17
Gambar 4. Blok Plan Asrama UI Sumber : Survei Untuk kamar AC diletakkan pada lantai 1 agar mudah dalam perawatan atau maintenance AC tersebut. Kamar untuk yang memakai AC merupakan kamar yang paling besar ukurannya yaitu 3 x 5 m. Kamar AC ini dibagi lagi menjadi 2 jenis yaitu WC yang terdapat didalam dan diluar kamar. Harga atau biaya yang harus dikeluarkan untuk tinggal di asrama ini adalah : Kamar biasa : Rp. 160.000,- / bulan Kamar AC, WC didalam : Rp. 800.000,- / bulan Kamar AC, WC diluar : Rp. 450.000,- / bulan Untuk tambahan Komputer / Lemari es : Rp. 20.000,- / bulan Untuk peraturan pada asrama ini diantaranya adalah diberlakukannya jam tenang mulai dari jam 23.00 WIB sampai jam 05.00 WIB, menerima 26

Gambar 4. Blok Plan Asrama UI - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Lain-lain/2008-2-00074-AR Bab 2.1.pdf · Harga atau biaya yang harus dikeluarkan untuk tinggal di asrama ini

  • Upload
    lamdat

  • View
    233

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Gambar 4. Blok Plan Asrama UI - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Lain-lain/2008-2-00074-AR Bab 2.1.pdf · Harga atau biaya yang harus dikeluarkan untuk tinggal di asrama ini

Gambar 4. Blok Plan Asrama UI

Sumber : Survei

Untuk kamar AC diletakkan pada lantai 1 agar mudah dalam

perawatan atau maintenance AC tersebut. Kamar untuk yang memakai AC

merupakan kamar yang paling besar ukurannya yaitu 3 x 5 m. Kamar AC

ini dibagi lagi menjadi 2 jenis yaitu WC yang terdapat didalam dan diluar

kamar. Harga atau biaya yang harus dikeluarkan untuk tinggal di asrama ini

adalah :

• Kamar biasa : Rp. 160.000,- / bulan

• Kamar AC, WC didalam : Rp. 800.000,- / bulan

• Kamar AC, WC diluar : Rp. 450.000,- / bulan

• Untuk tambahan Komputer / Lemari es : Rp. 20.000,- / bulan

Untuk peraturan pada asrama ini diantaranya adalah diberlakukannya

jam tenang mulai dari jam 23.00 WIB sampai jam 05.00 WIB, menerima 26

Page 2: Gambar 4. Blok Plan Asrama UI - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Lain-lain/2008-2-00074-AR Bab 2.1.pdf · Harga atau biaya yang harus dikeluarkan untuk tinggal di asrama ini

tamu wanita didalam kamar dan setiap pembayaran asrama telat atau lewat

dari tanggal 10 dikenakan denda sebesar 10 % dari uang kost /asrama.

Gambar 5. Denah Kamar Asrama UI

Sumber : Survei

II.3.2 Asrama Mahasiswa ITB Bandung

Foto 2. Tampak Depan Asrama ITB

Sumber : Survei

27

Page 3: Gambar 4. Blok Plan Asrama UI - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Lain-lain/2008-2-00074-AR Bab 2.1.pdf · Harga atau biaya yang harus dikeluarkan untuk tinggal di asrama ini

28

Data Asrama :

Nama : Asrama Bumi Ganesha

Lokasi : Jl. Cisitu Lama 35 Bandung 40135

Jumlah Massa : 2 massa

Jenis Kamar : 1 jenis

Jumlah Total kamar : 24 unit

Fasilitas : Wartel, Laundry, Catering, Dry Cleaning, Toserba,

Biro Privat, Gedung Serba Guna, lapangan olahraga

dan lapangan parkir.

Asrama mahasiswa ITB yang bernama Bumi Ganesha ini mayoritas

penghuninya masuk pada angkatan pertama yang berasal dari luar Jakarta

dan tidak ditentukan seberapa lama mahasiswa tersebut boleh tinggal

diasrama itu selama masih berstatus mahasiswa ITB dan belum lulus.

Asrama ini terdiri dari 2 massa yang saling berhadapan, yang setiap

massanya terdiri dari 12 unit kamar yang berisi 3 kamar tidur. Pada kamar

ini bisa dihuni 4 – 6 orang sekaligus. Untuk biaya tinggal diasrama ini,

mahasiswa harus membayar Rp111.500,-/bulan, belum termasuk biaya

listrik misalnya untuk penggunaan komputer, setrika, biayanya + Rp.

20.000,-, biaya laundry Rp35.000,- ( Tidak Wajib ) dan untuk pemasangan

internet merupakan tanggung jawab penghuni. Untuk peraturan pada asrama

ini adalah diberlakukannya jam malam yaitu jam 24.00 WIB.

Page 4: Gambar 4. Blok Plan Asrama UI - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Lain-lain/2008-2-00074-AR Bab 2.1.pdf · Harga atau biaya yang harus dikeluarkan untuk tinggal di asrama ini

Untuk material yang digunakan, bangunan asrama ini menggunakan

lantai yang dilapisi dengan karpet plastik, lantai kamar mandi ukuran 20 x

20 cm, terdapat sink untuk tempat mencuci piring dan Plafond dari tripleks.

Gambar 6. Denah Kamar Asrama ITB

Sumber : Survei

29

Page 5: Gambar 4. Blok Plan Asrama UI - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Lain-lain/2008-2-00074-AR Bab 2.1.pdf · Harga atau biaya yang harus dikeluarkan untuk tinggal di asrama ini

II.3.3 Studi Literature

University of Oregon Dormitory

a. Barnhart Residence Hall

Foto 3. Perspektif Barnhart Residence Hall

Sumber : http://housing.uoregon.edu

Data Asrama :

Nama : Barnhart

Lokasi : 1000 Patterson, Barnhart Hall, Eugene, OR 97401

Jumlah Massa : 1 massa

Jenis Kamar : 4 Jenis

Kapasitas Asrama : 400 orang

Fasilitas : Laundry, Cable TV, Telephone, Mail / Area desk

service, cleaning and maintenance service.

30

Page 6: Gambar 4. Blok Plan Asrama UI - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Lain-lain/2008-2-00074-AR Bab 2.1.pdf · Harga atau biaya yang harus dikeluarkan untuk tinggal di asrama ini

Asrama pada University of Oregon terdapat 8 asrama. Barnhart ini

merupakan salah satu diantara 8 asrama tersebut. Untuk Barnhart, terdapat 4

jenis kamar, yaitu :

• Deluxe Double

Lebih luas dibandingkan kamar

double, terdapat kamar mandi

dalam dan walk-in closet.

31

• Enhanced Deluxe Double

Lebih luas dibandingkan kamar

deluxe double, terdapat kamar

mandi dalam dan walk-in

closet.

Page 7: Gambar 4. Blok Plan Asrama UI - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Lain-lain/2008-2-00074-AR Bab 2.1.pdf · Harga atau biaya yang harus dikeluarkan untuk tinggal di asrama ini

32

• eluxe Small Single

Hanya untuk satu orang dan

terdapat kamar mandi dalam.

Hanya untuk satu orang,

terdapat kamar mandi dalam

dan walk-in closet.

n berdasarkan

pilihan menu ( sudah termasuk dengan catering ) dan jenis kamar.

D

Deluxe Single

Biaya yang harus dibayar untuk ti ggal diasrama ini

Page 8: Gambar 4. Blok Plan Asrama UI - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Lain-lain/2008-2-00074-AR Bab 2.1.pdf · Harga atau biaya yang harus dikeluarkan untuk tinggal di asrama ini

33

b. amilton Residence Hall

Foto 4. Perspektif Hamilton Residence Hall

H

Somber : http://housing.uoregon.edu/reshalls/

Data Asrama :

Nama : Hamilton

Lokasi : 1365 Agate Street, University of Oregon, Eugene,

: 1 massa

s asrama

Fasilitas able TV, Telephone, Mail / Area desk

leaning and maintenance service.

OR 97403

Jumlah Massa

Jenis Kamar : 3 Jenis

Kapasita : 800 orang

: Laundry, C

service, c

Page 9: Gambar 4. Blok Plan Asrama UI - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Lain-lain/2008-2-00074-AR Bab 2.1.pdf · Harga atau biaya yang harus dikeluarkan untuk tinggal di asrama ini

34

rd milton Domitory :

Double

Ditempati oleh 2 orang ( teman

sekamar ), pilihan yang paling

tepat dan ekonomis.

Lebih luas dibandingkan kamar

double, terdapat kamar mandi

dalam dan walk-in closet.

• Single

n

paling

umum.

Jenis kamar yang te apat pada Ha

Deluxe Double

Hanya untuk satu orang da

merupakan kamar yang

Page 10: Gambar 4. Blok Plan Asrama UI - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Lain-lain/2008-2-00074-AR Bab 2.1.pdf · Harga atau biaya yang harus dikeluarkan untuk tinggal di asrama ini

35

esimpulan yang diperoleh dari survey yang telah dilakukan pada

asrama re yang dapat m

Perancangan Asrama Mahasiswa Bina Nusantara adalah :

• Aspek Manusia

- Penyediaan ruang – ruang bersama lebih di prioritaskan agar

mahasiswa dapat bersosialisasi dengan baik nghuni

asrama.

ma ataupun teman kuliah, lingkungan kampus dan

• As

- aksimal Bangunan adalah 5-6 lapis agar penghuni masih

-

- ng terbagi menjadi beberapa type dan tersusun secara

at jemur pakaian juga

K

UI dan ITB serta studi literatu enjadi acuan pada saat

kepada sesama pe

- Asrama diperuntukkan bagi mahasiswa tahun pertama yang bertujuan

agar mahasiswa/I baru tersebut dapat beradaptasi dengan baik kepada

teman seasra

membentuk pribadi mahasiswa itu sendiri agar dewasa dan mandiri.

pek Bangunan

Tinggi m

dapat menggunakan tangga sirkulasi yang sekaligus menjadi tangga

darurat sebagai alat transportasi vertical.

Pemilihan warna – warna yang soft, perletakan jendela – jendela serta

balkon menjadi ciri khas bangunan hunian dalam hal ini asrama.

Unit hunian ya

modular yang telah terisi furniture seperti ranjang, lemari pakaian,

meja belajar serta terdapat ruag bersama seperti kamar mandi

bersama, ruang serba guna, temp

mencerminkan kehidupan asrama.

Page 11: Gambar 4. Blok Plan Asrama UI - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Lain-lain/2008-2-00074-AR Bab 2.1.pdf · Harga atau biaya yang harus dikeluarkan untuk tinggal di asrama ini

36

- a agar

-

• Aspek Lingkungan

- Bangunan asrama harus konteks dengan lingkungan sekitar karena

asrama merupakan bangunan hunian bukan bangunan yang komersial

seperti mall atau tempat rekreasi.

- Memberikan pengaruh atau dampak yang baik terhadap lingkungan

- Pemanfaatan penghawaan dan pencahayaan alami menjadi hal

penting dalam bangunan asrama karena bangunan ini adalah

bangunan hunian yang mengutamakan keamanan, kenyaman dan

kesehatan si penghuni.

Penyediaan fasilitas – fasilitas yang dapat digunakan bersam

dapat tercipta sosialisasi yang baik sesama penghuni asrama.

Massa bangunan terpanjang menghadap kearah utara dan selatan agar

dapat mengurangi radiasi panas matahari yang ditimbulkan pada saat

sore.

- Penggunaan Sun Shading untuk mengurangi panas dan silau sinar

matahari serta tampias yang disebabkan oleh air hujan.

- Persentase bukaan dengan dinding massif adalah 40 : 60.

sekitar.

- Terdapat lahan hijau yang berfungsi sebagai resapan air dan

mengasrikan lingkungan sekitar.

Page 12: Gambar 4. Blok Plan Asrama UI - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Lain-lain/2008-2-00074-AR Bab 2.1.pdf · Harga atau biaya yang harus dikeluarkan untuk tinggal di asrama ini

37

alkan penggunaan kendaraan yang dapat mengurangi

II.4 Tinjauan Tapak

II.4.1 Data –

a. Alte

Lokasi : Jl. Kebon Jeruk Raya, Jakarta Barat.

Gambar 7. Peta Jakarta Barat

Sumber : Google Earth

- Asrama yang letaknya berdekatan dengan kampus dapat

meminim

pemakaian energi secara berlebihan.

data Tapak

rnatif Tapak 1

Gambar 8 : Peta Jakarta

Sumber : http://dppt.jakarta.go.id

Page 13: Gambar 4. Blok Plan Asrama UI - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Lain-lain/2008-2-00074-AR Bab 2.1.pdf · Harga atau biaya yang harus dikeluarkan untuk tinggal di asrama ini

Gambar 9. Kemanggisan

38

Sumber : http://dppt.jakarta.go.id

Gambar 10. Lokasi Alternatif Tapak 1

Tapak Asrama

Kampus Anggre

Kampus syahda

Sumber : Google Earth

Page 14: Gambar 4. Blok Plan Asrama UI - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Lain-lain/2008-2-00074-AR Bab 2.1.pdf · Harga atau biaya yang harus dikeluarkan untuk tinggal di asrama ini

39

i. Luas tapak : 11634 m2

ii. Koefisien Dasar Bangunan (KDB) : 50 %

iii. Total dasar bangunan yang dapat terbangun : 5817 m2

iv. Koefisien Luas Bangunan (KLB) : 2

v. Total Luas bangunan yang dapat terbangun : 16478 m2

vi. Maksimal jumlah lantai : 8 lantai

vii. Garis Sepadan Bangunan (GSB) :

1. Utara : 10 meter

2. Selatan : 5 meter

3. Barat : 5 meter

4. Timur : 10 meter

• Batas sekitar tapak

- Utara : Jl. Kebon Jeruk Raya

- Selatan : Rumah-rumah dan toko-toko

- Timur : Jl. Rawa Belong

- Barat : Perumahan Cassa Goya

Page 15: Gambar 4. Blok Plan Asrama UI - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Lain-lain/2008-2-00074-AR Bab 2.1.pdf · Harga atau biaya yang harus dikeluarkan untuk tinggal di asrama ini

b. Alternatif Tapak 2

Lokasi : Jl. Raya Rawa Belong, Jakarta Barat.

Gambar 11. Lokasi Alternatif Tapak 2

Sumber : Google Earth

i. Luas tapak : 11000 m2

ii. Koefisien Dasar Bangunan (KDB) : 50 %

iii. Total dasar bangunan yang dapat terbangun : 5500 m2

iv. Koefisien Luas Bangunan (KLB) : 2

v. Total Luas bangunan yang dapat terbangun : 18151 m2

vi. Maksimal jumlah lantai : 8 lantai

vii. Garis Sepadan Bangunan (GSB) :

5. Utara : 3 meter

6. Selatan : 4 meter

7. Barat : 5 meter

8. Timur : 3 meter

40

Page 16: Gambar 4. Blok Plan Asrama UI - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Lain-lain/2008-2-00074-AR Bab 2.1.pdf · Harga atau biaya yang harus dikeluarkan untuk tinggal di asrama ini

• Batas sekitar tapak

- Utara : Rumah penduduk, rumah kost

- Selatan : Rumah penduduk dan toko-toko

- Timur : Sekolah SD Percontohan, toko-toko

- Barat : Jl. Raya Rawa Belong

c. Alternatif Tapak 3

Lokasi : Jl. Raya Rawa Belong, Jakarta Barat.

Gambar 12. Lokasi Alternatif Tapak 3

Sumber : Google Earth

i. Luas tapak : 9500 m2

ii. Koefisien Dasar Bangunan (KDB) : 50 %

iii. Total dasar bangunan yang dapat terbangun : 4750 m2

iv. Koefisien Luas Bangunan (KLB) : 4

41

Page 17: Gambar 4. Blok Plan Asrama UI - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/Doc/Lain-lain/2008-2-00074-AR Bab 2.1.pdf · Harga atau biaya yang harus dikeluarkan untuk tinggal di asrama ini

42

v. Total Luas bangunan yang dapat terbangun : 15780 m2

vi. Maksimal jumlah lantai : 8 lantai

vii. Garis Sepadan Bangunan (GSB) :

9. Utara : 8 meter

10. Selatan : 4 meter

11. Barat : 5 meter

12. Timur : 4 meter

• Batas sekitar tapak

- Utara : Jl. KH. Syahdan

- Selatan : Toko-toko

- Timur : Rumah penduduk, toko-toko

- Barat : Jl. Raya Rawa Belong