24
CMYK CMYK Website: www.haluankepri.com HALUAN KEPRI SATU-SATUNYA KORAN BACAAN MASYARAKAT KEPRI Putri Syah Alam If Life is So Short Senin, 16 April 2012 25 Jumadil Awal 1433 H TERBIT 24 HALAMAN NO 15/4 TAHUN KE 11 HARGA ECERAN Rp2.000,- HARGA LANGGANAN Rp52.500,- UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM Batam dan Sekitarnya Batam dan Sekitarnya Jadwal Shalat Subuh Dzuhur Ashar Magrib Isya’ 04.50 12.04 15.18 18.08 19.18 Gairah Bersambung ke hlm 7 Ismeth: Perbaiki Drainase NAL Belum Diperhatikan Serius Hal Hal 9 17 The Gunners Bersambung ke hlm 7 SEORANG anak muda yang sedang bermain di luar kota. Angkutan umum sudah habis dan ia kesulitan un- tuk pulang. Maka ia memutuskan un- tuk menginap di rumah yang dite- muinya. “Pak, bolehkah saya menginap di si- ni?” tanya anak muda itu kepada pemilik rumah. “Tidak boleh! me- mang kamu pikir rumah ini hotel?” jawab pemilik rumah itu dengan ketus. “Memang rumah ini dulu dibangun oleh siapa?” balas anak muda. “Oleh kakek buyut saya!” jawab pemilik rumah itu. “Lalu kakek buyutmu sekarang dimana?” Anak muda itu If Life Bersambung ke hlm 7 The Gunners Awas Terpeleset LONDON LONDON LONDON LONDON LONDON — Tim yang terancam degradasi, Wigan Athletic akan melakukan perjalanan berat ke Emirates Sta- dium untuk menghadapi Arsenal dalam lanjutan kompetisi Liga Inggris, Selasa (17/4) dini hari WIB. Skuad asuhan Roberto Martinez berhasil meraih kemenangan penting 1-0 atas Manchester United di Stadion DW, hasil tersebut mengangkat posisi Wigan JAKARTA — Presen- ter dan model, Putri Syah Alam mengaku lebih bergairah un- tuk terjun berak- ting ke layar lebar. Meski akting bu- kan hal yang baru, bintang sinetron 'Lorong Waktu' itu mengaku ingin le- bih fokus di layar lebar. "Awal- nya aku memang Gairah 15.410 Siswa SMA Se-Kepri Ikut UN Sani: Soal Jangan Bocor BA BA BA BA BATAM AM AM AM AM — Sebanyak 15.410 siswa SMA sede- rajat Se-Provinsi Kepri mulai hari ini, Senin (16/4) hingga Kamis (19/4) mengikuti Ujian Nasional (UN). Gubernur Kepri HM Sani mengingatkan agar soal UN jangan sampai bocor, karena bisa berdampak buruk bagi pendidikan di Kepri. JAKARTA — JAKARTA — JAKARTA — JAKARTA — JAKARTA — Sebanyak 173 kepala daerah di Indonesia, terbelit kasus hukum, khususnya korupsi. Ini merupakan data sejak 2004 hingga 2012. "Dari jumlah itu sekitar 70 persen di antaranya yang telah diputus pengadilan dan sudah harus diberhentikan," ungkap Kepala Pusat Penerangan Kementerian Dalam Negeri, Reydonnyzar Moenek, saat dihubungi, Minggu (15/4). Selain korupsi, menurut dia, terbelitnya para kepala daerah ini dengan persoalan hukum adalah akibat sejumlah hal. Seperti ketidakpahaman soal pengelolaan anggaran, tekanan politik, akibat lemahnya kapasitas SDM daerah dan karena politik balas budi. Korupsi di Indonesia, termasuk di daerah, sudah cukup lama. Walaupun semakin baik tetap saja jauh dari memuaskan. Hingga saat ini sanksi moral belum menjerakan pelaku korupsi di negeri ini. "Jumlah tindak pidana korupsi di Tanah Air yang memasuki tahap penyidikan hingga sekarang 1.018 kasus. Sementara itu tercatat 967 anggota DPRD dan 173 kepala daerah terlibat korupsi," ucap anggota Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia (DPD RI), Elnino M Sani meminta kepada semua panitia UN untuk lebih berhati-hati dalam me- laksanakan tugas, serta benar-benar mengamalkan sumpah dan janji yang diikrarkan. Hal ini agar kerahasiaan soal UN bisa terjamin. Menurut Sani boleh saja mematok target kelulusan, tapi gunakan cara-cara yang baik. Siapapun yang membocorkan soal maupun siswa yang menerima bocoran soal, sama-sama melanggar hukum. Untuk itu, seluruh elemen masyarakat termasuk media massa cetak dan elek- tronik agar ikut aktif mengawasi pelak- sanaan UN di Kepri. "Ujian nasional merupakan penentu keberhasilan penyelenggaraan pendi- dikan di Kepri. Untuk itu, kita harap jangan sampai ada soal yang bocor," kata Sani, Minggu (21/3). Sebelumnya Menteri Pendidikan Nasional (Mendiknas) Mohammad Nuh menjamin tidak akan terjadi kebocoran soal UN karena dokumen negara tersebut sudah disimpan dan dijaga dengan aman di kantor polisi. Karena itu, peserta UN diimbau jangan percaya kalau ada pihak-pihak tertentu yang menawari kunci jawaban sebab proses pembuatan, pencetakan, hingga distribusi soal ke sekolah-sekolah telah dilakukan dengan sangat ketat. Untuk target kelulusan UN tahun 2012, Sani berharap tahun ini akan lebih baik dari tahun 2011 lalu. Sani juga berpesan agar siswa tidak mencontek. Siswa diimbau untuk lebih percaya terhadap diri sendiri. Belum tentu teman di sebelah lebih pintar dan jawabannya benar. Apalagi setiap soal yang ada di kanan dan kiri serta di depan dan 15.410 Siswa Bersambung ke hlm 7 162 Rumah Bersambung ke hlm 7 173 Kepala Daerah Korupsi 162 Rumah Rusak, 5 Luka-luka Banjir Bandang di Aceh ACEH — ACEH — ACEH — ACEH — ACEH — Masyarakat Provinsi Nangroeh Aceh Darussalam (NAD) kembali ditimpa bencana. Setelah digoncang gempa berkekuatan 8,5 skala richter, Aceh kembali diterjang banjir bandang, Sabtu (14/4). Sebanyak 162 rumah rusak, 14 diantaranya hanyut. Banjir juga mengakibatkan lima orang luka-luka. Bahkan 191 hektar lahan pertanian rusak terendam banjir di dua kecamatan, Bambel dan Bukit Tusa, Aceh Tenggara tersebut. Berdasarkan laporan Badan Nasional Penang- gulangan Bencana (BNPB), banjir bandang mengakibatkan sedikitnya 132 KK (kepala keluarga) atau sekitara 460 Jiwa terpaksa mengungsi karena kehilangan tempat tinggal. "Di saat perhatian terkonsentrasi pada gempa- bumi 8,5 SR dan susulan gempa yang masih terjadi, Siswa Harus Konsentrasi BA BA BA BA BATAM — AM — AM — AM — AM — Walikota Batam, Ahmad Dahlan mengingatkan agar para siswa konsentrasi dengan baik menjawab soal-soal ujian nasional (UN). Hal ini penting agar siswa dapat me- ngerjakan soal dengan benar dan mendapatkan hasil sesuai keinginan. "Bagi anak-anak didik, se- moga dapat mengikuti UN de- ngan baik dengan berkonsen- trasi tinggi dalam menjawab soal-soal," pesan Ahmad Dahlan melalui Kabag Humas Pemko Batam, Ardi Winata, Minggu (15/4). Selain itu siswa, Dahlan juga ber- harap kepada guru-guru pengawas agar dapat melaksanakan tugas dengan rasa tanggung jawab dan berdedikasi tinggi. Ini supaya tidak ada kendala yang berarti selama pelaksanaan UN dan dapat berjalan dengan lancar. Rencananya, hari ini Wali- kota Batam akan meninjau UN ke SMK Ibnu Sina di Pelita. Dan jika waktunya memungkinkan, peninjauan akan dilanjutkan ke SMA Djuwita. Sementara di sisi lain, ta- hun ini tak hanya ujian ulang yang ditiadakan, tapi cadangan naskah soal ujian nasional (UN) pun tidak disediakan. Naskah soal disesuaikan dengan jumlah peserta didik yang Siswa Harus Bersambung ke hlm 7 ANTARA BECAK BANJIR Pengguna jalan memanfaatkan jasa becak untuk melewati genangan banjir di Desa Baro, Kecamatan Teunom, Kabupaten Aceh Jaya, Minggu (15/4). Sebanyak 162 rumah rusak , 14 diantaranya hanyut akibat banjir. 173 Kepala Bersambung ke hlm 7 Oleh: Tim Haluan Kepri, Liputan Batam ILUSTRASI palu hakim. Dahlan

HaluanKepri 16Apr12

Embed Size (px)

DESCRIPTION

HaluanKepri 16Apr12

Citation preview

CMYK

CMYK

Website: www.haluankepri.com

HALUAN KEPRI SATU-SATUNYA KORAN BACAAN MASYARAKAT KEPRI

Putri Syah Alam

If Life is So Short

Senin, 16 April 201225 Jumadil Awal 1433 H

TERBIT 24 HALAMAN

NO 15/4 TAHUN KE 11

HARGA ECERAN Rp2.000,- HARGA LANGGANAN Rp52.500,- UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM

Batam dan SekitarnyaBatam dan Sekitarnya

Jadwal Shalat

Subuh Dzuhur Ashar Magrib Isya ’

04.50 12.04 15.18 18.08 19.18

GairahBersambung ke hlm 7

Ismeth: Perbaiki Drainase

NAL Belum Diperhatikan Serius

Hal

Hal

9

17

The GunnersBersambung ke hlm 7

SEORANG anak muda yang sedang bermain diluar kota. Angkutan umum sudah habisdan ia kesulitan un- tuk pulang. Maka ia

memutuskan un- tuk menginap dirumah yang dite- muinya. “Pak,bolehkah saya menginap di si-

ni?” tanya anak muda itu kepadapemilik rumah. “Tidak boleh! me-mang kamu pikir rumah ini hotel?” jawab

pemilik rumah itu dengan ketus.“Memang rumah ini dulu dibangun oleh

siapa?” balas anak muda. “Oleh kakek buyut

saya!” jawab pemilik rumah itu. “Lalu kakekbuyutmu sekarang dimana?” Anak muda itu

If LifeBersambung ke hlm 7

The Gunners Awas TerpelesetLONDON LONDON LONDON LONDON LONDON ————— Tim yangterancam degradasi,Wigan Athletic akanmelakukan perjalananberat ke Emirates Sta-dium untuk menghadapiArsenal dalam lanjutankompetisi Liga Inggris,Selasa (17/4) dini hariWIB.

Skuad asuhan RobertoMartinez berhasil meraihkemenangan penting 1-0 atasManchester United diStadion DW, hasil tersebutmengangkat posisi Wigan

JAKARTA — Presen-ter dan model, Putri

Syah Alam mengakulebih bergairah un-tuk terjun berak-

ting ke layar lebar.Meski akting bu-kan hal yang baru,

bintang sinetron'Lorong Waktu' itumengaku ingin le-

bih fokus dilayar lebar.

"Awal-

nya akumemang

Gairah

15.410 Siswa SMA Se-Kepri Ikut UNSani: Soal Jangan Bocor

BABABABABATTTTTAM AM AM AM AM — Sebanyak 15.410 siswa SMA sede-rajat Se-Provinsi Kepri mulai hari ini, Senin (16/4)hingga Kamis (19/4) mengikuti Ujian Nasional(UN). Gubernur Kepri HM Sani mengingatkanagar soal UN jangan sampai bocor, karena bisaberdampak buruk bagi pendidikan di Kepri.

JAKARTA — JAKARTA — JAKARTA — JAKARTA — JAKARTA — Sebanyak 173 kepala daerah di Indonesia, terbelitkasus hukum, khususnya korupsi. Ini merupakan data sejak 2004hingga 2012.

"Dari jumlah itu sekitar 70 persen di antaranya yang telahdiputus pengadilan dan sudah harus diberhentikan," ungkap KepalaPusat Penerangan Kementerian Dalam Negeri, ReydonnyzarMoenek, saat dihubungi, Minggu (15/4).

Selain korupsi, menurut dia, terbelitnya para kepala daerah inidengan persoalan hukum adalah akibat sejumlah hal. Sepertiketidakpahaman soal pengelolaan anggaran, tekanan politik, akibatlemahnya kapasitas SDM daerah dan karena politik balas budi.

Korupsi di Indonesia, termasuk di daerah, sudah cukup lama.Walaupun semakin baik tetap saja jauh dari memuaskan. Hingga saatini sanksi moral belum menjerakan pelaku korupsi di negeri ini."Jumlah tindak pidana korupsi di Tanah Air yang memasuki tahappenyidikan hingga sekarang 1.018 kasus. Sementara itu tercatat 967anggota DPRD dan 173 kepala daerah terlibat korupsi," ucap anggotaDewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia (DPD RI), Elnino M

Sani meminta kepada semua panitiaUN untuk lebih berhati-hati dalam me-laksanakan tugas, serta benar-benarmengamalkan sumpah dan janji yangdiikrarkan. Hal ini agar kerahasiaan soalUN bisa terjamin. Menurut Sani bolehsaja mematok target kelulusan, tapigunakan cara-cara yang baik.

Siapapun yang membocorkan soalmaupun siswa yang menerima bocoransoal, sama-sama melanggar hukum.Untuk itu, seluruh elemen masyarakattermasuk media massa cetak dan elek-tronik agar ikut aktif mengawasi pelak-sanaan UN di Kepri.

"Ujian nasional merupakan penentukeberhasilan penyelenggaraan pendi-

dikan di Kepri. Untuk itu, kita harapjangan sampai ada soal yang bocor," kataSani, Minggu (21/3).

Sebelumnya Menteri PendidikanNasional (Mendiknas) Mohammad Nuhmenjamin tidak akan terjadi kebocoran soalUN karena dokumen negara tersebut sudahdisimpan dan dijaga dengan aman di kantorpolisi. Karena itu, peserta UN diimbaujangan percaya kalau ada pihak-pihaktertentu yang menawari kunci jawabansebab proses pembuatan, pencetakan,hingga distribusi soal ke sekolah-sekolahtelah dilakukan dengan sangat ketat.

Untuk target kelulusan UN tahun2012, Sani berharap tahun ini akan lebihbaik dari tahun 2011 lalu.

Sani juga berpesan agar siswa tidakmencontek. Siswa diimbau untuk lebihpercaya terhadap diri sendiri. Belumtentu teman di sebelah lebih pintar danjawabannya benar. Apalagi setiap soal yangada di kanan dan kiri serta di depan dan

15.410 SiswaBersambung ke hlm 7

162 RumahBersambung ke hlm 7

173 KepalaDaerah Korupsi

162 Rumah Rusak, 5 Luka-lukaBanjir Bandang di AcehA C E H — A C E H — A C E H — A C E H — A C E H — Masyarakat Provinsi Nangroeh AcehDarussalam (NAD) kembali ditimpa bencana. Setelahdigoncang gempa berkekuatan 8,5 skala richter, Acehkembali diterjang banjir bandang, Sabtu (14/4).Sebanyak 162 rumah rusak, 14 diantaranya hanyut.Banjir juga mengakibatkan lima orang luka-luka.Bahkan 191 hektar lahan pertanian rusak terendambanjir di dua kecamatan, Bambel dan Bukit Tusa, Aceh

Tenggara tersebut.Berdasarkan laporan Badan Nasional Penang-

gulangan Bencana (BNPB), banjir bandangmengakibatkan sedikitnya 132 KK (kepala keluarga)atau sekitara 460 Jiwa terpaksa mengungsi karenakehilangan tempat tinggal.

"Di saat perhatian terkonsentrasi pada gempa-bumi 8,5 SR dan susulan gempa yang masih terjadi,

Siswa Harus KonsentrasiB AB AB AB AB ATTTTTA M — A M — A M — A M — A M — Walikota Batam,Ahmad Dahlan mengingatkanagar para siswa konsentrasidengan baik menjawab soal-soalujian nasional (UN). Hal inipenting agar siswa dapat me-ngerjakan soal dengan benardan mendapatkan hasil sesuaikeinginan.

"Bagi anak-anak didik, se-moga dapat mengikuti UN de-ngan baik dengan berkonsen-trasi tinggi dalam menjawab soal-soal,"pesan Ahmad Dahlan melalui KabagHumas Pemko Batam, Ardi Winata,Minggu (15/4).

Selain itu siswa, Dahlan juga ber-harap kepada guru-guru pengawas agardapat melaksanakan tugas dengan rasa

tanggung jawab dan berdedikasitinggi. Ini supaya tidak adakendala yang berarti selamapelaksanaan UN dan dapatberjalan dengan lancar.

Rencananya, hari ini Wali-kota Batam akan meninjau UNke SMK Ibnu Sina di Pelita. Danjika waktunya memungkinkan,peninjauan akan dilanjutkan keSMA Djuwita.

Sementara di sisi lain, ta-hun ini tak hanya ujian ulang yangditiadakan, tapi cadangan naskah soalujian nasional (UN) pun tidakdisediakan. Naskah soal disesuaikandengan jumlah peserta didik yang

Siswa HarusBersambung ke hlm 7

ANTARA

BECAK BANJIR — Pengguna jalan memanfaatkan jasa becak untuk melewati genangan banjir di DesaBaro, Kecamatan Teunom, Kabupaten Aceh Jaya, Minggu (15/4). Sebanyak 162 rumah rusak , 14diantaranya hanyut akibat banjir.

173 KepalaBersambung ke hlm 7

Oleh: Tim Haluan Kepri, Liputan Batam

ILUSTRASI palu hakim.

Dahlan

CMYK

3Senin16 April 2012

SEKITAR 450 peserta memadati Senam Askes (Persero) Cabang Batam dan Haluan Kepri di Mega Wisata Ocarina, Minggu (15/4).

SARAPAN sehat disediakan PT Askes Batam untuk para peserta. TIM medis Askes Batam memberikan layanan kesehatan gratis. INSTRUKTUR senam dari Sanggar Aries Batam memandu pada peserta.

MAUCHENSIA Septrina dari Askes Batam menyerahkan hadiah.SEORANG peserta menerima hadiah dari Dewan Redaksi Haluan Kepri, H Kasri.

PIMPINAN Redaksi Haluan Kepri, H Ahmad Zulkani dan istri berbaur di tengahpara peserta senam.

H Ahmad Zulkani menyerahkan hadiah kepada salah seorang peserta. KASIE Keuangan dan Umum PT Askes Batam, Pranowo, menyerahkan hadiah.SEORANG peserta menerima hadiah dari Kasie Kepesertaan PT Askes Batam,Sri Luviyanti.

FOTO bersama managemen PT Askes (Persero) Cabang Batam dengan Pimpinan Redaksi Haluan Kepri dan pemenang hadiah utama.

Senam Bugar PT Askes (Persero) Cabang Batam dan Haluan Kepri

Tingkatkan Kesehatan Masyarakat

"Kegiatan ini untuk masyarakatBatam dan Kepri. Mari bersama kitaraih kebugaran lewat senam Askes danHaluan Kepri ini," ucap H AhmadZulkani, Pimpinan Redaksi HaluanKepri.

Senam yang berlangsung di pela-taran panggung utama kawasan wisataBatam Centre itu diikuti sekitar 450peserta dari berbagai kalanga. Kegiatankemarin tidak hanya olahraga bersamanamun juga diisi dengan layanan peme-riksaan kesehatan gratis dari PT Askes(Persero) Cabang Batam. Bahkan usaisenam, para peserta juga mendapatkansarapan sehat yang juga disediakan PTAskes Batam.

Kegiatan ini diharapkan juga makinmendekatkan Askes kepada seluruhmasyarakat, khususnya di Batam. Apa

yang dilakukan ini merupakan salah sa-tu wujud kepedulian PT Askes dalamikut serta meningkatkan taraf keseha-tan masyarakat. Dan ikut mendukungprogram kesehatan yang dicanangkanpemerintah.

Dalam kegiatan yang dimulai pukul06.00 hingga 08.00 WIB tersebut, se-jumlah unsur managemen PT Askes(Persero) cabang Batam hadir dan ber-olahraga bersama, antara lain, Kasie Ke-uangan dan Umum, Pranowo, KasieKepesertaan, Sri Luviyanti, Mauchen-sia Septrina, Apoen Mastur, Rahim,karyawan dan staf termasuk sejumlahtim kerja Haluan Kepri. ***

NNNNN a ra ra ra ra ra s i : Fa s i : Fa s i : Fa s i : Fa s i : Fe re re re re ry Hy Hy Hy Hy He r i y a n t oe r i y a n t oe r i y a n t oe r i y a n t oe r i y a n t oFFFFF o t o : D e r m a w a no t o : D e r m a w a no t o : D e r m a w a no t o : D e r m a w a no t o : D e r m a w a n

"BERSAMABERSAMABERSAMABERSAMABERSAMA-sama meningkatkan kesehatanmasyarakat." Demikian ungkapan yang pantas

disampaikan pada pelaksanaan senam Bugar PT Askes(Persero) Cabang Batam dengan Haluan Kepri,

Minggu (15/4) di Mega Wisata Ocarina kemarin.Lewat kerjasama tersebut, diharapkan kegiatan

olahraga massal tersebut membawa dampak positifterhadap kesehatan masyarakat.

CMYK

CMYK

P O L I T I K4Senin, 16 April 2012

1323

3324SUARA

1755

SUARA

644

SUARA

713

SUARA

SUARA

718

SUARA

608SUARA

Cenderung Lompat PagarPemberlakuan PT 3,5 Persen

TTTTTANJUNGPINANJUNGPINANJUNGPINANJUNGPINANJUNGPINANG ANG ANG ANG ANG — Para politikus partaigurem yang berada di lembaga legislatif cenderunglompat pagar menyusul penetapan ParliementaryTreshold (PT) dalam UU Pemilu 2012 yang baruditetapkan. Mereka khawatir, jika bertahan dipartainya, mereka tidak bisa duduk lagi sebagaianggota legislatif pada 2014 mendatang.

"Ini memang benar-benar tan-tangan bagi politisi partai gurem," kataSuradji, Direktur Pusat Kajian Ke-bijakan Publik FISIP UMRAH padaHaluan Kepri, Jumat, (13/4).

Menurut Suradji, PT 3,5 persenakan jadi momok menakutkan bagipara politisi partai yang saat ini tidakmencapai ambang batas suara/elec-toral threshold (ET) 2,5 persen. Tidakitu juga, hal ini juga menjadi ke-khawatiran sejumlah parpol yang saatini merasa tingkat kepercayaan terusmenurun dari pemilu ke pemilu.

Katanya, dengan kenaikan PT 3,5persen, berarti ada kecendrunganupaya penyederhanaan keterwakilanpartai politik di parlemen. Sebab,dengan PT 2,5 persen pada pemilu2009 yang berlaku di tingkat pusat,cuma sembilan partai politik saja yangbisa duduk di parlemen. Apalagi kalauPT 3,5 persen diberlakukan di setiaptingkat baik DPRD kabupaten/kota,provinsi maupun pusat.

"Jika persyaratan ini (PT 3,5 per-sen-red) ini dilakukan secara kon-sisten dan berkelanjutan maka parpoljuga akan semakin sederhana. Se-hingga mau tidak mau partai politikakan berbenah meningkatkan tugasdan fungsinya dalam mengawal pro-ses demokrasi yang ada," ujarnya.

Suradji menerangkan, sejalandengan keputusan tersebut, surveiyang dilakukan oleh Lembaga KajianKebijakan Publik dan Politik Lokal

juga menemukan fakta yang sama.Masyarakat sesungguhnya sudahjenuh dengan jumlah partai politikyang ada saat ini. Sejumlah 63,31persen masyarakat tidak setuju de-ngan banyaknya jumlah partai politikyang ada saat ini. Sedangkan masya-rakat yang setujucuma 17,09 persendan selebihnya tidak menjawab.

Ketika ditanya berapa jumlahideal partai politik yang diinginkanoleh masyarakat, maka sebanyak31,54 persen responden mengi-nginkan jumlah parpol yang ada diIndonesia sebanyak 3 partai. Se-dangkan sebanyak 28,57 persenresponden menginginkan jumlahpartai politik berkisar 4 sampai 6partai dan sebanyak 16,44 persenmenginginkan jumlah partai politikantara 7-10 partai saja.

"Dengan demikian maka kepu-tusan DPR menaikkan PT 3,5 persendalam pemilu 2014 yang diberlakukansecara nasional ternyata mendapatdukungan masyarakat secara luas.Survei yang dilakukan LK2PPL padaawal bulan Maret tersebut memilikitingkat kesalahan plus minus 3 persendan keakuratan data 95 persen.

Survei ini melibatkan 400 res-ponden, dengan menggunakan me-tode Multi Stage Random Sampling.Artinya masyarakat memiliki ke-sempatan yang sama, asalkan pernahmengikuti pemilu sebelumnya,"tandas Suradji. * * ** * ** * ** * ** * *

Wan Sarros PimpinPD Anambas

BATAM — Mantan Sekretaris Umum

Badan Perjuangan Pembentukan

Kabupaten Kepulauan Anambas (BP-

2KKA) Wan Sarros akhirnya dipu-

tuskan untuk memimpin Dewan Pim-

pinan Cabang (DPC) Partai Demokrat

(PD) Kepulauan Anambas.

Keputusan itu disampaikan Ketua

Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai

Demokrat Kepri Apri Sujadi bebe-

rapa waktu lalu. "Kalau Ketua DPC PD

Anambas itu telah diputuskan. Wan

Sarros yang diputuskan DPP," kata Apri.

Sayangnya, Apri tidak bisa memberikan keterangan

lebih detail soal Surat Keputusan tentang Wan Sarros sebagai

Ketua DPC PD Anambas. "Waduh, nomor SK-nya saya lupa.

Kalau tidak salah, sejak Maret telah diputuskan," katanya.

Sebelumnya, perebutan Ketua DPC PD Anambas

cukup sangit. Soalnya, pada Musyawarah Daerah (Musda)

PD Anambas di Tanjungpinang November 2012 lalu,

terjadi deadlock. Dua kandidat ketua DPC PD Anambas

yakni Helmi Hatta dan Wan Sarros ketika itu sama-sama

memperoleh dukungan yang sama yakni lima suara.

Kondisi ini kemudian diambil alih oleh DPP. Selanjutnya,

awal Maret lalu, DPP memutuskan Wan Sarros menjadi Ketua

DPC PD Anambas, menggantikan Helmi Hatta yang ketika

itu merupakan carateker Ketua DPC PD Anambas.

Koalisi dengan Gerindra

Dalam kesempatan itu, Apri menambahkan, pihaknya

tengah menjajaki koalisi dengan Partai Gerakan

Indonesia Raya (Gerindra) dalam pemilihan kepala daerah

(Pilkada) Tanjungping beberapa partai lain.

"Memang benar, kita tengah dekati Gerindra untuk bisa

masuk dalam pertarungan pilkada Tanjungpinang," kata Apri.

Apri pun menyampaikan kalau pihaknya juga

membangun komunikasi dengan Rudi Chua, anggota

DPRD Kepri dari Partai Perhimpunan Indonesia Baru

(PPIB) untuk pasangan calon wakil walikota dari koalisi

PD-Gerindra dan beberapa partai lainnya.

Kalau untuk calon walikota, sepertinya peluang Ketua

DPC PD Tan-

jungpinang, Sau-

dara Husnizar Ho-

od lebih besar pe-

luangnya," sebut

Apri.(fur)

Irman Resmikan SekretariatDPD RI Kepri Hari Ini

B A T A M B A T A M B A T A M B A T A M B A T A M — Ketua Dewan Per-wakilan Daerah (DPD) RepublikIndonesia (RI) Irman Gusmanakan meresmikan SekretariatDPD RI Kepri, Senin (16/4) pagiini di Jln RE Martadinata No. 1 Se-kupang. Dalam peresmian itu, Ir-man juga akan tepung tawari olehKetua LAM Kepri dan Batam.

"Kita bersyukur, Kepri punyaSekretariat DPD RI Kepri sen-diri. Ini merupakan yang pertamadi Indonesia Bagian Barat. Kalauuntuk Indonesia bagian Timur,sudah empat Sekretariat DPD RIdiresmikan antara lain, Nusa-tenggara Barat (NTT), Maluku,Sulawesi Barat dan SulawesiUtara," ujar mantan Ketua Pani-tua Urusan Rumah Tangga DPDRI, Zulbahri, Minggu (15/4).

Dikatakan, peresmian sekre-tariat ini merupakan tindaklanjutdari amanah Undang-undang(UU) nomor 27 tahun 2009 pasal227. Pasal itu mengamanatkansetiap DPD RI mesti punya kantordi setiap daerah pemilihannya.

"Untuk sementarakita menempati aset Oto-rita Batam yang dulunyapernah dimanfaatkan un-tuk Kantor Walikota Ba-tam," terangnya.

Mantan Kepala Di-nas Pendidikan KotaBatam ini mengatakan,kehadiran kantor itudiharapkan bisa lebihmendekatkan ma-syarakat Kepri dengan perwa-kilan mereka di DPD RI. WargaKepri bisa datang setiap saatuntuk menyampaikan aspirasimereka ke sekretariat ini.

"Nanti ada tenaga ahli kita yangakan memilah-milah, mana aspirasibisa diteruskan ke pemerintahpusat, ke pemerintah provinsi danpemerintah Kota Batam," paparZulbahri. Kehadiran sekretariatDPD RI katanya, juga sebagaisimbol lembaga negara di daerah.

B e r t e m u M a s y a r a k a tB e r t e m u M a s y a r a k a tB e r t e m u M a s y a r a k a tB e r t e m u M a s y a r a k a tB e r t e m u M a s y a r a k a tTerpisah, Kepala Biro Humas

dan Protokol Pemerintah Pro-

vinsi Kepri, Riono me-ngatakan, selain meres-mikan sekretariat, KetuaDPD RI, Irman Gusmanakan melakukan beberaparangkaian kegiatansampai tanggal 18 Arpilmendatang Antara lain,Irman akan mengunjungisejumlah media massa diProvinsi Kepri termasukHaluan Kepri.

Disamping itu, Irman jugaakan bertemu dan berdialogdengan pejabat, tokoh masya-rakat dan stakeholder yang ada diProvinsi Kepri. Sekaligus jugamenggelar dialog dengan masya-rakat lewat acara interaktif di Ba-tam TV. 'Tema dialognya Perce-patan Pembangunan di Daerah'.

Dalam rangkaian kegiatansambung Riono, Irman akan me-ngisi kuliah umum di PoliteknikNegeri Batam. Dia akan memberikuliah tentang 'Membangun De-mokrasi yang Baik Menuju Pemilu2014'. ( ru l /(rul /(rul /(rul /(rul /fffffu r )u r )u r )u r )u r )

Wan Sarros

ANTARA

BERSAMA PAN — Ketua Umum DPP PAN Hatta Rajasa (kanan) memberikan pembekalankepada para peserta pelatihan wirausaha mandiri dalam program Maju Bersama PAN(MAPAN) di auditorium Kampus STEKPI, Kalibata, Jakarta, Minggu (15/4).

Keberatan PT 3,5%UU UU UU UU UU Pemilu mengatur besaran ambangbatas parlemen (Parliamentary Threshold)3,5 persen untuk Pemilu Legislatif 2014.Reaksi beragam pun muncul darikesepakatan ini. Dilema pun muncul.

MenurutK e t u aUmum PartaiSerikat Rak-yat Indepen-den (SRI),DamaianusTaufan, seba-gai partai po-litik baru,

Partai SRI te-tap yakinakan dapat ja-tah kursi dip a r l e m e ndengan syaratpero le hansuara nasi-onal tersebut.

"Pastinya

kita yakin, kalau enggak punyakeyakinan itu kita enggakakanbikin partai dong," katanyaSabtu (14/4).

Sementara itu, KetuaUmum DPP Partai Kebang-kitan Nasional Ulama (PKNU),Choirul Anam menilai, pem-berlakuan PT 3,5 persen akanmengakibatkan banyaknya su-ara yang terbuang.

Ia mencontohkan Pemilu2009 lalu saat masih PT 2,5 per-sen. Saat itu, kata Chairul, dari total104 juta suara, ada 19 juta suarayang terbuang. "Bisa jadi denganPT sekarang, ada 30 juta suarayang terbuang," katanya. (dtk)(dtk)(dtk)(dtk)(dtk)

Zulbahri

Anam Taufan

Oleh: Darul Qutni, Liputan Batam

O P I N I & L A Y A N A N U M U MSenin, 16 April 20125

Menyanyah

Pojok

Surat Pembaca

√ √ √ √ √ Main Judi, Lima Oknum Brimob Ditangkap - Biasa menangkap malah ditangkap

√√√√√ Jodoh Boulevard Jadi Sarang Preman- Siap Ndan... sudah tahu !, ditunggu gebrakannya

CAKAP BIJAK

TAJUK

REDAKSI menerima kiriman artikel opini, surat pembaca,essai , dan informasi dengan syarat t idak menghina,memfitnah atau menghujat seseorang atau kelompok sertatidak berbau SARA. Setiap surat dilengkapi identitas diri dandikirimkan ke Redaksi Harian Umum HALUAN KEPRI, Beng-kong Garama, Telp. (0778) 427000 (hunting), Faks. (0778)427784, E-mail : redaksi@haluankepri .com Redaksiberhak mengolah ulang isi tanpa mengurangi maksud surat.

“Rajah Lang” Penguasa Galang

"KIT"KIT"KIT"KIT"KITAAAAA harus merang-kul rasa sakit danmembakarnya sebagaienergi dalam perjala-nan hidup kita”

(Kenji Miyazawa(Kenji Miyazawa(Kenji Miyazawa(Kenji Miyazawa(Kenji Miyazawa(1896-1933), Pujangga)(1896-1933), Pujangga)(1896-1933), Pujangga)(1896-1933), Pujangga)(1896-1933), Pujangga)

"ESENSI "ESENSI "ESENSI "ESENSI "ESENSI menjadimanusia adalah ketikaseseorang tidak mencarikesempurnaan"

(George Orwell (1903-(George Orwell (1903-(George Orwell (1903-(George Orwell (1903-(George Orwell (1903-1950), Novelis1950), Novelis1950), Novelis1950), Novelis1950), Novelis

Mulyono D PrawiroDosen Pascasarjana dan anggota Senat

Universitas Satyagama, Jakarta

Meningkatkan Rasa Percaya DiriBANYBANYBANYBANYBANYAKAKAKAKAK di antara kita mengalami rasatakut bila melakukan sesuatu. Bayang-bayangkegagalan biasanya selalu menghantui se-hingga menimbulkan ketidakpercayaan akankemampuan yang kita miliki.

Orang sukses biasanya selalumemiliki keyakinan yang tinggiakan kemampuan dirinya, se-hingga apa yang dilakukan, me-reka yakin akan berhasil danmemberikan dampak positif, baikbagi dirinya sendiri maupunorang lain. Orang-orang yangsukses dalam karier selalu me-ngatakan bahwa ukuran kesuk-sesan itu ditentukan olehkeyakinan.

Kalau tujuan pikiran kecil,maka hasilnya pun juga kecil,tetapi bila tujuan pikiran itubesar, maka hasil yang diha-rapkan juga besar. Demikiansalah satu kutipan dari penulisterkenal David J Schwartz da-lam bukunya yang berjudulThe Magic of Thinking Big.

Banyak orang bertanya, ba-gaimana cara meningkatkan ke-percayaan diri dan menghilang-kan rasa takut yang selalu meng-hantuinya? Beberapa tips yangdisampaikan dalam buku di atas,antara lain kita harus berani me-nyembuhkan ketakutan dengancara mengurung ketakutan danmengambil tindakan yang kons-truksi. Artinya, tidak mela-

kukan apa pun terhadap situasi,tetapi menguatkan ketakutandan menghancurkan kepercaya-an diri.

Hindari pikiran-pikiran ne-gatif yang sering mencela diri, lu-pakan peristiwa-peristiwa yangkurang menyenangkan di masalalu, dan kembangkan sikap yangpenuh pengertian dengan oranglain, serta lakukan hal yangbenar sesuai hati nurani kita. Halini juga dapat mencegah ber-kembangnya kerumitan rasa ber-salah, sehingga mengerjakanyang benar merupakan kaidahyang sangat praktis untuk se-suatu yang berhasil.

Selain konsentrasi, kontakmata juga mampu meningkatkankepercayaan diri. Apabila kitabertemu dengan orang yangbaru kita kenal, sebaiknya kitamendahului melakukan salamanatau berjabat tangan, dan matakita tertuju ke mata orang yangkita salami tersebut. Dengan ber-sikap seakan-akan kita sudah ak-rab dengan mereka dan orangyang baru kita kenal tersebutakan merasa dekat dengan kita.Meskipun pertemuan itu hanya

sesaat, akan tetapi kita akan dike-nang dan akan dijadikan sabahatdan masuk dalam memorinya.Apalagi, kalau dalam pembicaraanterjadi hal-hal yang mengesan-kan dan sulit untuk dilupakan.

Bukan hanya itu, masih ba-nyak lagi tips-tips untuk mening-katkan rasa percaya diri. Di anta-ranya, berbicara terus terangdan apa adanya secara bebas,tanpa rasa takut.

Satu hal yang tidak kalah pen-tingnya adalah senyuman. Apa-bila kita bertemu dengan sahabatlama, orang yang baru dikenal,atau siapa pun, kita perlu mem-berikan pandangan mata kitadengan disertai senyuman lebaryang menyejukkan. Ini meru-pakan kunci bahwa kita dekatdengan mereka, karena senyu-man merupakan ekspresi wajahdan setiap senyum memilikimakna.

Menurut Prof MarianneLaFrance, seorang psikolog dariYale University, AS, dalam se-buah penelitian yang diterbitkanbeberapa tahun lalu, tersenyumselain memiliki makna untuklebih panjang umur, juga mampumeningkatkan percaya diri sese-orang. Sebuah senyuman, akanmengeluarkan energi positifyang berkaitan dengan kondisitubuh yang prima.

Di samping hal-hal di atas,yang tidak kalah pentingnyaadalah bagaimana kita berpikirseperti orang-orang penting,sehingga kita bisa juga menjadiorang penting seperti mereka.Untuk bisa tampil penting, pe-nampilan kita saat berbicara de-ngan orang lain harus dikemas

sedemikian rupa, sehingga bisaditerima publik. Dengan tampilterbaik, kita pun akan berpikirdan bertindak dengan cara ter-baik.

Untuk memperluas wawa-san, kita perlu bergaul denganorang-orang sukses dan pentingyang memiliki banyak gagasanatau ide-ide. Jangan biarkan ke-sempatan itu hilang begitu sajadan lepas dari genggaman. Kalauperlu kita catat gagasan-gagasanorang penting itu dan kita tanamdan pupuk dalam gagasan-ga-gasan kita. Kita bisa mencernadan mempergunakannya untukdisampaikan kepada orang lainsecara jujur. Sehingga, kita ke-lihatan seperti orang pentingyang kaya gagasan.

Seperti halnya dengan Pos-daya yang saat ini telah terbentukdan berkembang di berbagaiwilayah di Tanah Air. Selain se-bagai wadah ataupun forum sila-turahmi antar-warga dalam ma-syarakat, Posdaya juga diha-rapkan mampu meningkatkanrasa percaya diri masyarakat.Oleh karena itu, di dalam Pos-daya, masyarakat diajak dan dia-jari bagaimana hidup bergotong-royong, meningkatkan kesejah-teraan melalui kerjasama danberusaha dalam kelompok, dido-rong dan diberi semangat.

Setiap anggota Posdaya akandibuka pikirannya, bahwa ma-syarakat sebenarnya bisa danmampu meningkatkan kesejah-

teraannya apabila ada kelompok-kelompok yang memberikansemangat dan dorongan. Bukansekedar diberikan bantuan cuma-cuma (charity) tetapi lebih padapemberdayaan (empowerment).Seluruh anggota yang bergabungdalam Posdaya akan memilikiharga diri yang tinggi dan memi-liki kepercayaan diri yang lebihtinggi, sehingga bangsa ini men-jadi bangsa bermartabat, bukanbangsa peminta-minta.

Rasa saling menghormatidan menghargai sesama anakbangsa, dikembangkan dalamPosdaya, bukan dengan toeri-teori yang muluk-muluk, tetapidiwujudkan dalam praktik se-hari-hari. Kebersamaan danhidup saling gotong-royongyang akhir-akhir ini mulai pudar,akan dihidupkan kembali, se-hingga bangsa ini menjadi bang-sa yang bersatu, bermartabat,dan kembali menunjukan ke-pada dunia, bahwa bangsa In-donesia adalah bangsa yangmenjunjung tinggi harkat danmartabatnya serta mampu hidupberdampingan dan sejajar de-ngan bangsa-bangsa lain.

Dengan Posdaya, masyarakatdiajak berpikir positif dan meng-hargai orang lain serta mampumeningkatkan rasa percaya dirimasyarakat. Dengan demikian,bangsa Indonesia akan menjadibangsa yang semakin tinggi dandihargai oleh bangsa lain. Se-moga. * * ** * ** * ** * ** * *

Pohon Bakau Semakin BerkurangDIAKIBATKAN karena banyaknya penambang dan reklasi pantai,

kondisi pohon bakau di Kabupaten Bintan saat ini sangat mengkha-

watirkan. Kondisi lahan bakau semakin berkurang, dan hampirdiampang kepunahan. Untuk itu Pemerintah harus cepat tanggap

dengan menghentikan perizinan penambangan bouksit dan pasir,

serta reklamsi pantai.Saya khawatir apabila pohon bakau ini benar-benar punah, maka

akan berakibat negatif terhadap ekosistim laut, termasuk kepunahan

akan batu karang laut yang merupakan penompang makanan biotalaut itu sendiri. Melakukan penambang atau reklamasi boleh-boleh

saja, asalkan tidak merusak lingkungan. Namun sevbaiknya dimbangi

dengan pelestarian kembali menanam bibit bakau lagi. Atasperhatiannya kami ucapkan terima kasih.

Hormat

Ramon081364452xxx

Warga Lobam

Kabupaten Bintan

JAWAB

TERIMA kasih pak Ramon atas suratnya. Sebenarnya jauh-jauh hari

kami dari Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bintan telah mengeluar-

kan aturan yang tegas kepada para camat, lurah dan kepala desa agartidak mengeluarkan surat izin penambangan atau reklamasi di atas

lahan bakau (SLB) seperti di atas lahan bakau, laut dan sungai.

Selain itu kami juga melarang camat tidak boleh menerbitkansurat Izin Mendirikan Bangunan (IMB) yang bukan wewenangnya. Ber-

dasarkan ketetapan dari Departemen Kehutanan Kementerian Ke-

hutanan, luas lahan bakau di Bintan berjumlah lebih kurang 14 ribuhektar pada tahun 2006.

Namun setelah diinventarisasi pada tahun 2008 lalu, sisanya men-

jadi 12.900 hektar lagi dan di sini terdapat pengurangan sekitar 1.000hektar lebih. Dari sisa 12.900 hektar, sebanyak 1.400 hektar sudah digu-

nakan untuk okupasi masyarakat atau dikuasai oleh masyarakat, se-

perti kegiatan pembuatan pelabuhan, penimbunan dan membangunrumah, ruko dan sebagainya.

Disamping itu juga, lahan bakau tersebut dirusak oleh aktifitas

penambangan bauksit oleh pihak perusahaan yang tidak bertang-gungjawab. Maka dari itu Pemkab Bintan mengeluarkan imbauan ten-

tang pelarangan menerbitkan surat di atas lahan bakau sebelumnya

sudah ada sejak tahun 2009 lalu dan saat ini tinggal penegasan pelak-sanaannya saja. Sekian penjelasan ini semoga bermanfaat.

Hormat Kami

Lamidi

Sekdakab Bintan

YuriWartawan Haluan Kepri

P U L A U P U L A U P U L A U P U L A U P U L A U Galang,Bulang, termasuk Batamdan beberapa pulau-pulaudi sekitarnya, pada akhirabad ke-19, merupakanbagian dari wilayahKerajaan Johor di bawahkepemimpinan Te-menggung Abdul Rahman.Dalam catatan Trocki (1979)disebutkan, wilayah KerajaanJohor itu, wilayah detilnyamelingkupi Galang, Batam,Sugi, Bulang, Temiang, Morohingga Pulau Buru.

Ada pun Galang, pada

periode sekitar tahun1823, memiliki jumlahpenduduk tidak kurangdari 1.300 jiwa. Sebagai-mana sering disebutkandalam beberapa literatur,rakyat Galang merupakankumpulan para lanun

yang paling aktif, bajak laut yanghandal. Dalam catatan Christianvan Angelbeek, Kepala Biro HalIkhwal Masyarakat Tempatan,Pemerintah Kolonial Belandamenyebut bahwa seorang daripemimpin lanun yang palingterkenal adalah “Rajah Lang” di

Pulau Bulang, yang membawahiseluruh Rakyat Galang, Bulangdan pulau-pulau yang terletakberdekatan dengan pintu masukke Selat Malaka.

Secara nyata, dapatdikatakan bahwa “Rajah Lang”adalah pemimpin rakyatGalang sebagaimana diakuibanyak orang pada masa itu.Selain dikenal sebagaipemimpin para lanun, ia jugadiyakini berperan aktifsekaligus jadi saksi sejarahatas pertikaian antara EngkuMuda dan Raja Ali, untuk

memperebutkan dominasikekuasaan pasca KesultananRiau Lingga dipecahbelaholeh kolonial Inggris danBelanda. Belum diperolehdata pasti kapan “Rajah Lang”wafat dan dimakamkan dimana. Namun pastinya, tidakdipungkiri, nama “RajahLang” pada eranya sangatdikenal dan jadi salah satutokoh legenda dalam hikayatrakyat Pulau Galang.

Selepas Indonesiamerdeka, tidak sedikit rakyatGalang dan Bulang yang

berpindah mukim keSemenanjung, tepatnya diujung Semenanjung sebelahTimur yang kini dikenaldengan nama Pengerang,kawasan Johor Darul Takzim,Malaysia. Kini, mereka,seluruhnya telah menjadiwarga negara Malaysia.Biarpun begitu, ketikaditanya soal asal usul,mereka tidak akan pernahmemungkiri, dengan tegasdan bangga akan menjawab:“Dari Bulang(Galang)!”( E d i S u t r i s n o )( E d i S u t r i s n o )( E d i S u t r i s n o )( E d i S u t r i s n o )( E d i S u t r i s n o )

Ujian NasionalJujur dan Berkualitas

HARI HARI HARI HARI HARI ini, Senin 16 April 2012 sebanyak 2,5 juta siswa SekolahLanjutan Tingkat Atas (SLTA) di seluruh Indonesia, secara serentakmengikuti Ujian Nasional (UN). Mereka berasal dari 27.000 SekolahMenengah Atas (SMA), Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) danMadrasah Aliyah (MA). UN berlangsung tiga hari, hingga Rabu 18April melibatkan sekitar 296 ribu petugas pengawas. Khusus diProvinsi Kepulauan Riau, UN diikuti 15.472 siswa.

Sama seperti tahun sebelumnya, standar kelulusan UN tahun2012 adalah nilai rata-rata minimal 5,5 tanpa nilai di bawah 4,0.Betapa pentingnya UN, dapat dilihat dari keseriusan pemerintahyang harus mengalokasikan anggaran dari APBN senilai Rp 600miliar agar agenda ini tepat waktu dan berkualitas.

Terkait UN SLTA ini, kita berpesan kepada semua pihak baik parasiswa, orang tua murid, guru-guru dan jajaran pelaksana UN, untuksama-sama memandang UN sebagai sebuah kewajiban tahunandalam kalender pendidikan di Indonesia. Tujuannya adalah,bagaimana siswa agar memiliki kualifikasi kompetensi sesuai standaryang ditentukan setelah tiga tahun belajar di sekolah.

Pesan ini sengaja disampaikan, agar semua pihak dapatmemandang UN hanya sebagai rutinitas yang lazim. Artinya,rutinitas yang wajib dilalui para siswa agar memiliki sertifikasikompetensi sesuai standar baku pendidikan di Indonesia. Olehkarena itu, UN jangan dianggap beban dan jangan sampai membuatanak didik stres dan tertekan. Jangan pula dianggap hitam putih,untuk memberi cap seorang siswa pintar jika lulus UN atau malahdicap bodoh kalau tidak lulus UN.

Sekali lagi disampaikan, UN hanya cara, agar seorang siswa bisamengantongi selembar sertifikasi kompetensi yang bernama ijazahatau surat tanda tamat belajar (STTB). Sebab, tanpa ikut UN dan tanpamemenuhi standar kelulusan, seorang siswa tidak akan bisa mendapatSTTB. Bagi siswa yang tidak bisa ikut UN pertama tetap akan diberikesempatan mengikuti UN susulan seminggu setelahnya.

Namun demikian, walaupun rutinitas tahunan, UN harusberkualitas dan berjalan jujur. Kualitas dan kejujuran UN, diawalioleh proses yang juga berlangsung jujur dan berkualitas. Inisangat terkait dengan kejujuran semua pihak yang berhubungandengan UN, mulai dari siswa, orang tua murid, para guru termasukpara pejabat yang terkait dengan penyelenggara pendidikan.

Ini penting disampaikan karena, tiap kali UN selalu saja adakasus yang merusak kualitas UN itu sendiri. Temuan itu misalnya,bocoran soal dan kunci jawaban, nyontek ramai-ramai, jual beli soaldan jawaban serta berbagai bentuk kecurangan lain. Tujuannyaadalah, agar semua siswa lulus atau kelulusan bisa di atas 90 persendan kalau perlu bahkan 100 persen.

Seringkali ini dilakukan sistematis dan terstruktur olehoknum. Motivasi kecurangan sistematis ini sangat sederhana,yakni untuk mencari nama yang dalam pemahaman sempit jikakelulusan di atas 90 persen berarti prestasi. Ironisnya, ini seringjadi alat untuk mencapai tujuan atau melanggengkan jabatan.Namun kita tidak menjustifikasi semua guru atau pejabat punyamotivasi seperti itu. Karena sebagian besar di antara mereka,masih banyak yang jujur, masih pantas digugu dan ditiru.

Karena itu, UN jangan dipolitisasi dan jangan jadi alat politik. UNharus jadi parameter, untuk mengukur kemampuan intelektual danpemahaman siswa dalam menyerap pelajaran di sekolah. Karena itu,yang dibutuhkan adalah UN yang jujur dan berkualitas. ***************

Tanjungpinang dan UrbanisasiB E B E RB E B E RB E B E RB E B E RB E B E RA PA PA PA PA PA A A A A waktu lalu, ja-jaran kepolisian dan TNI di Tan-jungpinang menggelar raziagabungan ke tempat-tempat hi-buran malam. Bagi saya, ada faktayang cukup menarik dari raziatersebut.

Dari sekitar 70-an orang yangterjaring razia, sebagian besaradalah remaja putri yang biasadisebut dengan ABG (Anak BaruGede). Para ABG itu, terjaringkarena tidak memiliki identitasdiri (baik karena alasan belumcukup umur, kartu hilang ataumemang tidak pernah punyasama sekali). Mereka juga di-dapati tengah asyik menikmatiminuman keras (miras) dan ber-adegan selayaknya pornoaksi.

Dibanding Kota Batam, tentuperistiwa di atas, mungkin tidakada apa-apanya. Pasalnya, jelas,bisnis hiburan di Tanjungpinangmasih kalah semarak dibandingBatam.

Kendati demikian, kegiatanrazia itu memantik minat sayauntuk mencari tahu, seperti apageliat pertumbuhan bisnis hibu-ran malam di Tanjungpinang.Untuk mengetahui ini, enaknyakita membagi dalam dua periodewaktu; Tanjungpinang sebelumdan sesudah menjadi ibukotaProvinsi Kepri. Tapi saya tidakmenjawabnya dalam tulisan ini.

Yang paling merasakan ada-nya perubahan di Kota Tanjung-pinang, tentulah masyarakat se-tempat. Masyarakat setempatpula yang paling mengetahui,seberapa besar kaum pendatang

di kota yang terkenal denganMelayu Square-nya ini. Di ting-kat-tingkat RT atau RW, di desadan kelurahan sampai di keca-matan-kecamatan, saya yakin,jumlah penduduk Tanjungpi-nang pasca ditetapkan menjadiibukota Provinsi Kepri, akan'naik-naik ke puncak gunung'.

Semua tentu mahfum, me-ningkatnya jumlah pendudukkhususnya akibat gerakan ur-banisasi, memberi pengaruhyang kuat terhadap budaya (ataukebiasaan) masyarakat setempat.Geliat ekonomi pun kian terasadengan bermunculannya kan-tong-kantong bisnis di sejumlahtempat di daerah ini. Usaha-usaha jasa juga bak jamur di mu-sim penghujan. Juga, jangansampai dilupakan, ancaman ke-giatan kriminal dan prostitusi!

Karena itu, fenomena masya-

rakat urban, berani saya katakan,sejalan seiring dengan pertum-buhan ekonomi dan juga per-kembangan kebudayaan. Kaumpekerja di sektor pemerintahandan swasta yang berasal dari luardaerah, akan memberi pengaruhterhadap gaya hidup masyarakatsetempat terutama kepada ka-langan remaja atau ABG tadi.

Sementara, kalangan 'pem-buat onar' juga tak mau keting-galan, berusaha mencari lahangarapan baru untuk melakukanaksinya. Setiap hari, saya selalumenerima kiriman berita ten-tang kasus-kasus kriminal. Danseperti sangkaan saya, pelakunyaselalu kebanyakan dari luar da-erah Tanjungpinang.

Saya bukanlah orang bijakatau cerdik pandai. Namun, dalamtulisan ini, saya cuma ingin meng-gelitik orang-orang yang bisamengambil keputusan publik diTanjungpinang agar hendaknyabisa bersiap-siap menyongsonggerakan urbanisasi di Tanjung-pinang. Definisi urbanisasi bu-kanlah sekedar perpindahan pen-duduk dari desa ke kota semata,tapi bisa lebih dari itu.

Sekarang, mungkin belumterasa. Tapi, lima atau puluhantahun mendatang, bisa jadi Tan-jungpinang atau Pulau Bintandianggap sebagai 'tanah gula'seperti Pulau Batam yang 'wajib'didatangi oleh masyarakat dariseluruh penjuru Indonesia ataunegara tetangga. Bukan sekedaruntuk melancong, bukan. Ala-mak! * * ** * ** * ** * ** * *

CMYK

CMYK

S U M B A R - R I A U6Senin, 16 April 2012

Hujan Buatan untuk Hijaukan Kota

Kapolda Sumbar Dipraperadilankan

Hari Jumat (13/4) sidang per-dana gugatan ini berlangsung diPN Kelas I-A Padang denganhakim tunggal Astriwati, SH danPanitera Arifin, SH.

“Sudah sidang perdana ke-marin, yang agendanya pemba-caan gugatan," ujar kuasa hukumRina Sekhanya, Gimono Ias dariKantor Pengacara Gimono Ias,

SH., MH., Associates, Sabtu (14/4).

"Senin (16/4) sidang dilan-jutkan lagi dengan agenda men-dengar jawaban termohon," ujarGimono Ias lagi.

Gimono mendaftarkan guga-tan praperadilan 5 April 2012lalu. Gimono mengatakan, klien-nya Rina Sekhanya ditangkapDitreskrim Polda Sumbar 9 Feb-ruari 2012 berdasarkan SuratPerintah Penangkapan No.Pol:SP.Kap/04/II/2012/SUbdit IV/Ditreskrimsu atas laporan

Kasatserse.Polres Solsel. Dilanjutkan

dengan Surat Perintah Pena-hanan No.Pol:Sp.Han/02/II/2012/Subdit IV/Ditreskrimsustertanggal 10 April 2012.

"Penangkapan dan pena-hanan terhadap klien saya tidakmemenuhi syarat, karena tidakberdasarkan bukti permulaanyang cukup dan bukti yang cukupsebagaimana diharuskan olehpasal 17 dan pasal 21 KUHAP,"ujar Gimono.

Menurut Gimono, kliennya

melakukan penambangan berda-sarkan kerjasama dengan PT.Niaga Inti Mineral (PT. NIM)selaku pemilik dan pemegangIUP Eksplorasi yang diterbitkanoleh Bupati Solsel atas namaPT.NIM.

"Kedudukan klien kami RinaSekhanya selaku kontraktor, ituartinya bekerja atas perintahPT.NIM selaku pemilik danpemegang izin, maka seharusnyayang bertanggungjawab ituadalah PT.NIM. Bukan kl ienkami," ujarnya.( k s c )( k s c )( k s c )( k s c )( k s c )

PADANGPADANGPADANGPADANGPADANG — Rina Sekhanya, seorang pe-ngusaha tambang di Solok Selatan, merasadiperlakukan sewenang-wenang oleh aparatkepolisian di Sumbar. Dia pun melayangkangugatan praperadilan ke Kapolda Sumbar.

PADANG PADANG PADANG PADANG PADANG — Peneliti dari Kantor Ketahanan Pangan KotaPadang di Sumatera Barat (Sumbar), Rasmi R, SSt, MSi,menemukan konsep penghijauan kota berbasis hujanbuatan memanfaatkan mata air di daerah ketinggiandengan menggunakan alat penyemprot air (sprinkler).

"Sprinkler mudah diperolehdengan harga berkisar Rp30.000sampai Rp100.000 per unit, sedang-kan jumlah alat yang dipasang ter-gantung dari luas lahan yang akan

dihijaukan," katanya di Padang, Ming-gu (15/4).

Menurut dia, yang paling utamaadalah puncak tertinggi di lahan itusendiri, sehingga air akan turun ke

arah lereng dan kemudian menye-babkan tanah menjadi lembab dantanaman mudah tumbuh.

Syarat utama untuk melakukanhujan buatan tersebut, menurut dia,memanfaatkan tekanan air sehinggaharus dicari sumber air minimal de-ngan ketinggian 20 meter dari lokasi.

"Jumlah alat penyemprot yangdipasang tergantung dari luas lahanyang akan diberi hujan buatan. Untuktanaman yang agak jauh dari siramanair dapat dibantu dengan irigasi gon-

dok, yakni air dalam kantong plastikyang merendam sebagian batangtanaman agar tidak layu sebelumakarnya berkembang," katanya.

Untuk memperoleh bahan-ba-han dibutuhkan, dikemukakannya,dapat dengan memanfaatkan limbahplastik atau dapat dibeli dengan hargakiloan seperti paralon atau selangplastik berbagai ukuran.

Salah satu lokasi tempat hujanbuatan itu adalah di Kelurahan BalaiGadang, tepatnya di kawasan Bukit

Paninjauan, Kecamatan Koto Tangah,Kota Padang.

Proses pemasangan peralatanyang telah dilakukan sejak Juli 2008menggunakan empat unit springklerdan kemudian dikembangkan sampaimenjadi lima titik. Sekarang lahantersebut sudah hijau oleh pohon-pohon karet dan coklat yang sudahmulai berproduksi.

"Dampak dari kegiatan ini, mulaimuncul di sekitarnya lahan-lahanproduktif lain," katanya. (ant)(ant)(ant)(ant)(ant)

Polisi Tangkap PSKdan Pasangan Mesum

PEKANBARU — Jajaran Satreskrim Polresta Pekanbaru,kembali menggelar operasi razia rutin memberantaspenyakit masyarakat (pekat).

Operasi razia yang digelar pada Sabtu (14/4) hinggaMinggu dinihari. Sebanyak puluhan pasangan mesum, waria(banci) dan pekerja sek komersial (PSK) berhasil diamankan

di sejumlah lokasi yang sering dijadikan ajang perbuatanmesum.

" Berdasarkan laporan masyarakat yang kita terima, bahwa

sering terjadinya aksi pemerasan yang dilakukan waria sertaPSK yang mangkal disejumlah titik di sepanjang JalanSoekarno Hatta. Razia sekitar pukul 23.30 WIB, sebanyak 5 waria

dan 10 PSK kita amankan dan digiring ke Mapolresta untukpemeriksaan lebih lanjut," terang Kasat Reskrim PolrestaPekanbaru, AKP Arif Fajar kepada sejumlah wartawan Minggu

(15/4/12) dinihari.Setelah menjaring waria dan PSK, operasi dilanjutkan ke

sejumlah wisma dan hotel. Dalam operasi tersebut, 20

pasangan mesum diamankan disejumlah wisma dan hotelyang berada di Jalan Riau.

" Sekitar 20 pasangan muda mudi tidak memiliki surat

nikah, kita amankan saat menginap dikamar wisma dan hoteldi sepanjang Jalan Riau," ungkapnya.

Selanjut, ke 35 penyakit masyarakat ini didata dan diberi

pengarahan serta membuat surat perjanjian. Jika nantinyakedapatan berbuat lagi, maka akan ditindak tegas. (ltk)

7 S A M B U N G A NSenin, 16 April 2012

Sambungan hal 1 Gairah

Sambungan hal 1 If Lifetidak mau kalah. “Kakek buyut sayameninggal 40 tahun lalu, kemudianrumah ini ditinggali anaknya – yaitukakek saya. Sesudah kakek sayameninggal, bapak dan ibu saya tinggal disini. Tetapi tiga tahun yang lalu bapak

saya meninggal, lalu saya dan istri sayamemutuskan untuk pindah ke maridan menemani Ibu. Mungkin kelaksaya akan mewariskan rumah ini padasalah satu anak saya.” Pemilik rumahitu bercerita dengan cepat.

“Lalu kenapa kamu tidak maumenyebut rumah ini sebagai hotel?”Tanya si anak muda, “Penghunirumah ini selalu berganti, selaludatang dan pergi, seperti sebuahpenginapan.” ( ibc)( ibc)( ibc)( ibc)( ibc)

keluar dari zona degradasi untukpertama kalinya sejak Oktober lalu.

Dave Whelan selaku ketua umumWigan sangat senang dan memujiperforma timnya belakangan ini. TheLatics tampil luar biasa dengan me-ngalahkan klub besar seperti Liver-pool, Stoke dan terakhir datang dariManchester United dalam satu bulanterakhir.

Bos Wigan, Martinez menegas-kan bahwa timnya bisa menghindaridegradasi namun menambahkan jugabahwa masih banyak PR yang harusdibenahi lagi terlebih saat Gary Cald-well dkk bertamu ke Stadion Emi-rates.

Striker Kolombia, Hugo Rodallegayang telah pulih dari cidera lutut bisamemberikan dorongan positif meng-hadapi Arsenal. Wigan sangat butuhpoin untuk berlari meninggalkanpesaing mereka di papan bawah gunaterhindar dari zona degradasi musimini. Wigan kini berada di peringkat 17dengan koleksi 31 poin, selisih dua poindengan tim peringkat 18.

Sementara The Gunners hingga

pekan 33 masih tetap kokoh diperingkat 3 klasemen Liga Inggris,namun ancama dari tiga tim yang ada dibawahnya terus membayangi, merekaharus tetap merebut tiga poin di setiaplaga agar tidak terpeleset di akhirmusim.

Dalam laga nanti, Arsenal masihtanpa pasangan defensif Laurent Kos-cielny dan Kieran Gibbs. Andre Santosdan Johan Djourou mungkin masihdipercaya bos Arsenal, Arsene Wengeruntuk mengantikan pos yang diting-galkan kedua pemain tersebut sepertiyang mereka lakukan saat mengalahkan3-0 tuan rumah Wolves, Rabu kema-rin. Jack Wilshere (cidera pergelangankaki) kemungkinan besar baru bisatampil saat menghadapi Chelsea se-minggu kemudian.

Kemenangan atas Wolves menjadikemenangan kesembilan TheGunners dalam 10 laga terakhir di LigaInggris, hasil tersebut menempatkanmereka berada di posisi utama untukfinish di pos ketiga denganmengamankan satu tiket bermain diLiga Champions musim depan, diikuti

kejaran Tottenham dan Newcastleyang kini berjarak lima poin dari TheGunners.( s k y( s k y( s k y( s k y( s k y,,,,, g l c )g l c )g l c )g l c )g l c )

H e a d t o H e a d :H e a d t o H e a d :H e a d t o H e a d :H e a d t o H e a d :H e a d t o H e a d :

03 Des 11 Wigan 0-4 Arsenal22 Jan 11 Arsenal 3-0 Wigan30 Des 10 Wigan 2-2 Arsenal01 Des 10 Arsenal 2-0 Wigan18 Apr 10 Wigan 3-2 Arsenal19 Sept 09 Arsenal 4-0 Wigan11 Apr 09 Wigan 1-4 Arsenal

5 L a g a T5 L a g a T5 L a g a T5 L a g a T5 L a g a Te re re re re ra k h i r A r s e n a l :a k h i r A r s e n a l :a k h i r A r s e n a l :a k h i r A r s e n a l :a k h i r A r s e n a l :22 Mar 12 Everton 0-1 Arsenal24 Mar 12 Arsenal 3-0 Aston31 Mar 12 QPR 2-1 Arsenal08 Apr 12 Arsenal 1-0 Manc City12 Apr 12 Wolves 0-3 Arsenal

5 L a g a T5 L a g a T5 L a g a T5 L a g a T5 L a g a Te re re re re ra k h i r Wa k h i r Wa k h i r Wa k h i r Wa k h i r Wi g a n :i g a n :i g a n :i g a n :i g a n :17 Mar 12 Wigan 1-1 WBA24 Mar 12 Liverpool 1-2 Wigan31 Mar 12 Wigan 2-0 Stoke07 Apr 12 Chelsea 2-1 Wigan12 Apr 12 Wigan 1-0 MU

Sambungan hal 1 The Gunners

modeling, terus jadi presenter. Cumaaku memang pengin lebih ke film aja.Sekarang aku lagi terlibat di film horrortapi pure horror bukan yang ada buka-bukaannya," kata perempuan bertinggi173 sentimeter itu, kemarin.

Bukan tanpa alasan presenter'Motomania' ANTV itu menolakadegan buka-bukaan. Meski mengawalikarier sebagai model, Putri memangjauh dari image seksi. Wanita berdarahSumatera itu mengaku enggan tampilsyur demi popularitas. Ia dengan tegas

menolak semua tawaran film atau fotoyang mengharuskan dirinya mema-merkan keindahan tubuhnya.

Cewek kelahiran Jakarta 31 Okto-ber 1987 itu pun pernah menolaktawaran film yang mensyaratkan diri-nya harus beradegan seksi dan ber-ciuman dengan lawan main.

"Memang dari awal aku nggak maubentuk image dan prinsip hidup sepertiitu. Jadi nggak akan pernah mau kalauharus buka-bukaan," tegasnya.

Namun Putri lantas memuji aktris

seksi Indonesia, Julia Perez. Kendatidirinya tak akan mengikuti jejak seksiJupe, ia menilai Jupe memiliki kele-bihan lain selain keseksiannya.

"Dari artis-artis sensasional sepertiDewi Persik, Jupe dan Nikita Mirzani,aku suka Jupe, dia selalu total dalamberakting," pujinya.

Jika tampil seksi dapat meraih popu-laritas dengan mudah, kenapa tak ingintampil seksi seperti Jupe? "Nggak ah,kalau aku buka-bukaan, Jupe jugalewat," tandasnya. (dtc)(dtc)(dtc)(dtc)(dtc)

belakang dibuat berbeda-beda.UN akan dilaksanakan pagi ini,

dimulai pukul 07.40 WIB siswa sudahmasuk untuk mengisi identitas dilembar jawaban UN (LJUN),sedangkan pengerjaan soal UN sendiridimulai tepat pukul 08.00 WIB.

Ketua Penyelenggaran UN Se-Kepri, Atmadinata, mengatakan, UNakan dilaksanakan secara serentak. Dari15.410 siswa yang mengikuti UN,jumlah terbesar berada di Batam. SiswaSMA-MAN peserta UN di Batammencapai 6.435 siswa. SementaraTanjungpinang, 2.870 siswa. Bintan,1.117 siswa. Karimun, 2.759 siswa.Lingga, 834 siswa, Natuna, 1.028 siswadan Anambas, 367 siswa.

"Dari tahun ke tahun, di Batam me-mang selalu mendominasi jumlah sis-wanya. Namun secara umum, kita lihatsudah siap semua menghadapi UN.Kalau untuk kesiapan siswa, jauh-jauhhari kita sudah meminta kepada individusiswa maupun kepada para guru untukmelakukan persiapan-persiapankhusus," kata Atmadinata, kemarin.

"Secara teknis, sepertinya UN kaliini lebih sulit bagi siswa untukmencontek. Namun di lapangan kitatetap berharap aar pengawas ujian jugalebih jeli melakukan pengawasan.Karena, biasanya meskipun aturanyang kita buat sudah bagus, namunsiswa-siswa kita cukup pintar utukberusaha mencontek.Tapi kita haraptahun ini, tidak ada siswa yang sepertiitulah," kata Atmadinata.

Pelaksanaan UN akan berlangsunghingga, Kamis (29/4), namun untuksiswa SMK hanya sampai, Rabu (18/4).Mengingat untuk siswa SMK ada ujiankejuruan yang sudah terlebih dahuluselesai dilaksanakan seminggusebelum UN dilaksanakan.

Pada bagian lain Kabid Dikmen Dis-dikpora Kota Tanjungpinang Sumantrimengatakan, peserta UN pada tahun2012 ini berjumlah 2.816 siswa yangterdiri dari SMA sebanyak 1.396 siswa,MA,97 siswa dan SMK 1.377 siswa.

Pelaksanan UN di setiap SMA/MAdan SMK akan dikawal satu sekolahsatu Polisi. Tujuannya yaitu untukmenghindari terjadinya kecuranganmaupun hal-hal yang tidak diinginkan.Pelaksanan UN di setiap SMA/MA danSMK akan dikawal satu sekolah satuPolisi. Tujuannya yaitu untuk meng-hindari terjadinya kecurangan maupunhal-hal yang tidak diinginkan.

“Naskah soal UN tersebut mulaidari awal hingga akhir akan dikawaloleh polisi sehingga kebocoran maupunkecurangan dalam pelaksanaan UNtidak mungkin terjadi,” kata ketuapanitia UN Tanjungpinang ini.

“Kita berharap UN ini dapat ber-jalan lancar dan semua peserta ujiandapat melaksanakannya secara sung-guh-sungguh sehingga meraih kelu-lusan dengan hasil yang memuaskan,”katanya.

Direncanakan Walikota Tan-jungpinang Suryatati A Manan ber-sama Muspida akan meninjau secaralangsung pelaksanaan UN.2 8 4 P o l i s i J a g a U N d i B a t a m2 8 4 P o l i s i J a g a U N d i B a t a m2 8 4 P o l i s i J a g a U N d i B a t a m2 8 4 P o l i s i J a g a U N d i B a t a m2 8 4 P o l i s i J a g a U N d i B a t a m

Sementara itu sebanyak 284 polisidari Poltabes Barelang akan menjagapenyelenggaran UN di 740 sekolah diKota Batam. "Satu sekolah akan dijagaminimal tiga angota kepolisian hinggaujian selesai dilaksanakan,"ujar KabagOps Polresta Barelang Kompol M Sho-leh, kemarin.

Dikatakannya bahwa anggota kepo-lisian hanya menjaga di halaman se-kolah saja. "Untuk Mengantisipasi jikaada kebocoran soal dan jawaban sertagangguan yang lainya," ujarnya.

Pengamanan yang dilakukan adalahsistem stationer yakni berpatroli danmengawal soal UN dari polsek hinggake sekolah-sekolah dengan melibatkananggota Polsek dan Poltabes Barelang.

Seluruh soal UN sudah berada diMapolsek-Mapolsek dan masih ter-segel. Setiap soal akan dijemput me-nurut jadwal yang akan diujikan olehpihak sekolah yang dikawal oleh polisi.

Kepala Disdik Kota Batam MuslimBidin mengatakan, naskah soal UN itutidak langsung didistribusikan ke se-kolah-sekolah. Namun, untuk meng-hindari kebocoran, soal-soal itu diti-tipkan di markas polsek setempat. Soalbaru diambil dari markas polsek pada pagihari sebelum pelaksanaan UN.

"Setelah didata dan disesuaikandengan berita acara, maka soal inilangsung kita serahkan kepada sekolahmasing-masing. Namun, tidak lang-sung dibawa ke sekolah, harus di-titipkan kepada polsek masing-masing.Nanti pada hari H sekolah yang men-jemput di sana dengan waktu yangdisesuaikan. Jika tempatnya jauh, makaberkas tersebut diambil sekitar pukullima pagi. Namun jika dekat barudiambil sekitar pukul enam. Itupun,dikawal dengan pihak kepolisian,"

terang Muslim.Namun demikian, terang Muslim,

tidak semua soal UN dititipkan dimarkas polsek. Di beberapa daerah, soaldisimpan di Pos TNI AL dan kelurahankarena di daerah tersebut tidak ter-dapat markas polsek. Tempat-tempatpenyimpanan soal UN di luar markaspolsek antara lain Pos TNI AL Punggur,Pos TNI AL Air Raja, Pos Pol Air Sijan-tung dan di Kantor Kelurahan Karasdan Kelurahan Teluk Sunti.

"Semua demi menjaga keraha-siaannya. Dari sanalah nanti sekolahmengambil soal ujian, dan di sana tetapdijaga. Yang jelas, semua soal tersebutmendapat pengawalan dari polisi. Be-gitu juga saat pelaksanaan UN, sekolahakan mendapat pengawalan dari pihakkepolisian," terang Muslim.

Demi menjaga kerahasiaan soal UN,lanjut Muslim, soal UN tahun ini jugaberbeda dengan soal-soal tahun sebe-lumnya. "Dimana di dalam amplop, segel-nya apabila sudah terbuka maka tidak bisadilengketkan kembali. Artinya, semuamemang dirancang agar kecurangan ataukebocoran soal tidak ada. Mulai daripengawasan yang melibatkan kepolisian,segel soal yang baik," terangnya.

" Mudah-mudahan tidak terjadikebocoran dan kerusakan soal. Olehkarenanya kita doakan bersama agartidak terjadi hal-hal yang tidak kitainginkan," pungkas Muslim Bidin.

Sementara itu, Koordinator UNBadan Standar Nasional Pendidikan(BSNP) Aman Wirakartakusumahmengimbau para siswa tidak memer-cayai kunci jawaban soal yang beredaratau ditawarkan pihak tertentu. Amanmenyatakan, kemungkinan kunci ja-waban yang ditawarkan sesuai dengansoal UN sangat kecil. Ia juga mene-gaskan, sampai saat ini tidak ada indi-kasi adanya kebocoran soal. Apalagi,untuk tahun ini terdapat lima paket soalberbeda yang diujikan dalam UN.

"Soal diawasi sangat ketat sejakdicetak hingga didistribusikan. Untukpendistribusian dari percetakan kerayon, kami melibatkan kepolisian. Laluuntuk pengawasan distribusi darirayon ke subrayon, perguruan tinggiikut mengawasi," ujar Aman.

"Kami mengimbau agar para siswatidak memburu kunci jawaban. Lebihbaik belajar dengan benar karena belumtentu kunci jawaban yang beredarsesuai dengan soal ujian nasional,"tandas Aman. ( w a n , c w 5 3 , c w 5 6 )( w a n , c w 5 3 , c w 5 6 )( w a n , c w 5 3 , c w 5 6 )( w a n , c w 5 3 , c w 5 6 )( w a n , c w 5 3 , c w 5 6 )

Sambungan hal 1 15.410 Siswa

Sabtu terjadi banjir bandang di AcehTenggara," kata Kepala Pusat DataInformasi dan Humas BNPB, SutopoPurwo Nugroho, Minggu (15/4).

Sutopo merinci, kerugian materiilmencapai, 52 unit rumah rusak berat,96 unit rumah rusak ringan, 14 unitrumah hanyut. Sementara kerusakanlahan pertanian melingkupi, 75 Hektar(ha) kebun coklat, Jagung 30 Ha, Sawah86 Ha. Sedangkan, kerusakan lahanprikanan/peternakan, Kolam ikan 9 Hadan 520 ekor unggas.

Dilanjutkan Sutopo, BPBD ProvinsiAceh dan BPBD Kabupaten Aceh Teng-gara kini telah melakukan penyisiran dilokasi untuk melakukan penanggula-ngan bencana. Selain menurunkan alatberat untuk membuka jalan, BPBDbeserta Dinas Sosial telah memberikanbantuan berupa sandang dan pangan,antara lain, pakaian, kelambu, sarden,beras, makanan siap saji, selimut, airmineral.

Selain itu BPBA dan BPBD Kabu-paten Aceh Tenggara telah melakukanrapat koordinasi dengan SKPD se-tempat untuk mengambil langkah-langkah upaya penanganan daruratsecara cepat, tepat dan terpadu.

G e m p a S u s u l a nG e m p a S u s u l a nG e m p a S u s u l a nG e m p a S u s u l a nG e m p a S u s u l a nGempa susulan masih terjadi di

Aceh dengan kekuatan 6,4 skala richter,Minggu (14/4) siang.

Badan Meteorologi, Klimatologi,dan Geofisika (BMKG) mencatat pusatgempa berada di 2.49 LU - 90.33 BujurTimur, 641 km Barat Daya KabupatenSimeulue dengan kedalaman 121 kilo-meter.

Kepala Pusat Data Informasi danHumas Badan Nasional Penanggula-ngan Bencana (BNPB) Sutopo PurwoNugroho mengatakan, gempa tersebuttak menimbulkan korban jiwa dankorban luka.

"Gempa dirasakan cukup lemaholeh warga Simeulue dan sekitarnya,"katanya, kemarin. Hingga saat ini takada laporan kerusakan yang berarti.Aktivitas warga masyarakat berjalannormal. Sementara, BPBD bersamainstansi terkait masih memantaukondisi di lapangan.

Sebelumnya, pada Rabu (11/4),Simeulue diguncang dua gempa besar,8,5 SR dan 8,1 SR. Guncangan gempabahkan dirasakan di hampir seluruhPulau Sumatera. Gempa memang tidakmenimbulkan tsunami yang dikha-watirkan, meski demikian 10 nyawamelayang akibatnya. Korban nyawaterbanyak ada di Kabupaten Aceh Besaryakni enam orang. Mereka meninggalkarena sebab yang sama sakit jantung.

G u n c a n g B a n t e nG u n c a n g B a n t e nG u n c a n g B a n t e nG u n c a n g B a n t e nG u n c a n g B a n t e nGempa bukan hanya terjadi Aceh,

namun juga mengguncang KabupatenPandeglang, Provinsi Banten, Minggu(15/4) dini hari. Gempa berkekuatan6,0 skala richter itu sempat membuatwarga panik.

Pusat gempa berada di 95 kilometerbarat daya Kabupaten Pandeglang atauselatan Ujung Kulon, dengan keda-laman 10 kilometer.

Menurut Kepala Pusat Data Infor-masi dan Humas Badan Nasional Pe-nanggulangan Bencana (BNPB), Suto-po Purwo Nugroho, gempa tersebut

merupakan gempa subduksi. Cirinyaterlihat dari arah jurusan gempa yangdi atas 300 derajat kedalaman lebih dari40 km dan mekanismenya sesar naik(thrust).

"Gempa-gempa ini membuktikanbahwa subduksi di Selat Sunda secaratektonik aktif. Dan adanya daerahkekosongan kegempaan (seismic gap)di bagian barat daya (Selat Sunda) yangberpotensi menghasilkan bencanakembali di masa depan. Masyarakatdiwajibkan untuk terus waspada,"sebut Sutopo.

Data BNPB hingga pukul 08.15WIB, belum ada laporan kerusakanakibat gempa.

Di Jakarta, guncangan gempa itujuga terasa cukup kuat selama kuranglebih 20 detik. Sejumlah warga yangberada di lantai dua ke atas berham-buran keluar ketika gempa terjadi.

Mafluhah, warga Pamekasan me-ngatakan meskipun gempa cukup sing-kat. Namun kejadian itu sudah mem-buat panik. "Kebetulan di masjid, wargaberkumpul mau shalat subuh, tetapitiba-tiba ada guncangan keras sehinggawarga berhamburan keluar masjid,"katanya. Sementara itu, Fauzi Ahmadjuga merasakan getaran gempa. "Istrisaya langsung menjerit, kemudian sayabawa keluar rumah, takut ada gedungyang runtuh," ungkapnya.

Meskipun tidak ada korban dalamkejadian ini, warga masih tetap was-pada. "Saya bangunkan semua keluargadan tidak boleh ada yang berada didalam rumah, takut ada gempa su-sulan," tutur Fauzi. ( d t c( d t c( d t c( d t c( d t c,,,,,v i vv i vv i vv i vv i v,,,,,i n k )i n k )i n k )i n k )i n k )

Sambungan hal 1 162 Rumah

Husein Mohi di Gedung DPD RI,Jakarta beberapa waktu lalu.

Sulit dibantah, lanjutnya, perilakukorupsi di daerah hanyalah meneladaniperilaku korupsi di pemerintahanpusat. Mulai cara pengambilan kebi-jakan, cara mencari celah hukum yangmenguntungkan pelaku korupsi, caramark up, hingga cara mengambil feeproyek. ’’Semuanya contoh dari pusat,’’tegas Elnino.

Menurut Elnino, para pengelolakeuangan di Pemda tidak memilikilatar pendidikan akuntan. Untuk itu,perlu adanya upgrade melaluilembaga pendidikan keuangan. Selainitu, adanya ’ ’turbulensi’ ’ aturanpengelolan keuangan daerah. Pera-turan pengelolan keuangan daerahyang terus berubah hingga saat inimasih mencari format terbaik. ’’Jugaterdapat peraturan yang tidakterintegrasi dengan tepat,’’ paparanggota DPD RI asal Provinsi Go-rontalo ini.

Sambungan hal 1 173 Kepala

mengikuti ujian. Hal ini dilakukan gunamengurangi risiko kebocoran soalujian. "Kalau terjadi kekurangannaskah soal ujian, bisa dicarikan kesekolah lain,” ujar anggota BadanStandar Nasional Pendidikan, MunginEddy Wibowo, kemarin.

Jika sekolah lain juga tak memilikinaskah, maka bisa dicari ke tingkatkabupaten/kota. “Jika tidak memung-kinkan, maka di-fotocopy, tapi harusdisaksikan oleh panitia dan pengawas

ujian,” katanya. Dengan begini, Edyoptimis tidak akan terjadi kebocoransoal. Bagi peserta ujian yang belummenerima naskah soal pada saat ujian,maka akan diberi tambahan waktu.Pasalnya hal ini merupakan kesalahanpanitia pelaksana ujian sehingga jangansampai siswa yang dirugikan.

Dia mengimbau para siswa yangakan menghadapi ujian nasional untukdapat memahami materi dengan baik,percaya diri dengan apa yang sudah

dipelajari. “Jangan terpengaruh hal-halyang justru merumuskan, misalnya isubocoran soal yang beredar,” imbuhnya.

Siswa diharap tenang dan jangancemas dengan menganggap ujiannasional adalah hal menakutkan. Munginmenyebut di sinilah peran guru untukmemberikan sistem pembelajaran yangbaik agar siswa percaya diri. Hal ini bisaditempuh dengan melaksanakan ujianharian, semesteran, atau rajin memberilatihan soal.(wan/(wan/(wan/(wan/(wan/rpk)rpk)rpk)rpk)rpk)

Sambungan hal 1 Siswa Harus

Main Judi, Lima OknumBrimob Ditangkap

J A K A R T A — J A K A R T A — J A K A R T A — J A K A R T A — J A K A R T A — Lima oknum BrimobKelapa Dua, Kota Depokn ditangkappolisi dalam sebuah penggerebekan dilokasi judi sabung ayam dekat rumahWalikota Depok, Minggu (15/4).

Informasi di lapangan, kelimaoknum tersebut tertangkap bersama18 warga sipil yang biasa bermain judisabung ayam di Kampung Kelapa Dua,Tugu, Cimanggis, Depok, sekitar 200meter dari kediaman Walikota DepokNur Mahmudi Ismail.

Selain 23 tersangka, dari lokasi itupolisi menyita 15 ekor ayam dan belasansepeda motor. Sebanyak 18 warga sipiltelah ditahan di Mapolsek Cimanggis.Sementara 5 oknum Brimobdiserahkan ke kesatuannya untuk

pemeriksaan lebih lanjut.Kepala Seksi Profesi dan

Pengamanan (Propam) Brimob KelapaDua, AKBP Sudaryo berjanji pihaknyaakan menindak tegas oknum tersebutjika benar-benar melanggar hukumdan kedisiplinan.

"Ada lima anggota yang terindikasiterlibat judi sabung ayam. PropamMako Brimob akan mengambil lang-kah-langkah. Hari ini (kemarin), libur.Esok, Senin, Propam akan memrosesmereka," kata Sudaryo melalui pon-selnya, Minggu (15/4).

Mengenai sanksi kepada anggotayang indisipliner, kata Sudaryo, akanditentukan dalam proses persidangankomando nantinya.

"Ya, soal sanksi nantilah kita lihatseobjektif mungkin. Kami tentunyasangat konsen dengan menjaga kedi-siplinan anggota," lanjutnya. Ke-5oknum tersebut berasal dari beberapakesatuan komando pelopor.

Kapolresta Depok, Kombes PolMulyadi Kaharni menyatakan, peng-gerebekan itu dilakukan untuk me-respon keluhan warga sekitar. Judisabung ayam itu diperkirakan sudahberlangsung selama 5 bulanterakhir.

"Ini murni penegakan hukum.Laporan dari warga, ada penjudi disitu,ya kita bina. Memberantas judi adalahsalah satu dari tugas kepolisian," ujar-nya. (d tc)(dtc)(dtc)(dtc)(dtc)

K P K D i m i n t a P r o a k t i fK P K D i m i n t a P r o a k t i fK P K D i m i n t a P r o a k t i fK P K D i m i n t a P r o a k t i fK P K D i m i n t a P r o a k t i fKomisi Pemberantasan Korupsi

(KPK) harus lebih proaktif meng-akomodir laporan-laporan dugaankorupsi dari masyarakat, khususnya,dugaan korupsi yang dilakukan kepala-kepala daerah dengan nilai kerugiannegara lebih dari Rp1 miliar.

Koordinator Divisi MonitoringHukum dan Peradilan ICW, Febri Dian-syah mengaskan, KPK harus lebihresponsif dalam menangani kasus-kasus korupsi di daerah. Dalam halpelaksanaannya, bisa berbagi antarakejaksaan dengan KPK.

Misalnya kasus di Sitobondo, JawaTimur, kata Febri, di mana masyarakatmeminta agar kasus itu ditangani KPK.

"Akhirnya dibagi, KPK tanganikasus kepala daerahnya, sedangkanjaksa kasus lainnya," katanya.

Oleh karena itu, imbuhnya, KPK bisamemfokuskan diri untuk melakukanpenyidikan kasus dugaan korupsi parakepala daerah, namun tetap menge-

depankan supervisi dan koordinasi dalamkasus-kasus lainnya di daerah. Sementaraitu, Presiden Lumbung Informasi Rakyat(LIRA), HM Yusuf Rizal mendesak KPKagar segera menindaklanjuti laporan masya-rakat terkait kasus-kasus dugaan korupsiyang dilakukan kepala-kepala daerah.

Walaupun kepala daerah memilikihubungan erat dengan partai politik,KPK harapnya tidak tunduk terhadappesanan parpol. "Seharusnya KPKsekarang menunjukkan giginya. Ja-ngan mau menerima pesanan-pesanandari Parpol. Jika ada laporan dari ma-syarakat dan sudah memiliki bukti awal,KPK harus proaktif," ujarnya.

KPK sendiri mengatakan akan te-tap menindaklanjuti laporan dugaankorupsi yang dilakukan kepala daerah.Namun, tentunya pihak KPK akanmempelajari kasusnya terlebih dahulu.

"Semua laporan yang masuk ten-tunya akan ditindaklanjuti," ujar JuruBicara KPK, Johan Budi saat dikonfirmasiwartawan, kemarin. (dtc(dtc(dtc(dtc(dtc,,,,,kom)kom)kom)kom)kom)

Prajurit Jangan Beraksi SendiriJ A K A R T A — J A K A R T A — J A K A R T A — J A K A R T A — J A K A R T A — Kapuspen TNILaksamana Muda Iskandar Sitompulmenegaskan, prajurit TNI tidak bolehbertindak sendiri di luar jalur komando.TNI siap membantu polisi menanganikasus itu, termasuk penyerangan olehgerombolan pesepeda motor yangdiduga melibatkan oknum TNI.

Gerombolan pengendara sepedamotor mengamuk di sejumlah lokasi diJakarta, Jumat (13/4) pukul 01.00hingga 03.30. Akibatnya satu orangmeninggal, beberapa orang luka-luka,dan dua sepeda motor dibakar. Selainitu, terjadi penjarahan barang-barang,seperti sepeda motor dan ponsel.

Menurut Iskandar, pihaknya masihmenyelidiki dugaan keterlibatan oknumTNI dalam kasus penyerangan olehgerombolan ini. ”Ada dua prajurit TNIyang menjadi korban luka tembak. Kasusitu ditangani Polres Jakarta Pusat,didukung Polisi Militer dan PolisiMiliter Angkatan Laut. Prajurit yangterkena luka tembak sedang ditangani diRSPAD Gatot Soebroto,” kata Iskandar,kemarin. Hal senada disampaikanKepala Polda Metro Jaya InspekturJenderal Untung S Rajab. ”Apabila daripihak kelompok bermotor itu ada(pelaku) dari pihak TNI, kami akantangani bersama TNI. Kami akanmencegah dan menindak,” kataUntung.

Menurut Untung, dari hasil analisiskepolisian yang bukan menjadi buktihukum, penyerangan yang dilakukankelompok bermotor kemarin terkait duakasus sejenis sebelumnya. Polda jugamemasukkan segala kemungkinanpelaku, termasuk kemungkinan pelaku-nya dari anggota TNI.

K a i t a n P e r i s t i w aK a i t a n P e r i s t i w aK a i t a n P e r i s t i w aK a i t a n P e r i s t i w aK a i t a n P e r i s t i w aMenurut Kepala Bidang Humas

Polda Metro Jaya Komisaris BesarRikwanto, pada 24 Maret dini hari jugaterjadi pengeroyokan yang menye-babkan tewasnya Kelasi 1 Arifin Siriholeh sekelompok orang di Jalan Benya-min Sueb, Pademangan, Jakarta Utara.Salah seorang tersangka pembunuhArifin sudah ditangkap di Jakarta Utara,Senin lalu.

Menurut Rikwanto, kepolisianmenganalisis ada kaitan peristiwapenyerangan kelompok bermotorJumat lalu dengan dua penyerangankelompok bermotor pada Sabtu danMinggu pekan lalu.

Hal itu disimpulkan dari keteranganpara saksi yang terdiri dari korban luka-luka dan warga masyarakat yang melihatperistiwa tersebut. Para saksi, antaralain, mengatakan, penyerang memilikiciri-ciri yang sama, yakni berbadantegap, berambut cepak, dan menyerangorang yang tengah berkelompok.

Rikwanto membenarkan anggotakelompok bersepeda motor yang mela-kukan penyerangan pada Jumat dini haribanyak yang menggunakan pita kuningdi lengan. Sementara pada dua penyera-ngan sebelumnya, pelaku mengecat ba-gian di bawah mata dengan warna putih.

Kepala Satuan Reserse KriminalPolres Jakarta Pusat Ajun KomisarisBesar Hengki Haryadi mengatakan,pihaknya masih menyelidiki penye-rangan ini. Seorang polisi juga menjadikorban pemukulan gerombolan ini diJalan Pangeran Jayakarta.

KKKKK e l o m p o k Te l o m p o k Te l o m p o k Te l o m p o k Te l o m p o k Te r l a t i he r l a t i he r l a t i he r l a t i he r l a t i hKriminolog Universitas Indonesia,

Prof Adrianus Meliala dan Prof Mus-tofa, yang dihubungi terpisah, mendu-ga, serangan gerombolan bermotor itutidak dilakukan oleh geng motor, tetapioleh sekelompok orang terlatih.

Peristiwa itu, kata Adrianus, me-nunjukkan para pelaku sudah meng-abaikan kemampuan dan kewibawaannegara dalam menegakkan hukum. Disisi lain, ada kesan para penegak hukummemberi ruang balas dendam danmembiarkan para pelaku melakukanpengadilan jalanan.

”Saat terjadi pengeroyokan yangmenyebabkan seorang kelasi AngkatanLaut tewas, polisi seharusnya sudahmenghitung kemungkinan tindakanbalas dendam dan menyiapkan anti-sipasinya,” ujar Adrianus.

Ia mendesak Kapolri dan KapoldaMetro Jaya menyatakan mengecamkejadian itu dan akan menuntaskankasus tersebut tanpa pandang bulu.”Pernyataan seperti itu penting seba-gai isyarat agar jajaran polisi di lapanganbekerja serius,” ungkapnya.

Mustofa berpendapat, di luar ke-lompok penggemar sepeda motor tua,geng motor yang ada di Indonesiaumumnya berkelompok dalam satumerek sepeda motor. Padahal, gerom-bolan penyerang menggunakan duamerek sepeda motor. Melihat polanya,kelompok ini bisa dari anggota ataumantan anggota TNI, polisi, ataukelompok satuan tugas organisasimassa. ”Mereka merancang serangandengan matang dan tahu kapan wilayahtarget kosong dari polisi,” ujar Mustofa.

Sosiolog Imam Prasodjo mengatakan,untuk menangani kasus geng motor,perlu identifikasi jelas profil, tujuan, danmotif mereka. ”Secara sepintas, profilmereka adalah anak-anak muda yangbaru berproses, memiliki banyak energi,visi masih longgar, dan menghendakiidentitas. Menjadi persoalan karenamereka masuk ke dalam identitas grupyang salah,” ujarnya. (dtc ,kom)(dtc ,kom)(dtc ,kom)(dtc ,kom)(dtc ,kom)

CMYK CMYK

CMYK

Senin, 16 April 2012HARGA ECERAN Rp2.000,-

HARGA LANGGANAN Rp52.500,-

UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM

Oleh: Amir Yunus dan Zaki Setiawan, Liputan Batam

Kembangkan AmanahBersambung ke hlm 10

Komisioner KPID Kepri

Hos Arie Ramadhan Sibarani SH MH

Komitmen IntegritasBangsa

Ismeth: Perbaiki DrainaseAtasi Banjir di Batam

BABABABABATTTTTAM CENTRE —AM CENTRE —AM CENTRE —AM CENTRE —AM CENTRE — Persoalan banjir yangbelakangan ini menjadi momok masyarakat KotaBatam sebenarnya bisa cepat teratasi. Kuncinya,perbaiki sistem drainase di daerah ini.

Demikian disampaikan mantanGubernur Provinsi Kepri IsmetAbdullah. Kata dia, masalah banjir diBatam hanya soal teknis dan bukanpersoalan yang rumit. Pemko Batamdan juga Badan Pengusahaan (BP)Batam harus cepat-cepat memper-baiki dan menyempurnakan kembaliberbagai infrastruktur yang rusak didaerah ini, khususnya drainase.

"(Banjir) ini hanya persoalanteknis, bisa diatasi dengan mem-perpaiki dan menyempurnakan in-

frastruktur (drainase) yang belumberfungsi secara baik," ujar mantanpimpinan Otorita Batam ini ditemuidalam acara pelantikan PengurusLembaga Adat Melayu (LAM) KotaBatam di Gedung Nong Isa BatamCentre, Sabtu (14/4) malam.

Selain itu, ucap Ismeth, yang takkalah penting adalah melakukanmaintenance yang baik dan ber-

Ismeth: PerbaikiBersambung ke hlm 10

Kembangkan Amanah,Jaga Budaya Melayu

Pengurus LAM Batam DilantikB A T A M C E N T R E —B A T A M C E N T R E —B A T A M C E N T R E —B A T A M C E N T R E —B A T A M C E N T R E — Pe-ngurus Lemabaga Adat Melayu(LAM) Kota Batam masa khid-mad 2011-2016 dibawah koman-do Datok Drs H Nyat Kadir di-lantik, Sabtu (14/4) di GedungLAM Nong Isa oleh Ketua LAMProvinsi Kepri Datok AbdulRazak. Pelantikan tersebut di-ramaikan dengan peluncuranbuku karya Nyat Kadir sertapengukuhan buah kuli kembojedan epok-epok sebagai makanankhas Melayu.

Dalam sambutannya di depanpara Raja, Datok, Datik serta paraundangan, Nyat berjanji akanmengembangkan amanah untukmenjaga budaya Melayu. Itusesuai dengan yang diamanatkandalam tugas dan fungsinya selakuKetua LAM Kota Batam.

Sedangkan di buku bertajuk"Adat Istiadat Perkawinan Me-layu Batam" tersebut, Nyat kadirbertutur tentang seluk-belukpelaksanaan pernikahan dalamadat Melayu. Menurutnya, bukuini penting dalam kondisi ma-syarakat Batam saat ini.

Hal itu didasari oleh banyak-nya budaya dari luar daerah keBatam membuat perkawinanmasyarakat Melayu Batam me-ngalami pergeseran dan telahmenimbulkan kebingungan ma-na adat perkawinan Melayu Ba-tam yang sebenarnya.

"Buku ini dimaksudkan un-tuk menyeragamkan kembaliadat perkawinan Melayu Batam,yang akhir-akhir ini mengalami

banyak intervensi dari adatistiadat daerah luar," ujar Nyatdalam sambutannya usai prosesipelantikan.

Buku itu, kata dia, ditulis dariberbagai dokumentasi perka-winan adat Melayu Batam yangberhasil dikumpulkan. Denganharapan buku tersebut, nantinyaakan menjadi dokumentasi pen-ting bagi generasi Melayu diBatam.

Pada kesempatan itu, Wali-kota Batam Ahmad Dahlan yangbergelar Datok Setia Amanahmengatakan, keberadaan KotaBatam tidak bisa dipisahkan de-ngan keberadaan budaya Melayu.Itu lantaran kelahiran Batam taklepas dari kerja keras para Raja,Datok dan Datik. Baik dalamupaya perjuangan fisik maupundari upaya membangunan ke-budayaan sebagai landasan hidupmasyarakat kala itu.

Hal sama diamanatkan olehGubernur Kepri HM Sani danKetua LAM Provinsi Kepri Datok

"Senangnya Dapat Hadiah...!"Senam HK dan Askes Meriah B A T A M C E N T R E B A T A M C E N T R E B A T A M C E N T R E B A T A M C E N T R E B A T A M C E N T R E —————

"Aduh, senangnya dapat ha-diah...!." Itulah ungkapan yangdisampaikan oleh sejumlah ko-munitas Bugar Haluan Kepriketika menerima doorprize padasenam Bugar Haluan Kepri ber-sama PT Askes (Persero) CabangBatam, Minggu (15/4) di MegaWisata Ocarina. Bahkan, Us-niwati, warga Bengkong yangpagi kemarin menjadi pesertapaling beruntung karena men-dapatkan hadiah utama berupasatu sepeda gunung, tidak dapatmenyembunyikan rasa gem-biranya.

"Saya tak menyangka. Pada-hal, pagi tadi (kemarin) masih

berpikir untuk datang kemari.Eh, nggak tahunya dapat sepe-da," ucapnya dengan wajah gem-bira.

Senam Askes Batam bersamaHaluan Kepri kemarin memangterasa cukup meriah. Keme-riahan terlihat dari banyaknyapara peserta yang mencapai se-kitar 450 orang. Lalu usai senam,ada sarapan sehat yang dise-diakan PT Askes. Termasuk la-yanan kesehatan gratis yang jugadiberikan PT Askes dan RumahSakit Awal Bros (RSAB) Batam.

Pemimpin Redaksi Haluan

Senangnya DapatBersambung ke hlm 10

LAHIR dan besar di Jakarta, pria kelahi-ran 22 Juli 1981 ini mengaku priha-

tin dengan kondisi penyiaran di

Kepri yang terkesan telah "dijajah"lembaga penyiaran asing.

"Provinsi Kepri mempunyai

banyak daerah kepulauan yangmasih terpencil dan belum mem-peroleh informasi, akibat tidak bisa

dijangkau sinyal televisi baik lokalmaupun nasional," ujar penjabatKoordinator Bidang Hukum dan

Perizinan Komisi Penyiaran Indo-nesia Daerah (KPID) Kepri ini.

Sebagai anggota KPIDKepri periode 2011-2014, jebolan S2 IlmuHukum UniversitasLampung ini bertekadmewujudkan lembagapenyiaran yang ada diKepri profesional danberkualitas. Dengan

Komitmen IntegritasBersambung ke hlm 10

CECEP/HALUAN KEPRI

PELANTIKAN LAM — Sejumlah tokoh di Provinsi Kepri didampingi Gubernur Kepri HM Sanimemasuki ruangan di Gedung LAM Nong Isa Batam Centre, Sabtu (14/4). Pelantikan ditandaidengan penandatanganan naskah pelantikan oleh Ketua LAM Kata Batam terpilih Nyat Kadir.

FERY

INSTRUKTUR memandu gerakan pada senam Bugar HaluanKepri dan Askes Batam, Minggu (15/4) di Ocarina.

M E T R O B A T A M10Senin, 16 April 2012

Sambungan hal 9 Ismeth: Perbaiki

Sambungan hal 9 Senangnya Dapat

kesinambungan terhadap infra-stuktur penyangga terjadinyabanjir. Karena kalau tidak, mes-kipun ada pembangunan drai-nase baru, tetap akan sia-sia.

"Maintenance infrastruk-turnya juga harus menjadi per-hatian, jangan asal dibangun laludilupakan perawatannya," ka-tanya.

Menurutnya, percuma se-buah infrastruktur dibuat se-bagus mungkin tapi tidak ada

keseriusan merawat. Selain pe-merintah, masyarakat Kota Ba-tam pun diimbau untuk bersa-ma-sama merawat, salah satunyadengan tidak membuang sampahke saluran air.

J e m b a t a n A m b r u kJ e m b a t a n A m b r u kJ e m b a t a n A m b r u kJ e m b a t a n A m b r u kJ e m b a t a n A m b r u kSementara itu, hujan deras

yang mengguyur kawasan Mang-sang, Seibeduk, Sabtu (14/4) lalutelah membuat ambruk jembatanpenyeberangan anak sekolahmenuju SDN 006 Mangsang.

Jembatan dari kayu balok danpapan yang berukuran sekitar2x4 meter itu berdiri di atas paritutama Kavling Mangsang.

Setiap hari, jembatan yangmenghubungkan perumahan PuriAgung dan Kavling Mangsang itumenjadi akses para siswa ke sekolah.

Ketua RW Mangsang NurdinAriyanto mengatakan, jembatanpenyeberangan itu merupakansatu-satunya akses terdekatsiswa yang tinggal di perumahan

Puri Agung dansekitarnya me-nuju ke se-kolah. Jem-batan ini jugasering digu-nakan masya-rakat sekitaruntuk men-dapatkan la-yanan kese-hatan dari pus-kesmas pem-bantu.

A m b r u k -nya jembatan,maka akses ja-lan menuju se-kolah dan pus-kesmas pem-bantu semakinjauh. Warga ha-rus memutarmelalui jalanraya yang jarak-nya lebih jauhdan berbahayabagi anak-anak

sekolah di saat lalulintas padat.Menurut Wakil Ketua Lembaga

Pemberdayaan Masyarakat (LPM)Mangsang, Hubertus LD,ambruknya jembatan itu akibattidak mampu menahan derasnyaterjangan air yang meluap dari paritutama. Parit dengan kedalamansekitar dua meter dan lebar sekitar2,5 meter ini sudah tidak mampulagi menampung debit air di KavlingMangsang dan sekitarnya.

Selain kedalamannya sudahmulai dangkal, dinding parit jugatidak dibangun batu miring. Se-hingga tanah yang ada di kanankiri parit selalu tergerus danmembuat parit menjadi dangkal.

"Setiap musrenbang (mu-syawarah perencanaan pem-bangunan) selalu kita usulkanagar dibangun jembatan per-manen dan batu miring untukdrainase. Namun sampai se-karang tak kunjung mendapatkanperhatian dari pemerintah. Pada-hal kondisi jembatan dan drai-nase sudah sangat membaha-yakan bagi anak-anak dan ma-syarakat sekitar," ujarnya.

Ahmad, warga sekitar SDN 006Mangsang juga menyayangkanlambannya respon pemerintahdengan kondisi ini. "Jika hujan de-ras, air juga menggenang di halamansekolah SDN 006 yang memilikisekitar 1.300 siswa tersebut. kalausudah begitu, tidak bisa lagi anak-anak melaksanakan kegiatan luar se-kolah, seperti upacara ataupun olah-raga," ujarnya.***

Sambungan hal 9 Kembangkan Amanah

Mengkonkritkan Ide "Kepri Boulevard"Oleh: DR H Syamsul Bahrum (PhD)

SUATU ide cemerlang dari Guber-nur Kepulauan Riau (Drs HM Sani)

muncul dari Kedai Kopi Pagi SoreKota Tanjungpinang tentang pem-bangunan Boulevard di Jalan Mer-

deka dan sekitarnya. Pemikirankonstruktif-inovatif akan pengem-bangan zonasi sentral perkotaan

(downtown) Tanjungpinang iniharus segera diwujudkan.

Idealnya "grand and detailed

design" sudah bisa disusun olehPemerintah Kota Tanjungpinangdimasukkan pada perubahan ang-

garan (APBD-P-2012). Sedangkanpembangunannya dapat dilaksan-akan di tahun 2013 melalui "dual

funding "APBD Provinsi Kepu-lauan Riau dan Kota Tanjungpi-

nang". Apalagi saat ini PemerintahProvinsi sedang menyusun priori-tas anggaran 2013 setelah pelak-

sanaan Musrenbang 2013 yangtelah dilakukan dan dibuka Kamis,12 April 2012 lalu. Pembangunan

ini masuk dalam skenario "granddesign" jangka pendek perkotaan(2012-2013) disamping skenario

pembangunan fisik mega-projekjangka menengah di Dompak,Senggarang dan penataan ka-

wasan pantai dan pelantar (outerring floating roads) jaringan jalan

lingkar luar dan pemusatan pem-bangunan jalan layang lingkardalam (artery flyover inner ring

road) sampai menuju ke Bandaradan tahap berikutnya perluasanbadan jalan bebas hambatan (high-

way) ke Kijang.Kita harus mensuskeskan

pemikiran yang sederhana tetapi

memiliki implikasi yangsangat besar bagi menga-

ngkat wajah dan darjahKota GurindamTanjung-pinang metropolis ini.

Pemikiran Bapak Guber-nur tentang pemban-gunan "Kepri Boulevard"

di Tanjungpinang ini bisaditidaklanjuti dengan perenca-naan detail project mencakup: (1).

Pembentukan Tim dan sekaligusPengelola Kawasan Kepri Boule-vard yang juga melibatkan asosia-

si pengusaha dan masyarakat lain-nya, (2). Penentuan batas Boule-vard. Tahap awal jalan Merdeka

dan Tengku Umar yang tidak bolehdimasuki semua kendaraan darijam 06.00 pagi sampai 03.30

malam. Tahap berikutnyaJalan Bintan, Pos dan jalan

sekitarnya. (3). Hal ini se-jalan dengan rencanaPemko Tanjungpinang

membangun Gedung Per-pakiran yang idealnyadibangun 8 lantai agar

bisa memuat sampai1.000 kendaraan roda empat dan2000 kendaraan roda dua. (4).

Kaki-lima, badan jalan didesainulang dengan tekel, keramik,dibuat "mini garden", pos penga-

manan, air mancur, pargola untuksantai, kursi publik dll. (5). Pemban-gunan pintu gerbang Kepri Bou-

levard di t iga alur masukmasyarakat (Jalan Merdeka, Samp-ing Kelenteng, dan Pasar). (6). Agar

pembeli, penjual dan masyarakatdapat nyaman (tidak panas dan

kehujanan), maka sepanjang KepriBoulevard dibuat "canopy". "Citycanopy" ini menyambung antar

atap toko dan dibuat dengan ket-inggian minimal 15 meter (7).Toko-toko diwajibkan mengecat

ulang dengan warna-warni yangpenentuan warna, kualitas catditentukan oleh Tim dan jika bisa

dianggarkan dalam APBD 2013.(8). Pemerintah Kota memasanglampu hias, lampu jalan artistik

baik di gerbang sepanjang jalandan pemilik toko menyediakanperencanaan lampu sedangkan

biaya pemasangan, perawatan danaliran dibebankan dalam APBD(Provinsi dan Kota). Disain lampu

dirancang untuk antisipasi haribesar keagamaan (Lebaran,Krimes, Imlek, dll) serta hari besar

(Kemerdekaan HUT Kepri, HUTKota Tanjungpinang, dll). (9). Pe-

milik toko disarankan membukausahanya sampai malam minimaltutup (21.00 wib). Kemudian di

sepanjang Kepri Boulevard diatasjam 21.00 wib diberi kesempatanpedagang kaki lima untuk berjua-

lan. Tentang titik alokasi PK-5, je-nis jualan, dan jumlah pedagangdibatasi atau diatur. Sedangkan

jam jualan dibatasi sampai dengan03.00 pagi (03.30 sampai 05.30waktu pembersihan lokasi). Pe-

merintah menyediakan gerobakjualan secara permanen yang me-miliki desain artistik dan ada yang

bisa mobil.Insya Allah pemikiran kreatif

Bapak Gubernur Kepri untuk mem-

bangun semacam Kepri Boulevarddapat diwujudkan dan minimaldana yang dibutuhkan tidak lebih

dari Rp.8 miliar (2012 didesain Rp.500 juta dan pembangunan fisik2013 Rp.7,5 miliar). Amin***

Abdul Razak. Kata Sani, adanyaLAM di setiap kabupaten/kota,maka budaya Melayu dapat ter-pelihara dengan baik.

"Keberadaan LAM telahmembantu masyarakat Kepri,untuk menjaga ciri khas ma-syarakat Melayu di Kepri ter-

pelihara dengan baik," ujar Sani.Dalam acara yang dihadiri

sejumlah tokoh penting di Kepriitu, diisi dengan sejumlah ke-giatan yang sangat kental nuan-sa Melayunya.

Di awal kegiatan, setelahtarian selamat datang, disambungdengan pembacaan syair yangberisikan petuah dan nasehat.

"Sesama kite jangan berdus-te, baru bisa tercapai segala cite-cite, jauhkan diri dari sifat khia-nat, sesama kite beri nasehat,"demikian penggalan syair yangdilantumkan oleh Raja Muh Zendengan Wan Rabbah di hadapanhadirin.

Setelah pelantikan, Nyat Ka-dir lantas ditepungtawari olehsembilan tokoh di Provinsi Kepri.Hadirin juga disuguhkan denganpertunjukan Teater Bangsawandengan lakon "Pendekar BujangLapok" yang dimainkan olehsejumlah pengurus LAM KotaBatam. Bujang Lapok berkisahtentang sejarah seorang pemim-pin dahulu kala yang penuh de-ngan pesan-pesan moral, dimanapemimpin dituntut selalu bijakdalam memimpin masyarakat-nya. (ays)(ays)(ays)(ays)(ays)

Kepri, H Ahmad Zulkani ketikamemberikan sambutan usai se-nam mengatakan, Haluan Kepridan PT Askes berusaha mem-berikan yang terbaik untuk ma-syarakat Batam. Salah satunyamelalui senam sehat tersebut.

"Manfaatkanlah kegiatan iniuntuk meningkatkan kesehatan.Dan Askes sangat mendukungkegiatan ini. Semoga kerjasamadalam meningkatkan taraf ke-sehatan ini dapat terus berlanjut.Dan kesehatan masyarakat bisa

meningkat," ucap Zulkani.Dalam kegiatan yang dimulai

pukul 06.00 hingga 08.00 WIBtersebut, sejumlah unsur manage-men PT Askes (Persero) cabangBatam hadir dan berolahraga bersa-ma, antara lain, Kasie Keuangan danUmum, Pranowo, Kasie Kepeser-taan, Sri Luviyanti, MauchensiaSeptrina, Apoen Mastur, Rahim,karyawan dan staf termasuk sejum-lah tim kerja Haluan Kepri.

Seperti biasa, senam kemarindipandu oleh instruktur dari sang-

gar senam Aries Batam, pimpinanSiti Muslihat. Pada senam kemarin,sejumlah gerakan diberikan padaseluruh peserta, diantaranya, se-nam jantung sehat, senam aerobik,dan gerakan senam lainnya.

Mauchensia Septrina, panitiadari PT Askes mengatakan, keg-iatan yang diselenggarakan itumerupakan program bulananyang ada pada PT Askes (Perse-ro) Cabang Batam.

"Kita berharap, dengan adanyakegiatan ini, makin mendekatkan

Askes kepada seluruh masyarakat,khususnya di Batam. Dan apa yangdilakukan ini, merupakan salah satuwujud kepedulian PT Askesdalam ikut serta meningkatkantaraf kesehatan masyarakat. Danikut mendukung program kese-hatan yang dicanangkan pemer-intah," jelasnya.

Di akhir acara, unsur man-agemen PT Askes Batam dan danPimpinan Redaksi Haluan Kepriserta pemenang utama berfotobersama. ( fhy)( fhy)( fhy)( fhy)( fhy)

tetap berlandaskan pada aturanhukum yang berlaku.

Ini merupakan komitmenkuat mantan Sekretaris PD Pe-muda Muhammadiyah Kabupat-

en Lampung Selatan tersebutuntuk memperjuangkan kedaul-atan dan integritas bangsa. Meng-ingat peran besar yang dimilikilembaga negara ini dalam pemer-

ataan informasi nasional yangmasih didominasi media penyia-ran asing, khususnya di wilayahperbatasan.

Melalui peran besar yang di-

miliki, kata dia, lembaga penyiar-an juga harus mampu ikut mem-berikan kontribusi nyata ter-hadap pembangunan di ProvinsiKepri. ( w a n )( w a n )( w a n )( w a n )( w a n )

Sambungan hal 9 Komitmen Integritas

M E T R O B A T A M11 Senin, 16 April 2012

CMYK

CMYK

Oleh: Amir, Liputan Batam

Jodoh Boulevard Sarang Preman

Korban PerampokanMasih Trauma

NONGSA — Fitri Trilestari (28), pekerja di Vihara PurnamaMahayana di jalan Damai blok A nomor 28, Sambau, Nongsamengaku masih trauma atas peristiwa perampokan, Kamis

(12/4) dini hari lalu."Takut mas. Apalagi kalau menjelang malam," kata Fitri,

wanita asal Jawa Tengah ini kepada wartawan.

Ia yang baru tiga bulan bekerja di Vihara itu, tidakmembayangkan kejadian perampokan itu dialaminya.Namun ia dan temannya yang lain yakni Ardi (25), Wiwik

(27), Jumadi (17), Yuswanto (22) dan Ameng (64) masihbersyukur tidak mendapat perlakukan semena-mena daripara pelaku.

Bendahara di Vihara, Abu mengaku kecewa denganpenanganan yang dilakukan penyidik Polsek Nongsa.Dimana ketika pihaknya melaporkan kejadian

perampokan ini, katanya, mendapatkan perlakuan yangtidak baik. Namun sejauh ini, katanya, belum ada rencanauntuk melapokan anggota Polsek tersebut ke Bidang

Profesi dan Pengamanan (Propam)."Belum ada rencana. Kita lihat nanti saja. Melapor

sebagai korban saja dipersulit, apalagi kita melaporkan

polisi juga. Waktu kita habis sia-sia," kata Abu.Untuk diketahui, komplotan orang yang tidak dikenal

merampok Vihara Purnama Mahayana di Kavling Nongsa

Jl Damai Blok A no 28, Kamis (12/4) dinihari sekitar pukul03.30 WIB. Pelaku menggunakan sebo langsungmenodongkan senjata tajam (sajam) dan mengancam

penghuni dan penjaga rumah ibadah tersebut. (doz)

BABABABABATUTUTUTUTUAMPAMPAMPAMPAMPAR — AR — AR — AR — AR — Aparat kepolisian dalamwaktu dekat melakukan razia di Jodoh Boule-vard untuk menekan angka kriminalitas.Soalnya di kawasan itu merupakan lokasi yangdijadikan sarang preman.

"Jodoh Boulevard tidak bolehmenjadi sarang preman, untuk itukita harus segera turunmelakukan razia," ujar KapolsekBatu Ampar, Kompol Zaenal Arifinsaat di Mapolsek Batu Ampar,belum lama ini.

Lebih lanjut disampaikan, ke-beradaan Taman Jodoh Boulevardsudah lari dari fungsi pertamanyaketika dibangun dulu. Dimana duludirencanakan menjadi taman wisatakota, katanya, tetapi secara perlahanberubah menjadi tempat berkumpuldan terkadang banyak preman, se-hingga kondisi tersebut cukup me-resahkan masyarakat.

"Kita ingin mengembalikan kem-bali pada fungsi semula, dan pem-benahan awal tentu dilakukan daripemulihan keamanannya," katanya.

Dalam penertiban nanti, kataZaenal, pihak Polsek Batu Amparakan turun bersama pihak Dinas

Sosial (Dinsos), camat Batu Amparserta Lurat Jodoh. Hal tersebutpenting sebagai upaya melakukanpenertiban secara menyeluruh.

"Rencananya kita akan turunsecara bersama, karena ini juga raziagabungan," ungkapnya.

Selain razia premanismen, lanjutZaenal, razia gabungan juga akanmelakukan razia praktek esek-esekterselubung yang terjadi di wilayahtersebut, karena dari laporan ma-syarakat di tempat tersebut ada be-berapa tempat yang diduga menjaditempat prostitusi terselubung de-ngan berkedok massage atau pijatkesehatan.

Nantinya, pihak-pihak yangterjaring razia akan diberikan pe-ngarahan, dan selanjutnya dise-rahkan pada Dinsos untuk mem-berikan pembinaan lebih lanjutsebelum dikembalikan kelingkungan sosial. * * ** * ** * ** * ** * *

Jalanan Berdebuh...

BANYBANYBANYBANYBANYAKNYAKNYAKNYAKNYAKNYA A A A A batu koral (batu krikil)maupun tanah bauksit mengotori badanjalan raya, mengingatkan para pengemudikendaraan, terutama roda untuk tetapberhati-hati. Batu koral dan tanah jatuhdari truk lori itu, sangat membahayakannyawa bagi pengemudi.

Coba anda bayangkan, kon-disi jalan yang kotor ketika cuacapanas, akan timbul debu yangdapat mengganggu penglihatan

kita. Begitu juga saat hujan,maka tidak terelakan jalananakan menjadi licin.

Kondisi ini diperparah

lagi, apabila banyaknya batu-batu koral juga berserakan dijalan raya. Apabila tidak ber-hati-hati, pengendara rodadua melintasi jalan tersebutakan tergelincir. Kondisi jalanraya berdebu, l icin sertapenuh dengan batu koral ,bukan saja membuat para pe-ngemudi tidak nyaman. Tapijuga memberikan kesan bahwatidak ada kedisiplinan bagi ok-num-oknum pemilik proyek.Pada hal aturan sudah sangatjelas, ketika pemilik proyekyang akan melakukan aktifitas

seperti itu.Kedisiplinan tidak hanya

pada pemilik proyek. Tapi jugapihak-pihak terkait. SepertiPemerintah Kota, dalam hal iniDinas Perhubungan selakuregulator. Lalu sebagai penga-was di lapangan, aparat kepo-lisian. Namun kenyataan dilapangan, sama sekali tidak adatindakan yang nyata. Sehinggamuncul dugaan bahwa, adapermainan oknum di dua ins-tansi tersebut. Apakah dugaanini benar atau tidak, Walahua-lam... ( A l i M a h m u d )( A l i M a h m u d )( A l i M a h m u d )( A l i M a h m u d )( A l i M a h m u d )

EDDY/HALUAN KEPRI

PERIKSA TERSANGKA — Kiam Long atau Along, pemilik gudang penyulingan gas yangditangkap Ditreskrimsus Polda Kepri menjalani pemeriksaan di Mapolda Kepri belum lamaini. Along diduga melakukan penyulingan gas secara ilegal.

Along Tidak KantongiIzin Penyulingan

N O N G S A —N O N G S A —N O N G S A —N O N G S A —N O N G S A — Kiam Longatau Along, pemilik gudangpenyulingan gas yang di-tangkap Direktorat ReserseKriminal Khusus (Ditreskrim-sus) Polda Kepri tidak menga-ntongi izin dalam menjalankanaktivitas usahanya.

"Tidak ada izin menyulin-gan," ujar Wadir DitreskrimsusPolda Kepri, AKBP HelmiKwarta melalui Kasubdit I Di-treskrimsus Pilda Kepri, Ko-mpol Nunung S kepada war-tawan di Mapolda Kepri, be-lum lama ini.

Menurut Nunung, saat iniada dua pelanggaran yang di-lakukan Along dalam men-jalankan kegiatannya. Pertamamelanggar Undang-Undangyang mengatur tentang kon-

sumen dan Undang-UndangMigas.

"Minimal Undang-UndangMigas yang dimajukan. Danjika terbukti nantinya anca-mannya 3 tahun," ujarnya.

Saat ini, katanya, Alongsudah ditetapkan sebagai ter-sangka. Meskipun tidak ditah-an, tambahnya, Along terusmenjalani pemeriksaan secaraintensi oleh penyidik. "Ter-sangka masih tetap menjalanipemeriksaan," ujarnya.

Along yang ditemui war-tawan ketika menjalani pemer-iksaan tidak mau menjawabpertanyaan dari wartawan. Set-ibanya di lantai III MapoldaKepri, ia langsung menuju kepenyidik yang ada di ruangKasubdit I Ditreskrimsus Pol-

da Kepri.Informasi di lapangan, ak-

tivitas penyulingan Along yangterletak di Bengkong TelagaIndah, Bengkong ini sudahberjalan belasan tahun. Ia me-mang memiliki izin pendistri-busian, namun tidak mengan-tongi izin penyulingan. Kuatdugaan dalam melakukanpenyulingan itu sendiri, iamengurangi volume tabunggas yang dipasarkan ke kon-sumen.

Selain tidak mengantongiizin penyulingan, ruko yangdijadikan ajang untuk melaku-kan aktivitas penyulingan itusendiri tidak ada plang perusa-haan. Jadi perusahaan Alongini pun dikhawatirkan tidakmemiliki izin.(doz)(doz)(doz)(doz)(doz)

PP Bengkong SiapSukseskan Pembangunan

B A T A M —B A T A M —B A T A M —B A T A M —B A T A M — Majelis Pimpi-nan Anak Cabang (MPAC) Pe-muda Pancasila (PP) Bengkongsiap menyukseskan pemban-gunan khususnya di Kecama-tan Bengkong.

Sebagai organisasi yangmempertahankan nilai-nilaipancasila, PP Bengkong jugasiap menjaga keharmonisan ditengah masyarakat.

"PP Bengkong siap kapansaja memberikan bhaktinya ke-pada Bengkong.

Kapan ibu camat butuh ten-aga untuk kemajuan bangkong,kami siap turun membantu,"kata Ketua MPAC PP BengkongFeriadi Sitio usai pelantikan PPBengkong dan anak ranting PPse-Kecamatan Bengkong, Sabtu(14/4) di Bengkong Mahkota.

Pelantikan sendiri dilaku-kan oleh Carateker MPC PPBatam, Syafrizal Ganti Sitorus(Ucok Cantik), dihadiri KetuaMPW PP Banjir Simamarta, StafAhli Pemko Batam M. Yazin,Udin P Sihaloho, MesrawatiTampubolong dan Ketua PerpatBatam Ulik Kurniawan.

Staf Ahli Pemko Batam, MYasid menyambut baik tekad PPBangkong untuk menjadi dina-misator dan stabilisator pem-bangunan di KecamatanBengkong.

Katanya, tekad PPBengkong patut diberi apresia-si dan disupport. "Saya banggadengan komitmen PPBengkong ini," katanya.

Ketua MPC PP Batam, Syaf-rizal Ganti Sitorus menantangPP Bengkong jangan sekedarmengucapkan janji. Dia ber-harap, tekad itu bisa terealisasidalam program kerjanya.

Pria yang akrab di sapaUcok Cantik ini pun berharap,PP Bengkong untuk memban-gun sekretariat. "Sederhanangak masalah, yang pentingada tempat berkumpul untukmenjalankan organisasi ini,"katanya.

Ketua MPW PP Kepri, Ban-jir Simamarta menyatakan, pe-ran PP ke depan mesti terusditingkatkan. Apalagi PP tidaklagi menjadi Organisasi Ke-masyarakatan Pemuda (OKP)tapi sudah jadi OrganisasiMasyarakat (Ormas).

"Ini artinya, PP sudah milikmasyarakat," katanya. ( fur)( fur)( fur)( fur)( fur)

KETUA MPC PP Batam,Syafrizal Ganti Sitorus(pegang mikropon)melantik Feriadi Sitio(didepannya) sebagaiKetua MPAC PPBengkong, Sabtu (14/4)di Bengkong Mahkota.

HUMAS PP BENGKONG

L I N G G A12Senin, 16 April 2012

Oleh: Nopriadi Putra, Liputan Lingga

Ranperda RTRW Segera DisahkanLINGGA LINGGA LINGGA LINGGA LINGGA — Pemkab Lingga menyerahkanrancangan peraturan daerah (Ranperda)Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Linggake Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD)Kabupaten Lingga, Selasa (10/4) lalu.

Dengan adanya Perda RTRWdiharapkan dapat mempermudahmasuk arus investasi di Kabu-paten Lingga, karena perda ter-sebut menjadi payung hukumperencanaan pembangunan.

Kepala Bappeda KabupatenLingga, M Ishak mengatakan,

RTRW masih bersifat umum danapabila telah diperdakan, nan-tinya ditindaklanjuti denganpenyusunan Rencana Detail TataRuang (RDTR).

"Sejak Kabupaten Linggaterbentuk, kita belum punyaRTRW. Diharapan perda ter-

sebut dapat jadi payung hukumpanduan perencanaan pemba-ngunan Lingga ke depan,"kataIshak, kemarin.

Dikatakan dia, penyusunanRTRW tak mudah. Selain ha-rus mengacu pada mekanismeyang telah ditetapkan danprosesnya memakan waktu.Namun, masih ada juga bagidaerah yang belum memilikiRTRW karena menunggu pe-nyelesaian padu serasi. " Bah-kan Provinsi Kepri saja belumpunya RTRW," ujarnya.

Ia menyebutkan, ketika di-lantik sebagai Kepala BappedaLingga setahun lalu, fokus utamayang dilakukan adalah mening-katkan koordinasi dan menyusun

KONI dan Disbudpar Gelar Tour de Singkep

tiga dokumen perencanaan la-yaknya sebuah kabupaten.

" RPJM sudah diperdakan,RTRW sudah diajukan ke dewan.Ranperda RPJp dalam prosesperampungan. Kita juga akanmenyusun ranperda RDTR,"katamantan Kadis Kebudayaan danPariwisata Lingga ini.

RPJM Lingga 2010-2015,kata Ishak sudah diperdakanpada tahun 2011 lalu, baikRPJMD, RPJP maupun RTRWproses penyusunannya sangatpanjang. Selain harus men-dapatkan persetujuan dari gu-bernur, juga harus menda-patkan peretujuan substansidari kementrian PekerjaanUmum (PU). * * ** * ** * ** * ** * *

Kegiatan yang akan digelartersebut juga mengndang 150 ma-hasiswa dan dosen asal negara te-tangga Malaysia yang tergabungdalam Dunia Melayu Dunia Islam(DMDI). Serta untuk mening-katkan silaturahmi antara pencintasepeda yang ada di Tanah melayu.

Ketua Koni Kabupaten Lingga,Abdul Gani Atan Leman menga-takan dalam merealisasikan pi-

haknya telah melakukan koordinasidengan instansi terkait lainnya.Panitia berharap kegiatan ini juga didukung oleh masyarakat Singkepdan Lingga pada umumnya.

"Kita buat event yang diberinama Tour de Singkep. Berbagaikegiatan akan digelar diantaranyasepak bola dan fun bike," ujarnya.

Dijelaskan Gani, turnamensepak bola juga dilakukan sempena

peresmian Lapangan SepakbolaMerdeka Dabo. bahkan digelarpertandingan eksebisi denganmengundang klub sepakbola dariJohor, Malaka, Singapura, Karimun,Bintan dan Lingga sendiri terangnya.

"Selain mempererat hubungan

Daria Minta DisbudparKembangkan Wisata

LINGGA LINGGA LINGGA LINGGA LINGGA — Komite Olahraga Nasional Indone-sia (KONI) Lingga, bekerjasama dengan DinasKebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kabu-paten Lingga akan menggelar sepeda santai Tourde Singkep Mei mendatang. Selain sepeda san-tai, panitia juga akan menggelar iven lain yaitupertandingan sepakbola, Jumat (13/4).

silaturahmi, kegiatan ini juga untukmempromosikan wisata di Kabupa-ten Lingga," ujarnya. Untuk fun bi-ke tersebut, kata Gani akan mengam-bil rute lapangan Merdeka-Sergang-Berindat- Air Panas- Gunung Mun-cung dan Batu Berdaun. (cw60)(cw60)(cw60)(cw60)(cw60)

L I N G G A L I N G G A L I N G G A L I N G G A L I N G G A — Kabupaten Ling-ga memiliki pulau terbanyak diKepulauan Riau dengan jumlah531 pulau. Pulau-pulau tersebutmembuktikan bahwa Lingga se-bagai daerah kepulauan yangkaya akan bahari.

Agar pulau-pulau yang indahtersebut, bisa menjadi objekwisata maka Bupati Lingga HDaria meningatkan Dinas Budayadan Pariwisata Kabupaten Linggasupaya meningkatkan kinerjanyauntuk mengembangkan des-tinasi baharai tersebut.

" Pulau-pulau tersebut harusdijadikan sebagai destinasi baru.Jadi, untuk itu kita ingatkan Dis-budpar untuk tidak terhentisampai pada kegiatan atau even-

even saja," ujarnya usaimembuka kegiatan LinggaFishing Festival di Pulau Benan.

Dikatakan Daria, perlunyapengembangan destinasi bahariterhadap pulau-pulau yang se-bagian masih belum dapat di-kembangkan adalah untuk dapatmeningkatkan kesejahteraanmasyarakat di Kabupaten Lingga,baik itu untuk meningkatkanpengunjung wisatawan maupununtuk memikat investor agarberinvestasi di daerah ini.

Artinya, kata Daria, denganadanya even-even yang diadakanoleh Disbudapar Kabupaten Ling-ga perlu menghasilkan sebuahkontribusi yang baik dan dapatmeningkatkan jumlah investor

serta pengunjung untuk datangke Kabupaten Lingga, di manasetelah even-even yang diadakantersebut dapat memikat parapengunjung untuk kembali lagiberkunjung ke wilayah kepu-lauan di Lingga, jelasnya.

Dikatakannya, pengembangan-pengembangan yang ada di Ka-bupaten Lingga seperti pemba-ngunan terhadap jalan ke tempatwisata, pembangunan gazebo, out-let yang menjual khusus kerajinandan makanan khas Lingga.

Selama ini, berbagai usahadan promosi memang telah dila-kukan, teramasukk juga denganmengatasi kendala transportasibagi pengunjung untuk datangke Lingga.

Kalau urusan transportasi, kataDaria selama ini di KabupatenLingga sudah banyak pilihantransportasi, baik itu transportasiumum, maupun khusus, karenapihak Disbudpar juga telah bekerjasama dengan berbagai agen travel,hotel dan juga pihak-pihakrestoran untuk memfasilitasi parapengunjung atau wisatawan datangke Kabupaten Lingga, ujarnya.

Informasi di lapangan, pem-bukaan Lingga Fishing Festivalyang diadakan di Pulau Benan,Desa Benan Kecamatan Senayangdihadiri oleh beberapa anggotaDPRD Kepulauan Riau, sertaanggota DPRD Kabupaten Ling-ga dan kepala SKPD sekabupatenLingga, serta sejumlah pesertakegiatan Lingga Fishing Festivalyang datang dari lokal maupunnon lokal.

Sementara dalam sambutanpembukaan Lingga Fishing Fes-tival, Kepala Dinas Budaya danPariwisata Kabupaten LinggaJunaidi mengatakan bahwa se-lama ini pihaknya telah berusahasebaik mungkin untuk mengem-bangkan dan menggelar kegiatanuntuk mengembangkan desti-nasi wisata di Kabupaten Lingga.

Ia mengatakan kegiatan Ling-ga Fishing Festival yang dibukasecara resmi Oleh Bupati Ka-bupaten Lingga H Daria, diikutioleh 420 peserta yang berasaldari luar negeri, seperti Singa-puara, Malaysia, juga dari Be-landa, sekaligus dari Tanjung-pinang dan Batam bahkand dariKabupaten Lingga sendiri.

"Tujuan kegiatan yang di-gelar adalah untuk mengem-bangkan destinasi wisata bahari diKabupaten Lingga, termasukuntuk menarik investor datangke Kabupaten Lingga, serta un-tuk meningkatkan kesejahteraanmasyarakat, khususnya di Be-nan,"ujarnya.

Sementara, salah seorangpeserta dari Belanda, C Scha-afraad, mengatakan bahwa iasudah dua kali datang ke Benan,dan berencana untuk mengem-bangkan investasi wisata di Be-nan, terangnya.

"Setelah acara ini, saya jugaakan mempromosikan Benanke teman-teman saya ke Be-landa," ujarnya dalam bahasaInggris. ( c w 6 0 )( c w 6 0 )( c w 6 0 )( c w 6 0 )( c w 6 0 )

NOPRIADI PUTRA/HALUAN KEPRI

BUKA LFF — Bupati Lingga Daria saat membuka kegiatan LinggaFishing Festival di Pulau Benan, akhir pekan lalu. Ia berharapDisbudpar terus meningkatkan arus kunjungan wisata di Lingga.

NOPRIADI PUTRA/HALUAN KEPRI

PULUHAN warga mengikuti tour de Singkep yang digelar KomiteOlahraga Nasional Indonesia (KONI) Lingga, bekerjasama denganDinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kabupaten Lingga

N A T U N A13Senin, 16 April 2012

Pelaku Terancam Hukum MatiPembunuh ABK Kapal

RRRRRANANANANANAI AI AI AI AI — KepolisianResort (Polres) Na-tuna, Sabtu ((14/4)resmi mengambil alihproses penyelidikianterhadap Anto (31),pembunuh dua anakbuah kapak (ABK)Enam Bersaudara GT29, Abdul Gafur (29)dan Agus (25) be-berapa hari lalu. Kasusini diketahui setelahberada di perairanKarimun.

Pelaku pun terancam hukummati dan atau kurungan seumurhidup karena disangka telah me-langgar pasal 334 Kitab Undang-undang Hukum Pidana (KUHP)tentang pembunuhan berencanadan atau junto pasal 338 KUHPtentang pembunuhan.

"Pelaku diboyong ke MapolresNatuna setelah naik feri dari Kari-

mun ke Batam, Jumat (13/4). Se-lanjutnya diterbangkan lewatBandara Hang Nadim Batam me-nuju Bandara Ranai, Natuna, ujarKepala Satuan Reserse dan Kri-minal (Satreskim) Polres NatunaAKP Wiwit Ari Wibisono, Sabtu(14/4).

Anto sempat dititipkan diMapolres Barelang, Batamsemalam sambil menunggupenerbangan ke Natuna.

"Serah terimanya kita laku-kan, Jumat (13/4) malam diPoltabes Barelang, Batam. Tapikarena kesorean, jadwal pesawat

tidak ada ke Natuna," tambahWiwit.

Dikatakan Wiwit, tersangkadibawa memakai pesawat komer-sil dan dijemput oleh lima ang-gota personil Polres Natuna keBatam. Tersangka tiba di Ban-dara Lanud Ranai, Natuna padaPukul 10.00 WIB dengan tangandiborgol dan dikawal ketat olehpolisi.

Setibanya di Polres Natuna,penyidik Reskrim Polres Natunalangsung memeriksa pelaku danbarang bukti yang diamankan. Dihadapan para penyidik, Anto ter-

lihat koorperatif memberikanketerangan kepada polisi. "Ya sayasiap menjalani hukuman dan pro-sesnya," katanya pasrah kepadaHaluan Kepri.

Anto mengakui telah mem-bunuh Abdul Gafur (29) dan Agus(25). Dia membuang jenazah te-mannya itu setelah membunuh-nya. Dia juga mengakui terlibatperkelahian dengan Rahmantoyang kini masih dirawat di Kari-mun karena menderita luka ba-cok. Pelaku pun membenarkanbarang bukti yang ditunjukkanoleh penyidik.

"Ya betul, saya telah mem-bunuh mereka dan melukai Rah-manto. Habis saya diejek-ejekterus. Ini skop yang saya pakaimembunuh mereka. Ini baju dancelananya. Ini bantalnya dan inikarpet alas tidurnya," kata priaasal Tembilahan ini.

Wiwit menambahkan, pihak-nya mengajukan kepada kapalEnam Bersaudara GT 29 untukdiamankan sebagai barang bukti.Ini untuk mempermudah prosesolah TKP. "Sesuai perintah kapol-res, kita juga akan mengamankankapal," kata Wiwit. ***************

IPSI Gelar KejuaraanPencak Silat Antar SekolahRANAI — Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) Cabang

Natuna menggelar kejuaraan pencak silat antar sekolah se-

Kabupaten Natuna. Kegiatan ini dalam rangka menjaring

atlit untuk persiapan menghadapi pekan olahraga pelajar

daerah (Popda) Prov Kepri, 2012, di Tanjungbalai Karimun.

Kejuaraan pencak silat yang dilaksanakan selama tiga

hari mulai tanggal 11-15 April di SMA Negeri Bunguran

Timur. Sepuluh utusan sekolah ambil bagian dari tur-

namen ini dengan mempertandingkan enam kelas laga

putri dan 18 laga putra.

"Atlit yang meraih juara akan dilatih dan dibina sebelum

diberangkatkan ke Karimun pada bulan Juni 2012 nanti,"

ujar Ketua IPSI Cabang Natuna, Hariadi, Minggu (15/4).

Hariadi menambahkan, kejuaraan kali ini IPSI hanya

bisa menyediakan tropi dan medali bagi pemenang.

Sedangkan untuk pembiayaan kegiatan diambil dari

anggaran IPSI Natuna tahun anggaran 2012.

"Kami juga sedang menunggu kepastian berapa besar

dana bantuan yang akan kami terima dari Pemda Natuna.

Apalagi kita juga akan mengikuti kejuaraan Sijori yang

dilaksanakan di Bintan tahun ini. Jadi kami berharap ada

dukungan serius dari bupati untuk memajukan pencak silat

Natuna guna meraih prestasi yang lebih baik," tukasnya.

Katanya, dari pertandingan ini, dia mencatat be-

berapa pesilat yang berpotensi bisa mengukir prestasi di

Popda Kepri nanti. Saat ini katanya, tingga bagaimana

atlit itu dilatih dan dibina dengan sebaik-baiknya,

sehingga pada Popda Kepri nanti dia bisa tampil mak-

simal dan mengalahkan lawan-lawan mereka.

"Para prinsipnya, prestasi itu bisa mengkilap kalau

atlit itu sendiri disiplin dan rajin latihan," katanya. (leh)

KNPI Pulau Laut DikukuhkanRRRRR A NA NA NA NA NA I A I A I A I A I — Ketua Dewan Pim-pinan Daerah (DPD) KomiteNasional Pemuda Indonesia(KNPI) Natuna Harmidi me-lantik pengurus KNPI Kecamat-an Pulau Laut periode 2012-2015, di Gedung Serbaguna,Desa Air Payang, Air Laut, Sabtu(14/4). Bambang Erawan diper-caya sebagai Ketua KNPI PulauLaut. Dia menggantikan Hendri.

Hadir dalam pelantikan Sek-jen DPD KNPI Natuna Irlizar,sejumlah pengurus KNPI Keca-matan Bunguran Timur dan KN-PI Kecamatan Bunguran Tengah.

Ketua DPD KNPI NatunaHarmidi mengatakan, meskipelantikan ini adalah yang keduakali dilakukan, tetapi di masakepemimpinannya pelantikanini adalah yang pertama kalinya.Karena pelantikan pengurusKNPI Kecamatan Pulau Lautyang pertama masih pada masakepemimpinan DPD KNPI lamadi zaman, Wan Hendrawan.

"Kami cukup bangga, karenadi akhir masa kepengurusanDPD KNPI periode 2008-2011baru kali ini kami menginjakankaki di pulau terluar Indonesia.Kami juga sempat kunjungi pu-lau terdepan yang kini dijagasejumlah aparat keamanan yaituPulau Sekatung," ujar Harmidi.

Harmidi menambahkan, se-telah melihat kondisi pulau Lautyang berada di ujung utara Na-tuna dan berbatasan langsungdengan Vietnam, rasa nasio-nalismes para generasi mudanyapatut dipupuk terus.

"Rasa nasionalisme merekaharus dipupuk terus. Supaya rasakecintaan terhadap Negara Ke-satuan Republik Indonesia(NKRI) tidak tergerus," ujarnya.

Sekjen DPD KNPI NatunaIrlizar mengatakan, pelaksanaanmusyawarah kecamatan KNPIKecamatan Pulau Laut mengacukepada hasil kongres terbaru dansusunan AD/ART terbaru. ( leh)(leh)(leh)(leh)(leh)

SHALEH/HALUAN KEPRI

BARANG BUKTI — Anto (31) pembunuh dua orang anak buah kapal (ABK) Enam Bersaudara GT 29 didampingi Kasat Reskrim PolresNatuna AKP Wiwit Ari Wibisono, menunjukkan barang bukti skop yang digunakan untuk membunuh, Sabtu (14/4).

PANITIA

pelaksana UNNatuna sedangmengecek lembarsoal UN diMapolres Ranai,Minggu (15/4).

FATHURRAHMAN/HALUAN KEPRI

Oleh: Fathurrahman, Liputan Natuna

14Senin16 April 2012

SMKN 1 Bunguran Timur Selenggarakan Toeic

SMKN 1 Bunguran Timur Kabu-paten Natuna menyelenggara-kan Test of English for Interna-tional Communication (Toeic).Kegiatan ini guna memberikanpembekalan bahasa Inggriskepada seluruh siswa dansejumlah guru di lingkungansekolah. Selain itu juga untukmeningkatkan kualitas dan cit-ra sekolah itu sendiri.

Kepala Sekolah MenengahKejuruan Negeri (SMKN 1) Bun-

guran Timur, Drs Wan Hendriya-di mengatakan, Toeic merupa-kan program Dinas pendidikanpusat yang dilaksanakan mela-lui Rintisan Sekolah Bertaraf In-ternasional (RSBI). Dan salahsatu sekolah tersebut adalahSMKN 1 Bunguran Timur.

Target yang dicapai agar su-paya siswa dan guru secaramenyeluruh bisa menguasaibahasa inggris dengan baik danlancar yang nantinya, siswa akan

mendapat kemudahan untukbekerja di perusahaan asingbaik yang ada di luar negerimaupun dalam negeri Khusus-nya di perusahaan perkapalan.

"Target k ita yang utamaadalah agar sisiwa bisa men-guasai bahasa Inggris denganbaik dan lancar. Karena saatsekarang ini standar untukdapat bekerja di kapal atauperusahaan asing harus men-guasai bahasa Inggris," kata

Hendriyadi.Tidak hanya itu, pihaknya

juga mengharapkan supaya ci-tra dan status sekolah bisa naikperingkat. Pasalnya semakinbanyak keilmuan dan penge-tahuan yang dikuasai oleh lem-baga sekolah, maka statusnyapun juga akan semakin men-ingkat.

Foto dan Narasi : Fhatur

WAN Hendriyadi didampingi seorang guru mengawasi siswa yang mengikuti program Toeic. SISWA sedang mengikuti program Toeic.

SEJUMLAH guru SKMN 1 mengikuti program Test of English for InternationalCommunication (Toeic) di ruang belajar SMKN 1 Bunguran Timur.

SEORANG tutor mengawasi peserta program Toeic.KEPALA Sekolah SMKAN 1 Bunguran Timur, Drs Wan Hendriyadi mengawasisiswa yang mengikuti program Toeic.

WAN Hendriyadi mengawasi guru SMKN 1 Bunguran Timur yang mengikutiprogram Toeic.

KPID Kepri Gelar Bimtekke Pengusaha TV Kabel

KOMISI Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) Kepri menyelenggarakan Bimbingan

Teknis (Bimtek) pembinaan dan bimbingan konsultatif pengusaha TV kabel di daerahBlank Spot. Kegiatan yang menghadirkan narasumber Kementerian Komunikasi danInformatika, Syaharuddin, ST, MT dan KPI Pusat, DR Iswandi Syahputra ini dilaksanakan

di Hotel Comfort Tanjungpinang, Kamis (12/4).Koordinator Hukum dan Perizinan KPID Kepri, Hos Arie Ramadhani Sibarani, SH,

MH menyatakan, kegiatan ini merupakan salah satu fungsi dan tugas KPI dalam bidang

penyiaran. Diharapkan dapat memastikan lembaga penyiaran di daerah berjalandalam sebuah iklim kompetisi bisnis yang sehat.

Lembaga penyiaran berlangganan (TV Kabel) memiliki peran serta dalammembangun daerah-daerah yang mengalami blank spot area. Dimana siaran TV dan

radio tidak bisa diterima dengan baik terhadap informasi nasional yang selama inisangat didominasi oleh media penyiaran asing.

untuk mewujudkan masyarakat yang adil dan makmur, maka KPID Provinsi Kepri

perlu melakukan pemerataan penyiaran agar masyarakat Kepri tidak ketingggalaninformasi. Salah satu peranan yang dilakukan oleh KPID Kepri adalah melakukanpembinaan kepada pengusaha TV Kabel untuk daerah blank spot atau perbatasan.

Narasi dan Foto : KPID Kepri

PANITIA berfoto bersama dengan narasumber dan peserta.ASISTEN I bidang pemerintahan Provinsi Kepri,ibu Dra, Reni Yusneli. SALAH satu peserta bertanya di acara Bimtek.

SAMBUTAN ketua KPID Prov Kepri Jamhur Poti,SE, M.Si.

NARASUMBER dari kementrian komunikasi dan informatika, Syaharuddin,ST. MT dari KPI pusat DR. Iswandi Syahputra.

KETUA KPID Kepri, Jamhur Poti Memberikan Cindramata kpd ibu Dra. ReniYusneli, MP. TP Asisten I bidang pemerintahan.

KETUA pelaksana Hos Arie R Sibarani, SH, MH memberikan cinderamata kpdDR. Iswandi Syahputra dari KPI pusat.

PESERTA Bimtek pembinaan dan bimbingan konsultatif pengusaha TV kabeldi daerah Blank spot. WAKIL ketua KPID Prov Kepri Azwardi, S.Sos memberikan cinderamata.

CMYK

CMYK

M E T R O B I S N I SSenin, 16 April 2012

15

Sambungan hal 16 Secret HomePromo lainnya, pembelanjaan

furniture senilai Rp10 juta,diberikan hadiah langsung satuunit mesin cuci merek Panasonic.Pembelanjaan minimal Rp2,5 jutamendapatkan hadiah langsung,seperti blender hingga TV LCD.

Secret Home, sebut Mulyadimerupakan toko furniture danelektronik termurah di Batam.Harga sangat bersaing karenatoko tersebut mendatangkan

produk langsung dari pabriknya.Harga yang ditawarkan jauh lebihmurah. Produk berkualitas, daridalam maupun luar negeri.

Di samping itu, semua pro-duk bergaransi. Pembelian se-cara kredit, garansi yang diberi-kan berlaku selama kredit ber-jalan, maksimal 24 bulan. Danpembelian secara tunai, garansiyang diberikan selama satu ta-hun. "Kita berani berikan ini,

karena semua produk kita se-muanya berkualitas," promonya.

Secret Home Batam telahmemiliki empat cabang yangtersebar di Batam. Kunjungitokonya di Kom. Dasqure PasarMega Legenda Blok A No.1 s/d 23Batam Centre, telpon 0778 7495177, 178, 117, 0778 720 8817 danFax 0778 7495 168.

Dan untuk cabang terdapat diBengkong dengan nama Toko Ber-

lian Furniture, beralamat di Beng-kong Ratu Blok A No.1-2 No telpon0778 723 1777. Toko Teng Furnitureberalamat di Ruko Punggur CentreBlok B, No. 6-8, telpon 0821 73638088. Toko Diamon Furniture diJln. Haji Muhammad No.1-2 (Se-belah showroom Yamaha), telpon0813 7250 7979. Dan di Batuaji,Toko Mandalay di Komp. RukoMandalay Blok. B No.8-9, telpon0778 723 567.***

masyarakat.Direktur Utama BPR Kepri-

Bintan, Riau Rismantoro me-ngatakan Pembukaan cabangBPR Kepri Bintan di Jalan DIPanjaitan Bintan Centre untukmemenuhi permintaan masya-

rakat di kawasan Bintan Centredan sekitarnya. Kehadiran BPRtersebut merupakan bentukpenghargaan kepada nasabahyang telah bekerja sama denganBPR Kepri Bintan selama ini.

Peresmian BPR ini turut

dihadiri Kepala Kadin Kota Tan-jungpinang Bobby Jayanto, KeplaBKKD Kepri Agus Fazrianto,Tokoh Masyarakat Tionghoayang juga pengusaha SoehandroGoutama, serta sejumlah pengu-saha Kota Tanjungpiang.(sut).(sut).(sut).(sut).(sut)

Sambungan hal 16 BPR Kepri-

Di Pasar Tos 3.000 Jodoh,harga ayam kampung turun Rp5ribu per kilogram, dari Rp55 ribumenjadi Rp50 ribu per kilogram.

Diakui para pedagang saatberhembus isu rencana kenaikanharga Bahan Bakar Minyak(BBM) bersubsidi, pedagangmenaikan harga sebagai anti-sipasi naiknya biaya transportasi.Dengan batalnya rencana kenai-kan BBM, pedagang juga me-nurunkan harga.

"Harga BBM subsidi tak jadinaik, maka kami sepakat kembalimenurunkan harga seperti se-mula," kata Aan dari CV JayaLintau, pengecer sekaligus di-stributor ayam kampung danbebek di Pasar Induk Jodoh,kemarin.

Katanya, saat ini harga ayakkampung dan bebek sudah kem-bali turun dan normal semula.Aan mengaku, ayam-ayam yangdijualnya didapatkan dari para

peternak ayam yang ada di KotaBatam. "Ayam-ayam ini kita pero-leh dari peternak di sini. Tapi jikapasokan lokal minim, terpaksamendatangkan dari luar Batam,karena disesuaikan dengan ke-butuhan pasar," ujarnya.

Senada juga dikatakan Unipemilik UD Minang Raya, hargaayam kampung sudah kembalinormal seperti semula Rp50 ribuper kilogramnya, namun hargabebek dijual Rp60 ribu per kilo-

gramnya. "Harga bebek lokal jugasaat ini sudah kembali normal,"katanya.

Dia menambahkan, khususayam kampung dan bebek, parapedagang di Pasar Induk Jodoh,menjualnya dalam keadaan hidupberbeda dengan jenis ayam ne-geri yang dijual sudah terpotong."Di sini ada jual ayam pedagingdan petelur juga bebek, semuadijual dalam kondisi hidup," im-buhnya. ( t e a /( t e a /( t e a /( t e a /( t e a /p t i )p t i )p t i )p t i )p t i )

Sambungan hal 16 Harga Cabai

BRI Serahkan Hadiah UtamaTTTTTANJUNGPINANJUNGPINANJUNGPINANJUNGPINANJUNGPINANG ANG ANG ANG ANG — dr. Yan Cahyadi Anas,nasabah BRI unit Dabo Singkep, Jumat (13/4)menerima hadiah utama satu unit mobilToyota Rush tipe G MT dari Undian SimpedesBRI. Ia mengaku sangat terkejut sekaligussenang mendapatkan hadiah tersebut.

dr. Yan Cahyadi Anas meraihhadiah utama dalam pengundianSimpedes BRI periode 2 semes-ter II tahun 2011 di HotelConfort Tanjungpinang, Sabtu(17/3) lalu.

Menurut Yan, istrinya sem-pat membaca koran Haluan Kepridan melihat namanya sebagaipemenang di koran. Tidak berapa

lama setelah membaca koran,iapun dihubungi oleh pihak BRIUnit Dabo Singkep.

"Saya sebelumnya kurangpercaya mendapatkan hadiahutama ini, namun setelah di-hubungi oleh Kepala Unit BRIDabo Singkep, Rudi Asda Putra,akhirnya menjadi yakin," ujarYan usai menerima mobil hadiah

utama dihalaman kantor BRICabang Tanjungpinang.

"Kami berterima kasih ke-pada pihak BRI yang telah pedulikepada nasabah dengan mem-berikan hadiah-hadiah sangatmenarik dalam bentuk pengun-dian Simpedes dan lainnya," ujarYan yang sudah 8 tahun menjadinasabah BRI.

Penyerahan hadiah utamadilaksanakan di depan kantor BRICabang Tanjungpinang Jalan Teu-ku Umar oleh Pemimpin CabangBRI Tanjungpinang Setyo Wahyudidisaksikan Asisten Manajer BisnisMikro Arlisman dan Vidi.

Dalam kesempatan itu, Pe-mimpin Cabang BRI Tanjung-pinang Setyo Wahyudi mengu-capkan selamat kepada nasabahasal Dabo Singkep yang telahberhasil mendapatkan hadiah

utama dalam pengundian Sim-pedes BRI.

"Hadiah ini merupakan ben-tuk kepedulian dan partisipasikami kepada nasabah yang telahmenabung di BRI," kata Setyo.

Untuk memberikan apresiasikepada nasabah lanjut Setyo, BRItelah membuat program-pro-gram baik bisnis maupun nonbisnis, seperti dalam bentuk CSRkepada masyarakat, pengundianSimpedes BRI, Britama dan seba-gainya.

BRI Cabang Tanjungpinangmeliputi wilayah Bintan, DaikLingga, Dabo Singkep dan Ranai,Natuna. Fitur yang dimiliki BRIsangat lengkap dan bisa diman-faatkan untuk melakuan tran-saksi dalam bentuk pembayaranPLN, telepon, SMS Banking,PDAM dan banyak lagi.

"Mudah-mudahan nasabahBRI agar lebih rajin menabungdari hasil rezeki yang diperolehsehingga bermanfaat untuk masadepan, karena hadiah yang diraihdatangnya tidak diduga-duga,"kata Setyo didampingi AMBMArlisman.

Kepala Unit BRI Dabo SingkepRudi Asda Putra mengatakan,jumlah nasabah BRI setiap tahun-nya terus mengalami peningkatan.Untuk saat ini jumlah simpanannasabah di BRI Dabo Singkep men-capai 8 ribu lebih, baik dalam bentuktabungan, deposito, tabungan hajidan lainnya.

"Kami tetap memberikan pe-layanan dengan sebaik-baiknyaserta kemudahan bagi nasabah danmudah-mudahan BRI selalu men-dapatkan kepercayaan dari ma-syarakat luas," imbuh Asda.***.***.***.***.***

Nayadam Berbagi KebahagianBersama Masyarakat

B A T A MB A T A MB A T A MB A T A MB A T A M— Dalam rangkamemperingati Hari Ulang Tahun(HUT) ke-3, Nayadam beker-jasama dengan Puskesmas Bo-tania Gaden mengadakan baktisosial pengobatan gratis, Minggu(15/4) di Botania Batam Centre.

Selain pengobatan gratis,Nayadam juga mengadakan ke-giatan lainnya seperti lombamewarnai, sunatan massal danjalan santai.

Owner Nayadam, Wisnuwardana mengatakan kegiatan

dalam rangka HUT pusat oleh-oleh Melayu Batam itu diadakandi berbagai tempat. Seperti pe-ngobatan gratis di Botania danTiban, Lomba mewarnai di MegaMall Batam Centre, dan sunatanmassal di Tanjung Piayu.

"Pengobatan gratis dan su-natan massal ini merupakanbentuk perhatian dan kepedulianNayadam kepada masyarakatBatam," ujar Wisnu.

Puncak peringatan HUT Naya-dam dilaksanakan 22 April men-

datang dengan menggelar jalansantai. Serangkaian acara ini me-rupakan program CSR Nayadam.

"Kami senang bisa berbagi ke-bahagian dengan masyarakat. Sayaberharap program ini bisa terusberkelanjutan dan bisa memberikanlebih kepada warga" kata Wisnu.

Nayadam merupakan Oleh-oleh khas melayu Batam, me-nyediakan berbagai oleh-oleh yangenak dan lezat. Seperti bingka bakarberaneka rasa, kek pisang dan oleh-oleh lainnya. (cep)(cep)(cep)(cep)(cep)

Oleh: Reza Fahlepi, Liputan Tanjungpinang

REZA/HALUAN KEPRI

PEMIMPIN Cabang BRI Tpi Setyo Wahyudi menyerahkan hadiahutama satu unit mobil Toyota Rush kepada nasabah BRI asal DaboSingkep, Yan Cahyadi Anas, di depan kantor BRI Tpi, akhir pekan lalu.

Senin, 16 April 2012HARGA ECERAN Rp2.000,-

HARGA LANGGANAN Rp52.500,-

UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM

PEMBUKAAN

4.157,38

PEMBUKAAN

12.744,00

PEMBUKAAN

2.738,50

PEMBUKAAN

9.613,19

PEMBUKAAN

20.640,50

9.174

3.004,81

Jumat, 13 April 2012

7.362,81

CMYK

CMYK

Secret HomeBersambung ke hlm 15

Secret Home Bertabur HadiahBABABABABATTTTTAMAMAMAMAM — Secret Home, pusat penjualanfurnitur dan eloktronik terlengkap di Batammenawarkan berbagai hadiah langsung. Disamping itu juga ada promo potonganharga. Kedua promo ini berlaku selamaApril 2012.

Sebagaimana dikatakan MulyadiLim, owner Secret Home, setiappembelian secara kredit di SecretHome, gratis satu kali angsuran.Juga ada hadiah langsung yang bisadibawa pulang tanpa diundi.

"Promo ini berlaku untukseluruh produk yang ada diSecret Home, baik itu furnituremaupun eloktronik," ujarnya.

Promo tersebut merupakanprogram khusus yang diberikanSecret Home kepada para pe-langgan setianya. Pembeliansecara kredit dikenakan bungamulai dari 1,5 persen.

Proses kredit tidak berbelit-belit, sangat cepat. Cukup mem-bawa fotocopy KTP, kredit lang-

sung diproses, dan barang dian-tar ke alamat.

"Selama promo ini, cukupbawa KTP ke Secret Home, bayaruang administrasi Rp100 ribu,produk yang Anda inginkan bisadibawa pulang," sebut Mulyadi.

Disebutkan Mulyadi, SecretHome rutin setiap bulan meng-gelar promo yang dipersem-bahkan untuk pelanggan setia.

Khusus pembelian elektro-nik merek Panasonic, harga yangditawarkan selama April adalahharga grosir. "Jauh lebih murah,jadi buruan beli, mumpung pro-mo," ujar Mulyadi lagi.

BPR Kepri-Bintan Tingkatkan PerekonomianT A N J U N G P I N A N G T A N J U N G P I N A N G T A N J U N G P I N A N G T A N J U N G P I N A N G T A N J U N G P I N A N G —Bank Perkreditan Rakyat (BPR)Kepri-Bintan, Cabang BintanCentre, Sabtu (14/4) diresmikanoleh Guebrnur Kepualaun Riau,HM sani. Kehadiran BPR ini akansemakin meningkatkan pere-konomian masyarakat.

"Dengan berdirinya BPR initentunya akan meningkatkanperekonomian lokal, ini merupa-kan prospek yang baik ke de-pannya, karena Kota Tanjung-pinang merupakan Ibukota Pro-vinsi Kepri, pembangunan di kotaini juga semakin pesat," ujarGubernur Kepri HM. Sani dalamsambutannya.

Tambahnya, peningkatanpenduduk semakin banyak, pasti-nya perekonomian masyarakatsemakin menggeliat. Di sampingitu, pembangunan Bandara RajaAli Haji Fisabilillah yang tidakjauh dari pusat kota juga akansangat terbantu dengan adannya

perbankan."Saya mengajak seluruh la-

pisan masyarakat agar mening-katkan ekonomi kreatif, sertaekonomi lainnya untuk mengem-bangkan kota ini lebih baik lagidan lebih maju. Masyarakat kepri

juga harus tetap menjaga ke-amanan dan kenyamanan, se-hingga banyak investor tertarikuntuk berinvestasi," ujar Sani.

Tambah Sani, pelaku perban-kan juga harus melihat daerahlain yang masih minim perban-

kan, seperti Anambas, Natunadan Lingga, agar perekonomiandi daerah tersebut juga ber-kembang. "Selama ini masyarakatdi daerah banyak menyimpanuangnya di bawah tempat tidurkarena belum ada bank, padahalperekonomian di daerah itu jugasangat baik," ujar Sani.

Kepala Bank Indonesia Ca-bang Batam, Elang Tripraptomomenyambut baik berdirinya kan-tor cabang BPR tersebut.

"Makin bertambah lembagaperbangkan, makin baik, ini tan-danya perekonomian di KotaTanjungpinang mengalami ke-majuan, bisa kita lihat, kota inisedang giat-giatnya melakukanpembangunan," kata Elang.

Elang berharap BPR tersebutakan tumbuh dan berkembang diKota Tanjungpinang, sehinggameningkatkan perekonomian

Harga Cabai MerahNaik Lagi

BATAM— Setelah sempat menyentuh harga Rp20 ribu per

kilogram pekan lalu, Minggu (15/4) harga cabai merah

kembali naik ke angka Rp28 ribu per kilogram. Naiknya harga

si pedas ini karena harga dari daerah penghasil juga turun.

"Pekan lalu sempat Rp20 ribu per kilogram, tiga hari

terakhir harga sangat tinggi naiknya, hari ini berkisar Rp26-28

ribu per kilogram," ujar Nita, pedagang cabai di Pasar SP Plaza,

Minggu (15/4).Selain cabai, harga kebutuhan pokok lainnya

seperti bawang merah, tomat, dan lainnya masih normal.

Sementara itu, daging segar sulit didapatkan di kawasan

Batuaji dan Sagulung. Tiga pasar tradisional, yaitu Pasar SP

Plaza, Pasar Aviari dan Pasar Sagulung mendapat pasokan

daging yang sedikit dari pemotong.

"Daging sedang mahal, pembeli juga sedikit, makanya

tidak banyak yang menjual. Kalaupun ada, cepat habisnya

karena sedikit. Dulu se Kota Batam masih bisa memotong tiga

atau empat ekor sapi, kini hanya satu, kadang-kadang dua ekor

tiap hari," ujar Iman, pedagang daging di Pasar Aviari.

Disebutkan Iman, harga daging segar berkisar antara

Rp75-80 ribu per kilogram. Sedangkan harga daging sapi

beku (impor) Rp55-58 ribu per kilogram.

BPR Kepri-Bersambung ke hlm 15

Samsung Xcover 2 Tahan AirBABABABABATTTTTAM—AM—AM—AM—AM—Ponsel Samsung Xcover 2 GT-3350,paling cocok bagi para konsumen yangmenggiati dunia petualangan atau adventure.Produk selular asal Korea itu tahan banting,debu dan air, karena bersertifikasi IP67.

Samsung dalam kiprahnya diindustri elektronik khususnyaproduk ponsel, terus melakukaninovasi teknonoloi agar semakindiminati pasar. Samsung Xcover2 ini, memiliki kelebihan tahan dikedalaman air hingga satu meterselama 30 menit. Cocok diper-gunakan bagi para petualang didunia laut atau yang berhubung-an dengan air, arung jeram danpenjelajah gurun pasir, pe-gunungan atau perbukitan, juga

penghobi sepeda gunung."Apapun aktifitas outdoor

yang Anda lakukan, Samsungmodel ini selalu siap menjaditeman. Boleh dibilang tahan disetiap kondisi dan cuaca," ujarJackson, Head Samsung ShopBrand di Nagoya Hill, LowerGround Blok 6 No. 4, Nagoya,Batam.

Ponsel tersebut dilengkapimusic player dan radio FM, se-hingga saat melakukan aktifitas

petualangan bisa sambil menik-mati musik tanpa perlu mem-bawa alat terpisah. Dilengkapijuga kamera 2MP, yangberfungsi untuk mengambilgambar.

"Dengan Samsung ini, kitaberpetualang sambil menikmatimusik, bisa ambil gambar untuksebuah momen berharga, ke-mudian juga bisa langsung sharedengan teman-teman berkhatmudahnya akses SNS dan MultiIM," terangnya. Untuk hargadibandrol Rp849 ribu perunit-nya, sudah termasuk garansi dandijamin original.

Samsung Xcover 2 ini di-desain untuk menghadapi me-dan tangguh, Ponsel inimemiliki tombol yang mudahditekan meskipun penggunanyamemakai sarung tangan. Takperlu buang waktu melepassarung tangan saat menerimatelepon. Hndphone ini jugadilengkapi lampu senter untukpencahayaan darurat ketikamenjelajahi goa yang gelap.

"Ponsel ini sempurnauntuk petualangan Anda, ter-masuk faktor keamanan dankenyamanan karena dilengkapiaksesoris tali pengikat yangdapat dengan mudah dikaitkanke karabiner. Juga bisa dikait-kan dengan mudah di ataspunggung atau ikat pinggangsehingga tak hilang," katanya.( t i t o s u w a r n o )( t i t o s u w a r n o )( t i t o s u w a r n o )( t i t o s u w a r n o )( t i t o s u w a r n o )

Harga CabaiBersambung ke hlm 15

Oleh: Armat Juang, Liputan Batam

SUTANA/HALUAN KEPRI

GUNERNUR Kepri (tengah) melakukan pengguntingan pita padaperesmian BPR Kepri-Bintan di Bintan Centre, Sabtu (14/4).

CECEP/HALUAN KEPRI

PRODK BERKUALITAS — Sejumlah mebel berkualitas terpajang di toko Secret Home Batam Centre baru-baru ini.

CMYK

Senin, 16 April 2012HARGA ECERAN Rp2.000,-

HARGA LANGGANAN Rp52.500,-

UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM

CMYK

Siap Bantu Tugas Pemerintah

Ketua Karang Taruna

Kawal

Mihardi

SELAIN menjalankan tugasnya sebagai Ketua Karang Taruna

Kelurahan Kawal, Kecamatan Gunung Kijang, Bintan, sebagai

pemuda dirinya juga siap membantutugas pemerintah baik di kelurahan

maupun di tingkat kecamatan.

Pria kelahiran April 1981 initelah banyak membuat program

kerja dan dijalankan selama men-

jabat sebagai Ketua Karang Ta-runa, seperti melakukan ker-

jasama bhakti sosial ke-

lurahan dan LembagaPemberdayaan Masya-

rakat (LPM) di setiap RT.

Dirinya dan ang-gotanya juga pernah

mengadakan iven tur-

namen sepakbola ber-gilir Bupati Bintan

Cup setiap tahunya,

melakukan kegia-tan festival musik

anak pelajar yang

Siap BantuBersambung ke hlm 18

Akau Potong LembuPusat Wisata Kuliner

TANJUNGPINANG — Ke-

anekaragaman makanan (ku-

liner) menjadi daya tarik ter-sendiri bagi pengunjung

yang datang ke Kota Tanjung-

pinang atau yang dijulukiKota Gurindam Negeri Pan-

tun ini. Salah satu tempat

yang bisa dituju untuk me-milih makanan khas dan mo-

dern itu adalah kawasan Akau

Potong Lembu.

Tempat ini berjarak se-

kitar 1 kilometer dari Pe-

labuhan Sri Bintan Pura. Sa-jian makanan yang mengun-

dang selera tersaji di sini,

baik dikemas secara tradisi-onal maupun modern. Maka-

nan dan minuman yang di-

kemas bisa saja berbahan ba-ku dari hasil laut, tumbuh

Akau PotongBersambung ke hlm 18

Cincau Hijau BaikBuat Kesehatan

Selain berkhasiat menyem-buhkan penyakit panas dalam,minum cincau hijau secara teraturjuga akan mengurangi penyakitstroke. Untuk mendapatkan mi-numan cincau hijau ini, warga bisamendapatkan atau membeli ke

pedagang es cincau hijau di depanMasjid Raya Al-Hikmah Tanjung-pinang.

Zul Bakri, pedagang es cincauhijau yang sudah selama 3 tahunmenggeluti jualan ini menuturkan,es cincau hijau yang ia jual sangat

baik buat kesehatan sepertimengobati sariawan, strokdan sakit lain sebagainya.

Pria asal Pekanbaru ini

Tatik Kaget DidatangiTengah Malam

Wartawan Ucapkan Selamat Ultah ke-59T A N J U N G P I N A N G T A N J U N G P I N A N G T A N J U N G P I N A N G T A N J U N G P I N A N G T A N J U N G P I N A N G — Dihari ulang tahun (ultah) yang ke-59, Sabtu (14/4) Walikota Tan-jungpinang Suryatati A Mananmendapat suprise dari wartawanyang bertugas di Kota Tanjung-pinang. Merayakan ultah wali-kota yang lahir pada 14 April1956 ini, wartawan Tanjung-pinang mendatangi rumah ke-diaman secara tiba-tiba padaSabtu (14/4) dinihari.

"Saya merupakan dua beradikyang saling menyayangi dankepada anak-anak saya ucapkanterimakasih, karena telah mem-berikan kebahagiaan kepada sayabegitu juga kepada rekan-rekanwartawan. Terimakasih yangsebanyaknya atas kedatangandan masih perhatian kepada sa-ya,"kata Tatik, saat menyambut

rombongan wartawan tersebut.Rombongan wartawan yang

rencananya mau bikin kejutan,namun tidak berhasil, karena IbuTatik sendiri begitu akrab iadisapa sebenarnya juga telahbersiap dengan sajian sejumlahmakanan yang siap untuk di-santap bersama.

"Memang rasa sayang me-ngalahkan segalanya, walau sem-pat kaget, saya juga merasa adaketerikatan emosional kepadamasyarakat dan para wartawan.Dan kakak saya telah menyiap-kan masakan istimewa yaitu ga-do-gado yang dibuat secara spe-sial,"imbuhnya.

Usai makan bersama, acaradiakhiri dengn doa yang dipimpinoleh suami Maya Suryanti, Taufikyang menjelang bubar ikut me-

Cincau HijauBersambung ke hlm 18

TTTTTANJUNGPINANJUNGPINANJUNGPINANJUNGPINANJUNGPINANG ANG ANG ANG ANG — Cincau hijau asli jika dikon-sumsi memiliki khasiat bagus untuk kesehatanmanusia. Bagi seseorang yang sedang sakit sariawanatau terkena penyakit panas dalam dianjurkan mi-numlah cincau hijau, agar penyakit itu sembuh.

Tatik KagetBersambung ke hlm 18

NAL Belum Diperhatikan SeriusTTTTTANJUNGPINANJUNGPINANJUNGPINANJUNGPINANJUNGPINANG ANG ANG ANG ANG — Program pengentasankemiskinan Pemprov Kepri yang tertuangdalam Musrenbang dengan temapengembangan pulau terdepan belummenyentuh sasaran. Sebab, Kabupaten Natu-na, Anambas, dan Lingga (NAL) yangseharusnya menjadi prioritas program ternyataterpinggirkan.

Hal ini diakuisalah satu ang-gota DPRD Ke-pri Wan NormanEdy. Dirinya me-ngaku tak habispikir dengan ko-mitmen Pem-prov Kepri yangselalu mengata-kan akan menja-

dikan Natuna, Anambas, Lingga

(NAL) sebagai sentra pembangu-nan Kepri. Karena harus diakui, ka-rena NAL memang sangat membu-tuhkan hal tersebut sebagai kabupa-ten baru yang miskin infrastruktur.

Tapi kenyataannya alokasi APBDKepri sangat minim untuk daerahini, sementara terletak di lokasi yangjauh dari ibukota Kepri. Daerah initerdiri dari pulau-pulau dan biaya

Oleh: Darul Qutni, Liputan Tanjungpinang

NAL BelumBersambung ke hlm 18

Wan Norman

SUTANA/HALUAN KEPRI

PERUBAHAN CUACA — Perubahan cuaca di Kota Tanjungpinang akhir-akhir ini terus terjadidari panas terik dan dengan cepat berubah menjadi mendung hitam dan turun hujan.Terlihatawan hitam mengelayut di atas Kota Tanjungpinang, Minggu (15/4).

SUTANA/HALUAN KEPRI

WALIKOTA Tanjungpinang Suryatati A Manan merayakan ulangtahunnya yang ke-59. Maya Suryanti membacakan puisi yang dibuatoleh Kadariah (duduk di kursi), kakak walikota, Sabtu (14/4) dinihari.

T A N J U N G P I N A N GSenin, 16 April 2012

18

Sambungan hal 17 Siap Bantu

Sambungan hal 17 Cincau Hijau

Sambungan hal 17 Akau Potong

bekerja sama dengan PGRI Ka-bupaten Bintan untuk tingkatSMP dan SMA.

"Insya Allah tahun ini akandiadakan lagi turnamen sepak-bola Bupati Bintan Cup setelahberakhirnya MTQ Tingkat Pro-vinsi di Kabupaten Bintan," ujar

pria murah seyum ini.Di samping itu, Mihardi juga

telah dianggap berhasil membinaunsur kepemudaan yang dina-makan Bintan Pemuda TanjungKapur (BPTK) melalui sub unitKarang Taruna.

Di BPTK ini kata dia, unsur

kepemudaannya sangat kompakdalam segala hal, baik dalammembantu pekerjan sosial mau-pun dal kehidupan sehari harinya.

Dia juga menyadari bahwamembina unsur kepemudaanbukanlah hal yang mudah, karenasetiap pemuda mempunyai watak

dan karakter yang berbeda, tetapiia tetap semangat dan tidak putusasa mengajak para pemuda untukkreatif dan inovatif.

“Pemuda merupakan ujung tom-bak penerus bangsa,” ujar pria yangmemiliki hobi sepak bola dan me-mancing diwaktu senggang. (eza)(eza)(eza)(eza)(eza)

tumbuhan maupun dari hasilolahan ternak seperti ayam atausapi. Di lokasi ini dengan mudahbisa ditemukan berbagai sajiandengan cita rasa yang berbedadan harga miring.

Akau Potong Lembu jika di-lihat dari namanya mungkin akanmembingungkan. Karena tempatmakan namanya potong Lembu,padahal ini adalah salah satu ikonkuliner yang mesti dikunjungiselama berada di Tanjungpinang.

Berbagai menu lokal yang khasmulai dari aneka masakan sea-food, Chinese Food hingga ber-bagai sajian khas Melayu tersediadi sini.

Lokasi tempat makan yangterbuka ini mulai ramai dikun-jungi saat menjelang malam.Namun tempat ini sejatinya su-dah mulai beraktivitas, sejak pu-kul 16.00 WIB dan biasanya tu-tup pukul 00.00 WIB. Dan bisasampai pukul 02.00. Lokasinya

mudah ditemui, dari PelabuhanSri Bintan Pura dapat dijangkaudalam hitungan menit.

Untuk menuju ke lokasi inidapat menggunakan sarana trans-portasi taksi, ojek atau memintabantuan pihak hotel yang me-miliki layanan transportasi lokal-nya. Sejak lama, sentra kulinerini dikenal luas tidah saja pen-cinta kuliner local tetapi man-canegara. Umumnya merekaterkesan, karena makanannya

yang beragam dan enak sertasuasananya yang khas dan nya-man. Makanan yang yang bisadipesan berupa seafood, nasigoreng, asam pedas, sate danmasih banyak lagi.

"Jangan lupa untuk men-coba soup ikan atau asam pe-dasnya karena makanan inimerupakan makanan khas da-erah ini yang sudah terkenal,"kata Abu, seorang pedagang dilokasi ini. ( r u l )( r u l )( r u l )( r u l )( r u l )

menuturkan, bahwa cincau hijauyang ia jual terbuat dari bahanalami yakni dari daun segar cin-cau sendiri. Daun cincau terse-but, ia tanam sendiri dan bibit po-honnya didapatkannya dari Pe-kanbaru.

Meski dagangannya di tepijalan atau kaki lima, ia mengakulebih mementingkan kesehatanpara pelanggannya. Hal ini sudah

terbukti dari pemeriksaan yangdilakukan oleh Dinas KesehatanKota Tanjungpinang, bahwa cin-cau yang ia jual layak untuk di-komsumsi dan tidak mengan-dung bahan kimia.

"Cincau yang saya jual ini asliterbuat dari daun cincau sendiridan tanpa adanya bahan penga-wet. Untuk menghasilkan es cin-cau, gulanya yang saya pakai pun

gula aren dan memakai santanmurni, "ucapnya.

Walaupun ia berdagang kakilima, tapi kini ia sudah banyakmendapat pelanggan di Kota Tan-jungpinang. Bahkan ada yang da-tang dari Kijang hanya untukmembeli es cincau hijaunya. Tidakhanya masyarakat biasanya sajayang menjadi pelanggannya, Ke-pala RSUD Tanjungpinang juga se-

ring membeli es cincau hijaunya.Kendati sudah memiliki ba-

nyak pelanggan, dia menjual es cin-cau hijaunya ini hanya Rp 3.000per gelasnya. Sedangkan jika pe-langgan minta membawa pulang,per bungkusnya dijual Rp4.000.Dengan menjual es cincau hijau ini,dalam seharinya ia hanya men-dapatkan keuntungan sebesarRp150.000. (tengku bayu)(tengku bayu)(tengku bayu)(tengku bayu)(tengku bayu)

nyanyi bersama dengan war-tawan. Puisi karangan kakakwalikota Kadariah yang telahberusia 65 pada Desember nanti,juga membuat semua yang da-tang dan merayakan di rumahwalikota merasa terharu danhampir semua menangis.

"Terimakasih kepada semuayang telah sudi datang jauh-jauh untuk merayakan hariulang tahun ini. Dan kepada

masyarakat Kota Tanjungpi-nang saya mohon maaf bila adakesalahan selama saya me-mimpin kota ini," ucapnya.

Di saat mengucapkan ucapanpada ulang tahun, walikota sem-pat meneteskan air mata, karenamerasa terharu atas perhatiansemuanya baik keluarga dansahabat-sahabat yang masih pe-duli kepada dirinya. Dan ia ber-doa, semoga keluarga dan ma-

syarakat semuanya dalam lin-dungan Allah SWT dan menda-patkan kebahagiaan.

"Mudah-mudahan semuaurusan lancar dan diberikankekuatan dan semangat untukberkarya serta mengabdi danmemberikan yg terbaik bagi kotatercinta ini.Serta diberikan ke-tentraman dan kedamaian bagiseluruh masyarakat Tanjung-pinang," tambah Tatik.

Ia berharap, semoga dalammenjalankan masa terakhir jaba-tannya dapat berjalan lancartidak ada rintangan dan ham-batan. Dan nanti pada masapilwako nanti agar senantiasaberjalan aman dan lancar sertaberjalan sesuai dengan waktu ygtelah ditentukan. Nantinya masaperalihan jabatan terlaksanadengan baik dan jika tidak adaaral melintang. ( sut)(sut)(sut)(sut)(sut)

Sambungan hal 17 Tatik Kaget

yang dibutuhkan untuk memba-ngun jauh lebih tinggi dibandingdaerah lain.

"Bagaimana kabupaten yangjauh seperti Natuna dan Anam-bas mau dijadikan prioritas Pem-prov Kepri, sementara alokasiAPBD Kepri begitu minim untukdaerah ini. Contohnya, lokasianggaran untuk Anambas tahunini hanya Rp36 miliar, atau cuma1,6 persen dari total APBD Kepriyang berjumlah Rp2,25 triliun.Sementara biaya pembangunandi sini jauh lebih tinggi, dan kitaperlu mempertanyakan hal inipada Pemprov Kepri," kata Nor-

man, Minggu (15/4).Ia mempertanyakan, terkait

dasar pengalokasian APBD Kepriuntuk kabupaten/kota, sehinggatidak menimbulkan kecembu-ruan sosial. Dan ia mengingatkanhal ini sangat rentan terhadapdaerah perbatasan akan isu per-pecahan karena pemberlakuanyang tidak adil dari provinsi.

"Apa dasar pembagian alokasiAPBD Kepri? Apakah jumlahanggota DPRD per dapil. Hal inipenting untuk dijelaskan, karenaperlu diingat daerah perbatasansangat rentan terhadap isu-isuyang mengancam integritas,

jangan remehkan ini," ujar po-litisi Partai Demokrat ini.

Jika anggota DPRD-nya yangjadi patokan, lanjut Norman,pihaknya mengaku tak bisa ber-buat apa-apa karena mereka ha-nya bertiga dari Dapil Natunadan Anambas. Padahal berdasar-kan UU nomor 25 dijelaskantujuan pembangunan dimulaidari daerah pedesaan yang kemu-dian juga mengacu pada hasil re-ses anggota DPRD setiap Dapil.

Di sisi lain, kata Normanmemberi contoh, pentingnyapembangunan jalan di Natunajustru terabaikan, seperti jalan

Pring-Penagi dan jalan rayaKelarik-Batubi yang dibangunPemprov sejak 2009 laluterbengkalai , karena t idakdianggarkan pada 2010 dan2011.

"Alasannya waktu itu DinasPU terlambat melaporkan keBappeda bahwa proyek tersebutbelum selesai sehingga siasaanggarannya masuk ke Silpa dantak dianggarkan tahun berikut-nya. Disini juga terlihat jelasbahwa Pemprov tidak seriusmembangun kabupaten terde-pan,"papar Norman dengan nadakecewa. * * ** * ** * ** * ** * *

Sambungan hal 17 NAL Belum Ketua DPD AkanBerkunjung ke Kepri

T A N J U N G P I N A N G T A N J U N G P I N A N G T A N J U N G P I N A N G T A N J U N G P I N A N G T A N J U N G P I N A N G — Ke-tua Dewan Perwakilan Daerah(DPD) RI Irman Gusman akanmelakukan kunjungan kerja keKepri selama tiga hari. Kunjunganyang rencananya akan dilang-sungkan pada 16-18 April ini akandiisi dengan beberapa kegiatan.

Kepala Biro Humas dan Pro-tokol Pemprov Kepri Drs.Rio-no.Msi mengatakan, untuk kegia-tan pertama, Senin (16/4), Irmanberencana akan peresmian kantorsementara DPD RI yang terletakdi Jl.RE Martadinata No.1 Seku-

pang Batam. Peresmian ini seka-ligus menandakan beroperasinyaKantor DPD RI wilayah Kepri.

“Rencananya, hari Senin (16/4) Ketua DPD akan meresmikankantor sementara DPD wilayahKepri. Usai meresmikan kantor,Ketua DPD akan mengunjungibeberapa kantor media massa diTanjungpinang," kata Riono,Minggu (15/4).

Adapun kantor yang akandikunjungi, lanjut Riono, antaralain adalah Haluan Kepri, TribunBatam, Batam Pos dan Batam

TV.Usai melakukan kunjungan,Irman Gusman juga rencananyaakan melakukan dialog interaktifdi Batam TV dengan tema “Perce-patan Pembangunan di Daerah”.

Sedangkan di hari kedua,rombongan Ketua DPD be-serta seluruh anggota DPDasal pemilihan Kepri renca-nanya akan memberikan ku-liah umum di Politeknik Ne-geri Batam. Kuliah umum iniakan mengangkat tema “Mem-bangun Demokrasi yang BaikMenuju Pemilu 2014”. ( r u l )( r u l )( r u l )( r u l )( r u l )

70 Kendaraan Terjaring RaziaT A N J U N G P I N A N G T A N J U N G P I N A N G T A N J U N G P I N A N G T A N J U N G P I N A N G T A N J U N G P I N A N G —Sebanyak 70 kendaraan yangtidak dilengkapi surat kendaraanterjaring dalam razia multi sa-saran yang digelar Polres Tan-jungpinang di Markas PolresTanjungpinang, Sabtu (14/4)sekitar pukul 22.30 WIB. Ken-daraan yang terjaring razia ter-sebut, di antaranya kendaraanroda dua sebanyak 51 unit danroda empat berjumlah 4 unit.

"Bukan hanya itu saja, seba-

nyak 4 SIM) dan satu STNK jugakita amankan. Razia multi sasaranyang kita gelar pada malam ming-gu ini dalam rangka operasi multisasaran yang pelaksanaan kita ge-lar sampai pukul 24.00 WIB,"ungkap Kasat Lantas Polres Tan-jungpinang AKP Oxy Yudha Pra-testa melalui Kanit Patroli IptuRestia Guchi, Minggu (15/4).

Selain razia surat-surat ken-daraan, Restia menerangkan,senjata tajam dan obat-obatan

terlarang juga turut diantisipasioleh jajaran anggota Polres Tan-jungpinang pada razia multi sasa-ran tersebut. Namun, senjatatajam dan obat-obatan terlarangtidak ditemui pada pelaksanaanrazia itu. Bahkan, mobil dansepeda motor bodong juga tidakdiperoleh dalam razia tersebut.

Razia multi sasaran tersebutdipimpin oleh Kabag Ops PolresTanjungpinang Kompol Nestor NSimanhuruk. ( c w 4 0 )( c w 4 0 )( c w 4 0 )( c w 4 0 )( c w 4 0 )

B I N T A NSenin, 16 April 2012

19

CMYK

CMYK

'Tergantung Kondisi Perusahaan'Penetapan Besaran KHL

BINTBINTBINTBINTBINTANANANANAN— Ketua Federasi Serikat PekerjaSeluruh Indonesia Reformasi (FSPSI-R) Darsonolebih setuju jika penetapan KHL dan UMK diKabupaten Bintan diterapkan seperti apa yangtelah dilakukan di wilayah kota Tangerang Jakarta.

Nirwana Garden PersiapkanLomba MetaMan

LAGOI— Managing Director MetaSport, Nathalie Mar-

quet memastikan Nirwana Garden bekerja sama dengan

Metasport dan Pemkab Bintan akan mempersiapkanlomba Triathlon jarak jauh dan Ultra jauh (MetaMan) pada

15 September 2012 mendatang.

MetaMan tersebut kata Nathalie, terbagi dua kategori,yaitu MetaMan full jarak renang 3,8 kilometer, bersepeda

180 kilometer dan lari 42,2 kilometer.

Yang kedua MetaMan half, berenang sepanjang 1,9kilometer, bersepeda 90 kilometer, dan lari sepanjang 21,1

kilometer. Total hadiah yang diperebutkan sebesar 60 ribu

dolar US atau sekitar Rp550 juta.“Lokasi perlomban renang dilaksanakan di Laluna

Beach Nirwana Garden. Untuk lomba bersepeda melewati

kawasan Lagoi-Simpang Lagoi-Berakit-Simpang Lagoi-Tanjung Uban-Sungai Kecil-Simpang Lagoi-Kawasan Lagoi.

Sedangkan jarak lari memutar di kawasan Lagoi,” Nathalie,

Minggu (15/4).Nirwana Garden dan MetaSport memberikan ke-

sempatan uji coba perlombaan dan training teknik jitu

memenangkan pertandingan oleh Cameron Brown pe-menang 10 kali Triathlon di Selandia Baru, dua kali juara

Ironman di Hawai, dua kali juara Ironman tingkat Asia

Pasifik.Cameron Brown membagikan pengalaman suksesnya

memenangkan berbagai kejuaraan. Memberikan tips

berenang yang menghemat tenaga, bersepeda yangmenghemat tenaga dan juga berlari yang tahan stamina.

Serta memberikan saran supaya peserta membawa air

elektrolit tablet untuk minuman sebagai penggantikeringat yang ke luar.

Cameron menyarankan supaya setiap peserta sudah

berlatih sejak sekarang 3 kali dalam seminggu. KarenaMetaMan ini olahraga berat, bukan hanya kekuatan otot

yang disiapkan, namun otak juga diperlukan dalam

mensiasati kelelahan baik fisik maupun mental.“Peserta Triathlon ini didominasi oleh atlet berusia

40-44 tahun (21%), usia 35-39 tahun (17%), dan 18-30 tahun

(16%),” jelas Cameron kepada para peserta yang ikutbertanding.

Juara beberapa lomba Ironman ini merasakan rintangan

yang sangat berat pada lari. Maka berkali-kali ia menekankansupaya para peserta melatih seluruh anggota badan secara

terus menerus, jangan berhenti untuk berlatih.(cw64)

"Di Kota Tangerang dalam pen-etapan besaran KHL dan UMKperusahaan dibagi tiga yakni peru-saaan kecil, sedang dan besar. Jaditidak dipukul rata untuk semuaperusahaan dan diliat dari kondis-inya. Karena mungkin ada yangsanggup dan ada yang tidak," kataDarsono, Minggu (5/4).

Dengan pengelompokan ter-sebut, setiap perusahaan katanyaakan memberikan laporan sesuaikondisi perusaaan seperti volumeusaha, jumlah tenaga kerja dannilai produksi dan sebagainya. Be-saran UMK pun nanti tidak disa-makan antara perusaan besar den-gan perusaan sedang atau kecil.

Disinggung apakah besaranKHL harus sama dengan UMK sep-erti keinginan buruh, Darsono men-gatakan bahwa hal itu boleh-boleh

saja dilaksanakan, namun jangan di-lupakan dan dimengerti semua pi-hak bahwa ada hal-hal yang harusdipertimbangkan perusahaan men-yangkut kondisi ekonomi di daerah.

"Sebenarnya nilai KHL danUMK harusnya sama. Tapi mu-ngkin ada pertimbangan-pertim-bangan lain perusahaan yangmenyebabkan hal tersebut tidakdapat dilaksanakan," tegasnya.

Sebelumnya Kepala Dinas Ten-aga Kerja (Disnaker) Bintan, Has-farizal Handra mengatakan, besaranKebutuhan Hidup Layak (KHL) se-bagai acuan penetapan UMK (upahminimum kabupaten) akan ditetap-kan setiap tiga bulan sekali.

Hal tersebut agar besaran KHLtersebut jauh-jauh hari telah dian-tisipasi oleh dewan pengupahanserta tidak menimbulkan pro kon-

tra seperti yang terjadi selama ini."Kalau selama ini penetapan

KHL dilaksanakan menjelang pene-tapan UMK di akhir tahun, tahun inisesuai arahan pusat kita akan mene-tapkan setiap tiga bulan. Gunanyaagar besaran KHL tersebut dapatdiantisipasi jauh-jauh hari oleh se-mua pihak dan tidak menimbukanpro kontra seperti selama ini,"ucapHasfarizal Handra, pekan lalu.

Hasfarizal mengatakan tahun inipenetapan KHL untuk acuan UMK2013 akan dilaksanakan pada April ini.Sejumlah pihak terkait dari DewanPengupahan akan dilibatkan dalamkegiatan ini. Penghitungan KHL ka-tanya akan dimulai dari KHL di tingkatkecamatan. Dari tingkat kecamatan,nilai KHL tersebut akan diakumulasisampai di tingkat kabupaten.

Hasfarizal mengakui nilai KHLtriwulan pertama tahun ini cen-drung mengalami kenaikan. Halini disebabkan tingginya biaya yangharus dipikul oleh buruh di sektortransportasi.

"Ada buruh di Lobam yang harusnaik ojek pulang pergi di Tanjun-guban menghabiskan Rp30 ribu per-harinya. Untuk transportasi sajamereka bisa mnghabiskan Rp750ribu. Karena itu KHL triwulan perta-ma yang akan kita tetapkan memangcukup tinggi," kata Hasfarizal yangenggan menyebutkan berapa nilaiKHL triwulan pertama ini.....* * ** * ** * ** * ** * *

Oleh: Edy Haryanto, Liputan Bintan

Harga Buah NagaTurun Drastis

B I N T A NB I N T A NB I N T A NB I N T A NB I N T A N— Pelaku usaha per-kebunan buah naga di KabupatenBintan saat ini mengeluhkan hargajual yang mengalami penurunan.Ini disebabkan banyak buah nagadari luar daerah bahkan dari luarnegeri yang beredar di pasaran.

Banyaknya buah naga di pa-saran saat ini menyebabkan petaniatau produsen lokal terpaksa me-lepas produksinya daripada tidaklaku terjual.

"Sekarang produsen buah nagasudah banyak. Bahkan buah dariJawa dan Vietnam juga sudahmasuk dan membanjiri pasar diBatam. Akibatnya persaingan se-makin ketat. Harga di tingkatprodusen juga semakin menu-run. Kini produksi buah naga kitadihargai Rp14-16 ribu perkilo se-belumnya bisa Rp20 ribu," kataseorang pelaku usaha perkebun-an buah Naga di Bintan, H AbbasSusanto, Minggu (15/4).

Susanto yang memiliki ke-bun buah naga di Daerah EkangKecamatan Teluk Sebong me-ngatakan banyaknya produsenbuah naga saat ini disebabkanusaha menanam buah naga tek-nologinya tidak begitu sulit.

Buah pun sudah dapat dip-anen sejak setahun usai pe-nanaman. Yang dibutuhkan ha-nyalah penanganan dan pera-watan yang cermat termasukpemberian pupuk.

Menurut Susanto, disampi-ng masuknya produk luar, tu-

runnya harga jual buah naga ditingkat produsen juga disebabkanmasa panen yang bersamaan. Sete-lah ditanam lebih kurang setahun,buah naga akan berproduksi setiapbulannya. Jika beberapa pekebunatau produsen melakukan panensecara bersamaan dalam jumlahbesar, otomatis katanya harga jualpun akan turun.

Dengan kondisi tersebut, tam-bah Susanto, ada beberapa carayang bisa dilakukan agar podusentidak merugi. Cara pertama per-lunya membangun ruang penyim-panan bertemperatur dingin agarproduksi petani yang melimpahdapat disimpan selamam beberapaminggu.

Jika tidak berada dalam ruanganbersuhu dingin, buah naga hanyabertahan lima hari saja.

"Persoalannnya tidak semuapetani atau produsen buah nagamampu membangun ruang pen-dingin atau biasa disebut ChilerRoom tersebut," katanya.

Cara kedua yang bisa dilakukanadalah mengolah produksi buahnaga yang melimpah tersebutmenjadi jus. Hal ini juga masihbelum menjawab persoalan karenaproduksi jus dari buah naga saat initidak begitu besar.

"Solusi lainnnya pemerintahdaerah mungkin perlu memba-ngun pabrik mini jus sehinggaproduksi buah naga petani di Bin-tan yang melimpah dapat diman-faatkan," saran Susanto.(edy).(edy).(edy).(edy).(edy)

Kelebihan Bibit Durian DaunBINTBINTBINTBINTBINTANANANANAN — — — — — Tanaman pohon durian daun yang ada diKabupaten Bintan ternyata banyak peminat di kalanganmasyarakat daerah luar. Tak hanya sampai di situ, bibitdurian daun ini mempunyai keunggulan tersendiri,karena buahnya berbeda dari durian lainnya.

Selain buahnya yang berbeda,batang dan daunnya juga berbeda.Batang durian daun tidak begitubesar, begitu juga dengan daun-nya yang kecil dan lembut.

Wahyudi, selaku pengawinbibit durian di Kabupaten Bin-tan mengatakan, bibit duriandaun memiliki perbedaan de-ngan durian lain yang memilikibanyak kelebihan.

"Jumlah pemesannya su-

dah banyak, tidak hanya diTanjungpinang dan Bintan me-lainkan sudah sampai ke Kabu-paten Lingga dan Natuna. Be-gitu juga dengan instansi daridinas Provinsi Kepri juga se-ring membeli bibit durian ini,”ujar Wahyudi ditemui akhirpekan lalu.

Selain bekerja di DinasKehutanan, Pertanian dan Pe-ternakan Kabupaten Bintan,Wahyudi juga sering memban-tu masyarakat yang membu-tuhkan tenaganya untuk me-ngawinkan bibit durian daunyang berlokasi di Bintan Bunyu.

“Mengawinkan bibit duriandaun ini tidak mudah, karenamempunyai teknis dan caratersendiri dibandingkan denganbibit lain,” imbuhnya.(eza)(eza)(eza)(eza)(eza)

EDY/HALUAN KEPRI

HASIL PANEN — Susanto, salah seorang pengelola perkebunanbuah naga di Kabupaten Bintan, memperlihatkan hasil panen buahnaga miliknya.

A N A M B A SSenin, 16 April 2012

20

Alumni SMPN II Beri

Bantuan dan Motivasi

ANAMBAS —ANAMBAS —ANAMBAS —ANAMBAS —ANAMBAS — Ikatan Alumni SekolahMenengah Pertama Negeri (SMPN) IISiantan Kabupaten Kepulauan Anambasangkatan 1990/1991 memberikan bantuankepada almamater sekolah mereka.Bantuan yang diberikan berupaperlengkapan olahraga dan plakat.

Tak hanya itu, para alumniini juga memberi motivasi ke-pada siswa SMPN II yang akanmenghadapi ujian akhir be-berapa waktu lagi.

"Bantuan yang diberikan iniuntuk membantu menunjangpendidikan, ini adalah wujudkepedulian para alumni SMPN II.Semoga sekolah ini tetap menjadi

barometer pendidikan diKabupaten Anambas," kataSahtiar, salah seorang alumnisekolah tersebut, Sabtu (14/4).

Menurut Kabag KesraPemkab Anambas itu, SMPN IIbanyak melahirkan orang-orang yang berhasil. Itu semuatak lepas dari mutu dan kua-litas pendidikan yang menjadi

perhatian utama para gurusekolah.

Kepada siswa kelas 3, Sah-tiar mengajak tetap semangatdalam belajar. Apalagi sebentarlagi akan mengikuti ujian akhir.

"Jangan sekali-kali men-dekati narkoba, karena masadepan kita akan hancur. Tetapjaga nama baik sekolah kita,"pesannya. Kepala SMPN II,Karyono mengucapkan terimakasih kepada para alumni. Iamengaku bangga, karena anakdidiknya banyak yang sudahberhasi, tapi tetap peduli de-ngan SMPN II.

"Semoga bantuan yang dibe-rikan memberikan manfaat ke-pada siswa yang saat ini masihsekolah," katanya. (yud)(yud)(yud)(yud)(yud)

Akademi Perikanandi Siantan Tengah

ANANANANANAMBAS — AMBAS — AMBAS — AMBAS — AMBAS — Siantan Tengah, sebagaikawasan minapolitan semakin berkembangdengan budidaya perikanannya. Karena alasanitulah, di kawasan ini juga akan didirikansebuah perguruan tinggi (akademi) perikanan.

Saat ini, persiapan berdirinya akademi perikanan di Anambas sudahtahap DED. Sedangkan studi kelayakan sebuah akademi telah selesaidilakukan. "Studi kelayakan sudah dilakukan, tahun depan kita akanlaksanakan DED," kata Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP)Kabupaten Kepulauan Anambas (KKA), Zukhrin, baru-baru ini.

Katanya, sesuai rencana pada tahun 2013 mendatang DED akademiperikanan sudah dapat diselesaikan.

Menurut Zukhrin, hadirnya akademi perikanan di Siantan Tengah,akan menjadikan daerah perairan dangkal ini sebagai kota minapolitanyang berorientasi profit di masa mendatang. Salah satu alasannya, saatini ekspor ikan sudah baik. Tidak hanya eskpor, penjualan ikan dalamnegeri kini juga terpusat di Siantan Tengah.

Siantan Tengah dengan komoditi budidaya ikan tangkap, sangat cocokdikembangkan. Serta juga dianngap sangat tepat didirikan perguruan tinggiperikanan. "Adanya potensi perikanan dan budidaya ikan merupakanpenunjang bagi rencana berdirinya akademi perikanan," sebut Zukhrin.

Ia menambahkan, masyarakat Anambas sangat mendukungberdirinya sebuah perguruan tinggi.

"Masyarakat sangat setuju segeraberdirinya akademi perikana di SiantanTengah, bahkan sudah ada yang meng-hibahkan tanah untuk pembangunankampusnya, ucap Zukhrin, lagi

Faktor lingkungan sangat men-dukung pengembangan budidaya ikan diSiantan Tengah. Dengan perairan yangmayoritas dangkal dan tidak terlaludalam, telah menjadikan Siantan Tengahdengan desa Air Asuk berada di tengahselat, sehingga potensi ikan yang ada diperairan tersebut sangat besar. ***

Oleh: Yulia Irfani, Liputan Anambas

KAHMI Anambas TerbentukANAMBAS — Korp Alumni Himpunan Mahasiswa Islam(KAHMI) Kabupaten Kepulauan Anambas (KKA) resmiterbentuk. Dewan Presidium telah terpilih sebanyak lima

orang untuk menjalankan roda organisasi ini hingga tahunke depan. Pebentukan KAHMI dihasilkan melaluimusyawarah pengurus Kolektif Majelis Daerah yang telah

dilaksanakan pada Jumat (13/4).Ketua Dewan Presedium KAHMI KKA, Abu Hanifah

mengatakan, dengan terbentuknya KAHMI KKA, maka akan

memudahkan bagi alumni Himpunan Mahasiswa Islam (HMI)yang ada di Anambas untuk berkumpul dan berdiskusi.Sehingga gerakan-gerakan KAHMI yang berazaskan Islam

dapat terlaksana di Anambas."Ini merupakan satu wadah untuk berkumpul dalam

menyampaikan aspirasi alumni HMI di Anambas. Di mana

KAHMI harus dibentuk di setiap daerah dan kota diseluruhIndonesia. Tujuannya agar perjuangan Alumni HMI terusberlanjut dengan dibentuknya KAHMI ini," kata Abu Hanifah,

Sabtu (14/4). Menurut Hanifah, Dewan Presidium kinimempersiapkan diri untuk melaksanakan konsolidasiinternal untuk mendata alumni-alumni HMI yang ada di

Anambas. Di samping itu, KAHMI turut serta dalammendorong kondisi akademis di Kepulauan Anambas.

"Kita hadir untuk mendorong kekondusifan akademis di

Anambas," imbuhnya. KAHMI KKA, ujar Abu Hanifah, jugaberkomitmen dalam meningkatkan eksistensi di setiap aspekkehidupan masyarakat di Anambas. Berpijak pada pencapaian

tugas, KAHMI aka memberikan kontribusi dalampembangunan di Anambas yang bernuansa pada pencerahan.

Ia berharap, KAHMI dapat menjalankan agenda yang

maksimal. Seperti menjalankan kontrol sosial yangmenyeluruh. Selain itu, KAHMI KKA juga diharapkan sebagaialumni pelanjut gerakan HMI di Indonesia.

"Harapan kita Dewan Presedium yang telah dibentuk dapatmenjalankan agenda yang maksimal," kata Abu Hanifah. (yul)

Anambas Terima Bantuandari Kemenkominfo

A N A M B A S — A N A M B A S — A N A M B A S — A N A M B A S — A N A M B A S — PemkabAnambas tahun ini mendapatkanbantuan satu paket programCommunity Access Point (CAP)dari Kementrian Komunikasi danInformatika (Kemenkominfo).Bantuan berupa 10 unit kom-puter beserta jaringan inter-netnya tersebut ditempatkan diKantor Dekranasda Anambas.

Kepala Dinas Komunikasidan Informatika (Diskominfo)Kabupaten Kepulauan Anambas,Khairul Syahadat menyampai-kan, program CAP bertujuanuntuk mendukung program De-kranasda untuk pelatihan anggoa.Selain itu, sebagai pusat infor-masi bagi masyarakat untuk me-ngetahui semua produk Dekra-nasda Anambas.

"Bantuan ini sangat bergunabagi Dekranasda dan juga masya-rakat," kata Khairul, kemarin. Seba-gai tempat berkumpulnya ide krea-tif yang membawa nama daerah,anggota Dekranasda KKA memilikiproduk-produk inovatif dengan cirikhas Anambas. Dengan adanyajaringan internet yang dapat mem-berikan informasi tentang produkDekranasda Anambas, diharapkanproduk-produk Anambas bisa dike-nal luas oleh masyarakat di Kepridan juga secara Nasional.

"Dengan server yang akanmengolah data di Dekranasdanantinya, CAP bisa dimanfaatkanuntuk menyediakan informasitentang produk-produk unggulanDekranasda di Anambas. Sehinggakebutuhan informasi masyarakat

tentang Anambas dapat terpenuhi,terutama produk-produk yangdikelola oleh Dekranasda darianggota," ujar Khairul

Dalam pelaksanaannya, katadia, anggota Dekranasda akandibina oleh relawan TIK. Rela-wan TIK adalah komunitas yangahli dalam bidang teknologi in-formasi. Bersamaan denganpersiapan CAP di Anambas ter-sebut, Diskominfo Anambas,ujar Khairul, tengah memper-siapkan Komunitas RelawanTIK.

"Tim ini yang akan membinapelaksanaan program komunitasTeknologi Informasi di Kepu-lauan Anambas. Sekarang tim inilagi melakukan rapat pemben-tukan," terangnya. (yul)(yul)(yul)(yul)(yul)

YULIA/HALUAN KEPRI

KETUA DP KAHMI KKA, Abu Hanifah (tengah)bersama pengurus.

YULIA/HALUAN KEPRI

PEMANDANGAN LAUT — Seorang ayah dan kedua anaknya sedang menikmati indahnyapemandangan laut di Tarempa, beberapa waktu lalu. Tarempa adalah pusat keramaian KabupatenKepulauan Anambas.

K A R I M U NSenin, 16 April 2012

21

Perjanjian Adpel-PT KSL DievaluasiKARIMUNKARIMUNKARIMUNKARIMUNKARIMUN — Direktorat Jenderal Perhu-bungan Laut (Ditjen Hubla) KementerianPerhubungan akan mengevaluasi secara me-nyeluruh perjanjian kerjasama antara Adminis-trator Pelabuhan Karimun dan PT KeretaSamudera Lines (KSL). Demikian dikatakanKetua Komisi A DPRD Karimun, JamaluddinSH di Sei Pasir, Minggu (15/4).

Jamaluddin menjelaskan, se-lama dua hari, Kamis (12/4) danJumat (13/4), Komisi A Komisi ADPRD Karimun yang membidangihukum dan perizinan melakukankonsultasi ke Direktorat JenderalPerhubungan Laut (Ditjen Hubla)Kementerian Perhubungan.

Konsultasi dilakukan terkaitkerjasama pengelolaan kawasanlabuh jangkar dan alih muat darikapal ke kapal atau Ship to Ship(STS) Transfer di wilayah perairanKarimun, antara administratorPelabuhan (Adpel) dengan PTKereta Samudera Lines (KSL).Perjanjian kerjasama antara kedua-nya tertera dalam perjanjian No-mor KU.507/01/01/Ad-Tbk-12 ter-tanggal 5 Januari 2012.

Jamaluddin mengatakan, kun-jungan mereka disambut SekretarisJenderal Perhubungan Laut (Sek-jen Hubla), Capt Erwin Rosmalididampingi sejumlah pejabat teras diDitjen Hubla. Kepada Komisi A,Erwin berjanji akan melakukanevaluasi menyeluruh terkait koor-dinat-koordinat pengelolaan STSyang diberikan kepada PT KSL.

Ditjen Hubla mengakui sejakawal pengelolaan area labuh jang-kar, lay up (parkir) dan STS dikelolaPT Pelindo. Untuk kegiatan pandukapal, diakui terdapat di tiga titik

antara lain di perairan KarimunAnak, Teluk Paku dan PelabuhanTanjungbalai Karimun dengankedalaman antara 19-21 meter.

"Dalam penjelasannya, DitjenHubla menyebut pada awal pe-ngelolaan area labuh jangkar kapal diperairan Karimun Anak, Teluk Pakudan di perairan Pelabuhan Tanjung-balai Karimun dilakukan oleh PTPelindo I. Dalam pengelolaan ter-sebut, salah satu kegiatan terjalinkerjasama antara PT Pelindo I de-ngan PT Karimun Karya Mandiri(KKM)," ujar Jamaluddin.

Setelah adanya perjanjian ker-jasama antara PT Pelindo I dan PTKKM ternyata muncul perjanjiankerjasama yang baru antara Adpel-PT KSL tanpa adanya batasan wak-tu. Padahal, batas maksimal penge-lolaan di area labuh jangkar kapalhanya 20 tahun.

"Selain tanpa batasan waktu,dalam perjanjian itu juga dise-butkan pembagian hasil 50:50kepada kedua belah pihak. Kalausudah dibagi dua, mana potensiuntuk PAD Karimun," ungkapJamaluddin.

Ditjen Hubla juga menjelaskan,apabila ada pihak yang hendakmengelola tapi tidak boleh padatitik yang sudah dikelola pihak lain.Kegiatan bisa dilakukan apabila ada

kerjasama dengan pihak pengelola,tapi dalam bentuk Bisnis to Bisnis(BTB) dan bukan sebagai pihakpengelola. Selain mengevaluasimenyeluruh Ditjen Hubla jugaberjanji akan memanggil seluruhpihak-pihak terkait yang terlibatdalam pengelolaan wilayah labuhjangkar di perairan Karimun.

"Untuk sementara mereka pela-jari dulu semua bentuk perjanjianyang telah ada, setelah itu akandilakukan pemanggilan terhadapseluruh pihak terkait," kata Jamal.

Jamaluddin juga menyayang-

kan Pemerintah Kabupaten (Pem-kab) Karimun yang terkesan sangatlamban dalam merespon perma-salahan ini. Ia meminta Pemkabagar jangan lepas tangan dalammenyikapi permasalahan ini tidakberlarut-larut.

"Harusnya Bupati Karimunbisa bersikap tegas menyikapipersoalan di area STS ini denganmemanggil semua pihak yangterkait, dan bukan hanya men-diamkannya saja sehingga me-nimbulkan polemik yang ber-kepanjangan. Akhirnya masya-

rakat jadi bertanya-tanya apa se-benarnya yang terjadi kok bupatitidak tegas menyikapi ini," ujarJamal lagi.

Padahal kata Jamal, berdasarkanPasal 65 ayat 3 Peraturan Pemerin-tah (PP) no 61 tahun 2009 tentangKepelabuhanan sudah ditegaskankalau Otoritas Pelabuhan harusberkoordinasi dengan PemerintahDaerah. Namun, dalam kenyataan-nya pihak Adpel yang juga sebagaiSatker Otoritas Pelabuhan tidakmelakukan amanat PP ter-sebut. * * *. * * *. * * *. * * *. * * *

Naikan Harga TiketMenyalahi Aturan

KARIMUN — Ketua Asosiasi Pengusaha Pelayaran Nasional

(INSA) Kabupaten Karimun, Bustami Datok Rajo Marahmenilai, tindakan SB Giam Mas menaikkan harga tiket kapal

dengan rute Karimun-Tanjungbatu adalah tindakan ilegal.

"Tindakan itu tidak benar dan menyalahi aturan.Pemerintah batal menaikkan harga BBM, kenapa tiba-tiba

SB Giam Mas menaikkan tiket? Ini jelas illegal,"ujar

Bustami, kemarin.Sampai saat ini kata Bustami, SB.Giam Mas tidak

berkoordinasi dengan INSA dalam menaikkan harga tiket.

Bahkan ia menyatakan SB.Giam Mas termasuk agen liar. Agentersebut tidak berada di Karimun melainkan di Tanjungbatu.

"Mereka itu liar, nanti setelah saya pulang dari Batam

akan dikoordinasikan dan akan kami beritahukan kepadaagen tersebut,"kata Bustami.Menjawab apakah peru-

bahan harga tiket sesuai jam berlayar dibenarkan, ia

menyatakan hal itu tidak benar. Sebab penjualan tiketharus sesuai dengan aturan yang telah ditetapkan.

Harga tiket untuk keberangkatan kapal pada pagi hari

sekitar pukul 09.00 WIB dijual agen sebesar Rp 50000,Sedangkan jadwal siang sekitar pukul 13.00 WIB, harga

tiket berubah menjadi Rp35 ribu

"Berubah-ubahnya harga tiket sesuai jam keberang-katan kapal, itu tidak dibenarkan. Para agen harus menjual

tiket kapal kepada penumpang seperti harga tiket yang

telah ditetapkan.Berapa harga tiket yang ditetapkan yang ditetapkan,

ya segitulah harus dijual kepada penumpang, bukan

berdasarkan jam maka harganya berubah," pungkasnyaSebelumnya, salah seorang penumpang kapal SB.Giam

Mas, Mega mengaku heran dengan naiknya harga tiket

untuk perjakanan dari Karimun ke Tanjungbatu."Bagaimana tidak heran, BBM tidak jadi naik tapi harga

tiket sudah naik. Yang lebi herannya lagi, untuk harga tiket

dari Tanjungbatu ke Karimun tidak naik, yakni dengan harganormal Rp35 ribu. Agen pelayaran yang lain dari Tanjungbatu

ke Karimun saja masih tetap harganya yakni Rp35 ribu. Ada

apa sebetulnya dengan agen kapal Giam Mas?," ucap Megadengan nada heran, Selasa kemarin (10/4).

Dikatakannya, harga tiket tersebut baru diketahui

terjadi kenaikan saat dirinya berangkat dari Karimunmenuju Tanjungbatu pada Senin (9/4).(gan)

15 Wartawan LulusUji Kompetensi

K A R I M U NK A R I M U NK A R I M U NK A R I M U NK A R I M U N— Sebanyak 15dari 21 wartawan di KabupatenKarimun, Provinsi KepulauanRiau, lulus dalam uji kompetensiyang digelar Persatuan WartawanIndonesia di Gedung NasionalTanjung Balai Karimun, Jumat-Sabtu (13-14/4).

Kepala Bidang PendidikanPersatuan Wartawan Indonesia(PWI) Marah Sakti Siregar saatpenutupan uji kompetensi itu,Sabtu, mengatakan dengan lu-lusnya ke-15 wartawan tersebutmaka dianggap berkompeten danmemenuhi standar sebagai war-tawan profesional.

"Dengan lulus uji kompeten-si, maka mereka memiliki standaryang sama dengan wartawan didaerah lain di Indonesia," ucap-nya.

Dia berharap wartawan yanglulus uji kompetensi itu dapatmenjaga kredibilitas dan harkatmartabat profesi.

"Patut berbangga karena te-lah maju selangkah dari padawartawan lain. Karena itu, jangansampai melakukan hal-hal yangdapat merusak kekompetenanyang telah dimiliki," katanya.

Dewan Pers, kata dia, akanterus mengawasi para wartawanyang telah lulus uji kompetensiagar tetap tidak melanggar kodeetik jurnalistik serta perbuatanyang dapat merusak citra war-tawan.

"Sertifikat kompeten yang

akan diterbitkan Dewan Persuntuk yang lulus itu bisa dicabutjika melanggar kode etik jur-nalistik. Seperti melakukan pe-malakan atau perbuatan yangdapat membuat citra wartawanmenjadi buruk," lanjutnya.

Dia mengatakan pelaksanaanuji kompetensi merupakan se-buah kebijakan dari Dewan Perssesuai Peraturan Dewan Pers No1/Peraturan-DP/II/2010 tentangStandar Kompetensi Wartawan.

PWI yang dipercaya DewanPers sebagai salah satu lembagapenguji akan berupaya untukterus melaksanakan uji kom-petensi terhadap para anggota.

"Uji kompetensi adalah upayauntuk menghindari adanya 'pe-numpang gelap' yang merusakcitra wartawan. Karena itu, ber-syukurlah wartawan di Karimundapat mengikuti ujian itu. Se-dangkan bagi yang gagal, bu-kanlah suatu kiamat karena bisamengulang pada uji kompetensiberikutnya yang akan dilakukansecara bertahap di 34 cabangPWI," tuturnya.

Pengurus PWI Cabang KepriAlfian Zainal mengatakan pesertayang lulus dalam uji kompetensipatut berbangga karena namanyaakan tercatat sebagai wartawanberstandar nasional di Dewan Pers.

"PWI Kepri akan melakukanuji kompetensi dua kali lagi un-tuk memberi kesempatan bagiwartawan yang belum berke-sempatan untuk mengikuti ujikompetensi kali ini. Sedangkanyang tidak lulus bisa mengulangkembali pada kesempatan beri-kutnya," ucapnya.

Uji kompetensi di Karimun,menurut dia, merupakan ang-katan kedua setelah Batam, danselanjutnya direncanakan akandiadakan juga di Tanjungpinangdan Batam.

"Target kami 80 persen war-tawan anggota PWI mengikuti ujikompetensi pada 2012," ucapnya.

Anggota tim penguji Susi-lastuti dalam penutupan uji kom-petensi itu, Sabtu, mengatakanke-15 wartawan yang lulus ter-diri atas 9 wartawan muda, 5wartawan madya atau setingkatredaktur dan 1 wartawan utamasetingkat redaktur pelaksana danpimpinan redaksi.

Sedangkan yang tidak lulusantara lain satu orang untuk jenjangmuda, dua orang untuk jenjangmadya dan satu untuk jenjangutama. Kemudian, dua orang padajenjang muda dinyatakan gugurkarena tidak menghadiri ujiansesuai jadwal yang disepakati.

Uji kompetensi dilaksanakansejak Jumat dengan materi beruparekonstruksi kegiatan wartawandi lapangan. Materi yang diujikanantara lain kemampuan untukmembuat perencanaan liputan,wawancara cegat, wawancaratatap muka dan terjadwal, me-nyunting berita, membuat "fea-ture", jejaring dan kemampuanlobi dan lainnya. (ant)(ant)(ant)(ant)(ant)

GANI/HALUAN KEPRI

UJI KOMPETENSI — Ketua Bidang Pendidikan PWI Pusat, Marah Sakti Siregar menyerahkan kartu PWIdan sertifikat kompetensi kepada Wakil Ketua PWI Provinsi Kepri, Alfian Zainal pada kegiatan ujikompetensi yang diikuti 23 wartawan di Gedung Nasional Karimun, Jumat (13/4).

Oleh: Ilham, Liputan Karimun

CMYK

22Senin16 April 2012

CMYK

DPPKAD Gelar SosialisasiAnalisa Standar Belanja

PEMERINTAH Kota Tanjungpinangmelaluai Dinas Pendapatan,Pengelolaan Keuangan dan AsetDaerah (DPPKAD) KotaTanjungpinag menggelar kegiatansosialisasi Analisa Standar Belanja(ASB) di Hotel Rasa YakinTanjungpinang, Selasa (10/4).Sosialisasi ini dalam rangkamengimplementasikan kebijakanPemerintah Kota Tanjungpinanguntuk mewujudkan aparatur yang

professional dan handal dalampeningkatan pendapatanpengelolaan keuangan dan asetdaerah.

Kegiatan Sosialisasi yangdiikuti oleh 60 orang pesertatersebut terdiri dari para kepalaseksi program SKPD se-KotaTanjungpinang. Tujuan diadakannya Kegiatan sosialisasitersebut, untuk membatasi/mengurangi permasalahan yang

timbul dengan menseleksibelanja/penganggaran yangtidak jelas. Menyamakanpersepsi dan langkah secaraintegral dalam penyetaraanbesarnya rencana anggarankegiatan di masing-masing SKPDagar besarnya anggaran tersebutbisa terarah, terukur, efektif,akuntebel dan transfaran. Dalamsambutannya kepala DPPKAD,Dedi Candra mengatakan,

dengan sosialisasi ini diharapkanmasing-masing SKPDdilingkungan Pemerintahan KotaTanjungpinang hendaknya dalammenyusun anggaran kegiatansudah mengacu pada anggaranyang berbasis kinerja demiterwujudnya pemerintahan yangbaik dan bersih.

Narasi dan Foto : Zuki

PARA peserta sosialisasi Analisa Standar Belanja. DEDI Candra dan narasumber.NARASUMBER dari Magister Akutansi UGM Yogyakarta, Agus Supriantomemberikan penjelasan.

KEPALA DPPKAD Kota Tanjungpinang, Dedi Candra menyampaikan katasambutan sekaligus membuka kegiatan sosialisasi ASB.

PARA peserta mendengarkan penjelasan dari narasumber. PARA peserta sosialisasi bersama narasumber. PANITIA bersama narasumber usai sosialisasi.

LOMBA bercerita, melukis dan mewarnai Kantor Perpustakaan dan Arsip Kota Tanjungpinang.

TAMRIN Dahlan, dewan juri dan panitia, serta para pemenang lomba. THAMRIN Dahlan menyerahkan hadiah dan piala kepada para pemenang.

TAMRIN Dahlan road show ke sekolah-sekolah.WALIKOTA Tanjungpinang, Suryatati A Manan menyampaikan katasambutan.

KEPALA Kantor Perpustakaan dan Arsip Kota Tanjungpinang, Tamrin Dahlanroad show ke sekolah-sekolah.

Kantor Perpustakaan Tpi Gelar Road Show dan Berbagai LombaKANTOR Perpustakaan dan ArsipKota Tanjungpinang menggelarLomba Bercerita dan Melukis TingkatSD/MI, serta Lomba MewarnaiTingkat TK Se-Kota Tanjungpinang.Kegiatan tersebut dibuka secararesmi oleh Walikota TanjungpinangDra Hj Suryatati A Manan, Rabu (21/3)di Aula Kantor Perpustakaan DanArsip Kota Tanjungpinang.Dari 128 peserta yang mengikutilomba bercerita, lombadimenangkan oleh Syla Aulia dari SD014 Bukit Bestari dan lomba melukisoleh Verianti Liana dari SD 004 BukitBestari menyisihkan 63 pesertalainnya. Sedangkan lomba mewarnaiyang diikuti 46 pesertadimenangkan oleh Ghaisan NurSabrina dari TK Ar Rasyid.Selain kegiatan Lomba, Kantor

Perpustakaan dan Arsip Kota Tan-jungpinang juga melaksanakanRoad Show ke sekolah-sekolah

mulai dari tingkat SD hingga SLTASe-Kota Tanjungpinang. RoadShow tersebut dilaksanakan den-

gan tujuan untuk mensosialisai-kan perpustakaan kepada parapelajar dan masyarakat Kota Tan-

jungpinang, agar dapat menum-buhkan minat baca dan datang keKantor Perpustakaan dan Arsip

Kota Tanjungpinang.Narasi : Rusmadi

Foto : Rika

CMYK

CMYK

24 Senin, 16 April 2012

Hasil dan KlasemenSabtu (14/4)

Liga InggrisNorwich 1-6 Manc CitySunderland 0-0 WolvesSwansea 3-0 BlackburnWBA 1-0 QPR

MU 33 25 4 4 78-28 79Manc City 34 24 5 5 85-27 77Arsenal 33 20 4 9 66-41 64Tottenham 33 17 8 8 57-38 59Newcastle 33 17 8 8 50-42 59Chelsea 33 16 9 8 56-38 57Everton 33 13 8 12 38-34 47Liverpool 33 12 10 11 40-36 46Sunderland 34 11 10 13 42-41 43Fulham 33 11 10 12 43-43 43Norwich 34 11 10 13 47-58 43Swansea 34 11 9 14 38-44 42WBA 34 12 6 16 40-47 42Stoke 33 11 9 13 32-45 42Aston 32 7 14 11 35-44 35QPR 34 8 7 19 38-57 31Wigan 33 7 10 16 31-57 31Bolton 32 9 2 21 36-65 29Blackburn 34 7 7 20 45-73 28Wolves 34 5 8 21 34-73 23

Liga SpanyolMadrid 3-1 GijonLevante 1-2 Barcelona

Madrid 33 27 4 2 107-29 85Barcelona 33 25 6 2 96-24 81Valencia 32 14 10 8 50-38 52Malaga 32 15 5 12 48-45 50Levante 33 14 6 13 47-46 48Osasuna 32 11 13 8 37-52 46Sevilla 32 12 9 11 39-33 45Bilbao 32 10 12 10 47-44 42Atletico 32 11 9 12 43-41 42Espanyol 32 11 9 12 39-43 42Getafe 32 11 9 12 33-43 42Mallorca 32 10 10 12 35-40 40Vallecano 32 12 4 16 49-57 40Betis 32 11 6 15 39-45 39Sociedad 32 10 8 14 39-48 38Granada 32 10 6 16 30-48 36Villarreal 32 8 11 13 33-46 35Gijon 33 7 7 19 33-63 28Zaragoza 32 7 7 18 28-59 28Santande 32 4 13 15 23-51 25

Liga Italia DitundaMENYUSUL meninggalnya Piermario Morosini,Federasi Sepakbola Italia (FIGC) memutuskanmenunda seluruh pertandingan di Seri A maupunSeri B pekan ini sebagai tanda berkabung.

Hal ini dilansir dari Football Italia tak lama setelahMorosini menghembuskan nafas terakhirnya karenamengalami serangan jantung di tengah pertandinganPescara vs klubnya, Livorno.

Tim medis saat itu sudah berusaha menolong Morosiniagar tetap tersadar, tapi sayangnya Tuhan berkehendak lain

dan dalam perjalannya ke rumah sakit, Morosini meninggal.(fic)

Blue Eagle Lolos 16 BesarBABABABABATTTTTAM — AM — AM — AM — AM — Tim Blue Eagle memastikan dirisebagai juara Grup A usai mengalahkan TimBina Prestasi dengan skor (5-1) padapertandingan lanjutan Turnamen ASSBI BatamCompetition di lapangan sepak bola Sei Harapan,Sekupang, Sabtu (14/4).

Pada pertandingan pamungkaskala jumpa Bina Prestasi, kian me-nunjukan kesiapan Blue Eagle untukmenjadi yang terbaik pada kejuaraanantar sekolah sepak bola itu.

Dengan kemenangan tersebutBlue Eagle menjadi tim pertama yangberhasil melangkahkan kakinya kebabak 16 besar. Dan kemenanganyang di raih pada partai pamungkasbabak kualifikasi itu juga membuatBlue Eagle menjadi pemuncak kla-semen Grup A dengan raihan 9 poindari 3 kemenangan.

Indra Sudirman Manajer Tim BlueEagle mengatakan, ia sangat banggadengan kemampuan anak didiknyadalam bermain. Dan dirinya jugasangat yakin bahwa anak didiknya bisa

terus bermain dengan sebaik-baiknya."Semoga trend positif yang diraih

anak-anak bisa terus berlanjut padababak selanjutnya hingga ke partaifinal," tutur Indra.

Karena setiap tim yang masukkebabak 16 besar nanti merupakantim-tim yang tangguh. Untuk itu diharapkan kepada anak asuhnya untuktidak berbangga diri. Karena perja-lanan masih panjang. Ia berharappemainnya tetap fokus dalam meng-hadapi pertandingan kedepan.

Selain Blue Eagle, Tim Cristalyang menepati posisi kedua Grupa Ajuga melaju ke babak 16 besar. Hal itusetelah di laga terakhir penyisihangrup, tim asuhan Muslimin berhasilmenundukkan Tim Tuah Skati de-

ngan skor telak 9-0.Manajer Tim Cristal Muslimin

mengatakan, kekalahan 0-2 saat law-an Blue Eagle beberapa waktu lalumenjadi pelajaran yang berharga bagitimnya. Untuk itu pihaknya mene-kankan kepada para pemain harusmeraih kemenangan pada pertan-dingan bertemu Tuah Sakti.

"Syukur anak-anak bisa menun-jukan permainan terbaiknya danberhasil mengungguli Tuah Sakti 9-0. Saya berharap pada pertandinganselanjutnya anak-anak bisa lebihkonsisten dan berkembang," tuturMuslimin.

Karena, kata Muslimin, Tim Crsi-tal merupakan satu-satunya SSB yangbermaterikan para pemain-pemainpesisir. Ada yang dari Belakang Pa-dang, Pulau Buluh, serta Bulang.Berharap dengan kemenangan yangdi raih saat jumpa Tuah Sakti bisamembangkitakan spirit pemain untukterus maju dan menjadi yang terbaik.

Disamping Blue Eagle dan Cristaldi Grup A, dua tim dari Grup B, TimPadang All Star dan SOP juga berhaklolos ke babak 16 besar.(cw62)(cw62)(cw62)(cw62)(cw62)

Rosberg Kaget Menangi GP CinaS H A N G H A I — S H A N G H A I — S H A N G H A I — S H A N G H A I — S H A N G H A I — Pembalap Mer-cedes, Nico Rosberg sukses menjuaraiGP Cina musim 2012 di ShanghaiInternational Circuit, Minggu (15/4)sore WIB. Usai balapan, Rosberg malahmengaku terkejut dengan kemena-ngan itu.

Karena hasil di Cina ini adalahkemenangan yang bersejarah untukdirinya sendiri. Sebab, itulah keme-nangan pertamanya selama membalapdi ajang Formula 1.

"Rasanya sangat luar biasa. Sayasangat senang dan bersemangat kare-nanya," aku Rosberg di Autosport.

Rosberg tampil sebagai juara de-ngan keunggulan sekitar 20 detik atasJenson Button yang ada di posisi keduadan diikuti Lewis Hamilton di tempatketiga. Sepanjang balapan, driverberusia 26 tahun itu nyaris tak terkejaroleh pebalap-pebalap lainnya.

"Kami tidak menyangka bisa se-cepat itu. Kami tahu bahwa kami punyakans untuk berada di depan, tapi kamitak menyangka bisa secepat itu."

"Terima kasih untuk semua orangdi dalam tim yang sudah bekerja kerasdan meningkatkan kemampuan mobil.Saya kesulitan di dua balapan pertama,tapi di sini segalanya sangat bagus,"

tukasnya.Balapan berlangsung dalam ke-

adaan cuaca yang cukup cerah,Rosberg yang mengisi start di posisipertama sukses menjaga yang ter-depan sejak balapan dimulai.

Dengan tampil konsisten sepan-jang lomba, Rosberg pun memastikandirinya menjadi juara di GP China 2012.

Sementara itu, hasil di GP Cina inimembawa Hamilton untuk sementaramemuncaki klasemen pebalap dengankoleksi 45 poin, diikuti oleh Buttonyang mengumpulkan 37 poin. Ha-milton memang belum pernah meraihkemenangan. Dari tiga balapan yangsudah berlangsung, ia selalu berakhir diposisi ketiga.(asc)(asc)(asc)(asc)(asc)

Nico Rosberg

MADRID — MADRID — MADRID — MADRID — MADRID — Winger Real Madrid Cristiano Ronaldo baru sajamemecahkan rekornya sendiri dalam hal merobek jala lawan dikompetisi La Liga. Musim belum berakhir, tapi CR7 telah mencetak41 gol, satu gol lebih banyak dari capaiannya musim lalu.

Tambahan gol Ronaldo tercipta pada lagaMadrid kontra Sporting Gijon yangdimenangi El Real 3-1. Pemaininternasional Portugal ini menyumbangsatu gol sekaligus melewati catatan tahunlalu, yang hingga akhir musim mencetak40 gol.

Selain menang 3-1, Los Blancos jugamenguasai pertandingan. Hal itu terbukti dariball possession yang tercatat 75 persen untukMadrid dan 15 persen hanya untuk Gijon. Hasilini membuat tim asuhan Jose Mourinho inimampu terus menjaga jarak dengan Barcelonayang berada di urutan kedua klasemen La Liga.

Bukan saja Ronaldo, dengan hasil ini RealMadrid sudah mencetak 107 gol di La Ligasekaligus menyamai rekor 22 tahun lalu.Dengan produktivitas tinggi seperti ini, JoseMourinho boleh jadi mulai bisa menghilangkancap 'sepakbola membosankan' pada dirinya.

Kini dari 33 laga yang sudah dilalui 'Si Putih',mereka unggul 11 gol dari Barcelona yangpunya 96 gol.

Rinciannya adalah Madrid mengge-lontorkan 63 gol di kandang dan 44 gol saattandang. Penyumbang terbesar gol-gol itutentu Cristiano Ronaldo dengan 41 gol, laludisusul Gonzalo Higuain (21 gol) dan KarimBenzema (18 gol).

Jika ditotal dengan Liga Champions (32 gol)dan Copa Del Rey/Super Spanyol (18 gol),maka musim mereka sudah bikin 161 gol.Khusus di La Liga, 107 gol itu menyamaiperolehan Madrid di bawah arahan JohnToshack musim 1989/1990 yang menuntaskanmusim dengan jumlah gol sama.

Dengan La Liga menyisakan lima pekanlagi, jumlah gol Madrid di La Liga punakan terus bertambah. Musim laluMadrid total mengoleksi 148 gol diseluruh kompetisi resmi.

Total selama dua musim ditanganiMourinho Madrid sudah menciptakan308 gol! Sebuah pencapaian fenomenal

mengingat Mourinho lekat dengan cap"sepakbola pragmatis nan membosankan" yangmengutamakan kemenangan daripada bermainindah.

Cap yang ia dapatkan saat meraih sukses diChelsea dan juga Inter Milan. Terlebih saatmeraih treble winners bersama Nerazzurri,Mourinho dikritik habis-habisan karena per-mainan super defensifnya.

"Rekor itu adalah hasil dari kerja kerasseluruh pemain yang telah memberikansegalanya dan pantas menjadi juara. Bagimereka yang mengatakan bahwa Mou (JoseMourinho) adalah pelatih defensif, Anda harusmelihat statistik itu," cetus asisten pelatihMadrid, Aitor Karanka, usai laga kontra Gijonseperti dilansir AFP.

Kemenangan ini juga membuat Madridtetap terpaut empat poin di klasemensementara setelah Barcelona juga berhasilmenang atas tuan rumah levante dengan skor2-1.

Sementara, dengan torehan 40 gol,Ronaldo menyamai jumlah golnyamusim lalu ketika hattrick dalamkemenangan 4-1 di derby melawanAtletico Madrid pada Rabu lalu,namun kini rekornya pecah

setelah mencetak gol melalui sundulan padamenit ke-73 dalam pertandingan malam ini diSantiago Bernabeu.

Mantan pemain Manchester United inimemenangkan trofi Pichichi (top skor) musimlalu. Saat ini, Ronaldo sudah menyamai catatan53 golnya musim lalu di semua kompetisi, tapimasih tertinggal sembilan gol dari superstarBarcelona Lionel Messi.

Namun, dalam urusan mencetak gol dikompetisi La Liga, penyerang internasionalArgentina sejauh musim ini masih kalah dariRonaldo. Messi baru membuat 39 gol hinggajornada ke-33.

Rekor gol di La Liga sebelumnya dimilikioleh legenda Athletic Bilbao Telmo Zarra(1950-1951) dan legenda Madrid HugoSanchez (1989-1990) dengan tore-han 38 gol.( a f p /( a f p /( a f p /( a f p /( a f p /o k e )o k e )o k e )o k e )o k e )

Getafe vs Sevilla

Selasa (17/4) Pkl. 02:00 WIB

Arsenal vs Wigan

Selasa (17/4) Pkl. 02:00 WIB

Siaran Langsung

Tim Thomas dan UberIndonesia Jumpa Cina

Hasil Undian Grup:

W U H A N — W U H A N — W U H A N — W U H A N — W U H A N — Tim Thomas dan UberIndonesia secara mengejutkan harusmendapatkan laga yang cukup berat padaputaran final di Wuhan, Cina. Pasalnya, timThomas dan Uber Indonesia berada satugrup dengan Cina di babak penyisihan grupnanti.

Seperti yang diberitakan Agilenews,undian grup tim Uber dan Thomas telahdilakukan di Wuhan Sports GymnasiumCenter, Cina, Minggu (15/4). Dalam hasilundian tersebut tim Thomas masukkedalam grup A bersama Inggris dan Cina

yang bertindak sebagai tuan rumah.Sedangkan, tim Uber Indonesia akan

bertemu dengan Afrika Selatan ber-sama Cina dalam grup A. Bila melihathasil ini Cina akan menjadi lawan yangcukup berat bagi para pebulutangkisIndonesia.

Dalam putaran final nanti, akan diikutioleh 12 tim baik Piala Thomas maupun PialaUber. 12 itu sendiri akan dibagi menjadiempat grup dalam babak penyisihan dan duatim terbaik bisa melanjutkan ke babakperempat final.(agc).(agc).(agc).(agc).(agc)

Pia la Thomas :P ia la Thomas :P ia la Thomas :P ia la Thomas :P ia la Thomas :Grup A:Grup A:Grup A:Grup A:Grup A: Cina, Indonesia, dan Inggris.Grup B:Grup B:Grup B:Grup B:Grup B: Jepang, Rusia, dan Selandia Baru.Grup C:Grup C:Grup C:Grup C:Grup C: Denmark, Malaysia dan Afrika Selatan.Grup D:Grup D:Grup D:Grup D:Grup D: Korea Selatan, Jerman dan Amerika Serikat.

P i a l a U b e r :P i a l a U b e r :P i a l a U b e r :P i a l a U b e r :P i a l a U b e r :Grup A: Grup A: Grup A: Grup A: Grup A: Cina, Indonesia, dan Afrika Selatan.Grup B:Grup B:Grup B:Grup B:Grup B: Taiwan, Thailand, dan Belanda.Grup C:Grup C:Grup C:Grup C:Grup C: Korea Selatan, Jerman, dan Australia.Grup D:Grup D:Grup D:Grup D:Grup D: Jepang, Denmark dan Amerika Serikat.

ADRIYANTIFirdasari salahsatu skuad TimUber Indonesia.