22
EKSTRAKSI KANDUNGAN SENYAWA ERSHA ANDINI PERMATASARI I21111004

Ekstraksi Kandungan Senyawa- Ersha Andini p (i21111004)

Embed Size (px)

DESCRIPTION

weyruyeral

Citation preview

EKSTRAKSI KANDUNGAN SENYAWA

EKSTRAKSI KANDUNGAN SENYAWAERSHA ANDINI PERMATASARII21111004Ekstraksi merupakan suatu proses pemisahan substansi atau senyawa dengan menggunakan pelarut yang sesuai.

EKSTRAKSISenyawa kimia telah diketahui identitasnya untuk diekstraksi dari organismeBahan diperiksa untuk menemukan kelompok senyawa kimia tertentuOrganisme (tanaman atau hewan) digunakan dalam pengobatan tradisionalSifat senyawa yang akan diisolasi belum ditentukan sebelumnya dengan cara apapunTujuanEkstraksi terbagi berdasarkan :1. Bentuk campuran yang diekstraksi2. Proses pelaksanaannya3. PelarutnyaEkstraksi padat-cairSubstansi yang akan diekstraksi campurannya berbentuk padat

Ekstraksi cair-cairSubstansi yang akan diekstraksi campurannya berbentuk cairEkstraksi berdasarkan bentuk campuran yang diekstraksiEkstraksi berkesinambunganPelarut yang sama dipakai berulang-ulang sampai proses ekstraksi selesai

Ekstraksi bertahapPelarut selalu baru sesuai pada tiap tahap sampai proses ekstraksi selesaiEkstraksi berdasarkan proses pelaksanaannyaCara dinginEkstraksi yang tidak menggunakan pemanasan untuk mendapat ekstrak kentalnya. Contohnya: Maserasi dan perkolasi

Cara panasEkstraksi yang menggunakan pemanasan untuk mendapat ekstrak kentalnya. Contohnya: Sokletasi, refluks, digesti, destilasi, dekoktasi dan infundasi.

Ekstraksi berdasarkan pelarutnyaMaserasi merupakan proses pengekstrakan simplisia menggunakan pelarut dengan beberapa kali pengocokan atau pengadukan pada suhu kamar.Metode maserasi digunakan untuk menyari simplisia yang mengandung komonen kimia yang mudah larut dalam cairan penyari.Maserasi

Perkolasi merupakan estraksi dengan pelarut yang selalu baru sampai sempurna (exhaustive extraction) umumnya dilakukan pada suhu kamar.Perkolasi dilakukan dengan jalan melewatkan pelarut yang sesuai secara lambat pada simplisia dalam suatu percolator. Tujuan perkolasi upaya zat berkhasiat tertarik seluruhnya.Perkolasi

Soxhlet merupakan ekstraksi menggunakan pelarut yang selalu baru yang umumnya dilakukan dengan alat khusus sehingga terjadi ektraksi kontiniu dengan jumlah pelarut yang relatif konstan dengan adanya pendingin balik.Sokletasi

Digesti merupakan maserasi kinetik (dengan pengadukan kontiniu) pada temperatur yang lebih tinggi dari suhu kamar (secara umum dilakukan pada suhu 40-50C)DigestiRefluks merupakan ekstraksi dengan pelarut pada temperatur titik didihnya, selama waktu tertentu dan jumlah pelarut yang relatif konstan dengan adanya pendingin balik.Refluks

Infudasi adalah ekstraksi dengan pelarut air pada temperatur 96-98oC selama 15-20 menit di penangas air dapat berupa bejana infus tercelup dengan penangas air mendidih.Infundasi

Dekoktasi adalah proses penyarian dengan menggunakan pelarut air pada temperatur 90oC selama 30 menit.DekoktasiDestilasi uap adalah ekstraksi senyawa kandungan menguap (minyak atsiri) dari bahan (segar atau simplisia) dengan uap air berdasarkan peristiwa tekanan parsial senyawa kandungan menguap dengan fase uap air dari ketel secara kontinyu sampai sempurna dan diakhiri dengan kondensasi fase uap campuran (senyawa kandungan menguap ikut terdestilasi) menjadi destilat air bersama senyawa kandungan yang memisah sempurna atau memisah sebagian.Destilasi

TERIMA KASIH