motivasi, doa dan dorongan baik moral maupun

materil untuk keberhasilan penulis dalam mengikuti pendidikan.

Page 8: EFEKTIFITAS PEMBERIAN AIR DAUN SIRIH HIJAU DAN MADU …repository.poltekkes-manado.ac.id/93/1/SKRIPSI TRIFENA GABRIELY KOLOAY.pdf · Pemberian madu yaitu di konsumsi, madu juga sangat

viii

12. Sahabat – sahabat terkasih (Meisyca, Iren, Ferta, Wini, Rai, Juwita, Ririn,

Endang, Veren, Ka Glisten, Ka Ica, Listia, Ratih, Lisa, Indah, Ko Hendri, Ka

Alen, Josua, Ka Desly, Kevin, Edfeng) yang senantiasa selalu memberikan

motivasi semangat serta dalam proses penyelesaian pendidikan dan

memberikan dukungan dalam penyelesaian Skripsi ini.

13. Rekan – rekan seperjuangan Angkatan 2015 Jurusan Kebidanan Program

Studi DIV Kebidanan Politeknik Kesehatan Manado atas kebersamaan dan

dukungan yang diberikan.

Peneliti menyadari penyusunan Skripsi ini masih belum sempurna, oleh

karena itu peneliti mengharapkan kritik dan saran dari pembaca yang bersifat

membangun untuk perbaikan Skripsi ini. Semoga skripsi ini bermanfaat bagi kita

semua.

Manado, 26 Juni 2019

Peneliti

Page 9: EFEKTIFITAS PEMBERIAN AIR DAUN SIRIH HIJAU DAN MADU …repository.poltekkes-manado.ac.id/93/1/SKRIPSI TRIFENA GABRIELY KOLOAY.pdf · Pemberian madu yaitu di konsumsi, madu juga sangat

ix

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ............................................................................................i HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN PENELITI.......................................ii LEMBAR PERSETUJUAN.................................................................................iii LEMBAR PENGESAHAN..................................................................................iv CURRICULUM VITAE.......................................................................................v KATA PENGANTAR .........................................................................................vii DAFTAR ISI ........................................................................................................ix DAFTAR TABEL ................................................................................................x DAFTAR GAMBAR............................................................................................xi DAFTAR LAMPIRAN........................................................................................xii ABSTRAK...........................................................................................................xiii BAB I. PENDAHULUAN....................................................................................1

A. Latar Belakang .............................................................................1 B. Rumusan Masalah ........................................................................6 C. Tujuan Penelitian..........................................................................6 D. Manfaat Penelitian........................................................................7

BAB II. TINJAUAN PUSTAKA..........................................................................9 A. Tinjauan tentang Ruptur Perineum………………………….. 9 B. Tinjauan tentang Nifas.................................................................14 C. Tinjauan tentang Daun Sirih Hijau............................................. 18 D. Tinjauan tentang Madu Murni.................................................... 21 E. Kerangka Teori........................................................................... 26 F. Kerangka Konsep....................................................................... 27 G. Hipotesis penelitian.................................................................... 27

BAB III. METODE PENELITIAN ................................................................... 28 A. Jenis Penelitian........................................................................... 28 B. Tempat Dan Waktu Penelitian................................................... 28 C. Variabel Penelitian .................................................................... 29 D. Definisi Operasional................................................................... 29 E. Populasi Dan Sampel.................................................................. 31 F. Instrument Penelitian.................................................................. 34 G. Teknik Pengumpulan Data......................................................... 35 H. Jalan Penelitian........................................................................... 35 I. Pengolahan dan Analisis Data.................................................... 36

BAB IV. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN................................... 39 A. Hasil Penelitian.......................................................................... 39 B. Pembahasan............................................................................... 44

BAB V. PENUTUP........................................................................................... 48 A. Kesimpulan ............................................................................... 48 B. Saran........................................................................................... 49

DAFTAR PUSTAKA......................................................................................... 50

Page 10: EFEKTIFITAS PEMBERIAN AIR DAUN SIRIH HIJAU DAN MADU …repository.poltekkes-manado.ac.id/93/1/SKRIPSI TRIFENA GABRIELY KOLOAY.pdf · Pemberian madu yaitu di konsumsi, madu juga sangat

x

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 1 REEDA SCALE.....................................................................................13 Tabel 2 Kandungan Daun Sirih Hijau………………………………….............20 Tabel 3 Kandungan Madu Murni……………………........................................24 Tabel 4 Kandungan Nutrisi Madu………………………...................................25 Tabel 5 Definisi Operasional…………………………......................................29 Tabel 6 Distribusi Umur Responden……………………...................................40 Tabel 7 Distribusi Paritas Responden……………………….............................40 Tabel 8 Distribusi Pendidikan Responden………..............................................41 Tabel 9 Distribusi Pekerjaan Responden…………............................................41 Tabel 10 Distribusi Berat Badan Lahir Bayi………………................................42 Tabel 11 Penyembuhan Luka Perineum menggunakan Uji Mc Nemar Test……44

Page 11: EFEKTIFITAS PEMBERIAN AIR DAUN SIRIH HIJAU DAN MADU …repository.poltekkes-manado.ac.id/93/1/SKRIPSI TRIFENA GABRIELY KOLOAY.pdf · Pemberian madu yaitu di konsumsi, madu juga sangat

xi

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 1 Kerangka teori.....................................................................................26 Gambar 2 Kerangka konsep.................................................................................27 Gambar 3 Desain penelitian.................................................................................28 Gambar 4 Pengambilan Daun Sirih Hijau & Madu Murni……………………..60

Gambar 5 Penyuluhan Singkat Mengenai Daun Sirih & Madu Murni………….60

Gambar 6 Pengisian Inform Consent……………………………………………61

Gambar 7 Pemberian Rebusan Air Daun Sirih & Madu Murni…………………61

Page 12: EFEKTIFITAS PEMBERIAN AIR DAUN SIRIH HIJAU DAN MADU …repository.poltekkes-manado.ac.id/93/1/SKRIPSI TRIFENA GABRIELY KOLOAY.pdf · Pemberian madu yaitu di konsumsi, madu juga sangat

xii

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman

Lampiran 1 Surat Survey/Pengambilan Data............................................ 53 Lampiran 2 Surat Balasan Pengambilan Data........................................... 54 Lampiran 3 Surat Penerbitan Etik............................................................. 55 Lampiran 4 Surat Penelitian...................................................................... 56 Lampiran 5 Informed Consent................................................................... 57 Lampiran 6 Master Tabel Pre Testt & Post Tes....................................... 59

Page 13: EFEKTIFITAS PEMBERIAN AIR DAUN SIRIH HIJAU DAN MADU …repository.poltekkes-manado.ac.id/93/1/SKRIPSI TRIFENA GABRIELY KOLOAY.pdf · Pemberian madu yaitu di konsumsi, madu juga sangat

xiii

Trifena Gabriely Koloay. 2019. Efektifitas Pemberian Air Daun Sirih Hijau Dan Madu Murni Terhadap Penyembuhan Luka Perineum Pada Ibu Post Partum Di Klinik Bersalin Sifra Langowan. (Dibimbing oleh Robin Dompas, S.SiT, S.Pd, MPH sebagai Pembimbing I dan Agnes Montolalu, S.SiT, S.Pd sebagai Pembimbing II).

ABSTRAK

Ibu post partum yang mengalami luka perineum merupakan salah satu penyebab terjadinya infeksi, apabila kondisi yang menurun setelah selesai persalinan dan kondisi luka perineum tidak dijaga dengan baik dan perawatan luka perineum yang tidak benar sangat berdampak dan dapat menimbulkan infeksi pada perineum.Perawatan luka perineum bertujuan untuk mencegah infeksi serta mempercepat penyembuhan luka perineum. Rebusan air daun sirih sebagai antibiotic,antioksidan,antiradang,antijamur,anti kuman,anti bakteri yang dijadikan sebagai bahan pakai, dengan cara pembilasan atau pengolesan pada bagian luka perineum dari arah depan ke belakang. Pemberian madu yaitu di konsumsi, madu juga sangat berperan penting dalam proses penyembuhan luka perineum pada ibu post partum, madu memiliki sifat dan mengandung antibiotic,antioksidan,antiseptik,serta antibakteri. Madu adalah satu-satunya makanan yang dikonsumsi oleh manusia yang dihasilkan oleh serangga.Madu dapat mempercepat proses penyembuhan luka bahkan luka bakar serta berperan dalam memperkuat daya tahan tubuh. Jenis penelitian ini adalah pre experimental dengan menggunakan rancangan onegroup pretest – posttest design.Jumlah sampel 20 ditentukan secara purposive sampling.Pengumpulan data dengan menggunakan lembar observasi yang diisi sebelum dan sesudah diberikan pemberian. Analisis data menggunakan uji McNemar, diperoleh nilai p=value 0,021 dengan kemaknaan p=value <0,05 Hasil penelitian ada pengaruh pemberian air daun sirih hijau dan madu murni terhadap penyembuhan luka perineum pada ibu post partum, disarankan para ibu post partum yang menderita luka perineum bisa menggunakan rebusan air daun sirih hijau dan madu murni karena manfaat dan kandungan yang didapatkan pada daun sirih hijau dan madu murni sangat banyak dan sangat berperan penting dalam proses penyembuhan luka perineum.

Kata Kunci : Luka Perineum,Daun Sirih Hijau,Madu Murni