13
EKEUDA SERVER Sistem Aplikasi Berbasis Web yang menghasilkan Solusi Total dan Terintegrasi Dalam Pengelolaan Keuangan Daerah

EKEUDA SERVER

Embed Size (px)

DESCRIPTION

EKEUDA SERVER. Sistem Aplikasi Berbasis Web yang menghasilkan Solusi Total dan Terintegrasi Dalam Pengelolaan Keuangan Daerah. SEKILAS. EKEUDA SERVER: 1. Sistem aplikasi berbasis web 2. Inti dari Sistem Informasi Manajemen Keuangan Daerah 3. Online- Realtime dan Skala Besar - PowerPoint PPT Presentation

Citation preview

Page 1: EKEUDA SERVER

EKEUDA SERVERSistem Aplikasi Berbasis Web yang menghasilkan Solusi Total dan Terintegrasi Dalam Pengelolaan Keuangan Daerah

Page 2: EKEUDA SERVER

SEKILAS

EKEUDA SERVER:1. Sistem aplikasi berbasis web 2. Inti dari Sistem Informasi Manajemen Keuangan Daerah3. Online-Realtime dan Skala Besar4. Menghasilkan Solusi Total dan Terintegrasi (tertanam logika SPI) 5. Dirancang sesuai ketentuan berlaku5. Telah teruji di lapangan (Lihat: IHP BPK RI 2007,2008,2009, Kab. Purwakarta mengalami penurunan tajam jumlah temuan kelemahan SPI)

Produk Sejenis Lainnya:SIPKD, SAMKEUDA, SIMKEUDA, SAPBD

Page 3: EKEUDA SERVER

MODUL & IMPLEMENTASI

Dirancang akrab pengguna (sederhana, mudah dipahami dan kompak) sehingga mudah digunakan bahkan pengguna awam

– Pembagian modul mengacu pada pengelompokan proses bisnis

– Didalam modul diterapkan bagan alir yang mencerminkan sisdur secara sederhana

– Mengguna teknik interface interaktif dan icon-icon yang menarik

– Sitem keamanan menerapkan teknik enkripsi baik di parameter URL maupun di database pengguna

– Sistem otorisasi dibuat berjenjang berdasarkan peranan dan tupoksi

Page 4: EKEUDA SERVER

Log ke sistem

Page 5: EKEUDA SERVER

Modul & Implementasi Sub Sistem APBD

• Modul:– RKA(-P)-SKPD/PPKD– Dokumen APBD(-P)– DP(P)A-SKPD/PPKD– SPD SKPD/PPKD

• Mendukung penyusunan RKA, APBD dan Penjabaran APBD secara efisien, efektif (cepat dan lengkap), mudah, terintegrasi dan terkendali (menerapakan sistem plafon dan umpan balik realisasi anggaran)

• Data penyusunan ini langsung dimanfaatkan untuk dokumentasi DPA SKPD yang dintegrasikan dengan penyusunan anggaran kas dan penetapan SPD.

Page 6: EKEUDA SERVER

Form RKA-SKPD

Page 7: EKEUDA SERVER

Modul & Implementasi Sub Sistem TUKD/Akuntansi• Modul:

– Buku Besar (SKPD/PPKD) – Pendapatan– Belanja LS (SKPD/PPKD)– Belanja UP/GU/TU (SKPD) – KUD/Pembiayaan (PPKD)– Rekonsiliasi Bank (PPKD)

• Mendukung proses penatausahaan dan akuntansi secara total dan terintegrasi bahkan tertanam logika-logika SPI, sehingga pembuatan dan verifikasi SPP,SPM,SP2D,STS,SPJ serta pembukuan berlangsung efektif dan efisien

• Pengeluaran dan penerimaan uang terkendali• Integritas data terjamin

Page 8: EKEUDA SERVER

Penerbitan SPM

Page 9: EKEUDA SERVER

Modul & Implementasi Sub Sistem Dokumen/Laporan• Modul:

– Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah– LKPD / Laporan P2ABD– Kumpulan Dokumen LRA basis SP2D– Kumpulan Dokumen LRA basis SPJ

• Mengungkapkan informasi keuangan daerah secara komprehensif dalam format dokumen dan laporan standar dan ditambah format-format pendukung sehingga akuntabel dan transparan.

• Pengungkapan bersifat realtime (cepat) dalam memproses data keuangan sehingga apabila terjadi setiap perubahan-perubahan data keuangan sekecil apapun maka dapat diketahui posisi keuangan yang baru sesaat setelah perubahan tersebut sehingga akan tepat waktu didalam penyajiannya.

Page 10: EKEUDA SERVER

Dokumen APBD

Page 11: EKEUDA SERVER

TEKNOLOGI• Teknologi yang diterapkan pada sistem ini adalah windows DNS (Digital Nervous

System) yang berbasis web dengan arsitektur 3-tier dimana pembagian tugas masing-masing tier menjadi pertimbangan yang paling utama.

• Teknologi web menggabungkan kedua kekuatannya yang ada pada teknologi multi user dan teknologi client/server bahkan diatasnya lagi. Teknologi web memiliki kapasitas yang tidak dimiliki teknologi sebelumnya dimana web tidak memiliki kendala ruang atau terkungkung pada satu lingkungan lokasi kerja tertentu.

• Active Server Pages (ASP) adalah teknologi yang digunakan disini yang mengerjakan proses dalam server. ASP merupakan bagian active platform yang berbasiskan teknologi Component Object Model (COM) sehingga menjadi sangat efisien dari segi konektivitas maupun penanganan aplikasi untuk transaksi yang jumlahnya banyak.

Page 12: EKEUDA SERVER

Web vs Client-ServerWeb Client-Server

Akses Darimana saja Dari tempat tertentu

Layanan Non Stop Selama jam kerja

Integrasi Terjamin Kurang terjamin

Instalasi Remote/Offsite –murah On Site - Mahal

Pengguna Mudah ditambah Sulit Ditambah

Upgrade Mudah Sulit

Security VPN, Firewall, Enkripsi & Otentifikasi

User ID & Password

Hardware Hemat Boros

Biaya Operasi Rendah Tinggi

Page 13: EKEUDA SERVER

KONSULTAN

Always Precision

CV. CIPTA PRESISIJl. Jatihandap No. 199 BandungTelepon 022-87241840

Kontak Person: Novidarta, Erwin Abdulrahman