Herpes Zooster

Embed Size (px)

Citation preview

Laporan Kasus HERPES ZOSTER

Pembimbing : Dr. Sofwan S. Rahman, Sp.KK Jorza Sepmiko (2009.061.312)Kepaniteraan Klinik Ilmu Kesehatan Kulit dan Kelamin RSUD R Syamsudin SH Fakultas Kedokteran UNIKA Atmajaya Jakarta

IdentifikasiNama Jenis Kelamin Usia Suku Bangsa Agama Pekerjaan Alamat Sukabumi : : : : : : : Tn. AS Laki-laki 48 tahun Sunda Islam Wirausaha Batu Hias Pasir Pogor RT 01/RW 07

AnamnesisAutoanamnesis ( 8 Maret 2011 ) Keluhan Utama Timbul gelembung berisi air pada pinggang belakang sebelah kanan 4 hari SMRS Keluhan tambahan Gatal, nyeri, panas, pegel, demam, sakit kepala

Riwayat Perjalanan Penyakit + 2 minggu SMRS Panas dan gatal pada pinggang belakang + 1 minggu SMRS Panas badan, nafsu makan menurun, sakit kepala, pegal-pegal. Kulit pinggang belakang memerah + 4 hari SMRS Timbul benjolan berisi air yang berkelompok di pinggang belakang. Terasa gatal dan panas. Digaruk pecah air keluar, darah keluar.

Riwayat Penyakit Dahulu40 tahun cacar air

1 minggu (puskesmas)

Riwayat Penyakit Keluarga(-)

Riwayat Pengobatan

(-)

Status GeneralisKeadaan umum : Kesadaran : Tampak sakit sedang Compos mentis

Tanda Vital Tekanan Darah: 110/80 Pernafasan : 18x/menit (Reguler) Nadi : 80x/menit (TKP) Suhu : 37,1oC

- Anemis - Edema - Sianosis - Ikterus

: : : :

-

Status DermatologikusRegio / letak lesiInfra Skapula Dekstra

EfloresensiPrimer Papul, eritem Sekunder Krusta

Sifat efloresensi1)Ukuran Papula milier Eritema milier 2) Susunan/bentuk Berkelompok/teratur

3) Penyebaran dan lokalisasi Herpetiformis, unilateral, konfluens

4) Pembesaran KGB -

Pemeriksaan PenunjangTidak Dilakukan

Pemeriksaan Anjuran Tzanck smear Kultur virus Direct Fluorescent Antibody (DFA) Biopsi lesi

ResumePasien laki-laki usia 48 tahun datang dengan keluhan malaise, cephalgia, mialgia dan demam sejak + 2 minggu SMRS. Gejala semkain berat + 1 minggu SMRS yang disertai dengan pruritus pada region infra skapula dekstra.

Pada pemeriksaan dermatologis didapatkan; papuleritema dengan krusta yang berbentuk berkelompok dengan susunan yang teratur., herpetifrom, konfluens, dan sirkumsripta. Penyebarannya unilateral dekstra, regional dermatoma.

Diagnosis

Banding

Herpes zoster Herpes simpleks Varicella

Analisi Kasus

Herpes Simpleks

Varisela

Herpes Zoster

Diagnosis KerjaHerpes zoster

PenatalaksanaanAcyclovir Tab. 400mg (5x2) Intermoxil Cap. 500mg (5x1) Methyl Prednisolone Tab. (3x10 Pronalges Tab. 100mg (3x1) Diazepam Tab. 2mg (3x1) Lapibal Cap. 500mg (2x1) Cr. Salticin ue (3x1)

PrognosisAd vitam Bonam Ad funcionam Bonam Ad sanationam Dubia ad bonam

TERIMA KASIH